Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KOTA KOTAMOBAGU

PANITIA PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN KE 76


REPUBLIK INDONESIA

RENCANA UPACARA APEL KEHORMATAN DAN RENUNGAN SUCI


DALAM RANGKA HARI PROKLAMASI KEMERDEKAAN KE-76 REPUBLIK INDONESIA
TANGGAL 17 AGUSTUS 2021
KOTA KOTAMOBAGU
I TANGGAL, WAKTU DAN TEMPAT
a. Hari, Tanggal : SENIN, 16 Agustus 2021
b. Waktu : 23.45 WITA
c. Tempat : TMP MONGKONAI
II PEJABAT-PEJABAT UPACARA
1. Inspektur Upacara : AKBP Prasetya Sejati, S.I.K
2. Cadangan Inspektur Upacara : Kompol Rina Frillaya, S.I.K
3. Komandan Upacara : Iptu Muhamad Rosid,S.E,
4. Cadangan Komandan Upacara : Iptu Dekmar A.P. Lerah, S.E
5. Perwira Upacara : Kompol Abdul R Paudji, S.H, M.H
6. Cadangan Perwira Upacara : AKP Joel Lalensang
7. Perwira Keamanan : AKP I Made Yudana
8. Cadangan Perwira Keamanan : Aiptu S. Syahabudin
9. Pembawa Acara : Suslan Dondo
10. Cadangan Pembawa Acara : Yuniarti Datungsolang, S.Kom
III KESATUAN-KESATUAN UPACARA
1. Kompi Upacara I : 1 Peleton Kodim 1303
1 Peleton Polres Kota Kotamobagu
Masing-masing terdiri 7 orang

2. Kompi Upacara II : 1 Peleton DISHUB Kota Kotamobagu


1 Peleton POL-PP
1 Peleton Gabungan Pjbt Esselon II & III
3. Pasukan Kehormatan : (Minimal Satu Peleton)
4. Peniup Terompet Sangkakala : 2 Anggota Kodim 1303 BM
IV PERSONIL UPACARA LAINNYA
1. Undangan : a. Unsur Muspida
b. Pimpinan dan Anggota DPRD Kota
Kotamobagu
c. Pejabat Teras/Kepala Unit Kerja
d. Perwira TNI/Polri
2. Urusan Komunikasi : Anggota POLRES
3. Urusan Kesehatan : Dinas Kesehatan Kota Kotamobagu
4. Pengawal Tugu : 2 Anggota POLRES Senjata dan
Sangkur
5. Rohaniawan : Depag Kota Kotamobagu
6. Pendamping (Ajudan Irup) : 1 Anggota POLRES
7. Pembawa Obor Irup : 2 Anggota Pramuka
8. Penyala Lilin : 2 Anggota Pramuka
9. Peniup Terompet Sangkakala : 2 Anggota Kodim 1303 BM

V PAKAIAN
1. Inspektur Upacara : PDU-I
2. Perwira Upacara : PDU-I
3. Komandan Upacara : PDL-I (Berpedang)
4. Barisan/Kelompok Perwira : PDU-I
5. Barisan/Kelompok Ba/Ta : PDL
6. Pasukan Kehormatan : PDL
7. Barisan /Kelompok Non TNI : PSL
8. Peniup Terompet Sangkakala : PDL Loreng
9. Barisan PNS : PSL
10. Tamu/Undangan : PSL
11. Peserta Upacara Lainnya : PSL
VI PERSENJATAAN
1. Komandan Upacara : Pedang (Tanpa Pistol)
2. Barisan/Kelompok Perwira : -
3. Barisan/Kelompok Ba/Ta : -
4. Pasukan Kehormatan : Senapan dan Sangkur Sudah Terpasang
5. Dua Orang Pengawal Tugu : Senapan dan Sangkur Sudah Terpasang
6. Barisan/Kelompok Non TNI : -
7. Peniup Terompet Sangkakala : -
8. Barisan PNS : -
9. Tamu/Undangan : -
10. Peserta Upacara Lainnya : -
VII PERLENGKAPAN
1. Bendera Merah Putih telah Berkibar
2. Lampu/Obor Penerangan di sekitar TMP
3. Perlengkapan Komunikasi
4. Perlengkapan Kesehatan
5. Naskah Apel Kehormatan dan Renungan Suci
VIII URUTAN UPACARA
A. ACARA PERSIAPAN;
1. Penempatan obor/lampu di makam dan dua orang pembawa obor di kiri dan kanan
Irup, semuanya belum dinyalakan.
2. Peserta Upacara di Taman Makam Pahlawan melaksanakan penghormatan secara
perorangan atau dalam bentuk barisan penghormatan dipimpin oleh
Komandan/Pimpinan berhenti sikap sempurna menghadap Taman Makam
Pahlawan.
3. Pasukan/peserta upacara diatur/menempatkan diri sesuai dengan tempat yang
telah ditentukan.
4. Danup memasuki tempat upacara.
5. Danup mengambil alih Komando.
B. ACARA PENDAHULUAN;
6. Laporan Paup kepada Irup
7. Irup tiba ditempat upacara
C. ACARA POKOK;
8. Laporan Danup
9. Penghormatan kepada arwah pahlawan
10. Pembacaan Naskah Apel Kehormatan dan renungan Suci
11. Mengheningkan Cipta
12. Penyalaan obor/lampu oleh petugas
13. Pembacaan Doa
14. Penghormatan Terakhir Kepada arwah Pahlawan
15. Laporan Danup

D. ACARA PENUTUP;
16. Irup Meninggalkan Tempat Upacara
17. Laporan Paup Kepada Irup
18. Pasukan Dibubarkan
IX SUSUNAN UPACARA
Lihat Lampiran
X LAIN-LAIN (dapat diisi sesuai dengan kepentingan upacara)
1. Gladi bersih dilaksanakan Tanggal 16 Agustus 2021 Pukul 23.00 Wita
2. Yang hadir dalam Gladi Bersih (minimal) :
a. Komandan Upacara dan Cadangan
b. Perwira Upacara dan Cadangan
c. Pembawa Acara dan Cadangan
d. Komandan Pasukan
e. Rohaniawan

Kapolres Kotamobagu Kabag Ren Polres Kotamobagu


Selaku Selaku
Inspektur Upacara Perwira Upacara

Prasetya Sejati, S.I.K Abdul Rahman Paudji, S.H, M.H


Ajun Komisaris Besar Polisi NRP. 76010881 Komisaris Polisi NRP. 74030161
PEMERINTAH KOTA KOTAMOBAGU
PANITIA PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN KE 76
REPUBLIK INDONESIA

URUTAN –URUTAN UPACARA


APEL KEHORMATAN DAN RENUNGAN SUCI DALAM RANGKA HARI
PROKLAMASI KEMERDEKAAN KE-76
REPUBLIK INDONESIA TANGGAL 17 AGUSTUS 2021
KOTA KOTAMOBAGU
A. ACARA PERSIAPAN;
1. Penempatan obor/lampu di makam dan dua orang pembawa obor di kiri dan
kanan Irup, semuanya belum dinyalakan.
2. Peserta Upacara di Taman Makam Pahlawan melaksanakan penghormatan secara
perorangan atau dalam bentuk barisan penghormatan dipimpin oleh
Komandan/Pimpinan berhenti sikap sempurna menghadap Taman Makam
Pahlawan.
3. Pasukan/peserta upacara diatur/menempatkan diri sesuai dengan tempat yang
telah ditentukan.
4. Danup memasuki tempat upacara
5. Danup mengambil alih Komando.
B. ACARA PENDAHULUAN;
6. Laporan Paup kepada Irup
7. Irup tiba ditempat upacara
8. Danup Menyiapkan Pasukan
C. ACARA POKOK;
9. Laporan Danup
10. Penghormatan kepada arwah pahlawan
11. Penyalaan obor/lampu oleh petugas
12. Pembacaan Naskah Apel Kehormatan dan renungan Suci
13. Mengheningkan Cipta
14. Pembacaan Doa
15. Penghormatan Terakhir Kepada arwah Pahlawan
16. Laporan Danup
D. ACARA PENUTUP;
17. Irup Meninggalkan Tempat Upacara
18. Laporan Paup Kepada Irup
19. Pasukan Dibubarkan
E. Seluruh rangkaian upacara Apel Kehormatan dan renungan Suci selesai, kami atas nama
Panitia mengucapkan terima kasih atas kehadiran dan partisipasinya

Kotamobagu, 15 Agustus 2021


Kabag Ren Polres Kotamobagu
Selaku
Perwira Upacara

Abdul Rahman Paudji, S.H, M.H


Komisaris Polisi NRP. 74030161
APEL KEHORMATAN DAN RENUNGAN SUCI

- Kami yang hadir pada hari ini Sabtu tanggal 17 Agustus 2021 pukul 00.00 Wita pada
upacara untuk memperingati akan jasa-jasa para pahlawan :

TNI : orang
Pegawai sipil : orang
Pejuang rakyat : orang
Pahlawan tak dikenal : orang

Menyatakan hormat yang sebesar-besarnya, atas keikhlasan dan kesucian


pengorbanan saudara-saudara sebagai pahlawan dalam pengabdian terhadap
perjuangan demi kebahagiaan negara dan bangsa .

- Kami bersumpah dan berjanji : perjuangan Saudara-Saudara adalah perjuangan kami


pula dan jalan kebaktian yang Saudara-Saudara tempuh adalah jalan bagi kami juga .

- Kami berdoa : ”Semoga arwah Saudara-Saudara diterima oleh Tuhan Yang Maha Esa
serta mendapat tempat yang sewajarnya ”.

Di Kotamobagu tanggal 17 Agustus 2021


Pukul 00.00 Wita
Atas nama yang hadir dalam upacara
Kami
Kapolres Kotamobagu
Selaku
Inspektur Upacara

Prasetya Sejati, S.I.K


Ajudan Komisaris Besar Polisi NRP. 76010881
LAMPIRAN : SUSUNAN TATA UPACARA APEL KEHORMATAN DAN RENUNGAN SUCI KEMERDEKAAN KE-76.
REPUBLIK INDONESIA TANGGAL 17 AGUSTUS 2021 KOTA KOTAMOBAGU

URAIAN PEMBAWA
NO JAM ACARA KEGIATAN-KEGIATAN KET
ACARA
1 2 3 4 5 6
A. Acara Persiapan
1 23.45Wita Persiapan - Persiapan upacara oleh - Penempatan obor/lampu
tiap tiap Komandan di makam dan dua orang
Pasukan pembawa obor di kiri dan
upacara kanan Irup, semuanya
belum dinyalakan.

- Peserta Upacara di Taman


- Danup memasuki Makam Pahlawan
melaksanakan
lapangan upacara penghormatan secara
langsung mengambil perorangan atau dalam
alih Pimpinan Upacara. bentuk barisan
penghormatan dipimpin
oleh Komandan/pimpinan
berhenti sikap sempurna
menghadap Taman
Makam Pahlawan.

- Pasukan/peserta upacara
diatur/ menempatkan diri
sesuai dengan tempat
yang telah ditentukan.

2 23.50 Danup Danup memasuki - Danup memasuki tempat


memasuki tempat upacara upacara .
tempat upacara
- Danup mengambil alih
komando

B. Acara Pendahuluan
3 23.55Wita Laporan Paup Laporan Paup kepada - Paup menyampaikan
penghormatan dan
kepada Irup Irup laporan kepada
Irup :“Lapor, Upacara
Apel Kehormatan dan
Renungan Suci, siap
dimulai “, setelah Irup
memerintahkan :
”Lanjutkan, Paup
mengulangi : ”Lanjutkan”,
tanpa menghormat balik
kanan , mengantar Irup ke
tempat upacara.

- Irup memasuki Taman


Makam Pahlawan
melaksanakan
penghormatan
perorangan selanjutnya
menuju ke tempat
upacara .
4 23.57 Wita Irup tiba di Irup tiba di tempat - Irup tiba di tempat
tempat upacara upacara upacara

- Genderang sangkakala
diperdengarkan sebagai
tanda siap.

- Danup menyiapkan
pasukan tanpa tanpa
menghadap kearah
pasukan upacara
C. Acara Pokok
5 00.00 Wita Laporan Danup Laporan - Danup maju dengan
Kepada Irup langkah biasa kurang lebih
enam langkah di depan
Irup.

- Kemudian menyampaikan
penghormatan
perorangan dengan
laporan sbb :”Lapor,
Upacara Apel
Kehormatan dan
Renungan Suci, siap di
mulai ”.

- Irup memerintahkan : ”
Lanjutkan”, Danup
mengulangi :
”Lanjutkan”, dan kembali
ke tempat semula dengan
langkah biasa .

- Danup memberikan aba-


aba pasang sangkur .

6 00.03 Wita Penghormatan Penghormatan kepada - Penghormatan kepada


kepada arwah arwah arwah pahlawan dengan
pahlawan pahlawan aba-aba: ”Kepada arwah
pahlawan, hormat
senjata, gerak”, sesaat
kemudian dilanjutkan
dengan tegak senjata .

- Selama penghormatan,
satsik/genderang
sangkakala
memperdengarkan lagu
penghormatan kepada
arwah pahlawan .

7 00.05 Wita Penyalaan Penyalaan obor/lampu - Penyalaan obor/lampu


obor/lampu oleh petugas oleh petugas
oleh petugas

8 00.10 Wita Pembacaan Pembacaan Naskah - Pembacaan Naskah Apel


Naskah Apel Apel Kehormatan dan Kehormatan dan
Kehormatan Renungan Suci Renungan Suci oleh Irup .
dan Renungan Pahlawan
Suci - Pada saat akan dibacakan
naskah apel kehormatan
dan renungan suci, semua
lampu dipadamkan, obor
di kanan dan kiri Irup
dinyalakan .
9 00.15 Wita Menghening- Menghening-kan Cipta - Irup mengucapkan : “
kan Cipta Mengheningkan Cipta,
mulai “,

- Satsik/Genderang
sangkakala
memperdengarkan Lagu
Hening Cipta .

- Seteleh lagu selesai, Irup


mengucapkan ”Selesai ”.

10 00.20 Wita Doa untuk Pembacaan Doa - Doa untuk arwah


arwah pahlawan dibaca oleh
pahlawan seorang rohaniawan yang
telah ditentukan .

- Pembacaan doa
dilaksanakan di tempat
pembawa acara .

11 00.23 Penghormatan Penghormatan terakhir - Danup memberikan aba-


terakhir aba pasang sangkur .
- Penghormatan kepada
arwah pahlawan dengan
aba-aba :“ Kepada arwah
pahlawan, hormat
senjata, gerak”, sesaat
kemudian dilanjutkan
dengan tegak senjata

- Selama penghormatan,
satsik/gendering
sangkakala
memperdengarkan lagu
Last Post , selanjutnya
Danup memberikan aba-
aba lepas sangkur .

12 00.25 Laporan Danup Laporan Danup - Danup maju dengan


langkah biasa
menempatkan diri lebih
kurang enam langkah di
depan Irup dan tanpa
penghormatan
melaporkan: ”Upacara
telah dilaksanakan,
laporan selesai”,

- Setelah Irup
memerintahkan :”Bubark
an”, Danup mengulangi :
”Bubarkan”, selanjutnya
menyampaikan
penghormatan
perorangan, balik kanan
dan kembali ke tempat
semula dengan langkah
biasa.
D. Acara Penutup
13 00.27 Irup Irup meninggalkan - Irup meninggalkan tempat
meninggalkan tempat upacara upacara
tempat upacara
14 00.30 Laporan Paup Laporan Paup - Sesaat Irup akan
meninggalkan TMP, Paup
menghadap Irup Laporan
diluar pintu gerbang TMP
sbb :“ Upacara telah
dilaksanakan, laporan
selesai”. Setelah selesai,
Irup memerintahkan :”
Bubarkan ”, Paup
mengulangi: ”
Bubarkan”,kemudian
menyampaikan
penghormatan
perorangan
- Irup dan hadirin saat
meninggalkan Taman
Makam Pahlawan,
menyampaikan
penghormatan di pintu
gerbang sesuai dengan
ketentuan di atas .
- Seteleh Irup dan hadirin
meninggalkan Taman
makam Pahlawan,
pasukan meninggalkan
Taman Makam Pahlawan,
melaksanakan
penghormatan sesuai
dengan ketentuan di atas
selanjutnya dibubarkan .

Kotamobagu, Agustus 2021


Kapolres Kotamobagu Kabag Ren Polres Kotamobagu
Selaku Selaku
Inspektur Upacara Perwira Upacara

Prasetya Sejati, S.I.K Abdul Rahman Paudji, S.H, M.H


Ajun Komisaris Besar Polisi NRP. 76010881 Komisaris Polisi NRP. 74030161
LAMPIRAN : DENAH TATA UPACARA APEL KEHORMATAN RENUNGAN SUCI DALAM RANGKA HARI
KEMERDEKAAN KE-76 REPUBLIK INDONESIA TANGGAL 17 AGUSTUS 2021 KOTA
KOTAMOBAGU

Anda mungkin juga menyukai