Anda di halaman 1dari 18

Nama : _________________________ 9. Pencemaran udara banyak terjadi di daerah....

a. Pedesaan b. pegunungan
MaPel : PLH / Kelas : 3 c. persawahan d. perindustrian
Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d di 10. Nyamuk aedes aegypti dapat menyebabkan sakit….
depan jawaban yang benar! a. Batuk c. perut
b. gatal-gatal d. demam berdarah
1. Berikut yang termasuk unsur sampah organik 11. Udara yang tercemar dan kotor memiliki ciri-ciri,
adalah.... kecuali….
a. Air c. udara a. bersih dan segar
b. daun kering d. tanah b. mengandung zat berbahaya
2. Sampah basah atau organik dapat diolah menjadi.... c. banyak debu
a. pupuk kompos c. keranjang d. berbau
b. pot bunga d. tempat tissu 12. Berikut yang dapat mencemari air adalah….
3. Yang bukan termasuk sampah organik adalah.... a. pembakaran sampah
a. sisa makanan c. sisa nasi basi b. asap kendaraan bermotor
b. sisa potongan sayur d. botol sirup c. asap pabrik
4. Cara memperlakukan sampah yang benar adalah.... d. sampah rumah tangga
a. membuang disembarang tempat 13. Limbah rumah tangga yang dibuang ke sungai dapat
b. dibiarkan berserakan menyebabkan penyakit….
c. membuang pada tempatnya a. Kulit b. batuk c. pusing d. mual
d. membakar 14. Apabila kita selalu membuang sampah di sungai dan
5. Air yang menggenang di selokan akan menjadi sungai mengalami pendangkalan, maka akan
sarang.... mengakibatkan....
a. Kecoak c. nyamuk a. air beracun c. air surut
b. Tikus d. laba-laba b. air pasang d. banjir
6. Penyakit yang menyerang organ paru-paru akibat 15. Gangguan kesehatan yang diakibatkan udara yang
udara yang tercemar adalah …. tercemar adalah....
a. ISPA b. bronchitis c. Asma d. batuk a. sesak napas c. batuk
7. Pemanasan global disebabkan oleh.... b. mual d. pilek
a. Na2 b. CO2 c. 02 d. H2O 16. Zat berbahaya yang dihasilkan dari proses
8. Didalam bak penampungan air sering kita jumpai pembuangan produksi disebut juga….
bakteri. Bakteri dapat dibasmi dengan diberi.... a. Sampah b. debu c. limbah d. kotoran
a. Kapur b. gula c. garam d. asam
17. Lingkungan yang dimanfaatkan tetapi tidak disertai 9. Ibu setiap hari memasak, limbah yang dihasilkan
dengan menjaga kelestariannya akan menimbulkan.... adalah_____________________________________
a. Kerusakan c. kepunahan
b. Keindahan d. kehancuran 10. Daerah yang memperoleh penghargaan adipura
18. Zat kimia yang digunakan untuk membunuh hama adalah daerah yang__________________________
pada tanaman adalah….
a. Kompos b. pupuk c. pestisida d. urea
19. Pemanfaatan lingkungan yang tidak diimbangi III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini
dengan pelestarian mengakibatkan.... dengan benar !
a. Keindahan lingkungan
b. kerusakan lingkungan 1. Sebutkan perbedaan sampah organi dan anorganik!
c. pelestarian lingkungan Jawab:..........................................................................
d. kebersihan lingkungan ......................................................................................
20. Nitrogen oksida yang dikeluarkan oleh kendaraan 2. Air yang kita konsumsi harus bersih dan sehat.
bermotor akan berakibat... Sebutkan dua ciri air bersih dan sehat !
a. hujan air c. hujan debu Jawab………………………………………………………
b. hujan huajan asap d. hujan asam ……………………………………………………………..
3. Pencemaran selalu membawa dampak yang kurang
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar! baik. Sebutkan dua contoh yang menyebabkan
pencemaran air!
1. Sampah yang sulit hancur, seperti plastik adalah Jawab:..........................................................................
merupakan contoh sampah ____________________ .....................................................................................
2. Untuk mencegah agar nyamuk berkembangbiak, 4. Pencemaran juga bisa terjadi di tanah. Sebutkan dua
maka kita dapat melakukan____________________ dampak pencemaran tanah!
3. Nyamuk penyebab penyakit demam berdarah Jawab:..........................................................................
adalah_____________________________________ ......................................................................................
4. Tempat penampungan air sebaiknya memiliki______
5. Contoh sampah kering yang bisa didaur ulang 5. Supaya kita terhindar dari udara tercemar ada
adalah_____________________________________ beberapa hal yang harus kita lakukan. Berikan dua
6. Salah satu contoh limbah pertanian adalah________ contoh supaya kita bisa menghindari pencemaran
7. Dua pertiga bumi terdiri dari____________________ udara!
8. Sampah yang di bakar akan menyebabkan________ Jawab:……………………………………………………
…………………….......................................................
Nama :_______________________________ 5. Salah satu kandungan dari surat an-nasr adalah
ketika pertolongan Allah telah datang maka
MaPel : PAI / Kelas : 3 dianjurkan untuk mengucapkan….untuk memuji nama
Allah SWT
I.Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c dan d pada a. Tasbih b. takbir c. tahmid d. istighfar
jawaban yang benar!
1. Adi selalu percaya diri ketika dia ditunjuk bu guru 6. Allah menciptakan alam semesta dan seisinya ini
untuk tampil di depan kelas karena Adi menghargai sendiri, hal ini menunjukkan bahwa Allah bersifat….
kemampuan…. a. Al-Wahab c. Al-Ahad
a. Temanya c. orang tuanya b. Al-Basyir d. Al-Malik
b. dirinya sendiri d. orang lain
7. Untuk dapat meneladani sifat Allah al-wahab contoh
2. Saat kelas 3 Fatimah sudah mampu melakukan sikap yang harus kita miliki antara lain….
banyak hal sendiri seperti mencuci piring, menyapu a. suka bertengkar
dan merapikan buku pelajaran hal ini menunjukkan b. membantu dengan paksaan
bahwa Fatimah memiliki sifat…. c. berbagi makanan
a. Mandiri c. pelit d. hidup sendiri
b. Minder d. rendah diri
8. Meski anak orang kaya Maya senantiasa bersikap
3. Ahmad selalu rajin melaksanakan sholat fardhu tepat tawadu’ didepan semua temanya, arti dari tawadu’
waktu. hal ini menunjukkan bahwa Ahmad merupakan adalah….
anak yang bertanggung jawab terhadap…. a. rendah diri c. tinggi hari
a. diri sendiri c. lingkungan b. sombong d. rendah hati
b. keluarga d. Allah SWT
9. Anak yang selalu bersikap tawadu’ akan jauh dari….
4. Dibawah ini merupakan salah satu potongan ayat dari a. Kesenangan c. keindahan
surat an-nasr adalah…. b. Kesombongan d. kebahagiaan
a. Innahu kaana basiro
b. Innahu kaana tawwabaa 10. Sholat merupakan bentuk pengabdian diri kepada
c. Izzaa zulzilatil ardhu zilzalahaa Allah SWT, menurut bahasa sholat diartikan denga…
d. Malikin naas a. Gerakan c. berdo’a
b. Ucapan d. pujian
11. Hati bisa tenang dan tentram dalam kehidupan 4. Cerita nabi Yusuf a.s meningkatkan kita bahwa kita
semua itu bisa disebabkan oleh…. tidak boleh jahat kepada_____________________
a. banyak uang c. popolar dan terkenal 5. Kaum meningatkan kita bahwa kita tidak boleh jahat
b. kepandaian d. rajin sholat kepada Madyan yang dipimpin oleh nabi Syu'aib
kebanyakan bekerja sebagai___________________
12. Allah menganugerahi nabi Yusuf dengan ilmu….
a. Perdukunan c. peperangan III . Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan baik
b. Kedokteran d. tafsir mimpi dan benar!

13. Dalam kisah nabi Yusuf ketika beliau masih kecil 1. Sebutkan 3 tanggung jawab kita terhadap orang tua!
dibuang oleh saudaranya ke dalam…. ___________________________________________
a. Gua b. penjara c. sumur d. karung ___________________________________________

14. Da’wah pertama nabi Syu’aib penghapusan terhadap 2. Sebutkan 2 jenis rendah hati!
penyembahan…. ___________________________________________
a. Pohon b. berhala c. matahari d. roh halus ___________________________________________

15. Kaum madyan curang dalam hal…. 3. Bagaimana perasaanmu bila meninggalkan sholat?
a. Timbangan c. perjanjian ___________________________________________
b. Permainan d. keuangan ___________________________________________

II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang 4. Apa isi mimpi nabi Yusuf ketika masih kecil!
tepat! ___________________________________________
1. Bersungguh-sungguh dalam melaksanakan tugasnya ___________________________________________
dan bersedia menerima akibat dari perbuatannya
disebut juga sikap____________________________ 5. Apa hukuman atau azab yang ditimpakan oleh Allah
Swt terhadap suku Madyan yang tidak mau beriman
2. Anak yang tawaduk apabila bebicara dengan orang kepada Allah Swt!
lain selalu__________________________________ ___________________________________________
___________________________________________
3. Sesungguhnya sholat dapat mencegah
perbuatan____
Nama :___________________________________ 3. Sebutkan hal yang harus diperhatikan ketika kita
membantu orang lain!
MaPel : TEMA 1 / Kelas : 3 ……………………………………….
PPKN
1. Berikut ini merupakan pengamalan Pancasila sila 4. Sebutkan aturan sebelum makan!
pertama adalah…. ………………………………………..
a. bermusyawarah mufakat c. bersikap adil
b. bersyukur kepada Tuhan d. gotong royong 5. Jelaskan cara kita bersyukur terhadap kesehatan
2. Berikut ini bukan contoh kebera- gaman yang ada di tubuh!………………………………………..
kelas adalah….
a. Suku c. warna rambut Bahasa Indonesia
b. mata uang d. makanan kesukaan 1. Tempat rekreasi berikut yang dapat digunakan untuk
3. Keanekaragaman bangsa Indonesia tidak boleh menyegarkan mata adalah.....
menimbul- kan…. a. Museum c. pegunungan
a. Persatuan c. kemerdekaan b. kebun binatang d. mal
b. Perselisihan d. perdamaian 2. Di bawah ini yang tergolong makhluk hidup adalah….
4. Kerja sama membersihkan sungai mempunyai a. rumput, tanah, dan lumut
tujuan…. b. ikan, air, dan sawah
a. mencegah terjadinya kepunahan satwa c. udara, rumput, dan cacing
b. mencegah terjadinya angin topan d. rumput, semut, dan cacing
c. mencegah terjadinya kebakaran 3. Ekor katak mengalami penyusutan pada tahap….
d. mencegah terjadinya banjir a. menetas dan telurnya c. bertelur
5. Sebelum menyampaikan saran,terlebih dahulu harus.. b. berudu d. dewasa
a. memahami permasalahan- nya 4. Makanan pada gambar di bawah banyak
b. mengetahui orang yang bertanya mengandung…..
c. menyelesaikan permasa- lahannya a. Protein c. mineral
d. menindaklanjuti per- masalahannya b. Vitamin d. karbohidrat
5. Makanan bergizi berpengaruh terhadap pertumbuhan
1. Sebutkan tiga contoh sikap bersyukur! tubuh karena….
………………………………………. a. kita merasakan lapar
2. Sebutkan contoh sikap kerja sama di sekolah! b. makanan bergizi mengandung zat-zat diperlukan
………………………………………. tubuh untuk tumbuh
c. makanan membuat kita kenyang
6. Berapa lama ayam mengerami telurnya? 6. Tentukan angka yang menempati nilai tempat
puluhan pada bilangan berikut.
7. Apa manfaat rekreasi bagi tubuh? a. 1.521 = … b. 2.375 = … c. 6.150 = …

8. Jelaskan yang kamu ketahui tentang umbi akar! 7. Di dalam kandang ada 432 butir telur bebek. Telur-
telur itu akan dimasukkan ke dalam 9 keranjang sama
9. Sebutkan tiga contoh makanan yang mengandung banyak. Berapa banyak telur yang ada dalam tiap
protein! keranjang?

10. Sebutkan ciri-ciri makhluk hidup!


8. Dalam sehari, ayam-ayam Pak Ahmad menghasilkan
1 250 telur Berapa jumlah telur Pak Ahmad selama
Matematika dua hari?.....

1. Nilai tempat angka 8 pada bilangan 1 738 adalah…


a. Ribuan b. ratusan c. puluhan d satuan 9. Hitunglah hasil operasi perkalian berikut dengan cara
bersusun pendek
2. (...) : 8=49 a. 125 x 6 b. 146x4
Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik dalam
kurung adalah….
a. 392 b. 393 c. 394 d. 395
10. Di sebuah kebun ditanami 102 batang bibit ketela
3. Hasil 4.260-2445 adalah.... pohon. Bibit-bibit itu ditanam dalam 6 baris. Jika
a. 1.815 b. 2.015 c. 1.015 d. 2.215 setiap baris ditanami sama banyak, berapa batang
ketela pohon di tiap barisnya? ….
4. Hasil penjumlahan 2589 +4.863 adalah….
a. 7.552 b. 7.542 c. 7452 d. 7.442

5. Ada 104 tangkai bunga Bunga bunga tersebut akan PJOK


diletakkan ke dalam 8 buah vas sama banyak. 1. Dalam permainan gerobak dorong, pemain gerobak
Banyaknya bunga di setiap vas adalah…. bergerak maju menggunakan......
a. 12 b. 13 c. 14 d. 15 a. Kaki b. tangan c. lutut d. siku
2. Posisi kaki saat menjadi gerobak dalam permainan SBdp
gerobak dorong adalah…. 1. Nadal 1 . . I dinyanyikan sepanjang….ketukan.
a. Ditekuk c. terbuka a. atu ketukan c. dua ketukan
b. Lurus d. menyilang b. tiga ketukan d. empat ketukan

3. Gerak merangkak dapat melatih kekuatan…. 2. Di bawah ini yang bukan ter- masuk lagu anak-anak
a. Tangan c. kaki adalah.....
b. perut d. bahu a. Ambilkan Bulan Bu c. Becak
b. Naik Delman d. Bagimu Negeri
4. Saat melompat, bagian tubuh yang digunakan untuk
mendarat adalah…. 3. Untuk membuat daun dalam karya seni mosaik,
a. Tangan b. kaki c. kepala d. perut kertas yang digunakan sebaiknya berwarna....
a. Hijau b. biru c. merah d. ungu
5. Saat berlari, kaki melangkah lebih
a. panjang b. pendek c. lambat d. jauh 4. Bagaimana cara yang tepat saat menyanyikan lagu?
Jawab:.........................................................
6. Sebutkan jumlah kelompok dalam permainan rangku
alu! …. 5. Gambarkan contoh nada yang dinyanyikan sepanjang
dua ketukan!
7. Bagaimana menentukan pemenang dalam permainan Jawab:.........................................................
gerobak dorong?
6. Jelaskan kegunaan pensil dalam pembuatan mosaik!
Jawab:.........................................................
8. Sebutkan contoh kombinasi gerak lokomotor!
7. Sebutkan bagian tubuh yang sering digerakkan ketika
menari!
9. Jelaskan tugas pemegang kaki dalam permainan Jawab:.........................................................
gerobak dorong!
8. Jelaskan letak keindahan gambar dekoratif!
Jawab:.........................................................
10. Sebutkan kemampuan yang dilatih dalam permainan
rangku alu!
Nama : _______________________________
9. Mengapa kita harus berbuat baik?
MaPel : TEMA 2 / Kelas 3
PPKN
10. Bagaimana sikapmu apabila ada temanmu yang
1. Setiap teman bisa melakukan kesalahan, maka kita terkena musibah banjir?
harus mempunyai karakter ….
a. penuh dendam c. pemaaf
b. Iri d. pelupa Bahasa Indonesia
2. Membalas budi dari kebaikan orang lain sebaiknya 1. Inti cerita dalam sebuah dongeng disebut …
dengan .... a. Perkenalan c. penutup
a. tindakan yang baik b. Pendahuluan d. peristiwa
b. hadiah yang mahal dan mewah 2. Dongeng yang menceritakan tentang makhluk gaib
c. tidak lebih baik dari yang diberikan disebut…
d. sesuatu yang tidak kita butuhkan a. Sage b. tungau c. fable d.legenda
3. Jika kita berbuat salah pada orang lain, hendaknya 3. Berikut ciri-ciri dongeng yang sebenarnya, kecuali …
kita mengatakannya ….. a. peristiwa kebanyakan fiktif
a. Maaf b. tolong c. terima kasih d. sama-sama b. alur cerita singkat dan cepat
4. Apabila kita rukun terhadap sesama, maka kehidupan c. tokoh diceritakan secara detail
bermasyarakat menjadi ,,,, d. lebih menekankan pada bagian pendahuluan
a. Mencampur c. berantakan 4. Setiap paragraf biasanya memuat... ide utama.
b. tidak teratur d. tenang a. 1 b. 2 c. 3 d. 4
5. Kewajiban Kakak kepada adik adalah…. 5. Hal yang perlu dilaporkan dalam wawancara pertama
a. Mengayomi c. agresif kali adalah ….
b. Memarahi d. membantah a. nama pewawancara c. judul wawancara
6. Sebutkan contoh sikap berterima kasih kepada b. tempat wawancara d. waktu wawancara
hewan dan tumbuhan! ……
Simaklah kutipan dongeng berikut untuk mengerjakan
7. Mengapa kita harus berterima kasih terhadap soal nomor 1 dan 2
tanaman? Si Kancil berjalan berjingkat-jingkat di kebun Pak Tani.
Kancil hendak mencuri mentimun. Di tengah kebun ada
8. Apakah peran guru di sekolah? boneka orang-orangan, si Kancil tidak takut malah
menendang boneka itu. Ternyata boneka orang-orangan
itu telah dibern getah nangka sehingga kaki si Kancil 2. Maya membeli 3 plastik berisi ikan hias. Jumlah ikan
menempel pada boneka itu dan sulit dilepaskan. hias di setiap plastiknya adalah 5 ekor. Bentuk
Kemudian Pak Tani datang menangkap Kancıl operasi perkalian yang tepat untuk menghitung
seluruh ikan yang dibeli Maya adalah …
1. Hal menarik apa yang terdapat pada kutipan fabel di a. 3x5=15 c. 5×3=15
atas? b. 3×5=12 d. 5×3=8
6
3. Pada pecahan penyebutnya adalah 4 dan
4
2. Mengapa boneka tersebut menempel pada kancil? pembilangnya adalah....
a. 3 b. 4 c. 5 d. 6
4. Jumlah buah apel di toko Pak Jaya ada 450 buah,
sedangkan jumlah buah jeruknya ada 370 buah.
3. Menurutmu, apa tujuan seseorang melakukan Hitunglah buah apel dan jeruk di toko Pak Jaya jika
wawancara? dijumlahkan dengan penjumlahan pertukaran!
Jawab:

4. Mengapa saat bermain peran, kita perlu menirukan 5. Pak Beni memiliki 6 kandang kelinci. Jika di setiap
mimik wajah? kandangnya berisi 8 ekor kelinci. Maka hitunglah
seluruh kelinci yang dimiliki Pak Beni!

5. Sebutkan hal-hal yang harus diperhatikan saat 6. Tentukan hasil dari 4 + 6 menggunakan garis
membaca dongeng! bilangan!

4
7. Buatlah gambar yang menunjukkan pecahan
8
MATEMAIKA
1. 225 + 640 = 865
Bentuk penjumlahan dengan pertukaran yang tepat PJOK
dari operasi hitung di atas adalah .... 1. Lari termasuk gerakan …
a. 225+865 = 640 c. 640+225=865 a. Lokomotor c. nonlokomotor
b. 640+865=225 d. 865-225 =640 b. Diam d. meliukkan badan
2. Sikap kedua tangan dalam gerakan memutar badan SBdp
adalah 1. Lagu Ampar-Ampar Pisang berasal dari …
a. lurus ke depan a. Aceh b. Makasar c. Maluku d. Kalimantan
b. direntangkan ke samping 2. Karya dekoratif difungsikan sebagai ….
c. lurus ke atas a. dekorasi b. koleksi c. pendapatan d. lomba
d. bergandengan di atas kepala 3. Contoh gerak meniru binatang adalah …..
3. Ketika bermain lompat tali kita dapat mempraktikkan a. gerak pohon tertiup angin
gerakan.... b. gerak menyisir rambut
a. Melompat c. memutar c. gerak mencuci
b. Tarian d. terbang d. gerak kelinci melompat
4. Posisi awal sebelum melakukan gerakan menarik dan 4. Alat yang tidak diperlukan untuk membuat kolase
mendorong adalah … adalah ….
a. Jongkok c. berlari a. Pensil b. kertas c. sekop d. lem
b. berdiri tegak d. terlentang 5. Posisi badan saat menirukan gerakan kanguru adalah
5. Berolahraga sambil bermain akan terasa a. Jongkok c. terlentang
a. Menyenangkan c. sedih b. sikap pesawat d agak sedikit membungkuk
b. tidak nyaman d. merepotkan
6. Apa tempo dari lagu Ampar-Ampar Pisang?
6. Apa yang dimaksud dengan gerakan nonlokomotor? ……………………………………………………………
…………………………………………………………….
7. Hal apa yang harus dilakukan sebelum memulai 7. Apa sajakah yang tidak diperhatikan dalam karya
olahraga? dekoratif?
…………………………………………………………… …………………………………………………………..
8. Bagaimana cara menentukan pemain yang kalah 8. Sebutkan contoh gerakan tari menirukan gerak
dalam permainan beradu kekuatan bertahan? binatang!
………………………………………………………….. …………………………………………………………….
9. Bagaimana gerakan ketika ada aba-aba turun dalam 9. Apakah fungsi memanfaatkan berbagai bahan dalam
permainan kapal selam? kolase?
10. Bagaimana cara melakukan gerakan memutar ………………………………………………………………
badan? 10. Apa yang kamu ketahui tentang kolase?
………………………………………………………. ……………………………………………………………...
Nama : _______________________________ 6. Sebutkan dua contoh permasalahan di masyarakat
MaPel : TEMA 3 / Kelas : 3 yang dapat diselesaikan dengan musyawarah!
PPKN Jawab
1. Hal yang dapat kita lakukan untuk mengatasi suatu
permasalahan. yaitu dengan …. 7. Sebutkan dua keuntungan mempunyai sikap hidup
a. berkomunikasi b. berkumpul sederhana!
c. berpidato d bermusyawarah Jawab:

2. Bayu bertemu dengan Siti di jalan. Sikap Bayu 8. Sebutkan tiga anggota di sekolah beserta perannya!
sebaiknya … Jawab:
a. diam saja c. menyapa Siti
b. menghindari Siti d. pura-pura tidak melihat Siti 9. Teman sebangkumu tidak membawa bekal. Apa yang
sebaiknya kamu lakukan?
3. Memimpin sekolah adalah tugas … Jawab
a siswa b. petugas kebersihan
c. guru d. kepala sekolah 10. Jelaskan salah satu sikap bersatu dalam keluarga!
Jawab :
4. Berikut yang bukan termasuk perilaku hidup
sederhana adalah
a menggunakan perhiasan saat ke sekolah Bahasa Indonesia
b. membeli barang sesuai kebutuhan 1. Cokelat dan mentega yang dipanaskan akan....
c. menggunakan uang jajan seperlunya a. membeku b. menyublim
d. menggunakan sepatu seadanya c. mencair d. menguap

5. Saat digunakan, tinta bolpoin milik Hena habis. Hena 2. Kayu sering dimanfaatkan sebagai bahan untuk
hanya memiliki satu bolpoin. Raisa membawa bolpoin membuat perabotan rumah tangga karena....
lebih dari satu Sikap Raisa sebaiknya a. mudah diserang rayap b bersifat elastis
a. menertawakan hena karena tidak bisa menulis c. tahan terhadap api d. mudah dibentuk
b. acuh tak acuh seolah tidak tahu 3. Air di dalam kantong plastik yang disimpan di lemari
c. meminjamkan bolpoin kepada Hena pendingin akan berubah menjadi es Perubahan wujud
d. menyembunyikan bolpoin di dalam tas benda yang terjadi pada peristiwa tersebut adalah ....
a menguap b. membeku
c. mendidih d. mengembun
4. Perubahan wujud benda padat menjadi gas terdapat MATEMATIKA
pada peristiwa.... 1. Di bawah ini yang termasuk satuan baku adalah ....
a. kapur barus yang diletakkan di dalam lemari a. hasta b. jengkal c. meter d. kaki
b. es batu yang diletakkan di tempat terbuka 2. Bu Rika membeli 3 ons kacang hijau, 3 kg kentang,
c. air yang dimasak sampai mendidih dan 150 gram kunyit. Sebanyak 1,5 kg kentang akan
d. air yang didinginkan di dalam freezer diberikan kepada Bu Endah. Berat belanjaan Bu Rika
5. Berikut ini yang bukan termasuk aktivitas manusia saat ini … gram.
yang dapat menyebabkan pemanasan global, yaitu a. 1.950 b. 19.500
a. berpergian menggunakan motor c. 9.150 d. 19.150
b. pembakaran sampah 3. Jarak rumah Hendri ke rumah Laras yaitu 4,5 km.
c polusi metana dari bidang peternakan Jarak rumah Hendri ke rumah Laras sama dengan..m
c. memilah sampah sesuai jenisnya a. 45 b. 450 c. 4.500 d. 45.000
4. Ibu mulai membuat bolu kukus pada pukul 10.30.
6. Apa penyebab es batu mencair ketika diletakkan di Bolu kukus tersebut matang pada pukul 11.15. Waktu
ruangan terbuka? yang diperlukan untuk mematangkan bolu kukus
Jawab adalah detik.
a. 27 b. 2.700 c. 270 d. 27.000
7. Bagaimana cara mengurangi pemanasan global? 5. Ayah bekerja membersihkan kebun selama 1,5 jam.
Jawab: Setelah itu Ayah bekerja memetik buah kelapa
selama 40 menit. Lama waktu ayah bekerja adalah...
8. Apa saja penyebab terjadinya efek rumah kaca? menit.
Jawab: a. 120 b. 130 c. 140 d. 150
a.
9. Bagaimana proses kondensasi dapat terjadi? 6. Isilah titik-titik berikut!
Jawab: a. 8 km-120m = ….. m

10. Sebutkan dua bentuk perubahan wujud benda pada b. 10 m 98 cm = ……cm


peristiwa hujan!
Jawab : 7. Ayah membeli beras sebanyak 100 karung yang
beratnya masing-masing 50 kg. Berapa kg total beras
yang dimiliki ayah?
8. Rido berlari sejauh 1.500 m, sedangkan Budi berlari
sejauh 2 km. Siapakah yang paling jauh larinya jika
dihitung dalam satuan m?
4. Memberikan (mengoper) bola kepada teman dalam
berbagai jarak dan menembak bola ke gawang
9. Udin menyalakan televisi selama 3 jam 30 menit per merupakan fungsi dari... bola.
hari. Total berapa menit televisi yang dinyalakan Udin a melempar b. menendang
dalam 4 hari? c menangkap d.membuang

5. Tujuan memantul-mantulkan bola dalam basket


10. Adik berangkat les piano pukul 13.00. Adik les piano adalah....
selama 2,5 jam. Pukul berapa Adik pulang dari les a. menguasai bola agar tidak direbut oleh lawan
piano? b. menggiring bola ke ring lawan
c. mengejar bola pada lawan
d. memantulkan bola dengan kuat agar musuh takut

6. Bagaimana posisi tangan saat menangkap bola?


……………………………………………………….
PJOK
1. Latihan memantulkan bola yang dibenarkan adalah 7. Bagaimana posisi awal gerakan menendang bola?
menggunakan ………………………………………………………….
a. satu tangan b. dua tangan
c. kaki bagian luar d. kaki bagian dalam 8. Sebutkan tujuan menggiring bola basket!
……………………………………………………………
2. Permainan bola tangan dapat melatih reaksi anak
dalam..... 9. Jelaskan fungsi atau kegunaan dalam menendang
a menangkap lawaB b. menangkap bola bola!
c. menjatuhkan bola d. mendiamkan bola ……………………………………………………………..

3. Agar hasilnya maksimal. menendang bola sebaiknya 10. Sebutkan beberapa bagian yang bisa digunakan
menggunakan.... untuk menendang bola!
a. kaki terkuat b. kedua kaki …………………………………………………………..
c. kaki kiri d. kaki kanan
Jawab:
SBdp
1. Alat musik ritmis yang berbentuk segitiga yang 9. Apa yang dimaksud dengan garis?
dimainkan dengan cara dipukul adalah … Jawab:
a rebana b. tamborin
c. triangle d. simbal 10. Bagaimana cara memulai melipat baju?
Jawab
2. Tari serampang dua belas bertempo....
a. lambat b. sedang c. lembut d. cepat

3. Berikut yang bukan termasuk warna tersier adalah....


a kuning-hijau b. biru-ungu
c. merah-ungu d. hitam-putih

4. Berikut ini bukan termasuk unsur unsur dalam


gambar, yaitu....
a garis b. warna c. kanvas d. bentuk

5. Pada saat melipat baju, letakkan baju pada


permukaan datar dengan posisi.....
a. bagian depan di atas
b. bagian belakang di atas
c. lengan baju di bawah
d. bagian bahu membentuk sudut lipatan

6. Apa pengertian rebana?


Jawab:

7. Bagaimana cara memainkan alat musik ritmis?


Jawab

8. Sebutkan dua contoh tari bertempo cepat!


Nama : 5. Salah satu bentuk rasa syukur kita terhadap makanan
MaPel : Tema 4 / Kelas 3 adalah …
PPKn a. makanannya dibuang
1. Kewajiban utama seorang siswa adalah …. b. makanannya tidak dimakan
a. Bermain b. tidur c. belajar d. nonton tv c. menghabiskan makanan yang diambil
d. makanannya tidak ditutup dengan baik
2. Di bawah ini yang bukan sikap tanggung jawab di
lingkungan sekolah adalah … 6. Bagaimana sikapmu jika kamu mendapat teman baru
a. bapak dan ibu guru dengan sepenuh hati yang berbeda keyakinan?
mengajarkan materi agar anak didiknya mengerti
apa yang diajarkan 7. Sebutkan satu cara untuk mencintai negara kita!
b. seorang kakak yang melak- sanakan tanggung
jawabnya untuk menjaga adiknya dan menjadi 8. Sebutkan kewajiban yang harus dipenuhi jika memiliki
contoh yang baik bagi adik-adiknya hewan-hewan peliharaan!
c. guru membimbing siswanya dalam
mengembangkan diri melalui ekstrakurikuler di 9. Mengapa kita harus menghormati setiap perbedaan?
sekolag
d. siswa-siswi yang dengan sungguh-sungguh 10. Kapan kita bisa memperoleh hak?
menger- jakan soal ulangan atau latihan soal
dengan jujur
BAHASA INDONESIA
3. Sebagai warga negara yang baik hendaknya 1. Selain berisi pendapat, kalimat saran juga berisi ..
berkewajiban untuk … a. Petuah b. solusi c.celaan d. informasi
a. membayar pajak tepat waktu
b. menggunakan jalan raya 2. Sekolah Ningrum terasa panas karena tidak terdapat
c. menggunakan fasilitas umum banyak pepohonan. Solusi yang paling tepat untuk
d. menikmati keindahan kota mengatasi masalah tersebut yakni ….
a. membeli kipas angin bersama-sama
4. Hak dan kewajiban harus dilak- sanakan secara b. memasang ac di semua ruangan
seimbang agar …. c. bekerja sama menanam pohon
a. mudah dilihat c. mendapatkan pujian d. melakukan protes kepada pihak sekolah
b. tidak terjadi perselisihan d.. hidup menjadi sehat
3. Pendapat ataupun reaksi seseorang setelah melihat,
mendengar ataupun merasakan sesuatu disebut .... 9. Teman semejamu seringkali kurang paham dengan
a. Tanggapan c. alasan penjelasan guru, tetapi ia malu untuk bertanya.
b. Saran d. Kritik Bagaimana saran yang dapat kamu berikan?

4. Pekarangan rumah Pak Darto banyak sampah. 10. Bagaimana sara saran yang baik agar kita menjadi
Tanggapan dan saran yang tepat terhadap anak pintar ? ...
permasalahan tersebut adalah...
a. pekarangan rumah tersebut kotor sekali.
Seharusnya tidak dibiarkan seperti itu.
Pekarangan yang kotor tidak enak dipandang. MATEMATIKA
Sebaiknya, pekarangan rumah disapu setiap hari. 1. Kak Ros membeli benih sawi sejumlah 1.200 biji.
b. Pekarangan rumah tersebut sangat kotor. Benih sawi tersebut ditempatkan pada 6 kantong
Mengapa pemiliknya tidak menyapu sampah- plastik. Ketika perjalanan, salah satu kantong plastik
sampah tersebut? terjatuh. Kantong plastik yang terjatuh tersebut
c. kotor sekali pekarangan rumah itu. Apa tidak ada berjumlah 342 biji. Sisa benih sawi Kak Ros adalah
orang di rumah tersebut? biji ..
d. Pekarangan itu kotor sekali. Mungkin pemilik a. 858 b. 830 c. 825 d. 821
rumahnya pemalas.
2. 12 x .... = 600
5. Kalimat saran biasanya meng- gunakan kata.... a. 40 b. 50 c. 45 d. 55
a. Sebaiknya c. tidak boleh
b. Apakah d. alangkah 3. Hasil dari 300 : 4 adalah ...
a. 60 b. 70 c. 65 d. 75
6. Mengapa manusia membutuhkan pakaian?
4. Jumlah siswa yang menonton pentas drama di
7. Sebutkan yang termasuk dalam kebutuhan pokok gedung ada 476, sedangkan jumlah seluruh siswa
manusia! ada 550. Jumlah siswa yang tidak menonton pentas
drama adalah ....
8. Doni sering memberi sesuatu kepada temannya tetapi a. 71 b. 73 c. 72 d. 74
Doni juga suka memerintah teman-temannya. Teman-
teman pun menjauh dari Doni. Apa saranmu kepada 5. Berikut yang hasil kalinya 81 adalah
Doni agar mendapat hak memiliki teman? a. 6 x 6 b. 8x8 c. 7x7 d. 9x9
6. Bu Guru mempunyai 100 buku. Buku tersebut akan 10. Keluarga Umar sedang memanen buah sawo di
dibagikan kepada 5 orang peringkat lima besar di kebunnya. Hasil panen tersebut menghasilkan 200
kelasnya. Setiap anak akan menerima jumlah buku buah sawo. Jika setiap keranjang diisi 50 buah sawo.
yang sama. Berapa buku yang akan diterima masing- Berapa jumlah keranjang yang dibutuhkan?
masing anak?

PJOK
7. Ibu Nita membuat 125 buah kue kering. Kue kering itu 1. Berikut ini adalah makanan yang tidak baik
akan dibagikan pada malam tirakatan 17 Agustus. dikonsumsi setiap hari adalah…
Namun, sore harinya Ibu Martha memberi 220 buah a. cokelat b. wortel c. bayam d. jeruk
kue kering pada Ibu Nita. Akhirnya Ibu Nita dan Ibu
Martha memutuskan untuk memasukkannya dalam 2. Berikut ini manfaat tidur malam dengan teratur,
23 kantong plastik. Masing- masing kantong plastik kecuali ….
akan diisi dengan jumlah yang sama. Berapakah isi a. mudah berkonsentrasi b. mudah mengantuk
kue kering dalam masing-masing kantong plastik? c. bahagia d. kesehatan terjaga

3. Tubuh yang sehat membutuhkan ….


a. kerja keras b. istirahat yang cukup
8. Nurdin mempunyai layang-layang sebanyak 20 buah. c. malas-malasan d. makan yang banyak
Layang-layang itu akan diberikan pada 10 temannya
dengan bagian sama banyak. Berapa bagian masing- 4. Berikut ini yang tidak termasuk zat berbahaya yang
masing temannya? disalah- gunakan untuk pengawet makanan adalah ...
a. garam b. bahan tekstil
c. boraks d. formalin

9. Ayah memanen 1.800 buah mangga. Sebanyak 1.200 5. Salah satu kegiatan yang menye- hatkan untuk
mangga dijual. Sisanya dibagikan kepada tetangga. mengisi waktu luang adalah ...
Berapa banyak mangga yang dibagikan? a. tidur sepanjang hari
b. makan-makan bersama teman
c. bermain basket
d. bermain sampai lupa waktu
6. Sebutkan tiga manfaat jajanan sehat! 4. Berikut yang bukan macam- macam jenis warna
adalah....
a. pigmen b. tersier c. sekunder d. primer
7. Bagaimana caranya melakukan hidup sehat?
Tuliskan pendapatmu! 5. Berikut ini gerak kaki ketika melakukan tari
sederhana, kecuali ...
a. bergerak maju dan mundur
8. Sebutkan empat makanan tinggi serat! b. menggeleng ke kiri dan kanan
c. melompat ke kiri dan kanan
d. meloncat ke depan dan ke belakang
9. Sebutkan manfaat karbohidrat dalam tubuh!

6. Bagaimana cara membaca birama 4/4?


10. Apa kegunaan vitamin untuk tubuh kita?

7. Mengapa gerak tari menjadi unsur utama dalam seni


SBdp tari?
1. Lagu "Bunda Piara" berisi tentang......
a. seseorang yang akan berangkat sekolah
b. seseorang yang masa kecilnya bahagia 8. Di manakah dapat ditemukan gambar-gambar ragam
c. ungkapan terima kasih pada orang tua hias?
d. ungkapan bahagia memiliki Bunda Piara

2. Setiap gerak tari memiliki arti tertentu dalam tari... 9. Jelaskan pengertian teknik melipat!
a. Koreografer c. pelaksanaan
b. Praktik d. pentas

3. Aida membuat sebuah karya dengan cara melipat. 10. Berikan contoh awal gerakan dasar dalam menari!
Karya yang dibuat oleh Aida adalah ....
a. lukisan b. tas kain
c. topi kertas d. keranjang buah

Anda mungkin juga menyukai