Anda di halaman 1dari 2

PEMBUKAAN PELATIHAN PELAYAN YANG

MENJADI TELADAN
(PPYMT)
AAB Guest House: Senin, 04 Desember 2023

PERSIAPAN.....
PANGGILAN BERIBADAH (Jemaat berdiri)
P Tuhan Allah, Engkau layak menerima puji-pujian dan hormat
dan kuasa; sebab Engkau telah menciptakan segala sesuatu
dan oleh karena-Mu semuanya ada dan diciptakan.
Karena itu marilah kita menghadap wajah-Nya dengan
nyanyian syukur
J Bersorak-sorai bagi-Nya dengan nyanyian mazmur;
P Masuklah ke dalam pelataran-Nya dengan sorak-sorai dan puji-
pujian
P+J Menyanyi: “KASIH DARI SORGA”
Kasih dari sorga memenuhi tempat ini,
kasih dari Bapa sorgawi
Kasih dari Yesus mengalir di hatiku
Membuat damai di hidupku
Mengalir kasih dari tempat tinggi,
Mengalir kasih dari tahta Allah Bapa
Mengalir, mengalir, mengalir dan mengalir
Mengalir memenuhi hidupku.
TAHBISAN
P Ibadah pembukaan pelaksanaan Pelatihan Pelayan Yang
Menjadi Teladan (PPYMT) oleh Pusat Penerjemahan Alkitab
GMIM saat ini, ditahbiskan dalam nama Allah Bapa, Putera-
Nya Yesus Kristus dan dengan tuntunan Roh Kudus.
Bagi-Nyalah kemuliaan, sekarang dan selama-lamanya. Amin.
TATA IBADAH P+J Amin
P+J Menyanyi: NKB. No. 3 “TERPUJILAH ALLAH” LAGU PENUTUP (Jemaat berdiri)
Terpujilah Allah, hikmat-Nya besar, P+J Menyanyi: KJ. No. 425
begitu kasih-Nya ‘tuk dunia cemar “BERKUMANDANG SUARA DARI SEBERANG”
Sehingga dib’rilah Putera-Nya kudus, Berkumandang suara dari seberang, ”Kirimlah cahyamu!”
mengangkat manusia serta menebus Banyak jiwa dalam dosa mengerang, ”Kirimlah cahyamu!”
Refr. Pujilah, pujilah! Buatlah dunia bergemar, Refr. Kirimlah pelita Injili menyentak yang terlelap
bergemar mendengar suara-Nya Kirimlah pelita Injili menyentak yang terlelap
Dapatkanlah Allah demi Put’ra-Nya,
b’ri puji pada-Nya sebab hikmat-Nya. NASIHAT RASULI DAN BERKAT
P “Dengarkanlah nasihat rasuli berikut ini: “…Kami menasihatkan
PEMBACAAN ALKITAB (Jemaat duduk) kamu, supaya kamu jangan menyia-nyiakan anugerah Allah
yang telah kamu terima. Sebab Allah berfirman, "Pada waktu
KHOTBAH Aku berkenan, Aku mendengarkan engkau, dan pada hari Aku
menyelamatkan, Aku menolong engkau." Sesungguhnya,
PUJI-PUJIAN waktu ini adalah waktu perkenanan itu; sesungguhnya, hari ini
adalah hari penyelamatan itu.” (II Korintus 6:1-2)
PERSEMBAHAN SYUKUR
P Marilah kita memberi persembahan syukur kepada Tuhan J Tuhan, kuatkanlah kami
sebab, Dialah sumber segala berkat dalam hidup kita. Agar selalu mengarahkan mata kami kepada-Mu;
P+J Menyanyi: “SUNGGUH KUBANGGA BAPA” Agar dapat menyatakan kemurahan hati tanpa batas;
Sungguh ‘ku bangga Bapa, Agar mampu mengubah air mata menjadi mata air;
punya Allah seperti Engkau Agar dapat melakukan kebaikan, kelembutan dan
Sungguh ‘ku bangga Yesus, pengampunan.
atas s’gala pengorbanan-Mu Buatlah kami mematuhi kehendak-Mu dan biarlah kami
Tak ingin aku hidup lepas dari kasih-Mu pergi dalam kelimpahan berkat-Mu.
Kasih-Mu menyelamatkan dan b’riku pengharapan P Terimalah berkat Tuhan.
Kini kupersembahkan apa yang aku miliki Damai sejahtera Allah yang melampaui segala akal, akan
Memang tiada berarti bila dibanding dengan kasih-Mu memelihara hati dan pikiran saudara-saudara dalam Kristus
Namun ‘ku ingin membri dengan sukacita di hati Yesus, sekarang dan selamanya.
Kar’na ‘ku tahu ini menyenangkan hati-Mu J Amin. Amin. Amin. (dinyanyikan)

DOA SYUKUR Saat Teduh...........

Anda mungkin juga menyukai