Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

DINAS PENDIDIKAN
UPTD SATUAN PENDIDIKAN
SD NEGERI 1 KANDANGSAPI
Alamat : Kp. Ciburuluk Desa Kandangsapi Kecamatan Cijaku - Lebak. (42395)

SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL


Nama : ............................. No absen : …………………
Hari / Tanggal : ............................. Waktu : 90 Menit
Kelas : VI (Enam) Pelajaran : IPS

1. Pilihlah huruf A, B, C, atau D untuk jawaban yang benar !


1. Berikut ini yang merupakan latar belakang berdirinya ASEAN adalah persamaan..
A. bentuk Negara B. suku bangsa C. letak geografis D. mata uang
2. Perhatikan gambar berikut !

Lambang tersebut merupakan ciri dari negara…


A. Myanmar B.Thailand C. Philipina D. Vietnam
3. Brunai Darussalam merupakan negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Malaysia. Sebagian besar
pendapatan negara Brunai Darrusalam berasal dari industri terutama …
A. minyak bumi B. timah C. emas D. batu bara
4. Tun Abdul Rajak adalah salah seorang tokoh pendiri ASEAN. Berikut yang merupakan bendera negara asal
beliau adalah . . .
A. C

B D

5. Alasan para pemuda mendesak Ir. Soekarno dan Muhammad Hatta segera memproklamirkan kemerdekaan
Indonesia adalah … .
A. khawatir para pemimpin bangsa dipengaruhi Jepang
B. menginginkan Indonesia segera merdeka
C. takut Indonesia dijajah negara lain
D. Jepang sudah menyerah kepada Sekutu
6. Berikut adalah makna Proklamasi bagi bangsa Indonesia, kecuali … .
A. akhir perjuangan bangsa Indonesia merebut kemerdekaan
B. tonggak sejarah perjuangan bangsa Indonesia
C. Indonesia terbebas dari segala bentuk penjajahan
D. pemicu terjadinya penyerangan oleh tentara Sekutu
7. Jika masyarakat Indonesia menyetujui bentuk negara RIS sebagai hasil Perjanjian Linggar Jati, maka yang akan
terjadi adalah … .
A. Sekutu akan menduduki Indonesia
B. negara dan rakyat Indonesia akan terpecah-belah
C. rakyat akan terus menderita
D. Jepang akan mudah menguasai Indonesia kembali
8. Alat transportasi masal modern, kecuali…
A. Pesawat B. Kereta api C. Rakit D. Bis
9. Perangkat komunikasi yang menggunakan gelombang tanpa kabel adalah…
A. Telegram B. Komputer C. Telpon Rumah D. Laptop
10. ASEAN didirikan pada tahun …..
A. 1965 B. 1956 C. 1967 D. 1976
11. Berikut ini yang merupakan manfaat penemuan teknologi telepon genggam dalam bidang perdagan adalah ...
A. Proses transaksi menjadi lebih mudah dan cepat. C.Dapat berbagi informasi dengan cepat.
B. Proses pengiriman barang menjadi lebih cepat. D. Dapat mengetahui perkembangan yang terjadi di dunia.
12. Berikut ini yang merupakan contoh peran teknologi dalam kegiatan produksi adalah ... .
A. Alat transportasi yang dapat menjangkau daerah pelasok.
B. Petani menggunakan traktor untuk membajak sawah.
C. Masyarakat dapat menjual barang secara online
D. Manusia dapat dengan mudah berkomunikasi dengan smart phone.
13. Sebuah tanyangan berita di televisi menampilkan festival budaya khas salah satu provisi di Indonesia. Dampak
dari penanyangan berita tersebut adalah ... .
A. Meningkatkan perpecahan anatar warga yang memiliki budaya yang berbeda.
B. Menimbulkan rasa iri suku lain karena budayanya tidak diliput.
C. Menambah pengetahuan mengenai budaya daerah lain.
D. Mengganggu proses belajar anak di rumah
14. Latar belakang didirikannya ASEAN adalah …
A. persamaan sumber daya alam yang dimiliki
B. berkembangnya sistem perdagangan modern
C. adanya perselisihan antarnegara-negara anggota
D. persamaan nasib sebagai negara yang pernah dijajah bangsa barat
15. Contoh Kerjasama ASEAN dalam bidang sosial adalah ...
A. penangkapan bersama bandar narkoba yang beroperasi di Asia Tenggara
B. pementasan budaya pada perayaan ulang tahun ASEAN
C. penetapan Asia Tenggara sebagai kawasan bebas nuklir
D. penyelenggaraan ASEAN Para Games untuk atlet difabel
16. Bagaimana cara mewujudkan persatuan dalam keragaman budaya di masyarakat adalah ...
A. bekerja bakti memebersihkan sekolah C. membantu teman mengerjakan soal di kelas
B. gotong royong membersihkan sungai D. mengikuti upacara bendera di sekolah
17. Manfaat Indonesia dalam menjalin kerjasama internasional...
A. bisa memenuhi kebutuhan hidup Negara C. mengekspor produknya ke luar Negr
B. mempercepat proses perkembangan ekonomi negara. D. mengimpor produknya ke luar negeri
18. Bagaimana sikap kita dengan adanya berbagai macam kebudayaan di lingkungan masayarakat ...
A. mengguanakan pakaian daerah C. belajar bahasa asing
B. membali produk lokal D. belajar beladiri pencak silat
19. pembentukkan Masyarakat ekonomi ASEAN bertujuan untuk ....
A. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi regional C. Meningkatkan angka kemiskinan
B. Mengurangi daya saing kawasan D. Persaingan ekonomi global
20. MEA bertujuan meningkatkan stabilitas di kawasan ASEAN dalam bidang ....
A. Politik B. Budaya C. Sosial D. Ekonomi
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
21. Negara yang memiliki julukan Lock Land adalah . . .

22. Tujuan penduduk kota Bandung membakar rumah mereka sebelum meninggalkannnya pada peristiwa

Bandung Lautan Api adalah agar tentara Sekutu dan … …………………..tidak menggunakan kota Bandung

sebagai markas militer mereka.

23. Prestasi yang sangat bermanfaat dari Prof. DR. Ing. Bacharuddin Jusuf Habibie yang kamu ketahui adalah….

24. Globalisasi terjadi karena adanya kemajuan dalam bidang ........................

25. Peran Indonesia dalam KTT I ASEAN adalah sebagai ……………….

KUNCI JAWABAN IPS


KELAS 6 SEMESTER 1
1. C
2. B
3. A
4. D
5. D
6. D
7. B
8. C
9. A
10. C
11. A
12. B
13. C
14. D
15. A
16. B
17. B
18. C
19. A
20. D
21. Laos
22. Belanda
23. -Pembuat pesawat
-penemu rumust cacat pada badan pesawat
24. Teknologi
25. Tuan Rumah

Anda mungkin juga menyukai