Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SINTANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MENSIKU
Jalan Lintas Sintang - Ketungau Kode Pos (78651)
Email : Pkm.Mensiku@gmail.com
HP. 0813 4538 0877
MENSIKU – SINTANG

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MENSIKU


NOMOR :

TENTANG

VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI DI UPTD PUSKESMAS MENSIKU

KEPALA UPTD PUSKESMAS MENSIKU,

Menimbang : a. bahwa penyelenggaraan upaya kesehatan pada


Puskesmas perlu ditentukan Visi, Misi Tujuan dan Tata
nilai Puskesmas;
b. bahwa untuk maksud pada huruf a perlu ditetapkan Visi,
Misi, Tujuan dan tata nilai Puskesmas;
c. bahwa untuk maksud pada huruf a dan b, perlu dikeluarkan
Surat Keputusan Kepala Puskesmas tentang Visi, Misi,
Tujuan dan tata nilai Puskesmas;

mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Keputusan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur
Negara Nomor 63/KEP/M.PAN/7/2003 tentang Pedoman
Penyelenggaraan Pelayanan Publik;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
828/Menkes/SK/IX/2008 tentang Petunjuk Teknis Standar
Pelayanan Miniman Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
4. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur
Negara No Per/20/M.PAN/04/2006 tentang Pedoman
Penyusunan Standard Pelayanan Publik;

Tahun....
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46
Tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama,
Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter Gigi;
7. Peraturan Bupati Sintang Nomor 26 Tahun 2010 tentang
Pedoman Tata Naskah Dinas Instansi Pemerintah;
8. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang
Nomor 006.2/TAHUN 2016 Tentang Kebijakan Pengelolaan
Puskesmas Di Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten
Sintang;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MENSIKU


TENTANG VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI DI UPTD
PUSKESMAS MENSIKU.
Kesatu : Visi, misi, tujuan dan tata nilai UPTD Puskesmas Mensiku
sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan bagian
yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.
Kedua : Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat pelaksanaan
surat keputusan ini dibebankan pada anggaran UPTD
Puskesmas Mensiku.
keempat : Surat keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan
dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat
kekeliruan dalam penetapan surat keputusan ini akan dilakukan
perubahan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Binjai Hulu

Pada tanggal : 02 Februari 2017

Kepala UPTD Puskesmas Mensiku,

MEYSKE RIMAN MASSANG


LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS MENSIKU
NOMOR :
TANGGAL : 2 Februari 2017
TENTANG : VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI

”TERWUJUDNYA MASYARAKAT YANG SEHAT, MANDIRI,BERWAWASAN DAN PEDULI


KESEHATAN MELALUI PELAYANAN KESEHATAN YANG BERKUALITAS, ADIL, DAN
MENYELURUH DI KECAMATAN BINJAI HULU”

a. Meningkatkan kemandirian dan peran serta masyarakat untuk hidup bersih dan
sehat melalui perilaku Hidup Bersih dan Sehat
b. Memelihara dan meningkatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas, adil dan
menyeluruh bagi individu, keluarga dan masyarakat di Kecamatan Binjai Hulu
c. Menjaga komitmen dan kinerja untuk memberikan pelayanan kesehatan yang
ramah,terjangkau,bermutu dan adil bagi masyarakat Kecamatan Binjai Hulu
d. Meningkatkan management dan pelaporan kesehatan yang
akuntabel,transparan dan berhasil guna

”Anda Sehat kami Bahagia”

”BINJAI”

Berkesinambungan – Inovatif – Normatif – Jujur – Adil – Integritas

Anda mungkin juga menyukai