Anda di halaman 1dari 6

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL MATEMATIKA WAJIB KELAS XII

SMA KATOLIK CINTA KASIH TEBING TINGGI


Soal Pilihan Ganda

1. Perhatikan gambar dibawah ini :

Misalkan balok ABCD EFGH dengan AB = 2 cm, BC = 1 cm, dan AE= 1 cm. jika P
adalah titik tengah AB dan adalah sudut EPG. Maka cos adalah ...

a. 0 b. c. d. e. 1

2. Perhatikan gambar berikut :

Sebuah kubus ABCD EFGH dengan panjang rusuk 2 cm. jika titik P berada ditengah
tengah AB dan titik Q ditengah tengah BC. Maka jarak antara titik H dengan garis PQ
adalah ...
a. b. c. d. 4 e.
3. Perhatikan gambar berikut :

Berdasarkan gambar diatas bahwa kubus ABCD EFGH dengan panjang rusuk 8 cm.
Carilah jarak titik H ke garis AC adalah ... cm
a. 8 b. 8 c. 4 d.4 e.
4. Pada limas beraturan T.ABCD, panjang rusuk tegaknya 25 cm dan panjang rusuk alasnya
7√2 cm. Jarak titik T ke bidang ABCD sama dengan …
a. 20 b. 21 c. 22 d. 23 e. 24
5. Pada kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm, titik P adalah tepat ditengah CG,
tentukan jarak titik C ke garis AP!
a. 4 b. 3 c. d. e. 1
6. Perhatikan gambar berikut :

Panjang rusuk kubus ABCD . EFGH adalah 6 cm. Jika S adalah titik potong EG dan FH,
maka jarak DH ke AS adalah …
a. 3 b. 3 c. 2 d. e. 1
7. Kubus ABCD.EFGH dengan panjang sisi 12 cm. Titik P adalah perpotongan diagonal
bidang ABCD. Tentukan jarak titik P ke titik G
a. b. c. 3 d. 5 e. 6
8. Perhatikan gambar kubus ABCD.EFGH. Jarak titik C dan bidang AFH= ….

a. 4 b. 3 c. 2 d. e. 1
9. Diberikan 7 data, setelah diurutkan sebagai berikut : a, a + 1, a + 1, 7, b, b, 9. Jika rata –
rata data tersebut 7 maka nilai a + b = ...
a. 12 b. 13 c. 14 d. 15 e. 16
10. Data yang diberikan dalam tabel distribusi frekuensi sebagai berikut :

KELAS FREKUENSI

20 – 29 3

30 -39 7

40 – 49 8

50 – 59 12

60 – 69 9

70 – 79 6

80 – 89 5

Nilia modus dari data pada tabel diatas adalah


a. 55,21 b. 55, 31 c. 55, 41 d. 49, 51 e. 49,21
11. Rata-rata nilai tes matematika 10 siswa adalah 65. Jika ditambah 5 nilai siswa lainnya
maka rata-ratanya menjadi 70. Nilai rata-rata 5 siswa yang ditambahkan adalah ...
a. 75 b. 78 c. 80 d. 82 e. 85
12. Perhatikan gambar berikut ini :

Nilai ulangan matematika satu kelas disajikan dengan histogram seperti pada gambar.
Median nlai tersebut adalah ...
a. 66 b. 64,5 c. 66,5 d. 65 e. 65,5
13. Nilai rata –rata tes matematika di suatu kelas adalah 72. Nilai rata-rata siswa putra adalah
75 dan nilai rata-rata siswa putri adalah 70. Jika banyaknya siswa putri 6 lebih banyak
dari siswa putra. Maka banyaknya siswa dikelas tersebut adaah ....
a. 35 b. 50 c. 45 d. 40 e. 30
14. Perhatikan tabel berkut :

DATA FREKUENSI

20 – 25 4

26 – 31 6

32 – 37 6

38 – 43 10

44 – 49 12

50 – 55 8

56 - 61 4

Kuartil atas (Q3) dari data tersebut adalah ...


a. 49, 25 b. 48,75 c. 48,25 d. 47,75 e. 47,25
15. Upah karyawan disajikan dalam tabel berikut :

UPAH HARIAN (Rp) BANYAK


KARYAWAN

50 – 54 3

55 – 59 5
60 – 64 10

65 – 69 16

70 – 74 14

75 – 79 8

80 - 84 4

Carilah kuartil bawah (Q1) dari data tersebut.


a. 59,5 b. 60,7 c. 62,5 d. 63 e. 64,5
16. Perhatikan tabel berikut :

NILAI FREKUENSI

20 – 24 2

25 – 29 8

30 – 34 10

35 – 39 16

40 – 44 12

45 – 49 8

50 - 54 4

Carilah nilai median dari data tersebut


a. 32 b. 37, 62 c. 38,25 d. 43,25 e. 44, 50
17. Median dan rata-rata dari data yang terdiri dari empat bilangan asli yang telah diurutkan
mulai dari yang terkecil adalah 8. Jika selisih antara data terbesar dan terkecilnya adalah
10 dan modusnya tunggal maka hasil kali data pertama dan ketiga adalah ...
a. 24 b. 27 c. 30 d. 33 e. 36

18. Diketahui bahwa jika Deni mendapat nilai 75 pada ulangan harian yang akan datang
maka rata-rata nilai ulangan hariannya menjadi 82. Jika Deni mendapatkan nilai 93 maka
rata-rata nilai ulangan hariannya adalah 85. Banyak ulangan yang sudah diikuti oleh Deni
adalah ...
a. 3 b. 4 c. 5 d. 6 e. 7
19. Perhatikan diagram dibawah ini :
Diagram diatas menyajikan data (dalam bilangan bulat) nilai sementara dan nilai ujian
ulangan mahasiswa peserta kuliah matematika. Ujian ulang diikuti hanya oleh peserta
kuliah tersebut dengan nilai sementara lebih kecil daripada 6. Jika yang dinyatakan lulus
kuliah adalah mahasiswa yang memperoleh nilai sementara tidak lebih kecil daripada 6
atau nilai ujian ulangannya adalah 6 maka rata-rata nilai mahasiswa yang lulus mata
kuliah tersebut adalah ...
a. 6,33 b. 6,50 c. 6,75 d. 7,00 e. 7,25
20. Rata-rata masa usia produktif karyawan adalah 40 tahun. Jika usia produktif yang
menjabat manajer adalah 35 tahun dan usia produktif yang menjabat direktur adalah 50
tahun. Maka perbandingan banyaknya jumlah manajer dan direktur adalah ...
a. 1 : 3 b. 4 : 5 c. 2 : 3 d. 1 : 2 e. 1 : 4

Soal Essay

1. Daftar penjualan harian (dalam persen) selama 50 hari suatu produk makanan adalah sebagai
berikut:
60, 47, 82, 95, 88, 97, 70, 64, 70, 70
72, 67, 66, 68, 98, 58, 78, 89, 44, 55
90, 77, 86, 58, 64, 85, 82, 83, 72, 77
95, 74, 72, 88, 74, 72,86, 50, 94, 92
77, 39, 90, 63, 68, 80, 91, 75, 76, 78
Berdasarkan data diatas, buatlah
a. Tabel distribusi frekuensi
b. Histrogram dan poligon frekuensi

2. Histogram di bawah menunjukkan data nilai ulangan Matematika sejumlah siswa. Tentukan
rataan dari data tersebut!
3. Nilai ujian suatu mata pelajaran adalah sebagai berikut

Jika nilai siswa yang lebih rendah dari rata-rata dinyatakan tidak lulus, tentukan banyaknya
siswa yang tidak lulus

4. Perhatikan data berikut :

NILAI UH FREKUENSI

51 – 60 4

61 – 70 11

71 – 80 13

81 – 90 11

91 - 100 6

Siswa dinyatakan tidak lulus jika dibawah nilai rata -rata, maka jumlah siswa yang dinyatakan
tidak lulus adalah ....
5. Diketahui rataan dari suatu data adalah 5,4. Tentukan nilai p jika diketahui data : 5, 6, 4, 7, 8,
2, p, 6, 3

Anda mungkin juga menyukai