Anda di halaman 1dari 4

1.

Kisi-Kisi Skala Sikap Siswa Terhadap Pembelajaran Matematika


Komponen Sikap/Nomor Butir
No. Indikator Kognitif Afektif Konaktif Jumlah
+ - + - + -
1 Memiliki kemandirian
dalam pembelajaran 1,7 4 2 5 3 6 7
matematika
2 Menunjukkan keyakinan
terhadap kemampuannya 8 11 9 12 10 13,14 7
pada pelajaran matematika
Jumlah 14

2. Penskoran/Pembobotan Skala Sikap


 Skor untuk Pernyataan Positif
Sangat Setuju (SS) =5
Setuju (S) =4
Ragu-ragu (RG) =3
Tidak Setuju (TS) =2
Sangat Tidak Setuju (STJ) = 1

 Skor untuk Pernyataan Negatif


Sangat Setuju (SS) =1
Setuju (S) =2
Ragu-ragu (RG) =3
Tidak Setuju (TS) =4
Sangat Tidak Setuju (STJ) = 5

3. Penentuan Skor Akhir


Jumlah pernyataan sebanyak 14 butir dengan skala 5
 Skor maksimum = 14 × 5 = 70
 Skor minimum = 14 × 1 = 14
 Skor netral (tengah) = 14 × 3 = 42

4. Kesimpulan
 Semakin mendekati 70, semakin positif sikap seseorang
 Semakin mendekati 14, semakin negatif sikap seseorang
SIKAP TERHADAP PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Petunjuk: Pilihlah salah satu jawaban dengan cara memberi tanda silang (X) pada lembar
jawaban yang telah disediakan yang paling sesuai dengan sikap, pendapat dan kesadaran diri
Anda!

1. Saya mengerjakan tugas matematika sendiri tanpa bantuan orang lain


A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
2. Saya senang ketika diberi tugas individu oleh guru
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
3. Saya mencatat materi pelajaran matematika yang diberikan oleh guru
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
4. Saya menggunakan contekkan saat ujian matematika
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
5. Saya senang ketika PR matematika saya dikerjakan oleh orang lain
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
6. Saya tidak rutin belajar matematika sehingga hasil ulangan saya rendah
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
7. Saya tidak menyontek saat ulangan matematika
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
8. Saya berani maju di depan kelas saat diberi soal matematika oleh guru
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
9. Saya semangat ketika guru menunjuk saya mengerjakan quis matematika
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
10. Saya bertanya kepada guru ketika saya tidak paham pada materi yang diajarkan
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
11. Saat presentasi tugas kelompok saya tidak berani mengemukakan pendapat saya
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
12. Saya takut ketika nama saya dipanggil oleh guru untuk menjawab pertanyaan dari teman
saya
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju

13. Saya jarang masuk sekolah ketika ada pelajaran matematika di hari itu
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju
14. Ketika pembagian kelompok pelajaran matematika, saya tidak dipilih menjadi ketua
A. Sangat setuju
B. Setuju
C. Ragu-ragu
D. Tidak setuju
E. Sangat tidak setuju

Anda mungkin juga menyukai