Anda di halaman 1dari 5

LK 2.

2 Penentuan Solusi

Masalah yang dipilih


Penyebab Masalah Solusi yang dipilih Deskripsi Kelebihan Kekuarangan Mitigasi
untuk diatasi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Penyebab masalah Alternatif solusi yang 1. Penggunaan Media Pembelajaran yang 1. Penggunaan Media 1. Penggunaan 1. Kelemahan
kesulitan belajar siswasesuai dengan Menarik Pembelajaran melalui Media Penggunaan
Berdasarkan dikarenakan : masalah dan Menurut (Mardatillah dkk: 2023 )media canva Pembelajaran Media
analisis akar 1. Media pembelajaran penyebab masalah pembelajaran sangat berpengaruh dalam melalui canva Pembelajaran
penyebab masalah, yang masih adalah sebagai dunia pendidikan, karena dengan adanya Adapun Kelebihan aplikasi yang Menarik
maka dapat menggunakan berikut : penggunaan media pembelajaran Canva Menurut Efendi Kekurangan aplikasi dapat diantisipasi
manual book, mempermudah pendidik untuk menerapkan (dkk:2023) Canva Menurut dengan mencari
ditentukan
2. Model Pembelajaran Model materi yang diajarkannya, begitu juga : Efendi (dkk:2023) tempat yang
masalah terpilih yang tidak sesuai pembelajaran PBL dengan peserta didik dengan mudah 1. Memudahkan : mempunyai
yang akan dengan karakter dengan cara menerima pembelajaran. Adapun fungsi seseorang dalam 1. Aplikasi jaringan internet
diselesaikan yaitu : siswa, menggunakan penggunaan media pembelajaran untuk membuat desain yang Canva yang cuku
“kesulitan belajar 3. Dalam media menarik dan mengarahkan perhatian siswa diinginkan atau mengandalkan
siswa yang pembelajaran masih pembelajaran yang untuk berkonsentrasi pada isi pelajaran. diperlukan, seperti; jaringan internet
berdampak pada menggunakan kreativ dan Karena itulah penggunaannya harus pembuatan poster, yang cukup dan 2. Kelemahan pada
pendekatan menarik disesuaikan dan berkaitan dengan materi sertifikat, infografis, stabil, bila mana model
hasil belajar siswa
konvensioal yaitu pelajaran yang akan diberikan, sehingga template video, tidak adanya pembelajaran
sehingga siswa masih mencatat dapat meningkatkan hasil belajar peserta presentasi, dan lain internet atau problem based
tidak mencapai dan ceramah, didik. sebagainya yang kuota dalam learning bisa di
batas kompetensi dalam pembelajaran disediakan dalam gawai maupun antisipasi dengan
pada mata juga masih Menurut Efendi (dkk:2023) aplikasi Canva. leptop yang memberikan
pelajaran ekonomi berpusat pada Hasil penelitian menunjukkan bahwa media 2. Karena aplikasi ini akan motivasi belajar
bisnis pada materi guru. pembelajaran berbasis aplikasi Canva menyediakan berbagai menjangkau kepada siswa dan
berpengaruh terhadap motivasi dan hasil macam template yang aplikasi Canva, memberikan
pembelajaran
belajar. Dengan demikian diketahui bahwa sudah tersedia dan Canva tidak edukasi bahwa
permintaan dan media pembelajaran berbasis aplikasi Canva menarik, maka dapat dipakai dengan belajar
penawaran ”. berpengaruh terhadap motivasi dan hasil memudahkan seseorang atau berbasis
belajar. Solusi yang dapat dilakukan untuk dalam membuat suatu mendukung masalah, maka
meningkatkan hasil belajar adalah dengan desain yang sudah dalam proses siswa akan
meningkatkan motivasi belajar dan disediakan, hanya mendesain. mudah
penggunaan media pembelajaran yang tepat. menyesuaikan saja 2. Dalam memahami
Dengan adanya penelitian ini dapat keinginan serta aplikasi Canva materi
memberikan pemahaman kepada guru pemilihan tulisan, ada template, pembelajaran.
dalam menggunakan media pembelajaran warna, ukuran, gambar, stiker, ilustrasi,
dan memberikan motivasi belajar sehingga dan lain sebagainya yang font, dan lain
dapat meningkatkan hasil belajar siswa. disediakan. sebagainya Pada pelaksanaan
3. Mudah dijangkau, secara berbayar. model pembelajaran
International Journal of Elementary aplikasi Canva mudah Jadi, ada berbasis masalah
dijangkau disemua beberapa yang (PBL) ini pernah
Education Volume 7, Number 2, Tahun 2023, pp. 342- dilakukan, pada
352P-ISSN: 2579-7158E-ISSN: 2549-6050Open Access: kalangan karena bisa berbayar ada
didapat melalui Android yang tidak. pertemuan awal
https://doi.org/10.23887/ijee.v7i2.53956*Corresponding
author.E-mail ataupun Iphone, hanya Tetapi hal ini sebelum
addresses:rinjaefendi.rokania@gmail.com(Rinja denganmendowloadnya tidak masalah menggunakan model
Efendi) untuk mendapatkan dikarenakan PBL pemahaman
aplikasi ini, jika banyak template siswa berkaitan
Menurut Pengawas SMK Ibu Widya Suryani, memakai gawai. Apabila yang menarik dengan mata
S.Pd.M.Pd menyebutkan bahwa media memakai laptop, caranya dan gratis pelajaran dasar –
pembelajaran yang tepat dapat meningkatkan ialah dengan 1089 lainnya. Hanya dasar akuntansi
pemahaman siswa dalam membuka chrome atau bagaimana siswa masih belum
Siswa lebih banyak melakukan kegiatan web Canva dan masuk pengguna dapat mencapai batas
belajar, sebab tidak hanya mendengarkan pada aplikasi Canva mendesain ketuntasan,
uraian guru, tetapi juga aktivitas lain seperti tanpa harus sesuatu secara kemudian setelah
mengamati, melakukan, mendemonstrasikan, mendownload. menarik dan dilakukan model
dan lain-lain. mengandalkan pembelajaran PBL
kreativitas berbasis media canva
2. Menggunakan model
2. Model pembelajaran PBL sendiri. sebesar 87% siswa
pembelajaran problem
yaitu salah satu metode belajar aktif, karena based learning 3. Terkadang mencapai batas
model PBL ini dapat merubah kemampuan desain yang kompetensi. Hal ini
berfikir siswa melalui proses belajar yang Kelebihan : dipilih terdapat sejalan dengan
sistematis, sehingga siswa dapat memperluas kesamaan pendapat (Diningrum
mengembangkan untuk mengasah cara desain dengan :
Menurut Yulianti dan orang lain, 2023)Keterlaksanaan
berfikirnya secara optimal (Hijriah, 2020, hal.
174). Fitriana (2021, hal. 181) tentang Gunawan (2019:402), entah itu sintaks pada
penerapan model pembelajaran PBL untuk kelebihan dari problem templatenya, pertemuan awal
meningkatkan hasil belajar mata belajar based learning ialah gambar, warna, memperoleh rata-rata
keuangan ini dinilai dapat meningkatkan a) Pemecahan permasalahan dan sebagainya. keseluruhan yakni
hasil belajar siswa mata pelajaran akuntansi. bermanfaat guna memahami Tetapi ini juga 3,84 sehingga
Dalam proses pembelajaran diperlukan isi pembelajaran, tidak menjadi mendapatkan
kategori sangat baik.
penerapan model pembelajaran yang tepat b) Meningkatkan aktivitas masalah, Keterlaksanaan
agar guru dapat menyampaikan materi yang peserta didik untuk kembali lagi sintaks pada
tengah dipelajari dengan tepat dan dapat berpartisipasi dalam kepada pertemuan
dipahami oleh siswa. Selain itu, guru juga pengguna dalam berikutnya
kegiatan belajar,
perlu memperhatikan media pembelajaran memilih sesuatu memperoleh rata-rata
yang digunakan saat pembelajaran. Salah c) Problem based learning desain yang keseluruhan yakni
satu factor yang mempengaruhi hasil belajar mampu membentuk berbeda. 3,96 dengan
adalah media pembelajaran. Peranan media lingkungan belajar yang mendapat kategori
adalah menghidupkan suasana kelas, selain disukai peserta didik. 2. Menggunakan sangat baik. Hasil
itu adanya media pembelajaran yang menarik, model dari keterlaksanaan
jelas, dan efektif dapat membuat konsentrasi pembelajaran sintaks memperoleh
siswa lebih terjaga. problem basedrata-rata
Menurut Nurhayati (2020:147) bahwasanya learning keseluruhan sebesar
keaktifan peserta didik terdiri dari berbagai 3,90 yang
bentuk keterlibatan dalam kegiatan belajar Kelemahan dikategorikan sangat
mengajar seperti berdiskusi, mendengarkan Menurut Yulianti baik.
pemaparan, pemecahan persoalan, aktif Ardianti, dkk (2021)
dan Gunawan
dalam menyelesaikan tugas, serta mengungkapkan jika
mengekspresikan hasil. Pembelajaran aktif (2019:402) fase awal pada
dapat diaplikasikan di Sekolah Kelemahan dari sintaks problem
model ini based learning
Menurut (Santoso:2022) Pembelajaran model diantaranya: adalah mengenalkan
Problem Based Learning dapat diterapkan a) Sulit dalampeserta didik pada
pada pembelajaran Akuntansi karena : pemecahan permasalahan.
1) Siswa menjadi lebih berminat dalam Persoalan yang ada
permasalahan bagi
memecahkan masalah yang di berikan guru. pada pertemuan awal
2) Siswa dapat menyelesaikan tugas dengan peserta didik yang didapat dari
hasil yang lebih baik. mudah putus asa, penyajian gambar
3) Siswa dapat meningkatkan pemahaman b) Model yang kemudian
konsep materi dan lebih aktif dalam pembelajaran ini diobservasi oleh
bekerjasama dalam kelompoknya. memerlukan waktu peserta didik.
4) Siswa juga dengan mudah mengungkapkan Masalah yang
yang banyak,
pendapatnya pada teman sekelompoknya muncul kemudian
sehingga hasil belajarnya dapat lebih c) Peserta didik yang dianalisis oleh
maksimal dan nilai hasil belajarnya dapat tidak paham alasan peserta didik dengan
memenuhi KKM yang telah ditetapkan harus memecahkan pengetahuan yang
sebelumnya. masalah dimiliki untuk
menyebabkan tidak kemudian dicari
. ingin mempelajari solusinya
apa yang ingin (Kurniasari, dkk,
dipelajari. 2020). Langkah
selanjutnya setelah
pengenalan masalah
yakni mengorganisir
peserta didik untuk
menyelesaikan
masalahnya secara
terorganisir, sehingga
akan berlanjut pada
penyelidikan secara
berkelompok. Herzon,
dkk (2018)
menjelaskan jika
kegiatan penyelidikan
secara kelompok
yang dilaksanakan
oleh peserta didik
merupakan tuntutan
sintaks ketiga yang
harus dilakukan
untuk meningkatkan
kemampuan dalam
menganalisis suatu
masalah.

Menurut Wulandari
dkk., (2020) ada
perbedaan signifikan
antara kelas yang
menggunakan model
PBL berbasis
multimedia daripada
kelas yang
menggunakan model
konvensional. Kelas
eksperimen yang
menerapkan model
PBL, kemampuan
berpikir kritisnya
lebih unggul dari
kelas kontrol yang
masih menerapkan
model konvensional.

Anda mungkin juga menyukai