Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 BAGAN SINEMBAH RAYA
KECAMATAN BAGAN SINEMBAH RAYA
Alamat : Kamp. Salak – Desa Bagan Sinembah – Kecamatan Bagan
Sinembah Raya
E-mail : smpn6bagansinembah@gmail.com
NPSN : 10405516 NISS : 201091005037 NIS : 200370 Kode Pos : 28992

LEMBAR SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 1 BAGAN SINEMBAH RAYA


Mata Pelajaran :SBK
Kelas/Semester : IX / Ganjil

Pilihlah jawaban yang paling tepatdengan cara memberikan tanda silang (X) pada huruf a, b, c,
atau d di lembar jawaban

1. Seni lukis diartikan sebagai penggambaran yang menyerupai atau meniru bentuk alam (nyata)
disebut ...
A. Corak Representatif
B. Corak Deformatif
C. Corak Nonrepresentatif
D. Corak Visual

2. Lukisan yang mengalami perubahan bentuk dari aslinya, sehingga menghasilkan bentuk baru
namun tidak meninggalkan bentuk dasar aslinya disebut .....
A. Corak Representatif
B. Corak Deformatif
C. Corak Nonrepresentatif
D. Corak Visual

3. Lukisan yang sudah jauh meninggalkan bentuk alam (tidak nyata) disebut .....
A. Corak Representatif
B. Corak Deformatif
C. Corak Nonrepresentatif
D. Corak Visual

4. Berikut yang bukan jenis seni grafis adalah .....


A. cetak tinggi C. cetak dalam
B. cetak saring D. cetak luar

5. Berikut yang tidak termasuk genre musik populer adalah .....


A. musik pop C. musik jazz
B. musik rock D. musik langgam

6. Pencipta lagu Indonesia raya adalah ………


A. HM Soeharto C. WR Supratman
B. H. Mutahar D. RA Kartini

7. Seni grafis dibuat pada bidang ..... dimensi


A. 1 (satu) C. 3 (tiga)
B. 2 (dua) D. 4 (empat)
8. Pembuatan karya seni grafis dengan cetak saring, dikenal pula dengan istilah .....
A. Intaglio C. Relief Printing
B. Planography D. Screen Printing

9. Jenis karya seni tiga dimensi yang dipamerkan terdiri atas .....
A. keramik, kriya, dan batik
B. patung, keramik, dan kriya
C. patung, batik, dan keramik
D. lukisan, poster, dan sketsa

10. Pameran seni rupa berfungsi untuk .....


A. Membatasi kreativitas seniman
B. Menambah kesibukan seniman
C. Mengkritik karya seni orang lain
D. Memperluas pengetahuan seni

11. Kepanitiaan pameran yang bertugas membuat spanduk, poster dan menyampaikan informasi
adalah seksi .....
A. dekorasi C. publikasi
B. dokumentasi D. perlengkapan

12. Karya-karya yang dipamerkan dalam pameran di sekolah bersifat heterogen, artinya .....
A. karya dari seorang siswa
B. satu jenis karya saja
C. karya seni lukisan saja
D. bermacam-macam jenis karya seni

13. Sekelompok orang yang ditunjuk atau dipilih untuk mengurus kegiatan pameran disebut .....
A. organisasi C. ketua
B. panitia D. sekertaris

14. Tujuan ornamentasi melodis adalah .....


A. mempopulerkan lagu
B. mengenalkan lagu
C. memperindah lagu
D. memperdalam lagu

15. Bukan termasuk jenis ornamentasi melodis .....


A. trill C. grupeto
B. morden D. alternate

16. Ornamentasi distorsi dalam vokal solo maksudnya adalah .....


A. vokal yang dibuat dengan kesan kasar
B. vokal yang dibuat dengan kesan tinggi
C. vokal yang dibuat dengan kesa tajam
D. vokal yang dibuat dengan kesan keras

17. Gita Gutawa ketika menyanyika nada tinggi mengunakan ornamentasi dan teknik .....
A. falseto C. head voice
B. echo D. tremolo

18. Vokal yang lembut dan serak sebutannya adalah .....


A. warm voice C. half voice
B. midle distortion D. soft distortiom
19. Istilah lain dari ornamentasi melodis adalah .....
A. improvisasi C. komposisi
B. aransemen D. melodical

20. Patung adalah jenis karya seni rupa .....


A. 1 dimensi C. 3 dimensi
B. 2 dimensi D. 4 dimensi

21. Bahan yang banyak digunakan untuk membuat patung adalah .....
A. batu, logam, kayu, fiber
B. serat, tekstur, synom, kalkut
C. adamantium, germanium, vibranium
D. awan, api, air, tanah

22. Berkarya seni patung dengan media kayu atau batu menggunakan alat palu merupakan teknik ..
A. Butsir C. Las
B. Pahat D. Cetak

23. Media dalam berkarya seni patung yang merupakan bahan lunak adalah .....
A. Kayu C. Tanah liat
B. Batu D. Logam

24. Jenis teknik seni patung yang cocok pada media bahan batu adalah .....
A. Teknik pahat C. Butsir
B. Konstruksi D. Teknik cetak

25. Patung adalah .....


A. karya seni rupa yang dibuat menyerupai manusia
B. karya seni hasil dari cipta karya manusia berbentuk tiga dimensi
C. karya seni rupa yang diciptakan untuk mereka ulag seorang pahlawan
D. karya seni rupa yang terbuat dari batu dan kayu

26. Pencipta karya seni disebut .....


A. Koreografer C. Apresiator
B. Kreator D. Seniman

27. Di bawah ini yang termasuk bahan lunak untuk membuat patung adalah .....
A. tanah liat, clay, batu
B. plastisin, kayu, clay
C. logam, batu, kayu
D. tanah liat, plastisin,clay

28. Contoh benda yang termasuk dalam bahan keras adalah .....
A. Kayu jati C. Sabun batang
B. Plastisin D. Tanah liat

29. Kegiatan yang digunakan untuk mengkomunikasi-kan sebuah karya seni rupa disebut ......
A. Pameran C. Pertunjukan
B. Panitia D. Galery
30. Kegiatan seseorang dalam menilai atau menghar karya seni disebut .....
A. Kreasi C. Apresiasi
B. Apersepsi D. Ekspresi

31. Pameran yang menampilkan karya seni dari beberapa seniman, disebut .....
A. Pameran homogen
B. Pameran heterogen
C. Pameran tunggal
D. Pameran kelompok

32. Langkah pertama dalam menyelengarkan pameran adalah .....


A. Membentuk kepanitiaan
B. Menyeleksi karya
C. Mencari dana
D. Publikasi

33. Pameran yang mempertunjukkan satu jenis karya seni saja disebut .....
A. Pameran tunggal C. Pameran heterogen
B. Pameran homogen D. Pameran kelompok

34. Turn disebut juga ......


A. Appogiatura C. Kadenza
B. Grupeto D. Aciakatura

35. Berikut yang merupakan vokalis yang menggunakan ornamentasi vokal distorsi, adalah .....
A. Ahmad Dhani C. Krisdayanti
B. Lesti kejora D. Yuni Shara

36. Berikut yang merupakan penyanyi dengan ornamentasi soft distortion, adalah ..... .....
A. Roma C. Ahmad Dhani
Irama
B. Krisdayanti D. Rama
Aipama

37. Teknik bernyanyi dengan suara mendesah termasuk teknik ornamentasi vokal ......
A. Distorsi C. Vibrato
B. Soft distortion D. Echo

38. Head voice sering dianggap sebagai falseto, padahal keduanya berbeda. Penyanyi wanita yang
memiliki teknik head voice yang sangat bagus adalah .....
A. Raisa C. Syahrini
B. Tiara D. Gita gutawa

39. Cabang seni rupa yang hasilnya dua dimensi adalah .....
A. Seni Patung C. Seni Grafis
B. Seni Lukis D. Seni Musik

40. Gambar pemandangan alam adalah contoh dari corak ......


A. Abstrak C. Representatif
B. Deformatif D. Campuran

41. Bahan-bahan logam dan semen merupakan bahan pembuatan patung dengan teknik ….
A. Cetakan C. Cor
B. Pahatan D. Tempelan
42. Patung berbahan dasar tanah liat dibuat dengan cara ….
A. Printing C. Butsir
B. Carving D. Modeling

43. Media patung seperti kayu, batu merupakan bahan pembuat patung dengan teknik ….
A. Cetakan C. Tempelan
B. Cor D. Pahatan

44. Suku Asmat dikenal dengan seni patungnya berada di provinsi ….


A. Papua C. Maluku
B. Jawa Barat D. Bali

45. Gambar yang menjelaskan suatu keterangan berupa kalimat disebut ….


A. Gambar Ilustrasi C. Gambar dekorasi
B. Gambar Animasi D. Gambar perspektif

46. Zat pewarna alam yang digunakan untuk memberi warna merah pada batik adalah….
A. Daun jati muda C. Kapur sirih
B. Daun jarak D. Rimpang kunyit

47. Gambar ilustrasi banyak dijumpai di ….


A. Kamus C. Candi
B. Relief D. Buku komik

48. Suatu sikap ataupun kegiatan untuk menilai dan menghargai karya seni rupa ….
A. Apresiasi C. Interaksi
B. Apresiasi D. Sugesti

49. Benda keramik dibentuk dengan berbagai teknik,antara lain teknik….


A. Sablon,cetak,ikat, dan celup
B. Lukis,cetak,sablon dan celup
C. Ikat,cetak,sablon dan celup
D. Cetak,lempeng,pijit dan pilin

50. Karya seni rupa terapan Nusantara memiliki dua fungsi sebagai berikut ….
A. Bersifat praktis dan estetis
B. Bersifat materi dan bersifat religius
C. Bersifat individual dan bersifat sosial
D. Bersifat daerah dan bersifat individual

# Selamat Mengerjakan #
II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
41. Tuliskan unsur-unsur dalam melukis!
42. Jelaskan secara singkat perbedaan antara gaya Representatif dengan gaya Deformatif?
43. Jelaskan empat teknik pembuatan patung?
44. Jelaskan prosedur dalam membuat karya seni patung?
45. Berdasarkan fungsinya, jelaskan perbedaan antara solo vokal, vokal group dengan paduan
suara?

KUNCI JAWABAN

JAWABA 1 1 1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 15 16 18 19 20
N 0 4 7
A √ √ √
B √ √ √ √
C √ √ √ √ √ √
D √ √ √ √ √ √ √

JAWAB 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4
AN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0
A √ √ √ √ √ √
B √ √ √ √ √ √
C √ √ √
D √ √ √ √ √
ESSAY!!!
41. JAWABAN
1. Unsur visual
Pertama, unsur visual merupakan unsur yang dapat ditangkap oleh indera
penglihatan. Secara kasat mata, seseorang dapat mendefinisikan unsur yang
terlibat dalam pembuatan sebuah karya lukis. Yang termasuk unsur visual antara
lain garis, bidang, ruang, dan warna. Seorang seniman mempunyai selera yang
bagus untuk memadukan berbagai unsur tersebut demi menciptakan karya seni
bernilai tinggi.

2. Unsur non visual


Selain visual, karya lukis juga mempunyai unsur non visual. Unsur yang satu ini
tidak dapat ditangkap oleh indera penglihatan. Diperlukan analisa mendalam
untuk mengetahui unsur non visual yang dimiliki oleh sebuah karya lukis. Yang
termasuk dalam unsur non visual adalah imajinasi, konsep lukisan, pandangan
hidup, pengalaman, serta sikap estetik dan artistik seorang seniman.

42. JAWABAN
 representatif adalah sebuah karya seni yang menggunakan sifat dan kehidupan
masyarakat sekitar sebagai objek gambarannya.
 deformatif adalah perubahan bentuk dari asli yang menghasilkan bentuk baru
namun tidak meninggalkan bentuk dasar asli awalnya.

43. JAWABAN
Teknik pembuatan patung
1) Teknik membutsir
Teknik membutsir yaitu teknik menciptakan patung dengan cara memijit dan
menambah.
Teknik ini biasanya digunakan dengan materi dasar tanah liat atau plastisin.
2) Teknik mencetak
Teknik mencetak dalam pembuatan patung dilakukan dengan materi yang
sifatnya agak cair, atau bahannya dibentuk cair dengan cara menciptakan
adonan, mirip dengan semen yang dicairkan kemudian dituangkan dalam
cetakan.
3) Teknik pahat
Teknik pahat hanya sanggup dilakukan dengan cara mengurangi dengan pahat,
beda dengan membutsir yang sanggup menambah jikalau ada kekurangan,
teknik pahat tidak sanggup menambah jikalau kekurangan, alasannya yaitu itu
harus hati-hati jikalau memakai teknik ini.
4) Teknik kontruksi
Tekni ini dilakukan dengan cara menyusun materi dan kemudian dilekatkan
dengan lem atau dengan materi pelekat lainnya.

44. JAWABAN
1. siapkan tanah liat secukupnya.
2. tekan-tekan (banting-banting) agar gelembung- gelembung udara di dalam nya
keluar dan tanah liat menjadi padat.
3. bentuk lah sesuai keinginan( binatang atau manusia) dengan cara memijit dan
menekan nya.
4. gunakan pisau kecil atau alat butsir(sudip) untuk penyelesaian lebih lanjut.

45. JAWABAN
menyanyi solo adalah bernyanyi secara sendiri atau tunggal , vokal grup adl sekelompok
orang yg menyanyikan lagu secara bersama2 dengan pembagian suara tanpa
menggunakan kanduktor , dan acapella adl teknik bernyanyi yg dilakukan secara
berkelompok

Anda mungkin juga menyukai