Anda di halaman 1dari 9

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH BALI
RESOR BULELENG
Jalan Pramuka 1, Singaraja 81114

RENCANA UPACARA
PERABUAN JENAZAH ALMARHUM
ALMARHUM AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.
DI YAYASAN KREMATORIUM SETRA BULELENG
HARI JUMAT, TGL 22 DESEMBER 2023

Singaraja, 22 Desember 2023


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

FORMULIR “ A “
RENCANA UPACARA
PERABUAN JENAZAH ALMARHUM
AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.
DI YAYASAN KREMATORIUM SETRA BULELENG
HARI JUMAT, TGL 22 DESEMBER 2023

1. WAKTU DAN TEMPAT


a. Hari : Jumat
b. Tanggal : 22 Desember 2023
c. Pukul : 05.00 WITA
d. Tempat : di Yayasan Krematorium Setra Buleleng.

2. PEJABAT – PEJABAT UPACARA


a. Ispektur Upacara : Kapolsek Singaraja
b. Cadangan Irup : Kapolsek Sukasada.
c. Ajudan Irup : Ba Polsek Singaraja
d. Cad. Ajudan : Ba Polsek Sukasada
e. Pa Up : Pa Polsek Singaraja.
f. Cad.Pa Up : Ba Polsek Sukasada.
g. Komandan Upacara : Pa Polsek Singaraja
h. Cadangan Dan Up : Pa Polsek Sukasada
i. Pembawa Acara : Aiptu Yuni Ratu Pasolo, S.H.
j. Cad. Pembawa Acara : Ipda Yohana Rosalin Diaz
k. Pembaca Riwayat Hidup : Aiptu Gusti Ayu Satriani
l. Perwira Keamanan : Kasipropam Polres Buleleng

3. KESATUAN – KESATUAN UPACARA


a. Regu Salvo : 11 orang Anggota Satsamapta
b. Pasukan Kehormatan : 15 orang dari Polsek Sukasada pasukan bersenjata.
15 orang dari Polsek Banjar pasukan tanpa Senjata
c. Pengawal Jenazah : 2 Orang pengawal dari Polsek Singaraja
d. Pengusung Jenazah : -
e. Barisan / Kelompok Pa : Perwira Polres Pok II, Perwira Polsek Singaraja,
Sukasada dan Polsek Banjar
f. Barisan Polwan/PNS : Kelompok II

4. PERSONEL UPACARA LAINNYA


a. Urusan Komunikasi : Polsek Singaraja
b. Urusan Kesehatan : Kasidokkes Polres Buleleng
c. Urusan Dokumentasi : Kasihumas Polres Buleleng
d. Urusan Perlengkapan/transport : Kabaglog Polres Buleleng
e. Pembawa Karangan Bunga : Polwan klompok II
f. Pembaca Doa : Polsek Singaraja
g. Pasukan : Perwira Pok II
Polwan Pok II, PNS Polres Kelompok lI dan PNS Wilayah
Barat
5. PAKAIAN

a. Inspektur Upacara : PDU III


b. Dan Up / Cadangan : PDL SUS + Pedang
c. Pa Up : PDU III
d. Dalmas / Sabhara : PDL SUS + Senjata Organik
e. Pasukan bersenjata : PDL SUS
f. Pasukan tampa senjata : PDU III
g. Pengusung Jenazah : PDU IV
h. Pengawal Jenazah : PDL SUS+ sekrap+ Sarung Tangan
i. Ajudan : PDU III
j. Pasukan : Perwira PDU III
: PNS PDU
6. PERSENJATAAN ....
2

5. PERSENJATAAN
a. Dan Up : Berpedang
b. Regu Salvo : Bersenjata / Sangkur
c. Pengawal Jenazah : Bersenjata / Sangkur

6. PERLENGKAPAN
a. Meja tempat Jenazah.
b. Bendera Merah Putih
c. Sound System

8. URUT – URUTAN UPACARA


a. ACARA PERSIAPAN
1) Persiapan Pasukan.
2) Komandan Upacara memasuki tempat upacara.
3) Latihan – latihan seperlunya.

b. ACARA PENDAHULUAN
1) Laporan Perwira Upacara kepada Inspektur Upacara.
2) Inspektur Upacara Memasuki tempat Upacara.
3) Penyerahan Jenazah secara simbolis dari pihak keluarga

c. ACARA POKOK
1) Laporan Komandan Upacara kepada Inspektur Upacara
2) Pembacaan riwayat hidup
3) Apel Persada
4) Penghormatan kepada jenazah diikuti oleh regu penembak salvo.
5) Peletakan karangan bunga
6) Sambutan-sambutan
(a) Inspektur upacara
(b) Wakil dari keluarga almarhum
7) Penghormatan terakhir kepada arwah almarhum di pimpin oleh komandan
upacara
8) Laporan komandan upacara kepada Inspektur upacara

d. ACARA PENUTUP
1. Upacara selesai, Inspektur upacara meninggalkan tempat upacara
2. Laporan Perwira Upacara kepada Inspektur upacara
3. Pembubaran pasukan oleh Komandan Upacara

9. SUSUNAN UPACARA “ TERLAMPIR “


10. LAIN-LAIN :

a. Gladi dilaksanakan pada : Jumat tanggal 22 Desember 2023 pukul 05.00.WITA

b. Pejabat upacara yang hadir : 1) Dan Up / Cadangan


2) Pembawa acara / Cadangan
3) Para Danton
4) Pengusung Jenasah
5) Regu Salvo

Mengetahui Singaraja, 22 Desember 2023


KAPOLRES BULELENG PERWIRA UPACARA

AJUN KOMISARIS BESAR POLISI NRP AJUN KOMISARIS POLISI NRP


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

DOA DALAM RANGKA PERABUAN JENAZAH


ALM AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H. NRP 63010329

OM SWASTYASTU
OM AWIGHNAM ASTU NAMO SIDDHAM
OM ANG BRAHMA PRAJAPATI CRSTAH
SWAYAMBU WARADHAM GURU
PADMAYONI CATUR WAKTRAH
BRAHMA SAKAYA MUCCYATE
OM RANG RING SHAH BRAHMA PRAJAPATI YA NAMA SWAHA

OM HYANG WIDHI TUHAN MAHA KUASA,


PENCIPTA, PEMRALINA SEISI ALAM INI, PUJA DAN RASA DUKA YANG DALAM
KAMI PANJATKAN HANYA KEHADAPANMU YA TUHAN. KARENA ATAS
LIMPAHAN DAN ANUGRAH TUHANLAH KAMI DAPAT BERKUMPUL DISINI
UNTUK MENYAMPAIKAN BELA SUNGKAWA DAN DUKA HATI YANG DALAM
ATAS BERPULANGNYA ALMARHUM AKBP (PURN) I KETUT
PENGADILAN, S.H., M.H.

OM HYANG WIDHI TUHAN MAHA BIJAKSANA,


DARI TUHANLAH SEGALA YANG ADA DAN YANG AKAN TIADA BERASAL DAN
KEMBALI KEHADAPANMU, OLEH KARENA ITU KAMI SERAHKAN JIWA DAN
RAGA ALMARHUM AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.
UNTUK SELAMA-LAMANYA DENGAN PERMOHONAN BERIKANLAH TEMPAT
YANG LAYAK SESUAI DENGAN AMAL BHAKTINYA.

OM HYANG WIDHI TUHAN MAHA PEMURAH LAGI MAHA PENGASIH, SETIAP


YANG TUHAN CIPTAKAN TIDAK LUPUT DARI KESALAHAN DAN DOSA,
AMPUNILAH SEGALA DOSA DAN KESALAHAN ALMARHUM SELAMA
HIDUPNYA, BERIKANLAH KEKUATAN IMAN, KETEGUHAN HATI KEPADA
KELUARGA YANG DITINGGALKAN AGAR TABAH MENGHADAPI SEMUA INI,
DENGAN SEGALA KERENDAHAN DAN KETULUSAN HATI KABULKANLAH DOA
KAMI.

OM SWARGANTU, OM MOKSANTU, OM SUNYANTU, OM KSAMA SAMPURNA YA


NAMAH SWAHA

OM SHANTI, SHANTI, SHANTI OM


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

APEL - PERSADA
KAMI,

NAMA : I KOMANG AGUS SUDARSANA, S.E.

JABATAN : KAPOLSEK SINGARAJA POLRES BULELENG

SELAKU INSPEKTUR UPACARA

ATAS NAMA NEGARA, BANGSA DAN KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK


INDONESIA,
DENGAN INI MEMPERSEMBAHKAN KEPADA PERSADA IBU PERTIWI, JASA
DAN RAGA ALMARHUM:

NAMA : I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.

PANGKAT : AKBP

JABATAN : PURNAWIRAWAN

KESATUAN : SETUKPA LEMDIKLAT POLRI

PUTRA DARI :

AYAH : I NYOMAN SERIDEHENG

IBU : NI WAYAN TANTRI

YANG TELAH MENINGGAL DUNIA

PADA HARI / TANGGAL : SELASA, TANGGAL 5 DESEMBER 2023 PUKUL 12.30

WIB

DI : RUMAH SAKIT SETUKPA POLRI SUKABUMI

KARENA : SAKIT

ROH DAN JIWANYA KEMBALI KEHADIRAT TUHAN YANG MAHA ESA, SEMOGA

DALAM DHARMA BHAKTI YANG DITEMPUHNYA DAPAT MENJADI SURI TAULADAN BAGI

KITA SEMUA DAN ROHNYA MENDAPAT TEMPAT YANG SEMESTINYA DI ALAM BAQA.

Singaraja, 22 DESEMBER 2023


INSPEKTUR UPACARA

I KOMANG AGUS SUDARSANA, S.E.


KOMISARIS POLISI NRP 71120472
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

APEL - PERSADA
KAMI,

NAMA : MADE AGUS DWI WIRAWAN, S.H., M.H.

JABATAN : KAPOLSEK SUKASADA POLRES BULELENG

SELAKU INSPEKTUR UPACARA

ATAS NAMA NEGARA, BANGSA DAN KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK


INDONESIA,
DENGAN INI MEMPERSEMBAHKAN KEPADA PERSADA IBU PERTIWI, JASA
DAN RAGA ALMARHUM:

NAMA : I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.

PANGKAT : AKBP

JABATAN : PURNAWIRAWAN

KESATUAN : SETUKPA LEMDIKLAT POLRI

PUTRA DARI :

AYAH : I NYOMAN SERIDEHENG

IBU : NI WAYAN TANTRI

YANG TELAH MENINGGAL DUNIA

PADA HARI / TANGGAL : SELASA, TANGGAL 5 DESEMBER 2023 PUKUL 12.30

WIB

DI : RUMAH SAKIT SETUKPA POLRI SUKABUMI

KARENA : SAKIT

ROH DAN JIWANYA KEMBALI KEHADIRAT TUHAN YANG MAHA ESA, SEMOGA

DALAM DHARMA BHAKTI YANG DITEMPUHNYA DAPAT MENJADI SURI TAULADAN BAGI

KITA SEMUA DAN ROHNYA MENDAPAT TEMPAT YANG SEMESTINYA DI ALAM BAQA.

Singaraja, 22 DESEMBER 2023


INSPEKTUR UPACARA

AGUS DWI WIRAWAN, S.H., M.H.


KOMISARIS POLISI NRP 78010069
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

SUSUNAN ACARA
PERABUAN JENAZAH ALMARHUM
AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.
DI YAYASAN KREMATORIM SETRA BULELENG
HARI JUMAT, TGL 22 DESEMBER 2023

UPACARA PERABUAN JENASAH ALMARHUM AKBP (PURN) I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H. HARI
JUMAT TANGGAL 22 DESEMBER 2023 DI MULAI :

1. PERSIAPAN UPACARA
2. KOMANDAN UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA
3. LAPORAN PERWIRA UPACARA KEPADA IRUP
4. IRUP TIBA DI TEMPAT UPACARA
5. LAPORAN KOMANDAN UPACARA KEPADA IRUP
6. PENYERAHAN JENAZAH SECARA SIMBOLIS KEPADA IRUP UNTUK DILAKSANAKAN
UPACARA SECARA DINAS KEPOLISIAN
7. PEMBACAAN RIWAYAT HIDUP SINGKAT ALMARHUM
8. PEMBACAAN APEL PERSADA
9. PERSIAPAN PENGHORMATAN KEPADA JENAZAH
- PASUKAN PASANG SANGKUR
- REGU SALVO DAN PENGANTAR KEHORMATAN MENGAMBIL TEMPAT
10. PENGHORMATAN KEPADA JENAZAH DIPIMPIN OLEH KOMANDAN UPACARA
- TEMBAKAN SALVO
- BENDERA DILIPAT
- PASUKAN LEPAS SANGKUR
- REGU SALVO DAN PEMBAWA BENDERA KEMBALI KE TEMPAT
11. PELETAKAN KARANGAN BUNGA
- OLEH IRUP
- PERWAKILAN DARI BHAYANGKARI
- PERWAKILAN DARI PIHAK KELUARGA
12. SAMBUTAN-SAMBUTAN
- SAMBUTAN OLEH IRUP
- SAMBUTAN DARI PIHAK KELUARGA ALMARHUM

13. PEMBACAAN DOA


14. PENGHORMATAN KEPADA ARWAH ALMARHUM DIPIMPIN OLEH KOMANDAN UPACARA
( PASUKAN PASANG SANGKUR / LEPAS SANGKUR ).
15. LAPORAN KOMANDAN UPACARA KEPADA IRUP
16. PENYERAHAN BENDERA OLEH IRUP KEPADA KELUARGA ALMARHUM
17. UPACARA SELESAI, IRUP BERKENAN MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA
18. LAPORAN PERWIRA UPACARA KEPADA IRUP
19. UPACARA SELESAI PASUKAN DAPAT DIBUBARKAN
UNTUK KEGIATAN SELANJUTNYA DISERAHKAN KEPADA KELUARGA DALAM RANGKA UPACARA
KEAGAMAAN.

Singaraja, 22 Desember 2023


PERWIRA UPACARA

.
AJUN KOMISARIS POLISI NRP
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BALI
RESOR BULELENG

RIWAYAT HIDUP SINGKAT ALMARHUM

I NAMA : I KETUT PENGADILAN, S.H., M.H.


PANGKAT : AKBP
NRP : 63010329
JABATAN : PURNAWIRAWAN
KESATUAN : SETUKPA LEMDIKLAT POLRI

II. PENDIDIKAN
A. . PENDIDIKAN UMUM :
1. SD TAHUN 1976
2. SMP TAHUN 1980
3. SMA TAHUN 1983
4. S1 TAHUN 1990
5. S2 TAHUN 2015

B. PENDIDIKAN POLRI :
1. SEBAMILSUK TAHUN 1994
2. SECAPA REG TAHUN 1992
3. SELAPA POLRI TAHUN 2005

III. ALMARHUM DILAHIRKAN : DI SINGARAJA


TANGGAL : 24 JANUARI 1963
PUTRA DARI :.
BAPAK : I NYOMAN SERIDEHENG (ALMARHUM)
IBU : NI WAYAN TANTRI (ALMARHUMAH)
ALMARHUM MENINGGALKAN SEORANG ISTRI DAN 2 0RANG ANAK

IV. BINTANG JASA/TANDAJASA YANG DIMILIKI :


1. SATYA LENCANA KESETIAAN 8 TAHUN
2. SATYA LENCANA KESETIAAN 16 TAHUN
3. SATYA LENCANA KESETIAAN 24 TAHUN
4. SATYA LENCACA DWIJA SISTA
5. SATYA LENCANA PENGABDIAN 24 TAHUN
6. BINTANG BHAYANGKARA NARARYA

V. ALMARHUM MENINGGAL DUNIA


DI : RUMAH SAKIT SETUKPA POLRI SUKABUMI
HARI : SELASA
TANGGAL : 5 DESEMBER 2023
PUKUL : 12.30 WIB
KARENA : SAKIT.
SELESAI.

SELESAI.

Anda mungkin juga menyukai