Anda di halaman 1dari 29

“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”

QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


BAGIAN I
WAKTU : 45 MENIT
SOAL : 60 BUTIR

PETUNJUK : Untuk soal 1 – 15, pilihlah dari kata-kata yang bertanda A, B, C, D, atau E yang
mempunyai arti SAMA atau PALING DEKAT dengan kata-kata yang dicetak dengan huruf kapital
yang terdapat di atas kata-kata tersebut. Tuliskanlah jawaban Anda di LEMBAR JAWABAN.

1. DEPORTASI 7. BONANZA
A. Perhubungan A. Peternakan
B. Pengusiran B. Perayaan
C. Pengangkatan C. Judul sinetron
D. Pengawasan D. Daerah subur
E. Penurunan E. Sumber kesenangan

2. FRONTAL 8. KOORDINATOR
A. Tegak lurus A. Bos
B. Serangan B. Ayah
C. Tak terbatas C. Ketua
D. Terbuka D. Kepala
E. Depan E. Manajer

3. RESHUFFLE 9. EKSODUS
A. Pengangkatan A. Penampungan
B. Pemberhentian B. Pengusiran
C. Penggantian C. Penguatan
D. Peresmian D. Perampingan
E. Penawaran E. Sisi miring

4. EKLIPS 10. INSINUASI


A. Gerhana A. Memaki
B. Penjepit buku B. Sinis
C. Garis katulistiwa C. Intuisi
D. Gaya gravitasi D. Halusinasi
E. Lonjong E. Sindiran

5. KLEPTOFOBIA 11. AGNOSTIK


A. Takut kecurian A. Menolak beragama
B. Penyakit suka mencuri B. Menampik Ateisme
C. Tergila-gila C. Menyangsikan eksitensi ilahi
D. Terbayang-bayang D. Mengingkari tuhan
E. Berlebihan E. Meyakini satu kitab suci

6. SPIROMETER 12. PELAGIS


A. Pengukur kadar air A. Pelana kuda
B. Pengukur gangguan jiwa B. Mitos Yunani
C. Pengukur daya tahan nafas C. Pengindera jarak
D. Pengukur kepekaan pendengaran D. Ikan Pantai
E. Pengukur kecepatan kendaraan E. Peristiwa tragis

1 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


13. REHIDRASI 15. BALIHO
A. Penguapan ulang A. Demam bali
B. Penyusutan tambahan B. Pajangan
C. Pelembaban kembali C. Gambar besar
D. Pengalihan sementara D. Topeng
E. Penyaringan lanjutan E. Pariwara

14. MISTIFIKASI
A. Pengeboran
B. Perlubangan
C. Pengampunan
D. Pengecohan
E. Perlambangan

PETUNJUK : Untuk soal 16 – 30 berikut ini pilihlah kata-kata yang bertanda A,B,C,D,atau E yang
merupakan LAWAN KATA dari kata yang di cetak dengan huruf kapital (huruf besar) yang terdapat
di atas kata-kata tersebut. Tuliskanlah jawaban Anda di LEMBAR JAWABAN.

16. ABSTRAKSI 20. ARISTOKRAT


A. Pemisahan A. Bangsawan
B. Penyatuan B. Raja
C. Pengerasan C. Hulubalang
D. Perasaan D. Rakyat jelata
E. Penjelasan E. Pedagang

17. PERIL 21. KUASI


A. Ketidakbutuhan A. Nyata
B. Kebutuhan B. Langsung
C. Pujian C. Lemah
D. Ejekan D. Turun
E. Hinaan E. Timbangan

18. GAMANG 22. PEJAL


A. Takut A. Padat
B. Khawatir B. Kenyal
C. Gayat C. Berongga
D. Berani D. Gambar
E. Tepat E. Berlubang

19. NISBI 23. DEFORESTASI


A. Tergantung A. Kehutanan
B. Mutlak B. Penebangan pohon
C. Goyah C. Pembukaan lahan
D. Sifat D. Reboisasi
E. Bulat E. Hutan lindung

2 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


24. RETRO 28. LIBERAL
A. Baru A. Demokrasi
B. Modern B. Pembatan
C. Canggih C. Terbuka
D. Progress D. Tertutup
E. Murahan E. Bebas

25. BERMADAH 29. KONTRA


A. Mengumpat A. Lawan
B. Melawan B. Kontradiksi
C. Mencela C. Setuju
D. Memarahi D. Kontraksi
E. Menghardik E. Pro-kontra

26. PROTAGONIS 30. ASIMILASI


A. Seimbang A. Perselarasan
B. Antagonis B. Harmoni
C. Sepihak C. Kebangkitan
D. Anti D. Tidak setuju
E. Jahat E. Pertengkaran

27. KONTEMPORER
A. Bersama-sama
B. Berirama
C. Bersatu
D. Bergantian
E. Bersifat lampau

PETUNJUK : Untuk soal 31 – 55 berikut ini pilihlah pasangan kata-kata yang merupakan
PADANAN HUBUNGAN YANG PALING SESUAI dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital
yang terletak diatas pasangan kata-kata tersebut. Tuliskanlah jawaban Anda di LEMBAR
JAWABAN.

31. PEMERINTAH : PERPU 33. KITA : SAYA


A. Buruh : Demokrasi A. Beliau : Kami
B. Makan : Kenyang B. Kami : Kamu
C. MPR : UU C. Kalian : Beliau
D. Hakim : Jaksa D. Mereka : Dia
E. Menteri : Kepres E. Dia : Kalian

32. HEWAN : .... = MAKANAN : SATE 34. PRODUKSI : USAHA = PRESTASI : ....
A. Lapar A. Harga
B. Air B. Penawaran
C. Waktu makan C. Hasil
D. Kenyang D. Penjualan
E. Kambing E. Prestasi

3 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


35. HALAMAN : BUKU = KAMAR : ... 42. PAYUNG : HUJAN
A. Pekarangan A. Lari : Kaki
B. Atap B. Gunting : Potong
C. Taman C. Pohon : Teduh
D. Rumah D. Baju : Basah
E. Teras E. Gunting : Kuku

36. MATA : TELINGA = LIDAH : ... 43. SALVO : BRONDONG


A. Tangan A. Sintal : singsat
B. Hidung B. Siluet : pisau
C. Mulut C. Suntuk : malam
D. Siku D. Tumbuk : tumbang
E. Dada E. Senam : suport

37. KORAN : MAKALAH : BULETIN 44. OVEN : … = … BATERAI


A. Restoran : hotel : losmen A. Panggang = Tenaga
B. Cat : kuas : lukisan B. Panas = Zat Kimia
C. Sandal : sepatu : kaos C. Api = Kamera
D. Air : roti : singkong D. Pengukur Suhu = Elektronik
E. Bus : kereta api : delman E. Matang = Radio

38. PASAR : DAGANGAN 45. MALARIA : NYAMUK = PES : …


A. Kongres : pakar A. Unggas
B. Bursa : saham B. Sapi
C. Bengkel : rusak C. Kambing
D. Pabrik : konfeksi D. Tikus
E. Bandar : terbang E. Serangga

39. PANAS : API 46. GADING : ... = ... : LEBAH


A. Hujan : Es A. Gajah – pohon
B. Terang : Matahari B. Kuning – sarang
C. Hangat : Listrik C. Hiasan – madu
D. Dingin : Bekel D. Belalai – serangga
E. Abu : Arang E. Gajah – sengat

40. ENDUS : HIDUNG 47. GUNTING : RAMBUT


A. Tepuk : tangan A. Tuli : telinga
B. Cium : pipi B. Tatoo : gambar
C. Usap : kening C. Tetes : mata
D. Tekuk : lutut D. Mancung : hidung
E. Tusuk : gigi E. Otot : pijat

41. KEBAL : TAHAN 48. TERJAUH : NEPTUNUS = TERDEKAT : …


A. Klasikal : kuno A. Venus
B. Pentolan : benjolan B. Mars
C. Rentan : rontok C. Bumi
D. Kisut : keriput D. Bulan
E. Rombak : rusak E. Merkurius

4 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


49. KUDUS : SUCI 53. HANGAT berhubungan dengan …
A. Sarekat : lekat sebagaimana … berhubungan dengan
B. Pagan : agama SEDANG.
C. Tobat : lalai A. Panas – kecil
D. Sakral : keramat B. Api – besar
E. Syukur : tunduk C. Dingin – sangat kecil
D. Matahari – sangat besar
50. TEMBAKAU : ROKOK : ISAP E. Suhu – ringan
A. Teh : susu : minum
B. Kulit : sepatu : kaki 54. JALA berhubungan dengan …
C. Plastic : sisir : rambut sebagaimana … berhubungan dengan
D. Beras : nasi : jemur DOKTER.
E. Gandum : roti : makan A. Ikan – pasien
B. Air – klinik
C. Kapal – suntik
51. MEREBUT PANTAI MUSUH : MARINIR D. Pencari ikan – bedah
= MENEROKA DAERAH BARU : … E. Nelayan – stetoskop
A. Nelayan
B. Wanara 55. GIZI berhubungan dengan …
C. Kasta Ksatria sebagaimana … berhubungan dengan
D. Transmigran GONDOK.
E. Wilwaktika A. Kesehatan – penyakit
B. Pertumbuhan – thyroid
52. KADAR EMAS : KARAT = KADAR C. Vitamin – garam
MANIS BUAH : … D. Gizi buruk – yodium
A. Brix E. Menu makanan – natrium
B. Candela
C. Kelvin
D. Joule
E. Mole

PETUNJUK : Bacalah kutipan berikut baik-baik,lalu kerjakanlah soal-soal yang berkenaan dengan
kutipan tersebut. Untuk masing-masing kutipan pilihlah salah satu di antara kemungkinan jawaban
yang Anda anggap paling benar.

Teks 3A

Ada pendapat bahwa etos kerja masyarakat Indonesia relatif rendah daripada bangsa-
bangsa Asia lainnya, terutama Jepang dan Korea. Pandangan itu diukur berdasarkan kenyataan
bahwa tingkat kemajuan ekonomi bangsa Indonesia relatif lebih rendah daripada kedua negara
tersebut. Namun, ada juga yang membantah pendapat itu dengan menunjukkan bagaimana
kerasnya kerja yang dilakukan para petani dan buruh di pelbagai tempat di Indonesia. Rendahnya
tingkat kemajuan bangsa Indonesia itu tidak berkaitan sama sekali dengan tinggi rendahnya etos
kerja, tetapi lebih berkaitan dengan politik ekonomi pembangunan Indonesia. Kedua pendapat itu
jelas mempunyai kekuatan dan kelemahannya masing-masing, tetapi sukar untuk disangkal
bahwa tingkat kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat juga sangat dipengaruhi etos kerja
masyarakat itu.

(Diadaptasi dari http://id.portalgaruda.org/?ref=viewarticlearticle=97155)

5 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


Teks 3B

Salah satu cara untuk meningkatkan etos kerja adalah menggunakan saluran sistem nilai
paternalistik, yang umunya dianut oleh bangsa Indonesia. Umumnya pada masyarakat
paternalistik, sistem yang dianut akan lebih mudah berubah apabila perubahan itu dimulai oleh
patron yang menjadi panutan masyarakat itu. Dalam kehidupan masyarakat model-model
kehidupan pada dasarnya adalah tiruan dari model-model kehidupan para pemimpin, baik
pemimpin formal maupun informal. Oleh karena itu, para pemimpin masyarakat, baik pemimpin
tingkat rendah maupun tingkat tinggi, dapat menjadikan dirinya sebagai “alat” tiruan bagi
peningkatan etos kerja masyarakat.

56. Berdasarkan isi Teks 3B, kepada siapa penulis berpihak ?


A. Petani di Indonesia
B. Tenaga kerja Indonesia
C. Buruh di Indonesia
D. Pemimpin di Indonesia
E. Masyarakat Indonesia

57. Apa perbedaan tujuan penulisan Teks 3A dengan Teks 3B ?


A. Teks 3A menjelaskan; Teks 3B memengaruhi
B. Teks 3A beragumentasi; Teks 3B mencontohkan
C. Teks 3A mempertentangkan; Teks 3B menguraikan
D. Teks 3A memengaruhi; Teks 3B memaparkan
E. Teks 3A meyakinkan; Teks 3B menguraikan

58. Apa keunggulan is teks ?


A. Kedua teks sama-sama memberikan simpulan yang tepat
B. Kedua teks sama-sama memberikan contoh yang konkret
C. Kedua teks sama-sama menjelaskan gagasan secara mendalam
D. Kedua teks sama-sama menggunakan strategi perbandingan
E. Kedua teks sama-sama menginformasikan gagasan secara lengkap

6 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


Teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 59 – 60

(1) Beberapa waktu belakangan ini, muncul tujuan wisata baru dengan tarif murah yang
dikelola secara mandiri oleh masyarakat di sejumlah daerah di Indonesia. (2) Masyarakat
pengelola tempat wisata mempertahankan tariff masuk murah agar pengunjung tidak jera untuk
datang lagi, bahkan merekomendasikan kepada orang lain untuk datang. (3) Daerah tempat
wisata alternatif itu antara lain berada di Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Bantul, Kabupaten
Gunung Kidul, Kulon Progo, serta Kabupaten Magelang dan Klaten di Jawa Tengah. (4) Salah
satu paket wisata yang ditawarkan adalah berkunjung ke kebun kopi dan peternakan kambing
etawa. (5) Tujuan wisata ini dapat menjadi alternatif bagi masyarakat yang ingin mengisi liburan
dengan biaya murah.
(diadaptasi dari Kompas, 19 November 2016)

59. Pernyataan manakah yang TIDAK sesuai dengan isi teks tersebut ?
A. Jalan-jalan ke kebun kopi dan melihat peternakan kambing dapat menjadi salah satu tujuan
wisata alternatif
B. Paket wisata yang ditawarkan antara lain rekreasi ke kebun kopi dan peternakan
C. Wisata alternatif sampai saat ini masih dikelola oleh masyarakat
D. Biaya yang dibebankan untuk wisata alternative tidak sebesar biaya wisata pada tempat
biasa
E. Di beberapa daerah di Pulau Jawa, terdapat daerah tujuan wisata alternatif

60. Apa pesan tersirat di balik teks yang ingin disampaikan penulis ?
A. Masyarakat hendaknya mandiri dalam mengelola wisata
B. Berlibur tidak harus menghabiskan banyak biaya
C. Pemerintah tidak perlu turut mengelola wisata alternatif karena masyarakat sudah mandiri
D. Wisata alternatif seharusnya diperbanyak di Indonesia
E. Tariff wisata perlu dipertimbangkan untuk menarik wisata pengunjung

7 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


BAGIAN MATEMATIKA
WAKTU : 60 MENIT
SOAL : 55 BUTIR

PETUNJUK : Untuk soal 61 – 115 berikut ini pilihlah salah satu di antara alternative jawaban yang
Anda anggap merupakan jawaban yang paling tepat. Tuliskanlah jawaban Anda di LEMBAR
JAWABAN

61. Keluarga Broto terdiri atas 6 orang, keluarga Harso terdiri atas 4 orang. Sepuluh tahun yang
lalu jumlah umur keluarga Broto sepuluh tahun lebih banyak dari umur keluarga Harso.
Berapa tahunkah selisih umur kedua keluarga itu sepuluh tahun yang akan datang?
A. 30 tahun
B. 40 tahun
C. 45 tahun
D. 50 tahun
E. 60 tahun
1
62. Jika 𝑥 = (0,3)2 dan 𝑦 = (3)2 , maka …
A. 𝑥 > 𝑦
B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦
D. 𝑥 ≠ 𝑦
E. Hubungan 𝑥 dan 𝑦 tak dapat ditentukan

4
63. 2,25 ÷ 11 = …
1 5 3
A. 2 C. 6 E. 4
2 8 16
3 36
B. 6 16 D. 44

64. Jika luas daerah persegi yang tidak berwarna gelap sama dengan 2 cm2, maka luas daerah
yang berwarna gelap adalah ...
A. (𝜋 − 2) cm2
B. (2𝜋 − 2) cm2
C. (3𝜋 − 2) cm2
D. (𝜋 − 3) cm2
E. (2𝜋 − 3)cm2

65. Aldi berangkat dari Bandung ke Tasikmalaya yang jaraknya 200 km dari Bandung, dengan
laju rata-rata 50 km/jam. Sesampainya di Tasikmalaya, Aldi kembali ke Bandung dan bertemu
dengan Anwar 150 km dari Bandung. Anwar berangkat dari Bandung tiga jam setelah Aldi.
Kecepatan Anwar adalah ...
A. 75 km/jam
B. 80 km/jam
C. 85 km/jam
D. 90 km/jam
E. 100 km/jam

8 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


66. Seorang pedagang menjual sebuah barang dengan harga Rp. 150.000,00 dan mempunyai
laba 25% dari harga belinya. Berapakah harga beli barang tersebut ?
A. Rp. 120.000,00
B. Rp. 100.000,00
C. Rp. 20.000,00
D. Rp. 96.000,00
E. Rp. 64.000,00

67. Bilangan 0,324158 = 0,324158324158324158... mempunyai pola digit berulang. Dari 1000
angka pertama dibelakang koma, berapa buah diantaranya angka ganjil ?
A. 500
B. 501
C. 502
D. 499
E. 498

2
68. Luas daerah yang dapat dihancurkan oleh bom atom A adalah 33 kali luas daerah yang dapat
2
dihancurkan oleh bom atom B. Jika bom atom A dapat menghancurkan daerah seluas 43
hektar, berapa hektar luas daerah yang dapat dihancurkan oleh bom atom B ?
1
A. 13
3
B. 111
2
C. 1
3
1
D. 1
9
4
E. 1
9

3
69. Jika 𝑥 = √1000 dan 𝑦 = √99, maka ...
A. 𝑥 > 𝑦
B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦
D. 𝑥 ≤ 𝑦
E. Hubungan antara 𝑥 dan 𝑦 tak dapat ditentukan

70. Jika 𝑥 adalah jumlah umur Joko dan umur ayahnya, dan 𝑦 adalah jumlah umur Joko dan
ibunya maka ...
A. 𝑥 > 𝑦
B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦
D. 𝑥 ≠ 𝑦
E. Hubungan antara 𝑥 dan 𝑦 tak dapat ditentukan

9 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


71. 2,20 x 0,75 + 3/5 : 1/8 = …
A. 4,55
B. 10,05
C. 15,5
D. 9,85
E. 6,45

72. Titik Q terletak pada segmen garis PR, pernyataan berikut yang selalu BENAR adalah ...
A. PQ + QR < PR
B. PQ = QR
C. PQ < QR
D. QR < PQ
E. PQ < PR

73. 2001 + 2002 + … + 2012 − 1 − 2 − … − 12 = …


A. 10800
B. 12000
C. 18000
D. 24000
E. 26000

74. 892.7 – 573.07 – 95.007 =


A. 352.223
B. 224.623
C. 234.777
D. 414.637
E. 543.873

75. √52 + 52 = …
A. 5√2
B. 2√5
C. 10
D. 2√10
E. 5

1 2 13 3
76. 4 , 3 , 12 , 2, ...
19
A. 12
7
B.
4
23
C. 12
9
D. 4
25
E.
12

10 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


77. A, B, D, B, B, D, C, B, D, D, B, D, …, …
A. B, M
B. E, B
C. C, D
D. D, E
E. Z, F

78. Suku berikutnya dari barisan p, e, pe, epe, peepe, epepeepe, ... adalah
A. epepeepepeepe
B. peepeepepeepe
C. peepeepeepepe
D. eepepeepepeep
E. eepepeepeepep

79. Sebuah barisan aritmetika berhingga terdiri dari 7 suku. Suku ke 4 barisan tersebut adalah 31.
Maka jumlah suku pertama dan ke 7 adalah …
A. 27
B. 31
C. 44
D. 62
E. 93

80. Tentukan suku ke 101, U101 dari deret berikut 1 1 2 4 3 27 4 256 . . .


A. 37
B. 45
C. 49
D. 50
E. 51

81. Suatu seri huruf terdiri dari : C, B, A, D, E, F, I, H, G, J, K, L, O, .... Huruf / seri


selanjutnya adalah ...
A. M, N
B. N, M
C. O, M
D. M, O
E. N , O

82. 12, 13, …. , …. , 22, 27, 33


A. 20 dan 25
B. 15 dan 20
C. 16 dan 20
D. 15 dan 18
E. 14 dan 18

11 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


83. Pukul 07:00 Adi berangkat dari kota A menuju kota B dengan mobil dengan kecepatan rata-
rata 40 km/jam. Pada waktu yang bersamaan Bambang dari kota B menuju kota A juga
dengan mobil kecepatan rata-rata 50 km/jam. Jika jarak antara kota A ke kota B = 135 km,
pukul berapakah mereka berpapasan?
A. Pukul 08:15
B. Pukul 08:20
C. Pukul 08:25
D. Pukul 08:30
E. Pukul 08:35

84. Upah rata-rata 7 orang pekerja Rp. 25.000,00 per hari. Jika ada tambahan satu orang pekerja,
rata-rata upahnya menjadi Rp 23.750,00 per hari, maka upah pekerja baru tersebut adalah …
A. Rp. 12.500,00
B. Rp. 15.000,00
C. Rp. 17.500,00
D. Rp. 20.000,00
E. Rp. 16.000,00

1 1 1 1 1 1 1 1
85. Jika 𝐴 = 1+1 + 1+2 + 1+3 + ⋯ + 1+10 dan 𝐵 = 1+1 + 1 + 1 + ⋯+ 1 maka 𝐴 + 𝐵 = ...
1+ 1+ 1+
2 3 10
A. 6
B. 7
C. 8
D. 9
E. 10

86. (7! x 3!) : (4! x 6!) = …


A. 1 3/4
B. 1 4/5
C. 1 5/6
D. 1 6/7
E. 1 7/8

𝐴𝑛
87. Diberikan sebuah persamaan D =𝐵+𝐶𝑛 . Jika nilai n bertambah sementara nilai A, B, dan C
seluruhnya tetap, maka nilai D akan . . .
A. Mengecil
B. Membesar
C. Mengecil kemudian membesar
D. Membesar kemudian mengecil
E. Tetap

88. Jika potongan-potongan bola di dalam kubus berikut disusun, maka banyak bola yang
terbentuk adalah ...
A. 1
B. 2
C. 4
D. 6
E. 8

12 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


89. Ukuran sebuah kota pada suatu peta adalah panjang 12 cm dan lebar 9 cm. Apabila peta
tersebut mempunyai skala 1 : 200, luas sebenarnya kota tersebut adalah ... 𝑚2 .
A. 108
B. 216
C. 420
D. 432
E. 423

90. Jika 10𝑛 = √20 maka nilai dari 102𝑛+2 adalah ...
A. 20
B. 200
C. 2000
D. 4000
E. 800

91. Jika 𝑥 2 = (𝑎 + 𝑏 + 𝑐) dan 𝑦 = √𝑐 + 𝑏 + 𝑎 maka ...


A. x > y
B. x < y
C. x = y
D. x = y2
E. hubungan antara x dan y tak dapat di tentukan

92. 2012 × 2012 − 2013 × 2011 = …


A. −1
B. −2
C. 1
D. 3
E. 5

93. Jika suatu bilangan bulat habis dibagi 9 dan 30, maka bilangan tersebut habis dibagi…
A. 8
B. 15
C. 20
D. 27
E. 40

94. Lima orang membangun jembatan untuk sungai dan selesai dalam 16 hari. Jika jembatan ingin
diselesaikan 8 hari lebih cepat, maka berapa banyaknya orang yang perlu ditambahkan ?
A. 9
B. 12
C. 10
D. 20
E. 5

13 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


95. Untuk membentuk panitia sebuah acara, ada 2 orang calon ketua, 3 orang calon sekretaris
dan 2 orang calon bendahara, serta tidak satu pun dicalonkan pada dua jabatan yang
berbeda. Jika panitia terdiri dari 1 orang ketua, 1 orang sekretaris dan 1 bendahara, maka ada
berapa cara susunan tersebut yang dapat di bentuk ?
A. 18 cara
B. 16 cara
C. 12 cara
D. 8 cara
E. 10 cara

96. Kinerja Ali : Basir = p : q. Mereka bersama-sama dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam
r jam. Bagian pekerjaan yang dapat diselesaikan Ali sendiri dalam waktu m jam?
A. (𝑝 + 𝑞) / 𝑝𝑟𝑚
B. 𝑝𝑚 / (𝑝 + 𝑞) 𝑟
C. 𝑝𝑚 / (𝑝𝑟 − 𝑞)
D. (𝑝 + 𝑞) × 𝑚 / 𝑝𝑟
E. 𝑚𝑝𝑟 / (𝑝 + 𝑞)

97. Jika 4𝑦 – 9𝑥 = 38 dan – 2𝑥 + 7𝑦 = 39 maka – 7𝑥 – 3𝑦 = …


A. –29
B. –19
C. –1
D. 1
E. 11

98. Seorang pedagang membeli 2 karung beras masing-masing beratnya 1 kuintal dengan tara
5%. Harga pembelian setiap karung beras Rp. 200.000. Jika beras itu dijual dengan harga Rp.
2.400 per kg. Maka besar keuntungannya adalah ?
A. Rp. 34.000
B. Rp. 56.000
C. Rp. 68.000
D. Rp. 80.000
E. Rp. 84.000

99. Delapan tahun yang lalu umur A sama dengan 3 kali umur B. sekarang umur A menjadi 2 kali
umur B. berapakah jumlah umur mereka ?
A. 32
B. 42
C. 45
D. 48
E. 56

3
100. Jika 𝑎 = 62,5% dari 32, 𝑏 = √64, dan 𝑐 = 𝑏 2 + 2𝑎𝑏 + 5𝑎 maka 𝑎 + 𝑏 + 𝑐 = …
A. 276
B. 300
C. 580
D. 604
E. 400

14 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


2 1
101. Sebuah drum berisi minyak 5
bagian. Apabila ke dalam drum dituangkan 2 2 liter minyak maka
1
drum itu menjadi 2 bagian. Kapasitas drum tersebut adalah … liter.
A. 10
B. 12
C. 15
D. 20
E. 25

102. Perhatikan gambar di bawah ini !

Besar ∠SQR adalah ....


A. 9°
B. 32°
C. 48°
D. 58°
E. 8°

103. Seseorang yang lahir di paruh pertama abad ke-19 berumur t tahun pada tahun t2. Orang
tersebut lahir pada tahun ...
A. 1849
B. 1836
C. 1825
D. 1812
E. 1806

104. Kenaikan rata-rata penonton dalam sebuah bioskop setiap tahun nya kira-kira sebesar
3%. Jika kehadiran rata-rata penonton tahun ini adalah 65 orang. Maka kehadiran rata-
rata penonton satu tahun sebelumnya adalah kira-kira...orang.
A. 63
B. 64
C. 66
D. 67
E. 68

105. Pak Guntur berbelanja dengan menggunakan mobil yang memiliki daya angkut ¾ ton. Pak
Guntur membeli 3 kuintal gula dan 7 karung beras yang masing-masing beratnya 50 kg, serta
tepung terigu. Berapa berat maksimal tepung terigu yang dapat dibelinya?
A. 115 kg
B. 100 kg
C. 65 kg
D. 75 kg
E. 50 kg

15 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


106. Dedi mengendarai sepeda dalam 5 hari dan menempuh jarak 426 km. Hari pertama
mencapai 90 km, hari kedua mencapai 65 km, hari ketiga mencapai 110 km, dan hari
keempat mencapai 95 km. berapa kilometer yang ditempuh pada hari kelima ?
A. 87 km
B. 78 km
C. 70 km
D. 66 km
E. 64 km

107. Jika rata-rata dari 2, 3, x, dan y adalah 5, maka rata-rata dari 4, 5, 6, x, dan y adalah…
A. 4,6
B. 5,0
C. 5,6
D. 6,0
E. 6,4

108. 4, 8, …, 8, …, 20, 16, 32, 40


A. 9 dan 17
B. 10 dan 16
C. 12 dan 19
D. 16 dan 16
E. 14 dan 17

109. Diketahui bahwa 1 liter minyak jarak beratnya r kg. Bila berat minyak gosok adalah p/q kali
berat minyak jarak. Berapa berat s liter minyak gosok ?
A. 𝑝𝑟𝑠/𝑞
B. 𝑝𝑞𝑟/𝑠
C. 𝑝𝑞𝑠/𝑟
D. 𝑠𝑝/𝑞𝑟
E. 𝑠𝑞𝑟/𝑝

110. Pada pesta ulang tahunnya Jessie menyebarkan undangan kepada teman-temannya, yaitu
60 teman laki-laki dan 50 teman perempuan. Pada saat pesta, yang hadir ternyata hanya
65% teman laki-laki dan 86% teman perempuannya. Berapa persen undangan yang
menghadiri pesta Jessie ?
A. 72,5%
B. 73,5%
C. 74,5%
D. 75,0%
E. 75,5%

16 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


111. Amir berkendaraan dari kota A ke kota B yang berjarak 247 km. jika Amir berangkat dari kota
A pukul 07.20 dan tiba di kota B pukul 10.35 maka kecepatan rata-rata kendaraan Amir
adalah …
A. 62 km/jam
B. 69 km/jam
C. 76 km/jam
D. 82 km/jam
E. 72 km/jam

112. Sebuah pabrik memiliki tiga buah mesin X, Y dan Z yang digunakan untuk membuat lampu
neon. Jika ketiganya bekerja, dihasilkan 249 lampu per hari. Jika X dan Y bekerja, tetapi Z
tidak, dihasilkan 159 lampu per hari. Jika Y dan Z bekerja tetapi X tidak, dihasilkan 147
lampu per hari. Produksi harian mesin Z adalah …
A. 90
B. 84
C. 73
D. 62
E. 94

113. Sebuah kantung berisi 55 kelereng hitam, 60 kelereng putih dan beberapa kelereng abu-
abu. Jika diambil satu kelereng dari kantung tersebut, nilai kemungkinan terambilnya
25
kelereng abu-abu adalah 48, banyaknya kelereng abu-abu dalam kantung adalah … butir.
A. 135
B. 125
C. 115
D. 105
E. 130

114. Bila 3(𝑥 − 𝑦) + 3 = 𝑥 − 𝑦 + 1, maka 3𝑥 − 3𝑦 = ….


A. -3
B. -2
C. -1
D. 1
E. 3

115. Luas daerah G, H, I pada gambar dibawah ini secara berturut-turut adalah 128 cm2, 48 cm2,
30 cm2. Maka luas daerah F adalah … cm2.
A. 54
B. 60
F I C. 74
D. 80
G H E. 90

17 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


BAGIAN LOGIKA
WAKTU : 45 MENIT
SOAL : 35 BUTIR

PETUNJUK
Untuk soal 116 – 124 masing-masing soal terdiri atas dua premis, yaitu premis mayor (kalimat
pertama) dan premis minor (kalimat kedua), diikuti oleh lima kemungkinan yang ditarik
berdasarkan kedua premis tersebut. Pilihlah kesimpulan salah satu kemungkinan jawaban yang
paling tepat.

116. Sebagai guru, Pak Umar selalu memberi contoh yang baik.
Jika seseorang memberi contoh yang baik, maka ia akan menjadi panutan.
A. Pak Umar akan menjadi panutan.
B. Pak Umar guru professional.
C. Semua guru seperti Pak Umar.
D. Hanya Pak Umar yang patut dicontoh.
E. Sebagai guru akan menjadi panutan.

117. Semua siswa diminta mempersiapkan diri untuk ulangan.


Sebagian siswa mendapat nilai baik dalam ulangan.
Jadi :
A. Semua siswa mempersiapkan diri dan mendapat nilai baik
B. Sebagian siswa tidak mempersiapkan diri dan tidak mendapat nilai baik
C. Sebagian siswa tidak mempersiapkan diri tapi mendapat nilai baik
D. Semua siswa mempersiapkan diri
E. Sebagian siswa sudah diminta mempersiapkan diri dan mendapat nilai baik

118. Beberapa diplomat menguasai lebih dari satu bahasa.


Semua yang menguasai lebih dari satu bahasa pandai berbicara.
A. Yang menguasai beberapa bahasa adalah diplomat.
B. Sebagian yang pandai berbicara adalah diplomat.
C. Semua diplomat pandai berbicara.
D. Semua yang pandai berbicara adalah diplomat.
E. Diplomat itu menguasai beberapa bahasa.

119. Lampu di teras rumah lebih terang daripada lampu di kamar mandi.
Lampu yang lebih terang pasti lebih tahan lama dan lebih mahal harganya.
Simpulan yang tepat tentang lampu di kamar mandi adalah …
A. Lebih tahan lama dan lebih mahal daripada lampu di teras rumah
B. Tidak lebih tahan lama dan lebih mahal daripada lampu di teras rumah
C. Tidak lebih tahan lama dan tidak lebih mahal daripada lampu di teras rumah
D. Lebih tahan lama dan tidak lebih mahal daripada lampu di teras rumah
E. Sama tahan lama dan sama mahalnya dengan di teras rumah

18 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


120. Jika masakan diberi bumbu, maka rasanya lezat dan mengundang selera.
A adalah masakan yang rasanya tidak lezat dan tidak mengundang selera.
A. A diberi bumbu
B. A lezat dan mengundang selera karena tidak diberi bumbu
C. A tidak lezat dan tidak mengundang selera, karena diberi bumbu
D. A tidak diberi bumbu
E. A lezat, tetapi tidak diberi bumbu

121. Semua binatang karnivora bertaring.


Sebagian binatang yang bertaring menyusui.
A. Sebagian binatang yang bertaring bukan karnivora
B. Semua binatang karnivora menyusui
C. Semua binatang yang tidak menyusui tidak bertaring
D. Semua binatang menyusui pasti bertaring
E. Sebagian binatang karnivora tidak menyusui

122. Semua hutan ditanami pohon.


Sebagian pohon adalah pohon durian.
A. Semua hutan ditanami pohon bukan durian
B. Sebagian hutan ditanami pohon bukan durian
C. Semua hutan ditanami pohon durian
D. Semua hutan tidak ditanami pohon durian
E. Sebagian hutan ditanami pohon durian, sebagian tidak ditanami pohon

123. Semua pohon di kebun Pak Kerto berdaun hijau.


Semua anak Pak Kerto suka menanam pohon.
Karti membawa tangkai pohon berwarna kuning.
A. Tangkai pohon yang dibawa Karti bukan dari kebun Pak Kerto.
B. Karti tidak suka pohon hijau.
C. Kebun Pak Kerto ternyata berdaun kuning.
D. Anak Pak Kerto suka pohon kuning.
E. Pohon di kebun Pak Kerto berwarna kuning.

124. Tidak ada bunga mawar kecuali berwarna putih dan ungu. Santi menerima bunga bukan
putih, bukan merah. Simpulan yang tepat tentang bunga yang diterima oleh Santi adalah …
A. Bunga mawar putih
B. Bunga mawar ungu
C. Bunga bukan mawar
D. Bunga bukan mawar putih
E. Bunga mawar bukan ungu dan bukan putih

125. Pengunjung memperoleh informasi dapat melaui brosur, media elektronik, atau internet.
Hari ini internet tidak dapat diakses.
A. Pengunjung tidak dapat memperoleh informasi
B. Pengunjung dapat memperoleh informasi
C. Pengunjung tidak dapat menggunakan brosur dan media elektronik
D. Pengunjung tidak dapat menggunakan media elektronik
E. Pengunjung tidak dapat menggunakan brosur

19 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


PETUNJUK : Untuk soal 126 – 127 pilihlah kemungkinan jawaban yang Anda anggap paling tepat.

126. Jika pernyataan “Hujan tahun baru Imlek adalah tanda rejeki di tahun baru tersebut”
salah, maka …
A. Sebagian besar orang tidak mengharapkan hujan pada hari raya tahun baru Imlek
B. Sebagian besar orang belum tentu mengharapkan rejeki pada tahun baru Imlek
C. Sebagian besar orang mengharapkan hujan setiap hari
D. Sebagian besar orang menyimpulkan hujan dan tahun baru Imlek tidak ada hubungannya
E. Tidak dapat ditarik kesimpulan

127. Jika pernyataan “Semua penderita flu babi meninggal dunia” salah, maka …
A. Flu babi adalah penyakit menular yang disebabkan virus H1N1
B. Flu babi bukan penyakit menular dan mematikan
C. Penderita flu babi belum tentu berbahaya menularkan virus H1N1
D. Flu babi belum tentu menyebabkan kematian penderitanya
E. Tak dapat ditarik kesimpulan

PETUNJUK
Soal 128 – 129 masing-masing merupakan penalaran yang terdiri atas tiga (a) kalimat pertama
(premis mayor), (b) kalimat kedua (premis minor), dan (c) kalimat ketiga (kesimpulan). Anda
diminta menentukan apakah penalaran itu benar atau salah dan dimana letak kesalahannya : pada
premis mayor, pada premis minor atau pada kesimpulan.

128. Kunjungan ke semua negara-negara ASEAN tidak memerlukan visa


Kunjungan ke Belanda untuk pemegang paspor dinas tidak memerlukan visa
Jadi : Negara Belanda dapat diproses menjadi anggota ASEAN
Penalaran di atas itu :
A. Benar
B. Salah pada premis mayor
C. Salah pada premis minor
D. Salah pada kesimpulan
E. Tak dapat di tarik kesimpulan

129. Semua pembaharu adalah idealis


Sementara idealis fanatic
Jadi sementara pembaharu adalah fanatic
Penalaran di atas itu:
A. Benar
B. Salah pada premis mayor
C. Salah pada premis minor
D. Salah pada kesimpulan
E. Tak dapat di tentukan benar atau salah

20 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


PETUNJUK
Untuk soal 130 – 145 tiap-tiap kali disajikan deskripsi keadaan, lalu diikuti beberapa soal. Untuk
tiap-tiap soal disediakan lima kemungkinan jawaban. Pilihlah jawaban yang paling tepat.
Tuliskanlah jawaban Anda di LEMBAR JAWABAN

Soal 130 – 134

Asih, Bimo, Cecep, Dedi dan Entin secara acak memiliki kesukaan terhadap olahraga futsal, voli,
tenis, badminton dan basket. Tiga dari mereka menyukai futsal. Masing-masing dari kelima anak
itu menyukai dua olahraga yang berbeda. Tidak ada yang menyukai futsal juga menyukai tenis.
Entin menyukai tenis. Hanya Asih dan Bimo yang menyukai badminton, dan apa yang disukai oleh
Dedi pasti juga disukai oleh Cecep.

130. Bila Asih menyukai tenis, maka pernyataan yang pasti benar adalah …
A. Cecep menyukai tenis
B. Entin menyukai badminton
C. Bimo menyukai futsal
D. Asih menyukai futsal
E. Bima menyukai basket

131. Bila Bimo menyukai tenis, maka pernyataan berikut yang salah adalah …
A. Cecep menyukai voli
B. Entin menyukai voli
C. Dedi menyukai basket
D. Asih menyukai voli
E. Dedi menyukai voli

132. Bila Entin menyukai basket, maka pernyataan berikut yang salah adalah …
A. Cecep menyukai tenis
B. Cecep menyukai voli
C. Bimo menyukai basket
D. Asih menyukai futsal
E. Dedi menyukai voli

133. Bila Cecep menyukai basket, maka pernyataan yang benar adalah …
A. Asih menyukai basket
B. Dedi menyukai futsal
C. Asih menyukai tenis
D. Dedi menyukai tenis
E. Entin menyukai voli

134. Pernyataan berikut yang tidak mungkin terjadi adalah …


A. Cecep menyukui voli
B. Entin menyukai voli
C. Bimo menyukai basket
D. Asih menyukai futsal
E. Dedi menyukai tenis

21 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


Soal 135 – 138

Arbain akan mengambil bolanya di lemari bola. Ia mempunyai lima bola yang berlainan. Bolanya
tersebut telah diberi huruf A, B, C, D, dan E. Informasi tentang bolanya tersebut ialah:

• Terdapat 3 bermerek Keren! dan 2 bermerek Waw!


• Terdapat 3 berwarna Putih dan 2 Berwarna Cokelat.
• A dan C bermerek sama.
• D dan E salah satunya adalah Keren!
• B dan E mempunyai warna yang sama.
• C dan D salah satunya berwarna adalah Putih.

Pada akhirnya, Arbain memutuskan untuk mengambil bola bermerek Waw! yang berwarna
cokelat.

135. Bola mana yang dipilih Arbain ?


A. A
B. B
C. C
D. D
E. E

136. Apa B ?
A. Bola berwarna putih dan bermerek Keren!
B. Bola berwarna putih dan bermerek Waw!
C. Bola berwarna cokelat dan bermerek Keren!
D. Bola berwarna cokelat dan bermerek Waw!
E. Tidak tahu

137. Yang mana diantara bola Arbain yang bola berwarna cokelat dan bermerek Keren! ?
A. A
B. C
C. D
D. E
E. B

138. Mana diantara pernyataan di bawah ini yang benar ?


A. A adalah bola berwarna putih dan bermerek Keren!
B. B adalah bola berwarna cokelat dan bermerek Waw!
C. C adalah bola berwarna putih dan bermerek Keren!
D. D adalah bola berwarna putih dan bermerek Waw!
E. E adalah bola berwarna putih dan bermerek Waw!

22 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


Soal 139 – 141

Arya, Dika, Derma, Lasmana, Jaka, Mustafa sedang duduk menonton film di bioskop. Ada tepat
enam kursi yang berjajar di ruang tersebut. Pada masing-masing kursi terdapat huruf G, H, I, J, K
dan L (satu kursi satu huruf) dari kanan ke kiri. Setiap orang duduk tepat di satu kursi dengan
ketentuan :
• Derma tidak duduk tepat di kanan Jaka
• Dika hanya duduk di kursi G atau K
• Arya duduk di sebelah kiri Dika

139. Jika Jaka duduk di kursi J dan Arya duduk di kursi H, maka ....
A. Dika boleh duduk di kursi K
B. Mustafa boleh duduk di kursi L
C. Derma boleh duduk di kursi I
D. Dika tidak boleh duduk di kursi G
E. Lasmana boleh duduk di kursi G

140. Jika Dika tidak duduk di kursi K dan Derma duduk di kursi I, maka Jaka dapat duduk di kursi
berikut ...
A. H atau L
B. L atau K
C. K atau H
D. L atau H
E. J atau G

141. Dari kanan ke kiri, urutan yang mungkin adalah ...


A. Derma, Dika, Lasmana, Jaka, Mustafa, Arya
B. Dika, Lasmana, Derma, Jaka, Arya, Mustafa
C. Jaka, Mustafa, Derma, Lasmana, Dika, Arya
D. Arya, Dika, Derma, Mustafa, Jaka, Lasmana
E. Lasmana, Dika, Derma, Jaka, Arya, Mustafa

Soal 142 – 145

Enam buah film anak muda sedang dinilai dalam suatu festival film remaja. Enam film tersebut
masing-masing berjudul “Kubenci Nurdin”, “Bendi Ajaib”, “Kebelet On-Line”, “Marunda”, “Cinta
Koko” dan “Penembak Jitu”. Dalam satu hari tidak lebih dari dua film yang dapat dinilai. Setiap film
akan mendapatkan kesempatan untuk dinilai sekurang-kurangnya satu kali di dalam kurun waktu
penilaian yang dimulai hari Rabu sampai dengan Minggu. Jadwal penilaian mengikuti ketentuan
sebagai berikut :

• Prosedur “Kubenci Nurdin” hanya akan mengizinkan filmnya dinilai, apabila setelah
“Bendi Ajaib”
• “Marunda” dan “Penembak Jitu” adalah film pendek. Oleh karena itu,akan dinilai pada
hari yang sama.
• “Kebelet On-Line” dan “Cinta Koko” keduanya merupakan film hitam-putih dan tidak
akan dinilai dalam hari yang sama.

23 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


142. Jika “Bendi Ajaib” dan “Kubenci Nurdin” dinilai pada hari yang sama. Manakah diantara hal-
hal berikut yang dianggap benar dan sesuai dengan ketentuan jadwal penilaian diatas
A. “Kebelet On-Line” dan “Cinta Koko” dinilai pada hari yang sama
B. “Bendi Ajaib” tidak dapat dinilai pada hari Minggu
C. “Penembak Jitu” dan “Marunda” tidak akan dinilai pada hari yang sama
D. Terdapat satu hari yang tidak ada jadwal penilaian
E. Setia hari jadwal penilaian memiliki sekurang-kurangnmya satu judul film untuk dinilai

143. Jadwal penilaian Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu dan Minggu berikut ini sesuai dengan
ketentuan jadwal penilaian, KECUALI :
A. “Bendi Ajaib”, “Kebelet On-Line”, “Penembak Jitu”, “Marunda”, “Kubenci Nurdin”, “Cinta
Koko”
B. “Cinta Koko”, “Penembak Jitu”, “Marunda”, “Bendi Ajaib”, “Kebelet On-Line”, “Kubenci
Nurdin”
C. “Kebelet On-Line”, “Maruda”, “Penembak Jitu”, “Cinta Koko”, “Bendi AJAIB”, “Kubenci
Nurdin”
D. “Cinta Koko”, “Kubenci Nurdin”, “Kebelet On-Line”, “Bendi Ajaib”, “Marunda”, “Penembak
Jitu”
E. “Bendi Ajaib”, “Kubenci Nurdin”, “Kebelet On-Line”, “Penembak Jitu”, “Marunda”, “Cinta
Koko”

144. Jadwal penilaian berikut ini sesuai dengan ketentuan jadwal penilaian, KECUALI :
A. “Penembak Jitu” dan “Cinta Koko” keduanya dinilai hari jumat
B. “Cinta Koko” dan “Kubenci Nurdin” keduanya dinilai hari kamis
C. “Bendi Ajaib” dan “Cinta Koko” keduanya dinilai hari Sabtu
D. “Kebelet On-Line” tidak dinilai hari Jumat
E. “Marunda” tidak dinilai hari Sabtu

145. Jika penilaian “Kebelet On-Line”, “Marunda”, “Kubenci Nurdin” dijadwalkan hari Rabu, Kamis
dan Jumat, secara berurutan, dan jika jadwal tersebut disusun sesuai dengan ketentuan
jadwal penilaian, maka jadwal penilaian film yang benar adalah
A. “Bendi Ajaib” dinilai hari Rabu
B. “Bendi Ajaib” tidak dinilai hari Jumat
C. “Cinta Koko” dinilai hari Jumat
D. “Cinta Koko” dinilai hari Rabu
E. “Bendi Ajaib” tidak dinilai hari Rabu

24 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


PETUNJUK : Untuk soal 146 – 150, pilihlah gambar (A), (B), (C), (D), atau (E) sebagai gambar (4)
agar hubungan antara gambar (3) dan (4) seperti hubungan antara gambar (1) dan (2)

146.

147.

148.

25 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


149.

150.

151. Carilah yang sesuai untuk melengkapi gambar berikut ini !

A B C D E

26 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


PETUNJUK : Untuk soal 152 – 154, Pilihlah gambar yang sama dengan soal berikut !

152.

A B C D E

153.

A B C D E

154.

A B C D E

27 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


PETUNJUK : Untuk soal 155 – 160, pilihlah gambar untuk melengkapi kotak yang kosong !
155.

A B C D E

156.

A B C D E

28 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”
“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”
QS. Al-Insyirah (94) : 6

Soal TPA & PSI AKPOL 9


157.

158.

159.

160.

29 sukses-tpa.com
Man Jadda Wa Jada
“Siapa yang bersungguh-sungguh maka akan mendapatkannya”

Anda mungkin juga menyukai