Anda di halaman 1dari 8
KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL DIREKTORAT JENDERAL TATA RUANG Jalan Raden Patah | Nomor 1, Jakarta Selatan Kode Pos 12410 Telepon 024-7264 112 e-mail: surat@atrbpn.go.id Nomor ws /UND-300. peor /t /t0rr Jakarta, 6 Februari 2022 Sifat : Segera Lampiran : 1 (satu) berkas Hal : Undangan Rapat Koordinasi Lintas Sektor dalam Rangka Pembahasan Rancangan Peraturan Wali Kota Banjarmasin tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Pengembangan Ekonomi Mantuil dan Sekitarnya Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Banjar tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Martapura Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Perkotaan Kumai Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Pendukung Industri Kumai Tahun 2022-2042, dan Rancangan Peraturan Bupati Nunukan tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Nunukan Selatan dan Nunukan Tahun 2022-2042 Yth. Bapak/Ibu/Sdr. (Daftar Undangan Terlampir) di Tempat Dengan hormat, Menindaklanjuti Surat Wali Kota Banjarmasin Nomor 600/106-TR/DPUPR/II/2022 tanggal 2 Februari 2022, Surat Bupati Banjat Nomor PU.05.01/62-TRPB/DPUPRP tanggal 24 Januari 2022, Surat Bupati Kotawaringin Barat Nomor 600/63/PUPR tanggal 2 Februari 2022, Surat Bupati Kotawaringin Barat Nomor 600/68/PUPR tanggal 31 Januari 2022, dan Surat Bupati Nunukan Nomor 600/40/DPUPR. 1/1/2022 tanggal 26 Januari 2022, bersama ini kami mengundang Bapak/Ibu untuk hadir pada Rapat Koordinasi Lintas Sektor Pembahasan Rancangan Peraturan Wali Kota Banjarmasin tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Pengembangan Ekonomi Mantuil dan Sekitarnya Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Banjar tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Martapura Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Perkotaan Kumai Tahun 2022-2042, Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Pendukung Industri Kumai Tahun 2022-2042, dan Rancangan Peraturan Bupati Nunukan tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Nunukan Selatan dan Nunukan Tahun 2022-2042. Mempertimbangkan pencegahan penularan Covid-19 dan pelaksanaan protokol Kesehatan, acara Rapat Koordinasi Lintas Scktor ini akan diselenggarakan melalui tatap muka secara terbatas maupun melalui daring (online) dengan aplikasi video conference pada: Hari/Tanggal Selasa, 22 Februari 2022 Waktu, 09.00 WIB ~ selesai ‘Tempat. Intercontinental Jakarta Pondok Indah ul. Metro Pondok Indah Kav. IV. A, Jakarta Selatan Registrasi & Meeting ID: https://linktr.ee/LintasSektor2022 Pimpinan Rapat Plt. Direktur Jenderal Tata Ruang Mengingat .. Metayer; Pasfecival, Tanger Mengingst pentingnya acara tersebut, dimohon agar Bapak/Ibu/Sdr dapat hadir di lokasi rapat dengan membawa surat tugas atau melalui video conference serta memberikan mandat kepada yang akan mewekili untuk mengambil keputusan, Demi keamanan dan ketertiban pelaksanaan rapat, kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut: 6. %, 8. 10. Peserta rapat yang hadir secara luring dibatasi maksimal 1 (satu) orang setiap instansi Peserta rapat melalui video conference dapat melakukan registrasi dan memperoleh meeting ID melalui tautan https:/ /linktr.ee/LintasSektor2022, Peserta rapat melalui video conference mohon menggunakan format Nama di aplikasi zoom meeting dengan “Instansi_Nama” dan tidak mematikan kamera saat masuk zoom meeting. Bahan Rapat Koordinasi Lintas Sektor dapat diakses melalui tautan hutps: / /linktr.ee /LintasSektor2022 Masukan tertulis dan data terkait (peta dalam bentuk shapefile dan/atau SK terbaru) dari peserta rapat melalui video conference maupun secara tatap muka dapat disampaikan sclambat-lambatnya pada hari Jumat tanggal 25 Februari 2022 pukul 16.00 WIB melalui tautan https://linktree/LintasSektor2022 atau e-mail pdirkddi2@gmailcom, Jika pada batas waktu yang ditentukan tidak menyampaikan masukan tertulis, maka dianggap menyetujui hasil rapat koordinasi tersebut Bapak/Tbu/Sdr yang akan menghadiri rapat sccara tatap muka wajib membawa surat keterangan swab PCR/rapid test antigen yang masih berlaku maksimal 2 (dua) hari sejak tanggal tes, Informasi lebih lanjut terkait pelaksanaan acara Rapat Koordinasi Lintas Sektor ini dapat menghubungi Sdri. Ayu (0812-3251-907) untuk RDTR Kawasan Pengembangan Ekonomi Mantuil dan Sekitarnya, Sdr. Rendra (0813-3456-6658) untuk RDTR Kawasan Perkotaan Martapura, Sdri, Widya (0823-2190-3202) untuk RDTR WP Perkotaan Kumai, Sdri. Mei (0822-7291-8985) untuk RDTR Kawasan Perkotaan Pendukung Industri Kumai, dan Sdri, Mula (0895- 6002-56479) untuk RDTR WP Nunukan Selatan dan Nunukan ‘Tembusan: ‘Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan terima kasih. ‘etur Jenderal Tata Ruang Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (sebagai laporan) Lampiran I Surat Plt, Direktur Jenderal Tata Ruang, Nomor sits /uno-200- prot /t (tore Tanggal : Ib Februari 2022 DAFTAR UNDANGAN I. KEHADIRAN MELALUI TATAP MUKA A. PEMERINTAH DAERAH PROVINSI/KABUPATEN/KOTA PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN 1, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang; 2, Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 3. Kepala Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah (BAPPEDA). PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang; Kepala Dinas Kehutanan; Kepala Dinas Lingkungan Hidup; Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan, some PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN UTARA 8. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman; 9. Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 10. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Litbang; dan 11, Kepala Biro Hukum Sekretariat Daerah. PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN 12. Wali Kota Banjarmasin; 13. Sckretaris Dacrah Kota Banjarmasin; 14. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kota Banjarmasin; 15. Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kota Banjarmasin; 16. Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Banjarmasin; 17. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang; 18. Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 19. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian Pengembangan Daerah. PEMERINTAH KABUPATEN BANJAR 20. Bupati Banjar; 21. Sekretaris Daerah Kabupaten Banjar; 22. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Banjar: 23. Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Banjar; 24. Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Banjar; 25. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Pertanahan; 26. Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 27. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian Pengembangan Daerah. PEMERINTAH KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT 28. Bupati Kotawaringin Barat; 29. Sekretaris Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat; 30. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Kotawaringin Barat; 31. Kepala Bagian Pemerintahan dan Otonomi Daerah Sekretariat Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat; 32. Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat; 33. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang; 34. Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 35. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA), PEMERINTAH KABUPATEN NUNUKAN 36. Bupati Nunukan; 37. Ketua DPRD; 38, Sekretaris Daerah; 39. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman, dan Pertanahan; 40, Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 41, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan; 42, Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah; dan 43. Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah, KEMENTERIAN/LEMBAGA SEKRETARIAT KABINET 44. Asisten Deputi Bidang Pengembangan Usaha dan Wilayah. KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN 45. Asisten Deputi Penataan Ruang dan Pertanahan, Deputi Bidang Koordinasi Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang; 46. Asisten Deputi Penataan Ruang dan Kawasan Strategis Ekonomi, Deputi Bidang Koordinasi Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah. KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL/BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL 47. Direktur Tata Ruang dan Penanggulangan Bencana. KEMENTERIAN DALAM NEGERI 48. Direktur Sinkronisasi Urasan Pemerintahan Daerah I, Ditjen Bina Pembangunan Daerah; 49. Direktur Toponimi dan Batas Daerah, Ditjen Bina Administrasi Kewilayahan; 50. Direktur Kawasan Perkotaan dan Batas Negara, Ditjen Bina Administrasi Kewilayahan. KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA. 51. Direktur Fasilitasi Perancangan Peraturan Daerah, Ditjen Peraturan Perundang-Undangan. KEMENTERIAN PERTAHANAN 52. Direktur Wilayah Pertahanan, Ditjen Strategi Pertahanan; 53. Direktur Perencanaan Pembangunan Pertahanan, Ditjen Perencanaan Pertahanan; 54. Komandan Lanud Iskandar Pangkalan Bun. KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN 55. Direktur Pengukuhan dan Penataan Kawasan Hutan, Ditjen Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan; 56. Direktur Pencegahan Dampak Lingkungan, Kebijakan Wilayah, dan Scktor; 57. Direktur Rencana, Penggunaan dan Pembentukan Wilayah Pengelolaan Hutan, Ditjen Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan; 58. Direktur Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan; 59. Direktur Pengendalian Kerusakan Gambut, Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan; 60. Kepala Balai Pemantapan Kawasan Hutan (BPKH) V Banjarbaru; 61. Kepala Balai Taman Nasional Tanjung Puting, KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT 62. Direktur Sistem dan Strategi Pengelolaan Sumber Daya Air, Ditjen Sumber Daya Air; 63. Direktur Bendungan dan Danau, Ditjen Sumber Daya Air; 64. Direktur Sungai dan Pantai, Ditjen Sumber Daya Air; 65. Direktur Sistem dan Strategi Penyelenggaraan Jalan dan Jembatan, Ditjen Bina Marga; 66. Direktur Sistem dan Strategi Penyclenggaraan Infrastruktur Permukiman, Direktorat Jenderal Cipta Karya; 67. Kepala Pusat Pengembangan Infrastruktur PUPR Wilayah 1, Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah. KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 68. Kepala Biro Perencanaan; 69. Direktur Angkutan Jalan, Ditjen Perhubungan Darat; 70. Direktur Lalu Lintas Jalan, Ditjen Perhubungan Darat; 71, Direktur ‘Transportasi Sungai, Danau dan Penyeberangan, Ditjen Perhubungan Darat; 72. Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api, Ditjen Perkeretaapian; 73. Direktur Prasarana Perkeretaapian, Ditjen Perkeretaapian; 74, Direktur Angkutan Udara, Ditjen Perhubungan Udara; 78. Direktur Bandar Udara, Ditjen Perhubungan Udara; 76. _ Direkctur Kepelabuhanan, Ditjen Perhubungan Laut, KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN 77. Direktur Perwilayahan Industri, Ditjen Ketahanan, Perwilayahan, dan Akses Industri Internasional KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN 78. — Direktur Perencanaan Ruang Laut, Ditjen Pengelolaan Ruang Laut; 79. Direktur Kepelabuhan Perikanan, Ditjen Perikanan Tangkap. KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 80. Kepala Pusat Air Tanah Geologi Tata Lingkungan, Badan Geologi; 81. _ Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi, Badan Geologi; 82. Direktur Perencanaan dan Pembangunan Infrastruktur Migas, Ditjen Minyak dan Gas Bumi; 83. Direktur Teknik dan Linglcungan Ketenagalistrikan, Ditjen Ketenagalistrikan. KEMENTERIAN PERTANIAN 84, Direktur Perluasan dan Perlindungan Lahan, Ditjen Prasarana dan Sarana; 85. _ Direktur Pengelolaan dan Perluasan Lahan, Ditjen Prasarana dan Sarana. KEMENTERIAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF/BADAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF 86. Direktur Pengembangan Destinasi Regional II, Deputi Bidang Pengembangan Destinasi Pariwisata, Kementerian Pariwisata. BADAN INFORMASI GEOSPASIAL 87. Kepala Pusat Pemetaan dan Integrasi Tematik; 88. 89. 90. 91. Kepala Pusat Pemetaan Rupabumi dan Toponimi; Kepala Pusat Tata Ruang dan Atlas; Kepala Pusat Pemetaan Batas Wilayah; Kepala Pusat Pemetaan Kelautan dan Linglungan Pantai. BADAN USAHA MILIK NEGARA 92, Kepala Biro Perencanaan, SDM dan Organisasi. BADAN PENERBANGAN DAN ANTARIKSA NASIONAL 93. Kepala Pusat Pemanfaatan Penginderaan Jauh; Deputi Bidang Penginderaan Jauh; 94, Kepala Pusat Teknologi dan Data Penginderaan Jauh. KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/BADAN PERTANAHAN NASIONAL 95. Direktur Penatagunaan Tanah, Ditjen Penataan Agraria; 96. Direktur Pengendalian Pemanfaatan Ruang, Ditjen Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang; 97. Direktur Penertiban Penguasaan Tanah, Pemilikan, dan Penggunaan Tanah Pemanfaatan Ruang, Ditjen Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang; 98. Direktur Pengendalian Hak Tanah, Alih Fungsi Lahan, Kepulauan dan 112. 113. 114, 115. 116. 17. Wilayah Tertentu, Ditjen Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang; Kepala Biro Hukum, Sekretariat Jenderal; Kepala Biro Hubungan Masyarakat, Sekretariat Jenderal; Kepala Bagian Hukum dan Ortala, Setditjen Tata Ruang, Ditjen Tata Ruang; Direktur Perencanaan Tata Ruang Nasional, Ditjen Tata Ruang; Direktur Sinkronisasi Pemanfaatan Ruang, Ditjen Tata Ruang; Direktur Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah I, Ditjen Tata Ruang; Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Kalimantan Selatan; Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Kalimantan Tengah; Kepala Kantor Pertanahan Kota Banjarmasin; Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Banjar, Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Kotawaringin Barat; Kepala Sub Direktorat Sinkronisasi Pemanfaatan Ruang Wilayah IV, Direktorat Sinkronisasi Pemanfaatan Ruang; Kepala Sub Direktorat Perencanaan Tata Ruang Provinsi dan Kota Wilayah Il, Direktorat Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah If, Kepala Sub Direktorat Perencanaan Tata Ruang Kabupaten Wilayah I, Direktorat Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah I Kepala Sub Direktorat Perencanaan Tata Ruang Kawasan Ekonomi Wilayah I, Direktorat Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah Il; Kepala Sub Direktorat Perencanaan Tata Ruang Kawasan Sosial Budaya Wilayah Il, Direktorat Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah II; Kepala Sub Direktorat Perencanaan Tata Ruang Kawasan Daya Dukung Lingkungan Wilayah Il, Direktorat Bina Perencanaan Tata Ruang Dacrah Wilayah Il; Kepala Subbagian Hukum, Sesditjen Tata Ruang, Ditjen Tata Ruang; Ketua Tim Studio Peta, Ditjen Tata Ruang. Il, KEHADIRAN MELALUI DARING VIDEO CONFERENCE (ZOOM MEETING) PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA. PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN A. 118. 119. 120. 121. Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman; Kepala Dinas Perhubungan; Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan; Kepala Dinas Ketahanan Pangan; 122. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata; 123. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu; 124. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Dacrah. PEMERINTAH KABUPATEN BANJAR 125. Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman; 126. Kepala Dinas Perhubungan; 127. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan; 128. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata; 129. Kepala Dinas Pertanian; 130. Kepala Dinas Ketahanan Pangan; 131. Kepala Dinas Perikanan; 132. Kepala Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pin 133. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah. PEMERINTAH KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT 134. Kepala Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Permukiman; 135. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan; 136. Kepala Dinas Perhubungan; 137. Kepala Dinas Pariwisata; 138. Kepala Dinas Pertanian; 139. Kepala Dinas Perikanan; 140. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu; 141. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah. PEMERINTAH KABUPATEN NUNUKAN 142, Kepala Dinas Perhubungan; 143. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan; 144. Kepala Dinas Perikanan; 145. Kepala Dinas Koperasi, UKM, dan Perindustrian; 146. Kepala Dinas Perdagangan; 147. Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga; 148. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu; 149. Kepala Badan Pengelola Perbatasan Dacrah; dan 150. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah. ASOSIASI/LAIN-LAIN 151. Ketua Ikatan Ahli Perencana (IAP) Provinsi Kalimantan Selatan; 152. Ketua Ikatan Ahli Perencana (IAP) Provinsi Kalimantan Tengah; 153. Ketua Tkatan Ahli Perencana (IAP) Provinsi Kalimantan Utara; 154. Koordinator Asosiasi Sekolah Perencanaan Indonesia (ASP!) Kalimantan; BADAN USAHA MILIK NEGARA 155. Direktur Mega Proyek dan Energi Baru Terbarukan PT. PLN Persero; 156. Direktur Energi Primer PT. PLN Persero. Wilayah Lampiran II Surat Pit. Direlctur Jenderal Tata Ruan Nomor ‘Tanggal JADWAL ACARA RAPAT KOORDINASI LINTAS SEKTOR Selasa, 22 Februari 2022 sts /uio- avo. Pe.o1 /i Faces 2 (§ Februari 2022 Waktu (WIB) Agenda Pembicara Moderator 09.00 - 09.30 Registrasi peserta 09.30 - 10.00 Arahan dan Pembukaan Pit. Direktur Jenderal ‘Tata Ruang 10.00 ~ 10.15 Rancangan Peraturan Wali Kota Banjarmasin tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Pengembangan Ekonomi Mantuil dan Sekitarnya Tahun 2022-2042 Wali Kota Banjarmasin 10.15 - 10.30 Rancangan Peraturan Bupati Banjar tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Martapura Tahun 2022-2042 Bupati Banjar 10.30 - 10.45 Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Perkotaan Kumai | Tahun 2022-2042 10.45 11.00 11,00 - 11.15 Rancangan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Pendukung Industri Kumai Tahun 2022-2042 Rancangan Peraturan Bupati Nunukan tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) WP Nunukan Selatan dan | Nunukan Tahun 2022-2042 Bupati Kotawaringin Barat Bupati Nunukan_ Direktur Bina Perencanaan Tata Ruang Derah Wilayah I 11.15 - 12.00 Disiusi dan penyampaian masukan Kementerian/Lembaga/Badan 12.00 - 13.00 ISHOMA 13.00 - 15.00, Lanjutan Diskusi dan penyampaian masukan Kementerian/Lembaga/Badan 15.00 - 16,00 Penutupan,

Anda mungkin juga menyukai