Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA ASESMEN AWAL

Catatan/Hasil dari Asesmen Awal


Aspek kemampuan Contoh perilaku/ Rancangan Kegiatan
(Pertanyaan pemandu: Bagaimana kondisi capaian
fase fondasi yang kemampuan yang perlu Rancangan kegiatan Pembelajaran ke depan perlu
peserta didik secara umum? Apakah ada peserta
akan diamati diamati mempertimbangkan
didik yang perlu perhatian khusus?)
Nilai dan Moral Menujukkan perilaku 1. Menyayangi teman dengan 1. Masih ada beberapa siswa yang belum bisa Sikap siswa perlu mendapatkan
agama dan budi positif: bekerja sama saat melakukan bekerja sama dalam satu kelompok dalam kata pertimbangan yang lebih agar
pekerti Suka membantu, kegiatan membuat coretan lain siswa masih mempertahankan sikap egois moral siswa dapat
sopan,bersyukur yang bermakna dalam satu sama lain. mencerminkan sikap yang baik
kelompok kecil. 2. Masih ada beberapa siswa yang lalai dalam sesuai dengan tujuan awal
2. Mau menyapa teman atau menyapa guru serta terkadang tidak asesmen. Adapun sikap yang
Guru dengan berkata sopan. menggunakan kata yang sopan ketika perlu dikurangi adalah sikap
3. Bersyukur atas karunia berinteraksi dengan guru. egois sedangkan sikap yang
Tuhan perlu ditingkatkan adalah sikap
kesopanan dan tata krama.
Jati Diri 1. Mampu mengenal emosi 1. Memberikan pujian kepada Kurang nya sikap siswa dalam menghargai teman Menumbuhkan siswa saling
yang dirasakannya dan teman yang sudah melakukan seperti memberikan pujian kepada teman yang telah menghargai dalam berteman
situasi yang kegiatan dengan baik. melakukan kegiatan dengan baik serta ada dari kepada siswa agar tidak
menyebabkannya. 2. Anak menghargai temannya. beberapa siswa yang masih memilih-memilah terjadinya kesenjangan sosial
2. Mengenal dan memiliki 3. Bermain bersama semua dalam berteman. dalam pertemanan siswa.
sikap positif terhadap teman.
diri dan lingkungan.
Dasar-dasar Literasi, 1. Memahami arti atau 1. Mendengarkan cerita dan Proses pembelajaran telah dilaksanakan dengan Guru menciptakan kelas yang
Matematika, Sains, informasi dari gambar menceritakan kembali isi baik dan siswa merespon dengan baik pula. Namun, komplit. Dalam hal ini seluruh
Teknologi, Rekayasa atau cerita. cerita secara sederhana masih ada dari beberepa siswa yang memerlukan siswa, baik yang daya tangkap
dan Seni 2. Menyimak dan dengan bahasa sendiri. perhatian khusus dikarenakan daya tangkap dan dan daya cernanya cepat maupun
merespon orang lain 2. Membuat coretan bermakna daya cerna mereka agak sedikit lambat lambat dapat belajar dengan
dalam berbagai konteks. dengan berbagai media secara dibandingkan dengan siswa lain pada umumnya. nyaman sehingga tujuan
3. Mengekspresikan ide berkelompok. pembelajaran dapat tercapai.
melalui gambar.

Anda mungkin juga menyukai