Anda di halaman 1dari 9

PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)

UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR


Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161
LEMBAR PENGESAHAN

Tanggal Penyetujuan : 13 November 2023


Nama Kegiatan : Memperingati Hari Ibu

Bentuk Kegiatan : Lomba tumpeng, reuni, dan bazar

Tema Kegiatan : Temu kangen dan Bazar UMKM walmur UPT KB/TK Negeri
Pembina “Menumbuhkan Bakat dan Kreatifitas dengan
Mempersatukan tali silaturrahmi”
Waktu Pelaksanaan : 15-16 Desember 2023

Ketua Pelaksana Sekretaris

Hesty Dwi Febriani, S.A.B Emie Yuniarti

Menyetujui,

Kepala Sekolah UPT TK Negeri Ketua POMG


Pembina

Suhartini, S.Pd Alvin Fella Nevilia, S.Kom


NIP. 196706081987022001
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

PROPOSAL KEGIATAN
Memperingati Hari Ibu
UPT TK Negeri Pembina
Bismillahirrohmaanirrohiim

A. LATAR BELAKANG
Bazar ini adalah gagasan rangkaian acara POMG untuk memperingati hari ibu yang paling
dinantikan oleh siswa/i, orang tua, guru, dan masyarakat sekitar. Alasan kami mengadakan bazar
ini adalah untuk menyambung silaturrahmi, melatih keterampilan dan meningkatkan produktifitas
UMKM wali murid. Selain itu, acara ini juga memberikan kesempatan bagi para siswa/i untuk
mengasah keterampilan sosial mereka dan belajar melakukan aktivitas bisnis.

B. LANDASAN
Kegiatan “Temu Kangen dan Bazar” ini diadakan berdasarkan hal-hal berikut ini:
a. Program kerja POMG tahun 2023/2024.
b. Menjalin silaturrahmi dan mempererat tali persaudaraan.
c. Meningkatkan dan mengembangkan kreatifitas wali murid UPT TK Negeri Pembina.
d. Menggali potensi dan meningkatkan prestasi siswa/siswi.

C. BENTUK KEGIATAN
Bentuk kegiatan “Temu Kangen dan Bazar” ini adalah Perlombaan:
• Lomba Tumpeng antar kelas UPT TK Negeri Pembina
• Lomba Kreatifitas Bazar antar kelas UPT TK Negeri Pembina
• Cerita Bersama Kak Komang bersama siswa siswi UPT TK Negeri Pembina
Kegiatan ini mengambil tema: Temu kangen dan Bazar UMKM walmur UPT KB/TK
Negeri Pembina.

D. TUJUAN KEGIATAN
Sehubungan dengan latar belakang tersebut, maka kegiatan ini mempunyai tujuan untuk:
“Menumbuhkan Bakat dan Kreatifitas dengan Mempersatukan tali silaturrahmi”
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161
E. DESKRIPSI KEGIATAN
A. Nama dan Tema Kegiatan
• Nama Kegiatan “Temu Kangen dan Bazar Walmur”
• Tema Kegiatan “Temu kangen dan Bazar UMKM walmur UPT KB/TK Negeri
Pembina”
B. Bentuk Kegiatan Bentuk kegiatan Hari Ibu ini adalah Perlombaan:
• Lomba Tumpeng antar kelas UPT TK Negeri Pembina
• Lomba Kreatifitas Bazar antar kelas UPT TK Negeri Pembina
• Cerita Bersama Kak Komang bersama siswa siswi UPT TK Negeri Pembina
C. Kegiatan ini mengambil tema: “Temu kangen dan Bazar UMKM walmur UPT KB/TK
Negeri Pembina”
D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
• Pelaksanaan Lomba
Hari, Tanggal : Jum’at – Sabtu, 15-16 Desember 2023
Tempat : UPT TK Negeri Pembina
E. Sasaran Kegiatan
Kegiatan ini ditujukan kepada keluarga besar UPT TK Negeri Pembina.
(alumni, peserta didik, pengurus/komite, wali murid, dan sebagainnya).
F. Narahubung
o Hesty Dwi F (0821-4159-0926)
o Alvin Fella (0858-0908-8150)
o Mama Haura (0857-3324-3159)
G. SUMBER DANA DAN ESTIMASI DANA
Sumber Dana Kegiatan Acara “Temu Kangen dan Bazar“ ini sebagai berikut:
• Sponsorship
Kegiatan ini diperkirakan menghabiskan biaya sebesar (Sebelas Juta Seratus Empat Puluh Lima
Ribu Rupiah) (Rp. 11.145.000). Adapun perinciannya sebagaimana yang terlampir.
H. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat, dengan pertimbangan-pertimbangan dan berdasarkan
landasan yang jelas. Kami selaku panitia, memohon dukungan baik moral maupun materi demi
kelancaran acara ini. Semoga apa yang kita usahakan ini menjadi amal sholih yang diiringi
keikhlasan sehingga berbuah pahala dari sisi Allah Swt.
Wallahul muwaafiq Ila Aqwaamit Thoriq
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

SUSUNAN KEPANITIAAN
KETUA :Mama Dirga (Hesty Dwi Febriani)
WAKIL KETUA :Mama Dio (Mujayanah)

SEKRETARIS I :Mama Syahira (Emie Yuniarti)


SEKRETARIS II :Mama Hanoki (Yusniarti )

BENDAHARA I :Mama Gilby (Indah Nur Hidayatul L)


BENDAHARA II :Mama aliya (Wakhidah Kurnia Putri)

SIE ACARA :Mama Noal (Devita Liswandini)


Mama Qyara (Elly)
Mama Azam (Dewi Setyowati)

SIE KONSUMSI :Mama Nizar (Ika Ofidhayati)

SIE HUMAS :Mama Syafa(Masfuchah)


Mama Arin (Indrawati)
Mama Lila (Kristiani)
Mama Zahra (Fryda khalidia)
Mama Alfarizki (Siti Hajar)
Mama Cila

SIE PUBDEKDUK :Mama Claretta (Septian Novi)


Mama Gita (Nisma Uly Dharma)
Mama Radea (Cindy noviantika L. )
Mama Fajar (Ida Wahyuni)

CO TUMPENG :Mama Nizar (Ika Ofidhayati)

KUPON :Mama Jevan (Ambar Krisnawati)


Mama farah (Isfiyanti)

SIE BAZAR :Mama Aliyah (Wardatul Jannah)


Mama Kemal (Aida Novianti)
Mama Yeye (Dewi Utami Ningsih)

PERLENGKAPAN :Mama Alvano (Firlya Dian Agustiningsih)


Mami Cio (Mas Niyana Nur F. SE )
Mama Baim( Sri Astutik )
Mama Aisyah (Annisa Novia)
Mama Ibam (Gita Rachmani)
Mama Nila (Siti Nurhamisah)
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

ESTIMASI DANA
TEMU KANGEN DAN BAZAR
UPT TK Negeri Pembina

PENGELUARAN
I. ACARA
1. Lomba Tumpeng
- Honor Juri (2 orang x Rp500.000) : Rp1.000.000
- Tempeh (7 Buah x Rp20.000) : Rp140.000
- Hadiah :
Juara I : Rp500.000
Juara II : Rp300.000
Juara III : Rp200.000 +
Total : Rp2.140.000

2. Lomba Bazar
- Honor Juri (2 orang x Rp 300.000) : Rp600.000
- Hadiah :
Juara I : Rp500.000
Juara II : Rp300.000
Juara III : Rp200.000 +
Total : Rp1.600.000

II. KESEKRETARIATAN
- Kertas HVS (1 rim x 70.000) : Rp70.000
- Penggandaan Proposal 15 x Rp10.000 : Rp150.000
- Sertifikat/Piagam 6 x Rp10.000 ` : Rp60.000
- LPJ + ATK : Rp50.000
- Amplop : Rp20.000
- Map Coklat : Rp40.000
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161
- Binder Clip : Rp15.000
- Biaya Percetakan : Rp500.000
- Tropi semua lomba juara 1,2 dan 3 : Rp450.000
- Anggaran tak terduga : Rp300.000 +
Total : Rp1.655.000

III. PUBLIKASI & HUMAS


- Banner/pamflet/poster/flyer : Rp500.000
- Jasa desain : Rp200.000
- Biaya iklan : Rp500.000
- Paket data : Rp200.000
- Anggaran tak terduga : Rp500.000 +

Total : Rp1.900.000

IV. BIAYA PERLENGKAPAN


- Transportasi : Rp600.000
- Sound System : Rp750.000
- Konsumsi : Rp1.000.000
- Sewa Meja (7 buah x Rp50.000) : Rp350.000
- Tenda terop (2 plong x Rp250.000) : Rp500.000
- Pigora Sertifikat (6xRp 25.000) : Rp150.000
- Anggaran tak terduga : Rp500.000 +

Total : Rp3.850.000
PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

Confirmation Order
Yang bertanda tangan di bawah ini,
Nama Lengkap :
Jabatan :
Nama Perusahaan :
Alamat Perusahaan :

Dengan ini menyatakan kesediannya untuk berpartisipasi atau mensponsori kegiatan “Temu Kangen
dan Bazar” di UPT TK Negeri Pembina.

Pihak Sponsor, Panitia,


PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

Dengan ketentuan tahap pembayaran dilakukan sebagai berikut :


1. Pada saat penandatanganan surat kontrak pada tanggal  -  - 2023
sebesar,Rp
Terbilang :

2. Pembayaran kedua pada tanggal  -  - 2023 sebesar, Rp


Terbilang :

Pihak Sponsor, Panitia,


PERSATUAN ORANG TUA, MURID dan GURU (POMG)
UPT TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN MANYAR
Jl. Balikpapan No. 02 GKB Yosowilangun - Manyar- Gresik Telp (031) 3959063
NIS : 000290 NSS :004050106029 NPSN :20572161

Confirmation Order
Yang bertanda tangan di bawah ini,

Nama Lengkap :

Jabatan :

Nama Perusahaan :

Alamat Perusahaan :

Dengan ini menyatakan kesediannya untuk berpartisipasi atau menseponsori kegiatan “Temu Kangen
dan Bazar” di UPT TK Negeri Pembina, sebagaimana tersebut dalam proposal yang di terima sebagai
sponsor lepas untuk fasilitas:

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Pihak Sponsor, Panitia,

Anda mungkin juga menyukai