Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KOTA MAKASSAR

DINAS PENDIDIKAN
UPT SPF SD NEGERI SIPALA I
NSS/NPSN : 101196012396 / 40313587
Alamat: Jl.Paccerakkang No. Telp. : (0411) 5760044 Kode Pos : (90241)

PENILAIAN AKHIR SEMESTER I ( PAS )


TAHUN 2023/2024

Nama : .............................
Kelas : 3 (Tiga)
Mata Pelajaran : Bhs. Daerah Makassar

I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !


1. Banderana Indonesia tanjakna...
2. Assamaturuk artinya...
3. Arti dari Battu kemaeko Ani...
4. Arti dari Kemae nabolik doekna...
5. Apa bahasa Makassar ayam...
6. Sesama teman kita harus situlung - tulung,artinya adalah...
7. Arti dari kata akballe - balle adalah...
8. Battuak amballiangi susu andikku artinya...
9. Battua ri gakdea,artinya...
10. Baik hati dalam bahasa Makassar adalah...

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan baik dan benar!

11. Tuliskan 5 huruf lontara’ dengan bacanya !


12. Tuliskan dalam bahasa lontara’ kata berikut ini : Gi, Ba, Ta, Na !
13. Sebutkan apa yang di maksud dengan Si Katirang ?
14. Tuliskan 3 sikap perbuatan baik yang dapat dilakukan dalam Bahasa Makassar !
15. Tuliskan 3 hewan dalam Bahasa Makassar !

~~~ Selamat Bekerja ~~~~

Anda mungkin juga menyukai