Anda di halaman 1dari 2

SENI TARI

KELAS XI

Pilihan Ganda

1. Yang harus kita lakukan pada Tahap awal dalam menciptakan suatu karya tari kreasi adalah
menetukan...
a. Konsep d. Prosedur
b. Teknik e. Eksplorasi
c. Gerak
2. Santi berjalan ke suatu taman, santi melihat sekelompok kupu-kupu bermain dengan indahnya
diantara bunga-bunga, dengan melihat hal tersebut santi mempunyai ide/gagasan untuk
menuangkan apa yang dilihatnya kedalam suatu karya tari, hal tersebut masuk kedalam tahap..........
dalam menciptakan karya seni tari kreasi.
a. Improvisasi d. Konsep
b. Prosedur e. Kolaborasi
c. Ekspresi
3. Susunan tahapan dakam prosedur tari yang benar dibawah ini adalah....
a. Komposisi, Eksplorasi, Improvisasi, Evaluasi d. Improvisasi, Eksplorasi, Evaluasi, Komposisi
b. Eksplorasi, Komposisi, Improvisasi, Evaluasi e. Evaluasi, Eksplorasi, Improvisasi, Komposisi
c. Eksplorasi, Improvisasi, Evaluasi, Komposisi
4. Teknik gerak apakah yang dilakukan pada gambar dibawah ini, dan apakah nama geraknya?
a. Teknik gerak kepala, Ngilek d. Teknik ge ak Badan, Mendak
b. Teknik gerak Tangan, Ukel e. Teknik gerak Tangan, Adeg-adeg
c. Teknik gerak Kaki, Jalan keset
5. Pengalaman melakukan penjajakan gerak untuk menghasilkan ragam gerak, disebut...
a. Eksplorasi d. Komposisi
b. Improvisasi e. Ekspresi
c. Evaluasi
6. Pernyataan dibawah ini yang benar mengenai rangsang gerak Auditif adalah.....
a. Ami melakukan gerak kuda terbang
b. Dengan melihat tokoh gatot kaca yang gagah, ami membuat gerak tari yang
menggambarkan kegagahan gatot kaca
c. Ami kagum melihat pepohonan di hutan dan inggin menggerakkan tubuhnya seperti
pepohonan tersebut
d. Ami mendengar semililh angin yang begitu kencang pada sore itu, ami ingin
menggambarkannya kedalam suatu gerakan tari yang indah
e. Ombak air yang begitu lembut menyapa kaki ami disuatu tepi pantai, dari sana ami
mempunyai konsep dalam suatu tari kreasi
7. Pengalaman Spontanitas mencoba-coba atau mencari-cari kemungkinan ragam gerak yang telah
diperoleh pada waktu eksplorasi, disebut....
a. Eksplorasi d. Komposisi
b. Improvisasi e. Dinamika
c. Evaluasi
8. Dengan adanya benda dibawah ini, maka rangsang gerak yang timbul merupakan......
a. Rangsang Visual d. Rangsang Kinestetik
b. Rangsang Auditif e. Rangsang Gerak
c. Rangsang Peraba
9. Risma, ria, rendi dan budi mendapatkan tugas dari guru untuk menampilkan tari kreasi didepan
kelas minggu depan. Berikut ini pembagian tugas yang dilakukan oleh masing-masing anggota
kelompok :
a. Ria memilah-milah gerak yang sesuai ide garapan dan yang tidak sesuai dengan ide garapan
b. Budi menentukan tahap akhir penyusunan gerak dan mencari unsur pendukung penampilan
tari kreasi
c. Rendi melakukan percobaan teknik gerak sesuai dengan konsep garapan tari kresasi
kelompoknya
d. Risma mengembangkan konsep yang ada dan membuat penjajakan gerak dengan imajinasi.
Dari keempat pernyataan tersebut susunan prosedur dalam membuat karya seni Tari Kreasi
yang benar, untuk menghasilkan karya tari yang Estetis adalah....
a. a,b,c,d d. d,c,a,b
b. b,d,a,c e. b,d,c,a
c. d,c,b,a
10. Unsur unsur terpenting dari sebuah seni tari adalah ......
a. Wirama, wiraga, dan wirupa d. Wirasa, wirupa, dan wiraga
b. Wirasa, wirama, dan wibawa e. Wirama, wiraga, dan wirasa
c. Wirasa, wibasa,dan wiraga

Anda mungkin juga menyukai