Anda di halaman 1dari 3
LK-1. Format Laporan Hasil Analisis Penilaian Pembelajaran Pada tugas ini Anda diminta untuk menuliskan Laporan Hasil Analisis Penilaian Pembelajaran pada salah satu kegiatan inovasi pembelajaran yang dilakulcan. Silakan ikuti langkah berikut ini untuk membantu Anda dalam menuliskan Laporan Hasil Analisis Penilaian Pembelajaran (LK-2). 1. Pilihlah salah satu pembelajaran yang merupakan rencana aksi yang telah dirancang pada langkah 7 MK Pengembangan Perangkat Pembelajaran, Diharapkan pembelajaran ‘yang dipilih adalah pembelajaran yang direkam. 2, Bandingkan hasil penilaian pembelajaran (proses dan/atau hasil) siswa/i dengan capaian pembelajaran yang Anda pilih. 3. Lakukan analisis terhadap penilaian yang telah dilaksanakan. Untuk analisis penilaian, Kaitkan hal-hal yang berjalan dengan baik dan hal-hal yang masih menjadi hambatan saat kegiatan penilaian berlangsung dengan teori yang dipelajari saat MK Pengembangan Perangkat Pembelajaran. 4, Laporan Hasil Analisis Penilaian Pembelajaran pada PPL PPG Daljab diserahkan sebanyale 1x untuk siklus 1 dan 1x untuk siklus 2. Nama Mapel __| PPKn | UPT SMPN 3 Bone-Bone | Tempat Pelaksanaan is Waktu Pélaksanaan | 5¢188819 Desember 2023 | Rosna,S.A.N Siro,S.Pd.M.Pd Nama Mahasiswa Nama Guru Pamong ‘Nama Dosen Dr. Theodorus Pangalila,S.Fil 1. Deskripsi Kegiatan Penilaian (Kegiatan apakah yang Anda lakukan untuk menilai proses dan/atau hasil pembelajaran siswa/i Anda saat inovasi | pembelajaran berlangsung? Penilaian dapat berupa assessment for learning, assessment as learning, ato | assessment of leartng) : - | Pada Kepiatan penilaian pembelajaran menggunakan assessment of learning penilaian | selama proses pembelajaran berlangsung tetapi peserta lebih aktif. Penilaian dilakukan | seperti penilaian pengetahuan.sikap dan keterampilan,penilaian pengetahuan dengan menggunakan tes soal uraian dalam bentuk LKPD yang dilakukan pada saat diskusi berlangsung,pada saat sebelum menutup pembelajaran.penilaian sikap dengana menggunakan lembar observasi penilaian sikap peserta didik melakukan diskusi pemecahan | masalah dan pada saat mempersentasikan hasilnya. | TI. Hasil dan Manfaat Penilaian | (Bagaimana hasil yang diperoleh dari kegiatan penilaian yang Anda lakukan? Apakah ada | manfaat yang dirasakan siswa/i untuk meningkatkan kemampuan sikap, pengetahuan | dan/atau keterampilan terhadap topik yang diajarkan? Apakah hasil penilaian ‘menggambarkan pencapaian tujuan pembelajaran yang Anda tetapkan? Kaitkan penjelasan ‘Anda dengan materi yang dipelajari pada MK Pengembangan Perangkat Pembelajaran) Dari hasil kegiatan penilaian yang saya lakuka, terdapat berbagai manfaat yang dirasakan | | oleh peserta didik, antara lain: | Peningkatan Kemampuan sikap Analisis ~Peserta didik mampu bekerjasama mencari informasi lebih tentang materi yang telah dipelajari. Peserta didik mampu mengumpulkan informasi secara mandiri untuk menjelaskan | masalah Pengembangan Keterampilan Berbicara dan Berpresentasi Melalui presentasi tugas, peserta didik dapat meningkatkan keterampilan berbicara dan mereka mampu mempersentasikan didepan kelas secara lisan. | Peningkatan Kemampuan Pengetahuan | Pendekatan PBL mendorong kerja kelompok dan kolaborasi di antara siswa. Hasil penilaian dapat mencerminkan sejauh mana peserta didik dapat berkolaborasi | dalam kelompok mereka, berbagi ide, dan memecahkan masalah bersama-sama. | Jadi berdasarkan analisis hasil belajar dapat diketahui nilai rata-rata peserta didik kelas 8 | ‘adalah 75 dikarenakan semua peserta didik mendapat nilai diatas KKM. Nilai tertinggi adalah 95 dan nila trendah adalah 75, Ini menunjukkan bahva hasil belajar peserta didik | ‘mengalami perbaikan dengan menggunakan model PBL, maka dapat membantu peserta didik untuk mengembangkan kemampuan berfikir pemecahan masalah, dan | keterampilan. [™ Set nnn ree a th penilaian menggambarkan penilaian yang komprehensif? Mengapa dan kaitkan alasan Anda dengan mat dipelajari pas MK Pengembangan Perangkat Pembelajaran.) | Tanlangan saya saat melakukan kegiatan penilaian adalah ketika saya melakukan penilain siskap,pengetahuan dan keterampilan karena saya melakaukan penilaian siskap | dengan cara mengamati secara langsung sikap peserta didik selama proses pembelajaran | | bevangsung.penilaian dilakukan secara konssten antar guru dan selama berbagai period: | waktu bisa menjadi tantangon, Guru harus melacak kemajuan siswa dan merancang | intervensi yang sesuai.tangtangan itu yang meneyebabkan seorang guru harus melewatinya | dengan berbagai cara seperti meningkatkan pemahaman mereka tentang berbagai metode | | penilaian guru dapat bekerja sama dengan rekan guru untuk berbagai pengalaman dan ide | | tentang penilaian efektif formatif secara rutin dalam proses pembelajaran untuk | memberikan umpan balik berkelanjutan kepada peserta didik. | |TV. Solusi Pemecahan Masalah | (Adakah solusi yang Anda lalcukan untuk memecahikan masalah yang dihadapi pada kegiatan Penialan? Mengapa dan talkanslasannya dengan mater yang cipesjrt peda MK | Pengembangan Perangkat Pembelajaran.) | Untuk memecahkan masalah dalam penilaian seorang guru harus melewatiny: | dengan berbagai cara seperti meningkatkan pemahaman mereka tentang berbagai metode penilaian, termasuk metode yang memungkinkan pengukuran komprehensif. | Guru melakukan konsultasi dengan guru lainnya yang sudah mengetahui banyak tentang peserta didik.guru dapat meningkatkan pemahaman peserta didik tentang berbagai metode penilaian termasuk metode yang memungkinkan penilain vee |__komprehensi V. Rencana Tindak Lanjut | dan hasil penil {cq pembelajaran tindak lanjut (RPL) Anda untuk menjadikan keg ‘ujuan pembelajaran dan pendekatan/metode/: (Apakah rene sesuai den} berikutnya?) Mendorong kolaborasi antara guru untuk berbay penilaian yang efektif. | Menerapkan penilaian formatif secara rutin dalam proses memberikan umpan balik berkelanjutan kepada peserta didik. {i pengalaman dan ide tentang pembelajaran untuk = Membuat rubrik penilaian yang jelas dan terstruktur untuk mamndu proses penilaian | yang konsisten da obyektif. | Daftar Pustaka ia nchi.conv/media/publication/187406-1D-kendala-guru-dalam-memberikan-pen laian pa sbups:in -huyps://www.nelti.comid blication/276388/asesmen-komprehensif-datam pembclajaran-sains Luwu Utara,19 Desember 2023 Disetujui oleh at po SIRO,S.Pd.M.Pd Dibuat oleh ROSNA,S.A.N

Anda mungkin juga menyukai