Anda di halaman 1dari 4

TATA IBADAH PERAYAAN NATAL

KELUARGA BESAR SMP NEGERI 10 BANGKO PUSAKO


DI GEREJA HKBP IMANUEL KM. 0

Tema : Kemuliaan bagi Allah dan damai sejahtera di bumi


(Lukas 2 : 14)
Subtema : Melalui perayaan natal ini “hendaklah damai “
sejahtera Kristus memerintah dalam hatimu karena
untuk itulah kamu di panggil menjadi satu tubuh dan
bersyukurlah dengan kerendahan hati, ikut melayani
supaya kasih Allah tercurah dan kamu di tinggikan-Nya

Acara Pembukan : a. Ketua Panitia


1. Kata sambutan : b. Guru Pembimbing
c. Orang Tua
d. Pendeta/ Penatua Gereja
e. Undangan

2. Penyalaan Lilin : a. Ketua panitia


b. Guru pembimbing
c. Orang tua
d. Pendeta/ penatu gereja
e. Undangan

1. Acara Inti :
Saat teduh bernyanyi dengan judul “ku masuk ruang maha kudus ( jemaat
berdiri )
Ku masuk ruang Maha Kudus dengan darah anak domba
Ku masuk dengan hati yang tulus menyembah yang maha kuasa
Ku menyembah-mu, ku sembah-mu
Ku menyembah-mu, ku sembah-mu
S’bab nama-mu, Kudus Tuhan
S’bab nama-mu, Kudus Tuhan

2. Votum dan Salam ( Jemaat Berdiri )


P. Ibadah perayaan natal saat ini melalui kemuliaan Allah yang
datang menjelma dalam
Yesus Kristus dan yang menuntun kehidupan manusia dan
dunia dalam roh Kudus,
jadilah ibadah ini dalam nama Anak Bapa dan Kudus
J. Sebab seorang anak telah lahir untuk kita seorang putra
telah di berikan untuk kita lambang pemerintah di atas
bahunya dan namanya di sebutkan orang penasehat ajaib,
Allah yang perkasa, bapa yang kekal
P. Terpujilah Tuhan yang membawa keselamatan bagi kita
damainya ada di hati setap orang yang beriman kepadanya.

3. Doa Syafaat oleh : Kelvin Hulu


4. Bernyanyi dengan judul “Kasih Pasti Lemah Lembut”
Kasih pasti lemah lembut
Kasih pasti memaafkan
Kasih pasti murah hati
Kasih-mu,kasih-mu,Tuhan

Ajarilah kami saling mengasihi


Ajarilah kami ini saling mengampuni
Ajarilah kami ini kasih mu ya Tuhan
Kasih-mu,Kudus, tiada batasnya

5. Renungan Natal: Guru Huria HKBP Imanuel Km.0 Amang Guru. J.


Simamora
6. Bernyanyi KJ 119 : 1+2 “ Hai Dunia Gembiralah”
1) Hai dunia gembiralah dan sambut rajamu !
Di hati mu terimalah !
Bersama bersyukur, Bersama bersyukur,
Bersama-sama bersyukur
2) Hai dunia elukan lah raja mu penebus !
Hai bumi, laut,gunung,lembah
bersoraklah terus, bersoraklah terus
Bersorak-soraklah terus

7. Koor Dari Siswa/Siswi SMP N 10 Bangko Pusako ”Bermazmur”


8. Bernyanyi Dengan Judul “Rayakan Yesus, Rayakan”.
Rayakan Yesus rayakan (4x)
Dia bangkit,dia bangkit dan hidup selamanya ( selamanya )
Dia bangkit,dia bangkit mari rayakan ( mari rayakan )
Marilah rayakan ( marilah rayakan ) kebangkitan kita
9. Liturgi I : Gambaran Ciptaan Tuhan
10. Duet Roy Paskah Tomba Dan Santara, Judul : Bapak Yang
Mengasihiku
11. Liturgi II : Syukur Atas Kebesarannya
12. Bernyanyi KJSI : I “ Sudah Tiba Hari Raya”
1. Sudah tiba hari raya yang Kudus
Hari natal juru s’lamat dunia
Tuhan datang dari surga yang Kudus
Menebus umatnya
Reef : Kemuliaan bagi Allah,
Damai bagi s’luruh dunia manusia
Yang percaya berkenan padanya

13. Liturgi III: Kejatuhan, Ke Dalam Dosa


14. Trio: Tiara Aulia Simamora, Natasya Aulia Br.Simanjuntak, dan
Debora Sihombing
15. Bernyanyi KJ 54:1-2 “Malam Kudus” Sambil Penyalaan Lilin
1. Malam kudus, sunyi senyap, bintangnya
Gemerlap jurus’lamat umat manusia
Sudah lahir di dunia Kristus anak Daud,
Kristus anak daud.

16. Liturgi VI: Pengakuan Dosa


17. Duet “Rosi Pasaribu dan Agnes Laiya”
18. Bernyanyi KJ 109 1+2 “ Hai Mari Berhimpun”
1. Hai mari berhimpun dan bersukaria
Hai mari semua ke Betlehem
Lihat yang lahir raja balas sorga
Sembah dan puji dia 3x Tuhanmu !
2. Terang yang ilahi Allah yang sejati
Tlah turun menjadi manusia
Allah sendiri dalam rupa insan
Sembah dan puji dia 13x Tuhan mu!

19. Liturgi V: Janji Keselamatan


20. Duet : Rosy Br.Pasaribu Dan Lamtiar Br. Pasaribu “ Bagi Tak Ada
Yang Mustahil”
21. Koor dari tamu undangan SMA Negeri 1 Bangko Pusako
22. Bernyanyi KJ 101 : 1 - 2 “Alam Raya Berkumandang”
1. Alam raya berkumandang oleh pujian mulia
Dari gunung dari padang
Kidung kidung malaikat bergema
Reff: Gio….Ria, in excelsis deo 2x)
2. Hai gembala karena apa sambutan ini menggegar
Bagi maharaja siapa sorak sorga terdengar
Reff: Gio….Ria, in excelsis deo 2x)

23. Liturgi VI : Penggerapan Keselamatan


24. Koor dari remaja Naposo Gereja setempat
25. Persembahan pujian dari tamu undangan SMA Negeri 3 Bangko
Pusako
26. Liturgi VII: Keselamatn Dan Kemuliaan
27. Duet Indri Dan Silvia Judul “Sentuh Hatiku”
28. Vocal Grup Indri Dan Kawan Kawan “Hogo Pangondian Ki”
29. Liturgi VIII: Lakon Sifat Manusia
30. Benryanyi KJ 848 :1 …( Sambil Mengumpulkan Persembahan )
1. Disini aku bawa Tuhan
Persembahan syukurku Bagi mu ya Tuhan
Walau sangat sedikit Tuhan
Di bandingkan berkat mu yang telah ku limpahkan
Terimalah Tuhan : o terimalah Tuhan
2. Tanganku yang kecil Tuhanku
Tepuknya pekerjaan dan penghasilan pun
Terimalah hati ku, Tuhan
Jadi persembahanku padamu, Tuhanku
Terimalah Tuhan,o terimalah Tuhan
3. Firmanmu mengajarku Tuhan
Memberi pertolongan kepada yang lemah
Berikanlah berkat mu Tuhan
Supaya ku salurkan menolong yang lemah
Berikan Tuhan, o berikan Tuhan

31. Doa Penutup Dan Berkat

Acara hiburan
1. Trio Tiara, Ester, Rosy Kls IX
2. Tortor kelas IX
3. Tortor kelas VII
4. Tortor kelas IX dan VIII

Anda mungkin juga menyukai