Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN

KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab.Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028/ 1 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma
Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Endin Najmudin Sekretaris Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga Puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Laptop dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah laptop kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA
menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah laptop.
b. Identitas Laptop sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LENOVO
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Laptop sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas
Sekretaris Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


SEKRETARIS DESA KAUR UMUM

DENI ASEP SUPARDI


ENDIN NAJMUDIN

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 2 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Aan Juanah Bendahara Desa, Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA.
Pada hari ini SelasaTanggal Tiga puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak sepakat
mengadakan serah terima satu buah Laptop dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah laptop kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah laptop.
b. Identitas Laptop sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LENOVO
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Laptop sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas
Bendahara Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


BENDAHARA DESA KAUR UMUM

AAN JUANAH DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 3 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Dede Dahlan Kepala Dusun Wage Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Komputer dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Komputer kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Komputer.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LENOVO
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Komputer sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas
Kepala Dusun Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KADUS WAGE KAUR UMUM

DEDE DAHLAN DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 4 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Didi Haryadi Kepala Dusun Kliwon Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya
disebut PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga Puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Komputer dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Komputer kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Komputer.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LENOVO
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Komputer sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas
Kepala Dusun Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila
barang tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang,
maka segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK
KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di
atas, maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
KADUS KLIWON KAUR UMUM

DIDI HARYADI DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 5 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Adi Sugiarto Kasi Ekbang Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga Puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Komputer dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Komputer kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Komputer.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LG
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Komputer sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas Kasi
Ekbang Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
KASI EKBANG KAUR UMUM

ADI SUGIARTO DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 6 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Lili Nuraliyah SE.I Kasi Pemerintahan Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya
disebut PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga Puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Komputer dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Komputer kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Komputer.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LG
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Komputer sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas Kasi
Pemerintahan Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KASI PEMERINTAHAN KAUR UMUM

LILI NURALIYAH,SE.I DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN


KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 7 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Opik Anwar Hidayat Kasi Kesra Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga Puluh Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Komputer dengan Ketentuan sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Komputer kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Komputer.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : LENOVO
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Komputer sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas Kasi
Kesra Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KASI KESRA KAUR UMUM

OPIK ANWAR HIDAYAT,S.pd. DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / 8 / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :


1. Deni Asep Supardi Kaur Umum dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Sultoni Kasatgas Linmas Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA.
Pada hari ini senin Tanggal Duapuluh sembilan Bulan Mei Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para
pihak sepakat mengadakan serah terima sepuluh buah alat komunikasi hatong dengan Ketentuan
sebagai berikut :
a. PIHAK PERTAMA menyerahkan sepuluh buah alat komunikasi Hatong kepada PIHAK
KEDUA dan PIHAK KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA sepuluh buah hatong.
b. Identitas alat komunikasi hatong sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : BAOFENG / BF -888S
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan alat komunikasi Hatong sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang
kelancaran tugas Anggota Satuan Linmas Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka
PIHAK KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.
f. Apabila dikemudian hari terjadi alih tugas /pensiun maka barang tersebut tidak boleh dibawa
pindah tetap menjadi alat operasional Pemerintah Desa Kawahmanuk.
g. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,
maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
KASATGAS KAUR UMUM

SULTONI DENI ASEP SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI
KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
DAFTAR PENERIMA ALAT KOMUNIKASI HATONG
DESA KAWAHMANUK
TAHUN ANGGARAN 2017

TAN
NO NAMA JABATAN DA TANGAN

1
1. SULTONI KASATGAS
2
2. JUMAHIR ANGGOTA
3
3. HUSEN ANGGOTA
ANGGOTA 4
4. OHIM
5
5. KARDUN ANGGOTA
ANGGOTA 6
6. SIROD
7
7. EPOY ANGGOTA

8
8. DERI SAFAAT ANGGOTA
ANGGOTA 9
9. SAHRI HIDAYAT
10
10. DIAN NURYANA KUSUMAH ANGGOTA

Kawahmanuk 29 Mei 2017


KAUR UMUM

Mengetahui,
KEPALA DESA KAWAHMANUK

DENI ASEP SUPARDI


JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Lili Nuraliyah,SE.I Kasi Pemerintahan dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Deni Asep Supardi Kaur Umum Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
Pada hari ini kamis Tanggal Tiga belas Bulan Desember Tahun Dua Ribu Tujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima sembilan stel Pakaian Dinas dengan Ketentuan sebagai berikut :

a. PIHAK PERTAMA menyerahkan sembilan stel Pakaian Dinas kepada PIHAK KEDUA dan
PIHAK KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA sembilan stel Pakaian Dinas.
c. Penyerahan Pakaian Dinas sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran tugas
Perangat Desa, Desa Kawahmanuk.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KAUR UMUM KASI PEMERINTAHAN

DENI ASEP LILI NURALIYAH,SE.I


SUPARDI

MENGETAHUI/MENYETUJUI

KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
DAFTAR PENERIMA PAKAIAN DINAS

PERANGKAT DESA,DESA KAWAHMANUK

TAHUN ANGGARAN 2017

TAND
NO NAMA JABATAN A TANGAN

1
1. JEJE SUDRAJAT KEPALA DESA
2
2. ENDIN NAJMUDIN SEKERTARIS DESA
3
3. AAN JUANAH KAUR KEUANGAN
KAUR UMUM 4
4. DENI ASEP SUPARDI
5
5. LILI NURALIYAH,SE.I KASI PEMERINTAHAN
KASI KESRA 6
6. OPIK ANWAR HIDAYAT
7
7. ADI SUGIARTO KASI EKBANG

8
8. DIDI HARYADI KADUS KLIWON
KADUS WAGE 9
9. DEDE DAHLAN

Kawahmanuk 13 Juli 2017

Pelaksana Kegiatan

Mengetahui,
KEPALA DESA KAWAHMANUK

JEJE SUDRAJAT LILI NURALIYAH


PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG


Nomor : 028 / / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Lili Nuraliyah,SE.I Kasi Pemerintahan dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan
Darma Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Deni Asep Supardi Kaur Umum Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Jumat Tanggal lima belas Bulan Desember Tahun Dua Ribu Tujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima Lima puluh buah kursi rapat dengan Ketentuan sebagai berikut :

a. PIHAK PERTAMA menyerahkan Lima puluh buah kursi rapat kepada PIHAK KEDUA dan
PIHAK KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA Lima puluh buah kursi rapat.
b. Penyerahan kursi rapat sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran
Pemerintahan Desa, Desa Kawahmanuk.
Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KAUR UMUM KASI PEMERINTAHAN

DENI ASEP SUPARDI LILI NURALIYAH,SE.I

MENGETAHUI/MENYETUJUI

KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN DARMA
DESA KAWAHMANUK
Jalan Desa Kawahmanuk Kec. Darma Kab. Kuningan Tlp.0853020152 Pos. 45562

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG

Nomor : 028 / / Um

Yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Opik Anwar Hidayat Kasi Kesra dan atas nama Pemerintah Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma
Kabupaten Kuningan yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.
2. Nono Sutiono Ketua Karanga Taruna Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
Pada hari ini Senin Tanggal Tiga Puluh Bulan Oktober Tahun Dua Ribu Jujuh Belas, para pihak
sepakat mengadakan serah terima satu buah Proyektor dengan Ketentuan sebagai berikut :

a. PIHAK PERTAMA menyerahkan satu buah Proyektor kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK
KEDUA menerima dari PIHAK PERTAMA satu buah Proyektor.
b. Identitas Komputer sebagaimana dimaksud dalam huruf a, adalah sebagai berikut :
- Merk/ Type : CHEERLUX
- Tahun Pembuatan : Tahun 2017
c. Penyerahan Proyektor sebagaimana dalam huruf a adalah untuk menunjang kelancaran Karang
Taruna Desa Kawahmanuk.
d. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk selalu memeilihara barang termaksud, serta apabila barang
tersebut mengalami kerusakan dan atau hilang yang diakibatkan kelalaian si pemegang, maka
segala perbaiakan dan penggantian sepenuhnya menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
e. Apabila Pemerintah Desa Kawahmanuk sewaktu waktu memerlukan barang tersebut, maka PIHAK
KEDUA bersedia untuk menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA.

f. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut di atas,


maka PIHAK PERTAMA secara sepihak dapat menarik barang tersebut.

Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 4 ( empat ) untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


KETUA KARANG TARUNA KASI KESRA

NONO SUTRIONO OPIK ANWAR HIDAYAT, S.Pd.

MENGETAHUI/MENYETUJUI

KEPALA DESA

JEJE SUDRAJAT

Anda mungkin juga menyukai