Kitab Ghoyah Wat Taqrib

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Kitab Ghoyah Wat Taqrib

RABU, 12 FEB 2020


semua kulit bangkai dapat suci dengan di samak, kecuali anjing dan babi & hewan yang terlahir
dari keuanya atau dari salah satunya.
adapun tulag bangkai dan rambutnya itu najis kcuali, tulang mayat manusia.
tujuan menyamak adalah untuk menyucikan kulit yang najis .
hukum menyamak kuliat adalah mubah ( boleh )
menyamak bukan hanya orang islam orng kafirpun boleh menyamak mengikuti cara islam .
menyamak kulit bisa menambah nilai ekonomi
KAMIS, 13 FEB 2020
wadah yang terbuat dari meas dan perak hukumnya haram untuk di gunakan.
Rasulullah SAW bersabda : "Orang yang minum dari wadah emas dan perak, sesungguhnya dia
sedang menyalakan api jahannam di perutnya."( Muttafaqun alaihi )
tidak boleh pula untuk berwudlu dan mandi. Karena hal tersebut merupakan kesombongan dan
foya-foya ( mubadzir )
diperbolehkan menggunakan wadah selain dari keduanya.

Rabu, 19 Pebruari 2020


Addabhu ( menyamak ) yaitu menyucikan kulit bangkai binatang yang di nyatakan tidak najis
pada saat hidupnya.
menyamak adalah mensucikan dengan cara membuang atau membersihkan segala sisa - sisa
kotoran yang melekat pada kulit, baik berupa gaji, darah, atau daging dengan menggunakan alat -
alat yang asam ( kecut )
sesuatu yang najis pasti haram untuk di makan sebaliknya sesuatu yang tidak najis belum tentu
boleh (halal) di makan
sesuatu yang haram di makan alasan atau sebab - sebabnya haram di makan karena najis,
membahayakan, karena di mulyakan, dan karena menjijikan.
bangkai atau maitah adalah bangkai binatang yang mati dengan tanpa di sembelih secara syara'.
Kamis, 12-03-2020
Membaca basmallah dan syahadat sebelum wudlu
membasuh kedua telpaak tangan sebelum mengambil air, untuk membasuh muka. airnya harus
mengalir
dalamnya telapak tangan = bathinul kaffi , ujung jari = atroful ashobi', pinggirnya jari = harful
ashobi', luarnya telapak tangan = dhohirul kaffi
mengusap semua bagian kepala hukumnya sunnah, jika sebagian hukumnya sunnah, yang wajib
menurut imam Syafi'i mengusap sebagian kepala, menurut imam malik seluruh bagian kepala
dan menurut imam hanifah
keluar dsari hilaf artinya mengambil pendapat yang di benarkan oleh semua ulama'
Selasa,24-03-2020
Thaharah adalah sesuci dari hadas dan najis sesuai dengan ketentuan syara'
An nadlofah artinya membersihkan bisa berupa thaharah ( bersuci dari hadas dan najis ) maupun
dari segala bentuk kotoran lainnnya yang tidak di atur oleh syara'.
Thaharah ada 2, yaitu :
a) anil hadasi
thaharah anil hadas dalam ilmu fiqih di sebut raf il hadas
b) anil najsi
thaharah anil najsi dalam ilmu fiqih disebut izalatul najsi
hadas ada 2 :
a) hadasil asghar
cara bersesucinya dengan wudlu jika terpaksa menggunakan tayamum.
b) hadasil akbar
cara bersesucinya dengan guslu janabat ( mandi jinabat ) atau bila terpaksan dengan tayamum.
najis ada 3,cara menghilangkan najis sesuai dengan jenis najis masing masing, yaitu :
a) Mukhoffafah = kencing bayi yang bemum makan sesuatu apapun kecuali ASI. Cara
menyucikannya cukup dengan di ciprati air ( rassyil ma'i ).
b) Mugolladhoh = najis anjing Cara menyucikannya dengan di basuh atau di siram air 7 kali
salah satunya dengan air yang di campur tanah.
c) Mutawassithah = najis selain keduanya .Cara menyucikannya dengan menyiramkan air sampai
hilang benda najisnya, bau najisnya, rasa najisnya.

Anda mungkin juga menyukai