Anda di halaman 1dari 2

SOAL POST TEST 1 C.

2450
Teori Bilangan, Pecahan, Desimal, D. 2820
Persentase, Aljabar E. 3000
Moorid Learning Center
8. Jumlah siswa di kelas 5 SD Tambakromo adalah 25 siswa.
12% dari siswa tersebut menyukai sepak bola, 36%
1. Bilangan yang habis dibagi 6 adalah …. menyukai senam olahraga, dan sisanya menyukai melukis.
A. 123 Berapakah jumlah siswa yang suka melukis?
B. 326 A. 13 siswa
C. 592 B. 14 siswa
D. 971 C. 15 siswa
E. 672 D. 16 siswa
E. 17 siswa
2. Jumlah bilangan prima antara angka 40 dan 50 adalah ....
A. 84 9. Sebuah sekolah memiliki jumlah siswa sebanyak 250 anak.
B. 88 Siswa perempuan berjumlah 60% dari total siswa.
C. 90 Berapakah jumlah siswa laki-laki dari sekolah tersebut?
D. 131 A. 95 siswa
E. 143 B. 100 siswa
C. 105 siswa
3
3. + 0,75 ∶ 0,6 =. . .. D. 165 siswa
4
1 E. 170 siswa
A.
4
B. 1
1 10. Jika dalam suatu kantor perbandingan antara
C. 1
4
pegawai Pria dan pegawai Wanita adalah 5 : 3.
D. 2
1 Persentase jumlah pegawai Pria pada kantor tersebut
E. 2
4 adalah....
1 A. 255 %
4. 3 × + 0,375 ∶ 0,3 = ⋯
4 B. 32,5 %
A. 1
B. 1,5 C. 37,5 %
C. 2 D. 45,6 %
D. 2,5 E. 62,5 %
E. 3

1
5. 2,25 × ∶ 1,25 = ⋯
9
A. 1
1
B.
2
1
C.
3
1
D.
4
1
E.
5

6. Nilai dari 125 × 123 + 123 × 75 adalah …


A. 20100
B. 24600
C. 42300
D. 53500
E. 60300

7. 652 − 352 = ⋯
A. 1512
B. 1900
Pembahasan: Ingat : 𝑎2 − 𝑏 2 = (𝑎 + 𝑏)(𝑎 − 𝑏)
= (100)(30)
1. E. = 3000 (𝐸)
Bilangan yang habis dibagi 6 adalah bilangan yang jumlah
digitnya dapat dibagi 3 dan merupakan bilangan genap. 8. A
Jumlah siswa di kelas 5 SD Tambakromo = 25 siswa.
2. D. Presentase siswa suka sepak bola = 12 %
Bilangan prima antara 40 dan 50 adalah 41, 43, 47 Presentase siswa suka senam = 36 %
Jumlah bilangan = 41 + 43 + 47 = 131 (B) Presentase siswa suka melukis = 100 % - 12 % - 36 % = 52
%
52
3. D Jumlah siswa yang suka melukis = 52 % x 25 = x 25 = 13
100
3
+ 0,75 ∶ 0,6 = siswa
4
3 3 3
= +( : )
4 4 5 9. B
3 3 5 Jumlah siswa di sekolah = 250 anak
= +( × )
4 4 3 Jumlah presntase siswa perempuan = 60 %
3 5 8
= + = =2 Persentase siswa laki-laki = 100 % - 60 % = 40 %
4 4 4 40 2
Jumlah siswa laki-laki = 40 % x 250 = x 250 = x 250 =
100 5
100 siswa

4. C.
10. E.
Adapun aturan / urutan yang benar adalah sebagai berikut:
Pria : Wanita = 5 : 3
a. Jika ada tanda kurung, kerjakan lebih dahulu Total perbandingan = 8
b. Perkalian dan Pembagian atau pembagian dan perkalian, 5
%P = × 100% = 62,5%
kedudukannya setingkat maka kerjakan dari kiri 8

c. Penjumlahan dan pengurangan atau pengurangan dan


penjumlahan, kedudukannya setingkat, maka kerjakan dari
kiri
1 3 3 3
3 × + 0,375 ∶ 0,3 = + ∶
4 4 8 10
3 3 10
= + ×
4 8 3
3 5
= +
4 4
8
=
4
= 2 (𝐶)

5. Adapun aturan / urutan yang benar adalah sebagai berikut:


a. Jika ada tanda kurung, kerjakan lebih dahulu
b. Perkalian dan Pembagian atau pembagian dan perkalian,
kedudukannya setingkat maka kerjakan dari kiri
c. Penjumlahan dan pengurangan atau pengurangan dan
penjumlahan, kedudukannya setingkat, maka kerjakan dari
kiri
1 1 1 1
2,25 × ∶ 1,25 = 2 × ∶ 1
9 4 9 4
9 1 5
= × ∶
4 9 4
1 4
= ×
4 5
1
= (𝐸)
5
6. B.
125 × 123 + 123 × 75 = 123(125 + 75)
= 123(200) = 24600
7. E.

Anda mungkin juga menyukai