Anda di halaman 1dari 587

SALINAN

GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PERATURAN GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA


NOMOR 28 TAHUN 2022
TENTANG
STANDAR BELANJA TAHUN ANGGARAN 2023

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA,

Menimbang : a. bahwa dalam Pasal 51 ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor


12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah
disebutkan belanja daerah berpedoman pada standar harga
satuan regional, analisis standar belanja, dan/atau standar
teknis sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan;

b. bahwa Standar Belanja merupakan penilaian kewajaran atas


beban kerja dan biaya yang digunakan untuk melaksanakan
suatu sub kegiatan;

c. bahwa dalam rangka efisiensi, efektivitas, dan akuntabilitas


penyusunan anggaran, perlu ditetapkan Standar Belanja;

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud


dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan
Peraturan Gubernur tentang Standar Belanja Tahun
Anggaran 2023;
Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945;
2. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1950 tentang Pembentukan
Daerah Istimewa Jogjakarta (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 1950 Nomor 3), sebagaimana telah diubah
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1955 tentang
Perubahan Undang-Undang Nomor 3 jo. Nomor 19 Tahun
1950 tentang Pembentukan Daerah Istimewa Jogjakarta
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1955 Nomor
43, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
827);
3. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang
Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 170,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5339);
4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah
terakhir dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022
tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan
Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2022 Nomor 4, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 6757);
5. Peraturan Pemerintah Nomor 31 Tahun 1950 tentang
Berlakunya Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1950 tentang
Pembentukan Provinsi Jawa Timur, Undang- Undang Nomor
3 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Istimewa
Jogjakarta, Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang
Pembentukan Provinsi Jawa Tengah, dan Undang-Undang
Nomor 11 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa
Barat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor
58);
6. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 42);
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
70 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Pemerintah
Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1114);
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan
Keuangan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2020 Nomor 1781);

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN GUBERNUR TENTANG STANDAR BELANJA TAHUN


ANGGARAN 2023.

Pasal 1
Dalam Peraturan Gubernur ini yang dimaksud dengan:
1. Standar Belanja yang selanjutnya disingkat SB adalah
penilaian kewajaran atas beban kerja dan biaya yang
digunakan untuk melaksanakan sub kegiatan.
2. Daerah Istimewa Yogyakarta yang selanjutnya disingkat
DIY adalah daerah provinsi yang mempunyai keistimewaan
dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan dalam
kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia.
3. Perangkat Daerah adalah Perangkat Daerah DIY sebagai
unsur pembantu Gubernur dan Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah DIY dalam penyelenggaraan Urusan Pemerintahan
yang menjadi kewenangan Daerah DIY.
4. Pemerintah Daerah DIY yang selanjutnya disebut
Pemerintah Daerah adalah Gubernur DIY dan perangkat
Daerah sebagai unsur penyelenggara pemerintahan daerah.
Pasal 2
(1) Maksud ditetapkannya Peraturan Gubernur ini yaitu
sebagai pedoman Perangkat Daerah dalam menentukan
besaran belanja maksimal sub kegiatan dalam rangka
penyusunan rencana kerja dan anggaran.
(2) Tujuan ditetapkannya Peraturan Gubernur ini yaitu untuk
meningkatkan efisiensi, efektivitas, dan akuntabilitas
anggaran belanja dalam penganggaran, pelaksanaan dan
pengendalian dengan pembakuan aktivitas, komponen
belanja dan batasan belanja.
(3) Aktivitas, komponen belanja dan batasan belanja
sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dapat dikurangi dan
tidak dapat ditambah.
(4) Penambahan aktivitas, komponen belanja dan batasan
belanja dikecualikan jika terdapat ketentuan peraturan
perundang-undangan dan/atau kesepakatan tertulis yang
dapat dipertanggungjawabkan oleh Perangkat Daerah yang
bersangkutan.

Pasal 3
Rincian Standar Belanja tercantum dalam Lampiran Huruf A
dan Huruf B yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari
Peraturan Gubernur ini.

Pasal 4
Pada saat Peraturan Gubernur ini mulai berlaku, Peraturan
Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 52 Tahun 2021
tentang Standar Belanja Kegiatan Tahun Anggaran 2022 (Berita
Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2021 Nomor 52),
dinyatakan tetap berlaku sampai dengan berakhirnya Tahun
Anggaran 2022.

Pasal 5
Peraturan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal
diundangkan.
Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan
Peraturan Gubernur ini dengan penempatannya dalam Berita
Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta.

Ditetapkan di Yogyakarta
pada tanggal 6 Juli 2022

GUBERNUR

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA,

ttd.

HAMENGKU BUWONO X

Diundangkan di Yogyakarta
pada tanggal 6 Juli 2022

SEKRETARIS DAERAH
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA,

ttd.

R. KADARMANTA BASKARA AJI

BERITA DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2022 NOMOR 28

Salinan Sesuai Dengan Aslinya


KEPALA BIRO HUKUM,

ttd.

ADI BAYU KRISTANTO


NIP. 19720711 199703 1 006
LAMPIRAN
PERATURAN GUBERNUR
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
NOMOR 28 TAHUN 2022
TENTANG
STANDAR BELANJA TAHUN ANGGARAN 2023

A. STANDAR BELANJA UMUM

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
PROGRAM PENUNJANG Perencanaan, Penyusunan Dokumen Pendukung Alat tulis kantor :
URUSAN PEMERINTAHAN Penganggaran, dan Perencanaan Perangkat
DAERAH PROVINSI Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
Daerah
- UPT Dinas/Badan, 10 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 10 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 10 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 10 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 60 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 60 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 60 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 60 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Forum Perangkat Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kali
Daerah/Lintas Perangkat
Daerah
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 kali

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali


Transport peserta 50 orang x 2 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kali
Pembahasan Draft Makan minum rapat 25 orang x 16 kali
Renstra/Renja
Cetak Renja dan Perubahan 7 eksemplar x 4 kali
Renja
Cetak Renstra 4 eksemplar x 4 kali
Tenaga ahli (MoU Pemda) jumlah tenaga ahli x 6 bulan

Penyusunan Rencana Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 5 kabupaten/kota


Program Kegiatan SKPD x 2 kali
yang Bersumber dari APBN

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali


sinkronisasi perencanaan
APBN/dana transfer
Makan minum harian umum 25 orang x 5 kali
perencanaan dana transfer
Bimtek Penyusunan ROPK Honorarium narasumber 3 orang jam x 1 hari x
jumlah angkatan
Honorarium instruktur 4 orang x 6 jam pelajaran x
2 hari x jumlah angkatan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari x jumlah


angkatan
Perencanaan dan Monitoring Honorarium narasumber 3 orang jam x 1 hari x
DAK (Dikpora) jumlah angkatan

Honorarium instruktur 1 orang x 6 jam pelajaran x


2 hari x jumlah angkatan

Transport peserta 49 orang x 2 hari


Perjalanan dinas dalam daerah 16 orang x 12 hari

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari x jumlah


angkatan
Penyusunan Kalender Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
Pendidikan (Dikpora)
Cetak kalender pendidikan 3.600 buah
Perencanaan dan Honorarium instruktur 4 orang x 6 jam pelajaran x
Pendampingan SMK BLUD 2 hari
(Dikpora)
Perjalanan dinas dalam daerah 45 orang x 2 hari

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari x jumlah


angkatan
Penetapan dan Perhitungan
IKLH Tahunan DIY (DLHK)

a. Rakor perumusan IKLH Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 kali


Tahunan
Honorarium moderator 2 orang x 1 kegiatan x 4 kali

Transport peserta 25 orang x 4 kali


Makan minum harian umum 30 orang x 4 kali
b. Penyusunan IKLH Rapat Koordinasi penetapan 25 orang x 10 kali
IKLH
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 2
kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
c. Ekspose penetapan IKLH Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam
Tahunan
Transport peserta 40 orang
Makan minum harian umum 50 orang
Cetak buku 20 eksemplar
Evaluasi dan Pencapaian Makan minum rapat 30 orang x 2 hari
SPM
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x lokasi

Forum Konsultasi Pelayanan Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 hari


Publik (Sesuai Permenpan
RB No. 16 Tahun 2017)

Transport peserta 50 orang x 1 hari


Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
Koordinasi dan Penyusunan Pendukung Alat tulis kantor :
DPA-SKPD
- UPT Dinas/Badan, 14 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 14 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 14 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 14 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
- UPT Dinas/Badan, 50 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 50 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 50 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 50 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penyusunan RKA dan DPA Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 8 bulan

Cetak 1 paket
Penyusunan Perubahan Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 5 bulan
RKA dan DPA
Cetak 1 paket
Bimtek Penyusunan RKA Makan minum harian umum 385 orang x 1 hari
(Dikpora)
Honorarium instruktur 4 orang x 3 jam pelajaran x
1 hari x 6 angkatan
Evaluasi Kinerja Perangkat Pendukung Alat tulis kantor :
Daerah
- UPT Dinas/Badan, 16 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 16 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 16 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 16 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 30 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 30 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 30 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 30 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Bahan LKJ, LKPJ dan LPPD Makan minum rapat 60 orang x 25 sesi
Perangkat Daerah
Penjilidan 1 paket
Cetak laporan 60 eksemplar
Monitoring dan Evaluasi Makan minum rapat 50 orang x 12 kali
Program dan Kegiatan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali x 5
kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 kali x lokasi

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali


dalam rangka evaluasi dan
pelaporan dana transfer
Ekspose Hasil Monitoring Makan minum rapat 60 orang x 1 kali
dan Evaluasi
Penyusunan Laporan Penjilidan 20 eksemplar
Kinerja
Cetak laporan 20 eksemplar
Makan minum rapat 20 orang x 5 kali
Asesmen Daerah (Dikpora) Makan minum rapat 30 orang x 7 kali

Honorarium pengolah data 10 orang x 5 hari


peserta AD jenjang SMP/MTs
Makan minum harian umum 15 orang x 5 hari
pengolah data peserta AD
SMP/MTs
Honorarium petugas verifikasi 10 orang x 3 hari
data
Makan minum harian umum 15 orang x 3 hari
petugas verifikasi data
Makan minum harian umum 65 orang x 3 hari
pelatihan penyusunan soal AD
jenjang SD/MI
Honorarium instruktur 6 orang x 3 jam pelajaran x
pelatihan penyusunan soal AD 3 hari
jenjang SD/MI
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam
pelatihan penyusunan soal AD
jenjang SD/MI
Makan minum harian umum 80 orang x 3 hari
pelatihan penyusunan soal AD
jenjang SMP/MTs
Honorarium instruktur 7 orang x 3 jam pelajaran x
pelatihan penyusunan soal AD 3 hari
jenjang SMP/MTs
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam
pelatihan penyusunan soal AD
jenjang SMP/MTs
Transport peserta pelatihan 70 orang x 3 hari
penyusunan soal AD
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam
penyusunan soal AD jenjang
SD/MI
Honorarium penulisan butir soal 50 buah x 5 paket x 3 mata
SD/MI pelajaran
Honorarium telaah butir soal 50 buah x 5 paket x 3 mata
SD/MI pelajaran
Honorarium ilustrator soal 20 buah x 5 paket x 3 mata
SD/MI pelajaran
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam
penyusunan soal AD jenjang
SMP/MTs
Honorarium penulisan butir soal 50 buah x 5 paket x 4 mata
SMP/MTs pelajaran
Honorarium telaah butir soal 50 buah x 5 paket x 4 mata
SMP/MTs pelajaran
Honorarium ilustrator soal 20 gambar x 5 paket x 4
SMP/MTS mata pelajaran
Honorarium pengetik soal 10 orang x 5 hari
Sewa laptop 15 unit x 5 hari
Konsumsi akomodasi 60 orang x 6 hari
Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari
review penyusunan soal AD
SMP/MTs
Makan minum harian umum 950 orang x 1 hari
pelatihan tehnisi AD SMP/MTs

Honorarium instruktur 5 orang x 2 jam pelajaran x


pelatihan tehnisi AD jenjang 5 kabupaten/kota
SMP/MTs
Transport peserta pelatihan 925 orang x 1 hari
tehnisi AD jenjang SMP/MTs
Makan minum harian umum 560 orang x 1 hari
sosialisasi AD SMP/MTs
Honorarium instruktur 3 orang x 2 jam pelajaran x
penjelasan teknis AD 1 hari
Transport peserta sosialisasi AD 550 x 1 hari
jenjang SMP/MTs
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
Makan minum harian umum 50 orang x 4 hari
petugas pelaksanaan AD siswa
SMP/MTs luar DIY
Transport petugas pelaksanaan 50 orang x 4 hari
AD jenjang SMP/MTs luar DIY

Makan minum harian umum 20 orang x 4 hari


petugas help desk AD
Honorarium petugas help 10 orang x 4 hari
desk/posko
Makan minum harian umum 8 orang x 5 hari
petugas server
Honorarium petugas server 5 orang x 5 hari
jaringan
Sewa server 1 unit x 6 bulan
Sewa jaringan 16 unit x 5 hari
Jasa konsultasi aplikasi AD 1 paket
Makan minum harian umum cetak 12SKH ADxSMP/MTs
orang 3 hari
Honorarium petugas cetak SKH 7 orang x 3 hari
AD
Cetak blangko SKH 58000 lembar/buah
Makan minum harian umum cetak 10DKH SKH
orang x 1AD SMP/MTs
hari
Honorarium petugas cetak DKH 5 orang x 1 hari
AD
Cetak piagam/sertifikat 150 lembar
Perjalanan dinas monitoring AD 7 orang x 7 hari x 5
kabupaten/kota
Administrasi Keuangan Penyediaan Gaji dan Penyediaan Gaji dan Gaji dan tunjangan 1 tahun
Perangkat Daerah Tunjangan ASN Tunjangan ASN, Naban dan
PPPK
Penyediaan Administrasi Kegiatan ISO 9001-2015 Makan minum rapat 30 orang x 4 kali
Pelaksanaan Tugas ASN (BLPT-Dikpora)
Jasa audit internal 1 paket
Sertifikasi ISO 9001 - 2015 1 paket
Makan minum harian umum 30 orang x 10 hari
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 hari
Cetak banner 3 buah
Penggandaan 2083 lembar
Kertas 2 rim
Penyusunan IKM (BLPT- Makan minum rapat 25 orang x 2 kali
Dikpora)
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam
Jasa konsultansi analisa IKM 1 paket
Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari
Penggandaan 996 lembar
Kertas 4 rim
Assesment/Survailance ISO Alat tulis kantor 5 jenis
(DPAD)
Penggandaan 7655 lembar
Penjilidan 24 eksemplar
Perlengkapan ISO 1 paket
Makan minum rapat 25 orang x 6 kali
Makan minum harian umum 30 orang x 1 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
Jasa Serifikasi ISO 1 paket
Pelaksanaan Penatausahaan Pendukung Alat tulis kantor :
dan Pengujian/Verifikasi
Keuangan SKPD

- UPT Dinas/Badan, 4 paket A


Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 4 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 4 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 4 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 18 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 18 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 18 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 18 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Pembayaran Honorarium Honorarium pengelola keuangan jumlah orang x 12 bulan

Bimbingan Teknis Makan minum harian umum 350 orang x 3 hari


Pengelolaan Keuangan bagi
Pemegang Uang Kegiatan
(Dikpora)
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari x 3
angkatan
Honorarium instruktur 5 orang x 2 jam pelajaran x
3 hari x 4 angkatan
Sewa tempat 1 unit x 3 hari x 4 angkatan

Penyusunan APBS bagi Makan minum harian umum 525 orang x 2 hari
Sekolah (Dikpora)
Honorarium instruktur 3 orang x 2 jam pelajaran x
2 hari x jumlah angkatan

Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 hari x


jumlah angkatan
Transport peserta sekolah 330 orang x 2 hari
swasta
Koordinasi dan Penyusunan Pendukung Alat tulis kantor :
Laporan Keuangan Akhir
Tahun SKPD

- UPT Dinas/Badan, 7 paket A


Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 7 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
I8Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 7 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 7 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 30 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 30 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
I8Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 30 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 30 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Koordinasi dan Penyusunan Cetak laporan 1 paket
Laporan Keuangan Akhir
Tahun SKPD
Koordinasi dan Penyusunan
Laporan Keuangan Akhir
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN Tahun SKPD
AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
Makanan minuman rapat 25 orang x 2 kali x 4 bulan

Perjalanan dinas 3 orang x 4 bulan x 5


kabupaten/kota
Koordinasi dan Makan minum harian umum 50 orang x 8 hari
Pendampingan Penyusunan
Laporan Keuangan (Dikpora)

Makan minum rapat 75 orang x 6 kali


Penyusunan Pelaporan Makan minum harian umum 162 orang x 3 hari x 2 kali
Keuangan Akhir Tahun
(Dikpora)
Makan minum rapat 15 orang x 3 kali
Honorarium asisten instruktur 5 orang x 8 jam pelajaran x
pelatihan 3 hari x 2 kali
Honorarium instruktur 5 orang x 8 jam pelajaran x
pelatihan 3 hari x 2 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari x 2
kali
Koordinasi dan Penyusunan Pendukung Alat tulis kantor :
Laporan Keuangan
Bulanan/Triwulanan/Semes
teran SKPD

- UPT Dinas/Badan, 12 paket A


Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 12 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 12 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 12 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 52 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 52 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 52 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 52 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Koordinasi dan Penyusunan Cetak laporan 1 paket
Laporan Keuangan
Bulanan/Triwulanan/Semes
teran SKPD

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan

Perjalanan dinas 3 orang x 4 bulan x 5


kabupaten kota
Penyusunan Laporan Makan minum harian umum 85 orang x 2 hari x 10 bulan
Keuangan rekonsiliasi aset penyusunan
Bulanan/Semester (Dikpora) laporan keuangan
Makan minum harian umum 85 orang x 2 hari x 10 bulan
rekonsiliasi dana BOS
penyusunan laporan keuangan

Makan minum harian umum 85 orang x 2 hari x 10 bulan


rekonsiliasi persediaan
penyusunan laporan keuangan

Penyusunan Pelaporan Makan minum harian umum 150 orang x 2 hari x 2 kali
Prognosis Realisasi
Anggaran (Dikpora)
Makan minum rapat 15 orang x 2 kali
Honorarium asisten instruktur 5 orang x 9 jam pelajaran x
pelatihan 2 hari x 2 kali
Honorarium instruktur 5 orang x 9 jam pelajaran x
pelatihan 2 hari x 2 kali
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kali
Akomodasi 75 orang x 2 hari x 2 kali
Administrasi Barang Milik Pengamanan Barang Milik Pengamanan Barang Milik Pembayaran PBB 1 paket
Daerah pada Perangkat Daerah SKPD Daerah SKPD
Daerah
Penatausahaan Barang Pendukung Alat tulis kantor :
Milik Daerah pada SKPD
- UPT Dinas/Badan, 1 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 1 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 1 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 1 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 13 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 13 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 13 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 13 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Pengelolaan Barang Honorarium pengelola barang jumlah pengelola x 12 bulan

Administrasi Kepegawaian Pengadaan Pakaian Dinas Belanja Pakaian Dinas Pakaian Dinas Lapangan (PDL) 100 stel
Perangkat Daerah Beserta Atribut Polisi Pamong Praja
Kelengkapannya
Pendataan dan Pengolahan Pengembangan Aplikasi Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali
Administrasi Kepegawaian Pengelolaan Administrasi
Kepegawaian (Dikpora)
Makan minum rapat sosialisasi 135 orang x 2 kali

Makan minum harian umum 15 orang x 3 kali


update data
Pengembangan aplikasi 1 paket
Monitoring, Evaluasi, dan Pendukung Alat tulis kantor :
Penilaian Kinerja Pegawai

- UPT Dinas/Badan, 7 paket A


Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 7 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 7 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 7 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
- UPT Dinas/Badan, 35 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 35 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 35 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 35 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penilaian Angka Kredit Honorarium Tim Penilai Angka 25 orang x 6 bulan x jenis
Jabatan Fungsional Kredit Jabatan Fungsional jabatan fungsional

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang hari x 6 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali


Makan minum rapat 50 orang x 13 kali
Rapat Koordinasi Jabatan Makan minum harian umum 180 orang x jumlah
Fungsional angkatan
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x jumlah
angkatan
Penyusunan Jurnal/Buku Makan minum rapat 25 orang x 4 kali

Cetak jurnal/buku 1 paket


Tim penyusun jurnal/buku 7 orang x jumlah penerbitan

Pendaftaran ISSN/ISBN 1 paket


Workshop Jabatan Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 kali
Fungsional
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Makan minum harian umum 250 orang x 1 kali
Transport peserta 150 orang x 1 kali
Perjalanan dinas narasumber 3 orang x 1 kali
pusat
Penyelesaian Kasus-kasus Makan minum rapat 15 orang x 40 kali
Kepegawaian dan
Pelanggaran Disiplin
Pegawai (Dikpora)
Makan minum harian umum 15 orang x 30 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 80 kali

Sosialisasi Regulasi Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali


Kepegawaian (Dikpora)
Pendidikan dan Pelatihan Pendukung Alat tulis kantor :
Pegawai Berdasarkan Tugas
dan Fungsi

- UPT Dinas/Badan, 1 paket A


Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 1 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 1 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 1 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 7 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 7 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 7 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 7 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
Pegawai Berdasarkan Tugas
dan Fungsi yang
Diselenggarakan Oleh
Perangkat Daerah

Honorarium narasumber 5 orang x 2 jam x 5 hari


Honorarium instruktur 4 orang x 12 jam pelajaran x
5 hari
Akomodasi 50 orang x 5 hari
Cetak sertifikat 40 lembar
Pendidikan dan Pelatihan Kontribusi peserta jumlah peserta x 1 paket
Pegawai Berdasarkan Tugas
dan Fungsi melalui
Pengiriman Peserta ke
Lembaga Penyelenggara
Pendidikan Kursus
Singkat/Diklat

Perjalanan dinas luar daerah jumlah peserta x kegiatan


Administrasi Umum Penyediaan Komponen Penyediaan Komponen Komponen instalasi 1 paket
Perangkat Daerah Instalasi Listrik/Penerangan Instalasi Listrik/Penerangan listrik/penerangan
Bangunan Kantor Bangunan Kantor

Penyediaan Peralatan dan Penyediaan Peralatan dan Pengadaan ATK 1 paket


Perlengkapan Kantor Perlengkapan Kantor
Peralatan dan perlengkapan 1 paket
kantor habis pakai
Penyediaan Peralatan Penyediaan Peralatan Peralatan Rumah Tangga dan 1 paket
Rumah Tangga Rumah Tangga dan Bahan Bahan Pembersih
Pembersih
Penyediaan Bahan Logistik Penyediaan Penambah Daya Extrafooding jumlah pegawai x kali
Kantor Tahan Tubuh
Multivitamin/suplemen 1 paket
Makan minum untuk pelayanan 1 paket
publik
Pengisian tabung oksigen 1 paket
Penyediaan Barang Cetakan Penyediaan Barang Cetakan Buku cek Bank BPD DIY 1 paket
dan Penggandaan dan Penggandaan

Barang cetakan 1 paket


Penjilidan 1 paket
Penggandaan 1 paket
Penyediaan Bahan Bacaan Penyediaan Bahan Bacaan Langganan surat kabar/majalah 1 paket
dan Peraturan Perundang- dan Peraturan Perundang-
undangan undangan
Pengadaan buku 1 paket
Penyelenggaraan Rapat Penyediaan Rapat-Rapat, Makan minum rapat 1 tahun
Koordinasi dan Konsultasi Koordinasi dan Konsultasi
SKPD
Perjalanan dinas dalam daerah 1 tahun

Perjalanan dinas luar daerah 1 tahun


Perjalanan dinas dalam daerah 1 tahun
Gubernur dan Wagub
Perjalanan dinas luar daerah 1 tahun
Gubernur dan Wagub
Perjalanan dinas luar negeri 1 tahun
Gubernur dan Wagub
Penatausahaan Arsip Pengelolaan Sistem Makan minum rapat 30 orang x 10 kali
Dinamis pada SKPD Administrasi Perkantoran
Daerah (SISMINKADA)
Penggandaan 300 eksemplar x 50 lembar
Penatausahaan Arsip Pengelolaan Sistem
Dinamis pada SKPD Administrasi Perkantoran
Daerah (SISMINKADA)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
Jasa konsultansi update 1 paket
aplikasi Sisminkada
Pemeliharaan Arsip Jasa fumigasi 804 m³
Jasa pembersihan, 500 titik
pengendalian hama, dan
fumigasi termite control
Jasa tenaga angkut arsip 12 orang hari
Peralatan petugas arsip 200 pasang/dos
Ekstra fooding 16 orang x 3 kali x 52
minggu
Dukungan Pelaksanaan Pendukung Alat tulis kantor :
Sistem Pemerintahan
Berbasis Elektronik pada
SKPD
- UPT Dinas/Badan, 2 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 2 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 2 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 2 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penggandaan :
- UPT Dinas/Badan, 4 paket A
Sekolah, dan yang
disetarakan UPT
- Paniradya Kaistimewan, 4 paket B
Biro, dan Lembaga Teknis
Daerah (Eselon III)
- Lembaga Teknis Daerah 4 paket C
(Eselon II) dan BPBD
- Inspektorat, BAPPEDA, 4 paket D
Sekretariat DPRD dan
Dinas Daerah
Penyusunan/Pengembangan Makan minum rapat 20 orang x 12 kali
Sistem Informasi
Jasa konsultansi perorangan jumlah orang x jumlah
bulan
Jasa konsultansi badan usaha 1 paket

Pemeliharaan/Pengelolaan Penanggung jawab 1 orang x 6 bulan


Sistem Informasi
Redaktur jumlah orang x 6 bulan
Editor jumlah orang x 6 bulan
Admin jumlah orang x 6 bulan
Programmer jumlah orang x 6 bulan
Pembuat artikel jumlah halaman
Sewa bandwith 1 paket
Sewa hosting 1 paket
Jasa konsultansi perorangan jumlah orang x jumlah
bulan
Jasa konsultansi badan usaha 1 paket

Sosialisasi Sistem Informasi Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam

Transport peserta 100 orang


Makan minum harian umum 110 orang
Pelatihan Sistem / Layanan Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 hari
Informasi
Honorarium instruktur 4 orang x 6 jam pelajaran x
2 hari
Transport peserta 40 orang x 2 hari
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
Modul 40 lembar x 40 orang
Pengelolaan Layanan Koordinasi penyusunan daftar 25 orang x 4 kali
Informasi Publik informasi publik
Leaflet 200 lembar
Jasa penyusunan profil 1 paket
perangkat daerah
Cetak buku profil perangkat jumlah eksemplar
daerah
Penggandaan profil perangkat jumlah keping
daerah (CD)
Publikasi informasi (media 1 paket
cetak/elektronik)
Pengadaan Barang Milik Pengadaan Kendaraan Pengadaan Kendaraan Kendaraan dinas atau 1 paket
Daerah Penunjang Urusan Perorangan Dinas atau Dinas atau Kendaraan kendaraan dinas jabatan
Pemerintah Daerah Kendaraan Dinas Jabatan Dinas Jabatan
Pengadaan Kendaraan Pengadaan Kendaraan Kendaraan dinas operasional 1 paket
Dinas Operasional atau Dinas Operasional atau atau lapangan
Lapangan Lapangan
Pengadaan Alat Besar Pengadaan Alat Besar Alat besar 1 paket
Pengadaan Alat Angkutan Pengadaan Alat Angkutan Alat angkutan darat tak 1 paket
Darat Tak Bermotor Darat Tak Bermotor bermotor
Pengadaan Mebel Pengadaan Mebel Mebel 1 paket
Pengadaan Peralatan dan Pengadaan Peralatan dan Peralatan dan Mesin Lainnya 1 paket
Mesin Lainnya Mesin Lainnya
Pengadaan Aset Tetap Pengadaan Aset Tetap Aset tetap lainnya 1 paket
Lainnya Lainnya
Pengadaan Aset Tak Pengadaan Aset Tak Aset tak berwujud 1 paket
Berwujud Berwujud
Pengadaan Gedung Kantor Pengadaan Gedung Kantor Pembangunan gedung kantor 1 paket
atau Bangunan Lainnya atau Bangunan Lainnya atau bangunan lainnya

Penyusunan DED DED pembangunan gedung 1 paket


kantor atau bangunan lainnya

Pengadaan Sarana dan Pengadaan Sarana dan Sarana gedung kantor atau 1 paket
Prasarana Gedung Kantor Prasarana Gedung Kantor bangunan lainnya
atau Bangunan Lainnya atau Bangunan Lainnya

Prasarana gedung kantor atau 1 paket


bangunan lainnya
Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa Surat Penyediaan Jasa Surat Benda pos 1 paket
Penunjang Urusan Menyurat Menyurat
Pemerintahan Daerah
Materai 1 paket
Paket pengiriman 1 paket
Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa Tagihan rekening telepon 1 tahun
Komunikasi, Sumber Daya Komunikasi, Sumber Daya
Air dan Listrik Air dan Listrik
Tagihan rekening listrik 1 tahun
Tagihan rekening air 1 tahun
Langganan internet 1 tahun
Biaya hosting rapat daring 1 tahun
berbayar
Tambah daya listrik 1 paket
Langganan penyimpanan data 1 paket
daring
Penyediaan Jasa Peralatan Penyediaan Jasa Peralatan Sewa peralatan kantor 1 paket
dan Perlengkapan Kantor dan Perlengkapan Kantor

Sewa perlengkapan kantor 1 paket


Pemeliharaan Peralatan dan Pemeliharaan peralatan dan 1 paket
Perlengkapan Kantor perlengkapan kantor
Penyediaan Jasa Pelayanan Penyediaan Jasa Kebersihan Jasa kebersihan kantor 1 tahun
Umum Kantor Kantor
Retribusi kebersihan 1 tahun
Penyediaan Jasa Keamanan Jasa keamanan kantor 1 tahun
Kantor
Jasa tenaga pengamanan obyek 6 orang x 12 bulan
vital kerja sama POLRI
Penyediaan Jasa Pelayanan
Umum Kantor

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA KETERANGAN
1 2 3 4 5 6 7
Penyediaan Jasa Tenaga Jasa tenaga pengemudi 1 tahun
Pengemudi
Assesment/Survailance ISO Alat tulis kantor 5 jenis
(Disnakertrans)
Penggandaan 9000 lembar
Jasa Sertifikasi ISO 3 paket
Makan minum rapat 30 orang x 14 kali
Iuran anggota laboratorium 1 tahun
akreditasi
Penyediaan Jasa Pencucian Jasa pencucian alat 1 paket
Alat Laboratorium laboratorium

Penyediaan Jasa Jasa pest control 1 paket


Pembersihan, Pengendalian
Hama, dan Fumigasi

Sewa Tanah Sewa tanah 1 paket


Pelatihan Pencegahan dan Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 1 hari
Penanggulangan Kebakaran
(Diskominfo)
Honorarium instruktur 1 orang x 2 jam x 1 hari
pelatihan
Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
Penyediaan Jasa Jasa pengelolaan arsip 1 paket
Pengelolaan Arsip
Pemeliharaan Barang Milik Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa Jasa servis kendaraan jumlah kendaraan x 1 tahun
Daerah Penunjang Urusan Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Biaya perorangan dinas atau
Pemerintahan Daerah Pemeliharaan dan Pajak Pemeliharaan dan Pajak kendaraan dinas jabatan
Kendaraan Perorangan Kendaraan Perorangan
Dinas atau Kendaraan Dinas atau Kendaraan
Dinas Jabatan Dinas Jabatan
Penggantian suku cadang jumlah kendaraan x 1 tahun
kendaraan perorangan dinas
atau kendaraan dinas jabatan

Pajak kendaraan perorangan jumlah kendaraan x 1 tahun


dinas atau kendaraan dinas
jabatan
Bahan bakar dan pelumas 1 tahun
kendaraan perorangan dinas
atau kendaraan dinas jabatan

Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa Jasa servis kendaraan dinas jumlah kendaraan x 1 tahun
Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Biaya operasional atau lapangan
Pemeliharaan, Pajak dan Pemeliharaan, Pajak dan
Perizinan Kendaraan Dinas Perizinan Kendaraan Dinas
Operasional atau Lapangan Operasional atau Lapangan

Penggantian suku cadang jumlah kendaraan x 1 tahun


kendaraan dinas operasional
atau lapangan
Pajak kendaraan dinas jumlah kendaraan x 1 tahun
operasional atau lapangan
Bahan bakar dan pelumas 1 tahun
kendaraan dinas operasional
atau lapangan
Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa Jasa service dan perizinan alat jumlah alat besar x 1 tahun
Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Biaya besar
Pemeliharaan dan Perizinan Pemeliharaan dan Perizinan
Alat Besar Alat Besar
Bahan bakar dan pelumas alat 1 tahun
besar
Pemeliharaan Mebel Pemeliharaan Mebel Pemeliharaan mebel 1 tahun
Pemeliharaan Peralatan dan Pemeliharaan Peralatan dan Pemeliharaan peralatan dan 1 tahun
Mesin Lainnya Mesin Lainnya mesin lainnya
Pemeliharaan Aset Tetap Pemeliharaan Aset Tetap Pemeliharaan aset tetap lainnya 1 tahun
Lainnya Lainnya
Pemeliharaan Aset Tak Pemeliharaan Aset Tak Pemeliharaan aset tak berwujud 1 tahun
Berwujud Berwujud
Pemeliharaan/Rehabilitasi Pemeliharaan/Rehabilitasi Pemeliharaan/rehabilitasi 1 tahun
Gedung Kantor dan Gedung Kantor dan gedung kantor dan bangunan
Bangunan Lainnya Bangunan Lainnya lainnya
Pemeliharaan/Rehabilitasi Pemeliharaan/Rehabilitasi Pemeliharaan/rehabilitasi 1 tahun
Sarana dan Prasarana Sarana dan Prasarana sarana dan prasarana gedung
Gedung Kantor atau Gedung Kantor atau kantor atau bangunan lainnya
Bangunan Lainnya Bangunan Lainnya
Peningkatan Pelayanan Pelayanan dan Penunjang Badan Layanan Umum Belanja BLUD 1 tahun
BLUD Pelayanan BLUD Daerah (BLUD)
B. STANDAR BELANJA KHUSUS

1. STANDAR BELANJA KHUSUS SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENINGKATAN Penanganan Gangguan Pendukung Alat tulis kantor 26 paket d
KETENTERAMAN DAN Ketenteraman dan Ketertiban Penggandaan 18 paket d
KETERTIBAN UMUM Umum Lintas Daerah Pencegahan Gangguan Pengamanan Aset Milik Pemda Makan minum rapat pemetaan 25 orang x 5 kabupaten/kota x
kabupaten/kota dalam 1 (satu) Ketenteraman dan Ketertiban DIY aset milik Pemda DIY 4 kali
Daerah Provinsi Umum melalui Deteksi Dini dan
Cegah Dini, Pembinaan dan Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 3 kali x 11 bulan
Penyuluhan, Pelaksanaan pemetaan aset milik Pemda DIY
Patroli, Pengamanan, dan
Pengawalan Makan minum rapat 25 orang x 5 kabupaten/kota x
pemantauan aset milik Pemda 4 kali
DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kali x 12 bulan
pemantauan aset milik Pemda
DIY
Makan minum rapat penertiban 25 orang x 3 kali
aset milik Pemda DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 50 orang x 6 kali


penertiban aset milik Pemda DIY

Pengamanan Kegiatan Pemda Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 12 bulan


DIY dan Sosial Kemasyarakatan pengamanan kegiatan Pemda
DIY
Makan minum pengamanan 20 orang x 10 kali x 12 bulan
dalam pelaksanaan giat Pemda
DIY
Makan minum petugas 50 orang x 12 kali
pengamanan hari besar dan
sosial kemasyarakatan
Perjalanan dinas dalam daerah 15 orang x 98 kali
dalam rangka pengamanan
event pemda di luar komplek
kantor Gubernur dan Wakil
Gubernur

Pengamanan Kantor Gubernur Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 12 bulan


dan Wakil Gubernur DIY pengamanan kantor Gubernur
dan Wakil Gubernur DIY

Jasa keamanan kantor 39 orang x 1 tahun


Gubernur
Honorarium pengendali dari 5 orang x 12 bulan
Direktorat Pengamanan Objek
Vital Kepolisian Daerah DIY

Pengamanan dan Pengawalan Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 98 kali


Kunjungan Kerja Gubernur dan pengamanan dan pengawalan
Wakil Gubernur serta Tamu kunjungan kerja Gubernur dan
Daerah Wakil Gubernur dan tamu
daerah
Perjalanan dinas luar daerah 10 orang x 12 kali x 2 hari
pengamanan dan pengawalan
kunjungan kerja Gubernur dan
Wakil Gubernur dan tamu
daerah
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali x 12 bulan
asistensi pengamanan kraton
kasultanan dan puro
pakualaman (sambang kraton
dan sambang puro)

Operasi Gangguan Ketertiban Makan minum rapat dalam 25 orang x 4 kali


Umum dan Ketentraman rangka operasi ketentraman dan
Masyarakat (Tibumtranmas) di ketertiban umum (trantibum)
Wilayah DIY secara Preventif DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 10 kali x 12 bulan
operasi trantibum provinsi DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 30 orang x 6 kali


operasi trantibum perbatasan 5
kabupaten/kota

Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 4 kali x 12 bulan


dalam rangka patroli 5
kabupaten/kota
Deteksi Dini Gejolak Makan minum rapat deteksi dini 25 orang x 6 kali
Permasalahan Masyarakat
Untuk Penyajian Data tentang Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 5 kali x 12 bulan
Situasi Daerah Dalam dalam rangka deteksi dini
Pelaksanaan Penegakan Produk
Penindakan atas Gangguan Operasi Gangguan Makan minum rapat operasi 30 orang x 6 kali
Ketenteraman dan Ketertiban Tibumtranmas di Wilayah DIY tibumtranmas perbatasan
Umum Berdasarkan Perda dan secara Represif/Penindakan Perjalanan dinas luar daerah 30 orang x 6 kali
Perkada Melalui Penerbitan dan operasi tibumtranmas
Penanganan Unjuk Rasa dan perbatasan DIY - Jateng
Kerusuhan Massa Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 10 kali x 12 bulan
operasi trantibum provinsi DIY

Pengamanan dan Pengendalian Makan minum rapat dalam 25 orang x 12 kali


Massa Unjuk Rasa rangka penanganan dan
pengendalian massa unjuk rasa

Perjalanan dinas dalam daerah 60 orang x 10 kali x 12 bulan


dalam rangka pengamanan
siaga unjuk rasa

Koordinasi Penyelenggaraan Rapat Koordinasi Makan minum rapat dalam 30 orang x 5 kali
Ketenteraman, Ketertiban Penyelenggaraan Ketenteraman, rangka koordinasi
Umum dan Perlindungan Ketertiban Umum dan penyelenggaraan ketenteraman,
Masyarakat Tingkat Provinsi Perlindungan Masyarakat ketertiban umum dan
Tingkat Provinsi perlindungan masyarakat
tingkat provinsi
Peningkatan Kapasitas SDM Pelaksanaan Hari Ulang Tahun Makan minum rapat 25 orang x 8 kali
Satuan Polisi Pamongpraja dan (HUT) Satuan Polisi Pamong Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
Satuan Perlindungan Praja (Satpol PP) dan Satuan sarasehan HUT Satpol PP
Masyarakat termasuk dalam Perlindungan Masyarakat Makan minum rapat upacara 500 orang x 1 kali
Pelaksanaan Tugas yang (Satlinmas) HUT Satpol PP se-DIY
bernuansa Hak Asasi Manusia Makan minum gladi bersih dan 100 orang x 1 kali
kotor upacara HUT Satpol PP
dan Satlinmas
Makan minum peserta kerja 300 orang x 1 kali
bakti
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
sarasehan HUT Satpol PP dan
Satlinmas
Publikasi liputan televisi lokal 1 kali tayang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Publikasi media cetak 3 kali tayang
Sewa LCD projector upacara HUT 1 set
Satpol PP dan Satlinmas
Sewa kursi upacara HUT Satpol 200 buah
PP dan Satlinmas
Sewa meja upacara HUT Satpol 50 buah
PP dan Satlinmas
Sewa tenda upacara HUT Satpol 6 unit x 1 hari
PP dan Satlinmas
Sewa sound system upacara 1 unit x 1 hari
HUT Satpol PP dan Satlinmas
Cetak undangan HUT Satpol PP 200 buah

Alat perlengkapan kerja bakti 4 jenis


Cetak piagam penghargaan bagi 1 paket
mitra kerja Satpol PP

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 8 kali


dalam rangka persiapan HUT
Satpol PP
Makan minum rapat 100 orang x 1 kali
penyelenggaraan
donor darah
Penyelenggaraan Lomba Cerdas Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Cermat Satpol PP dan Satlinmas
Perlengkapan lomba cerdas 1 paket
cermat
Makan minum rapat 100 orang x 10 kali
pelaksanaan lomba
Sewa sound system 1 unit x 5 hari
Sewa tempat pertemuan 1 gedung x 5 hari
Honorarium juri 4 orang x 5 hari
Trofi pemenang lomba juara 1-4 2 set x 2 jenis

Uang pembinaan juara 1-4 putra- 2 paket x 2 jenis


putri
Bimbingan Teknis (Bimtek) Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
Motivasi Kerja Pol PP Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 hari
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
Bimtek Petugas Pengendalian Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
Unjuk Rasa Honorarium narasumber 2 orang x 2 Jam
Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali
Pembinaan Fisik (Binfis) Pol PP Makan minum rapat 150 x 44 kali
Honorarium instruktur 1 orang x 4 minggu x 12 bulan
pembinaan fisik
Sosialisasi Perundang- Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
Undangan bagi Anggota Satpol Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 kali
PP Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
Pembinaan dan Pengembangan Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
Profesi Jafung Pol PP Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 hari
Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari
Rapat Kerja Penilaian Angka Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Kredit (PAK)
Honorarium narasumber rapat 2 orang x 1 jam x 1 hari x 2 kali
kerja
Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
rapat kerja
Tes Kesemaptaan Makan minum rapat 150 orang x 2 kali
Stick gula darah 2 box x 2 kali
Honorarium tenaga medis 3 orang x 2 kali
Bimtek Peningkatan Kapasitas Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
SDM Satpol PP Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
Bimtek Pengawalan Gubernur Makan minum rapat 25 orang x 1 kali
dan Wakil Gubernur Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 2 kali
Makan minum harian umum 40 orang x 2 kali
Pembinaan Satlinmas Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten kota x 12
dalam rangka pendataan bulan
anggota Satlinmas
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 51 angkatan
dalam rangka pelaksanaan
pembinaan Satlinmas

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 51 angkatan


dalam rangka
persiapan/koordinasi
pembinaan Satlinmas
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 51 angkatan

Transport peserta 60 orang x 1 hari x 51 angkatan

Makan minum harian umum 70 orang x 1 hari x 51 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 1 hari x 51 angkatan


Sewa kursi 60 buah x 1 hari x 51 angkatan

Sewa meja 30 buah x 1 hari x 51 angkatan

Sewa sound system 1 paket x 1 hari x 51 angkatan

Sewa LCD projector 1 paket x 51 angkatan


Dokumentasi 10 paket
Publikasi melalui televisi 10 kali
Publikasi melalui surat kabar 10 kali
Kerja Sama Antar Lembaga dan Rakor Penanganan Makan minum rapat 25 orang x 12 kali
Kemitraan dalam Teknik Permasalahan Pengaduan Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 3 kali x 12 bulan
Pencegahan Kejahatan Masyarakat dalam rangka pemantauan
tindak lanjut pengaduan
masyarakat
Forum Komunikasi Pol PP Makan minum rapat 25 orang x 12 kali
Kabupaten/Kota
Koordinasi Penanganan Kerja Makan minum harian umum 25 orang x 3 kali x 8 naskah
Sama antara Satpol PP DIY kerja sama
dengan Polda
Pengadaan dan Pemeliharaan Pengadaan Sarana dan Sarana dan prasarana 52 unit
Sarana dan Prasarana Prasarana Ketenteraman dan ketenteraman dan ketertiban
Ketenteraman dan Ketertiban Ketertiban Umum umum
Umum
Penyusunan SOP Ketertiban Penyusunan SOP Trantibum Makan minum rapat 25 orang x 10 kali x 2 SOP
Umum dan Ketenteraman penyusunan SOP tibumtranmas
Masyarakat
Penyediaan Layanan dalam Pelayanan bagi Masyarakat yang Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
rangka Dampak Penegakan Terdampak Penegakan
Peraturan Daerah dan Peraturan Perda/Perkada Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali
Kepala Daerah pemantauan kerusakan pasca
penegakan perda dan perkada

Perlengkapan pertolongan 2 paket


pertama pada kecelakaan (P3K)
rangka Dampak Penegakan Terdampak Penegakan
Peraturan Daerah dan Peraturan Perda/Perkada
Kepala Daerah

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Pengobatan yang terdampak 1 tahun
operasi penegakan perda dan
perkada
Perbaikan kerusakan pasca 1 tahun
penegakan perda dan perkada

Penegakan Peraturan Daerah Pendukung Alat tulis kantor 3 paket d


Provinsi dan Peraturan Penggandaan 3 paket d
Gubernur Sosialisasi Penegakan Peraturan Sosialisasi Perda/Perkada Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 30 kali
Daerah dan Peraturan Gubernur secara Tatap Muka Transport peserta 50 orang x 30 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 30 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 30 kali
Sewa sound system 1 unit x 30 kali
Sewa kursi 60 buah x 30 kali
Sewa meja 25 buah x 30 kali
Penggandaan materi 50 lembar x 3 materi x 50 orang
x 30 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 30 kali
koordinasi sosialisasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 30 kali
pelaksanaan
Sosialisasi Melalui Media Film pendek 2 paket
Elektronik
Sosialisasi Pembentukan Kader Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Penegak Perda Transport peserta 50 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 60 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Cetak buku panduan kader 50 eksemplar x 6 kali
Penggandaan materi 50 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 6 kali
koordinasi/persiapan kegiatan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali


pelaksanaan kegiatan
Raker Pembentukan Kader Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Penegak Perda Transport peserta 40 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 60 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Focus Group Discussion Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Identifikasi Masalah Kader Transport peserta 40 orang x 6 kali
Penegak Perda Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 60 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Penggandaan materi 40 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Raker Penyusunan Komitmen Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Kader Penegak Perda Transport peserta 40 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 60 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Deklarasi Komitmen Kader Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Penegak Perda Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 200 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 200 buah x 6 kali
Sewa meja 100 buah x 6 kali
Atribut kader penegak perda 45 orang x 6 kali
(rompi dan topi)
Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 6 kali
pelaksanaan melibatkan bidang
terkait
Workshop Penyusunan Rencana Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Aksi Kader Penegak Perda Transport peserta 40 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 50 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Penggandaan materi 40 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Sarasehan Kader Penegak Perda Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
dan Masyarakat Transport peserta 75 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 85 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 75 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
penggandaan materi 75 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Rembug Kader Penegak Perda Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Transport peserta 40 orang x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 50 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Penggandaan materi 40 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali
pelaksanaan
Pengembangan/Pembinaan Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 6 kali
Kader (Tahun ke-2 dan Transport peserta 40 orang x 6 kali
seterusnya) Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 50 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Penggandaan materi 40 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Kader (Tahun ke-2 dan
seterusnya)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 6 kali
koordinasi/persiapan kegiatan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali


pelaksanaan
Sosialisasi Penegakan Peraturan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 6 kali
atas Cukai Hasil Tembakau kegiatan
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 6 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 6 kali
Sewa sound system 1 paket x 6 kali
Sewa kursi 50 buah x 6 kali
Sewa meja 25 buah x 6 kali
Penggandaan materi 40 orang x 6 kali x 3 materi x 20
lembar
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 10 kali
Transport peserta 50 orang x 10 kali
Film pendek 3 film
Web series 5 paket
Podcast 3 tayang
Talkshow TV lokal 2 tayang
Publikasi media cetak 4 tayang
Cetak leaflet 3.000 lembar
Penanganan atas Pelanggaran Koordinasi Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam rangka 4 orang x 4 kabupaten x 2 kali
Peraturan Daerah dan Peraturan Penegakan Perda, Perdais, dan koordinasi penegakan perda
Gubernur Perkada
Makan minum rapat non-yustisi 25 orang x 6 kali

Makan minum rapat yustisi 25 orang x 6 kali


Publikasi penegakan Perda di 3 tayang x 6 bulan
media cetak
Pelaksanaan Operasi Yustisi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 40 operasi
Acara Pemeriksaan Cepat penyelidikan
Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 40 operasi
petugas operasi
Cetak blangko operasi 2 form x 40 operasi
Pelaksanaan Operasi Yustisi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 20 operasi
Acara Pemeriksaan Singkat penyelidikan
Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 20 operasi
petugas operasi
Cetak blanko operasi 2 form x 20 operasi
Operasi Penegakan Perda, Perjalanan dinas dalam daerah 30 orang x 6 kali
Perdais dan Perkada di Wilayah petugas operasi
Perbatasan Perjalanan dinas luar daerah 10 orang x 1 hari x 6 kali
operasi penegakan perda,
perdais dan perkada di
kabupaten wilayah perbatasan

Operasi Non-Yustisi Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 80 kali


petugas operasi
Perjalanan dinas dalam daerah 25 orang x 4 kali
petugas operasi non yustisi di
wilayah perbatasan
Cetak leaflet 1.500 buah
Cetak stiker melanggar perda 500 buah
Cetak blangko non-yustisi 6 macam x 10 buah
Operasi Peredaran Rokok Ilegal Makan minum rapat persiapan 25 orang x 12 kali
(Cukai Hasil Tembakau) kegiatan
Sampel barang kena cukai ilegal 1 paket x 1 tahun

Perjalanan dinas dalam daerah 20 orang x 12 kali


pelaksanaan operasi di DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 20 orang x 10 kali


pelaksanaan operasi di
perbatasan DIY - Jateng
Cetak stiker rokok ilegal 1.000 lembar
Konsumsi akomodasi lokal 40 orang x 5 kali
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 5 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x5 kali
monitoring
Perjalanan dinas operasional 10 orang x 10 kali
tetap operasi cukai
Pembinaan Penyidik Pegawai Pendukung Alat tulis kantor 9 paket d
Negeri Sipil (PPNS) Provinsi Penggandaan 7 paket d
Pengembangan Kapasitas dan Bimtek PPNS Makan minum rapat 25 orang x 2 kali
Karier PPNS Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 kali
Honorarium Instruktur 2 orang x 2 jam x 2 kali
Penggandaan materi 25 lembar x 3 materi x 40 orang
x 4 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 4 kali
Rakor PPNS Makan minum rapat 25 orang x 2 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 kali
Pengadaan Pakaian Dinas PPNS Pengadaan pakaian dinas PPNS 18 stel
Pemda DIY
Publikasi PPNS Talkshow TV lokal 1 tayang x 1 kali
Pemberkasan Administrasi Pelaksanaan Gelar Perkara Makan minum rapat 25 orang x 20 kali
Penyidikan oleh PPNS Penegak Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 10 kali
Peraturan Daerah, Dukungan Pemberkasan Sidang di Tempat Honorarium hakim 1 orang x 4 kali
Pelaksanaan Sidang Ditempat, Honorarium jaksa 1 orang x 4 kali
Penguatan Sekretariat Bersama Honorarium staf hakim 1 orang x 4 kali
PPNS Honorarium staf jaksa 1 orang x 4 kali
Honorarium panitera 1 orang x 4 kali
Honorarium PPNS 3 orang x 4 kali
Honorarium penanggung jawab 3 orang x 4 kali
PPNS (Polda dan Pemda DIY)

Pemberkasan Yustisi Acara Honorarium hakim 1 orang x 36 kali


Pemberkasan Cepat Honorarium jaksa 1 orang x 36 kali
Honorarium panitera 1 orang x 36 kali
Honorarium PPNS 3 orang x 36 kali
Honorarium penanggung jawab 3 orang x 36 kali
PPNS (Polda dan Pemda DIY)

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 36 kali x 2 kali


koordinasi dengan lembaga
penegak hukum
Pemberkasan Yustisi Acara Honorarium hakim 3 orang x 20 kali
Pemberkasan Singkat Honorarium jaksa 1 orang x 20 kali
Honorarium panitera 1 orang x 20 kali
Honorarium saksi 2 orang x 20 kali
Honorarium saksi 1 orang x 2 kali
ahli/keterangan ahli
Honorarium PPNS 3 orang x 20 kali
Honorarium penanggung jawab 3 orang x 20 kali
PPNS (Polda dan Pemda DIY)

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 20 kali x 4 kali


koordinasi dengan lembaga
penegak hukum
Belanja uji laboratorium 2 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Operasional Sekretariat PPNS Makan minum rapat 25 orang x 12 kali

PROGRAM PENYELENGGARAAN Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Pendukung Alat tulis kantor 10 paket d
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Budaya Penggandaan 10 paket d
URUSAN KEBUDAYAAN Pembinaan Jagawarga Sarasehan Satlinmas Rescue Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 6 kali
Istimewa Transport peserta 70 orang x 6 kali
Sewa kursi 80 buah x 6 kali
Sewa meja 40 buah x 6 kali
Sewa sound system 1 unit x 6 kali
Publikasi melalui televisi/surat 3 kali
kabar
Konsumsi akomodasi lokal 50 orang x 4 kali
Makan minum rapat 25 orang x 6 kali
Pelatihan Satlinmas Rescue Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
Istimewa (SRI) pada persiapan pelatihan SRI
Penyelenggaraan Tradisi Larung
Laut dan Budaya Masyarakat Transport peserta pelatihan SRI 50 orang x 4 hari x 1 angkatan
Pantai, Waduk, dan Gunung
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 4 hari x 1
angkatan
Honorarium instruktur 1 orang x 12 jam pelajaran x 4
hari x 1 angkatan
Honorarium asisten instruktur 5 orang x 12 jam pelajaran x 4
hari x 1 angkatan
Konsumsi akomodasi lokal 50 orang x 4 kali
Sewa alat peraga/manekin 1 paket x 1 angkatan
Sewa lapangan pelatihan SRI 1 hari x 1 angkatan
Sewa sleeping bed 50 orang x 1 angkatan
Sewa sound system 1 unit x 1 angkatan
Konsumsi akomodasi hotel 50 orang x 4 hari x 1 angkatan

Kaos dan topi pelatihan SRI 50 orang x 1 angkatan


Transport peserta pelatihan 30 orang x 5 hari x 1 angkatan
selam SRI
Kontribusi pelatihan selam 30 orang x 1 angkatan
sertifikasi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 1 angkatan
pendamping pelatihan
Pemberdayaan Potensi SRI Honorarium anggota SRI 328 orang x 13 bulan
Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 2 kali x 12 bulan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 12


monitoring/pemantauan wilayah bulan

Makan minum petugas piket 328 orang x 120 hari


anggota satlinmas rescue
istimewa pada hari libur/besar

Honorarium petugas 328 orang x 10 hari


siaga/monitoring lebaran
Makan minum 328 orang x 10 hari
petugas/monitoring siaga
lebaran SRI
Obat-obatan (pppk) 8 posko x 24 paket
Kaos SRI 328 stel
Pakaian dinas lapangan SRI 328 stel
Kantong mayat 160 buah
Jaminan kecelakaan kerja 328 orang x 12 bulan
Publikasi media cetak 6 kali
Kebutuhan air posko 12 bulan x 8 lokasi
Kebutuhan listrik posko 12 bulan x 8 lokasi
Kebutuhan listrik repeater 12 bulan x 1 lokasi
wilayah
Biaya operasional BBM 12 bulan x 8 lokasi
Biaya pemeliharaan kendaraan 8 unit x 1 tahun
roda 2
Biaya pemeliharaan kendaraan 12 unit x 1 tahun
roda 4
Pemeliharaan gedung 8 posko x 1 tahun
Pemeliharaan alat tabung selam 10 buah x 2 kali

Pemeliharaan compresor selam 2 unit x 2 kali

Pembangunan pos pantau 1 paket x 16 unit


wilayah laut
Pembangunan posko SRI 1 paket x 3 unit
Pengadaan komputer dan 10 unit
printer
Pengadaan tandu scoptrecher 50 buah
Pengadaan ambulance 3 unit
Pengadaan HT 328 buah
Pengadaan pelampung 328 buah
Peralatan 5 jenis
pencarian/pertolongan dan
penyelamatan
Pengadaan sound system 15 paket
Pengadaan ATV 6 unit
Pemeliharaan sarpras SRI 1 tahun
Operasi Pencarian dan Transport petugas operasi 10 orang x 8 posko x 12 bulan
Penyelamatan Korban
Makan minum petugas 10 orang x 8 posko x 12 bulan
pencarian di laut
Bahan bakar minyak untuk 250 liter x 12 bulan
operasi
Tradisi Larung laut Transport petugas 20 orang x 10 kali
Makan minum petugas 20 orang x 10 kali
Upacara HUT RI di laut Makan minum peserta upacara 500 orang x 1 kali

Honorarium petugas upacara 50 orang


Honorarium instruktur pelatih 4 orang x 2 jam pelajaran x 2
upacara kali
Sewa sound system 1 paket
Sewa kursi 50 buah
Sewa meja 25 buah
Sewa tenda 2 unit
Pembinaan Jaga Warga Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 2 kali x 12 bulan
dengan kabupaten/kota

Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 80


kegiatan
Makan minum harian umum 70 orang x 80 angkatan
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 80 angkatan

Sewa kursi 70 unit x 80 angkatan


Sewa meja 35 unit x 80 angkatan
Sewa sound system 1 unit x 80 angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 80 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali x 80 angkatan
dalam rangka koordinasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 80 angkatan
dalam rangka pelaksanaan

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali x 80 angkatan


dalam rangka evaluasi

Transport peserta 60 orang x 80 angkatan


Seragam berupa rompi bagi 30 orang x 500 kelompok jaga
pengurus jaga warga warga
Raker Monev Pembahasan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 2 kali x 12 bulan
Permasalahan Jaga Warga dengan kabupaten/kota jaga
warga
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 20 kali

Makan minum harian umum 70 orang x 20 angkatan


Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 20 angkatan

Sewa kursi 70 buah x 20 angkatan


Sewa meja 35 buah x 20 angkatan
Sewa sound system 1 unit x 20 angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 20 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali x 20 kali
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 20 kali


dalam rangka pelaksanaan

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali x 20 kali


dalam rangka evaluasi

Transport peserta 50 orang x 20 angkatan

2. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENANGGULANGAN Pelayanan Informasi Rawan Pendukung Alat tulis kantor 38 paket c
BENCANA Bencana Provinsi Penggandaan 6 paket c
Penyusunan Kajian Risiko Penyusunan Kajian Indeks Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Bencana Provinsi Risiko Bencana DIY dalam rangka persiapan

Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali


sosialisasi kajian indeks risiko
bencana DIY
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
sosisalisasi kajian indeks risiko
bencana DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
indeks risiko bencana DIY

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali


penyusunan kajian indeks risiko
bencana DIY
Honorarium narasumber Focus 2 orang x 1 jam x 3 kali
Group Discussion (FGD) kajian
indeks risiko bencana DIY

Honorarium moderator FGD 1 orang x 3 kali


kajian indeks risiko bencana DIY

Makan minum harian umum 60 orang x 3 kali


FGD penyusunan kajian indeks
risiko bencana DIY
Transport peserta FGD 50 orang x 3 kali
penyusunan kajian indeks risiko
bencana DIY
Tenaga ahli penyusunan kajian 6 orang x 6 bulan
indeks risiko bencana DIY

Tenaga surveyor penyusunan 2 orang x 3 bulan


kajian indeks risiko bencana DIY

Makan minum rapat 35 orang x 10 kali


pembahasan penyusunan kajian
indeks risiko bencana DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kali


dalam rangka koordinasi dengan
kabupaten/kota

Publikasi media massa hasil 1 kali


kajian indeks risiko bencana DIY

Penyusunan Kajian Risiko Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali


Bencana DIY sosialisasi kajian risiko bencana
DIY
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
sosialisasi kajian risiko bencana
DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
risiko bencana DIY
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 1 hari
Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali
penyusunan kajian risiko
bencana DIY
Honorarium narasumber FGD 2 orang x 1 jam x 4 kali
kajian risiko bencana DIY

Honorarium moderator FGD 1 orang x 4 kali


kajian risiko bencana DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 4 kali
FGD penyusunan kajian risiko
bencana DIY
Transport peserta FGD 50 orang x 4 kali
penyusunan kajian risiko
bencana DIY
Makan minum harian umum 15 orang x 3 hari
workshop penyusunan kajian
risiko bencana DIY
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 3 hari
Tenaga ahli penyusunan kajian 8 orang x 6 bulan
risiko bencana DIY
Tenaga surveyor penyusunan 2 orang x 4 bulan
kajian risiko bencana DIY
Makan minum rapat 35 orang x 12 kali
pembahasan penyusunan kajian
risiko bencana DIY
Sewa kendaraan untuk 2 unit x 8 hari
penyusunan kajian risiko
bencana DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 16 hari
dalam rangka koordinasi dengan
kabupaten/kota

Konsumsi akomodasi hotel 100 orang x 1 kali


konsultasi publik penyusunan
kajian risiko bencana DIY

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 1 hari


Publikasi media massa hasil 1 kali
kajian risiko bencana DIY
Penyusunan Kajian Indeks Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Ketahanan Daerah DIY
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
indeks ketahanan daerah DIY

Honorarium moderator 1 orang x 1 kali


sosisalisasi kajian indeks
ketahanan daerah DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
indeks ketahanan daerah DIY

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali


penyusunan kajian indeks
ketahanan daerah DIY
Honorarium narasumber FGD 2 orang x 1 jam x 3 kali
kajian indeks ketahanan daerah
DIY
Honorarium moderator FGD 1 orang x 3 kali
kajian indeks ketahanan daerah
DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 3 kali
FGD penyusunan kajian indeks
ketahanan daerah DIY

Transport peserta FGD 50 orang x 3 kali


penyusunan kajian indeks
ketahanan daerah DIY
Tenaga ahli penyusunan kajian 6 orang x 6 bulan
indeks ketahanan daerah DIY

Tenaga surveyor penyusunan 2 orang x 3 bulan


kajian indeks ketahanan daerah
DIY
Makan minum rapat 35 orang x 10 kali
pembahasan penyusunan kajian
indeks ketahanan daerah DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kali


dalam rangka koordinasi dengan
kabupaten/kota

Publikasi media massa hasil 1 kali


kajian indeks ketahanan daerah
DIY
Penyusunan Peta Kawasan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Rawan Bencana Multi Hazard
Tenaga ahli 5 orang x 2 bulan
Tenaga surveyor 4 orang x 2 bulan
Penyusunan Kajian Potensi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Bencana Likuifaksi di DIY
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
potensi bencana likuifaksi di DIY

Honorarium moderator 1 orang x 1 kali


sosisalisasi penyusunan kajian
potensi bencana likuifaksi di DIY

Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali


sosialisasi penyusunan kajian
potensi bencana likuifaksi di DIY

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali


penyusunan kajian potensi
bencana likuifaksi di DIY
Honorarium narasumber FGD 2 orang x 1 jam x 3 kali
penyusunan kajian potensi
bencana likuifaksi di DIY

Honorarium moderator FGD 1 orang x 3 kali


penyusunan kajian potensi
bencana likuifaksi di DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 3 kali
FGD penyusunan kajian potensi
bencana likuifaksi di DIY

Transport peserta FGD 50 orang x 3 kali


penyusunan kajian potensi
bencana likuifaksi di DIY
Tenaga ahli penyusunan kajian 5 orang x 6 bulan
potensi bencana likuifaksi di DIY

Penyusunan Kajian Peranan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali


Pentahelix Dalam Pengurangan
Risiko Bencana di DIY Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
sosisalisasi penyusunan kajian
peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi penyusunan kajian
peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali
penyusunan kajian peranan
pentahelix dalam pengurangan
risiko bencana di DIY

Honorarium narasumber FGD 2 orang x 1 jam x 3 kali


penyusunan kajian peranan
pentahelix dalam pengurangan
risiko bencana di DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium moderator FGD 1 orang x 3 kali
penyusunan kajian peranan
pentahelix dalam pengurangan
risiko bencana di DIY

Makan minum harian umum 60 orang x 3 kali


FGD penyusunan kajian
peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Transport peserta FGD 50 orang x 3 kali
penyusunan kajian peranan
pentahelix dalam pengurangan
risiko bencana di DIY

Tenaga ahli penyusunan kajian 2 orang x 6 bulan


peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Makan minum harian umum 100 orang x 1 kali
konsultasi publik kajian
peranan pentahelix dalam
pengurangan risiko bencana di
DIY
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 1 hari
Transport peserta konsultasi 100 orang x 1 kali
publik kajian peranan
pentahelix dalam pengurangan
risiko bencana di DIY

Sosialisasi, Komunikasi, Peningkatan Kesiapan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Informasi dan Edukasi (KIE) Masyarakat di Kalurahan
Rawan Bencana Provinsi (Per Tangguh Bencana Tsunami DIY Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
Jenis Bencana) sosialisasi peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Honorarium moderator 1 orang x 1 kali


sosisalisasi peningkatan
kesiapan masyarakat di
kalurahan tangguh bencana
tsunami DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali


peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Jasa konsultansi aplikasi (self- 1 paket


assessment tool )
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 10 lokasi
workshop peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 3


workshop peningkatan kesiapan hari x 10 lokasi
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Honorarium asisten instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 3


workshop peningkatan kesiapan hari x 10 lokasi
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Makan minum harian umum 60 orang x 3 hari x 10 lokasi


workshop peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Cetak spanduk workshop 1 buah x 10 kali


peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Sewa sound system workshop 3 hari x 10 lokasi


peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Sewa LCD projector workshop 3 hari x 10 lokasi


peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Sewa tempat pertemuan untuk 3 hari x 10 lokasi


workshop peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Transport peserta workshop 50 orang x 3 hari x 10 lokasi


peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Sewa kendaraan 1 unit x 3 hari x 10 lokasi


penyelenggaraan workshop
Makan minum rapat 20 orang x 10 kali
peningkatan kesiapan
masyarakat di kalurahan
tangguh bencana tsunami DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 66 desa


dalam rangka koordinasi dan
pengkondisian peningkatan
kesiapan masyarakat di
kalurahan tangguh bencana
tsunami DIY

Jasa konsultansi penyusunan 3 paket


peta rencana evakuasi tsunami
Kabupaten Gunungkidul,
Bantul, Kulon Progo

Pelatihan Masyarakat Tanggap Makan minum rapat persiapan 50 orang x 10 kali


Bencana pada Daerah Rawan
Bencana Honorarium narasumber 6 orang x 1 jam x 25 lokasi
Pelatihan Masyarakat Tanggap
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Bencana pada Daerah Rawan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Bencana 4 5 6
Honorarium instruktur 4 orang x 2 jam pelajaran x 25
lokasi
Honorarium assisten instruktur 10 orang x 2 jam pelajaran x 25
lokasi
Transport peserta 100 orang x 25 lokasi
Makan minum harian umum 110 orang x 25 lokasi
Cetak backdrop 1 buah x 25 lokasi
Sewa tempat 1 unit x 25 lokasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 5 kali
koordinasi dengan kabupaten

Cetak laporan 6 eksemplar x 25 lokasi


Pemberian Bantuan Alat Alat penanggulangan bencana di 1 paket x 25 lokasi
Penanggulangan Bencana di tingkat desa
Tingkat Desa
Pelayanan Pencegahan dan Pendukung Alat tulis kantor 71 paket c
Kesiapsiagaan Terhadap Penggandaan 3 paket c
Bencana Penyusunan Rencana Penyusunan Hasil Monitoring Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Penanggulangan Bencana Evaluasi (Monev) Rencana Aksi
Daerah Pengurangan Risiko Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
Bencana sosialisasi monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
sosisalisasi monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali
sosialisasi monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 kali
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 6 lokasi
workshop monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 1
workshop monev rencana aksi hari x 6 lokasi
daerah pengurangan risiko
bencana
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 1
workshop monev rencana aksi hari x 6 lokasi
daerah pengurangan risiko
bencana
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 6 lokasi
workshop monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Cetak spanduk workshop monev 1 buah x 6 kali
rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Sewa sound system workshop 1 unit x 1 hari x 6 lokasi
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Sewa LCD projector workshop 1 unit x 1 hari x 6 lokasi
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Sewa tempat pertemuan untuk 1 hari x 6 lokasi
workshop monev rencana aksi
daerah pengurangan risiko
bencana
Transport peserta workshop 50 orang x 1 hari x 6 lokasi
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Sewa kendaraan 1 unit x 1 hari x 4 lokasi
penyelenggaraan workshop
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Makan minum rapat monev 20 orang x 10 kali
rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 5 lokasi
monev rencana aksi daerah
pengurangan risiko bencana

Tenaga ahli monev rencana aksi 2 orang x 3 bulan


daerah pengurangan risiko
bencana
Cetak laporan hasil monev 10 eksemplar x 1 paket x 100
rencana aksi daerah lembar
pengurangan risiko bencana
Pelatihan Pencegahan dan Pelatihan Dasar Manajemen Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Mitigasi Bencana Bencana
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari x 2
Pelatihan dasar manajemen angkatan
bencana
Honorarium instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Transport peserta 35 orang x 6 hari x 2 angkatan

Kaos/rompi dan tas 40 stel x 2 angkatan


Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 5 hari x 2 angkatan


Sewa bus untuk kunjungan 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
lapangan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 2 angkatan
dalam rangka persiapan dan
pelaksanaan pelatihan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 angkatan


untuk kunjungan lapangan
Alat dan bahan latihan 1 paket
Cetak sertifikat pelatihan 35 lembar x 2 angkatan
Pelatihan Penyusunan Kajian Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Risiko Bencana di DIY
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari x 2
angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
pelatihan hari x 2 angkatan
Transport peserta 35 orang x 6 hari x 2 angkatan

Kaos/rompi dan tas 40 stel x 2 angkatan


Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 5 hari x 2 angkatan


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa bus untuk kunjungan 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
lapangan
Makan minum harian umum 60 orang x 2 angkatan
kunjungan lapangan
Alat dan bahan latihan 1 paket
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 2 angkatan
dalam rangka persiapan dan
pelaksanaan pelatihan

Pelatihan Penyusunan Kajian Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali


Indeks Ketahanan Daerah di DIY
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari x 2
angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Transport peserta 35 orang x 6 hari x 2 angkatan

Kaos/rompi dan tas 40 stel x 2 angkatan


Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 5 hari x 2 angkatan


Sewa bus untuk kunjungan 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
lapangan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 2 angkatan
dalam rangka persiapan dan
pelaksanaan pelatihan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 angkatan


untuk kunjungan lapangan
Alat dan bahan latihan 1 paket
Cetak sertifikat 35 lembar x 2 angkatan
Pelatihan Standar Sphere Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Kebencanaan
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari x 2
angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari x 2 angkatan
Transport peserta 35 orang x 6 hari x 2 angkatan

Kaos/rompi dan tas 40 stel x 2 angkatan


Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 5 hari x 2 angkatan


Sewa bus untuk kunjungan 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
lapangan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 2 angkatan
dalam rangka persiapan dan
pelaksanaan pelatihan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 angkatan


untuk kunjungan lapangan
Alat dan bahan latihan 1 paket
Cetak sertifikat 35 lembar x 2 angkatan
Bimbingan Teknis Destinasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Wisata di Kawasan Rawan
Bencana per Jenis Bencana Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 2 hari x 10
jenis bencana
Honorarium instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 2
hari x 10 jenis bencana
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 2 jam pelajaran x 2
hari x 10 jenis bencana
Transport peserta 35 orang x 2 hari x 10 jenis
bencana
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari x 10 jenis
bencana
Seminar kit peserta 35 orang x 10 jenis bencana
Sewa tempat pertemuan 2 hari x 10 jenis bencana
Cetak spanduk 2 buah x 10 jenis bencana
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 hari x 10 jenis
dalam rangka persiapan dan bencana
pelaksanaan pelatihan

Latihan Gabungan Petugas Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali


Pemadam Kebakaran seluruh
DIY Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 1 hari
Honorarium moderator 1 orang x 1 hari
Honorarium instruktur 4 orang x 8 jam pelajaran x 1
pembekalan/drill skill hari
Honorarium asisten instruktur 10 orang x 8 jam pelajaran x 1
pembekalan/drill skill hari

Makan minum harian umum 225 orang x 1 hari


pembekalan/drill skill
Transport peserta 200 orang x 1 hari
pembekalan/drill skill
Honorarium instruktur gladi 2 orang x 8 jam pelajaran x 1
kotor hari
Honorarium asisten instruktur 4 orang x 8 jam pelajaran x 1
gladi kotor hari
Makan minum harian umum 225 orang x 1 hari
gladi kotor
Transport peserta gladi kotor 200 orang x 1 hari
Honorarium instruktur gladi 4 orang x 8 jam pelajaran x 1
gabungan hari
Honorarium asisten instruktur 10 orang x 8 jam pelajaran x 1
gladi gabungan hari
Transport peserta gladi 200 orang x 1 hari
gabungan
Makan minum harian umum 225 orang x 1 hari
gladi gabungan
Kaos pelatihan 200 buah
Hand sanitizer 30 botol
Bahan latihan untuk latihan 1 paket
kebakaran
Sewa lapangan 3 hari
Forum Koordinasi Makan minum rapat persiapan 30 orang x 12 kali
Penanggulangan Bencana
Kebakaran Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 12 angkatan

Transport peserta 30 orang x 12 angkatan


Makan minum harian umum 40 orang x 12 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 8 kabupaten
dalam rangka
Sewa sound system 1 unit x 1 hari x 12 angkatan
Sewa LCD projector 1 unit x 1 hari x 12 angkatan
Sewa tempat 1 unit x 1 hari x 12 angkatan
Cetak spanduk 1 buah x 12 angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bimbingan Teknis (Bimtek) Makan minum rapat persiapan 30 orang x 10 kali
Pemadam Kebakaran Kualifikasi
Pemadam I Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 5 hari x 2
angkatan
Honorarium moderator 2 orang x 3 hari x 2 angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 8 jam pelajaran x 4
pelatihan kelompok x 2 angkatan
Honorarium asisten instruktur 2 orang x 8 jam pelajaran x 4
kelompok x 2 angkatan
Transport peserta 35 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa lapangan 1 lokasi x 1 hari x 2 angkatan


Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 hari x 2 angkatan
dalam rangka koordinasi

Makan minum harian umum 40 orang x 5 hari x 2 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 5 hari x 2 angkatan


Cetak spanduk 1 buah x 2 kali
Seminar kit peserta 35 orang x 1 paket x 2 kali
Name tag peserta 35 orang x 1 paket x 2 kali
Cetak sertifikat 70 buah
Cetak stopmap untuk sertifikat 70 lembar

Pakaian pemadam kebakaran 35 orang x 1 buah x 2 angkatan


kualifikasi pemadam 1
Dokumentasi 1 paket x 2 angkatan
Bahan latihan berupa tabung 20 buah x 2 angkatan
alat pemadam api ringan
Pelatihan Pengkajian Kebutuhan Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 1 angkatan
Pasca Bencana (Jitupasna) pelatihan
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 5 hari x 1
pelatihan angkatan
Akomodasi penginapan bagi 4 orang x 5 hari x 1 angkatan
narasumber dan instruktur
Kaos/rompi/tas 35 buah x 1 angkatan
Sewa tempat pertemuan 5 hari x 1 kali
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 1 kali
bagi narasumber dan instruktur
pelatihan
Cetak sertifikat pelatihan 35 lembar x 1 angkatan
Pelatihan Rencana Rehabilitasi Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 1 angkatan
Rekonstruksi Pasca Bencana pelatihan
(R3P) Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 hari x 1
pelatihan angkatan
Akomodasi penginapan bagi 3 orang x 1 hari x 1 angkatan
narasumber dan instruktur
Seminar kit peserta 35 buah x 1 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 1 kali
bagi narasumber dan instruktur
pelatihan
Cetak sertifikat pelatihan 35 lembar x 1 angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 1 kali
Pelatihan Kaji Cepat Kaos lapangan 35 buah
Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 2 kali x 3 tingkatan

Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 tingkatan


pelatihan
Honorarium instruktur 3 orang x 4 jam pelajaran x 2
pelatihan hari x 3 tingkatan pelatihan
Honorarium asisten instruktur 6 orang x 4 jam pelajaran x 2
hari x 3 tingkatan pelatihan
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 3 tingkatan
pelatihan
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 3 hari x 3 tingkatan
pelatihan
Sewa bangunan untuk simulasi 1 unit x 2 hari x 3 tingkatan
pelatihan
Transport peserta 35 orang x 3 hari x 3 tingkatan
pelatihan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali
dalam rangka koordinasi terkait
dengan pelatihan kaji cepat

Pelatihan USAR Bahan bakar minyak 1.200 liter


Wearpack 50 orang x 1 angkatan
Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali

Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 1 angkatan


Honorarium instruktur 3 orang x 4 jam pelajaran x 2
pelatihan hari x 1 angkatan
Honorarium asisten instruktur 6 orang x 4 jam pelajaran x 2
hari x 1 angkatan
Makan minum harian umum 65 orang x 3 hari x 1 angkatan

Sewa tempat pertemuan 1 unit x 3 hari x 1 angkatan


Sewa lapangan 1 unit x 2 hari
Transport peserta 50 orang x 3 hari x 1 angkatan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali


koordinasi terkait pelatihan
USAR
Pelatihan Manajemen Logistik Kaos lapangan 35 buah
Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 2 kali x 3 tingkatan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari


Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 tingkatan
Honorarium instruktur 3 orang x 4 jam pelajaran x 2
pelatihan hari x 3 tingkatan
Honorarium assisten instruktur 6 orang x 4 jam pelajaran x 2
hari x 3 tingkatan
Transport peserta 35 orang x 2 hari
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 tingkatan
bagi narasumber pusat
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali
dalam rangka cek lapangan
pengelolaan logistik
kabupaten/kota
Pengendalian Operasi dan Operasional Pusdalops PB DIY Pulsa SMS gateway 1 akun x 12 bulan
Penyediaan Sarana Prasarana Pulsa telepon satelit 12 unit
Kesiapsiagaan Terhadap Langganan TV berbayar 12 bulan
Bencana Langganan internet 12 bulan
Ijin frekuensi radio 12 unit x 1 tahun
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 40 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 6 orang x 12 bulan


dalam rangka koordinasi
Pusdalops DIY dengan
Kabupaten/Kota
Pakaian dinas lapangan 37 set
Jaket lapangan personil 37 set
Pusdalops
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Raincoat personil Pusdalops 37 set
Sepatu safety personil 37 set
Pusdalops
Tas lapangan personil Pusdalops 37 set

Jasa konsultansi analisis DIBI 1 paket

Cetak buku DIBI 80 eksemplar


Makan minum harian umum 55 orang x 6 kali
rakornis Pusdalops
Honorarium moderator rakornis 2 orang x 6 kali
Pusdalops
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 6 kali
rakornis Pusdalops
Transport peserta rakornis 50 orang x 6 kali
Pusdalops
Monev ISO Pusdalops registrasi 1 paket
keanggotaan
Honorarium mobilisasi petugas 55 orang x 12 bulan
di lapangan
Makan minum petugas 55 orang x 12 bulan
mobilisasi petugas di lapangan

Pemeliharaan Early Warning 1 paket


System (EWS) tanah longsor
Pemeliharaan EWS rain gauge 1 paket

Pemasangan sensor EWS 1 paket


tsunami di Kulon Progo
Penyediaan Peralatan Pemeliharaan Peralatan dan Perawatan dan suku cadang 11 unit
Perlindungan dan Kesiapsiagaan Kendaraan Operasoional PB kendaraan roda 6
Bencana agar siap pakai Perawatan dan suku cadang 13 unit
kendaraan roda 4
Perawatan dan suku cadang 10 unit
kendaraan roda 2
Perawatan dan suku cadang alat 5 unit
berat
Perawatan dan suku cadang 6 unit
motor tempel
Perawatan dan suku cadang alat 22 unit
bermesin
Peralatan dan suku cadang alat 10 item
komunikasi
Perawatan dan sparepart alat 8 unit
kesehatan
Bahan bakar minyak 20.000 liter
Perawatan dan pemeliharaan 3 unit
angkutan portable
Sewa gudang untuk jembatan 1 tahun
bailey
Pengecatan jembatan bailey 1 paket
Pengadaan Peralatan Pengadaan peralatan alat 4 jenis
Penyelamatan Teknis Pengadaan komunikasi
Peralatan Penanggulangan Pengadaan peralatan 15 jenis
Bencana penyelamatan teknis
Pengadaan peralatan pemetaan 1 jenis
dan alat ukur
Pengadaan peralatan elektronik 2 jenis

Pengadaan peralatan mesin 2 jenis


Pengadaan peralatan 1 set
penyelamatan kesehatan
Pengadaan peralatan dapur 10 jenis
umum penanggulangan bencana

Pengadaan peralatan dan alat- 8 jenis


alat studio
Pengadaan pakaian kerja 5 jenis
lapangan
Pengadaan alat perlindungan 5 jenis
diri
Pengelolaan Peralatan Petugas pengelola peralatan dan 8 orang x 1 tahun
Perlindungan dan Kesiapsiagaan gudang
Bencana Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 4 kegiatan x 12 bulan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 107 hari


koordinasi peralatan
penanggulangan bencana
Penguatan Kapasitas Kawasan Pembentukan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
untuk Pencegahan dan Desa/Kalurahan/Kelurahan persiapan
Kesiapsiagaan Bencana Tangguh Bencana Honorarium narasumber 4 orang jam x 9 kali x 30 lokasi
(Destana/Katana) rakornis pembentukan
destana/katana
Honorarium moderator rakornis 1 orang x 9 kali x 30 lokasi
pembentukan destana/katana

Transport peserta rakornis 40 orang x 9 kali x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Makan minum harian umum 50 orang x 9 kali x 30 lokasi


rakornis pembentukan
destana/katana
Sewa tempat pertemuan untuk 9 hari x 30 lokasi
rakornis pembentukan
destana/katana

Cetak spanduk rakornis 2 buah x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 9 kali x 30 lokasi


koordinasi rakornis
pembentukan destana/katana

Transport peserta gladi kotor 40 orang x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Honorarium instruktur gladi 4 orang x 8 jam pelajaran x 30


kotor pembentukan lokasi
destana/katana
Honorarium asisten instruktur 4 orang x 8 jam pelajaran x 30
gladi kotor pembentukan lokasi
destana/katana

Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 30 lokasi


gladi kotor pembentukan
destana/katana
Sewa tempat pertemuan untuk 1 hari x 30 lokasi
gladi kotor pembentukan
destana/katana
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta gladi bersih 75 orang x 30 lokasi
pembentukan destana/katana

Makan minum harian umum 85 orang x 1 kali x 30 lokasi


gladi bersih pembentukan
destana/katana
Sewa tempat pertemuan untuk 1 hari x 30 lokasi
gladi bersih pembentukan
destana/katana

Honorarium narasumber gladi 2 orang x 1 jam x 30 lokasi


lapang pembentukan
destana/katana
Transport peserta gladi lapang 200 orang x 30 lokasi
pembentukan destana/katana

Makan minum harian umum 220 orang x 1 kali x 30 lokasi


gladi lapang pembentukan
destana/katana
Alat peraga dan/atau 1 paket x 30 lokasi
perlengkapan pertolongan
pertama gawat darurat (PPGD)

Dokumentasi gladi lapang 1 paket x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Cetak spanduk gladi lapang 3 buah x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Cetak laporan gladi lapang 6 eksemplar x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Sewa lapangan gladi lapang 1 hari x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Sewa kendaraan untuk evakuasi 5 unit x 30 lokasi


gladi lapang pembentukan
destana/katana

Sewa tenda gladi lapang 4 unit x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Sewa sound system gladi lapang 1 unit x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Kaos siaga bencana gladi lapang 100 orang x 30 lokasi


pembentukan destana/katana

Rompi tim siaga bencana gladi 60 orang x 30 lokasi


lapang pembentukan
destana/katana
Topi rimba tim siaga bencana 60 orang x 30 lokasi
gladi lapang pembentukan
destana/katana
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 30 lokasi x 3 kali
koordinasi pelaksanaan gladi
lapang pembentukan
destana/katana

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 1 kali


monev
Alat instruksi destana/katana 1 paket x 30 lokasi
berupa papan nama, titik
kumpul dan rambu evakuasi

Sosialisasi Peraturan PB untuk Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 2 kali


Destana persiapan sosialisasi peraturan
PB untuk destana

Honorarium narasumber 6 orang x 1 jam x 1 kali x 5


sosialisasi peraturan PB untuk kabupaten/kota
destana
Transport peserta 100 orang x 1 hari x 5
kabupaten/kota
Makan minum harian umum 110 orang x 5 kabupaten/kota

Cetak spanduk 1 buah x 5 kabupaten/kota


Sewa aula 1 hari x 5 kabupaten/kota
Sewa sound system 1 hari x 5 kabupaten/kota
Sewa LCD projector 1 hari x 5 kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
pelaksanaan kali
Cetak laporan 6 eksemplar x 5 kabupaten/kota

Kerja Sama Forum Pengurangan Makan minum rapat persiapan 30 orang x 3 kali
Resiko Bencana (FPRB) untuk fasilitasi dan koordinasi
Pengurangan Risiko Berbasis
Komunitas (DIY, Kabupaten Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari x 6
Sleman, Kota Yogyakarta, fasilitasi dan koordinasi FPRB lokasi
Kabupaten Bantul, Kabupaten daerah
Kulon Progo, Kabupaten Honorarium moderator fasilitasi 1 orang x 1 hari x 6 lokasi
Gunungkidul) dan koordinasi FPRB daerah

Transport peserta fasilitasi dan 40 orang x 1 hari x 6 lokasi


koordinasi FPRB daerah
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 6 lokasi
fasilitasi dan koordinasi FPRB
daerah
Cetak spanduk fasilitasi dan 1 buah x 1 hari x 6 lokasi
koordinasi FPRB daerah
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 6 lokasi
Rakortek FPRB Daerah se-DIY Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kali
fasilitasi dan koordinasi FPRB
daerah
Honorarium moderator rakortek 1 orang x 2 kali
FPRB daerah se-DIY
Transport peserta rakortek FPRB 40 orang x 2 kali
daerah se-DIY
Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
rakortek FPRB daerah se-DIY
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 2 kali
rakortek FPRB daerah se-DIY
Cetak spanduk rakortek FPRB 2 buah x 2 kali
daerah se-DIY
Cetak laporan rakortek FPRB 6 eksemplar
daerah se-DIY
Peringatan Bulan Pengurangan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 1 kali
Risiko Bencana (PRB) peringatan bulan PRB

Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kali x 5 kali


peringatan bulan PRB
Peringatan Bulan Pengurangan
Risiko Bencana (PRB)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Transport peserta peringatan 100 orang x 1 hari x 2 kali x 5
bulan PRB lokasi
Makan minum harian umum 110 orang x 1 hari x 2 kali x 5
peringatan bulan PRB lokasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 lokasi x 2 kali
pelaksanaan peringatan bulan
PRB
Makan minum rapat apel siaga 25 orang x 1 kali
dan sarasehan bulan PRB

Honorarium narasumber apel 4 orang x 1 jam


siaga dan sarasehan bulan PRB

Honorarium moderator apel 1 orang


siaga dan sarasehan bulan PRB

Keynote speech (Gubernur DIY) 1 orang x 1 kali


apel siaga dan sarasehan bulan
PRB
Protokol/mc profesional apel 2 orang x 1 kali
siaga dan sarasehan bulan PRB

Transport peserta apel siaga dan 200 orang x 1 kali


sarasehan bulan PRB
Makan minum harian umum 220 orang x 1 kali
apel siaga dan sarasehan bulan
PRB
backdrop peringatan bulan PRB 1 buah x 1 hari x 2 kali x 5
lokasi
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 1 hari x 2 kali x 5 lokasi
peringatan bulan PRB
publikasi media massa 1 kali tayang
peringatan bulan PRB
Sewa sound system peringatan 1 hari x 2 kali x 5 lokasi
bulan PRB
Sewa LCD projector peringatan 1 hari x 2 kali x 5 lokasi
bulan PRB
Cetak laporan peringatan bulan 6 eksemplar x 2 kali
PRB
dokumentasi apel siaga dan 1 lokasi
sarasehan bulan PRB
Cetak spanduk apel siaga dan 2 buah x 6 lokasi
sarasehan bulan PRB
Cetak laporan apel siaga dan 6 eksemplar
sarasehan bulan PRB
Sewa lapangan apel siaga dan 1 hari
sarasehan bulan PRB
Sewa tempat apel siaga dan 1 unit x 1 hari
sarasehan bulan PRB
Sewa sound apel siaga dan 1 hari
sarasehan bulan PRB
Cetak laporan apel siaga dan 6 eksemplar
sarasehan bulan PRB
Pembentukan Satuan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali
Pendidikan Aman Bencana
(SPAB) Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 4 kabupaten
dalam rangka koordinasi
pembentukan SPAB

Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 5


workshop pembentukan SPAB kabupaten/kota

Transport peserta workshop 40 orang x 1 hari x 5


pembentukan SPAB kabupaten/kota
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 5
workshop pembentukan SPAB kabupaten/kota

Sewa sound system workshop 1 hari x 5 kabupaten/kota


pembentukan SPAB
Sewa LCD projector workshop 1 hari x 5 kabupaten/kota
pembentukan SPAB
Sewa tempat pertemuan untuk 1 hari x 5 kabupaten/kota
workshop pembentukan SPAB

Cetak laporan workshop 6 eksemplar x 5 kabupaten/kota


pembentukan SPAB
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 4
dalam rangka pelaksanaan kabupaten/kota
workshop pembentuan SPAB

Honorarium narasumber bimtek 3 orang x 1 jam x 1 hari x 5


penyusunan dokumen rencana kabupaten/kota
kontinjensi SPAB

Honorarium instruktur bimtek 4 orang x 8 jam pelajaran x 2


penyusunan dokumen rencana hari x 5 kabupaten/kota
kontinjensi SPAB

Transport peserta bimtek 50 orang x 3 hari x 5


penyusunan dokumen rencana kabupaten/kota
kontinjensi SPAB
Makan minum harian umum 60 orang x 3 hari x 5
bimtek penyusunan dokumen kabupaten/kota
rencana kontinjensi SPAB

Sewa sound system bimtek 3 hari x 5 kabupaten/kota


penyusunan dokumen rencana
kontinjensi SPAB
Sewa LCD projector bimtek 3 hari x 5 kabupaten/kota
penyusunan dokumen rencana
kontinjensi SPAB
Sewa tempat pertemuan untuk 3 hari x 5 kabupaten/kota
bimtek penyusunan dokumen
rencana kontinjensi SPAB

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 3 kali x 4


dalam rangka pelaksanaan kabupaten/kota
bimtek penyusunan dokumen
rencana kontinjensi SPAB

Honorarium narasumber bimtek 5 orang x 1 jam pelajaran x 2


pengembangan kurikulum SPAB hari x 5 kabupaten/kota

Transport peserta bimtek 50 orang x 2 hari x 5


pengembangan kurikulum SPAB kabupaten/kota

Makan minum harian umum 60 orang x 2 hari x 5


bimtek pengembangan kabupaten/kota
kurikulum SPAB
Sewa sound system bimtek 2 hari x 5 kabupaten/kota
pengembangan kurikulum SPAB
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa LCD projector bimtek 2 hari x 5 kabupaten/kota
pengembangan kurikulum SPAB

Sewa tempat pertemuan untuk 2 hari x 5 kabupaten/kota


bimtek pengembangan
kurikulum SPAB

Perjalanan dinas dalam rangka 4 orang x 2 kali x 4


pelaksanaan bimtek kabupaten/kota
pengembangan kurikulum SPAB

Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari x 5


pelatihan PPGD kabupaten/kota
Honorarium instruktur 4 orang x 8 jam pelajaran x 1
pelatihan PPGD hari x 5 kabupaten/kota
Transport peserta pelatihan 50 orang x 1 hari x 5
PPGD kabupaten/kota
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 5
pelatihan PPGD kabupaten/kota
perlengkapan/peralatan/bahan 1 paket x 25 SPAB
praktek pelatihan PPGD
Cetak spanduk pelatihan PPGD 1 buah x 5 kabupaten/kota

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 4


dalam rangka pelaksanaan kabupaten/kota
pelatihan PPGD
Honorarium instruktur gladi 4 orang x 3 jam x 5
bersih simulasi mandiri SPAB kabupaten/kota

Honorarium asisten instruktur 4 orang x 3 jam x 5


gladi bersih simulasi mandiri kabupaten/kota

Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari x 5


gladi bersih simulasi mandiri kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 hari x 1 kali x 5
dalam rangka pelaksanaan gladi kabupaten/kota
bersih simulasi mandiri SPAB

Honorarium instruktur simulasi 4 orang x 3 jam x 5


mandiri sekolah SPAB kabupaten/kota

Honorarium asisten instruktur 4 orang x 3 jam x 5


simulasi mandiri sekolah SPAB kabupaten/kota

Cetak spanduk simulasi mandiri 1 buah


SPAB
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari x 5
simulasi mandiri sekolah kabupaten/kota
Kaos lapangan simulasi mandiri 150 orang x 5 kabupaten/kota
sekolah
Perlengkapan SPAB (denah jalur 1 paket x 5 kabupaten/kota
evakuasi, papan nama SPAB,
piagam SPAB, rambu jalur
evakuasi, rambu titik kumpul)

Rompi tim siaga bencana SPAB 20 orang x 5 kabupaten/kota

Dokumentasi simulasi mandiri 1 paket x 5 kabupaten/kota


SPAB
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 5
dalam rangka pelaksanaan kabupaten/kota
simulasi mandiri SPAB

Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 1 kali


launching SPAB
Cetak spanduk launching SPAB 4 buah x 1 kali

Cetak undangan kop garuda 200 lembar x 1 kali


Makan minum harian umum 650 orang x 1 hari x 1 kali
launching SPAB
Dokumentasi launcing SPAB 1 kali x 1 lokasi
Publikasi melalui surat kabar 1 kali terbit
publikasi media elektronik 1 kali tayang
launcing SPAB/peliputan TV
lokal
Sewa tempat pertemuan 2 hari x 1 kali
launching SPAB
Sewa tenda launcing SPAB 10 unit x 1 hari
Sewa meja kursi launching 650 unit
SPAB
Sewa sound system launching 2 hari x 1 kali
SPAB
Sewa kostum tari dalam daerah 10 orang x 1 set x 1 kali

Sewa panggung peresmian 2 hari x 1 kali


launcing SPAB
Transport peserta launcing 600 orang x 1 hari x 1 kali
SPAB
Honorarium narasumber monev 3 orang x 1 jam x 1 hari x 5
SPAB kabupaten/kota
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 5
monev SPAB kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 1 kali x 5
dalam rangka pelaksanaan kabupaten/kota
monev SPAB
Pengelolaan data Pencegahan Honorarium petugas olah data 4 orang x 12 bulan
dan Kesiapsiagaan Bencana pencegahan bencana

Pengembangan Kapasitas Tim Bimbingan Teknis bagi Petugas Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali x 3 angkatan
Reaksi Cepat (TRC) Bencana dan Relawan Pos Aju
Bahan bakar minyak 100 liter x 3 angkatan
Cetak backdrop 1 buah x 3 angkatan
Cetak sertifikat 50 orang x 3 angkatan
Makan minum harian umum 55 orang x 2 hari x 3 angkatan

Kaos lapangan 50 orang x 3 angkatan


Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 3 angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 1
hari x 3 angkatan
Sewa tempat pertemuan 2 hari x 3 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali
koordinasi
Transport peserta 50 orang x 2 hari x 3 angkatan

Rakornis Gladi Cetak spanduk 1 buah


Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali x 2 angkatan

Makan minum harian umum 55 orang x 2 angkatan


Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 angkatan
Rakornis Gladi

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan
Table Top Exercise (TTE) Cetak backdrop 1 buah
Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 angkatan

Makan minum harian umum 55 orang x 2 angkatan


Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
fasilitator angkatan
Honorarium instruktur evaluator 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 kali
koordinasi
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi persiapan kegiatan

Transport peserta 50 orang x 2 angkatan


Tactical Floor Games Cetak backdrop 1 buah
Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 angkatan

Makan minum harian umum 55 orang x 2 angkatan


Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
fasilitator angkatan
Honorarium instruktur evaluator 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa alat tactical floor games 1 paket
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan
Gladi Posko Cetak backdrop 1 buah
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 2 angkatan

Makan minum harian umum 105 orang x 2 angkatan


Honorarium instruktur controler 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium instruktur evaluator 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa alat gladi posko 1 paket
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi
Transport peserta 100 orang x 2 angkatan
Gladi Kotor Cetak backdrop 1 buah
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 2 angkatan

Makan minum harian umum 55 orang x 2 angkatan


Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi persiapan
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan
Gladi Lapang Cetak backdrop 1 buah
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 1 kali

Makan minum harian umum 320 orang x 1 angkatan


Honorarium instruktur 4 orang x 4 jam pelajaran x 1
angkatan
Sewa alat peraga 1 paket
Sewa lapangan 1 hari
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 angkatan
koordinasi tempat untuk gladi

Transport peserta 300 orang x 1 angkatan


Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Cetak backdrop 1 buah x 2 kali
TRC Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali

Makan minum harian umum 55 orang x 2 kali


Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kali
Honorarium moderator 1 orang x 2 kali
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali
koordinasi kerja teknis TRC

Transport peserta 50 orang x 2 kali


Operasional dan Kelengkapan Audit eksternal setelah 1 paket
TRC tersertifikasi iso 450001 K3
Sertifikasi personil TRC 1 paket
(registrasi/ keanggotaan TRC)

Tas dada perlengkapan 32 paket


assesment TRC bencana
Raincoat - pakaian jaga TRC 32 set
Jaket lapangan - pakaian jaga 32 set
TRC
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali x 12 bulan
rutin
Pelayanan Penyelamatan dan Pendukung Alat tulis kantor 20 paket c
Evakuasi Korban Bencana Penggandaan 38 paket c
Respon Cepat Penanganan Rakornis Penanganan Cetak backdrop 1 buah x 1 kali
Darurat Bencana Kedaruratan Bencana Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali

Makan minum harian umum 35 orang x 4 kali


Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 4 kali
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 4 kali
Transport peserta 30 orang x 4 kali
Apel Kesiapsiagaan Cetak backdrop 1 buah x 1 kali
Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali

Makan minum harian umum 1.000 orang x 1 kali


Makan minum penyelenggaraan 50 orang x 1 kali
kegiatan apel kesiapsiagaan
untuk tamu

Honorarium petugas penerima 1 orang


tamu
Honorarium petugas pramuladi 1 orang

Honorarium petugas protokol 1 orang


Honorarium komandan upacara 1 orang

Honorarium instruktur 4 orang x 1 kali


pelatihan baris-berbaris/pelatih
upacara, instruktur pembinaan
korps
Honorarium petugas upacara 10 orang x 1 kali
Sewa tenda 1 unit
Sewa kursi vip 50 buah x 1 kali
Sewa meja vip 10 buah x 1 kali
Sewa sound system upacara 1 unit x 1 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa lapangan olah raga 1 hari x 1 kali
FGD Posko Siaga Darurat Cetak backdrop 1 buah x 1 kali
Bencana Hidrometeorologi Makan minum rapat persiapan 10 orang x 2 kali

Makan minum harian umum 35 orang x 1 kali


Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 kali
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 1 kali
Transport peserta 30 orang x 1 kali
Penanganan di Lokasi Makan di tempat kejadian 100 orang x 12 bulan
Kejadian/Bencana penanganan di lokasi
kejadian/bencana
Honorarium petugas 100 orang x 12 bulan
penanganan di lokasi
kejadian/bencana
Pakaian siaga TRC 32 stel
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 3 kali
dalam rangka penanganan
kedaruratan bencana

Penyediaan Logistik Update Data Logistik Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 4
Penyelamatan dan Evakuasi dalam rangka pengumpulan kali
Korban Bencana data logistik
Cetak dokumentasi dan 2 buku
pelaporan pengelolaan logistik
bencana
Tenaga pengumpul data 10 orang x 3 hari x 12 bulan
belanja jasa tenaga penanganan
bencana
Makan minum harian umum 35 orang x 3 kali
untuk rakor dan
ekspose/pelaporan data logistik
pb se-DIY (prov dan
kabupaten/kota)
Pemeliharaan dan Pengadaan Pemeliharaan kipas angin dan 2 jenis
Sarana Prasarana cctv gudang
Penyusunan Kajian Jasa konsultansi kajian 1 paket
Kebutuhan/Pemenuhan Logistik pemenuhan logistik PB di DIY
PB DIY
Pengambilan, Distribusi, Cetak laporan kegiatan, laporan 7 buku
Penyimpanan dan Pencatatan semesteran, dan triwulan
Logistik PB pelaporan penyediaan logistik
penyelamatan dan evakuasi
korban bencana

Tenaga pendistribusian logistik 10 orang x 10 hari x 12 bulan


pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Tenaga penataan gudang 10 orang x 10 hari x 12 bulan


pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Tenaga bongkar muat 10 orang x 3 hari x 12 bulan


pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Petugas pengelola gudang 1 paket


logistik penanggulangan
bencana (sesuai perka BNPB
06/2009 dan rekomendasi BPKP
LHA-438/PW12/2/2019)

Sewa kendaraan angkut 1 unit x 4 kali x 12 bulan


distribusi logistik
Seragam dan atribut petugas 10 stel
distribusi/pengiriman/pengambi
lan logistik bencana
Alat pelindung diri petugas 8 set
logistik dan gudang logistik
bencana
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 5 kali
koordinasi dan
pengambilan/distribusi logistik,
serta biaya handling gudang

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 hari x 1 kali x 4 kab


koordinasi PB lintas perbatasan
DIY pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 1 hari x 1 kali x 4 kab


koordinasi PB lintas perbatasan
DIY pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Makan minum harian umum 35 orang x 4 kali


untuk rakor pengelolaan logistik
PB se-DIY, klaster logistik PB
dan kabupaten/kota
pengelolaan, distribusi dan
pencatatan stok logistik bencana

Cetak spanduk distribusi 2 buah


logistik PB
Makan minum aktivitas 50 orang x 3 kali x 20 hari
lapangan pendukung
penanganan darurat bencana
Pengadaan Logistik PB Air bersih dan operasional 1.000 tangki air bersih
tangki logistik penanggulangan
terutama bencana kekeringan

Stok untuk posko pendukung 14 jenis


penanggulangan bencana

Stok paket logistik pangan 14 jenis


penyediaan logistik
penyelamatan dan evakuasi
korban bencana
Stok logistik non pangan 9 jenis
penyediaan logistik
penyelamatan dan evakuasi
korban bencana
Stok pendukung pelaksanaan 22 jenis
protokol kesehatan (covid-19)
penyediaan logistik
penyelamatan dan evakuasi
korban bencana
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Stok logistik pb perlengkapan 10 jenis
kerjabakti dan bahan baku
bangunan penyediaan logistik
penyelamatan dan evakuasi
korban bencana

Stok logistik medis penyediaan 17 jenis


logistik penyelamatan dan
evakuasi korban bencana

Pengelolaan limbah medis b3 1 tahun


dari penanganan covid-19
Penataan Sistem Dasar Pendukung Alat tulis kantor 46 paket c
Penanggulangan Bencana Penggandaan 6 paket c
Penyusunan Regulasi Review Regulasi Tentang Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali x 12 bulan
Penanggulangan Bencana Penanggulangan Bencana di DIY
Daerah Makan minum rapat persiapan 10 orang x 6 kali

Honorarium moderator FGD 1 orang x 1 kegiatan x 16 kali


Honorarium narasumber FGD 2 orang x 1 jam x 1 hari x 16
kali
Transport peserta 30 orang x 1 hari x 15 kali
Makan minum harian umum 35 orang x 1 hari x 16 kali
Cetak laporan 3 buah x 15 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 5 kali
koordinasi penanganan keadaan
darurat kabupaten/kota

Penguatan Kelembagaan Operasional Rutin Media Center Cetak buletin produksi media 60 eksemplar x 12 bulan
Bencana Daerah cetak
Honorarium penulis produksi 3 lembar x 12 bulan
media cetak
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 12 bulan
produksi media cetak
pengiriman buletin produksi 60 paket x 12 bulan
media cetak
Cetak infografis produksi media 2 lembar x 12 bulan
cetak
Papan infografis a0 produksi 1 paket
media cetak
Cetak stiker produksi media 100 buah
cetak
Cetak brosur produksi media 6 tema x 500 lembar
cetak
Makan minum rapat media 25 orang x 2 kegiatan
center
Pulsa pengelolaan media sosial 12 bulan

Rakornis Media Center Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali


rakornis media center
Honorarium moderator rakornis 1 orang x 2 kali
media center
Honorarium instruktur rakornis 6 orang x 2 jam pelajaran x 2
media center kali
Makan minum harian umum 35 orang x 2 kegiatan
rakornis media center
Transport peserta rakornis 25 orang x 2 kegiatan
media center
Cetak spanduk rakornis media 1 buah x 2 kegiatan
center
Jumpa Pers Honorarium narasumber jumpa 1 orang x 2 kali
pers
Honorarium moderator jumpa 1 orang x 2 kali
pers
Makan minum harian umum 25 orang x 2 kali
Transport peserta 25 orang x 2 kali
Pengelolaan Website Honorarium penulis artikel 10 lembar x 12 bulan
pengelolaan website
Honorarium administrator 1 orang x 12 bulan
pengelolaan website
Pelatihan Personil Media Center Kontribusi pelatihan 5 orang
peningkatan kapasitas personil
media center
Publikasi Media Center Honorarium narasumber video 1 orang x 12 bulan
kebencanaan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 12 bulan
video kebencanaan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 12 bulan
dalam rangka liputan
Jasa editor video kebencanaan 1 orang x 12 bulan

Makan minum video 15 orang x 12 bulan


kebencanaan
Program khusus televisi sharing 3 kali
time live talkshow televisi

Honorarium narasumber 2 orang x 3 kali


talkshow televisi
Makan minum talkshow televisi 15 orang x 3 kali

Transport peserta talkshow 13 orang x 3 kali


televisi
Kerja Sama Antar Lembaga dan Rakornis Klaster PB DIY Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 3 kali x 8
Kemitraan dalam klaster
Penanggulangan Bencana Honorarium moderator 1 orang x 3 kali x 8 klaster
Transport peserta 50 orang x 3 kali x 8 klaster
Makan minum harian umum 55 orang x 3 kali x 8 klaster
Rakornis PAMOR Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali
Honorarium moderator 1 orang x 2 kali
Transport peserta 50 orang x 2 kali
Makan minum harian umum 55 orang x 2 kali
Bimtek Peningkatan Kapasitas Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali
Personil Pusdalops Sewa tempat pertemuan 1 unit x 2 kali
Cetak sertifikat 50 orang x 2 kali
Honorarium instruktur 4 orang x 3 jam pelajaran x 2
hari x 2 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 3 jam x 1 hari x 2 kali

Kaos 50 orang x 2 kali


Penanganan Pasca Bencana Pengkajian Kebutuhan Pasca Sewa kendaraan roda dua 5 unit x 1 bulan
Provinsi Bencana (Jitupasna) dan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 15 kali
Rencana Rehabilitasi dan jitupasna dan R3P
Rekonstruksi Pascabencana Makan minum rapat jitupasna 20 orang x 5 kali
(R3P) dan R3P
Makan minum rapat FGD 40 x 1 kali
jitupasna dan R3P
Tenaga ahli kajian jitupasna dan 3 orang x 3 bulan
R3P
Honorarium surveyor kajian 5 orang x 2 bulan
jitupasna dan R3P
Tenaga operator administrasi 1 orang x 3 bulan
jitupasna dan R3P
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak laporan jitupasna dan 16 eksemplar
R3P
Inventarisasi Kerusakan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 15 kali
Pascabencana inventarisasi kerusakan
pascabencana
Makan minum rapat 15 orang x 10 kali
inventarisasi kerusakan
pascabencana
Makan minum harian umum 30 orang x 1 kali
FGD inventarisasi kerusakan
pascabencana
Tenaga operator komputer 2 orang x 6 bulan
inventarisasi kerusakan
pascabencana
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 15 kali
monev pascabencana
Makan minum rapat monev 15 orang x 10 kali
pascabencana
Penyusunan Disaster Recovery Sewa kendaraan roda dua 5 unit x 1 bulan
Index (DRI) surveyor penyusunan DRI
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kali
penyusunan DRI
Makan minum rapat 15 orang x 2 kali
penyusunan DRI
Honorarium Honorarium 4 orang x 1 jam x 2 kali
narasumber FGD penyusunan
DRI
Transport peserta FGD 15 orang x 2 kali
penyusunan DRI
Makan minum harian umum 30 orang x 2 kali
FGD penyusunan DRI
Tenaga ahli penyusunan DRI 3 orang x 3 bulan
Honorarium surveyor 5 orang x 2 bulan
penyusunan DRI
Tenaga operator komputer 1 orang x 3 bulan
penyusunan DRI
Cetak laporan penyusunan DRI 20 eksemplar

Pensertifikatan Tanah Huntap Pendaftaran hak pensertifikatan 50 bidang


tanah huntap
Honorarium pembantu petugas 2 orang x 10 hari
ukur tanah huntap
pensertifikatan tanah huntap
Pemasangan dan patok ukur 4 buah x 50 bidang
huntap pensertifikatan tanah
huntap
Makan minum harian umum 2 orang x 10 hari
petugas ukur tanah huntap
pensertifikatan tanah huntap
Transport petugas ukur tanah 2 orang x 10 hari
huntap pensertifikatan tanah
huntap
Honorarium tim pelaksana 13 orang x 3 bulan
kegiatan kegiatan
pensertifikatan tanah huntap
pensertifikatan tanah huntap
Pemberian Bantuan Sosial Pendaftaran hak bantuan sosial 44 bidang
Pensertifikatan Huntap pensertifikatan huntap
Honorarium pembantu petugas 2 orang x 10 hari
ukur tanah huntap bantuan
sosial pensertifikatan huntap

Pemasangan dan patok ukur 4 buah x 44 bidang


huntap bantuan sosial
pensertifikatan huntap
Makan minum harian umum 2 orang x 10 hari
petugas ukur tanah huntap
bantuan sosial pensertifikatan
huntap
Transport petugas ukur tanah 2 orang x 10 hari
huntap bantuan sosial
pensertifikatan huntap
Honorarium tim pelaksana 13 orang x 3 bulan
kegiatan kegiatan
pensertifikatan tanah huntap
Pemberian Bantuan Pemulihan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Ekonomi dan Budaya pemberian bantuan pemulihan
Pascabencana ekonomi dan budaya
pascabencana
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten/kota x 5
koordinasi monev rehabilitasi kali
pascabencana pemberian
bantuan pemulihan ekonomi
dan budaya pascabencana

Transport peserta sosialisasi 40 orang x 1 hari x 2 kali


pemulihan ekonomi dan budaya
pascabencana
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 2 kali
sosialisasi pemulihan ekonomi
dan budaya pascabencana

Honorarium Honorarium 4 orang x 1 jam x 2 kali


narasumber sosialisasi
pemulihan ekonomi dan budaya
pascabencana
Material bahan baku bangunan 1 paket x 50 orang
pemulihan ekonomi dan budaya
pascabencana

Monitoring, Identifikasi Makan minum rapat koordinasi, 25 orang x 6 kali


Inventarisasi Kerusakan monitoring, identifikasi
Pascabencana inventarisasi kerusakan
pascabencana
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 3 kali
dalam rangka konsultasi ke
BNPB
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x
koordinasi monev rehabilitasi 10 kali
pascabencana
Honorarium Honorarium 3 orang x 1 jam x 2 kali
narasumber koordinasi,
monitoring, identifikasi
inventarisasi kerusakan
pascabencana
Makan minum harian umum 30 orang x 2 kali
koordinasi, monitoring,
identifikasi inventarisasi
kerusakan pascabencana
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta koordinasi, 20 orang x 2 kali
monitoring, identifikasi
inventarisasi kerusakan
pascabencana
Cetak laporan koordinasi, 6 eksemplar x 2 kali x 5
monitoring, identifikasi kabupaten/kota
inventarisasi kerusakan
pascabencana
PROGRAM PENCEGAHAN, Penyelenggaraan Pemetaan Pendukung Alat tulis kantor 10 paket c
PENANGGULANGAN, Rawan Bencana Kebakaran Penggandaan 3 paket c
PENYELAMATAN KEBAKARAN Penjilidan 5 eksemplar x 3 laporan
DAN PENYELAMATAN NON Penyediaan dan Pemutakhiran Rencana Induk Sistem Proteksi Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
KEBAKARAN Informasi Daerah Rawan Kebakaran (RISPK) persiapan dan evaluasi
Kebakaran dan Peta Rawan pelaksanaan kegiatan
Kebakaran
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali x 4 kabupaten
koordinasi persiapan dan
evaluasi pelaksanaan kegiatan

45 orang x 2 kali x 5
Makan minum harian umum workshop
kabupaten/kota
Honorarium moderator 1 orang x 5 kabupaten/kota
workshop
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 5
workshop kabupaten/kota
Sewa sound system workshop 2 hari x 5 kabupaten/kota
Sewa LCD projector workshop 2 hari x 5 kabupaten/kota
Sewa tempat pertemuan untuk 2 hari x 5 kabupaten/kota
workshop
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 kab
pelaksanaan workshop

Transport peserta workshop 35 orang x 2 kali x 5


kabupaten/kota
Tenaga ahli kebencanaan, 6 orang x 6 bulan
penanggulangan kebakaran,
pemetaan
Tenaga ahli hukum, 2 orang x 4 bulan
kelembagaan
Honorarium surveyor 2 orang x 4 bulan
Sewa kendaraan roda empat 1 unit x 12 hari x 5 lokasi
Sewa kendaraan roda dua 2 unit x 15 hari x 5
kabupaten/kota
Sewa GPS 2 unit x 3 hari x 5
kabupaten/kota
Sewa kamera 2 uh x 3 hari x 5
kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 20 kali x 4 kab
koordinasi dengan kabupaten

Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 3 kali


FGD
Cetak spanduk FGD 3 buah x 1 lokasi
Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 3 kali
Honorarium moderator FGD 1 orang x 1 jam x 3 kali
laporan pendahuluan
Sewa sound system FGD 1 hari x 3 kali
Sewa LCD projector FGD 1 hari x 3 kali
Sewa tempat pertemuan FGD 1 hari x 3 kali
Transport peserta FGD 50 orang x 1 hari x 3 kali
Cetak peta hasil inven ukuran 26 buah x 5 kabupaten/kota x 5
A0 eksemplar
Pembinaan dan Pengawasan Pendukung Alat tulis kantor 10 paket c
Pencegahan, Penanggulangan, Penggandaan 3 paket c
Penyelamatan Kebakaran dan Penjilidan 5 eksemplar
Penyelamatan Non Kebakaran Pembinaan Penyelenggaraan FGD Rapat Koordinasi Pemadam Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
Pencegahan, Penanggulangan, Kebakaran
Penyelamatan Kebakaran dan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 kabupaten
Penyelamatan Non Kebakaran koordinasi dengan kabupaten

Cetak spanduk rakor damkar 1 buah x 2 kali


tingkat provinsi
Cetak spanduk rakor damkar 1 buah x 10 kali
tingkat kabupaten/kota
Makan minum harian umum 40 orang x 2 kali
rakor damkar tingkat provinsi
Sewa sound system rakor 1 hari x 2 kali
damkar tingkat provinsi
Sewa LCD projector rakor 1 hari x 2 kali
damkar tingkat provinsi
Sewa tempat pertemuan tingkat 1 hari x 2 kali
provinsi
Transport peserta tingkat lokal 30 orang x 2 kali
rakor damkar tingkat provinsi

Honorarium narasumber rakor 3 orang x 2 kali


damkar tingkat provinsi
Makan minum harian umum 40 orang x 2 kali x 5 lokasi
rakor damkar tingkat
kabupaten/kota
Sewa sound system rakor 1 hari x 2 kali x 5 lokasi
damkar tingkat kabupaten/kota

Sewa LCD projector rakor 1 hari x 2 kali x 5 lokasi


damkar tingkat kabupaten/kota

Sewa tempat pertemuan tingkat 1 hari x 2 kali x 5 lokasi


kabupaten/kota
Transport peserta tingkat lokal 20 orang x 2 kalix 5 lokasi
rakor damkar tingkat
kabupaten/kota
Honorarium narasumber rakor 2 orang x 2 kali x 5 lokasi
damkar tingkat kabupaten/kota

Makan minum rapat pelaporan 30 orang x 5 kali

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pelestarian Cagar Budaya dan Nominasi Warisan Budaya Pendukung Alat tulis kantor 1 paket c
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Warisan Budaya Nasional dan Dunia penggandaan 3 paket c
URUSAN KEBUDAYAAN Kajian Mitigasi Bangunan Cagar Jasa konsultansi mitigasi 1 paket
Budaya bangunan cagar budaya
Makan minum rapat kajian 20 orang x 4 kali x 2 kajian
mitigasi bangunan cagar budaya

3. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Informasi dan Pendukung ATK 12 paket D
INFORMASI DAN KOMUNIKASI Komunikasi Publik Penggandaan 7 paket D
PUBLIK Makan minum rapat Koordinasi 15 orang x 16 kali
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Informasi dan
INFORMASI DAN KOMUNIKASI Komunikasi Publik
PUBLIK PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Monitoring Opini dan Aspirasi Pengelolaan E-Lapor DIY Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali
Publik Forum Pengelolaan E-Lapor DIY

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


Forum Pengelolaan E-Lapor DIY

Honorarium narasumber Forum 2 orang x 2 jam x 3 hari


Pengelolaan E-Lapor DIY

Honorarium moderator Forum 1 orang x 3 kegiatan


Pengelolaan E-Lapor DIY

Cetak spanduk Kegiatan Forum 1 buah


Pengelolaan E-Lapor DIY

Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali


Bimtek Pengelolaan Pengaduan

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


Bimtek Pengelolaan Pengaduan

Honorarium narasumber Bimtek 2 orang x 2 jam x 3 hari


Pengelolaan Pengaduan

Honorarium moderator Bimtek 1 orang x 3 kegiatan


Pengelolaan Pengaduan

Cetak spanduk Kegiatan Bimtek 1 buah


Pengelolaan Pengaduan

Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali


Sosialisasi Kanal Pengaduan
pada masyarakat dan komunitas
difabel
Makan minum harian umum 45 orang x 4 hari
Sosialisasi Kanal Pengaduan
pada masyarakat dan komunitas
difabel
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 4 hari
Sosialisasi Kanal Pengaduan
pada masyarakat dan komunitas
difabel
Honorarium moderator 1 orang x 4 kegiatan
Sosialisasi Kanal Pengaduan
pada masyarakat dan komunitas
difabel
Jasa juru bahasa/penerjemah - 1 orang x 4 kali
Bahasa Isyarat Sosialisasi Kanal
Pengaduan pada masyarakat
dan komunitas difabel

Transport peserta Sosialisasi 35 orang x 4 kali


Kanal Pengaduan pada
masyarakat dan komunitas
difabel
Cetak spanduk Kegiatan 4 buah
Sosialisasi Kanal Pengaduan
pada masyarakat dan komunitas
difabel
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Rakor Pengelolaan Pengaduan
Kab/Kota

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


Rakor Pengelolaan Pengaduan
Kab/Kota
Honorarium narasumber Rakor 2 orang x 2 jam x 3 hari
Pengelolaan Pengaduan
Kab/Kota
Honorarium moderator Rakor 1 orang x 3 kegiatan
Pengelolaan Pengaduan
Kab/Kota
Cetak spanduk Kegiatan Rakor 3 buah
Pengelolaan Pengaduan
Kab/Kota
Makan minum harian umum 30 orang x 3 hari
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 hari
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Honorarium moderator 1 orang x 3 kegiatan
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Honorarium pelaku seni 2 orang x 3 kali
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Jasa Operator Kamera Ngobrolin 3 orang x 3 kali
Lapor (Podcast)
Jasa Director Podcast Ngobrolin 1 orang x 3 kali
Lapor (Podcast)
Jasa Iklan Media Sosial 6 kali
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Jasa Live Streaming Ngobrolin 3 paket
Lapor (Podcast)
Sewa peralatan studio audio 3 unit
Ngobrolin Lapor (Podcast)
Hadiah Uang Kuis Podcast (e- 24 orang x 1 paket
Money)
Jasa publikasi kegiatan 6 kali
Pengelolaan E-Lapor DIY di SKH

Jasa ILM Radio Jasa publikasi 6 kali


Pengelolaan E-Lapor DIY

Jasa talkshow TV tentang 4 kali


Pengelolaan E-Lapor DIY
Jasa talkshow Radio tentang 6 kali
Pengelolaan E-Lapor DIY
Jasa publikasi Media Online 12 kali
tentang Jasa publikasi
Pengelolaan E-Lapor DIY
Jasa pembuatan video Profil 1 video
Layanan E-Lapor DIY
Diseminasi Konten positif Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali

Makan minum harian umum 55 orang x 13 hari


Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 13 hari
Honorarium moderator 1 orang x 13 kegiatan
Honorarium pelaku seni 3 orang x 13 kali
Jasa Iklan Media Sosial 13 kali
Sewa peralatan studio audio 1 unit x 13 kali
Jasa Publikasi Podcast 3 paket
Transport peserta Sosialisasi 55 orang x 13 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 13 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Goodie Bag 3 buah x 13 kali
ATK 20 jenis
Penggandaan 5000 lembar
Cetak Spanduk 2 buah
Pengelolaan Konten dan Produksi Konten JITV Jasa produksi Konten JITV 1 Paket
Perencanaan Media Komunikasi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 12 kali
Publik Acara / Livestreaming JITV

Perjalanan dinas dalam daerah : 4 orang x 11 kali


Liputan JITV
Perjalanan Dinas : Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali
Liputan JITV
Pengadaan Peralatan JITV 1 Paket
Pengelolaan Media Komunikasi Pengelolaan Media Sosial Jasa tenaga ahli Pengelolaan 2 orang x 5 bulan
Publik media Sosial berupa Infografis

ATK Pengelolaan Media Sosial 2 Jenis

Konten Video 6 paket


Pelatihan Pembuatan Konten Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Video
Makan minum harian umum 55 orang x 4 kali
Honorarium narasumber 1 orang x 4 kali
Honorarium moderator 3 orang x 4 kali
Sewa peralatan studio audio 1 unit x 4 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali

Transport peserta Sosialisasi 55 orang x 4 kali


ATK 20 jenis
Penggandaan 5000 lembar
Pelatihan Pembuatan Apkilasi Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 4 kali
Android
Makan minum harian umum 40 orang x 4 kali
Honorarium narasumber 1 orang x 4 kali
Honorarium moderator 2 orang x 4 kali
Transport peserta Sosialisasi 40 orang x 4 kali
Sewa peralatan studio audio 1 unit x 4 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali

ATK 20 jenis
Pelayanan Informasi Publik Pengelolaan Pejabat Pengelola Makan minum rapat Forum 20 orang x 5 kali
Informasi dan Dokumentasi Komunikasi PPID Pemda DIY
(PPID) Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari
Forum Komunikasi PPID Pemda
DIY
Honorarium narasumber Forum 2 orang x 2 jam x 3 hari
Komunikasi PPID Pemda DIY

Honorarium moderator Forum 1 orang x 3 kegiatan


Komunikasi PPID Pemda DIY

Cetak spanduk Kegiatan Forum 1 buah


Komunikasi PPID Pemda DIY

Makan minum rapat 20 orang x 5 kali


Pendampingan PPID di OPD
Makan minum harian umum 20 orang x 5 hari
Pendampingan PPID di OPD
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari
Pendampingan PPID di OPD
Honorarium moderator 1 orang x 5 kegiatan
Pendampingan PPID di OPD
Makan minum rapat Raker Uji 20 orang x 3 kali
Konsekuensi
Makan minum harian umum 30 orang x 3 hari
Raker Uji Konsekuensi
Honorarium narasumber Raker 2 orang x 2 jam x 3 hari
Uji Konsekuensi
Honorarium moderator Raker Uji 1 orang x 3 kegiatan
Konsekuensi
Makan minum rapat Forum 20 orang x 2 kali
Komunikasi PPID BUMD
Makan minum harian umum 35 orang x 2 hari
Forum Komunikasi PPID BUMD

Honorarium narasumber Forum 2 orang x 2 jam x 2 hari


Komunikasi PPID BUMD

Honorarium moderator Forum 1 orang x 2 kegiatan


Komunikasi PPID BUMD

Transport peserta Forum 25 orang x 2 kali


Komunikasi PPID BUMD
Makan minum rapat Gathering 20 orang x 3 kali
Admin Plat Merah
Makan minum harian umum 45 orang x 3 hari
Gathering Admin Plat Merah
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 kali
Gathering Admin Plat Merah
Honorarium moderator 1 orang x 3 kegiatan
Gathering Admin Plat Merah
Sewa Bus semua Tujuan 3 kali
Gathering Admin Plat Merah
Makan minum rapat FGD 20 orang x 4 kali
Pengembangan PPID
Makan minum harian umum 30 orang x 4 hari
FGD Pengembangan PPID
Honorarium narasumber FGD 2 orang x 2 jam x 4 hari
Pengembangan PPID
Honorarium moderator FGD 1 orang x 4 kegiatan
Pengembangan PPID
Jasa publikasi kegiatan PPID di 6 kali
SKH
Jasa ILM Radio Jasa publikasi 6 kali
kegiatan PPID
Jasa Talkshow TV kegiatan PPID 4 kali
di
Jasa Talkshow Radio Jasa 6 kali
publikasi kegiatan PPID
Jasa publikasi Media Online 12 kali
kegiatan PPID
Jasa konsultansi Update 1 paket
Website PPID PEMDA DIY
Jasa pembuatan video Mini 5 video
series pelayanan publik Pemda
DIY
Bimtek Pengelola Layanan Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Informasi dan Dokumentasi Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
(PLID) Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 1 hari
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Kemitraan dengan Pemangku Operasional Komisi Penyiaran Hibah Uang Kepada KPID DIY 1 paket
Kepentingan Indonesia Daerah DIY

Penguatan Kapasitas Sumber Bimtek Internet Sehat Makan minum rapat Bimtek 20 orang x 5 kali
Daya Komunikasi Publik Internet Sehat
Makan minum harian umum 60 orang x 5 hari
Bimtek Internet Sehat
Honorarium narasumber Bimtek 2 orang x 2 jam x 5 hari
Internet Sehat
Honorarium moderator Bimtek 1 orang x 5 kegiatan
Internet Sehat
Honorarium pelaku seni Bimtek 2 orang x 5 kali
Internet Sehat
Sewa Mebel, Sewa kursi/meja 60 buah x 5 kali

Sewa peralatan studio audio 1 unit x 5 kali


Bimtek Internet Sehat
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali
Bimtek Internet Sehat

Transport peserta Bimtek 50 orang x 5 kali


Internet Sehat
Cetak spanduk Kegiatan Bimtek 5 buah
Internet Sehat
Pernyebarluasan Informasi Makan minum rapat 20 orang x 5 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 5 hari
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 5 hari
Honorarium moderator 1 orang x 5 kegiatan
Honorarium pelaku seni 2 orang x 5 kali
Sewa Mebel, Sewa kursi/meja 60 buah x 5 kali

Sewa peralatan studio audio 1 unit x 5 kali


Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali

Transport peserta 50 orang x 5 kali


Cetak spanduk Kegiatan 5 buah
Temu Komunitas Media Sosial Makan minum rapat Temu 20 orang x 5 kali
Komunitas Media Sosial
Makan minum harian umum 60 orang x 5 hari
Temu Komunitas Media Sosial

Honorarium narasumber Temu 2 orang x 2 jam x 5 hari


Komunitas Media Sosial

Honorarium moderator Temu 1 orang x 5 kegiatan


Komunitas Media Sosial
Honorarium pelaku seni Temu 2 orang x 5 kali
Komunitas Media Sosial

Belanja sewa Mebel, Sewa 60 buah x 5 kali


kursi/meja Temu Komunitas
Media Sosial
Belanja sewa peralatan studio 1 unit x 5 kali
audio Temu Komunitas Media
Sosial
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali
Temu Komunitas Media Sosial

Transport peserta Temu 50 orang x 5 kali


Komunitas Media Sosial
Cetak spanduk Kegiatan Temu 5 buah
Komunitas Media Sosial

ATK 20 jenis
Penggandaan 5000 lembar
Forum Kelompok Informasi Makan minum rapat Forum 20 orang x 5 kali
Masyarakat (KIM) Kelompok Informasi Masyarakat
(KIM)
Makan minum harian umum 60 orang x 10 hari
Forum Kelompok Informasi
Masyarakat (KIM)
Honorarium narasumber Forum 2 orang x 2 jam x 10 hari
Kelompok Informasi Masyarakat
(KIM)
Honorarium moderator Forum 1 orang x 10 kegiatan
Kelompok Informasi Masyarakat
(KIM)
Transport peserta Forum 20 orang x 10 kali
Kelompok Informasi Masyarakat
(KIM)
Cetak spanduk Kegiatan Forum 10 buah
Kelompok Informasi Masyarakat
(KIM)
Workshop Diskominfo Co- Makan minum rapat Workshop 20 orang x 5 kali
Working Space (DCS) Diskominfo Co-Working Space
(DCS)
Makan minum harian umum 60 orang x 8 hari
Workshop Diskominfo Co-
Working Space (DCS)
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 8 hari
Workshop Diskominfo Co-
Working Space (DCS)
Honorarium moderator 1 orang x 8 kegiatan
Workshop Diskominfo Co-
Working Space (DCS)
Transport peserta Workshop 50 orang x 8 kali
Diskominfo Co-Working Space
(DCS)
Workshop Difabel tentang Makan minum rapat Workshop 20 orang x 5 kali
Optimasi Media Sosial untuk Difabel tentang Optimasi Media
Pemasaran Sosial untuk Pemasaran

Makan minum harian umum 60 orang x 8 hari


Workshop Difabel tentang
Optimasi Media Sosial untuk
Pemasaran
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 8 hari
Workshop Difabel tentang
Optimasi Media Sosial untuk
Pemasaran
Honorarium moderator 1 orang x 8 kegiatan
Workshop Difabel tentang
Optimasi Media Sosial untuk
Pemasaran
Transport peserta Workshop 50 orang x 8 kali
Difabel tentang Optimasi Media
Sosial untuk Pemasaran
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Podcast Aruh Aruh Diskominfo Makan minum harian umum 30 orang x 8 hari
tentang Kebijakan Pemda dan Podcast Aruh Aruh Diskominfo
Layanan Publik Pemda DIY tentang Kebijakan Pemda dan
Layanan Publik Pemda DIY

Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 8 hari


Podcast Aruh Aruh Diskominfo
tentang Kebijakan Pemda dan
Layanan Publik Pemda DIY

Honorarium moderator Podcast 1 orang x 8 kegiatan


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Honorarium pelaku seni Podcast 2 orang x 8 kali


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Jasa Operator Kamera Podcast 3 orang x 8 kali


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Jasa Director Podcast Podcast 1 orang x 8 kali


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Jasa Iklan Media Sosial Podcast 16 kali


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Jasa Live Streaming Podcast 8 paket


Aruh Aruh Diskominfo tentang
Kebijakan Pemda dan Layanan
Publik Pemda DIY

Sewa peralatan studio audio 8 unit


Podcast Aruh Aruh Diskominfo
tentang Kebijakan Pemda dan
Layanan Publik Pemda DIY

Hadiah Uang Kuis Podcast (e- 8 orang x 8 paket


Money) Podcast Aruh Aruh
Diskominfo tentang Kebijakan
Pemda dan Layanan Publik
Pemda DIY
Lomba Pembuatan Konten Honorarium juri Lomba 3 orang x 3 macam x 2 kali
Media Sosial Pembuatan Konten Media Sosial

Honorarium pembantu juri 3 orang x 2 kali


Lomba Pembuatan Konten
Media Sosial
Uang penghargaan untuk Lomba 18 orang x 1 paket
Pembuatan Konten Media Sosial

Jasa Iklan Media Sosial Lomba 5 kali


Pembuatan Konten Media Sosial

Publikasi Informasi Jasa publikasi kebijakan Pemda 9 kali


di SKH
Jasa ILM Radio Jasa publikasi 7 kali
kebijakan Pemda
Jasa Talkshow TV Jasa 8 kali
publikasi kebijakan Pemda
Jasa Talkshow Radio Jasa 12 kali
publikasi kebijakan Pemda
Jasa publikasi Media Online 12 kali
tentang kebijakan Pemda
ATK 1 Paket D
Penguatan Tata Kelola Komisi Operasional Komisi Informasi Honorarium Komisioner Komisi 80 orang bulan
Informasi di Daerah Daerah (KID) DIY Informasi Daerah (KID) DIY

Jasa Kursus Singkat/Pelatihan 1 paket


Pelatihan Mediator dan Mediator
Lanjutan Komisi Informasi
Daerah (KID) DIY

Jasa publikasi Media Cetak 12 kali


Jasa publikasi Radio 24 kali
Jasa publikasi Iklan Layanan 24 kali
Masyarakat
Cetak Buletin Tinarbuka 1200 eksemplar
Cetak Kalender 500 buah
Cetak Blangko Kop Komisi 2000 lembar
Informasi Daerah (KID) DIY
Cetak Stop Map Kop Komisi 1000 buah
Informasi Daerah (KID) DIY
Cetak Modul Sekolah 300 buah
Keterbukaan Informasi
Honorarium Sidang 7 orang x 12 sengketa
Penyelesaian Sengketa Informasi
Ajudikasi Non Litigasi Komisi
Informasi Daerah (KID) DIY

Honorarium Penerbitan Buletin 10 orang x 4 edisi

Jasa publikasi Media Cetak 2 media x 4 kali


Seleksi Pemilihan Anggota KID
DIY
Penggandaan Seleksi Pemilihan 3000 lembar
Anggota KID DIY
Cetak Foto Seleksi Pemilihan 80 lembar
Anggota KID DIY
Jilid Seleksi Pemilihan Anggota 100 buah
KID DIY
Makan minum rapat Seleksi 200 orang x 1 kali
Pemilihan Anggota KID DIY
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 1 hari
Bimbingan Teknis
Pengembangan Kompetensi
Komisioner
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Bimbingan Teknis
Pengembangan Kompetensi
Komisioner
Jasa backdrop Bimbingan 1 buah
Teknis Pengembangan
Kompetensi Komisioner
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta Bimbingan 60 orang x 1 kali
Teknis Pengembangan
Kompetensi Komisioner
Makan minum Harian Umum 70 orang x 1 hari
Bimbingan Teknis
Pengembangan Kompetensi
Komisioner
Honorarium narasumber 12 orang x 2 jam x 12 hari
Sosialisasi Keterbukaan
Informasi
Cetak backdrop Sosialisasi 1 buah x 6 kali
Keterbukaan Informasi
Honorarium moderator Pusat 6 orang x 6 kegiatan
Sosialisasi Keterbukaan
Informasi
Transport peserta Sosialisasi 60 orang x 6 kali
Keterbukaan Informasi
Penggandaan materi Sosialisasi 3600 lembar
Keterbukaan Informasi

Makan minum Sosialisasi 70 orang x 6 hari


Keterbukaan Informasi
Perjalanan dinas narasumber 2 orang x 3 hari x 6 kali
pusat Sosialisasi Keterbukaan
Informasi
Cetak laporan Sosialisasi 6 eksemplar x 6 kali
Keterbukaan Informasi
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 12 hari
Sosialisi Basis
Honorarium moderator Sosialisi 1 orang x 12 kegiatan
Basis
Makan minum Harian Umum 70 orang x 12 hari
Sosialisi Basis
Penggandaan materi Sosialisasi 4800 lembar
Basis
Transport peserta Sosialisasi 60 orang x 12 kali
Basis
Jasa publikasi di Media Televisi 4 kali
Pemeringkatan Badan Publik

Jasa publikasi di Media Radio 4 kali


Pemeringkatan Badan Publik

Jasa publikasi di Media 4 kali


Massa/Koran Pemeringkatan
Badan Publik
Honorarium Tim Monev 120 orang bulan
Keterbukaan Informasi (SK
Gubernur)
Piagam Pemeringkatan Badan 150 set
Publik
Pigura Pemeringkatan Badan 150 set
Publik
Plakat Pemeringkatan Badan 150 set
Publik
Transport peserta Uji Akses 60 orang x 12 kali
Pemeringkatan Badan Publik
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 hari
Evaluasi Pemeringkatan
Keterbukaan Informasi Badan
Publik
Honorarium moderator Evaluasi 1 orang x 2 kegiatan
Pemeringkatan Keterbukaan
Informasi Badan Publik

Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari


Evaluasi Pemeringkatan
Keterbukaan Informasi Badan
Publik
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 1 hari
Rakerda Komisi Informasi
Honorarium moderator Rakerda 1 orang x 1 kegiatan
Komisi Informasi
Cetak backdrop Rakerda Komisi 1 buah
Informasi
Transport peserta Rakerda 60 orang x 1 kali
Komisi Informasi
Makan minum harian umum 70 orang x 1 hari
Rakerda Komisi Informasi
Penggandaan materi Rakerda 600 lembar
Komisi Informasi
Cetak laporan Rakerda Komisi 18 eksemplar
Informasi
Honorarium narasumber Forum 2 orang x 2 jam x 4 hari
PPID Badan Publik Pemerintah
Daerah dan Badan Publik Non
Pemerintah Daerah

Honorarium moderator Forum 1 orang x 1 kegiatan


PPID Badan Publik Pemerintah
Daerah dan Badan Publik Non
Pemerintah Daerah

Transport peserta Forum PPID 40 orang x 2 kali


Badan Publik Pemerintah
Daerah dan Badan Publik Non
Pemerintah Daerah

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari


Forum PPID Badan Publik
Pemerintah Daerah dan Badan
Publik Non Pemerintah Daerah

Penggandaan materi Forum 600 lembar


PPID Badan Publik Pemerintah
Daerah dan Badan Publik Non
Pemerintah Daerah

Cetak laporan Forum PPID 12 eksemplar


Badan Publik Pemerintah
Daerah dan Badan Publik Non
Pemerintah Daerah
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 12 hari
Sekolah Keterbukaan Informasi

Honorarium moderator Sekolah 1 orang x 12 kegiatan


Keterbukaan Informasi

Transport peserta Sekolah 40 orang x 12 kali


Keterbukaan Informasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 50 orang x 12 hari
Sekolah Keterbukaan Informasi

Penggandaan materi Sekolah 4800 lembar


Keterbukaan Informasi
Cetak backdrop Sekolah 1 buah x 12 kali
Keterbukaan Informasi
Seminar Kit Sekolah 300 buah
Keterbukaan Informasi
Honorarium Pembaca Doa 1 orang x 1 kali
Anugerah Keterbukaan Badan
Publik
Honorarium pelaku seni 10 orang x 1 kali
Anugerah Keterbukaan Badan
Publik
Honorarium MC Anugerah 2 orang x 1 kali
Keterbukaan Badan Publik
Sewa peralatan panggung, 1 paket
sound system, kursi, meja,
lampu, genset dan tenda
Anugerah Keterbukaan Badan
Publik
Jasa Dekorasi Anugerah 1 paket
Keterbukaan Badan Publik
Cetak backdrop Anugerah 1 buah
Keterbukaan Badan Publik
Cetak undangan Anugerah 200 buah
Keterbukaan Badan Publik
Penggandaan materi Anugerah 1000 lembar
Keterbukaan Badan Publik

Konsumsi/Akomodasi Lokal 200 orang x 1 hari


Anugerah Keterbukaan
Informasi Badan Publik
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari
Cerdas Cermat Keterbukaan
Informasi tingkat provinsi
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari
Cerdas Cermat Keterbukaan
Informasi penyisihan tingkat
kab/kota
Honorarium pelaku seni Cerdas 5 orang x 1 kali
Cermat Keterbukaan Informasi

Honorarium MC Cerdas Cermat 2 orang x 1 kali


Keterbukaan Informasi

Sertifikat Siswa dan Guru 120 set


Cerdas Cermat Keterbukaan
Informasi
Piagam Cerdas Cermat 30 set
Keterbukaan Informasi
Trophy Cerdas Cermat 30 set
Keterbukaan Informasi
Uang penghargaan untuk (juara 5 orang x 1 paket
1 - harapan 2) Cerdas Cermat
Keterbukaan Informasi

Honorarium Tim juri tingkat 8 orang x 1 kali


provinsi Cerdas Cermat
Keterbukaan Informasi
Honorarium Tim juri penyisihan 8 orang x 5 kab/kota x 1 kali
tingkat kab/kota Cerdas Cermat
Keterbukaan Informasi

Cetak backdrop/ Dekorasi 2 buah


Cerdas Cermat Keterbukaan
Informasi
Jasa Blocking Time TV (final) 1 Paket x 1 kali
Cerdas Cermat Keterbukaan
Informasi
Penggandaan materi soal Cerdas 600 lembar
Cermat Keterbukaan Informasi

Honorarium narasumber Dialog 1 orang x 2 jam x 8 hari


Interaktif Televisi
Honorarium moderator Dialog 1 orang x 8 kegiatan
Interaktif Televisi
Jasa Blocking time Dialog 4 kali
Interaktif Televisi
Honorarium narasumber Dialog 1 orang x 2 jam x 4 hari
Interaktif Radio
Honorarium moderator Dialog 1 orang x 4 kegiatan
Interaktif Radio
Jasa Blocking time Dialog 4 kali
Interaktif Radio
Publikasi Surat kabar Rubrik 1 kali x 12 bulan
konsultasi Keterbukaan
Informasi
Sewa peralatan panggung, 1 paket
sound system, kursi, meja,
lampu, genset dan tenda
Pelaksanaan Peringatan Hari
Keterbukaan Informasi Nasional

Jasa Dekorasi Pelaksanaan 1 paket


Peringatan Hari Keterbukaan
Informasi Nasional
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari
Pelaksanaan Peringatan Hari
Keterbukaan Informasi Nasional

Souvenir Pelaksanaan 150 buah


Peringatan Hari Keterbukaan
Informasi Nasional
Honorarium pelaku seni 10 orang x 1 kali
Pelaksanaan Peringatan Hari
Keterbukaan Informasi Nasional

Honorarium MC Pelaksanaan 2 orang kegiatan


Peringatan Hari Keterbukaan
Informasi Nasional
Cetak backdrop Pelaksanaan 1 buah
Peringatan Hari Keterbukaan
Informasi Nasional
Sewa peralatan panggung, 1 paket
sound system, kursi, meja,
lampu, genset dan tenda
Pelaksanaan peringatan Hari
Hak Untuk Tahu se-Dunia
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Jasa Dekorasi Pelaksanaan 1 paket
peringatan Hari Hak Untuk
Tahu se-Dunia
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari
Pelaksanaan peringatan Hari
Hak Untuk Tahu se-Dunia
Souvenir Pelaksanaan 150 buah
peringatan Hari Hak Untuk
Tahu se-Dunia
Honorarium pelaku seni 5 orang x 1 kali
Pelaksanaan peringatan Hari
Hak Untuk Tahu se-Dunia
Honorarium MC Pelaksanaan 2 orang x 1 kali
peringatan Hari Hak Untuk
Tahu se-Dunia
Jasa backdrop Pelaksanaan 1 buah
peringatan Hari Hak Untuk
Tahu se-Dunia
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab
Koordinasi antar lembaga

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab


Monitoring Standar Layanan
Informasi Publik (SLIP)

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab


Sosialisasi Basis
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab
Sekolah Keterbukaan Informasi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab


Pendampingan PPID
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali x 4 kab
Monev Badan Publik
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali
Rakernis
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Peringatan Hari Keterbukaan
Informasi Nasional (HKIN)
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Pemeringkatan Badan Publik
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 3 hari x 1 kali
Peningkatan Kapasitas Panitera

Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 3 hari x 1 kali


Rapat Koordinasi Nasional
Komisi Informasi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali
Rapat Koordinasi Bidang
Advokasi, Sosialisasi dan
Edukasi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali
Rapat Koordinasi Bidang
Kelembagaan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali
Rapat Koordinasi Bidang
Penyelesaian Sengketa Informasi

PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Nama Domain yang Penyelenggaraan Sistem Pendukung ATK 5 Paket D
APLIKASI INFORMATIKA Telah ditetapkan oleh Jaringan Intra Pemerintah Penggandaan 2 Paket D
Pemerintah Pusat dan Sub Daerah Makan minum rapat Koordinasi 15 orang x 32 kali
Domain di
Lingkup Pemerintah Daerah Pemeliharaan Jaringan Suku Cadang Perangkat 25 jenis
Provinsi Pemerintah Daerah Daerah Jaringan Wireless
Istimewa Yogyakarta Suku Cadang Perangkat 35 jenis
Jaringan Fiber Optik
Pemeliharaan jaringan 1 Paket
Pemerintah Daerah Daerah
Istimewa Yogyakarta Area Kota
Yogyakarta
Pemeliharaan jaringan 1 Paket
Pemerintah Daerah Daerah
Istimewa Yogyakarta Area
Gunung Kidul dan Bantul
Pemeliharaan Jaringan 1 Paket
Pemerintah Daerah Daerah
Istimewa Yogyakarta Area
Sleman dan Kulon Progo
Pemeliharaan Network Operating 1 Paket
Center (NOC ), jaringan intranet,
Wi-Fi dan CCTV kompleks
kepatihan
Pengadaan CCTV Kepatihan 1 Paket
Extra Fooding Pengelola 9 orang x 12 kali x 12 bulan
Jaringan Pemda DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 24 kali
Pemeliharaan Jaringan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali


Pemantauan Pemeliharaan
Jaringan
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan E-Government di Pendukung ATK 7 paket D
APLIKASI INFORMATIKA Lingkup Pemerintah Daerah Penggandaan 8 paket D
Provinsi Makan minum rapat 20 orang x 40 kali
Penatalaksanaan dan Forum Kominfo se-DIY ATK 10 jenis
Pengawasan e-government Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 hari
dalam Penyelenggaraan Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Pemerintahan Daerah Provinsi Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
peserta
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kali
menghadiri Forum Kominfo se-
DIY
Pembahasan Rekomendasi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 20 kali
Investasi Teknologi Informasi rekomendasi investasi Teknologi
dan Komunikasi (TIK) Informasi dan Komunikasi

Pengelolaan Pusat Data Pengelolaan Data Center Pemeliharaan Data Center 1 paket
Pemerintahan Daerah Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 kali

Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 20 kali


kegiatan
Extra fooding pengelola Data 5 orang x 12 kali x 12 bulan
Center
Jasa konsultansi tenaga ahli 2 orang x 6 bulan
Sistem Administrator
Jasa Langganan SSL dan CPanel 1 paket

Pemeliharaan Email Jasa konsultansi pemeliharaan 1 paket


email Pemda DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pengembangan Aplikasi dan Pemeliharaan dan ATK Pemeliharaan dan 10 jenis
Proses Bisnis Pemerintahan Pengembangan Sistem Pengembangan Sistem
Berbasis Elektronik Informasi/Aplikasi Informasi/Aplikasi
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali
pengembangan aplikasi

Jasa konsultansi Pemeliharaan 1 Paket


dan Pengembangan Aplikasi E-
Lapor DIY, Jogja Istimewa, dan
portal jogjaprov.go.id

Jasa konsultansi tenaga ahli 4 orang x 12 bulan


Programmer pengembangan
Aplikasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 3 kali

Penyelenggaran Sistem Pengembangan Sistem ATK sistem penghubung layanan 10 jenis


Penghubung Layanan penghubung Layanan
Pemerintah Makan minum rapat 20 orang x 6 kali
pembahasan sistem
penghubung layanan
Jasa konsultansi Pengembangan 1 Paket
API-Gateway
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali

Monitoring, Evaluasi dan Pengelolaan SPBE ATK Pengelolaan SPBE 10 jenis


Pelaporan Pengembangan Penggandaan Pengelolaan SPBE 4000 lembar
Ekosistem SPBE
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 8 kali
pengelolaan SPBE
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
Forum SPBE se-DIY
Honorarium moderator Forum 1 orang x 1 kegiatan
SPBE se-DIY
Honorarium narasumber Forum 3 orang x 2 jam x 1 hari
SPBE se-DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 4 hari
Sosialisasi SPBE

Honorarium moderator 1 orang x 4 kegiatan


Sosialisasi SPBE
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 4 hari
Sosialisasi SPBE
Jasa konsultansi Audit Aplikasi 1 Paket
SPBE
Jasa konsultansi Pendampingan 1 Paket
Penilaian SPBE

Jasa konsultansi Penyusunan 2 Paket


Kebijakan/ Regulasi SPBE
Daerah
Jasa konsultansi Pengembangan 1 Paket
IDMC
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 10 kali
Koordinasi Implementasi SPBE
di Kabupaten/Kota

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


untuk koordinasi pengelolaan
SPBE
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penyelenggaraan Persandian Pendukung Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 paket D
PERSANDIAN UNTUK untuk Pengamanan Informasi Kantor
PENGAMANAN INFORMASI Pemerintah Daerah Provinsi Penggandaan 1 Paket D
Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 12 kali
kegiatan
Pelaksanaan Keamanan Implementasi Sistem Manajemen Jasa konsultansi pendampingan 1 paket
Informasi Pemerintahan Daerah Keamanan Informasi (SMKI) SMKI
Provinsi Berbasis Elektronik dan Berbasis ISO 27001 Audit Eksternal ISO 27001 1 paket
Non Elektronik Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 5 kali
kegiatan
Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari
sosialisasi awareness keamanan
informasi
Makan minum harian umum 10 orang x 2 hari
Verifikasi Indeks Keamanan
Informasi (Indeks KAMI)
Makan minum harian umum 20 orang x 2 hari
audit internal
Makan minum harian umum 20 orang x 2 hari
audit eksternal
Makan minum tinjauan 20 orang x 1 hari
manajemen
Registrasi Anti virus end point 10 pack
security
Audit Keamanan Sistem Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 2 kali
Pemerintahan Berbasis kegiatan
Elektronik (SPBE) Jasa Konsultansi Audit 1 paket
Keamanan SPBE
Makan minum audit keamanan 20 orang x 2 kali
SPBE
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 14 hari x 2 kali
untuk Peningkatan Kompetensi
SDM pengelola keamanan SPBE

Operasional Jogja Provincial Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 6 kali


Computer Security Incident
Response Team (Tim Makan minum harian umum 10 orang x 2 hari
Jogjaprovcsirt) Verifikasi Indeks Cyber Security
Maturity (CSM)
Honorarium Tim Jogjaprovcsirt 104 orang bulan

Registrasi Lisensi tools 1 paket


vulnerability assessment
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 14 hari x 2 kali


untuk Peningkatan Kompetensi
SDM pengelola keamanan siber
dan csirt
Penetration Testing Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 15 kali
Kegiatan
Jasa Konsultasi Penetration 1 paket
Testing
Penetapan Pola Hubungan Pendukung ATK 3 paket D
Komunikasi Sandi antar Penggandaan 7500 lembar
Perangkat Daerah Provinsi Rapat koordinasi 15 orang x 12 kali
Operasionalisasi Jaring Pemeliharaan Alat Suku cadang alat 11 jenis
Komunikasi Sandi Pemerintah Telekomunikasi telekomunikasi
Daerah Provinsi Pemeliharaan jaringan 1 paket
telekomunikasi
Honorarium penjaga repeater 2 orang x 12 bulan
Penetapan Pola Hubungan
Komunikasi Sandi antar
Perangkat Daerah Provinsi
Operasionalisasi Jaring Pemeliharaan Alat
Komunikasi Sandi Pemerintah Telekomunikasi
Daerah Provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 hari x 12 bulan

Extra fooding Pemeliharaan Alat 7 orang x 12 kali x 12 bulan


Telekomunikasi
Belanja Modal Alat Komunikasi 20 unit
Telephone
Belanja Modal Upgrade dan 1 paket
Relokasi PABX
Penyelenggaraan Forum Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali
Komunikasi Sandi Daerah Forkomsanda
(Forkomsanda) Honorarium narasumber pusat 1 orang x 3 jam x 1 hari

Honorarium moderator 1 orang x kegiatan


Perjalanan Dinas narasumber 1 orang x 2 hari x 1 kali
pusat
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari
Iuran Forkomsanda 1 tahun
Sterilisasi Ruang Kerja Perjalanan dinas dalam daerah 6 orang x 16 lokasi x 2 kali
untuk Sterilisasi Ruang Kerja
Kabupaten
Makan minum harian umum 6 orang x 50 hari
untuk petugas CS
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
Perbaikan Peralatan Persandian
ke BSSN
Pemasangan Jammer Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 6 kali
Pemasangan Jammer

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 kali


pemasangan jammer
Makan minum harian umum 6 orang x 10 hari
Petugas
Implementasi Tanda Tangan Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 2 kali
Elektronik Implementasi Tanda Tangan
Elektronik
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 2 hari
Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
narasumber luar DIY
Honorarium Instruktur 4 orang x 4 jpl x 1 kali
Makan minum harian umum 55 orang x 2 hari
Peserta Sosialisasi
Penggandaan materi 5 lembar x 40 orang x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 kali

PROGRAM PENYELENGGARAAN Sarana Prasana Keistimewaan Pendukung ATK 10 paket D


KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Urusan Kebudayaan Penggandaaan 5 paket D
URUSAN KEBUDAYAAN Rapat Koordinasi 20 orang x 12 kali
Pembangunan Ekosistem Pengelolaan Bandwidth DRC Jasa Langganan Bandwidth IIX 1 paket
Kultural DIY Berbasis Digital dan Colocation Server DRC Batam dan Colocation
Server
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 3 hari x 2 kali
pemantauan perangkat
Pengembangan Kapasitas Data Belanja Modal Pengadaan Server 1 Paket
Center Data Center
Pengelolaan Security Operation Pemeliharaan SOC 1 paket
Center (SOC) Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
koordinasi dan ekskalasi insiden

ATK 10 jenis
Penggandaan 3000 lembar
Monitoring dan evaluasi Jogja ATK 10 jenis
Smart Province Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 6 kali

Honorarium Tim Koordinasi 20 orang x 6 bulan


JOGJA SMART PROVINCE
Makan minum harian umum 30 orang x 4 hari
Tim koordinasi Jogja Smart
Province
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 hari
Honorarium moderator 1 orang x 3 kegiatan
Honorarium Peserta 20 orang x 3 kali
Jasa konsultansi Reviu Renaksi 1 paket
Jogja Smart Province
Jasa konsultansi Monev 1 paket
Pelaksanaan Masterplan JSP
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kali

Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 3 hari x 2 kali


dalam rangka Orientasi Dimensi
Jogja Smart Province

Operasional Jogja Center ATK 10 jenis


Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 20 kali

Cetak laporan Pengelolaan 100 buku


Jogjacenter
Jasa Langganan tableau Jogja 1 paket
Center
Pemeliharaan Peralatan Jogja 1 paket
Center
Honorarium Operator Jogja 3 orang x 12 bulan
Center
Jasa konsultansi tenaga ahli 1 orang x 12 bulan
Pengelolaan Jogja Center
Jasa konsultansi Penyusunan 3 paket
data analytic
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 2 kali
dalam rangka
Koordinasi/Konsultasi vertikal
integrasi data pembangunan

Pemeliharaan E-Payment tempat Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali


wisata
Jasa konsultansi Pemeliharaan 1 paket
E-payment tempat wisata

Pelatihan dan Pendampingan Penggandaan materi 30.000 lembar


Management Digital Marketing Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 60 hari
untuk lokasi WIFI Honorarium moderator 1 orang x 60 kegiatan
Pemberdayaan Masyarakat Transport peserta 35 orang x 60 kali
Makan minum harian umum 35 orang x 60 hari
Cetak backdrop 1 buah x 60 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 kali
Pelatihan Wifi UMKM
ATK 6 jenis
Pembuatan konten video Jasa pembuatan konten video 20 paket
sosialisasi Tentang Keistimewaan
Yogyakarta
Pelatihan E-Bussiness Makan minum harian umum 65 orang x 60 hari
Pelatihan E-Bussiness
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Pelatihan E-Bussiness KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 60 kali
Pelatihan E-Bussiness

Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 60 hari


Pelatihan E-Bussiness
Honorarium moderator Pelatihan 1 orang x 60 kegiatan
E-Bussiness
Honorarium pelaku seni 3 orang x 60 kali
Pelatihan E-Bussiness
Sewa peralatan studio audio 1 buah
Pelatihan E-Bussiness
Transport peserta Pelatihan E- 55 orang x 60 kali
Bussiness
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 60 kali

Fasilitasi Teknologi Informasi Jasa langganan Bandwidth 1 Paket


Internet Pemerintah Daerah
Daerah Istimewa Yogyakarta
Jasa langganan Internet Untuk 1 Paket
Sarana/Tempat Ibadah

ATK 3 jenis

Audit Jaringan Intranet Jasa Konsultansi Audit Jaringan 1 Paket


Pemerintah Daerah Daerah intranet Pemerintah Daerah
Istimewa Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta

Pemeliharaan Perangkat Jasa Pemeliharaan studio JITV 1 Paket


Multimedia dan Command dan ruang IDMC
Center Jasa Pemeliharaan videotron 1 Paket
Belanja Tagihan Listrik 12 Bulan
Videotron
Jasa tagihan listrik CCTV 12 Bulan
Jasa Listrik Wi-Fi Publik 12 Bulan
Pengelolaan Jaringan Pemda DIY Jasa pemeliharaan untuk Wi-Fi, 1 Paket
access point, dan CCTV di
sepanjang jalan Malioboro
Jasa pemeliharaan jaringan 1 Paket
internet desa Kulon Progo
Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 32 kali
Pengelolaan Jaringan Pemda DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 44 kali


Pemantauan Jaringan Pemda
DIY
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali
Koordinasi pengelolaan Jaringan
intra pemerintah dengan tim
SPBE pusat
Pengadaan jaringan OPD dan 1 Paket
optimalisasi jaringan VPN
Pengadaan CCTV Panorama dan 1 Paket
Surveilance
Pembangunan backbone 1 Paket
jaringan fiber optik simpang lalu
lintas
Pengadaan Peralatan Network 1 Paket
Operations Center (NOC) Pemda
DIY
Pengadaan LED videotron 1 Paket
Pengelolaan SPBE ATK 10 jenis
Penggandaan 4000 lembar
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 8 kali
pengelolaan SPBE
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
Forum SPBE se-DIY
Honorarium moderator Forum 1 orang x 1 kegiatan
SPBE se-DIY
Honorarium narasumber Forum 3 orang x 2 jam x 1 hari
SPBE se-DIY
Makan minum harian umum 60 orang x 4 hari
Sosialisasi SPBE
Honorarium moderator 1 orang x 4 kegiatan
Sosialisasi SPBE
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 4 hari
Sosialisasi SPBE
Jasa konsultansi Audit Aplikasi 1 Paket
SPBE
Jasa konsultansi Pendampingan 1 Paket
Penilaian SPBE

Jasa konsultansi Penyusunan 1 Paket


Kebijakan/ Regulasi SPBE
Daerah
Jasa konsultansi Pengembangan 1 Paket
IDMC
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 10 kali
Koordinasi Implementasi SPBE
di Kabupaten/Kota

Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 2 kali


untuk koordinasi pengelolaan
SPBE

4. STANDAR BELANJA KHUSUS SEKRETARIAT DAERAH

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENUNJANG Administrasi Keuangan dan Penyediaan Gaji dan Tunjangan Pembayaran gaji dan tunjangan Gaji dan tunjangan KDH WKDH 2 orang x 1 tahun
URUSAN PEMERINTAHAN Operasional Kepala Daerah dan Kepala Daerah dan Wakil Kepala KDH WKDH
DAERAH PROVINSI Wakil Kepala Daerah Daerah
Penyediaan Pakaian Dinas dan Penyediaan pakaian dinas dan Pakaian batik KDH 1 paket
Atribut Kelengkapan Kepala atribut Pakaian batik WKDH 1 paket
Daerah dan Wakil Kepala Pakaian dinas KDH 1 paket
Daerah Pakaian dinas WKDH 1 paket
Pelaksanaan Medical Check Up Medical check up Medical check up KDH WKDH 2 orang x 1 tahun
Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah
Fasilitasi Kerumahtanggaan Penyediaan Kebutuhan Rumah Penyediaan kebutuhan rumah Penyediaan kebutuhan rumah 1 tahun
Sekretariat Daerah Tangga Kepala Daerah tangga KDH tangga KDH

Penyediaan Kebutuhan Rumah Penyediaan kebutuhan rumah Penyediaan kebutuhan rumah 1 tahun
Tangga Wakil Kepala Daerah tangga WKDH tangga WKDH

Penyediaan Kebutuhan Rumah Penyediaan kebutuhan rumah Penyediaan kebutuhan rumah 1 tahun
Tangga Sekretariat Daerah tangga setda tangga Setda

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Ruang Satuan Pendukung Alat tulis kantor 1 paket B
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ruang Strategis Kasultanan dan Penggandaan 6 paket B
URUSAN TATA RUANG Kadipaten Makan minum rapat kordinasi 25 orang x 10 kali

Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan genset Genset 1000 kVA 1 unit


Ruang Strategis Sumbu Filosofis
PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Ruang Satuan
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ruang Strategis Kasultanan dan
URUSAN TATA RUANG Kadipaten
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3
Pemanfaatan Ruang Satuan 4 5 6
Ruang Strategis Sumbu Filosofis Pengambangan rumah genset Pengembangan rumah genset 1 paket

Jasa Konsultansi Pengawasan 1 paket

5. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO TATA PEMERINTAHAN SETDA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Pengelolaan Tanah Kasultanan Pendukung Alat tulis kantor 6 Paket B
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA dan Tanah Kadipaten Penggandaan 2 Paket B
URUSAN PERTANAHAN Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 hari x 2 kali

Penatausahaan Tanah Penyusunan Kajian Arsitektur Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 bulan x 2 kali
Kasultanan dan Tanah Gapura Batas Daerah
Kadipaten Penggandaan 6000 lembar
Makan minum harian umum 30 orang x 4 kali x 1 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 kali
Jasa Tenaga ahli madya 1 orang x 3 bulan
Jasa Tenaga ahli muda 3 orang x 3 bulan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 1 hari x 2 kali
Studi Orientasi tujuan Jawa
Timur
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 Kab x 3 kali

Bahan komputer 2 jenis


PROGRAM PENDAFTARAN Pelayanan Pendaftaran Pendukung Alat Tulis Kantor 6 Paket B
PENDUDUK Kependudukan Penggandaan 2 paket B
Makan minum rapat 20 orang x 20 kali
Pendataan Penduduk Non Pendataan dan Penerbitan Makan minum harian umum 60 orang x 2 kali x 1 hari
Permanen dan Rentan Dokumen Administrasi Rapat Kerja Penduduk Rentan
Administrasi Kependudukan Kependudukan bagi Penduduk
Lintas Kabupaten/Kota dalam Nonpermanen dan Rentan Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam x 2 kali
Satu Provinsi Administrasi Kependudukan Kerja Penduduk Rentan

Transport peserta Rapat Kerja 50 orang x 2 kali x 1 hari


Penduduk Rentan
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kali x 1 hari
Rapat Kerja Pendataan
Penduduk Non Permanen
Honorarium narasumber Rapat 3 orang X 1 jam x 2 kali
Kerja Pendataan Penduduk Non
Permanen
Transport peserta Rapat Kerja 50 orang x 2 kali x 1 hari
Pendataan Penduduk Non
Permanen
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 4 kali x 2 hari

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 4 kab x 3 kali

Bahan Komputer 4 jenis


Alat Listrik-Baterai 5 pack
Benda Pos-Materai 150 buah
Penyusunan Tata Cara Penyusunan Kajian terkait Jasa Konsultansi Penyusunan 1 Paket
Perencanaan, Pelaksanaan, Kebijakan Administrasi Kajian terkait Pelaksanaan
Pemantauan, Evaluasi, Kependudukan Perda 9 Tahun 2015
Pengendalian dan Penyusunan
Pelaporan Adminduk terkait Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 1 hari
Pendaftaran Penduduk Ekspose hasil Kajian terkait
Pelaksanaan Perda 9 tahun
2015
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 1 hari
Ekspose hasil Kajian terkait
Pelaksanaan Perda 9 tahun
2015
Transport peserta Ekspose hasil 40 orang x 1 kali
Kajian terkait Pelaksanaan
Perda 9 tahun 2015

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 4 kab x 3 kali

Bahan Komputer 2 jenis


Penyelenggaraan Pendaftaran Pendukung Alat Tulis Kantor 6 Paket B
Kependudukan Penggandaan 2 paket B
Makan minum rapat 20 orang x 20 kali
Fasilitasi Terkait Pendaftaran Fasilitasi terkait Pelaksanaan Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali x 1 hari
Penduduk Pendaftaran Penduduk di Rapat Kerja Fasilitasi
Kabupaten/Kota di DIY Pendaftaran
Penduduk
Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam
Kerja Fasilitasi Pendaftaran
Penduduk
Transport peserta Rapat Kerja 50 orang x 1 kali x 1 hari
Fasilitasi Pendaftaran Penduduk

Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali x 1 hari


Rapat Kerja Pendataan Warga
Negara asing
Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam
Kerja Pendataan Warga Negara
asing
Transport peserta Rapat Kerja 50 orang x 1 kali 1 hari
Pendataan Warga Negara asing

Cetak Leaflet 2000 lembar


Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 4 kali x 2 hari

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 4 kab x 3 kali

Bahan Komputer 3 jenis


Sosialisasi Terkait Pendaftaran Sosialisasi terkait Perda 9 Tahun Makan minum harian umum 60 orang x 9 kali x 1 hari
Penduduk 2015 tentang Penyelenggaraan Sosialisasi terkait Perda 9 Tahun
Administrasi Kependudukan 2015
dan Kartu Identitas Anak Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 9 kali
Sosialisasi terkait Perda 9 Tahun
2015
Transport peserta Sosialisasi 50 orang x 9 kali x 1 hari
terkait Perda 9 Tahun 2015
Sewa Tempat Pertemuan untuk 9 kali x 1 hari
Sosialisasi terkait Perda 9 Tahun
2015
Publikasi surat kabar 5 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 4 kab x 3 kali

Bahan Komputer 3 jenis


Alat Listrik Baterai 5 pack
PROGRAM PENCATATAN SIPIL Pelayanan Pencatatan Sipil Pendukung Alat Tulis Kantor 2 paket B
Makan minum rapat 20 orang x 5 kali
Fasilitasi Pelayanan Bidang Pelaksanaan Pelayanan Terpadu Pengadaan Blangko KIA 20.000 Keping
Pencatatan Sipil di Bahan Komputer - Ribbon KTP- 10 buah
Kabupaten/Kota el
PROGRAM PENCATATAN SIPIL Pelayanan Pencatatan Sipil

Fasilitasi Pelayanan Bidang Pelaksanaan Pelayanan Terpadu


PROGRAM KEGIATAN SUBSipil
Pencatatan KEGIATAN
di AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 Kabupaten/Kota3 4 5 6
Bahan Komputer - Film Printer 11 buah
KTP-el
Bahan Komputer - Cleaning Kit 5 buah

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kali x 1 hari

Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali x 2 hari


Dalam Rangka Pelayanan
Terpadu
Sewa Tenda 1 unit x 2 kali x 2 hari
Sewa Meja dan Kursi 100 unit x 2 kali x 2 hari
Sewa Sound System 1 unit x 2 kali x 2 hari
Honorarium Petugas Pelayanan 15 orang x 2 kali x 2 hari
Terpadu
Penyelenggaraan Pencatatan Pendukung Alat Tulis Kantor 3 paket B
Sipil di Provinsi Penggandaan 2 paket B
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 1 hari
Fasilitasi terkait Pencatatan Sipil Pelaksanaan Fasilitasi Itsbat Panjar sidang perkara itsbat PA 75 akta
Nikah di Gunungkidul
Panjar sidang perkara itsbat PA 25 akta
di Kulon Progo
Pemberkasan permohonan 100 berkas
sidang itsbat dan penerbitan
surat nikah
Makan minum harian umum 160 Orang x 3 Kali x 1 Hari
Dalam Rangka Itsbat Nikah
Makan minum Rapat Fasilitasi 15 orang x 1 hari x 4 kali
Sidang Itsbat Nikah
Sewa Alat Kantor Lainnya 1 unit x 1 hari x 3 kali
Sewa Meja dan Kursi 102 unit x 1 hari x 3 kali
Sewa Sound System 1 unit x 1 hari x 3 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 30 orang x 3 kali x 1 hari
dalam rangka Itsbat Nikah

Koordinasi Berkala Antar Koordinasi terkait Kerjasama Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 4 kab x 3 kali
Lembaga Pemerintah dan pemberian Insentif bagi anak
Lembaga Non Pemerintah pemegang KIA di DIY Narasumber 2 orang x 1 Jam x 2 kali
Kewenangan Provinsi terkait Transport Peserta Tingkat Lokal 25 orang x 1 kali x 1 hari
Pencatatan Sipil Peserta Raker KIA
Makan minum harian umum 40 orang x 1 Kali x 1 hari
Makan minum Rapat Koordinasi 25 orang x 6 kali x 1 hari
Kerja Sama KIA
Bahan komputer 1 jenis
Pemberian Konsultasi Pendukung Alat Tulis Kantor 2 paket B
Penyelenggaraan Pencatatan Penggandaan 1 paket B
Sipil Makan minum Rapat 25 orang x 1 kali x 2 bulan
Pembinaan dan Pengawasaan Rapat Kerja Pencatatan Sipil narasumber 2 orang x 1 Jam x 2 kali
terkait Pencatatan Sipil Transport Peserta Tingkat Lokal 25 orang x 2 kali x 1 hari
Peserta Raker Pencatatan Sipil

Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari


Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 1 hari x 8 kali

PROGRAM PENGELOLAAN Penyelenggaraan Pengelolaan Pendukung Alat Tulis Kantor 3 paket B


INFORMASI ADMINISTRASI Informasi Administrasi Penggandaan 4 Paket B
KEPENDUDUKAN Kependudukan Provinsi Makan minum rapat 15 orang x 4 kali x 1 hari
Fasilitasi terkait Pengelolaan Pelaksanaan Pengembangan Bahan Komputer 3 jenis
Informasi Administrasi sistem dan perawatan Bahan Komputer - internet 4 jenis
Kependudukan operasional penunjang SIAK Modal Perkakas - Tang Crimping 1 buah

Modal Peralatan Personal 1 buah


Computer Monitor
Modal Peralatan Personal 1 buah
Computer Server
Langganan internet SIAK 12 bulan
Pemeliharaan Operasional SIAK 12 bulan

Makan minum rapat 15 orang x 7 kali x 1 hari


Jasa Konsultansi Pembangunan 1 paket
Aplikasi Pemanfaatan Data
Dalam Rangka Dukungan PPDB

Jasa Konsultansi Digitalisasi 1 paket


Permohonan Fasilitasi Itsbat
Nikah/Penduduk Rentan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kab x 3 kali

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 3 hari x 2 kali


dalam rangka Bimtek
Pemanfaatan Data
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
dalam rangka Konsultasi

Penyelenggaraan Pemanfaatan Sosialisasi Tata Cara Akses Data Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
Data Kependudukan Kependudukan Kegiatan Sosialisasi Tata Cara
Akses Data Kependudukan

Makan minum rapat 15 orang x 3 kali


Pelaksanaan Rapat Kerja Makan minum harian umum 30 orang x 2 kali x 1 hari
Konsolidasi Data Penduduk Kegiatan Rapat Kerja
untuk Pemilu dan Pilkada Konsolidasi Data Penduduk
untuk Pemilu dan Pilkada
narasumber (Eselon II) Rapat 2 orang x 1 Jam x 2 kali
Kerja Konsolidasi Data
Penduduk untuk Pemilu dan
Pilkada
Transport Peserta Tingkat Lokal 20 orang x 1 hari
Rapat Kerja Konsolidasi Data
Penduduk untuk Pemilu dan
Pilkada
Makan minum rapat 15 orang x 5 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kab x 3 kali

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali


dalam rangka Konsultasi

Pembinaan dan Pengawasan Pembinaan dan Pengawasan Pendukung Penggandaan 2 paket B


Pengelolaan Informasi tekait Pengelolaan Informasi Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Administrasi Kependudukan Administrasi Kependudukan Pelaksanaan Monitoring dan Makan minum rapat 20 orang x 4 kali
Provinsi Evaluasi Pelayanan Administrasi Jasa Konsultansi Penyusunan 1 paket
Kependudukan Monev Kualitas Pelayanan
Adminduk
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 hari x 2 kali

PROGRAM PENGELOLAAN Penyediaan Profil Penyusunan Profil Data Pendukung Penggandaan 2 paket B
PROFIL KEPENDUDUKAN Kependudukan Perkembangan dan Proyeksi Makan minum rapat 15 Orang x 3 Kali
kependudukan serta Kebutuhan Penyusunan Profil Data Jasa Konsultansi Penyusunan 1 paket
yang lain Perkembangan dan Proyeksi Profil Kependudukan 2022
kependudukan serta Kebutuhan
yang lain Cetak Buku Profil 75 eksemplar
Kependudukan
Makan minum rapat 15 Orang x 5 Kali
PROGRAM PENGELOLAAN Penyediaan Profil Penyusunan Profil Data
PROFIL KEPENDUDUKAN Kependudukan Perkembangan dan Proyeksi
kependudukan serta Kebutuhan Penyusunan Profil Data
yang lain Perkembangan dan Proyeksi
kependudukan serta Kebutuhan
yang lain
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kab x 2 kali

ADMINISTRASI PEMERINTAHAN Pembinaan dan Pengawasan Pendukung Alat tulis kantor 6 Paket B
DESA Penyelenggaraan Pemerintahan Penggandaan 4 Paket B
Desa Makan minum rapat 25 org x 34 kali
Pembinaan Manajemen Pembinaan Manajemen Makan minum harian umum 65 orang x 4 kali x 1 hari
Pemerintahan Desa Pemerintahan Desa Rapat Kerja Pembinaan
Manajemen Pemerintahan Desa

Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam x 4 kali


Kerja Pembinaan Manajemen
Pemerintahan Desa

Honorarium Pembawa Acara 1 orang x 1 kegiatan x 4 Kali


Profesional Rapat Kerja
Pembinaan Manajemen
Pemerintahan Desa
Sewa Tempat 4 hari
Bahan Cetak banner 1 buah x 4 kali
Publikasi Surat Kabar 1 kali
Transport Peserta Tingkat Lokal 50 orang x 4 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


(dalam Pulau Jawa)
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 2 kali

Bahan Cetak laporan 8 eksemplar


Penggandaan 6000 lembar
Jilid 8 buah
Fasilitasi Penyusunan, Pembinaan Rancangan Publikasi surat kabar 2 kali
Perencanaan, Pelaksanaan dan Perencanaaan Pembangunan Makan minum Harian Umum 75 orang x 9 kali x 1 hari
Pengawasan Pembangunan Desa Desa Rapat Kerja Pembinaan
Rancangan Perencanaan
Pembangunan Desa
Sewa Tempat 9 hari
bahan cetak-banner 2 buah
bahan Komputer flashdisk 392 buah
Penggandaan bahan/materi 10 lembar x 60 peserta x 3
materi x 9 kali
cetak sertifikat/piagam 392 lembar
pelatihan/bimtek/workshop
stopmap sertifikat 392 buah
Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam x 9 kali
Kerja Pembinaan Rancangan
Perencanaan Pembangunan
Desa
Transport Peserta Tingkat Lokal 392 orang x 1 kali x 1 hari

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


(dalam pulau Jawa)
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 2 kali

Bahan Cetak 5 eksemplar


Penggandaan 6000 lembar
Jilid 5 buah
Pembinaan Pembina Teknis Makan minum harian umum 45 orang x 4 kali x 1 hari
Pemerintahan Desa Rapat kerja pembinaan pembina
teknis pemerintahan desa

Sewa Tempat 4 hari


bahan cetak-banner 2 buah
Penggandaan bahan/materi 10 lembar x 45 orang x 3 materi
x 4 kali
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 kali
Transport Peserta Tingkat Lokal 30 orang x 4 kali x 1 hari

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


(dalam pulau Jawa)
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 2 kali

Fasilitasi Pengelolaan Keuangan Pembinaan Penyusunan Makan minum harian umum 75 orang x 9 kali x 1 hari
Desa Rancangan Penganggaran Desa Pembinaan Penyusunan
Rancangan Penganggaran Desa

Sewa Tempat 9 hari


bahan cetak banner 2 buah
bahan Komputer flashdisk 392 buah
Penggandaan bahan/materi 10 lembar x 75 orang x 3 materi
x 9 kali
Cetak sertifikat/piagam 392 lembar
pelatihan/bimtek/workshop
Stopmap sertifikat 392 buah
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 9 kali
Transport Peserta Tingkat Lokal 60 orang x 9 kali x 1 hari

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


(dalam Pulau Jawa)
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang per hari x 4 kabupaten
x 2 kali
Koordinasi dan monitoring Makan minum harian umum 45 orang x 4 kali x 1 hari
Progres Pengelolaan Keuangan rapat kerja progres pengelolaan
Desa keuangan desa
Sewa Tempat 1 hari x 4 kali x 1 hari
Penggandaan bahan/materi 10 lembar x 30 orang x 3 materi
x 4 kali
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 kali
Transport Peserta Tingkat Lokal 30 orang x 4 kali x 1 hari

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


(dalam Pulau Jawa)
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 2 kali

Bahan Cetak 5 eksemplar


Penggandaan 6000 lembar
Jilid 5 buah
Program Penyelenggaraan Sarana Prasarana Keistimewaan Pendukung Alat Tulis Kantor 6 Paket B
Keistimewaan Yogyakarta Urusan Kebudayaan Makan minum rapat 25 orang x 8 kali
Urusan Kebudayaan penggandaan 2 paket B
Pengadaan Sarana Publikasi dan Kajian Standar Gapura Makan minum rapat persiapan 25 orang x 16 kali
Penanda Keistimewaan Pemerintah Kalurahan FGD dan ekspose kajian standar
gapura pemerintah kalurahan

Makan minum harian umum 55 orang x 2 kali x 1 hari


FGD kajian standar gapura
pemerintah kalurahan
Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 2 kali
kajian standar gapura
pemerintah kalurahan
Sewa tempat FGD kajian 2 kali x 1 hari
standar gapura pemerintah
kalurahan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta FGD kajian 45 Orang x 2 kali x 1 hari
standar gapura pemerintah
kalurahan
Jasa konsultansi kajian standar 3 orang x 3 bulan
gapura pemerintah kalurahan

Penggandaan materi 10 orang x 3 materi x 45 orang


x 2 kali
Makan minum harian umum 75 orang x 1 kali x 1 hari
ekspose kajian standar gapura
pemerintah kalurahan

transport peserta ekspose kajian 60 orang x 1 kali x 1 hari


standar gapura pemerintah
kalurahan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
ekspose kajian standar gapura
pemerintah kalurahan

Sewa Tempat Ekspose Kajian 1 hari x 1 kali


Standar
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 60 orang
x 1 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kab/kota x 4 kali

Perjalanan dinas luar daerah 10 orang x 4 hari x 2 kali


Studi Komparasi (luar jawa)
Publikasi video konten 2 paket
Publikasi surat kabar 5 kali
Modal Peralatan studio audio 1 paket
audio interface
Modal personal komputer 1 unit
Penggandaan 10000 lembar
Alat tulis kantor 5 paket B
jilid 8 eksemplar
PROGRAM PEMERINTAHAN Pelaksanaan Tugas Pendukung Alat Tulis kantor 6 Paket B
DAN OTONOMI DAERAH Pemerintahan Penggandaan 2 Paket B
Makan minum rapat 25 orang x 1 hari x 2 kali
Fasilitasi Pelaksanaan Pelantikan Penjabat Makan minum rapat Koordinasi 25 orang x 10 kali
Pemerintahan Umum Bupati/Walikota
Kertas dan Cover 4 rim
Penggandaan 3000 lembar
Bahan Cetak (backdrop) 1 paket
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 2 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 10 kali

Perjalanan dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali


(DKI Jakarta) dalam rangka
konsultasi
Perlengkapan dinas (bumbung 2 buah
SK)
Perlengkapan dinas (Pakaian 2 Paket
Dinas Upacara Besar Pj.
Bupati/Wakil Bupati)
Makan minum rapat 25 orang x 10 kali
Makan minum Jamuan Tamu 500 orang x 1 sesi
Honorarium 3 orang x 1 kegiatan
Rohaniawan/Pembacaan Doa
Bahan untuk kegiatan Kantor 5 buah
Lainnya (rangkaian bunga, meja
kecil)
Honorarium Pejabat melantik 1 orang x 1 kali
Pemberhentian dan Penggantian Kertas dan Cover 4 rim
Antarwaktu Anggota DPRD Penggandaan 3000 lembar
Bahan komputer 2 jenis
Makan minum Rapat Koordinasi 25 orang x 2 kali

Honorarium Tim Pelaksana 2 orang x 4 bulan


Kegiatan dan Sekretariat Daerah
Tim Pokja PAW DPRD
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 hari x 2 kali

Perjalanan dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali


(DKI Jakarta) dalam rangka
konsultasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 10 kali

Makan minum Rapat 25 orang x 10 kali rapat


Makan minum harian umum 25 orang x 2 hari
Honorarium 3 orang x 1 kali
Rohaniawan/Pembacaan Doa
Penyelenggaraan Trantibum, Makan minum Rapat Koordinasi 25 orang x 8 kali
linmas dan Kesbangpol
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 2 kali
Kertas cover 4 rim
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 5 kali

Penggandaan 2000 lembar


Makan minum rapat 25 orang x 10 kali rapat
Makan minum harian umum 25 orang x 2 hari
Jasa Konsultasi Perorangan 3 orang x 3 bulan
Penyelenggaraan
Trantibumlinmas
Fasilitasi Penataan Wilayah Penyusunan Buku kode dan Makan minum rapat 25 orang x 5 kali
data Administrasi Pemerintahan Cetak buku kode 50 eksemplar
Kab/Kota di DIY Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 3 kali

Bahan komputer 2 jenis


Pembinaan dan pengawasan Makan minum rapat 25 orang x 10 kali
penegasan batas kalurahan Makan minum harian umum 35 orang x 3 hari
Honorarium narasumber rapat 3 orang x 1 jam x 3 kali
kerja
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 Kab x 3 kali

Bahan komputer 2 jenis


Honorarium Tim Penetapan dan 7 orang x 4 bulan
penegasan batas kalurahan

penggandaan laporan 1500 lembar


Penyelarasan pembangunan di Makan minum rapat 25 orang x 10 kali
wilayah perbatasan Cetak buku 5 eksemplar
Honorarium narasumber rapat 3 orang x 1 jam x 3 kali
kerja
Jasa konsultansi tenaga ahli 3 orang x 3 bulan
penataan dan pembangunan
wilayah perbatasan
Makan minum harian umum 35 orang x 3 hari
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 Kab x 3 kali

penggandaan laporan 1500 lembar


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bahan komputer 2 jenis
Penyusunan peta batas wilayah Makan minum rapat koodinasi 25 orang x 10 kali

Jasa konsultansi penyusunan 1 Paket


peta batas wilayah suroloyo

Jasa konsultansi penyusunan 1 Paket


peta batas wilayah prambanan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 3 kali

Bahan komputer flash disk 2 jenis


penggandaan laporan 1500 lembar
Bahan alat listrik batu baterai 14 buah

Penyusunan Database Pilar Makan minum rapat 25 orang x 10 kali


Batas Daerah Jasa konsultansi penyusunan 1 Paket
database pilar batas daerah

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 3 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


penggandaan laporan 1500 lembar
Bahan komputer 2 jenis
PROGRAM PEMERINTAHAN Pelaksanaan Otonomi Daerah Pendukung Alat Tulis Kantor 6 Paket B
DAN OTONOMI DAERAH Penggandaan 2 paket B
Makan minum rapat 25 orang x 5 kali
Pengembangan Otonomi dan Penyusunan Rekomendasi Makan minum rapat 25 orang x 8 kali
Penataan Urusan Urusan Penyelenggaraan penyusunan kajian
Pemerintahan Daerah Kertas HVS 19 Rim
Amplop panjang 2 Dus
Kertas Karbon 1 Rim
Benda Pos - Materai 10 Buah
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
konsultasi pusat
Jasa konsultansi badan usaha 1 Paket
penyusunan kajian Penyusunan
Pergub SPM
Honorarium narasumber rapat 4 orang x 1 jam x 2 kali
kerja
Makan minum harian umum 55 orang x 1 hari x 5 kali
rapat kerja
Perjalanan dinas narasumber 4 orang x 2 hari x 5 kali
pusat
Penggandaan Materi 10 lembar x 4 materi x 50 orang
x 5 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 tempat
ke kabupaten
Bahan komputer 2 jenis
Pembinaan urusan Makan minum Rapat 25 orang x 12 kali
penyelenggaraan pemerintahan Kertas HVS 19 Rim
daerah Amplop panjang 1 Dus
Kertas Karbon 1 Rim
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
konsultasi pusat
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 tempat
ke kabupaten
Honorarium narasumber rapat 4 orang x 4 jam x 5 Kali
kerja penyelenggaraan urusan
pemerintahan
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 5 kali
rapat kerja
Perjalanan dinas narasumber 4 orang x 2 hari x 5 kali
pusat
Penggandaan Materi 10 lembar x 4 materi x 50 orang
x 5 kali
Bahan komputer 2 jenis
Cetak laporan 6 eksemplar
Evaluasi dan Penyelenggaraan Penyusunan Laporan Honorarium narasumber rapat 4 orang x 4 Jam
Pemerintahan Penyelenggaraan Pemerintahan kerja persiapan penyusunan
Daerah (LPPD)
Kertas HVS 25 Rim
Amplop panjang 3 Dus
Kertas Karbon 1 Rim
Perjalanan dinas narasumber 4 orang x 2 hari x 1 kali
pusat rapat kerja persiapan
penyusunan
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
rapat kerja persiapan
penyusunan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
bimbingan teknis laporan
penyelenggaraan pemerintahan
daerah di pusat

Makan minum rapat validasi 2 orang 3 hari x 39 opd


dan verifikasi data dengan
perangkat daerah
Honorarium narasumber rapat 4 orang x 1 jam x 3 hari
kerja asistensi penyusunan

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


asistensi penyusunan
Penggandaan materi asistensi 10 lembar x 4 materi x 40 orang
penyusunan x 3 hari
Perjalanan dinas narasumber 4 orang x 2 hari x 1 kali
pusat asistensi penyusunan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
bimbingan teknis Evaluasi
Laporan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah
Honorarium narasumber rapat 4 orang x 1 jam x 3 hari
kerja evaluasi dan tindak lanjut
hasil evaluasi penyelenggaraan
pemerintahan daerah

Perjalanan dinas narasumber 4 orang x 2 hari x 1 kali


pusat rapat kerja evaluasi dan
tindak lanjut hasil evaluasi
penyelenggaraan pemerintahan
daerah
Makan minum harian umum 60 orang x 3 hari
rapat kerja evaluasi dan tindak
lanjut hasil evaluasi
penyelenggaraan pemerintahan
daerah
Bahan komputer 2 Jenis
Cetak Buku LPPD 39 eksemplar
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas penyampaian 1 orang x 2 hari x 1 kali
Laporan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah

Monitoring evaluasi Standar Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali


Pelayanan Minimal (SPM)
Kertas HVS 17 Rim
Amplop panjang 2 Dus
Kertas Karbon 1 Rim
Benda Pos - Materai 4 Buah
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 9 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 9 kali
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 2 kali
narasumber pusat asistensi
penyusunan
Penggandaan Materi 10 lembar x 6 materi x 60 orang
x 9 kali
Perjalanan dinas koordinasi 2 orang x 2 hari x 3 kali
pusat
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 tempat
Koordinasi ke kabupaten/kota

Cetak buku laporan 20 eksemplar


Bahan komputer 2 jenis
Perjalanan dinas penyampaian 1 orang x 2 hari x 1 kali
Laporan Standar Pelayanan
Minimal (SPM)

PROGRAM PEMERINTAHAN Fasilitasi Kerjasama Daerah Pendukung Alat Tulis Kantor 3 Paket B
DAN OTONOMI DAERAH Penggandaan 1 Paket B
Makan minum Rapat 25 orang x 1 hari x 2 kali
Fasilitasi Kerjasama antar Fasilitasi Kerja Sama Daerah Makan minum Rapat 25 Orang x 26 Kali
Pemerintah Dengan Daerah Lain Iuran Kerjasama Asosiasi 1 tahun
Pemerintah Provinsi Seluruh
Indonesia (APPSI)
Iuran Kerjasama Mitra Praja 1 tahun
Utama (MPU)
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 6 Kali

Bahan Komputer 2 jenis


Penggandaan 1500 lembar
Benda pos - meterai 293 buah
Fasilitasi Kerja Sama Badan Fasilitasi Kerjasama Dengan Makan minum Rapat 25 Orang x 19 Kali
Usaha/Swasta Pihak Ketiga Penggandaan 1500 lembar
Makan minum Harian Umum 25 Orang x 1 Kali x 1 hari
Honorarium narasumber 3 Orang x 1 jam x 1 Kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 2 Hari x 4 Kali
ke Jakarta dalam rangka
konsultasi
Evaluasi Pelaksanaan Kerja Pemantauan dan Evaluasi Makan minum Rapat 25 Orang x 4 Kali
Sama Pelaksanaan Kerja Sama Penggandaan 1500 lembar
Makan minum Harian Umum 25 Orang x 4 Kali x 1 hari
Honorarium narasumber 3 Orang x 1 jam x 4 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 6 Kali

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 3 Hari x 1 Kali


(Luar Pulau Jawa) dalam rangka
koordinasi kerjasama antar
daerah
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 2 Hari x 6 Kali
(Dalam Pulau Jawa) dalam
rangka koordinasi kerjasama
antar daerah
PENYELENGGARAAN URUSAN Penataan Kelembagaan dan Pendukung Alat tulis kantor 6 Paket B
KELEMBAGAAN DAN Ketatalaksanaan Urusan Penggandaan 3 Paket B
KETATALAKSANAAN Keistimewaan Makan Minum Rapat 25 org x 4 kali
Pembinaan Penerapan Pemantauan dan Evaluasi Makan minum rapat 25 orang x 10 kali
Keistimewaan di Kapanewon / Penerapan Kelembagaan Makan minum harian umum 45 orang x 3 kali x 1 hari
Kemantren dan Kalurahan / Kalurahan dan Rapat kerja progres penerapan
Kelurahan Kapanewon/Kemantren kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Makan minum harian umum 64 orang x 9 kali x 1 hari


rapat kerja forum komunikasi
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Makan minum harian umum 45 orang x 60 kali x 1 hari


sosialisasi kelembagaan asli DIY

Honorarium narasumber Rapat 3 orang x 1 jam x 3 kali


kerja progres penerapan
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Honorarium narasumber rapat 3 orang x 1 jam x 9 kali


kerja forum komunikasi
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 60 kali


sosialisasi kelembagaan asli DIY

Honorarium pembawa acara 1 orang x 3 kegiatan


Rapat kerja progres penerapan
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Honorarium pembawa acara 1 orang x 9 kegiatan


rapat kerja forum komunikasi
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Honorarium pembawa acara 1 orang x 60 kegiatan


sosialisasi kelembagaan asli DIY

Seminar Kit 55 paket x 2 kali


Sewa Tempat pertemuan (Rapat 3 kali x 1 hari
kerja progres penerapan
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren)

Sewa Tempat pertemuan rapat 9 kali x 1 hari


kerja forum komunikasi
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Sewa Tempat pertemuan 60 kali x 1 hari


sosialisasi kelembagaan asli DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport Peserta Lokal Rapat 35 orang x 3 kali x 1 hari
kerja progres penerapan
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Transport Peserta Lokal rapat 55 orang x 9 kali x 1 hari


kerja forum komunikasi
kalurahan/kelurahan dan
kapanewon/kemantren

Transport Peserta Lokal 30 orang x 60 kali x 1 hari


sosialisasi kelembagaan asli DIY

penggandaan materi 10 lembar x 120 orang x 3


materi x 72 kali
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kab/kota x 4 kali
sosialisasi kelembagaan asli DIY

Konsumsi/Akomodasi Lokal 64 orang x 9 kali x 1 hari


(Sosialisasi Reformasi Birokrasi
terbatas Kalurahan)
transport peserta Sosialisasi 55 orang x 9 kali x 1 hari
Reformasi Birokrasi terbatas
Kalurahan
sewa tempat pertemuan 9 kali x 1 hari
sosialisasi reformasi birokrasi
terbatas kalurahan
Honorarium 3 orang x 1 jam x 9 kali
narasumber/sosialisasi
reformasi birokrasi terbatas
kalurahan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 9 kegiatan
sosialisasi reformasi birokrasi
terbatas kalurahan
penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 3 materi x 55 orang
refromasi birokrasi terbatas x 9 kali
kalurahan
perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kab/kota x 4 kali
sosialisasi reformasi birokrasi
terbatas kalurahan
publikasi video konten 2 paket
publikasi surat kabar 3 kali
bahan komputer-flashdisk 3 buah
Bahan Cetak 4 eksemplar
Penggandaan laporan 10500 lembar
Jilid 4 buah
Langganan video conference 6 bulan
Pengembangan Sistem Informasi Makan minum rapat (Persiapan 25 orang x 10 kali
Kalurahan Pengambangan Sistem Informasi
Kalurahan)
Jasa Konsultansi Perorangan 5 orang x 5 bulan
Pengembangan sistem Informasi
Kalurahan
Honorarium Tim Pengembangan 400 orang x 3 bulan
Sinkal
Makan minum harian umum 45 orang x 2 kali x 1 hari
FGD Pengembangan Sinkal
Makan minum harian umum 75 orang x 1 kali x 1 hari
Ekspose Pengembangan Sinkal

Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 2 kali


Pengembangan Sistem Informasi
Kalurahan
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kali
Ekspose Pengembangan Sistem
Informasi Kalurahan)
Honorarium Pembawa acara 1 orang x 1 kegiatan
ekspose pengembangan sistem
infromasi kalurahan
Transport peserta FGD 35 orang x 2 kali x 1 hari
pengembangan sistem infromasi
kalurahan
transport peserta ekspose 60 orang x 1 kali x 1 hari
pengembangan sistem infromasi
kalurahan
Sewa Tempat FGD 2 kali x 1 hari
pengembangan sistem informasi
kalurahan
Sewa Tempat ekspose 1 kali x 1 hari
pengembangan sistem informasi
kalurahan
Sewa soundysstem FGD 2 kali x 1 unit
pengembangan sistem informasi
kalurahan
Sewa sound system eskspose 1 unit
pengembangan sistem informasi
kalurahan
Sewa LCD (FGD pengembangan 2 unit
sistem informasi kalurahan)

Sewa LCD ekspose 1 unit


pengembangan sistem informasi
kalurahan
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 120
orang x 2 kali
Publikasi surat kabar 3 kali
Bahan komputer flashdisk 3 buah
Penggandaan laporan 10500 lembar
Bahan Cetak 4 eksemplar
Jilid 4 buah
Langganan video conference 6 bulan
Koordinasi dan monitoring perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kab/kota x 4 kali
penerapan
kalurahan/kelurahan dan perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
kapanewon/kemantren (dalam Pulau Jawa)
perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 hari x 60 kali
(Luar Pulau Jawa)
Peningkatan Kapasitas Aparatur Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
Pemerintahan Desa persiapan bimbingan teknis
peningkatan kapasitas aparatur
pemerintahan desa

Publikasi surat kabar 2 kali


Sewa penginapan 32 orang x 1 kamar
Bahan komputer 2 jenis
Sewa Tempat 2 hari x 3 kali
Sewa kendaraan 2 unit x 5 hari
Seminar kit 392 paket
Cetak banner 1 buah
Cetak sertifikat 98 lembar
Cetak stopmap sertifikat 98 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan bahan/materi 15 lembar x 34 orang x 3 materi
x 3 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 15 kali
Transport Peserta Tingkat Lokal 392 orang x 3 hari

Paket Meeting Dalam Kota 90 orang x 3 hari x 5 angkatan

Perjalanan dinas luar daerah 34 orang x 2 hari x 1 kali


(dalam pulau Jawa) studi
komparasi pemberdayaan peran
aparatur pemerintah kalurahan

perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 2 kali


Koordinasi monitoring
pengelolaan keuangan desa

Bahan Cetak 5 eksemplar


Penggandaan 10500 lembar
Jilid 5 buah
Makan minum harian umum 47 orang x 1 kali x 1 hari
bimtek pelatihan
Makan minum harian umum 90 orang x 1 hari x 5 angkatan
bimtek kunjungan lapangan

6. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO HUKUM SETDA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Tanah Kasultanan Pendukung Alat tulis kantor 3 Paket B
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA dan Tanah Kadipaten Penggandaan 3 Paket B
URUSAN PERTANAHAN Penanganan Keberatan dan Fasilitasi Penyelesaian Makan minum rapat 25 orang x 12 kali
Sengketa Pertanahan Tanah Keberatan dan Sengketa Makan minum harian umum 40 orang x 20 hari
Kasultanan, Tanah Kadipaten Pertanahan Tanah Kasultanan, Honorarium Saksi Ahli 5 orang
dan Tanah Desa Tanah Kadipaten, dan Tanah Honorarium Saksi Fakta 8 orang
Desa (Litigasi) Honorarium Kuasa Hukum 8 orang x 9 bulan
Honorarium Tim Pembantu 3 orang x 9 bulan
Kuasa Hukum
Jasa Penyelenggaraan Acara 10 Kegiatan
Alat tulis kantor 10 Jenis
Penggandaan Penyelesaian 6000 Lembar
Permasalahan Hukum
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 2 kali x 10 lokasi

FASILITASI DAN KOORDINASI H Fasilitasi Penyusunan Pendukung Alat tulis kantor 28 Paket B
HUKUM Perundang-Undangan Penggandaan 7 paket B
Fasilitasi Penyusunan Produk Pendampingan Penyusunan Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari x 4
Hukum Pengaturan Propemperda dan Rancangan Propemperda pendampingan
Peraturan Daerah Makan minum rapat 30 orang x 1 hari x 22
Pendampingan Raperda pendampingan
Honorarium Pendamping 6 orang x 6 jpl x 4 kali
Penyusunan Propemperda
Honorarium Pendamping 6 orang x 6 jpl x 22 kali
Penyusunan Rancangan
Peraturan Daerah
Penggandaan materi 20 lembar x 3 materi x 30 orang
x 30 kali
Penggandaan Raperda 5000 lembar
Makan minum harian umum 30 orang x 8 hari
Penjaringan Aspirasi
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 8 kali
Penjaringan Aspirasi
Transport peserta Penjaringan 20 orang x 6 hari
Aspirasi (non ASN Pemda DIY)

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 kali


dalam rangka Konsultasi
Raperda
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 kali
dalam rangka Fasilitasi Raperda

Makan minum rapat 25 orang x 24 kali


Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 10 kali x 5 kab/kota

Pendampingan Penyusunan Makan minum rapat 30 orang x 1 hari x 36


Rancangan Peraturan Gubernur Pendampingan pendampingan
Honorarium Pendamping 7 orang x 6 jpl x 36 kali
Penyusunan Rancangan
Peraturan Gubernur
Penggandaan Pendamping 20 lembar x 3 materi x 35 orang
Penyusunan Rancangan x 36 kali
Peraturan Gubernur
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 kali
dalam rangka Konsultasi
Rapergub
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 kali
dalam rangka Fasilitasi
Rapergub
Makan minum rapat 25 orang x 12 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali x 5 kab/kota

Penggadaan Rapergub 10000 lembar


Honorarium Tim Fasilitasi 15 orang x 9 bulan
Penyusunan Produk Hukum
Daerah dan Kabupaten/Kota
Konsinyering/Rakor dengan Honorarium narasumber 3 Orang x 2 Jam x 4 kali
Kementerian terkait Konsinyering
Makan minum harian umum 25 orang x 4 hari
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 3 kali
dalam rangka Konsinyering
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 25 orang
konsinyering x 3 kali
Fasilitasi Penyusunan Produk Kajian Rancangan Produk Honorarium narasumber FGD 3 Orang x 1 Jam x 8 kali
Hukum Penetapan Hukum Daerah dan Produk
Hukum Daerah Makan minum harian umum 30 orang x 8 hari
FGD
Transport peserta FGD (non ASN 15 orang x 8 hari
Pemda DIY)
Penggandaan FGD 10 lembar x 3 materi x 40 orang
x 8 kali
Makan minum rapat 25 orang x 1 hari x 6
Pendampingan pendampingan
Honorarium Pendamping 5 orang x 3 jpl x 6
Penyusunan pendampingan
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 25 orang
x 6 pendampingan
Makan minum rapat 25 orang x 12 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 kali
dalam rangka Konsultasi
Kajian/Telaah Produk Hukum
Daerah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kali x 5 kab/kota

Pendokumentasian Produk Koordinasi Jaringan Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam


Hukum dan Naskah Hukum Dokumentasi dan Informasi Makan minum Rapat Biasa 25 orang x 20 hari
Lainnya Hukum Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari
Transport peserta Koordinasi 50 orang x 1 hari
JDIH
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kab x 8 kali

Penggandaan Koordinasi JDIH 1500 Lembar

Publikasi Peraturan Perundang- Cetak amplop 1400 Lembar


undangan Cetak buku Lembaran Daerah 700 Buku x 4 kali
dan Berita Daerah
Jasa pengiriman 500 Kg
Penggandaan Produk Hukum 40500 Lembar
Penjilidan Produk Hukum 400 buku
Jasa konsultansi Pengembangan 1 Paket
Website JDI Hukum

Jasa konsultansi Kajian 1 Paket


Roadmap Pengembangan
Website JDIH
Jasa konsultansi Publikasi 1 Paket
Produk Hukum melalui
Infografis
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 kali
Sosialisasi
Makan minum harian umum 40 orang x 5 hari
Cetak buku Produk Hukum 55 buku x 5 kali
Daerah
Jasa Alih Media Produk Hukum 25000 lembar

Penggandaan materi Sosialisasi 4500 Lembar

Fasilitasi dan Evaluasi Produk Pendampingan konsultasi Makan minum rapat 25 orang x 1 hari x 35
Hukum Kabupaten/Kota penyusunan Rancangan Produk Pendampingan pendampingan
Hukum Kab/Kota
Honorarium Pendamping 5 orang x 6 jpl x 35 raperda
Penyusunan Produk Hukum

Penggandaan materi 6 lembar x 1 materi x 25 orang x


Penyusunan Produk Hukum 35 raperda
Alat tulis kantor 12 Jenis
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 8 kali
untuk koordinasi, konsultasi
dan harmonisasi Produk Hukum
dan Rancangan Produk Hukum
Kab/Kota ke Kementerian
terkait
Klarifikasi dan Pengkajian Makanan minuman rapat 20 orang x 48 hari
terhadap Produk Hukum koordinasi terkait hasil
Kab/Kota monitoring dan evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 Kab x 6 kali
dalam rangka monitoring dan
evaluasi
Pendampingan fasilitasi Makan minum rapat 25 orang x 1 hari x 45
penyusunan Rancangan Produk pendampingan pendampingan
Hukum Kab/Kota
Honorarium Pendamping 5 orang x 6 jpl x 45 produk
Penyusunan hukum
Produk Hukum Rancangan
Produk Hukum
Penggandaan materi 6 lembar x 1 materi x 25 orang x
45 produk hukum
Alat tulis kantor 12 Jenis
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 8 kali
untuk Harmonisasi peraturan
pusat dan daerah ke
Kemendagri dan Kementerian
terkait

Honorarium Tim Fasilitasi 10 orang x 9 bulan


Penyusunan Produk Hukum
Daerah dan Kabupaten/Kota
Konsinyering/Rakor dengan Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 8 kali
Kementerian terkait konsinyering ke pusat
Hidangan Makanan dan 15 orang x 8 kali
Minuman Konsinyering
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 8 kali
untuk konsinyering/rakor
dengan Kementerian terkait
Penggandaan materi 10 lembar x 2 materi x 15 orang
konsinyering x 8 kali
Studi komparasi ke luar daerah Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 1 kali
untuk kebijakan pembinaan
produk hukum daerah

Forum Legislasi Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 kali


Kabupaten/Kota Honorarium moderator 1 orang x 3 kegiatan
Transport peserta 50 orang x 3 hari
Makan minum harian Umum 50 orang x 3 hari
Sewa Gedung 1 hari x 3 kali
Perjalanan Dinas Dalam Rangka 8 orang x 3 kali
Pelaksanaan Forum Leglisasi

Fasilitasi Bantuan Hukum Pendukung Alat tulis kantor 20 Paket B


Penggandaan 7 paket B
Makan minum rapat kordinasi 25 orang x 12 kali

Fasilitasi Penyelesaian Masalah Fasilitasi Penanganan Makan minum rapat 20 orang x 40 kali
Hukum Permasalahan Hukum Litigasi Makan minum harian umum 40 orang x 24 hari
Honorarium Saksi Ahli 5 orang
Honorarium Saksi Fakta 5 orang
Honorarium Kuasa Hukum 8 orang x 9 bulan
Honorarium Advokat 2 orang x 10 bulan
Jasa Penyelenggaraan Acara 5 kegiatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 kali
Alat tulis kantor 10 Jenis
Penggandaan 9000 Lembar
Honorarium Tim Pembantu 3 orang x 9 bulan
Kuasa Hukum
Honorarium Tim Penanganan 8 orang x 9 bulan
Sengketa Perdata dan TUN serta
Honorarium Pendampingan
Hukum Kebijakan Daerah

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 10 lokasi


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyusunan Rapergub Tindak Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 3 kali
Lanjut Perda Bantuan Hukum Rapergub Tindak Lanjut Perda
Bantuan Hukum

Honorarium moderator FGD 3 orang x 3 kegiatan


Rapergub Tindak Lanjut Perda
Bantuan Hukum

Transport peserta FGD 40 orang x 3 hari


Rapergub Tindak Lanjut Perda
Bantuan Hukum
Makan minum rapat 25 orang x 18 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari
FGD Rapergub Tindak Lanjut
Perda Bantuan Hukum
Alat tulis kantor 5 Jenis
Penggandaan Materi Rapergub 2500 Lembar
Tindak Lanjut Perda Bantuan
Hukum
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
sosialisasi
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 kali
Sosialisasi Pergub Tindak Lanjut
Perda Bantuan Hukum

Honorarium moderator 3 orang x 5 kegiatan


Sosialisasi Pergub Tindak Lanjut
Perda Bantuan Hukum

Transport peserta Pergub Tindak 40 orang x 5 hari


Lanjut Perda Bantuan Hukum

Penggandaan 20 Lembar x 3 materi x 50


orang x 5 kali
Sewa tempat Sosialisasi Pergub 1 Kali x 5 kab/Kota
Tindak Lanjut Perda Bantuan
Hukum
Cetak buku Produk Hukum 50 Buah x 5 kali
Daerah
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kali x 5 kab/kota

Fasilitasi Penyelesaian Masalah Penyelesaian Masalah Non Penggandaan Penyelesaian 7500 Lembar
Non Litigasi dan HAM Litigasi dan HAM Masalah Non Litigasi dan HAM

ATK Penyelesaian Masalah Non 8 Jenis


Litigasi dan HAM
Makan minum Rapat Konsultasi 25 orang x 6 Kali
Hukum
Makan minum harian umum 25 orang x 10 hari
Konsultasi Hukum
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 10 kali
Konsultasi Hukum
Makan minum Rapat Mediasi 25 orang x 6 kali
Makan minum harian umum 25 orang x 1 hari
Mediasi
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
Mediasi
Makan minum Rapat Negosiasi 25 orang x 6 Kali

Makan minum Rapat 25 orang x 3 hari


Honorarium Pendampingan
diluar Pengadilan
Makan minum Rapat Investigasi 25 orang x 6 kali
Perkara
Makan minum harian umum 25 orang x 1 hari
Investigasi Perkara
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
Investigasi Perkara
Makan minum Rapat Drafting 25 orang x 10 Kali
dokumen Hukum
Makan minum harian umum 25 orang x 1 hari
Drafting Dokumen Hukum
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
Drafting Dokumen Hukum
Makan minum Rapat 25 orang x 6 kali
Penyuluhan Hukum
Makan minum harian umum 25 orang x 1 hari
Penyuluhan Hukum
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
Penyuluhan hukum
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 Kali x 4 Kab
Penyuluhan Hukum
Makan minum Rapat 25 orang x 2 kali
Pemberdayaan Masyarakat
Makan minum harian umum 25 orang x 1 hari
Pemberdayaan Masyarakat
Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam
Pemberdayaan Masyarakat
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 8 Kali x 4 Kab
Pemberdayaan Masyarakat

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali


Makan minum rapat Koordinasi 25 orang x 10 Kali
Monev Kinerja LO DIY

Makan minum harian umum 25 orang x 4 hari


Rapat Koordinasi Kinerja LO DIY

Fasilitasi Pelaporan RANHAM Makan minum Rapat Fasilitasi 25 orang x 10 Kali


Pelaporan RANHAM
Makan minum harian umum 25 orang x 6 hari
Fasilitasi Pelaporan RANHAM
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali
Fasilitasi Pelaporan RANHAM
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 8 Kali x 4 Kab
Fasilitasi Pelaporan RANHAM

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali


Fasilitasi Pelaporan RANHAM
Honorarium Panitia RANHAM 17 orang x 10 bulan
Makan minum harian umum 25 orang x 24 hari
Pendampingan Penyusunan
Pelaporan RANHAM
Honorarium Pendamping 5 orang x 6 jpl x 24 kali
Penyusunan Pelaporan RANHAM

Fasilitasi Perizinan Makan minum rapat Fasilitasi 25 orang x 5 kali x 10 bulan


Pemanfaatan Tanah Kasultanan Perizinan Pemanfaatan Tanah
dan Tanah Kadipaten Kasultanann dan Tanah
Kadipaten
Fasilitasi Perizinan
Pemanfaatan Tanah Kasultanan
dan Tanah Kadipaten
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 25 orang x 5 hari
Rapat Fasilitasi Perizinan
Pemanfaatan Tanah Kasultanan
dan Tanah Kadipaten

Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 5 kali


Fasilitasi Perizinan Pemanfaatan
Tanah Kasultanan dan Tanah
Kadipaten

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali


Fasilitasi Perizinan Pemanfaatan
Tanah Kasultanan dan Tanah
Kadipaten

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali x 4 Kab


Fasilitasi Perizinan Pemanfaatan
Tanah Kasultanan dan Tanah
Kadipaten

Seleksi calon anggota LO DIY ATK Seleksi Anggota LO DIY 15 Jenis


Penggandaan Seleksi Anggota 6000 Lembar
LO DIY
Honorarium moderator Seleksi 1 orang x 1 kegiatan
LO DIY
Belanja Publikasi Seleksi 2 kali
Anggota LO DIY
Belanja Psikotest Seleksi 1 kali x 20 Orang
Anggota LO DIY
Makan minum Rapat Biasa 4 kali x 6 Bulan x 25 Orang
Seleksi Anggota LO DIY
Makan minum Harian Umum 7 kali x 1 bulan x 25 Orang
Seleksi Anggota LO DIY
Honorarium Ketua Panitia 1 orang x 6 Bulan
Seleksi Anggota LO DIY
Honorarium Anggota Panitia 5 Orang x 6 Bulan
Seleksi Anggota LO DIY
Kinerja Lembaga Ombudsman Honorarium narasumber Rapat 2 orang x 1 jam
DIY Kerja Internal LO DIY
Honorarium moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan
Kerja Internal LO DIY
Transport peserta Rapat Kerja 18 orang x 1 hari
Internal LO DIY
Makan minum harian umum 21 orang x 1 hari
Rapat Kerja Internal LO DIY
Honorarium narasumber Gelar 2 orang x 1 jam x 4 kali
Kasus LO DIY
Honorarium moderator Gelar 1 orang x 4 kegiatan
Kasus LO DIY
Makan minum harian umum 25 orang x 4 hari
Gelar Kasus LO DIY
Honorarium narasumber 1 orang x 1 jam
Pengembangan Organisasi LO
DIY
Instruktur Pengembangan 2 orang x 1 jam
Organisasi LO DIY
Transport peserta 18 orang x 1 hari
Pengembangan Organisasi LO
DIY
Makan minum harian umum 21 orang x 1 hari
Pengembangan Organisasi LO
DIY
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam
Workshop Penyusuanan
Laporan Akhir Tahun LO DIY
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Workshop Penyusuanan
Laporan Akhir Tahun LO DIY
Transport peserta Workshop 17 orang x 1 hari
Penyusuanan Laporan Akhir
Tahun LO DIY
Makan minum harian umum 21 orang x 1 hari
Workshop Penyusuanan
Laporan Akhir Tahun LO DIY
Honorarium narasumber Audit 3 orang x 1 jam
Sosial LO DIY
Honorarium moderator Audit 1 orang x 1 kegiatan
Sosial LO DIY
Instruktur Audit Sosial LO DIY 2 orang x 1 jam

Transport peserta Audit Sosial 27 orang x 1 hari


LO DIY
Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
Audit Sosial LO DIY
Honorarium narasumber Review 3 orang x 1 jam
Kebijakan (Policy Briefing) LO
DIY
Honorarium moderator Review 1 orang x 1 kegiatan
Kebijakan (Policy Briefing) LO
DIY
Transport peserta Review 27 orang x 1 hari
Kebijakan (Policy Briefing) LO
DIY
Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
Review Kebijakan (Policy
Briefing) LO DIY
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam
Sosialisasi Tugas dan Fungsi LO
DIY
Transport peserta Sosialisasi 28 orang x 1 hari
Tugas dan Fungsi LO DIY
Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
Sosialisasi Tugas dan Fungsi LO
DIY
Honorarium narasumber 1 orang x 1 jam
Talkshow Radio LO DIY
Honorarium moderator Talkshow 1 orang x 1 kegiatan
Radio LO DIY
Talkshow Radio LO DIY 1 kali
Makan minum Rapat Koordinasi 21 orang x 24 kali
LO DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 9 kali x 4
Tinjau Lokasi LO DIY kabupaten/kota
Honorarium dan Tunjangan LO 21 orang x 13 bulan
DIY
Iuran Jaminan Kesehatan 19 orang x 12 bulan
Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja 21 orang x 12 bulan

Makan minum Rapat Monitoring 25 orang x 10 Kali


dan Evaluasi Kinerja LO DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 25 orang x 6 hari
Monitoring dan Evaluasi Kinerja
LO DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 8 Kali x 4 Kab
Monitoring dan Evaluasi Kinerja
LO DIY
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
Monitoring dan Evaluasi Kinerja
LO DIY
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penataan Kelembagaan dan Pengawasan Rancangan Produk Pendukung Alat tulis kantor 10 Paket B
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ketatalaksanaan Urusan Hukum dan Produk Hukum Penggandaan 3 Paket B
URUSAN KELEMBAGAAN DAN Keistimewaan Kabupaten/Kota Tindak Lanjut Makan minum rapat kordinasi 20 orang x 12 kali
KETATALAKSANAAN Pelaksanaan Kewenangan
Keistimewaan Pendampingan konsultasi Makan minum harian umum 20 orang x 10 Pendampingan
penyusunan Produk Hukum dan Penyusunan Produk Hukum x 2
Rancangan Produk Hukum hari
Kab/Kota Honorarium Pendamping 5 orang x 6 jpl x 10 Rancangan
Penyusunan Produk Hukum Produk Hukum x 2 kali
Rancangan Produk Hukum
Penggandaan materi konsultasi 10 lembar x 20 orang x10
penyusunan Produk Hukum dan Rancangan Pproduk Hukum x 2
Rancangan Produk Hukum kali
Kab/Kota

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 10 kali


dalam rangka konsultasi produk
hukum kab/kota tindak lanjut
urusan keistimewaan ke
Kementerian terkait

Klarifikasi dan Pengkajian Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 8 kali
terhadap Produk Hukum dalam rangka monitoring dan
Kab/Kota evaluasi
Makanan minuman rapat 20 orang x 2 kali x 12 bulan
koordinasi terkait hasil
monitoring dan evaluasi
Pendampingan fasilitasi Makan minum harian umum 20 orang x 10 Pendampingan
penyusunan Rancangan Produk Penyusunan Produk Hukum x 2
Hukum Kab/Kota hari

Honorarium Pendamping 4 orang x 6 jpl x 10 Produk


Penyusunan Produk Hukum Hukum x 2 kali
Rancangan Produk Hukum
Penggandaan materi 10 lembar x 30 orang x 10
Penyusunan Produk Hukum Produk Hukum x 2 kali
Rancangan Produk Hukum
Honorarium Tim Pengkajian 10 orang x 9 bulan
Peraturan Bupati/Walikota
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 10 kali
dalam rangka fasilitasi produk
hukum kab/kota tindak lanjut
urusan keistimewaan ke
Kemendagri

Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 6 kali


konsinyering ke pusat
Hidangan Makanan dan 15 orang x 6 kali
Minuman Konsinyering
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 6 kali
untuk konsinyering/rakor
dengan Kementerian terkait
Penggandaan materi 10 lembar x 2 materi x 15 orang
konsinyering x 6 kali
Studi komparasi ke luar daerah Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x 2 kali
untuk pengayaan materi dalam
rangka penyusunan produk
hukum kab/kota tindak lanjut
pelaksanaan urusan
keistimewaan

Penyusunan Rancangan Produk Pendampingan Penyusunan Makan minum harian umum 35 orang x 1 hari x 20
Hukum Daerah Tindak Lanjut Kajian Rancangan Produk pendampingan
Pelaksanaan Keistimewaan Hukum Daerah Terkait Tindak Honorarium Pendamping 7 orang x 6 jam x 20 kali
Lanjut Pelaksanaan Penyusunan
Kewenangan Keistimewaan DIY Penggandaan materi 20 lembar x 3 materi x 35 orang
Penyusunan Kajian Rancangan x 20 kali
Produk Hukum Daerah Terkait
Tindak Lanjut Pelaksanaan
Kewenangan Keistimewaan DIY

Honorarium Tim Pengkajian 10 orang x 8 bulan


Rancangan Produk Hukum
Daerah Tindak Lanjut
Kewenangan Keistimewaan DIY

Makan minum rapat 25 orang x 24 kali


Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 15 kali
dalam rangka Fasilitasi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 15 kali
dalam rangka Konsultasi
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kali x 5 kab/kota

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 5 kali


Konsinyering/Rakor dengan
Kementerian terkait
Makan minum harian umum 30 orang x 5 hari
Konsinyering/Rakor
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 5 kali
dalam rangka
Konsinyering/Rakor
Penggandaan 10 lembar x 3 materi x 30 orang
Konsinyering/Rakor x 5 kali

7. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO ORGANISASI SETDA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penataan Kelembagaan dan Pendukung Alat Tulis Kantor 40 paket B
KEISTIMEWAAN URUSAN Ketatalaksanaan Urusan Penggandaan 60 Paket B
KELEMBAGAAN DAN Kaistimewan Perumusan Kebijakan Penyusunan Regulasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 35 kali
KETATALAKSANAAN Kelembagaan Perangkat Daerah Kelembagaan kebijakan Kelembagaan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 12 Kali


koordinasi kebijakan
Kelembagaan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 8 kali
konsultasi kebijakan
Kelembagaan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 2 kali
studi orientasi kebijakan
kelembagaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 50 Orang x 8 hari
Focus Group Discussion
Penggandaan materi Focus 20 lembar x 40 peserta x 8 kali
Group Discussion
Honorarium narasumber Focus 4 Orang x 2 jam x 8 hari
Group Discussion
Honorarium moderator Focus 1 Orang x 1Kegiatan x 8 hari
Group Discussion
Cetak buku 100 eksemplar
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari
Sosialisasi
Penggandaan materi Sosialisasi 20 lembar x 40 peserta x 3 kali

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 3 hari


Sosialisasi
Honorarium moderator 1 Orang x 1 Kegiatan x 3 hari
Sosialisasi
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
Rapat Kerja Kelembagaan
Perangkat Daerah
Penggandaan materi Rapat Kerja 20 Lembar x 40 peserta x 5 kali
Kelembagaan Perangkat Daerah

Honorarium narasumber Rapat 4 Orang x 2 Jam x 5 hari


Kerja Kelembagaan Perangkat
Daerah
Honorarium moderator Rapat 1 Orang x 1 Kegiatan x 5 hari
Kerja Kelembagaan Perangkat
Daerah
Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x 2 hari x 5 kali
narasumber Pusat Rapat Kerja
Kelembagaan Perangkat Daerah

Evaluasi Lembaga Non Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali


Struktural
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 Kali
konsultasi Lembaga Non
Struktural
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 2 kali
studi orientasi Lembaga Non
Struktural
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
Focus Group Discussion
Penggandaan materi Focus 20 lembar x 40 peserta x 2 kali
Group Discussion
Honorarium narasumber Focus 4 Orang x 2 Jam x 2 hari
Group Discussion
Honorarium moderator Focus 1 Orang x 1 Kegiatan x 2 hari
Group Discussion
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
ekspose
Penggandaan materi ekspose 20 lembar x 40 peserta x 2 kali

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


ekspose
Honorarium moderator ekspose 1 Orang x 1 kegiatan x 2 hari

Pembinaan Kelembagaan Penataan Kelembagaan di Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 30 kali
Pemerintah Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota Kelembagaan Kabupaten/Kota

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 3 kali x 4


monitoring evaluasi Kabupaten/Kota
Kelembagaan Kabupaten/Kota

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 10 kali


konsultasi kelembagaan
Kabupaten/Kota
Makan minum harian umum 50 orang x 6 hari
Focus Group Discussion
Kelembagaan Kabupaten/Kota

Penggandaan materi Focus 20 Lembar x 40 peserta x 6 kali


Group Discussion Kelembagaan
Kabupaten/Kota

Honorarium narasumber Focus 4 Orang x 2 Jam x 6 hari


Group Discussion Kelembagaan
Kabupaten/Kota

Honorarium moderator Focus 1 Orang x 1kegiatan x 6 hari


Group Discussion Kelembagaan
Kabupaten/Kota

Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari


Rapat Kerja Kelembagaan
Kabupaten/Kota
Penggandaan materi Rapat 20 lembar x 40 peserta x 5 kali
Kerja Kelembagaan
Kabupaten/Kota
Honorarium narasumber Rapat 4 Orang x 2 Jam x 5 hari
Kerja Kelembagaan
Kabupaten/Kota
Honorarium moderator Rapat 1 Orang x 1 Kegiatan x 5 hari
Kerja Kelembagaan
Kabupaten/Kota
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 5 kali
narasumber pusat Rapat Kerja
Kelembagaan Kabupaten/Kota

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


Rapat Kerja Pendayagunaan
Aparatur Negara DIY
Penggandaan materi Rapat Kerja 20 lembar x 40 peserta x 3 kali
Pendayagunaan Aparatur
Negara DIY
Honorarium narasumber Rapat 4 Orang x 2 Jam x 3 hari
Kerja Pendayagunaan Aparatur
Negara DIY
Honorarium moderator Rapat 1 Orang x 1Kegiatan x 3 hari
Kerja Pendayagunaan Aparatur
Negara DIY
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 3 kali
narasumber pusat Rapat Kerja
Pendayagunaan Aparatur
Negara DIY
Penyusunan database Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 25 kali
kelembagaan
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
ekspose database kelembagaan

Penggandaan materi ekspose 20 lembar x 40 peserta x 5 kali


database kelembagaan
Penyusunan database
kelembagaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 5 hari
ekspose database kelembagaan

Honorarium moderator ekspose 1 Orang kegiatan x 5 hari


database kelembagaan

Cetak buku database 100 eksemplar


kelembagaan
Iuran Forum Sekretaris Daerah 1 tahun
Seluruh Indonesia DIY

Perjalanan dinas luar daerah 3 Orang x 4 hari x 2 kali


Forum Sekretaris Daerah
Seluruh Indonesia DIY
Perumusan Kebijakan Analisis Penyusunan Dokumen Standar Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
jabatan dan Pengembangan Kompetensi Jabatan dan Pembahasan Penyusunan
Kinerja jabatan Standar Kompetensi Jabatan

Konsultasi Pusat Penyusunan 2 orang x 2 hari x 2 kali


Standar Kompetensi Jabatan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 10 kali


Koordinasi Penyusunan Standar
Kompetensi Jabatan

Makan minum harian umum 40 orang x 2 hari x 8 angkatan


Pendampingan Penyusunan
Standar Kompetensi Jabatan
Honorarium instruktur 6 orang x 6 jam pelajaran x 2
Pendampingan Penyusunan hari x 8 angkatan (OPD, UPT
Standar Kompetensi Jabatan Sekolah + Non Sekolah)
Makan minum rapat verifikasi 40 orang x 8 kali
dan validasi Penyusunan
Standar Kompetensi Jabatan

Konsumsi akomodasi Hotel 100 orang x 1 hari


Sosialisasi Dokumen Standar
Kompetensi Jabatan
Honorarium narasumber 6 orang x 2 Jam x 1 hari
Sosialisasi Dokumen Standar
Kompetensi Jabatan
HonorariumModerator 1 Orang x 1 Kegiatan x 1 hari
Sosialisasi Dokumen Standar
Kompetensi Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 1 hari
narasumber Pusat Sosialisasi
Dokumen Standar Kompetensi
Jabatan
Jasa Konsultasi Penyusunan 1 paket
Standar Kompetensi Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x 1 kali
Studi Orientasi Standar
Kompetensi Jabatan
Penggandaan Dokumen Standar 10.000 lembar (JPT 45 +
Kompetensi Jabatan Adminstrator 223 + Pengawas
670 + Pelaksana 6717 + JF
Terampil 754 + JF Ahli 7801 =
9.180 lbr)
Jilid Dokumen Standar 10 buku
Kompetensi Jabatan
Penyusunan Dokumen Evaluasi Makan minum rapat persiapan 25 orang x 8 kali
Jabatan dan koordinasi Penyusunan
Evaluasi Jabatan

Konsultasi Pusat Penyusunan 2 orang x 2 hari x 2 kali


Evaluasi Jabatan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 10 kali


Koordinasi Penyusunan Evaluasi
Jabatan

Makan minum harian umum 40 orang x 2 hari x 8 angkatan


Pendampingan Penyusunan
Evaluasi Jabatan
Honorarium instruktur 6 orang x 6 jam pelajaran x 2
Pendampingan Penyusunan hari x 8 angkatan (OPD, UPT
Evaluasi Jabatan Sekolah + Non Sekolah)
Makan minum rapat verifikasi 40 orang x 8 kali
dan validasi Penyusunan
Evaluasi Jabatan

Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 2 hari


Pravalidasi Evaluasi Jabatan
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari
Pravalidasi Evaluasi Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 kali
Pravalidasi Evaluasi Jabatan
Honorarium narasumber 6 orang x 2 jam x 1hari
Validasi Evaluasi Jabatan
Honorarium moderator Validasi 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
Evaluasi Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 1 kali
Validasi Evaluasi Jabatan
Konsumsi akomodasi Hotel 100 orang x 1 hari
Sosialisasi Dokumen Standar
Kompetensi Jabatan
Honorarium narasumber 8 orang x 2Jam x 1 hari
Sosialisasi Dokumen Evaluasi
Jabatan
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
Sosialisasi Dokumen Evaluasi
Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 hari
narasumber Pusat Sosialisasi
Dokumen Evaluasi Jabatan
Jasa Konsultasi Penyusunan 1 paket
Evaluasi Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x 1 kali
Studi Orientasi Evaluasi Jabatan

Penggandaan Dokumen Evaluasi 10.000 lembar (JPT 45 +


Jabatan Adminstrator 223 + Pengawas
670 + Pelaksana 6717 + JF
Terampil 754 + JF Ahli 7801 =
9.180 lbr)
Jilid Dokumen Evaluasi Jabatan 10 buku

Monitoring Analisis Jabatan Makan minum rapat Monitoring 25 orang x 20 kali


Pemerintah Daerah DIY dan Analisis Jabatan Pemerintah
Kabupaten/Kota Daerah DIY dan
Kabupaten/Kota
Monitoring Analisis Jabatan
Pemerintah Daerah DIY dan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Kabupaten/Kota KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 10 kali
Monitoring Analisis Jabatan
Pemerintah Daerah DIY dan
Kabupaten/Kota
Honorarium narasumber Rapat 6 orangx 2 jam x 4 hari
Kerja Penyusunan Kebijakan
Analisis Jabatan Pemerintah
Daerah DIY
Honorarium moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan x 4 hari
Kerja Penyusunan Kebijakan
Analisis Jabatan Pemerintah
Daerah DIY
Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari x 4 kali
Rapat Kerja Penyusunan
Kebijakan Analisis Jabatan
Pemerintah Daerah DIY
Honorarium narasumber Rapat 4 orang x 2 jam x 4 hari
Kerja Penyusunan Kebijakan
Analisis Jabatan Kab/Kota

Honorarium moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan x4 hari


Kerja Penyusunan Kebijakan
Analisis Jabatan Kab/Kota
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 4 kali
narasumber Pusat Rapat Kerja
Penyusunan Kebijakan Analisis
Jabatan Kab/Kota
Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari x 4 kali
Rapat Kerja Penyusunan
Kebijakan Analisis Jabatan
Kab/Kota
Makan minum rapat Persiapan 25 orang x 2 kali
Validasi Sistem Monitoring
Analisis Jabatan
Honorarium narasumber Pusat 2 orang x 2 jam x 2 hari
Persiapan Validasi Sistem
Monitoring Analisis Jabatan

Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari


Persiapan Validasi Sistem
Monitoring Analisis Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 kali
narasumber Pusat Persiapan
Validasi Sistem Monitoring
Analisis Jabatan
Honorarium narasumber Pusat 8 orang x 2 jam x 1hari
Validasi Sistem Monitoring
Analisis Jabatan
Honorarium Moderator Validasi 1 orang x1 kegiatan x 1 hari
Sistem Monitoring Analisis
Jabatan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 1 kali
Validasi Sistem Monitoring
Analisis Jabatan
Perencanaan dan Pengendalian Penyusunan Bahan Usulan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Urusan Kelembagaan Program dan Kegiatan Urusan kebijakan urusan kelembagaan
Kelembagaan Tahun n+1
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
koordinasi kebijakan urusan
kelembagaan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 3 substansi
studi orientasi kebijakan
kelembagaan
Honorarium narasumber Forum 4 Orang x 2 Jam x 1 hari
Perencanaan dan Pengendalian
Dana Keistimewaan Urusan
Kelembagaan

Honorarium moderator Forum 1 Orang x 1 Kegiatan x 1 hari


Perencanaan dan Pengendalian
Dana Keistimewaan Urusan
Kelembagaan

Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari


Forum Perencanaan dan
Pengendalian Dana
Keistimewaan Urusan
Kelembagaan
Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 6 perangkat
pembahasan usulan program daerah
kegiatan Pemda DIY
Makan minum rapat 40 orang x 6 kali x 5
pembahasan usulan program Kabupaten/Kota
kegiatan kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali x 4 Kabupaten
pembahasan usulan program
kegiatan kabupaten/kota

Honorarium narasumber rakor 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


usulan program dan kegiatan
Pemda DIY dan 5 Kab/Kota

Honorarium moderator rakor 1 Orang x 1 Kegiatan x 2 hari


usulan program dan kegiatan
Pemda DIY dan 5 Kab/Kota
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
rakor usulan program dan
kegiatan Pemda DIY dan 5
Kab/Kota
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 2 kali
pembahasan usulan program
kegiatan dengan pemerintah
pusat
Penggandaan data usulan 500 lembar x 2 kali
program kegiatan
Jilid data usulan program 10 eksemplar
kegiatan
Penyusunan Bahan Usulan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Program dan Kegiatan Urusan kebijakan urusan kelembagaan
Kelembagaan Tahun n+2
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
koordinasi kebijakan urusan
kelembagaan
Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 6 perangkat
pembahasan usulan program daerah
kegiatan Pemda DIY
Makan minum rapat 40 orang x 6 kali x 5
pembahasan usulan program Kabupaten/Kota
kegiatan kabupaten/kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali x 4 Kabupaten
pembahasan usulan program
kegiatan kabupaten/kota

Honorarium narasumber rakor 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


usulan program dan kegiatan
Pemda DIY dan 5 Kab/Kota

Honorarium moderator rakor 1 Orang x 1 Kegiatan x 2 hari


usulan program dan kegiatan
Pemda DIY dan 5 Kab/Kota
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
rakor usulan program dan
kegiatan Pemda DIY dan 5
Kab/Kota
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 2 kali
pembahasan usulan program
kegiatan dengan pemerintah
pusat
Penggandaan data usulan 500 lembar x 2 kali
program kegiatan
Jilid data usulan program 10 eksemplar
kegiatan
Penyusunan Bahan Usulan Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 6 perangkat
Perubahan Program dan pembahasan usulan program daerah
Kegiatan Urusan Kelembagaan kegiatan Pemda DIY
Makan minum rapat 40 orang x 6 kali x 5
pembahasan usulan program Kabupaten/Kota
kegiatan kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali x 4 kabupaten
pembahasan usulan program
kegiatan kabupaten/kota

Honorarium narasumber rakor 4 Orang x 2Jam x 3 hari


usulan usulan perubahan rakor
usulan usulan perubahan

Honorarium moderator rakor 1 Orang x 1 Kegiatan x 3 hari


usulan usulan perubahan
Makan minum harian umum 45 orang x 3 hari
rakor usulan usulan perubahan

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 3 kali


pembahasan usulan perubahan
dengan Pemerintah Pusat

Penggandaan data usulan 500 lembar x 3 kali


program kegiatan
Jilid data usulan program 30 eksemplar
kegiatan
Pengendalian Usulan Program Makan minum rapat monitoring 25 orang x 1 kali x 12 bulan
dan Kegiatan Urusan evaluasi urusan kelembagaan
Kelembagaan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali x 4 kabupaten
monitoring evaluasi urusan
kelembagaan
Makan minum harian umum 25 orang x 6 hari
verifikasi kinerja per tahapan
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali x 4 kabupaten
verifikasi kinerja per tahapan

Honorarium narasumber rapat 4 Orang x 2 Jam x 3 hari


kerja evaluasi program kegiatan
urusan kelembagaan

Honorarium moderator rapat 1 Orang x 2 Kegiatan x 3 hari


kerja evaluasi program kegiatan
urusan kelembagaan

Makan minum rapat kerja 50 orang x 3 hari


evaluasi program kegiatan
urusan kelembagaan
Makan minum rapat Forum 25 orang x 4 hari
Disentralisasi Asimetris
Indonesia (Fordasi)
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
Forum Disentralisasi Asimetris
Indonesia (Fordasi)
Iuran Forsesdasi 1 tahun
Peningkatan Budaya Pendukung Alat Tulis Kantor 10 paket B
Pemerintahan Penggandaan 5 Paket B
Implementasi Budaya Peningkatan Kapasitas Agen Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x 6 bulan
Pemerintahan DIY Perubahan Pemerintah Daerah budaya pemerintahan
DIY
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
Sosialisasi/internalisasi
peningkatan Kapasitas agen
perubahan
Transport peserta 55 orang x 4 angkatan
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Makan minum harian umum 65 orang x 1 hari x 4 angkatan
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x
sosialisasi/internalisasi 55 orang x 4 angkatan
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Alat perlengkapan dinas Pin 1 Paket
SATRIYA
Implementasi Budaya Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali
Pemerintahan Pemda DIY
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi pusat pelaksanaan
Budaya Pemerintahan

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 1 kali


Studi Orientasi pelaksanaan
Manajemen Perubahan ke
daerah yang berprestasi
melaksanakan Manajemen
Perubahan (Budaya Kerja)
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 3 hari x 4
penyusunan rencana aksi angkatan
budaya pemerintahan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium instruktur 8 orang x 6 jam pelajaran x 3
penyusunan rencana aksi hari x 4 angkatan
budaya pemerintahan
Transport peserta penyusunan 55 orang x 3 hari x 4 angkatan
rencana aksi budaya
pemerintahan
Makan minum harian umum 70 orang x 3 hari x 4 angkatan
penyusunan rencana aksi
budaya pemerintahan
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 55 orang
penyusunan rencana aksi x 4 angkatan
budaya pemerintahan
Jasa pembuatan konten 3 konten
Honorarium Agen Perubahan 215 orang
Peningkatan Kapasitas Agen Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x
Perubahan Koordinator Budaya budaya pemerintahan 6 bulan
Pemerintahan di Pemerintah
Kabupaten/Kota Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1hari
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Transport peserta 50 orang x 1 angkatan
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 1 angkatan
sosialisasi/internalisasi
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 50 orang
sosialisasi/internalisasi x 1 angkatan
peningkatan kapasitas agen
perubahan
Bimtek Implementasi Budaya Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali
Pemerintahan
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 3 hari x 1
penyusunan rencana aksi angkatan
budaya pemerintahan
Honorarium instruktur 8 orang x 6 jam pelajaran x 3
penyusunan rencana aksi hari x 1 angkatan
budaya pemerintahan
Transport peserta penyusunan 50 orang x 3 hari x 1 angkatan
rencana aksi budaya
pemerintahan
Makan minum harian umum 70 orang x 3 hari x 1 angkatan
penyusunan rencana aksi
budaya pemerintahan
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 50 orang
penyusunan rencana aksi x 3 hari x 1 angkatan
budaya pemerintahan
Training of Trainer Koordinator Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali
Budaya Pemerintahan
Pemerintah Kabupaten/Kota Jasa Penyelenggaraan Acara 1 Paket
Training of Trainer Koordinator
Budaya Pemerintahan
Pemerintah Kabupaten/Kota

Monitoring dan Evaluasi Makan minum Rapat monitoring 25 orang x 4 kali x 3 bulan
Implementasi Budaya evaluasi Budaya Pemerintahan
Pemerintahan Pemda DIY DIY
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali x 6 bulan
monitoring dan evaluasi
implementasi budaya
pemerintahan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi Pusat Evaluasi
Budaya Kerja
Monitoring Evaluasi Budaya Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 4 bulan
Pemerintahan penyusunan
Jasa konsultansi Monitoring dan 1 Paket
Evaluasi Budaya Pemerintahan

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x


ekspose hasil monitoring dan 4 angkatan
evaluasi pelaksanaan budaya
pemerintahan/sharing session

Honorarium Moderator ekspose 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 4


hasil monitoring dan evaluasi angkatan
pelaksanaan budaya
pemerintahan/sharing session

Transport peserta ekspose hasil 55 orang x 4 angkatan


monitoring evaluasi pelaksanaan
budaya pemerintahan/sharing
sesion

Makan minum harian umum 70 orang x 1 hari x 4 angkatan


ekspose hasil monitoring
evaluasi pelaksanaan budaya
pemerintahan/sharing sesion

Penggandaan materi ekspose 10 lembar x 4 materi x 55 orang


hasil monitoring evaluasi x 4 angkatan
pelaksanaan budaya
pemerintahan/sharing season

Honorarium narasumber FGD 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


Evaluasi Budaya pemerintahan

Honorarium moderator FGD 1 Orang Kegiatan x 2 hari


Evaluasi Budaya Pemerintahan

Honorarium transport peserta 40 orang x 2 kali


FGD Evaluasi Budaya
Pemerintahan
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
FGD Evaluasi Budaya
Pemerintahan
Penggandaan materi FGD 10 lembar x 4 materi x 40 orang
Evaluasi Budaya Pemerintahan x 2 kali

Cetak Laporan Monitoring dan 10 eksemplar


evaluasi budaya pemerintahan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Monitoring dan Evaluasi Budaya Makan minum rapat rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
Pemerintahan di koordinasi Budaya
Kabupaten/Kota Pemerintahan kabupaten/kota

Makan minum rapat monitoring 25 orang x 3 kali x 2 bulan


evaluasi budaya pemerintahan
Kabupaten/Kota

Transport peserta evaluasi 4 orang x 5 kab/kota x 2 kali


budaya pemerintahan
Kabupaten/Kota
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi Pusat Hasil Evaluasi
Reformasi Birokrasi Area
Manajemen Perubahan
Kompetisi Kelompok Budaya Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 3 bulan
Pemerintahan
Makan minum harian umum 25 orang x 3 kategori x 2 hari
Kompetisi Kelompok Budaya
Pemerintahan
Honorarium Juri Kompetisi 5 orang x 3 kategori x 4 hari
Kelompok Budaya Pemerintahan

Honorarium Petugas seleksi 5 orang x 3 kategori x 3 hari


Administrasi/Juri Administrsi

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 15 kali


Kompetisi Kelompok Budaya
Pemerintahan
Piagam Kompetisi Kelompok 5 lembar x 3 kategori
Budaya Pemerintahan
Trophy Kompetisi Kelompok 3 set
Budaya Pemerintahan
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 Paket
Peningkatan Kapasitas Pegawai
bagi Kelompok Budaya
Pemerintahan berprestasi

Makan minum rapat penyerahan 50 orang x 1 kali


penghargaan
PROGRAM PENATAAN Fasilitasi Reformasi Birokrasi Pendukung Alat Tulis Kantor 37 paket B
ORGANISASI dan Akuntabilitas Kinerja Penggandaan 45 Paket B
Pembinaan Pelaksanaan Penyusunan Pedoman Reformasi Minum rapat penyusunan 25 orang x 2 kali x 5 bulan
Reformasi Birokrasi Birokrasi pedoman RB
Konsultasi Pusat Penyusunan 2 orang x 2 hari x 1 kali
Pedoman RB
Honorarium narasumber FGD 4 Orang x 2 Jam x 2 hari
Penyusunan Pedoman RB

Honorarium transport peserta 40 orang x 2 kali


FGD Penyusunan Pedoman RB

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari


FGD Penyusunan Pedoman RB

Penggandaan materi FGD 10 lembar x 4 materi x 40 orang


Penyusunan Pedoman RB x 2 kali
Cetak buku Pedoman RB 100 eksemplar
Honorarium Narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari
Sosialisasi Pedoman RB
Honorarium Moderator 1 orang x 1 kali x 1 hari
Sosialisasi Pedoman RB
Honorarium Transport peserta 50 orang x 1 kali
Sosialisasi Pedoman RB

Makan minum Sosialisasi 65 orang x 1 hari


Pedoman RB
Penggandaan Materi Sosialisasi 10 lbr x jmlh materi x 100 orang
Pedoman RB
Percepatan Implementasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x 6 bulan
Reformasi Birokrasi Reformasi Birokrasi DIY

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


Sosialisasi/ Internalisasi
Roadmap Reformasi Birokrasi
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Kegiatan x 2 hari
Sosialisasi/ Internalisasi
Roadmap Reformasi Birokrasi
Transport peserta Sosialisasi/ 50 orang x 2 kali
Internalisasi Roadmap RB

Makan minum harian umum 60 orang x 2 hari


Sosialisasi/ Internalisasi
Roadmap RB
Penggandaan materi Sosialisasi/ 10 lembar x 4 materi x 50
Internalisasi Roadmap RB peserta x 2 kali

Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali


Rapat Kerja Reformasi Birokrasi

Honorarium narasumber Rapat 5 Orang x 2 Jam x 2 hari


Kerja Reformasi Birokrasi

Honorarium moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari


Kerja Reformasi Birokrasi
Transport peserta Rapat Kerja 40 orang x 2 kali
Reformasi Birokrasi
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
Rapat Kerja Reformasi Birokrasi

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


narasumber pusat Rapat Kerja
Reformasi Birokrasi
Bimtek Implementasi Reformasi Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali
Birokrasi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi pusat persiapan
pelaksanaan Reformasi Birokrasi

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 1 kali


Studi Orientasi pelaksanaan
Reformasi Birokrasi untuk
kebijakan implementasi
Reformasi Birokrasi baru ke
daerah yang berprestasi terkait
Reformasi Birokrasi
Makan minum rapat Desk 25 orang x 5 kali
Rencana Aksi Reformasi
Birokrasi Perangkat Daerah
Honorarium narasumber Bimtek 4 Orang x 2 Jam x 3 hari x 2
Implementasi Reformasi angkatan
Birokrasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium instruktur Bimtek 8 orang x 6 jam pelajaran x 3
Implementasi Reformasi hari x 2 angkatan
Birokrasi
Transport peserta Bimtek 40 orang x 3 hari x 2 angkatan
Implementasi Reformasi
Birokrasi
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 2 angkatan
Bimtek Implementasi Reformasi
Birokrasi
Penggandaan materi Bimtek 10 lembar x 4 materi x 40 orang
Implementasi Reformasi x 3 hari x 2 angkatan
Birokrasi
Monitoring Evaluasi Reformasi Makan minum rapat Rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan
Birokrasi Pemda DIY monitoring dan evaluasi
Reformasi Birokrasi DIY
(koordinator)
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 3 bulan
monitoring Reformasi Birokrasi

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali


konsultasi pusat Evaluasi
Reformasi Birokrasi
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan
pengembangan aplikasi
Coreform Space-monitoring
evaluasi Reformasi Birokrasi
Jasa konsultansi badan 1 Paket
usaha/kontrak perorangan
Coreform Space-monitoring
evaluasi Reformasi Birokrasi
Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali
Rapat Kerja Pra Evaluasi
Reformasi Birokrasi
Honorarium narasumber Rapat 5 Orangx 2 Jam x 1 hari
Kerja Pra Evaluasi Reformasi
Birokrasi
Honorarium moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
Kerja Pra Evaluasi Reformasi
Birokrasi
Honorarium transport peserta 40 orang x 1 kali
Rapat Kerja Pra Evaluasi
Reformasi Birokrasi
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari
Rapat Kerja Pra Evaluasi
Reformasi Birokrasi
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 1 kali
narasumber pusat Rapat Kerja
Pra Evaluasi Reformasi Birokrasi

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1hari


Sosialisasi Evaluasi Reformasi
Birokrasi Pemerintah Daerah
DIY kepada Asesor OPD

Honorarium narasumber 1 orang x 1 hari x 1 kegiatan


Sosialisasi Evaluasi Reformasi
Birokrasi Pemerintah Daerah
DIY kepada Asesor OPD

Transport peserta Sosialisasi 50 orang x 2 angkatan


evaluasi reformasi birokrasi
pemerintah daerah DIY kepada
Asesor OPD
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 2 angkatan
sosialisasi evaluasi reformasi
birokrasi pemerintah daerah DIY
kepada Asesor OPD
Penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 4 materi x 50 orang
evaluasi reformasi birokrasi x 2 angkatan
pemerintah daerah DIY kepada
Asesor OPD
Honorarium narasumber Bimtek 4 Orang x 2 Jam x 2 hari x 2
evaluasi Reformasi Birokrasi angkatan
kepada Asesor Pemerintah
Daerah
Honorarium instruktur Bimtek 8 orang x 6 jam pelajaran x 2
evaluasi Reformasi Birokrasi hari x 2 angkatan
kepada asesor pemerintah
daerah
Transport peserta Bimtek 40 orang x 2 hari x 2 angkatan
Evaluasi Reformasi Birokrasi
kepada Asesor Pemerintah
Daerah
Makan minum harian umum 55 orang x 2 hari x 2 angkatan
Bimtek Evaluasi Reformasi
Birokrasi kepada Asesor
Pemerintah Daerah
Penggandaan materi Bimtek 10 lembar x 4 materi x 40 orang
evaluasi reformasi birokrasi x 2 hari x 2 angkatan
kepada asesor pemerintah
daerah

Makan minum rapat evaluasi 25 orang x 5 kali


hasil Asesor Pemerintah daerah

Cetak Laporan monitoring dan 60 eksemplar


evaluasi Reformasi Birokrasi
Pemda DIY
Monitoring Evaluasi Reformasi Makan minum rapat rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
Birokrasi Kabupaten/Kota koordinasi Reformasi Birokrasi
kabupaten/kota
Pembinaan Zona Integritas Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali


Konsultasi Pusat Pengusulan
Zona Integritas
Honorarium narasumber 5 Orang x 2 Jam x 2 hari
sosialisasi Zona Integritas
Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari
sosialisasi Zona Integritas
Transport peserta Sosialisasi 50 orang x 2 kali
Zona Integritas
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 2 kali
sosialisasi Zona Integritas
Penggandaan materi Sosialisasi 10 lembar x 5 materi x 50 orang
Zona Integritas x 2 kali
Perjalanan dinas narasumber 1 orang x 2 hari x 2 kali
pusat sosialisasi Zona Integritas
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium instruktur Bimtek 8 orang x 6 jam pelajaran x 2
Pemetaan Embrio Wilayah Bebas hari x 2 angkatan
dari Korupsi/Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani

Transport peserta Bimtek 40 orang x 2 hari x 2 angkatan


Pemetaan Embrio Wilayah Bebas
dari Korupsi/Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani

Makan minum harian umum 55 orang x 2 hari x 2 angkatan


Bimtek Pemetaan Embrio
Wilayah Bebas dari
Korupsi/Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani
Penggandaan materi Bimtek 10 lembar x 4 materi x 40 orang
Pemetaan Embrio Wilayah Bebas x 2 hari x 2 angkatan
dari Korupsi/Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani

Makan minum rapat validasi 25 orang x 5 kali


pemetaan embrio Wilayah Bebas
dari Korupsi/Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani

Pelaksanaan RB Tematik Makan minum rapat 25 orang x 6 kali


Pelaksanaan RB Tematik
Honorarium narasumber Rapat 5 Orang x 2 Jam x 2 hari
Kerja Reformasi Birokrasi
Tematik
Honorarium Moderator Rapat 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari
Kerja Reformasi Birokrasi
Tematik
Honorarium transport peserta 40 orang x 2 kali
Rapat Kerja Reformasi Birokrasi
Tematik
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 2 kali
Rapat Kerja Reformasi Birokrasi
Tematik
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 kali
narasumber pusat Rapat Kerja
Reformasi Birokrasi Tematik

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 1 bulan


monitoring Reformasi Birokrasi
Tematik
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi puat Pelaksanaan RB
Tematik
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 2 kali
Studi Orientasi pelaksanaan
Reformasi Birokrasi Tematik ke
Pemerintah Daerah Pilot Project
(Jawa Barat dan Jawa Timur)

Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Dokumen Laporan Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 4 bulan
Akuntabilitas Kinerja Kinerja Instansi Pemerintah penyusunan Laporan Kinerja
(LKjIP) dan Perjanjian Kinerja Instansi Pemerintah dan
(PK) Instansi Perjanjian Kinerja
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi Pusat penyusunan
Laporan Kinerja Instansi
Pemerintah dan Perjanjian
Kinerja
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi Pusat penyusunan
Reviu Perjanjian Kinerja

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 2 hari


sosialisasi penyusunan Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari


sosialisasi penyusunan Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Honorarium transport peserta 50 orang x 2 kali


sosialisasi penyusunanLaporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 2 kali


sosialisasi penyusunan Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 4 materi x 50 orang


penyusunan Laporan Kinerja x 2 kali
Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Honorarium narasumber Bimtek 5 Orang x 2 Jam x 4 hari x 2


penyusunan Laporan Kinerja angkatan
Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja
Honorarium instruktur Bimtek 8 orang x 6 jam pelajaran x 4
Penyusunan Laporan Kinerja hari x 2 angkatan
Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja
Honorarium transport peserta 50 orang x 4 hari x 2 angkatan
bimtek penyusunan Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja

Makan minum harian umum 60 orang x 4 hari x 2 angkatan


bimtek penyusunan Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja
Penggandaan materi Bimtek 10 lembar x 4 materi x 50 orang
Penyusunan Laporan Kinerja
Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja
Perjalanan dinas narasumber 1 orang x 2 hari x 1 kali
pusat Bimtek
penyusunanLaporan Kinerja
Instansi Pemerintah dan
Perjanjian Kinerja
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat Validasi 50 orang x 3 kali x 2 bulan
Laporan Kinerja Instansi
Pemerintah dan Perjanjian
Kinerja
Cetak Perjanjian Kinerja Eselon 44 eksemplar
II Perangkat Daerah
Cetak RekapPerjanjian Kinerja 10 eksemplar
Eselon II
Makan minum rapat reviu 25 orang x 3 kali x 2 bulan
Perjanjian Kinerja
Cetak Perjanjian Kinerja Reviu 44 eksemplar
Eselon II Perangkat Daerah

Cetak RekapPerjanjian Kinerja 10 eksemplar


Reviu Eselon II
Pengelolaan Tatalaksana Penyusunan Rancangan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Pemerintahan Peraturan Gubernur Pakaian penyusunan Rancangan
Dinas Peraturan Gubernur Pakaian
Dinas
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 1 kali x 3 hari
Studi komparasi pakaian dinas
ke luar daerah
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 K/L
dalam rangka konsultasi
Pakaian dinas
Makan minum harian umum 244 orang x 1 hari
sosialisasi Rancangan Peraturan
Gubernur Pakaian Dinas

Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 hari x 2


sosialisasi Rancangan peraturan angkatan
gubernur pakaian dinas

Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 1 hari x 2


penyelenggara sosialisasi angkatan
Rancangan peraturan gubernur
pakaian dinas
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 2
penyelenggara sosialisasi angkatan
Rancangan peraturan gubernur
pakaian dinas
Penggandaan materi Sosialisasi 3000 lembar
Peraturan Gubernur Pakaian
Dinas
Penggandaan Peraturan 6000 lembar
Gubernur Pakaian Dinas
Jilid Peraturan Gubernur 50 eksemplar
Pakaian Dinas
Penyusunan Rancangan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Peraturan Gubernur Standar penyusunan Rancangan
Operasional Prosedur Peraturan Gubernur Standar
Operasional Prosedur

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


dalam rangka konsultasi
Standar Operasional Prosedur

Makan minum harian umum 244 orang x 1 hari


sosialisasi Rancangan Peraturan
Gubernur Standar Operasional
Prosedur
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 hari x 2
sosialisasi Rancangan peraturan angkatan
gubernur Standar Operasional
Prosedur
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 1 hari x 2
sosialisasi Rancangan peraturan angkatan
gubernur Standar Operasional
Prosedur
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 2
sosialisasi Rancangan peraturan angkatan
gubernur Standar Operasional
Prosedur
Penggandaan materi Sosialisasi 3000 lembar
Peraturan Gubernur Standar
Operasional Prosedur

Penggandaan Peraturan 3000lembar


Gubernur Standar Operasional
Prosedur
Jilid Peraturan Gubernur 50 eksemplar
Standar Operasional Prosedur

Penyusunan SOP Internal Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali


Sekolah Menengah Atas penyusunan Standar
Operasional Prosedur Internal
SMA
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 5
penyusunan Standar kabupaten/kota
Operasional Prosedur Internal
SMA
Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari x 5 angkatan
bimtek penyusunan Standar (kabupaten/kota)
Operasional Prosedur Internal
SMA
Honorarium instruktur Bimtek 3 orang x 6 jam pelajaran x 2
penyusunan Standar hari x 5 angkatan
Operasional Prosedur Internal (kabupaten/kota)
SMA
Penggandaan Standar 34500 lembar
Operasional Prosedur Internal
SMA (250 lembar x 2 kali x 69
SMA)
Jilid Standar Operasional 207 eksemplar
Prosedur Internal SMA (3 kali x
69 SMA)
Jilid laporan Bimtek 3 eksemplar
penyusunan Standar
Operasional Prosedur internal
SMA
Monitoring Evaluasi Standar Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Operasional Prosedur Internal monitoring evaluasi Standar
UPT Operasional Prosedur internal
UPT
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kali x 5 lokasi
monitoring evaluasi Standar
Operasional Prosedur internal
UPT
Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari x 3 angkatan
bimtek monitoring evaluasi
Standar Operasional Prosedur
internal UPT
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium instruktur Bimtek 4 orang x 6 jam pelajaran x 2
review Standar Operasional hari x 3 angkatan
Prosedur UPT
Penggandaan materi monitoring 3000 lembar
evaluasi Standar Operasional
Prosedur internal UPT

Jilid laporan monitoring evaluasi 3 eksemplar


Standar Operasional Prosedur
UPT
Fasilitasi Peningkatan Pelayanan koordinasi fasilitasi peningkatan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Publik pelayanan publik Fasilitasi Peningkatan Pelayanan
Publik

Pembinaan inovasi pelayanan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali


publik Bimtek Pembinaan Inovasi
Pelayanan Publik
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 1
Sosialisasi Pembinaan Inovasi angkatan
Pelayanan Publik di Daerah

Honorarium narasumber 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 1


Sosialisasi Pembinaan Inovasi angkatan
Pelayanan Publik di Daerah

Makan minum harian umum 120 orang x 1 hari x 1 angkatan


Sosialisasi Pembinaan Inovasi
Pelayanan Publik di Daerah

Perjalanan dinas luar daerah 1 Orang x 2 hari x 1 kali


narasumber pusat Bimtek
Pembinaan Inovasi Pelayanan
Publik
Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 3 hari x 2
Pembinaan Inovasi Pelayanan angkatan
Publik
Makan minum harian umum 30 orang x 3 hari x 2 angkatan
Bimtek Pembinaan Inovasi
Pelayanan Publik
Makan minum rapat Evaluasi 25 orang x 2 kali
Bimtek Pembinaan Inovasi
Pelayanan Publik
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 kab/kota
Pembinaan Inovasi Pelayanan
Publik
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
Konsultasi Pembinaan Inovasi
Pelayanan Publik di Daerah ke
Kemenpan RB
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 kali
studi tiru pelayanan
publik/inovasi pelayanan publik

Fasilitasi keikutsertaan dalam Makan minum rapat 25 orang x 5 kali


Kompetisi Inovasi Pelayanan keikutsertaan dalam Kompetisi
Publik Kemenpan RB Inovasi Pelayanan Publik

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


menghadiri Sosialisasi/Rapat
Koordinasi terkait keikutsertaan
daerah dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 1


Sosialisasi keikutsertaan daerah angkatan
dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 1
Sosialisasi keikutsertaan daerah angkatan
dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik
Makan minum harian umum 130 orang x 1 hari x angkatan
sosialisasi keikutsertaan daerah
dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik
Perjalanan Dinas narasumber 1 orang x 2 hari x 1 kali
Pusat Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik
Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 5 hari x 2
keikutsertaan daerah dalam angkatan
Kompetisi Inovasi Pelayanan
Publik
Makan minum harian umum 30 orang x 5 hari x 2 angkatan
Bimtek keikutsertaan daerah
dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik
Jasa konsultansi badan usaha 1 paket
dalam rangka keikutsertaan
daerah dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik

Jasa iklan/reklame/pembuatan 1 paket


film/pemotretan dalam rangka
keikutsertaan daerah dalam
Kompetisi Inovasi Pelayanan
Publik

Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 5 hari x 2


finalisasi proposal keikutsertaan angkatan
daerah dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik

Makan minum rapat Bimtek 25 orang x 3 kali x 2 bulan


finalisasi proposal keikutsertaan
daerah dalam Kompetisi Inovasi
Pelayanan Publik

Perjalanan dinas luar daerah 12 orang (3 inovasi x 3 orang + 3


Studi Komparasi (Penghargaan pendamping) x 4 hari x 1 kali
bagi inovasi yang masuk TOP 99
Inovasi Pelayanan Publik dan
bagi peraih Outstandaing
achievement bagi kategori
Kompetisi Inovasi Pelayanan
Publik undangan, serta
Pendamping)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Jasa iklan/reklame/pembuatan 1 paket
film/pemotretan untuk inovasi
pelayanan publik yang pernah
masuk dalam top 99 dan/atau
top 45

Penyusunan rekomendasi atas Makan minum rapat 25 orang x 6 kali


hasil monitoring dan evaluasi penyusunan rekomendasi atas
pelaksanaan Survey Kepuasan hasil monitoring evaluasi
Masyarakat (SKM) pelaksanaan Survey Kepuasan
Masyarakat (SKM)
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Konsultasi Pusat penyusunan
rekomendasi atas hasil
monitoring evaluasi pelaksanaan
Survey Kepuasan Masyarakat
(SKM)
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 3
sosialisasi pelaksanaan Survey angkatan
Kepuasan Masyarakat
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 3 angkatan
sosialisasi pelaksanaan Survey
Kepuasan Masyarakat
Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 3 hari x 3
pelaksanaan Survey Kepuasan angkatan
Masyarakat
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 3 angkatan
Bimtek pelaksanaanSurvey
Kepuasan Masyarakat
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kab/kota x 2 kali
monitoring evaluasi pelaksanaan
Survey Kepuasan Masyarakat

Cetak hasil monitoring evaluasi 230 buku


Survey Kepuasan Masyarakat

Honorarium narasumber 3 Orang x 2 Jam x1 hari x 2


ekspose hasil pelaksanaan angkatan
Survey Kepuasan Masyarakat
Makan minum harian umum 65 orang x 1 hari x 2 angkatan
ekspose hasil pelaksanaan
Survey Kepuasan Masyarakat
Fasilitasi penyusunan Standar Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 3 hari x 3
Pelayanan dan Penyusunan penyusunan Standar pelayanan angkatan
rekomendasi hasil monitoring (SP)
dan evaluasi kepatuhan Standar Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 3 angkatan
Pelayanan Bimtek penyusunan Standar
pelayanan (SP)
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
penyusunan rekomendasi hasil
monitoring evaluasi kepatuhan
Standar pelayanan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kab/kota x 3 kali


monitoring evaluasi Kepatuhan
Standar Pelayanan

Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1hari


Sosialisasi hasil monitoring
evaluasi kepatuhan Standar
pelayanan
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari
Sosialisasi hasil monitoring
evaluasi kepatuhan Standar
pelayanan
Makan minum harian umum 110 orang
Bimtek penyusunan Standar (OPD+UPT+Penyelenggara) x 1
pelayanan (SP) hari
Fasilitasi penyediaan dan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali
pengunggahan data ke dalam Bimtek input data OPD dalam
Sistem Informasi Pelayanan Sistem Informasi Pelayanan
Publik Publik
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
konsultasi pusat terkait dengan
Sistem Informasi Pelayanan
Publik
Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 2
Sosialisasi Integrasi Sistem angkatan
Informasi Pelayanan Publik
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 2 angkatan
Sosialisasi Integrasi Sistem
Informasi Pelayanan Publik
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 kali
narasumber pusat
Honorarium instruktur Bimtek 5 orang x 8 jpl x 3 hari x 4
input data OPD dalam Sistem angkatan
Informasi Pelayanan Publik

Makan minum harian umum 35 orang x 3 hari x 4 angkatan


Bimtek input data OPD dalam
Sistem Informasi Pelayanan
Publik
Rapat Kerja Pelayanan Publik Makan minum penyiapan bahan 25 orang x 2 kali x 2 bulan
Rapat Kerja Pelayanan Publik

Honorarium narasumber Rapat 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 1


Kerja Pelayanan Publik angkatan

Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 1 angkatan


Rapat Kerja Pelayanan Publik

Evaluasi Pelayanan Publik Honorarium narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 hari x 1


Sosialisasi Pelaksanaan Evaluasi angkatan
Pelayanan Publik
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 1 hari x 1
Sosialisasi Pelaksanaan Evaluasi angkatan
Pelayanan Publik
Makan minum harian umum 120 orang x 1 hari x angkatan
Sosialisasi Pelaksanaan Evaluasi
Pelayanan Publik
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 1 kali
narasumber Pusat Sosialisasi
Pelaksanaan Evaluasi Pelayanan
Publik
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kab/kota x 2 kali
pelaksanaan evaluasi Pelayanan
Publik
Honorarium instruktur desk 5 orang x 8 jpl x 5 hari
evaluasi Pelayanan Publik
Makan minum harian desk 30 orang x 5 hari
Evaluasi Pelayanan Publik
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
konsultasi terkait pelaksanaan
evaluasi Pelayanan Publik di
daerah

8. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO UMUM, HUBUNGAN MASYARAKAT DAN PROTOKOL SETDA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENUNJANG Administrasi Keuangan dan Penyediaan Dana Penunjang Penyediaan Dana Penunjang Operasional KDH WKDH 1 tahun
URUSAN PEMERINTAHAN Operasional Kepala Daerah dan Operasional Kepala Daerah dan Operasional
DAERAH PROVINSI Wakil Kepala Daerah Wakil Kepala Daerah
Fasilitasi Materi dan Komunikasi Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket B
Pimpinan Makan minum Rapat koordinasi 25 orang x 12 kali

Fasilitasi Komunikasi Pimpinan Forum Literasi Medsos bagi ASN Makam minum Harian Umum 30 orang x 1 hari x 2 kali

Honorarium Narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali


Moderator 1 orang x 1 keg x 2 kali
Jumpa Pers Makan minum Rapat Persiapan 20 orang x 6 kali

Makan minum Harian Umum 35 orang x 1 hari x 6 kali

Honorarium Narasumber 2 orang x 1 jam x 6 kali


Moderator 1 orang x 1 keg x 6 kali
Transport peserta wartawan 25 orang x 1 hari x 6 kali
Penyusunan Sambutan Stopmap berkop 2500 buah
Buku Himpunan Sambutan 125 buku
Kertas berkop 2500 buah
Makan minum rapat 20 orang x 12 kali
Sewa upgrade penyimpanan 2 akun x 12 bulan
google
Coffee morning sambung rasa Makan minum Harian Umum 35 orang x 1 hari x 12 kali
pimpinan Honorarium Narasumber 2 Orang x 1 jam x 12 kali
Moderator 1 orang x 1 keg x 12 kali
Forum Group Discussion Narasi Makan minum Harian Umum 35 orang x 1 hari x 4 kali
Budaya Honorarium Narasumber 2 Orang x 1 jam x 4 kali
Moderator 1 orang x 1 keg x 4 kali
Forum Group Discussion Makan minum Harian Umum 45 orang x 1 hari x 2 kali
Penulisan Pidato Honorarium Narasumber 2 Orang x 1 jam x 2 kali
Moderator 1 orang x 1 keg x 2 kali
Pengelolaan Dokumentasi Publikasi Media Cetak foto 140 eksemplar
Pimpinan Cetak buku foto KDH WKDH 7 eksemplar
Cetak Buku kerja 1.000 eksemplar
Jasa pembuatan Konten grafis 12 konten

Jasa pembuatan Konten video 12 konten

Jasa Penulisan konten media 12 konten


sosial
Baterai kamera 4 buah
Bantuan pulsa paket data 12 bulan
Makan minum rapat peliputan 25 orang x 1 hari x 20 kali

Jasa Publikasi Media Cetak 31 terbit


Jasa Publikasi Media Televisi 30 kali/video/tayang
Jasa Publikasi Media Radio 7 siar/kali
Jasa Publikasi Media sosial 37 bulan/kali terbit
Jasa Publikasi Media luar ruang 66 titik/buah

Jasa Konsultansi Berorientasi 2 orang x 12 bulan


Bidang-Telematika Analisis
Media Monitoring

Modal Lensa tele mirrorless 1 buah


Fasilitasi Keprotokolan Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket B
Makan minum Rapat koordinasi 25 orang x 12 kali

Fasilitasi dan Koordinasi Penyelenggaraan Upacara Jilid Buku 25 buku x 3 kali x 13 kegiatan
Pelaksanaan Acara Bendera
Hidangan rakor PHBN 50 dos x 3 kali x 10 Upacara
PHBN
Hidangan rakor HUT RI 50 dos x 5 kali x 1 Upacara HUT
RI
Hidangan rakor upacara lainnya 50 dos X 2 kali x 75 upacara
lainnya
Penggandaan 60000 lembar
Honorarium Petugas Pelaksana 4.242 orang
Upacara Bendera
Honorarium Petugas 210 orang
Penyiraman Lapangan
Honorarium Petugas Kebersihan 430 orang

Honorarium Petugas PPPK 570 orang


Honorarium Petugas 1.100 orang
Pengamanan
Perlengkapan dan Peralatan 13 paket x 13 Upacara Bendera
Kantor
Backdrop 6 paket x 2 Upacara Bendera

Dekorasi (Taman & Janur) HUT 2 paket


RI
Jasa Pelaku Seni Pengisi Acara 7 paket
HUT RI & Hari Ibu
Cetak Undangan Upacara 5.150 set
Bendera
Cetak Piagam dan Sampul 150 set
Cetak Baliho Upacara Bendera 13 paket

Sewa Perlengkapan dan 13 paket


Peralatan
Sewa Peralatan Display 13 paket
Makanan dan minuman peserta 35000 orang
upacara PHBN/Lainnya

Makanan dan minuman Rapat 1800 orang


Koordinasi Persiapan
Pelaksanaan Upacara
Makanan dan minuman Tamu 4500 orang
Upacara
Nasi Box Upacara PHBN 835 orang
Nasi Tumpeng 1 buah x 3 PHBN
Ramah Tamah PASKIBRAKA 600 orang
Resepsi HUT RI 265 orang
Moderator 1 orang x 2 kegiatan
Honorarium 2 orang x 1 jam x 2 kegiatan
Narasumber/Pembicara
Pembinaan Korps Musik Pemda Honorarium Instruktur 3 orang x 1 hari latihan x 10 kali
DIY
Transport peserta 47 orang x 1 hari x 10 kali
Makan minum pembinaan korps 50 orang x 10 kali
musik pemda diy
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyelenggaraan Upacara Honorarium Petugas Pembaca 96 orang
Bukan Upacara Bendera atau Doa
Acara Lainnya Backdrop 70 buah
Dekorasi Taman 80 Paket
Cetak Undangan 3.300 set
Alat/Bahan untuk Bunga Meja 48 buah x 12 bulan
Ruang Tamu Gub/Wagub

Fasilitasi Kunjungan Tamu Layanan Kerumahtanggaan Sewa tanaman anggrek 1 tahun


Kepala Daerah dan Wakil Kepala Pimpinan dan tamu sewa tanaman untuk ruangan 1 tahun
Daerah pejabat negara (gubernur dan
wakil gubernur)

Sewa gedung/R. pertemuan 2 kali


Sewa kursi lipat 10.000 buah
Sewa kursi VIP 6.000 buah
Sewa cover kursi 7.500 buah
Sewa LCD proyektor 6 unit
Sewa Layar portable 12 unit
Sewa Tenda VIP 30 unit
Sewa Tenda plafon datar 250 unit
Sewa Panggung 2.500 m²
Sewa AC standing 5 PK 50 unit
Sewa Karpet 5.000 m²
Sewa Sound system 10 unit
Sewa Round table 1.000 buah
Makan minum Tamu 40.000 orang
Perlengkapan pramu ladi sepatu 32 pasang

Perlengkapan pramu ladi peci 25 buah

Perlengkapan pramu ladi parfum 2 jenis x 3 botol x 12 bln

Pakaian Kerja Lapangan Petugas 32 stel


pramuladi

Pakaian Kerja Lapangan petugas 20 stel


kendaraan
Pengelolaan Hubungan Layanan Keprotokolan kepada Honorarium Guide/Penerjemah 120 orang
Keprotokolan pimpinan Tamu Gub/Wagub/ Sekda dan
Guide/Penerjemah Tamu
lainnya

Jasa Pengawalan Jalan Raya 600 orang


dalam wilayah DIY dan luar
wilayah DIY
Kartu pas bandara untuk 8 petugas x 1 tahun
petugas protokol dan ajudan
KDH dan WKDH
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan
penerimaan tamu
Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 2 kali x 12 bulan
Pimpinan Kepala Daerah
/Eselon I/Setara
Snack/Kudapan Rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Pimpinan Kepala Daerah
/Eselon I/Setara
Makan minum Rapat Pimpinan 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Asisten / Staf Ahli Gubernur

Sepatu kerja 27 pasang


Minyak wangi 27 botol
Pin protokol 27 buah
Pakaian dinas harian petugas 27 stel
protokol
Pakaian dinas lapangan petugas 27 stel
protokol
Pakaian batik tradisional 27 stel
petugas protokol
Sewa VIP Room Bandara 300 ruangan
Sewa Executive Lounge Bandara 600 pax

Sewa Pakaian dan Rias Dimas 60 orang


Diajeng
Jasa konsultansi Berorientasi 1 paket
Bidang-Telematika aplikasi e
protokol

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Ruang Satuan Pendukung Alat tulis kantor 1 paket B
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ruang Strategis Kasultanan dan Penggandaan 6 paket B
URUSAN TATA RUANG Kadipaten Makan minum rapat kordinasi 25 orang x 10 kali

Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan genset Genset 1000 kVA 1 unit


Ruang Strategis Sumbu Filosofis Pengambangan rumah genset Pengembangan rumah genset 1 paket

Jasa Konsultansi Pengawasan 1 paket

9. STANDAR BELANJA KHUSUS SEKRETARIAT DPRD

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENUNJANG Layanan Keuangan dan Pendukung Alat tulis kantor 2 paket d
URUSAN PEMERINTAHAN Kesejahteraan DPRD Penggandaan 2 paket d
DAERAH PROVINSI Penyelenggaraan Administrasi Penyediaan Gaji dan Tunjangan Uang representasi dan 55 orang x 1 tahun
Keuangan DPRD DPRD tunjangan DPRD
Dana operasional Pimpinan 4 orang x 1 tahun
DPRD
Penyediaan Pakaian Dinas dan Penyediaan Pakaian Dinas dan Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 4 kali
Atribut DPRD Atributnya
Sampel kain pakaian dinas 5 sampel
Tes laboratorium bahan pakaian 5 sampel

Pakaian sipil harian 2 pasang x 55 orang


Pakaian sipil resmi 1 pasang x 55 orang
Pakaian dinas harian lengan 1 pasang x 55 orang
panjang
Pakaian sipil lengkap bagi 30 pasang
Sekretariat DPRD
Penyediaan Pakaian Adat Pakaian berciri khas daerah 55 stel
Daerah
Pelaksanaan Medical Check Up Pelaksanaan Medical Check-Up Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 bulan
DPRD DPRD
Bahan dan alat pelayanan 6 jenis x 12 bulan
kesehatan
Klinik layanan kesehatan 12 bulan
General Check-Up 1 paket x 55 orang
Layanan Adminstrasi DPRD Pendukung Alat tulis kantor 16 paket d
Penggandaan 25 paket d
Fasilitasi Fraksi DPRD Penyediaan Fasilitasi Fraksi Jasa outsourcing staf fraksi 1 paket
DPRD Makan minum rapat fraksi 70 orang x 2 kali x 12 bulan
Layanan Adminstrasi DPRD

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Fasilitasi Rapat Koordinasi dan Fasilitasi Rapat Makan minum rapat dengar 60 orang x 5 kali
Konsultasi DPRD pendapat umum
Makan minum rapat gabungan 70 orang x 12 bulan

Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 3 kali x 12 bulan

Makan minum rapat pimpinan 15 orang x 12 bulan

Makan minum tamu DPRD 300 orang x 1 tahun


Jamuan makan perseorangan 1.300 orang x 1 tahun

Pelaksanaan Rapat Paripurna Cetak undangan 150 set x 7 kali


Cetak backdrop 1 buah x 7 kali
Bunga meja 7 buah x 7 kali
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 7 kali
istimewa
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 2 kali
biasa
Honorarium rohaniwan 2 orang x 2 kegiatan
Honorarium penyusun 1 orang x 7 kali
skenario/risalah
Dekorasi taman dan asesorisnya 1 paket x 7 kali

Konsultasi/Koordinasi Delegasi Perjalanan dinas luar daerah ke (7 DPRD + 2 pendamping + 1


ke Pemerintah Pusat pemerintah pusat pengemudi) x 8 grup x 2 kali
Honorarium narasumber 2 orang x 8 grup x 2 kali
konsultasi ke pusat
PROGRAM DUKUNGAN Pembentukan Perda dan Pendukung Alat tulis kantor 32 paket d
PELAKSANAAN TUGAS DAN Peraturan DPRD Makan minum rapat kordinasi 25 orang x 12 kali
FUNGSI DPRD
Penggandaan 12 paket d
Penyusunan dan Pembahasan Penyusunan dan Pembahasan Makan minum rapat internal 30 orang x 4 kali x 12 bulan
Program Pembentukan Program Pembentukan Badan Pembentukan
Peraturan Daerah Perda/Perdais (Propemperda) Perda/Perdais (Bapemperda)
Makan minum rapat koordinasi 50 orang x 4 kali x 12 bulan
Bapemperda
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 2 kali

Honorarium penyusun 1 orang x 2 kali


naskah/risalah skenario
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali x 4 kabupaten
pengumpulan data pendukung
propemperda ke kabupaten kota

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam x 2 kali


kerja
Konsultasi Bapemperda ke Perjalanan dinas Bapemperda (16 Bapemperda + 4 Pimpinan
Pemerintah Pusat dalam rangka konsultasi produk DPRD + 1 Sekretaris DPRD + 4
hukum pendamping) x 3 hari x 2
kegiatan

Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kegiatan


konsultasi Bapemperda ke pusat

Kunjungan Kerja Bapemperda Perjalanan dinas luar daerah (16 Bapemperda + 2 Pimpinan
ke Daerah Lain Bapemperda terkait tugas dan DPRD + 1 Sekretaris DPRD + 4
fungsi Bapemperda pendamping) x 4 hari x 2
kegiatan

Public Hearing Propemperda ke Tansport peserta 100 orang x 20 lokasi x 2 kali


Masyarakat Sewa tempat pertemuan 1 hari x 20 lokasi x 2 kali
Sewa kursi-meja 110 buah x 20 lokasi x 2 kali
Sewa sound system 1 unit x 20 lokasi x 2 kali
Sewa LCD 1 unit x 20 lokasi x 2 kali
Makan minum public hearing 110 orang x 20 lokasi x 2 kali

Honorarium narasumber public 2 orang x 1 jam x 20 lokasi x 2


hearing kali
Penggandaan materi 25 lembar x 100 orang x 20
lokasi x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 1 orang x 20 lokasi x 2 kali
koordinasi public hearing

Perjalanan dinas dalam daerah (1 DPRD + 1 pendamping) x 20


pelaksanaan public hearing lokasi x 2 kali

Sosialisasi Propemperda ke Tansport peserta 100 orang x 20 lokasi x 2 kali


Masyarakat Sewa tempat pertemuan 1 hari x 20 lokasi x 2 kali
Sewa kursi-meja 110 buah x 20 lokasi x 2 kali
Sewa sound system 1 unit x 20 lokasi x 2 kali
Sewa LCD 1 unit x 20 lokasi x 2 kali
Makan minum sosialisasi 110 orang x 20 lokasi x 2 kali
propemperds
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 20 lokasi x 2
sosialisasi kali
Penggandaan materi sosialisasi 25 lembar x 100 orang x 20
lokasi x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah (1 DPRD + 1 pendamping) x 20
ke lokasi sosialisasi lokasi x 2 kali
Publikasi Propemperda Publikasi melalui surat kabar 2 kali

Pengkajian dan Harmonisasi Makan minum rapat koordinasi 50 orang x 2 kali x 12 raperda
Raperda Bapemperda
Penggandaan raperda dan 200 lembar x 50 orang x 2 kali x
naskah akademik 12 raperda
Focus Group Discussion (FGD) Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali
Rancangan Produk Hukum Honorarium moderator 1 orang x 1 kali x 3 kali
Transport peserta 90 orang x 1 kali x 3 kali
Makan minum harian umum 100 orang x 1 kali x 3 kali
Penggandaan materi (200 lembar raperda + 45 lembar
pemateri) x 90 orang x 3 kali

Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 3 kali


narasumber dari luar DIY
Fasilitasi/Evaluasi Raperda Perjalanan dinas luar daerah (2 DPRD + 1 pendamping) x 12
Bersama Eksekutif ke menghadiri fasilitasi/evaluasi raperda
Kementerian Dalam Negeri raperda ke Kemendagri
(Kemendagri) Makan minum rapat kerja 50 orang x 2 kali
Bapemperda tindak lanjut hasil
fasilitasi
Honorarium narasumber 1 orang x 1 jam x 12 raperda
fasilitasi dari Pusat
Pembahasan Rancangan Perda Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali x 16 pansus

Honorarium tim kerja/kelompok 14 orang x 6 bulan


kerja fasilitasi pembahasan
panitia khusus/panitia kerja
DPRD
Makan minum rapat/rapat kerja 30 orang x 15 kali x 16 pansus
pansus
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 4 kali x 16 pansus
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium penyusun 1 orang x 4 kali x 16 pansus
naskah/risalah skenario
Honorarium narasumber rapat 8 orang x 2 jam x 16 pansus
kerja pansus
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 16 pansus
narasumber dari luar DIY
Penggandaan bahan pansus 10.000 lembar x 16 pansus
Public Hearing Raperda di Honorarium narasumber public 2 orang x 1 jam x 55 lokasi x 4
Masyarakat hearing kali
Transport peserta 100 orang x 55 lokasi x 4 kali
Makan minum public hearing 110 orang x 55 lokasi x 4 kali

Sewa tempat pertemuan 1 hari x 55 lokasi x 4 kali


Sewa kursi-meja 110 orang x 55 lokasi x 4 kali
Sewa sound system 1 unit x 55 lokasi x 4 kali
Sewa LCD 1 unit x 55 lokasi x 4 kali
Penggandaan materi 50 lembar x 100 orang x 55
lokasi x 4 kali
Perjalanan dinas dalam daerah (1 DPRD + 1 pendamping) x 55
ke lokasi public hearing lokasi x 1 hari x 4 kali

Public Hearing Pansus di Honorarium narasumber public 2 orang x 2 jam x 16 pansus


Gedung DPRD hearing
Transport peserta 100 orang x 16 pansus
Makan minum harian umum 100 orang x 16 pansus
Penggandaan materi dan 50 lembar x 100 orang x 16
undangan pansus
Publikasi Pansus Publikasi surat kabar 1 kali tayang x 8 raperda x 3 kali
masa sidang dewan
Konsultasi Pansus ke Pusat Perjalanan dinas luar daerah (15 Pansus + 2 Pimpinan DPRD
konsultasi pansus ke pusat + 4 pendamping + 2 pengemudi)
x 3 hari x 16 pansus

Honorarium narasumber 3 orang x 16 pansus


konsultasi ke pusat
Kunjungan Kerja Pansus Perjalanan dinas luar daerah (15 Pansus + 2 Pimpinan DPRD
pansus ke luar Jawa + 4 pendamping) x 4 hari x 8
pansus
Perjalanan dinas luar daerah (15 Pansus + 2 Pimpinan DPRD
pansus ke dalam Jawa + 4 pendamping + 2 pengemudi)
x 3 hari x 8 pansus

Perjalanan dinas pansus dalam (15 Pansus + 2 Pimpinan DPRD


daerah + 4 pendamping + 2 pengemudi)
x 5 hari x 16 pansus

Penyusunan Draft Rekomendasi Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 2 kali


Pansus LKPJ pembahasan rekomendasi LKPJ

Makan minum rapat 10 orang x 4 Komisi x 2 kali


Perjalanan dinas luar daerah 10 orang x 3 hari x 1 kali
dalam rangka studi komparasi
tim penyusun
Penyelenggaraan Kajian Pengelolaan Perpustakaan Jasa tenaga operator e-library 1 paket
Perundang-Undangan DPRD
Pengadaan buku perpustakaan 90 buku

Langganan majalah dan surat 11 eksemplar x 12 bulan x 8


kabar harian penerbit
Penyusunan Kajian Kebijakan Makan minum rapat 15 orang x 3 kali x 12 bulan
penyusunan kajian kebijakan

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 1 jam x 3 kali x 5


kerja kajian
Cetak laporan kegiatan 3 buku
Perjalanan dinas studi 2 orang x 3 hari x 5 kajian x 1
komparasi ke luar Jawa kali
Perjalanan dinas studi 3 orang x 2 hari x 5 kajian x 1
komparasi ke dalam Jawa kali
Perjalanan dinas pengumpulan 3 orang x 4 kali x 4 kab
data ke kabupaten/kota

Jasa konsultansi penyusunan 1 paket x 8 kajian


kajian kebijakan

Penggandaan bahan kajian 10.000 lembar


kebijakan
Forum Diskusi Kajian Kebijakan Honorarium narasumber forum 3 orang x 1 jam x 4 kali
diskusi
Transport peserta 80 orang x 4 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 80 orang x 4 kali
Makan minum harian umum 90 orang x 4 kali
forum diskusi
Seminar Kemitraan Alat Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 12 kali
Kelengkapan Dewan Transport peserta 80 orang x 12 kali
Makan minum harian umum 90 orang x 12 kali
seminar
Penggandaan materi 10 lembar x 80 orang x 12 kali

Penyusunan Research Brief (RB) Cetak buku RB 165 eksemplar x 6 naskah x 4


edisi
Cetak map RB 165 buah x 4 kali
Fasilitasi Penyusunan Penyusunan Naskah Akademik Honorarium kelompok kerja 11 orang x 3 bulan x 5 raperda
Penjelasan/Keterangan (NA) dan Raperda Inisiatif penyusunan raperda inisiatif
dan/atau Naskah Akademik Jasa konsultansi penyusunan 1 paket x 5 raperda
NA
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali x 5 raperda
raperda inisiatif DPRD

Makan minum rapat 20 orang x 12 kali x 5 raperda


penyempurnaan dan
pembahasan draft raperda
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 kali x 5 raperda
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 hari x 5
kabupaten/kota x 5 raperda
Penggandaan draft kaji ulang 50 lembar x 20 orang x 4 kali x 5
raperda inisiatif raperda
Konsultasi/Koordinasi ke Pusat Perjalanan dinas (14 Komisi + 3 pendamping) x 3
oleh Pengusul Raperda Inisiaitf konsultasi/koordinasi Komisi hari x 4 raperda
selaku kelompok pengusul
inisiatif ke Pusat
Perjalanan dinas (16 Bapemperda + 2 Pimpinan
konsultasi/koordinasi DPRD + 4 pendamping + 2
Bapemperda selaku kelompok pengemudi) x 3 hari x 1 raperda
pengusul inisiatif ke Pusat

Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 raperda


konsultasi
Kujungan Kerja Kelompok Perjalanan dinas (14 Komisi + 3 pendamping) x 4
Pengusul Raperda inisiaitf konsultasi/koordinasi Komisi hari x 4 raperda
selaku kelompok pengusul
inisiatif ke Pusat
Kujungan Kerja Kelompok
Pengusul Raperda inisiaitf
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas (16 Bapemperda + 2 Pimpinan
konsultasi/koordinasi DPRD + 4 pendamping) x 4 hari
Bapemperda selaku kelompok x 1 raperda
pengusul inisiatif ke Pusat

FGD Penyusunan Daftar Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 1 kali x 5


Inventarisasi Masalah Raperda raperda
Inisiatif Honorarium moderator 1 orang x 1 kali x 5 raperda
Transport perserta 30 orang x 1 kali x 5 raperda
Makan minum harian umum 40 orang x 1 kali x 5 raperda
FGD
Penggandaan materi FGD 25 lembar x 30 orang x 3 materi
x 5 raperda
FGD Penyempurnaan NA dan Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 1 kali x 5
Raperda Inisiatif raperda
Honorarium moderator FGD 1 orang x 1 kali x 5 raperda
Transport perserta FGD 50 orang x 1 kali x 5 raperda
Makan minum harian umum 60 orang x 1 kali x 5 raperda
FGD
Penggandaan materi FGD (200 lembar NA & rapeda + 10
lembar materi) x 50 orang x 5
raperda
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 raperda
narasumber dari luar DIY
Publikasi Raperda Inisiatif DPRD Jasa publikasi melalui surat 1 kali tayang x 5 raperda
kabar

Pembahasan Usul Prakarsa Makan minum rapat paripurna 300 orang x 5 raperda x 2 rapur
Inisiatif di Alat Kelengkapan
Dewan Makan minum rapat internal 25 orang x 6 kali x 5 kelompok
kelompok pengusul
Makan minum rapat kerja 40 orang x 6 kali x 5 kelompok
kelompok pengusul pengusul
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 5 raperda
pembahasan raperda inisiatif
Honorarium penyusun 1 orang x 2 kali x 5 raperda
naskah/risalah skenario rapat
paripurna
Penggandaan draft raperda 50 lembar x 30 orang x 2 kali x 5
inisiatif raperda
Penggandaan NA raperda 200 lembar x 30 orang x 2 kali x
inisiatif 5 raperda
Penyusunan Produk Hukum Makan minum rapat 25 orang x 10 kali x 3 tema
DPRD Bersifat Pengaturan penyusunan produk hukum
dan/atau Kajian Pembentukan Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 5 raperda
Perda penyusunan produk hukum
DPRD
Penggandaan draft produk 100 lembar x 20 orang x 4 kali x
hukum 5 raperda
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 2 kali
dalam Jawa untuk penyusunan
produk hukum DPRD

PROGRAM DUKUNGAN Pembahasan Kebijakan Pendukung Alat tulis kantor 8 paket d


PELAKSANAAN TUGAS DAN Anggaran Penggandaan 12 paket d
FUNGSI DPRD Makan minum rapat kordinasi 25 orang x 12 kali

Pembahasan KUA dan PPAS Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 6 kali
komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 6 kali x 15
komisi OPD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 2 kali

Makan minum rapat internal 40 orang x 6 kali


badan anggaran
Makan minum rapat kerja 90 orang x 6 kali
badan anggaran
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 4 kali

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Honorarium penyusun 1 orang x 2 kali
naskah/risalah skenario
Penggandaan bahan 3.000 lembar
pembahasan
Konsultasi/Koordinasi ke Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Pemerintah Pusat konsultasi badan anggaran ke DPRD + 6 pendamping + 4
pusat pengemudi) x 3 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi badan anggaran ke
pusat
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Banggar ke pemerintah daerah DPRD + 6 pendamping) x 4 hari
lain
Pembahasan Perubahan KUA Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 6 kali
dan Perubahan PPAS komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 6 kali x 15
komisi OPD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 2 kali

Makan minum rapat internal 40 orang x 6 kali


badan anggaran
Makan minum rapat kerja 90 orang x 6 kali
badan anggaran
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 4 kali

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Honorarium penyusun 1 orang x 2 kali
naskah/risalah skenario
Penggandaan bahan 3.000 lembar
pembahasan
Kunjungan Kerja ke Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Pusat/Daerah Lain konsultasi Banggar ke DPRD + 6 pendamping + 4
Pusat/daerah lain pengemudi) x 3 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi Banggar ke pusat
Pembahasan APBD Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 6 kali
komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 6 kali x 15
komisi OPD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 4 kali

Makan minum rapat internal 40 orang x 6 kali


badan anggaran
Makan minum rapat kerja 90 orang x 6 kali
badan anggaran
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 4 kali

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium penyusun 1 orang x 4 kali
naskah/risalah skenario
Penggandaan bahan 6.000 lembar
pembahasan
Kunjungan Kerja ke Pusat Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
konsultasi Banggar ke pusat DPRD + 6 pendamping + 4
pengemudi) x 3 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi Banggar ke pusat
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Banggar ke pemerintah daerah DPRD + 6 pendamping) x 4 hari
lain
Public Hearing Tansport peserta public hearing 150 orang

Makan minum public hearing 200 orang

Honorarium narasumber public 3 orang x 2 jam


hearing
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 150
orang
Sewa kursi tambahan 100 unit
Tindak Lanjut Evaluasi Makan minum rapat kerja 90 orang x 1 kali
Kementerian Dalam Negeri Banggar
Penggandaan bahan rapat kerja 7.500 lembar
Banggar tindak lanjut evaluasi

Pembahasan Perubahan APBD Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 6 kali
komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 6 kali x 15
Komisi OPD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 4 kali

Makan minum rapat internal 40 orang x 3 kali


badan anggaran
Makan minum rapat kerja 90 orang x 6 kali
badan anggaran
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 4 kali

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Honorarium penyusun 1 orang x 4 kali
naskah/risalah skenario
Penggandaan bahan 5.000 lembar
pembahasan
Konsultasi/Koordinasi ke Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Pemerintah Pusat konsultasi Banggar ke Pusat DPRD + 6 pendamping + 4
pengemudi) x 3 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi Banggar ke Pusat
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Banggar ke pemerintah daerah DPRD + 6 pendamping) x 4 hari
lain
Tindak Lanjut Evaluasi Rapat kerja Banggar 90 orang x 1 kali
Kementerian Dalam Negeri
Penggandaan bahan rapat kerja 7.500 lembar
Banggar tindak lanjut evaluasi

Pembahasan Laporan Semester Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 4 kali
Komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 8 kali x
Komisi jumlah mitra kerja
Penggandaan bahan 8.000 lembar
Perjalanan Dinas koordinasi (14 Komisi + 3 pendamping + 1
pendampingan mitra kerja Sekretariat DPRD) x 4 grup x 4
komisi ke luar daerah hari
Pembahasan Pembahasan Bahan Acara Makan minum rapat internal 25 orang x 4 komisi x 6 kali
Pertanggungjawaban APBD Komisi
Makan minum rapat kerja 40 orang x 4 komisi x 6 kali x 15
Komisi OPD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 4 kali

Makan minum rapat internal 35 orang x 4 kali


Banggar
Makan minum rapat kerja 90 orang x 6 kali
Banggar
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 4 kali

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Honorarium penyusun 1 orang x 4 kali
naskah/risalah skenario
Penggandaan bahan 6.000 lembar
pembahasan
Konsultasi/Koordinasi ke Perjalanan dinas ke luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Pemerintah Pusat Banggar ke Pusat DPRD + 6 pendamping + 4
pengemudi) x 3 hari
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi Banggar ke Pusat
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar + 1 Sekretaris
Banggar ke pemerintah daerah DPRD + 6 pendamping) x 4 hari
lain
Pengawasan Penyelenggaraan Pendukung Alat tulis kantor 16 paket d
Pemerintahan Penggandaan bahan 12 paket d
Pengawasan Urusan Pelaksanaan Tugas Komisi Makan minum rapat internal 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Pemerintahan Bidang komisi
Pemerintahan dan Hukum Makan minum rapat kerja 40 orang x 2 kali x 12 bulan x
komisi 15 OPD
Makan minum rapat 15 orang x 6 kali x 5 bulan
pelaksanaan kajian pengawasan

Penggandaan laporan komisi 500 lembar x 4 triwulan


Perjalanan dinas dalam daerah (13 Komisi A + 3 pendamping +
koordinasi lokus pengawasan 1 pengemudi) x 2 kali x 12 bulan

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Penyusunan Kajian Pengawasan Jasa konsultasi kajian 1 paket
Komisi pengawasan
Seleksi Calon Anggota KPID dan Makan minum rapat kerja 40 orang x 2 kali x calon anggota
KID komisi untuk fit and proper test KPID dan KID

Konsultasi ke Pemerintah Pusat Perjalanan dinas konsultasi (13 Komisi A + 3 pendamping +


Komisi A 1 pengemudi) x 3 hari x 2 kali

Pengawasan Urusan Pelaksanaan Tugas Komisi Makan minum rapat internal 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Pemerintahan Bidang komisi
Infrastruktur Makan minum rapat kerja 40 orang x 2 kali x 12 bulan x 6
komisi OPD
Makan minum rapat 15 orang x 6 kali x 5 bulan
pelaksanaan kajian pengawasan
Pengawasan Urusan Pelaksanaan Tugas Komisi
Pemerintahan Bidang
Infrastruktur

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Penggandaan laporan komisi 500 lembar x 4 triwulan
Perjalanan dinas dalam daerah (14 Komisi C + 3 pendamping +
koordinasi lokus pengawasan 1 pengemudi) x 2 kali x 12 bulan

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Penyusunan Kajian Pengawasan Jasa konsultasi kajian 1 paket
Komisi pengawasan
Pengawasan Urusan Pelaksanaan Tugas Komisi Makan minum rapat internal 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Pemerintahan Bidang komisi
Kesejahteraan Rakyat Makan minum rapat kerja 40 orang x 2 kali x 12 bulan x
komisi 10 OPD
Makan minum rapat 15 orang x 6 kali x 5 bulan
pelaksanaan kajian pengawasan

Penggandaan laporan komisi 500 lembar x 4 triwulan


Perjalanan dinas dalam daerah (14 Komisi D DPRD + 3
koordinasi lokus pengawasan pendamping + 1 pengemudi) x 2
kali x 12 bulan
Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam
kerja
Penyusunan Kajian Pengawasan Jasa konsulltasi kajian 1 paket
Komisi pengawasan
Pengawasan Urusan Pelaksanaan Tugas Komisi Makan minum rapat internal 25 orang x 2 kali x 12 bulan
Pemerintahan Bidang komisi
Perekonomian Makan minum rapat kerja 40 orang x 2 kali x 12 bulan x 8
komisi OPD
Makan minum rapat 15 orang x 6 kali x 5 bulan
pelaksanaan kajian pengawasan

Penggandaan laporan komisi 500 lembar x 4 triwulan


Perjalanan dinas dalam daerah (14 Komisi B + 3 pendamping +
koordinasi lokus pengawasan 1 pengemudi) x 2 kali x 12 bulan

Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam


kerja
Penyusunan Kajian Pengawasan Jasa konsultasi kajian 1 paket
Komisi pengawasan
Peningkatan Kapasitas DPRD Pendukung Alat tulis kantor 42 paket d
Penggandaan bahan 12 paket d
Pendalaman Tugas DPRD Pengurusan Ijin Pendalaman Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 2 kali x 6 kali
Tugas DPRD
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 6 kali
koordinasi pengurusan ijin ke
BPSDM
Pendalaman Tugas Dalam Perjalanan dinas dalam daerah (28 DPRD + 6 pendamping + 2
Daerah pendalaman tugas DPRD pengemudi) x 4 hari x 2 grup x 3
kali
Biaya kontribusi 55 orang x 3 kali
Pendalaman Tugas Luar Daerah Perjalanan dinas luar daerah (28 DPRD + 6 pendamping + 2
pendalaman tugas DPRD pengemudi) x 4 hari x 2 grup x 3
kali
Biaya kontribusi 55 orang x 3 kali
Pendalaman Tugas Pemantapan Perjalanan dinas luar daerah (55 DPRD + 6 pendamping + 4
Ideologi Pancasila dan Wawasan pendalaman tugas DPRD pengemudi) x 8 hari
Kebangsaan Biaya kontribusi 55 orang
Publikasi dan Dokumentasi Pengelolaan Dokumentasi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 bulan
Dewan Kegiatan DPRD
Makan minum rapat kegiatan 10 orang x 4 kali x 1 bulan
alih media
Pengadaan jasa digitalisasi 1 paket
dokumen
Penggandaan dan penjilidan 120 buku
laporan kegiatan DPRD (kunker
AKD, peninjauan rutin, jadwal
kegiatan, risalah rapat kerja)

Penggandaan dan penjilidan 5 buku x 30 bahan acara


dokumen proses pembahasan
DPRD (bahan acara)

Penggandaan dan penjilidan 80 buku


risalah/kesimpulan rapat AKD

Penggandaan dan penjilidan 50 buku


risalah rapat paripurna
Cetak produk hukum (keppim, 250 buku x 3 kali
kepwan, perda, peraturan
DPRD)
Pembuatan audio visual 1 paket
kegiatan DPRD
Digitalisasi buku perpustakaan 1 paket
berupa dokumen proses bahan
acara
Pengelolaan Jaringan dan Jasa Konsultansi Pengelolaan 1 paket
Website website dan NOC DPRD

Jasa konsultansi upgrade 1 paket


aplikasi JDIH DPRD DIY
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 bulan

Pengelolaan Layanan Informasi Cetak leaflet 1.000 lembar


Publik Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 2 kali x 12 bulan
penyusunan daftar informasi
publik
Honorarium tim pengelola 15 orang x 4 bulan
layanan informasi dan
dokumentasi (permendagri
3/2017)
Sosialisasi Peraturan Perundang- Honorarium narasumber 5 orang x 2 jam x 3 kali
Undangan di DPRD Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 3 kali
narasumber dari luar DIY
Honorarium moderator 1 orang x 3 kali
Transport peserta 100 peserta x 3 kali
Makan minum sosialisasi 110 orang x 3 kali
Penggandaan bahan 10 lembar x 5 pemateri x 100
orang x 3 kali
Sosialisasi Perda ke Masyarakat Alat tulis kantor 10 jenis x 55 lokasi x 12 perda
oleh Komisi DPRD
Makan minum rapat koordinasi 70 orang x 12 perda

Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 12 perda x 55


lokasi
Transport peserta 100 peserta x 12 perda x 55
lokasi
Makan minum sosialisasi 110 peserta x 12 perda x 55
lokasi
Sewa meja kursi 110 peserta x 12 perda x 55
lokasi x 1 unit
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 12 perda x 55 lokasi
Sewa sound system 1 set x 12 perda x 55 lokasi
Sewa LCD 1 unit x 12 perda x 55 lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan undangan 1 lembar x 100 peserta x 12
sosialisasi perda x 55 lokasi
Penggandaan materi sosialisasi 40 lembar x 100 peserta x 12
perda x 55 lokasi
Perjalanan dinas dalam daerah 1 orang x 55 lokasi x 12 perda
koordinasi
Perjalanan dinas dalam daerah (1 DPRD + 1 pendamping) x 55
pelaksanaan sosialisasi lokasi x 12 perda

Sosialisasi Perda ke Masyarakat Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x jumlah perda


oleh Gabungan Komisi DPRD x 8 kelompok
Transport peserta 100 peserta x 6 perda x 8
kelompok
Makan minum sosialisasi 110 peserta x 6 perda x 8
kelompok
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 8 kelompok x 6 perda

Sewa sound system 1 hari x 8 kelompok x 6 perda

Sewa LCD 1 unit x 8 kelompok x 6 perda

Sewa meja/kursi 110 peserta x 8 kelompok x


jumlah perda
Penggandaan undangan 1 lembar x 100 peserta x 6 perda
sosialisasi x 8 kelompok
Penggandaan materi sosialisasi 40 lembar x 100 peserta x 6
perda x 8 kelompok
Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 8 kelompok x 6 perda
koordinasi
Perjalanan dinas dalam daerah (9 DPRD + 2 pendamping + 2
pelaksanaan sosialisasi panitia) x 6 perda

Publikasi Publikasi surat kabar 1 paket x 18


Perda/Perwan/Kepwan perda/perwan/kepwan
Mengikuti Legal Expo (Pameran Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 2 kali x 4 kabupaten
Produk Hukum) di Kementerian pelaksanaan pameran
Hukum dan HAM Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari
pelaksanaan pameran
Cetak banner pameran 2 buah
Cetak leaflet/booklet 1.500 eksemplar
Pakaian batik petugas pameran 1 stel x 4 orang

Penyediaan Kelompok Pakar dan Pengadaan Kelompok Pakar Honorarium tenaga ahli 3 orang x 6 AKD x 6 pertemuan
Tim Ahli kelompok pakar/tim ahli alat x 12 bulan
kelengkapan DPRD
Penyediaan Tenaga Ahli Fraksi Pengelolaan Tenaga Ahli Fraksi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 kali x 12 bulan

Jasa konsultansi tenaga ahli 1 orang x 7 fraksi x 12 bulan


Fraksi DPRD
Makan minum rapat LKPJ 20 orang x 3 kali
Makan minum rapat pokok- 20 orang x 6 kali
pokok pikiran
FGD tematik Pembahasan Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 3 kali
materi PA dan PU Fraksi Honorarium moderator 1 orang x 3 kali
Transport peserta 50 orang x 3 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 3 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 50 orang x 3 kali
FGD Rekomendasi Fraksi Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali
Honorarium moderator 1 orang x 4 kali
Transport peserta 50 orang x 4 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 4 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 50 orang x 4 kali
Peningkatan Kapasitas Tenaga Perjalanan dinas studi banding (7 Tenaga Ahli + 2 Sekretariat
Ahli Fraksi ke luar daerah DPRD) x 2 kali
Penyelenggaraan Hubungan Publikasi Kegiatan DPRD Pemasangan iklan baliho 1 paket x 3 lokasi x 5
Masyarakat melalui Media Cetak/Elektronik Kabupaten/Kota
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 6 bulan
dan evaluasi
Jasa iklan advertorial melalui 16 kali
surat kabar/media cetak
Jasa iklan TV magazine (liputan 12 kali
khusus)
Jasa iklan rubrik aspirasi/ruang 1 paket
aspirasi di harian media cetak

Jasa iklan suplemen berita 1 paket


kegiatan DPRD di media
Jasa iklan publikasi profil DPRD 30 kali
melalui media cetak
Jasa iklan Teras malioboro 54 6 kali

Jasa iklan warta parlemen 1 paket


Jasa iklan promosi website 1 paket
DPRD DIY
Jasa iklan Podcasting 3 kali x 4 komisi
Jasa siaran televisi dialog 10 kali
interaktif ARJI
Jasa siaran televisi dialog 10 kali
interaktif DIALOG KHUSUS
Jasa siaran televisi dialog 10 kali
interaktif KITA BICARA
Jasa siaran televisi dialog 10 kali
interaktif OBROLAN PAGI
Jasa siarang langsung televisi 2 kali
rapat paripurna
Jasa program televisi talkshow 1 paket
taping
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 8 kali
talkshow
Siaran langsung/dialog 20 kali
interaktif di radio
Hunting Berita/Dukungan Acara Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 kab x 12
Dialog Interaktif Studio DPRD bulan

Pengelolaan Berita Kegiatan AKD Jasa tenaga operator penyusun 1 paket


berita
Jasa konsultansi pengelolaan 1 paket
manajemen Informasi Media
DPRD
Penyusunan Mimbar Legislasi & Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 3 kali x 4 edisi
Booklet penyusunan mimbar legislatif

Honorarium penulis lepas 30 halaman x 4 edisi


Cetak amplop mimbar legislatif 6 materi x 450 eksemplar

Cetak majalah mimbar legislatif 6 materi x 450 eksemplar

Distribusi pengiriman 4 edisi x 450 eksemplar


Cetak booklet DPRD 10.000 buah
Peliputan Berita Kunker DPRD Perjalanan dinas dalam Jawa 1 orang x 2 hari x 19 kali
perjalanan dinas luar Jawa 1 orang x 3 hari x 19 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Peliputan Berita Kunker DPRD KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 hari x 4 kabupaten x
25 kali
Forum Diskusi Wartawan Transport peserta 60 orang x 12 kali
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 12 kali
Honorarium moderator 1 orang x 12 kali
Makan minum forum diskusi 70 orang x 12 kali
Dekorasi 1 paket x 12 kali
Dokumentasi 1 paket x 12 kali
Jumpa Pers/Konferensi Pers Transport wartawan 45 orang x 60 kali
Makan minum jumpa pers 45 orang x 60 kali
Pers Tour Perjalanan dinas luar daerah (55 DPRD + 6 pendamping + 35
dalam Jawa wartawan + 4 panitia
penyelenggara) x 2 hari x 1 kali

Perjalanan dinas luar daerah (55 DPRD + 6 pendamping + 35


luar Jawa wartawan + 4 panitia
penyelenggara) x 4 hari x 1 kali

Dokumentasi 1 paket x 2 kali


Olahraga Kemitraan Pengadaan pakaian olah raga 1 paket
Sewa lapangan olah raga 1 hari
Honorarium wasit 1 orang
Honorarium hakim garis 3 orang
Makan minum olah raga 100 orang x 4 kali x 11 bulan
kemitraan
Instruktur senam 2 orang x 4 kali x 12 bulan
Pentas Seni Tradisional Jasa atraksi kesenian ketoprak 1 Paket x 1 kali

Jasa atraksi kesenian wayang 1 Paket x 2 kali

Audiensi/Dengar Makan minum rapat penerimaan 50 orang x 7 kali x 11 bulan


Pendapat/Hearing dengan audiensi
Masyarakat
Sarasehan/coffee morning /open Hidangan makan minum harian 100 orang x 2 kali
house /gathering umum
Transport peserta 100 orang x 2 kali
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali
Dokumentasi 1 paket x 2 kali
Peringatan Hari Kelahiran Jasa event organizer festival 1 paket
Pancasila
Penyerapan dan Penghimpunan Pendukung Alat tulis kantor 16 paket d
Aspirasi Masyarakat Penggandaan 24 paket d
Honorarium tim pelaksana 65 orang x 4 bulan
kegiatan reses
Sekretariat tim pelaksana 5 orang x 4 bulan
kegiatan
Kunjungan Kerja dalam Daerah Pelaksanaan Kunjungan Perjalanan dinas dalam daerah (14 DPRD + 3 pendamping + 2
Kerja/Koordinasi ke Dalam pengemudi ) x 4 grup x 5 hari x
Daerah 12 bulan
Makan minum rapat internal 25 orang x 4 kali x 12 bulan
Makan minum rapat kerja 50 orang x 4 kali x 12 bulan
Penyusunan Pokok-Pokok Pengolahan Data Pokok- Pokok Makan minum rapat koordinasi 75 orang x 6 kali
Pikiran DPRD Pikiran DPRD fraksi
Makan minum pengolahan data 25 orang x 4 kali x 2 bulan

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali


setwan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 5 lokasi x 2 kali

Forum Group Diskusi Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 2 kali


Rancangan awal Pokok-pokok Honorarium moderator 1 orang x 2 jam x 2 kali
Pikiran DPRD oleh Fraksi DPRD Honorarium pembawa acara 1 orang x 2 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kali
Transport peserta 50 orang x 2 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 4 pemateri x 50
orang x 2 kali
Pembahasan Rancangan Pokok- Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 3 kali
pokok Pikiran DPRD oleh Fraksi Honorarium moderator 1 orang x 3 kali
DPRD Bersama Stakeholder Makan minum 80 orang x 3 kali
Honorarium pembawa acara 1 orang x 3 kali
Transport peserta 70 orang x 3 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 70 orang
x 3 kali
Perjalanan dinas luar daerah tim 15 orang x 2 hari x 1 kali
penyusun ke daerah lain dalam
Jawa
Perjalanan dinas luar daerah tim 15 orang x 3 hari x 1 kali
penyusun ke daerah lain luar
Jawa
Forum Ekspose Hasil Pokok- Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
Pokok Pikiran DPRD Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 kali
Makan minum akomodasi 100 orang x 1 kali
Transport peserta 60 orang x 1 kali
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 100
orang x 1 kali
Persetujuan Bahan Acara Makan minum rapat kerja 90 orang x 5 kali
badan anggaran
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 1 kali

Cetak buku pokok-pokok 80 buku x 1 kali


pikiran
honorarium narasumber rapat 3 orang x 2 jam
kerja badan anggaran
Pembahasan Menu/Kamus Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 3 bulan
Pokir
Makan minum rapat kerja 90 orang x 5 kali x 2 bulan
badan anggaran
Makan minum rapat konsultasi 40 orang x 5 kali

Perjalanan dinas luar daerah (29 Banggar DPRD + 1


badan anggaran Sekretaris DPRD + 6
pendamping + 4 pengemudi) x 3
hari
FGD Aplikasi Pokok-Pokok Honorarium narasumber 3 Orang x 2 Jam
Pikiran DPRD Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 kali
Makan minum FGD 75 orang x 1 kali
Transport peserta 65 orang x 1 kali
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 1 kegiatan
Penggandaan materi 10 lembar x 3 pemateri x 75
orang x 1 kali
Pengembangan aplikasi e-pokir 1 paket

Pelatihan/Asistensi Operator Makan minum akomodasi 65 paket x 2 hari


Aplikasi Pokir SIPD/E-pokir Honorarium narasumber dari 5 orang x 1 jam x 2 hari
pusat
Perjalanan dinas bantuan 5 orang x 2 hari
narasumber dari pusat
Honorarium 4 orang x 1 jam x 2 hari
instruktur/pendamping
Honorarium moderator 1 orang jam x 2 hari
Pelatihan/Asistensi Operator
Aplikasi Pokir SIPD/E-pokir

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Seminar KIT 65 paket
Transport peserta 65 orang x 2 hari
Pelaksanaan Reses Koordinasi Kegiatan Reses Makan minum rapat koordinasi 70 orang x 5 kali x 3 kali reses

Perjalanan dinas dalam daerah (2 koordinator x 5 dapil) + 55


orang x 1 hari x 3 kali reses
Pelaksanaan Reses Penggandaan undangan 1 lembar x 150 peserta x 55
DPRD x 6 lokasi x 3 kali reses

Cetak spanduk 1 buah x 55 DPRD x 6 lokasi x 3


kali reses
Sewa tempat pertemuan 1 hari x 55 DPRD x 6 lokasi x 3
kali reses
Sewa sound system 1 unit x 55 DPRD x 6 lokasi x 3
kali reses
Sewa LCD 1 unit x 55 DPRD x 6 lokasi x 3
kali reses
Sewa meja kursi 150 peserta x 55 DPRD x 6
lokasi x 3 kali reses
Perjalanan dinas dalam daerah (55 DPRD + 55 pendamping) x 3
hari x 3 kali reses
Makan minum reses 160 x 55 DPRD x 6 lokasi x 3
kali reses
Pelaksanaan dan Pengawasan Pendukung Alat tulis kantor 2 paket d
Kode Etik DPRD Penggandaan 5 paket d
Pengawasan Kode Etik DPRD Penyelenggaraan Tugas Badan Makan minum rapat badan 20 orang x 2 kali x 12 bulan
Kehormatan (BK) kehormatan
Perjalanan dinas dalam daerah (5 BK + 1 pimpinan DPRD + 2
pendamping + 1 pengemudi) x 1
hari x 4 kabupaten x 5 kali

Konsultasi/Koordinasi Badan Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali


Kehormatan ke Pusat konsultasi ke pusat
Perjalanan dinas luar daerah (5 BK + 1 pimpinan DPRD + 2
pendamping + 1 pengemudi) x 3
hari x 3 kali
Kunjungan Kerja Badan Perjalanan dinas luar daerah (5 BK + 1 pimpinan DPRD + 2
Kehormatan ke Luar Daerah pendamping) x 4 hari x 3 kali

Menghadiri Forkom BK Perjalanan dinas luar daerah (5 BK + 1 pimpinan DPRD + 2


pendamping) x 4 hari
Kontribusi forkom 5 orang
Penilaian BK Award Penggandaan materi FGD 50 orang x 3 materi x 10 lembar
penilaian x 1 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali
FGD penilaian
Honorarium narasumber FGD 3 orang x 2 jam
penilaian
Honorarium peserta FGD 50 orang x 1 kali
penilaian
Jasa konsultansi penilai BK 1 paket
Award
Makan minum harian umum 100 orang x 1 kali
penyerahan BK Award
Thropy pemenang juara 8 1 paket
kategori
Fasilitasi Tugas DPRD Pendukung Alat tulis kantor 37 paket d
Penggandaan 21 paket d
Koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Tugas Honorarium juru 1 orang x 12 kali
Pelaksanaan Tugas DPRD Keprotokoleran bahasa/penerjemah tamu DPRD

Makan minum tamu 50 orang x 8 kali x 12 bulan


Cinderamata replika wayang 30 buah
Cinderamata selendang batik 60 buah
khas jogja
Cinderamata tumbler 750 buah
Plakat 70 buah
Rangkaian bunga papan 150 buah
Koordinasi dan Konsultasi Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 5 konsultasi
Pimpinan dan Protokol ke Pusat konsultasi pimpinan ke pusat

Perjalanan dinas luar daerah(4 orang + 1 pendamping + 4


pengemudi) x 3 hari x 5
konsultasi
Menghadiri Undangan Pimpinan Perjalanan dinas pimpinan AKD (2 pimpinan AKD + 1
Alat Kelengkapan DPRD (AKD) ke dalam Jawa pendamping + 1 Sekretariat
DPRD) x 3 hari x 5 kali
Perjalanan dinas pimpinan AKD (2 pimpinan AKD + 1
ke luar Jawa pendamping + 1 Sekretariat
DPRD) x 4 hari x 5 kali
Tugas Dinas Pimpinan DPRD Perjalanan dinas pimpinan ke (4 pimpinan DPRD + 1
dalam Jawa pendamping + 1 Sekretariat
DPRD + 4 pengemudi) x 3 hari x
5 kali
Perjalanan dinas pimpinan ke (4 pimpinan DPRD + 1
luar Jawa pendamping + 1 Sekretariat
DPRD) x 4 hari x 5 kali
Seminar Kaukus Parlemen Seminar kit 100 orang x 11 kali
Perempuan Cetak backdrop 1 buah x 11 kali
Penggandaan undangan 1 lembar x 100 orang x 11 kali

Penggandaan materi 10 lembar x 2 materi x 100


orang x 11 kali
Transport peserta 100 orang x 11 kali
Makan minum seminar 110 orang x 11 kali
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 11 kali
Kunjungan kerja Kaukus Perjalanan dinas parlemen (11 DPRD + 3 pendamping) x 3
Parlemen Perempuan ke Luar perempuan ke luar daerah hari x 3 kali
Daerah
Kunjungan Kerja Komisi ke Luar Perjalanan dinas komisi ke (14 DPRD + 3 pendamping + 2
Daerah dalam Jawa pengemudi) x 3 hari x 4 kali

Perjalanan dinas komisi ke luar (14 DPRD + 3 pendamping + 2


Jawa pengemudi) x 4 hari x 4 kali

Pendampingan Mitra Kerja Perjalanan dinas luar daerah (14 DPRD + 3 pendamping + 2
Komisi komisi ke dalam Jawa pengemudi) x 3 hari x 4 kali

Perjalanan dinas luar daerah (14 DPRD + 3 pendamping + 2


komisi ke luar Jawa pengemudi) x 4 hari x 4 kali

Forum Komunikasi Perjalanan dinas Forkom (4 pimpinan DPRD + 1


(Forkom)/Asosiasi Pimpinan pimpinan DPRD pendamping) x 4 hari x 3 kali
DPRD se-Indonesia Kontribusi Forkom (4 pimpinan DPRD + 1
pendamping) x 3 kali
Forkom/Asosiasi Sekretaris Perjalanan dinas Forkom 2 Sekretariat DPRD x 4 hari x 3
DPRD se-Indonesia Sekretaris DPRD kali
Kontribusi Forkom 2 Sekretariat DPRD x 3 kali
Penyelenggaraan Forkom Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 kali
Sekwan DIY Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 kali
Konsumsi akomodasi hotel 40 orang x 1 kali
Penyelenggaraan Forkom
Sekwan DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dokumentasi 1 paket x 1 hari
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30 orang
x 1 hari
Cetak undangan 30 buah x 1 kali
Penyelenggaraan Forkom Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 2 hari
Sekwan Nasional Honorarium moderator 1 orang x 2 hari
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
narasumber dari pusat
Konsumsi akomodasi hotel 80 orang x 2 hari
Penggandaan materi 10 lembar x 4 materi x 70 orang
x 2 hari
Cetak undangan 70 buah x 1 kali
Kunjungan Kerja ke Luar Negeri Rapat koordinasi 20 orang x 3 kali x 33 lokasi
Perjalanan dinas pengurusan 2 orang x 2 hari x 33 lokasi
ijin perjalanan luar negeri ke
Kemendagri dan Sekretariat
Negara
Perjalanan dinas pengurusan (5 DPRD + 1 pendamping) x 33
visa ke pusat lokasi
Perjalanan dinas luar negeri 5 DPRD x 7 hari x 33 lokasi
Penyusunan Laporan Kinerja Penyusunan Laporan Kinerja Makan minum rapat 25 orang x 5 kali x 3 bulan
DPRD DPRD penyusunan laporan kinerja
Cetak buku laporan tahunan 185 buku
Fasilitasi Pelaksanaan Tugas Penyusunan Program Kerja Makan minum rapat badan 50 orang x 3 kali x 12 bulan
Badan Musyawarah DPRD dan jadwal kegiatan musyawarah
DPRD Penggandaan bahan rapat 3.250 lembar
badan musyawarah
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 6 kali
penyusunan program kerja
DPRD
Makan minum rapat paripurna 300 orang x 2 kali
jika diagendakan tersendiri

Cetak buku program kerja 60 buku x 2 kali


murni dan perubahan
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (27 Bamusy + 1 Sekretaris DPRD
badan musyawarah ke + 6 pendamping) x 4 hari x 2 kali
pemerintah daerah lain
Koordinasi/Konsultasi Badan Perjalanan dinas luar daerah (27 Bamusy + 1 Sekretaris DPRD
Musyawarah (Bamusy) ke konsultasi badan musyawarah + 6 pendamping + 4 pengemudi)
Pemerintah Pusat ke pusat x 3 hari x 2 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam
konsultasi badan musyawarah
ke pusat
Fasilitasi Tugas Pimpinan DPRD Penerimaan Tamu Makan minum tamu AKD 40 Orang x 10 kali x 12 Bulan

Makan minum tamu pimpinan 40 Orang x 20 kali x 12 Bulan

Makan minum (kecil) tamu 40 Orang x 10 kali x 12 Bulan


pimpinan DPRD
Tugas Dinas Pimpinan DPRD Perjalanan dinas dalam Jawa (4 Pimpinan DPRD + 1
pendamping + 4 pengemudi) x 3
hari x 5 kali
Perjalanan dinas luar Jawa (4 Pimpinan DPRD + 1
pendamping + 4 pengemudi) x 4
hari x 5 kali
Jasa tenaga Ajudan Pimpinan 1 Paket
DPRD
Sambung Rasa Pimpinan DPRD Makan minum harian umum 60 orang x 4 pimpinan DPRD x 5
Dalam Rangka pelaksanaan sambung rasa lokasi x 12 kali
Fungsi Pengawasan, Budgeting Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 4 pimpinan
dan Pembentukan Produk DPRD x 5 lokasi x 12 kali
Hukum Daerah Sewa tempat pertemuan 1 hari x 4 pimpinan DPRD x 5
lokasi x 12 kali
Sewa meja kursi 60 buah x 4 pimpinan DPRD x 5
lokasi x 12 kali
Sewa sound system 1 set x 4 pimpinan DPRD x 5
lokasi x 12 kali
Sewa LCD 1 unit x 4 pimpinan DPRD x 5
lokasi x 12 kali
Transport peserta 50 orang x 4 pimpinan DPRD x 5
lokasi x 12 kali
Penggandaan undangan 1 lembar x 50 orang x 4
pimpinan DPRD x 5 lokasi x 12
kali
Penggandaan materi 40 lembar x 2 materi x 50 orang
x 4 pimpinan DPRD x 5 lokasi x
12 kali
Perjalanan dinas dalam daerah (1 pimpinan DPRD + 1
sambung rasa pimpinan DPRD pendamping + 1 pengemudi) x 4
pimpinan DPRD x 5 lokasi x 12
kali
Menghadiri Undangan Pimpinan Perjalanan dinas luar daerah ke (4 pimpinan DPRD + 1 Sekwan +
luar Jawa 1 pendamping) x 4 hari x 5 kali

Perjalanan dinas luar daerah ke (4 pimpinan DPRD + 1 Sekwan +


dalam Jawa 1 pendamping + 4 pengemudi) x
3 hari x 5 kali

10. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM KEPEGAWAIAN Pengadaan, Pemberhentian dan Pendukung Alat tulis kantor 37 paket c
DAERAH Informasi Kepegawaian ASN Penggandaan 60 paket c
Penyusunan Rencana Pendampingan Penyusunan Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 9 kali
Kebutuhan, Jenis dan Jumlah Kebutuhan Formasi Pegawai
Jabatan untuk Pelaksanaan Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 2 hari
Pengadaan ASN Honorarium moderator 1 orang x 2 hari
Honorarium instruktur 10 orang x 6 jam pelajaran x 12
hari
Makan minum harian umum 75 orang x 12 hari
penyelenggaraan pendampingan

Pendampingan Penyusunan Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 9 kali


Proyeksi Kebutuhan Pegawai
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 2 hari
Honorarium moderator 1 orang x 2 hari
Honorarium instruktur 10 orang x 6 jam pelajaran x 12
hari
Makan minum harian umum 75 orang x 12 hari
penyelenggaraan pendampingan

Koordinasi dan Fasilitasi Pengadaan Tenaga Bantu Honorarium penyusun naskah 5 orang x 4 jumlah naskah soal
Pengadaan PNS dan PPPK soal
Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
seleksi administrasi

Honorarium koordinator petugas 1 orang x 15 hari


seleksi administrasi
Honorarium petugas 35 orang x 15 hari
Honorarium sekretariat 5 orang x 15 hari
Pengadaan PNS dan PPPK

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarim non-PNS 5 orang x 15 hari
Makan minum harian umum 70 orang x 14 hari
pelaksanaan seleksi
administrasi
Sewa laptop 20 laptop x 14 hari
Honorarium penceramah 2 orang x 1 hari
kegiatan seleksi
Honorarium penceramah 1 orang x 1 hari
kegiatan seleksi
Honorarium moderator kegiatan 1 orang kegiatan x 1 hari
seleksi
Paket protokol kesehatan 1 paket
Spanduk bahan publikasi 1 buah
Penggandaan 4.000 lembar
Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Tim seleksi ASN pelaksanaan (24 orang x 4 bulan) x 2 kegiatan
Dasar (SKD) Rekruitmen SKD
Pegawai sesuai Formasi Honorarium koordinator petugas 3 orang x 25 hari
pelaksanaan SKD
Honorarium petugas 50 orang x 25 hari
Honorarium sekretariat 10 orang x 25 hari
Honorarium non-PNS 30 orang x 25 hari
Makan minum harian umum 80 orang x 8 hari
pelaksanaan SKD
Sewa laptop 275 unit x 5 hari
Sewa server 1 unit x 10 hari
Sewa UPS 1 unit x 10 hari
Sewa instalasi 75 unit x 5 hari
Sewa tempat 1 unit x 14 hari
Sewa meja 350 buah x 6 hari
Sewa kursi 1.100 buah x 6 hari
Sewa genset 2 unit x 6 hari
Sewa AC 10 unit x 5 hari
Sewa Kipas angin 20 unit x 5 hari
Sewa tenda 30 unit x 8 hari
Sewa toilet mobile 2 unit x 5 hari
Sewa sound system 1 unit x 5 hari
Paket protokol kesehatan 1 paket
Pengembangan aplikasi CAT 1 paket
Penggandaan 2.000 lembar
Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Honorarium koordinator petugas 3 orang x 5 hari
Bidang (SKB) Rekruitmen
Pegawai sesuai Formasi Honorarium petugas 40 orang x 5 hari
Honorarium penceramah 2 orang x 1 hari
Honorarium penceramah 1 orang x 1 hari
Honorarium sekretariat 5 orang x 5 hari
Honorarium non-PNS 30 orang x 5 hari
Makan minum harian umum 60 orang x 8 hari
pelaksanaan SKB
Sewa laptop 275 unit x 2 hari
Sewa server 1 unit x 2 hari
Sewa UPS 1 unit x 2 hari
Sewa instalasi 75 unit x 2 hari
Sewa tempat 1 unit x 2 hari
Sewa meja 350 buah x 3 hari
Sewa kursi 1.100 buah x 2 hari
Sewa genset 2 unit x 2 hari
Sewa AC 10 unit x 2 hari
Sewa tenda 20 unit x 2 hari
Sewa sound system 30 unit x 2 hari
Sewa toilet mobile 2 unit x 2 hari
Paket protokol kesehatan 1 paket
Penggandaan 3.000 lembar
Pembekalan Pemberkasan Makan minum harian umum 530 x 1 hari
Rekruitmen Pegawai sesuai pelaksanan pembekalan
Formasi pemberkasan
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 1 hari
Honorarium moderator 1 orang x 1 hari
Penggandaan 3.000 lembar
Pemberkasan Rekruitmen Makan minum pelaksanaan 26 orang x 3 hari
Pegawai sesuai Formasi pemberkasan
Honorarium koordinator petugas 1 orang x 3 hari

Honorarium petugas 20 orang x 3 hari


Honorarium sekretariat 5 orang x 1 hari
Penetapan NIP Calon Pegawai Honorarium verifikator 10 orang x 4 jumlah hari
sesuai Formasi penetapan NIP CPNS
Pembekalan CPNS/PPPK Makan minum harian umum 60 orang x 4 kali
pelaksanaan pembekalan
pegawai
Honorarium narasumber 3 orang x 1 hari
Honorarium moderator 1 orang x 1 hari
Penyerahan Surat Keputusan Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
CPNS/PPPK
Honorarium narasumber 3 orang x 1 kali
Honorarium petugas 20 orang x 3 kali
penyelenggaraan kegiatan
Makan minum harian umum 70 orang x 4 hari
penyerahan SK
Sewa tempat 1 unit x 2 hari
Penggandaan 4.000 lembar
Pengambilan sumpah/janji PNS Honorarium narasumber 3 orang x 1 hari
Makan minum harian umum 700 x 1 hari
pelaksanaan pengambilan
sumpah/janji
Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 hari
Honorarium petugas rohaniwan 5 orang x 1 hari

Honorarium saksi 2 orang x 1 hari


Cetak banner 1 buah
Penggandaan 2.000 lembar
Sewa tempat 1 unit x 1 hari
Sewa kursi 750 unit x 1 hari
Sewa kipas angin/AC standing 10 buah x 1 hari

Sewa angkutan 2 unit


Makan minum di perjalanan 60 orang x 3 kali
pengiriman capra IPDN
Koordinasi Pelaksanaan Rekonsiliasi Data Calon Pegawai Tim pensiun 10 orang x 6 bulan
Administrasi Pemberhentian Pensiun Makan minum rapat 30 orang x 6 kali
Pembekalan PNS Calon Pegawai Honorarium narasumber 6 orang x 1 jam x 3 hari x 2
Pensiun periode
Makan minum harian umum 180 orang x 3 hari x 2 periode
penyelenggaraan pembekalan

Sertifikat pembekalan pensiun 800 sertifikat

Dokumentasi 2 paket
Evaluasi Pembekalan Calon Makan minum rapat 30 orang x 2 kali
Pegawai Pensiun
Persiapan Penyelesaian SK Makan minum rapat 30 orang x 24 kali
Pegawai Pensiun
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Desk Verifikasi dan Validasi Makan minum desk 45 orang x 8 kali
Data Pegawai Batas Usia
Pensiun
Verifikasi dan Validasi Pensiun Makan minum harian umum 40 orang x 3 hari x 2 periode
dengan Badan Kepegawaian pelaksanaan verifikasi dan
Negara validasi
Honorarium Admin SAPK BKN, 15 orang x 3 hari x 2 periode
sekretariat dan verifikator dari
BKN, BKN Kantor Regional I,
Sekretariat Negara

Koordinasi Penyelesaian SK Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 6 kali


Pensiun BKN Pusat dan Sekretariat
Negara untuk penyelesaian SK
pensiun
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 10 kali
ke Dikmen dan SMK/SMA se-
DIY dan perangkat daerah
lainnya untuk penyelesaian SK
pensiun

Penyerahan Surat Keputusan Rapat koordinasi penyerahan SK 30 orang x 3 kali x 2 periode


(SK) Pensiun
Cetak undangan dan blangko 1.000 undangan
Cetak blangko SK 5.000 lembar
Cetak stopmap 1.000 stopmap
Piagam penghargaan dan 1.000 piagam
bingkainya bagi pegawai
pensiun
Makan minum harian umum 600 orang x 2 periode
penyerahan SK
Taman dan dekorasi 1 paket x 2 periode
Dokumentasi 1 paket x 2 periode
Petugas penyerahan SK 45 orang x 2 periode
Sewa tempat pertemuan 2 periode
Enrollment calon pensiun n-1 Makan minum harian umum 100 orang x 12 kali
bulan Honorarium moderator 1 orang x 12 kali
Honorarium instruktur 10 orang x 2 jam pelajaran x 12
kali
Honorarium narasumber 1 orang x 2 jam x 12 kali
Bimbingan Teknis terkait Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 5 hari
Aplikasi tentang Pensiun Honorarium moderator 1 orang x 5 hari
Honorarium instruktur 10 orang x 2 jam pelajaran x 5
hari
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
Cetak aturan terkait 100 eksemplar
Pengembangan aplikasi pensiun 1 paket

Pengelolaan Sistem Informasi Pemeliharaan dan Jasa konsultansi pemeliharaan 1 paket


Kepegawaian Pengembangan Aplikasi Layanan dan pengembangan database
Kepegawaian aplikasi kepegawaian (ASN
Memayu, presensi, SI-Informan)

Jasa Pengembangan Aplikasi 1 paket


Perencanaan, Pengadaan dan
Pengangkatan Pegawai (ASN dan
Naban)
Jasa Pengembangan Aplikasi 1 paket
Pengembangan Karir
Pendampingan Teknis Sistem Honorarium instruktur 5 orang × 1 jam pelajaran x 5
Informasi Manajemen hari x 20 angkatan
Kepegawaian Honorarium asisten instruktur 5 orang x 6 jam pelajaran x 5
hari x 20 angkatan
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 20 angkatan
pendampingan
Penggandaan materi 10 lembar x 10 materi x 50
orang x 5 hari x 20 angkatan
Pendampingan Teknis Sistem Honorarium instruktur 5 orang × 1 jam pelajaran x 5
Informasi Presensi hari x 15 angkatan
Honorarium asisten instruktur 5 orang x 6 jam pelajaran x 5
hari x 15 angkatan
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 15 angkatan
pendampingan
Penggandaan materi 10 lembar x 10 materi x 50
orang x 5 hari x 15 angkatan
Pembuatan ID Card Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali

Cetak ID card 800 buah


Pengadaan Mesin Presensi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
Elektronik
Pengadaan mesin presensi 60 unit
elektronik
Monitoring dan Evaluasi Data Honorarium Pengelola TI, 24 orang x 5 bulan
dan Informasi Kepegawaian Aplikasi Monev ASN dan SAPK
Pemda DIY dan Kabupaten/Kota BKN
Makan minum desk rekonsiliasi 55 orang x 5 hari x 2 kali
data kepegawaian dengan
Perangkat Daerah (PD) DIY

Koordinasi Pengelolaan Simpeg Makan minum ekstra fooding 6 orang x 12 hari x 12 bulan
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
pengelolaan aplikasi Simpeg dan
aplikasi pendukungnya

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 43 PD x 2 kali


dalam rangka pendampingan
dan pengelolaan aplikasi Simpeg
dan aplikasi pendukungnya
pada PD

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


pendampingan dan pengelolaan
aplikasi Simpeg dan aplikasi
pendukungnya pada Badan
Penghubung Daerah

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali


koordinasi dan konsultasi
proses rekonsiliasi data pada
aplikasi Simpeg dan SAPK ke
BKN secara berkala
Pemeliharaan dan Pengelolaan Jasa pemeliharaan mesin 1 paket
Mesin Presensi Elektronik presensi elektronik
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
pengelolaan mesin presensi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 20 kali


dalam rangka monitoring dan
pemeliharaan mesin presensi
elektronik pada PD
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
dalam rangka monitoring dan
pemeliharaan mesin presensi
elektronik pada Badan
Penghubung Daerah
Pengelolaan Data Kepegawaian Pengelolaan Dokumen Rapat koordinasi pengelolaan 30 orang x 12 kali
Perorangan dan Sinkronisasi dokumentasi
Letak Dokumen Kepegawaian Peralatan pemeliharaan arsip 2 paket
Sarung tangan 25 pack x 1 tahun
Masker 50 box x 1 tahun
Hand sanitizer 12 botol x 12 bulan
Wearpack 12 orang x 1 stel
Ekstra fooding 5 orang x 12 kali x 12 bulan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 3 kali x 2 hari
dalam rangka koordinasi tata
kelola dokumen kepegawaian

Cetak blangko kendali dokumen 20.000 lembar x 1 tahun


keeper perorangan
Jasa alih media arsip 1 paket
Jasa penataan arsip 1 paket
Jasa pemindahan arsip 1 paket
Pengelolaan Aplikasi E-Arsip Rapat koordinasi pengelolaan 30 orang x 12 kali
aplikasi E-Arsip
Sewa tempat pertemuan 1 lokasi x 12 hari
Jasa konsultansi pemeliharaan 1 paket
dan pengembangan aplikasi E-
Arsip

Pengelolaan Aplikasi SiTAMU Rapat koordinasi pengelolaan 30 orang x 4 kali


aplikasi SiTAMU
Sewa tempat pertemuan 1 lokasi x 4 hari
Jasa konsultasi pemeliharaan 1 paket
dan pengembangan aplikasi
SiTAMU

Pengelolaan Kartu Identitas Tim Penyelesaian Penetapan 3 orang x 4 bulan


Pegawai (KARPEG, KARIS, Kartu Identitas Pegawai
KARSU, Kartu TASPEN) (KARPEG, KARIS, KARSU dan
Kartu TASPEN)
Rapat koordinasi pengelolaan 30 orang x 12 kali
kartu identitas pegawai
Cetak kartu kendali 20 blangko x 300 orang
Sertifikasi Layanan Mutu Makan minum rapat 30 orang x 6 kali
Makan minum harian umum 125 orang x 5 kali
sertifikasi ISO
Sewa tempat pertemuan 1 lokasi x 5 hari
Jasa sertifikasi ISO 1 paket
Jasa pendampingan 1 paket
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali x 2 hari
dalam rangka koordinasi audit
dan pengambilan hasil audit
eksternal
Bimbingan Teknis Pengelolaan Makan minum rapat 30 orang x 4 kali
Dokumen Elektronik Sewa tempat pertemuan 1 lokasi x 4 hari
Makan minum harian umum 100 orang x 4 hari
pelaksanaan sosialisasi
dokumen elektronik
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 hari
Honorarium moderator 1 orang x 4 kali
Honorarium instruktur 10 orang x 4 jam pelajaran x 4
hari
Koordinasi Survei Kepuasan Makan minum rapat 30 orang x 8 kali
Masyarakat (SKM) Cetak laporan SKM 150 lembar x 5 eksemplar
Tata Kelola Dokumen Makan minum rapat 30 orang x 12 kali
Kepegawaian Perorangan dan Cetak buku kendali penomoran 15 jenis penomoran x 2 buku
Kolektif
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali x 2 hari
dalam rangka koordinasi tata
kelola dokumen kepegawaian
Mutasi dan Promosi ASN Pendukung Alat tulis kantor 12 paket c
Penggandaan 14 paket c
Pengelolaan Mutasi ASN Sosialisasi /FGD Penataan SDM Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 9 kali
Aparatur Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 9 kali
Perjalanan luar daerah 1 orang x 2 hari x 9 kali
narasumber dari luar DIY
Penataan SDM Aparatur Makan minum rapat Baperjakat 25 orang x 20 kali

Honorarium pejabat melantik 1 orang x 2 kali


Honorarium petugas penyerahan 25 orang x 2 kegiatan
SK petugas pelantikan

Honorarium saksi pelantikan 2 orang x 2 kegiatan


Penerbitan SK Mutasi Tim mutasi antar daerah 10 orang x 12 bulan
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 hari x 12 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 kali


dalam rangka koordinasi ke
Pusat
Pengelolaan Kenaikan Pangkat Koordinasi Penyelesaian SK Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali x 2 periode
ASN Kenaikan Pangkat
Makan minum desk rekonsiliasi 30 orang x 4 kali
data
Verikasi dan Validasi Kenaikan Tim kenaikan pangkat 6 orang x 6 bulan
Pangkat Honorarium admin SAPK, 15 orang x 6 hari x 2 periode
sekretariat dan verifikator
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 6 kali
BKN Pusat dan Sekretariat
Negara
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 kali x 4 kab x 2
periode
Perjalanan dinas pendahuluan 5 orang x 1 hari x 2 periode
luar daerah dalam rangka verval

Perjalanan dinas verifikasi dan 35 orang x 2 hari x 2 periode


validasi data (BKN, BKD
kab/kota) ke Jateng/DIY
rakor kepegawaian tentang
Kenaikan pangkat dengan BKN,
BKD dan BKPPD
Kabupaten/kote se DIY
Sewa komputer dan 10 unit x 3 hari x 2 periode
perlengkapannya
Cetak blangko kenaikan pangkat 1.000 lembar x 2 periode

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 2 periode


pelaksanaan verifikasi dan
validasi
Pengarahan dan Penyerahan SK Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 periode
Kenaikan Pangkat Honorarium moderator 1 orang x 2 periode
Honorarium pembawa acara 1 orang x 2 periode
Makan minum harian umum 1.000 orang x 2 periode
Pengarahan dan Penyerahan SK
Kenaikan Pangkat
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa tempat 1 unit x 2 periode
Honorarium petugas penyerahan 45 orang x 2 periode
SK
Makan minum rapat koordinasi 70 orang x 4 kali

Sosialisasi Peraturan tentang Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 5 hari


Kenaikan Pangkat Honorarium moderator 1 orang x 5 kali
Honorarium instruktur 10 x 2 jam pelajaran x 5 hari
Makan minum harian umum 45 orang x 5 kali
Cetak buku panduan/aturan 100 eksemplar
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari
bagi narasumber dari luar DIY

Forum Komunikasi Kepegawaian Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari


Honorarium moderator 1 orang x 1 hari
Transport peserta 60 orang
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
Pengembangan Aplikasi Jasa konsultansi pengembangan 1 paket
Kenaikan Pangkat aplikasi kenaikan pangkat

Pengelolaan Promosi ASN Pengisian Jabatan Pimpinan Honorarium penguji seleksi JPT 7 orang x 4 kali
Tinggi (JPT) penyusunan pedoman seleksi

Honorarium penguji seleksi JPT 7 orang x 4 kali


seleksi administrasi
Honorarium penguji seleksi JPT 7 orang x 4 kali
uji gagasan
Honorarium penguji seleksi JPT 7 orang x 4 kali
penilaian makalah
Honorarium penguji seleksi JPT 7 orang x 4 kali
penilaian akhir
Honorarium sekretariat tim 22 orang x 4 kali
pelaksana kegiatan untuk
pansel
Makan minum rapat sekretariat 25 orang x 1 hari x 5 kali
panitia seleksi (pansel)

Makan minum sidang pansel 30 orang x 2 hari x 5 kali


Makan minum penulisan 50 orang x 2 hari x 4 kali
makalah
Makan minum uji kompetensi 50 orang x 2 hari x 4 kali

Makan minum Uji 50 orang x 2 hari x 4 kali


gagasan/wawancara
Uji kesehatan (Seleksi JPT) 50 orang x 2 hari x 4 kali
Makan minum uji kesehatan 100 orang x 2 hari x 4 kegiatan
(Seleksi JPT)
Koordinasi dan konsultasi ke 2 orang x 4 PP
Komisi Aparatur Sipil Negara
(KASN) dan Kementerian Dalam
Negeri
Konsumsi akomodasi hotel di 40 orang x 2 hari x 2 kegiatan
DKI Jakarta
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 5 kali
pelaksanaan seleksi JPT
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
uji kompetensi
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 4 kali x 2 hari
pusat dalam rangka konsultasi
uji kompetensi
Uji kompetensi 75 orang x 4 kegiatan
Honorarium narasumber uji 4 orang x 8 jam x 3 hari x 4 kali
kompetensi
Makan minum harian umum uji 100 orang x 3 hari x 4 kali
kompetensi
Sewa laptop untuk uji 75 unit x 3 hari x 4 kali
kompetensi
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 hari x 4 kali
manajemen talenta

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 4 kali


pusat dalam rangka koordinasi
manajemen talenta

Honorarium narasumber FGD 4 orang x 1 jam x 6 kegiatan


manajemen talenta
Honorarium moderator FGD 1 orang x 6 kegiatan
manajemen talenta
Makan minum harian umum 75 orang x 6 kegiatan
FGD manajemen talenta
Penggandaan materi FGD 10 lembar x 3 materi x 75 orang
manajemen talenta x 6 kegiatan
Uji kesehatan manajemen 75 orang x 1 kegiatan
talenta
Makan minum manajemen 100 orang x 3 hari x 1 kegiatan
talenta
Sewa laptop untuk pelaksanaan 150 unit x 4 hari
penulisan makalah

Makan minum harian umum 150 orang x 4 hari


untuk pelaksanaan penulisan
makalah
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 kali
penyelenggaraan paparan
peserta dan wawancara
Transport peserta 140 orang x 4 hari
penyelenggaraan paparan
peserta dan wawancara
Makan minum harian umum 150 orang x 4 hari
penyelenggaraan paparan
peserta dan wawancara
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 kali
mentoring
Honorarium moderator 1 orang x 4 hari
mentoring
Makan minum harian umum 150 orang x 4 hari
mentoring
Tenaga ahli kajian manajemen 1 orang x 12 bulan
talenta
Pengisian Jabatan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Administrator, Pengawas, dan
Kepala Sekolah Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
dalam rangka koordinasi ke
pusat
Makan minum rapat sidang tim 25 orang x 35 hari
penilai kinerja PNS
Makan minum rapat verifikasi 25 orang x 10 hari
dan validasi surat keputusan

Tim penilai kinerja/Baperjakat 7 orang x 12 bulan


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sekretariat tim penilai 14 orang x 12 bulan
kinerja/Baperjakat
Pelantikan dan Pengambilan Honorarium pejabat pelantik 1 orang x 8 kali
Sumpah pelaksanaan pelantikan
Honorarium saksi pelaksanaan 2 orang x 8 kali
pelantikan
Honorarium rohaniwan 4 orang x 8 kali
pelaksanaan pelantikan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 8 kali
pelaksanaan pelantikan
Honorarium petugas 45 orang x 8 kali
pelaksanaan pelantikan
Makan minum harian umum 250 orang x 8 kali
pelaksanaan pelantikan
Pengembangan Kompetensi ASN Pendukung Alat tulis kantor 25 paket c
Penggandaan 18 paket c
Pengelolaan Assessment Center Bimbingan Konseling Kelompok Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali

Honorarium penceramah 1 orang x 1 jam x 5 angkatan


Honorarium narasumber 2 orang x 2 jam x 3 kelompok x
konseling kelompok 5 angkatan
Makan minum harian umum 30 orang x 5 angkatan
konseling kelompok
Bahan praktek berupa alat 1 paket x 5 angkatan
psikometrik
Penggandaan materi 10 lembar x 8 materi x 21
peserta x 5 angkatan
Sewa tempat 1 kali x 1 hari x 5 angkatan
Bimbingan Konseling Pribadi Honorarium fasilitator konseling 2 orang x 50 konselee

Penyusunan Kesepakatan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali


Bersama dan/atau Perjanjian
Kerja Sama Penyelenggaraan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kabupaten/kota
Pengukuran Kompetensi
Pegawai dengan Kabupaten dan Honorarium narasumber rapat 2 orang x 2 jam x 1 kegiatan
Kota di DIY koordinasi evaluasi
Honorarium moderator rapat 1 orang x 1 kegiatan
koordinasi evaluasi
Sewa tempat 1 hari x 1 kegiatan
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari
Penggandaan 1.000 lembar
Seminar Pengembangan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Kemitraan
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x1 kali
Pusat Kompetensi pada BKN
pusat
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kegiatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 2 kegiatan
Penggandaan materi 20 lembar materi x 50 peserta

Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 kali


bagi narasumber luar DIY
Backdrop 1 buah
Sewa tempat 1 hari x 1 kegiatan
Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 1 kegiatan
Pengukuran Kompetensi pada Makan minum rapat 25 orang x 1 kali x 20 angkatan
ASN Pemda DIY
Makan minum kegiatan 21 orang x 1 paket x 15
penilaian kompetensi dengan angkatan
assessment center metode
kompleks
Makan minum kegiatan 38 orang x 1 hari x 60 angkatan
penilaian kompetensi dengan
assessment center metode
sedang/sederhana
Makan minum kegiatan 45 orang x 1 hari x 50 angkatan
penilaian kompetensi dengan
assessment center metode
lainnya (SJT)
Makan minum kegiatan 10 orang x 75 kali
penyusunan laporan hasil
penilaian kompetensi
Sewa alat psikotes berbasis CAT 600 assesse

Assessor penilaian kompetensi 1 orang x 6 assessi x 15


dengan assessment center angkatan
metode kompleks

Assessor penilaian kompetensi 1 orang x 12 assessi x 60


dengan assessment center angkatan
metode sedang

Assessor penilaian kompetensi 1 orang x 12 assessi x 60


dengan assessment center angkatan
metode sederhana

Assessor internal (jika sudah 1 orang x 500 jam


memenuhi minimal beban kerja)

Amenities set 1 paket x 6 orang x 15 angkatan

Laundri 1 paket x 6 orang x 15 angkatan

Pengukuran Kompetensi pada Makan minum rapat 25 orang x 1 kali x 60 angkatan


ASN Luar Pemda DIY
Makan minum kegiatan 21 orang x 1 paket x 60
penilaian kompetensi dengan angkatan
assessment center metode
kompleks
Makan minum kegiatan 40 orang x 1 hari x 60 angkatan
penilaian kompetensi dengan
assessment center metode
sedang/sederhana
makan minum kegiatan 10 orang x 60 kali
penyusunan laporan hasil
penilaian kompetensi
Assessor penilaian kompetensi 1 orang x 6 asesee x 60
dengan assessment center angkatan
metode kompleks

Assessor penilaian kompetensi 1 orang x 6 asessee x 60


dengan assessment center angkatan
metode sedang

Assessor penilaian kompetensi 1 orangx 6 orang x 50 angkatan


dengan assessment center
metode sederhana

Assessor internal (jika sudah 1 orang x 500 jam


memenuhi minimal beban kerja)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium penanggung jawab 1 orang x 60 kali
kegiatan
Honorarium sekretaris kegiatan 1 orang x 60 kali
penilaian kompetensi

Honorarium anggota kegiatan 3 orang x 60 kali


penilaian kompetensi

Honorarium tenaga pendukung 4 orang x 2 hari x 60 angkatan


penilaian kompetensi metode
kompleks

Honorarium tenaga pendukung 4 orang x 1 hari x 60 angkatan


penilaian kompetensi metode
sedang/sederhana

Penjaga malam/petugas 4 orang x 60 kali


pendamping pengukuran
kompetensi

Honorarium analis data 1 orang x 1000 asessee


(psikolog)
Honorarium narasumber mitra 1 orang x 1 jam x 360 asesee
kerja sama pada penilaian
kompetensi dengan assessment
center metode kompleks

Honorarium narasumber mitra 1 orang x 1 jam x 360 assesee


kerja sama pada penilaian
kompetensi dengan assessment
center metode sedang

Honorarium narasumber mitra 1 orang x 1 jam x 360 assesee


kerja sama pada penilaian
kompetensi dengan assessment
center metode sederhana

Seragam asesor 15 stel


Amenities set 1 paket x 6 orang x 60 angkatan

Laundri 1 paket x 1000 asessee


Sewa psikotes berbasis CAT 1 paket x 6 orang x 60 angkatan

City tour 1 paket x 15 angkatan


Penyelenggaraan Tes Psikologi Makan minum rapat 25 orang x 20 kali
Makan minum kegiatan 40 orang x 1 hari x 20 angkatan

Sewa psikotes berbasis CAT 800 assessee


Analis data (psikolog) 1 orang x 800 asessee

Assessor internal (jika sudah 1 orang x 100 jam


memenuhi minimal beban kerja)

Penyusunan Kesepakatan Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 3 hari x 1 kali


Bersama dan/atau Perjanjian dalam rangka promosi
Kerja Sama Penyelenggaraan Cetak brosur/leaflet bahan 5.000 eksemplar
Pengukuran Kompetensi promosi
Pegawai dengan Pemda Luar DIY Video promosi dan video profil 1 paket

Vendel/plakat 100 buah


Cetak buku profil 100 buah
Cetak kalender 75 buah
Cetak logo ballpoint 100 buah
Cetak logo notebook kecil 100 buku
Cetak logo tas batik 100 buah
Cetak stiker 500 buah
Survey Kepuasan Masyarakat Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
Penggandaan 2.000 lembar
Peningkatan Kapasitas SDM Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali
Assessor dan Non Assessor untuk mengikuti
penyelenggaraan kongres
assesment center
Kontribusi peserta kongres 1 paket x 2 kali
Kontribusi mengikuti 1 paket x 20 peserta
diklat/pelatihan
khusus/seminar/workshop
Perjalanan dinas luar daerah 20 orang x 3 hari x 1 kali
peserta diklat/pelatihan
khusus/seminar/workshop
Makan minum harian umum 40 peserta + 10 panitia
peningkatan kapasitas assessor
dan pengelola assesment center
secara mandiri

Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 3 angkatan


peningkatan kapasitas assessor
dan pengelola assesment center

Perjalanan luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 kali


narasumber dari luar DIY
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali
magang/pendampingan assesor

Honorarium narasumber 2 orang x 7 jam x 1 angkatan


magang/pendampingan assesor

Honorarium instruktur 2 orang x 4 jam pelajaran x x 6


magang/pendampingan assesor hari x 1 angkatan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 angkatan


narasumber dari luar DIY untuk
magang/pendampingan assesor

Makan minum harian umum 10 orang x 7 hari x 1 angkatan


untuk magang/pendampingan
assesor

Pengelolaan Administrasi Diklat Penyelesaian Ijin Dinas Luar Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 3 bulan
dan Sertifikasi ASN Negeri bagi Peserta
Diklat/Kursus Luar Negeri Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 6 kali
penyelesaian administrasi di
Kementerian Luar Negeri,
Kementerian Dalam Negeri,
Kementerian Sekretariat Negara

Penggandaan berkas 5.000 lembar


Penyelenggaraan Ujian Dinas Honorarium pembuat naskah 10 materi x 1 ujian
ASN soal ujian dinas
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Penyelenggaraan Ujian Dinas KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 ASN 4 5 6
Penggandaan naskah soal ujian 10 materi x 360 orang x 10
dinas lembar
Penggandaan naskah soal 10 materi x 40 orang x 10
cadangan ujian dinas lembar
Honorarium perakitan soal CAT 1 paket x 1 ujian
dan pengolahan data ujian dinas

Penggandaan materi 15 lembar x 10 materi x 400


pembekalan materi bagi calon orang x 1 ujian
peserta ujian
Honorarium narasumber 7 Orang x 1 Jam x 2 Hari x 1
pembekalan materi bagi calon Ujian
peserta ujian dinas
Makan minum harian umum 140 orang x 2 kali x 1 ujian
pembekalan materi bagi calon
peserta ujian dinas
Makan minum harian umum 400 Orang x 2 hari
pelaksanaan ujian dinas
Honorarium pengawas 12 Orang x 2 hari
pelaksanaan ujian dinas
Sewa tenda pelaksanaan ujian 2 Set x 2 hari
dinas
Sewa komputer pelaksanaan 150 unit x 1 hari
ujian dinas
Cetak Surat Tanda Lulus Ujian 400 Lembar
Dinas (STLUD)
Penyelenggaraan Ujian Kenaikan Honorarium pembuat naskah 7 materi x 1 ujian
Pangkat Penyesuaian Ijazah ASN soal ujian kenaikan pangkat
penyesuaian ijazah
Penggandaan naskah soal Ujian 1 materi x 120 orang x 10
kenaikan pangkat penyesuaian lembar
ijazah
Penggandaan naskah soal 1 materi x 30 orang x 10 lembar
cadangan Ujian kenaikan
pangkat penyesuaian ijazah
Makan minum harian umum 70 Orang x 2 hari
pelaksanaan ujian kenaikan
pangkat penyesuaian ijazah
Honorarium pengawas ujian 12 Orang x 1 Hari
kompetensi dasar pelaksanaan
ujian kenaikan pangkat
penyesuaian ijazah
Honorarium pewawancara tes 10 Orang x 1 hari
kompetensi bidang pelaksanaan
ujian kenaikan pangkat
penyesuaian ijazah
Sewa komputer pelaksanaan 45 buah x 1 hari
ujian kenaikan pangkat
penyesuaian ijazah
Sewa tenda pelaksanaan ujian 2 Set x 2 hari
kenaikan pangkat penyesuaian
ijazah
Honorarium korektor 5 Orang x 1 hari
essay/karya tulis
Cetak Surat Tanda Lulus Ujian 150 lembar
Penyesuaian Ijazah (STLUPI)

Perencanaan Pengembangan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali


Kompetensi dengan Penyusunan
Analisis Kebutuhan Diklat (AKD) Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali
dalam rangka koordinasi dan
konsultasi ke Pusat
Honorarium narasumber bimtek 1 orang x 1 jam x 3 angkatan
penyusunan rencana
pengembangan kompetensi
Honorarium instruktur bimtek 8 orang x 6 jam pelajaran x 3
penyusunan rencana angkatan
pengembangan kompetensi
Makan minum harian umum 70 orang x 3 angkatan
bimtek penyusunan rencana
pengembangan kompetensi
Penggandaan materi bimtek 10 lembar x 10 materi x 40
penyusunan rencana orang x 10 angkatan
pengembangan kompetensi
Makan minum rapat koordinasi 25 kali x 1 kali
pengolahan hasil penyusunan
Rencana Pengembangan
Kompetensi (RPK)

Penggandaan RPK 10.000 lembar


Cetak buku RPK 10 eksemplar
Pengembangan sistem Jasa konsultansi pengembangan 1 paket
informasi/aplikasi terkait aplikasi terkait pengembangan
pengembangan kompetensi kompetensi pegawai
pegawai
Pengelolaan Pendidikan Pengelolaan Tugas Belajar, Ijin Biaya seleksi/biaya pendaftaran 1 paket
Lanjutan ASN Belajar dan Ikatan Dinas
Biaya pendidikan 1 paket x 156 Orang
Tunjangan belajar 1 paket x 12 bulan x 30 Orang

Tunjangan buku dan sarana 1 paket x 12 bulan x 30 Orang


prasarana
Tunjangan buku dan sarana 1 paket x 12 bulan x 60 Orang
prasarana Mahasiswa Kedinasan
(IPDN)
Bantuan penyusunan 1 paket x 80 Orang
skripsi/thesis/disertasi/publika
si
Bantuan kuliah kerja 1 paket x 50 Orang
nyata/kuliah kerja
lapangan/observasi lapangan
Bantuan penginapan bagi PNS 1 paket x 24 bulan x 40 orang
tugas belajar di luar DIY dan
tidak diasramakan
Bantuan wisuda 1 paket x 80 Orang
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
penerimaan SK CPNS Praja
IPDN
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
penempatan PNS Praja IPDN
Biaya cost sharing tugas belajar 1 paket x 10 Orang x 1 pemberi
beasiswa
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali
fasilitasi ijin belajar mandiri

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali


pemrosesan peningkatan
pendidikan/pencantuman gelar

Koordinasi dan Kerjasama Pengiriman Peserta Pelatihan Biaya diklat 1 paket x 55 orang
Pelaksanaan Diklat Kepemimpinan Bantuan uang saku 1 paket x 55 Orang
PROGRAM KEGIATAN SUB
Koordinasi KEGIATAN
dan Kerjasama PengirimanAKTIVITAS
Peserta Pelatihan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3
Pelaksanaan Diklat Kepemimpinan 4 5 6
Bantuan penyusunan rencana 1 paket x 55 Orang
aksi perubahan
Uang saku studi lapangan 1 paket x 55 Orang
Biaya akomodasi dan 1 paket x 55 orang
pengiriman peserta
Bantuan paket data 1 paket x 55 Orang
Pengiriman Peserta Diklat Hidangan rapat kordinasi 25 orang x 5 kali x 3 bulan
Teknis/Fungsional Biaya kursus/pelatihan/uji 1 paket x 390 orang
kompetensi
Uang saku peserta diklat 28 Orang x 10 hari x 1 Pelatihan
teknis/fungsional
Biaya akomodasi/transportasi, 2 Orang x 3 Hari x 1 Pelatihan
pengurusan visa dan asuransi
serta cek kesehatan

Bantuan paket data 110 Orang x 1 bulan x 1


pelatihan
Bantuan orasi ilmiah jabatan 110 orang
fungsional
Rapat Koordinasi Pengembangan Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 5 hari
Kompetensi Honorarium moderator 1 orang x 5 kali
Makan minum harian umum 60 orang x 5 hari
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 PP
narasumber dari luar DIY
Bimtek Tenaga Bantu Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 20 angkatan x
2 hari
Honorarium moderator 1 orang x 20 kali x 2 hari
Honorarium instruktur 15 orang x 6 jam pelajaran x 20
angkatan x 2 hari
Transport peserta 2.000 orang
Makan Minum harian umum 2.380 orang x 2 hari
Makan minum rapat 50 orang x 3 kali
Fasilitasi Sertifikasi Fungsional Sosialisasi Sertifikasi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 6 kali
ASN Kompetensi
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 2 kali
Honorarium moderator 1 orang x 2 kali
Transport peserta 30 orang x 1 hari x 2 kali
Sewa tempat 1 hari x 1 kegiatan
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 1 kegiatan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


bagi narasumber dari luar DIY

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali

Penggandaan 1.000 lembar


Fasilitasi Uji/Sertifikasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali
Kompetensi
Penggandaan 1.000 lembar
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 kali
dalam rangka koordinasi dan sertifikasi
konsultasi kegiatan
Jasa assessor 5 orang x 3 hari x 5 kali
Pendamping assessor dari luar 2 orang x 3 hari x 5 kali
DIY
Honorarium pengawas uji 2 orang x 3 hari x 5 kali
kompetensi/pendamping asesor

Honorarium moderator 1 orang x 5 kali


Honorarium pembawa Acara 1 orang x 5 kali
Makan minum harian umum 80 orang x 2 hari x 5 kali
fasilitasi sertifikasi
Perjalanan dinas luar daerah 7 orang x 2 hari x 5 fasilitasi
asesor/pengawas/pendamping sertifikasi
asesor dari luar DIY
Biaya kontribusi peserta uji 50 peserta uji kompetensi
kompetensi di instansi pembina

Pembinaan Jabatan Fungsional Persiapan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
ASN
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 30 pembina
dalam rangka konsultasi pusat jabatan fungsional

Verifikasi dan Validasi Makan minum rapat koordinasi 80 orang x 4 kali


Pengangkatan/Kenaikan
Jabatan Fungsional Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
survey tempat di Jawa Tengah

Verifikasi dan validasi data 15 orang x 2 hari x 2 kali


bersama BKN
Sewa tempat 1 tempat x 2 hari
Seminar Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 6 hari
Honorarium moderator 1 orang x 6 kali
Honorarium pembawa acara 1 orang x 6 kali
Makan minum harian umum 150 orang x 6 hari
Penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 120
orang x 6 kegiatan
Uji Kompetensi Jabatan Kontribusi paket uji kompetensi 4 paket
Fungsional
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 hari x 4 uji
kompetensi
Makan minum harian umum 75 orang x 4 hari x 4 uji
kompetensi
Sewa laptop 60 unit x 4 hari x 4 uji
kompetensi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 uji
bagi narasumber dari luar DIY kompetensi

Verifikasi dan Validasi Surat Makan minum rapat 25 orang x 5 kali


Keputusan
Pelantikan dan Pengambilan Honorarium pejabat pelantik 1 orang x 6 pelantikan
Sumpah Honorarium saksi 2 orang x 6 pelantikan
Honorarium rohaniwan 4 orang x 6 pelantikan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 6 pelantikan
Honorarium petugas pelantikan 45 orang x 6 pelantikan

Makan minum harian umum 65 orang x 6 pelantikan


Forum Komunikasi Jabatan Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
Fungsional Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari x 6
kegiatan
Honorarium moderator 1 orang x 6 kegiatan
Makan minum harian umum 115 orang x 6 kegiatan
Transport peserta 100 peserta
Cetak buku profil JFT 100 peserta
Cetak hasil kajian 100 eksemplar
Penilaian dan Evaluasi Kinerja Pendukung Alat tulis kantor 7 paket c
Aparatur Penggandaan 10 paket c
Pelaksanaan Penilaian dan Sosialisasi Peraturan terkait Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 12 kali
Evaluasi Kinerja Aparatur Tambahan Penghasilan Pegawai
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 8 angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 8 angkatan
Honorarium pembawa acara 1 orang x 8 angkatan
Penilaian dan Evaluasi Kinerja
Aparatur
Pelaksanaan Penilaian dan Sosialisasi Peraturan terkait
Evaluasi Kinerja Aparatur Tambahan Penghasilan Pegawai

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Cetak materi panduan 50 eksemplar
Cetak materi peraturan 50 eksemplar
Makan minum harian umum 50 orang x 8 angkatan
Makan minum rapat koordinasi 45 orang x 29 angkatan

Penilaian Kinerja Instansi Honorarium panitia : anggota 4 orang x 8 kegiatan


Makan minum harian umum 65 orang x 8 kegiatan
Pengelolaan Pemberian Pengiriman Pekan Olah Olah Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 5 kali
Penghargaan Bagi Pegawai Raga Nasional KORPRI Cabang
Futsal, Bulu Tangkis, Tenis Makan minum rapat 40 orang x 15 kali
Meja, Bola Voli) pelaksanaan latihan
Sewa peralatan dan 1 paket x 4 cabang olah raga
perlengkapan olah raga untuk (cabor)
latihan
Sewa tempat untuk latihan 4 cabor x 15 hari
Sewa kendaraan 1 unit x 4 cabor x 9 hari
Pakaian olah raga 1 paket x 4 cabor
Honorarium petugas 8 orang x 4 cabor
Iuran pendaftaran 4 cabor
Obat-obatan 1 paket
Spanduk 2 buah
Perjalanan dinas luar daerah 50 orang x 9 hari
atlet dan pendamping
Pemberian Penghargaan bagi Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 2 hari
Pegawai Berprestasi
Uji Kesehatan Pegawai Sakit Biaya uji kesehatan 7 orang x 1 tahun
Pengelolaan Tanda Jasa Bagi Penghargaan Satyalancana Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 3 kali
Pegawai Karya Satya Kemendagri dan Sekretariat
Negara pengambilan
pengambilan benda-benda
penghargaan
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali

Fasilitasi Jaminan Kecelakaan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali


Kerja (JKK) dan Jaminan
Kematian (JKm)
Pembinaan Disiplin ASN Penetapan Hukum Pegawai dan Tim Pembinaan Disiplin ASN 23 orang x 6 bulan
Pejabat Negara dan Naban
Makan minum rapat penetapan 30 orang x 24 kali
hukum (perceraian, izin, cuti)

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali x 2 hari


konsultasi terkait cuti dan
perceraian ke BKN Pusat
Pendampingan Pengisian LHKPN Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali

Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari x 15 angkatan

Honorarium narasumber 1 orang x 1 jam x 1 hari x 15


angkatan
Honorarium instruktur 6 orang x 3 jam pelajaran x 1
hari x 15 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali x 2 hari
Sosialisasi Peraturan Makan minum harian umum 40 orang x 1 hari x 10 angkatan
Kepegawaian
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 10 angkatan

Honorarium moderator 1 orang x 10 kali


Pengelolaan Penyelesaian Penyelesaian Kasus Pelanggaran Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Pelanggaran Disiplin ASN Disiplin PNS
PROGRAM PENYELENGGARAAN Peningkatan Budaya Pendukung Alat tulis kantor 5 paket c
KEISTIMEWAAN URUSAN Pemerintahan Penggandaan 5 paket c
KELEMBAGAAN DAN Implementasi Budaya Kajian Penataan SDM Aparatur Makan minum rapat 25 orang x 5 kali
KETATALAKSANAAN Pemerintahan DIY Makan minum harian umum 50 orang x 4 kali
Akomodasi hotel workshop 70 orang x 1 hari x 3 kegiatan
penyusunan kajian penataan
SDM Aparatur
Cetak buku 200 eksemplar
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 6 hari
workshop penyusunan kajian
penataan SDM Aparatur

Honorarium moderator 1 orang x 4 kali


workshop penyusunan kajian
penataan SDM Aparatur
Honorarium pembawa acara 1 orang x 4 kali
workshop penyusunan kajian
penataan SDM Aparatur
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kegiatan
narasumber workshop
penyusunan kajian penataan
SDM Aparatur
Backdrop 1 paket
Penguatan dan Pengembangan Makan minum rapat 25 orang x 6 kali
Sistem ASN MEMAYU Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
Pengembangan aplikasi ASN 1 paket
MEMAYU
Jasa Alih Data Kepegawaian 1 paket
Video teaser 1 paket
Cetak banner 50 buah
Peningkatan Kapasitas Pendukung Alat tulis kantor 10 paket c
Kelembagaan Keistimewaan Penggandaan 10 paket c
Penyelenggaraan Diklat Internalisasi Keistimewaan Makanan dan minuman rapat 60 orang x 5 kali
Keistimewaan bagi Aparatur Pegawai Baru
Cetak buku Yogyakarta of 300 eksemplar
Philosophy
Cetak buku Selayang Pandang 300 eksemplar
Keistimewaan dan Modul
Pembekalan Keistimewaan

Honorarium asisten instruktur 30 orang x 1 jam pelajaran x 5


pelatihan angkatan
Honorarium instruktur 30 orang x 1 jam pelajaran x 5
pelatihan angkatan
Honorarium moderator 2 orang x 3 hari x 5 angkatan
Honorarium narasumber 3 orang X 3 jam x 5 angkatan
Sewa bus 2 bus x 5 angkatan
Konsumsi akomodasi hotel (hari 70 orang x 1 hari x 5 angkatan
pertama)
Makan minum harian umum di 70 orang x 2 hari x 5 angkatan
lapangan (hari kedua)
Kaos kunjungan lapangan 30 buah
panitia penyelenggara
Kaos kunjungan lapangan 300 buah
peserta
Internalisasi Keistimewaan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 15 kali
Calon Pensiun
Cetak piagam 720 lembar
Cetak buku 720 buah x 4 jenis buku
Makan minum rapat 30 orang x 20 kali
pelaksanaan
Internalisasi Keistimewaan
Calon Pensiun

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 hari x 18
angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 hari x 18 angkatan

Honorarium instruktur 10 orang x 2 hari x 18 angkatan


pelatihan
Honorarium asisten instruktur 10 orang x 2 hari x 18 angkatan
pelatihan
Konsumsi akomodasi hotel (hari 55 orang x 18 angkatan
pertama)
Makan minum harian umum di 55 orang x 18 angkatan
lapangan (hari kedua)
Sewa bus 2 unit x 18 angkatan
Makan minuman rapat evaluasi 25 orang x 5 kali

Kaos kunjungan lapangan 70 buah


panitia penyelenggara
Kaos kunjungan lapangan 720 buah
peserta
Evaluasi Pelaksanaan Jasa konsultansi evaluasi 1 paket
Internalisasi Keistimewaan pelaksanaan internalisasi
keistimewaan

11.STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Peningkatan Budaya Pendukung Alat tulis kantor 22 paket c
KEISTIMEWAAN URUSAN Pemerintahan Penggandaan 22 paket c
KELEMBAGAAN DAN Penyelenggaraan Diklat Penyelenggaraan Pendidikan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 2 angkatan
KETATALAKSANAAN Keistimewaan dan Pelatihan (Diklat) Ideologi,
Wawasan Kebangsaan dan Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
Keistimewaan (IWAK) koordinasi kabupaten/kota kali

Obat-obatan pertolongan 1 paket


pertama pada kecelakaan (P3K)

Pakaian adat daerah (pawiyatan) 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2


angkatan
Kaos olah raga polo berkerah 35 orang x 1 kali x 1 buah 2
angkatan
Honorarium penceramah 1 orang x 2 orang jam pelajaran
pembukaan diklat x 2 angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 2 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 22 hari x 2 angkatan

Honorarium penceramah 21 orang x 2 jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 16 orang x 3 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 2 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 5 orang x 6 jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 19
hari x 2 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 19 hari x 2 angkatan
klasikal/e-learning
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
bagi penceramah dari Pusat
Cetak sertifikat/Surat Tanda 30 lembar x 2 angkatan
Tamat Pendidikan dan Pelatihan
(STTPL)
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 2 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 2 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 2 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 19 hari x 2 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 2 angkatan


kerja perorangan
Bantuan pembuatan kertas 3 kelompok x 2 angkatan
kerja kelompok
Bantuan transport 30 orang x 22 hari x 2 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


perorangan peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
perorangan peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 3
kelompok kelompok x 2 angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 3
kelompok kelompok x 2 angkatan
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 2 angkatan
luar DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 hari x 2 angkatan
luar DIY
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 3 lokasi x 2 angkatan
dalam DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 lokasi x 2 angkatan
dalam DIY
Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam x 2 angkatan
kunjungan lapangan luar DIY

Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam x 2 angkatan


kunjungan lapangan dalam DIY

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 angkatan


penjajagan/pendahulu
benchmarking /observasi
lapangan
Uang saku pendamping 6 orang x 3 hari x 2 angkatan
benchmarking /observasi
lapangan
Akomodasi hotel 40 orang x 2 hari x 2 angkatan
benchmarking /observasi
lapangan
Bantuan akomodasi di lokasi 1 lokasi x 2 angkatan
benchmarking /observasi
lapangan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum 40 orang x 3 hari x 2 angkatan
benchmarking /observasi
lapangan
Sewa kendaraan lokasi 1 unit x 3 hari x 2 angkatan
benchmarking /observasi
lapangan
Transport kendaraan umum 40 orang x 2 angkatan
bagi peserta dan panitia diklat
untuk benchmarking /observasi
lapangan

Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam pelajaran x 2


kunjungan lapangan angkatan
Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2
penutupan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 2 angkatan

Penyelenggaraan Diklat Tata Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 2 angkatan
Naskah Bahasa Jawa
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
koordinasi kabupaten/kota kali

Obat-obatan P3K 1 paket


Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2
pembukaan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 2 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 7 hari x 2 angkatan

Honorarium penceramah 9 orang x 2 jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 18 orang x 4 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 3 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 5 orang x 2 jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 7
hari x 2 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 7 hari x 2 angkatan
klasikal/e-learning
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
bagi penceramah dari Pusat
Cetak sertifikat/STTPL 30 lembar x 2 angkatan
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 2 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 2 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 2 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 7 hari x 2 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 2 angkatan


kerja perorangan
Bantuan transport 30 orang x 7 hari x 2 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Penceramah penutupan diklat 1 orang x 2 jam pelajaran x 2
angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 2 angkatan

Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 2 angkatan


Internalisasi Keistimewaan bagi
Eselon III/Administrator Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
koordinasi kabupaten/kota kali

Obat-obatan P3K 1 paket


Pakaian adat daerah (pawiyatan) 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2
angkatan
Kaos olah raga polo berkerah 35 orang x 1 kali x 1 buah x 2
angkatan
Penceramah pembukaan diklat 1 orang x 2 jam x 2 angkatan

Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan


pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 2 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 8 hari x 2 angkatan

Honorarium penceramah 13 orang x 2 jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 15 orang x 4 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 3 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 5 orang x 2 jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 8
hari x 2 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 7 hari x 2 angkatan
klasikal/e-learning
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
bagi penceramah dari Pusat
Cetak sertifikat/STTPL 30 lembar x 2 angkatan
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 2 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 2 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 2 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 8 hari x 2 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 2 angkatan


kerja perorangan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bantuan transport 30 orang x 8 hari x 2 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 2 angkatan
dalam DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 kali x 2 angkatan
dalam DIY
Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam pelajaran x 2
kunjungan lapangan dalam DIY angkatan

Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2


penutupan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 2 angkatan

Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 3 angkatan


Internalisasi Keistimewaan bagi
Jabatan Fungsional Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
koordinasi kabupaten/kota kali

Obat-obatan P3K 1 paket


Pakaian adat daerah (pawiyatan) 35 orang x 1 kali x 1 paket x 3
angkatan
Kaos olah raga polo berkerah 35 orang x 1 kali x 1 paket x 3
angkatan
Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 3
pembukaan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 3 angkatan
pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 3 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 9 hari x 3 angkatan

Honorarium penceramah 17 orang x 2 jam pelajaran x 3


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 15 orang x 2 jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 2 jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 2 orang x 2 jam pelajaran x 3
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 9
hari x 3 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 8 hari x 3 angkatan
klasikal/e-learning
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 3 angkatan
bagi penceramah dari Pusat
Cetak sertifikat/STTPL 30 lembar x 3 angkatan
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 3 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 3 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 3 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 3 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 3 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 9 hari x 3 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 3 angkatan


kerja perorangan
Bantuan transport 30 orang x 9 hari x 3 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


peserta x 3 kelompok x 3
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
peserta x 3 kelompok x 3
angkatan
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 3 angkatan
dalam DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 kali x 3 angkatan
dalam DIY
Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam pelajaran x 3
kunjungan lapangan dalam DIY angkatan

Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 3


penutupan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 3 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 3 angkatan

Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 2 angkatan


Internalisasi Keistimewaan bagi
Pelaksana Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 1
koordinasi kabupaten/kota kali

Obat-obatan P3K 1 paket


Pakaian adat daerah (pawiyatan) 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2
angkatan
Kaos olah raga polo berkerah 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2
angkatan
Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2
pembukaan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 2 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 9 hari x 2 angkatan

Honorarium penceramah 17 orang x 2 jam pelajaran x 3


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 12 orang x 2 jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 2 jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 2 orang x 2 jam pelajaran x 3
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 9
hari x 2 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 8 hari x 2 angkatan
klasikal/e-learning
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
bagi penceramah dari Pusat
Cetak sertifikat/STTPL 30 lembar x 2 angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 2 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 2 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 2 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 9 hari x 2 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 2 angkatan


kerja perorangan
Bantuan transport 30 orang x 9 hari x 2 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 2 angkatan
dalam DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 kali x 2 angkatan
dalam DIY
Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam pelajaran x 2
kunjungan lapangan dalam DIY angkatan

Penceramah penutupan diklat 1 orang x 2 jam pelajaran x 2


angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 2 angkatan

Penyelenggaraan TOT Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 2 angkatan


Internalisasi Keistimewaan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupatenx 1 kali
koordinasi kabupaten/kota

Obat-obatan P3K 1 paket


Pakaian adat daerah (pawiyatan) 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2
angkatan
Kaos olah raga polo berkerah 35 orang x 1 kali x 1 paket x 2
angkatan
Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2
pembukaan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
pembukaan diklat
Dokumentasi penyelenggaraan 1 paket x 2 angkatan
diklat
Transport peserta 30 orang x 7 hari x 2 angkatan

Honorarium penceramah 12 orang x 2 jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 4 orang x 2 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 2 orang x 2 jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 2 orang x 2 jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium fasilitator 5 orang x 10 jam pelajaran x 7
hari x 2 angkatan
Makan lembur evaluator 10 orang x 6 hari x 2 angkatan
klasikal/e-learning
Perjajalanan dinas Penceramah 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
Pusat
Cetak sertifikat/STTPL 30 lembar x 2 angkatan
Cetak stopmap sertifikat 30 lembar x 2 angkatan
Cetak bahan ajar/modul 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak buku panduan 40 eksemplar x 2 angkatan


Foto peserta 30 orang x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 orang x 2 angkatan

Cetak tanda peserta 30 orang x 2 angkatan


Makan minum penyelenggaraan 40 orang x 7 hari x 2 angkatan

Bantuan pembuatan kertas 30 orang x 2 angkatan


kerja perorangan
Bantuan transport 30 orang x 7 hari x 2 angkatan
peserta/komunikasi e-learning

Honorarium penguji seminar 2 orang x 1 jam pelajaran x 10


peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Honorarium pengampu seminar 1 orang x 1 jam pelajaran x 10
peserta x 3 kelompok x 2
angkatan
Akomodasi kunjungan lapangan 40 orang x 2 angkatan
dalam DIY
Sewa bus kunjungan lapangan 3 kali x 2 angkatan
dalam DIY
Honorarium penceramah 4 orang x 2 jam pelajaran x 2
kunjungan lapangan dalam DIY angkatan

Honorarium penceramah 1 orang x 2 jam pelajaran x 2


penutupan diklat angkatan
Makan minum tamu undangan 25 orang x 2 angkatan
penutupan diklat
Dokumentasi penutupan diklat 1 paket x 2 angkatan

PROGRAM PENGEMBANGAN Pengembangan Kompetensi Belanja Pendukung Alat tulis kantor 46 paket c
SUMBER DAYA MANUSIA Teknis Penggandaan 58 paket c
Penyusunan Standar Perangkat Penyusunan Pedoman Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali x 3 bulan
Pembelajaran Pemerintahan Penyelenggaraan Pelatihan penyusunan pedoman
Dalam Negeri Kompetensi (Kurikulum dan Silabus) penyelenggaraan pelatihan
Teknisumum, Inti, dan Pilihan
bagi Jabatan Administrasi Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 4 kabupaten x 1 kali
Penyelenggara Urusan persiapan kegiatan
Pemerintahan Konkuren, Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3
Perangkat Daerah Penunjang, konsultasi ke lembaga pembina Kementerian/Lembaga
dan Urusan Pemerintahan dalam rangka pengembangan
Umum kurikulum
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 3 bulan
identifikasi silabus jenis
pelatihan
Penggandaan bahan kurikulum 2.000 lembar x 3 kurikulum

Makan minum harian umum 50 orang x 2 kurikulum


FGD substansi kurikulum
Transport peserta FGD 40 orang x 2 kurikulum
substansi kurikulum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan materi FGD 30 lembar x 50 orang x 2
substansi kurikulum kurikulum
Honorarium narasumber FGD 4 orang x 1 jam x 2 kurikulum
substansi kurikulum
Jasa konsultansi penyusunan 1 paket
pedoman penyelenggaraan
pelatihan
Honorarium narasumber ekspos 5 orang x 1 jam x 2 pedoman
draft pedoman penyelenggaraan
pelatihan
Transport peserta ekspose draf 50 orang x 2 pedoman
pedoman penyelenggaraan
pelatihan
Makan minum harian umum 60 orang x 2 pedoman
ekspos draft pedoman
penyelenggaraan pelatihan
Penggandaan materi ekspos 50 lembar x 50 orang x 2
draft pedoman penyelenggaraan pedoman
pelatihan
Perjalanan dinas luar daerah jumlah orang x 1 pulang pergi x
penceramah pusat jumlah pedoman
Makan minum rapat tim 15 orang x 3 kali x 3 bulan
pelaksana perumusan pedoman
penyelenggaraan pelatihan

Cetak pedoman 20 eksemplar x 3 pedoman


penyelenggaraan pelatihan
Pengembangan Modul Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali x 3 bulan
pengembangan modul pelatihan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3


konsultasi pengembangan Kementrian/Lembaga
modul pelatihan
Makan minum rapat identifikasi 25 orang x 3 kali x 3 bulan x 2
kebutuhan modul pelatihan modul

Penggandaan draft modul 8.000 lembar


Honorarium penyusunan modul 1 orang x 2 modul
jika disusun oleh ASN atau
pihak lain yang diberi tugas
dengan surat keputusan
Gubernur
Jasa konsultansi penyusunan 2 paket
modul
Makan minum rapat tim 15 orang x 3 kali x 4 bulan
pelaksana perumusan dan
finalisasi modul
Cetak modul pelatihan 30 eksemplar x 2 modul
Penyelenggaraan Pengembangan Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 2 angkatan
Kompetensi Teknis Umum, Inti, Manajemen Barang Daerah Obat-obatan P3K 1 paket x 2 angkatan
dan Pilihan bagi Jabatan (Aset) Cetak buku 32 buku x 2 angkatan
Administrasi Penyelenggara panduan/modul/bahan ajar
Urusan Pemerintahan Penggandaan 2.000 lembar x 2 angkatan
Konkuren, Perangkat Daerah Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 2 angkatan
Penunjang, dan Urusan Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 2
Pemerintahan Umum angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 23 hari x 2 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 angkatan

Honorarium penceramah 8 orang jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium mentor/penguji 24 orang jam pelajaran x 3 kali x
seminar 2 angkatan
Honorarium pengampu seminar 12 orang jam pelajaran x 3 kali x
2 angkatan
Honorarium pengajar dari luar 160 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 18 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 10 orang jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 2 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 2 angkatan

Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 2 angkatan


perorangan
Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 2 angkatan

Transport peserta 30 peserta x 23 hari x 2


angkatan
Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 2 angkatan
Manajemen Pemerintahan Obat-obatan P3K 1 paket x 2 angkatan
Cetak buku 32 buku x 2 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 2 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 2
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 10 hari x 2 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 angkatan

Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium mentor/penguji 40 orang jam pelajaran x 2
seminar angkatan
Honorarium pengampu seminar 20 orang jam pelajaran x 2
angkatan
Honorarium pengajar dari luar 58 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 6 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 18 orang jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 2 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 2 angkatan

Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 2 angkatan


perorangan
Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 2 angkatan

Transport peserta 30 peserta x 9 hari x 2 angkatan

Penyelenggaraan Pelatihan Alat tulis kantor 30 jenis x 1 angkatan


Akuntabilitas Kinerja Instansi Obat-obatan P3K 1 paket x 1 angkatan
Pemerintah (AKIP) Cetak buku 32 buku x 1 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 1 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 1 angkatan
Penyelenggaraan Pelatihan
Akuntabilitas Kinerja Instansi
Pemerintah (AKIP)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 1
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 14 hari x 1 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 1 angkatan

Makan minum 36 orang x 3 hari x 1 angkatan


kunjungan/observasi lapangan

Honorarium penceramah 12 orang jam pelajaran x 1


angkatan
Honorarium mentor/penguji 56 orang jam pelajaran x 1
seminar angkatan
Honorarium pengampu seminar 28 orang jam pelajaran x 1
angkatan
Honorarium pengajar dari luar 116 orang jam pelajaran x 1
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 6 orang jam pelajaran x 1
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 16 orang jam pelajaran x 1
angkatan
Sewa kendaraan kunjungan 1 unit x 3 hari x 1 angkatan
lapangan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 1 angkatan
Akomodasi lokasi kunjungan 1 paket x 3 lokasi x 1 angkatan
lapangan
Akomodasi Penginapan/hotel 18 kamar x 2 hari
kunjungan lapangan
Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 1 angkatan
perorangan
Uang saku pendamping 6 orang x 3 hari x 1 angkatan
kunjungan lapangan
Transport peserta 30 peserta x 14 hari x 1
angkatan
Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 1 paket x 5 angkatan
Bendahara Pengeluaran Obat-obatan P3K 1 paket x 5 angkatan
(Daerah) Cetak buku 32 buku x 5 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 5 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 5 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 5
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 15 hari x 5 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 5 angkatan

Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 5


angkatan
Honorarium mentor/penguji 8 orang jam pelajaran x 3 kali x
seminar 5 angkatan
Honorarium pengampu seminar 4 orang jam pelajaran x 3 kali x
5 angkatan
Honorarium pengajar dari luar 100 orang jam pelajaran x 5
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 6 orang jam pelajaran x 5
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 4 orang jam pelajaran x 5
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 5 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 5 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 5 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 5angkatan

Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 5 angkatan


perorangan
Transport peserta 30 peserta x 15 hari x 5
angkatan
Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 2 angkatan
Manajemen Perencanaan dan Obat-obatan P3K 1 paket x 2 angkatan
Penganggaran Cetak Buku 32 buku x 2 angkatan
Panduan/Modul/Bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 2 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 2
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 14 hari x 2 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 angkatan

Makan minum 36 orang x 2 hari x 2 angkatan


kunjungan/observasi lapangan

Honorarium penceramah 12 orang jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium mentor/penguji 20 orang jam pelajaran x 1 kali x
seminar 2 angkatan
Honorarium pengampu seminar 10 orang jam pelajaran x 1 kali x
2 angkatan
Honorarium pengajar dari luar 112 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 4 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 1 orang x 2 orang jam pelajaran
x 2 angkatan
Sewa kendaraan kunjungan 1 unit x 2 hari x 2 angkatan
lapangan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 2 angkatan
Akomodasi lokasi kunjungan 1 paket x 2 lokasi x 2 angkatan
lapangan
Akomodasi Penginapan/hotel 18 kamar x 1 hari x 2 angkatan
kunjungan lapangan
Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 2 angkatan
perorangan
Uang saku pendamping 6 orang x 2 hari x 2 angkatan
kunjungan lapangan
Transport peserta 30 peserta x 14 hari x 2
angkatan
Penyelenggaraan Diklat Analis Alat tulis kantor 30 jenis x 3 angkatan
Kepegawaian Obat-obatan P3K 1 paket x 3 angkatan
Cetak buku 32 buku x 3 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 3 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 3 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 3
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 7 hari x 3 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 angkatan

Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 3


angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium pengajar dari luar 66 orang jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 4 orang jam pelajaran x 3
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 2 orang jam pelajaran x 3
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 3 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 3 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 3 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 3angkatan

Transport peserta 30 peserta x 7 hari x 3 angkatan

Penyelenggaraan Pelatihan Alat tulis kantor 30 jenis x 3 angkatan


Kearsipan Obat-obatan P3K 1 paket x 3 angkatan
Cetak Buku 32 buku x 4 angkatan
Panduan/Modul/Bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 4 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 4 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 4
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 7 hari x 4 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 4 angkatan

Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 4


angkatan
Honorarium mentor/penguji 16 orang jam pelajaran x 1 kali x
seminar 4 angkatan
Honorarium pengampu seminar 8 orang jam pelajaran x 1 kali x
4 angkatan
Honorarium pengajar dari luar 46 orang jam pelajaran x 4
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 4 orang jam pelajaran x 4
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 4 orang jam pelajaran x 4
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 4 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 4 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 4 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 4angkatan

Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 4 angkatan


perorangan
Transport peserta 30 peserta x 7 hari x 4 angkatan

Penyelenggaraan Diklat Calon Alat tulis kantor 30 jenis x 3 angkatan


Penyuluh Antikorupsi Obat-obatan P3K 1 paket x 3 angkatan
Cetak buku 32 buku x 2 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 2 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 2
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 6 hari x 2 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 angkatan

Honorarium penceramah 10 orang jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 100 orang jam pelajaran x 2
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 28 orang jam pelajaran x 2
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 2 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 2 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 2angkatan

Sewa ruang/kelas 3 hari x 2 angkatan


Transport peserta 30 peserta x 6 hari x 2 angkatan

Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 1 angkatan


Pengkaderan Jabatan Obat-obatan P3K 1 paket x 1 angkatan
Administrator Cetak buku 32 buku x 1 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Penggandaan 2.000 lembar x 1 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 1 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 1
angkatan
Makan minum peserta dan 38 orang x 41 hari x 1 angkatan
panitia
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 1 angkatan

Honorarium penceramah 32 orang jam pelajaran x 1


angkatan
Honorarium mentor/penguji 72 orang jam pelajaran x 1
seminar angkatan
Honorarium pengampu seminar 36 orang jam pelajaran x 1
angkatan
Honorarium pengajar dari luar 324 orang jam pelajaran x 1
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 8 orang jam pelajaran x 1
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 100 orang jam pelajaran x 1
angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 6 hari x 1 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 1 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 6 lokasi x 1 angkatan

Bantuan biaya kertas kerja 30 peserta x 1 angkatan


perorangan
Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 6 hari x 1 angkatan

Transport peserta 30 peserta x 41 hari x 1


angkatan
Sertifikasi, Kelembagaan, Belanja Pendukung Alat tulis kantor 18 paket c
Pengembangan Kompetensi Penggandaan 25 paket c
Manajerial dan Fungsional Penyusunan Kebijakan Teknis Pelaksanaan Implementasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 4 bulan
dan Rencana Sertifikasi Manajemen Mutu (ISO)
Kompetensi, Pengelolaan Makan minum rapat audit 25 orang x 6 kali x 2 audit
Kelembagaan, Tenaga internal dan survei kepuasan internal
Pengembang Kompetensi, masyarakat
Sumber Belajar, Kerjasama, Penggandaan dokumen audit 4.000 lembar
Pengembangan Kompetensi Jasa konsultansi penyusunan 1 paket
Pimpinan Daerah, Jabatan dokumen dan implementasi ISO
Pimpinan Tinggi, Kepemimpinan (pendampingan ISO)
dan Prajabatan, serta Jabatan
Fungsional
Kompetensi, Pengelolaan
Kelembagaan, Tenaga
Pengembang Kompetensi,
Sumber Belajar, Kerjasama,
Pengembangan Kompetensi
Pimpinan Daerah, Jabatan
PROGRAM KEGIATAN PimpinanSUB KEGIATAN
Tinggi, Kepemimpinan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 dan Prajabatan,3serta Jabatan 4 5 6
Fungsional Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam
penggalangan komitmen
Makan minum harian umum 80 orang
penggalangan komitmen
Penggandaan materi 2.000 lembar
penggalangan komitmen
Honorarium narasumber pra 4 orang x 2 jam x 2 hari x 3
asesmen/pra-surveillance kegiatan
Transport peserta pra 20 orang x 2 hari x 3 kegiatan
asesmen/pra-surveillance
Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari x 3 kegiatan
peserta dan panitia pra
asesmen/pra-surveillance
Penggandaan materi pra 10 lembar x 2 materi x 20 orang
asesmen/pra-surveillance x 2 hari x 2 kegiatan
Cetak poster dan bingkai 5 jenis x 100 buah
Cetak spanduk 3 jenis
Publikasi media massa 1 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kali
tinjauan manajemen
Transport peserta tinjauan 100 orang x 2 kali
manajemen
Makan minum harian umum 110 orang x 2 kali
tinjauan manajemen
Penggandaan materi tinjauan 5 lembar x 4 materi x 100 orang
manajemen x 2 kali
Makan minum rapat audit 25 orang x 2 kali
eksternal ISO
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari
badan sertifikasi dalam rangka
konsultasi terkait sertifikasi ISO
9001:2015
Penggandaan bahan ISO 4.500 lembar
Jasa konsultansi audit 1 paket
eksternal/assessment/surveilall
ance dan proses sertifikat
Makan minum harian umum 80 orang
audit eksternal ISO
Makan minum rapat tindak 25 orang x 2 kali
lanjut audit eksternal ISO
Pelaksanaan evaluasi pasca Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali
pelatihan
Penggandaan evaluasi pasca 4.000 lembar
pelatihan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
konsultasi ke instansi pembina

Studi komparasi ke luar daerah 5 orang x 2 hari x 1 kali


terkait pelaksanaan evaluasi
pasca pelatihan melibatkan
lintas bidang ke BPSDM Jawa
Timur
Jasa konsultansi evaluasi pasca 1 paket
pelatihan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 sosialisasi
sosialisasi hasil evaluasi pasca
pelatihan
Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 sosialisasi
hasil evaluasi pasca pelatihan
Makan minum harian umum 60 orang x 1 sosialisasi
sosialisasi hasil evaluasi pasca
pelatihan
Penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 50 peserta x 5 jenis
hasil evaluasi pasca pelatihan pelatihan

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 sosialisasi


bagi narasumber dari Pusat
untuk sosialisasi evaluasi pasca
pelatihan
Cetak laporan evaluasi pasca 10 eksemplar x 5 jenis pelatihan
pelatihan yang dievaluasi
Pelaksanaan Akreditasi Lembaga Makan minum rapat akreditasi 25 orang x 4 kali
dan Program Pelatihan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 akreditasi
konsultasi akreditasi
Honorarium narasumber 5 orang jam x 2 kali x 3
pendampingan akreditasi dari akreditasi
pusat
Transport peserta 40 orang x 2 kali x 3 akreditasi
pendampingan akreditasi dari
pusat
Makan minum harian umum 50 orang x 2 kali x 3 akreditasi
pendampingan akreditasi
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 3 akreditasi
narasumber pendampingan
akreditasi
Makan minum rapat 25 orang x 5 kali x 3 akreditasi
penyusunan bahan akreditasi

Penggandaan bahan akreditasi 5.000 lembar

Pengiriman bahan akreditasi ke 1 kali x 3 akreditasi


lembaga akreditasi
Makan minum harian umum 70 orang x 3 akreditasi
penilaian/visitasi akreditasi
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 2 hari x 3 akreditasi
assessor akreditasi
Perjalanan dinas luar daerah tim 3 orang x 2 hari x 3 akreditasi
sekretariat/pendamping asesor
akreditasi dalam rangka
akreditasi
Biaya akreditasi 1 paket
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 akreditasi
dalam rangka penerimaan
sertifikat hasil akreditasi
Publikasi media massa 2 kali
Makan minum rapat tindak 25 orang x 2 kali x 3 akreditasi
lanjut penilaian
Penjaminan Mutu Makan minum rapat penjaminan 25 orang x 4 kali x 10 bulan
mutu
Penggandaan bahan penjaminan 600 lembar x 21 angkatan
mutu angkatan pelatihan
Honorarium komite penjamin 5 orang x 21 angkatan pelatihan
mutu
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 2 hari
studi komparasi ke BPSDM
daerah lain bersama komite
penjamin mutu
Narasumber pusat FGD 5 orang jam x 1 angkatan PKN II
penjamin mutu PKN II
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari
komite penjamin mutu PKN II

Makan minum harian umum 30 orang x 1 angkatan PKN II


penjaminan mutu PKN II
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 2 intansi
konsultasi standar penjaminan pembina
mutu penyelenggaraan pelatihan

Transport peserta ekspose hasil 30 orang


penjaminan mutu
Makan minum harian umum 50 orang
ekspose hasil penjaminan mutu

Penggandaan materi 30 lembar x 50 orang


Penjilidan laporan penjaminan 10 eksemplar x 3 jenis pelatihan
mutu
Penelitian Kediklatan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 2 bulan
persiapan penelitian

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali


konsultasi ke
kementrian/lembaga dalam
rangka penelitian dan kajian
Jasa konsultansi pelaksanaan 1 paket
penelitian
Hidangan rapat pelaksanaan 3 kali x 4 bulan x 25 orang
penelitian
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 2 hari
dalam rangka studi komparasi
melibatkan lintas bidang

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 1 penelitian


hasil penelitian
Makan minum harian umum 60 orang x 1 penelitian
sosialisasi hasil penelitian
Penggandaan materi sosialisasi 40 lembar x 50 orang
hasil penelitian
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 penelitian
sosialisasi hasil penelitian
Makan minum rapat tim 25 orang x 2 kali x 2 bulan
pelaksana perumusan kebijakan
berdasarkan hasil penelitian

Belanja cetak laporan hasil 20 eksemplar x 1 penelitian


penelitian
Pelaksanaan Pengkajian Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 kajian
Kediklatan pembahasan kajian kediklatan

Jasa konsultansi pelaksana 2 paket


kajian
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 2 kajian
dalam rangka studi komparasi
melibatkan lintas bidang

Makan minum rapat tim 15 orang x 2 kali x 4 bulan x 2


pelaksana perumusan kebijakan kajian
berdasarkan hasil kajian

Transport peserta sosialisasi 50 orang x 2 kajian


hasil kajian
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kajian
sosialisasi hasil kajian
Penggandaan materi sosialisasi 40 lembar x 50 orang x 2 kajian
hasil kajian
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kajian
sosialisasi kajian
Cetak laporan hasil kajian 20 eksemplar x 2 kajian
Pengelolaan Kelembagaan, Pengembangan Perpustakaan Makan minum rapat 20 Orang x 10 kali
Tenaga Pengembang Cetak blangko kartu pinjam 3.500 buah
Kompetensi, dan Sumber Belajar Cetak blangko kartu buku 3.500 buah
Cetak blangko kartu Perhatian 3.500 buah

Cetak kantong kartu 3.500 buah


Cetak kertas sticker barcode 2.500 buah
Langganan surat kabar 4 jenis x 12 bulan
Langganan majalah 1 jenis x 12 bulan
Penyusunan Buletin Penanggung jawab penyusunan 1 orang x 4 edisi
buletin
Redaktur penyusunan buletin 2 orang x 4 edisi

Editor penyusunan buletin 3 orang x 4 edisi


Desain grafis penyusunan 2 orang x 4 edisi
buletin
Sekretariat penyusunan buletin 3 orang x 4 edisi

Pembuat artikel penyusunan 60 halaman x 4 edisi


buletin
Cetak buletin 250 eksemplar x 4 edisi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 2
konsultasi pusat Kementerian/Lembaga
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 5 Kab/Kota x 4 edisi
dalam rangka koordinasi dan
distribusi buletin

Pemeliharaan Pustaka Jasa pemeliharaan buku 1 paket


perpustakaan
Fumigasi 1 paket
Pengembangan Aplikasi Jasa konsultansi pengembangan 1 paket
Perpustakaan aplikasi perpustakaan

Pelaksanaan Kerja Sama Antar Promosi ke Luar Daerah Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kali x 5
Lembaga koordinasi kabupaten/kota kabupaten/kota

Cetak buku profil promosi 800 eksemplar


Cetak tas profil promosi 800 buah
Cetak amplop promosi 800 buah
Penggandaan surat penawaran 4.000 lembar
promosi diklat kemitraan ke
kabupaten/kota/instansi/lemba
ga se-Indonesia

Publikasi 2 kali
Pengiriman surat penawaran 500 kali
dan profil kediklatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
koordinasi dan konsultasi ke
instansi pembina untuk
persiapan penyelenggaraan
kemitraan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 50 orang x 15 lokasi
sosialisasi promosi diklat di
lokasi promosi
Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 15 lokasi
sosialisasi promosi di lokasi
promosi
Transport peserta sosialisasi 40 orang x 15 lokasi
promosi diklat di lokasi promosi

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x 15 lokasi


sosialisasi promosi promosi
Makan minum rapat persiapan, 25 orang x 15 kali
koordinasi promosi, pengolahan
data hasil penawaran

Penggandaan dokumen 2.000 lembar


penyusunan rencana kerja sama

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x jumlah intansi


penyusunan perjanjian kerja mitra kerja
sama
Pemanggilan/pengembalian Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
peserta pelatihan kemitraan penyajian data peserta
dengan pemkab dan kemitraan
pemkotinstansi pengirim Cetak profil alumni 6 eksemplar
Evaluasi Kepesertaan Makan minum harian umum 40 orang x 11 kali
FGD evaluasi kepesertaan
Honorarium narasumber FGD 8 orang x 2 jam x 11 kali
evaluasi kepesertaan
Transport peserta FGD evaluasi 30 orang x 11 kali
kepesertaan
Penggandaan 10 lembar x 4 materi x 11 kali

Cetak spanduk FGD evaluasi 1 buah x 11 kali


kepesertaan
Supervisi/Pembinaan Fasilitasi Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kabupaten/kota x 4
jenis diklat
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali
pengumpulan data fasilitasi
kabupaten/kota
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 5 angkatan x 5
sosialisasi pra-diklat jenis diklat
Makan minum harian umum 40 orang x 5 jumlah angkatan x
sosialisasi pra-diklat 5 jenis diklat
Penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 3 materi x 5
pra-diklat angkatan x 5 jenis diklat
Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali
dan evaluasi sosialisasi pra-
diklat
Rapat Kerja Monitoring Diklat Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 1 kali
Kemitraan Tingkat Regional Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
Transport peserta 40 orang x 1 kali
Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali
Penggandaan materi 20 lembar x 50 orang x 4 materi

Perjalanan dinas narasumber 1 orang x 2 hari x 1 kali


pusat
Seminar kit peserta 40 orang
Dokumentasi 1 paket
Dekorasi 1 paket
Cetak spanduk 1 buah x 1 kali
Sosialisasi Mentor Makan minum harian umum 60 orang x 2 angkatan
Penggandaan materi 10 lembar x 40 orang x 4 materi
x 2 angkatan
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 2 angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 kali
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan
Dokumentasi 1 paket
Cetak spanduk 1 buah x 2 kali
Penyelenggaraan Pengembangan Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 5 kali x 1 angkatan
Kompetensi bagi Pimpinan Kepemimpinan Nasional Tingkat
Daerah, Jabatan Pimpinan II Alat tulis kantor 30 jenis x 1 angkatan
Tinggi, Jabatan Fungsional, Penggandaan diklat 3.000 lembar x 1 angkatan
Kepemimpinan, dan Prajabatan Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 angkatan
konsultasi pelaksanaan dan
pengurusan ijin prinsip diklat ke
LAN RI per jenis diklat persiapan

Cetak modul diklat 4 ekslemplar x 60 orang x 1


angkatan
Kit peserta pelatihan 1 paket x 60 orang x 1 angkatan

Training pack 1 stel x 60 orang x 1 angkatan

Perlengkapan matras 1 paket x 60 orang x 1 angkatan

Jaket peserta 1 paket x 60 orang x 1 angkatan

Pin kelulusan 1 paket x 60 orang x 1 angkatan

Kartu alumni 1 paket x 60 orang x 1 angkatan

Medali untuk 5 peserta terbaik 5 orang x 1 angkatan

Penghargaan dan pigura 10 orang x 1 angkatan


Cetak sertifikat/STTPL 60 lembar x 1 angkatan
Cetak sampul sertifikat 60 lembar x 1 angkatan
Obat-obatan P3K 1 paket x 1 angkatan
Rapid antigen 70 orang x 1 angkatan x 6 kali

Penjilidan 1 paket x 1 angkatan


Laundri 1.500 kg x 1 angkatan
Makan minum diklat 70 orang x 27 hari x 1 angkatan

Honorarium penceramah 3 orang jam pelajaran x 12 kali


klasikal/e-learning saat proses x 1 angkatan
pembelajaran
Honorarium pengajar klasikal/e- 12 orang jam pelajaran x 27 hari
learning saat proses x 1 angkatan
pembelajaran
Honorarium instruktur olah 4 orang jam pelajaran x 10 hari
raga/senam saat proses x 1 angkatan
pembelajaran
Honorarium pengelola kelas 4 orang x 2 sesi x 1 angkatan
klasikal/e-learning
Makan lembur pendamping 4 orang x 1 angkatan
kelas klasikal/e-learning saat
proses pembelajaran
Tenaga kesehatan saat proses 3 orang x 1 angkatan
pembelajaran
Foto peserta saat proses 60 orang x 1 angkatan
pembelajaran
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dokumentasi saat proses 1 paket x 1 angkatan
pembelajaran
Dekorasi 1 paket x 1 angkatan
Sewa sound system 1 paket x 2 kali x 1 angkatan
Sewa Panggung 1 paket x 2 kali x 1 angkatan
Sewa AC 1 paket x 2 kali x 1 angkatan
Makan minum tamu undangan 30 orang x 2 kali x 1 angkatan
pembukaan dan penutupan

Bantuan biaya pembuatan 6 kelompok x 1 angkatan


kertas kerja kelompok
Bantuan biaya pembuatan 60 orang x 1 angkatan
kertas kerja perorangan
Bantuan komunikasi e-learning 64 orang x 1 angkatan

Pembimbingan aksi perubahan 9 orang jam pelajaran x 3 kali x


1 angkatan
Honorarium coach klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
learning seminar aksi 6 kelompok x 1 angkatan
perubahan
Honorarium penguji klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
learning seminar aksi 6 kelompok x 1 angkatan
perubahan
Honorarium pengampu 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
klasikal/e-learning seminar aksi 6 kelompok x 1 angkatan
perubahan
Honorarium mentor saat 1 orang jam pelajaran x 2 kali x
rancangan aksi perubahan 1 angkatan
Transport mentor 60 orang x 2 kali x 1 angkatan

Makan lembur fasilitator 6 orang x 1 angkatan


klasikal/e-learning seminar aksi
perubahan
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 1 kali
pembinaan oleh Lembaga
Administrasi Negara (LAN) RI
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
pembinaan dari LAN RI
Makan minum rapat pembinaan 25 orang x 1 kali x 1 angkatan

Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 15 hari x 1 angkatan


bagi
penceramah/narasumber/penga
jar/widyaiswara/ /fasilitator
pembelajaran dari LAN RI

Makan minum harian umum 70 orang x 1 kali


saat visitasi
Akomodasi lokasi visitasi 70 orang x 2 kali x 1 angkatan

Sewa kendaraan visitasi 2 kali x 1 angkatan


Honorarium penceramah visitasi 6 orang jam pelajaran x 1
angkatan
Perjalanan dinas 2 orang x 4 kabupaten/kota x 2
penjajagan/pendahulu kelas x 1 angkatan
benchmarking
Uang saku pendamping 10 orang x 4 hari x 1 angkatan
benchmarking
Akomodasi penginapan 70 orang x 4 hari x 1 angkatan
benchmarking
Akomodasi lokasi benchmarking 4 lokasi x 1 angkatan

Makan minum perjalanan 70 orang x 4 hari x 1 angkatan


benchmarking
Transport pesawat/KA 70 orang x 1 angkatan
benchmarking
Sewa kendaraan di lokasi 4 unit x 4 kelompok x 4 hari x 1
benchmarking angkatan
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 4
benchmarking klasikal/e- kelompok x 1 angkatan
learning
Paket outbound 1 paket x 1 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 1 angkatan
monev LAN RI
Honorarium monitoring dan 1 orang x 1 kegiatan x 1
evaluasi penyelenggaraan dari angkatan
pusat saat proses pembelajaran

Biaya paket pengiriman 1 paket x 1 angkatan


surat/sertifikat/STTPL ke
instansi pengirim
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 1 angkatan
laporan penyelenggaraan diklat
PKN Tingkat II ke Pusat

Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 5 kali x 3 angkatan


Kepemimpinan Administrator
Alat tulis kantor 30 jenis x 3 angkatan
Penggandaan 2.000 lembar x 3 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 angkatan
konsultasi pelaksanaan dan
pengurusan ijin prinsip diklat ke
LAN RI per jenis diklat persiapan

Cetak modul diklat 4 ekslemplar x 42 orang x 3


angkatan
Kit peserta pelatihan 1 paket x 40 orang x 3 angkatan

Training pack 1 paket x 40 orang x 3 angkatan

Cetak sertifikat/STTPL 40 lembar x 3 angkatan


Cetak sampul sertifikat 40 lembar x 3 angkatan
Obat-obatan P3K 1 paket x 3 angkatan
Rapid antigen 40 orang x 3 angkatan x 4 kali

Penjilidan 1 paket x 3 angkatan


Makan minum diklat 47 orang x 31 hari x 3 angkatan

Honorarium penceramah 3 orang jam pelajaran x 9 kali x


klasikal/e-learning saat proses 3 angkatan
pembelajaran
Perjalanan dinas penceramah 3 orang x 2 hari x 3 angkatan
saat proses pembelajaran

Honorarium pengajar klasikal/e- 12 orang jam pelajaran x 31 hari


learning saat proses x 3 angkatan
pembelajaran
Honorarium instruktur olah 2 orang jam pelajaran x 10 hari
raga/senam saat proses x 3 angkatan
pembelajaran
Honorarium pengelola kelas 2 orang x 2 sesi x 3 angkatan
klasikal/e-learning
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan lembur pendamping 2 orang x 3 angkatan
kelas klasikal/e-learning saat
proses pembelajaran
Tenaga kesehatan saat proses 3 orang x 3 angkatan
pembelajaran
Foto peserta saat proses 40 orang x 3 angkatan
pembelajaran
Dokumentasi saat proses 1 paket x 3 angkatan
pembelajaran
Makan minum tamu undangan 30 orang x 2 kali x 3 angkatan
pembukaan dan penutupan saat
proses pembelajaran

Bantuan biaya pembuatan 4 kelompok x 3 angkatan


kertas kerja kelompok saat
proses pembelajaran
Bantuan biaya pembuatan 40 orang x 3 angkatan
kertas kerja perorangan saat
proses pembelajaran
Bantuan komunikasi e-learning 42 orang x 3 angkatan
saat proses pembelajaran

Honorarium pembimbingan aksi 9 orang jam pelajaran x 2 kali x


perubahan 4 kelompok x 3 angkatan

Honorarium coach klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x


learning seminar aksi 4 kelompok x 3 angkatan
perubahan
Honorarium penguji klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
learning seminar aksi 4 kelompok x 3 angkatan
perubahan
Honorarium pengampu 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
klasikal/e-learning seminar aksi 4 kelompok x 3 angkatan
perubahan
Honorarium mentor saat 1 orang jam pelajaran x 2 kali x
rancangan aksi perubahan 3 angkatan
Transport mentor 40 orang x 2 kali x 3 angkatan

Makan lembur fasilitator 8 orang x 3 angkatan


klasikal/e-learning seminar aksi
perubahan
Penceramah pembinaan oleh 6 orang jam pelajaran x 1 kali
Lembaga Administrasi Negara
(LAN) RI
Perjalanan dinas pembinaan 2 orang x 2 hari x 1 kali
dari LAN RI
Makan minum rapat pembinaan 25 orang x 2 kali x 1 angkatan

Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 3 angkatan


saat visitasi
Akomodasi lokasi visitasi 50 orang x 1 kali x 3 angkatan

Sewa kendaraan visitasi 1 kali x 3 angkatan


Honorarium penceramah visitasi 6 orang jam pelajaran x 3
angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 3 angkatan
penjajagan/pendahulu
benchmarking
Uang saku pendamping 6 orang x3 hari x 3 angkatan
benchmarking
Akomodasi penginapan 46 orang x 3 hari x 3 angkatan
benchmarking
Akomodasi lokasi benchmarking 4 lokasi x 3 angkatan

Makan minum perjalanan 46 orang x 3 hari x 3 angkatan


benchmarking
Transport pesawat/KA PP 46 orang x 3 angkatan
benchmarking
Sewa kendaraan di lokasi 1 unit x 4 kelompok x 3 hari x 3
benchmarking angkatan
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 4
benchmarking klasikal/e- kelompok x 3 angkatan
learning
Paket outbound 1 paket x 3 angkatan
Honorarium monitoring dan 1 orang x 1 kegiatan x 3
evaluasi penyelenggaraan dari angkatan
pusat saat proses pembelajaran

Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 3 angkatan


monev LAN RI
Biaya paket pengiriman 1 paket x 3 angkatan
surat/sertifikat ke instansi
pengirim
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 3 angkatan
laporan penyelenggaraan diklat
administrator ke Pusat
Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 5 kali x 5 angkatan
Kepemimpinan Pengawas
Alat tulis kantor 30 jenis x 5 angkatan
Penggandaan 2.000 lembar x 5 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 angkatan
konsultasi pelaksanaan dan
pengurusan ijin prinsip diklat ke
LAN RI per jenis diklat persiapan

Cetak modul diklat 4 ekslemplar x 42 orang x 5


angkatan
Kit peserta pelatihan 1 paket x 40 orang x 5 angkatan

Training pack 1 paket x 40 orang x 5 angkatan

Cetak sertifikat/STTPL 40 lembar x 5 angkatan


Cetak sampul sertifikat 40 lembar x 5 angkatan
Obat-obatan P3K 1 paket x 5 angkatan
Rapid antigen 40 orang x 5 angkatan x 4 kali

Penjilidan 1 paket x 5 angkatan


Makan minum diklat 47 orang x 36 hari x 5 angkatan

Honorarium penceramah 3 orang jam pelajaran x 9 kali x


klasikal/e-learning saat proses 5 angkatan
pembelajaran
Perjalanan dinas penceramah 3 orang x 2 hari x 5 angkatan
saat proses pembelajaran

Honorarium pengajar klasikal/e- 12 orang jam pelajaran x 36 hari


learning saat proses x 5 angkatan
pembelajaran
Honorarium instruktur olah 2 orang jam pelajaran x10 hari x
raga/senam saat proses 5 angkatan
pembelajaran
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium pengelola kelas 2 orang x 2 sesi x 5 angkatan
klasikal/e-learning
Makan lembur pendamping 2 orang x 5 angkatan
kelas klasikal/e-learning saat
proses pembelajaran
Tenaga kesehatan saat proses 3 orang x 5 angkatan
pembelajaran
Foto peserta saat proses 40 orang x 5 angkatan
pembelajaran
Dokumentasi saat proses 1 paket x 5 angkatan
pembelajaran
Makan minum Tamu undangan 30 orang x 2 kali x 5 angkatan
pembukaan dan penutupan saat
proses pembelajaran

Bantuan biaya pembuatan 4 kelompok x 5 angkatan


kertas kerja kelompok saat
proses pembelajaran
Bantuan biaya pembuatan 40 orang x 5 angkatan
kertas kerja perorangan saat
proses pembelajaran
Bantuan komunikasi e-learning 42 orang x 5 angkatan
saat proses pembelajaran

Honorarium pembimbingan aksi 9 orang jam pelajaran x 2 kali x


perubahan 4 kelompok x 5 angkatan

Honorarium coach klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x


learning seminar aksi 4 kelompok x 5 angkatan
perubahan
Honorarium penguji klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
learning seminar aksi 4 kelompok x 5 angkatan
perubahan
Honorarium pengampu 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
klasikal/e-learning seminar aksi 4 kelompok x 5 angkatan
perubahan
Honorarium mentor saat 1 orang jam pelajaran x 2 kali x
rancangan aksi perubahan 5 angkatan
Transport mentor 40 orang x 2 kali x 5 angkatan

Makan lembur fasilitator 8 orang x 5 angkatan


klasikal/e-learning seminar aksi
perubahan
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 1 kali
pembinaan oleh Lembaga
Administrasi Negara (LAN) RI
Perjalanan dinas pembinaan 2 orang x 2 hari x 1 kali
dari LAN RI
Makan minum rapat Pembinaan 25 orang x 2 kali x 1 angkatan

Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 5 angkatan


saat visitasi
Akomodasi lokasi visitasi 50 orang x 1 kali x 5angkatan

Sewa kendaraan visitasi 1 kali x 5 angkatan


Honorarium penceramah visitasi 6 orang jam pelajaran x 5
angkatan
Perjalanan dinas 2 orang x 2 hari x 5 angkatan
penjajagan/pendahulu
benchmarking
Pendamping benchmarking 6 orang x3 hari x 5 angkatan
Akomodasi hotel benchmarking 46 orang x 3 hari x 5 angkatan

Akomodasi lokasi benchmarking 4 lokasi x 5 angkatan

Makan minum perjalanan 46 orang x 3 hari x 5 angkatan


benchmarking
Transport pesawat/KA PP 46 orang x 5 angkatan
benchmarking
Sewa kendaraan di lokasi 1 unit x 4 kelompok x 3 hari x 5
benchmarking angkatan
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 4
benchmarking klasikal/e- kelompok x 5 angkatan
learning
Paket outbound 1 paket x 5 angkatan
Honorarium Monitoring dan 1 orang x 1 kegiatan x 5
evaluasi penyelenggaraan dari angkatan
pusat saat proses pembelajaran

Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 5 angkatan


monev LAN RI
Paket pengiriman 1 paket x 5 angkatan
surat/sertifikat ke instansi
pengirim
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 5 angkatan
laporan penyelenggaraan diklat
administrator ke Pusat
Penyelenggaraan Pelatihan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 5 kali x 12 angkatan
Dasar CPNS
Alat tulis kantor 30 jenis x 12 angkatan
Penggandaan 2.000 lembar x 12 angkatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 12 angkatan
konsultasi pelaksanaan dan
pengurusan ijin prinsip diklat ke
LAN RI per jenis diklat

Cetak modul diklat 4 eksemplar x 42 orang x 12


angkatan
Kit peserta pelatihan 1 paket x 40 orang x 12
angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 40 lembar x 12 angkatan
Cetak sampul sertifikat 40 lembar x 12 angkatan
Obat-obatan P3K 1 paket x 12 angkatan
Rapid antigen 40 orang x 12 angkatan x 2 kali

Penjilidan 1 paket x 12 angkatan


Training pack pembelajaran bela 40 orang x 12 angkatan
negara
Makan minum diklat 47 orang x 7 hari 12 angkatan

Honorarium penceramah 2 orang jam pelajaran x 4 kali x


klasikal/e-learning saat proses 12 angkatan
pembelajaran
Honorarium instruktur olah 2 orang jam pelajaran x 6 hari x
raga/senam saat proses 12 angkatan
pembelajaran
Honorarium pengajar klasikal/e- 12 orang jam pelajaran x 6 hari
learning saat proses 12 angkatan
pembelajaran
Honorarium instruktur caraka 5 orang jam pelajaran x 12
malam angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium pengelola kelas 2 orang x 2 sesi x 6 hari x 12
klasikal/e-learning angkatan
Makan lembur pendamping 2 orang x12 angkatan
kelas klasikal/e-learning saat
proses pembelajaran
Tenaga kesehatan saat proses 3 orang x 7 hari x 12 angkatan
pembelajaran
Foto peserta saat proses 40 orang x 12 angkatan
pembelajaran
Dokumentasi saat proses 1 paket x 12 angkatan
pembelajaran
makan minum tamu undangan 15 orang x 2 kali x 12 angkatan
pembukaan dan penutupan

Bantuan komunikasi e-learning 42 orang x 12 angkatan

Bantuan biaya pembuatan 40 orang x 12 angkatan


kertas kerja perorangan
Honorarium pembimbingan 9 orang jam pelajaran x 4
rancangan aktualisasi distance kelompok x 12 angkatan
learning
Honorarium coach klasikal/e- 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
learning seminar rancangan dan 4 kelompok x 12 angkatan
aktualisasi
Honorarium mentor 1 orang jam pelajaran x 2 kali x
12 angkatan
Honorarium penguji seminar 10 orang jam pelajaran x 2 kali x
klasikal/e-learning 4 kelompok x 12 angkatan

Honorarium pengampu 10 orang jam pelajaran x 2 kali x


klasikal/e-learning seminar 4 kelompok x 12 angkatan
rancangan dan aktualisasi
Transport mentor seminar 40 orang x 2 kali x 12 angkatan
aktualisasi
Makan lembur fasilitator 4 orang x 12 angkatan
seminar klasikal/e-learning
Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 1 kali
pembinaan oleh LAN RI
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
pembinaan dari LAN RI
Makan minum rapat pembinaan 25 orang x 2 kali x 12 angkatan

Honorarium monitoring dan 1 orang x 1 kegiatan x 12


evaluasi penyelenggaraan dari angkatan
pusat saat proses pembelajaran

Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 12 angkatan


monev LAN RI
Paket pengiriman 1 paket x 12 angkatan
surat/sertifikat ke instansi
pengirim
Perjalanan dinas luar daerah 1 orang x 2 hari x 6 kali
laporan penyelenggaraan diklat
administrator ke Pusat
Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 6 angkatan
Pengadaan Barang/Jasa Cetak buku 32 buku x 6 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Obat-obatan P3K 1 paket x 6 angkatan
Penggandaan 2.000 lembar x 6 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 6 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 6
angkatan
Makan minum diklat 38 orang x 16 hari x 6 angkatan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 6 angkatan

Honorarium penceramah 6 orang jam pelajaran x 6


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 24 orang jam pelajaran x 6
OPD penyelenggara angkatan
Honorarium widyaiswara 10 orang jam pelajaran x 6
angkatan
Honorarium pengawas 8 orang jam pelajaran x 6
pelaksanaan ujian angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 6 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 6 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 6 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 6angkatan

Sewa komputer/laptop 30 unit x 1 hari x 6 angkatan


Sewa ruangan laboratorium 1 hari x 6 angkatan
komputer
Perjalananan dinas narasumber 1 orang x 1 hari x 6 angkatan
uji kompetensi dari LKPP

Transport peserta 30 peserta x 16 hari x 6


angkatan
Penyelenggaraan Diklat Alat tulis kantor 30 jenis x 2 angkatan
Pengawasan Cetak buku 32 buku x 2 angkatan
panduan/modul/bahan ajar
Obat-obatan P3K 1 paket x 2 angkatan
Penggandaan 2.000 lembar x 2 angkatan
Cetak sertifikat/STTPL 32 lembar x 2 angkatan
Kit peserta 1 paket x 30 peserta x 2
angkatan
Makan minum diklat 38 orang x 6 hari x 2 angkatan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 angkatan

Honorarium penceramah 4 orang jam pelajaran x 2


angkatan
Honorarium pengajar dari luar 22 orang x 2 orang jam
OPD penyelenggara pelajaran x 2 angkatan
Honorarium pengajar dari dalam 1 orang x 2 orang jam pelajaran
OPD penyelenggara x 2 angkatan
Honorarium widyaiswara 1 orang x 2 orang jam pelajaran
x 2 angkatan
Sewa kendaraan visitasi 1 unit x 1 hari x 2 angkatan
Dokumentasi/foto peserta 1 paket x 2 angkatan
Akomodasi lokasi visitasi 1 paket x 1 lokasi x 2 angkatan

Uang saku pendamping visitasi 6 orang x 1 hari x 2angkatan

Transport peserta 30 peserta x 6 hari x 2 angkatan

12. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN PENGHUBUNG DAERAH

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
PROGRAM PELAYANAN Pelaksanaan Pelayanan Pendukung Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 9 kali
PENGHUBUNG Penghubung
Alat tulis kantor 10 Paket A
Penggandaan 9 Paket A
Peningkatan Kualitas Pelayanan Pengelolaan Penginapan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 9 kali
Publik bagi Aparatur dan
Masyarakat Bahan-Bahan Kimia penyemprot 15 botol
serangga
Suku Cadang-Suku Cadang Alat 20 buah
Laboratorium kanebo
Perabot Kantor 50 jenis
Obat-Obatan Desinfektan 15 liter
Makan minum aktivitas 12 orang x 365 hari
lapangan Tamu Penginapan
Griya Jogja Menteng
Makan minum aktivitas 25 orang x 365 hari
lapangan Tamu Penginapan
Wisma Jogja Pedati
Jasa Pencucian, Alat kesenian 200 kilogram
dan kebudayaan, serta Alat
Rumah Tangga Bed cover

Jasa Pencucian, Alat kesenian 100 kilogram


dan kebudayaan, serta Alat
Rumah Tangga Gorden

Jasa 1 tahun
Kawat/Faksimili/Internet/TV
Berlangganan
Syawalan Gubernur dengan Makan minum Tamu Gubernur 100 orang x 1 kali
Diaspora Jogja di Jakarta dan Wakil Gubernur

Keprotokolan Pakaian Dinas Lapangan (PDL) 6 buah


Tim Dokumentasi Banhubda

Pakaian Dinas Lapangan (PDL) 6 set


Protokoler Banhubda
Jasa Jalan/Tol 12 bulan
Registrasi/Keanggotaan Iuran 1 tahun
Forum Kantor Perwakilan
Seluruh Indonesia

Makan minum Jamuan Tamu 36 orang x 1 kali


Protokoler Gubernur dan Wakil
Gubernur di Jakarta
Kartu Pas Bandara 1 kartu x 5 orang
Kegiatan Fasilitasi Pameran Pelaksanaan Kirab Budaya Properti Pawai 2 Paket
Produk Unggulan dan Rakyat (KIBAR) Makan minum rapat Latihan 60 orang x 3 kali
pelestarian Seni Budaya KIBAR
Makan minum Konsumsi Hari H 60 orang x 2 kali
KIBAR
Honorarium Pelatih 3 orang x 1 jam
Jasa tenaga kesenian dan 60 orang x 1 hari
kebudayaan
Jasa tenaga kesenian dan 60 orang x 3 hari
kebudayaan (honorarium
latihan)
Sewa kendaraan Bermotor 1 hari
Penumpang bus
Sewa pakaian KIBAR 35 set x 1 hari
Cetak leaflet 1700 lembar
Pelaksanaan PRJ (Pekan Raya Makan minum rapat 20 orang x 3 hari
Jakarta) pelaksanaan pameran
Seragam panitia PRJ 60 set
Honorarium Pemandu Pekan 6 orang x 40 hari
Raya Jakarta (PRJ)
Sewa Anjungan/ Booth di PRJ 150 paket

Sewa Gedung/Kapling di PRJ 150 m2

Makan Pelaku UMKM 40 orang x 1 kali


Pelaksanaan PRI (Pekan Raya Honorarium Pemandu Pekan 4 orang x 7 hari
Indonesia) Raya Indonesia (PRI)
Sewa Anjungan/Booth di PRI 27 paket
Sewa Gedung/Kapling di PRI 27 m2
PROGRAM PENYELENGGARAAN Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Pendukung Alat tulis kantor 12 Paket A
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Budaya Penggandaan 4 Paket A
URUSAN KEBUDAYAAN Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 9 kali

Gelar Seni Budaya Daerah Silahturahmi dengan Bpk. Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 8 kali
Gubernur DIY
Cetak Undangan Silaturahmi 900 buah
dengan Bapak Gubernur DIY
Makan minum Tamu 800 orang x 1 kali
Honorarium Rohaniawan 1 orang x 1 kali
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 1 kali
kebudayaan Stage Manager
Jasa tenaga kesenian dan 20 orang x 1 kali
kebudayaan Kru
Jasa tenaga kesenian dan 3 orang x 1 kali
kebudayaan MC Entertainment

Sewa Bus pada Silaturahmi 3 unit x 1 hari


Gubernur DIY
Sewa Alat Kantor Lainnya, 1 paket
Dekorasi Backdrop
Sewa tenda dekorasi VIP 160 meter
Sewa tenda sarnaville pada 4 unit x 1 hari
Silatuhami Gubernur dengan
masyarakat DIY di Jakarta
Sewa kursi acara Silaturahmi 1500 buah
dengan Bapak Gubernur DIY
Sewa Meja Roundtable acara 20 buah
Silaturahmi dengan Bapak
Gubernur DIY
Sewa AC Silaturahmi Gub DIY 6 buah
dgn Masy DIY di Jakarta
Sewa Gedung dan Bangunan 1 paket x 1 hari
Silaturahmi dengan Gubernur
DIY
Perjalanan Dinas Luar Daerah, 2 orang x 1 hari x 5 kali
DIY
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 orang x 1 hari x 5 kali

Gelar Seni Budaya Yogyakarta Cetak spanduk Gelar Seni 2 buah x 3 m2


Budaya
Cetak leaflet Gelar Seni Budaya 350 buah

Cetak undangan Gelar Seni 350 Buah


Budaya
Piagam Gelar Seni Budaya 250 buah
Gelar Seni Budaya Yogyakarta

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat Gelar Seni 20 orang x 4 kali
Budaya
Makan minum Tamu Gelar Seni 600 orang x 1 hari
Budaya
Makan minum Aktivitas 600 orang x 1 hari
Lapangan Gelar seni Budaya
Honorarium Rohaniawan Gelar 2 orang x 1 kali
Seni Budaya
Jasa tenaga kesenian dan 22 orang x 1 hari
kebudayaan Kru Gelar Seni
Budaya
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 1 kali
kebudayaan Stage Manager
Gelar Seni Budaya
Honorarium Operator/petugas 14 orang x 1 kali
kegiatan pertunjukkan dan
kesenian Gelar Seni Budaya (
Protokol, LO)

Jasa tenaga kesenian dan 2 orang x 1 kali


kebudayaan MC Reputasi
Nasional Gelar Seni Budaya
Jasa tenaga Kebersihan Gelar 8 orang x 5 Shift
Seni Budaya
Jasa tenaga Keamanan 19 orang x 1 Kali
Jasa Dekorasi Panggung 10 Meter x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 unit
sewa tenda dekorasi VIP 96 meter x 1 kali
Sewa Flooring 76 meter
Sewa tenda sarnaville 4 unit
Sewa kursi 300 Buah
Sewa alat pendingin kipas 6 unit x 1 hari
Sewa Standing AC 5 PK 8 Buah
Sewa sound sistem out door 1 set x 1 hari
Sewa Tambahan Lighting 1 set x 1 hari
Sewa Handy Talky 18 buah x 1 hari
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 10 kali
Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 10 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 10 kali
DIY
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 orang x 1 hari x 50 kali

Cetak Agenda acara 9 M2 x 2 buah


Cetak sertifikat/Piagam/STTPL 150 Buah
Evaluasi Belajar Diklat

Cetak spanduk Hari Raya Idul 9 M2 x 2 buah


Fitri
Cetak spanduk HUT TMII 9 M2 x 2 buah
Bahan Komputer Cartridge 4 buah
Makan minum rapat Koordinasi 20 orang x 3 kali
Kegiatan Gelar Seni Budaya

Pemeliharaan Gamelan 1 set


Pesona Budaya Nusantara Cetak spanduk Pesona Budaya 3 m2 x 2 buah
Nusantara
Cetak undangan Pesona Budaya 350 Buah
Nusantara
Makan minum Rapat Pesona 20 orang x 5 kali
Budaya Nusantara
Makan minum tamu Pesona 150 orang x 1 hari
Budaya Nusantara
Makan minum tamu Umum 450 orang x 1 hari
acara Pesona Budaya Nusantara

Makan minum aktivitas 200 orang x 1 hari


lapangan, Pesona Budaya
Nusantara
Honorarium Rohaniawan Pesona 1 orang x 1 kali
Budaya Nusantara
Jasa tenaga kesenian dan 9 orang x 1 kali
kebudayaan, Kru Gelar Seni
Budaya
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 1 kali
kebudayaan, Stage Manager
Pesona Budaya Nusantara
Jasa tenaga kesenian dan 2 orang x 1 kali
kebudayaan MC Reputasi
Nasional
Jasa tenaga Kebersihan 8 orang x 5 Shift
Jasa tenaga Keamanan 19 orang x 1 kali
Jasa Dekorasi Panggung 10 Meter x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 unit
sewa tenda dekorasi VIP 96 meter x 1 kali
Sewa Flooring 76 meter
sewa tenda sarnaville 4 unit
Sewa kursi 300 Buah
Sewa Alat Pendingin Kipas 6 unit
Sewa Standing AC 5 PK 8 Buah
Sewa sound sistem out door 1 set
Sewa Tambahan Lighting 1 set
Sewa Handy Talky 18 buah x 1 hari
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 5 kali
DIY
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 orang x 1 hari x 10 kali

Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat 20 orang x 3 kali


Ketoprak Honorarium instruktur Diklat 2 orang x 11 bulan
Karawitan/Ketoprak/Tari di
Jakarta

Pendidikan dan Pelatihan Tari Makan minum rapat 20 orang x 2 kali


Honorarium instruktur Diklat 3 orang x 11 bulan
Karawitan/Ketoprak/Tari di
Jakarta

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 10 kali


Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 10 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 2 hari x 2 kali
DIY Pentas Tari
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Karawitan Honorarium instruktur Diklat 2 orang x 11 bulan
Karawitan/Ketoprak/Tari di
Jakarta

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali


Banten
Pendidikan dan Pelatihan
Karawitan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali
Jawa Barat
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Karawitan Masyarakat Ikatan Honorarium instruktur Diklat 2 orang x 11 bulan
Keluarga Gunung Kidul Karawitan/Ketoprak/Tari di
Jakarta

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali


Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali
Jawa Barat
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Karawitan Paguyuban Warga Honorarium instruktur Diklat 2 orang x 11 bulan
Jogja Karawitan/Ketoprak/Tari di
Jakarta

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali


Jawa Barat
Wayang Kulit Dalang Senior Cetak spanduk 3 M2 x 2 Buah x 5 Kali
Cetak undangan talkshow 200 Buah x 5 kali
Makan minum rapat 20 orang x 5 kali
Makan minum aktivitas 220 orang x 5 kali
lapangan
Jasa tenaga kesenian dan 7 orang x 5 kali
kebudayaan Crew Display
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 5 kali
kebudayaan Dalang Senior
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 5 kali
kebudayaan Penggendang
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 5 kali
kebudayaan Penggender
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 5 kali
kebudayaan MC Reputasi Lokal

Jasa tenaga kesenian dan 23 orang x 5 kali


kebudayaan
Pengrawit/Wiroswara Seni
Pertunjukkan Wayang Kulit,
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 5 kali
kebudayaan Perancang
Pentas/Stage Manager
Jasa tenaga kesenian dan 5 orang x 5 kali
kebudayaan Sinden
Jasa tenaga kebersihan 4 orang x 5 kali
Jasa tenaga keamanan 10 orang x 5 kali
Jasa kawat/faksimili/internet 1 paket x 5 kali

Bea Tiket masuk TMII 200 Buah x 5 kali


Sewa Genset 100 KVA 1 Unit x 5 kali
Sewa tenda dekorasi VIP 48 Meter x 5 kali
Sewa kursi VIP di Jakarta 375 Buah x 2 kali
Sewa panggung 32 Meter x 2 kali
Sewa sound sistem out door 1 Set x 5 kali
Sewa Gamelan perunggu 1 Set x 2 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 3 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 1 kali
Jawa Barat Pagelaran Wayang
Kulit
Ketoprak Cetak spanduk 3 M2 x 2 Buah x 2 Kali
Cetak undangan talkshow 100 Buah x 2 Kali
Makan minum aktivitas 175 orang x 2 Kali
lapangan
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 2 Kali
kebudayaan Bintang Tamu
Jasa Crew Display 5 orang x 2 Kali
Jasa tenaga kesenian dan 40 orang x 2 Kali
kebudayaan
Pengrawit/Wiroswara
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 2 Kali
kebudayaan MC Reputasi Lokal

Jasa Penata Rias Reputasi 1 orang x 2 Kali


Lokal
Jasa tenaga kesenian dan 8 orang x 2 Kali
kebudayaan
Pengrawit/Wiroswara Seni
Utama
Jasa Perancang Pentas/Stage 1 orang x 2 Kali
Manager
Jasa tenaga kesenian dan 1 orang x 2 Kali
kebudayaan Sutradara
Jasa tenaga kebersihan 4 orang x 2 Kali
Jasa tenaga keamanan 2 orang x 2 Kali
Jasa Dekorasi Panggung 4 Meter x 2 Kali
Jasa kawat/faksimili/internet 1 paket x 2 Kali

Bea Tiket masuk TMII 100 Buah x 2 Kali


Sewa sound sistem in door 1 Set x 2 Kali
Sewa LED screen 1 Set x 2 Kali
Sewa Gedung 1 Kegiatan
Sewa Kostum 30 Stel x 2 Kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 6 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat Pagelaran Ketoprak

Ketoprak Luar TMII Cetak spanduk 3 M2 x 2 Buah x 1 Kali


Cetak undangan talkshow 150 Buah x 1 kali
Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 250 orang x 1 kali
lapangan
Bintang Tamu 1 orang x 1 kali
Crew Display 5 orang x 1 kali
Honorarium 41 orang x 1 kali
Pengrawit/Wiroswara
MC Reputasi Lokal 1 orang x 1 kali
Penata Rias Reputasi Lokal 1 orang x 1 kali
Pengrawit/Wiroswara Seni 8 orang x 1 kali
Utama
Perancang Pentas/Stage 1 orang x 1 kali
Manager
tenaga kebersihan 6 orang x 1 kali
tenaga keamanan 6 orang x 1 kali
Sutradara 1 orang x 1 kali
Dekorasi Panggung 4 Meter x 1 kali
Beban Jasa 1 paket x 1 kali
kawat/faksimili/internet
Sewa sound sistem in door 1 Set x 1 kali
Sewa Tambahan Lighting 1 Set x 1 kali
Sewa Kostum 30 Stel x 1 kali
sewa tenda dekorasi VIP 48 meter x 1 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa kursi VIP di Jakarta 300 Buah x 1 kali
sewa panggung 32 Meter x 1 kali
Sewa Gamelan perunggu 1 set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 3 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 1 kali
Jawa Barat Pagelaran Ketoprak
Luar TMII
Pementasan Tari Luar TMII makan minum aktivitas 63 orang x 1 kali
lapangan
Crew Display 3 orang x 1 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku 50 orangan x 1 kali
Pawai/Karnaval Banhubda DIY

Penata Artistik/Visual Reputasi 1 orang x 1 kali


Lokal
Perias 7 orang x 1 kali
Sewa Kostum 50 Set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 3 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 1 kali
Jawa Barat Pagelaran
Pementasan Tari Luar TMII
Pementasan Tari Dalam TMII Makan minum aktivitas 63 orang x 3 kali
lapangan
Crew Display 3 orang x 3 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku 50 orang x 3 kali
Pawai/Karnaval Banhubda DIY

Penata Artistik/Visual Reputasi 1 orang x 3 kali


Lokal
Perias 7 orang x 3 kali
Sewa Kostum 50 Set x 3 kali
Workshop karawitan Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Internasional Makan minum aktivitas 115 orang x 1 hari
lapangan
Crew Display 4 orang x 1 kali
MC Reputasi Lokal 1 orang x 1 kali
Perancang Pentas/Stage 1 orang x 1 kali
Manager
tenaga kebersihan 4 orang x 1 kali
tenaga keamanan 3 orang x 1 kali
Tiket masuk TMII 100 Buah x 1 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 orang x 1 hari x 3 kali

Upacara Bergada Prajurit Kraton Makan minum aktivitas 210 orang x 1 kali
Yogyakarta lapangan
Crew Display 2 orang x 6 kali
Pelaku seni Prajurit Bergodo 30 orang x 6 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 6 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 6 kali
Jawa Barat Upacara Bergada
Prajurit Kraton Yogyakarta

Ekspresi Seni Tradisi siaran live Makan minum aktivitas 33 orang x 4 kali
Karawitan lapangan
Crew Display 3 orang x 4 kali
Pelaku seni 25 orang x 4 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 4 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 4 kali
Jawa Barat Ekspresi Seni
Tradisi siaran live Karawitan

Ekspresi Seni Tradisi Joget Makan minum aktivitas 55 orang x 2 kali


Mataram lapangan
Crew Display 4 orang x 2 kali
Uang Transport Peserta 70 orang x 2 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Campursari Cetak spanduk 3 M2 x 2 Buah x 3 Kali
Makan minum aktivitas 25 orang x 3 Kali
lapangan
Crew Display 3 orang x 3 Kali
Honorarium Pemain/Pemusik 2 orang x 3 Kali
utama
MC Reputasi Lokal 1 orang x 3 Kali
Pemusik Iringan, Penyanyi 10 orang x 3 Kali
tenaga kebersihan 4 orang x 3 Kali
tenaga keamanan 2 orang x 3 Kali
Sewa sound sistem in door 1 Set x 3 Kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat Campursari

Sewa Alat musik 1 Unit x 3 Kali


Kuliner Nusantara Properti peralatan 1 Paket x 3 Kali
penyajian,masakan,dan lain-lain
Pada Lomba Kuliner Nusantara

Pemandu dari Kantor Perwakilan 2 orang x 3 Kali


Daerah di Jakarta golongan
III/IV
Crew Display 4 orang x 3 Kali
Lomba Tari Makan minum aktivitas 24 orang x 2 Kali
lapangan
Pemain 15 orang x 2 Kali
Penata Artistik 1 orang x 2 Kali
Perias 2 orang x 2 Kali
Sewa Kostum 15 Stel x 3 Kali
Uang Transport latihan 72 orang x 1 Kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 2 kali
Lomba Tari Banten/Jawa
Barat/DIY
Operet Anak Cetak spanduk 3 M2 x 2 buah x 1 kali
Cetak undangan 250 Buah x 1 kali
Makan minum rapat 40 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 750 orang x 1 kali
lapangan
Crew Display 6 orang x 1 kali
MC Reputasi Lokal 1 orang x 1 kali
tenaga kebersihan 6 orang x 1 kali
Operet Anak

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
tenaga keamanan 5 orang x 1 kali
Dekorasi Panggung 4 Meter x 1 kali
Tiket masuk TMII 100 Buah x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 Unit x 1 kali
Sewa sound sistem out door 1 Set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Pawai Budaya Kibar Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 55 orang x 2 kali
lapangan
Makan minum Latihan 40 orang x 4 kali
Honorarium Pelatih 3 orang x 1 kali
Crew Display 5 orang x 1 kali
Honorarium Penata Busana 1 orang x 1 kali
Pemain/Pelaku seni 40 orang x 1 kali
Penata Musik 1 orang x 1 kali
Perias 5 orang x 1 kali
Sewa Kostum 35 Stel x 1 kali
Uang Transport 132 orang x 1 kali
Belanja Properti 1 Paket x 1 kali
Belanja Sewa Kendaraan 2 Hari x 1 kali
Bermotor Penumpang Kegiatan
Promosi
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat/Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 1 kali
Pawai Budaya Kibar Jawa
Barat/Banten
Pawai Budaya Tradisi Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 55 orang x 1 kali
lapangan
Makan minum Latihan 40 orang x 2 kali
HonorariumPelatih 3 orang x 1 kali
Crew Display 5 orang x 1 kali
HonorariumPenata Busana 1 orang x 1 kali
Pemain/ 40 orang x 1 kali
Penata Musik 1 orang x 1 kali
Perias 5 orang x 1 kali
Sewa Kostum 35 Stel x 1 kali
Uang Transport 132 orang x 1 kali
Belanja Properti 1 Paket x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Jawa Barat/Banten
Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 orang x 1 hari x 1 kali
Pawai Budaya Kibar Jawa
Barat/Banten
Gelar Citra Budaya Cetak spanduk 3 M2 x 2 buah x 1 kali
Cetak undangan 150 Buah x 1 kali
Makan minum rapat 20 orang x 2 kali
Makan minum aktivitas 200 orang x 1 kali
lapangan
Crew Display 10 orang x 1 kali
Perancang Pentas/Stage 1 orang x 1 kali
Manager
tenaga kebersihan 4 orang x 1 kali
tenaga keamanan 5 orang x 1 kali
Tiket masuk TMII 150 Buah x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 Unit x 1 kali
Sewa sound sistem out door 1 Set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Gelar Potensi Budaya Cetak spanduk 3 M2 x 2 buah x 1 kali
Cetak undangan 150 Buah x 1 kali
Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 200 orang x 1 kali
lapangan
Crew Display 6 orang x 1 kali
Perancang Pentas/Stage 1 orang x 1 kali
Manager
tenaga kebersihan 4 orang x 1 kali
tenaga keamanan 4 orang x 1 kali
Tiket masuk TMII 150 Buah x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 Unit x 1 kali
Sewa sound sistem out door 1 Set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Ekspresi Seni Tradisi Malam Makan minum aktivitas 30 orang x 10 kali
Sukrokasih lapangan
Pangkur Jengleng Cetak spanduk 3 M2 x 2 buah x 1 kali
Cetak undangan 150 Buah x 1 kali
Makan minum rapat 20 orang x 1 kali
Makan minum aktivitas 280 orang x 1 kali
lapangan
Honorarium Pelaku Seni Bintang 10 orang x 1 kali
Tamu
Crew Display 6 orang x 1 kali
Honorarium 16 orang x 1 kali
Pengrawit/Wiroswara
MC Reputasi Lokal 1 orang x 1 kali
Penata Musik 1 orang x 1 kali
Penata Rias 1 orang x 1 kali
Penulis Naskah 1 orang x 1 kali
Perancang Pentas/Stage 1 orang x 1 kali
Manager
Sinden 3 orang x 1 kali
Sutradara 1 orang x 1 kali
tenaga kebersihan 4 orang x 1 kali
tenaga keamanan 4 orang x 1 kali
Dekorasi Panggung 4 Meter x 1 kali
Tiket masuk TMII 100 Buah x 1 kali
Sewa Genset 100 KVA 1 Unit x 1 kali
Sewa sound sistem out door 1 Set x 1 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 10 orang x 2 hari x 1 kali
DIY Pelaku seni
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari x 2 kali
DIY
Sarana Prasarana Keistimewan Pengadaan Sarana dan Belanja Pemeliharaan Gedung Pemeliharaan Gedung Adat 1 Paket
Urusan Kebudayaan Prasarana Budaya Adat Pemeliharaan Pakaian Adat 1 Paket

13. STANDAR BELANJA KHUSUS INSPEKTORAT

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penyelenggaraan Pengawasan Pendukung Alat Tulis Kantor 14 paket D
PENGAWASAN Internal Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 kali x 12 bulan

Pengawasan Kinerja Pemerintah Pengawasan Kinerja Pemerintah Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
Daerah Kertas 30 rim
Bahan komputer 2 jenis
Jasa Audit Tim Pengawasan 69 orang x 15 hari x 1 kegiatan
Kinerja Pemerintah Daerah
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penyelenggaraan Pengawasan
PENGAWASAN Internal

Pengawasan Kinerja Pemerintah Pengawasan Kinerja Pemerintah


Daerah

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Jasa Audit Tim Sekretariat 28 orang x 15 hari x 1 kegiatan
Pengawasan Kinerja Pemerintah
Daerah
Makan minum rapat (ekspose 85 orang x 1 hari
lintas bidang)
Penggandaan LHP 9000 lembar
Pengawasan Keuangan Pengawasan Keuangan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 9 kegiatan
Pemerintah Daerah Pemerintah Daerah Kertas 136 rim
Bahan Komputer 4 jenis
Jasa Audit Tim Pengawasan 69 orang x 15 hari x 10 kegiatan
Keuangan Pemerintah Daerah

Jasa Audit Tim Sekretariat 28 orang x 15 hari x 10 kegiatan


Pengawasan Keuangan
Pemerintah Daerah
Jasa Pemeriksaan Laboratorium 25 sampel

Perjalanan luar daerah dalam 6 orang x 1 tim x 16 kali x 2 hari


rangka pengawasan fisik luar
daerah
Makan minum rapat (ekspose 85 orang x 1 hari x 10 kali
lintas bidang)
Makan minum rapat (ekspose 25 orang x 1 hari x 10 kali
penegasan)
Penggandaan LHP 42000 lembar
Reviu Laporan Kinerja Reviu Laporan Kinerja Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 4 kegiatan
reviu
Kertas 68 rim
Bahan Komputer 2 jenis
Jasa Audit Tim Reviu Laporan 69 orang x 10 hari x 4 kegiatan
Kinerja reviu
Jasa Audit Tim Sekretariat Reviu 28 orang x 10 hari x 4 kegiatan
Laporan Kinerja reviu
Makan minum rapat (ekspose 85 orang x 1 hari x 4 kali
lintas bidang)
Penggandaan LHR 28000 lembar
Reviu Laporan Keuangan Reviu laporan keuangan dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 2 kegiatan
pendampingan penyusunan Kertas 17 rim
laporan keuangan SKPD Bahan komputer 2 jenis
Jasa Audit Tim Reviu Laporan 69 orang x 10 hari x 2 kegiatan
Keuangan reviu
Jasa Audit Tim Sekretariat Reviu 28 orang x 10 hari x 2 kegiatan
Laporan Keuangan reviu
Makan minum rapat (ekspose 85 orang x 1 hari x 2 kali
lintas bidang)
Penggandaan LHR 7000 lembar
Pengawasan Umum dan Teknis Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 1 kegiatan
Kabupaten/Kota Kertas 40 rim
Bahan komputer 3 jenis
Jasa Audit Tim Pengawasan 69 orang x 10 hari x 1 kegiatan
Tehnis Kabupaten /Kota Pengawasan
Jasa Audit Tim Sekretariat 28 orang x 10 hari x 2 kegiatan
Pengawasan Tehnis Kabupaten Pengawasan
/Kota
Makan minum rapat (ekspose 85 orang x 1 hari x 1 kali
Pengawasan Tehnis Kabupaten lintas bidang)
/Kota Penggandaan LHP 3000 lembar
Evaluasi Kinerja Penyelenggaran Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x 6 bulan
Pemerintahan Daerah Makan minum harian umum EKPPD 45 orang x 1 hari x 1 kali
Kabupaten/Kota Honorarium tim pelaksana 5 orang x 4 bulan
daerah EKPPD
Honorarium tim teknis daerah 10 orang x 6 bulan
EKPPD
Penggandaan LHE 6200 lembar
Honorarium narasumber pusat 3 orang x 2 jam x 1 kali
Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
Kerjasama Pengawasan Internal Telaah sejawat Inspektorat se- Kertas 10 rim
DIY Bahan komputer 2 jenis
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali x 2 bulan x 2
telaah
Telaah sejawat Inspektorat antar Perjalanan dinas luar daerah 15 orang x 1 kali x 6 hari
provinsi Penggandaan 10200 lembar
Pelaksanaan Forum AAIPI Honorarium narasumber 5 orang x 1 jam x 1 kali
(Asosiasi Auditor Intern Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Pemerintah Indonesia) Makan minum harian umum 110 orang x 1 hari
Materi 15 lembar x 5 materi x 100
orang
Cetak backdrop 1 buah
Registrasi Iuran FIPSI (Forum 1 tahun
Inspektorat Seluruh Indonesia)

Monitoring dan Evaluasi Tindak Monitoring/Pendataan tindak Kertas 35 rim


Lanjut Hasil Pemeriksaan BPK lanjut hasil pengawasan Bahan komputer 2 jenis
RI dan Tindak Lanjut Hasil Makan minum rapat koordinasi 5 orang x 200 kali
Pemeriksaan APIP
Penggandaan 9500 lembar
Penyelenggaraan Pengawasan Pendukung Alat tulis kantor 5 paket D
Dengan Tujuan Tertentu Makan minum rapat koordinasi
25 orang x 2 kali x 12 bulan
Penanganan Penyelesaian Penanganan Penyelesaian Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 2 kali x 4
Kerugian Negara/Daerah kerugian negara/daerah penanganan kerugian negara
Kertas 25 rim
Bahan komputer 1 jenis
Jasa Audit Tim Penanganan 8 orang x 4 penanganan
Penyelesaian kerugian kerugian negara
negara/daerah
Jasa Audit Tim Sekretariat 2 orang x 4 penanganan
Penanganan Penyelesaian kerugian negara
kerugian negara/daerah
Penggandaan LHP 6100 lembar
Pengawasan Dengan Tujuan Pengawasan dengan tujuan Jasa Publikasi saluran aduan 2 kali x 1 tahun
Tertentu tertentu/khusus/kasus masyarakat (surat kabar)
kertas 120 rim
Bahan komputer 2 jenis
Jasa Audit Tim Pengawasan 8 orang x 90 PDTT
dengan tujuan tertentu
Jasa Audit Tim Sekretariat 2 orang x 90 PDTT
Pengawasan dengan tujuan
tertentu
Makan minum rapat 15 orang x 3 kali x 90 PDTT
Jasa Pemeriksaan Laboratorium 10 sampel

Penggandaan LHP 19000 lembar


PROGRAM PERUMUSAN Perumusan Kebijakan Teknis di Pendukung Alat Tulis Kantor 2 Paket D
KEBIJAKAN, PENDAMPINGAN Bidang Pengawasan dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 6 bulan
DAN ASISTENSI Fasilitasi Pengawasan Perumusan Kebijakan Teknis di Gelar Pengawasan Daerah Kertas 15 rim
Bidang Pengawasan (Larwasda) Bahan komputer 3 jenis
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Konsumsi Akomodasi 110 orang x 1 hari
PROGRAM PERUMUSAN Perumusan Kebijakan Teknis di
KEBIJAKAN, PENDAMPINGAN Bidang Pengawasan dan
DAN ASISTENSI Fasilitasi Pengawasan Perumusan Kebijakan Teknis di Gelar Pengawasan Daerah
Bidang Pengawasan (Larwasda)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
narasumber pusat
Materi 15 lembar x 4 materi x 100
orang
Penggandaan laporan 8100 lembar
Perumusan Kebijakan Teknis di Kertas 30 rim
Bidang Fasilitasi Pengawasan Bahan komputer 4 jenis
Pemutakhiran tindaklanjut hasil Makan minum harian umum 100 orang x 2 hari
pengawasan Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 kali
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 2 kali
Materi 15 lembar x 4 materi x 100
orang
Cetak Backdrop 2 buah
Koordinasi Pengawasan Daerah Honorarium narasumber 7 orang x 1 jam x 1 hari
(Rakorwasda) Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Makan minum harian umum 110 orang x 1 hari
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
narasumber pusat
Materi 15 lembar x 7 materi x 100
orang
Cetak Backdrop 1 buah
Penggandaan laporan 26000 lembar

Pendampingan dan Asistensi Pendukung Alat Tulis Kantor 3 paket D


Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 10 bulan
Penggandaan 8 paket D
Pendampingan dan Asistensi Pendampingan dan Asistensi Kertas 10 rim
Urusan Pemerintahan Daerah OPD Bahan komputer 1 jenis
Makan minum rapat koordinasi 5 orang x 80 kali
pendampingan
Pendampingan, Asistensi, Pendampingan PMPRB Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 4 kali x 37 OPD
Verifikasi, dan Penilaian Kertas 21 rim
Reformasi Birokrasi Bahan komputer 1 jenis
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 kali x 2 hari
narasumber pusat
Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari
workshop
Materi 10 lembar x 4 materi x 90 orang

Koordinasi, Monitoring dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 1 kali x 12 bulan
Evaluasi serta Verifikasi kerjasama APIP dan APH
Pencegahan dan Pemberantasan
Korupsi Kertas 50 rim
Bahan komputer 2 jenis
Sosialisasi Saberpungli Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 4
angkatan
Makan minum harian umum 100 orang x 4 angkatan x 1 hari

Materi 10 lembar x 4 materi x 90 orang

Cetak Backdrop 4 buah


Publikasi Surat Kabar 6 kali
Alat peraga saberpungli 120 set
Publikasi Running text 12 kali
Sosialisasi Saberpungli di media Publikasi Talkshow TV 1 kali tayang
(Talkshow) Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali tayang
talkshow TV

Publikasi Siaran Radio 1 kali


Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
talkshow Radio

Operasi lapangan Satgas Jasa Audit Tim Saberpungli 20 orang (unsur APH dan APIP
Saberpungli ) x 12 bulan
Orientasi lapangan Satgas Perjalanan dinas luar daerah 20 orang x 3 hari x 1 kali
saberpungli
Workshop penegakan anti Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 angkatan
korupsi se-DIY Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan x 4
angkatan
Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari x 4 angkatan

Materi 10 lembar x 4 materi x 90 orang

Cetak Backdrop 4 buah


Honorarium tim pengarah 3 orang x 4 bulan
komite pengendali dan satuan
tugas sapu bersih pungutan liar
DIY (BIN, Polda & Kejati)

Honorarium tim pelaksana 24 orang x 6 bulan


komite pengendali dan satuan
tugas sapu bersih pungutan liar
DIY (BIN, Polda & Kejati)

Koordinasi Aparat Pengawas Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 hari


Intern Pemerintah (APIP) - Honorarium moderator 1 orang x 1 kegiatan
Aparat Penegak Hukum (APH) Konsumsi Akomodasi 100 orang x 1 hari
Materi 10 lembar x 4 materi x 90 orang

Pendampingan, Asistensi dan Survey Penilaian Integritas Jasa Konsultansi Survey 1 paket
Verifikasi Penegakan Integritas Penilaian Integritas

14. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Pendukung Alat tulis kantor 40 paket c
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Budaya Pembangunan Ketahanan Sosial Sinau Pancasila dan Wawasan Cetak spanduk Sinau Pancasila 5 buah
URUSAN KEBUDAYAAN Budaya Kebangsaan untuk Kelompok
Masyarakat Penggandaan materi Sinau 10 lembar x 50 peserta x 4
Pancasila materi x 78 lokasi
Penggandaan laporan Sinau 100 lembar x 20 buah
Pancasila
Jilid laporan Sinau Pancasila 20 buah
Hand sanitizer 78 botol
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 angkatan
kabupaten/kota
Makan minum harian umum 65 orang x 78 lokasi
Honorarium narasumber Sinau 4 orang x 1 jam x 78 lokasi
Pancasila
Honorarium moderator Sinau 1 orang kegiatan x 78 lokasi
Pancasila
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 78 lokasi
dalam rangka koordinasi

Jasa kebersihan 2 orang x 78 lokasi


Sewa kendaraan 1 unit x 78 kali
Sewa kursi 65 buah x 78 lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa meja 10 buah x 78 lokasi
Sewa sound system 1 unit x 78 lokasi
Sewa tempat pertemuan 1 unit x 78 lokasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 78 lokasi
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 78 lokasi


dalam rangka pelaksanaan

Transport peserta Sinau 50 orang x 78 lokasi


Pancasila
Sinau Pancasila dan Wawasan Cetak spanduk Sinau Pancasila 3 buah
Kebangsaan bagi Ormas, Orpol,
Ormas Kepemudaan Penggandaan materi Sinau 10 lembar x 50 peserta x 4
Pancasila materi x 9 kali
Penggandaan laporan Sinau 50 lembar x 9 buah
Pancasila
Jilid laporan Sinau Pancasila 9 buah
Hand sanitizer 9 buah
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 3 angkatan
kegiatan
Makan minum harian umum 65 orang x 9 angkatan
Honorarium narasumber Sinau 4 orang x 1 jam x 9 angkatan
Pancasila
Honorarium moderator Sinau 1 orang x 9 angkatan
Pancasila
Sewa kendaraan 1 unit x 9 kali
Sewa gedung pertemuan 1 unit x 9 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 9 kali
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 9 kali


dalam rangka pelaksanaan

Transport perserta Sinau 50 orang x 9 angkatan


Pancasila
Sarasehan Pancasila Cetak spanduk sarasehan 1 buah
Pancasila
Penggandaan materi sarasehan 10 lembar x 50 peserta x 4
Pancasila materi x 1 kali
Penggandaan laporan sarasehan 100 lembar x 3 buah
Pancasila
Jilid laporan Sarasehan 3 buah
Pancasila
Hand sanitizer 1 buah
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 2 kali
kegiatan
Makan minum harian umum 65 orang x 1 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
Sarasehan Pancasila
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
Sarasehan Pancasila
Sewa kendaraan 1 unit x 1 kali
Sewa gedung pertemuan 1 unit x 1 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 kali


dalam rangka pelaksanaan

Transport perserta Sarasehan 50 orang x 1 kali


Pancasila
Sosialisasi Bhinneka Tunggal Cetak spanduk Sosialisasi 10 buah
Ika Bhinneka Tunggal Ika
Penggandaan materi Sosialisasi 10 lembar x 30 peserta x 4
Bhinneka Tunggal Ika materi x 60 kali

Penggandaan laporan Sosialisasi 1.500 lembar


Bhinneka Tunggal Ika

Jilid laporan Sosialisasi 15 buah


Bhinneka Tunggal Ika
Hand sanitizer 30 buah
Facial tissue 30 buah
Kaos kegiatan Sosialisasi 30 orang x 60 angkatan
Bhinneka Tungggal Ika
Tote bag Sosialisasi Bhinneka 30 orang x 60 angkatan
Tunggal Ika
Makan minum rapat persiapan 15 orang x 12 angkatan
kegiatan
Makan minum harian umum 45 orang x 60 angkatan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 60 angkatan
Sosialisasi Bhinneka Tunggal
Ika
Honorarium moderator 1 orang x 60 angkatan
Sosialisasi Bhinneka Tunggal
Ika
Sewa kendaraan 1 unit x 60 kali
Sewa gedung pertemuan 1 unit x 60 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 20 kali
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 60 kali


dalam rangka pelaksanaan

Transport perserta Sosialisasi 30 orang x 60 angkatan


Bhinneka Tunggal Ika
Pembinaan Integrasi Budaya Perlengkapan pertolongan 1 paket x 2 angkatan
Lokal Nusantara pertama pada kecelakaan (P3K)

Cetak Id card Pembinaan 35 buah x 2 angkatan


Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Cetak sertifikat Pembinaan 35 buah x 2 angkatan
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Cetak spanduk Pembinaan 2 buah
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Penggandaan administrasi 1.000 lembar
Penggandaan materi Pembinaan 10 lembar x 6 materi x 30
Integrasi Budaya Lokal peserta x 2 kali
Nusantara
Topi peserta Pembinaan 50 orang x 2 angkatan
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Facial tissue 30 buah
Hand sanitizer 10 buah
Kaos kegiatan Pembinaan 50 orang x 2 angkatan
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Tote bag Pembinaan Integrasi 60 buah
Budaya Lokal Nusantara

Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 12 angkatan

Makan minum harian umum 45 orang x 3 hari x 3 kali x 2


angkatan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 3 hari x 2
Pembinaan Integrasi Budaya angkatan
Lokal Nusantara
Honorarium instruktur 3 orang x 8 jam pelajaran x 3
Pembinaan Integrasi Budaya hari x 2 angkatan
Lokal Nusantara
Atraksi kesenian Pembinaan 4 paket
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Paket budaya Pembinaan 2 paket
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Konten video Pembinaan 1 paket
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Sewa bus 2 bus x 2 angkatan
Sewa tempat 1 unit x 3 hari x 2 angkatan
Sewa penginapan 55 orang x 2 hari x 2 angkatan

Sewa meja 20 buah x 3 hari x 2 angkatan

Sewa kursi 40 buah x 3 hari x 2 angkatan

Sewa sound system 1 unit x 3 hari x 2 angkatan


Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 12 kali
dalam rangka pembinaan
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Transport peserta Pembinaan 40 orang x 3 hari x 2 angkatan
Integrasi Budaya Lokal
Nusantara
Penguatan Kapasitas Cetak spanduk Penguatan 16 buah
Kepemiluan Kapasitas Kepemiluan
Penggandaan 1.800 lembar
Penggandaan materi Penguatan 10 lembar x 50 peserta x 4
Kapasitas Kepemiluan materi x 16 kali

Penggandaan laporan Penguatan 2.500 lembar


Kapasitas Kepemiluan

Jilid laporan Penguatan 80 buah


Kapasitas Kepemiluan
Hand sanitizer 8 buah
Facial tissue 8 buah
Kaos kegiatan Penguatan 55 orang x 2 angkatan
Kapasitas Kepemiluan
Makan minum rapat persiapan 20 orang x 16 angkatan
kegiatan
Makan minum harian umum 65 orang x 16 angkatan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 16 angkatan
Penguatan Kapasitas
Kepemiluan
Honorarium moderator 1 orang x 16 angkatan
Penguatan Kapasitas
Kepemiluan
Atraksi kesenian Penguatan 4 paket
Kapasitas Kepemiluan
Tenaga ahli Penguatan 2 orang x 6 bulan
Kapasitas Kepemiluan
Dokumentasi Penguatan 4 kali
Kapasitas Kepemiluan
Program televisi talkshow 2 kali
Penguatan Kapasitas
Kepemiluan
Publikasi surat kabar Penguatan 8 kali
Kapasitas Kepemiluan

Sewa kendaraan 1 unit x 16 kali


Sewa gedung pertemuan 1 unit x 60 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 16 kali
dalam rangka koordinasi

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 16 kali


dalam rangka pelaksanaan

Transport peserta Penguatan 50 orang x 16 kali


Kapasitas Kepemiluan
Deklarasi Pemilu Damai 2024 Cetak spanduk Deklarasi Pemilu 1 buah
Damai 2024
Penggandaan 300 lembar
Penggandaan laporan Deklarasi 500 lembar
Pemilu Damai 2024

Jilid laporan Deklarasi Pemilu 5 buah


Damai 2024
Id card Deklarasi Pemilu Damai 25 buah
2024
Batik panitia Deklarasi Pemilu 25 orang
Damai 2024
Kaos peserta Deklarasi Pemilu 175 buah
Damai 2024
Makan minum rapat persiapan 25 orang x 6 angkatan
kegiatan
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
Deklarasi Pemilu Damai 2024

Honorarium MC profesional 1 orang x 1 kali


Deklarasi Pemilu Damai 2024

Atraksi kesenian 4 paket


Dokumentasi Deklarasi Pemilu 1 kali
Damai 2024
Publikasi surat kabar 1 kali
Sewa kendaraan 1 unit x 1 kali
Sewa hotel 175 orang x 1 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 1 kali
dalam rangka pelaksanaan

PROGRAM PENGUATAN Perumusan Kebijakan Teknis Pendukung Alat tulis kantor 17 paket c
IDEOLOGI PANCASILA DAN dan Pemantapan Pelaksanaan Penggandaan 3 paket c
KARAKTER KEBANGSAAN Bidang Ideologi Pancasila dan
Karakter Kebangsaan
PROGRAM PROGRAM
PENGUATAN PerumusanKEGIATAN
Kebijakan Teknis SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1
IDEOLOGI PANCASILA DAN dan Pemantapan 2 Pelaksanaan 3 4 5 6
KARAKTER KEBANGSAAN Bidang Ideologi Pancasila dan Pelaksanaan Koordinasi di Sinau Pancasila Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 20 lokasi
Karakter Kebangsaan Bidang Ideologi Wawasan dalam rangka koordinasi
Kebangsaan, Bela Negara,
Karakter Bangsa, Pembauran
Kebangsaan, Bhineka Tunggal
Ika dan Sejarah Kebangsaan

Pelaksanaan Monitoring Fasilitasi Forum Pembauran Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 angkatan
Evaluasi dan Pelaporan di Kebangsaan (FPK) DIY
Bidang Ideologi Wawasan Honorarium tim FPK 15 orang x 4 bulan
Kebangsaan, Bela Negara, Transport peserta raker FPK 50 orang x 3 angkatan
Karakter Bangsa, Pembauran Honorarium narasumber raker 4 orang x 1 jam x 3 kali
Kebangsaan, Bhineka Tunggal FPK
Ika, dan Sejarah Kebangsaan Honorarium moderator raker 1 orang x 3 angkatan
FPK
Penggandaan materi 10 lembar x 50 peserta x 4
materi x 3 angkatan
Makan minum harian umum 65 orang x 3 angkatan
raker FPK
Hand sanitizer 1 botol x 3 kali
Cetak Spanduk FPK 1 buah
Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 4 kegiatan x 2 kali
dalam rangka fasilitasi

Dokumentasi FPK 3 paket


Advertorial SKH lokal 3 paket
Sewa kendaraan 1 unit x 3 kali
Sewa tempat 3 kali
Jilid laporan 5 eksemplar x 3 kegiatan
PROGRAM PENINGKATAN Perumusan Kebijakan Teknis Pendukung Alat tulis kantor 22 paket c
PERAN PARTAI POLITIK DAN dan Pemantapan Pelaksanaan Penggandaan 12 paket c
LEMBAGA PENDIDIKAN Bidang Pendidikan Politik, Etika Perjalanan dinas koordinasi 6 orang x 4 lokasi x 8 kali
MELALUI PENDIDIKAN POLITIK Budaya Politik, Peningkatan kabupaten/kota
DAN PENGEMBANGAN ETIKA Demokrasi, Fasilitasi Pelaksanaan Kebijakan di Sosialisasi Pendidikan Politik Honorarium tim kelompok kerja 20 orang x 4 bulan
SERTA BUDAYA POLITIK Kelembagaan Pemerintahan, Bidang Pendidikan Politik, Etika bagi Masyarakat pendidikan politik
Perwakilan, dan Partai Politik, Budaya Politik, Peningkatan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 lokasi x 3 kali
Pemilihan Umum/Pemilihan Demokrasi, Fasilitasi sosialisasi pendidikan politik
Umum Kepala Daerah, serta Kelembagaan Pemerintahan,
Pemantauan Situasi Politik Perwakilan, dan Partai Politik, Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 60 kali
Pemilihan Umum/Pemilihan koordinasi sosialisasi
Umum Kepala Daerah, Serta pendidikan politik
Pemantauan Situasi Politik di Sewa kendaraan koordinasi 1 unit x 1 hari x 30 kali
Daerah sosialisasi pendidikan politik
Penggandaan materi 15 lembar x 50 peserta x 3
materi x 30 angkatan
Jilid Laporan Sosialisasi 5 eksemplar x 30 kali
Pendidikan Politik
Makan minum harian umum 60 orang x 30 angkatan
Hand sanitizer 2 botol
Kaos peserta sosialisasi 60 orang x 14 kali
Honorarium moderator 1 orang x 30 angkatan
sosialisasi
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 30 angkatan
sosialisasi
Honorarium penerjemah bahasa 1 orang x 3 kali
isyarat
Pembuatan film pendek tentang 1 paket
pendidikan politik
Dokumentasi pendidikan politik 8 paket

Publikasi surat kabar 7 kali


Iklan layanan masyarakat 2 paket
Program televisi talkshow 1 kali
pendidikan politik
Program televisi talkshow taping 1 kali

Podcast Pendidikan Politik 1 kali


Siaran langsung radio 1 kali
Sewa kendaraan pelaksanaan 1 unit x 1 hari x 30 angkatan
sosialisasi pendidikan politik

Sewa tempat 1 unit x 30 angkatan


Transport peserta Sosialisasi 50 orang x 30 angkatan
Cetak spanduk Pendidikan 14 buah
Politik
Fasilitasi Penyaluran Bantuan Honorarium tim pokja fasilitasi 8 orang x 4 bulan
Keuangan Kepada Partai Politik bantuan keuangan parpol
(Parpol)
Penggandaan materi 4500 lembar
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 11 kali
bantuan parpol
Hibah bantuan keuangan partai 10 penerima x 1 paket
politik
Program televisi talkshow taping 1 kali

Siaran langsung radio 1 kali


Perjalanan dinas operasional 6 orang x 6 kali x 10 bulan
pendampingan bantuan
keuangan parpol
Workshop Bantuan Keuangan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 kali
Parpol
Penggandaan materi 15 lembar x 50 peserta x 3
materi x 2 kali
Jilid Laporan Workshop 5 eksemplar x 2 kali
Bantuan Keuangan Parpol
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kegiatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Workshop
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kegiatan
Workshop
Hand sanitiser 1 botol
Dokumentasi 1 paket
Publikasi surat kabar 1 kali
Sewa tempat 1 unit x 2 kegiatan
Transport peserta Workshop 50 orang x 2 kegiatan
Sarasehan Parpol Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 6 kali
persiapan sarasehan

Penggandaan materi 15 lembar x 50 peserta x 3


materi x 2 kali
Jilid Laporan Sarasehan Parpol 5 eksemplar x 2 kali

Makan minum harian umum 60 orang x 2 kegiatan


Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Sarasehan
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kegiatan
Sarasehan
Dokumentasi Sarasehan 1 paket
Hand sanitizer 1 botol
Publikasi surat kabar 1 kali
Program televisi talkshow 1 kali
Podcast Sarasehan 1 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Siaran langsung radio 1 kali
Sewa tempat 1 unit x 2 kegiatan
Transport peserta Sarasehan 50 orang x 2 kegiatan
Parpol
Sarasehan Peran Perempuan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
dalam Politik 2024
Penggandaan materi 15 lembar x 50 peserta x 3
materi x 2 kali
Jilid Laporan Sarasehan Peran 5 eksemplar x 2 kali
Perempuan
Makan minum harian umum 60 orang x 2 kegiatan
Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Sarasehan
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 2 kegiatan
Sarasehan
Hand sanitiser 1 botol
Dokumentasi 1 paket
Publikasi surat kabar 1 kali
Sewa tempat 1 unit x 2 kegiatan
Transport peserta Sarasehan 50 orang x 2 kegiatan
Pelaksanaan Monitoring, Focus Group Discussion (FGD) Perjalanan dinas koordinasi 6 orang x 4 lokasi x 4 kali
Evaluasi dan Pelaporan di Indeks Demokrasi Indonesia kabupaten/kota
Bidang Pendidikan Politik, Etika Honorarium tim pokja IDI 11 orang x 4 bulan
Budaya Politik, Peningkatan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 8 kegiatan
Demokrasi, Fasilitasi FGD IDI
Kelembagaan Pemerintahan, ID card tim pokja IDI 25 orang x 1 kali
Perwakilan, dan Partai Politik, Sewa kendaraan IDI 1 unit x 16 kali
Pemilihan Umum/Pemilihan Perjalanan dinas pokja IDI 10 orang x 2 tim x 4 kali
Umum Kepala Daerah, serta Penggandaan materi 75 lembar x 40 peserta x 3
Pemantauan Situasi Politik di materi x 3 kegiatan
Daerah Makan minum harian umum 50 orang x 3 kegiatan
Honorarium moderator FGD 1 orang x 3 kegiatan
Honorarium narasumber FGD 3 orang x 1 jam x 3 kegiatan

Hand sanitizer 3 botol


Dokumentasi FGD IDI 1 paket
Publikasi surat kabar 2 kali
Program televisi talkshow 1 kali
Program televisi talkshow taping 1 kali

Podcast 1 kali
Sewa tempat 1 unit x 3 kegiatan
Transport peserta FGD 40 orang x 3 kegiatan
Workshop Perkembangan Politik Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 16 kali

Penggandaan materi 15 lembar x 50 peserta x 3


materi x 3 angkatan
Makan minum harian umum 60 orang x 3 angkatan
Honorarium moderator 1 orang x 3 kegiatan
workshop
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kegiatan
workshop
Hand sanitizer 3 botol
Dokumentasi workshop 1 paket
Publikasi surat kabar 3 kali
Program televisi talkshow 1 kali
Sewa tempat 1 unit x 3 angkatan
Transport peserta workshop 50 orang x 3 angkatan
Honorarium tim pemantauan 19 orang x 5 bulan
pemilu 2024
Honorarium petugas posko 15 orang x 50 kali
pemantau pemilihan umum
(pemilu)
Perjalanan dinas dalam daerah 12 orang x 28 kali
pokja pemantauan
Sewa kendaraan pemantauan 1 unit x 1 hari x 28 kali
perkembangan politik

Sewa kendaraan pemantau 1 unit x 60 kali


pemilu
Id card tim pokja pemantauan 25 orang x 1 kali

PROGRAM PEMBERDAYAAN Perumusan Kebijakan Teknis Pendukung Alat tulis kantor 15 paket c
DAN PENGAWASAN dan Pemantapan Pelaksanaan Penyusunan Bahan Perumusan FGD Kebijakan Strategis Jilid laporan 5 buah
ORGANISASI Bidang Pemberdayaan dan Kebijakan Dibidang Pendaftaran Organisasi Kemasyarakatan Penggandaan 20.000 lembar
KEMASYARAKATAN Pengawasan Organisasi Ormas, Pemberdayaan Ormas, (Ormas) Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 bulan
Kemasyarakatan Evaluasi, dan Mediasi Sengketa
Ormas, Pengawasan Ormas dan Makan minum harian umum 50 orang x 4 angkatan
Ormas Asing di Daerah pelaksanaan
Honorarium moderator FGD 1 orang x 4 angkatan
Honorarium narasumber FGD 3 orang x 2 jam x 4 angkatan

Sewa kendaraan 1 unit x 4 lokasi x 10 kali


Sewa gedung 1 hari x 4 kali
Perjalanan dinas koordinasi 4 orang x 4 lokasi x 10 kali
kabupaten/kota
Transport peserta FGD 50 orang x 4 angkatan
Pemutakhiran website Tenaga ahli 5 orang x 3 bulan
registrasi/pelaporan ormas
Pelaksanaan Kebijakan Dibidang Peningkatan Kapabilitas Ormas Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 8 angkatan
Pendaftaran Ormas,
Pemberdayaan Ormas, Evaluasi, Makan minum harian umum 50 orang x 8 angkatan
dan Mediasi Sengketa Ormas, pelaksanaan
Pengawasan Ormas dan Ormas Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 8 angkatan
Asing di Daerah Peningkatan Kapabilitas Ormas

Honorarium moderator 1 orang x 8 angkatan


Peningkatan Kapabilitas Ormas

Sewa kendaraan 1 unit x 4 lokasi x 8 angkatan

Sewa tempat 1 unit x 6 kali


Perjalanan dinas koordinasi 4 orang x 4 lokasi x 10 kali
kabupaten/kota
Transport peserta Peningkatan 40 orang x 8 angkatan
Kapabilitas Ormas

Jilid laporan Peningkatan 5 eksemplar


Kapabilitas Ormas
Penggandaan 10.000 lembar
Sosialiasi Peraturan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 angkatan
Perundangan Organisasi
Kemasyarakatan Makan minum harian umum 50 orang x 4 angkatan
pelaksanaan
Honorarium narasumber 3 orang x 2 jam x 4 angkatan
sosialisasi
Honorarium moderator 1 Orang x 4 angkatan
sosialisasi
Iklan layanan masyarakat 2 paket
Sosialisasi Peraturan
Perundangan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Podcasting Sosialisasi Peraturan 1 kali
Perundangan
Sewa kendaraan 1 unit x 4 lokasi x 4 kali
Sewa tempat 1 unit x 3 kali
Perjalanan dinas koordinasi 4 orang x 4 lokasi x 4 kali
kabupaten/kota
Transport peserta Sosialisasi 40 orang x 4 angkatan
Peraturan Perundangan
Jilid laporan 5 eksemplar
penggandaan 10.000 lembar
Pelaksanaan Monitoring FGD Terkait Hasil Monitoring Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 angkatan
Evaluasi dan Pelaporan dan Evaluasi Pengawasan
Dibidang Pendaftaran Ormas, Ormas Makan minum harian umum 50 orang x 5 angkatan
Pemberdayaan Ormas, Evaluasi, pelaksanaan
dan Mediasi Sengketa Ormas, Honorarium narasumber FGD 3 orang x 2 jam x 5 angkatan
Pengawasan Ormas dan Ormas
Asing di Daerah Honorarium moderator FGD 1 orang x 5 angkatan
Honorarium tim terpadu 11 orang x 4 bulan
pengawasan ormas DIY
Perjalanan dinas koordinasi dan 4 orang x 4 lokasi x 5 kali
pelaksanaan
Sewa kendaraan 1 unit x 20 kali
Sewa tempat 1 hari x 5 kali
Transport peserta FGD 40 orang x 5 angkatan
Jilid laporan 5 eksemplar
Penggandaan 10.000 lembar
Monitoring, Evaluasi dan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 angkatan
Pengawasan Ormas
Iklan layanan masyarakat 1 paket
Monitoring, Evaluasi dan
pengawasan Ormas
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 lokasi x 5 kali

Sewa kendaraan koordinasi 1 unit x 20 kali


Jilid laporan 5 eksemplar
Penggandaan 10.000 lembar
PROGRAM PEMBINAAN DAN Perumusan Kebijakan Teknis Pendukung Alat Tulis Kantor 30 paket c
PENGEMBANGAN KETAHANAN dan Pemantapan Pelaksanaan Penggandaan 21 paket c
EKONOMI, SOSIAL, DAN Bidang Ketahanan Ekonomi, Penyusunan Bahan Perumusan Ekspos Best Practice Tata Kelola Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 angkatan
BUDAYA Sosial dan Budaya Kebijakan di Bidang Ketahanan Kolaborasi Berbasis Desa
Ekonomi, Sosial, Budaya, dan Honorarium narasumber Ekspos 3 orang x 1 jam x 3 angkatan
Fasilitasi Pencegahan Best Practice
Penyalagunaan Narkotika, Honorarium moderator Ekspos 1 orang x 3 angkatan
Fasilitasi Kerukunan Umat Best Practice
Beragama dan Penghayat Makan minum harian umum 45 orang x 3 angkatan
Kepercayaan di Daerah Sewa kursi 40 unit x 3 kali
Sewa meja 20 unit x 3 kali
Transport peserta Ekspos Best 30 orang x 3 angkatan
Practice
Penggandaan materi 5 lembar x 3 materi x 30 orang x
3 kali
Cetak Spanduk Ekspos Best 3 buah
Practice
Diseminasi Penyusunan Peta Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 angkatan
Jalan Penguatan Ketahanan Diseminasi
Ekonomi di DIY dengan Honorarium moderator 1 orang x 3 angkatan
Pendekatan Agregator Diseminasi
Transport peserta Diseminasi 30 orang x 3 angkatan
Makan minum harian umum 45 orang x 3 angkatan
Penggandaan materi Diseminasi 5 lembar x 3 materi x 45 orang x
3 kali
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 angkatan

Penyusunan Rencana Aksi Honorarium narasumber renaksi 3 orang x 1 jam x 3 angkatan


Peningkatan Ketahanan
Ekonomi DIY Honorarium moderator renaksi 1 orang x 3 angkatan

Transport peserta renaksi 30 orang x 3 angkatan


Makan minum harian umum 45 orang x 3 angkatan
Penggandaan materi renaksi 5 lembar x 3 materi x 45 orang x
3 kali
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 angkatan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 8 kali


monev kondisi ketahanan
ekonomi
Tenaga ahli penyusunan peta 5 orang x 10 bulan
jalan penguatan ketahanan
ekonomi di DIY dengan
pendekatan agregator
Tata Kelola Kolaborasi Makan minum rapat persiapan 20 orang x 20 angkatan
Ketahanan Ekonomi
Honorarium narasumber tata 3 orang x 1 jam x 20 angkatan
kelola
Honorarium moderator tata 1 orang x 20 angkatan
kelola
Transport peserta tata kelola 30 orang x 20 angkatan
kolaborasi
Makan minum harian umum 45 orang x 20 angkatan
Penggandaan materi tata kelola 5 lembar x 3 materi x 30 orang x
kolaborasi 20 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 20 kali
dalam rangka koordinasi tata
kelola kolaborasi

Sewa kendaraan 1 unit x 1 hari x 20 kali


Sewa sound system 1 unit x 20 kali
Sewa meja 20 buah x 20 kali
Sewa kursi 40 buah x 20 kali
Sewa LCD projector 1 unit x 20 kali
Hand sanitizer 1 paket x 20 kali
Sewa tempat 1 unit x 20 kali
Cetak spanduk tata kelola 5 buah
kolaborasi
Workshop Penyusunan Peta Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 angkatan
Jalan Penguatan Ketahanan workshop
Ekonomi di DIY dengan Honorarium moderator 1 orang x 5 angkatan
Pendekatan Agregator workshop
Transport peserta workshop 30 orang x 5 angkatan
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 angkatan

Makan minum harian umum 45 orang x 5 angkatan


Penggandaan materi workshop 5 lembar x 3 materi x 30 orang x
20 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 5 kali
dalam rangka monitoring dan
evaluasi ketahanan ekonomi di
daerah

Hand sanitizer 1 paket x 5 kali


Cetak spanduk workshop 5 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pelaksanaan Kebijakan di Sosialisasi Pencegahan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 20 angkatan
Bidang Ketahanan Ekonomi, Pemberantasan Penyalahgunaan
Sosial, Budaya, dan Fasilitasi dan Peredaran Gelap Narkotika Cetak spanduk Sosialisasi P4GN 10 buah
Pencegahan Penyalagunaan (P4GN)
Narkotika, Fasilitasi Kerukunan Honorarium narasumber P4GN 3 orang x 1 jam x 25 angkatan
Umat Beragama dan Penghayat
Kepercayaan di Daerah Honorarium moderator P4GN 1 orang x 25 angkatan
Transport peserta P4GN 30 orang x 25 angkatan
Makan minum harian umum 45 orang x 25 angkatan
Penggandaan materi 15000
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 40 kali
dalam rangka sosialisasi P4GN

Hand sanitizer 1 paket x 25 kali


Sewa sound system 1 unit x 25 kali
Sewa meja 20 buah x 25 kali
Sewa kursi 40 buah x 25 kali
Sewa LCD projector 1 unit x 25 kali
Sewa gedung 1 unit x 25 kali
Sewa kendaraan 1 unit x 30 kali
Pelaksanaan Monitoring, Raker Ketahanan Ekonomi di Honorarium narasumber Raker 3 orang x 1 jam x 3 angkatan
Evaluasi dan Pelaporan di DIY
Bidang Ketahanan Ekonomi, Honorarium moderator Raker 1 orang x 3 angkatan
Sosial, Budaya, dan Fasilitasi Makan minum harian umum 50 orang x 3 angkatan
Pencegahan Penyalagunaan Transport peserta Raker 40 orang x 3 angkatan
Narkotika, Fasilitasi Kerukunan Penggandaan materi 1.000 lembar
Umat Beragama dan Penghayat Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 5 kali
Kepercayaan di Daerah koordinasi dan pelaksanaan

Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 angkatan

Raker GNRM Honorarium narasumber GNRM 3 orang x 1 jam x 2 angkatan

Honorarium moderator GNRM 1 orang x 2 angkatan

Transport peserta GNRM 30 orang x 2 angkatan


Penggandaan materi GNRM 1.000 lembar
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 angkatan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali


koordinasi dan pelaksanaan

Makan minum harian umum 45 orang x 2 angkatan


Rapat Kerja P4GN Honorarium narasumber P4GN 3 orang x 1 jam x 3 angkatan

Honorarium moderator P4GN 1 orang x 3 angkatan


Transport peserta P4GN 30 orang x 3 angkatan
Makan minum harian umum 45 orang x 3 angkatan
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 angkatan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 6 kali


koordinasi dan pelaksanaan

Penggandaan materi 1.000 lembar


Sarasehan Lintas Agama Cetak spanduk sarasehan lintas 1 buah
agama
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 angkatan

Makan minum harian umum 100 orang x 2 angkatan


sarasehan lintas agama
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 2 angkatan
sarasehan lintas agama
Honorarium moderator 1 orang x 2 angkatan
sarasehan lintas agama
Sewa gedung 1 unit x 2 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali
koordinasi dan pelaksanaan

Transport peserta sarasehan 100 orang x 2 angkatan


lintas agama
Fasilitasi Forum Kerukunan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 angkatan
Umat Beragama (FKUB) DIY
Honorarium tim FKUB 21 orang x 4 bulan
Honorarium dewan penasihat 4 orang x 4 bulan
FKUB
Transport peserta workshop 50 orang x 4 angkatan
FKUB
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 4 angkatan
workshop FKUB
Honorarium moderator 1 orang x 4 angkatan
workshop FKUB
Makan minum harian umum 65 orang x 4 angkatan
workshop FKUB
Penggandaan materi workshop 1.000 lembar
FKUB
Hand sanitizer workshop FKUB 1 botol x 4 kali

Cetak spanduk workshop FKUB 1 buah

Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 6 kali


dalam rangka fasilitasi

Rakornas FKUB Perjalanan dinas luar daerah 6 orang x 4 hari


dalam rangka mengikuti
rakornas FKUB
PROGRAM PENINGKATAN Perumusan Kebijakan Teknis Pendukung Alat tulis kantor 10 paket c
KEWASPADAAN NASIONAL DAN dan Pelaksanaan Pemantapan Penggandaan 12 paket c
PENINGKATAN KUALITAS DAN Kewaspadaan Nasional dan Pelaksanaan Monitoring, Penanganan Konflik Sosial (PKS) Honorarium tim penanganan 12 orang x 3 bulan
FASILITASI PENANGANAN Penanganan Konflik Sosial Evaluasi dan Pelaporan di konflik sosial
KONFLIK SOSIAL Bidang Kewaspadaan Dini, Kerja Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 angkatan
sama Intelijen, Pemantauan
Orang Asing, Tenaga Kerja Asing Transport peserta rapat kerja 50 orang x 4 angkatan
dan Lembaga Asing, (raker) PKS
Kewaspadaan Perbatasan Antar Honorarium narasumber raker 4 orang x 1 jam x 4 angkatan
Negara, Fasilitasi Kelembagaan PKS
Bidang Kewaspadaan, serta Honorarium moderator raker 1 orang x 4 angkatan
Penanganan Konflik di Daerah PKS
Makan minum harian umum 60 orang x 4 angkatan
raker PKS
Sewa tempat raker PKS 1 hari x 4 kali
FGD Penyusunan Rencana Aksi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 angkatan
(Renaksi) PKS penyusunan renaksi

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 angkatan


finalisasi renaksi
Honorarium narasumber FGD 4 orang x 1 jam x 2 angkatan
penyusunan renaksi terpadu
PKS
Honorarium moderator FGD 1 orang x 2 angkatan
penyusunan renaksi terpadu
PKS
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta FGD 50 orang x 2 angkatan
penyusunan renaksi terpadu
PKS
Makan minum harian umum 60 orang x 2 angkatan
FGD penyusunan renaksi
terpadu PKS
Penggandaan materi FGD 10 lembar x 4 materi x 50
penyusunan rencana aksi peserta x 2 kali
terpadu PKS
Sewa gedung pertemuan FGD 1 hari x 2 kali
penyusunan renaksi terpadu
PKS
Jilid renaksi 60 eksemplar
Monitoring Evaluasi PKS Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 6 kali

Sewa kendaraan monev PKS 1 unit x 1 hari x 4 kabupaten x


6 kali
Jilid laporan 8 eksemplar
Kewaspadaan Dini Pemerintah Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 angkatan
Daerah, Pusat Komunikasi dan bulanan tim kewaspadaan dini
Informasi (Puskomin) Tim pemerintah daerah dan
Pemantauan, dan Pemantauan puskomin
dan Pengolah Data/Informasi
Strategis Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 angkatan
bulanan tim pemantauan dan
pengolah data/informasi
strategis
Honorarium tim pemantauan 20 orang x 12 bulan
dan pengolah data/informasi
strategis
Perjalanan dinas operasional 15 orang x 15 kali x 12 bulan
tetap tim pemantauan dan
pengolah data/informasi
strategis
Pulsa dan paket data bagi 5 orang x 12 bulan
Puskomin sebagai sarana
komunikasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali x 4 kabupaten
dalam rangka monitoring
kewaspadaan dini pemerintah
daerah
Sewa kendaraan monev 1 unit x 1 hari x 4 kabupaten x
kewaspadaan dini 6 kali
Jilid laporan 8 eksemplar
Forum Kewaspadaan Dini Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 angkatan
Masyarakat (FKDM)
Honorarium tim FKDM 12 orang x 6 bulan
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 angkatan

Honorarium narasumber raker 4 orang x 1 jam x 6 angkatan


FKDM
Honorarium moderator raker 1 orang kegiatan x 6 angkatan
FKDM
Transport peserta raker FKDM 50 orang x 6 angkatan

Makan minum harian umum 60 orang x 6 angkatan


raker FKDM
Sewa tempat raker FKDM 1 hari x 6 kali
Honorarium narasumber Raker 4 orang x 1 jam x 2 angkatan
FKDM bersama FKUB dan FPK

Honorarium moderator Raker 1 orang kegiatan x 2 angkatan


FKDM bersama FKUB dan FPK

Transport peserta raker FKDM 60 orang x 2 angkatan


bersama FKUB dan FPK

Konsumsi/akomodasi lokal 70 orang x 2 angkatan


Raker FKDM bersama FKUB dan
FPK
Kaos peserta raker FKDM 70 orang x 2 angkatan
bersama FKUB dan FPK
Penggandaan materi raker 10 lembar x 60 peserta x 4
FKDM bersama FKUB dan FPK materi x 2 kali

Penjilidan laporan raker FKDM 8 eksemplar


DIY bersama FKUB dan FPK DIY

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali x 4 kabupaten


dalam rangka monev FKDM

Sewa kendaraan monev FKDM 1 unit x 1 hari x 4 kabupaten x


6 kali
Jilid laporan tahunan FKDM 8 eksemplar
Pemantauan Orang Asing (POA) Honorarium tim POA 20 orang x 6 bulan
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 angkatan

Honorarium narasumber rapat 4 orang x 1 jam x 2 angkatan


kerja (raker) POA
Honorarium moderator raker 1 orang kegiatan x 2 angkatan
POA
Transport peserta raker POA 50 orang x 2 angkatan
Makan minum harian umum 60 orang x 2 angkatan
raker POA
Sewa tempat raker POA 1 hari x 2 kali
Kaos peserta raker POA 60 orang x 2 angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 6 orang x 12 kali x 4 kabupaten
dalam rangka monev POA

Sewa kendaraan monev POA 1 unit x 1 hari x 48 kali


Jilid laporan 8 eksemplar
Pencegahan dan Honorarium tim pencegahan dan 15 orang x 6 bulan
Penanggulangan Ekstremisme penanggulangan ekstremisme
Berbasis Kekerasan yang berbasis kekerasan yang
Mengarah pada Terorisme mengarah pada terorisme

Iklan layanan masyarakat 1 paket


Makan minum rapat kooordinasi 25 orang x 12 angkatan

Sosialisasi Upaya Pencegahan Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 10 angkatan


dan Penanggulangan sosialisasi
Ekstremisme Berbasis Honorarium moderator 1 orang x 10 angkatan
Kekerasan yang Mengarah pada sosialisasi
Terorisme Kepada Masyarakat Transport peserta sosialisasi 50 orang x 10 angkatan
Makan minum harian umum 70 orang x 10 angkatan
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 20 lembar x 50 orang x 4 materi
x 10 angkatan
Sewa tempat sosialisasi 1 hari x 10 kali
Kaos peserta sosialisasi 70 orang x 10 angkatan
Kekerasan yang Mengarah pada
Terorisme Kepada Masyarakat

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali
dalam rangka koordinasi

Sewa kendaraan dalam rangka 1 unit x 1 hari x 10 kali


koordinasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 10 kali
dalam rangka pelaksanaan

Sewa kendaraan dalam rangka 1 unit x 1 hari x 10 kali


pelaksanaan sosialisasi

Jilid laporan 8 eksemplar


Update Data Perubahan Sosial Honorarium petugas 84 orang x 6 bulan
dan Potensi Konflik admin/operator update data
tingkat kecamatan
Makan minum rapat kooordinasi 25 orang x 12 angkatan

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 4 kali


dalam rangka koordinasi

Sewa kendaraan dalam rangka 1 unit x 1 hari x 16 kali


koordinasi
FGD Koordinasi, Monitoring, dan Transport peserta FGD 10 orang x 5 kabupaten/kota x
Evaluasi (Kormonev) Update 4 angkatan
Data Perubahan Sosial dan Honorarium narasumber FGD 4 orang x 1 jam x 5
Potensi Koflik kabupaten/kota x 4 angkatan

Honorarium moderator FGD 1 orang x 5 kabupaten/kota x 4


angkatan
Makan minum harian umum 40 orang x 5 kabupaten/kota x
FGD 4 angkatan
Penggandaan materi FGD 15 lembar x 4 materi x 50
peserta x 5 kabupaten/kota x 4
kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 kabupaten x 4 kali
dalam rangka pelaksanaan FGD

Sewa kendaraan dalam rangka 1 unit x 1 hari x 16 kali


pelaksanaan FGD
Sewa tempat FGD 1 hari x 5 kabupaten/kota x 4
kali
Jilid laporan FGD 10 eksemplar
Jilid laporan update data 10 eksemplar
perubahan sosial dan potensi
konflik
Pelaksanaan Forum Koordinasi Fasilitasi Forkopimda Jilid laporan 18 eksemplar
Pimpinan Daerah Provinsi Penggandaan laporan 100 lembar x 3 buah x 3 kali
Penggandaan materi 20 lembar x 3 materi x 10 buah
x 3 kali
Jilid materi 10 buah x 3 kali
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 angkatan
forkopimda
Jamuan khusus tamu Gubernur 60 orang x 3 kali
dan Wakil Gubernur non-VVIP
(Forkopimda)

Makan minum pendamping 40 orang x 3 kali


(Forkopimda)
Honorarium forkopimda 12 orang x 12 bulan
Honorarium sekretariat 15 orang x 12 bulan
forkopimda

15. STANDAR BELANJA KHUSUS PANIRADYA KAISTEMEWAN

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Perencanaan dan Pengendalian Pendukung Alat tulis kantor 15 paket b
KEISTIMEWAAN URUSAN Keistimewaan Urusan Penggandaan 50 paket b
KELEMBAGAAN DAN Kelembagaan dan Tata Cara Koordinasi Penyusunan Koordinasi dan Konsultasi Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan
KETATALAKSANAAN Rencana Program dan Kegiatan perencanaan dan pengendalian
Keistimewaan Urusan keistimewaan desk usulan awal
Kelembagaan dan Tata Cara program dan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan TA 2024 (indikatif)

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan pertama program
dan kegiatan keistimewaan
urusan kelembagaan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan kedua program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kelembagaan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan ketiga program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kelembagaan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
penyesuaian program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kelembagaan TA 2024 (definitif)

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
program dan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan TA 2025

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 12 kali


dalam ke kabupaten rangka
koordinasi perencanaan urusan
kelembagaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 6 kali
Pusat dalam rangka koordinasi
dan konsultasi perencanaan
urusan kelembagaan

Cetak peraturan keistimewaan 2 x 100 buku

Cetak laporan perencanaan 5 laporan x 30 buku


Rapat Kerja (Raker) Perencanaan Transport peserta raker 10 orang x 5 kali
Urusan Kelembagaan perencanaan urusan
kelembagaan
Konsumsi akomodasi rapat kerja 50 orang x 5 kali

Hononarium narasumber 4 orang x 2 jam x 5 kali


Hononarium moderator 1 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 5 kali
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 2 kali
dalam rangka pengembangan
wawasan tentang penataan
kelembagaan di daerah
khusus/istimewa
Kajian Perencanaan Jasa konsultansi kajian tindak 1 paket
Kelembagaan lanjut kelembagaan asli daerah

Tenaga ahli perencanaan 1 orang x 6 bulan


kelembagaan
Asisten tenaga ahli perencanaan 1 orang x 6 bulan
kelembagaan
Publikasi Perencanaan Urusan Talkshow TV lokal 5 kali
Kelembagaan Hononarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 kali
talkshow
Monitoring dan Evaluasi Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 12 kali
Pelaksanaan Dana ke kabupaten dalam rangka
Keistimewaan Urusan monitoring dan evaluasi urusan
Kelembagaan dan Tata Cara kelembagaan
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 6 kali
Pusat dalam rangka koordinasi
dan konsultasi monitoring dan
evaluasi urusan kelembagaan

Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan tahap akhir
Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan tahap I
Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan tahap II
Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kelembagaan tahap III
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Cetak laporan monev 4 laporan x 30 buku


Rapat Kerja Monitoring dan Transport peserta raker monev 10 orang x 4 kali
Evaluasi (Monev) Urusan urusan kelembagaan
Kelembagaan Konsumsi akomodasi raker 50 orang x 4 kali
monev urusan kelembagaan
Hononarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali
Hononarium moderator 1 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka pengembangan
wawasan tentang monev
penataan kelembagaan di
daerah khusus/istimewa
Publikasi Monev Urusan Talkshow TV lokal 4 tayang
Kelembagaan
Hononarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 kali
talkshow
Perencanaan dan Pengendalian Pendukung Alat tulis kantor 24 paket b
Keistimewaan Urusan Penggandaan 80 paket b
Kebudayaan Penjilidan 40 eksemplar
Koordinasi Penyusunan Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kali x 12 bulan
Rencana Program dan Kegiatan dalam rangka ke
Keistimewaan Urusan kabupaten/kota dalam rangka
Kebudayaan koordinasi dan inventarisasi
data perencanaan

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 7 kali


Pusat dalam rangka koordinasi
perencanaan urusan
kebudayaan ke Pusat
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali x 12 bulan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan awal
program dan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan TA 2024 (indikatif)

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan pertama program
dan kegiatan keistimewaan
urusan kebudayaan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan kedua program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kebudayaan TA 2023
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan ketiga program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kebudayaan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
penyesuaian program dan
kegiatan keistimewaan urusan
kebudayaan TA 2024 (definitif)

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
program dan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan TA 2025
Cetak dokumen perencanaan 6 dokumen x 5 eksemplar
Rapat Kerja Urusan Kebudayaan Transport peserta raker daerah 40 orang x 4 kali
penyusunan program urusan
kebudayaan
Konsumsi akomodasi raker 60 orang x 4 kali
Honorarium narasumber 4 orang x 4 kali x 2 jam
Honorarium moderator 1 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 2 kali
dalam rangka studi komparasi
dan pengembangan wawasan
tentang penataan kebudayaan
Daerah Istimewa

Kajian Perencanaan Urusan Tenaga ahli perencanaan 2 orang x 6 bulan


Kebudayaan Asisten tenaga ahli perencanaan 2 orang x 6 bulan

Publikasi Perencanaan Urusan Talkshow TV lokal 4 kali


Kebudayaan Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 kali
talkshow
Monitoring dan Evaluasi Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 16 kali
Pelaksanaan Dana dalam rangka monev
Keistimewaan Urusan keistimewaan urusan
Kebudayaan kebudayaan
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 8 kali
Pusat rangka kordinasi
pelaksanaan dana keistimewaan
urusan kebudayaan

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan tahap akhir
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan tahap I
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan tahap II
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
kebudayaan tahap III
Cetak dokumen monev 4 dokumen x 10 buku
Rapat Kerja Urusan Kebudayaan Transport peserta raker daerah 40 orang x 4 kali
dalam rangka monev
pelaksanaan dana Keistimewaan
urusan kebudayaan

Konsumsi akomodasi raker 60 orang x 4 kali


Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali
Honorarium moderator 1 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari x 4 kali
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka orientasi kegiatan
urusan kebudayaan
Publikasi Monev Urusan Talkshow TV lokal 4 kali
Kebudayaan Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 4 kali
Perencanaan dan Pengendalian Pendukung Alat tulis kantor 45 paket b
Keistimewaan Urusan Penggandaan 104 paket b
Pertanahan dan Tata Ruang Koordinasi Penyusunan Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 12
Rencana Program dan Kegiatan dalam rangka koordinasi dan bulan
Keistimewaan Urusan inventarisasi data perencanaan
Pertanahan urusan pertanahan

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 6 kali


Pusat dalam rangka konsultasi
dan koordinasi keistimewaan
DIY urusan pertanahan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan awal
program dan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan TA 2024 (indikatif)

Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan pertama program
dan kegiatan keistimewaan
urusan pertanahan TA 2023
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan kedua program dan
kegiatan keistimewaan urusan
pertanahan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan ketiga program dan
kegiatan keistimewaan urusan
pertanahan TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 6 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
penyesuaian program dan
kegiatan keistimewaan urusan
pertanahan TA 2024 (definitif)

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
program dan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan TA 2025
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Cetak dokumen perencanaan 3 dokumen x 15 buku


Urusan Pertanahan
Rapat Kerja Perencanaan Konsumsi akomodasi raker 50 orang x 4 kali
Urusan Pertanahan perencanaan urusan
pertanahan
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali
Honorarium moderator 2 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
Luar Jawa dalam rangka studi
komparasi dan pengembangan
perencanaan urusan
pertanahan keistimewaan

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari x 1 kali


Dalam Jawa dalam rangka studi
komparasi dan pengembangan
perencanaan urusan
pertanahan keistimewaan

Kajian Perencanaan Urusan Tenaga ahli perencanaan urusan 2 orang x 6 bulan


Pertanahan pertanahan
Asisten tenaga ahli perencanaan 2 orang x 6 bulan
urusan pertanahan

Jasa konsultasi kajian 1 paket


perencanaan urusan
pertanahan
Cetak kajian perencanaan 1 dokumen x 30 eksemplar
urusan pertanahan
Publikasi Perencanaan Urusan Podcast perencanaan urusan 2 paket
Pertanahan pertanahan
Akomodasi talkshow TV lokal 3 kali
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali
talkshow TV lokal
Film/video pendek pertanahan 3 paket

Monitoring dan Evaluasi Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 12
Pelaksanaan Dana dalam rangka koordinasi urusan bulan
Keistimewaan Urusan pertanahan
Pertanahan
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 4 kali
Pusat dalam rangka konsultasi
dan koordinasi pelaksanaan
dana keistimewaan urusan
pertanahan

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan tahap akhir
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan tahap I
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 6 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan tahap II
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan
pertanahan tahap III
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Cetak laporan monev urusan 3 laporan x 10 buku


pertanahan
Rapat Kerja Konsumsi akomodasi raker 50 orang x 4 kali
monev urusan pertanahan
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali
Honorarium moderator 2 orang x 4 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
narasumber dari Pusat
Publikasi Monev Urusan Akomodasi talkshow TV lokal 3 kali
Pertanahan Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali
talkshow TV lokal
Dialog interaktif melalui radio 2 tayang

Honorarium narasumber dialog 3 orang x 1 jam x 2 kali


interaktif melalui radio
Podcast monev urusan 2 paket
pertanahan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka studi komparasi
dan pengembangan urusan
pertanahan

Koordinasi Penyusunan Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 kabupaten x 12
Rencana Program dan Kegiatan dalam rangka koordinasi dan bulan
Keistimewaan Urusan Tata inventarisasi data perencanaan
Ruang urusan tata ruang

Perjalanan dinas luar daerah ke 3 orang x 2 hari x 5 kali


Pusat dalam rangka konsultasi
dan koordinasi keistimewaan
DIY urusan tata ruang

Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan awal
program dan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
TA 2024 (indikatif)

Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan pertama program
dan kegiatan keistimewaan
urusan tata ruang TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan kedua program dan
kegiatan keistimewaan urusan
tata ruang TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan ketiga program dan
kegiatan keistimewaan urusan
tata ruang TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
penyesuaian program dan
kegiatan keistimewaan urusan
tata ruang TA 2024 (definitif)

Makan minum rapat 25 orang x 8 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
program dan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
TA 2025
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Cetak dokumen perencanaan 3 dokumen x 15 buku


urusan tata ruang
Rapat Kerja Konsumsi akomodasi raker 50 orang x 4 kali
perencanaan urusan tata ruang

Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 4 kali


Honorarium moderator 2 orang x 4 kali
Transport peserta raker 40 orang x 1 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
narasumber dari Pusat
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka studi komparasi
dan pengembangan wawasan
tentang penataan ruang

Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 1 kali


dalam rangka studi komparasi
penataan ruang kawasan
perkotaan
Kajian Perencanaan Urusan Tata Tenaga ahli perencanaan urusan 2 orang x 6 bulan
Ruang tata ruang
Asisten tenaga ahli perencanaan 2 orang x 6 bulan
urusan tata ruang

Penyusunan kajian perencanaan 1 paket


urusan tata ruang

Cetak kajian perencanaan 1 dokumen x 30 buku


urusan tata ruang
Publikasi Perencanaan Urusan Podcast perencanaan urusan 2 paket
Tata Ruang tata ruang
Akomodasi talkshow TV lokal 3 kali
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali
talkshow TV lokal
Film/video pendek tata ruang 3 paket

Monitoring dan Evaluasi Koordinasi dan Konsultasi Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 3 kabupaten x 10
Pelaksanaan Dana dalam rangka monitoring dan bulan
Keistimewaan Urusan Tata evaluasi pelaksanaan dana
Ruang keistimewaan urusan tata ruang

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 5 kali


Pusat dalam rangka konsultasi
dan koordinasi pelaksanaan
dana keistimewaan DIY urusan
tata ruang

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
tahap akhir
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
tahap I
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 6 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
tahap II
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan monev
pelaksanaan kegiatan
keistimewaan urusan tata ruang
tahap III
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Cetak laporan monev urusan 3 laporan x 6 buku


tata ruang
Rapat Kerja Transport peserta raker monev 40 orang x 1 kali
urusan tata ruang
Konsumsi akomodasi raker 50 orang x 3 kali
monev urusan tata ruang
Honorarium narasumber 4 orang x 2 jam x 3 kali
Honorarium moderator 2 orang x 3 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 hari
narasumber dari Pusat
Publikasi Monev Urusan Tata Akomodasi talkshow TV lokal 3 tayang
Ruang Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 3 kali
talkshow TV lokal
Dialog interaktif melalui radio 2 tayang

Honorarium narasumber dialog 2 orang x 2 kali


interaktif melalui radio
Podcast monev urusan tata 2 paket
ruang
Film/video pendek tata ruang 3 paket

Perencanaan dan Pengendalian Pendukung Alat tulis kantor 27 paket b


Pelaksanaan Kegiatan Penggandaan 40 paket b
Keistimewaan Jilid 12 eksemplar
Penyusunan Rencana Program Koordinasi dan Konsultasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali x 12 bulan
dan Kegiatan Keistimewaan Perencanaan Dana
Keistimewaan Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 2 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan awal
program dan kegiatan urusan
keistimewaan TA 2024 (semua
urusan)

Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan pertama program
dan kegiatan dana keistimewaan
TA 2023

Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan kedua program dan
kegiatan dana keistimewaan TA
2023
Makan minum rapat 25 orang x 3 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
perubahan ketiga program dan
kegiatan dana keistimewaan TA
2023
Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
penyesuaian program dan
kegiatan urusan keistimewaan
TA 2024 (definitif) - semua
urusan

Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 4 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan desk usulan
program dan kegiatan urusan
keistimewaan danais TA 2025

Honorarium tim perencanaan 52 orang x 10 bulan


keistimewaan DIY
Honoraraium tim penilaian 17 orang x 8 bulan
kelayakan program kegiatan
keistimewaan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 4 lokasi x 10 kali
dalam rangka koordinasi dan
inventarisasi data perencanaan

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 5 kali


Pusat dalam rangka konsultasi
dan koordinasi keistimewaan
DIY
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 hari x 5 kali
dalam rangka memenuhi
undangan pembahasan
perencanaan program dan
kegiatan keistimewaan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka studi banding
terkait tata kelola perencanaan
silang OPD di desa adat di Bali

Jasa konsultansi pengembangan 1 paket


aplikasi perencanaan

Cetak kalender keistimewaan TA 600 buah


2024
Cetak usulan perubahan 45 eksemplar x 2 kali
program/kegiatan keistimewaan
tahun 2023
Cetak usulan program/kegiatan 45 eksemplar x 2 kali
keistimewaan tahun 2024

Forum Perencanaan Usulan Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari x 2 kali
Perubahan Program dan forum perencanaan usulan
Kegiatan Keistimewaan perubahan program dan
kegiatan keistimewaan 2023
Honorarium narasumber forum 4 orang x 1 jam x 2 kali
perencanaan usulan perubahan
program dan kegiatan
keistimewaan 2023
Forum Perencanaan Usulan
Perubahan Program dan
Kegiatan Keistimewaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium moderator forum 1 orang x 2 kali
perencanaan usulan perubahan
program dan kegiatan
keistimewaan 2023
Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari x 2 kali
forum perencanaan usulan
perubahan program dan
kegiatan keistimewaan 2024
Honorarium narasumber forum 4 orang x 1 jam x 2 kali
perencanaan usulan perubahan
program dan kegiatan
keistimewaan 2024
Honorarium moderator forum 1 orang x 2 kali
perencanaan usulan perubahan
program dan kegiatan
keistimewaan 2024
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 1 hari
narasumber dari Pusat
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari x 4 kali
dalam rangka forum
perencanaan usulan program
dan kegiatan keistimewaan ke
Jakarta
Penyelenggaraan Forum Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari x 5 kali
Keistimewaan DIY forum keistimewaan DIY
Transport peserta forum 35 orang x 5 kali
keistimewaan
Perjalanan dinas luar daerah 7 orang x 2 hari
narasumber dari Pusat
Honorarium narasumber forum 5 orang x 1 jam x 1 kali
keistimewaan kewilayahan

Honorarium moderator forum 1 orang x 1 kali


keistimewaan kewilayahan
Honorarium narasumber forum 13 orang x 2 jam x 1 kali
keistimewaan per urusan

Honorarium moderator forum 1 orang x 1 kali


keistimewaan per urusan
Honorarium narasumber 5 orang x 2 jam x 1 kali
sinkronisasi kebijakan Pusat
dan daerah
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
sinkronisasi kebijakan Pusat
dan daerah
Honorarium narasumber 4 orang x 1 jam x 1 kali
kebijakan perencanaan dan
penganggaran keistimewaan di
daerah
Honorarium moderator 1 orang x 1 kali
kebijakan perencanaan dan
penganggaran keistimewaan di
daerah
Honorarium narasumber forum 3 orang x 1 jam x 1 kali
tematik keistimewaan
Honorarium moderator forum 1 orang x 1 kali
tematik keistimewaan
Penyelenggaraan Musyawaran Makan minum harian umum 50 orang x 25 kali
Perencanaan Pembangunan Pakaian tradisional seragam 24 buah
Desa (Musrenbangdes) musrenbangdes keistimewaan
Keistimewaan
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 25 kali
musrenbangdes keistimewaan

Honorarium moderator 25 orang x 1 kali


musrenbangdes keistimewaan

Transport peserta 40 orang x 25 kali


musrenbangdes keistimewaan

Sewa tempat pertemuan 25 unit


kegiatan musrenbang
keistimewaan desa
Focus Group Discussion (FGD) Konsumsi akomodasi FGD 50 orang x 5 kali
Perencanaan Keistimewaan perencanaan keistimewaan
Tematik/Kewilayahan tematik/kewilayahan
Honorarium narasumber FGD 2 orang x 2 jam x 5 kali
perencanaan keistimewaan
tematik/kewilayahan 3 orang x 1 jam x 5 kali

Honorarium moderator FGD 1 orang x 5 kali


perencanaan keistimewaan
tematik/kewilayahan
Transport peserta FGD 40 orang x 5 kali
perencanaan keistimewaan
tematik/kewilayahan
Monitoring dan Evaluasi Bimbingan Teknis Penyusunan Konsumsi akomodasi 135 orang x 2 kali
Pelaksanaan Dana Rencana Operasional Honorarium narasumber 2 orang x 1 jam x 2 kali
Keistimewaan se-DIY Pelaksanaan Kegiatan Honorarium moderator 1 orang x 2 kali
Transport peserta 125 orang x 1 kali
Raker hasil pelaksanaan Perjalanan dinas luar daerah 16 orang x 12 hari
pengendalian Dana narasumber dari Pusat
keistimewaan Makan minum harian umum 135 orang x 1 hari x 4 kali
raker hasil pelaksanaan
pengendalian dana
keistimewaan
Cetak laporan pencapaian 100 eksemplar x 4 kali
kinerja pelaksanaan program
kegiatan keistimewaan tahap
akhir, tahap I, tahap II, dan
tahap III
Pengendalian Dana Honorarium tim evaluasi kinerja 17 orang x 8 bulan
Keistimewaan fisik dana keistimewaan

Honorarium tim pengendalian 608 orang bulan


dana keistimewaan

Cetak laporan pencapaian 35 eksemplar x 3 kali


kinerja pelaksanaan program
kegiatan keistimewaan
kabupaten/kota
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap I,
tahap II, dan tahap III Kota
Yogyakarta
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap I,
tahap II, dan tahap III
Kabupaten Sleman
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan
perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap I,
tahap II, dan tahap III
Kabupaten Bantul

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap I,
tahap II, dan tahap III
Kabupaten Kulon Progo

Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 3 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap I,
tahap II, dan tahap III
Kabupaten Gunungkidul

Makan minum rapat 50 orang x 10 kali x 2 bulan


perencanaan dan pengendalian
keistimewaan verifikasi tahap 1
dan 2 BKK Kalurahan

Jasa konsultansi penyusunan 1 paket


kajian monitoring dan evaluasi

Jasa konsultasi updating 1 paket


aplikasi pengendalian
keistimewaan
Jasa konsultansi pengendalian, 1 paket
monitoring dan evaluasi
pelaksanaan dana keistimewaan

Jasa konsultansi penyusunan 1 paket


buku panduan/petunjuk
pelaksanaan dana keistimewaan

Koordinasi dan Konsultasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 10 bulan

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 kabupaten x 10 kali


dalam rangka koordinasi dan
monitoring
Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 2 hari x 8 kali
Pusat dalam rangka konsultasi
pelaksanaan dana keistimewaan

Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 4 hari x 1 kali


otonomi khusus (Jakarta, Aceh,
Papua dan Papua Barat dan
DIY) dalam rangka forum daerah
asimetris
Sarana dan Prasarana Pengadaan Sarana dan Pemenuhan Sarana dan Layanan higen calmic 20 unit x 1 tahun
Keistimewaan Prasarana Lembaga Pelaksana Prasarana Pengadaan kendaraan dinas 1 unit
Urusan Kelembagaan jabatan Kepala OPD
Peralatan studio video dan film 19 jenis

Pembangunan pendopo 1 paket


Renovasi gedung barat 1 paket
Paniradya Kaistimewan
Peningkatan Pelayanan Pendukung Alat tulis kantor 12 paket b
Parampara Praja Penggandaan 40 paket b
Penyusunan Rekomendasi Koordinasi dan Konsultasi Makan minum rapat/sidang 20 orang x 5 kali x 12 bulan
Urusan Keistimewaan anggota Parampara Praja
Makan minum harian umum 20 orang x 5 kali x 12 bulan
Honorarium narasumber rapat 3 orang x 1 jam x 60 kali
kerja
Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 12 kali
dalam rangka menyerap aspirasi
masyarakat dan kunjungan
kerja

Perjalanan dinas luar daerah ke 5 orang x 2 hari x 4 kali


Jawa barat, Jawa Tengah, Jawa
Timur, dan DKI Jakarta
Studi Komparasi Perjalanan dinas luar daerah 11 orang x 2 hari x 4 kali
Dalam Jawa/Luar Jawa dalam
rangka memberikan
rekomendasi kepada Gubernur

Perjalanan dinas luar daerah di 11 orang x 3 hari x 2 kali


Luar Jawa dalam rangka
memberikan rekomendasi
kepada Gubernur
Rapat Kerja/Diskusi Temu Transport peserta rapat 30 orang x 36 kali
Ahli/FGD Parampara Praja kerja/diskusi temu ahli/FGD
Parampara Praja
Konsumsi akomodasi diskusi 12 kali x 50 orang
temu ahli/FGD
Honorarium narasumber 12 kali x 4 orang
FGD/diskusi temu ahli
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 2 hari
narasumber dari luar DIY
Fasilitasi Parampara Praja Honorarium Parampara Praja 9 orang x 12 bulan
Honorarium asisten Parampara 6 orang x 12 bulan
Praja
Peningkatan Kapasitas Pendukung Alat tulis kantor 35 paket b
Kelembagaan Keistimewaan Penggandaan 20 paket b
Penjilidan 20 eksemplar
Pembinaan Kelembagaan Pembuatan Konten Media Tenaga ahli media liputan 6 orang x 12 bulan
Pelaksana Keistimewaan Liputan Kegiatan Pimpinan kegiatan pimpinan daerah
Daerah
Pembuatan Konten Media Tenaga ahli media paniradya 6 orang x 12 bulan
Liputan Kegiatan Pembinaan kaistimewan
Kelembagaan Pelaksana
Keistimewaan
Pembuatan Buku Infografis Pembuatan infografis capaian 1 paket
Capaian Keistimewaan keistimewaan
Cetak buku infografis 1 jenis laporan x 50 eksemplar

FGD Dalam Rangka Koordinasi Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 11 kali


Pembinaan Lembaga Pelaksana Konsumsi akomodasi lokal 50 orang x 11 bulan x 1 kali
Keistimewaan Transport peserta FGD 30 orang x 11 bulan x 1 kali
Koordinasi dan konsultasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
kegiatan pimpinan daerah

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x 11 bulan


pembinaan lembaga pelaksana
keistimewaan

Cetak laporan kegiatan 1 jenis laporan x 30 eksemplar


pimpinan daerah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Podcast Rembag Kaistimewan Makan minum penyelenggaraan 20 orang x 12 bulan x 5 kali
pertemuan/kegiatan di
masyarakat

Merchandise exclusive rembag 5 pemenang x 12 bulan x 5 kali


kaistimewan
Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 60 kali
Honorarium kru reputasi lokal 6 orang x 12 bulan x 5 kali

Honorarium mc reputasi lokal 1 orang x 12 bulan x 5 kali

Honorarium pemusik senior 5 orang x 12 bulan x 5 kali


reputasi lokal
Atraksi kesenian 5 orang x 12 bulan x 5 kali
Honorarium juru 1 orang x 12 bulan x 5 kali
bahasa/penerjemah lainnya
Live streaming 1 kali x 12 bulan x 5 kali
Sewa kendaraan angkut 1 unit x 12 bulan x 5 kali
peralatan pentas
Sewa sound system in door 1 unit x 12 bulan x 5 kali
Sewa lighting in door 1 unit x 12 bulan x 5 kali
Dokumentasi video dan foto 1 kali x 12 bulan x 5 kali
Sewa kamera profesional 1 kali x 12 bulan x 5 kali
Penyelenggaraan Event Jogja Bunga meja 5 buah
Menyapa Sabun cuci tangan 5 buah
Masker kesehatan 2 box
Tissue basah besar 5 buah
Hand sanitizer 5 buah
Makan minum harian umum 100 orang x 1 kali
Makan minum latihan persiapan 25 orang x 2 kali

Kaos berkerah 100 buah


Honorarium kru reputasi lokal 16 orang x 1 kali
pentas di DIY
Honorarium MC reputasi lokal 3 orang x 1 kali

Honorarium penata busana 1 orang x 1 kali


reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium penata musik 1 orang x 1 kali
reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium penata rias reputasi 1 orang x 1 kali
lokal lokasi pentas di DIY

Honorarium penata suara 1 orang x 1 kali


reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium pengisi acara 6 group x 1 kali
(kesenian)
Honorarium pimpinan produksi 1 orang x 1 kali
reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium kru film 5 orang x 1 kali
dop/cameraman
Live streaming 1 kali
Publikasi surat kabar 1 kali
Sewa kendaraan angkut 2 unit x 1 kali
peralatan pentas
Setting dekorasi panggung 1 set
Sewa panggung 2 unit x 1 kali
Sewa tenda 10 unit x 1 kali
Sewa meja/kursi 50 buah x 1 kali
Sewa meja vip 30 buah x 1 kali
Sewa kursi vip 20 buah x 1 kali
Sewa sound system 2 unit x 1 kali
Sewa lighting outdoor 3 unit x 1 kali
dokumentasi video dan foto 1 kali x 1 kali
Sewa kamera profesional 5 unit x 1 kali
Sewa alat musik 1 unit x 1 kali
Penyelenggaraan Event Bunga meja 5 buah x 12 event
Peringatan Hari Bersejarah Sabun cuci tangan 5 buah x 12 event
Keistimewaan Masker kesehatan 2 box x 12 event
Tissue basah besar 5 buah x 12 event
Hand sanitizer 5 buah x 12 event
Makan minum harian umum 100 orang x 12 event x 1 kali
Makan minum latihan persiapan 25 orang x 2 kali

Kaos berkerah 100 orang


Honorarium pemain/pemusik 10 orang x 12 event x 1 kali

Honorarium kru reputasi lokal 20 orang x 12 event x 1 kali


pentas di DIY
Honorarium MC reputasi lokal 3 orang x 12 event x 1 kali

Honorarium penata busana 1 orang x 12 event x 1 kali


reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium penata musik 1 orang x 12 event x 1 kali
reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium penata rias reputasi 1 orang x 12 event x 1 kali
lokal lokasi pentas di DIY

Honorarium penata suara 1 orang x 12 event x 1 kali


reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium pengisi acara 6 group x 1 kali x 12 event
(kesenian)
Honorarium pimpinan produksi 1 orang x 12 event x 1 kali
reputasi lokal lokasi pentas di
DIY
Honorarium assistant editor 1 orang x 12 event x 1 kali
Honorarium periset 2 orang x 12 event x 1 kali
Honorarium narasumber kunci 3 orang x 12 event x 1 kali

Honorarium sopir 2 orang x 12 event x 1 kali


Honorarium kru film 5 orang x 12 event x 1 kali
DOP/cameraman
Honorarium kru film editor 1 orang x 12 event x 1 kali
Honorarium kru film music 2 orang x 12 event x 1 kali
director /ilustrator
Dokumentasi video dan foto 1 kali x 12 event
Live streaming 1 kali x 12 event
Publikasi surat kabar 1/2 1 kali x 12 event
halaman
Publikasi surat kabar 1/8 3 kali x 12 event
halaman
Jasa buzzer (penggiat media 1 kali x 12 event
sosial) lokal
Editor post production 1 orang x 12 event
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa kendaraan angkut 2 unit x 12 event
peralatan pentas
Setting dekorasi panggung 1 set x 12 event
Sewa panggung 2 unit x 12 event
Sewa tenda 10 unit x 12 event
Sewa meja/kursi 50 buah x 12 event
Sewa meja VIP 30 buah x 12 event
Sewa kursi VIP 20 buah x 12 event
Sewa sound system 2 unit x 12 event
Sewa lighting outdoor 5 unit x 12 event
Sewa LCD projector 2 unit x 12 event
Dokumentasi video dan foto 1 kali x 12 event
Sewa kamera profesional 5 unit x 12 event
Sewa perlengkapan film kamera 1 unit x 12 event
profesional
Sewa alat musik 1 unit x 12 event
Honorarium narasumber 5 orang x 1 jam x 12 event
Sewa ruang editing 1 kali x 12 event
Sewa kostum tari dalam daerah 20 set x 12 event

Honorarium data riset naskah 1 orang x 12 event


dokumenter
Honorarium penulis (treatment ) 1 orang x 12 event
naskah dokumenter

Talkshow Televisi Honorarium narasumber 3 orang x 1 jam x 5 kali


Program talkshow televisi 5 kali tayang
Pembuatan Film/Video Video dokumenter keistimewaan 1 paket

Video informasi keistimewaan 1 paket

Video pendek keistimewaan 1 paket


Video profil keistimewaan 1 paket
Video publikasi keistimewaan 1 paket
Video sinematik keistimewaan 1 paket

Video tata nilai budaya 1 paket


Penyelenggaraan Pameran Pameran keistimewaan 1 paket
Keistimewaan
Penyebarluasan Informasi Upgrade website Paniradya 1 paket
Keistimewaan Kaistimewan
Penyelenggaraan Liputan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 44 kali
Kegiatan Pimpinan Daerah dalam rangka liputan kegiatan
pimpinan daerah
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 1 hari x 6 kali
Dalam Jawa dalam rangka
liputan kegiatan pimpinan
daerah
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 hari x 1 kali
Luar Jawa dalam rangka liputan
kegiatan pimpinan daerah

Transport wartawan peliput 30 orang x 1 hari x 24 kali


Liputan dan Publikasi Kegiatan Makan minum rapat koodinasi 30 orang x 3 kali
Pimpinan Daerah
Advertorial surat kabar harian 20 kali terbit
(SKH) lokal halaman tengah

Iklan layanan masyarakat (ILM) 12 kali tayang


melalui radio lokal
Publikasi surat kabar 6 kali terbit
Publikasi media online 22 kali
Sponsored content media sosial 12 kali

Transport wartawan peliput 30 orang x 24 kali


Liputan dan Publikasi Kegiatan Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 176 kali
Pembinaan Kelembagaan
Pelaksana Keistimewaan Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 1 hari x 36 kali
dalam Jawa
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 4 hari x 3 kali
luar Jawa
Makan minum rapat koodinasi 30 orang x 4 kali

Advertorial SKH lokal halaman 10 kali terbit x 12 bulan


tengah
ILM melalui TV lokal 1 kali tayang x 12 bulan
ILM melalui radio lokal 1 kali tayang x 12 bulan
Publikasi surat kabar 15 kali terbit
Jasa buzzer (penggiat media 60 kali
sosial) lokal
Sponsored content media sosial 12 kali

Program khusus televisi 4 kali


Program televisi peliputan 12 kali
advertorial
Transport wartawan peliput 30 orang x 2 kali x 12 bulan
Cetak laporan pembinaan 1 jenis laporan x 30 eksemplar
kelembagaan pelaksana
keistimewaan
Forum Desentralisasi Asimetris Batik sutera FORDASI 100 buah
Tahun 2022 (FORDASI) Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 1 hari x 1 kali
dalam rangka koordinasi
FORDASI
Perjalanan dinas luar daerah 32 orang x 4 hari x 1 kali
dalam rangka penyelenggaraan
FORDASI
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali

16. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENINGKATAN Penyediaan dan Penyaluran
DIVERSIFIKASI DAN Pangan Pokok atau Pangan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 Paket D
KETAHANAN PANGAN Lainnya sesuai dengan Penggandaan 3 Paket D
MASYARAKAT Kebutuhan Daerah Provinsi Masker 1 buah x jumlah peserta x
dalam rangka Stabilisasi jumlah aktivitas
Pasokan dan Harga Pangan Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 liter x jumlah aktivitas
Penyediaan Informasi Harga Informasi cadangan Pangan dan
Pangan dan Neraca Bahan penyusunan ketersediaan dan
Makanan kebutuhan pangan

- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 org x 15 kali

Blangko ketersediaan pangan 1000 lembar

- Pelaksanaan Pengumpulan Perjalanan dinas Pemantauan 3 org x 2 kali x 4 kab


dan penyusunan data data Hari Besar Keagamaan
Nasional (HBKN)
- Pelaksanaan Pengumpulan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
dan penyusunan data KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas Pengumpulan 3 org x 6 kali x 4 kab
data distributor, TPI, pasar,
supermarket

Perjalanan dinas Pengumpulan 3 org x 4 kali x 4 kab


data produksi
Perjalanan dinas Koordinasi 2 org x 2 hari x 1 kali
ketersediaan Pangan ke Pusat

Perjalanan pemantauan data 3 org x 4 kab x 12 kali


ketersediaan pangan
Workshop Neraca Bahan Honorarium narasumber 2 OJ
Makanan (NBM) Tetap Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl
Transport peserta 40 orang
Makanan dan minuman harian 50 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang

Ekspose NBM Tetap Honorarium narasumber 4 OJ


Transport peserta 50 orang
Makanan dan minuman harian 60 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 50
orang

Apresiasi HBKN/Apresiasi Honorarium narasumber 4 OJ x 3 hari x 2 kali


Analisis Ketersediaan Honorarium moderator 1 OK x 3 hari x 2 kali
Transport peserta 40 orang x 3 hari x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 orang x 3 hari x 2 kali
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 3 hari x 2 kali

Cetak buku NBM tetap Cetak Buku NBM Tetap 75 eksemplar


Cetak Analisis ketersediaan 30 eksemplar
pangan berdasarkan Prognosa,
ARAM I, II

Bimtek Penyusunan Honorarium narasumber 2 OJ x 3 hari


ketersediaan dan kebutuhan Honorarium instruktur 1 orang x 4 jpl x 3 hari x 4
pangan kelompok
Transport peserta 40 orang x 3 hari
Makanan dan minuman harian 50 orang x 3 hari
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 3 hari
Sewa komputer 40 unit x 3 hari
Cetak Buku pedoman 1 eksemplar x 40 orang
Cetak sertifikat 40 orang
Bahan praktek 1 RAB

Kajian ketahanan pangan Jasa konsultansi Kajian 1 RAB


ketahanan pangan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Publikasi Honorarium narasumber 3 OJ x 2 kali tayang


Siaran televisi 2 kali tayang

Peningkatan kapabilitas
pengelolaan lumbung cadangan
pangan
Bimtek peningkatan kapabilitas
pengelolaan lumbung cadangan
pangan
- Bimtek Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Honorarium narasumber 1 OJ x 6 hari


Honorarium instruktur 1 orang x 3 kelompok x 4 jpl x 6
hari
Transport peserta 40 orang x 6 hari
Makanan dan minuman harian 50 orang x 6 hari
umum
Bahan praktek 1 RAB
Penggandaan Materi 20 Lembar x Jumlah materi x 50
orang x 6 hari

- Kunjungan Persiapan/survei lokasi 2 orang x 2 hari x 1 kali


Lapangan/Pelatihan di lapangan Pendamping 5 orang x 3 hari x Jumlah angkt

Akomodasi Hotel 45 orang x 2 hari x Jumlah


angkatan
Uang saku/harian 45 orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Makanan dan minuman 45 orang x 3 hari x Jumlah
perjalanan angkatan
Sewa Bus 1 unit x 3 hari x Jumlah
angkatan
Narasumber lapangan 4 OJ x Jumlah angkatan
Instruktur lapangan 3 orang x 4 jpl x Jumlah
angkatan
Plakat 1 buah
Banner 1 buah
Seragam (pelatihan lapangan) 45 orang

Biaya Pelatihan (pelatihan 1 RAB


lapangan)
Swab/rapid 45 orang

Lomba Pengelolaan Lumbung Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali


Pangan
Hidangan di masyarakat 150 orang x 4 kab
Honorarium Juri lomba 7 orang x 4 kab
Perjalanan dinas penilaian 4 orang x 2 kali x 4 kab
lomba (verifikasi lapangan)
Makanan dan minuman harian 30 orang x Jumlah kelompok
umum
Cetak sertifikat 1 lembar x Jumlah peserta
lomba
Backdrop 1 buah x 4 kab
Trophy kejuaraan 6 buah
Uang pembinaan 1 RAB
Cetak profil lomba lumbung 1 RAB
pangan
Sewa meja 20 buah x 4 kab
Sewa kursi 100 buah x 4 kab
Sewa sound system 1 buah x 4 kab
publikasi/video shooting 1 RAB
Honorarium Narasumber 1 OJ x 4 kab
Banner 1 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Evaluasi penguatan cadangan Perjalanan dinas pembinaan 4 org x 4 kali x 4 kab
lumbung pangan lumbung pangan masyarakat
Perjalanan dinas monev 3 orang x 4 kali x 4 kab
lumbung pangan masyarakat
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali

Honorarium narasumber 4 OJ x 2 kali


Transport peserta 40 orang x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 orang x 2 kali
umum

Gerakan Pemanfaatan Lahan di


Bawah Tegakan
- Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 org x 6 kl

Perjalanan dinas Identifikasi dan 3 org x 2 kali x jumlah lokasi


verifikasi ke kelompok
- Pelaksanaan Honorarium narasumber 2 OJ x jumlah lokasi
Honorarium instruktur 4 orang x 3 jpl x jumlah lokasi

Transport peserta 40 orang x jumlah lokasi

Makanan dan minuman harian 50 orang x jumlah lokasi


umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x jumlah lokasi
Bahan praktek 1 RAB x jumlah lokasi
Hibah Pemanfaatan Lahan di 1 RAB
Bawah Tegakan
Perjalanan dinas penyaluran 3 org x 1 kali x jumlah lokasi
hibah ke kelompok
- Pendampingan Petugas Pendamping Lapangan 1 orang x 4 kali x 4 bulan x
Pemanfaatan Lahan di Bawah jumlah lokasi
Tegakan

Pendataan Cadangan Pangan Rapat koordinasi 25 orang x 12 kali


Blangko data cadangan pangan 3.000 Lembar

Honor responden pendataan 20 orang x 5 kab/kota x 12


cadangan pangan tingkat bulan
kabupaten
Honor petugas enumerator data 2 orang x 1 Jpl x 4 kali x 12
cadangan pangan tingkat bulan x 5 kab/kota
kabupaten
Perjalanan dinas verifikasi dan 3 org x 4 kab x 12 kali
validasi data cadangan pangan

Pemeliharaan/Pengembangan 1 RAB
Aplikasi Sistem Informasi
cadangan Pangan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x jumlah paket

Sosialisasi/Workshop/Pelatihan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali


Sistem Informasi Cadangan
pangan Honorarium narasumber 2 OJ x 3 hari
Honorarium instruktur 2 orang x 3 jpl x 3 hari
Transport peserta 60 orang x 3 hari
Makanan dan minuman harian 70 orang x 3 hari
umum
Cetak Buku panduan 1 eksemplar x 120 orang
Penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x 60
orang x 3 hari

Peningkatan cadangan pangan Perjalanan dinas penyaluran 3 orang x 1 kali x jumlah


masyarakat hibah ke kelompok) kelompok
Perjalanan dinas survey harga 2 orang x 2 kali x jenis hibah
dan persiapan pengadaan

Hibah sarana prasarana alat 1 RAB


cadangan pangan/lumbung
pangan
Hibah peningkatan Cadangan 1 RAB
pangan Masyarakat

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan dinas pembinaan 3 orang x 4 kali x 4 kab


cadangan pangan masyarakat

Publikasi Narasumber siaran televisi 3 OJ x 2 kali tayang


Siaran televisi 2 kali tayang

Penyebaran Informasi harga dan


distribusi pangan serta
informasi pasokan dan akses
pangan
Pemantauan harga, pasokan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan
dan akses pangan
Honor responden pasokan harga 30 orang x 5 kab/kota x 10
bulan
Honor responden akses pangan 30 orang x 5 kab/kota x 10
bulan

Sosialisasi, Apresiasi dan Honorarium narasumber 4 OJ x 3 kali


Evaluasi harga, pasokan dan Transport peserta 40 orang x 3 kali
akses pangan Makanan dan minuman harian 50 orang x 3 kali
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 3 kali

Publikasi Data Harga Pangan Siaran radio 1 kali tayang x 52 minggu


Publikasi media cetak 1 kali terbit x 52 minggu

Pelayanan Informasi Pasar (PIP)


komoditas tanaman pangan

- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

- Pemantauan harga Honor responden harga di sentra Jumlah komoditas x Jumlah


produksi lokasi x 12 bulan
Honor responden harga grosir Jumlah komoditas x Jumlah
dan eceran lokasi x 12 bulan
Perjalanan dinas pemantauan 3 orang x Jumlah lokasi x 12
harga bulan

Ketersediaan informasi harga


komoditas hortikultura
- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
- Pemantauan harga Honor responden harga di sentra 10 orang x 5 kab/kota x 12
produksi bulan
Honor responden harga grosir 10 orang x 5 kab/kota x 12
dan eceran bulan
Perjalanan dinas pemantauan 3 orang x 5 kab/kota x 12 bulan
harga

Penyediaan informasi harga Honor responden harga pasar Jumlah komoditas x 5 kab/kota
pasar komoditas peternakan x 3 responden x Jumlah kategori

Sarana prasarana informasi 1 RAB


harga pasar
Pemantauan, verifikasi dan 2 orang x Jumlah lokasi x 12
validasi bulan

Penyediaan informasi harga Honor responden harga Jumlah komoditas x 5 kab/kota


pasar komoditas pangan x 3 responden x Jumlah kategori

Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Pemantauan, verifikasi dan 4 orang x Jumlah lokasi x 12


validasi bulan

Koordinasi, Sinkronisasi dan Operasional Toko Tani Indonesia


Pelaksanaan Distribusi Pangan Center (TTIC)
Pokok dan Pangan Lainnya Operasional Makanan dan minuman rapat 25 orang x 12 kali

Tenaga operasional 3 orang x 26 hari x 12 bulan


Kaos tenaga operasional dan 1 buah x 7 orang
penanggungjawab bazar
Seragam lapangan bazar 1 buah x 7 orang
Sewa mobil box 1 unit x 12 kali
bahan bakar 1 RAB x 12 kali
Stand Banner 2 buah
Kemasan 1 RAB
Masker 20 box (isi @ 50 buah)
Hand sanitizer 50 buah
Hand soap 24 buah
Honorarium penjaga stand 3 orang x Jumlah
pameran/bazar/operasi pasar pameran/bazar/operasi pasar di
luar jamkerja
Publikasi Siaran Radio 1 kali tayang x 52 minggu
Siaran Televisi 1 kali tayang x 52 minggu
Iklan Media Cetak 1 kali terbit x 52 minggu
leaflet 5.000 lembar
Cadangan Pangan Pemerintah Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Daerah (CPPD)
Honorarium narasumber 4 OJ x 2 kali
Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
Transport peserta 50 orang x 2 kali
Makanan dan minuman harian 60 orang x 2 kali
umum
Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 50
orang x 2 kali
Pengadaan Bahan pangan 1 RAB
berupa beras (CPPD)
Jasa konsultansi Kajian 1 RAB
Cadangan Pangan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan survey harga dan 3 orang x 2 kali x 4 kab


persiapan pengadaan
Perjalanan dinas Identifikasi, 3 org x 4 kali x 4 kab
verifikasi, investigasi sasaran
CPPD
Perjalanan dinas stok opname 3 orang x 4 kali x 4 kab
cadangan pangan
Pengembangan Usaha Pangan
Masyarakat (PUPM) Rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Perjalanan dinas Identifikasi dan 3 org x 2 kali x 4 kab
verifikasi gapoktan/kelompok

Perjalanan dinas Pembinaan dan 3 org x 6 kali x 4 kab


monev PUPM/LDPM/LUEP

Perjalanan dinas Stock Opname 3 org x 1 kali x jumlah


Gapoktan gapoktan/kelompok
Perjalanan dinas Pembinaan dan 3 org x 4 kabupaten x 2 kali
pendampingan Beras ASN

Perjalanan dinas pemantauan 3 org x 4 kabupaten x 2 kali


dan pembinaan di sentra
produksi
Pembinaan Lembaga Distribusi Honorarium narasumber 4 OJ x 1 kali
Pangan Masyarakat (LDPM) Honorarium moderator 1 OK x 1 kali
Transport peserta 70 orang x 1 kali
Makanan dan minuman harian 80 orang x 1kali
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 70
orang x 1 kali
Sosialisasi PUPM Honorarium narasumber 3 OJ x 1 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali
Transport peserta 50 orang x 1 kali
Makanan dan minuman harian 60 orang x 1 kali
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 50
orang x 1 kali
Hibah 1 RAB x jumlah Gapoktan/Klp
Tani PUPM
Bimtek PUPM Honorarium narasumber 2 OJ x 3 kali
Honorarium instruktur 2 x 3 kali
Transport peserta 50 orang x 3 kali
Makanan dan minuman harian 60 orang x 3 kali
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 50
orang x 3 kali
Pasar Tani Rapat koordinasi 25 0rang x 12 kali
Honor bongkar pasang tenda 5 orang x 52 minggu
pasar tani
Masker 10 box (@ isi 50 buah)
Hand sanitizer 25 buah
Hand soap 25 buah
Gelar Pangan Murah Makanan dan minuman rapat 30 orang x 4 kali

MC Acara 1 orang x 2 kali


Cetak Undangan 100 buah x 2 kali
Sewa kursi umum dan VIP 1 RAB
Sewa meja umum dan VIP 1 RAB
Atraksi kesenian 1 RAB
Makananan dan minuman 150 Org x 2 kali
harian umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Penjaga stand 2 orang x 2 hari x Jumlah stand
x 2 kali
Honorarium Petugas keamanan 5 orang x 2 hari x 2 kali

Honorarium Petugas kebersihan 5 orang x 2 hari x 2 kali

Honorarium Tenaga pendukung 5 orang x 2 hari x 2 kali


pemasangan dan pembongkaran
stand
Hiburan 1 RAB
Backdrop 1 buah x 2 kali
Banner 4 buah x 2 kali
Spanduk 10 buah x 2 kali
Umbul-umbul 20 buah x 2 kali
Baliho 2 buah x 2 kali
Souvenir 1 RAB
Gapura pintu masuk 1 RAB
Siaran Radio 2 kali tayang x 4 radio
Siaran Televisi 3 kali tayang
Iklan Media Cetak 2 kali terbit
Leaflet promosi 1000 lembar
Sewa Kursi peserta 2 buah x 2 hari x Jumlah stand
x 2 kali
Sewa meja peserta 2 buah x 2 hari x Jumlah stand
x 2 kali
Sewa panggung 1 RAB
Sewa tenda VIP 1 RAB
Sewa Booth/Sewa Partisi 1 RAB
Sewa Sound System 1 unit x 2 hari x 2 kali
Sewa Lampu dan kabel listrik 1 RAB
Sewa Listrik 1 RAB
Sewa Kipas Spray/Blower 1 RAB
Sewa Gazebo 1 unit x 2 hari x 2 kali
Makanan dan minuman Petugas 5 orang x 2 hari x 2 kali
Keamanan
Makanan dan minuman peserta 2 orang x Jumlah stand x 2 hari
Pameran x 2 kali
Makanan dan minuman Panitia 30 orang x 2 hari x 2 kali

Makanan dan minuman Jumlah petugas x 2 hari x 2 kali


Bongkar Pasang Stand
Makanan dan minuman petugas 5 orang x 2 hari x 2 kali
kebersihan
Kaos penyelenggara 60 buah x 2 kali
Masker 2 orang x 2 hari x Jumlah stand
x 2 kali
Hand sanitizer 20 buah
Hand soap 30 buah

Promosi Pencapaian Target Pendukung Alat Tulis Kantor 3 Paket D


Konsumsi Pangan Penggandaan Persiapan 3 Paket D
Perkapita/Tahun sesuai dengan Masker 1 buah x jumlah peserta x
Angka Kecukupan Gizi memlaui jumlah aktivitas
Media Provinsi Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Promosi Penganekaragaman Pelaksanaan kampanye Cetak leaflet 1.000 lembar


Konsumsi Pangan Berbasis Konsumsi pangan lokal Honorarium narasumber 3 OJ
Sumber Daya Lokal Pembawa acara profesional 1 OK
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

Makanan dan minuman harian 100 orang x 1 kali


umum
Bahan percontohan 1000 cup
Jasa kebersihan 5 orang
Jasa keamanan 5 orang
Spanduk 50 m2
Bacdrop 2 unit
Umbul-umbul 20 buah
X Banner 5 buah
Publikasi 1 tayang
Penyusunan Kajian Konsumsi Jasa Kajian Konsumsi Pangan 1 RAB
Pangan Masyarakat Masyarakat
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Operasional Gerai Pusat Honor Penjaga Gerai 2 orang x 250 hari


Informasi Pangan Lokal (GPIL)

Gerakan Penganekaragaman Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali


Pangan
Honorarium narasumber 3 oj x jumlah lokasi
Transport peserta 25 oh x jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x jumlah lokasi

Makanan dan minuman harian 30 orang x jumlah lokasi


umum
Bahan praktek 1 RAB x jumlah lokasi
X Banner 1 buah x jumlah lokasi
Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 25
org x jumlah lokasi
Kaos 25 buah x jumlah lokasi

Workshop Diversifikasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali


Konsumsi Pangan
Peket Meeting Dalam kota 100 pack
Bahan praktek 1 RAB
X Banner 1 buah
Souvenir/Cinderamata 70 buah
penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 70
org
Honorarium Narasumber 3 OJ
Honorarium moderator 1 OK
profesional
Transport peserta 70 orang
Peliputan Televisi Advertorial 1 tayang
Bahan percontohan 20 RAB x event
Transport peserta 20 org x event
Koordinasi dan Sinkronisasi Gerakan konsumsi B2SA
Pelaksanaan Advokasi, Edukasi Lomba Festival Pangan Lokal Hand sanitizer 4 botol
dan Sosialisasi Konsumsi B2SA (2 kategori) Bahan peraga 40 RAB x jumlah lomba
Pangan Beragam Bergizi Backdrop 1 buah x jumlah lomba
Seimbang dan aman (B2SA) cetak undangan 100 buah
X Banner 1 buah x jumlah lomba
Mouth shield 40 buah x jumlah lomba
Bunga meja 2 buah x jumlah lomba
Makanan dan minuman rapat 26 orang x 6 kali

makanan dan Minuman Harian 100 orang x jumlah lomba


Umum
Honorarium Narasumber 2 os x jumlah lomba
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Pembawa acara 1 ok x jumlah lomba
profesional
Honorarium tenaga kebersihan 7 orang x jumlah lomba

Honorarium tenaga keamanan 5 orang x jumlah lomba

Honorarium Juri lomba 5 orang x jumlah lomba


Atraksi kesenian 1 RAB
Publikasi 1 tayang x jumlah lomba
Sewa kursi/meja 100 buah x jumlah lomba
Meja lomba 40 buah x jumlah lomba
Hadiah lomba 5 buah x jumlah lomba
Apron 40 buah x jumlah lomba
Masker 40 buah x jumlah lomba
Trophy 5 buah x jumlah lomba
Cetak piagam 5 buah
Perjadin Luar Daerah dalam 2 orang x 2 hari x 1 kali
rangka sosialisasi Juknis lomba

Sosialisasi konsumsi pangan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali


Beragam Bergizi Seimbang dan
Aman (B2SA) Bahan praktek 1 RAB x jumlah lokasi
X Banner 1 buah x jumlah lokasi
Honorarium narasumber 3 OJ x jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 30 orang x jumlah lokasi
umum
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x jumlah lokasi

Transport peserta 25 orang x jumlah lokasi


Penggandaan 10 Lembar x Jumlah materi x 25
orang x jumlah lokasi
Lomba Festival Pangan lokal Tk. Bahan praktek 2 RAB
Nasional Seragam 6 buah
Sewa kendaraan 1 unit x 5 hari
Perjalanan Dinas Luar Kota 6 orang
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali

Koordinasi dan Sinkronisasi Bimtek Pola Konsumsi/Pola X Banner 1 buah


Pemantauan dan Evaluasi Pangan harapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali
Konsumsi per Kapitan per
Tahun Makanan dan Minuman Harian 40 orng x jumlah hari
Umum
Transport peserta 30 orang x jumlah hari
Honorarium narasumber 3 oj x jumlah hari
Penggandaan 10 Lembar x Jumlah materi x 30
org x jumlah hari
Perjalanan pengumpulan data 4 orang x 4 kab x 4 kali
konsumsi
FGD Hasil/Publikasi Tabel 8 X Banner 1 buah
Susenas Honorarium Narasumber 3 OJ
Makanan dan Minuman Harian 40 orang
Umum
Transport peserta 30 orang
Penggandaan 10 Lembar x Jumlah materi x 30
orang

Workshop Hasil Penyusunan X Banner 1 buah


evaluasi Pola Konsumsi/Pola Cetak buku PPH 30 buah
Pangan Harapan (PPH) Honorarium narasumber 3 OJ
makanan dan minuman harian 60 orang

Transport peserta 50 orang


Penggandaan 10 Lembar x Jumlah materi x 50
org

Penyebarluasan Informasi Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 2 kali


Kantin Sehat, Aman dan Ramah
Lingkungan

Bimtek penganekaragaman Honorarium Narasumber 2 OJ x 5 kab/kota


Konsumsi pangan menuju B2SA Honorarium Instruktur 4 orang x 3 jpl x 5 kab/kota
untuk anak sekolah (SD/SMP) Transport peserta 40 orang x 5 kab/kota
Makanan dan Minuman harian 50 orang x 5 kab/kota
umum
Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 5 kab/kota
Bahan praktek 1 RAB x 5 kab/kota
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 4 kab

Magang petugas dalam rangka Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali
peningkatan penganekaragaman
pangan lokal Perjalanan Dinas Survey lokasi 2 org x 2 hari x 1 kali
Magang
Perjalanan dinas peserta 40 orang x 4 hari
Perjalanan dinas pendamping 4 orang x 4 hari

Narasumber 3 OJ x 4 hari
Kursus-Kursus 40 orang
Singkat/Pelatihan

Program Penanganan Penyusunan Peta Kerentanan Pendukung Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Kerawanan Pangan dan Ketahanan Pangan Penggandaan Persiapan 2 Paket D
Kewenangan Provinsi Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Penyusunan, Pemutakhiran dan Penyusunan Sistem


Analisis Peta Ketahanan Dan Kewaspadaan Pangan dan Gizi
Kerentanan Pangan Provinsi dan (SKPG)
Kabupaten/Kota - Sosialisasi Penyusunan SKPG Honorarium Narasumber 4 OJ
Transport peserta 25 orang
Makanan dan minuman harian 35 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 25
orang
Transportasi 1 orang pp
Swab test/antigen 1 orang

- Workshop Penyusunan SKPG Makanan dan minuman rapat 25 orang x 8 kali


koordinasi
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
penyusunan
Perjalanan dalam daerah 3 org x 4 kab x 6 kali
Pengumpulan dan validasi data
SKPG
Perjalanan luar daerah Bimtek 1 org x 1 kali
penyusunan SKPG
Swab test/antigen 1 orang
Honorarium Tim Pelaksana 14 orang x 4 bulan
Kegiatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak buku peta rawan pangan 5 dokumen x 12 eksemplar
dan gizi triwulan dan tahunan
(SKPG)

- Diseminasi SKPG Triwulan 1-3 Makanan dan minuman rapat 25 orang x 8 kali
koordinasi
Perjalanan dalam daerah 3 org x 4 kab x 3 kali
Pengumpulan dan validasi data
SKPG
- Diseminasi SKPG Tahunan Honorarium Narasumber 4 OJ
Transport peserta 25 orang
Makanan dan minuman harian 35 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 25
orang

Penyusunan Peta Food Security


and Vulnarability Altlas (FSVA)

- Sosialisasi penyusunan peta Honorarium narasumber 4 OJ


Food Security and Vulnarability Transport peserta 25 orang
Atlas (FSVA) Makanan dan minuman harian 35 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 25
orang
Transportasi 1 orang PP
Swab test/antigen 1 orang

- Workshop Penyusunan FSVA Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali


koordinasi
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
penyusunan
Perjalanan dalam daerah 2 org x 4 kab x 6 kali
Pengumpulan dan validasi data
FSVA
Perjalanan luar daerah Bimtek 1 org x 1 kali
penyusunan FSVA
Swab test/antigen 1 orang
- Diseminasi FSVA Honorarium Narasumber 4 OJ
Transport peserta 25 orang
Makanan dan minuman harian 35 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 25
orang

Penanganan Kerawanan Pendukung Alat Tulis Kantor 2 Paket D


Kewenangan Provinsi Penggandaan 2 Paket D
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Koordinasi dan Sinkronisasi Pembinaan dan Evaluasi lokasi
Penanganan Kerawanan Pangan Mandiri Pangan
Provinsi - Forum Evaluasi Desa Mandiri Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
Pangan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 10 kali x 4 kab
pembinaan lokasi mandiri
pangan
Honorarium narasumber 4 OJ x 4 kab
Honorarium moderator 1 OK x 4 kab
Transport peserta 50 orang x 4 kab
Makanan dan minuman harian 60 orang x 4 kab
umum
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 4 kab

Gerakan Optimalisasi Potensi


lokasi, Gerakan kemandirian
pangan penyediaan protein
hewani
- Pelatihan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali

Honorarium narasumber 2 OJ x Jumlah lokasi


Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x
Jumlah lokasi
Transport peserta 40 orang x Jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 50 orang x Jumlah lokasi
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x Jumlah lokasi
Bahan praktek 1 RAB x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 org x jumlah lokasi

Temu Kemitraan/Temu Honorarium narasumber 2 OJ x 5 kab/kota x 2 angkatan


Kewirausahaan
Transport peserta 40 orang x 2 angkatan
Makanan dan minuman harian 50 orang x 2 angkatan
umum

Peningkatan Kapasitas Pengelola


lokasi Mandiri Pangan

- Pelatihan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali

Honorarium narasumber 2 OJ x 4 hari x Jumlah angkt


Honorarium instruktur 4 orang x 3 jpl x 4 hari x Jumlah
angkt
Transport peserta 40 orang x 4 hari x Jumlah
angkt
Makanan dan minuman harian 50 orang x 4 hari x Jumlah
umum angkt
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 4 hari x Jumlah angkt

Evaluasi Akses Pangan


Masyarakat
- Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Perjalanan dinas evaluasi 3 orang x 1 kali x 4 kab


kegiatan
- Forum Akses Pangan Honorarium narasumber 4 OJ x 4 kab
Masyarakat Honorarium moderator 1 OK x 4 kab
Transport peserta 50 orang x 4 kab
Makanan dan minuman harian 60 orang x 4 kab
umum
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 4 kab

Peningkatan Kapasitas Pengelola


Lembaga akses pangan

- Pelatihan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN - PelatihanAKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium narasumber 2 OJ x 6 hari x Jumlah angkt

Honorarium instruktur 4 orang x 3 jpl x 6 hari x


Jumlah angkt
Transport peserta 40 orang x 6 hari x Jumlah
angkt
Makanan dan minuman harian 50 orang x 6 hari x Jumlah
umum angkt
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
orang x 6 hari x Jumlah angkt

Penanganan Kerawanan pangan

- FGD tingkat Kab/Kota Honorarium narasumber 4 OJ x 5 kab/kota


Transport peserta 30 orang x jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 40 orang x jumlah lokasi
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
orang x jumlah lokasi
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x jumlah lokasi

- FGD tingkat Prov Honorarium narasumber 4 OJ


Transport peserta 30 orang
Makanan dan minuman harian 40 orang
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
orang
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

- Ekspose Hasil Honorarium narasumber 4 OJ


Transport peserta 30 orang
Makanan dan minuman harian 40 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

- koordinasi dan Pembinaan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali


Kerawanan Pangan
Perjalanan dinas 3 orang x 2 kali x 5 kab/kota
- Pelaporan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Jilid laporan 10 buku


Penggandaan laporan 40 lbr x 10 eksp
Intervensi Kerawanan Pangan

- FGD Honorarium narasumber 4 OJ


Transport peserta 30 orang
Makanan dan minuman harian 40 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

- Pembinaan dan Evaluasi Perjalanan dinas pembinaan 4 orang x 4 kali x 4 kab


Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

- Pelaporan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Jilid laporan 10 buku


Penggandaan laporan 40 lbr x 10 eksp
Program Pengawasan Keamanan Pelaksanaan pengawasan Pendukung Alat Tulis Kantor 2 paket D
pangan kemanaan Pangan Segar Penggandaan 3 paket D
Distribusi Lintas Daerah Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
Kabupaten/Kota jumlah aktivitas
Penguatan Kelembagaan Operasional OKKPD
Keamanan Pangan Segar Ekspose Audit Internal Lembaga Honorarium Narasumber 4 OJ
Provinsi OKKPD DIY Transport peserta 50 orang
Makanan dan minuman harian 60 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 50 org
Cetak hasil Audit Internal 5 eksemplar
Honor tim audit internal 2 orang x 3 bulan
Tim Komisi Teknis OKKPD 5 orang x 3 bulan
Pengkajian Ulang Manajemen Honorarium narasumber 4 OJ
Lembaga OKKPD DIY Honorarium moderator 1 OK
Transport peserta 40 orang
Makanan dan minuman harian 50 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 40 org
Rapat koordinasi 25 orang x 2 kali
Penyempurnaan dan Honorarium narasumber 4 OJ
Harmonisasi Dokumen Sistem Honorarium moderator 1 OK
Mutu (Doksistu) OKKPD DIY Transport peserta 40 orang
Makanan dan minuman harian 50 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 40 org
Cetak Doksistu 20 eksemplar
Makan dan minum rapat 25 orang x 2 kali
koordinasi
Evaluasi Sasaran Mutu OKKPD Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali x 5 kab/kota
DIY
Perjalanan dinas monev 3 orang x 4 kali x 4 kab
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 6 hari
Peningkatan Kompetensi SDM
OKKPD
Perjalanan dinas monev sasaran 3 orang x 4 kab x Jumlah
mutu OKKPD pelaku usaha
Rekomendasi Keamanan Pangan Rekomendasi hasil pengawasan
Segar Asal Tumbuhan Lintas dan pembinaan keamanan
Daerah Kabupaten/Kota pangan
Implementasi Temu Pelaku Honorarium Narasumber 4 OJ x 5 kab/kota
Usaha Produk Bersertifikat Honorarium Honorarium 1 OK x 5 kab/kota
moderator
Transport peserta 40 orang x 5 kab/kota
Makanan dan Minuman harian 50 orang x 5 kab/kota
umum
Perjalanan Narasumber pusat Jumlah orang x 1 pp

Perjalanan dinas Monitoring 3 orang x 4 kab


Makanan dan minuman rapat 25 org x 2 kali

Sosialisasi Keamanan Pangan Honorarium narasumber 4 OJ x 5 kab/kota x 2 angkatan


Segar Asal Tumbuhan (PSAT)
dan OKKPD Transport peserta 25 orang x 5 kab/kota x 2
angkatan
Makanan dan minuman harian 30 orang x 5 kab/kota x 2
umum angkatan
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 25 orang x 5
kab/kota x 2 angkatan
Bahan percontohan 1 RAB x 5 kab/kota
Segar Asal Tumbuhan (PSAT)
dan OKKPD

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas Sosialisasi 3 orang x 4 kab x 2 angkatan

Ekspose produk PSAT (Pangan Bahan pameran 1 RAB


Segar Asal Tumbuhan) sebagai Sewa stand 1 RAB
peserta Seragam pemandu 4 orang
Dekorasi pameran 1 RAB
Leaflet/booklet 500 lembar
Tenaga bongkar pasang 5 orang x 2 hari
pameran
Sewa kendaraan 1 RAB
Sertifikasi Keamanan Pangan Sertifikat dan register PSAT
Segar Asal Tumbuhan Lintas (Pangan Segar Asal Tumbuhan)
Daerah Kabupaten/Kota
Sertifikasi Prima, Registrasi PD Makanan dan minuman rapat 25 orang x 12 kali
dan Surveilen
Perjalanan dinas dalam daerah 34 orang x 3 kali x jumlah
Inspeksi Sertifikasi, Registrasi, kelompok
dan Surveilen

Analisis Lab. Penjaminan Analisis Lab. Pencemaran Lahan 1 RAB x jumlah sampel
Keamanan Mutu Produk
Analisis Lab. Pencemaran Air 1 RAB x jumlah sampel
Analisis Lab. Pencemaran 1 RAB x jumlah sampel
Produk

Seminar Keputusan Hasil Honorarium narasumber 4 OJ x Jumlah seminar


Sertifikasi, Registrasi, dan Honorarium moderator 1 OK x Jumlah seminar
Surveilen Transport peserta 40 orang x Jumlah seminar
Makanan dan minuman harian 50 orang x Jumlah seminar
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x Jumlah seminar
Cetak sertifikat Prima dan PD jumlah pelaku usaha yang lolos
sertifikasi/registrasi
Pelaksanaan Jejaring Keamanan Honorarium narasumber 4 OJ x 2 kali x 1 hari
Pangan Daerah (JKPD) Honorarium moderator 1 OK x 2 hari
Transport peserta 40 orang x 2 hari
Makanan dan minuman harian 50 orang x 2 hari
umum
Perjalanan Narasumber pusat Jumlah orang x 1 pp

Sewa tempat dan/atau jasa 1 unit x 2 hari


kebersihan
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x 2 hari

Makanan dan minuman rapat 25 org x 2 kl x 6 bln

Pengawasan/pembinaan Pengadaan rapid test 1 RAB x jenis pengujian


keamanan pangan Bahan percontohan/sampel 1 RAB
pengawasan
Pengujian cemaran pangan pada 1 RAB
bahan pengawasan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 4 kab x 12 kali


Pengawasan, pemantauan dan
pembinaan produk segar dan
olahan (Inspektor, PPC, PMHP
dan Stake holder )

Honorarium narasumber 4 OJ
Ekspose Hasil Analisis Transport peserta 100 orang
Pemantauan Keamanan Pangan Makanan dan minuman harian 110 orang
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 110 orang
Ekspose Informasi Pangan Aman Honorarium narasumber 4 OJ x 5 kab/kota x 2 angkatan
dan Sehat Konsumsi
Transport peserta 25 orang x 5 kab/kota x 2
angkatan
Makanan dan minuman harian 30 orang x 5 kab/kota x 2
umum angkatan
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 25 orang x 5
kab/kota x 2 angkatan
Sewa tempat dan/atau jasa 1 RAB x 5 kab/kota x 2
kebersihan angkatan
Backdrop 1 unit x 5 kab/kota x 2
angkatan
Cetak leaflet 500 lembar x 5 kab/kota
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 4 kab x 2 angkatan

Honorarium moderator 5 ok x 2 angkatan


Bahan percontohan 1 RAB x 5 kab/kota x 2
angkatan
Sosialisasi Informasi Kantin Honorarium narasumber 4 OJ x 5 kab/kota x 2 angkatan
Sehat, Aman dan Ramah
Lingkungan Transport peserta 25 orang x 5 kab/kota x 2
angkatan
Makanan dan minuman harian 30 orang x 5 kab/kota x 2
umum angkatan
Penggandaan Materi 10 lbr x 4 materi x 25 orang x 5
kab/kota x 2 angkatan
Sewa tempat dan/atau jasa 1 RAB x 5 kab/kota x 2
kebersihan angkatan
Perjalanan dinas sosialisasi 4 orang x 4 kab x 2 angkatan
Honorarium moderator 5 ok x 2 angkatan
Backdrop 1 buah x 5 kab/kota x 2
angkatan
Bahan percontohan 1 RAB x 5 kab/kota x angkatan

PROGRAM PENGENDALIAN Pengendalian dan Pendukung Alat Tulis Kantor 10 Paket A


DAN PENANGGULANGAN Penanggulangan Bencana Penggandaan 22 Paket A
BENCANA PERTANIAN Pertanian Provinsi (K90) Cetak laporan 16 eksemplar
Pengendalian Organisme Pengamatan dan Pengendalian
Pengganggu Tumbuhan (OPT) Hama secara alami pada Makanan dan minuman rapat 25 orang x 10 kali
Tanaman Pangan, Hortikultura, tanaman pangan, hortikultura,
dan Perkebunan (S90) dan perkebunan Perjalanan luas daerah 2 orang x 1 kl
Koordinasi dengan Balai Proteksi
Jawa Tengah
Perjalanan luar daerah 2 orang x 1 kali
pertemuan kebijakan
perlindungan nasional
Perjalanan luar daerah 2 orang x 1 kali
pertemuan regional
perlindungan
Honorarium Regu Perlindungan 10 orang x 25 kali x 2 musim x 5
Tanaman (RPT) kab/kota
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
koordinasi petugas POPT

Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah lokasi


Pertemuan pembinaan kelompok
tani
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan minuman 25 orang x Jumlah lokasi
aktivitas lapangan Gerakan
pengendalian OPT
Bahan obat-obatan 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
Masker, sarung tangan, hand 1 RAB
sanitizer
Leaflet jumlah judul x 1.000 lembar
Perjalanan dinas pengawalan 3 orang x 2 kali x jumlah lokasi
pengendalian OPT TPH di
lapangan
Perjalanan dinas Rekomendasi 3 orang x 4 kab x Jumlah lokasi
Pengendalian
Perjalanan dinas dalam daerah 2 org x 12 bulan x 8 kali
pengamatan OPT tanaman
perkebunan
Perjalanan dinas luar daerah 3 org x 5 kab perbatasan x 1 kali
pengamatan dan pengendalian
OPT daerah perbatasan dgn
Jateng
Bahan obat-obatan 1 RAB

Monitoring dan Evaluasi 3 orang x 5 kab/kota x Jumlah


Pengendalian Hama (OPT) lokasi

Penyediaan APH dan bahan Makanan dan minuman rapat 20 orang x 2 kali
pestisida nabati
bahan obat-obatan 3 RAB
bahan kimia 3 RAB
bahan percontohan 3 RAB
Alat-alat/perlengkapan 3 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Bahan Gas/bahan bakar 24 tabung


minyak Laboratorium
Pengamatan Hama dan Penyakit
(LPHP) dan sub Laboratorium
Hayati
Bahan Gas/bahan bakar 12 tabung x jumlah PPAH/Klinik
minyak Pos Pelayanan Agen PHT
Hayati (PPAH)/Klinik PHT
Honorarium tenaga pembuatan 8 Kg bahan yang di masak/HOK
APH lab LPHP, sub lab hayati
dan PPAH/Klinik PHT

Honorarium RPT 10 orang x 2 Komoditas x 12 kali

Transport peserta 40 orang x 5 kab/kota


Honorarium narasumber 2 OJ x 5 kab/kota
Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kab/kota
umum
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kab/kota

Makanan dan minuman 25 org x jumlah klinik PHT


bimbingan Klinik PHT
Makanan dan minuman 25 org x jumlah PPAH
pembinaan PPAH
Perjalanan dinas dalam daerah 1 orang x lokasi klinik/PPAH x 1
kali
Hibah konservasi musuh alami 1 RAB x jumlah kelompok

Hibah rumah burung hantu 1 RAB x jumlah kelompok


Klinik burung hantu 1 RAB x jumlah kelompok

Pengendalian OPT tanaman


kakao
- Pengendalian Penggerek Buah Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
Kakao (PBK)
Makanan dan minuman 25 org x 2 kl x Jumlah lokasi
pengendalian di petani pengendalian
bahan pengendalian 1 RAB
alat perlengkapan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Honorarium tenaga kerja 10 Tanaman/HOK


pemasangan sarung
Perjalanan dinas Pelaksanaan 3 Org x lokasi pengendalian x 5
pengendalian kl
Perjalanan Dinas monev 3 org x lokasi pengendalian x 5
pengendalian kl
Perjalanan Dinas observasi 3 org x lokasi pengendalian x 2
lokasi pengendalian kl
- Pengendalian busuk buah Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

Makanan dan minuman 25 org x 2 kl x Jumlah lokasi


pengendalian busuk buah kakao pengendalian
petani
Honorarium tenaga kerja 10 rorak/HOK; 1 Ha = 25 rorak
pembuatan rorak
bahan pengendalian 1 RAB
alat perlengkapan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan dinas Pelaks. 3 Org x lokasi pengendalian x 5


pengendalian kl
Perjalanan Dinas monev 3 org x lokasi pengendalian x 5
pengendalian kl
Perjalanan Dinas observasi 3 org x lokasi pengendalian x 2
lokasi pengendalian kl
Pengembangan dan Penyebaran Makanan dan minuman 25 orang x 2 kali x lokasi
Agensia Hayati pertemuan petani pengendalian
Makanan dan minuman rapat 25 org x 2 kali
petugas
Honorarium Tenaga Pembantu 8 Kg bahan yang di masak/HOK
Pembuatan Agens Hayati di
Laboratorium
Honorarium Tenaga 1 HOK x lokasi pengendalian x 3
Penyebaran/aplikasi Agens kl
Hayati di Lapangan
Honorarium Tenaga Pengamatan 1 HOK x lokasi pengendalian x 4
Hasil Penyebaran/aplikasi Agens kl
Hayati di Lapangan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x lokasi pengendalian x 4


Penyebaran/Aplikasi Agens kl
Hayati di lapangan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x lokasi pengendalian x 5
evaluasi Agens Hayati di kl
lapangan
bahan percontohan (Sub Lab 1 RAB
Hayati)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pengendalian OPT Tanaman
Perkebunan dengan pestisida
nabati
- Persiapan Bahan Formulasi Pestisida 1 RAB x Lokasi pengendalian
Nabati
- Sosialisasi Honorarium narasumber 4 OJ x 1 kali x lokasi
pengendalian
Transport peserta 40 orang x 1 kali x lokasi
pengendalian
Makanan dan minuman harian 50 orang x 1 kali x lokasi
umum pengendalian
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 org x lokasi pengendalian x 1
kali
- Evaluasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali x lokasi
Evaluasi Pestisida Nabati di pengendalian
Lapangan
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 org x lokasi pengendalian x 1
kali
Pengendalian Oryctes sp pada Makanan dan minuman 25 orang x 2 kali x lokasi
tanaman kelapa pertemuan petani pengendalian
Makanan dan minuman rapat 25 org x 2 kali
petugas
Bahan pengendalian 1 RAB
alat perlengkapan 1 RAB
Honorarium tenaga pembuatan 1 traping/HOK
trapping
Honorarium tenaga Penyebaran (10 trapping/HOK) x kali
Metarhizium sp penyebaran
Honorarium tenaga Pengamatan (10 trapping/HOK) x kali
Metarhizium sp pengamatan
Perjalanan Dinas observasi 3 org x lokasi pengendalian x 2
lokasi pengendalian kl
Perjalanan dinas Pelaksanaan 3 org x lokasi pengendalian x 5
Pengendalian kl
Perjalanan Dinas monev 3 org x lokasi
pengendalian
Gerakan Pengendalian OPT Makanan dan minuman 25 Orang x lokasi pengendalian
Tanaman Perkebunan pertemuan petani x jumlah komoditas

Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x lokasi pengendalian x


jumlah komoditas

Bahan pengendalian 1 RAB x jumlah komoditas


alat perlengkapan 1 RAB x jumlah komoditas
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket x
jumlah komoditas
Penyediaan dan pemelihaaraan Drone sprayer 1 buah
sarana prasarana Pengendalian Baterai drone sprayer 1 RAB
OPT Pemeliharaan 1 tahun

Bimtek Penerapan Teknologi


Pengendalian Hama Terpadu Makanan dan minuman rapat 25 orang x 5 kali
Koordinasi penentuan Calon

Honorarium narasumber 2 OJ x 3 hari x Jumlah


angkatan
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x 3
hari x Jumlah angkatan
Transport peserta 40 orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 50 orang x 3 hari x Jumlah
umum angkatan
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Sewa Tempat 1 unit x 3 hari x Jumlah
angkatan
Peralatan 40 buah x Jumlah angkatan
cetak sertifikat 40 orang x Jumlah angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Sekolah Lapang Pengendalian
Hama Terpadu (SLPHT)

- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 5 kali


kooordinasi penentuan Calon
dan pelaksanaan
- Sekolah Lapang Transport peserta 40 orang x 16 hari x Jumlah
kelompok
Honorarium narasumber 3 OJ x 16 hari x Jumlah
kelompok
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 6 jpl x
16 hari x Jumlah kelompok
Honorarium Tenaga Pembibitan jumlah kelompok x 6 kali x 4
HOK
Honorarium Tenaga Pengamatan jumlah kelompok x 6 kali x 4
OPT HOK
Makanan dan minuman harian 50 orang x 16 hari x Jumlah
umum kelompok
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 16 hari x Jumlah
kelompok
cetak sertifikat 40 buah x Jumlah kelompok
Peralatan 1 RAB x Jumlah kelompok
Bahan Percontohan/Praktek 1 RAB x Jumlah kelompok
Kompensasi lahan praktek 1 RAB x Jumlah kelompok
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x 16 hari x Jumlah
kelompok
- Evaluasi Makanan dan minuman 30 orang x 4 kab x 4 kali
Evaluasi Kegiatan
Perjalanan dinas evaluasi 3 orang x 4 kab x 4 kali
- Pembinaan/Pendampingan Makanan dan minuman 30 orang x 2 kali x Jumlah
pertemuan kelompok
pembinaan/pendampingan
kelompok tani
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 org x 2 kali x Jumlah
kelompok
Penerapan Pengendalian Hama Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah unit
Terpadu (PHT) pada tembakau Pertemuan awal
Makanan dan minuman 25 orang x 6 kali x Jumlah unit
pertemuan penerapan PHT pada
tembakau
Makanan dan minuman 25 orang x 3 kali x Jumlah unit
Koordinasi evaluasi penerapan
PHT pada tembakau

Honorarium Tenaga Pembibitan jumlah unit unit x 6 kali x 4


HOK
Honorarium Tenaga Pengamatan jumlah unit x 6 kali x 4 HOK
OPT
Honorarium Tenaga jumlah unit unit x 6 kali x 6
Pengendalian OPT HOK
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bahan percontohan 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
perlengkapan 1 RAB
obat-obatan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Layanan Laboratorium Bahan kimia standar 1 RAB


Pengamatan Hama dan Penyakit Suku cadang alat laboratorium 1 RAB
Tanaman Pertanian (LPHPTP)
Alat elektronik pendukung 1 RAB
Mebeler laboratorium 1 RAB
Operasional Laboratorium Bahan kimia 1 RAB
Pengujian Mutu produk Bahan kimia standar 1 RAB
Tanaman Perjalanan pengambilan sampel 3 orang x 2 musim x 5 kab/kota
produk dan pestisida x Jumlah rekomendasi residu
pestisida
Pengamatan Organisme Perjalanan pengamatan OPT 3 orang x 3 kali x 5 kab/kota x 2
Pengganggu Tanaman (OPT) musim
Makanan dan minuman rapat 4 triwulan x 60 orang x 2 hari
validasi dan penyajian data OPT

Sarana Pengamatan OPT 1 RAB x Jumlah pengamat


Perjalanan luar daerah verifikasi 1 orang x 2 kali
dan validasi data OPT

Publikasi Pemeliharaan web 1 unit


Publikasi radio 6 kali
Honorarium narasumber 2 OJ x 2 kali
Siaran televisi 2 kali tayang
Leaflet 1.000 lembar x jumlah judul
Raker Peredaran dan Transport peserta 40 orang
penggunaan pestisida Honorarium narasumber 3 OJ
Makanan dan minuman harian 50 orang
umum
Monev Perjalanan monitoring peredaran 3 orang x 2 kali x 5 kab/kota x 2
dan penggunaan pestisida musim

Pengembangan ISO Lab


pengujian (ISO 17025:2017)
Audit internal Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Penggandaan dokumen audit 1 RAB

Perbaikan dokumen mutu Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kl x 2 bl

Jasa konsultansi Jasa Konsultan 1 RAB


Biaya proses sertifikaasi 1 RAB

Uji Profisiensi Biaya Uji Profisiensi 1 RAB

Asessment/Surveilen Biaya asesment/Surveilen 1 RAB

FGD/audit eksternal/kaji ulang Honorarium 3 OJ x jumlah kegiatan


manajemen/Pra Narasumber/Pembahas
asesmen/asesmen/Surveilen Makanan dan minuman harian 40 orang x jumlah kegiatan
umum
Transport peserta 30 orang x jumlah kegiatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang x jumlah kegiatan
Honorarium Assesor dari pusat 1 RAB

Tinjauan Manajemen Makanan dan minuman rapat 30 org x 4 kali

Pendampingan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 10 kali

Audit Makanan dan minuman Audit 25 orang x 1 kali


Eksternal
Peningkatan Kapasitas Perlengkapan 1 RAB
Pengelolaan laboratorium Peralatan 1 RAB
In house tranining 1 RAB
Makanan daya tahan tubuh 3 orang x 20 hari x 6 bulan
Resertifikasi Resertifikasi ISO 1 RAB
PENGENDALIAN KESEHATAN Penjaminan Kesehatan Hewan, Pendukung Alat Tulis Kantor 1 Paket D
HEWAN DAN KESEHATAN Penutupan dan Pembukaan Penggandaan 2 Paket D
MASYARAKAT VETERINER Daerah Wabah Penyakit Masker 1 buah x jumlah peserta x
Hewan Menular Lintas Daerah jumlah aktivitas
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) Hand sanitizer 1 botol kecil x jumlah peserta x
Daerah Provinsi (K90) jumlah aktivitas
Pengendalian Resiko dan Fasilitasi Obat dan vaksin Makanan dan minuman rapat 30 org x 6 kali
Penanggulangan Penyakit koordinasi Kesehatan Hewan
Hewan dan Zoonosis (S90)
Obat-obatan 1 RAB
Peralatan dan perlengkapan 1 RAB
Pemeliharaan cold room 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan distribusi obat, 3 orang x 4 kab x 1 kali


vaksin dan perlengkapan
Komunikasi Informasi dan Transport peserta peserta 30 org x jumlah lokasi
Edukasi (KIE) Penyakit Zoonosis tingkat lokal
Makanan dan minuman harian 35 org x jumlah lokasi
umum
Honorarium narasumber 3 OJ x jumlah lokasi
Perjalanan dinas 3 orang x jumlah lokasi

Bimtek Pelayanan Kesehatan Honorarium Narasumber 3 OJ x 2 hari


Hewan Honorarium Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 2 jpl x 2
hari
Transport peserta peserta 40 org x 2 hari
tingkat lokal
Makanan dan minuman harian 50 org x 2 hari
umum
Penggandaan materi 10 lembar x Jumlah materi x 40
orang
Cetak sertifikat 40 lembar

Surveilans dan investigasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali


penyakit hewan
Perjalanan dinas surveilans dan 4 orang x 4 kab x 4 kali
investigasi
Makanan dan minuman rapat 15 org x 6 kali
koordinasi Otoritas Veteriner

Pengawasan Pemasukan dan Pendukung Alat Tulis Kantor 2 Paket D


Pengeluaran Hewan dan Produk Penggandaan 3 Paket D
Hewan Lintas Daerah Provinsi Masker 1 buah x jumlah peserta x
(K90) jumlah aktivitas
Pengawasan Pemasukan dan Pendukung
Pengeluaran Hewan dan Produk
PROGRAM KEGIATAN
Hewan Lintas Daerah Provinsi SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 (K90) 2 3 4 5 6
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Penilaian Risiko Penyakit Hewan Terjaminnya daging hewan Honorarium Narasumber 4 OJ x 1 hari x Jumlah
dan Keamanan Produk Hewan qurban yang Aman, Sehat, angkatan
(S90) Utuh, dan Halal (ASUH) Honorarium Instruktur 5 orang x 1 jpl x 2 kelompok x 1
hari
Transport peserta peserta 250 org x 1 hari x Jumlah
Tingkat Lokal angkatan
Makanan dan minuman harian 250 org x 1 hari x Jumlah
umum angkatan
Bahan perlengkapan 1 RAB x Jumlah angkatan
Bahan Ternak Praktek 2 ekor x jumlah angkatan
Cetak sertifikat 250 lembar x Jumlah angkatan

Makanan dan minuman rapat 60 orang

Perjalanan Dinas Pengawasan 4 orang x 4 kab x 4 kali


Hygiene sanitasi dan penyakit
zoonosis pada hewan qurban

Meningkatnya kompetensi Alat perlengkapan pemotongan 1 RAB


pengelola hewan kurban hewan kurban
Bahan ternak praktek 2 ekor x Jumlah Angkatan
Honorarium Narasumber 4 OJ x 1 hari x jumlah angkatan

Honorarium Instruktur 2 orang x 3 jpl x 1 hari


Transport peserta peserta 50 org x 2 hari x Jumlah
tingkat lokal angkatan
Makanan dan minuman harian 60 orang x 2 hari
umum
Sertifikat 50 lembar
Perjalanan Dinas 4 orang x 4 kab x 4 kali

Pengawasan dan Pemeriksaan Pengamanan hewan ternak Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Kesehatan Hewan dan Produk melalui Pengawasan lalu lintas
Hewan di Perbatasan Lintas ternak (PLLT) Honorarium petugas Jumlah petugas x 300 hari
Daerah Provinsi (S90) Sewa Tempat 1 unit x 7 lokasi
Perlengkapan/peralatan 1 RAB
Pakaian kerja lapangan dan 1 RAB
perlengkapan petugas
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 7 lokasi x 2 kali
monitoring PLLT
pembayaran listrik 7 lokasi x 12 bulan
peralatan listrik untuk PLLT 1 RAB
Kesejahteraan Hewan Pendukung Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Pengelolaan Penerbitan sertifikat Jumlah sertifikat yang Makanan dan minuman rapat 20 orang x 4 kali
kesejahteraan hewan dan Nomor dihasilkan pada pelaksanaan
Kontrol Veteriner (NKV) (S90) audit NKV terhadap unit usahab Cetak Sertifikat NKV Jumlah unit usaha x 1 sertifikat
produk asal hewan
Alat/perlengkapan sertifikasi 1 RAB
NKV
Unit usaha yang terawasi dalam Perjalanan dinas Surveilans 4 orang x jlmh unit usaha x 3
penerapan standart teknis NKV kali
kesmavet Perjalanan dinas Sertifikasi 4 orang x jlmh unit usaha x 3
NKV kali
Perjalanan dinas dan pembinaan 4 orang x 4 kab x 5 kali
Unit Pengolahan Hasil (UPH)
Peternakan
Perjalanan dinas pengawasan 4 orang x 4 kab x 4 kali
peredaran pangan asal hewan

Pengawasan penggunaan Perjalanan dinas Pengawasan 4 orang x 4 kab x 5 kali


antimicrobia Peredaran Pangan Asal Hewan

Alat dan bahan pengambilan 1 RAB


sampel
Pengujian laboratorium 1 RAB

Komunikasi Informasi Edukasi Honorarium Narasumber 2 OJ x 1 hari x jumlah lokasi


(KIE) Kesejahteraan Hewan Makanan dan Minuman harian 40 org x 1 hari x jumlah lokasi
umum
Transport peserta Peserta 35 org x 1 hari x Jumlah lokasi
Tingkat Lokal
Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 4 kab x 4 kali
KIE Kesrawan

Bimtek Kesejahteraan Hewan Honorarium Narasumber 4 OJ x 1 hari


untuk Pelaku Usaha Transport peserta peserta 30 org x 1 hari
Makanan dan Minuman harian 35 org x 1 hari
umum
Penggandaan materi 10 lembar x Jumlah materi x 30
orang
Cetak sertifikat 30 buah
Perjalanan Dinas pengawasan 4 orang x 4 kab x 5 kali
penerapan standar teknis
kesehatan masyarakat veteriner

Perjalanan Pengawasan 4 orang x 4 kab x 5 kali


Kesejahteraan hewan

Bimtek Kesejahteraan Hewan Honorarium Narasumber 4 OJ x 1 hari


untuk Petugas Transport peserta peserta 30 org x 1 hari
Makanan dan minuman harian 35 org x 1 hari
umum
Penggandaan materi 10 lembar x Jumlah materi x 30
orang
Cetak sertifikat 30 buah

Penerapan Persyaratan Teknis Pendukung Alat Tulis Kantor 4 Paket A


Sertifikasi Zona/Kompartemen Penggandaan 5 Paket A
Bebas Penyakit dan Unit Usaha
Produk Hewan Pengujian Laboratorium Uji sampel produk asal hewan
Kesehatan Hewan dan dan penyakit hewan
kesehatan Masyarakat Veteriner - Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 4 kab x jumlah aktivitas


Pengambilan sampel daging,
susu, telur untuk pengujian
Kesmavet
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 4 kab x jumlah aktivitas
Pengambilan speciment
pengujian Keswan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas luar Daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
Technical Meeting Pusvetma

Perjalanan Dinas luar Daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali


pertemuan PMSR-CM (Program
Monitoring Surveilans Residu
dan Cemaran Mikroba)

- Uji Sampel Honorarium Petugas pencuci 1 org x HOK


dan penyeteril alat-alat lab PAH

Honorarium Petugas pengambil 1 org x HOK


contoh lab Kesmavet

Honorarium Petugas pengambil 1 org x HOK


contoh Laboratorium Keswan

Honorarium Petugas penjaga 4 org x HOK


malam laboratorium Keswan
dan Kesmavet
Honorarium Tenaga Harian 2 org x HOK
Lepas/THL Medik Veteriner
Honorarium Tenaga Harian 2 org x HOK
Lepas/THL Paramedik Veteriner

Peningkatan Kapasitas pengelola Kursus-kursus 1 RAB


laboratorium singkat/pelatihan

- Alat/Perlengkapan Bahan Obat-obatan 1 RAB


Bahan kimia 1 RAB
Bahan pakan 1 RAB
Bahan percontohan 1 RAB
Alat-alat perlengkapan 1 RAB
Analisa Laboratorium 1 RAB
Pemeliharaan alat-alat 1 RAB
laboratorium
Bahan bakar minyak/gas 1 RAB
Pemeliharaan alat bermesin 1 RAB
Alat-alat laboratorium 1 RAB
peternakan
Terpeliharanya Status Akreditasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Laboratorium Akreditasi
Penggandaan doklumen 1000 lembar
akreditasi
Cetak Formulir akreditasi 1 RAB
Makanan dan minuman harian 40 orang x 7 hari
umum Audit
Internal/Pertemuan dengan
Asesor/Kaji Ulang
Manajemen/Kaji Ulang
Dokumen/In house training
Sertifikasi 1 RAB
Analisa laboratorium 1 RAB
Perjalanan Dinas dalam Daerah:

- Pengiriman sampel uji banding 3 org x 2 lab x 4 kali

Perjalanan Dinas luar Daerah:

- Perjalanan pelatihan SNI/ISO 2 orang x 2 hari x 1 kali


17025
- Perjalanan Narsum Inhouse 2 orang x 1 hari x 1 kali
Training
Swab test narasumber Inhouse 1 orang
Training
- Perjalanan Pertemuan Teknis 2 orang x 2 hari x 1 kali
KAN
- Perjalanan Pertemuan Teknis 2 orang x 2 hari x 1 kali
Uji Profisiensi
- Perjalanan Pengujian E.Coli 2 orang x 3 hari x 1 kali
dan Coliform
- Perjalanan Pengiriman Sampel 3 orang x 1 hari x 2 kali
Uji Banding
- Perjalanan pelatihan 1 orang x 3 hari x 2 kali
akreditasi/manajemen
laboratorium

PENYEDIAAN DAN Penataan Prasarana Pertanian Pendukung Alat Tulis Kantor 4 Paket D
PENGEMBANGAN PRASARANA Penggandaan 9 Paket D
PERTANIAN Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Pengendalian dan Pemanfaatan Persiapan Makanan dan minuman rapat 20 org x 4 kali x Jumlah
Prasarana, Kawasan dan kegiatan
Komoditas pertanian Perjalanan persiapan/CPCL 5 org x 5 kab/kota x 4 kali

Bangsal Pasar Lelang Komoditas Makanan dan minuman harian 40 orang x 3 kali x Jumlah
Hortikultura umum lokasi
Hibah sarana prasarana pasar 1 RAB x jml kelompok
lelang
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Jasa konsultansi 1 RAB


Perencanaan/Pengawasan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 kali x Jumlah lokasi
monitoring dan evaluasi

Koordinasi, Sinkronisasi dan - Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 8 kali
Pelaksanaan Pengelolaan Jalan
Usaha Tani Perjalanan dinas koordinasi 4 orang x jumlah lokasi
lokasi
Sarana prasarana rehab jalan
usaha tani
- Sosialisasi/Ekspose Honorarium narasumber 2 OJ x jumlah lokasi
Transport peserta 30 orang x jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 40 orang x jumlah lokasi
umum
Penggandaan Materi 10 lembar x Jumlah materi x 30
org x jml lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x jml lokasi

- Pembangunan JUT Hibah bantuan JUT 1 RAB x Jumlah lokasi


Upah Tenaga Kerja JUT (HOK) 15 orang x jumlah lokasi x jml
hari
Perjalanan dinas Pembinaan dan 4 orang x 4 kab x 5 kali
Monev JUT
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Koordinasi, Sinkronisasi dan Pemberdayaan Perkumpulan
Pelaksanaan Pengelolaan Petani Pemakai Air (P3A)
Jaringan Irigasi di Tingkat - Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 org x 4 kl
Usaha Tan
- Pelaksanaan Transport peserta 40 orang x Jumlah lokasi
Honorarium narasumber 2 OJ x Jumlah lokasi
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x
Jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 50 orang x Jumlah lokasi
umum
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x Jumlah lokasi

- Pembinaan dan Monev Perjalanan dinas pembinaan dan 3 orang x 4 kali x 5 kab/kota
Monev P3A/GP3A
Rehabilitasi Jaringan Irigasi
Tersier
Perjalanan dinas 4 org x 4 kab x 4 kali
- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 8 kali

Perjalanan dinas koordinasi 4 org x jml lokasi


lokasi
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Sosialisasi/Ekspose Honorarium narasumber 2 OJ x jumlah lokasi


Transport peserta 40 orang x jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 50 orang x jumlah lokasi
umum
Penggandaan Materi 10 lmbar x Jumlah materi x 40
org x jml lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x Jumlah lokasi

- Pembangunan RJIT Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Hibah bantuan rehab RJIT 1 RAB x Jumlah lokasi


Upah Tenaga Kerja RJIT (HOK) 15 orang x jumlah lokasi x jml
hari
Perjalanan dinas Pembinaan dan 4 orang x 4 kab x 3 kali
Monev RJIT
Irigasi untuk Hortikultura
Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali

Transport peserta 40 orang x 5 kali x Jumlah


lokasi
Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 6 jpl x 5
kali x Jumlah lokasi
Honorarium narasumber 1 OJ x 2 kali x jml lokasi
Narasumber Praktisi 1 OJ x 3 kali x jml lokasi
Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Perjalanan dinas 3 orang x 5 kali x jml lokasi


Bahan Praktek/Percontohan 1 RAB x jml kelompok
Hibah sarana prasarana 1 RAB x jml kelompok
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Jasa koncultansi 1 RAB


Perencanaan/Pengawasan
Bimtek Pengelolaan Lahan dan
Air untuk Perkebunan
Honorarium narasumber 2 OJ x 2 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 4 orang x 3 jpl x 2 hari x Jumlah
angkatan
Transport peserta 20 orang x 2 hari x Jumlah
angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 2 hari x Jumlah
angkatan
Sewa Tempat 1 unit x Jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 25 orang x 2hari x Jumlah
umum angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 org x 2 hari x Jumlah
angkatan
PROGRAM PENYEDIAAN DAN Pengawasan Mutu, Penyediaan Pendukung Alat Tulis Kantor 9 Paket A
PENGEMBANGAN SARANA dan Peredaran Benih Tanaman Penggandaan 9 Paket A
PERTANIAN (K90)
Pengawasan Mutu, Penyediaan Pengawasan Mutu Benih/Bibit
dan Peredaran Benih/Bibit Hortikultura
Hortikultura (S90) Koordinasi Pengawasan, Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
Peredaran Tanaman
Hortikultura
Pengambilan Contoh Benih/Uji Benih Hortikultura 1 RAB
Sampel Benih Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengawasan Produsen Perjalanan dinas Pengawasan 3 orang x 4 kab x 4 kali


Produsen dan Pengedar Benih
Tanaman Hortikultura
Penyediaan Benih Hortikultura

Produksi Benih Tomat Honorarium Petugas Pembuatan 200 HOK


Persemaian s.d Penanaman

Honorarium Petugas 300 HOK


Pemeliharaan tanaman tomat
Honorarium Petugas Panen, 200 HOK
Seleksi Buah, Pengangkutan,
Pengeringan, Pengemasan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
Biaya jasa cetak label (sertifikasi) 1 RAB

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi Benih Cabai Honorarium Petugas Pembuatan 200 HOK


Persemaian s.d Penanaman

Honorarium Petugas 300 HOK


Pemeliharaan tanaman cabe
Honorarium Petugas Panen, 200 HOK
Seleksi Buah, Pengangkutan,
Pengeringan, Pengemasan
Produksi Benih Cabai

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
Biaya jasa cetak label (sertifikasi) 1 RAB

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi Benih dan Honorarium Petugas Penyiangan 25 HOK x jumlah komoditas


Pemeliharaan Pohon Induk
Tanaman Buah Unit Ngipiksari Honorarium Petugas 25 HOK x jumlah komoditas
Pemupukan
Honorarium Petugas Pengairan 25 HOK x jumlah komoditas

Honorarium Petugas 30 HOK x jumlah komoditas


Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas 30 HOK x jumlah komoditas
Pemangkasan
Honorium Petugas 20 HOK x jumlah Komoditas
Pencangkokan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Biaya tambahan bila dinyatakan 1 RAB
lulus (Sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi Benih Tanaman Hias Honorarium Petugas Persiapan 40 HOK x jumlah komoditas
dan Pencampuran Media

Honorarium Petugas Penanaman 40 HOK x jumlah komoditas

Honorarium Petugas Penyiangan 40 HOK x jumlah komoditas

Honorarium Petugas Pengairan 40 HOK x jumlah komoditas

Honorarium Petugas 40 HOK x jumlah komoditas


Pemupukan
Honorarium Petugas 40 HOK x jumlah komoditas
Peremajaan Pohon Anggrek
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perbanyakan dan Pemeliharaan Honorarium Petugas Pengolahan 2 HOK


Benih Tanaman Hias Krisan lahan
Honorarium Petugas Pembuatan 2 HOK
bedengan
Honorarium Petugas 2 HOK
Pengoperasian Jaringan
Penyinaran
Honorarium Petugas Pemilihan 2 HOK
Varietas dan benih

Honorarium Petugas Penanaman 2 HOK

Honorarium Petugas 2 HOK


Pemupukan
Honorarium Petugas 2 HOK
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Toping 2 HOK
Honorarium Petugas Perawatan 230 HOK
dan Panen/Stek
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Penilaian Proses Produksi 1 RAB


(Sertifikasi)
Pemeriksaan Lapangan 1 RAB
(Sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi Benih Jamur Edible Honorarium Petugas Pencucian 30 HOK


Botol
Honorarium Petugas Persiapan 30 HOK
dan Pencampuran Media

Honorarium Petugas Penanaman 30 HOK


Benih
Honorarium Petugas Seleksi 30 HOK
Benih Jamur Edibel yang
kontam
bahan kimia 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/Bahan 1 RAB

Pengisian tabung gas 1 RAB


Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perbanyakan Pisang/Anggrek Honorarium Petugas Sterilisasi 25 HOK


Kultur Jaringan Wonocatur alat
Honorarium Petugas Pembuatan 25 HOK
Media
Honorarium Petugas Sterilisasi 25 HOK
Explan
Honorarium Petugas Inisiasi 25 HOK
Explan
Honorarium Petugas Multiplikasi 25 HOK
Explan
Honorarium Petugas Pengakaran 25 HOK

Honorarium Petugas Penyiapan 55 HOK


Media s.d Penanaman

Honorarium Petugas Penyiangan 50 HOK

Honorarium Petugas 50 HOK


Penggantian polybag
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Petugas 50 HOK
Pemupukan
Honorarium Petugas 50 HOK
Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas Pengairan 50 HOK

Bahan Obat-Obatan 1 RAB


Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pengisian tabung gas 1 RAB


Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perbanyakan Benih Tanaman Honorarium Petugas Penyiangan 50 HOK x Jumlah komoditas


Buah dan Pemeliharaan Pohon
Induk Tanaman Buah Unit Honorarium Petugas 50 HOK x Jumlah komoditas
Tambak Pemupukan
Honorarium Petugas Pengairan 50 HOK x Jumlah komoditas

Honorarium Petugas 50 HOK x Jumlah komoditas


Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas 50 HOK x Jumlah komoditas
Pemangkasan
Honorarium Petugas Penyetekan 50 HOK x Jumlah komoditas

Honorarium Petugas Pengelola 200 HOK


Alsintan
Honorarium Petugas 60 HOK
Penyambungan
durian/pemeliharaan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Biaya tambahan bila dinyatakan 1 RAB
lulus (Sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perbanyakan Benih Stroberi Honorarium Petugas Persiapan 40 HOK


s.d Penanaman Benih

Honorarium Petugas 30 HOK


Penyulaman dan Pemangkasan

Honorarium Petugas Panen s.d 20 HOK


Pengangkutan
Honorarium Petugas 40 HOK
Pemeliharaan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan Benih Sumber 1 RAB


(sertifikasi)
Hasil Pemisahan anakan 1 RAB
(sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perbanyakan benih Anggur Honorarium Petugas Persiapan 40 HOK


s.d Penanaman Benih

Honorarium Petugas 40 HOK


Pemeliharaan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan Benih Sumber 1 RAB


(sertifikasi)
Hasil Pemisahan anakan 1 RAB
(sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Jaringan Irigasi Honorarium Petugas 30 HOK


Pembersihan Bak Air
Honorarium Petugas Perbaikan 30 HOK
Saluran
Honorarium Petugas Perbaikan 20 HOK
Kran-kran

Pembelian Benih/Induk Pembelian Eksplant pisang 1 RAB


Tanaman Pembelian batang bawah durian 1 RAB

Pembelian Entres durian 1 RAB


Pembelian Benih Stroberi 1 RAB
Pembelian Benih Anggur 1 RAB
1 RAB
Pembelian batang bawah sirsak

Pemurnian Benih Hortikultura Honorarium Petugas Pembuatan 5 orang x 6 HOK


2
Cabai (1000 m ) Persemaian s.d tanam

Honorarium Petugas 5 orang x 6 HOK


Pemeliharaan tanaman
hortikultura
Honorarium Petugas Panen , 5 orang x 8 HOK
Seleksi Buah.Pengangkutan s.d
Penjemuran/ Pengeringan

Bahan Obat-Obatan 1 RAB


Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
Cetak Sticker/Leaflet 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pemurnian Benih Hortikultura Honorarium Petugas Pembuatan 5 orang x 6 HOK
2
Tomat ( 1.000 m ) Persemaian s.d Penanaman

Honorarium Petugas 5 orang x 6 HOK


Pemeliharaan tanaman tomat
Honorarium Petugas Panen , 5 orang x 8 HOK
Seleksi Buah,Pengangkutan,
Pengeringan, Pengemasan
Bahan Obat-Obatan 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan/benih 1 RAB

Pemeriksaan lapangan 1 RAB


(Sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
Cetak Sticker/Leaflet 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Alat Pertanian Pemeliharaan Alat-Alat 1 RAB


Pengolahan Bermesin
BBM (Pertamax) 250 Ltr x 2 komoditas
BBM (Solar) 250 Ltr x 2 komoditas
Pelumas 1 RAB
Pengisian tabung pemadam 1 unit x 1 kali
kebakaran
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pencarian eksplan, entres, dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 lokasi x 2 kali
monitoring perbanyakan benih Mencari explan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 lokasi x 3 kali
Mencari Entres
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 4 lokasi x 1 kali
Monitoring kegiatan
perbanyakan benih 4 kab.
Koordinasi Produksi Benih Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Pembangunan dan Pemeliharaan/Rehabilitasi 3 RAB


Pemeliharaan Prasarana Prasarana Produksi Benih
Produksi Benih Hortikultura Hortikultura
Pembangunan Prasarana 1 RAB
Produksi Benih Hortikultura
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengawasan Mutu, Penyediaan Pengawasan Mutu Benih


dan Peredaran Benih/Bibit Tanaman Pangan
Tanaman Pangan (S90) Koordinasi Pengawasan, Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Peredaran Tanaman Pangan

Pembelian sampel benih Bahan Benih Tanaman Pangan 1 RAB


Percontohan/uji sampel dalam Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket
rangka pengawasan

Pengawasan Cetak blangko pengawasan 100 eksemplar x Jumlah jenis

Perjalanan dinas Pengambilan 3 org x 4 kab x 10 kali


sampel benih dalam rangka
pengawasan Tanaman Pangan

Perjalanan dinas pengawasan 4 org x 4 kab x 6 kali


Produsen dan pengedar benih
Tanaman Pangan

Pembelian benih Benih padi 1 RAB


Calon benih hasil opkup 1 RAB
Benih kedelai 1 RAB
Benih jagung 1 RAB
Benih kacang tanah 1 RAB
Benih kacang hijau 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengembangan Perbenihan Padi

- Koordinasi perbanyakan benih Makanan dan minuman rapat 25 org x 6 kali


sumber padi
- Perbanyakan benih padi Honorarium Petugas Pembuatan 3 org x 1 HOK x 26 ha
persemaian
Honorarium Petugas 3 org x 3 HOK x 26 ha
Tembok/tamping
Honorarium Petugas Pengairan I 3 org x 2 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas 3 org x 4 HOK x 26 ha


Pengolahan Tanah
Honorarium Petugas Arag- 5 org x 1 HOK x 26 ha
arag/merata
Honorarium Petugas 4 org x 1 HOK x 26 ha
Pemupukan dasar
Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 26 ha
Daud/Banjari/Buat Kepala
Honorarium Petugas Penanaman 8 org x 3 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Penyiangan 4 org x 3 HOK x 26 ha


1
Honorarium Petugas 3 org x 1 HOK x 26 ha
Penyulaman
Honorarium Petugas Seleksi I 2 org x 2 HOK x 26 ha
Honorarium Petugas Pengairan 2 org x 3 HOK x 26 ha
II
Honorarium Petugas Memupuk 3 org x 2 HOK x 26 ha
susulan I
Honorarium Petugas Menyiang II 4 org x 3 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Memupuk 3 org x 2 HOK x 26 ha


susulan II
Honorarium Petugas Sanitasi 3 org x 1HOK x 26 ha
Honorarium Petugas 3 org x 1HOK x 26 ha
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Seleksi II 2 org x 2 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Seleksi III 2 org x 2 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Upah 15 org x 3 HOK x 26 ha


Panen
Honorarium Petugas Menjemur I 4 org x 2 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Menampi I 3 org x 2 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas Menjemur 3 org x 2 HOK x 26 ha


II
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Petugas Menampi II 4 org x 1 HOK x 26 ha

Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 26 ha


Pengemasan
- Prosesing hasil Opkup Honorarium Petugas Menjemur I 3 org x 2 HOK x 10 ha

Honorarium Petugas Menampi I 5 org x 1 HOK x 10 ha

Honorarium Petugas Menjemur 5 org x 3 HOK x 10 ha


II
Honorarium Petugas Menampi II 4 org x 1 HOK x 10 ha

Honorarium Petugas 4 org x 1 HOK x 10 ha


Pengemasan

- Peralatan/Perlengkapan Obat-obatan 1 RAB


Bahan kimia pupuk non subsidi 1 RAB

Peralatan/perlengkapan 1 RAB
Bahan non kimia Pupuk organik 1 RAB
granuler
Pemeriksaan lapangan 1 RAB
(sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
Cetak label benih 1 RAB
Cetak Kartu stok/persediaan 50 lbr
benih
Cetak Nota penjualan benih 5 buku
Sewa alat pengangkutan hasil Jumlah kendaraan x 10 kali
opkup calon benih padi
BBM (Pertamax) 5 liter/1 Ha
BBM (Solar) 40 liter/1 Ha
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Pemeliharaan Alat Pertanian Pemeliharaan alat pertanian 1 RAB


Suku Cadang 1 RAB
Pelumas 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengembangan Perbenihan
Palawija
- Koordinasi perbanyakan benih Makanan dan minuman rapat 20 org x 6 kl
sumber palawija

- Pengembangan Perbenihan Honorarium Petugas Pengolahan 3 org x 5 HOK x 5,5 ha


Kedelai tanah
Honorarium Petugas Penanaman 8 org x 2 HOK x 5,5 ha

Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3HOK x 5,5 ha


I
Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3 HOK x 5,5 ha
II
Honorarium Petugas 2 org x 2 HOK x 5,5 ha
Pemupukan
Honorarium Petugas 5 org x 2 HOK x 5,5 ha
Pembubunan
Honorarium Petugas 3 org x 3 HOK x 5,5 ha
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Seleksi I 3 org x 2 HOK x 5,5 ha
Honorarium Petugas Seleksi II 3 org x 2 HOK x 5,5 ha

Honorarium Petugas Seleksi III 3 org x 2 HOK x 5,5 ha

Honorarium Petugas Panen 8 org x 2 HOK x 5,5 ha


Honorarium Petugas Perontokan 3 org x 3 HOK x 5,5 ha

Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 5,5 ha


Pembersihan
Honorarium Petugas 2 org x 4 HOK x 5,5 ha
Penjemuran
Honorarium Petugas Grading 2 org x 7 HOK x 5,5 ha
Honorarium Petugas Pengairan 2 org x 5 HOK x 5,5 ha
musim kemarau
Honorarium Petugas 2 org x 1 HOK x 5,5 ha
Pengemasan benih

- Pengembangan Perbenihan Honorarium Petugas Pengolahan 3 org x 5 HOK x 5 ha


Jagung tanah
Honorarium Petugas Penanaman 4 org x 4 HOK x 5 ha

Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3HOK x 5 ha


I
Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3 HOK x 5 ha
II
Honorarium Petugas 2 org x 2 HOK x 5 ha
Pemupukan
Honorarium Petugas 5 org x 2 HOK x 5 ha
Pembubunan
Honorarium Petugas 3 org x 3 HOK x 5 ha
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Seleksi I 3 org x 2 HOK x 5 ha
Honorarium Petugas Seleksi II 3 org x 2 HOK x 5 ha

Honorarium Petugas Seleksi III 3 org x 2 HOK x 5 ha

Honorarium Petugas Panen 8 org x 2 HOK x 5 ha


Honorarium Petugas Perontokan 3 org x 3 HOK x 5 ha

Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 5 ha


Pembersihan
Honorarium Petugas 2 org x 4 HOK x 5 ha
Penjemuran
Honorarium Petugas Pengairan 2 org x 5 HOK x 5 ha
musim kemarau
Honorarium Petugas Grading 2 org x 7 HOK x 5 ha
Honorarium Petugas 2 org x 5 HOK x 5 ha
Pengemasan benih

- Pengembangan Perbenihan Honorarium Petugas Pengolahan 3 org x 5 HOK x 1 ha


Kacang Tanah tanah
Honorarium Petugas Penanaman 8 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3HOK x 1 ha


I
Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3 HOK x 1 ha
II
Honorarium Petugas 2 org x 2 HOK x 1 ha
Pemupukan
Honorarium Petugas 5 org x 2 HOK x 1 ha
Pembubunan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Petugas 3 org x 3 HOK x 1 ha
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Seleksi I 3 org x 2 HOK x 1 ha
Honorarium Petugas Seleksi II 3 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Seleksi III 3 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Panen 8 org x 2 HOK x 1 ha


Honorarium Petugas Perontokan 3 org x 3 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 1 ha


Pembersihan
Honorarium Petugas 2 org x 4 HOK x 1 ha
Penjemuran
Honorarium Petugas Pengairan 2 org x 5 HOK x 1 ha
musim kemarau
Honorarium Petugas Grading 2 org x 7 HOK x 1 ha
Honorarium Petugas 2 org x 1 HOK x 1 ha
Pengemasan benih

- Pengembangan Perbenihan Honorarium Petugas Pengolahan 3 org x 5 HOK x 1 ha


Kacang Hijau tanah
Honorarium Petugas Penanaman 8 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3HOK x 1 ha


I
Honorarium Petugas Penyiangan 5 org x 3 HOK x 1 ha
II
Honorarium Petugas 2 org x 2 HOK x 1 ha
Pemupukan
Honorarium Petugas 3 org x 3 HOK x 1 ha
Pengendalian OPT
Honorarium Petugas Seleksi I 3 org x 2 HOK x 1 ha
Honorarium Petugas Seleksi II 3 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Seleksi III 3 org x 2 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas Panen 8 org x 2 HOK x 1 ha


Honorarium Petugas Perontokan 3 org x 3 HOK x 1 ha

Honorarium Petugas 3 org x 2 HOK x 1 ha


Pembersihan
Honorarium Petugas 2 org x 4 HOK x 1 ha
Penjemuran
Honorarium Petugas Pengairan 2 org x 5 HOK x 1 ha
musim kemarau
Honorarium Petugas Grading 2 org x 2 HOK x 1 ha
Honorarium Petugas 2 org x 1 HOK x 1 ha
Pengemasan benih
Obat-obatan 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Peralatan/perlengkapan 1 RAB
Bahan non kimia 1 RAB
Pemeriksaan lapangan 1 RAB
(sertifikasi)
Uji laboratorium (sertifikasi) 1 RAB
BBM (Pertamax) 24 Ltr /1 Ha
BBM (Solar) 240 Ltr/1 Ha
Cetak label benih kemasan 5 kg 1 RAB

Cetak label benih 10 kg 1 RAB


Cetak Kartu stok persediaan 100 lbr
benih
Cetak Faktur pengeluaran benih 8 eksemplar
dari gudang
Cetak Nota penjualan benih 8 eksemplar
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Pemeliharaan alat pertanian Pemeliharaan alat pertanian 1 RAB


Suku Cadang 1 RAB
Pelumas 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Prasarana Pemeliharaan/Rehabilitasi 1 RAB


Produksi Benih Tanaman Prasarana Produksi Benih
Pangan Tanaman Pangan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Fasilitasi Jogja Benih


Data dan informasi layanan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 12 kali
konsultasi
Perjalanan dinas pengumpulan 4 orang x 4 kab x 5 kali
data

Temu Kemitraan dan Forum Honorarium narasumber 4 OJ x 4 kali


Komunikasi Perbenihan Honorarium moderator 1 OK x 4 kali
Transport peserta 40 orang x 4 kali
Makanan dan minuman harian 50 orang x 4 kali
umum

Program Kerja Perbenihan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali

Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali


konsolidasi di sumber teknologi
perbenihan
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x 5 kab/kota
konsolidasi di kabupaten

Perjalanan dinas konsolidasi 4 orang x 2 kali x 4 kab


kabupaten
Perjalanan luar daerah 2 orang x 1 kali
pengembangan perbenihan

Rapat Kerja perbenihan Honorarium narasumber 4 OJ


Honorarium moderator 1 OK
Transport peserta 40 orang
Makanan dan minuman harian 50 orang
umum

Media Informasi Perbenihan Langganan majalah pertanian 2 buku x 12 bln

Cetak media informasi 250 eksemplar


perbenihan
Pengiriman media informasi 1 RAB
perbenihan ke seluruh provinsi
di Indonesia
Pameran :
- Pameran dalam daerah Sewa Booth/Sewa Partisi 1 RAB x Jumlah pameran
Sewa Kendaraan Angkut 1 RAB x Jumlah pameran
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN - Pameran AKTIVITAS
dalam daerah KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dekorasi 1 RAB x Jumlah pameran
Display/Bahan Pameran 1 RAB x Jumlah pameran
Dokumentasi 1 RAB x Jumlah pameran
Honorarium Tenaga Bongkar 2 orang x Jumlah hari x Jumlah
Pasang Stand Pameran pameran
Honorarium Penjaga Stand 2 orang x Jumlah hari x Jumlah
pameran
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Pameran Nasional Sewa Booth/Sewa Partisi 1 RAB x Jumlah pameran


Sewa Kendaraan Angkut 1 RAB x Jumlah pameran
Dekorasi 1 RAB x Jumlah pameran
Display/Bahan Pameran 1 RAB x Jumlah pameran
Dokumentasi 1 RAB x Jumlah pameran
Cetak leaflet 1000 lbr x Jumlah pameran
Pengiriman bahan pameran 1 RAB x Jumlah pameran
Honorarium Tenaga Bongkar 2 orang x Jumlah hari x Jumlah
Pasang Stand Pameran pameran
Honorarium Penjaga Stand 2 orang x Jumlah hari x Jumlah
pameran
Seragam pemandu 3 buah x Jumlah pameran
Perjalanan Dinas Pameran 3 org x 7 hari x Jumlah pameran

Perjalanan peninjau pameran 1 orang x 2 hari x Jumlah


(Eselon 2) pameran
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Jasa Pemeliharaan 1 RAB


website/pengembangan aplikasi website/pengembangan aplikasi

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengawasan Mutu, Penyediaan Pengawasan Mutu Benih


dan Peredaran Benih/Bibit Tanaman Perkebunan
Perkebunan (S90) Koordinasi Pengawasan, Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Peredaran Tanaman Perkebunan

Pengawasan Perjalanan dinas Pengawasan 4 org x 4 kab x 4 kali


Peredaran Bibit/Benih Tanaman
Perkebunan

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 5 kali

Penyediaan Benih Unggul


Perkebunan
Produksi Benih Kelapa Makanan dan minuman rapat 25 orang x 8 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 7 kl x 4 lokasi

Honorarium Petugas 100 m2/1 HOK


Pembabatan dan pembersihan
lahan
Honorarium Petugas Pembuatan 100 m2/1 HOK
bedengan
Honorarium Petugas Pancasan 200 biji/1 HOK
benih kelapa
Honorarium Petugas 200 butir/1 HOK
Penyemaian dan penaburan
benih
Honorarium Petugas 250 m2/1 HOK
Pemupukan
Honorarium Petugas Penyiangan 250 bh/1 HOK

Honorarium Petugas 200 m2/1 HOK


Penyiraman
Honorarium Petugas 400 butir/1 HOK
Pengendalian hama penyakit
Honorarium Petugas Penegakan 200 batang/1 HOK
dan sortasi benih
Honorarium Petugas Penyiapan 400 batang/1 HOK
benih salur
BBM 100 Ltr
Benih kelapa 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan 1 RAB
Pemeriksaan Lapangan 1 RAB
(sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi Benih Kakao Makanan dan minuman rapat 25 orang x 10 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 7 kl x 4 lokasi

Honorarium Petugas 100 m2/1 HOK


Pembabatan dan pembersihan
lahan
Honorarium Petugas Pembuatan 100 m2/1 HOK
bedengan
Honorarium Petugas 3 m3/1 HOK
Pencampuran media,
pengayakan
Honorarium Petugas Perataan 500 polybag/1 HOK
dan pengisian polybag

Honorarium Petugas 1000 butir/1 HOK


Penyemaian benih
Honorarium Petugas Penyiangan 3.000 batang/1 HOK

Honorarium Petugas 5.000 batang/1 HOK


Penyiraman
Honorarium Petugas Seleksi 2.000 batang/1 HOK
benih dan Penjarangan
Honorarium Petugas 100 batang/1 HOK
Penyulaman dan penataan
kembali
Honorarium Petugas 5.000 batang/1 HOK
Pengendalian hama penyakit
Honorarium Petugas Penyiapan 1.000 batang/1 HOK
benih siap salur
Honorarium Petugas Muat benih 1.250 batang/1 HOK

BBM 100 Ltr/tahun


Benih kakao 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan 1 RAB
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pemeriksaan Lapangan 1 RAB
(sertifikasi)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Kebun Dinas


- Kebun Ngipiksari Honorarium Petugas 0,3 ha/1 HOK
Pembersihan kebun dan
pengolahan tanah
Honorarium Petugas 100 btg/1 HOK
Pemupukan
Honorarium Petugas Pembuatan 4 rorak/1 HOK
Rorak
Honorarium Petugas 100 batang/1 HOK
Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas 40 batang/1 HOK
Pemangkasan Pohon
Honorarium Petugas 20 batang/1 HOK
Pemangkasan Pelindung
Honorarium Petugas 0,2 Ha/1 HOK
Penyiraman
Honorarium Petugas Panen kopi 12 kg/1 HOK biji basah

Honorarium Petugas 5 kg/1 HOK biji kering


penanganan pasca panen kopi

Honorarium Petugas 20 btg/1 HOK


Penebangan tanaman kopi
Honorarium Petugas Pengairan 25 btg/1 HOK

Honorarium Petugas Pembuatan 20 lbng/1 HOK


kubang tanam
Honorarium Petugas Pemberian 10 lbng/1 HOK
pupuk lubang
Honorarium Petugas Penanaman 10 btg/1 HOK

Benih Kopi 1 RAB


BBM 150 Ltr/tahun
Bahan kimia 1 RAB
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Kebun Tambak Honorarium Petugas 0,3 ha/1 HOK


Pembersihan lahan dan
pengolahan tanah
Honorarium Petugas 100 btg/1 HOK
Pemupukan
Honorarium Petugas Pembuatan 4 rorak/1 HOK
rorak
Honorarium Petugas 100 btg/1 HOK
Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas 20 btg/1 HOK
Pemangkasan pohon kakao
(pangkas produksi)
Honorarium Petugas 20 btg/1 HOK
Pemangkasan pelindung
Honorarium Petugas 0,21 ha/1 HOK
Penyiraman
Honorarium Petugas Panen 30 kg/HOK biji basah
kakao
Honorarium Petugas 10 kg/HOK biji kering
Penanganan pasca panen kakao

Bahan Pembuatan Coklat 1 RAB


BBM 150 Ltr/tahun
Bahan kimia 1 RAB
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Kebun Potrobayan Honorarium Petugas 0,3 ha/1 HOK


Pembersihan lahan dan
pengolahan tanah
Honorarium Petugas 100 btg/1 HOK
Pemupukan
Honorarium Petugas Pembuatan 4 rorak/1 HOK
rorak
Honorarium Petugas 100 btg/1 HOK
Pengendalian Hama Penyakit
Honorarium Petugas 20 btg/1 HOK
Pemangkasan pohon kakao
(pangkas produksi)
Honorarium Petugas 20 btg/1 HOK
Pemangkasan pelindung
Honorarium Petugas 0,21 ha/1 HOK
Penyiraman
Honorarium Petugas Panen 30 kg/HOK biji basah
kakao
Honorarium Petugas 10 kg/HOK biji kering
Penanganan pasca panen kakao

Bahan Pembuatan Coklat 1 RAB


BBM 150 Ltr/tahun
Bahan kimia 1 RAB
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Alat-alat/perlengkapan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemeliharaan Prasarana Pemeliharaan/Rehabilitasi 1 RAB


Produksi Benih Perkebunan Prasarana Produksi Benih
Perkebunan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pengelolaan Penerbitan Sertifikat Luas areal yang mengajukan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
Benih sertifikasi untuk Tanaman
Pangan, Hortikultura dan Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah kelompok x 3
Perkebunan kali
Perjalanan dinas Pembinaan dan 3 org x 4 kab x 4 kl
Pengawalan Sumber Benih

Transport peserta 30 orang x 1 hari x 2 angkatan

Honorarium narasumber 2 OJ x 1 hari x 2 angkatan


Honorarium instruktur 1 orang x 3 kelompok x 3 JPL x
1 hari x 2 angkatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x 1 hari x 2 angkatan
umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang x 1 hari x 2 angkatan
Alat perlengkapan 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Perjalanan dinas Penilaian 4 org x 4 kab x Jumlah


kelayakan sumber benih sertifikasi bibit
Perjalanan dinas Penilaian 4 org x 4 kab x Jumlah calon
kelayakan calon produsen benih produsen

Perjalanan dinas Pengambilan 4 org x 4 kab x 6 kali


Contoh Benih sertifikasi
tanaman pangan
Perjalanan dinas Bimbingan 4 org x 4 kab x 6 kali
Sertifikasi Tanaman
Hortikultura
Perjalanan dinas sertifikasi 4 orgx 4 kab x Jumlah
benih tanaman hortikultura sertifikasi benih
Perjalanan dinas Sertifikasi 4 org x 4 kab x Jumlah
Bibit/Benih Tanaman sertifikasi
Perkebunan
Perjalanan dinas sertifikasi 4 org x 4 kab x jumlah sertifikasi
Bibit/Benih Tanaman Pangan

Perjalanan dinas dalam rangka 2 org x 1 kali x 2 hari


sertifikasi tanaman pangan ke
pusat
Perjalanan dinas dalam rangka 2 org x 1 kali x 2 hari
sertifikasi tanaman hortikultura
ke pusat
Cetak kartu kelengkapan 100 eksemplar x Jumlah
pengajuan sertifikasi pengajuan sertifikasi
Cetak blangko pengajuan 400 eksemplar x Jumlah jenis
sertifikasi pemeriksaan
Cetak Booklet Perbenihan 100 eksemplar
Penggandaan administrasi 2500 lbr
sertifikasi dan pengawasan
Perjalanan dinas Pengawasan 3 org x 4 kab x 6 kali
Peredaran Bibit/Benih Tanaman
Perkebunan

Pengawasan Peredaran Sarana Pendukung Alat Tulis Kantor 6 paket D


Pertanian Penggandaan 12 paket D
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas

Koordinasi dan sinkronisasi Bimtek Pasca


Pengawasan Peredaran Sarana Panen/Pengolahan Makanan dan minuman rapat 20 org x 2 kali x Jumlah
Pertanian (S90) Hasil/Organik Hortikultura kegiatan
Perjalanan dinas 4 org x 4 kab x 4 kali
persiapan/CPCL
Transport peserta 25 orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium narasumber 1 OJ x 1 hari x Jumlah
angkatan
Narasumber praktisi 2 OJ x 2 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 1 orang x 5 kelompok x 3 jpl x 3
hari x Jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 35 orang x 3 hari x Jumlah
umum angkatan
Sewa Tempat 1 unit x 3 hari x Jumlah
angkatan
Peralatan Praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 3 hari x Jumlah
angkatan
Perjalanan dinas monev 3 orang x 4 kali x Jumlah lokasi

Sekolah Lapang Good


Agriculture Practices (GAP)/Good Makanan dan minuman rapat 20 org x 2 kali x Jumlah
Handling Practices (GHP)/Good kegiatan
Manufacturing Practices (GMP) Perjalanan dinas 4 org x 4 kab x 4 kali
Hortikultura persiapan/CPCL

Transport peserta 25 orang x 5 hari x Jumlah


angkatan
Honorarium narasumber 2 OJ x 5 hari x Jumlah
angkatan
Narasumber praktisi 2 OJ x 5hari x Jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 1 orang x 5 kelompok x 3 jpl x 5
hari x Jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 35 orang x 5 hari x Jumlah
umum angkatan
Sewa Tempat 1 unit x 5 hari x Jumlah
angkatan
Peralatan Praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x 5 hari x Jumlah
angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 hari x Jumlah
angkatan
Perjalanan dinas pembinaan dan 3 orang x 4 kali x Jumlah lokasi
pendampingan

Registrasi Kebun dan


Surveillance Registrasi Kebun

Persiapan Cetak buku catatan budidaya 500 buku


Cetak buku Penilaian Registrasi 500 buku
Kebun
Cetak Surat Keterangan 500 lembar
Registrasi/Surveillance
Cetak Checklist Registrasi 600 buah
Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah lokasi

Perjalanan dinas CPCL 3 orang x 2 kali x Jumlah lokasi

Penilaian Registrasi Kebun Makanan dan minuman harian 30 orang x 2 hari x Jumlah
umum lokasi
Transport peserta 25 orang x 2 hari x Jumlah
kelompok
Penilaian Registrasi Kebun

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium instruktur 1 orang x 4 jpl x Jumlah kebun
x 2 hari x Jumlah kelompok

Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 2 kali x Jumlah lokasi

Rakortek Makanan dan minuman harian 30 orang x 1 kali


umum
Transport peserta 25 orang x 1 hari
Evaluasi hasil penilaian Makanan dan minuman harian 45 orang x 1 hari
umum
Transport peserta 40 orang x 1 hari
Bimtek Pembinaan Registrasi Honorarium narasumber 2 OJ x 1 hari x Jumlah
Kebun kelompok
Honorarium instruktur 1 orang x 5 kelompok x 3 jpl x 1
hari x Jumlah kelompok
Transport peserta 40 orang x 1 hari x Jumlah
kelompok
Makanan dan minuman harian 50 orang x 1 hari x Jumlah
umum kelompok
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 1 hari x Jumlah
kelompok
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x 1 hari x Jumlah
kelompok
Monev Perjalanan dinas monitoring 3 orang x 4 kali x 4 kab
Temu Kemitraan Komoditas
Hortikultura Makanan dan minuman rapat 20 org x 2 kali x jml komoditas

Honorarium narasumber 2 OJ x jml komoditas


Honorarium moderator 1 OK x jml komoditas
Transport peserta 30 orang x jml komoditas
Hidangan makan harian umum 40 orang x jml komoditas

Budidaya Hortikultura di Lahan


Pekarangan
Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali

Perjalanan dinas CPCL 3 orang x 4 kab x 4 kali


Pelaksanaan Transport peserta 25 orang x 5 kali x Jumlah
lokasi
Honorarium Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 5 jpl x 5
kali x Jumlah lokasi
Honorarium narasumber 2 OJ x jml kelompok
Makanan dan minuman harian 35 orang x 5 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Perjalanan pelaksanaan 4 orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Hibah sarana prasarana 1 RAB x jml kelompok


Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Monitoring dan evaluasi Perjalanan dinas monev 3 orang x 4 kab x 4 kali

Budidaya Tanaman Hortikultura Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali


sesuai Good Agriculture Practices
(GAP)
Budidaya Tanaman Hortikultura Transport peserta 40 orang x 5 kali x Jumlah
Sesuai dengan GAP/Standard lokasi
Operating Procedure (SOP)

Bimtek Penerapan Teknis Honorarium Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 5 jpl x 5


Budidaya Lapangan sesuai GAP kali x Jumlah lokasi
Honorarium narasumber 2 OJ x jml kelompok
Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Bimbingan Budidaya Tanaman Transport peserta 40 orang x 5 kali x Jumlah


Hortikultura lokasi
Honorarium Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 5 jpl x 5
kali x Jumlah lokasi
Honorarium narasumber 2 OJ x jml kelompok
Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Perjalanan pelaksanaan 4 orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Hibah sarana prasarana 1 RAB x jml kelompok


Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Penyusunan SOP Hortikultura Transport peserta 40 orang x jml komoditas


Honorarium Instruktur 1 orang x 4 kelompok x 5 jpl x 5
kali x Jumlah komoditas
Honorarium narasumber 3 OJ x jml komoditas
Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kali x Jumlah
umum komoditas
Cetak buku 50 eksemplar x jml komoditas

Monev Perjalanan dinas evaluasi 3 orang x 2 kali x 4 kab


kegiatan Budidaya Tanaman
Hortikultura

Pengembangan Tanaman Hias

Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali

Bimtek Budidaya Tanaman Hias Transport peserta 25 orang x 4 kali x Jumlah


lokasi
Honorarium narasumber 2 OJ x 4 kali x Jumlah lokasi
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x 4
kali x Jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 35 orang x 4 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lembar x jlmh materi x 25
orang x 4 kali x Jumlah lokasi

Bahan praktek/percontohan 1 RAB x Jumlah lokasi


Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 4 kali x Jumlah lokasi

Bimtek Pemeliharaan Tanaman Transport peserta 25 orang x 5 kali x Jumlah


Hias lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITASTanaman
Bimtek Pemeliharaan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Hias 4 5 6
Honorarium narasumber 2 OJ x 5 kali x Jumlah lokasi
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x 5
kali x Jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 35 orang x 5 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lembar x jlmh materi x 25
orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Bahan praktek/percontohan 1 RAB x Jumlah lokasi


Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kali x Jumlah lokasi

Pendampingan Kelembagaan Transport peserta 25 orang x 5 kali


Tanaman Holtikultura Honorarium narasumber 2 OJ x 5 kali
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 3 jpl x 5
kali
Makanan dan minuman harian 35 orang x 5 kali
umum
Penggandaan materi 10 lembar x jlmh materi x 25
orang x 5 kali
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kali

Monev Perjalanan dinas evaluasi 3 orang x 4 kali x 4 kab


kegiatan Budidaya Tanaman
Hortikultura

Budidaya Tanaman
Buah/Sayur/Biofarmaka
Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 8 kali

Sekolah Lapang/Bimbingan Transport peserta 25 orang x 5 kali x Jumlah


Teknis Budidaya lokasi
Honorarium Instruktur 3 orang x 2 jpl x 5 kali x Jumlah
lokasi
Honor Narasumber 1 OJ x 2 kali x jml lokasi
Honor Narasumber Praktisi 1 OJ x 3 kali x jml lokasi
Makanan dan minuman 35 orang x 5 kali x Jumlah
penyelenggaraan lokasi
pertemuan/kegiatan di
masyarakat
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kali x jml lokasi

Bahan Praktek/Percontohan 1 RAB x jml lokasi


Hibah sarana prasarana 1 RAB x jml kelompok
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas monitoring dan 3 orang x 4 kali x 4 kab
evaluasi

Budidaya Tanaman Hidroponik

Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali

Sekolah Lapang/Bimbingan Transport peserta 25 orang x 5 kali x Jumlah


Teknis Budidaya lokasi
Honorarium Instruktur 3 orang x 2 jpl x 5 kali x Jumlah
lokasi
Honorarium Narasumber 1 OJ x 2 kali x jml lokasi
Honorarium Narasumber 1 OJ x 3 kali x jml lokasi
Praktisi
Makanan dan minuman 35 orang x 5 kali x Jumlah
penyelenggaraan lokasi
pertemuan/kegiatan di
masyarakat
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kali x jml lokasi

Bahan Praktek/Percontohan 1 RAB x jml lokasi


Hibah sarana prasarana 1 RAB x jml kelompok
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas monitoring dan 3 orang x 2 kali x jml lokasi
evaluasi
Pelaksanaan Penerjemah 1 orang x jml hari x jumlah
kerjasama
Sewa kendaraan 1 kendaraan x jml hari x jumlah
kerjasama

Pengembangan Tanaman
Pangan
Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Penyusunan Rapergub/Review
Perda
Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 org x 20 kl

Penyusunan Jasa konsultansi penyusunan 1 RAB


naskah akademik

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Sekolah Lapang tanaman Transport peserta 40 orang x 6 kali x Jumlah


pangan lokasi
Honorarium narasumber 1 OJ x 6 kali x Jumlah lokasi
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 6 jpl x 6
kali x Jumlah lokasi
Makanan dan minuman harian 50 orang x 6 kali x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
orang x 6 kali x Jumlah lokasi

Cetak sertifikat 40 orang x Jumlah lokasi


Bahan Percontohan/Praktek 1 RAB x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 3 orang x 6 kali x Jumlah lokasi

Hibah bantuan pupuk NPK non 250 kg x Jumlah lokasi x luas


subsidi (ha)
Hibah Benih tanaman pangan 1 RAB x jumlah kelompok

Hibah Pupuk Hayati 3 liter x jumlah lokasi x luas (ha)

Hibah Pupuk Urea Non Subsidi 100 kg x jumlah lokasi x luas


(ha)
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Gerakan Panen Makanan dan minuman harian 50 orang x Jumlah lokasi


umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Gerakan Panen KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa kursi 50 buah x Jumlah lokasi
sewa meja 10 buah x Jumlah lokasi
Sewa Sound system 1 buah x Jumlah lokasi
Sewa tenda 2 buah x Jumlah lokasi

Pengembangan Pupuk Organik

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Perjalanan dinas CPCL 4 orang x Jumlah kelompok

Bimtek Pembuatan Pupuk Honorarium narasumber 2 OS x Jumlah kelompok


Organik Honorarium instruktur 1 orang x 4 jpl x Jumlah
kelompok
Transport peserta 20 orang x Jumlah kelompok
Makanan dan minuman harian 30 orang x Jumlah kelompok
umum
Penggandaan Materi 10 lmbr x Jumlah materi x 20
org x Jumlah kelompok
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x Jumlah kelompok

Cetak Sertifikat 20 lembar x Jumlah kelompok

Hibah pengembangan pupuk 1 RAB x Jumlah kelompok


organik

Monitoring dan pembinaan Perjalanan dinas monitoring dan 4 org x Jumlah kelompok
pembinaan

Bimtek Pengolahan dan


Pemasaran Hasil Perkebunan

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 Org x 2 kali

Perjalanan dinas persiapan 4 org x 4 kab x 1 kali


Pelaksanaan Honorarium narasumber 2 OJ x 3 hari x Jumlah klmpk

Honorarium instruktur 3 orang x 2 jpl x 3 hari x Jumlah


klmpk
Transport peserta 25 orang x 3 hari x Jumlah
klmpk
Sewa Tempat 1 unit x Jumlah klmpk
Peralatan praktek 1 RAB x Jumlah klmpk
Bahan praktek 1 RAB x Jumlah klmpk
Makanan dan minuman harian 30 orang x jumlah hari x Jumlah
umum klmpk
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x jumlah hari x Jumlah
klmpk
Hibah 1 RAB x jumlah klmpk
Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas monitoring dan 3 org x jumlah lokasi
evaluasi

Bimtek Penerapan Standar Mutu


Hasil Perkebunan
- Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 Org x 2 kali

- Pelaksanaan Honorarium narasumber 2 OJ x 2 hari x Jumlah lokasi


Honorarium instruktur 3 orang x 2 jpl x 2 hari x jml
lokasi
Transport peserta 30 orang x 2 hari x Jumlah
lokasi
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang x 2 hari x Jumlah lokasi

Sewa Tempat 1 unit x 2 hari x Jumlah lokasi

Peralatan Bimtek 1 RAB x Jumlah lokasi


Makanan dan minuman harian 40 orang x 2 hari x Jumlah
umum lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x 2 hari x Jumlah lokasi

Pengujian Mutu Komoditas


Perkebunan
-Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali

-Pelaksanaan Bahan sampel (komoditas 1 sampel x jumlah lokasi


perkebunan yang akan di uji)
Perjalanan Dinas Pengambilan 4 org x 1 hari x jumlah lokasi
Bahan uji
Peralatan Pengambilan bahan 1 RAB
uji
Pengiriman bahan uji 1 RAB x jumlah komoditas
Pengujian mutu 1 RAB
-Monitoring dan Evaluasi Makanan dan minuman harian 25 orang x 1 hari x jml lokasi
umum
Perjalanan Dinas Monitoring 3 orang x 1 hari x jml lokasi
Hasil Uji

Pameran Produk Perkebunan


-Persiapan Perjalanan dinas mencari materi 4 org x 4 kab x 3 kali
pameran
Makanan dan minuman rapat 25 org x 1 kali

-Pelaksanaan Perjalanan Dinas Pemandu 4 org x Jumlah hari x Jumlah


pameran
Sewa Booth/Sewa Partisi 1 RAB x Jumlah pameran
Sewa Angkut/biaya kirim 1 RAB x Jumlah pameran
Backdrop/Dekorasi 1 RAB x Jumlah pameran
Bahan Pameran 1 RAB x Jumlah pameran
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x Jumlah hari x Jumlah
Pameran pameran
Makanan dan minuman rapat 25 org x 1 kali

Magang pengolahan hasil Kursus-Kursus 1 RAB


perkebunan Singkat/Pelatihan
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 3 hari
magang

Temu Kemitraan Komoditas


Perkebunan Makanan dan minuman rapat 20 org x 1 kali

Honorarium narasumber 2 OJ x jml Angkatan


Transport peserta 35 orang x jml Angkatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x jml Angkatan
umum

Pembinaan dan pendampingan Makanan dan minuman rapat 25 orang x kegiatan


Pengolahan dan pemasaran
hasil perkebunan Perjalanan Dinas Pelaksanan 4 org x 1 hari x jumlah lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Peningkatan mutu hasil
Tembakau melalui pembinaan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 1 kali
dan Uji kadar Nikotin
Perjalanan Dinas Petugas 4 org x 3 kab
pengambil sampel
Peralatan Pengambilan sampel 1 RAB

Daun tembakau 1 RAB


Uji laboratorium daun tembakau 1 RAB

Makanan dan minuman rapat 30 orang x 1 kali

Perjalanan dinas pembinaan 3 org x 2 kl x Jumlah kab

Fasilitasi sarpras Pengolahan


dan Pemasaran Hasil Pertanian
(PPHP) komoditas perkebunan

Makanan dan minuman rapat 30 org x 2 kali

Perjalanan dinas Sosialisasi 4 org x jumlah kelompok x 1 kali

Makanan dan minuman harian 30 org x jumlah kelompok


umum
Hibah 1 RAB x jumlah kelompok
Peralatan/Perlengkapan/Sarpra
s PPHP komoditas perkebunan

Makanan dan minuman rapat 30 org x 1 kali


Evaluasi
Perjalanan dinas 3 org x Jumlah lokasi
pembinaan/pendampingan/eval
uasi

Sekolah Lapang Pengolahan dan


Pemasaran Hasil Perkebunan Makanan dan minuman rapat 25 orang x kegiatan
(Cukai)
Perjalanan dinas CPCL 4 org x 4 kab
Transport peserta 30 orang x 9 hari x Jumlah
lokasi
Honorarium narasumber 2 orang x 1 OJ x 2 hari x
Jumlah lokasi
Honorarium instruktur 3 orang x 2 jpl x 9 hari x jml
lokasi
Makanan dan minuman harian 40 orang x 9 hari x Jumlah
umum lokasi
Penggandaan materi 10 lmbr x Jumlah materi x 30
org x 9 hari x Jumlah lokasi

Cetak sertifikat 30 orang x Jumlah lokasi


Sewa tempat 1 unit x Jumlah lokasi
Perlengkapan 1 RAB x Jumlah lokasi
Bahan Percontohan/Praktek 1 RAB x Jumlah lokasi
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x 9 hari x Jumlah lokasi

Budidaya tanaman perkebunan


sesuai Standard Operating
Procedures (SOP)
Gerakan Pemeliharaan Tanaman
Perkebunan
- Persiapan Makanan dan minuman rapat 35 orang x 3 kali x 3 kab

Perjalanan dinas CPCL 4 Org x 3 kab


- Pelaksanaan Makanan dan minuman rapat 30 org x 6 kali x Jumlah kelp x
Jumlah jenis tanaman
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x 6 kali x Jumlah kelp x
Jumlah jenis tanaman

Bimtek Budidaya Tanaman Makanan dan minuman rapat 25 org x Jumlah angkatan
Perkebunan
Transport peserta 25 org x 3 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium narasumber 1 OJ x 1 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 3 orang x 3 jpl x 3 hari x Jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 30 org x 3 hari x Jumlah
umum angkatan
Peralatan 1 RAB x Jumlah angkatan
Sewa tempat 1 unit x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 25 orang x
3 hari x Jumlah angkatan

Perjalanan pelaksanaan 4 org x 3 hari x Jumlah


angkatan
Hibah:
Benih/bibit kelapa 125 batang x ha
Benih/bibit teh 4.000 batang x ha
Benih/bibit cengkeh 125 batang x ha
Benih/bibit kopi 1.000 batang x ha
Benih/bibit kakao 1.000 batang x ha
Benih/bibit nilam 10.000 batang x ha
Benih/bibit vanili 4.500 batang x ha
Benih/bibit pala 125 batang x ha
Pupuk 1 RAB x jumlah komoditas
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

- Pendampingan Kelompok dan Perjalanan dinas dalam rangka 4 org x 3 kali x Jumlah
fasilitasi Pemeliharaan Tanaman pendampingan angkatan
Perkebunan

Budidaya Tanaman Tembakau


(Cukai)
Budidaya Tanaman Tembakau
sesuai GAP
- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali

Perjalanan dinas CPCL 4 org x 3 kab

- Pelaksanaan Transport peserta 25 orang x 9 hari x Jumlah


angkatan
Honorarium narasumber 2 OJ x 9 hari x Jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 4 orang x 3 jpl x 9 hari x Jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 30 orang x 9 hari x Jumlah
umum angkatan
Penggandaan materi 10 lmbr x Jumlah materi x 25
org x 9 hari x Jumlah angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak sertifikat 25 orang x Jumlah angkatan
Sewa tempat 1 unit x Jumlah angkatan
Perlengkapan 1 RAB x Jumlah angkatan
Bahan Percontohan/Praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Kompensasi lahan praktek 1 RAB x Jumlah angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x 9 hari x angkatan

Hibah :
Pupuk ZA 500 kg x 1 ha x Jumlah
kelompok
Pupuk SP36 300 kg x 1 ha x Jumlah
kelompok
Pupuk KNO3 150 kg x 1 ha x Jumlah
kelompok
Pupuk Fertila 450 kg x 1 ha x Jumlah
kelompok
Pupuk Organik 5.000 kg x 1 ha x Jumlah
kelompok
Kompensasi lahan demplot 1 RAB x Jumlah kelompok

- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 orang x 3 hari x Jumlah angkt

Akomodasi Hotel 45 orang x 2 hari x Jumlah


angkt
Akomodasi lokasi 1 lokasi x Jumlah angkt
Makanan dan minuman di 45 orang x 3 hari x Jumlah
perjalanan angkt
Sewa Bus 1 unit x 3 hari x Jumlah angkt

Narasumber lapangan 4 OJ x Jumlah angkt

-Pembinaan/Pendampingan/ Perjalanan dinas dalam rangka 4 org x 2 kali x Jumlah angkt


Evaluasi pembinaan/pendampingan/eval
uasi

Bimtek Kelembagaan Petani Makanan dan minuman rapat 25 org x Jumlah angkatan
Tembakau (Cukai) persiapan
Perjalanan dinas CPCL 4 Org x 3 Kab x 1 kl

Honorarium narasumber 2 OJ x 1 hari x Jumlah


angkatan
Honorarium instruktur 3 orang x 2 jpl x 1 hari x Jumlah
angkatan
Transport peserta 25 orang x 1 hari x Jumlah
angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 25
orang x 1 hari x Jumlah
angkatan
Sewa Tempat 1 unit x 1 hari x Jumlah
angkatan
Peralatan 1 RAB x Jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 30 orang x 1 hari x Jumlah
umum angkatan
Cetak sertifikat 25 orang x Jumlah angkatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 org x 1 hari x Angk

Perjalanan dinas dalam rangka 4 orang x Jumlah


pendampingan kelompok pendampingan

Sosialisasi Kredit Usaha Rakyat Makanan dan minuman rapat 30 Org x 6 kali
(KUR) bagi Petani perkebunan

Honorarium narasumber 4 OS x 1 hari x Jumlah


angkatan
Transport peserta 30 orang x 1 hari x Jumlah
angkatan
Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
orang x 1 hari x Jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 35 orang x 1 hari x Jumlah
umum angkatan
Perjalanan dinas dalam rangka 4 org x 1 kali x Jumlah
pembinaan angkatan
Perlindungan lahan LP2B
melalui Asuransi Usaha Tani
Padi (AUTP)
Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 3 kali

Sosialisasi Asuransi Usaha Tani Makanan dan minuman harian 50 orang x Jumlah lokasi
Padi umum
Perjalanan monitoring 4 orang x Jumlah lokasi
Bantuan Fasilitasi Premi Iuran Premi AUTP 1 RAB
Asuransi Pertanian

Fasilitasi Pupuk Organik untuk


Lahan Sawah
Makanan dan minuman rapat 20 orang x 2 kali

Sosialisasi Bantuan Pupuk Makanan dan minuman harian jumlah peserta x jumlah lokasi
Organik umum
Bimtek Pemanfaatan Pupuk Makanan dan minuman harian jumlah peserta x jumlah lokasi
Organik umum
Honorarium narasumber 2 oj x jumlah lokasi
Honorarium instruktur 1 orang x 2 jpl x jumlah lokasi

Transport peserta 2 orang x jumlah kelompok x


jumlah lokasi
Hibah Pupuk Organik 1 RAB x jumlah kelompok
Perjalanan dinas pembinaan dan 4 orang x jumlah lokasi
monev

Pengawasan Alat Mesin


Pertanian Tanaman Pangan
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
Koordinasi/Evaluasi Bantuan
Alsintan
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
Koordinasi/Evaluasi Brigade
Alsintan
Pengiriman dokumen pengadaan 1 RAB

Sosialisasi Bantuan Alsintan Makanan dan minuman harian jumlah peserta x jumlah lokasi
umum
Penyerahan Bantuan Alsintan Makanan dan minuman harian jumlah peserta x jumlah lokasi
umum
Honorarium Narasumber 1 orang x jumlah lokasi
Hibah Alat Mesin Pertanian 1 RAB x jumlak kelompok
Transport peserta jumlah peserta x jumlah lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pembinaan dan monev Perjalanan dinas pembinaan dan 4 orang x jumlah lokasi
monev
Bimtek Brigade Alsintan Makanan dan minuman harian jumlah peserta x jumlah lokasi
umum
Honorarium Narasumber 4 oj x jumlah lokasi
Transport peserta jumlah peserta x jumlah lokasi

Penggandaan materi 10 lembar x Jumlah materi x


jumlah peserta x jumlah lokasi

Penerapan Sistem Pertanian


Organik Tanaman Pangan
- Persiapan Makanan dan minuman 25 orang x 2 kali
koordinasi/evaluasi
- Pertemuan Penerapan Sistem Makanan dan minuman harian 30 orang x 2 kali x jumlah lokasi
Pertanian Organik umum
Honorarium Narasumber 4 oj x 2 kali x jumlah lokasi
Penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x 2 kali x jumlah
lokasi
- Pembinaan dan monev Perjalanan dinas pembinaan dan 4 orang x 12 kali x jml lokasi
monev
Temu Kemitraan Komoditas
Tanaman Pangan
Pertemuan Temu Kemitraan Makanan dan minuman harian 40 orang x Jumlah angkatan
Komoditas Tanaman Pangan umum
Honorarium Narasumber 2 oj x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x Jumlah
angkatan
Identifikasi Pelaku Usaha Perjalanan dinas identifikasi 4 orang x jumlah lokasi
Komoditas Tanaman Pangan

Koordinasi Fasilitasi Sarana


Pertanian
Makanan dan minuman rapat 20 orang x 2 kali

Makanan dan minuman harian jumlah peserta x 4 kab


umum
Honorarium Narasumber 2 oj x 4 kab
Transport peserta Peserta 2 orang x jumlah kelompok x 4
Tingkat Lokal kab
Penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta
Perjalanan dinas pelaksanaan 5 orang x 4 kab

Sosialisasi Penerapan Kartu Tani Makanan dan minuman harian 40 orang x Jumlah lokasi
umum
Sosialisasi Penyusunan RDKK Makanan dan minuman harian 50 orang x 5 kab/kota
umum
Perjalanan monitoring 4 orang x 4 kabupaten x 1 kali

Penggandaan materi 10 lembar x Jumlah materi x 50


org x 5 kab/kota
Peningkatan Ketersediaan dan Pendukung Alat Tulis Kantor 20 paket D
Mutu Benih/Bibit Ternak dan Penggandaan 10 paket D
Tanaman Pakan Ternak, Bahan Masker 1 buah x jumlah peserta x
Pakan, serta Pakan Kewenangan jumlah aktivitas
Provinsi Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Pengembangan dan Pelaksanaan Produksi bibit ternak
Sistem Manajemen Mutu bersertifikat Surat Keterangan
Benih/Bibit Ternak dan Layak Bibit/SKLB
Tanaman Pakan Ternak, Bahan
Pakan, serta Pakan Kewenangan - Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali
Provinsi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x jml lokasi
Penyebaran bibit legum

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x jml lokasi


Penyebaran bibit rumput

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 org x 12 kali


Monitoring ternak bibit dan HPT
di Sumberagung Jetis Bantul

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 2 org x 4 kali


Pengiriman sampel darah ke
BBVet
- Produksi Honorarium petugas kandang 6 org x HOK
sapi perah
Honorarium petugas penjaga 3 org x HOK
malam kandang sapi perah
Honorarium petugas kandang 3 org x HOK
sapi potong
Honorarium petugas penjaga 4 org x HOK
malam kandang sapi potong
Honorarium petugas kandang 3 org x HOK
kambing/domba
Honorarium petugas penjaga 4 org x HOK
malam kandang
kambing/domba
Honorarium petugas pengelola 5 org x HOK
rumput di Sumedang

Honorarium petugas pengelola 5 org x HOK


rumput di Sumberagung

Honorarium petugas pengolah 4 org x HOK


lahan Hijauan Pakan Ternak di
Sumedang
Honorarium petugas pengolah 3 org x HOK
lahan Hijauan Pakan Ternak di
Sumberagung

Honorarium petugas pengolah 5 org x HOK


lahan Hijauan Pakan Ternak di
Kaliurang
Honorarium pembuat bibit 1 org x HOK
Leguminosa
Pembuat bibit rumput 1 org x HOK
Bahan pembuatan bibit 1 RAB
Leguminosa
Pembelian semen beku sapi 100 dosis
perah
Bahan obat-obatan 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Alat-alat perlengkapan 1 RAB
Bahan pakan 1 RAB
Air untuk pengairan lahan HPT 1 RAB

Analisa laboratorium 1 RAB


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Cetak Sertifikat 75 lembar


- Pengadaan/pemeliharaan Pemeliharaan sarana dan 1 RAB
sarana dan prasarana prasarana
Pengadaan sarana dan 1 RAB
prasarana
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Produksi semen beku yang


bersertifikat LSPro/SNI
- Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 kab


Pemantauan distribusi semen
beku di Kabupaten

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 kab


Monitoring hasil IB
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 3 hari x 1 kali
Koordinasi semen beku dengan
pusat
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x 2 kali
Pengiriman sampel semen beku
ke BIB Pusat (Lembang dan
Singosari)
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 5 hari x 1 kali
Magang di BIB Pusat
Honorarium petugas Analisa 1 org x HOK
Laboratorium
Honorarium petugas kandang 5 org x HOK
sapi Bull/Pejantan
Honorarium petugas penjaga 1 org x HOK
malam sapi Bull/Pejantan
- Produksi Bahan obat-obatan 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Alat-alat perlengkapan 1 RAB
Bahan non kimia/organik 1 RAB
Bahan pakan 1 RAB
Analisa laboratorium 1 RAB
Jasa Pemeliharaan Sertifikasi 1 RAB
Semen beku
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Cetak Leaflet 500 lembar


Cetak Katalog 25 Eksemplar
- Promosi produk semen beku Transport peserta 100 orang
Honorarium narasumber 4 OJ
Makanan dan minuman harian 110 orang
umum
- Sosialisasi Semen Beku Penggandaan materi 10 lbr x Jumlah materi x 100
orang
- Pengadaan/pemeliharaan Pemeliharaan Alat Bermesin 1 RAB
sarana dan prasarana Bahan bakar minyak/gas 1 RAB
Pemeliharaan Peralatan 1 RAB
Laboratorium
Pengadaan Ternak 1 RAB
Alat-alat Laboratorium 1 RAB
Peternakan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pemberian Bimbingan Pengembangan ternak


Peningkatan Produksi ruminansia besar, ternak
Benih/Bibit Ternak dan ruminansia kecil, ternak unggas,
Tanaman Pakan Ternak, Bahan aneka ternak, dan pakan ternak
Pakan, serta Pakan Kewenangan
Provinsi (S90) Persiapan Perjalanan dinas Penetapan 4 org x 5 kali x 4 kab x jumlah
Sasaran Kegiatan (CPCL) komoditas
Makanan dan minuman rapat 20 org x 3 kali x jumlah
komoditas
Pengadaan dan seleksi ternak Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 3 kali x jumlah
komoditas x lokasi seleksi
Makanan dan minuman rapat 20 org x 3 kali x jumlah
persiapan/perencanaan komoditas
kegiatan

Sosialisasi/Bimbingan Teknis Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali x jumlah


pengawalan dan pengembangan komoditas
ternak ruminansia besar/ternak Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 4 Kab x 2 kali x jumlah
ruminansia kecil/ternak koordinasi dengan Kab komoditas
unggas/aneka ternak, dan
pakan Honorarium narasumber 1 OJ x 1 hari x Jumlah
kelompok
Honorarium instruktur 1 orang x 4 jpl x 1 hari x
Jumlah kelompok
Honor Petugas Pendamping Jumlah petugas x 4 Kabupaten
Kegiatan x 300 HOK
Transport peserta 20 org x 1 hari x Jumlah
kelompok
Makanan dan minuman harian 30 org x 1 hari x Jumlah
umum kelompok
Penggandaan 10 lbr x Jumlah materi x 20 org
x 1 hari x Jumlah kelompok

Penjilidan 5 eksemplar x jml komoditas


Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 1 hari x Jumlah
pelaksaanan sosialisasi/bimtek kelompok

Sarana penunjang kegiatan di 1 RAB


lapangan
Hibah pengembangan ternak 1 RAB x Jumlah komoditas x
ruminansia besar/ternak Jumlah kelompok
ruminansia kecil/ternak
unggas/aneka ternak
Hibah pengembangan pakan 1 RAB x Jumlah kelompok
komplit ruminansia
Kaos Jumlah Peserta x Jumlah
Kelompok
Pengembangan Pakan Komplit Honorarium narasumber 1 OJ x 1 hari x Jumlah
Ternak Ruminansia kelompok
Honorarium instruktur 1 orang x 4 jpl x 1 hari x
Jumlah kelompok
Transport peserta 20 org x 1 hari x Jumlah
kelompok
Makanan dan minuman harian 30 org x 1 hari x Jumlah
umum kelompok
Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 1 hari x Jumlah
pelaksaanan sosialisasi/bimtek kelompok
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pembinaan, monev, dan Makanan dan minuman rapat 20 org x 3 kali x jumlah
pelaporan komoditas
Perjalanan dinas pembinaan, 4 org x 2 kali x jml kelompok
monev, dan pelaporan
Publikasi Honorarium narasumber 3 OJ x 2 kali tayang
Siaran televisi 2 kali tayang
Program Penyuluhan Pertanian Pengembangan Ketenagaan Pendukung Alat Tulis Kantor 16 Paket D
Penyuluhan Pertanian Penggandan 8 Paket D
Penjilidan 20 Buah
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand sanitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Pengembangan Kompetensi Pelatihan Agribisnis Tanaman
Penyuluh Pertanian ASN Pangan, Hortikultura,
Perkebunan, Pengolahan hasil
peternakan dan pelatihan teknis
peternakan

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x jumlah


pelatihan
Perjalanan Dinas Koordinasi 5 org x 2 kali x jumlah pelatihan
x 4 kab
Penyusunan Kurikulum Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x jumlah
Pelatihan penyusunan kurikulum pelatihan

Identifikasi kebutuhan Pelatihan

- Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah pelatihan


penyusunan/pembaharuan
quesioner/penyusunan jadwal
ke lokasi kabupaten.

Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah pelatihan


analisis IKL

- Pendampingan Pengisian Transport peserta 40 orang x jenis pelatihan


Kuesioner IKL Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 8 jpl x
jenis pelatihan
Makanan dan minuman harian 40 orang x jenis pelatihan
umum
Perjalanan dinas Identifikasi 5 orang x jenis pelatihan
Kebutuhan Latihan (IKL)
- Ekspose hasil IKL Transport peserta 40 orang x jenis pelatihan
Honorarium narasumber 2 OJ x jenis pelatihan
Makanan dan minuman harian 50 orang x jumlah ekspose
umum pelatihan

Penyiapan sarana prasarana Bahan praktek 1 RAB


praktek Perlengkapan laboratorium 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pelatihan teknis Honorarium narasumber 2 OJ x 5 hari x Jumlah


pelatihan
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 8 jpl x 5
hari x Jumlah pelatihan
Transport peserta 40 orang x 5 hari x Jumlah
pelatihan
Makan dan Minum harian 50 orang x 5 hari x jumlah
umum pelatihan
Perjalanan dinas Pendamping 5 orang x 2 hari x Jumlah
Praktek Kerja Lapang (PKL) pelatihan

Perjalanan dinas Narasumber Jumlah orang x 1 pp x Jumlah


pusat pelatihan
Perlengkapan peserta 1 RAB x Jumlah pelatihan
Sewa kendaraan ke lokasi PKL 1 unit x Jumlah pelatihan

Cetak Sertifikat Pelatihan 40 lembar x jumlah pelatihan


Evaluasi Pasca Latihan (EPL) Perjalanan Dinas Evaluasi Pasca 5 orang x 2 kali x 4 kab
Latihan (EPL)
Bimbingan Lanjutan (Binjut)
Honorarium instruktur 1 orang x 8 jpl x Jumlah
pelatihan
Transport peserta 40 orang x Jumlah EPL
Makan dan Minum harian 50 orang x Jumlah EPL
umum
Temu Tugas Penyuluh
Rapat Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
koordinasi
Pelaksanaan Temu Tugas Honorarium narasumber 4 OJ x 1 kali
Honorarium moderator 1 OK x 1 kali
Transport peserta 80 orang x 1 kali
Makan dan Minum harian 90 orang x 1 kali
umum
Cetak Sertifikat 80 lembar x 1 kali

Kerja sama Pengembangan Pelatihan Penyuluh Swadaya


Kompetensi Penyuluh Pertanian dan Swasta
Swadaya dan Swasta persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x jumlah
pelatihan
Penyusunan Kurikulum Makanan dan minuman rapat 25 orang x2 kali x jumlah
Pelatihan penyusunan kurikulum pelatihan

Identifikasi kebutuhan Pelatihan

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x jumlah pelatihan


penyusunan/pembaharuan
quesioner/penyusunan jadwal
ke lokasi kabupaten.

Makanan dan minuman rapat 25 orang x Jumlah pelatihan


analisis IKL
Perjalanan Dinas Koordinas 5 org x 2 kali x jumlah latihan x
4 kab

Pendampingan Pengisian Transport peserta 40 orang x Jumlah pelatihan


Kuesioner IKL Honorarium instruktur 1 orang x x 4 kelompok x 8 jpl x
Jumlah pelatihan
Makanan dan minuman harian 40 orang x Jumlah pelatihan
umum
Perjalanan dinas Identifikasi 5 orang x Jumlah IKL x 4 kab
Kebutuhan Latihan (IKL)

Ekspose hasil IKL Transport peserta 40 orang x jumlah ekspose


Honorarium narasumber 2 OJ x Jumlah ekspose
Makanan dan minuman harian 50 orang x jumlah ekspose
umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyiapan sarana prasarana Bahan praktek 1 RAB
praktek Perlengkapan laboratorium 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pelatihan teknis Honorarium narasumber 4 OJ x 5 hari x Jumlah


pelatihan
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 8 jpl x 5
hari x Jumlah pelatihan
Transport peserta 40 orang x 5 hari x Jumlah
pelatihan
Makan dan Minum harian 50 orang x 5 hari x Jumlah
umum pelatihan
Perjalanan dinas PKL 5 orang x 2 hari x Jumlah PKL

Perjalanan dinas Narasumber Jumlah orang x 1 pp x Jumlah


pusat pelatihan
Perlengkapan peserta 1 RAB x Jumlah pelatihan
Sewa kendaraan ke lokasi PKL 1 unit x Jumlah pelatihan

Cetak Sertifikat 40 org x jumlah pelatihan


Evaluasi Pasca Latihan (EPL) Perjalanan Dinas EPL 5 orang x 2 kali x 4 kab
dan Bimbingan Lanjutan (Binjut) Honorarium narasumber 4 OJ x Jumlah pelatihan
Honorarium instruktur 1 orang x 4 kelompok x 8 jpl x
Jumlah EPL
Transport peserta 40 orang x Jumlah EPL
Makan dan Minum harian 50 orang x Jumlah EPL
umum

Pengembangan Kapasitas Pendukung Alat Tulis Kantor 8 Paket D


Kelembagaan Ekonomi Petani Penggandaan 6 Paket D
Berbasis Kawasan Penjilidan 6 buah
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand Sinitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Pendampingan Manajemen Pendampingan Koorporasi
Koorporasi Petani Petani
Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 org x 4 kali
Koordinasi
Perjalanan Dinas Koordinasi 5 orang x 2 kali x 4 kab
Pelaksanaan Pendampingan Makanan dan minuman harian 50 org x 2 kali
umum
Narsumber 2 OJ x 2 kali
Honorarium Insruktur 2 orang x 1 kali
Transport Peserta 40 org x 2 kali
Perjalanan Dinas Pendampingan 5 org x 2 kali

Pembentukan dan Sekolah Lapang


Penyelenggaraan Sekolah Persiapan Bahan Pembelajaran SL 1 RAB
Lapang Kelompok Tani Dokumentasi 1 RAB x kegiatan SL
Bahan Kursus Tani 1 RAB
Makan dan Minum Rapat 50 org x 1 kali x kegiatan SL
Rembug Tani
Perjalanan Dinas 5 org x rembug tani x kegiatan
SL
Transport Peserta 50 org x rebug tani x kegiatan
SL
Pelaksanaan Makanan dan minuman Kursus 50 org x 4 kali x kegiatan SL
Tani
Makanan dan minuman Farmer 75 org x 1 kali x kegiatan SL
Field Day (FFD)
Honorarium narasumber 2 Oj x Kegiatan SL
Perjalanan Dinas 5 org x 5 kali x kegaiatan SL
Transport Peserta 50 org x kegiatan SL
Pengembangan Penerapan Pendukung Alat Tulis Kantor 7 Paket D
Penyuluhan Pertanian (K90) Penggandaan 6 Paket D
Penjilidan 30 buah
Masker 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Hand Sinitizer 1 buah x jumlah peserta x
jumlah aktivitas
Diseminasi Informasi Teknis, Operasional Jogja Agro Park
Sosial, Ekonomi dan Inovasi Koordinasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 24 kali
Pertanian (S90)
Tenaga kerja Penanggungjawab pengelolaan 2 org x 317 hari
JAP
Pemelihara ternak sapi, kambing 8 org x 365 hari
PE, ayam KUB dan kelinci

Pemelihara budidaya ikan 2 org x 365 hari


Pengelola green house 3 org x 317 hari
Pengelola gudang produksi 1 org x 300 hari
Pengelola gudang alsintan 1 org x 300 hari
Pengelola restoran 2 org x 317 hari
Pemelihara taman durian 2 org x 317 hari
menoreh
Pemelihara taman biofarmaka 2 org x 317 hari

Pemelihara taman edukasi 2 org x 317 hari


bercocok tanam
Pemelihara taman bunga 3 org x 317 hari
Pemelihara kebersihan gedung 4 org x 317 hari

Pemelihara kebersihan 5 org x 317 hari


lingkungan
Pengelola adminsitrasi kantor 1 org x 300 hari

Pengelola Pemasaran dan 1 org x 317 hari


Promosi
Petugas kesehatan ternak 1 org x 104 hari
Biaya Pelayanan Kesehatan 1 RAB
Jasa konsultansi Penyusunan 1 RAB
perencanaan
pembangunan/rehab bangunan

Pengelola demplot Coorporate 1 RAB


Farming
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Kebutuhan operasional Pakan ternak 1 RAB x jenis ternak


Obat - obatan 1 RAB x jenis ternak
Benih/Bibit Tanaman Pangan 1 RAB
dan Hortikultura
Bibit tanaman untuk taman 1 RAB
bunga
Benih ikan 1 RAB
Alat-Alat/Perlengkapan tanaman 1 RAB

Alat-Alat/Perlengkapan 1 RAB
peternakan
Bahan Kimia 1 RAB
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bahan Non Kimia/Organik 1 RAB
Pakaian Kerja Lapangan 1 RAB
Operasional listrik 1 RAB
Retribusi air minum 1 RAB
Alat-alat kebersihan dan bahan 1 RAB
pembersih
Jasa keamanan 1 RAB
Demplot Coorporate Farming 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Pembangunan/Rehab Fisik JAP Pembangunan Sarana dan 1 RAB


Prasarana
Pengadaan Sarana dan 1 RAB
Prasarana
Rehabilitasi Sarana dan 1 RAB
Prasarana
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Penyusunan Programa
Penyuluhan
Persiapan penyusunan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 6 kali

Evaluasi dan penyusunan Honorarium narasumber 4 OJ


programa Honorarium moderator 1 OK
Transport peserta 40 orang
Makan dan Minum harian 50 orang
umum
Cetak sertifikat penyusunan 40 lembar
programa
Sosialisasi Programa Honorarium narasumber 4 OJ
Penyuluhan Transport peserta 60 orang
Makan dan Minum harian 70 orang
umum
Cetak buku programa 8 eksemplar
Pelaksanaan Penyuluhan dan Data Penilaian Kelas
Pemberdayaan Petani (S90) Kemampuan Kelompok
Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali
koordinasi
Pelaksanaan Makanan dan minuman rapat 40 orang x 2 kali x 4 kab
penilaian di kabupaten/kota

Perjalanan dalam daerah 5 orang x 6 kali x 4 kab


penilaian kelas kelompok
Ekspose Hasil Penilaian Klas Honorarium narasumber 4 OJ
Kelompok Transport peserta 100 orang
Makan dan Minum harian 120 orang
umum

Penumbuhan dan
Pengembangan Petani Milenial

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 3 kali

Perjalanan dalam daerah 5 orang x 4 kali x 4 kab


Koordinasi
Forum Honorarium narasumber 4 OJ x Jumlah lokasi
Honorarium moderator 1 OK x Jumlah lokasi
Transport peserta 40 orang x Jumlah lokasi
Makan dan Minum harian 50 orang x Jumlah lokasi
umum
Perjalanan dinas pelaksanaan 5 orang x Jumlah lokasi

Evaluasi Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x Jumlah


lokasi
Perjalanan dinas evaluasi 3 orang x 2 kali x Jumlah lokasi

Fasilitasi Sosial Media Untuk


Petani Milenial
Pelaksanaan Fasilitas Sosial Media 1 RAB

Penghargaan Bidang Pertanian

Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 5 kali

Perjalanan dalam daerah 5 orang x 3 kali x 4 kab


verifikasi
Penilaian Makanan dan minuman lomba 50 orang x 3 kali x 4 kab
di kabupaten
Perjalanan dalam daerah 4 orang x 6 kali x 4 kab
penilaian lomba
Cetak sertifikat penerima 15 lembar
penghargaan
Hadiah lomba pembangunan 5 kategori x 3 orang
pertanian
Perjalanan luar daerah 2 orang x 2 hari x 1 kali
pengiriman berkas lomba ke
Jakarta
Pengiriman calon penerima Perjalanan luar daerah penerima 6 orang x 7 hari x 1 kali
penghargaan penghargaan dan pendamping.

Seragam penerima penghargaan 6 buah


dan pendamping

Keikutsertaan dalam PENAS


Persiapan PENAS Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 5 kab/kota x 1 kali

Sosialisasi PENAS Honorarium narasumber 2 OJ


Transport peserta 50 orang
Makan dan Minum harian 60 orang
umum
Pelaksanaan PENAS
- Latihan Makanan dan minuman latihan 20 orang x 5 kali

Pelatih seni dan lomba 1 orang x 5 kali


- Pelaksanaan Seragam 1 RAB
Perlengkapan 1 RAB
Kostum lomba 1 RAB
Peralatan lomba 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
Dekorasi 1 RAB
Sewa stand pameran untuk 3 RAB
KTNA
Perjalanan luar daerah survei 1 orang x 3 hari
lokasi
Perjalanan luar daerah peninjau 1 orang x 3 hari

Perjalanan luar daerah peserta jml peserta + pendamping x 7


dan pendamping hari
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6

Temu Usaha Petani Milenial


Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
Koordinasi
Perjalanan Dinas Koordinasi 5 org x 2 kali x 4 kab
Pelaksanaan Temu Usaha Makanan dan minuman harian 75 org x 2 kali
umum
Honorarium narasumber 4 OJ x 2 kali
Perjalanan Narsumber Luar 1 OJ x 1 PP x 2 kali
Daerah
Honorarium moderator 1 OJ x 2 kali
Transport Peserta 50 org x 2 kali

17. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO ADMINISTRASI PEREKENOMIAN DAN SDA

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PEREKONOMIAN Pengelolaan Kebijakan dan
DAN PEMBANGUNAN Koordinasi Perekonomian Pendukung ATK 12 paket B
Penggandaan 33 paket B
Fasilitasi Pengelolaan Kebijakan Penyusunan Kajian ( Melibatkan Rapat Persiapan 40 orang x 4 kali x Jumlah
Ekonomi Makro jasa Konsultasi badan usaha) Kajian
jasa konsultasi 1 RAB x jumlah Kajian
Pejabat Pengadaan 1 Orang x Jumlah paket
pekerjaan
Penyusunan Kebijakan
melibatkan jasa konsultansi
kontrak perorangan
- Penyusunan makan dan minum rapat 25 orang x 2 kali x 10 Bulan
Penggandaan 1.000 lembar
Perjalanan dinas Luar Daerah 2 Orang x 1 kali
konsultasi
Jasa konsultansi konsultansi Jumlah tenaga ahli x Bulan x
kontrak perorangan Jumlah Kajian

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlah paket

Ekspose Laporan Pendahuluan Honorarium narasumber 2 OJ x 1 kali x Jumlah kajian


Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali x Jumlah kajian

uang Transport peserta Lokal 50 Orang x 1 kali x Jumlah


kajian
Makan dan Minum harian 60 Orang x 1 kali x Jumlah
umum kajian
Perjadin Narsum pusat Jumlah orang x 1 pp x 1 kali
Cetak laporan 10 eksemplar x Jumlah kajian

Ekspose Laporan Antara Honorarium narasumber 2 OJ x 1 kali x Jumlah kajian


Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali x Jumlah kajian

uang Transport peserta Lokal 50 Orang x 1 kali x Jumlah


kajian
Makan dan Minum harian 60 Orang x 1 kali x Jumlah
umum kajian
Perjadin Narsum pusat Jumlah orang x 1 pp x 1 kali
Cetak laporan 10 eksemplar x Jumlah kajian

- Ekspose Hasil Honorarium narasumber 4 OJ x Jumlah kajian


Uang Transport Tingkat lokal 100 orang x Jumlah kajian
Makan dan Minum harian 110 orang x Jumlah kajian
umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlahmateri x
100 orang x Jumlah kajian
- Cetak Kajian Cetak Buku Hasil Kajian 10 Eksemplar x Jumlah buku
hasil kajian
Publikasi Publikasi TV jumlah tayang
Honorarium Narasumber 3 OJ x Jumlah tayang
Rekomendasi Hasil Koordinasi, Koordinasi Perumusan makan dan minum rapat 25 orang x 4 kali x 12 Bulan x
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Ekonomi Makro kebijakan
Kebijakan Ekonomi Makro Perjalanan dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali x
kebijakan
Cetak Rekomendasi hasil 10 eksemplar x kebijakan
kormonev
Cetak Policy Brief 10 Eksemplar x kebijakan
Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 orang x 1 kali x 12 bulan x
kebijakan
Perjalanan dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali x
kebijakan
Ekspose Hasil Monitoring dan Honorarium Narasumber 2 OJ x 1kali x kebijakan
Evaluasi Honorarium Moderator 1 OK x 1 Kali x kebijakan
Uang Transport tingkat lokal 50 Orang x 1kali x kebijakan
Makan dan Minum harian 60 Orang x 1 kali x kebijakan
umum
Penggandaan Materi 10 lembar x Jumlah Materi x 50
Orang x kebijakan
- Raker Kebijakan Ekonomi Honorarium narasumber 4 OJ x 4kali x kebijakan
Makro Honorarium Moderator 1 OK x 4 Kali x kebijakan
Uang Transport tingkat lokal 50 Orang x 4kali x kebijakan
Makan dan Minum harian 60 Orang x 4 kali x kebijakan
umum
Penggandaan Materi 10 lembar x Jumlah Materi x 50
Orang x kebijakan
Fasilitasi Percepatan Honorarium Tim Percepatan 25 Orang x 10 bulan
Pelaksanaan Program Prioritas Pelaksanaan Program Prioritas
Pembangunan Pembangunan DIY (P5D)

Honorarium Project Management 6 Orang x 10 Bulan


Unit (PMU) Percepatan
Pelaksanaan Program Prioritas
Pembangunan DIY

Honorarium Sekretariat Project 2 Orang x 10 Bulan


Management Unit (PMU)
Percepatan Pelaksanaan
Program
Prioritas Pembangunan DIY
- Persiapan makan dan minum rapat 25 Orang x 6 kali
Perjalanan Dinas dalam Daerah 4 Orang x 5 kab/kota x 4 kali
koordinasi ke kab/kota

-Rapat Koordinasi Percepatan Makan dan Minum rapat 30 orang x 2 kali x 12 bulan
Pelaksanaan Program Prioritas
Pembangunan
- Rapat perumusan kebijakan Makan dan Minum harian 30 orang x 2 kali x 10 Bulan
umum
Cetak Policy Brief 10 eksemplar
- Rapat Kerja Program Prioritas Makan dan Minum harian 50 orang x 4 kali
Pembangunan umum
Honorarium Narasumber 5 OJ x 4 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 4kali
Uang Transport tingkat lokal 50 Orang x 4 kali
- Rapat Kerja Program Prioritas
Pembangunan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Akomodasi Rakor 50 Orang x 4 kali
Program Prioritas Pembangunan

Perjalanan dinas narsum pusat 2 Orang x 1 pp x 4 kali

Cetak undangan 50 Lembar x 4kali


Backdrop panggung 12 meter persegi
- Konsultasi dan koordinasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 orang x 8 kali
kebijakan Konsultasi dan Studi Orientasi
terkait program pembangunan

- Cetak Laporan Kegiatan P5D Cetak Laporan kegiatan 5 eks x 19 kali


(bulanan, triwulan, Semester
dan tahunan)
- Publikasi Kegiatan Publikasi TV jumlah tayang
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah paket

Honorarium Narasumber 3 OJ x jumlah tayang


Pengendalian Inflasi
-Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali x 12 Bulan
Makan dan Minum Harian
Umum Rakor TPID dengan
40 Orang x 10 kali
Kabupaten/Kota dan atau High
Level Meeting (HLM) TPID

- Pemantauan
Perjalanan dinas koordinasi
dalam daerah perayaan hari
30 Orang x 4 Kabupaten x 6 kali
besar keagamaan/ HBKN
(Pemda DIY dan pihak terkait)
Perjalanan dinas koordinasi
dalam daerah (Pemda DIY dan 10 Orang x 4 Kabupaten x 6 kali
pihak terkait)
- Pemaparan hasil pemantauan Makan dan Minum Press
50 Orang x 4 kali
Conference
Penyusunan Laporan Akomodasi Konsinyering
Pengendalian dan Analisis Inflasi Penyusunan Laporan Kinerja 60 orang x 2 hari x 1 kali
Tahunan TPID
Honorarium Narasumber 5 OJ x 1 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali
Uang 'Transport peserta tingkat
60 Orang x 2 hari x 1 kali
lokal
Rapid Test Antigen 60 orang x 2 hari x 1 kali

10 Lembar x Jumlah materi x 60


Penggandaan materi
Orang x 1 kali
Cetak laporan 10 eksemplar
Pemeliharaan Website TPID Jasa Konsultasi Berorientasi
1 RAB
Bidang Telematika
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah paket
Rakorda TPID Honorarium Narasumber 5 Oj x 2 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 2 kali
Protokol/MC Rakorda TPID 1 orang x 2 kali
Pembaca Doa TPID 1 orang x 2 kali
Transport peserta 100 Orang x 2 kali
Akomodasi 120 Orang x 2 kali
Perjadin narsum pusat Jumlah orang x 1 pp x 2 kali
Rapid Test Antigen 60 orang x 2 kali

10 Lembar x Jumlahmateri x100


Penggandaan materi
Orang x 2 kali
Cetak undangan 100 Lembar x 2 kali
Cetak laporan 6 eksemplar x 2 kali
Penyusunan / Review Peta Jalan
(Roadmap) TPID
Review Peta Jalan (Roadmap) Honorarium Narasumber 5 OJ x 1 kali
TPID Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali
Uang 'Transport peserta Tingkat
40 Orang x 1 kali
Lokal
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Makan dan Minum Harian
50 Orang x 1 kali
Umum
Rapid Test Antigen 50 orang x 1 kali
10 Lembar x Jumlah materi x 40
Penggandaan materi
Orang x 1 kali
Cetak laporan 5 eksemplar
HLM Peta Jalan (Roadmap) TPID Akomodasi Hotel 50 Orang x 2 kali
Rapid Test Antigen 50 orang x 2 kali
Konsinyering Penyusunan Peta Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kali
Jalan (Roadmap) TPID Honorarium Moderator 1 OK x 2 kali
Perjalanan dinas narsum pusat Jumlahorang x 1 pp x 2 kali
Akomodasi Hotel 50 Orang x 2 kali
Rapid Test Antigen 50 orang x 2 kali
10 Lembar x Jumlah materi x 40
Penggandaan materi
Orang x 2 kali
Cetak laporan 15 eksemplar
Capacity Building TPID Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 2 kali
Perjalanan dinas narsum pusat Jumlahorang x 1 pp x 2 kali
Akomodasi Hotel 50 Orang x 2 kali
Rapid Test Antigen 50 orang x 2 kali
10 Lembar x Jumlah materi x 40
Penggandaan materi
Orang x 2 kali
Cetak laporan 15 eksemplar
Perjalanan dinas Luar Daerah 4 Orang x 1 kali
Capacity Building
Fasilitasi Pengelolaan Kebijakan Menyusun Rekomendasi
Ekonomi Mikro Kebijakan KUR
Koordinasi KUR Makan dan Minum Rapat 20 orang x 12 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
4 orang x 4 kabupaten x 4 kali
-Rakor Makan dan Minum Rapat
50 orang x 1 kali
Koordinasi
Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali
HonorariumNarasumber 2 OJ x 1 kali
Pemeliharaan Website KUR DIY Jasa Konsultasi Berorientasi
1 RAB
Bidang Telematika
Cetak Laporan Laporan Semester KUR 5 ekslempar x 2 kali
Publikasi Cetak Leaflet 100 lembar
Cetak X banner 2 buah
Menyusun Rekomendasi
Kebijakan Percepatan Akses
Koordinasi TPAKD Makan dan Minum Rapat 20 orang x 12 kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
4 orang x 4 kabupaten x 4 kali
Rakor Rekomendasi Kebijakan Makan dan Minum Rapat
40 orang x 2 kali
Percepatan Akses Keuangan Koordinasi
Daerah Honorarium Moderator 1 OK x 2 kali
Rakor Rekomendasi Kebijakan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN PercepatanAKTIVITAS
Akses Keuangan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Daerah 4 5 6
Honorarium Narasumber 2 OJ x 2 kali
Cetak Laporan Laporan Triwulan TPAKD 5 ekslempar x 4 kali
Publikasi Leaflet 100 lembar
Kormonev Pengelolaan
Kebijakan Ekonomi Mikro
- Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat 20 orang x 6 kali x kebijakan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali x
kebijakan
Cetak Rekomendasi Hasil 5 eksemplar x kebijakan
Kormonev
- Ekspose Hasil Monitoring dan Honorarium narasumber 2 OJ x 1 kali x kebijakan
Evaluasi atau Rakor Honorarium Moderator 1 OK x 1 kali x kebijakan
Makan dan Minum Harian 40 Orang x 1 kali x kebijakan
Umum
Penggandaan Materi 10 lembar x jumlah materi x 40
orang x kebijakan
Menyusun Rapergub Melibatkan
Jasa Konsultansi
- Penyusunan Makan dan Minum Rapat 25 orang x 3 kali
Jasa konsultansi badan usaha 1 RAB

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlahpaket


- FGD Pendahuluan Akomodasi FGD 40 orang x 1 hari
Honorarium Narasumber 2 OJ x 1 kali
Uang Transport Peserta Lokal 30 orang x 1 hari
Cetak laporan 10 eksemplar
- FGD Akhir Akomodasi FGD 40 orang x 1 hari
Honorarium Narasumber 2 OJ x 1 kali
Uang Transport Peserta Lokal 30 orang x 1 hari
Cetak laporan 10 eksemplar
Flash disk 1 buah
Pengelolaan Kebijakan dan Koordinasi, Sinkronisasi dan
Koordinasi Sumber Daya Alam Evaluasi Kebijakan penyusunan Kajian ( Melibatkan Rapat Persiapan 40 orang x 4kali x Jumlah
Pertanian,Kehutanan, Kelautan, jasa Konsultasi badan usaha) Kajian
dan Perikanan jasa konsultasi 1 RAB x jumlah Kajian
Pejabat Pengadaan 1 Orang x Jumlah paket
pkerjaan
Penyusunan Kebijakan
melibatkan jasa konsultansi
perorangan
- Penyusunan 25 orang x 2 kali x 10 Bulan x
Hidangan rapat
Jumlah kajian
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 Kabupaten x 2 kali x
koordinasi ke kab/kota Jumlah kajian

- Jasa Konsultansi jumlah tenaga ahli x Bulan x


Jasa konsultansi konsultansi
Jumlah Kajian
kontrak perorangan

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlahpaket


- Raker Kajian Honorarium Narasumber 4 OJ x 3 kali x Jumlah kajian
50 Orang x 3 kali x Jumlah
Uang Transport peserta Lokal
kajian
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 3 kali x Jumlah
Umum kajian
Jumlah orang x 1 pp x 3 kali x
Perjadin Narsum pusat
Jumlah kajian
10 eksemplar x 3 kali x Jumlah
Cetak laporan
kajian
- Cetak
Cetak hasil kajian 10 eksemplar x Jumlah kajian

Cetak Policy Brief 10 eksemplar x Jumlah kajian


- Ekspose Hasil Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah kajian
Uang Transport peserta Lokal 100 orang x Jumlah kajian
Makan Minum harian umum 110 orang x Jumlah kajian
10 Lembar x Jumlahmateri x
Penggandaan Materi
100 orang x Jumlah kajian
Penyusunan Rapergub Ekonomi
Hijau

- Penyusunan Draft Rapergub Makan dan Minum rapat 25 orang x 4 kali x Jumlah
Rapergub
2 orang x 2 kali x Jumlah
Perjalanan dinas Luar Daerah
Rapergub
- FGD Penyusunan Rapergub
Honorarium Narasumber 4 OJ x 3 kali x Jumlah Rapergub
50 orang x 3 kali x Jumlah
Uang Transport peserta Lokal
Rapergub
60 orang x 3 kali x Jumlah
Belanja Akomodasi FGD
Rapergub
2 Orang x 3 pp x Jumlah
Perjalanan dinas narsum pusat
Rapergub
20 Lembar x Jumlah materi x 50
Penggandaan Materi
Orang x Jumlah Rapergub
- Penyempurnaan Rapergub Makanan dan Minuman harian 30 orang x 20 kali x Jumlah
bersama SKPD dan / atau umum Rapergub
mengkaji ulang Draft Rapergub
30 orang x 40 lembar x Jumlah
Penggandaaan Materi
Rapergub x 4 kali rapat
- FGD Penyempurnaan
Honorarium Narasumber 4 OJ x 3 kali x Jumlah Rapergub
Rapergub
50 orang x 1 kali x Jumlah
Uang Transport peserta Lokal
Rapergub
60 orang x 1 kali x Jumlah
Belanja Akomodasi FGD
Rapergub
2 Orang x 1 pp x Jumlah
Perjalanan dinas narsum pusat
Rapergub
- Konsinyering Penyusunan Akomodasi Fullboard Jumlah peserta x 2 hari x
Produk Hukum Konsinyering Penyusunan Jumlah produk hukum
Produk Hukum
20 Lembar x Jumlah materi x 50
Penggandaan Materi
Orang x Jumlah Rapergub
- Publikasi Rapergub Publikasi TV jumlah tayang
Honorarium Narasumber 3 OJ x 1 kali x Jumlah Rapergub
- Cetak Laporan Cetak Laporan Kegiatan 5 eksemplar

Rekomendasi Kebijakan
Pengelolaan Sumber Daya
Perekonomian
Koordinasi Kebijakan makan dan minum rapat 25 orang x 4 kali x 12 Bulan x
Pengelolaan Sumber Daya kebijakan
Perekonomian Perjalanan dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali x
kebijakan
Koordinasi Kebijakan
Pengelolaan Sumber Daya
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Perekonomian KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak Rekomendasi hasil 10 eksemplar x kebijakan
kormonev
Cetak Policy Brief 10 Eksemplar x kebijakan
Monitoring dan Evaluasi makan dan minum rapat 25 orang x 1 kali x 12 bulan x
kebijakan
Perjalanan dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali x
kebijakan
- Penyusunan Makan dan Minum rapat 30 orang x 4 kali x kebijakan
Jasa konsultansi perorangan 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 orang x Jumlahpaket
Ekspose Hasil Monitoring dan Honorarium narasumber 2 OJ x 1kali x kebijakan
Evaluasi Uang Transport tingkat lokal 50 Orang x 1kali x kebijakan
Makan dan Minum harian 60 Orang x 1 kali x kebijakan
umum
Penggandaan Materi 10 lembar x Jumlah Materi x 50
Orang x kebijakan
- Raker Kebijakan Pengelolaan Honorarium narasumber 4 OJ x 4kali x kebijakan
Sumber Daya Perekonomian Uang Transport tingkat lokal 50 Orang x 4kali x kebijakan
Makan dan Minum harian 60 Orang x 4 kali x kebijakan
umum
Penggandaan Materi 10 lembar x Jumlah Materi x 50
Orang x kebijakan
Pengelolaan Kebijakan dan Koordinasi, Sinkronisasi dan Ev Koordinasi, Monitoring, dan
Koordinasi BUMD dan BLUD aluasi Kebijakan Pengelolaan Ba Evaluasi Optimalisasi
dan Usaha Milik Daerah Jasa Ke Pengelolaan BUMD
uangan dan Aneka Usaha - Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat 15 orang x 2 kali x 12 bulan x
kebijakan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kabupaten x 6 kali x
kebijakan
Cetak Rekomendasi Hasil 5 eksemplar x kebijakan
Kormonev
- Ekspose Hasil Monitoring dan Honorarium narasumber 2 OJ x 2 kali x kebijakan
Evaluasi atau Rakor Makan dan Minum Harian 40 Orang x 2 kali x kebijakan
Umum
Penggandaan Materi 10 lembar x jumlah materi x 40
orang x 2 kali x kebijakan
Koordinasi, Sinkronisasi, Koordinasi, Monitoring, dan
Monitoring dan Evaluasi Evaluasi Optimalisasi
Kebijakan Pengelolaan Badan Pengelolaan BUMD
Layanan Umum Daerah - Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat 15 orang x 2 kali x 12 bulan x
kebijakan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kabupaten x 6 kali x
kebijakan
Cetak Rekomendasi Hasil 5 eksemplar x kebijakan
Kormonev
- Ekspose Hasil Monitoring dan Honorarium narasumber 2 OJ x 2 kali x kebijakan
Evaluasi atau Rakor Honorarium Moderator 1 OK x 2 kali x kebijakan
Makan dan Minum Harian 40 Orang x 2 kali x kebijakan
Umum
Penggandaan Materi 10 lembar x jumlah materi x 40
orang x 2 kali x kebijakan

18. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN PENGELOLA DAN KEUANGAN ASET

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN Koordinasi dan Penyusunan Pendukung Alat tulis kantor 10 paket C
KEUANGAN DAERAH Rencana Anggaran Daerah Penggandaan 2 paket C
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 kali

Koordinasi dan Penyusunan Penyusunan KUA dan PPAS Bahan kertas dan cover 25 rim
KUA dan PPAS Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 25 kali

Belanja Bahan Komputer 1 jenis


Cetak dan jilid Dokumen KUA 1600 buku
dan PPAS
Penggandaan Dokumen KUA 400000 lembar
dan PPAS
Honorarium Tim TAPD 200 orang x 1 bulan
Penyusunan KUA dan PPAS
Honorarium Sekretariat TAPD 7 orang x 1 bulan
Penyusunan KUA dan PPAS

Koordinasi dan Penyusunan Penyusunan Perubahan KUA Bahan kertas dan cover 25 rim
Perubahan KUA dan Perubahan dan Perubahan PPAS Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 25 kali
PPAS
Belanja Bahan Komputer 1 jenis
Cetak dan jilid Dokumen KUA 1600 buku
dan PPAS
Penggandaan Dokumen 400000 lembar
Perubahan KUA dan Perubahan
PPAS
Honorarium Tim TAPD 200 orang bulan
Penyusunan Perubahan KUA
dan Perubahan PPAS
Honorarium Sekretariat TAPD 7 orang bulan
Perubahan KUA dan Perubahan
PPAS
Koordinasi, Penyusunan dan Penyusunan dan Verifikasi RKA- Bahan kertas dan cover 30 rim
Verifikasi RKA-SKPD SKPD Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali

Makan minum rapat Verifikasi 15 orang x 60 kali


RKA-SKPD
Belanja Bahan Komputer 2 jenis
Koordinasi, Penyusunan dan Penyusunan dan Verifikasi Bahan kertas dan cover 70 rim
Verifikasi Perubahan RKA-SKPD Perubahan RKA-SKPD Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali

Makan minum rapat Verifikasi 15 orang x 148 kali


RKA-SKPD
Belanja Bahan Komputer 2 jenis
Penggandaan 60000 lembar
Koordinasi dan Penyusunan Penyusunan Peraturan Daerah Bahan kertas dan cover 100 rim
Peraturan Daerah tentang APBD tentang APBD dan Peraturan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 15 kali
dan Peraturan Kepala Daerah Kepala Daerah tentang
tentang Penjabaran APBD Penjabaran APBD Paket Meeting Fullday 1 00 orang x 1 hari x 2 angkatan
Sosialisasi Pedoman
Penyusunan APBD
Cetak dan jilid Dokumen PERDA 2500 buku
dan PERGUB
Penggandaan PERDA dan 1300000 lembar
PERGUB serta dokumen
pendukung lainnya
Belanja Bahan Komputer 3 jenis
Honorarium narasumber pusat 5 orang x 4 jam

Honorarium Tim TAPD 400 orang bulan


Penyusunan Peraturan Daerah
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Sekretariat TAPD 28 orang bulan
Penyusunan Peraturan Daerah
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 hari x 2 kali
Narasumber Pusat
Sewa tempat konsinyering 2 Hari
Makan dan minum harian 40 orang x 2 hari
konsinyering
Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Jam x 2 Hari
Konsinyering
Honorarium Moderator 1 Orang x 2 Kegiatan
Konsinyering
Pengaandaan Materi 1000 Lembar
Konsinyering
Penyusunan Rancangan Penggandaan Standar Belanja 7500 lembar
Peraturan Gubernur Standar SKPD
Belanja Cetak Buku Standar Belanja 250 buku
Makan minum rapat 15 orang x 74 kali
Penyusunan Standar Belanja
Jasa Konsultansi Berorientasi 1 paket
Bidang-Keuangan Penyusunan
Standar Belanja

Koordinasi dan Penyusunan Penyusunan Peraturan Daerah Bahan kertas dan cover 150 rim
Peraturan Daerah tentang tentang Perubahan APBD dan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 45 kali
Perubahan APBD dan Peraturan Peraturan Kepala Daerah
Kepala Daerah tentang tentang Penjabaran Perubahan Belanja Bahan Komputer 7 jenis
Penjabaran Perubahan APBD APBD Cetak dan jilid Dokumen 1600 buku
Perubahan PERDA dan PERGUB

Penggandaan Perubahan PERDA 1000000 lembar


dan Perubahan PERGUB serta
dokumen pendukung lainnya

Honorarium Tim TAPD 520 orang bulan


Penyusunan Peraturan Daerah
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD
Honorarium Sekretariat TAPD 28 orang bulan
Penyusunan Peraturan Daerah
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD
Koordinasi, Penyusunan dan Pendukung Alat tulis kantor 30 paket C
Verifikasi DPA - SKPD Penggandaan 2 Paket C
Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 32 OPD x 12 kali

Verifikasi DPA Bahan kertas dan cover 200 rim


Bahan cetak DPA 400 buah
Belanja scanning DPA 200000 lembar
Makan minum rapat 25 orang x 96 kali
pencermatan DPA
Belanja Bahan Komputer 20 buah
Belanja Modal Peralatan 1 unit
Personal Komputer
Penggandaan Dokumen DPA 100000 lembar
Honorarium Tim TAPD 370 OB
Penyusunan DPA
Honorarium Sekretariat TAPD 12 OB
Penyusunan DPA
Verifikasi DPPA Bahan kertas dan cover 200 rim
Bahan cetak DPA 400 buah
Belanja scanning DPA 200000 lembar
Makan minum rapat 25 orang x 96 kali
pencermatan DPPA
Belanja Bahan Komputer 20 buah
Belanja Modal Peralatan 1 unit
Personal Komputer
Penggandaan Dokumen DPA 100000 lembar
Pembuatan SPD Bahan kertas dan cover 200 rim
Penggandaan 100000 lembar
Makan minum rapat penataan 25 orang x 96 kali
aliran kas
Koordinasi dan Penyusunan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C
Regulasi serta Kebijakan Bidang Penggandaan 4 paket C
Anggaran Koordinasi Pengelolaan Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 4 kali x 12 bulan
Keuangan Daerah
Penyusunan Rancangan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 5 kali
Peraturan Gubernur Tunjangan
Perumahan DPRD Jasa Appraisal Tunjangan 1 paket
Perumahan Pimpinan dan
Anggota DPRD DIY

Penyusunan Regulasi Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 4 kali x 12 bulan


Pengelolaan Keuangan Daerah

Sosialisasi Sisdur Pengelolaan Makanan dan Minuman Harian 100 orang x 1 kali
Keuangan Daerah Umum
Honorarium 3 orang/jam x 2 kali
Narasumber/Pembahas/Pencera
mah

Pembinaan Pengelolaan Evaluasi Rancangan Peraturan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C
Keuangan Daerah Daerah tentang APBD Penggandaan 4 paket C
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota dan
Rancangan Peraturan Kepala Persiapan Evaluasi Raperda Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 5 kabupaten/kota x
Daerah tentang Penjabaran APBD Kabupaten/Kota 1 kali
APBD Kabupaten/Kota
Pencermatan Raperda APBD Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 5 kabupaten/kota x
Kabupaten/Kota 3 kali

Klarifikasi Raperda APBD Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 5 kabupaten/kota x


Kabupaten/Kota 1 kali

Pencermatan Kembali Perda Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 5 kabupaten/kota x


APBD Kabupaten/Kota 1 kali

Honorarium Tim Evaluasi Pembina 3 orang/bulan x 1 kali


Raperda APBD Kabupaten/Kota Pengarah 3 orang/bulan x 1 kali
Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Wakil Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris 3 orang/bulan x 1 kali
Angggota 125 orang/bulan x 1 kali
Ketua Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Anggota Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali

Evaluasi Rancangan Peraturan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C


Daerah tentang Perubahan
APBD Kabupaten/Kota dan
Rancangan Peraturan Kepala
Daerah tentang Penjabaran
Perubahan APBD
Kabupaten/Kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3
Evaluasi Rancangan Peraturan Pendukung 4 5 6
Daerah tentang Perubahan Penggandaan 4 paket C
APBD Kabupaten/Kota dan
Rancangan Peraturan Kepala Persiapan Evaluasi Raperda Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 5 kabupaten/kota x
Daerah tentang Penjabaran Perubahan APBD 1 kali
Perubahan APBD Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota
Pencermatan Raperda Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 5 kabupaten/kota x
Perubahan APBD 3 kali
Kabupaten/Kota

Klarifikasi Raperda Perubahan Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 5 kabupaten/kota x


APBD Kabupaten/Kota 1 kali

Pencermatan Kembali Perda Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 5 kabupaten/kota x


Perubahan APBD 1 kali
Kabupaten/Kota

Honorarium Tim Evaluasi Pembina 3 orang/bulan x 1 kali


Raperda Perubahan APBD Pengarah 3 orang/bulan x 1 kali
Kabupaten/Kota Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Wakil Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris 3 orang/bulan x 1 kali
Angggota 125 orang/bulan x 1 kali
Ketua Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Anggota Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali

Evaluasi Rancangan Peraturan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C


Daerah tentang Penggandaan 4 paket C
Pertanggungjawaban
Pelaksanaan APBD Persiapan Evaluasi Raperda Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 5 kabupaten/kota x
Kabupaten/Kota dan Pertanggungjawaban 1 kali
Rancangan Peraturan Kepala Pelaksanaan APBD
Daerah tentang Penjabaran Kabupaten/Kota
Pertanggungjawaban
Pelaksanaan APBD Pencermatan Raperda Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 5 kabupaten/kota x
Kabupaten/Kota Pertanggungjawaban 3 kali
Pelaksanaan APBD
Kabupaten/Kota

Klarifikasi Raperda Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 5 kabupaten/kota x


Pertanggungjawaban 1 kali
Pelaksanaan APBD
Kabupaten/Kota

Pencermatan Kembali Perda Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 5 kabupaten/kota x


Pertanggungjawaban 1 kali
Pelaksanaan APBD
Kabupaten/Kota

Honorarium Tim Evaluasi Pembina 3 orang/bulan x 1 kali


Raperda Pertanggungjawaban Pengarah 3 orang/bulan x 1 kali
Pelaksanaan APBD Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Kabupaten/Kota Wakil Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris 3 orang/bulan x 1 kali
Angggota 125 orang/bulan x 1 kali
Ketua Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Anggota Sekretariat 3 orang/bulan x 1 kali
Pembinaan Pengelolaan Kordinasi dan Penyusunan Penyusunan Surat Edaran Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 4 bulan
Keuangan daerah Laporan Keuangan Pemerintah Penyusunan Laporan Keuangan
Kabupaten/Kota Daerah Konsolidasian Provinsi Dekon TP Belanja Alat Tulis Kantor 6 item
dan Kabupaten/Kota dan Rapat Koordinasi Belanja Kertas dan Cover 4 jenis
Statistik Keuangan penggandaaan 2750 lembar
Pemerintahan Daerah penjilidan 8 buah
Belanja Bahan Komputer 3 jenis
Koordinasi dan Pelaksanaan Koordinasi Penyusunan Laporan Penyusunan Surat Edaran Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 6 bulan
Akuntansi dan Pelaporan Pertanggungjawaban Penyusunan Laporan Keuangan
Keuangan Daerah Pelaksanaan APBD Bulanan, Semesteran dan Prognosis Honorarium Tim Anggaran Sesuai SK Gubernur
Triwulanan dan Semesteran Pemerintah Daerah
Belanja Kertas dan Cover 5 jenis
Belanja Alat Tulis Kantor 15 item
penggandaaan 26000 lembar
penjilidan 65 buah
Belanja Bahan Komputer 2 jenis
Konsolidasi Laporan Keuangan Penyusunan Surat Edaran Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 8 bulan
SKPD, BLUD dan Laporan Penyusunan Laporan Keuangan
Keuangan PEMDA Unaudited dan Audited

Belanja Kertas dan Cover 5 jenis


Belanja Alat Tulis Kantor 18 item
penggandaan 23950 lembar
penjilidan 40 buah
Belanja Bahan Komputer 4 jenis
Koordinasi dan Penyusunan Penyusunan Raperda dan Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 12 bulan
Rancangan Peraturan Daerah Rapergub Pertanggungjawaban
tentang Pertanggungjawaban APBD Tahun 2022 Honorarium Tim Anggaran Sesuai SK Gubernur
Pelaksanaan APBD Provinsi dan Pemerintah Daerah
Rancangan Peraturan Kepala Belanja Kertas dan Cover 4 jenis
Daerah tentang Penjabaran Belanja Alat Tulis Kantor 15 item
Pertanggungjawaban penggandaan 140500 lembar
Pelaksanaan APBD Provinsi penjilidan 290 buah
Belanja Bahan Komputer 5 jenis
Penyusunan Tanggapan/Tindak Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 6 bulan
Lanjut terhadap LHP BPK atas
Laporan Pertanggungjawaban Belanja Kertas dan Cover 4 Rim
Belanja Alat Tulis Kantor 6 item
Penggandaan 3500 lembar
Belanja Bahan Komputer 2 jenis
Koordinasi, Sinkronisasi, dan Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 6 bulan
Penyelesaian Tuntutan
Perbendaharaan dan Tuntutan Belanja Alat Tulis Kantor 6 item
Kerugian Daerah Penggandaan 6000 lembar
Belanja Bahan Komputer 1 jenis
Penyusunan Sistem dan Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 8 bulan
Prosedur Akuntansi dan Pengadaan Aplikasi/Software
Pelaporan Keuangan Pemerintah Belanja Kertas dan Cover 3 jenis
Daerah Belanja Alat Tulis Kantor 8 item
Penggandaan 13600 lembar
Penjilidan 80 buah
Belanja Jasa Konversi 1 paket
Aplikasi/Sistem Informasi
Belanja Bahan Komputer 5 jenis
Pembinaan Akuntansi, Rapat Koordinasi Bimtek Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 1 kali x 12 bulan
Pelaporan dan aplikasi Wokrshop penyusunan
Pertanggungjawaban Pemerintah laporan keuangan Perjalanan Makanan dan Minuman 40 orang x 1 hari x 2 angkatan
Provinsi dinas Monev Aktivitas Lapangan
Honorarium Narasumber atau 2 orang x 8 OJ = 16 OJ
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia
Pembinaan Akuntansi, Rapat Koordinasi Bimtek
Pelaporan dan aplikasi Wokrshop penyusunan
Pertanggungjawaban Pemerintah laporan keuangan Perjalanan
Provinsi dinas Monev

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Sewa Hotel 80 orang/hari
Belanja Perjalanan Dinas Biasa Taksi DIY: 2 orang/kali
Taksi Jakarta: 2 orang/kali
Hotel Eselon II DIY: 2 orang/hari
Hotel Eselon III DIY: 2
orang/hari
Rapid Antigen: 4 kali
Tiket Penerbangan Ekonomi: 2
Orang/PP

Rapid test 4 kali


Belanja Alat Tulis Kantor 12 item
Belanja Kertas dan Cover 4 jenis
penggandaan 8000 lembar
penjilidan 80 buah
Belanja Bahan Komputer 3 jenis
Koordinasi dan Pelaksanaan Pembinaan Pengelolaan Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C
Akuntansi dan Pelaporan Keuangan BLUD Provinsi Penggandaan 4 paket C
Keuangan Daerah
Koordinasi Pembinaan BLUD Makanan dan Minuman Rapat 32 orang x 4 kali x 12 bulan

Makanan dan Minuman Harian 75 orang x 1 kali


Umum
Honorarium Narasumber 3 orang/jam x 2 kali

Koordinasi Implementasi Makanan dan Minuman Harian 75 orang x 1 kali


Aplikasi BLUD Umum
Honorarium Narasumber 6 orang/jam x 2 kali
Perjalanan Dinas Biasa 2 orang x 1 kali

Penunjang Urusan Kewenangan Analisis Investasi Pemerintah Pendukung Alat Tulis Kantor 4 paket C
Pengelolaan Keuangan Daerah Daerah Penggandaan 4 paket C

Koordinasi Bulanan Korwil Belanja Makanan dan Minuman 30 orang x 1 kali x 12 bulan
BUKP Rapat

Pembahasan LPJ BUKP Makanan dan Minuman Harian 100 orang/hari x 2 kali
Umum
Honorarium Narasumber 7 orang/jam x 2 kali
Uang Transport Peserta Tingkat 80 orang/kegiatan x 2 kali
Lokal

Pembahasan RKAT BUKP Makanan dan Minuman Harian 100 orang/hari x 2 kali
Umum
Honorarium Narasumber 7 orang/jam x 2 kali
Uang Transport Peserta Tingkat 80 orang/kegiatan x 2 kali
Lokal

Pembinaan BUKP Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 1 kali x 12 bulan

Pembinaan BUMD Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 1 kali x 12 bulan

Rekruitment Calon Pegawai Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 8 kali


BUKP

Seleksi Dewan Pengawas / Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 8 kali


Komisaris/Direksi BUMD
Honorarium Penyelenggara Ujian 20 orang x 6 kali tahapan

Jasa Iklan/Reklame, Film dan 7 kali


Pemotretan

Honorarium Pembinaan BUMD Pengarah 3 orang/bulan x 1 kali


Penanggungjawab 3 orang/bulan x 1 kali
Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Wakil Ketua 3 orang/bulan x 1 kali
Sekretaris 3 orang/bulan x 1 kali
Anggota 120 orang/bulan x 1 kali

Rapat Kerja BUKP Konsumsi/Akomodasi Lokal 100 orang/hari x 3 kali


Uang Transport Peserta Tingkat 80 orang/kegiatan x 3 kali
Lokal

Rapat Kerja BUMD Konsumsi/Akomodasi Lokal 45 orang/hari x 1 kali


Uang Transport Peserta Tingkat 35 orang/kegiatan x 1 kali
Lokal

Jasa konsultansi Berorientasi Jasa Aplikasi Keuangan dan 1 RAB


Bidang Keuangan Operasional BUKP
Naskah Akademik (dan Raperda) 1 RAB
Transformasi Kelembagaan
BUKP
Naskah Akademik (dan Raperda) 1 RAB
Penyertaan Modal BUKP

Naskah Akademik (dan Raperda) 1 RAB


Penyertaan Modal PDAB
Tirtatama
Kajian Investasi Penyertaan 1 RAB
Modal PDAB Tirtatama
Jasa Audit Laporan Keuangan 1 RAB
BUKP
Koordinasi dan Pengelolaan Pendukung Alat tulis kantor 15 paket C
Perbendaharaan Daerah Penggandaan SPJ administratif 2 Paket C

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 32 OPD x 12 kali

Koordinasi dan Penyusunan Pelaksanaan Bahan kertas dan cover 50 rim


Laporan realisasi Penerimaan Pemungutan/Pemotongan dan Penggandaan laporan koordinasi 1 x 1000 lembar x 12 bulan
dan Pengeluaran Kas Daerah, Penyetoran Perhitungan Fihak dengan PT Taspen
Laporan Aliran Kas, dan Ketiga (PFK) Penggandaan laporan koordinasi 1 x 1000 lembar x 12 bulan
Pelaksanaan dengan BPJS Kesehatan
Pemungutan/Pemotongan dan
Penyetoran Perhitungan Fihak Penggandaan laporan koordinasi 1 x 1000 lembar x 12 bulan
Ketiga (PFK) dengan BPJS Ketenagakerjaan

Penggandaan laporan gaji ke 1 x 1000 lembar x 12 bulan


Kemendagri
Penggandaan administrasi 1 x 1000 lembar x 12 bulan
aplikasi gaji
Belanja jasa konsultansi - 1 RAB
aplikasi gaji pemda
Pemeliharaan komputer - server 1 RAB
aplikasi gaji pemda
makan dan minum rapat 25 orang x 3 kali
koordinasi dengan PT Taspen
makan dan minum rapat 25 orang x 3 kali
koordinasi dengan BPJS
Kesehatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
makan dan minum rapat 25 orang x 3 kali
koordinasi dengan BPJS
Ketenagakerjaan
Makan minum konsolidasi data 25 orang x 32 OPD x 3 kali
dengan OPD
penggandaan bahan pendukung 3000 lembar

Rekonsiliasi Data Penerimaan Rekonsiliasi Data Penerimaan Alat tulis kantor 10 paket C
dan Pengeluaran Kas serta dan Pengeluaran Kas Bahan kertas dan cover 100 rim
Pemungutan dan Pemotongan Penggandaan data rekon 32 OPD x 2 x 1000 lembar
atas SP2D dengan Instansi Makan minum rapat rekon pajak 25 orang x 12 kali
Terkait pusat
Pemungutan dan Pemotongan Penggandaan SP2D dan STS 4 x 32 OPD x 1.000 lembar
atas SP2D dengan Instansi (pelaporan dais dan dana
Terkait transfer pusat)
Belanja Bahan Komputer 70 buah
Bahan cetak SP2D 50 boks
Antivirus 10 paket
Makan minum rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan
pemotongan SP2D
Sosialisasi Penatausahaan Makan minum harian umum 300 OS
Keuangan
persiapan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali
dan evaluasi
pelaksanaan Honorarium narasumber 10 OJ
sosialisasi
evaluasi Penggandaan 3000 lembar

Bimbingan Teknis Makan minum harian umum 300 OS


Penatausahaan Keuangan
persiapan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 2 kali
dan evaluasi
pelaksanaan Honorarium narasumber 12 OJ
sosialisasi
evaluasi Penggandaan 3000 lembar
Perjalanan Dinas Luar Daerah 3 orang x 1 pp x 2 kali
Narasumber Pusat
PENGELOLA PENDAPATAN Kegiatan Pengelolaan Analisa dan Pengembangan Pendukung Alat Tulis Kantor 3 paket C
DAERAH Pendapatan Daerah Pajak Daerah, serta Penyusunan Bahan kertas dan cover 143 Rim
Kebijakan Pajak Daerah Penggandaan 25000 Lembar
Perencanaan dan evaluasi Makanan dan minuman rapat 20 Org x 2 kali x 8 bulan
Pendapatan Daerah
Makanan dan minuman harian 80 Org x 2 Kali x 1 Tahun
umum
Honorarium Narasumber 2 Org x 2 Kali x 1 Jam
Jasa Konsultasi Aplikasi 1 RAB
Kesamsatan (Setting konversi
NJKB )
Belanja Bahan Komputer 1 jenis
Koordinasi Penyelenggaraan Honorarium Narasumber 2 Org x 1 Kali x 2 Jam
DBH CHT
Makanan dan minuman harian 70 Org x 1 Kali
umum
Perencanaan Pengelolaan Pajak Makan dan minum rapat 40 Org x 3 Kali x 12 Bulan
Daerah Penyusunan laporan realisasi Jilid 50 buku x 4 Triwulan
pendapatan daerah penggandaan 50 lembar X 50 Buku
Belanja bahan komputer 1 jenis

Penyusunan Buku Profil Jilid 50 buku x 1 kali


Retribusi Perjalanan dinas dalam daerah 4 Org x 2 Kali x 4 bln

penggandaan 250 Lembar x 50 Buku

Koordinasi Penatausahaan Honorarium Narasumber 2 orang x 2 OJ


Pendapatan daerah Penggandaan 10 lembar x 2 materi x 35 orang
x 2 angkatan
Makan minum harian umum
40 orang x 1 hari x 2 angkatan
Belanja bahan komputer 1 jenis

Koordinasi penyelenggaraan dan Makanan dan minuman rapat 22 org x 2 kl x 12 bln


pemungutan retribusi daerah
Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 2 kl x 6 bln

Penyusunan NA Naskah akademik Perda Pajak 1 RAB


dan Retribusi
Sosialisasi Kebijakan Dana Makanan dan minuman harian 50 Org x 2 Kali
Transfer umum
Narasumber pusat/regional 2 Org x 2 Kali x 2 jam
penggandaan 16 Lembar x 2 Materi x 50 Org

Perjalanan Dinas Narasumber 4 Org x 4 Kali x 2 Bulan


Pusat
Cetak Publikasi Baliho 172 meter
Belanja Bahan Komputer 1 jenis
Penyusunan Laporan dana Makanan dan minuman rapat 25org X 32 kl
transfer
jilid 192 buah
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 4 org X 2 kl X 2 bln
dalam kota
Belanja Bahan Komputer 1 jenis
penggandaan laporan DAIS 100 lembar X 108 Laporan
penggandaan dak fisik dan 1600 lembar
nonfisik
penggandaan pendapatan lain- 840 lembar
lain dan dana transfer
Koordinasi Penyelenggaraan Makanan dan minuman harian 45 Org x 2 Kali
pemungutan dan pengelolaan umum
pajak daerah Honorarium Narasumber 2 Org x 2 Jam x 2 Kali
Makanan dan minuman rapat 34 org X 2 Kali x 12 bulan

Perjalanan Dinas Biasa Dalam 4 org X 1 kali x 11 bulan


Kota
Penggandaan 30000 lembar
Belanja Bahan Komputer 1 jenis

Penyusunan/Pengembangan Belanja Jasa Konsultansi 1 RAB


Sistem Informasi Berorientasi Bidang-Telematika
Aplikasi read QR Code

Pemeliharaan Sistem Informasi Pemeliharaan Computer Data 1 RAB


Center DRC Spesifikasi : Server
HP ProLiant DL380 Gen9

Pemeliharaan server online 1 RAB


BPKB
Pemeliharaan server, PC, 1 RAB
webcam payment point
Pelayanan Kesamsatan Cetak Plastik Surat Ketetapan 1.600.000 lembar
Pajak Daerah (SKPD)
Pelayanan Kesamsatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Plastik Surat Ketetapan Pajak 2.200.000 lembar
Daerah (SKPD)

Koordinasi Penyelenggaraan Honorarium Tim Pembina 16 org X 12 bulan


Kesamsatan Kesamsatan ,
Honorarium Tim Pelayanan 134 org X 1 bulan
KESAMSATAN
Honorarium Tim Pendataan 580 org X 1 Bulan
Potensi Pajak Kendaraan
Bermotor dan Penagihan DIY

Penyelenggaraan Razia KBM Makan dan Minuman rapat 25 Org x 18 Kali


Belanja Perjalanan Dinas Tetap 25 Org x 6 Kali x 3 Bulan

Penyelenggaraan SAMSAT makanan dan minuman 7 Org x 31 Kali x 12 Bulan


Corner penyelenggaraan
pertemuan/kegiatan di
masyarakat
Honorarium Petugas pelayanan 6 Org x 30 Kali x 12 Bulan
Samsat
Sewa tempat pelayanan payment 1 X 1 tahun
point
Belanja Bahan Komputer 8 jenis

Review Standard Pelayanan Makanan dan minuman rapat 60 Orang X 1 Kali

Honorarium Narasumber 4 Org x 1 Jam x 1 Kali


Uang Transport Peserta Tingkat 50 Orang X 1 Kegiatan
Lokal

Penyuluhan dan
Penyebarluasan Kebijakan Pajak Sosialisasi Kebijakan Dana Transport Peserta 55 orang x 2 kali
Daerah Transfer Makan Minum Rapat 65 Org x 2 Kali
Narasumber tingkat lokal 2 Org x 2 Jam x 2 Kali
Honorarium penyuluh radio 2 Org x 20 Kali
Siaran langsung Radio 20 Kali
Honorarium penyuluh TV 3 Org x 3 Kali
Program Talkshow media TV 3 Kali

Sosialisasi Kebijakan Pajak Penggandaan 500 lembar x 3 Buku x 15 Set


Daerah
Makan minum rapat 70 Org x 1 Kali
Honorarium narasumber 2 Org x 1 Kali x 2 Jam
Sosialisasi PerGub NJKB
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 2 org X 1 kali

Uang Transport Peserta Tingkat 60 Org x 1 Kali


Lokal
Honorarium penyuluh radio 2 Org x 10 Kali x 1 Jam
Siaran langsung Radio 10 kali siar perimbangan
Honorarium penyuluh TV 3 Org x 1 Kali
Program Talkshow media TV 1 Kali
ILM melalui radio lokal 24 kali tayang
Billboard 5 unit
Perjalanan Dinas Biasa 2 org x 1 kali x 2 hari

Pemeliharaan Sistem Informasi Pemeliharaan Jaringan Online 1 RAB


System
Pemeliharaan Aplikasi info PKB 1 RAB
DIY
Publikasi Kebijakan Dana Bahan publikasi Cetak baliho 23 buah
Transfer

Publikasi perpajakan daerah Honorarium narasumber 7 kali X 3 orang


penyuluh TV dari DPRD
Advertorial SKH Nasional Edisi 2 kali terbit
Jogja
Program Talkshow media TV 7 kali tayang
Bahan publikasi Cetak baliho 10 buah X 5 kali ( pajak )
Elektronifikasi Transaksi
Pemerintah Daerah penyusunan Laporan ETPD Makanan dan Minuman harian 75 Org x 1 hari X 2kl
Semester 1 dan 2 umum
Honorarium Narasumber 2org X 2kali X 1Jam
Perjalanan dinas biasa dlam 4org x 2 kali x 4bulan
kota
bahan publikasi 52 banner
Penjilidan 55 buku X 2 semester
Makan minum Rapat 20 org x 4 kali
Penggandaan 55 buku X 2kali X 60 lembar
Pendataan dan Pendaftaran Pendukung ATK 1.200 paket A
Obyek Pajak Daerah - KPPD Kota 200 paket A
- KPPD Bantul 200 paket A
- KPPD KP 150 paket A
- KPPD GK 150 paket A
- KPPD Sleman 450 paket A

Penggandaan 470 paket A


- KPPD Kota 100 paket A
- KPPD Bantul 100 paket A
- KPPD KP 90 paket A
- KPPD GK 75 paket A
- KPPD Sleman 100 paket A

Pembekalan Petugas Pendataan Honorarium Narasumber(Kota, 2 OJ x 8 kali x 3 KPPD


Bantul dan Gunungkidul)

Honorarium 2 OJ x 1 kali x 2 KPPD


Narasumber(Sleman dan Kulon
Progo)
perjalanan dinas dalam kota 50 org x 8 kali x 3 KPPD
(Kota, Bantul dan Gunungkidul)

perjalanan dinas dalam kota 120 org x 1 kali x 2 KPPD


(Sleman dan Kulon Progo)
makan dan minum Harian 60 org x 8 kali x 3 KPPD
Umun (Kota, Bantul dan
Gunungkidul)
makan dan minum Harian 135 org x 1kali x 2 KPPD
Umun (Sleman dan Kulon Progo)

Alat-Alat perlengkapan Petugas 850 petugas pendataan


Pendataan
sewa gedung dan 6 kali x 3 KPPD
kelengkapannya
Bahan Komputer 150 buah
Bahan Kertas dan Cover 50 rim
ATK Petugas Pendataan 4 jenis x 5 KPPD
Cetak spanduk 12 meter persegi x 5 KPPD

Pengiriman Super PKB, Super


KPKB, PAP, dan Undangan,
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 PKB, Super
Pengiriman Super 5 6
KPKB, PAP, dan Undangan, Cetak blangko (Super PKB, 90.000 lembar x 5 kppd
Super KPKB, Undangan )
biaya pengiriman Super PKB, 90.000 lembar x 5 kppd
Super KPKB, PAP, dan
Undangan

Pendataan dan Penagihan PKB Honorarium Pendataan dan 125.000 berkas


Penagihan PKB yang belum
mendaftar
Pengiriman undangan tindak 63.000 berkas
lanjut pendataan
perjalanan dinas tetap 4 org x 26 kl x 12 bulan x 5
penagihan dan tindak lanjut KPPD
hasil pendataan
Pengadaan Sistem Teknologi Software Aplikasi Penagihan 1 RAB
Informasi Aplikasi Blasting Pesan 5 RAB
Monitoring dan Evaluasi Makan dan minum harian 180 orang x 1 hari x 5 KPPD
Pendataan dan Penagihan umum ekspose pendataan dan
penagihan
Honorarium Narasumber 2 OJ x 1 kali x 5 KPPD
Sewa gedung dan 1 kali
kelengkapannya
Perjalanan Dinas Tetap 4 org x 10 kl x 5 KPPD

Pelayanan dan Konsultasi Pajak


Daerah Pelayanan PKB dan BBNKB Makan dan Minum rapat / Per 35 orang x 4 kali x 12 bl x5
KPPD KPPD
Perjalanan dinas dalam daerah 100 op x 4 KPPD

Perjalanan dinas tetap 10 orang petugas x 6 hari x 52


minggu x 5 KPPD
Sewa tempat samsat desa jumlah samsat desa x 1 tahun

Cetak Stopmap berkop 400 lembar


Blanko fiskal daerah ( 5 KPPD) 560 buku

Blanko fiskal antar daerah ( 5 760 buku


KPPD )
Blangko Surat Tanda Setoran 200 Buku
(Bend 17 JR/BPD)
Blanko MPS ( 5 KPPD) 700 buku
Bahan Komputer 1500 buah
Bahan Kertas dan Cover 350 dus x 5 KPPD
(continous form)
Bahan Kertas dan Cover (kertas 2000 buah x 5 KPPD
thermal)

Makan dan Minum Lembur


- KPPD Kota 5 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD Bantul 5 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD KP 5 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD GK 5 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD Sleman 10 org x 25 kali x 12 bln
Honorarium Petugas Pelayanan
Samsat
- KPPD Kota 4 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD Bantul 4 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD KP 4 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD GK 4 org x 25 kali x 12 bln
- KPPD Sleman 8 org x 25 kali x 12 bln
Pengadaan Sistem Teknologi Aplikasi Kesamsatan 3 RAB x 5 KPPD
Informasi
Pengelolaan arsip KBM Box Arsip (KPPD Kota, Bantul, 3.000 box x 3 KPPD
Gunung Kidul)
Makan dan Minum rapat ( per 15 orang x 2 kali x 12 bln
KPPD )
Fumigasi Luas M2 x 5 KPPD
extra fooding 24 orang petugas pengelola arsip
x 12 kl x 12 bln
Sosialisasi PKB dan BBNKB
Persiapan makan dan minum Rapat 25 org x 2 kl x 5 KPPD
Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 50 orang x 5 kali x 5 KPPD

Sewa Tempat 5 kali x 5 KPPD


Jasa kebersihan 4 orang x 1 kali x jumlah
sosialisasi
Sewa Kursi dan meja 60 buah x 5 kali x 5 KPPD
Sewa Sound system 5 kali x 5 KPPD
Sewa LCD 5 kali x 5 KPPD
Makan dan minum Harian 60 orang x 5 kali x 5 KPPD
Umum
penggandaan Materi 10 lembar x 3 materi x 50 org x
5 kali x 5 KPPD
Honor Narasumber / 4 orang x 1 jam x 5 kali x 5
Penceramah / Instruktur KPPD
ATK 3 jenis
Honor Instruktur/Penceramah 4 orang x 5 kali x 5 KPPD
TV (Talkshow)

Siaran Televisi 5 kali tayang x 5 KPPD


Honor Instruktur/Penceramah 3 orang x 5 kali x 5 KPPD
Radio

Siaran Radio 5 kali siar x 5 KPPD


iklan at lips radio 25 kali x 5 KPPD
Publikasi spot radio 10 kali x 5 KPPD
Advertorial SKH 2 kali x 5 KPPD
Cetak leaflet 1000 lembar x 5 KPPD
Publikasi melalui poster 800 lembar
Cetak spanduk 10 meter persegi x 2 buah x 5
KPPD
cetak baliho 15 meter persegi x 4 buah x 5
KPPD
Publikasi melalui banner 4 meter x 75
Kapanewon/Kemantren
Sertifikasi ISO
Belanja Sertifkasi 1 RAB x 5 KPPD
Makan dan Minum Rapat 80 org x 1 kl x 5 KPPD
Persiapan ISO
Makan dan Minum Rapat 145 org x 2 kl x 5 KPPD
Tinjauan Manajemen
Makan dan Minum Rapat Open 35 org x 1 kl x 5 KPPD
Meeting
Makan dan Minum Rapat Close 145 org x 2 kl x 1 bln
Meeting
Publikasi melalui banner 15 meter persegi x 10 buah x 5
KPPD
Publikasi melalui spanduk 15 meter persegi x 10 buah x 3
KPPD
Publikasi melalui baliho 60 meter persegi x 2 buah x 2
KPPD
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Barang Milik Penyusunan Standar Harga Pendukung Alat tulis kantor 4 paket C
BARANG MILIK DAERAH Daerah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1
PROGRAM PENGELOLAAN 2
Pengelolaan Barang Milik 3
Penyusunan Standar Harga Pendukung 4 5 6
BARANG MILIK DAERAH Daerah Penggandaan Persiapan 2 paket C
Penyusunan SHBJ Konsultasi ke Pusat 2 org x 1 kl x 2 hr
Perjalanan dinas Study Orientasi 4 org x 1 kl x 3 hr

makan dan minum Rapat 15 org x 2 kl x 12 bln


Koordinasi
Hidangan Rapat FGD 20 org x 12 kali
penggandaan 1240 lembar
Makan Minum Sosialisasi 45 orang x 2 angkatan x 1 hari

Narasumber 1 orang x 3 Jpl x 2 angkatan


penggandaan 3000lembar
Cetak Peraturan Gubernur 200 buku x 2 Jenis
SHBJ
Jasa Konsultansi Jasa Survey 1 RAB

Honorarium Tim TAPD 520 orang bulan


Penyusunan Peraturan Daerah
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD
Honorarium Sekretariat TAPD 28 orang bulan
Penyusunan Peraturan Daerah (7 orang x 4 bl)
tentang APBD dan Peraturan
Kepala Daerah tentang
Penjabaran APBD

Pengembangan Jasa Konsultansi 1 RAB


Aplikasi/Software pengembangan
Aplikasi/Software
Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ

Pendukung Alat tulis kantor 3 paket C


Penggandaan Persiapan 3.750 paket C
Koordinasi Hidangan Rapat 15 org x 2 kl x 12 bln
Penelaahan RKBMD Hidangan Rapat Jml PA + Panitia x 12 kali
Persiapan Penyusunan Pergub Hidangan Rapat 20 org x 12 kali

Sosialisasi RKBMD Makan Minum 45 orang x 2 angkatan x 1 hari

Narasumber 1 orang x 3 Jpl x 2 angkatan


Pengembangan Aplikasi Sistem Jasa Konsultansi 1 RAB
Informasi
Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ
Penatausahaan BMD Pendukung Alat tulis kantor 5 paket C
Penggandaan Persiapan 5.000 paket C
Koordinasi Hidangan Rapat 20 org x 1 kl x 12 bln
Rekonsiliasi :
- Laporan Persediaan Hidangan Rapat Jml SKPD x 2 orang +
Pendamping x 4 bln
- Laporan Aset Tetap Hidangan Rapat Jml SKPD x 2 orang +
Pendamping x 2 bln
Pendampingan operasionalisasi
Aplikasi BMD :

- Aplikasi Aset Tetap Instruktur 1 orang x 6 Jpl x 25 hari x 4 kl

Makan minum pendampingan jmlh PA/KPA+Pendamping x 4


kali
- Aplikasi Persediaan Instruktur 1 orang x 6 Jpl x 12 hari x 2 kl

Makan minum pendampingan jmlh PA/KPA+Pendamping x 2


kali
Bimtek Penatausahaan BMD Narasumber 1 orang x 5 Jpl x 10 angkatan

Makan Minum 10 orang x 10 angkatan x 1 hari

Peningkatan SDM Perjalanan dinas dalam daerah 2 org x 2 kl x 4 kab

Monitoring penatausahaan BMD Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 2 kl x 4 kab

Penilaian BMD dalam rangka Jasa Konsultansi Penelitian 1 RAB


Penyajian Neraca
biaya pendukung sesuai shbj
Pengembangan Aplikasi BMD :

-Aplikasi Persediaan Berbasis Jasa Konsultansi beserta biaya 1 RAB


Web pendukungnya
biaya pendukung sesuai shbj
-Aplikasi Aset Tetap Jasa Konsultansi beserta biaya 1 RAB
pendukungnya
biaya pendukung sesuai shbj

Pengamanan BMD Pendukung Alat tulis kantor 2 paket C


Penggandaan Persiapan 8 paket C
Hidangan Rapat 1500kali
pengamanan BMD honorarium penjaga bangunan 5 BMD x2 orang x 12 bulan

instalasi listrik Gudang BMD 1 BMD


Pembayaran Tagihan Listrik 12 bulan
Asuransi BMD 2 polis 1 tahun
Sertifikasi Tanah 7 bidang
pembersihan lahan 1x 2 lahan
pengukuran ulang tanah BMD 1 RAB

Pembayaran Pajak PBB 1 paket


Pemeliharaan Lahan BMD 1 RAB
Pemeliharaan Rumah Dinas 1 RAB
BMD
Pemeliharaan Gedung Kantor 2 RAB
BMD
Pemasangan tanda kepemilikan 12 titik
BMD Pemda
Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ
monitoring perjalanan dinas 4 orang x 1 kali x 12 bulan
Penilaian BMD Pendukung Alat tulis kantor 2 paket C
Penggandaan Persiapan 12 paket C

monitoring BMD untuk perjalanan dinas 4 orang x 12 bulan


penilaian

Kajian Feasibility Study Jasa Konsultansi Penyusunan 1 RAB


kawasan JEC High Best Use BMD Idle

Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ

Penilaian BMD idle dalam Jasa Konsultansi Penilaian 2 RAB


rangka pemanfaatan BMD Pemanfaatan BMD
Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ

Kajian kelayakan Ekonomi Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ


kawasan JEC
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 Ekonomi
Kajian kelayakan 5 6
kawasan JEC Jasa konsultansi Review 1 RAB
Penilaian BMD
Optimalisasi Penggunaan Penilaian BMD dalam rangka Jasa Konsultansi Penilaian 2 RAB x jmlh BMD
Pemanfaatan Pemindahtanganan BMD BMD
Pemindahatanganan Biaya penunjang Sesuai Batasan Dalam SHBJ
Pemusnahan dan Penghapusan Perjalanan dinas pengecekan / 4 org x 6 kl x 5 kab/kota
DMD penilaian/pemindahtanganan

Perjalanan dinas penjelasan 4 org x 12 kl


penjualan
Alat Tulis Kantor 5 paket C

Lelang Kendaraan
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 4 kl
Pengumuman lelang 6 kl terbit
Honor petugas cek fisik 4 org x 15 hr
- Pelaksanaan Lelang Makan minum rapat 25 org x 2 kl x 4 bln
Honor petugas keamanan 2 shift x 8 org x 10 hr
Makan Minum Kegiatan Lelang Jumlah Petugas Lelang + Panitia
BMD Lelang
Lelang Gedung
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 2 kl
Pengumuman lelang 4 kl terbit
- Pelaksanaan Lelang Makan minum rapat 25 org x 4 kl
Honor petugas keamanan 2 shift x 2 org x 60 hr x unit
Makan Minum Kegiatan Lelang Jumlah Petugas Lelang + Panitia
BMD Lelang

Penjualan Gedung
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 4 kl
- Pelaksanaan penjualan Perjalanan dinas monitoring 2 org x 12 kl
angkutan barang
Honor petugas keamanan 2 shift x 2 org x 60 hr x unit
Penjualan Bongkaran
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 2 kl
- Pelaksanaan penjualan Sewa angkutan 1 RAB
Sewa gudang jmlh unit x jmlh hari
Honor petugas penjaga gudang 1 orang x jmlh unit x 2 shift x
jmlh hr
Perjalanan dinas monitoring 2 org x 12 kl
angkutan barang
Penjualan Peralatan Mesin Dan
Aset Tatap Lainnya
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 4 kl

- Pelaksanaan penjualan Sewa angkutan 1 RAB


Sewa gudang jmlh unit x jmlh hari
Honor petugas penjaga gudang 1 orang x jmlh unit x 2 shift x
jmlh hr
Perjalanan dinas monitoring 2 org x 12 kl
angkutan barang

Penjualan Hewan (Afkir)


- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 2 kl

- Pelaksanaan penjualan Sewa angkutan 1 RAB


Sewa gudang jmlh unit x jmlh hari
Honor petugas penjaga gudang 1 orang x jmlh unit x 2 shift x
jmlh hr
Perjalanan dinas monitoring 2 org x 2 kl
angkutan barang

Penjualan Pohon/tebangan
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 2 kl
- Pelaksanaan penjualan Sewa angkutan 1 RAB
Sewa gudang jmlh unit x jmlh hari
Honor petugas penjaga gudang 1 orang x jmlh unit x 2 shift x
jmlh hr
Perjalanan dinas monitoring 2 org x 12 kl
angkutan barang

Pemindahtanganan (Hibah)
- Persiapan Makan minum rapat 25 org x 4 kl
- Pelaksanaan Perjalanan dinas Koodinasi 2 org x 2 hari x 3 kl
Pusat
Sewa angkutan 1 RAB

19. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS KOPERASI DAN UKM DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PELAYANAN IZIN Penerbitan Izin Usaha Simpan Fasilitasi Izin Usaha Simpan Pendukung Kegiatan: ATK 4 paket D
USAHA SIMPAN PINJAM Pinjam untuk Koperasi dengan Pinjam untuk Koperasi Dengan Penggandaan 1000 lembar x 6 kali
Wilayah Keanggotaan Lintas Wilayah Keanggotaan Lintas Makan Minum Rapat 20 Orang x 8 kali
Daerah Kabupaten/Kota dalam Daerah Kabupaten/Kota dalam
1 (satu) Daerah Provinsi 1 (satu) Daerah Provinsi a. Sosialisasi Perizinan Usaha
Simpan Pinjam
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah angkatan

Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x Jumlah Angkatam


Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 meteri
x jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 3 Orang x 4 OJ x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta Tingkat 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Lokal Angkatan
sewa tempat 2 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 45 Orang x 2 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
b. Verifikasi Lapangan: Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 2 kali x 60 koperasi
dalam daerah

PROGRAM PENGAWASAN DAN Pemeriksaan dan Pengawasan Meningkatkan Akuntabilitas, Pendukung Kegiatan: ATK 4 paket d
PEMERIKSAAN KOPERASI Koperasi yang Wilayah Kepercayaan, Kepatuhan, Penggandaan 1000 lembar x 10 kali
Keanggotaannya Lintas Daerah Kesinambungan, dan Uang harian perjalanan dinas 6 orang x 4 Kabupaten x 10 kali
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Memberikan Manfaat yang dalam daerah
Daerah Provinsi Sebesar-Besarnya ke pada Makan Minum Rapat 25 Orang x 12 Kali
Anggota dan Masyarakat Makan Minum Harian Umum 25 orang x 12 Kali
a. Pemeringkatan Koperasi
Pelaksanaan: Beban jasa lainnya 1 paket
Pemeringkatan Koperasi

b. Ekspose Pembinaan Koperasi

Pelaksanaan:
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 2 OJ x 2 kali
Honorarium Pembawa Acara 2 orang x 2 kali
Profesional
Pemusik 6 orang x 2 kali
Pelaksanaan:

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Live streaming 2 paket x 2 kali
Program Televisi peliputan 3 tayang x 2 kali
advertorial
Publikasi surat kabar 3 terbit x 2 kali
Belanja Meeting dalam Kota:
Konsumsi Akomodasi Lokal 60 orang x 2 kali
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x 2 kali

Uang Transport peserta lokal 30 orang x 2 kali


Perjalanan Dinas Narasumber 1 orang x 2 hari x 2 kali
Pusat
Tiket PP Narasumber 1 Orang/PP x 2 kali
Biaya taksi 1 orang x 2 kali x 2 angkatan
Uang Representasi 1 orang x 2 kali

c. Penilaian Koperasi Berprestasi

Pelaksanaan:
Cetak Sertifikat/Piagam 30 lembar
Trophy 6 set
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 2 kali
dalam daerah
Uang Pembinaan 1 RAB

d. Fasilitasi perubahan anggaran


dasar koperasi
Pelaksanaan: Fasilitasi jasa Notaris Pembuat 1 dokumen x 10 koperasi
Akta Koperasi
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 2 kali
dalam daerah

Peningkatan Kepatuhan Pendukung Kegiatan: ATK 4 paket d


Koperasi terhadap Peraturan Penggandaan 1000 lembar x 10 kali
Perundang-Undangan dan a. Pemeriksaan Kepatuhan
Terbentuknya Koperasi yang Koperasi
Kuat, Sehat, Mandiri, Tangguh, Pelaksanaan: Makan Minum Rapat 20 Orang x 10 kali
serta Akuntabel Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 6 kali
dalam daerah

PROGRAM PENILAIAN Penilaian Kesehatan Koperasi Mengukur Tingkat Kesehatan Pendukung Kegiatan: ATK 1 paket d
KESEHATAN KSP/USP Simpan Pinjam/Unit Simpan Koperasi Penggandaan 1000 lembar x 10 kali
KOPERASI Pinjam Koperasi yang Wilayah Belanja Bahan Komputer:
Keanggotaanya Lintas Daerah Tinta 10 Botol
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Refill Cartridge 10 Buah
Daerah Provinsi Flashdisk 4 buah

a. Pemeriksaan Kesehatan
Koperasi
Pelaksanaan Makan Minum Rapat 20 Orang x 10 Kali
Cetak Sertifikat/Piagam 1 lembar x 90 koperasi
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 8 kali
dalam daerah

PROGRAM PEMBERDAYAAN Pemberdayaan dan Perluasan Akses Pasar, Akses Pendukung Kegiatan: ATK 2 paket d
DAN PERLINDUNGAN Perlindungan Koperasi yang Pembiayaan, Penataan Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 3 kali x 60 koperasi
KOPERASI Keanggotaannya Lintas Daerah Manajemen, Standarisasi, dan dalam daerah
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Restrukturisasi Usaha Pembuatan Video Konten 2 paket
Daerah Provinsi Publikasi

a. Inkubasi Bisnis
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah kegiatan

Pelaksanaan Inkubasi Tahap 1


Tahap 1 : 60 orang Cetak bacdrop 10 m2 x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 60 orang x 3 hari x
jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 3 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium Praktisi 4 orang x 6 JPL x 3 Hari x
jumlah angkatan
Makan minum Harian Umum 70 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x Jumlah angkatan
Uang Transport peserta lokal 60 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 2 orang PP x 1 kali
Pusat
Akomodasi Hotel 2 hr x 2 org x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x 2 orang


Biaya taksi 2 kali x 2 orang
Tahap 2 : 40 Orang Inkubasi Tahap 2
Cetak bacdrop 10 m2 x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 3 hari x
jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 3 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium Praktisi 4 orang x 6 JPL x 3 Hari x
jumlah angkatan
Makan minum Harian Umum 50 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x Jumlah angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 2 orang PP x 1 kali
Pusat
Akomodasi Hotel 2 hr x 2 org x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x 2 orang


Biaya taksi 2 kali x 2 orang
Tahap 3 : 20 orang Inkubasi Tahap 3
Cetak bacdrop 10 m2 x Jumlah angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 20 orang x 3 hari x
jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 3 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium Praktisi 4 orang x 6 JPL x 3 Hari x
jumlah angkatan
Makan minum Harian Umum 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x Jumlah angkatan
Uang Transport peserta lokal 20 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 2 orang PP x 1 kali
Pusat
Akomodasi Hotel 2 hr x 2 org x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x 2 orang


Biaya taksi 2 kali x 2 orang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6

Peningkatan Produktivitas, Nilai Pendukung Kegiatan: ATK 4 paket d


Tambah, Akses Pasar, Akses Penggandaan 10000 lembar x jumlah kegiatan
Pembiayaan, Penguatan
Kelembagaan, Penataan b. Bimtek Peningkatan
Manajemen, Standarisasi, dan Kelembagaan Koperasi
Restrukturisasi Usaha Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah angkatan

Pelaksanaan: Cetak banner 10 m2 x Jumlah Angkatan


Penggandaan materi 15 lembar x 30 orang x 4 materi
x 3 hari x jumlah akt
Belanja Kaos peserta 30 orang x jml angkatan

Honorarium Narasumber 4 orang x 2 OJ x jml angkatan

Honorarium Instruktur 4 orang x 4 JPL x jumlah


angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Sound system 3 hari x jumlah angkatan
Sewa LCD 3 hari x jumlah angkatan
Sewa tempat pertemuan 3 hari x jumlah angkatan
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x jumlah angkatan
dalam daerah

c. Bisnis Pitching
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x 10 kali

Pelaksanaan: Cetak banner 10 m2 x Jumlah angkatan


Penggandaan materi 15 lembar x 60 orang x 4 materi
x 3 hari x jumlah angkatan

Belanja Meeting dalam Kota:


Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x jumlah
angkatan
Honorarium Pembawa acara 2 OK x jumlah angkatan
sewa tempat 3 Hari x Jumlah angkatan
makan dan minum harian 70 Orang x 3 Hari x Jumlah
Umum angkatan
Uang Transport peserta lokal 60 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 2 orang PP x 1 kali
Pusat
Akomodasi Hotel 2 hr x 3 org x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x 2 orang


Biaya taksi 2 kali x 2 orang
Uang Representasi 2 orang x jumlah angkatan
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 2 kali x jumlah
dalam daerah koperasi
Pemain/Pemeran/Penari 10 orang x jumlah angkatan
Live streaming 2 kali x jumlah angkatan

e. Bimtek Peningkatan Akses


Pembiayaan Bagi Koperasi
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah angkatan

Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x Jumlah Angkatam


Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 meteri
x 3 hari x jumlah angkatan

Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 3 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium instruktur 3 org x 2 jpl x 3 hari x jumlah ak

Uang Transport Peserta Tingkat 35 Orang x 3 Hari x Jumlah


Lokal Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Sound system 3 hari x jumlah angkjatan
Sewa LCD 3 hari x jumlah angkatan
Sewa tempat pertemuan 3 hari x jumlah angkatan

Monev dan Pelaporan Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali


Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 1 hr x 2 kali x 50
dalam daerah koperasi

f. Ekspose Hasil Monitoring dan


Evaluasi Akses Pembiayaan
KUMKM
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x 6 Kali

Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x Jumlah Angkatam


Penggandaan materi 15 lembar x 50 orang x 4 meteri
x1 hari x jumlah angkatan

Belanja Meeting dalam Kota:


Honorarium Narasumber 4 org x 1 OJ x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta Tingkat 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
Lokal Angkatan

Makan Minum Harian Umum 50 orang x 1 hari x jumlah


angkatan
Sewa Sound system 3 hari x jumlah angkatan
Sewa LCD 3 hari x jumlah angkatan
Sewa tempat pertemuan 3 hari x jumlah angkatan

Monev dan Pelaporan Cetak Laporan 10 eksemplar x jml kegiatan


Makan Minum Rapat 20 Orang x 2 Kali

h. Monev Dana Bergulir Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali


Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 1 hari x 50 koperasi
dalam daerah

i. Pendampingan dan Monev Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali


Akses Pembiayaan Koperasi Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 4 Kab x 2 kali
dalam daerah

j. Pendampingan Akses Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali


Pembiayaan Koperasi Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 2 kali x 50 koperasi
dalam daerah

k. Fasilitasi pelayanan Dekopin Cetak banner 12 m2 x jumlah lembar


terhadap fungsi dan aspirasi Baliho 24 m2 x jumlah buah
gerakan koperasi Penggandaan 15000 lembar
Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali
Flashdisk 4 buah
Biaya listrik 1000 kwh x jumlah bulan
langganan koran 12 bulan
k. Fasilitasi pelayanan Dekopin
terhadap fungsi dan aspirasi
gerakan koperasi

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 4 kabupaten x jumlah
dalam daerah bulan
langganan koran 12 bulan
Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 4 kabupaten x jumlah
dalam daerah bulan

l. Temu Mitra Akses Pembiayaan


KUMKM
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x 2 kali
Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x 1 kali x Jumlah
Angkatan
Penggandaan 500 lembar x 1 hari x jumlah
Angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Pembawa Acara 2 org x 1 hari x jumlah angkatan

Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Konsumsi Akomodasi Lokal 160 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta Tingkat 150 Orang x 1 Hari x Jumlah
Lokal Angkatan
Sewa Sound system 1 hari x jumlah angkatan
Sewa LCD 1 hari x jumlah angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 hari x jumlah angkatan
Sewa Booth 1 paket x jumlah angkatan
Biaya Taksi 1 Orang x 2 Kali
Spesifikasi : DI YOGYAKARTA
Tiket Penerbangan Kelas 1 orang x 1 pp
Ekonomi Spesifikasi : dari Yogya
ke Jakarta

Monev dan Pelaporan Makan Minum Rapat 20 Orang x 15 Kali


Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 1 hari x 20 koperasi
dalam daerah

j.Monev Koperasi Penerima Uang harian perjalanan dinas 3 orang x 1 hari x 50 koperasi
Hibah dalam daerah

PROGRAM PENGEMBANGAN Pengembangan Usaha Kecil Produksi dan Pengolahan, Pendukung Alat Tulis Kantor 5 paket D
UMKM dengan Orientasi Peningkatan Pemasaran, Sumber Daya Penggandaan 1000 lembar x jumlah angkatan
Skala Usaha Menjadi Usaha Manusia, serta Desain dan
Menengah Teknologi Penggandaan Laporan 3 eksemplar x jumlah angkatan

a. Kemitraan
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Kemitraan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 3 materi x 10 lembar x
1 hari x jumlah angkatan
Kurator 2 org x jumlah angkatan
Makan Minum Kurasi 60 orang x jumlah angkatan
Honorarium Narasumber 3 org x 1 JPL x 1 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 1 hari x jumlah angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 1 hari x jumlah
angkatan
Tiket PP Narasumber 1 pp x 3 orang x jumlah
angkatan
Penginapan 2 hari x 3 orang x jumlah
angkatan
Swab Antigen 2 kali x 3 orang
Biaya Taksi 2 kali x 2 lokasi x 3 orang

b. Pelatihan Pengembangan
UMKM
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Pelatihan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
1 hari x jumlah angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Sewa Alat 1 RAB x jumlah angkatan

Honorarium Narasumber 2 org x 1 OJ x 4 hari x jumlah


angkatan
Honorarium instruktur 4 org x 2 JPL x 4 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hari x jumlah
angkatan
Makan minum harian umum 40 org x 4 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 4 hari x jumlah angkatan
Sewa LCD 1 unit x 4 hari x jumlah
angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 4 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 4 hari x jumlah
angkatan

c. Pelatihan Inovasi Olahan


Makanan Kekinian
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Pelatihan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
1 hari x jumlah angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Sewa Alat 1 RAB x jumlah angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa Sound Sistem 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan
Honorarium Narasumber 2 org x 1 OJ x 1 hari x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 2 org x 4 JPL x 3 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 3 hari x jumlah
angkatan

d. Penguatan Media Visual dan


Audio Visual Produk UKM untuk
Siap Ekspor
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Pelatihan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
3 hari x jumlah angkatan
Jasa Digitalisasi Produk UKM 30 org x jumlah angkatan x
jumlah jenis digitalisasi produk

Honorarium Narasumber 2 org x 1 OJ x 3 hari x jumlah


angkatan
Honorarium instruktur 2 org x 4 JPL x 3 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 3 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan
Sewa LCD 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 3 hari x jumlah
angkatan

e. Monev Pelaksanaan Kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 UKM x 4 lokasi x
jumlah angkatan

f. BIMTEK CPPOB (Cara


Produksi Pangan Pangan Olahan
yang Baik
Pendukung Alat Tulis Kantor 2 paket D
Penggandaan 1000 lembar x jumlah angkatan

Penggandaan Laporan 3 eksemplar x jumlah angkatan

Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah


angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Bimtek Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
3 hari x jumlah angkatan
Belanja Kaos Peserta 30 buah x jumlah angkatan
Belanja Registrasi/Keanggotaan 30 UKM x jumlah angkatan
(sertifikasi, kompetensi, uji lab)

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x jumlah ukm x jumlah


Survey UMKM angkatan
Honorarium Narasumber 1 org x 2 OJ x 3 hari x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 4 org x 2 JPL x 3 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 3 hari x jumlah
angkatan

f. Monev Pelaksanaan Kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 UKM x 4 lokasi x
jumlah angkatan

PROGRAM PENDIDIKAN DAN Pendidikan dan Latihan Peningkatan Pemahaman dan Pendukung Kegiatan: ATK 5 paket d
LATIHAN PERKOPERASIAN Perkoperasian bagi Koperasi Pengetahuan Perkoperasian Penggandaan 1000 lembar x jumlah kegiatan
yang Wilayah Lintas Daerah serta Kapasitas dan Kompetensi
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) SDM Koperasi Honorarium Non PNS Lainnya 15 orang x jml bulan
Daerah Provinsi Pendamping DAK

a. Pembekalan bagi pendamping


diklat
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah kegiatan
Pelaksanaan: Cetak Name Tag 30 orang x 1 buah x jumlah
angkatan
Cetak Banner 10 m2 x Jumlah angkatan
Cetak Sertifikat/Piagam 30 orang x 1 lembar x jumlah
angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 materi
x jumlah hari x jumlah angkatan

Tas lapangan 30 orang x 1 buah


Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 3 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 4 orang x 6 JPL x 3 Hari x
jumlah angkatan
Akomodasi Hotel 30 orang/kamar x 2 hari x
jumlah angkatan
sewa tempat 4 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Tiket PP Narasumber 1 orang/PP x jumlah kegiatan

Swab antigen 2 kali x jumlah kegiatan


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Biaya taksi 1 orang x 2 kali x jumlah
angkatan
Uang Uang Harian Perjalanan 1 orang x 2 hari x jumlah
Dinas Dalam Negeri angkatan

Uang Representasi 1 orang x 2 hari x jumlah


angkatan

b. Diklat Perkoperasian
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah angkatan
Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x Jumlah angkatan
Cetak Sertifikat/Piagam 40 orang x 1 lembar x jumlah
angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 materi
x jumlah hari x jumlah angkatan

Belanja Meeting dalam Kota:


Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 4 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium Instruktur 4 orang x 6 JPL x 4 Hari x
jumlah angkatan
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x
jumlah angkatan
sewa tempat 4 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 48 Orang x 4 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x 4 hari x jumlah
angkatan
Tiket PP Narasumber 1 orang/PP x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x jumlah angkatan


Biaya taksi 1 orang x 2 kali x jumlah
angkatan
Uang Uang Harian Perjalanan 1 orang x 2 hari x jumlah
Dinas Dalam Negeri angkatan

Uang Representasi 1 orang x 2 hari x jumlah


angkatan

c. Diklat Sertifikasi
Persiapan: Makan Minum Rapat 20 Orang x jumlah angkatan
Pelaksanaan: Cetak Banner 10 m2 x Jumlah angkatan
Cetak Sertifikat/Piagam 40 orang x 1 lembar x jumlah
angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 materi
x jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 orang x 4 OJ x 5 Hari x jumlah
angkatan
Honorarium Instruktur 4 orang x 6 JPL x 5 Hari x
jumlah angkatan
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x
jumlah angkatan
sewa tempat 5 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 48 Orang x 5 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x 5 hari x jumlah
angkatan
Belanja Registrasi Keanggotaan 40 orang x jumlah angkatan
Jasa sertifikasi
Tiket PP Narasumber 1 orang/PP x jumlah angkatan

Swab antigen 2 kali x jumlah angkatan


Biaya taksi 1 orang x 2 kali x jumlah
angkatan
Uang Uang Harian Perjalanan 1 orang x 2 hari x jumlah
Dinas Dalam Negeri angkatan

Uang Representasi 1 orang x 2 hari x jumlah


angkatan

d. Pendampingan DAK Uang harian perjalanan dinas 6 orang x 2 kali x 10 koperasi x


dalam daerah jumlah angkatan

e. Sinkronisasi DAK Makan Minum Harian Umum 40 orang x 2 hari x jumlah


angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x 2 hari x jumlah
angkatan

a. Pelatihan UKM
Pendukung Alat Tulis Kantor 5 paket D
Penggandaan 1000 lembar x jumlah angkatan

Penggandaan Laporan 3 eksemplar x jumlah angkatan

Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x jumlah angkatan

Pelaksanaan Pelatihan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan Materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
4 hari x jumlah angkatan
Belanja Registrasi/Keanggotaan 30 org x jumlah angkatan
(sertifikasi, kompetensi, uji lab)

Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan


Sewa Alat 1 RAB x jumlah angkatan
Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 4 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Praktisi/instruktur 4 org x 2 JPL x 4 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 4 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 4 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 4 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 4 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 4 hari x jumlah
angkatan

b. Pendampingan Honorarium Pendamping 9 org x 10 bulan


Perjalanan Pendampingan 6 org x 2 kali x jumlah angkatan

c. Bantuan Hukum
ATK 2 paket D
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyuluhan Hukum
Persiapan Makan Minum Rapat 30 org x 6 kali

Pelaksanaan Penyuluhan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


Hukum angkatan
Penggandaan Materi 30 org x 3 materi x 10 lembar x
jumlah angkatan
Tiket PP Narasumber 1 pp x 3 orang x jumlah
angkatan
Penginapan 2 hari x 3 orang x jumlah
angkatan
Swab Antigen 2 kali x 3 orang
Biaya Taksi 2 kali x 2 lokasi x 3 orang
Uang Harian Perjalanan Dinas 1 kegiatan x 3 orang x 2 hari
Dalam Daerah
Uang Representasi 1 kegiatan x 3 orang x 2 hari
Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 1 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 1 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 1 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 1 hari x jumlah
angkatan

Konsultasi Hukum
Persiapan Penggandaan 500 lembar

Pelaksanaan Konsultasi Hukum Penggandaan Materi 100 lembar x 90 kali


Biaya konsultasi hukum 1 UKM maksimal 2 OJ

Rapat Identifikasi/Evaluasi
Kebutuhan (Pasca Konsultasi
Hukum)
Persiapan
makan minum rapat 20 orang x jumlah kali

Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan Materi 30 org x 50 lembar x jumlah kali

Makan Minum Harian Umum 40 org x 1 hari x jumlah


angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 1 hari x jumlah
angkatan

Penyusunan Dokumen Hukum


Bagi UKM
Persiapan Penggandaan 1000 lembar
Makan Minum Rapat 20 org x jumlah kali

Pelaksanaan Penggandaan Materi 100 lembar x jumlah kali


Pembuatan Dokumen Hukum 50 buah

d. Monev Pelaksanaan DAK Non


Fisik
Persiapan Penggandaan 5000 lembar

Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x 2 kali


Tiket PP Narasumber 1 pp x 3 orang x 2 kali
Penginapan 2 hari x 3 orang x 2 kali
Swab Antigen 2 kali x 3 orang
Biaya Taksi 2 kali x 2 lokasi x 3 orang
Uang Harian Perjalanan Dinas 2 hr x 3 orang x 2 kali
Dalam Daerah
Uang Representasi 2 hr x 3 orang x 2 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 1 hari x 2 kali
Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 1 hari x 2 kali
Makan Minum Harian Umum 60 org x 1 hari x 2 kali
Sewa Tempat 1 hari x 2 kali
Uang Transport Peserta 60 org x 1 hari x 2 kali

PROGRAM PEMBERDAYAAN Pemberdayaan Usaha Kecil yang Peningkatan Pemahaman dan Jumlah SDM yang Memahami
USAHA MENENGAH, USAHA dilakukan Melalui Pendataan, Pengetahuan UMKM serta Pengetahuan UKM dan
KECIL, DAN USAHA MIKRO Kemitraan, Kemudahan Kapasitas dan Kompetensi SDM Kewirausahaan
(UMKM) Perijinan, Penguatan UMKM dan Kewirausahaan a. Pelatihan Kemampuan dan
Kelembagaan dan Koordinasi Ketrampilan bagi WUB
Dengan Para Pemangku Persiapan ATK 4 paket D
Kepentingan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x jmlh akt

Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 5meter x jumlah angkatan


Honorarium Narasumber 2 org x 1 OJ x 2 hari x jmlh akt

Honorarium Instruktur 2 org x 2 JPL x 2 hari xjmlh akt

Sewa Tempat 2 hr x jmlh akt


Sewa LCD 1unit x 2 hr x jmlh akt
Penggandaan materi 10 lbr x 4 materi x 2 hr x 30 org
x jmlh akt
sewa sound system 1unit x 2 hr x jmlh akt
Uang Transport peserta lokal 30 org x 2 hr x jmlh akt
Belanja kaos peserta 30 org x jmlh akt
Makan Minum Harian Umum 40 org x 2 hr x jmlh akt
Makanan Minuman Rapat 20 org x 20 kali
b. BIMTEK
Persiapan Makanan Minuman Rapat 20 org x 2 kali
Alat Tulis 1 paket D
Pelaksanaan Spanduk 5meter x jumlah angkatan
Honorarium Moderator 1 ok x 1 hr x jmlh akt
Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x 1 hari x jmlh akt

Sewa Tempat 1 hr x jmlh akt


Sewa LCD 1unit x 1 hr x jmlh akt
Penggandaan materi 10lbr x 5 materi x 1 hr x 30 org x
jmlh akt
Sewa sound system 1unit x 1 hr x jmlh akt
Uang Transport peserta lokal 30 org x 1 hr x jmlh akt
Belanja kaos peserta 30 org x jmlh akt
Makan Minum harian Umum 40 org x 1 hr x jmlh akt
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x jmlh akt

Menumbuhkembangkan UMKM Jumlah wirausaha yang dilayani


untuk menjadi Usaha yang dalam konsultasi bisnis
Tangguh dan Mandiri sehingga
dapat Meningkatkan Penciptaan a. Konsultasi Bisnis
Lapangan Kerja, Pemerataan
Pendapatan, Pertumbuhan
Ekonomi, dan Pengentasan
Kemiskinan
Menumbuhkembangkan UMKM
untuk menjadi Usaha yang
PROGRAM KEGIATAN TangguhSUB
dan KEGIATAN
Mandiri sehingga AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3
dapat Meningkatkan Penciptaan 4 5 6
Lapangan Kerja, Pemerataan Jumlah Unit Usaha UMKM yang
Pendapatan, Pertumbuhan Tangguh dan Mandiri Sehingga
Ekonomi, dan Pengentasan dapat Meningkatkan Penciptaan
Kemiskinan Lapangan Kerja, Pemerataan
Pendapatan, Pertumbuhan
Ekonomi, dan Pengentasan
Kemiskinan

Persiapan ATK 4 paket D


Makanan Minuman Rapat 20 org x 10 kali

Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 5meter x jumlah angkatan


Cetak Sertifikat 40 lembar x jmlh angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 30 org x 40 kali
Makanan Minuman Rapat KBSP 30 org x 1 hari x 40 kali

Honorarium Narasumber KBSP 1 OJ x 1 orang x jumlh angkatan

Pendampingan Honorarium Tenaga PLUT 4 org x 25 hari x 12 bln

b. Pengembangan Unit Usaha


UMKM yang Tangguh dan
Mandiri
Persiapan Makan dan minum Rapat 20 org x 12kali

1. Pelatihan Tahap 1 Honorarium Narasumber 1 oj x 3 orang x jmlh angkatan

Makan Minum Harian Biasa 28 Orang x 3 hari x jmlh


angkatan
Honorarium Instruktur 6 orang x 2 jpl x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport 20 orang x 3 hari x jmlh
angkatan
Cetak Banner / Spanduk 5meter x jmlh angkatan
Penggandaan Materi 10 lembar x 20 orang x 3 materi
x jumlah angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan

1.Pelatihan Tahap 2 Honorarium Narasumber 1 oj x 3 orang x jmlh angkatan

Makan Minum Harian Biasa 28 Orang x 3 hari x jmlh


angkatan
Honorarium Instruktur 6 orang x 2 jpl x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport 20 org x 3 hari x jmlh angkatan

Cetak Banner / Spanduk 5meter x jmlh angkatan


Penggandaan Materi 10 lembar x 20 orang x 3 materi
x jumlah angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan

1. Pelatihan Tahap 3 Honorarium Narasumber 1 oj x 3 orang x jmlh angkatan

Makan Minum Harian Biasa 28 Orang x 3 hari x jmlh


angkatan
Honorarium Instruktur 6 orang x 2 jpl x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport 20 org x 3 hari x jmlh angkatan

Cetak Banner / Spanduk 5meter x jmlh angkatan


Penggandaan Materi 10 lembar x 20 orang x 3 materi
x jumlah angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan

2. Pelatihan Tahap 4 Honorarium Narasumber 1 oj x 3 orang x jmlh angkatan

Makan Minum Harian Biasa 28 Orang x 3 hari x jmlh


angkatan
Honorarium Instruktur 6 orang x 2 jpl x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport 20 org x 3 hari x jmlh angkatan

jasa sertifikasi KWU 20 org x jmlh angkatan


Cetak Banner / Spanduk 5meter x jmlh angkatan
Penggandaan Materi 10 lembar x 20 orang x 3 materi
x jumlah angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan

Pendukung Penggandaan 200 lembar x jumlah akt


Sosialisasi
Persiapan ATK 2 Paket d
Makanan minuman rapat 20 org x 10 kali
Perjalanan Dinas dalam rangka 3 org x 4 kali x kab/kota
Koordinasi Kab/Kota

Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 oj x jml hari x jml akt


Uang Transport peserta lokal 30 org x jml hari x jumlah
angkatan
37 org x jml hari x jumlah
Makan Minum Harian Umum
angkatan
Makan Minum Rapat 20 org x 20 kali
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
30 org x 10 lbr x 3 materi x
Penggandaan Materi
jumlah angkatan
Sewa Tempat 2 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound system 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan

Monev dan Pelaporan


Makan Minum Rapat 20 org x 20 kali
Perjalanan Dinas dalam rangka 3 org x 2 kali x 20 ukm
Pendampingan Kegiatan
Sosialisasi

Bimtek
Persiapan Makanan minuman rapat 20 org x 10 kali

Pelaksanaan Sewa Tempat


Instruktur 3 org x 2 jpl x 3 hari x jml akt
3 org x 1 oj x 3 hari x jmlh akt
Narasumber
Uang Transport peserta lokal 30 org x 3 hari x jumlah
angkatan
37 org x 3 hari x jumlah
Makan Minum Harian Biasa
angkatan
Belanja Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
30 org x 10 lbr x 3 materi x
Penggandaan Materi
jumlah angkatan

Monev dan Pelaporan


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4
Monev dan Pelaporan 5 6
Makan Minum Rapat 20 org x 10 kali
Perjalanan Dinas dalam rangka 3 org x 2 kali x 25 ukm
monev akses pembiayaan

Talkshow
Persiapan Makanan minuman rapat 20 org x 2 kali

Pelaksanaan 3 org x 1 oj x 1 hari x jmlh


Narasumber
kegiatan
Talkshow 3 Paket

Bimtek Akses Pembiayaan


Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 10 kali
ATK 1 Paket d

Pelaksanaan 3 orang x 1 OJ x 2 hr x jumlah


Honorarium Narasumber
angkatan
Honorarium Instruktur 3 org x 2 jpl x 2 hari x jml akt
Pakaian Olahraga 30 org x jumlah angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 org x 2 hari x jumlah
angkatan
37 org x 2 hari x jumlah
Makan Minum Harian Umum
angkatan
Makan Minum Rapat 20 org x 20 kali
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
jml instruktur x 30 org x 10 lbr x
Penggandaan Materi
3 materi x jumlah angkatan

Penggandaan 500 lembar x jumlah angkatan


Sewa Tempat 2 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound system 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan

Monev Makan Minum Rapat 20 org x 20 kali


Perjalanan Dinas dalam rangka 2 org x 1 hr x jumlah angkatan
Kegiatan Sosialisasi

Monev Akses Pembiayaan Perjalanan Dinas dalam rangka 2 org x 1 hr x 40 ukm


monev akses pembiayaan

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pelestarian Cagar Budaya dan Nominasi Warisan Budaya Pelaksanaan Balai Layanan
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Warisan Budaya Nasional dan Dunia Bisnis UMKM
URUSAN KEBUDAYAAN
Operasional Rutin Belanja Alat dan operasional 1 RAB
Balai
Penggandaan 2000 lmbr x 12 bulan
Belanja Obat-Obatan 5 RAB
Makan dan minum Rapat ( di 2000 orang x 1 tahun
rinci )
Honor Instruktur Senam 1 orang x 4kali x 11 bulan
Belanja Jasa Tenaga Pelayanan 9 orang x 12 Bulan
Umum
Belanja Jasa Tenaga Kebersihan 25 orang X 12 Bulan

Belanja Jasa Tenaga Keamanan 20 orang x 12 Bulan

Belanja Jasa Tenaga Informasi 5 orang x 12 bulan


dan Teknologi
Belanja Tagihan Air 12 Bulan
Biaya Listrik Bulanan Balai 12 Bulan
LayananBisnis
Biaya langganan internet 12 Bulan
Layanan Data 1 tahun
Belanja tagihan parkir roda dua 100 orang x 12 bulan

Biaya Retribusi Saluran Air 12 Bulan


Limbah
Pengawasan pembangunan 1 RAB
kawasanpengembangan TM1
Pengawasan Renovasi 1 RAB
BangunanCirebon
Pengawasan Penataan 1 RAB
InteriorKantor Balai Layanan
Bisnis UMKM
Pengembangan Aplikasi 1 RAB
LayananBisnis
Pemeliharaan 1 RAB
Jaringan/InstalasiInternet
Pemeliharaan gedung kantor 1 RAB
Renovasi Bangunan Cirebon 1 RAB
Pemeliharaan instalasi air bersih 1 Tahun

Paket Pengadaan Mebel 1 RAB


InteriorBalai Layanan Bisnis
Penataan Interior Kantor 1 RAB
BalaiLayanan Bisnis UMKM
Pengadaan Komputer 2 unit
Laptop Desain Grafis 2 unit
Printer Scan Copy Laserjet 1 unit
Pembangunan 1 RAB
KawasanPengembangan Teras
Malioboro 1
Studi Lapang Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x 1 kali
Spesifikasi : setingkat pejabat
eselon III kebawah/yang
disetarakan

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Uang Transport Peserta Tingkat Lokal


30 orang x 2 hari x 1 kali
Tenant Cetak Banner / Spanduk 5 meter x 4 kegiatan
Penggandaan 30 org x 15 lembar x 3 hari x 3
materi x 4 angkatan
Makanan minuman rapat 35 orang x 3 hari x 4 angkatan

Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x 3 hr x 4


Spesifikasi : setingkat pejabat angkatan
eselon III kebawah/yang
disetarakan

Honorarium Praktisi 1 org x 2 jpl x 3 hr x 4 angkatan

Uang Transport Peserta Tingkat Lokal


30 orang x 3 hr x 4 angkatan
Belanja Jasa Pengolahan 12 Bulan
Sampah

Promosi dan Pemasaran Cetak Banner / Spanduk 5 meter x 10 kali


Katalog Buku 100 buku x 1 tahun
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Promosi dan Pemasaran KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan 15000 x 1 tahun
Belanja Jasa Penyelenggaraan 40 kali
Acara (Spesifikasi : Live Music
Reguler

Belanja Jasa Penyelenggaraan 3 kali


Acara (Live Music SpecialEvent)

Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB


Acara (Pameran Tenant
BalaiLayanan Bisnis, Tematik
Liburan)

Biaya produksi katalog digital 1 RAB


Biaya produksi Buku Profil 1 RAB
Biaya produksi Cinderamata 1 RAB

Content Ads 10 Bulan


Pembuatan Video Profil 1 RAB
BalaiLayanan Bisnis
Pembuatan Video Profil Tenant 10 RAB

Pembuatan Video Promosi 10 RAB


Tenant
Program Televisi talkshow taping 5 x tayang

Publikasi dialog 5 RAB


interaktifPengembangan
Pedagang Eks Indramelalui
podcast di media sosial
Publikasi sharing 1 RAB ( Siar )
Program/siaranradio (di rinci )

Honorarium Siaran Televisi 2 org x 1 Oj x 10 kali


Honorarium Siaran Radio 2 org x 1 Oj x 10 kali
Sponsored Content Media Sosial 27 kali

Belanja Modal Tanah untuk 1 paket


Bangunan Gedung
Perdagangan/Perusahaan
Belanja Modal Bangunan 1 paket
Gedung Kantor

Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Pengembangan Kewirausahaan Pendukung Alat Tulis Kantor 5 Paket D
Budaya Desa Penggandaan 1000 lembar x jumlah angkatan

Penggandaan Laporan 3 eksemplar x jumlah angkatan

Pameran Gerai Produk UMKM


DIY

Persiapan Penggandaan 3000 Lembar


Makan Minum Rapat 20 orang x 15 kali

Ceremonial Pembukaan Paket Meeting Dalam Kota


Honorarium Narasumber 1 org x 2 OJ
Honorarium Pembawa Acara 1 OK
Konsumsi Akomodasi Hotel 30 Orang x 1 hari

Pelaksanaan Cetak Nota 5 rim


Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor- Kertas dan
Cover (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perabot Kantor
(Operasional)
Hand Sanitizer 50 liter
Cetak Leaflet 3000 lembar
Cetak Tripod Banner 10 buah
Dekorasi Booth 50 meter persegi
Seragam Batik 20 stel
Jasa Jasa Buzzer 5 kali x 1 kegiatan
Liputan TV Lokal 2 tayang
Sponsored Content Media Sosial 10 kali x 1 kegiatan

Pembuatan Video Promosi online 10 kali

Pembuatan Video Animasi 1 buah


Jendela Sibakul
Biaya Langganan Aplikasi Kasir 1 tahun

Paket Data 12 bulan


Sewa Tempat 12 bulan

Bimtek dan Fasilitasi Halal Bagi


UKM
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Bimtek Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
2 hari x jumlah angkatan
Belanja Kaos Peserta 30 buah x jumlah angkatan
Belanja Registrasi/Keanggotaan 30 UKM x jumlah angkatan
(sertifikasi, kompetensi, uji lab)

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 8 ukm x jumlah


Survey UMKM angkatan
Honorarium Narasumber 1 org x 2 OJ x 2 hari x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 2 org x 4 JPL x 2 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 2 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 2 hari x jumlah
angkatan

Monev Peaksanaan Kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 UKM x 4 lokasi x
jumlah angkatan

Penguatan Produk Lokal


Istimewa
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Bimtek Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
2 hari x jumlah angkatan
Belanja Kaos Peserta 30 buah x jumlah angkatan
Belanja Registrasi/Keanggotaan 30 UKM x jumlah angkatan
(sertifikasi, kompetensi, uji lab)

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x jumlah ukm x jumlah


Survey UMKM angkatan
Honorarium Narasumber 1 org x 2 OJ x 2 hari x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 2 org x 4 JPL x 2 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 2 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 2 hari x jumlah
angkatan

Monev Peaksanaan Kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 UKM x 4 lokasi x
jumlah angkatan

Bimtek dan Fasilitasi


P-IRT Bagi UKM
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali x jumlah
angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 2 kali x 4 lokasi x jumlah
angkatan

Pelaksanaan Bimtek Cetak Banner / Spanduk 5 meter persegi x jumlah


angkatan
Penggandaan materi 30 org x 4 materi x 10 lembar x
2 hari x jumlah angkatan
Belanja Kaos Peserta 30 buah x jumlah angkatan
Belanja Registrasi/Keanggotaan 30 UKM x jumlah angkatan
(sertifikasi, kompetensi, uji lab)

Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x jumlah ukm x jumlah


Survey UMKM angkatan
Honorarium Narasumber 1 org x 2 OJ x 2 hari x jumlah
angkatan
Honorarium Praktisi/instruktur 2 org x 4 JPL x 2 hari x jumlah
angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 org x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 2 hari x jumlah angkatan
Sewa Sound Sistem 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport Peserta 30 org x 2 hari x jumlah
angkatan

Monev Peaksanaan Kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 UKM x 4 lokasi x
jumlah angkatan

Fasilitasi ongkos kirim luar Pengiriman Produk Jumlah Kg Produk


negeri produk UMKM

Semarak Sibakul KUMKM

Pendukung ATK 2 paket D


Pameran /Expo
Persiapan Makan Minum Rapat 20 orang x 8 kali

Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 30 meter persegi


Cetak Leaflet 2000 lembar
Cetak undangan talkshow 100 lembar
Goodie bag 100 buah
Backdrop 3 buah x 1 kegiatan
Dekorasi Booth 60 meter persegi
Makan minum harian umum 20 OH x 7 hari
panitia
Makan minum harian umum 20 OH x 7 hari
peserta, narsum dan moderator

Pembawa acara 1 org x 3 OK x 5 hari


Pembaca Doa 1 org x 1 OK x 2 hari
Penjaga Stand 20 org x 1 shift x 7 hari
Atraksi kesenian 2 kali x 4 hari
Juri 2 org x jumlah lomba
Jasa Buzzer 3 kali x 1 kegiatan
Iklan media cetak 300 mmkolom
Advertorial SKH lokal halaman 2 terbit
tengah
Program Televisi peliputan 5 tayang
advertorial
Sponsored content media sosial 5 kegiatan

Podcast UMKM 1 paket x jumlah kali


Video Teaser 3 buah
Sewa meja VIP 50 buah
Sewa kursi VIP 350 buah
Sewa Sound Sistem 1 unit x 7 hari
Sewa lighting 1 bar x 7 hari
sewa LED Screen 40 meter persegi
Sewa Tempat 1 paket
Sewa panggung 85 meter persegi

Lomba
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali
Pelaksanaan Lomba
Pelaksanaan Hadiah Pemenang 3 orang x jumlah lomba
Trophy 1 set x jumlah lomba
Cetak Sertifikat Pemenang 3 buah x jumlah lomba
Lomba
Cetak Informasi Pemenang 3 buah x jumlah lomba
lomba (Mockup)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Fasilitasi promosi dan
pemasaran produk UMKM

Pendukung ATK 3 paket D


a. Fasilitasi Promosi dan
Pemasaran (Galeri PKG)

Persiapan Makan minum rapat 20 orang x 60 kali

Pelaksanaan Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB


(Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat Tulis
Kantor (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor- Kertas dan
Cover (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Bahan
Komputer (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perabot Kantor
(Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya
(Operasional)
Penggandaan (Operasional) 8000 lembar
Kabel roll profesional 20 buah
Buku katalog yia 500 buku
Nama Dada Magnet 40 buah
Cetak Leaflet 10000 lembar
Cetak Tripod banner Publikasi 10 buah

Tas Belanja 20000 buah


Box Tas Belanja 10000 buah
Seragam 2 stel x 37 org
Makan minum harian umum 120 OH
Honorarium Kurator 2 orang x 2 kali x 12 bulan
Honorarium Tim Pelaksana 7 orang x 10 bulan
Kegiatan
Atraksi Kesenian 1 RAB
Honorarium Pegawai Galeri 37 org x 27 hari x 12 bulan
UMKM
Jasa Buzzer 10 kali x 1 kegiatan
Jasa akuntan publik 1 tahun
Pengelolaan Galeri UMKM di YIA

Langganan Parkir Tenaga Galeri 37 org x 12 bulan


UMKM YIA
Pembuatan Video Promosi online 5 kali

Sponsored content media sosial 14 kali x 1 kegiatan

Pembuatan artikel SEO 100 kali


Biaya langganan aplikasi kasir 1 tahun
Spesifikasi :
Utilitas air YIA 700 m3 x 1 tahun
Token Listrik YIA 16 buah x 12 bulan
Biaya langganan internet YIA 12 bulan
Spesifikasi : paket internet
(utilitas, administrasi dan pajak)

Pengiriman Produk 3000 kg


Kartu Pass YIA 42 org x 12 bulan
Pajak PBB Galeri UMKM di YIA 1 tahun

Sewa sarana mobil box/pickup 30 hari


pengiriman barang

Jasa Sewa Dekorasi Event 6 kali x 1 kegiatan


Sewa Tempat 12 bulan
Belanja pemeliharaan meubel 2 kali x 1 tahun

Belanja pemeliharaan 3 kali x 1 tahun


konstruksi

Monev Pengelolaan Galeri PKG Perjalanan dinas 4 orang x 2 kali x 12 bulan

b. Fasilitasi Promosi dan


Pemasaran (Galeri SMESCO)
Persiapan Penggandaan 3000 lembar
Makan minum rapat 20 orang x 10 kali

Pelaksanaan Cetak Leaflet 10000 lembar


Dekorasi Booth 20 m2
Tukang bongkar 10 orang
Sponsored content media sosial 8 kali x 1 kegiatan

Ekspedisi pengiriman 300 kg


Sewa sarana mobil box/pickup 5 hari
pengiriman barang

Sewa Tempat 300 meter2

Pameran produk UMKM di


destinasi wisata
Pendukung ATK 2 paket D
Penggandaan 4000 lembar
Persiapan makan minum rapat 20 orang x 2 kali x jumlah
kegiatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 2 kali x 4 lokasi

Pelaksanaan Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB


Kegiatan Kantor-Alat Tulis
Kantor (Operasional)
Belanja Alat dan Bahan 1 RAB
Operasional Pameran
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor- Kertas dan
Cover (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Bahan
Komputer (Operasional)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perabot Kantor
(Operasional)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya
(Operasional)
Cetak Banner / Spanduk 6 meter persegi x jumlah
kegiatan
Baliho 10 meter x jumlah kegiatan
umbul-umbul 20 buah x jumlah kegiatan
Goodie Bag 50 buah x jumlah kegiatan
Backdrop 1 buah x jumlah kegiatan
Dekorasi Booth 3 m2 x jumlah kegiatan
Makan Minum harian UMUM 70 OH x 3 hari x jumlah
kegiatan
Pembawa acara 2 OK x jumlah kegiatan
Petugas Kebersihan 2 org x jumlah kegiatan
Petugas Keamanan 2 org x jumlah kegiatan
Atraksi Kesenian Organ Tunggal 1 paket x 3 hari x jumlah
kegiatan
Podcast UMKM 2 paket x jumlah kegiatan
Sewa Tempat 2 hari x jumlah kegiatan
Sewa Tenda 5 unit x 2 hari x jumlah kegiatan

sewa tenda 4 unit x 2 hari x jumlah kegiatan

Sewa kursi VIP 40 unit x 2 hari x jumlah


kegiatan
Sewa kursi/meja 50 unit x 2 hari x jumlah
kegiatan
Sewa Meja lipat 50 unit x 2 hari x jumlah
kegiatan
sewa Sound sistem 2 unit x 2 hari x jumlah kegiatan

Sewa panggung rigging 1 unit x 2 hari x jumlah kegiatan

Perjalanan pelaksanaan 3 org x 2 hari x jumlah kegiatan

Gebyar Hari UKM

Pendukung ATK 1 paket D


Pameran Penggandaan 3000 lembar
Persiapan Makan minum rapat 20 org x 4 kali
Pelaksanaan Cetak Banner / Spanduk 25 meter persegi
Cetak Leaflet 2000 lembar
Cetak undangan talkshow 100 lembar
Goodie Bag 100 buah
Backdrop 3 buah x 1 kegiatan
Dekorasi Booth 60 meter persegi
Makan minum harian umum 20 OH x 3 hari
panitia
Makan minum harian umum 60 OH x 3 hari
peserta, narsum dan moderator

Honorarium Pembawa acara 1 org x 2 OK x 3 hari


profesional
Honorarium Rohaniawan 1 org x 2 OK
Penjaga Stand 60 org x 1 shift x 3 hari
Sewa atraksi kesenian 2 kali x jumlah hari
Honorarium Juri 2 OK x jumlah lomba
Jasa Buzzer 2 kali x 1 kegiatan
Iklan media cetak 300 mmkolom
Advertorial SKH lokal halaman 2 kali
tengah
Program Televisi peliputan 5 tayang
advertorial
Podcast UMKM 2 paket
Sponsored content media sosial 5 kali x 1 kegiatan

Sewa meja VIP 10 buah x 3 hari


Sewa kursi VIP 60 buah x 3 hari
Sewa sound sistem in door 1 unit x 3 hari
Sewa lighting in door 2 bar x 3 hari
Sewa LED 15 meter persegi x 3 hari
Sewa tempat 1 paket
sewa panggung 15 meter persegi x 3 hari
Hadiah Pemenang 3 orang x jumlah lomba
Trophy 1 set x jumlah lomba

Lomba
Persiapan Makan Minum Rapat 20 org x 2 kali
Pelaksanaan Lomba
Pelaksanaan Hadiah Pemenang 3 orang x jumlah lomba
Trophy 1 set x jumlah lomba
Cetak Sertifikat Pemenang 3 buah x jumlah lomba
Lomba
Cetak Informasi Pemenang 3 buah x jumlah lomba
lomba (Mockup)

Sarasehan KUMKM Paket Tayang Sarasehan UKM 1 RAB x jumlah angkatan

Souvenir cindera mata 30 buah x jumlah angkatan


Belanja kaos peserta 30 buah x jumlah angkatan
Masker kain 30 buah x jumlah angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 hari x jumlah
angkatan
Honorarium narasumber 3 oj x jumlah angkatan

Peningkatan kapasitas UMKM di Alat Tulis Kantor 3 Paket D


Desa Mandiri Budaya (Tahap Honor pendamping desa preneur 4 bulan x jumlah desa
Penumbuhan)
Makanan minuman rapat 20 ok x 20 kali
penggandaan hvs 100 lembar x 3 exp x jumlah
desa
a. Sosialisasi Pengembangan Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
Kewirausahaan Desa Budaya penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x jumlah hari x
jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 40 OH x 1 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 1 orang x 1 OJ x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 1 hari x jumlah angkatan
perjalanan dinas 2 hari x jumlah hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
b. TOT Pengembangan Cetak Banner / Spanduk 5 meter2 x jumlah angkatan
Kewirausahaan Desa Budaya
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4
b. TOT Pengembangan 5 6
Kewirausahaan Desa Budaya penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x jumlah hari x
jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 20 oh x 1 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 1 hari x jumlah angkatan
perjalanan dinas 2 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 15 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
c. Pelatihan Mindset Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
Kewirausahaan Pengembangan penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30
Kewirausahaan Desa Budaya peserta x 3 hari x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x 3 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 oj x 3 hari x jumlah angkatan

sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan


sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 3 hari x jumlah angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
d. Bimtek Tahap Penumbuhan Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30
peserta x 2 hari x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 2 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x jumlah
angkatan
Honorarium instruktur 2 orang x 3 jpl x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 1 hari x 2 hari x jumlah
angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 2 hari x jumlah
angkatan
e. Pelatihan Penumbuhan Desa Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Preneur Sewa alat praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30
peserta x 3 hari x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 3 hari x jumlah
umum angkatan
narasumber 3 oj x 3 hari x jumlah angkatan

sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan


sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 3 hari x jumlah angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
f. FGD Evaluasi Desa Preneur Sewa tempat 1 hari x jumlah angkatan
Tahap Penumbuhan Honorarium narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 1 hari x jumlah
umum angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30
peserta x 1 hari x jumlah
angkatan

Masterplan Rintisan Desa Dokumen Masterplan Rintisan 1 RAB x jumlah paket


Mandiri Budaya Desa Mandiri Budaya

Honorarium narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah


angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x jumlah angkatan
umum
Uang Trasnport Peserta tingkat 30 orang x 1 hari x jumlah
lokal angkatan
Sewa Tempat 1 hari x jumlah angkatan
Peningkatan kapasitas UMKM di Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Desa Budaya (Tahap Maju) honor Pendamping desa preneur jumlah desa x 4 bulan

Makanan minuman rapat 20 ok x 20 kali


Penggandaan HVS 100 lembar x 3 exp x jumlah
desa
a. FGD Penumbuhan Desa Sewa Tempat 1 hari x jumlah angkatan
Preneur Tahap Maju Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah
angkatan
Konsumsi/Akomodasi 40 oh x 1 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 30 peserta x 1 hari x
jumlah angkatan
b. FGD Evaluasi Penumbuhan Sewa Tempat 1 hari x jumlah angkatan
Desa Preneur Tahap Maju Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah
angkatan
Konsumsi/Akomodasi 40 oh x 1 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 30 peserta x 1 hari x
jumlah angkatan
c. Workshop Komitmen Merk penggandaan materi 10 lembar x 20 peserta x 1 hari x
kebudayaan jumlah angkatan
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 20 oh x 1 hari x jumlah
umum angkatan
Uang Transport peserta lokal 20 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
Sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa Sound system 1 unit x jumlah angkatan
Sewa Tempat 1 hari x 3 hari x jumlah
angkatan
Pelatihan dan Pendampingan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Digital Campaign penggandaan materi 10 lembar x 30 peserta x 3 hari x
jumlah angkatan
Makanan minuman rapat 20 ok x 2 kali
Honorarium Narasumber 3 org x 1 OJ x jumlah angkatan

Instruktur 4 org x 2 JPL X 3 hari x jumlah


angkatan
Desain katalog 1 buah x 10 produk x 30 peserta

Copy writer 1 buah x 12 produk x 30 peserta

Web standar 1 buah x 30 peserta


Konsumsi/Akomodasi 40 oh x 3 hari x jumlah
angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah angkatan

Score training bagi UKM Kegiatan Score training bagi 1 RAB


UKM

Rembug Desa Usaha Gotong Rembug Desa Usaha Gotong 1 RAB


Royong di desa wisata Royong

Buletin sibakul Master Buletin Sibakul 1 RAB x jumlah edisi


Cetak Buku 250 eksemplar x jumlah edisi

Peningkatan kapasitas UMKM di Alat tulis kantor 3 Paket D


Desa Budaya (Tahap Honorarium pendamping jumlah desa x 4 bulan
Pengembangan) Makan minum rapat 20 ok x 20 kali
penggandaan hvs 100 lembar x 3 exp x jumlah
desa
a. pelatihan peningkatan Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
kapasitas penggandaan materi 10 lembar x 30 peserta x 3 hari x
jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 3 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 1 hari x jumlah hari x jumlah
angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
b. Pelatihan Diversifikasi Produk Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
penggandaan materi 10 lembar x jumlah peserta x
jumlah hari x jumlah angkatan

Makanan dan minuman harian 40 oh x 3 hari x jumlah


umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 1 hari x 3 hari x jumlah
angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
c. Pelatihan Penumbuhan Desa Bahan Praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Preneur Tahap Pengembangan Sewa alat praktek 1 RAB x jumlah angkatan
Cetak Banner / Spanduk 5 meter x jumlah angkatan
penggandaan materi 10 lembar x 3 materi x 30
peserta x 3 hari x jumlah
angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 3 hari x jumlah
umum angkatan
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari x jumlah
angkatan
sewa LCD 1 unit x jumlah angkatan
sewa sound system 1 unit x jumlah angkatan
sewa tempat 3 hari x jumlah angkatan
perjalanan dinas 3 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 3 hari x jumlah
angkatan
d. FGD Evaluasi Desa Preneur Honorarium Narasumber 3 orang x 1 OJ x jumlah
Tahap Pengembangan angkatan
Sewa tempat 1 hari x jumlah angkatan
Makanan dan minuman harian 40 oh x 1 hari x jumlah
umum angkatan
Uang Transport peserta lokal 30 orang x 1 hari x jumlah
angkatan
Penggandaan HVS 10 lembar x 3 materi x 30
peserta x 1 hari x jumlah
angkatan

Branding Produk Lokal Branding produk lokal 1 RAB

Fasilitasi Ongkos Kirim Subsidi ongkos kirim 55.000 kiriman x 1 tahun


Belanja pulsa 1 bulan x jumlah bulan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 4 kali x jumlah bulan

Sumbang Swara Radio Blusuk Sumbang Swara Radio Blusuk 1 RAB x jumlah angkatan
Kampung Jajah Desa Milang Kampung Jajah Desa Milang
Kori Kori

honorarium narasumber 3 oj x jumlah angkatan

Inkubator Bisnis Piagam/sertifikat/tanda 20 lembar


penghargaan lambang DIY
Honor Tim Jogja Inkubator 8 orang x 6 bulan
Penggandaan HVS 70 gram 10000 lembar
Makanan dan minuman rapat 20 org x 12 kali

Video Profil UKM Unggulan 1 paket


Video Profil Produk UKM 1 paket
Unggulan
ToT Peningkatan Kapasitas Penggandaan 1500 lembar
Coach Pendamping Inkubator Penggandaan HVS 70 gram 6 materi x 10 lembar x 30 org
Bisnis (Materi)
ToT Peningkatan Kapasitas
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Coach Pendamping Inkubator KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Bisnis 4 5 6
bahan publikasi (spanduk) 5 meter x 1 lembar
Honorarium Narasumber 3 oj x 3 hari
Konsumsi/Akomodasi Lokal 40 org x 3 hari
(Pelatihan)
Uang Transport Peserta Tingkat 30 org x 3 hari
Lokal (Pelatihan)
Business Check Up bahan publikasi spanduk 5 meter x jml kegiatan
Penggandaan HVS 70 gram 500 materi x jml kegiatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x jml kegiatan
umum
Honorarium Praktisi 6 jpl x 1 hari x jml kegiatan
Sewa Sound system 1 unit x jml kegiatan
Sewa LCD 1 unit x jml kegiatan
Sewa Tempat Pertemuan 1 hari x jml kegiatan
Uang Transport Peserta Tingkat 30 orang x jml kegiatan
Lokal
Sosialisasi Inkubator Bisnis bahan publikasi spanduk 5 meter x 1 kegiatan
Penggandaan HVS 70 gram 3 materi x 10 lembar x 150
orang x 1 kegiatan
Makanan dan minuman harian 160 orang x 1 kegiatan
umum
Honorarium 3 oj x 1 kegiatan
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Sewa Sound system 1 unit x 1 kegiatan
Sewa LCD 1 unit x 1 kegiatan
Sewa Tempat Pertemuan 1 hari x 1 kegiatan
Uang Transport Peserta Tingkat 150 orang x 1 kegiatan
Lokal
Inkubasi Tahap 1 Uang Harian perjalanan dinas 3 org x 4 kali
dalam daerah
Penggandaan HVS 70 gram 8 materi x 10 lembar x 30 org x
(Materi) jml akt
bahan publikasi (spanduk) 5 meter x 2 lembar
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari x jml akt

Uang Transport Peserta Tingkat 30 org x 3 hari x jml akt


Lokal (Pelatihan)
Makanan dan minuman harian 40 org x 3 hari x jml akt
umum
Sewa Tempat 3 hari x jml akt
Seleksi Peserta Inkubasi Tahap bahan publikasi spanduk 5 meter x jml kegiatan
2 Penggandaan HVS 70 gram 500 lembar x jml kegiatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x jml kegiatan
umum
Honorarium 3 oj x jml kegiatan
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Sewa Sound system 1 unit x jml kegiatan
Sewa LCD 1 unit x jml kegiatan
Sewa Tempat Pertemuan 1 hari x jmk kegiatan
Uang Transport Peserta Tingkat 30 orang x jml kegiatan
Lokal
Inkubasi Tahap 2 Penggandaan HVS 70 gram 6 materi x 10 lembar x 30 org x
(Materi) jml akt
bahan publikasi (spanduk) 5 meter x 2 lembar
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari x jml akt

Makanan dan minuman harian 40 org x 3 hari x jml akt


umum
Uang Transport Peserta Tingkat 30 org x 3 hari x jml akt
Lokal (Pelatihan)
Sewa Tempat 3 hari x jml akt
Uang Harian perjalanan dinas 3 org x 2 kali
dalam daerah
Seleksi Peserta Inkubasi Tahap bahan publikasi spanduk 5 meter x jml kegiatan
3 Penggandaan HVS 70 gram 500 lembar x jml kegiatan
Makanan dan minuman harian 40 orang x jml kegiatan
umum
Honorarium 3 oj x jml kegiatan
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Sewa Sound system 1 unit x jml kegiatan
Sewa LCD 1 unit x jml kegiatan
Sewa Tempat Pertemuan 1 hari x jml kegiatan
Uang Transport Peserta Tingkat 30 orang x jml kegiatan
Lokal
Inkubasi Tahap 3 Penggandaan HVS 70 gram 6 materi x 10 lembar x 30 org
(Materi)
bahan publikasi (spanduk) 5 meter
Honorarium Narasumber 3 orang x 1 oj x 3 hari
Makanan dan minuman harian 40 org x 3 hari
umum
Sewa Tempat 3 hari x jml akt
Uang Transport Peserta Tingkat 30 org x 3 hari
Lokal (Pelatihan)
Uang Harian perjalanan dinas 3 org x 1 kali
dalam daerah
Transport peserta studi 30 org
lapangan
Jasa Studi Lapangan ke luar 1 paket
kota
Honorarium Narasumber Studi 3 oj
Lapangan
Temu Bisnis Penggandaan HVS 70 gram 500 lembar
(Materi)
bahan publikasi (spanduk) 5 meter
Honorarium Narasumber 3 oj
Konsumsi/Akomodasi Lokal 40 org
(Pelatihan)
Uang Transport Peserta Tingkat 30 org
Lokal (Pelatihan)
Pemilihan UKM Unggulan bahan publikasi spanduk 5 meter x 1 lembar
Penggandaan HVS 70 gram 500 lembar
Makanan dan minuman harian 40 orang
umum
Honorarium 3 oj
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Sewa Sound system 1 unit
Sewa LCD 1 unit
Sewa Tempat Pertemuan 1 hari
Uang Transport Peserta Tingkat 30 orang
Lokal

a. Tamansari (Temu Bersama


Insan Koperasi)
Pendukung Kegiatan:
ATK 4 paket d
Penggandaan 1000 lembar x 10 kali
Makan Minum Rapat 25 Orang x 12 Kali
Makan Minum Harian Umum 25 Orang x 12 Kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6

a) Seremoni Backdrop 2 unit x jml kegiatan


Cetak Undangan 1 lembar x 200 orang
Seragam Batik 1 buah x 200 orang
Goodie Bag 1 buah x 200 orang
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 Orang x 2 OJ x 1 Hari
Honorarium Narasumber Pusat 1 orang x 2 OJ x 1 Hari

Honorarium Narasumber 1 orang x 2 OJ x 1 Hari


Setingkat Kepala Daerah
Honorarium Pembawa acara 3 OK x 1 hari
Profesional
Konsumsi/Akomodasi Lokal 200 orang x 1 hari
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari
Tiket PP Narasumber 1 orang/PP x 1 hari
Biaya taksi 1 orang x 2 kali
Uang Harian Perjalanan Dinas 1 orang x 2 hari
Narasumber Pusat
Uang representasi 1 orang x 2 hari
Uang Transport peserta lokal 120 orang x 1 hari
Kru Reputasi lokal 10 orang x 1 hari
Penata Busana 1 orang x 1 hari
Penata Musik 1 orang x 1 hari
Penata Rias 1 orang x 1 hari
Pemusik 10 orang x 1 hari
Penata Suara 1 orang x 1 hari
Pemain/Pemeran/Penari 10 orang x 1 hari
Pimpinan Produksi 1 orang x 1 hari
Kru Film 10 orang x 1 hari
Atraksi Kesenian 2 paket x 1 hari
Live streaming 2 paket x 1 hari
Advertorial SKH lokal 5 paket
ILM TV Lokal 3 paket
Jasa Buzzer 5 paket
Program Televisi peliputan 4 tayang
advertorial
Publikasi surat kabar 3 terbit
Pembuatan Video Konten 2 paket
Publikasi
Sewa Gunsmoke 5 unit x 1 hari
Sewa Kursi VIP 60 unit x 1 hari
Sewa Meja Round table 10 unit x 1 hari
Sewa AC 5 unit x 1 Hari
Sewa Panggung 150m2 x 1 hari
Sewa Sound Sistem 4 unit x 1 hari
Sewa Alat Band 1 unit x 1 hari
Sewa Lighting 4 unit x 1 hari
Sewa LED Screen 60 m2 x 1 hari
Setting Dekorasi Panggung 1 paket

b) Pameran Baliho 2 buah x 3 hari x jumlah


kegiatan
Backdrop 2 unit x 3 hari x jumlah kegiatan

Belanja Meeting dalam Kota:


Honorarium Narasumber 4 Orang x 2 OJ x 1 Hari x
jumlah kegiatan
Honorarium Narasumber Pusat 1 orang x 2 OJ x 1 Hari x jumlah
kegiatan
Honorarium Narasumber 1 orang x 2 OJ x 1 Hari x jumlah
Setingkat Kepala Daerah kegiatan
Honorarium Pembawa acara 3 OK x 3 hari x jumlah kegiatan
Profesional
Konsumsi/Akomodasi Lokal 70 orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x jumlah
kegiatan
Tiket PP Narasumber 1 orang/PP x 1 hari x jumlah
kegiatan
Biaya taksi 1 orang x 2 kali x jumlah
kegiatan
Uang Harian Perjalanan Dinas 1 orang x 2 hari x jumlah
Narasumber Pusat kegiatan
Uang representasi 1 orang x 2 hari x jumlah
kegiatan
Uang Transport peserta lokal 50 orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Kru Reputasi lokal 10 orang x jumlah kegiatan
Penata Busana 1 orang x jumlah kegiatan
Penata Musik 1 orang x jumlah kegiatan
Penata Rias 1 orang x jumlah kegiatan
Pemusik 10 orang x jumlah kegiatan
Penata Suara 1 orang x jumlah kegiatan
Pemain/Pemeran/Penari 10 orang x jumlah kegiatan
Pimpinan Produksi 1 orang x jumlah kegiatan
Kru Film 10 orang x jumlah kegiatan
Atraksi Kesenian 2 paket x jumlah kegiatan
Live streaming 2 paket x jumlah kegiatan
Advertorial SKH lokal 5 paket x jumlah kegiatan
ILM TV Lokal 3 paket x jumlah kegiatan
Jasa Buzzer 5 paket x jumlah kegiatan
Program Televisi peliputan 4 tayang x jumlah kegiatan
advertorial
Publikasi surat kabar 3 terbit x jumlah kegiatan
Pembuatan Video Konten 2 paket x jumlah kegiatan
Publikasi
Sewa Gunsmoke 4 unit x jumlah kegiatan
Sewa Kursi VIP 60 unit x jumlah kegiatan
Sewa Panggung 150m2 x jumlah kegiatan
Sewa Sound Sistem 4 unit x jumlah kegiatan
Sewa Alat Band 1 unit x jumlah kegiatan
Sewa Lighting 4 unit x jumlah kegiatan
Sewa LED Screen 60 m2 x jumlah kegiatan
Setting Dekorasi Panggung 1 paket x jumlah kegiatan
Umbul-Umbul 10 buah x jumlah kegiatan
cetak banner 10 m2 x jumlah kegiatan
Dekorasi Tenda 1 paket x jumlah kegiatan
Dekorasi Gate 1 paket x jumlah kegiatan
Sewa blower 4 unit x jumlah kegiatan
Honorarium Tukang Bongkar 5 Orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Honorarium Petugas Kebersihan 5 Orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Honorarium Petugas Keamanan 5 Orang x 3 hari x jumlah
kegiatan
Sewa Tempat 3 hari x jumlah kegiatan
Sewa Genset 3 unit x 3 hari x jumlah kegiatan

Sewa sarana mobil pengiriman 4 unit x 3 hari x jumlah kegiatan


barang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
sewa tenda 5 unit x 3 hari x jumlah
kegiatan
Sewa Tenda Kerucut 15 unit x 3 hari x jumlah
kegiatan
Sewa Kursi 30 unit x 3 hari x jumlah
kegiatan
Sewa meja lipat 30 unit x 3 hari x jumlah
kegiatan

b. Klinik Koperasi
Pendukung Kegiatan: ATK 4 paket d
Persiapan: Penggandaan 1000 lembar x 10 kali
Makan Minum Rapat 20 Orang x 12 Kali
Pelaksanaan:
a) Klinik Koperasi Cetak banner 10 m2 x Jumlah Angkatan
Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 meteri
x jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 Orang x 4 OJ x Jumlah
Angkatan
Honorarium Praktisi 4 orang x 6 JPL x 4 Hari x
jumlah Kegiatan
sewa tempat 4 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 48 Orang x 4 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x Jumlah angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 1 orang x 2 hari x jumlah
Pusat angkatan
Tiket PP Narasumber 1 Orang x jumlah angkatan
Biaya taksi 1 Orang x 2 kali x jumlah
angkatan
Uang Representasi 1 Orang x jumlah angkatan
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 8 kali
dalam daerah

b) Pawiyatan Pangurus Koperasi Cetak banner 10 m2 x Jumlah Angkatan


Jogja Istimewa Penggandaan materi 15 lembar x 40 orang x 4 meteri
x jumlah angkatan
Belanja Meeting dalam Kota:
Honorarium Narasumber 4 Orang x 4 OJ x Jumlah
Angkatan
Honorarium Praktisi 4 orang x 6 JPL x 4 Hari x
jumlah Kegiatan
sewa tempat 4 Hari x Jumlah Angkatan
makan dan minum harian 48 Orang x 4 Hari x Jumlah
Umum Angkatan
Akomodasi Hotel 1 orang/kamar x 2 hari x jumlah
angkatan
Uang Transport peserta lokal 40 orang x Jumlah angkatan
Perjalanan Dinas Narasumber 1 orang x 2 hari x jumlah
Pusat angkatan
Tiket PP Narasumber 1 Orang x jumlah angkatan
Biaya taksi 1 Orang x 2 kali x jumlah
angkatan
Uang Representasi 1 Orang x jumlah angkatan
Uang harian perjalanan dinas 5 orang x 4 kab x 8 kali
dalam daerah

20. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PERIZINAN DAN PENANAMAN MODAL

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGEMBANGAN Pembuatan Peta Investasi Pendukung Alat tulis kantor 8 Paket D
IKLIM PENANAMAN MODAL Provinsi Penggandaan 8 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 12 kali

Perjalanan dalam daerah 3 org x 4 kab x 3 kali


Penyediaan Peta Potensi dan Menyusun kajian Jasa Konsultansi Berorientasi 3 RAB
Peluang Usaha Provinsi Pengembangan Investasi Layanan-Jasa Studi Penelitian
dan Bantuan Teknik

Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket


barang/jasa
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 50 org x 3 kali

Honorarium Narasumber 2 orang x 1 sesi x 3 kali


Honorarium Moderator 1 OK x 3 kali
Menyelenggarakan FGD Kajian Perjalanan dinas luar daerah 2 org x pp x 1 hari x 3 kali
Pengembangan Investasi bagi narasumber pusat
Uang Transport Peserta 30 org x 3 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 50 org x 3
kali
Backdrop 5 m2 x 3 kl
Menyelenggarakan Forum Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 2 kali
Pemetaan Investasi
Honorarium Narasumber 6 orang x 1 sesi x 2 kali
Honorarium Moderator 1 OK x 3 kali
Perjalanan dinas luar daerah 1 org x pp x 1 hari x 2 kali
bagi narasumber pusat
Uang Transport Peserta 40 org x 2 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 60 org x 2
kali
Backdrop 1 buah x 2 kl
Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB
Bidang - Telematika
Menyusun Database Informasi
Penanaman Modal
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Jasa Konsultansi Berorientasi 5 RAB
Layanan-Jasa Studi Penelitian
Menyusun Dokumen Prospektus dan Bantuan Teknik/ Tenaga
Investasi DIY (5 Kab/kota) yang Swakelola
siap Jual 100%
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Mengikuti Rapat Harmonisasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x1 kali
Kebijakan Pusat dan Daerah
bagi Pemerataan Investasi

Mengikuti Rapat Koordinasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x1 kali
Nasional (Rakornas) Investasi
Mengikuti Sosialisasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x1 kali
Penyusunan Potensi Investasi

Mengikuti Workshop Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x1 kali


Penyusunan RUPM
Mengikuti sosialisasi Sistem Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x1 kali
Potensi Investasi Regional (PIR)
Berbasis Geospasial
PROGRAM PROMOSI Penyelenggaraan Promosi Pendukung Alat tulis kantor 25 Paket D
PENANAMAN MODAL Penanaman Modal yang Menjadi
Kewenangan Daerah Provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1
PROGRAM PROMOSI Penyelenggaraan2 Promosi 3 Pendukung 4 5 6
PENANAMAN MODAL Penanaman Modal yang Menjadi Penggandaan 25 Paket D
Kewenangan Daerah Provinsi Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 12 kali

Pelaksanaan Kegiatan Promosi Membuat Bahan Promosi Jasa Konsultansi ahli pertama 2 RAB
Penanaman Modal Kewenangan
Provinsi Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Cetak Buku Promosi 200 eksemplar
Cetak Buku Profil Investasi DIY 200 eksemplar

Cetak Buku Peta Promosi 200 eksemplar


Cetak Booklet 200 eksemplar
Membuat Bahan Promosi Digital Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 2 RAB x jmlh video
Pemotretan
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan Membuat Bahan Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 2 keg x 2 kl
Promosi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 kab/kota x 2 kl

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hr x 3 kl

Mengikuti Pameran Investasi di


Sewa Booth 1 Paket
Jawa
Sewa Display 1 Paket
Persiapan Pameran Investasi di Makan minum rapat 15 org x 2 kali
Jawa
Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 2 hr x 2 kal
Pelaksanaan Pameran Investasi 3 org x 4 hr x 2 kali
Perjalanan dinas luar daerah
di Jawa
Mengikuti Pameran Inventasi di
Sewa Booth 1 Paket
Luar Jawa
Persiapan Pameran Investasi di Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali
Luar Jawa
Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 3 hr x 2 kali
Pelaksanaan Pameran Investasi 3 org x 4 hr x 2 kali
Perjalanan dinas luar daerah
di Luar Jawa
Mengikuti Kegiatan BKPM RI Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 4 hr x 1 kl
Regional Investment Forum (RIF)

Persiapan Mengikuti Kegiatan Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali


BKPM RI Regional Investment
Forum (RIF)
Mengikuti Pameran Investasi ke
Souvenir 200 buah
Luar Negeri
Persiapan Pameran Investasi ke Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali
Luar Negeri
Pelaksanaan Pameran Investasi 2 org x 5 hari x 2 kl
Perjalanan Dinas Luar Negeri
ke Luar Negeri
Menyelenggarakan Temu Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kali
Investor Tk Nasional Honorarium pembawa acara 1 org x 2 kali
Uang Transport Peserta 100 org x 2 kali
Konsumsi /Akomodasi
100 org x 2 kali
Nasional ****
Perjalanan dinas luar daerah
jml org x 1 pp x 2 kali
bagi narasumber pusat
Souvenir 100 buah x 2 kali
Seminar Kit 100 buah x 2 kali
Backdrop/ Latar Pembuka 100 buah x 2 kali
Cetak Undangan 100 buah x 2 kali
Pengisi Kesenian 1 paket x 2 kali
Dekorasi 1 paket
Sewa Partisi 1 paket
Sewa Booth 1 paket
Persiapan Menyelenggarakan Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali x 2 keg
Temu Investor Tk Nasional
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hr x 2 kali
Pelaksanaan Temu Investor Tk Perjalanan Dinas Luar Daerah 6 org x 2 hr x 2 kali
Nasional
Menyelenggarakan Forum Honorarium Narasumber 3 org x 2 OJ x 4 kali
Investasi Tingkat Regional Honorarium pembawa acara 1 org x 4 kali
Uang Transport Peserta 50 org x 4 kali
Makanan dan Minuman Harian
60 org x 4 kali
Umum
Perjalanan dinas luar daerah
2 org x 1 pp x 4 kali
bagi narasumber pusat
Souvenir 50 buah x 4 kali
Seminar Kit 50 buah x 4 kali
Backdrop/ Latar Pembuka 1 buah x 4 kali
Cetak Undangan 50 buah x 4 kali
jasa penyelenggara acara
1 paket x 4 kali
kesenian
Dekorasi 1 paket x 4 kali
Sewa Partisi 1 paket x 4 kali
Sewa Booth 1 paket x 4 kali
Cetak Laporan Forum Investasi
6 eksemplar x 4 kali
Tingkat Regional
Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 3 kali x 4 keg
Persiapan Forum Investasi
Tingkat Regional
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hr x 4 kali
Pelaksanaan Forum Investasi
Perjalanan dinas luar daerah 6 org x 2 hr x 4 kali
Tingkat Regional
Honorarium Narasumber 3 org x 2 OJ x 2 kali
Honorarium pembawa acara 1 org x 2 kali
Uang Transport Peserta 50 org x 2 kali
Makanan dan Minuman Harian
60 org x 2 kali
Umum
Perjalanan dinas luar daerah
2 org x 1 pp x 2 kali
Menyelenggarakan Temu bagi narasumber pusat
Investor Tk Lokal Seminar Kit 50 buah x 4 keg
Cetak Backdrop/ Latar
1 buah x 2 kali
Pembuka
Cetak Undangan 50 buah x 2 kali
Dekorasi 1 paket
Sewa Partisi 1 paket
Sewa Booth 1 paket
Persiapan Temu Investor Tk Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali x 2 keg
Lokal
PROGRAM PEMERINTAHAN Fasilitasi Kerja Sama Daerah Fasilitasi Kerja Sama Luar Pendukung Alat tulis kantor 20 Paket D
DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT Negeri Penggandaan 20 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 12 kali

Cetak Buku Bunga Rampai 100 ekslempar


KSLN DIY
Menyelanggarakan Rapat Makanan dan Minuman Harian 2 kl x 25 org x 3 mitra
Interkem Umum
Honorarium Narasumber 3 org x 2 kl x 2 OJ x 3 mitra
Honorarium Moderator 2 kl x 1 OK x 3 mitra
Perjalanan dinas luar daerah 2 kl x 2 org x 3 mitra
bagi narasumber pusat
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 15 org x 2 kali x 2 keg
Persiapan Rapat Interkem
2 org x 2 kali
Pelaksanaan Rapat Interkem Perjalanan Dinas Luar Daerah
Menyelenggarakan Joint Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 1 kl x 25 org x 5 mitra
Working Group KSLN
Honorarium Narasumber 2 org x 1 kl x 2 OJ x 5 mitra
Honorarium Moderator 1 kl x1 OK x 5 mitra
Perjalanan dinas luar daerah 1 kl x 1 org x 5 mitra
bagi narasumber pusat
Persiapan Joint Working Group Makanan dan Minuman Rapat 2 kl x 25 org x 12 bln
KSLN
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 1 kl x 50 org x 2 mitra

Honorarium Narasumber 2 org x 1 kl x 2 OJ x 2 mitra


Menyelenggarakan Rapat Kerja
Honorarium Moderator 1 kl x1 OK x 2 mitra
Teknis Internasional KSLN
Uang Transport Peserta 1 kl x 50 org x 2 mitra
Perjalanan dinas luar daerah 1 kl x 1 org x 2 mitra
bagi narasumber pusat
Sewa kamar/penginapan 4 hr x 5 kamar x 5 mitra
Sewa Kendaraan 5 hr x 2 kend x 5 mitra
Retribusi/Pajak - Tiket 4 objek x 10 org x 5 mitra
Makanan dan Minuman Rapat 1 kl x 25 org x 5 mitra
Menjamu Hospitality Tamu Luar Welcome Dinner
Negeri Honorarium Tenaga 5 hr x 1 org x 5 mitra
Ahli/Narasumber/Instruktur
1 pcs x 5 org x 10 mitra
Alat/Bahan untuk Kegiatan
Kantor- Suvenir/Cendera Mata
Honorarium Narasumber 1 kl x 7 OJ x 2 mitra
Menyelenggakan Special Lecture Honorarium Moderator 1 kl x 1 OK x 2 mitra
Expert Mitra Kerjasama Makanan dan Minuman Harian 1 kl x 40 org x 2 mitra
Umum
Melakukan Kunjungan Kerja Perjalanan Dinas Ke Luar Negeri 1 tahun
Keluar Negeri (pendampingan
Gub/ Kunj. Balasan/
Penjajagan/ Peniriman Kursus /
Pengiriman Rombongan)

Persiapan Melakukan Makan minum rapat 1 kl x 20 org x 12 bln


Kunjungan Kerja Keluar Negeri

Pelaksanakan Kunjungan Kerja Cinderamata 1 pcs x 5 org x 5 mitra


Keluar Negeri Cetak Buku Panduan 20 eksemplar x 5 mitra
Makanan dan Minuman Harian 1 kl x 50 org x 5 mitra
Umum
Menyelanggarakan Rapat Kerja Honorarium Narasumber 3 org x 2 kl x 5 OJ x 5 mitra
Teknis Monev Kerjasama Luar Honorarium Moderator 1 kl x 1 OK x 5 mitra
Negeri Uang Transport Peserta 1 kl x 40 org x 5 mitra
Perjalanan dinas luar daerah 1 kl x 1 org x 5 mitra
bagi narasumber pusat
Persiapan Menyelanggarakan Makanan dan Minuman Rapat 2 kl x 25 org x 12 bln
Rapat Kerja Teknis Monev
Kerjasama Luar Negeri
Makanan dan Minuman Harian 1 kl x 25 org x 5 kab/kota
Umum
2 org x 2 kl x 2 OJ x 5 kab/kota
Honorarium Narasumber
Menyelenggarakan Rapat Kerja
Teknis Kerjasama Kab/Kota Honorarium Moderator 1 kl x 1 OK x 5 kab/kota
Uang Transport Peserta 1 kl x 15 org x 5 kab/kota
Perjalanan dinas luar daerah 1 kl x 1 org x 5 kab/kota
bagi narasumber pusat
Makanan dan Minuman Rapat 2 kl x 20 org x 5 kab/kota
Persiapan Rapat Kerja Teknis
Kerjasama Kab/Kota Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 5 kab/kota x 4 kl

PROGRAM PELAYANAN Penanaman Modal yang Pendukung Alat tulis kantor 50 Paket D
PENANAMAN MODAL Menurut Ketentuan Peraturan Penggandaan 160 Paket D
Perundangan-Undangan Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 24 kali
Menjadi Kewenangan Daerah
Provinsi Penyediaan Pelayanan Terpadu Melakukan rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 3 kali x 19 sektor
Perizinan dan Non Perizinan dengan Tim Teknis sebelum Izin
Berbasis Sistem Pelayanan terbit perizinan dan non
Perizinan Berusaha Terintegrasi perizinan
Secara Elektronik Meninjau Lokasi Bersama Tim Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 kab/kota x 60 kali
Teknis/OPD untuk verifikasi

Menerbitkan dokumen Perijinan Cetak Surat Izin terregister 12.000 eksemplar


dan non perijinan Cetak Map berkop 7.000 eksemplar
Cetak Leaflet 2.000 eksemplar
Menyelesaikan kendala verifikasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x 25 kali
dan pemenuhan kewajiban
perizinan berusaha berbasis
resiko

Mengajukan ISO 9001 Jasa Sertifikasi ISO 9001 1 RAB


Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Menyelenggarakan Forum Honorarium Narasumber 5 orang x 2 sesi x 12 kali
Komunikasi PTSP Honorarium Moderator 1 OK x 12 kali
Uang Transport Peserta 50 org x 12 kl
Backdrop 1 bh x 12 kali
Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 12 kali
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 12 kl

pengandaan materi 50 org x 10 lbr x 3 materi x 12


kali
Penjilidan Laporan Forum 5 eksemplar x 12 kali
Komunikasi PTSP
Persiapan Forum Komunikasi Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 4 kl
PTSP
Pemantauan Pemenuhan mengidentifikasi pemenuhan Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 24 kali
Komitmen Perizinan dan Non komitmen pelayanan perizinan
Perizinan Penanman Modal dan non perizinan Kertas HVS 10 RIM
Penggandaan 1000 lembar
Meninjau Lokasi untuk verifikasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 5 kab/kota x 2 kali x 12
Pemenuhan komitmen izin sektor

Menyelesaikan kendala Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hr x 14 kali


Pemenuhan Kewajiban Perizinan
Berusaha Berbasis Resiko

Mengadakan Sosialisasi Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 40 org x 3 kali x 12 sektor


Kewajiban Pemenuhan
komitmen bagi pelaku usaha Honorarium Narasumber 3 orang x 1 sesi x 3 kali x 12
sektor
Honorarium Moderator 1 OK x 3 kali x 12 sektor
Uang Transport Peserta 40 org x 3 kali x 12 sektor
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 3
kali x 12 sektor
Backdrop 1 buah x 3 kl x 12 sektor
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyediaan Layanan Konsultasi Mengkoordinasi Pengaduan Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 24 kali
dan Pengelolaan Pengaduan Masyarakat terhadap Pelayanan
Masyarakat terhadap Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Penggandaan 2000 lembar
Terpadu Perizinan dan Non Melakukan Kunjungan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 4 kab x 10 kali
Perizinan Lapangan dalam rangka
peninjauan lokasi aduan /
permasalahan perijinan /non
perijinan
Mengevaluasi pelaksanaan Makanan dan minuman harian 25 orang x 5 kali
Perijinan Dan non Perijinan umum
Pemda DIY dan Kab/Kota
Monitoring dan evaluasi PTSP Makanan dan minuman harian 25 orang x 4 kali
Kabupaten/Kota umum
Honorarium Narasumber 1 orang x 1 sesi x 4 kali
Sewa Bangunan Gedung Tempat 1 unit x 1 hari x 4 kali
Pertemuan

Menyusun Dokumen IKM Jasa Konsultansi Analisa Indeks 1 RAB


Kepuasan Masyarakat / Tenaga
ahli swakelola
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan Menyusun Dokumen Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 5 kali
IKM
Kertas HVS 5 Rim
Penggandaan 2000 lembar
Cetak Buku Laporan IKM 5 exselempar
Menyelenggarakan FGD Honorarium Narasumber 2 orang x 1 sesi x 1 kali
Dokumen IKM Makanan dan minuman harian 45 orang x 1 kali
umum
Sewa Bangunan Gedung Tempat 1 unit x 1 hari
Pertemuan
Uang Transport Peserta 40 orang x 1 kali
Meyelenggarakan Sosialisasi Makanan dan minuman harian 30 org x jml sosialisasi
Perizinan dan Non Perizinan umum
Honorarium Narasumber 2 orang x 1 sesi x jml sosialisasi

Sewa Bangunan Gedung Tempat 1 unit x jml sosialisasi


Pertemuan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 kab x jml sosialisasi

Uang Transport Peserta 30 org x jml sosialisasi


Penggandaan undangan 30 org x 2 lembar x jmlh
sosialisasi
PROGRAM PENGENDALIAN Pengendalian Pelaksanaan Pendukung Alat tulis kantor 25 paket D
PELAKSANAAN PENANAMAN Penanaman Modal yang Menjadi Penggandaan 25 paket D
MODAL Kewenangan Daerah Provinsi Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 12 kali

Honorarium Non PNS 1 orang x 12 bulan


Koordinasi dan Sinkronisasi Menyelengarakan Bimbingan Seminar Kit 50 org x 10 kali
Pembinaan Pelaksanaan teknis implementasi Perizinan Honorarium Narasumber 4 org x 1 sesi x 10 kali
Penanaman Modal Berusaha berbasis Risiko. Perjalanan dinas luar daerah 1 org x 1 pp x 10 kali
bagi narasumber pusat
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 10 kali

Uang Transport Peserta 60 org x 10 kali


Bacdrop 1 buah x 10 kali
Banner 1 buah x 10 kali
Penggandaan materi 4 Exslemplar X 60 org x 10 kali

Cetak Buku laporan Bimtek 3 buku x 10 kali


Persiapan Bimbingan teknis Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 10 kali
implementasi Perizinan
Berusaha berbasis Risiko.
Menyelenggarakan Sosialisasi Seminar Kit 50 org x 10 kali
implementasi Perizinan Honorarium Narasumber 4 org x 1 sesi x 10 kali
Berusaha berbasis Risiko. Perjalanan dinas luar daerah 1 org x 1 pp x 10 kali
bagi narasumber pusat
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 10 kali

Uang Transport Peserta 60 org x 10 kali


Bacdrop 1 buah x 10 kali
Banner 1 buah x 10 kali
Penggandaan materi 4 Exslemplar X 60 org x 10 kali

Cetak Buku laporan Sosialisasi 3 buku x 10 kali

Sosialisasi implementasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 10 kali


Perizinan Berusaha berbasis
Risiko.
Menyelenggarkan Anugrah Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 kali
Penghargaan LKPM kepada Pelaku seni tari 4 orang x 1 kali
pelaku usaha Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 75 org x 1kali

Perjalanan dinas luar daerah 1 org x 1 pp x 1kali


bagi narasumber pusat
Pigura Piagam Penghargaan 10 perusahaan
Pelaporan LKPM
Uang penghargaan untuk 10 perusahaan x 1 paket
Penghargaan LKPM
Bacdrop 1 buah x 1 kali
Banner 1 buah x 1 kali
Persiapan Menyelenggarkan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 5 kali
Anugrah Penghargaan LKPM
kepada pelaku usaha
mengikuti Rapat Harmonisasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x x 2 hari x1 kali
Kebijakan Pusat dan Daerah
bagi Pemerataan Investasi

Mengikuti Rapat Koordinasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x x 2 hari x1 kali
Nasional (Rakornas) Investasi
Mnegikuti Rapat Koordinasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x x 2 hari x1 kali
Wilayah II BKPM RI
Mengikuti Konsolidasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x x 2 hari x1 kali
Perkembangan data Realisasi
penanaman modal
Koordinasi dan Sinkronisasi Melakukan Inspeksi lapangan Perjalanan Dalam Daerah 5 org x 5 kab/kota x 30 kali
Pengawasan Pelaksanaan Analisa dan verifikasi data, profil
Penanaman Modal dan informasi kegiatan usaha
dari Pelaku Usaha

Melakukan Inspeksi lapangan Perjalanan Dalam Daerah 5 org x 5 kab/kota x 30 kali


evaluasi penilaian kepatuhan
pelaksanaan Perizinan
Berusaha Para Pelaku Usaha

Menyelenggarakan Rapat Makanan dan minuman harian 25 org x 5 kali


Koordinasi Identifikasi umum
permasalahan dan hambatan
yang dihadapi Pelaku Usaha
dalam merealisasikan
kegiatan usahanya
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Menyelenggarakan Forum Seminar Kit 40 org x 5 kali
penyelesaian permasalahan dan Honorarium Narasumber 4 org x 1 sesi x 5 kali
hambatan yang dihadapi Pelaku Perajalanan dinas luar daerah 1 org x 1 pp x 5 kali
Usaha dalam merealisasikan
kegiatan usahanya Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 50 org x 5 kali

Uang Transport Peserta 40 org x 5 kali


Bacdrop 1 buah x 5 kali
Banner 1 buah x 5 kali
Penggandaan materi 4 Exslemplar X 50 org x 5 kali

Cetak Buku laporan Forum 3 buku x 5 kali


penyelesaian permasalahan
Membuat video promosi digital Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB x jmlh video
Pemotretan
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Menyelenggarakan Bimbingan Seminar Kit 50 org x 10 kali
teknis implementasi Honorarium Narasumber 4 org x 1 sesi x 10 kali
pengawasan Perajalanan dinas luar daerah 1 org x 1 pp x 10 kali
Perizinan Berusaha berbasis
Risiko Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 10 kali

Uang Transport Peserta 60 org x 10 kali


Bacdrop 1 buah x 10 kali
Banner 1 buah x 10 kali
Penggandaan materi 4 Exslemplar X 60 org x 10 kali

Cetak Buku laporan Bimtek 3 buku x 10 kali


Persiapan Bimbingan teknis Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 10 kali
implementasi pengawasan
Perizinan Berusaha berbasis
Risiko
Menyelenggarakan Sosialisasi Seminar Kit 50 org x 10 kali
implementasi pengawasan Honorarium Narasumber 4 org x 1 sesi x 10 kali
Perizinan Berusaha berbasis Perjalanan Dinas Luar Daerah 1 org x 1 pp x 10 kali
Risiko
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 60 org x 10 kali

Uang Transport Peserta 60 org x 10 kali


Bacdrop 1 buah x 10 kali
Banner 1 buah x 10 kali
Penggandaan materi 4 Exslemplar X 60 org x 10 kali

Cetak Buku laporan Sosialisasi 3 buku x 10 kali

Persiapan Sosialisasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 10 kali


implementasi pengawasan
Perizinan Berusaha berbasis
Risiko
PROGRAM PENGELOLAAN Urusan Pengelolaan Data dan Pendukung Alat tulis kantor 20 paket D
DATA DAN SISTEM INFORMASI Informasi Perizinan dan Non Penggandaan 20 paket D
PENANAMAN MODAL Perizinan Penanaman Modal Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
yang Terintegrasi pada Tingkat
Daerah Provinsi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 Kabupaten/kota x 12
kali
Cetak Standar SOP Pelayanan 105 buku
Perizinan
Cetak Standar Pelayanan 105 eksemplar
Perizinan
Cetak Maklumat Pelayanan 100 eksemplar
Perizinan dan Non Perizinan
Backdrop 1 buah x jumlah publikasi
leaflet 500 buah
Xbanner 1 buaht x jumlah publikasi
Spanduk 1 buah x jumlah publikasi
Pemasangan iklan 1 paket x 3 lokasi x 5
Baliho/Billboard Kabupaten/Kota
Pengolahan, Penyajian dan Menyusun materi teknis Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB
Pemanfaatan Data dan Informasi kemudahan Layanan-Jasa Studi Penelitian
Perizinan dan Non Perizinan berusaha/percepatan perizinan dan Bantuan Teknik
Berbasis Sistem Pelayanan berusaha
Perizinan Berusaha Terintegrasi Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
secara Elektronik barang/jasa
Periapan Menyusun materi Penggandaan materi 2500 lembar
teknis kemudahan Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 5 Kabupaten/kota x 12
berusaha/percepatan perizinan kali
berusaha Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali

2 orang x 1 kali x 2 hr
Perjalanan Dinas Luar Daerah
Menyelenggarakan FGD materi Honorarium narasumber 5 OJ x 2 kali
teknis kemudahan Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
berusaha/percepatan perizinan Uang Transport Peserta 40 Org x 1 hr x 2 kali
berusaha 2 orang x 2 kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah
Makanan dan minuman harian 50 Org x 1 hr x 2 kali
umum
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
kali
Cetak Laporan FGD materi 6 eksemplar
teknis percepatan perizinan
berusaha

Persiapan FGD materi teknis Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
kemudahan
berusaha/percepatan perizinan
berusaha
Mengembangkan aplikasi Jasa Konsultasi Berorientasi 1 RAB
SiCantik Cloud Non OSS Bidang-Telematika
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan aplikasi SiCantik Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
Cloud Non OSS
Perjalanan dinas dalam daerah 4 org x 5 kab/kota x 6 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 1 kali x 2 hr


menyelenggarakan Rakor makan minum harian umum 20 org x 30 kali
evaluasi tracking perizinan dan
non perizinan
Menyelenggarakan Bimtek Honorarium Narasumber 5 OJ x 4 hari x 1kali
Aplikasi Si Cantik Cloud Non Honorarium Instruktur 4 org x 8 jpl x 4 hari x 1 kali
OSS Perjalanan Dinas Luar Daerah jml org x 1 pp x 1 kali

Uang Transport Peserta 40 org x 4 hari x 1 kali


Makanan dan minuman harian 50 Org x 4 hari x 1 kali
umum
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 4
hari x 1 kali
Koordinasi Regulasi Perizinan Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 6 kali x 2 hr
Berusaha di Kementerian Teknis
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Menyelenggarakan Bimtek OSS Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 hari x 5 kali
Honorarium Instruktur 4 org x 8 jpl x 2 hari x 5 kali
Uang Transport Peserta 50 org x 2 hari x 5 kali
Perjalanan dinas luar daerah jml org x 1 pp x5 kali
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 55 org x 2 hari x 5 kali

Penggandaan materi 50 org x 4 eksemplar


backdrop 1 buah x 5 kl
Persiapan Bimtek OSS Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 5 kali

Menyelenggarakan Pelatihan Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 hari x 5 kali


SDM PTSP Honorarium Instruktur 4 org x 8 jpl x 2 hari x 5 kali
Uang Transport Peserta 50 org x 2 hari x 5 kali
Perjalanan dinas luar daerah jml org x 1 pp x5 kali
Konsumsi/Akomodasi Lokal ** 55 org x 2 hari x 5 kali

Penggandaan materi 50 org x 4 eksemplar


backdrop 1 buah x 5 kl
Persiapan Pelatihan SDM PTSP Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 5 kali

Mengembangkan Aplikasi GIS Jasa Konsultasi Jasa Konsultasi 1 RAB


Pasca Ijin terbit Berorientasi Bidang-Telematika

Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket


barang/jasa
Persiapan Aplikasi GIS Pasca Ijin Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 10 kali
terbit
Menyusun/Meng-update Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB
Dokumen Standar SOP Layanan-Jasa Studi Penelitian
Pelayanan Perizinan dan Bantuan Teknik /tenaga
ahli swakelola

Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket


barang/jasa
Persiapan menyusun Dokumen Makanan dan Minuman Rapat 25 org x 10 kali
Standar SOP Pelayanan
Perizinan
menyelenggarakan FGD SOP Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kl
Dokumen Standar SOP Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
Pelayanan Perizinan Uang Transport Peserta 40 org x 1 hr x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 org x 2 kali
umum
Perjalanan dinas luar daerah jml orang x 2 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
kali
Cetak laporan FGD SOP 6 eksemplar
Persiapan FGD SOP Dokumen Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Standar SOP Pelayanan
Perizinan

Menyusun Dokumen Standar Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB


Pelayanan Perizinan Layanan-Jasa Studi Penelitian
dan Bantuan Teknik /tenaga
ahli swakelola

Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket


barang/jasa
Persiapan Dokumen Standar Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Pelayanan Perizinan
Menyelenggarakan FGD Standar Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kl
Pelayanan Perizinan Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
Uang Transport Peserta 40 org x 1 hr x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 org x 2 kali
umum
Perjalanan dinas luar daerah jml orang x 2 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
kali
Cetak laporan FGD Standar 6 eksemplar
Pelayanan Perizinan
Persiapan FGD Standar Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Pelayanan Perizinan
Menyusun Maklumat Pelayanan Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB
Perizinan dan Non Perizinan Layanan-Jasa Studi Penelitian
dan Bantuan Teknik /tenaga
ahli swakelola

Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket


barang/jasa
Persiapan Maklumat Pelayanan Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Perizinan dan Non Perizinan

menyelenggarkan FGD Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kl


Maklumat Pelayanan Perizinan Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
dan Non Perizinan Uang Transport Peserta 40 org x 1 hr x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 org x 2 kali
umum
Perjalanan dinas luar daerah jml orang x 2 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
kali
Cetak laporan FGD Maklumat 6 eksemplar
Pelayanan Perizinan dan Non
Perizinan
Persiapan FGD Maklumat Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Pelayanan Perizinan dan Non
Perizinan
Menyusun dokumen komitmen Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Percepatan Pelayanan Perizinan
Cetak Naskah 100 eksemplar
Menyelenggarakan FGD Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kl
Komitmen Bersama Percepatan Honorarium moderator 1 OK x 2 kali
Pelayanan Perizinan Uang Transport Peserta 40 org x 1 hr x 2 kali
Makanan dan minuman harian 50 org x 2 kali
umum
Perjalanan dinas luar daerah jml orang x 2 kali
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
kali
Cetak laporan FGD Komitmen 6 eksemplar
Bersama Percepatan Pelayanan
Perizinan

Persiapan FGD Komitmen Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali


Bersama Percepatan Pelayanan
Perizinan Perjalanan dalam daerah 4 org x 5 kab/kota x 4 kali
Mengembangkan aplikasi Sistem Jasa Konsultasi Jasa Konsultasi 1 RAB
Informasi Pelayanan Perizinan Berorientasi Bidang-Telematika
dan Penanaman Modal
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan aplikasi Sistem Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
Informasi Pelayanan Perizinan
dan Penanaman Modal
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Mengumpulkan data informasi Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
perizinan dan penanaman modal

Menyelenggarakan Bimtek Honorarium narasumber 4 OJ x 2 hari x 1kali


Sistem Informasi Pelayanan Honorarium Instruktur 4 org x 8 jpl x 2 hari x 1 kali
Perizinan dan Penanaman Modal Makanan dan minuman harian 50 Org x 2 hari x 1 kali
umum
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 2
hari x 1 kali
backdrop 1 buah x jml pelaksanaan
Menyelenggarakan Forum Honorarium Narasumber 5 OJ x 1 hari x 2 kali
Konsultasi Publik Uang Transport Peserta 50 org x 1 hari x 2 kali
Makanan dan minuman harian 60 org x 1 hari x 2 kali
umum
perjalanan dinas luar daerah jml org x 1 pp x 2 kali
Penggandaan materi 50 org x 4 eksemplar
backdrop 1 buah x jumlah pelaksanaan

XBanner 1 buah x jumlah pelaksanaan

Cetak Laporan Forum 10 eksemplar


Konsultasi Publik
Persiapan Forum Konsultasi Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Publik
Perjalanan dalam daerah 4 org x 4 kab x 2 kl
Menyusunan Regulasi Daerah Jasa Konsultansi Berorientasi 1 RAB
Peningkatan Kualitas Pelayanan Layanan-Jasa Studi Penelitian
Perizinan dan Kemudahan dan Bantuan Teknik
Berusaha
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan Menyusunan Regulasi Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 15 kali
Daerah Peningkatan Kualitas
Pelayanan Perizinan dan Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 1 kali x 2 hr
Menyelenggarakan FGD Honorarium Narasumber 4 OJ x 1 hari x 2 kali
Penyusunan Regulasi/Naskah Uang Transport Peserta 50 Org x 1 hari x 2 kali
Akademis Makanan dan minuman harian 60 Org x 1 hari x 2 kali
umum
bacdrop 1 buah x jml pelaksanaan
Penggandaan materi 10 lbr x jml materi x 40 org x 1
hari x 2 kali
Membuat Video Iklan Perizinan Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 2 RAB x jmlh video
dan non perizinan Pemotretan
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Membuat Kartu Cetak Kartu Elektronik Standar Jumlah kartu x 19 sektor
ElektronikStandar Pelayanan Pelayanan
Mengikuti Bimtek PTSP ke Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 5 hari x 12 kali
BKPM RI
Mengikuti Rakor PTSP Tk. Perjalanan dinas luar daerah 2 org x jml rakor x 2 hari
Nasional
Mengembangkan website Jogja Jasa Konsultasi Berorientasi 1 RAB
Invest Bidang-Telematika
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan pengembangan Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
website Jogja Invest
Pengelolaan Teknologi Informasi Honor Web Admin Pengelola 8 or x 12 bulan
DPPM DIY (Website dll) Teknologi Informasi/Pengelola
Website
Honor Editor Pengelola Teknologi 1 or x 12 bulan
Informasi/Pengelola Website

Honor Penanggungjawab 1 or x 12 bulan


Pengelola Teknologi
Informasi/Pengelola Website
Honor Redaktur Pengelola 1 or x 12 bulan
Teknologi Informasi/Pengelola
Website
Mengembangkan Call Center Jasa Konsultasi Berorientasi 1 RAB
Pelayanan DPPM DIY Bidang-Telematika
Honorarium pejabat pengadaan 1 org x jml paket
barang/jasa
Persiapan pengembangan Call Makanan dan Minuman Rapat 20 org x 10 kali
Center Pelayanan DPPM DIY

21. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PARIWISATA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAN Pengembangan Kearifan lokal Pengembangan Atraksi Wisata pendukung kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D x 100 atraksi
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA dan potensi Budaya Budaya Penggandaaan 1 paket D x 100 atraksi
URUSAN KEBUDAYAAN Jilid 7 eksmplar x 20 kegiatan
persiapan pelaksanaan kegiatan Rapat koordinasi persiapan 80 orang x 6 kali x 100 atraksi

Perjalanan Dinas Biasa 4 org x 4 kali x 20 atraksi


Mengembangkan Atraksi Wisata
Budaya
persiapan Rapat koordinasi persiapan 20 orang x 6 kali x 100 atraksi

PELAKSANAAN
#Event Skala Lokal : Atraksi Makan dan Minum Aktivitas 300 orang x 40 kali
wisata budaya di kawasan Lapangan
strategis Pakaian Batik Tradisional 125 buah
Kaos Lapangan jumlah peserta atraksi x 1 buah

Backdrop 1 unit x 40 kali


Spanduk 20 meter x 40 kali
Umbul-umbul 10 buah x 40 kali
MC Reputasi Lokal Lokasi 1 orang x 40 kali
Pentas di DIY
Honorarium 40 orang x 40 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 10 orang x 40 kali

Jasa Tenaga Keamanan 20 orang x 40 kali


Jasa Tenaga Kesenian dan 1 RAB x 40 kali
kebudayaan
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB x 40 kali
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit x 40 kali
Live streaming 2 kali tayang x 40 kali
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot x 40 kali
Sewa Electric Generating Set 2 unit x 40 atraksi
Sewa panggung 1 unit x 40 atraksi
sewa tenda 10 unit x 40 atraksi
Sewa kursi/meja 200 unit x 40 atraksi
Sewa soundsystem 1 unit x 40 atraksi
Sewa lighting 1 unit x 40 atraksi
Sewa Alat Musik 1 RAB x 40 atraksi
#Event Skala Lokal : Atraksi Makan dan Minum Aktivitas 150 orangi x 20 kali
Wisata budaya Prajurit Puro PA, Lapangan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
#Event Skala Lokal : Atraksi KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4
Wisata budaya Prajurit Puro PA, 5 6
Pakaian Batik Tradisional 100 orang x 1 buah
Kaos Lapangan 100 orang x 20 kali
Spanduk 20 meter x 20 kali
Umbul-umbul 7 buah x 20 kali
Baliho 24 meter x 20 kali
Backdrop 1 buah x 20 kali
MC Reputasi Lokal Lokasi 1 orang x 20 kali
Pentas di DIY
Honorarium 60 orang x 20 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 30 orang x 20 kali

Jasa Tenaga Keamanan 30 orang x 20 kali


Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB x 20 kali
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit x 20 kali
Live streaming 2 kali tayang x 20 kali
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot x 20 kali
Sewa Electric Generating Set 2 unit x 20 kali
Sewa panggung 1 unit x 20 kali
sewa tenda sarnaville 2 unit x 20 kali
sewa tenda plafon datar 10 unit x 20 kali
Sewa kursi 150 buah x 20 kali
sewa meja 50 buah x 20 kali
Sewa soundsystem 1 unit x 20 kali
Sewa lighting 1 unit x 20 kali
#Event Skala Lokal : Pentas Makan dan Minum Aktivitas 980 x 1 kali
Kesenian di TIC Malioboro TIC Lapangan
Stasiun dan TIC Bandara, Honorarium 980 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
#Event Skala Lokal : Bergodo Makan dan Minum Aktivitas 30 orang x 60 kali
Jogo Malioboro, Lapangan
Honorarium 23 orang x 60 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku
Publikasi Media Cetak 1 tayangx 12 kali
Liputan TV 2 kali tayang x 6 kali
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot x 20 kali
#Event Skala Lokal : Lomba Makan dan Minum Aktivitas 250 orang
Jemparingan Piala Lapangan
Hamengkubuwono Jamuan makanan dan 80 orang
minuman Gubernur/Wagub
Pakaian Batik Tradisional 100 orang x 1 buah
Kain Lurik Motif 20 meter
Kaos Lapangan 120 orang x 1 buah
Trophy 2 set
Sepeda Doorprize 3 unit
Hadiah yang Bersifat 2 set
Perlombaan
Backdrop 10 M2
Spanduk 20 meter x 10 kali
Umbul-umbul 7 buah x 10 kali
Honorarium Pembawa Acara 2 orang
Profesional
Petugas Lapangan 40 orang
Sewa atraksi kesenian 2 paket
Honorarium Tenaga Kebersihan 15 orang

Jasa Tenaga Keamanan 20 orang


Honorarium Juri 20 orang orang
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 10 unit
sewa dekorasi tenda 20 meter
Sewa kursi 500 buah
sewa meja 50 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa tempat 1 unit
Sewa pakaian tradisonal 40 orang x 1 unit
#Event Skala Lokal : Lomba Makan dan Minum Aktivitas 300 orang
Jemparingan Piala Pakualam / Lapangan
PA Jamuan makanan dan 100 orang
minuman Gubernur/Wagub
Pakaian Batik Tradisional 100 orang x 1 buah
Kain Lurik Motif 40 meter x 1 event
Kaos Lapangan 120 orang x 1 buah
Trophy 4 set
Sepeda Doorprize 4 unit
Hadiah yang Bersifat 4 set
Perlombaan
Backdrop 10 M2
Spanduk 20 meter
Umbul-umbul 7 buah
Honorarium Pembawa Acara 2 orang
Profesional
Petugas Lapangan 40 orang
Sewa atraksi kesenian 2 paket
Honorarium Tenaga Kebersihan 15 orang

Jasa Tenaga Keamanan 20 orang


Honorarium Juri 25 orang orang
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 100 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 20 unit
sewa tenda dekorasi 115 meter
Sewa kursi 500 buah
sewa meja 50 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa tempat 1 unit
Sewa pakaian tradisonal 40 orang x 1 unit
#Event Skala Lokal : Pemilihan Makan dan Minum Aktivitas 1000 orang
Dimas Diajeng th 2023, Lapangan
Goodybag 200 paket
Cinderamata 20 buah
Selempang 80 buah
Bouquet bunga 12 buah
Penata Artistik/Visual Reputasi 2 orang
Lokal
Penata Busana Reputasi Lokal 4 orang
Lokasi Pentas di DIY
Penata Rias Reputasi Lokal 5 orang
Lokasi Pentas di DIY
Honor Penari, Pemilihan Dimas 20 orang
Diajeng
Honor Kru Panggung 10 orang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dekorasi Panggung Grand Final 8 m2

Dekorasi Panggung Gala Dinner 4 m2

Live Music Performance Grand 1 paket


Final Dimas Diajeng
Honor Band Lokal 1 paket
Honorarium MC: Gala Dinner 2 orang
Dimas Diajeng
Honorarium MC: Karantina 3 orang
Dimas Diajeng
Honorarium MC: Grand Final 2 orang
Dimas Diajeng
Backdrop 2 paket
Pakaian Batik Tradisional 60 orang
Kaos Lapangan 60 orang x 1 buah
Honorarium Tenaga Kebersihan 30 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 30 orang

Jasa Juri 30 orang


Perlombaan/Pertandingan
Publikasi berita media online 6 kali
Publikasi Media Cetak 10 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 50 kali tayang/spot
Video Dokumentasi 1 paket
Sewa Electric Generating Set 6 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 10 unit
Penumpang
Sewa bis 2 unit
Sewa panggung 3 set
Sewa soundsystem 3 unit
Sewa Lighting 3 unit
Sewa LED & screen 2 unit
Sewa Tempat grand final 1 paket
Sewa Hotel 60 orang x 3 hari
Konsumsi/akomodasi 300 paket
Paket Outbond Panitia & Finalis 35 paket
Dimas Diajeng
Bantuan Untuk Field Program 5 paket
Dimas Diajeng
Hadiah yang Bersifat 30 orang
Perlombaan
Sewa Pakaian adat 40 set
Retribusi Tiket masuk obyek 70 orang x 3 lokasi
wisata
Trophy 8 set
Jasa Tenaga kesehatan 4 orang
snack Tamu undangan & Dimas 100 orang
Diajeng ke ODTW
#Event Skala Lokal : Visiting Makan dan Minum Aktivitas 400 orang
Jogja Cycling Tour, Lapangan
Kaos Lapangan 200 buah
Backdrop 2 unit
Baliho 48 meter
Spanduk 55 meter
Umbul-umbul 50 buah
Goodybag 150 buah
Sepeda Doorprize 15 unit
Honor Pengawalan Jalan Raya 15 orang
dengan Sepeda motor
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium Tenaga Kebersihan 25 orang

Jasa Tenaga Keamanan 50 orang


Jasa Tenaga Kesenian dan 60 orang
Kebudayaan
Publikasi Media Cetak 3 kali terbit
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi Foto & video 1 paket
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa panggung 1 unit
Photobooth 1 buah
Sewa Kendaraan Bermotor 2 unit
Penumpang
Sewa Kendaraan Bermotor 3 unit
Angkutan Barang
Sewa ambulance 1 unit
sewa tenda sarnaville 5 unit
sewa tenda plafon datar 10 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa lighting 1 unit
Sewa Alat Musik 1 unit
#Event Skala Lokal : Sriten Makan dan Minum Aktivitas 300 orang
Festival, Lapangan
Kaos Lapangan 100 buah
Spanduk 25 meter
Umbul-umbul 25 buah
Goodybag 100 buah
Honorarium Petugas piket SAR 20 orang

MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang


Pentas di DIY
Honorarium 70 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 20 orang

Jasa Tenaga Keamanan 40 orang


Jasa Tenaga Kesenian dan 20 orang
Kebudayaan
Honorarium Juri 6 orang
Hadiah yang Bersifat 18 orang
Perlombaan
Publikasi Media Cetak 3 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
live Streaming 1 kali

Sewa Electric Generating Set 1 unit


Sewa panggung 1 unit
Photobooth 1 unit
sewa tenda 15 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 2 unit
Penumpang
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 1 unit
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa lighting 2 unit
Sewa Alat Musik 1 unit
#Event Skala Lokal : Gelar Makan dan Minum Aktivitas 15 orang x 50 kali
Atraksi Malam Minggu, Lapangan
Honorarium 15 orang x 50 kali
Pemain/Pemeran/Pelaku
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit x 50 atraksi
#Event Skala Lokal : Yogyakarta Makan dan Minum Aktivitas 350 orang
Simphony Orkestra, Lapangan
Kaos Lapangan 200 buah
Spanduk 50 meter
Umbul-umbul 30 buah
Backdrop 1 buah
Goodybag 150 buah
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium 150 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 40 orang

Jasa Tenaga Keamanan 50 orang


Jasa Penyelenggaraan Acara 2 RAB
Publikasi Media Cetak 3 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi foto dan video 1 paket
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa panggung 1 unit
Photobooth 1 buah
Sewa Kendaraan Bermotor 2 unit
Penumpang
sewa tenda sarnaville 10 unit
sewa tenda plafon datar 20 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa lighting 2 unit
Sewa Alat Musik 1 RAB
#Event Skala Lokal :Tourism Makan dan Minum Aktivitas 300 orang
Photograph Hunting, Lapangan
Kaos Lapangan 60 buah
Backdrop 1 buah
Baliho 24 meter
atraksi kesenian 1 paket
Sertifikat/piagam 30 lembar x 2 kategori
Honorarium Tenaga Kebersihan 30 orang

Uang Transport Peserta Tingkat 100 orang


Lokal
Honorarium Juri/penilai 12 orang
Hadiah yang Bersifat 14 orang x 2 jenis
Perlombaan
Jasa Tenaga Keamanan 30 orang
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium 3 orang
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Honorarium Petugas Lapangan 60 orang

Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB


Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot
Live Streaming 1 paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa panggung 100 meter
Dekorasi panggung 10 meter
sewa tenda 10 unit
Sewa kursi/meja 200 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa Frame Foto 25 buah
Sewa Standing Foto 25 buah
Sewa lighting 1 unit
Sewa Tempat 1 paket
Sewa Alat Musik 1 RAB
#Event Skala Lokal : Keroncong Makan dan Minum Aktivitas 450 orang
Kotagede Lapangan
Kaos Lapangan 450 orang
Backdrop 3 buah
Honorarium 50 orang x 3 lokasi
Pemain/Pemeran/Pelaku
Penata Artistik/Visual Reputasi 1 orang x 3 lokasi
Lokal Lokasi Pentas di DIY

Penata Musik Reputasi Lokal 2 orang x 3 lokasi


Lokasi Pentas di DIY
Honorarium Tenaga Kebersihan 20 orang x 3 lokasi

Kru Reputasi Lokal Lokasi 5 orang x 3 lokasi


Pentas di DIY
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang x 3 lokasi
Pentas di DIY
Jasa Tenaga Keamanan 30 orang x x3 lokasi
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Live Streaming 6 paket
Buzzer Publikasi 5 kali
Publikasi Radio 3 kali tayang/spot x jumlah
atraksi
Sewa Electric Generating Set 1 unit x 3 lokasi
Sewa panggung 120 meter x 3 lokasi
dekorasi panggung 2 set x 3 lokasi
sewa tenda plafon datar 5 unit x 3 lokasi
Sewa kursi 75 buah x 3 lokasi
sewa meja 30 buah x 3 lokasi
Sewa soundsystem 2 unit x 3 lokasi
Sewa Gedung/Tempat 3 lokasi
Pertunjukan
Sewa lighting 2 unit x 3 lokasi
Sewa Alat Musik 1 RAB
#Event Skala Nasional : Baliho 50 meter
Ngayogjazz Photobooth 2 buah
Trophy / Hadiah 10 set
Makan dan Minum Aktivitas 200 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 200 buah
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang x 3 titik
Pentas di DIY
#Event Skala Nasional :
Ngayogjazz

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium petugas lapangan 80 orang

Penata Artistik/Visual 3 orang


Reputasi Lokal Lokasi Pentas di
DIY
Penata Suara Reputasi Lokal 2 orang
Lokasi Pentas di DIY
Perancang Pentas/Stage 3 orang
Manager Reputasi Lokal Lokasi
Pentas di DIY
Honorarium Tenaga Kesehatan 10 orang

Honorarium 150 orang


Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 30 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 30 orang

Honorarium Penata lampu Event 3 orang

Kru panggung 20 orang


Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Live Streaming 1 paket x 3 titik
Sewa Electric Generating Set 3 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
Penumpang
Sewa Ambulance 1 unit
Sewa panggung 3 unit
Dekorasi panggung 30 meter
Display dan Dekorasi 1 unit
sewa tenda 10 unit x 3 lokasi
Sewa kursi 200 buah
Sewa soundsystem 1 unit x 3 lokasi
Sewa Lighting 3 unit
Sewa Alat Musik 1 RAB
#Event Skala Nasional : Pekan Baliho 80 meter
Budaya Tionghoa Yogyakarta, Spanduk 50 meter
Bendera umbul-umbul 50 buah
Makan dan Minum Aktivitas 400 orang
Lapangan
Pakaian Batik Tradisional 200 buah
Honorarium petugas lapangan 75 orang

MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang


Pentas di DIY
Honorarium 100 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 50 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 80 orang

Publikasi Media Cetak 5 kali terbit


Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 5 kali tayang/spot
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi Foto & Video 1 paket
Sewa Electric Generating Set 5 unit
Sewa panggung 5 unit
sewa tenda 10 unit
Sewa kursi 200 buah
Sewa soundsystem 5 unit
Sewa Lighting 5 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 10 kali x 5 hari
Hadiah yang Bersifat 6 kelompok
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Jogja Goodybag 300 buah
Tourism Day Backdrop 1 buah
Baliho 4 buah
Spanduk 25 meter
Cetak Undangan 50 buah
Cetak Flyer 500 lembar
Cetak ID card 100 buah
Bendera umbul-umbul 50 buah
Makan dan Minum Aktivitas 500 orang x 2 kali
Lapangan
Snack acara 300 orang
Snack Filed trip 150 orang
Snack jumpa pers 40 orang
Pakaian Batik Tradisional 30 buah
Kaos Lapangan 375 buah
Honorarium Operator/petugas 100 orang
kegiatan pertunjukkan dan
kesenian
Honorarium moderator 1 orang x 2 kegiatan
Honorarium narasumber 3 orang x 2 kegiatan
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium 20 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Sewa Kesenian 1 paket
Honorarium Tenaga Kebersihan 50 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 80 orang

Jasa Juri 6 orang


Perlombaan/Pertandingan
Publikasi Media Cetak 2 kali tayang
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 100 kali tayang/spot
Dokumentasi foto dan video 1 paket
Makanan Tradisional 10 paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 30 unit
Sewa kursi 330 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa Lighting 1 unit
Sewa Bus 4 unit
Sewa Hotel 200 orang x 2 hari
Uang transport 200 orang x 2 hari
Hadiah yang Bersifat 5 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Jogja Goodybag 500 orang
Fashion Carnival Backdrop 1 buah
Baliho 120 meter
Bendera umbul-umbul 60 buah
Makan dan Minum Aktivitas 680 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 130 buah
#Event Skala Nasional : Jogja
Fashion Carnival

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium petugas lapangan 50 orang

Koreografer Reputasi Lokal 3 orang


Lokasi Pentas di DIY
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Pemain/Pemeran/Pelaku 400 orang
Pawai/Karnaval
Penata Busana Reputasi Lokal 10 orang
Lokasi Pentas di DIY
Honorarium Tenaga Kebersihan 50 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 100 orang

Bintang tamu carnaval luar 2 paket


daerah
Drumb Band 2 paket
Liaison officer 50 orang
Dekorasi Panggung 3 meter
Publikasi Media Cetak 4 kali terbit
Buzzer Publikasi 2 kali
Liputan TV 1 kali tayang
Dokumentasi foto & video 1 paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda 15 unit
sewa pembatas jalan 1 RAB
sewa kamar/penginapan 60 orang
Sewa kursi 200 buah
#Event Skala Nasional : Lomba Backdrop 1 buah
Burung Perkutut Piala Baliho 1 buah
Pakualam spanduk 2 buah
Bendera umbul-umbul 15 buah
Photobooth 2 buah
Trophy / Hadiah 10 set
Sepeda 3 unit
Televisi 3 unit
Handphone 3 unit
Makan dan Minum Aktivitas 300 orang
Lapangan
Welcome Dinner 100 orang
Pakaian Batik Tradisional 200 orang x 1 buah
Kaos Lapangan 35 buah
Honorarium 16 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 20 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 40 orang

Publikasi Media Cetak 1 kali


Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 40 kali tayang/spot
Publikasi berita melalui media 1 kali
online
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 5 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa Tempat 2 hari
Vouvher tiket juara ke piala raja 30 buah

Hadiah yang Bersifat 15 orang


Perlombaan
#Event Skala Nasional : Lomba Backdrop 1 buah
Burung Perkutut Piala Baliho 1 buah
Hamengkubuwono spanduk 2 buah
Bendera umbul-umbul 15 buah
Cetak Undangan 100 buah
Cetak Flyer 300 buah
Photobooth 2 buah
Trophy / Hadiah 15 buah
Sepeda 3 unit
Televisi 3 unit
Handphone 3 unit
Makan dan Minum Aktivitas 200 orang
Lapangan
Welcome Dinner 100 orang
Pakaian Batik Tradisional 200 orang x 1 buah
Kaos Lapangan 50 buah
Honorarium 16 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 20 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 40 orang

Publikasi Media Cetak 1 kali


Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 40 kali tayang/spot
Publikasi berita melalui media 1 kali
online
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 5 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa Tempat 2 hari
Hadiah yang Bersifat 15 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Lomba Spanduk 4 meter
Burung Berkicau Piala Backdrop 1 buah
Pakualam Baliho 40 meter
Bendera umbul-umbul 100 buah
Cetak undangan 100 buah
Trophy / Hadiah 8 set
sepeda 2 unit
Makan dan Minum Aktivitas 150 orang x 2 kali
Lapangan
Kain Lurik Motif 10 meter
Honorarium 16 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 100 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa Toilet Mobil 4 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 20 unit
Sewa kursi 400 buah
sewa meja 1000 unit
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa soundsystem 1 unit
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 10 kali x 5 hari
Voucher tiket ke piala raja 20 buah
Hadiah yang Bersifat 48 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Lomba Spanduk 20 buah
Burung Berkicau Piala Backdrop 1 buah
Hamengkubuwono-Piala RAJA Baliho 40 meter
Bendera umbul-umbul 100 buahh atraksi
Belanja dekorasi 1 set
Trophy / Hadiah 14 set
sepeda 2 unit
Makan dan Minum Aktivitas 640 orang
Lapangan
Kain Lurik Motif 10 meter
Kaos Lapangan Berkerah 400 orang x 1 buah
Lengan Panjang
Honorarium petugas lapangan 400 petugas

Jasa Ataksi Selingan 1 paket


Honorarium 16 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 100 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 5 unit
Penumpang
Sewa Toilet Mobil 4 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 20 unit
Sewa kursi 2000 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 2 kali
Hadiah yang Bersifat 48 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Lomba Spanduk 12 meter
Pacuan Kuda Piala Backdrop 1 buah
Hamengkubuwono, Baliho 35 meter
Bendera umbul-umbul 100 buah
Trophy / Hadiah 11 buah
Sepeda Motor 1 unit
Sepeda 4 unit
Televisi 3 unit
Makan dan Minum Aktivitas 300 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 150 buah
Honor Aparat Pertandingan 30 orang
Honorarium Tenaga 5 orang
Ahli/Narasumber/Instruktur/Ko
rcab
atraksi kesenian 1 paket
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium 10 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 25 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 50 orang

Komentator Lomba 2 orang


Produksi streaming Jogja Belajar 50 orang
Radio/Siaran Radio/Streaming

Publikasi Media Cetak 1 kali terbit


Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 100 kali tayang/spot
Publikasi Media Online 5 kali
Live Streaming 7 paket
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda 5 unit
Sewa kursi 200 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa HT 20 unit
Sewa pembatas jalan 1 paket
Sewa Tempat 1 hari
Hadiah yang Bersifat 13 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Simfoni Baliho 72 meter
Keroncong Pelesir Backdrop 1 buah
spanduk 55 meter
Bendera umbul-umbul 60 buah
Goodybag 500 buah
Makan dan Minum Aktivitas 500 orang
Lapangan
Kaos Lapangan Berkerah 200 orang
Lengan Panjang
Honorarium petugas lapangan 50 orang

MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang


Pentas di DIY
Honorarium 60 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 45 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 60 orang

Setting Artistik Gate 2 buah


Jasa Penyelenggaraan Acara 2 paket
Publikasi Media Cetak 5 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 5 kali tayang/spot
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi foto & video 1 paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
Penumpang
Sewa Toilet Mobil 1 unit
Sewa Ambulance 1 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda sarnaville 10 unit
sewa tenda plafon datar 8 unit
Sewa kursi 300 buah
sewa meja 150 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa Lighting 2 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Sewa Alat Musik 2 unit
Perjalanan dinas luar daerah 4 orang x 10 kali x 5 hari
#Event Skala Nasional : Parade Baliho 72 meter
Gamelan Nusantara Backdrop 1 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
#Event Skala Nasional : Parade KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4
Gamelan Nusantara 5 6
Spanduk 45 meter
Bendera umbul-umbul 45 buah
Goodybag 150 buah
Photobooth 2 buah
Makan dan Minum Aktivitas 500 orang
Lapangan
Setting Artistik Gate 1 buah
Kaos Lapangan 100 buah
Kaos Lapangan Berkerah 50 buah
Lengan Panjang
Honorarium petugas lapangan 75 orang

MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang


Pentas di DIY
Honorarium 150 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 50 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 75 orang

Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB


Publikasi Media Cetak 5 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 5 kali tayang/spot
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi foto & video 1 paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
Penumpang
Sewa Toilet Mobil 1 unit
Sewa ambulance 1 unit
Sewa panggung 1 unit
sewa tenda sarnaville 12 unit
sewa tenda plafon datar 10 unit
Sewa kursi 300 buah
sewa meja 150 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa Lighting 2 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Sewa Alat Musik 1 unit
Sewa gamelan perunggu 5 unit
#Event Skala Nasional : Jogja Backdrop 1 buah
Batik Carnival Baliho 120 meter
spanduk 25 meter
Bendera umbul-umbul 60 buah
Photobooth 2 buah
Trophy / Hadiah RAB
Makan dan Minum Aktivitas 680 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 50 orang
Koreografer Reputasi Lokal 5 orang
Lokasi Pentas di DIY
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Penata Busana Reputasi Lokal 6 orang
Lokasi Pentas di DIY
Honorarium petugas lapangan 50 orang

Honorarium 300 orang


Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 20 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 100 orang

Bintang tamu carnaval luar 2 paket


daerah
Drumb Band 2 paket
Liaison officer 50 orang
Dekorasi Panggung 4 meter
Publikasi Media Cetak 3 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Pembuatan Video Teaser 1 kali
Dokumentasi video dan foto 1 paket
Kegiatan Seni Budaya
Buzzer Publikasi 2 kali
Sewa Electric Generating Set 1 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 5 unit
Penumpang
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda 9 unit
Sewa kursi 150 buah
sewa meja 75 buah
Sewa soundsystem 1 unit
Sewa pembatas jalan 1 paket
Sewa Lighting 2 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Sewa Hotel 100 orang
Sewa Alat Musik 1 unit
#Event Skala Nasional : Jogja Goodybag 200 buah
Forum Festival and Creative Backdrop 2 buah
Economy Day Baliho 24 meter
Bendera umbul-umbul 100 buah
Photobooth 1 unit
Setting Artistik Gate 1 set
Setting Dekorasi 1 set
Makan dan Minum Aktivitas 900 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 150 buah
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang x 2 kegiatan
Pentas di DIY
Honorarium moderator 6 orang
Honorarium narasumber 12 orang
Jasa Atraksi Kesenian 1 paket
atraksi kesenian 1 paket
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang x 2 kegiatan
Pentas di DIY
Honorarium Tenaga Kebersihan 7 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 20 orang

Jasa Penyelenggaraan Acara 7 paket


Publikasi Media Cetak 2 kali tayang
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 29 kali tayang/spot
Publikasi berita melalui media 4 kali
online
Dokumentasi foto & video 3 paket
Sewa Electric Generating Set 4 unit
Sewa Multimedia 1 paket
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda 20 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa kursi 300 buah
sewa meja 110 buah
Sewa Lighting 20 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Sewa Booth 20 unit
#Event Skala Nasional : Baliho 72 meter
Wediombo Surfing Festival Backdrop 1 buah
Goodybag 150 buah
Photobooth 2 buah
Trophy / Hadiah 6 set
Makan dan Minum Aktivitas 400 orang
Lapangan
Kaos Lapangan 150 buah
Kaos Lapangan Berkerah 50 buah
Lengan Panjang
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang x 2 kegiatan
Pentas di DIY
Honorarium petugas lapangan 50 orang

Honorarium Petugas Operasi 30 orang


SAR
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium 100 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 30 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 60 orang

Jasa Juri 5 orang


Perlombaan/Pertandingan
Komentator Lomba 2 orang
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB
Pemotretan
Publikasi Media Cetak 4 kali terbit
Liputan TV 1 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Live Streaming 1 kali
Dokumentasi foto & video 1 kali
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
Penumpang
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
Angkutan Barang
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa ambulance 2 unit
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda sarnaville 10 unit
sewa tenda plafon datar 12 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa Lighting 2 unit
Sewa kamar/penginapan 75 orang
Sewa Alat Musik 1 unit
Hadiah yang Bersifat 6 orang
Perlombaan
#Event Skala Nasional : Bahan Percontohan 10 paket
Partisipasi Pameran Industri Backdrop 1 buah
Pariwisata dan Ekraf Pakaian Batik Tradisional 14 orang
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Dekorasi 1 RAB
Sewa Booth 1 RAB
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 5 kali
#Event Skala Internasional : Baliho 72 meter
Jogja International Heritage Backdrop 1 buah
Walk Bendera umbul-umbul 100 buah
Trophy 1500 buah
Kaos 1500 buah
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Sewa ambulance 2 unit
Petugas kesehatan 50 orang
Petugas Lapangan 100 orang
Petugas Kebersihan 100 orang
Petugas Keamanan 100 orang
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Honorarium 20 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB
Pemotretan
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Toilet Mobil 4 unit
Sewa Bis 5 unit
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda 15 unit
Sewa kursi 100 buah
sewa meja 50 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa lighting 2 unit
Sewa Tempat 1 lokasi
Konsumsi Akomodasi Lokal 500 orang
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali
Hadiah yang Bersifat 1 RAB
Perlombaan
#Event Skala Internasional : Backdrop 1 buah
Jogja International Travel Mart Goodybag 150 buah
Bendera umbul-umbul 100 buah
Makanan dan Minuman 150 orang
Aktivitas Lapangan
Kaos 150 buah
MC Reputasi nasional Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Pemandu Wisata 4 orang
Petugas Lapangan / Liasion 50 orang
Officer
Dokumentasi 1 paket
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Honorarium 10 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB
Pemotretan
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Sewa Kendaraan Bermotor 20 unit x hari
Penumpang
Sewa panggung 2 unit
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa partisi 1 paket
Sewa Tempat lokasi
Sewa Hotel 200 kamar
Konsumsi Akomodasi Lokal 200 orang
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali
Perjalanan Dinas Biasa-Luar 120 orang
Negeri (bantuan tiket)
#Event Skala Internasional : Goodybag 100 buah
Festival Layang Layang Backdrop 1 buah
Bendera umbul-umbul 100 buah
Baliho 144 meter
Trophy / Hadiah 2 set
Makanan dan Minuman 500 orang
Aktivitas Lapangan
Pakaian Batik Tradisional 50 buah
Kaos Lapangan Berkerah 100 buah
Lengan Panjang
Kaos 150 buah
MC Reputasi Lokal Lokasi 2 orang
Pentas di DIY
Honorarium Petugas Lapangan 100 orang

Honorarium Petugas SAR 50 orang


Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Honorarium 100 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Honorarium Tenaga Kebersihan 50 orang

Honorarium Tenaga Keamanan 100 orang

Honorarium Petugas Lapangan 100 orang

Jasa Juri 15 orang


Perlombaan/Pertandingan
Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB
Pemotretan
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Live Streaming 1 Paket
Sewa Electric Generating Set 2 unit
Sewa Toilet Mobil 2 unit
Sewa Kendaraan Penumpang 4 unit
Sewa Kendaraan Angkutan 2 unit
barang
Sewa ambulance 2 unit
Sewa panggung 2 unit
sewa tenda 30 unit
Sewa kursi 200 buah
sewa meja 100 buah
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa lighting 2 unit
Dokumentasi Video 1 paket
Sewa Hotel 50 kamar
Konsumsi Akomodasi Lokal 200 orang
Sewa Alat Musik 1 set
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali
Hadiah yang Bersifat 1 RAB
Perlombaan
Melaunching Calender of Event Goodybag 100 buah
Pakaian Batik Tradisional 20 buah
Backdrop 1 buah
Honorarium tenaga teknisi 4 orang
mekanik dan listrik
Honorarium 50 orang
Pemain/Pemeran/Pelaku
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB
Publikasi Media Cetak 2 kali
Liputan TV 2 kali tayang
Publikasi Radio 4 kali tayang/spot
Sewa panggung 2 unit
Sewa soundsystem 2 unit
Sewa lighting 2 unit
Konsumsi Akomodasi Lokal 100 orang
Membuat bahan cetak promosi Bahan Cetak Bulanan 12.000 lembar
calender of event Bahan Cetak Tahunan 2.000 lembar
Menyelenggarkan forum Backdrop 3 buah
komunikasi jejaring media sosial Honorarium Narasumber 3 oj x 4 kegiatan
Honorarium Moderator 1 ok x 4 kegiatan
Konsumsi Akomodasi Lokal 40 orang x 4 kegiatan
Uang transport peserta 30 orang x 4 kegiatan
Membuat materi Konten Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB x 4 kegiatan
Digitalisasi Informasi Pariwisata Pemotretan

Melakukan publikasi melalui Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB x 4 kegiatan


portal online Pemotretan
Melakukan monev bkk desa perjalan dinas dalam kota 4 orang x 4 kegiatan
mandiri budaya Makan Minum Harian Umum 4 orang x 4 kegiatan
sewa mobilitas 1 unit x 4 kegiatan
Atraksi Kesenian Full Paket/ Makan dan Minum Aktivitas 30 orang x 60 kali x 3 jenis
Iringan Live/ CD Lapangan atraksi
Backdrop 1 buah x 60 pentas x 3 jenis
atraksi
Jasa Penyelenggaraan Acara 1 RAB x 3 jenis atraksi
Honorarium 30 orang x 60 kali x 3 jenis
Pemain/Pemeran/Pelaku atraksi
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit x 60 atraksi
Bakti Saka Pariwisata Goodybag 200 buah
spanduk 10 buah
Makan dan Minum Aktivitas 380 orang
Lapangan
Topi Rimba 160 buah
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Kaos Lapangan 160 buah
Sewa Kendaraan Bermotor 4 unit
penumpang
Uang transport peserta 380 orang
Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Peningkatan Lembaga Wisata Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 paket D x 20 kegiatan
Budaya Budaya Penggandan 1 paket D x 20 kegiatan
Jilid 7 eksmplar x 20 kegiatan
persiapan pelaksanaan kegiatan Rapat koordinasi persiapan 20 orang x 5 kali x 20 kegiatan

Perjalanan Dinas Biasa 4 org x 4 kali x 20 kegiatan

Pelaksanaan Peningkatan
Lembaga Wisata Budaya
Mendampingi desa mandiri Narasumber 3 oj x 7 hari x 5 lokasi kegiatan
budaya
Seminar Kit 40 orang x 5 lokasi
Backdrop 1 buah x 5 lokasi
Publikasi Media Cetak 5 kali terbit
Makan Minum Harian Umum 40 orang x 7 hari x 5 lokasi
Mendampingi desa mandiri
budaya

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Kaos lapangan 40 orang x 5 lokasi
Sewa Kendaraan Bermotor 1 unit x 7 hari x 5 lokasi
Penumpang
Sewa kursi & meja 70 Buah x 7 Hari x 5 Lokasi
Sewa soundsystem 1 unit x 7 Hari x 5 Lokasi
Sewa LCD 1 unit x 7 Hari x 5 Lokasi
Sewa Tempat 7 Hari x 5 Lokasi
Perjalanan Dinas Biasa 5 orang x 1 hari x 5 lokasi
Uang transport peserta 40 orang x 7 hari x 5 lokasi
Menyelenggarakan pelatihan bahan praktek 1 rab
desa mandiri budaya Seminar kit 40 orang x 5 lokasi
Backdrop 1 buah x 5 lokasi
Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 paket
Kantor-Suvenir/Cendera Mata

Kaos lapangan 40 buah x 5 lokasi


Pakaian Pelatihan Kerja 40 orang x 5 lokasi
Narasumber 3 oj x 2 hari x 5 lokasi
Instruktur 3 orang x 6 jpl x 2 hari x 5 lokasi

Publikasi Media Cetak 5 kali terbit


Sewa Kendaraan Bermotor 1 unit x 2 hari x 5 lokasi
Penumpang
Sewa kursi & meja 50 Buah x 2 Hari x 5 Lokasi
Sewa soundsystem 1 unit x 2 hari x 5 lokasi
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x 5 lokasi
Sewa Tempat 2 hari x 5 lokasi
Makan & Minum kegiatan 40 orang x 2 hari x 5 lokasi
Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 hari x 5 lokasi
Uang transport peserta 40 orang x 2 hari x 5 lokasi
Menyelenggarakan pelatihan Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 paket x 5 lokasi x 10 pelatihan
kepariwisataan Kantor-Suvenir/Cendera Mata

Backdrop 1 buah x 5 lokasi x 10 pelatihan

Pakaian Pelatihan Kerja 1 buah x 35 orang x 5 pelatihan


(celemek makan)
cetak piagam/sertifikat 30 buah x 5 lokasi x 10
pelatihan
kaos lapangan 1 buah x 35 orang x 5 lokasi x
10 pelatihan
Narasumber 2 orang x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Instruktur 3 orang x 4 jpl x 2 hari x 5 lokasi
x 10 pelatihan
Publikasi Media Cetak 4 kali terbit
Konsumsi Akomodasi Lokal Jumlah peserta x hari x jumlah
kegiatan
Sewa kursi/meja 60 buah x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Sewa sound sytem 1 unit x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Sewa LCD 1 unit x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Sewa tempat 1 unit x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Sewa Kendaraan Bermotor 1 unit x 2 hari x 5 lokasi x 10
Penumpang pelatihan
Uang transport peserta 30 orang x 2 hari x 5 lokasi x 10
pelatihan
Memfasilitasi Pelatihan & biaya sertifikasi 40 orang
sertifikasi kompentensi sdm
pariwisata
Menyelenggarakan sosialisasi Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 paket x 60 lokasi
kepariwisataan Kantor-Suvenir/Cendera Mata

Backdrop 1 buah x 60 lokasi


Kaos Lapangan 50 orang x 60 lokasi
Narasumber 3 oj x 1 hari x 60 lokasi
Publikasi Media Cetak 2 kali terbit
Sewa Kendaraan Bermotor 1 unit x 60 lokasi
Penumpang
Sewa kursi & meja 60 buah x 60 lokasi
Sewa soundsystem 1 unit x 60 lokasi
Sewa LCD 1 unit x 60 lokasi
Sewa Tempat 1 hari x 60 lokasi
Konsumsi Akomodasi Lokal 40 orang x 60 lokasi
Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 60 lokasi
Belanja Makanan dan Minuman 40 orang x 60 lokasi
Aktivitas Lapangan
Uang transport peserta 30 orang x 60 lokasi
Membuat kajian kepariwisataan Makan dan minum rapat 20 orang x 4 kali
Jasa Konsultansi 1 RAB
Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 4 kali
Mempromosikan pariwisata DIY Jasa Iklan/Reklame, Film, dan 1 RAB
melalui media elektronik Pemotretan
Perjalanan Dinas Biasa 8 orang x 20 lokasi
Menyelenggarakan lomba Goodybag 175 buah
desa/kampung pariwisata, cetak piagam/sertifikat 37 lembar
pokdarwis, homestay cetak undangan 100 buah
Makan dan Minum Aktivitas 20 orang x 15 lokasi x 2 hari
Lapangan
Pakaian Batik Tradisional 30 buah
Honorarium Juri 7 orang x 2 hari x 15 lokasi
Perlombaan/Pertandingan
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Publikasi Media Online 2 kali terbit
Sewa Kendaraan Bermotor 2 unit x 15 lokasi x 2 hari
Penumpang
Sewa rumah homestay 7 orang x 15 lokasi
Perjalanan Luar Daerah 2 orang x 2 kali
Menyelenggarakan ceremony Photobooth 2 set
penyerahan hadiah lomba Cetak Undangan 175 buah
desa/kampung pariwisata, Goodybag 200 buah
pokdarwis, homestay Backdrop 1 buah
Hadiah yang Bersifat 1 RAB
Perlombaan
Thropy
Event Orginizer 1 RAB
Honorarium Penata lampu Event 1 orang

atraksi kesenian 2 paket


Honor Kru panggung 6 orang
MC 2 orang
Penata Artistik/Visual Reputasi 1 orang
Lokal Lokasi Pentas di DIY

Perancang pentas/stage 1 orang


manager reputasi lokal
Penata Suara 1 orang
Belanja Jasa Iklan/Reklame, 1 RAB
Film, dan Pemotretan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dokumentasi 1 RAB
Publikasi di media online 4 kali terbit
Liputan tv lokal 1 kali tayang
Sewa screen 1 unit
Sewa Electric Generating Set 2 unit x 1 hari
Sewa panggung 1 unit x 1 hari
Sewa Sound system 2 unit
Sewa lightning 1 unit
Sewa hotel 200 orang
Konsumsi/akomodasi
Dekorasi panggung 1 RAB
Uang transport peserta 150 orang
Melaksanakan klasifikasi desa / Makanan dan Minuman 12 orang x 40 kali
kampung wisata Aktivitas Lapangan
Backdrop 3 buah
Cetak Buku 80 buah
Publikasi Media Cetak 1 kali terbit
Sewa Kendaraan Bermotor 2 unit x 40 kali
Penumpang
Honorarium Narasumber 3 orang x 3 kali
Sewa hotel 40 orang x 3 kali
Konsumsi/akomodasi
Honorarium Tenaga Ahli 7 orang x 5 bulan
Pertama
Uang transport peserta 30 orang x 3 kali
Pendampingan Dimas Diajeng Sewa Pakaian Tradisional dan 30 orang
Riasnya
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 5 orang x 5 hari
ke Jakarta
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 20 orang x 5 hari
ke Bali
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 15 orang x 5 hari
ke Banten
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 5 orang x 5 hari
ke Jawa Barat
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 20 orang x 5 hari
ke Jawa Tengah
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 20 orang x 5 hari
ke Jawa Timur
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 20 orang x 5 hari
ke Sumatra Barat
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 4 Orang x 5 Lokasi x 3 Kali
Gol 3 & Gol 4
Cinderamata 10 buah
Storytelling Destinasi Wisata Cetak buku 150 buah
Standing Billboard 30 buah
Honorarium Tim Pelaksana 7 orang
Kegiatan dan Sekretariat Tim
Pelaksana Kegiatan
Honorarium Tim Ahli 4 orang
Publikasi Media Cetak 5 kali tayang
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 5 orang x jumlah lokasi

Pelestarian Cagar Budaya dan Nominasi Warisan Budaya pendukung kegiatan Alat Tulis Kantor 1 RAB
Warisan Budaya Nasional dan Dunia Kertas dan Cover 1 RAB
Bahan Cetak 1 RAB
persiapan pelaksanaan kegiatan Rapat koordinasi persiapan 20 orang x 3 kali

Pelaksanaan Nominasi Warisan Pengelolaan gedung 1 RAB


Budaya Nasional dan Dunia Pemeliharaan gedung 1 RAB
Rehab gedung 1 RAB
Tenaga Keamanan 1 RAB
Sarana Prasarana Keistimewan Pengadaan Sarana dan pendukung kegiatan Alat Tulis Kantor 1 RAB
Urusan Kebudayaan Prasarana Budaya Kertas dan Cover 1 RAB
Bahan Cetak 1 RAB
persiapan pelaksanaan kegiatan Rapat koordinasi persiapan 20 orang x 3 kali

Pelaksanaan Pengadaan Sarana Pengelolaan gedung RAB


dan Prasarana Budaya Pemeliharaan gedung 1 RAB
Rehab gedung 1 RAB
Tenaga Keamanan 1 RAB

PROGRAM PENGEMBANGAN Pelaksanaan Peningkatan Fasilitasi Sertifikasi Kompetensi Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
SUMBER DAYA PARIWISATA Kapasitas Sumber Daya bagi Tenaga Kerja Bidang Penggandaan 1 Paket D
DAN EKONOMI KREATIF Manusia Pariwisata dan Pariwisata Jilid laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
Ekonomi Kreatif Tingkat
Lanjutan 1. Menyelenggarakan fasilitasi
kompetensi bagi tenaga kerja
pariwisata dengan Pelatihan dan
Sertifikasi Pemandu Lokal
(Pokir) Gedangsari Gunungkidul

Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 3 kali


Rapat
Pelaksanaan kegiatan Sertifikasi belanja sertifikasi RAB x 25 orang
Kompetensi bagi Tenaga Kerja
Bidang Pariwisata (Pelatihan dan
Sertifikasi Pemandu Lokal
(Pokir) Gedangsari Gunungkidul)

2. Menyelenggarakan fasilitasi
kompetensi bagi tenaga kerja
pariwisata dengan Pelatihan dan
Sertifikasi Pemandu Lokal
(pokir) Kraton, Kota Yogyakarta

Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 3 kali


Rapat
Pelaksanaan kegiatan Sertifikasi belanja sertifikasi RAB x 20 orang
Kompetensi bagi Tenaga Kerja
Bidang Pariwisata (Pelatihan dan
Sertifikasi Pemandu Lokal
(pokir) Kraton, Kota Yogyakarta)

3. Menyelenggarakan fasilitasi
kompetensi bagi tenaga kerja
pariwisata dengan Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Banguntapan, Bantul

Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 3 kali


Rapat
Pelaksanaan kegiatan Sertifikasi belanja sertifikasi RAB x 10 orang
Kompetensi bagi Tenaga Kerja
Bidang Pariwisata ( Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Banguntapan, Bantul)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
4. Menyelenggarakan fasilitasi
kompetensi bagi tenaga kerja
pariwisata dengan Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Nglanggeran
Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 3 kali x jumlah
Rapat sertifikasi
Pelaksanaan kegiatan Sertifikasi belanja sertifikasi RAB x 25 orang
Kompetensi bagi Tenaga Kerja
Bidang Pariwisata (Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Nglanggeran)

5. Menyelenggarakan fasilitasi
kompetensi bagi tenaga kerja
pariwisata dengan Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Pancawala, Bantul

Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 3 kali


Rapat
Pelaksanaan kegiatan Sertifikasi belanja sertifikasi RAB x 20 orang
Kompetensi bagi Tenaga Kerja
Bidang Pariwisata (Sertifikasi
Pemandu Lokal (Pokir)
Pancawala, Bantul)

Pengembangan Kompetensi SDM Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Penggandaan 1 Paket D
Tingkat Lanjutan Jilid laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan

Menyelenggarakan Pelatihan
SDM Pariwisata untuk
Peningkatan SDM Pramuwisata

Persiapan Kegiatan pelatihan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 2 kali


SDM Pariwisata (Peningkatan Rapat
SDM Pramuwisata)
Pelaksanaan Kegiatan pelatihan Makanan dan minuman jumlah peserta dan panita x
SDM Pariwisata (Peningkatan kegiatan pelatihan (kunjungan jumlah pelatihan
SDM Pramuwisata) lapangan)
kaos lapangan 30 buah
Paket Meeting dalam kota
- Honorarium 4 oj x 2 hari
Narasumber
- konsumsi/akomodasi lokal 40 orang x 2 hari
(sewa hotel)
- Uang Transpor Peserta Tingkat 30 orang x 2 hari
Lokal

Menyelenggarakan Pelatihan Belanja Pelatihan RAB x 30 orang


SDM Pariwisata untuk
Peningkatan SDM Pramuwisata

Pelatihan Berbasis Kompetensi 1. Menyelenggarakan Pelatihan Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Bidang Homestay dan Pemandu SDM kepariwisataan (Pelatihan Penggandaan 1 Paket D
Wisata (Tour Guide) Tingkat Homestay-POKIR) Jilid laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
Lanjutan
Mengadakan rapat persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 7 kali
pelaksanaan kegiatan Rapat
Melaksanakan Pelatihan SDM kaos lapangan jumlah peserta, narsum dan
kepariwisataan (Pelatihan panitia x jumlah pelatihan
Homestay-POKIR) Backdrop 1 buah x 7 kali
bahan praktek RAB
Paket Meeting dalam Kota:
- Honorarium Instruktur 4 orang x 8 jpl x 7 kali pelatihan
Pelatihan
- Honorarium 4 oj x 7 kali pelatihan
Narasumber/pembahas/pencera
mah pelatihan (khusus pokir)

- Honorarium Moderator 1 orang x jumlah kegiatan


- Konsumsi/Akomodasi Lokal 30 orang x 7 kali pelatihan
- Uang Transport Peserta 20 orang x 7 kali pelatihan
Tingkat Lokal
Melaksanakan kunjungan makan minum di lapangan 20 orang x 7 kali
lapangan

Melaksanakan Pelatihan SDM Belanja Pelatihan RAB x 20 orang x 7 lokasi


kepariwisataan (Pelatihan
Homestay-POKIR)
2. Menyelenggarakan Pelatihan
SDM kepariwisataan (Pelatihan
Pemandu di Kampung /desa
Wisata-POKIR)

Mengadakan rapat persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 5 kali


pelaksanaan kegiatan Rapat
Melaksanakan Pelatihan SDM kaos lapangan 25 orang x 5 kali
kepariwisataan (Pelatihan bahan praktek RAB
Pemandu Kampung Wisata- Backdrop 1 buah x 5 kali
POKIR) Paket Meeting dalam Kota:
- Honorarium Instruktur 4 orang x 8 jpl x 5 kali pelatihan
Pelatihan
- Honorarium 4 oj x3 hari x 5 kali pelatihan
Narasumber/pembahas/pencera
mah pelatihan (khusus pokir)

- Honorarium Moderator 1 orang x jumlah kegiatan


- Konsumsi/Akomodasi Lokal 25 orang x 3 hari x 5 kali
pelatihan
- Uang Transport Peserta 20 orang x 4 hari x 5 kali
Tingkat Lokal pelatihan
Melaksanakan kunjungan makan minum di lapangan 30 orang/box x 5 kali
lapangan
Melaksanakan Pelatihan SDM Belanja Pelatihan RAB x 20 orang x 5 lokasi
kepariwisataan (Pelatihan
Pemandu Kampung Wisata-
POKIR)
PROGRAM PENGEMBANGAN Pemasaran Pariwisata Dalam Penyediaan Data dan Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
PEMASARAN PARIWISATA dan Luar Negeri Daya Tarik, Penyebaran Informasi Pariwisata Penggandaan 1 Paket D
Destinasi dan Kawasan Strategis Provinsi, Baik Dalam dan Luar Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
Pariwisata Provinsi Negeri
Menyusun kajian Analisa
Belanja Wisatawan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 20 orang x 4 kali
Pelaksanaan Jasa Konsultasi RAB

Penguatan Promosi Melalui Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Media Cetak, Elektronik, dan Penggandaan 1 Paket D
Media Lainnya Baik Dalam dan Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
Luar Negeri
Penguatan Promosi Melalui
Media Cetak, Elektronik, dan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN
Media Lainnya Baik Dalam dan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 Luar Negeri 3 4 5 6
Mengelola Promosi
Kepariwisataan di:
Media sosial
Persiapan Makan dan Minum Rapat 30 orang x 2 kali
(Snack)
Pelaksanaan Jasa Buzzer (penggiat media 8 kali / event
sosial) lokal
Sponsored Content Media Sosial 8 kali / event

Pembuatan konten video RAB


publikasi
Uang Harian perjalanan dinas 8 orang/hari
dalam daerah

Memberikan pelayanan
Informasi Pariwisata di Lokasi
TIC/TIS di 4 Lokasi
Persiapan Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali

Pelaksanaan Sewa Counter TIS Stasiun dan 1 RAB


Iuran Kebersihan
Kartu Anggota / ID Card 20 orang x 1 buah
(ID Card Petugas TIC dan TIS)
Biaya Parkir Petugas TIS 5 orang x 12 bulan
Bandara YIA
Biaya Parkir Petugas TIS Stasiun 2 orang x 12 bulan

Biaya Listrik TIC YIA 12 bulan


Biaya Listrik TIS Stasiun 5000 kwh
Spanduk 30 meter
Makan dan Minum Petugas 10 org x jumlah shift x hari x
Posko Idul Fitri, Natal dan jumlah event
Tahun Baru
Honorarium Petugas Posko Idul 10 org x jumlah shift x hari x 4
Fitri, Natal dan Tahun Baru event

Uang Harian perjalanan dinas 8 org/hari


dalam daerah

Peningkatan Kerja Sama dan Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Kemitraan Pariwisata Dalam dan Penggandaan 1 Paket D
Luar Negeri Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan

Keikutsertaan pada Event


Anggota EATOF ( Standing
Committee Meeting )
Persiapan Makan dan Minum Rapat 20 orang x 4 kali
(Snack)
Pelaksanaan Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 2 hari
(Kepengurusan Ijin Ke Jakarta)

Perjalanan Dinas Luar Negeri 4 orang x 4 hari

Iuran Eatof
Luar negeri Iuran RAB

PROGRAM PENINGKATAN DAYA Pengelolaan Destinasi Pariwisata Perencanaan Destinasi Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
TARIK DESTINASI PARIWISATA Provinsi Pariwisata Provinsi Penggandaan 1 Paket D
Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan

Feasibility Study Hutan


Keistimewaan Wana Boga,
Jatiayu, Karangmojo,
Gunungkidul
persiapan Makanan dan minuman rapat 20 orang x 4 kali
(koordinasi persiapan kegiatan)

Pelaksanaan penyusunan Makanan dan minuman rapat 50 orang x 4 kali


kajian/FS/DED/Masterplan (rapat koordinasi pelaksanaan
sarpras pariwisata kegiatan)
Jasa konsultan & biaya 1 RAB
pendukung
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 4 kali
(monitoring pelaksanaan
kegiatan)
Penetapan Tanda Daftar Usaha Pembinaan dan Pengawasan Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Pariwisata Lintas Daerah Usaha Pariwisata Penggandaan 1 Paket D
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
Daerah Provinsi
Melakukan Monitoring dan
Evaluasi Usaha Jasa Pariwisata

Persiapan Makanan dan minuman rapat 10 orang x 2 kali x 4 kegiatan

Pelaksanaan kegiatan Makanan dan minum 10 orang x 60 kali


kegiatan/lapangan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 60 kali
(monitoring pelaksanaan
kegiatan)
Menyelenggrakan expose hasil
pengawasan Makanan dan minuman rapat 25 orang x 4 kali
ekspose

PROGRAM PENGEMBANGAN Pengembangan Ekosistem Monitoring dan Evaluasi Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
EKONOMI KREATIF MELALUI Ekonomi Kreatif Pengembangan Ekosistem Penggandaan 1 Paket D
PEMANFAATAN DAN Ekonomi Kreatif Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan
PERLINDUNGAN HAK
KEKAYAAN INTELEKTUAL Persiapan Makan dan Minum Rapat 20 orang x 2 kali
(Snack)
Melaksanakan Monitoring ke Makan dan Minum di 4 orang x 16 kali
Pelaku Ekraf lapangan/perjalanan
Honorairum tenaga kompeten 1 orang x 16 kali

Perjalanan dinas biasa 4 org x16 kali

Penyediaan Sarana dan Koordinasi dan Sinkronisasi Menyelenggarakan Bimtek Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Prasarana Kota Kreatif Peningkatan Usaha Kreatif Peningkatan Usaha Kreatif bagi Penggandaan 1 Paket D
Terutama bagi Usaha Pemula Usaha Pemula Jilid Laporan 7 eksemplar x jumlah kegiatan

Persiapan Makan dan Minum Rapat 20 orang x 2 kali


(Snack)
Pelaksanaan Koordinasi dan Sinkronisasi
Makanan dan Minuman 5 orang x 11 kali
lapangan
Honorarium Tim Kurator Sub 3 orang x 4 bulan
Sektor Ekraf
Belanja Perjalanan Dinas Biasa 3 orang x 11 hari

22. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGEMBANGAN Penyelenggaraan Promosi Pendukung Alat Tulis Kantor 3 Paket D
EKSPOR Dagang melalui Pameran Penggandaan 3 Paket D
Dagang dan Misi Dagang bagi
Produk Ekspor Unggulan yang Pembinaan Pelaku Usaha Pelatihan Ekspor dengan PPEI Rapat koordinasi 20 orang x 2 kali x 1 Angkatan
terdapat pada lebih dari 1 (satu) Ekspor (S90)*
Daerah Kabupaten/Kota dalam Transport peserta 30 orang x 3 hari x 1 angkatan
Provinsi
Laporan 7 eksemplar
Materi 50 Lembar x 30 Orang x 1
angkatan
Biaya pelatihan (PNBP) 1 Paket (30 Peserta) x 1
Angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 Orang x 6 kali x 1 Angkatan

Pelayanan KADIN Honor Tim Pengembangan 4 Org x 11 Bulan


Ekonomi DIY Sektor Industri
dan Perdagangan
Belanja surat kabar/majalah 1 jenis x 11 Bulan
(Kadin)
Hidangan rapat 20 org x 4 kl
Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 2 hr x 1 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 4 kab x 8 bulan

Forum Komunikasi Ekspor Rapat koordinasi 25 org x 2 kali x 1 Angkatan


Impor Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 OJ x 1 hr x 1
Angkatan
makan dan minum harian 50 org x 1 hr x 1 Angkatan
umum
materi 10 lbr x 4 materi x 50 org x 1 hr
x 1 Angkatan
Sewa Tempat 1 hari x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 1 Angkatan
Spanduk 1 buah x 1 Angkatan
Forum Komunikasi JBSC makan dan minum rapat 25 org x 2 kali x 1 Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 OJ x 1 hr x 1
Angkatan
makan dan minum harian 50 org x 1 hr x 1 Angkatan
umum
materi 10 lbr x 4 materi x 50 org x 1 hr
x 1 Angkatan
Sewa Tempat 1 hari x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 1 Angkatan
Spanduk 1 buah x 1 Angkatan

PROGRAM PERIZINAN DAN Penerbitan Surat Keterangan Koordinasi dan Sinkronisasi Pendukung ATK 3 Paket D
PENDAFTARAN PERUSAHAAN Asal (SKA) Bagi Daerah Provinsi Layanan Penerbitan SKA (S90)* Penggandaan dokumen 4 Paket D
yang Telah Ditetapkan Pelayanan SKA Otomasi Cetak Leaflet 1000 lembar
SebagaiInstansi Penerbit SKA Cetak Banner 2 buah
dan Angka Pengenal Importir Belanja Makanan dan Minuman 25 orang x 11 kali
Rapat
(API) Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 4 kab/kota x 5 kali

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 org x 2 hari x 1 kali

Penggandaan & penjilidan buku 30 lembar x 12 buku x 12 bulan


kinerja ekspor
Cetak buku laporan pelayanan 6 eksemplar
penerbitan SKA
Cetak buku SKM 4 eksemplar x 4 Kali
Sosialisasi Sosialisasi Tata Niaga Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 1 Angkatan
Ekspor Honorarium Narasumber 3 OJ x 1 hr x 1 Angkatan
Transport peserta 30 org x 1 hr x 1 Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 38 org x 1 hr x 1 Angkatan
Aktivitas Lapangan
sewa tempat 1 unit x 1 hr x 1 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 30 org x 1
hr x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 1 Angkatan
Spanduk 1 buah x 1 Angkatan
PROGRAM PENGGUNAAN DAN Pelaksanaan Pemasaran Fasilitasi Pemasaran Pendukung Alat tulis kantor 2 paket D
PEMASARAN PRODUK DALAM Penggunaan Produk Dalam Penggunaan Produk dalam Penggandaan 3 Paket D
NEGERI Negeri Negeri di Tingkat Provinsi (S90)* Pelatihan Manajemen Toko Belanja Makanan dan Minuman 15 org x 2 kali x 17 Akt
Kelontong Rapat
Instruktur 8 jpl x 3 hr x 17 Akt
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 17 Akt
Transport peserta 25 org x 3 hr x 17 Akt
Belanja Makanan dan Minuman 30 org x 3 hr x 17 Akt
Aktivitas Lapangan
Belanja Spanduk 1 bh x 17 Akt
Sewa Tempat 1 unit x 3 hr x 17 Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 3 org x 3 hari x 17 Akt

Penggandaan Materi 10 lbr x 12 Materi x 25 org x 17


Akt
Belanja Hibah Peralatan 1 Paket x 17 Kelompok
Block Note 25 buah x 17 Akt
Ballpoint 25 buah x 17 Akt
Pelatihan Pemasaran Bagi Belanja Makanan dan Minuman 15 org x 2 kali x 32 Akt
Pelaku Usaha Sektor Rapat
Perdagangan Instruktur 8 jpl x 3 hr x 32 Akt
Narasumber 2 OJ x 32 Akt
Transport peserta 25 org x 3 hr x 32 Akt
Belanja Makanan dan Minuman 30 org x 3 hr x 32 Akt
Aktivitas Lapangan
Belanja Spanduk 1 bh x 32 Akt
Sewa Tempat 1 unit x 3 hr x 32 Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 3 org x 3 hari x 32 Akt

Penggandaan Materi 12 Materix 10 Lembar x 20


Orang x 32 Akt
Handsanitizer 1 Liter x 32 Akt
Stopmap 25 buah x 32 Akt
Block Note 25 buah x 32 Akt
Ballpoint 25 buah x 32 Akt
Pelatihan Pemasaran On Line Belanja Makanan dan Minuman 15 org x 2 kali x 2 Akt
Rapat
Instruktur 8 jpl x 2 hr x 2 Akt
Asisten Instruktur 8 jpl x 2 hr x 2 Akt
Transport peserta 25 org x 2 hr x 2 Akt
Belanja Makanan dan Minuman 30 org x 2 hr x 2 Akt
Aktivitas Lapangan
Belanja Spanduk 1 bh x 2 Akt
Sewa Tempat 2 hr x 2 Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 3 org x 2 hari x 2 Akt

Penggandaan Materi 4 Materi x 10 Lembar x 25


Orang x 2 Akt
Handsanitizer 1 Liter x 2 Angkatan
Stopmap 25 buah x 2 Angkatan
Block Note 25 buah x 2 Angkatan
Ballpoint 25 buah x 2 Angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6

PROGRAM PERENCANAAN DAN Penyusunan, Penerapan, dan Koordinasi dan Sinkronisasi Pendukung Alat Tulis Kantor 5 Paket D
PEMBANGUNAN INDUSTRI Evaluasi Rencana Pembangunan Pelaksanaan Rencana Penggandaan 10 Paket D
Industri Provinsi Pemberdayaan Industri dan Operasional Dekranasda
Peran Serta Masyarakat (S90)* Pelayanan Dekranasda Rapat Koordinasi 18 org x 2 kali x 8 bulan
Honorarium Pengelola 5 org x 12 bln x 20 hari
Dekranasda
Honorarium Tim Operasional 20 Org x 1 bulan
Dekranasda DIY
Belanja surat kabar dan majalah 1 eks x 12 bln

Belanja Kawat/faksimili/internet 1 unit x 12 bln

Belanja jasa service kendaraan 1 unit x 2 kl

Belanja bahan bakar minyak/ 200 hr x 3 liter


bensin
Perjalanan dinas dalam daerah 3 org x 3 kali x 5 kab/kota
Monitoring/Koordinasi
Kab/Kota

Perjalanan dinas luar daerah 2 org x 2 hr x 1 kl


Konsultasi pusat

Bimtek /Pelatihan Olahan


Pangan Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 63 Angkatan
Narasumber 1 Org x 2 OJ x 63 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 63
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 63
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 63 Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 25 org x 4 hr x 63 Angkatan
Aktivitas Lapangan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 63 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 63 Angkatan
materi 10 lbr x 8 materi x 20 org x 4 hr
x 63 Angkatan
Bahan Percontohan 1 RAB x 63 Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 63 Angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 RAB x 63 Angkatan
Block Note 20 buah x 63 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 63 Angkatan
Bimtek Olahan Ikan
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 2 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 2 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 2
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 2
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 2 Angkatan
Makanan dan Minuman Aktivitas25 org x 4 hr x 2 Angkatan
Lapangan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 2 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 2 Angkatan
materi 10 lbr x 8 Materi x 20 org x 4 hr
x 2 Angkatan
Bahan Percontohan 1 RAB x 2 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 2 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 2 Angkatan
Block Note 20 buah x 2 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 2 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM
Biofarmaka Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 3 Angkatan
Narasumber 2 OJ x 3 Angkatan
Instruktur 8 JPL x 4 hr x 3 Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 3
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 3 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 3 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 3 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 3 Angkatan
materi 10 lbr x 8 materi x 20 org x 4 hr
x 3 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 3 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 3 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 RAB x 3 kelompok
Block Note 20 buah x 3 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 3 Angkatan
Bimtek/pelatihan IKM Ecoprint,
Shibori, dan Jumputan Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 39 Angkatan
Narasumber 1 Orang 2 OJ x 39 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 39
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 39
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 39 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 39 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 39 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 39 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 4
hr x 39 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 39 Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 39 Angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 RAB x 39 Kelompok
Block Note 20 buah x 39 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 39 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM
Kerajinan Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 2 Angkatan
Narasumber 2 OJ x 2 Angkatan
Instruktur 8 JPL x 4 hr x 2 Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 2
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 2 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 2 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 2 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 2 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 4
hr x 2 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 2 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 2 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 2 Kelompok
Block Note 20 buah x 2 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 2 Angkatan
Bimtek/pelatihan IKM Kulit
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 2 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 2 Angkatan
Bimtek/pelatihan IKM Kulit
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Instruktur 1 Orang 8 JPL x 4 hr x 2
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 2
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 2 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 2 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 2 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 2 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 4
hr x 2 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 2 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 2 angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 2 Kelompok
Block Note 20 buah x 2 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 2 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM Las
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 1 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 1 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 1
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 1
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 1 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 1 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 1 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 4
hr x 1 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 1 Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 1 Angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 1 Kelompok
Block Note 20 buah x 1 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 1 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM Perak
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 1 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 1 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 1
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 1
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 1 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 1 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 1 Angkatan
materi 10 lbr x 8 materi x 20 org x 4 hr
x 1 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 1 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 1 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 1 Kelompok
Block Note 20 buah x 1 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 1 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM Sandang
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 14 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 14 Angkatan

Instruktur 1 Orang 8 JPL x 4 hr x 14


Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 14
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 14 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 14 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 14 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 14 Angkatan
materi 10 lbr x 8 materi x 20 org x 4 hr
x 14 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 14 Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 14 Angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 14 Angkatan
Block Note 20 buah x 14 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 14 Angkatan
Bimtek/Pelatihan Olahan
Minuman Segar Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 3 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 3 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 4 hr x 3
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 4 hr x 3
Angkatan
Transport peserta 20 org x 4 hr x 3 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 4 hr x 3 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 4 hr x 3 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 4 hr x 3 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 4
hr x 3 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 3 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 hr x 3 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 3 Kelompok
Block Note 20 buah x 3 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 3 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM Bambu
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 6 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 6 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 7 hr x 6
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 5 hr x 6
Angkatan
Transport peserta 20 org x 5 hr x 6 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 5 hr x 6 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 5 hr x 6 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 5 hr x 6 Angkatan
materi 10 lbr x 8 Materi x 20 org x 5 hr
x 6 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 6 Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 5 hr x 6 Angkatan
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 6 Kelompok
Block Note 20 buah x 6 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 6 Angkatan
Bimtek/Pelatihan IKM Kayu
Rapat koordinasi 25 org x 2 kl x 7 Angkatan
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 7 Angkatan
Instruktur 1 Orang x 8 JPL x 6 hr x 7
Angkatan
Asisten Instruktur 2 org x 8 JPL x 6 hr x 7
Angkatan
Transport peserta 20 org x 6 hr x 7 Angkatan
25 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 6 hr x 7 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 6 hr x 7 Angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
sewa peralatan 1 RAB x 6 hr x 7 Angkatan
materi 10 lbr x 8 materi x 20 org x 6 hr
x 7 Angkatan
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 7 angk
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 6 hr x 7 angk
pelaksanaan
Hibah Peralatan 1 Paket x 7 Kelompok
Block Note 20 buah x 7 Angkatan
Ballpoint 20 buah x 7 Angkatan
Seminar Rapat koordinasi 15 org x 2 kl x 1 Angkatan
Narasumber 3 Org x 1 OJ x 1 hr x 1
Angkatan
Transport peserta 50 org x 1 hr x 1 Angkatan
50 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas 1 hr x 1 Angkatan
sewa tempat 1 unit x 1 hr x 1 Angkatan
sewa peralatan 1 RAB x 1 Angkatan
materi 10 lbr x jml materi x 50 org x 1
hr x 1 Angkatan
Cetak Backdrop 1 buah x Jmlh Angkatan
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 hari x jmlh angk
pelaksanaan
Koordinasi, Sinkronisasi, dan Pendukung Alat Tulis kantor 4 Paket D
Pelaksanaan Pembangunan Penggandaan 5 Paket D
Sumber Daya Industri
Fasilitasi HKI
- Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 10 kali
Rapat
Cetak Lefleat 1000 lembar
- Pendaftaran Hak Cipta Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
- Pendaftaran Paten Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
- Pendaftaran Desain Industri Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
- Pendaftaran Merek Kolektif Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
Pendaftaran Merek Individu Belanja Pendaftaran Jumlah Merek
- Co Branding Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Org x 5 kali
Daerah
Belanja cetak blangko sertifikat 1000 lembar
co branding
Belanja cetak Map HKI 1000 lembar
Penggandaan 15 Paket D

Koordinasi dan Sinkronisasi Pendukung Alat Tulis Kantor 5 Paket A


Pelaksanaan Rencana Penggandaan 10 Paket A
Pembangunan Sarana dan
Prasarana Industri (S90)* Pembuatan Prototype Alat Tepat Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 2 kl x 12 bulan
Guna rapat
Belanja Pengisian tabung gas :

- isi gas acetyline 6 tabung


- isi gas oksigen 10 tabung
- isi gas argon 10 tabung
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Belanja Alat-Alat Perlengkapan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya

Belanja pengadaan mesin 1 RAB

Pelayanan Jasa Bengkel Alat Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 2 kl x 12 bulan
Produksi rapat
Belanja Makanan dan Minuman jml petugas x 3 kl x 4 minggu x
Aktivitas Lapangan (ekstra 12 bulan
fooding)
Belanja Pengisian tabung gas :

- isi gas acetyline 6 tabung


- isi gas oksigen 10 tabung
- isi gas argon 10 tabung
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Belanja Cetak Profil 500 buku
Belanja Pakaian Kerja Lapangan 13 org x 1 stel

Belanja Alat-Alat Perlengkapan 5 jenis

Belanja Pemeliharaan Alat 1 RAB


Bermesin
Belanja Pengadaan Alat-Alat 1 RAB
Bengkel beserta biaya
pendukungnya
Belanja Perjalanan dinas dalam 5 orang x 6 kali
daerah
Belanja modal pengadaan mesin 1 RAB

Pelayanan Teknologi Perak dan Belanja Pengisian tabung gas :


Logam
- isi gas acetyline 6 tabung
- isi gas oksigen 10 tabung
- isi gas argon 10 tabung
Belanja Bahan Percontohan/Uji 1 paket
Coba
Belanja Alat-Alat Perlengkapan 5 jenis

Belanja Pemeliharaan Alat 1 RAB


Bermesin beserta biaya
pendukungnya
Belanja modal pengadaan mesin 1 RAB

Belanja Pengadaan accu genset 1 unit

Penerapan ATG Hasil Rekayasa Belanja Pengisian tabung gas :

- isi gas acetyline 6 tabung


-isi gas oksigen 10 tabung
-isi gas argon 10 tabung
Belanja Bahan Percontohan/Uji 1 RAB
Coba beserta biaya
pendukungnya
Belanja Alat-Alat Perlengkapan 1 RAB

Perjalanan Dinas dalam daerah 5 Org x 5 kl x 5 kab/kota


Pelaksanaan Penerapan ATG

Sosialisasi /peminjaman Alat Narasumber 1 Orang x 5 OJ x Jml Akt


tepat guna ke masyarakat Transport peserta 35 org x Jml Akt
45 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas Jml Akt
Sosialisasi /peminjaman Alat
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN tepat gunaAKTIVITAS
ke masyarakat KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Makanan dan minuman 25 orang x Jml Akt
rapat
materi 10 lembar x 3 materi x 35 org x
Jml Akt
Backdrop 1 buah x Jml Akt
Sewa tempat/perlengkapan 1 paket x Jml Akt

Monev Perjalanan Dinas dalam daerah 4 Org x 2 kl x 5 kab/kota


Survey IKM
Perjalanan Dinas dalam daerah 5 org x 2 kl x 5 kab/kota
Monitoring

Pelayanan Teknologi Kemasan Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 2 kl x 12 bulan


rapat
Belanja Makanan dan Minuman jml petugas (sesuai SHBJ) x 3 kl
Aktivitas Lapangan (ekstra x 4 minggu x 12 bulan
fooding)
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Pemeliharaan Alat Bermesin 1 RAB
Belanja pengadaan mesin 1 RAB
Pengadaan Alat-Alat bengkel 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Belanja Cetak Lieflet 1000 lembar
Belanja Pakaian Kerja Lapangan 17 org x 1 stel

Perjalanan luar Daerah 2 Org x 2 hari


Koordinasi Pelayanan Jasa
Kemasan
Belanja Perjalanan luar Daerah 3 Org x 3 hari x 1 kali
Koordinasi Pengelolan Bengkel
produksi

Pelayanan Generator Oksigen Belanja Jasa Tenaga Harian 2 orang x 25 hari x 12 bulan
(Omah Oksigen Jogja) Bongar Muat Oksigen
Belanja Jasa Tenaga Harian 1 orang x 25 hari x 12 bulan
Teknisi Generator Oksigen
Pemeliharaan Alat Bermesin 1 RAB

Pelayanan Teknologi Kulit Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 2 kl x 12 bulan


rapat
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Belanja Pemeliharaan Alat 1 RAB
Bermesin
Belanja Modal Pengadaan Alat- 1 RAB
Alat bengkel beserta biaya
pendukungnya
Belanja Cetak profil 300 buku

Sosialisasi Layanan Jasa Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 2 kl x Jml Akt
Teknologi Kulit rapat
Narasumber 5 OJ x Jml Akt
Transport peserta 30 org x Jml Akt
40 org xLapangan
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas Jml Akt
materi 10 lembar x jml materi x 30 org
x Jml Akt
Back drop 1 buah x Jml Akt
Sewa tempat 1 unit x Jml Akt
Belanja Perjalanan Dinas dalam 4 Org x Jml Akt
daerah Pelaksanaan

PROGRAM STABILISASI HARGA Pengendalian Harga, Informasi Pendukung Alat Tulis Kantor 2 Paket D
BARANG KEBUTUHAN POKOK Ketersediaan Stok Barang Penggandaan Persiapan 5 Paket D
DAN BARANG PENTING Kebutuhan Pokok dan Barang
Pentingpada Pelaku Usaha Operasi Pasar dalam Rangka Operasi Pasar Beras Belanja Makanan dan minuman 20 Orang x 5 Kali
Distribusi Barang Lintas Stabilisasi Harga Pangan Pokok rapat
Kabupaten/Kota yang yang Dampaknya Beberapa Biaya Bongkar Muat Operasi 100.000 Kg x 1 tahun
Terintegrasi dalam Sistem Daerah Kabupaten/Kota dalam Pasar
Informasi Perdagangan 1 (Satu) Daerah Provinsi (S90)* Biaya Distribusi Pengiriman OP 100.000 Kg x 1 tahun
Beras
Biaya Pengepakan Operasi Pasar 100.000 Kg x 1 tahun

Belanja Perjalanan Dinas dalam 3 Org x 12 kali


daerah pelaksanaan
Cetak Laporan 2 eks
Jilid Laporan 6 eks

Operasi Komoditi Lainnya Belanja Makanan dan minuman 20 Orang x 5 Kali


rapat
Belanja Distribusi Pengiriman
OP Komoditi lainnya)

-Biaya Bongkar Muat 50.000 Kg x 1 Tahun


-Biaya Distribusi Pengiriman 50.000 Kg x 1 Tahun
-Biaya Pengepakan 50.000 Kg x 1 Tahun
Belanja Perjalanan Dinas dalam 3 Org x 8 kali
daerah pelaksanaan
Cetak Laporan 2 eks
Jilid Laporan 6 eks

Bazar Ramadan Belanja Makanan dan minuman 25 Orang x 3 Kali


rapat
Belanja Makanan dan Minuman 130 org x 2 hari
Aktivitas Lapangan
(penyelenggara bazar)
Belanja sewa meja kursi (60 meja + 120 kursi) x 2 hari
Belanja sewa tenda 25 set x 2 hari
Sewa Panggung 1 Panggung x 2 hari
Sewa Sound Sistem 1 set x 2 hari
Sewa Display 1 Paket x 2 hari
Baliho 1 buah
Spanduk 3 buah
Umbul-umbul 20 buah
Cetak Leaflet 1000 lembar
Penyiaran Radio 20 kali
Cetak Laporan 2 eks
Jilid Laporan 6 eks

Pemantauan Harga dan Stok Pemantauan Stock dan Harga


Barang Kebutuhan Pokok dan Kebutuhan Pokok
Barang Penting pada Pelaku Persiapan Belanja Makanan dan minuman 20 orang x 2 kali
Usaha Distribusi Barang Lintas rapat
Kabupaten/Kota (S90)* Pemantauan Belanja Makanan dan minuman 20 orang x 12 kali
rapat
Honor Kelompok Kerja 1 Orang x 5 Kab/kota x 5 Bulan
Pemantauan Harga dan Stok
Barang Kebutuhan Pokok dan
Barang Penting Lintas
Honor Responden pemantauan 10 orang x 3 pasar x 4 kab/kota
harga x 12 bulan
Kabupaten/Kota (S90)* Pemantauan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas dalam daerah 4 orang x 4 kab/kota x 6 Kali

PROGRAM STANDARDISASI Pelaksanaan Pengawasan Peningkatan Kapasitas dan Pendukung Alat Tulis Kantor 1 Paket D
DAN PERLINDUNGAN Barang Beredar dan/atau Jasa Pelaksanaan Pengawasan Penggandaan Persiapan 1 Paket D
KONSUMEN di Seluruh Daerah Barang Beredar dan/atau Jasa
Kabupaten/Kota Sesuai Parameter Ketentuan Pembinaan dan Pengawasan
Perlindungan Konsumen (S90)* - Pembinaan dan Pengawasan Belanja Makanan dan minuman 15 Orang x 3 kali
Barang dan Jasa Yang Beredar rapat
Perjalanan dinas dalam daerah 5 org x 8 Kali

Pengujian Mutu Barang Ber-SNI Belanja Analisa Laboratorium Jml Merk


Belanja Bahan percontohan jmlh sampel
Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 2 Hari x Lokasi Lab
daerah Uji

- Pengawasan Bahan Berbahaya Belanja Makanan dan minuman 15 Orang x 8 kali


rapat
Perjalanan Dinas dalam daerah 5 org x 8 Kali

Cetak Laporan 2 eks

Pengawasan Distribusi Pupuk Bahan Cetak 500 lembar


Jilid Penggandaan 5 buku
Belanja Makanan dan minuman 20 Orang x 4 kali
rapat
Makan minum harian umum 25 Orang x 1 Kali
Honorarium Tim Pelaksana 3 Orang x 3 Bulan
Kegiatan dan Sekretariat
Pelaksana kegiatan
Perjalanan Dinas dalam daerah 5 org x 8 Kali

Pelaksanaan Perlindungan Koordinasi dan Sinkronisasi Fasilitasi BPSK Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Konsumen di Seluruh Daerah Penanganan dan Penyelesaian (Penyelesaian Sengketa Penggandaan Persiapan 1 Paket D
Kabupaten/Kota Sengketa Konsumen (S90)* - Operasional BPSK Belanja Telepon 1 unit x 12 Bulan
Belanja Makanan dan minuman 15 Orang x 8 Kali
rapat
Belanja Makanan dan minuman 15 Orang x Jml Sidang
rapat Sidang
Majelis BPSK:
- Honor ketua Majelis BPSK 1 orang x 11 bulan
- Honor wakil ketua majelis 1 orang x 11 bulan
BPSK
- Anggota Majelis BPSK 9 Orang x 11 bulan
- Fasilitator 3 orang x 12 bulan
Seleksi BPSK Tim Seleksi BPSK 4 Orang x 3 Bulan
Publikasi media massa 5 Media x 2 Kali
Belanja Makanan dan Minuman Jumlah Peserta, Panitia dan
Aktivitas Lapangan Penyeleksi x 3 tahapan seleksi

Belanja Makanan dan minuman 10 Orang x 3 Kali


rapat

PROGRAM PENGENDALIAN IZIN Penerbitan Izin Usaha Industri Sosialisasi SIINAS Pendukung Alat Tulis Kantor 1 Paket D
USAHA INDUSTRI (IUI), Izin Perluasan Usaha Penggandaan 1 Paket D
Industri (IPUI), Izin Usaha Persiapan Belanja Makanan dan minuman 10 Orang x 1 Kali x Jml Akt
Kawasan Industri(IUKI), dan Izin rapat
Perluasan Kawasan Industri Pelaksanaan Sosialisasi Narasumber 1 Orang x 3 OJ x Jml Akt
(IPKI) Kewenangan Provinsi Perjadin narasumber pusat jml org x 1 pp x Jml Akt
Moderator 1 OK x Jml Akt
Transport peserta 50 org x 1 hr x Jml Akt
Belanja Makanan dan Minuman 25 org xLapangan
Aktivitas 7 hr x Jmlh Angkatan

sewa tempat 1 unit x 7 hr x Jmlh Angkatan

sewa peralatan 1 RAB x 7 hr x Jmlh Angkatan

Penggandaan Materi 50 Org x 10 lbr x jml materi x


Jml Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 4 org x 1 hr x Jml Akt
pelaksanaan
Cetak laporan 6 eksemplar

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pengembangan Kearifan Lokal Pengembangan Industri Kreatif Pendukung Alat Tulis Kantor 4 Paket D
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA dan Potensi Budaya Penggandaan 4 Paket D
URUSAN KEBUDAYAAN Pameran Kraton
dekorasi 1 Paket
Honor Peraga 12 Jumlah Orang x 12 hari
Honor Penjaga Stand 2 Jumlah Orang x 12 hari
Bahan Peraga 1 RAB
Belanja Sewa Stand 1 Paket
Sewa kendaraan angkut 1 Paket x 2 kali
Display 1 Paket
Cetak Leafleat 1000 Lembar

Cetak booklet 100 buah


Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 paket
Video Profile IKM Peserta 1 RAB

Pameran Seni Kriya


dekorasi 1 Paket
Belanja Sewa Stand 1 Paket
Sewa kendaraan angkut 1 Paket
Display 1 Paket
Cetak Leafleat 1000 Lembar

Cetak booklet 100 buah


Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
Video Profile IKM Peserta 1 RAB

Partisipasi Pameran Gelar Batik


Nusantara dekorasi 1 Paket
Belanja Sewa Stand 1 Paket
Sewa kendaraan angkut 1 Paket
Display 1 Paket
Cetak Leafleat 1000 Lembar

Cetak booklet 100 buah


Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
Video Profile IKM Peserta 1 RAB
Perjalanan Luar Daerah Jumlah Peserta + 2 Pendamping

Jogja Trade Expo


dekorasi 1 Paket
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN Jogja TradeAKTIVITAS
Expo KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Sewa Stand 1 Paket
Sewa kendaraan angkut 1 Paket
Display 1 Paket
Cetak Leafleat 1000 Lembar

Cetak booklet 100 buah


Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
Video Profile IKM Peserta 1 RAB
Pameran Pesta Rakyat
dekorasi 1 Paket
Belanja Sewa Stand 1 Paket
Sewa kendaraan angkut 1 Paket
Display 1 Paket
Cetak Leafleat 1000 Lembar

Cetak booklet 100 buah


Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
Video Profile IKM Peserta 1 RAB

Bimtek/Pelatihan di Sentra IKM


Belanja Makanan dan minuman 25 org x 2 kl x 5 Sentra
rapat
Narasumber 1 Orang x 2 OJ x 1 hr x 5 Sentra

Transport peserta 20 org x 5 hr x 5 Sentra


instruktur 1 Orang x 8 JPL x 5 hr x 5
Sentra
Asisten Instruktur Pendamping 1 Orang x 8 JPL x 5 hr x 5
Sentra
Belanja Makanan dan Minuman 25 org xLapangan
Aktivitas 5 hr x 5 Sentra
sewa tempat 1 unit x 5 hr x 5 Sentra
sewa peralatan 1 RAB x 5 hr x 5 Sentra
materi 10 lbr x jml materi x 20 org x 5
hr x 5 Sentra
Belanja Bahan Percontohan 1 RAB x 5 Sentra
Block Note 20 buah x 5 Sentra
Ballpoint 20 buah x 5 Sentra
perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 5 hari x 5 Kab/Kota x
pelaksanaan 5 Angkatan
Edukasi dan Advokasi HKI Narasumber 3 Orang x 1 OJ x Jml Akt
Transport peserta 50 org x 1 hr x Jml Akt
sewa gedung 1 hr x Jml Akt
Belanja Makanan dan Minuman 55 Org x 1 hr x Jml Akt
Aktivitas Lapangan
Penggandaan Materi 50 Org x 10 lbr x jml materi x
Jml Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 3 org x 1 hr x Jml Akt
pelaksanaan
Cetak laporan 6 eksemplar
Fasilitasi HKI
- Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 20 orang x 10 kali
Rapat
Cetak Lefleat 1000 lembar
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali

- Pendaftaran Hak Cipta Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB


biaya pendukungnya
- Pendaftaran Paten Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
- Pendaftaran Desain Industri Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
- Pendaftaran Merek Kolektif Belanja Pendaftaran beserta 1 RAB
biaya pendukungnya
-Pendaftaran Merek Individu Belanja Pendaftaran Jumlah Merek
- Pendaftaran Kelas Co Branding Belanja Pendaftaran beserta Jumlah Merek
biaya pendukungnya
Expo Cobranding Jogjatradition
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 4 kab x 2 kali
koordinasi
Honorarium MC 1 org x 2 hr
Sewa Atraksi Kesenian 4 org x 2 kl
Honor Pemain musik tradisional 1 kelompok
/ gamelan
Belanja Makanan dan Minuman Jml Peserta x 2 kl
Aktivitas Lapangan (pembukaan
dan penutupan)
Belanja cetak Undangan 50 lbr x 2 kl
Belanja Makanan dan Minuman 35 orang
Rapat
Honorarium Penjaga Keamanan 4 org x 5 hr

Honorarium Kebersihan 2 org x 5 hr


Honorarium Tenaga Bongkar 5 org x 2 hr
Muat
Belanja Seragam Pemandu Jml Peserta x 1 Jenis
Stand
Belanja Publikasi (TV, radio, 1 RAB
umbul-umbul, baliho, bilboard,
spanduk)
belanja dekorasi (Panggung dan 1 Paket
Stand)
Sewa tempat 1 paket x 5 hr
sewa meja kursi 1 RAB
sewa Welcome Gate 1 paket x 5 hr x 1 kali
Sewa Partisi 1 paket x 5 hr
Sewa Sound system 1 paket x 5 hr
Sewa Lighting 1 paket x 5 hr
Sewa Riging 1 paket x 5 hr
Sewa Panggung 1 paket x 5 hr
Sewa peralatan display 1 paket x 5 hr
Belanja Makanan dan Minuman 50 org x 5 hr
Aktivitas Lapangan
Cetak Leaflet 1000 lbr
Backdrop 1 buah
Banner 2 bh
Sewa Pemakaian Listrik 1 RAB
Sewa Genset 1 Unit x 5 hr

Jogja International Batik Binale

Launching JIBB Jasa Event Organizer 1 Paket


Pameran
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 4 kab x 2 kali
koordinasi
Honorarium MC 1 org x 2 hr
Sewa Atraksi Kesenian 4 org x 2 kl
Honor Pemain musik tradisional 1 kelompok
/ gamelan
Pameran

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Makanan dan Minuman Jml Peserta x 2 kl
Aktivitas Lapangan (pembukaan
dan penutupan)
Belanja cetak Undangan 50 lbr x 2 kl
Belanja Makanan dan Minuman 75 orang
Rapat
Honorarium Penjaga Keamanan 4 org x 5 hr

Honorarium Kebersihan 2 org x 5 hr


Honorarium Tenaga Bongkar 5 org x 2 hr
Muat
Belanja Seragam Pemandu Jml Peserta x 1 jenis
Stand
Belanja Publikasi (TV, radio, 1 RAB
umbul-umbul, baliho, bilboard,
spanduk)
belanja dekorasi (Panggung dan 1 Paket
Stand)
Sewa tempat 1 paket x 5 hr
sewa meja kursi 1 RAB
sewa Welcome Gate 1 paket x 5 hr
Sewa Partisi 1 paket x 5 hr
Sewa Sound system 1 paket x 5 hr
Sewa Lighting 1 paket x 5 hr
Sewa Riging 1 paket x 5 hr
Sewa Panggung 1 paket x 5 hr
Sewa peralatan display 1 paket x 5 hr
Belanja Makanan dan Minuman 50 org x 5 hr
Aktivitas Lapangan
Cetak Leaflet 1000 lbr
Backdrop 1 buah
Banner 2 bh
Sewa Pemakaian Listrik 1 RAB
Sewa Genset 1 Unit x 5 hr
Lomba Desain Cetak Leaflet 1000 lbr
publikasi (radio,umbul-umbul, 1 RAB
baliho, spanduk)
Sewa Tempat 1 paket x 5 hr
Honor Juri Lomba 5 OJ x 2 hari x Keg
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas Lapangan
-Tehnikal Meeting 30 org x 5 hr
-Penjurian 10 Orang x 2 Kali
Hadiah Lomba Juara1,2 3, harapan 1,2,3 x 2
Kategori
Fashion Show Honor Koreografer 1 Org x Jumlah Event
Honor Model 20 orang x pentas
Honor Penata Busana 5 orang x pentas
Honor Penata Rias 5 orang x pentas
Honor Perancang Pentas 2 orang x pentas
Honor Perancang Busana 5 orang x pentas
Honor MC 1 orang x pentas
Belanja Makanan dan Minuman 50 org x 5 hr
Aktivitas Lapangan
Seminar offline Cetak undangan ....Peserta
Kit pertemuan tingkat regional Jml Peserta

Honorarium Moderator 1 org


profesional
Honorarium 3 Orang x 1 OJ x 1 Kali
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Notulen Seminar 2 org
Konsumsi/Akomodasi Tk Jml Peserta + Narasumber +
Regional *** Panitia
Dekorasi Panggung 1 RAB
Panggung Utama 1 RAB
Sewa sound system 20.000 watt 1 paket

Multimedia (LED, FOH, 1 paket x 5 hr


KAMERA,TV Plasma)
Dokumentasi video dan foto 1 paket
Uang Transport Peserta Tingkat Jml Peserta
Nasional
Perjalanan Dalam Daerah 3 Orang x 4 Kab x 1 Kali
Aplikasi Webinar 1000 org 1 RAB
Jaringan Internet 100 mbps 1 RAB

Seminar Online Honorarium Moderator 1 org


Honorarium 3 org
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Notulen Seminar 2 org
Multimedia (FOH) 1 RAB
Aplikasi Webinar 1000 org 1 RAB
Jaringan Internet 100 mbps 1 RAB x event

Jogja Membatik Dunia Perlengkapan Membatik/ Bahan 1 RAB x event


Percontohan
Belanja Makanan dan Minuman 1 RAB x event
Aktivitas Lapangan
Honorarium Pembawa Acara 2 org x Jmlh Event
Profesional
Peraga Atraksi 5 org x Jmlh Event
Aplikasi Webinar 1000 org 1 RAB x event
Jaringan Internet 100 mbps 1 RAB x event
Honorarium Juru 1 org x Jmlh Event
Bahasa/Penerjemah
Biaya Pengepakan 1 RAB x event
Biaya Pengiriman 1 RAB x event
Dekorasi Panggung 1 RAB x event
Genzet 1 RAB x event
Panggung Utama 1 RAB x event
Sound system 15000 watt 1 RAB x event
Lighting 1 RAB x event
Multimedia (LED, FOH, 1 RAB x event
KAMERA,TV Plasma)
Mini Garden 1 RAB x event
Podcast Batik JIBB Jasa Pihak ke tiga 1 Kali

Sosialisasi Sertifikasi Produk Narasumber 3 OJ x Jml Akt


Olahan Pangan Perjadin narasumber pusat jml org x 1 pp x Jml Akt
Moderator 1 OK x Jml Akt
Transport peserta 50 org x 1 hr x Jml Akt
sewa gedung 1 hr x Jml Akt
Belanja Makanan dan Minuman 55 Org x 1 hr x Jml Akt
Aktivitas Lapangan
Penggandaan Materi 50 Org x 10 lbr x jml materi x
Jml Akt
Block Note 50 Buah x Jml Akt
Ballpoint 50 Buah x Jml Akt
Perjalanan Dinas dalam Daerah 3 org x 1 hr x Jml Akt
pelaksanaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak laporan 6 eksemplar
Belanja sertifikasi Jmlh IKM x biaya sertifikasi
Jogja Fashion Week
Pameran Pelaksanaan pameran (sebagai
penyeenggara):
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 4 kab x 2 kali
koordinasi
Honorarium MC 1 org x 2 hr
Sewa Atraksi Kesenian 4 org x 2 kl
Honor Pemain musik tradisional 1 kelompok
/ gamelan
Belanja Makanan dan Minuman Jml Peserta x 2 kl
Aktivitas Lapangan (pembukaan
dan penutupan)
Belanja cetak Undangan 50 lbr x 2 kl
Belanja Makanan dan Minuman 75 orang
Rapat
Honorarium Penjaga Keamanan 4 org x 5 hr

Honorarium Kebersihan 2 org x 5 hr


Honorarium Tenaga Bongkar 5 org x 2 hr
Muat
Belanja Seragam Pemandu Jml Peserta
Stand
Belanja Publikasi (TV, radio, 1 RAB
umbul-umbul, baliho, bilboard,
spanduk)
belanja dekorasi (Panggung dan 1 Paket
Stand)
Sewa tempat 1 paket x 5 hr
sewa meja kursi 1 RAB
sewa Welcome Gate 1 paket x 5 hr
Sewa Partisi 1 paket x 5 hr
Sewa Sound system 1 paket x 5 hr
Sewa Lighting 1 paket x 5 hr
Sewa Riging 1 paket x 5 hr
Sewa Panggung 1 paket x 5 hr
Sewa peralatan display 1 paket x 5 hr
Belanja Makanan dan Minuman 50 org x 5 hr
Aktivitas Lapangan
Cetak Leaflet 1000 lbr
Backdrop 1 buah
Banner 2 bh
Sewa Pemakaian Listrik 1 RAB
Sewa Genset 1 Unit x 5 hr
Lomba Desain Cetak Leaflet 1000 lbr
publikasi (radio,umbul-umbul, 1 RAB
baliho, spanduk)
Sewa Tempat 1 paket x 2 hr
Honor Juri Lomba 5 Orang x 2 hari x Keg
Belanja Makanan dan Minuman Aktivitas Lapangan
-Tehnikal Meeting 30 org x 2 hr
-Penjurian 10 Orang x 2 Kali
Hadiah Lomba Juara x Jumlah Kategori
Inkubasi Fashion Honorarium 3 Orang x 1 OJ x Jmlh hari
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Konsumsi/Akomodasi Jml Peserta + Narasumber +
Panitia x Jmlh hari
Uang Transport Peserta Jml Peserta x Jmlh hari
Bahan Praktik 1 RAB
Sewa Peralatan 1 RAB
Fashion Show Honor Koreografer 1 Org
Honor Model 20 orang x pentas
Honor Penata Busana 5 orang x pentas
Honor Penata Rias 5 orang x pentas
Honor Perancang Pentas 2 orang x pentas
Honor Perancang Busana 5 orang x pentas
Honor MC 1 orang x pentas
Belanja Makanan dan Minuman 50 org x pentas
Aktivitas Lapangan
Seminar offline Cetak undangan Jml Peserta
Kit pertemuan tingkat regional Jml Peserta

Honorarium Moderator 1 org


profesional
Honorarium 3 Orang x 1 OJ x 1 kali
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Konsumsi/Akomodasi Tk Jml Peserta + Narasumber +
Regional *** Panitia
Dekorasi Panggung 1 RAB
Panggung Utama 1 RAB
Sewa sound system 20.000 watt 1 paket

Multimedia (LED, FOH, 1 paket


KAMERA,TV Plasma)
Operator Multimedia 1 org
Dokumentasi video dan foto 1 paket
Uang Transport Peserta Tingkat Jml Peserta
Nasional
Perjalanan Dalam Daerah 3 Orang x 4 Kab x 1 Kali
Aplikasi Webinar 1000 org 1 RAB
Jaringan Internet 100 mbps 1 RAB

Seminar Online Honorarium Moderator 1 org


Honorarium 3 org
Narasumber/pembahas/pencera
mah
Multimedia leader 1 org
Multimedia (FOH) 1 RAB
Aplikasi Webinar 1000 org 1 RAB
Jaringan Internet 100 mbps 1 RAB

Podcast JFW Jasa Pihak ke tiga 1 kali

Rehabilitasi Gedung
Pengemasan Jasa kostruksi 1 RAB
Jasa Pengawasan 1 RAB
Belanja Makanan dan minuman 20 orang x 10 kali
rapat

Pengelolaan Work shop gamelan

-Pengadaan Mesin Belanja pengadaan mesin 1 RAB


Proses/Mesin Besar
Belanja Perjalanan luar Daerah 3 Org x 3 hari x 1 kali
Koordinasi Pengelolan Workshop
Gamelan
-Pengadaan Mesin

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Perjalanan luar Daerah 3 Org x 2 hari x 3 kali
Survey Harga Pembanding

-Pengelolaan Pelayanan Honor SDM Mekanik Terlatih S1 3 orang x 25 hari x 12 bulan


Gamelan
Honor SDM Mekanik Terlatih 10 orang x 25 hari x 12 bulan
STM
Honor Tenaga 12 OJ
Ahli/Narasumber+
Pemeliharaan Alat Bermesin 1 RAB
Pendukung lainnya 1 RAB
Pengadaan Alat-Alat bengkel 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Pengadaan Mesin Pendukung 1 RAB

Perjalanan luar Daerah 2 Org x 2 hari


Koordinasi Pelayanan Jasa
Kemasan
Pengadaan Sarana dan 1 RAB
Prasarana Pendukung
(Komputer, dll)
Pengadaan Mebel dan sarana 1 RAB
prasarana gedung
Sewa Kendaraan Alat Berat 1 RAB

-Launching Gedung Gamelan Penyelenggaraan Event 1 RAB


Belanja Makanan dan minuman 20 orang x 3 kali
rapat

-Pengadaan Software Pengadaan Software 1 RAB


Belanja Perjalanan luar Daerah 3 Org x 3 hari x 1 kali
Koordinasi Pengelolan Workshop
Gamelan

Belanja Perjalanan luar Daerah 3 Org x 2 hari x 3 kali


Survey Harga Pembanding

-Pendukung Alat Tulis Kantor 5 Paket A


Penggandaan 10 Paket A
Re Design Moulding dan Alat Jasa pihak ketiga 1 RAB
Bantu Produksi di unit produksi
gamelan
Pendampingan dan fasilitasi
kemasan produk dengan produk
khas atau indikasi geografis DIY

-Pendampingan Belanja Bahan Percontohan 1 RAB


beserta biaya pendukungnya
Perjalanan Dinas dalam daerah 5 Org x 10 kali
Pelaksanaan Fasilitasi Kemasan

Sosialisasi Layanan Jasa Belanja Makanan dan minuman 25 orang x 4 kl x Jml Akt
Kemasan rapat
Narasumber 3 Orang x 1 OJ x Jml Akt
Transport peserta 50 org x 3 kali x Jml Akt/Lokasi

Block Note 50 buah x Jml Akt/Lokasi


Ballpoint 50 buah x Jml Akt/Lokasi
Belanja Makanan dan Minuman 55 org x 3 kali x Jml Akt/Lokasi
Aktivitas Lapangan
materi 10 lembar x jml materi x 30 org
x Jml Akt/Lokasi
Back drop 1 buah x Jml Akt/Lokasi
Sewa tempat 3 kali x Jml Akt/Lokasi
Belanja Perjalanan Dinas dalam 5 org x 3 kali x Jml Akt/Lokasi
daerah Pelaksanaan

Lomba inovasi teknologi berbasis Belanja Jasa Pelaksanaan Event 1 RAB


budaya ATG

23. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Ruang Laut Sampai Pengelolaan Kawasan Konservasi
KELAUTAN, PESISIR DAN Dengan 12 Mil di Luar Minyak di Wilayah Pesisir dan Pulau- Pendukung ATK 1 Paket D
PULAU-PULAU KECIL dan Gas Bumi Pulau Kecil Berdasarkan Penggandaan 1 Paket D
Penetapan dari Pemerintah Sosialisasi Kemitraan dan
Pusat Jejaring Kawasan Konservasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
aktivitas lapangan Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport peserta 45 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Sosialisasi SOP Kawasan
Konservasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
aktivitas lapangan Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport peserta 45 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Workshop Kemitraan dan
Jejaring Kawasan Konservasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 60 Orang x 1 Hari x Jumlah
umum Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis
Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan Cetak 1 RAB
Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport peserta 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Workshop Penyusunan SOP
Kawasan Konservasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
umum Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport peserta 35 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Sosialisasi Penyusunan Rencana
dan Zonasi Kawasan Konservasi

Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
umum Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport peserta 25 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Kajian Rencana Pengelolaan dan
Zonasi Kawasan Konservasi

persiapan Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 2 kali


Persiapan
pelaksanaan Jasa konsultasi 1 RAB x 2 kajian
Perjalanan Dinas dalam Daerah 4 Orang x 2 Kabupaten/Kota x 4
kali
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 2 kajian x 4 kali

Kajian Wilayah Pesisir DIY


Terdampak Abrasi
persiapan Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 2 kali
Persiapan
Jasa konsultasi 1 RAB x 3 kajian
Perjalanan Dinas dalam Daerah 4 Orang x 2 Kabupaten/Kota x 4
kali
Pengumpulan Data Kawasan
Konservasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
umum kegiatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Uang Transport peserta 25 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Informan data 2 Orang x 9 lokasi x 10 bulan x


lapangan 4 kali
Pembinaan Penggiat Konservasi

Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 30 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan
umum
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Uang transport peserta 25 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan

Hibah sarana prasarana 1 RAB


penggiat konservasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Papan konservasi 1 RAB x jumlah lokasi


Mitigasi Bencana Wilayah Pesisir Pendukung ATK 1 Paket D
dan Pulau-Pulau Kecil
Penggandaan 1 Paket D
Sosialisasi Mitigasi Bencana di
WP3K
Memasang Papan Larangan Papan larangan 10 unit x Jumlah lokasi
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan minuman 30 Orang x 3 Kabupaten x 2
aktivitas lapangan Angkatan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 OJ x 3 Kabupaten x
2 Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Transport Peserta 25 Orang x 1 Hari x 3


Kabupaten x 2 Angkatan
Penerbitan Izin Pemanfaatan Pelaksanaan Fasilitasi Pendukung ATK 1 paket D
Ruang Laut di Bawah 12 Mil di Penerbitan Izin Lokasi dan Izin Penggandaan 1 paket D
Luar Minyak dan Gas Bumi Pengelolaan Ruang Laut di Sosialisasi Perizinan
Bawah 12 Mil di Luar Minyak Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
dan Gas Bumi bagi Masyarakat Persiapan
Lokal dan Tradisional
Penerbitan Izin Pemanfaatan Pelaksanaan Fasilitasi
Ruang Laut di Bawah 12 Mil di Penerbitan Izin Lokasi dan Izin
Luar Minyak dan Gas Bumi Pengelolaan Ruang Laut di
PROGRAM KEGIATAN Bawah 12SUB
MilKEGIATAN
di Luar Minyak AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Masyarakat
dan Gas Bumi bagi 4 5 6
Lokal dan Tradisional Pelaksanaan Makanan dan minuman Harian 30 Orang x 3 Kabupaten x 1 kali
umum
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali
dalam daerah
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 OJ x 3 Kabupaten x
Jumlah Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Transport Peserta 25 Orang x 3 Kabupaten x 1 kali

Pendataan dan Verifikasi Uang makan di laut 25 Orang x 2 kali


Perizinan Honorarium uang layar 25 Orang x 2 kali
Sewa sarana mobilitas air 20 unit x 5 Hari x 2 kali
PROGRAM PENGELOLAAN Penerbitan Izin Usaha Perikanan Penerbitan Rekomendasi Izin Pendukung Belanja Alat Tulis Kantor 2 Paket D
PERIKANAN BUDIDAYA di Bidang Pembudidayaan Ikan Usaha Perikanan Bidang Penggandaan 2 Paket D
yang Usahanya Lintas Daerah Pembudidayaan Ikan Bimtek CBIB
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) - Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 4 kali
Daerah Provinsi Persiapan
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 kali x 2 Hari
koordinasi dan konsultasi (KKP)

- Bimbingan Teknis CBIB Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x 3 Angkatan

Cetak Modul 1 Modul x 1 Hari x 30 Orang x


Jumlah Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 OJ x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 3 Orang x 6 Jpl x 1 Hari x
Jumlah Angkatan
Leaflet 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
- Monitoring CBIB Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x
Jumlah lokasi
Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x 6 Hari x 1 kali
untuk Auditor Sertifikasi CPIB

Biaya Penerbitan sertifikat CPIB 1 RAB

Makan dan Minum Rapat 30 Orang x Jumlah pertemuan


Monitoring
jilid laporan 5 Eksemplar
Bimtek CPIB
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 4 kali
Persiapan
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 kali x 2 Hari
koordinasi dan konsultasi (KKP)

- Bimbingan Teknis CPIB Uang Transport Peserta 35 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Cetak Modul 1 Modul x 1 Hari x 30 Orang x
Jumlah Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 3 Orang x 6 Jpl x 1 Hari x
Jumlah Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Leaflet 1 RAB
- Monitoring CPIB Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x
Jumlah lokasi
Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x 6 Hari x 1 kali
untuk Auditor Sertifikasi CPIB

Biaya Penerbitan sertifikat CPIB 1 RAB

Makan dan Minum Rapat 30 Orang x Jumlah pertemuan


Monitoring
jilid laporan 5 Eksemplar
Pelatihan MPM CPIB Rapat Koordinasi 30 Orang x 4 kali
Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 5 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 5 Hari x
Jumlah Angkatan
Akomodasi Hotel 2 Orang Honorarium
Narasumber x 4 Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x 5 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 5 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x 5 Hari x
Jumlah Angkatan
Leaflet 1 RAB
Perjalanan Narsum/Honorarium 2 Orang x 1 pp x Jumlah
Instruktur luar DIY Angkatan

Biaya ujian sertifikasi MPM 1 RAB


Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Biaya Penerbitan sertifikat MPM 1 RAB

Bimbingan Teknis Penanganan


dan Penanggulangan Hama
Penyakit Ikan

-Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali


Persiapan
-Pelaksanaan Honorarium Narasumber 4 OJ x 3 Hari x 3 Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 3 Hari x
Jumlah Angkatan
-Pelaksanaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Uang Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan Materi 1 Modul x 40 Orang x 3 Hari x


Jumlah Angkatan
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x
Jumlah lokasi
Rapat evaluasi 25 Orang x 2 kali
jilid laporan 5 Eksemplar
Sekolah Lapang Teknis
Budidaya
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 4 OJ x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 4 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x 4 Hari x
Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan SL Teknis 1 RAB


Budidaya
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
Non Konsumsi (Ikan Hias)

- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali


Persiapan
Studi orientasi Manajemen 4 Orang x 2 Hari
budidaya/budidaya perikanan

- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah


Angkatan x 6 Hari
Honorarium Instruktur 4 Orang x 1 Jpl x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Bahan Percontohan 1 RAB
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Ikan Patin)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Honorarium Instruktur 4 Orang x 1 Jpl x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah lokasi x Jumlah
lapangan Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Ikan Gurami)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan x 6
Hari
Honorarium Instruktur 4 Jpl x Jumlah Angkatan x 6
Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
- Bimbingan Teknis

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Hibah sarpras (RAB budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x
Jumlah lokasi
Rapat evaluasi kegiatan 25 OH x 2 kali
Laporan kegiatan 5 Eksemplar
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Ikan Nila)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Honorarium Instruktur 4 Orang x 1 Jpl x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Hibah sarpras (RAB budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 1 kali x Jumlah lokasi

Rapat evaluasi kegiatan 25 OH x 4 kali


Laporan kegiatan 5 Eksemplar
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Pakan alami)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 1 Jpl x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Hibah sarpras (RAB budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 3 kali

Rapat evaluasi kegiatan 25 OH x 2 kali


Laporan kegiatan 5 Eksemplar
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Pakan Mandiri)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan x 6
Hari
Honorarium Instruktur 4 Jpl x Jumlah Angkatan x 6
Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Hibah Sarpras (RAB Budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x
Jumlah lokasi
Rapat evaluasi kegiatan 25 OH x 2 kali
Laporan kegiatan 5 Eksemplar
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Bimtek Budidaya Ikan Air Tawar
(Teknologi Bioflok)
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 2 kali
Persiapan
- Bimbingan Teknis Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan x 6 Hari
Honorarium Instruktur 4 Jpl x Jumlah Angkatan x 6
Hari
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x Jumlah Angkatan x
6 Hari
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan 1 RAB


- Hibah sarpras (RAB budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 kali x Jumlah lokasi

Rapat evaluasi kegiatan 25 OH x 2 kali


Laporan kegiatan 5 Eksemplar
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Hotel 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Harian 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 40 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa Bus 2 unit x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Pengelolaan Pembudidayaan Penyediaan Sarana
Ikan di Perairan Darat Pembudidayaan Ikan di Air Pendukung Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Payau dan Air Tawar yang Penggandaan 2 Paket D
Penggunaan Sumber Dayanya Sosialisasi Perizinan Pelaku Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Lebih Efisien apabila Dilakukan Usaha Budidaya Perikanan Persiapan
oleh Daerah Provinsi dan/atau Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 2 Angkatan
Manfaat atau Dampak Aktivitas Lapangan (Pertemuan
Negatifnya Lintas Daerah di masyarakat)
Kabupaten/Kota Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Moderator 1 OK x Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 12 kali


daerah
Sarasehan Akses Permodalan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Pembudidaya Ikan Persiapan
Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x Jumlah Angkatan
Aktivitas Lapangan (Pertemuan
di masyarakat)
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 OK x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali


daerah
Pelatihan Budidaya Air Tawar Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x Jumlah Angkatan
Aktivitas Lapangan (Pertemuan
di masyarakat)
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 2 Orang x 2 Jpl x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x jmblh
Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali
daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Hibah sarpras perikanan RAB x Jumlah kelompok


budidaya
Pelatihan Manajemen Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Pembudidaya Ikan Hias Persiapan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Pelatihan Manajemen KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 Hias
Pembudidaya Ikan 5 6
Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 6 Hari x Jumlah
Aktivitas Lapangan (Pertemuan Angkatan
di masyarakat)
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 2 Orang x2 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali


daerah
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Hotel 45 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Perjalanan 45 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Kendaraan 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Bermotor Penumpang Angkatan
Honorarium Narasumber atau 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Pembahas, Moderator, Pembawa lokasi x Jumlah Angkatan
Acara, dan Panitia (Honorarium
Narasumber lapangan)

Forum PPL/PPB DIY Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali


Persiapan
Honorarium Narasumber atau 4 OJ x Jumlah Angkatan
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia (Honorarium
Narasumber)
Honorarium Narasumber atau 1 OK x Jumlah Angkatan
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia (Moderator)

Uang transport peserta 50 Orang x Jumlah Angkatan


Belanja Makanan dan Minuman 60 Orang x Jumlah Angkatan
Aktivitas Lapangan (Pertemuan
di masyarakat)
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali


daerah
Forum Penyuluh Perikanan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Swadaya (PPS) Persiapan
Honorarium Narasumber atau 4 OJ x Jumlah Angkatan
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia (Honorarium
Narasumber)
Honorarium Narasumber atau 1 OK x Jumlah Angkatan
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia (Moderator)

Uang transport peserta 40 Orang x Jumlah Angkatan


Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x Jumlah Angkatan
Aktivitas Lapangan (Pertemuan
di masyarakat)
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali
daerah
Honorarium Informan data 40 Orang x 10 bulan x 4
lapangan Kabupaten/Kota x 4 kali
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perlengkapan Dinas 1 RAB


Pengelolaan Pembudidayaan Penyediaan Prasarana
Ikan di Perairan Darat Pembudidayaan Ikan di Air Pendukung ATK 1 Paket D
Payau dan Air Tawar yang Penggandaan 1 Paket D
Penggunaan Sumber Dayanya Penyediaan Benih Udang dan
Lebih Efisien apabila Dilakukan Ikan
oleh Daerah Provinsi dan/atau - Persiapan Wadah/tempat pemeliharaan 1 RAB
Manfaat atau Dampak dan pendukungnya
Negatifnya Lintas Daerah - Pakan Benih (Pakan Alami) Tenaga Kerja Penyiapan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Kabupaten/Kota Laboratorium bulan
Tenaga Kerja Penyiapan Bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga Kerja Kultur murni 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Starter plankton 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Vitamin 1 RAB
Bahan sterilisasi alat dan bahan 1 RAB

Penyediaan Peralatan 1 RAB


- Pakan buatan Bahan pakan buatan 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Vitamin, probiotik 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
- Produksi Benih Udang Galah Tenaga kerja pemeliharaan larva1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga kerja penyiapan bak dan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
air media bulan
Tenaga Kerja Pemberian Pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Udang Galah bulan
air media (campuran air tawar 7 -10 ppt
dan air laut)
Induk betina induk betina, 50 ek / m2
Induk jantan 1 jantan per 2 betina
larva kepadatan 50-100 ek/ltr
Pengisian tabung oksigen 1 tabung x 12 kali
Pakan 1 RAB
Vitamin, probiotik 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
- Produksi Benih Ikan Bandeng Induk 80 pasang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 - Produksi Benih4 Ikan Bandeng 5 6
Tenaga kerja Penyiapan air 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
media bulan
Tenaga kerja Tenaga Pemberian 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
pakan bulan
Pengisian tabung oksigen 1 tabung x 12 kali
Bahan kimia 1 RAB
Vitamin, probiotik, 1 RAB
Multivitamin/egg stimulan
BBM 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Pakan 1 RAB
- Produksi Benih Ikan Kerapu Tenaga kerja Penyiapan bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
hatchery bulan
Tenaga Kerja Pemberi pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pengisian tabung oksigen 1 tabung x 12 kali
Bahan kimia 1 RAB
BBM 1 RAB
Suku cadang pompa air 1 RAB
Pakan 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
Vitamin, probiotik 1 RAB
- Pendederan Lobster Tenaga kerja Penyiapan bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Laut/Tawar bulan
Tenaga kerja Pemberian pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Benih Lobster 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
Pakan 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
- Produksi Benih Ikan Hias Air Tenaga kerja Penyiapan Media 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Laut/Payau bulan
Tenaga kerja Pemberian pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Induk Ikan Hias 10 pasang x 3 ulangan x 3
perlakuan
Bahan kimia 1 RAB
Pakan 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
Vitamin, probiotik 1 RAB
- Produksi Benih Udang Tenaga kerja Penyiapan Bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Vanname bulan
Tenaga kerja Pemberian pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Induk Udang Vanname 10 pasang x 3 ulangan x 3
perlakuan
Bahan Kimia 1 RAB
Pakan 1 RAB
Vitamin, probiotik 1 RAB
- Produksi Benih Kerang Hijau Tenaga kerja Penyiapan Bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga kerja Pemberian pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Benih Kerang Hijau 10 unit x 200 benih x 8 bulan

Bahan Kimia 1 RAB


Pakan 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Vitamin, Probiotik 1 RAB
- Produksi Benih Ikan Lele Tenaga kerja Tenaga Pemberian 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
pakan bulan
Tenaga kerja Tenaga Persiapan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bak, selEksemplari bulan
Induk yg siap pijah 1:2 per m2
(perbandingan jantan, betina)

isi ulang tabung oksigen 1 kali x 12 bulan


Pakan 1 RAB
pupuk 1 RAB
Bahan Kimia 1 RAB
vitamin, probiotik, vaksin, 1 RAB
stimulan
Alat Perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
Suku cadang 1 RAB
- Produksi Benih Ikan Tenaga pemberian pakan & 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Nila/Mas/Tawes (setiap pengelolaan kolam bulan
komoditas) Tenaga Penyiapan kolam, 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
pemeliharaan benih bulan
Pengadaan induk 1 pkt / 500 m2
isi ulang tabung oksigen 1 kali x 12 bulan
Kapur 0.1 kg/ m2
Plastik 1 bal /10 kali siKalius
Larva 75-1500 ek/m2
Benih 2-3 cm 75 ekor/ m2
Benih 3-5 cm 20 ekor/ m2
Alat perlengkapan 1 RAB
Pupuk 1 RAB
bahan Kimia 1 RAB
Pakan 1 RAB
Multivitamin, probiotik, vaksin 1 RAB

BBM 1 RAB
Suku cadang 1 RAB
multivitamin, probiotik, stimulan 1 RAB

- Produksi Benih Ikan Gurami/ Tenaga Kerja penyiapan induk, 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Ikan Hias Air Tawar / Ikan pemberian pakan bulan
Domestik Tenaga Kerja pemeliharaan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
benih bulan
Induk ikan Gurami 8 jantan, 24 betina per 100 m2

Telur ikan gurami 20 ekor/ m2


Induk Ikan Hias Air Tawar / 10 pasang x 3 ulangan x 3
Ikan Domestik perlakuan
Larva Ikan Hias Air Tawar / 75-1500 ek/m2
Ikan Domestik
garam 1.000 mg/liter
isi ulang tabung oksigen 1 kali x 12 bulan
Pakan 1 RAB
Vitamin, probiotik, vaksin, 1 RAB
stimulan, antibiotik
Bahan kimia 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
Suku cadang 1 RAB
Penyediaan Calon Induk Ikan
- Persiapan wadah/tempat pemeliharaan 1 RAB
dan Pendukungnya
- Produksi Induk/Calon Induk Tenaga Kerja Penyiapan bak 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Bandeng induk bulan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN - Produksi AKTIVITAS
Induk/Calon Induk KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Bandeng 4 5 6
Tenaga Kerja Pemberian Pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pakan 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah RAB

- Produksi Induk/Calon Induk Tenaga Kerja Penyiap Media 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
Udang Galah bulan
Tenaga Kerja Pemberian Pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pengadaan calon induk 5-250 ekor/m2/pendederan
(benur/tokolan1/tokolan2/calin
terselEksemplari)
Pakan 1 RAB
bahan kimia 1 RAB
vitamin, probiotik 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
- Produksi Induk/Calon Induk Tenaga Kerja 2 Orang x 25 Hari kerja x 12
Ikan Lele bulan
Pengadaan calon induk (calin 5-250 ekor/m2/pendederan
terselEksemplari)
kapur tohor 500 gr / m2 x 10 Kali
benih ukuran larva 500.000 ekor/siKalius
Pupuk 1 RAB
Pakan 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Vitamin, probiotik, stimulan, 1 RAB
vaksin
BBM 1 RAB
- Produksi Induk/Calon Induk Tenaga Kerja 2 Orang x 25 Hari kerja x 12
Ikan Nila/Mas/Tawes (setiap bulan
komoditas) Pengadaan calon induk (calin 5-250 ekor/m2/pendederan
terselEksemplari)
Pakan 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Vitamin, probiotik, stimulan, 1 RAB
vaksin
BBM 1 RAB
- Produksi Induk Ikan Gurami / Tenaga kerja 2 Orang x 25 Hari kerja x 12
Ikan Hias / Ikan Domestik bulan
Pengadaan calon induk (calin 5-250 ekor/m2/pendederan
terselEksemplari)
Benih 10.000 ek/siKalius
Pakan 1 RAB
Vitamin, probiotik, vaksin, 1 RAB
stimulan
Pupuk 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
Suku cadang 1 RAB
Pengembangan Teknologi
Perikanan Budidaya
- Rakor Pengembangan Uang transport peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
Teknologi Perikanan Budidaya Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Penggandaan materi 1 RAB x Jumlah Angkatan
Perjalanan dinas narsum pusat 2 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
- Pengembangan Komoditas Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 15 komoditas x 12
Benih / Calin / Induk Unggul Persiapan bulan
(Setiap Komoditas) Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali x jumlah uji
Persiapan Uji Coba coba
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 3 Kabupaten x 6 kali
koordinasi/ monev /pembinaan
/ pengembangan

Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 3 Hari x 10 kali


pertemuan teknis
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 Hari x 10 kali
konsultasi ke Pusat
Perjalanan Dinas luar daerah 2 Orang x 2 Hari x 15 komoditas
dalam rangka survei komoditas
unggul
Cetak Bulletin 1.000 Eksemplar
Tenaga Kerja 2 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pakan 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Pupuk 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
Vitamin/probiotik/stimulan/vak 1 RAB
sin
BBM 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Extra Fooding 5 Orang x 8 kali x 12 bulan


Pengembangan Komoditas Ikan
Domestik (setiap komoditas) dan
Pengembangan Sistem Teknologi
Perikanan Budidaya

- Persiapan Pengadaan Sarana dan 1 RAB


Prasarana Pendukung
- Pengadaan Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 6 kali x 5 Unit Kerja
Induk/Pemeliharaan koordinasi/ monitoring/
pembinaan/ evaluasi

Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 3 Hari x Jumlah


pertemuan teknis nasional pertemuan
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 Hari x Jumlah
konsultasi ke Pusat pertemuan
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 Hari x jumlah
dalam pengkayaan genetis ikan komoditas
domestik
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 5 lokasi x Jumlah
pengadaan induk/calon induk komoditas

Induk/Calon Induk 1 RAB


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pakan 1 RAB
Vitamin, probiotik, vaksin, 1 RAB
stimulan
Pupuk 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
BBM 1 RAB
- Pengujian Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali x 12 bulan
Persiapan
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali x jumlah uji
Persiapan Uji Coba coba
Alat pengujian 1 RAB
Bahan pengujian 1 RAB
Cetak hasil uji 1000 Eksemplar
- Rakor Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x 4 kali
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 4 kali
Uang transport peserta 30 Orang x 4 kali
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 1 Hari x 4 kali
Perjalanan dinas narsum pusat 2 Orang x 1 pp x 4 kali

- Pelatihan Hasil Pengembangan Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x 3 Hari


Komoditas Ikan Domestik Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 3 Hari
Uang transport peserta 30 Orang x 3 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 3 Hari
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 3 Hari
Bahan praktek 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perlengkapan 1 RAB
- Pelatihan Hasil Pengembangan Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x 3 Hari
Teknologi Perikanan Budidaya Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 3 Hari
Air Tawar/Payau/Laut Uang transport peserta 30 Orang x 3 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 3 Hari
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 3 Hari
Bahan praktek 1 RAB
Perlengkapan 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penyediaan Udang dan Ikan


Konsumsi
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 12 kali
Persiapan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 5 unit kerja x 6 kali
koordinasi/ monev /pembinaan

Cetak Bulletin 500 Eksemplar


- Produksi Udang Konsumsi Tenaga kerja Pengolahan Kolam 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga kerja Pemeliharaan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
kolam bulan
Tenaga kerja Pemupukan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga kerja Pemberian Pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pengadaan benih 250 ekor/m2
Pupuk 1 RAB
Alat perlengkapan 1 RAB
Pakan udang 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
vitamin, probiotik, enzym 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

BBM 1 RAB
- Produksi Ikan Konsumsi Tenaga Kerja Pengolahan Kolam 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga Kerja Pemeliharaan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
kolam bulan
Tenaga Kerja Pemupukan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Tenaga Kerja Pemberian Pakan 1 Orang x 25 Hari kerja x 12
bulan
Pengadaan benih 20 ek/m2
Pupuk 1 RAB
Alat Perlengkapan 1 RAB
Pakan 1 RAB
Bahan kimia 1 RAB
vitamin, probiotik, enzym 1 RAB
suku cadang pompa 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

BBM 1 RAB
Pengelolaan Kesehatan Ikan dan
Lingkungan Budidaya di Laut Pendukung ATK 1 Paket D
dan Lintas Daerah Penggandaan 1 Paket D
Kabupaten/Kota Pengujian Hama dan Penyakit Bahan laboratorium/Kimia 1 RAB
Ikan Alat Laboratorium 1 RAB
Bahan laboratorium 1 RAB
Kalibrasi alat 2 kali x 1 tahun
Bahan praktek/ kampanye 1 RAB
Belanja pungujian sampel 1 RAB
Analisa Laboratorium 1 RAB
Extra Fooding 5 Orang x 4 kali x 12 bulan
Penyusunan Akreditasi 1 RAB
Leaflet 1000 lembar
Cetak Buku Laporan Hasil Uji 20 Eksemplar
Tahunan
Penjilidan 20 Eksemplar
Penggandaan 5.000 Lembar
Cetak LHU 10 RIM
perjalanan dinas dalam daerah:

- ke Masyarakat pembudidaya 3 Orang x Jumlah kelompok x


12 kali
- ke Unit Kerja 3 Orang x 5 unit kerja x 12 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 1 kali x 4 Hari
(Pertemuan Teknis)
perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 kali x 2 Hari
(konsultasi dan koordinasi)
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

- Magang ke LAB Terakreditasi 3 Orang x 2 kali x 2 Hari

PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan penangkapan Ikan Penyediaan Data dan Informasi Pendukung ATK 2 Paket D
PERIKANAN TANGKAP di Wilayah Sungai, Danau, Sumber Daya Ikan Penggandaan 2 Paket D
Waduk, Rawa, dan Genangan Pelatihan Peningkatan
Air Lainnya yang dapat Produktifitas Armada
Diusahakan Lintas Penangkapan Ikan
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) - Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Daerah Provinsi Persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Informan data 2 Orang x 10 bulan x 19 TPI x 4
lapangan kali
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
pengenalan kegiatan
Penggandaan Blanko/Form 1 RAB x 19 TPI
Pendataan Produktifitas
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Evaluasi Produktifitas Armada Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Evaluasi
- Monitoring Produktifitas Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 12 Kali
Monitoring
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 19 TPI x 3 kali

Penjaminan Ketersediaan
Sarana Usaha Perikanan Pendukung ATK 2 Paket D
Tangkap Penggandaan 2 Paket D
Sosialisasi / FGD Regulasi
Perikanan Tangkap Terkini
(Triwulanan)
- Rapat Koordinasi Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 2 kali
Persiapan
- FGD Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah FGD

Honorarium Moderator 2 Orang x 1 Jam x Jumlah FGD

Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah FGD


Makan Minum Harian Umum 40 Orang x Jumlah FGD
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah FGD
Perjalanan (Tiket,Akomodasi, 2 Orang x 1 pp x Jumlah FGD
Penginapan) Honorarium
Narasumber luar DIY
- Sosialisasi Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Sosialisasi
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah Sosialisasi

Makan Minum Harian Umum 40 Orang x Jumlah sosialisasi

Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30


Orang x Jumlah Sosialisasi

Perjalanan (Tiket,Akomodasi, 2 Orang x 1 pp x Jumlah


Penginapan) Honorarium Sosialisasi
Narasumber luar DIY
Bimtek Basic Safety Training
Fisheries (Non Konvensi) di KKP

- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 Kali
(identifikasi calon peserta)

Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 2 Hari x 1 kali


(Sinkronisasi Bimtek dengan
BPPP Tegal, KKP)
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa alat transportasi darat PP 1 unit x 1 Hari x 2 Kali x
Jumlah Angkatan
Makan Minum Harian Umum 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
(Bimtek di BP3 Tegal) Angkatan
Makan Minum Harian Umum 35 Orang x 2 kali x Jumlah
(Perjalanan ke dan dari BP3 Angkatan
Tegal)
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 3 Hari x Jumlah
(Pendampingan peserta Bimtek) Angkatan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 3 Hari x Jumlah


(tidak termasuk akomodasi, Angkatan
sewa kamar dan penginapan)

Biaya sewa kamar peserta di 30 Orang x 3 Hari x Jumlah


BPPP Tegal Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Basic Safety Training
Fisheries (Non Konvensi) di DIY

- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten
(identifikasi calon peserta)

Uang transport peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
- Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 1 RAB x Jumlah
dari KKP Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Akomodasi dan Komponen 3 Orang x 4 Hari x Jumlah


Perjalanan Dinas Honorarium Angkatan
Instruktur/panitia dari KKP

- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali


Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Kaderisasi Nelayan
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan
- Identifikasi Calon Peserta Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2kali
(identifikasi calon peserta)

- Pelaksanaan Bimtek Klasikal Uang Transport Peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Alat/perlengkapan 30 Bahan x Jumlah Angkatan

Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah Angkatan


Honorarium Instruktur 3 Orang x 6 Jpl x 4 Hari x
Jumlah Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x 3 lokasi

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Hari x Jumlah


pelaksanaan Angkatan
- Pelaksanaan Bimtek Lapangan Transport Peserta 30 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi hotel 35 Kamar x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa alat transportasi darat 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan minum perjalanan 40 Orang x 5 kali x Jumlah
Angkatan
Makan minum bimtek lapangan 45 Orang x 1 kali x Jumlah
Angkatan
Uang Harian Pendamping 3 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur bimtek 3 Orang x 6 Jpl x 2 Hari x
lapangan Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Penggunaan Alat
Penangkapan Ikan Ramah
Lingkungan (DI DIY dan
Benchmarking)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Identifikasi Calon Peserta Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
(identifikasi calon peserta)

- Pelaksanaan Bimtek Klasikal Uang transport peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 4 Hari x Jumlah
dari KKP Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatanaran
Perjalanan Dinas Honorarium 3 Orang x 1 pp x Jumlah
Instruktur/panitia dari KKP Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Hari x Jumlah


pelaksanaan Angkatan
- Pelaksanaan Bimtek lapangan Uang Transport Peserta 30 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Akomodasi Penginapan 15 Kamar x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa alat transportasi darat 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan minum perjalanan 40 Orang x 5 kali x Jumlah
Angkatan
Makan minum bimtek lapangan 40 Orang x 1 kali x Jumlah
Angkatan
Uang Harian Pendamping 3 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur bimtek 3 Orang x 6 Jpl x 2 Hari x
lapangan Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
- Bantuan Hibah Bantuan Hibah Alat Tangkap 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 3 kali
(Identifikasi dan Monitoring
evaluasi calon
penerima/penerima hibah)
- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring dan Evaluasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
- Monitoring Evaluasi KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Simulasi Radar di KKP

- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
(identifikasi calon peserta)

Uang transport peserta 30 Orang x 5 Hari x Jumlah


Angkatan
Sewa kamar (peserta) 30 peserta x 5 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa alat transportasi darat PP 1 unit x 1 Hari x 2 Kali x Jumlah
Angkatan
Makan minum Harian umum 30 Orang x 5 Hari x Jumlah
(bimtek dan perjalanan ke dan Angkatan
dari BPPP Tegal)
Makan minum Harian umum 30 Orang x 2 kali x Jumlah
(perjalanan ke dan dari BPPP Angkatan
Tegal)
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 5 Hari x Jumlah
(Pendampingan peserta Bimtek) Angkatan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 5 Hari x Jumlah


(tidak termasuk akomodasi, Angkatan
sewa kamar dan penginapan)

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Magang Nelayan Perahu Motor
Tempel (PMT)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan (1 PMT : 1 Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 Kali
Nelayan, 1 Nahkoda, 1 (identifikasi calon peserta)
Honorarium Instruktur
Penangkapan) Uang layar 50 Orang x 5 Kali x Jumlah
Angkatan
Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur Nahkoda 5 Orang x 5 Hari x 6 Jpl x
PMT Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur Ahli 5 Orang x 5 Hari x 6 Jpl x
penangkapan Jumlah Angkatan
Baju Pelampung untuk Peserta 50 Orang x Jumlah Angkatan
Magang
Belanja Kaos Lapangan 50 Orang x Jumlah Angkatan

Biaya Asuransi Jiwa 5 Orang x Jumlah Angkatan


Honorarium Instruktur
(Nahkoda)
Biaya Asuransi Jiwa 5 Orang x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur (Ahli
PenAngkatanapan)
Biaya Asuransi Jiwa Peserta 50 Orang x Jumlah Angkatan
Magang nelayan PMT
Makan Minum Harian Umum 60 Orang x 5 Hari x Jumlah
Peserta, Honorarium Instruktur Angkatan
dan Pendamping
Perjalanan dinas pelaksanaan 2 Orang x 5 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Laminasi Perahu Motor
Tempel (di KKP)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten
(identifikasi calon peserta)

Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 1 kali


(Konsultasi ke BP3 Tegal)
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 5 Hari x Jumlah
Angkatan
Sewa alat transportasi darat PP 1 unit x 1 Hari x 2 Kali x
Jumlah Angkatan
Makan Minum Harian Umum 30 Orang x 5 Hari x Jumlah
(Bimtek di BPPP Tegal) Angkatan
Makan Minum Harian Umum 33 Orang x 2 kali x Jumlah
(Perjalanan ke dan dari BPPP Angkatan
Tegal)
Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 5 Hari x Jumlah
(Pendampingan peserta Bimtek) Angkatan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 5 Hari x Jumlah


(tidak termasuk akomodasi, Angkatan
sewa kamar dan penginapan)

Biaya sewa kamar peserta di 30 Orang x 5 Hari x Jumlah


BPPP Tegal Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Magang Kapal Motor 10 - 30 GT
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan (1 Kapal Motor : 5 Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten
Nelayan, 1 Nahkoda, 1 (identifikasi calon peserta)
Honorarium Instruktur
PenAngkatanapan) Honorarium Instruktur Nahkoda 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali

Honorarium Instruktur Ahli 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali


penangkapan
Honorarium Instruktur Ahli 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali
Mesin
Uang Layar Peserta 6 Orang x 6 Hari x 4 kali
Biaya Asuransi Jiwa 1 Orang x 4 kali
Honorarium Instruktur
(Nahkoda) per Kapal Motor
Biaya Asuransi Jiwa 1 Orang x 4 kali
Honorarium Instruktur (Ahli
PenAngkatanapan) Per kapal
Motor
Biaya Asuransi Jiwa Peserta 5 Orang x 4 kali
Magang nelayan Per kapal Motor

Sewa sarana mobilitas air (Sewa 1 RAB x 4 kali


Kapal Motor)
Perlengkapan dan Perbekalan 1 RAB x 4 kali
melaut
Baju Pelampung 1 RAB x 4 kali
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 Orang x 4 kali

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Pelatihan/Bimtek Ketrampilan
Nelayan di DIY
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten
(identifikasi calon peserta)

Uang transport peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x Jumlah Hari x
ketrampilan nelayan dari KKP Jumlah Angkatan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 1 RAB x Jumlah


dari KKP (Bimtek BST Non Angkatan
Konvensi) / Yang Bersifat RAB

Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
Akomodasi dan Komponen 3 Orang x 4 Hari x Jumlah
Perjalanan Dinas Honorarium Angkatan
Instruktur/panitia dari KKP

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Hari x Jumlah


pelaksanaan Angkatan
- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Monitoring Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Bimtek Alat penangkapan Ikan
di DIY
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten
(identifikasi calon peserta)

Transport Peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
RAB Biaya pendidikan/bimtek 1 RAB x 30 Orang x Jumlah
dari KKP Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
Akomodasi dan Komponen 3 Orang x 4 Hari x Jumlah
Perjalanan Dinas Honorarium Angkatan
Instruktur/panitia dari KKP

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Hari x Jumlah


pelaksanaan Angkatan
-Bantuan Hibah Sarana Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 4 kali
Prasarana Perikanan Tangkap Persiapan
Hibah sarana dan prasarana 1 RAB x Jumlah KUB
perikanan Tangkap
Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 10 kali x Jumlah
Persiapan di Kelompok Dalam KUB Penerima Hibah
rangka Idenfitikasi dan
Koordinasi Teknis
-Bantuan Hibah Sarana
Prasarana Perikanan Tangkap

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 10 Kali x Jumlah
dalam rangka monitoring dan lokasi penerima hibah
Distribusi Bantuan

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 4 Kali x 2 Hari


dalam rangka monitoring
pengadaan sarana dan
prasarana (alat penangkapan /
kapal perikanan)

- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali


Monitoring dan Evaluasi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x Jumlah
dalam rangka monitoring Lokasi penerima Hibah
pemanfaatan hibah

Penyusunan Dokumen
Perencanaan dan atau
Pengawasan Pengadaan Kapal
Perikanan
- Penyusunan Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 10 kali
Persiapan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 6 kali

Jasa Konsultansi Badan 1 RAB


Usaha/Kontrak PerOrangan/
Tenaga Ahli
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah RAB

Tim Teknis Penyusunan 10 Orang x 3 bulan


Dokumen Perencanaan
Pengadaan kapal Perikanan
- Cetak Cetak dokumen Perencanaan 1 RAB
Pengadaan kapal Perikanan
Pengelolaan Sumber Daya Ikan
(SDI) dan Pengelolaan WPPNRI
di WPP 573
- Rapat Koordinasi Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 2 kali
Persiapan
- Sinkronisasi ke KKP Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 1 kali
(Kementerian Kelautan dan
Perikanan)
Dukungan Koordinasi Kegiatan
Asuransi Nelayan dari
Kementerian Kelautan dan
Perikanan
- Rapat Koordinasi Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 2 kali
Persiapan
- Sinkronisasi Kegiatan Asuransi Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 1 kali
nelayan ke KKP (Kementerian Kelautan dan
Perikanan)
Sinkronisasi Kegiatan Perikanan
Tangkap di DIY dengan
Direktorat Jenderal Perikanan
Tangkap KKP
- Rapat Koordinasi Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 2 kali
Persiapan
- Sinkronisasi ke KKP Perjalanan dinas luar daerah 3 Orang x 1 kali
(Kementerian Kelautan dan
Perikanan)
Penerbitan Izin Usaha Perikanan Penerbitan Rekomendasi Izin
Tangkap untuk Usaha Perikanan Tangkap Pendukung ATK 2 Paket D
Kapal Perikanan Berukuran di untuk Kapal Perikanan Penggandaan 2 Paket D
atas 10 GT Berukuran di atas 10 GT sampai Fasilitasi Pelayanan Perijinan
sampai dengan 30 GT dengan 30 GT Perikanan Tangkap
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 3 lokasi x
Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x 3 Kabupaten x
Jumlah Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 3 lokasi x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Penggandaan materi dan 10 Lembar x Jumlah materi x 30
SPJ Orang x 3 lokasi x Jumlah
Angkatan
Belanja Cetak booklet perizinan 30 Eksemplar x 3 lokasi x
perikanan tangkap Jumlah Angkatan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 4 kali
daera)
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 1 pp x 3 lokasi x


daerah untuk Narasumber dari Jumlah Angkatan
luar DIY
Pendampingan, Pembinaan dan Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 lokasi x 3 kali
Kepengurusan Pelayanan daerah
Perijinan Belanja Perjalanan Dinas Luar 2 Orang x 2 lokasi x 2 kali
Daerah
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Pendampingan
Sosialisasi Pelayanan Perijinan
Perikanan Tangkap
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
lokasi/Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah
lokasi/Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah
Harian Umum lokasi/Angkatan
Belanja Penggandaan materi dan 10 Lembar x Jumlah materi x 30
SPJ Orang x Jumlah lokasi
Belanja Cetak booKaliet 30 Eksemplar x Jumlah
perizinan perikanan Tangkap lokasi/Angkatan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 4 kali
daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 1 pp x jumlah lokasi/


daerah untuk Narasumber dari Angkatan
luar DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Inisiasi dan Evaluasi Kemitraan
Andon penangkapan Ikan

Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
Pelaksanaan Iniasi Perjanjian Belanja Perjalanan Dinas luar 4 Orang x 2 Hari x Jumlah
Kerjasama daerah dalam rangka inisiasi kerjasama/prop
dan evaluasi kerjasama dg
provinsi lain
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali x Jumlah
Persiapan Penyusunan kerjasama/prop
Honorarium Narasumber 6 Orang x 1 Jam x Jumlah
lokasi/Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah
lokasi/Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x Jumlah
Harian Umum Angkatan/Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30


Orang x Jumlah Angkatan
Monitoring dan evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan (monev)
Belanja bahan cetak Laporan 5 Eksemplar
kegiatan
Pendaftaran Kapal Perikanan di Penerbitan Pendaftaran Kapal
atas 10 GT Perikanan dengan Ukuran di Pendukung ATK 2 Paket D
sampai dengan 30 GT atas 10 GT sampai dengan 30 Penggandaan 2 Paket D
GT Apresiasi Pendaftaran dan
Penerbiatan Buku Kapal
Perikanan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 3 kali
daerah
Pelaksanaan Kegiatan (Apresiasi) Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 2 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 2 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 2 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas luar 3 Orang x 1 pp x Jumlah
daerah untuk Narasumber dari Angkatan
luar DIY
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas luar 3 Orang x 2 Hari x Jumlah


daerah untuk Instruktur dari Angkatan
luar DIY
Pelaksanaan Kegiatan Cek Fisik Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x jumlah
Kapal daerah KUB
Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah monev
Sosialisasi Pendaftaran dan
Penerbitan Buku Kapal
Perikanan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 3 kali
daerah koordinasi
Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 1 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah lokasi
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah lokasi
Harian Umum
Belanja Penggandaan materi dan 10 Lembar x Jumlah materi x 30
SPJ Orang x Jumlah lokasi
Belanja Cetak booklet E-BKP 30 Eksemplar x Jumlah lokasi

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x Jumlah lokasi


daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 1 pp x Jumlah


daerah untuk Honorarium Angkatan
Narasumber dari luar DIY

Pengelolaan penangkapan Ikan Penyediaan Prasarana Usaha


diwilayah laut sampai dengan 12 Perikanan Tangkap Pendukung ATK 2 Paket D
mil Penggandaan 2 Paket D
Pengawalan dan Pendampingan
Pemanfaatan Dana Hibah dan
Bansos Perikanan Tangkap

Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
Pengawalan dan Pendampingan Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah lokasi hibah

Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah


lokasi hibah
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah lokasi hibah
Harian Umum
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
Orang x Jumlah lokasi hibah

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x Jumlah lokasi hibah
daerah
Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x Jumlah lokasi hibah
Persiapan
Belanja Perjalanan dinasdalam 4 Orang x Jumlah lokasi hibah
daerah monev
Bimtek Penguatan Kapasitas
Kelembagaan Perikanan
Tangkap
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan
Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 3 kali x Jumlah
Persiapan koordinasi pembinaan kelompok
kelompok usaha bersama

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten


daerah dlm rangka koordinasi

Pelaksanaan Bimtek Honorarium Narasumber 5 OJ x 6 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 6 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 1 pp x Jumlah
daerah untuk Honorarium Angkatan
Narasumber dari luar DIY

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 6 Hari x Jumlah


daerah dlm rangka pelaksanaan Angkatan

Kunjungan Lapangan Belanja Perjalanan dinas luar 2 Orang x 2 Hari


daerah survey dan koordinasi
kunjungan lapangan (lokasi
baru)
Belanja Perjalanan dinas luar 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
daerah untuk pendamping Angkatan
Belanja Akomodasi hotel 35 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Akomodasi kunjungan 35 Orang x 2 Hari x Jumlah
lapangan Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Sewa Bus 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
lokasi x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah lokasi
x Jumlah Angkatan
Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah dlm rangka monev

Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali


Monitoring dan Evaluasi
Bimtek Diversifikasi Usaha
Perikanan Tangkap
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Kegiatan (Bimtek) Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x 3 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 3 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah monev
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali
Monitoring dan Evaluasi
Sosialisasi Akses Permodalan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten
daerah dalam rangka koordinasi

Pelaksanaan Kegiatan Uang Transport Peserta 30 Orang x Jumlah lokasi


(Sosialisasi) Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
lokasi
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah lokasi
Harian Umum
Belanja Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 1 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat 4 Orang x 3 Kabupaten
Monitoring dan Evaluasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Bimtek penangkapan Ikan di
Perairan Umum
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Kegiatan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Uang Transport 30 Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah Angkatan
Harian Umum
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

-Monitoring dan evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat 4 Orang x 4 Kabupaten
Monitoring dan Evaluasi
FGD Pengelolaan Kelembagaan
Perikanan Tangkap

Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali


Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten
daerah dalam rangka koordinasi

Pelaksanaan Kegiatan (FGD) Honorarium Narasumber 5 OJ x 2 kali


Uang Transport Peserta 30 Orang x 2 kali
Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 2 kali
Harian Umum
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 4 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat 4 Orang x 4 Kabupaten x 1 kali
Monitoring dan Evaluasi
Penetapan Lokasi Pembangunan Penyediaan Sarana dan
serta Pengelolaan Pelabuhan Prasarana Pelabuhan Perikanan Pendukung ATK 2 Paket A
Perikanan Provinsi Penggandaan 2 Paket A
Pembangunan Gedung Sarana Jasa Pengawasan 1 RAB
dan Prasarana Pelabuhan Jasa Perencanaan 1 RAB
Perikanan Pembangunan Gedung 1 RAB
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 kali x 7 bulan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali x 7 bulan


Persiapan
Pelaksanaan Fungsi
Pemerintahan dan Pengusahaan Pendukung ATK 2 Paket A
Pelabuhan Perikanan Penggandaan 2 Paket A
Sosialisasi Pelayanan Pelabuhan Belanja Makanan dan minuman 40 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan
Harian umum
Uang Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 4 Angkatan

Sosialisasi Keselamatan Belanja Makanan dan minuman 30 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan


Pelayaran Harian umum
Uang Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Sosialisasi Pengelolaan Belanja Makanan dan minuman 30 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan


Pelabuhan Sesuai SOP Harian umum
Uang Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Sosialisasi Sistem Embaran Belanja Makanan dan minuman 35 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan
Lapan Harian umum
Uang Transport Peserta 25 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan


Sosialisasi Sistem Embaran
Lapan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Sosialisasi AIS Camar BPPT Belanja Makanan dan minuman 35 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan
Harian umum
Uang Transport Peserta 25 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 2 Angkatan

Sosialisasi WKOPP Belanja Makanan dan minuman 30 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan


Harian umum
Transport Peserta 25 orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Honorarium Narasumber 3 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x 1 Angkatan

Koordinasi dan Monitoring Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 4 kali x 10 bulan
Kegiatan Pelayanan Pelabuhan dalam daerah
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 Hari x 6 kali
Persiapan
Koordinasi dan Monitoring Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 4 kali x 10 bulan
Kegiatan Pengelolaan Pelabuhan dalam daerah
Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 1 Hari x 7 kali
Persiapan
Koordinasi WKOPP Makan dan Minum Rapat 30 Orang x 1 Hari x 3 kali
Persiapan
Koordinasi Pelaksanaan Belanja Perjalanan Dinas Luar 2 Orang x 1 Hari
Kerjasama PSTA LAPAN Daerah
PROGRAM PENGAWASAN Pengawasan Sumber Daya Pengawasan Usaha Perikanan
SUMBER DAYA KELAUTAN DAN Kelautan dan Perikanan sampai Tangkap sampai dengan 12 Mil Pendukung ATK 1 Paket D
PERIKANAN dengan 12 Mil Penggandaan 1 Paket D
Pengawasan Terpadu di Laut
Persiapan Makan dan Minum Rapat 45 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Uang Layar Tim Pengawasan 20 Orang x Jumlah kegiatan
terpadu di laut
Bahan Bakar dan Pelumas 1 RAB
Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 RAB x 20 Orang x Jumlah
Kantor-Alat/Bahan untuk kegiatan
Kegiatan Kantor Lainnya
Obat-obatan lainnya 1 RAB
Obat-obatan 1 RAB
Makanan dan minuman 18 Orang X 5 Hari X Jumlah
aktivitas lapangan kegiatan
Jasa Tenaga Penanganan 18 Orang x 5 Hari X Jumlah
Prasarana dan Sarana Umum kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang X 5 Hari X Jumlah


Angkatan
Perjalanan dinas Tim ke Titik Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang X Jumlah TPI
lokasi Pendaratan Ikan di
Kabupaten
Penumbuhan dan
pengembangan Kelompok Pendukung ATK 1 Paket D
masyarakat Pengawas Penggandaan 1 Paket D
(POKMASWAS) Apresiasi POKMASWAS
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang X 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan Minuman Aktivitas 35 Orang X jumlah kegiatan
Lapangan
Perjalanan Dinas dalam daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X 2 kali

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 25 Orang x Jumlah kegiatan

Forum Komunikasi
POKMASWAS
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan Minuman Aktivitas 25 Orang X Jumlahah kegiatan
Lapangan
Perjalanan Dinas dalam daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X
Jumlah kegiatan
Uang Transport Peserta 25 Orang X jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 25 Orang x Jumlah kegiatan


Honorarium Narasumber 5 Orang X 1 Jam x Jumlah
kegiatan

Implementasi POKMASWAS
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang X 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan Minuman Aktivitas 25 Orang X Jumlah lokasi X
Lapangan Jumlah kegiatan
Uang Transport Peserta 25 Orang X Jumlah lokasi X
Jumlah kegiatan
Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Dinas dalam daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X


Jumlah kegiatan
Pembinaan POKMASWAS
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan Minuman Aktivitas 25 Orang X Jumlah lokasi X
Lapangan Jumlah Angkatan
Perjalanan Dinas dalam daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X
Jumlah kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 25 Orang X Jumlah lokasi X


Jumlah kegiatan
Pengawasan Sumber Daya Pengawasan Usaha Perikanan
Perikanan di Wilayah Sungai, Tangkap di Wilayah Sungai, Pendukung ATK 1 Paket D
Danau, Waduk, Rawa, dan Danau, Waduh, Rawa, dan Penggandaan 1 Paket D
Genangan Air Lainnya yang Genangan Air Lainnya yang Pengawasan Terpadu di Perairan
Dapat Diusahakan Lintas dapat diusahakan Lintas Umum
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Persiapan Makan dan Minum Rapat 20 Orang X 2 kali
Daerah Provinsi Daerah Provinsi Sesuai dengan Persiapan
Kewenangannya Pelaksanaan Bahan kegiatan kantor lainnya - 1 RAB
Perlengkapan dinas
Perjalanan Dinas dalam daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X
Jumlah kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Layar Tim Pengawasan 20 Orang x Jumlah kegiatan


terpadu di perairan umum
daratan
Pengawasan Usaha Pemasaran
dan Pengolahan Hasil Perikanan Pendukung ATK 1 Paket D
Lintas Daerah Kabupaten/Kota Penggandaan 1 Paket D
dalam 1 (Satu) Daerah Provinsi Pengawasan CPIB Hasil
Perikanan Tangkap
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang X 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 RAB
Kantor-Perlengkapan Dinas
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X


Jumlah lokasi X 20 Hari
Pengawasan di Lokasi Budidaya
Ikan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang X 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X
Jumlah lokasi X 20 kali
Pengawasan Mutu Hasil
Perikanan
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang X 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang X 4 Kabupaten X
Jumlah lokasi X 20 kali
PROGRAM PENGOLAHAN DAN Pembinaan Mutu dan Keamanan Pelaksanaan Bimbingan dan
PEMASARAN HASIL PERIKANAN Hasil Perikanan bagi Usaha Penerapan Persyaratan atau Pendukung ATK 1 Paket D
Pengolahan dan Pemasaran Standar Pada Usaha Pengolahan Penggandaan 1 Paket D
Skala Menengah dan Besar dan Pemasaran Skala Menengah Pelatihan Alih Tekhnologi dan
dan Besar Informasi (ATI)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Backdrop/ Spanduk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan

Peralatan/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan


kegiatan
Belanja Isi Tabung Gas 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Uang Transport Peserta 40 Orang x Jumlah Angkatan

Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan


Honorarium Instruktur 1 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Asisten Honorarium 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x Jumlah Angkatan
Harian Umum
Penggandaan materi 1 Modul x 40 Orang x Jumlah
Angkatan
Sewa tempat 1 unit x Jumlah Angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x
pelaksanaan kegiatan Jumlah Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar


Laporan
Monev Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 5 kali
dalam rangka monitoring

Pelatihan Usaha Pengolahan


bagi Kelompok Pengolah
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Uang Transport Peserta 50 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Backdrop/ Spanduk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan

Honorarium Narasumber 5 OJ x 6 Hari x Jumlah


Angkatan
- Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium Instruktur 1 Orang x 6 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Honorarium Asisten Honorarium 4 Orang x 6 Jpl x 6 Hari x
Instruktur Jumlah Angkatan
Honorarium Moderator 1 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur Praktek 2 Orang x 2 Hari x jumlah
Lapangan Luar DIY Angkatan
Bahan Praktek Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Peralatan/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
kegiatan
Belanja Makanan dan Minuman 60 Orang x 6 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Makan minum kegiatan luar DIY 3 Hari x jumlah Orang x jumlah
Angkatan
Sertifikat 50 Orang x Jumlah Angkatan
Penggandaan materi 1 Modul x 50 Orang x Jumlah
Angkatan
Sewa alat masak 1 RAB x Jumlah Angkatan
Sewa tempat kegiatan 1 unit x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 6 Hari x Jumlah
pelaksanaan kegiatan Angkatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar


Laporan
- Pemberian Hibah Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 Kali
Persiapan
Hibah Barang/Jasa diserahkan 1 RAB
kepada masyarakat

- Monev Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x Jumlah kelompok x 4


monitoring kali
Makan minum Harian Rapat 15 Orang x Jumlah Kalipk x 2
pertemuan tindak lanjut hasil kali
pelatihan dan hibah
Pengujian Produk Hasil
Perikanan
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Ekstra Fooding 10 Orang x 8 kali x 12 bulan
Sampel bahan uji 1 RAB
bahan kimia 1 RAB
Peralatan dan Pelengkapan 1 RAB
Laboratorium
biaya kalibrasi Peralatan Lab 1 RAB
biaya service Peralatan Lab 1 RAB
belanja bahan obat-obatan 1 RAB
beserta biaya pendukungnya
pengisian tabung gas 24 kali
Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar
Laporan
Belanja Modal Alat Laboratorium 1 RAB

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas luar daerah 5 Orang x 3 Hari x 2 kali


Dalam rangka Jejaring mutu
dan kompetensi Laboratorium
Pembinaan dan Pengujian Mutu
Hasil Perikanan (LPPMHP)

- Ekspose Pengujian Produk Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah


Hasil Perikanan Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang Transport Peserta 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 60 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan Materi 1 Modul x 50 Orang x Jumlah


Angkatan
- Monev perjalanan dinas monitoring dan 3 Orang x 4 Kabupaten x 11
pembinaan kualitas mutu bulan
produk perikanan
Pembinaan Mutu Hasil
Perikanan
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Uang Transport Peserta 40 Orang x Jumlah Angkatan

Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah


Angkatan
Honorarium Instruktur 1 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Asisten Honorarium 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Peralatan/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
kegiatan
Bahan Praktek Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Penggandaan Materi 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 5 kali
pelaksanaan kegiatan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar


laporan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
- Monev perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 11
monitoring dan pembinaan bulan

Penerbitan Izin Usaha Penyediaan Data dan Informasi Pendukung ATK 1 Paket D
Pemasaran dan Pengolahan Usaha Pemasaran dan Penggandaan 1 Paket D
Hasil Perikanan Lintas Daerah Pengolahan Hasil Perikanan Pendataan dan Penyuluhan
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Lintas Daerah Kabupaten/Kota Teknis Pengolahan dan
Daerah Provinsi dalam 1 (satu) Daerah Provinsi Pemasaran Hasil Perikanan
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Penyuluhan Honorarium Informan data 20 Orang x 10 bln x 5
lapangan Kabupaten/Kota x 4 kali
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 3 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Backdrop/ Spanduk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan

Peralatan dan Perlengkapan 1 RAB x 30 Orang x Jumlah


Kegiatan Angkatan
Uang Transport Peserta 40 Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali
Daerah rangka pendataan

Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Harian Umum Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 40 Orang x Jumlah
Angkatan
Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar
Laporan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Dinas luar daerah 2 Orang x 4 Hari x 2 kali


dalam rangka Sinkronisasi Data
Pengolahan dan Pemasaran
Hasil Perikanan (One Data/ AKI)

Monev Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 5 kali


dalam Rangka monitoring

Penerbitan Izin Usaha Penerbitan Rekomendasi Izin Pendukung ATK 1 Paket D


Pemasaran dan Pengolahan Usaha Pemasaran dan Penggandaan 1 Paket D
Hasil Perikanan Lintas Daerah Pengolahan Hasil Perikanan Fasilitasi Perijinan Lintas Sektor
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Lintas Daerah Kabupaten/Kota Teknis Pengolahan dan
Daerah Provinsi dalam 1 (Satu) Daerah Provinsi Pemasaran Hasil Perikanan
(SNI/ MD/ Halal)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Backdrop/ Spanduk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan

Peralatan dan Perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan
Uang Transport Peserta 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Luar 2 Orang x 1 pp
Daerah untuk Narasumber

Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x 3 Hari x 4 kali


dalam rangka pengajuan
Perijinan SNI/ MD/ Halal
Belanja Makanan dan Minuman 60 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 50 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar


Laporan
- Monev Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 5 kali
dalam rangka monitoring

Fasilitasi Sertifikat Kelayakan


Pengolahan (SKP)
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Backdrop/ Spanduk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan

Peralatan dan Perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan
Uang Transport Peserta 50 Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Luar 2 Orang x 1 pp x Jumlah
Daerah untuk Narasumber Angkatan

Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x 3 Hari x 4 kali


dalam rangka pengajuan
Rekomendasi Sertifikat
Kelayakan Pengolahan (SKP)
Belanja Makanan dan Minuman 60 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Penggandaan Materi 1 Modul x 50 Orang x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan dan Penjilidan 6 Eksemplar


Laporan
- Monev Perjalanan dinas dalam daerah 3 Orang x 4 Kabupaten x 5 kali
dalam rangka monitoring

Pembinaan Mutu dan Keamanan Pelaksanaan Bimbingan,


Hasil Perikanan bagi Usaha Fasilitasi, Pemantauan, dan Pendukung ATK 1 Paket D
Pengolahan dan Pemasaran Evaluasi Terhadap Mutu dan
Skala Menengah dan Besar Keamanan Hasil Perikanan
dalam rangka Menghasilkan
Produk yang Aman untuk
Dikonsumsi atau Digunakan,
dan Berdaya Saing
PROGRAM PembinaanKEGIATAN
Mutu dan Keamanan SUB Bimbingan,
Pelaksanaan KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 Hasil Perikanan2bagi Usaha 3
Fasilitasi, Pemantauan, dan Pendukung 4 5 6
Pengolahan dan Pemasaran Evaluasi Terhadap Mutu dan Penggandaan 1 Paket D
Skala Menengah dan Besar Keamanan Hasil Perikanan Pemahaman Manfaat Makan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
dalam rangka Menghasilkan Ikan Persiapan
Produk yang Aman untuk Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x Jumlah Angkatan
Dikonsumsi atau Digunakan,
dan Berdaya Saing Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perabot Kantor

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB


Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Kaos Lapangan 50 buah x Jumlah Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Honorarium 2 Orang x 2 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x


Daerah Jumlah lokasi
Kampanye Gemarikan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x Jumlah Angkatan

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan Kantor-Perabot Kantor

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Harian Umum Angkatan
Belanja Kaos Lapangan 50 buah x Jumlah Angkatan
Belanja Jasa IKalian/ReKaliame, 1 RAB x Jumlah terbit/tayang
Film, dan Pemotretan

Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah


Angkatan
Honorarium Honorarium 2 Orang x 2 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x
Daerah Jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Safari Gemarikan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x Jumlah Angkatan

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan Kantor-Perabot Kantor

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Harian Umum Angkatan
Belanja Kaos Lapangan 50 buah x Jumlah Angkatan
Belanja Jasa IKalian/ReKaliame, 1 RAB x Jumlah terbit/tayang
Film, dan Pemotretan

Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah


Angkatan
Honorarium Honorarium 2 Orang x 2 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Honorarium Pembawa Acara 1 Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x
Daerah Jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 50 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Fasilitasi Forikan DIY Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Alat/Bahan untuk Kegiatan 30 Orang x Jumlah Angkatan
Kantor Lainnya (Batik)
Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah
Angkatan
Honorarium Honorarium 2 Orang x 2 Jpl x Jumlah
Instruktur Angkatan
Honorarium Pembawa Acara 1 Orang x jumlah kegiatan
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali
Daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
Informasi Harga Ikan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Bahan Cetak Kuisioner 1 RAB x 12 bulan

Honorarium Informan data 22 Orang x 12 bulan x 5


lapangan Kabupaten/Kota x 4 kali
Informasi Harga Ikan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 4 kali


Daerah
Hari Ikan Nasional Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x 2 Hari
(Bahan Percontohan)

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x 2 Hari


Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Belanja Makanan dan Minuman 500 Orang x 2 Hari


Harian Umum
Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB x 2 Hari
Acara
Belanja Sewa Mebel 1 RAB x 2 Hari
Belanja Sewa Alat Pendingin 1 RAB x 2 Hari
Belanja Sewa Alat Rumah 1 RAB x 2 Hari
Tangga Lainnya (Home Use)
Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB x 2 Hari
Audio
Belanja sewa tempat 1 RAB x 2 hari
Honorarium Pembawa Acara 1 Orang x jumlah kegiatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 2 Hari x Jumlah
Kegiatan
Honorarium Honorarium 2 Orang x 2 Jpl x 2 Hari x
Instruktur Jumlah Kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Luar 6 Orang x 3 Hari x 1 kali


Daerah
Penyediaan dan Penyaluran Pemberian Insentif dan Fasilitasi
Bahan Baku Industri bagi Pelaku Usaha Perikanan Pendukung ATK 1 Paket D
Pengolahan Ikan Lintas Daerah Lintas Daerah Kabupaten/Kota Penggandaan 1 Paket D
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) dalam 1 (Satu) Daerah Provinsi Pameran/Promosi Produk Hasil Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Daerah Provinsi Perikanan Persiapan
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x Jumlah Pameran
(Bahan Percontohan)

Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Pameran


Kantor Lainnya (Batik)
Belanja Sewa Bangunan Gedung 1 RAB x Jumlah Pameran
Tempat Kerja Lainnya (Sewa
Booth)
Belanja Jasa Tenaga Penjaga 2 Orang x 7 Hari x Jumlah
Stand Pameran
Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB x Jumlah Pameran
Acara (Dekorasi Booth)

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali


Daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Luar 6 Orang x 7 Hari x Jumlah


Daerah Pameran
Pameran Pasar Mina Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Makanan dan Minuman 100 Orang x 1 Hari x jumlah
Harian Umum kegiatan
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Hari x jumlah
kegiatan
Honorarium Pembawa Acara 1 Orang x jumlah kegiatan
Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB x 1 Hari x Jumlah
Acara Kegiatan
Belanja Jasa IKalian/ReKaliame, 1 RAB x 1 Hari x Jumlah
Film, dan Pemotretan (Konten Kegiatan
Video Publikasi)

Belanja Sewa Mebel 1 RAB x 1 Hari x Jumlah


Kegiatan
Belanja Sewa Alat Pendingin 1 RAB x 1 Hari x Jumlah
Kegiatan
Belanja Sewa Alat Rumah 1 RAB x 1 Hari x Jumlah
Tangga Lainnya (Home Use) Kegiatan
Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB x 1 Hari x Jumlah
Audio Kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali


Daerah
Pawai Pembangunan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x 1 Hari x 1 kali
(masKota dan gunungan)

Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 1 Hari x 1 kali


Harian Umum
Uang Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x 1 kali
Belanja Komponen-Komponen 1 RAB
Lainnya (Dekorasi Mobil)

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Alat/Bahan untuk 30 Orang x 1 kali


Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas (Seragam Pawai)

Penyediaan dan Penyaluran Pengembangan Sistem Informasi


Bahan Baku Industri Manajemen Logistik Ikan Lintas Pendukung ATK 1 Paket D
Pengolahan Ikan Lintas Daerah Daerah Kabupaten/Kota dalam Penggandaan 1 Paket D
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) 1 (Satu) Daerah Provinsi
Daerah Provinsi
Penyediaan dan Penyaluran Pengembangan Sistem Informasi
PROGRAM Bahan BakuKEGIATAN
Industri ManajemenSUBLogistik
KEGIATANIkan Lintas AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 Pengolahan Ikan2 Lintas Daerah 3
Daerah Kabupaten/Kota dalam 4 5 6
Kabupaten/Kota dalam 1 (Satu) 1 (Satu) Daerah Provinsi Penyusunan Data Logistik Ikan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Daerah Provinsi Persiapan
Belanja Makanan dan Minuman 25 Orang x 1 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Suku Cadang-Suku 1 RAB
Cadang Alat Laboratorium (Baju
Kerja Lapangan)
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas (Tas Lapangan dan Topi)

Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 Jam x Jumlah


Angkatan
Honorarium moderator 1 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Informan data 20 Orang x 10 bulan x 5
lapangan Kabupaten/Kota x 4 kali
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 3 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali
Daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari x Jumlah


Angkatan
PROGRAM PENYELENGGARAAN Pengembangan Kearifan Lokal Pengembangan Budaya BaHari Magang Kapal Motor 20-30 GT
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA dan Potensi Budaya
URUSAN KEBUDAYAAN Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kabupaten
(identifikasi calon peserta)

Honorarium Instruktur Nahkoda 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali

Honorarium Instruktur Ahli 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali


penangkapan
Honorarium Instruktur Ahli 1 Orang x 6 Hari x 6 Jpl x 4 kali
Mesin
Uang Layar Peserta 6 Orang x 6 Hari x 4 kali
Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah Lokasi
Biaya Asuransi Jiwa 1 Orang x Jumlah Hari x
Honorarium Instruktur Jumlah Trip
(Nahkoda) per Kapal Motor
Biaya Asuransi Jiwa 1 Orang x Jumlah Hari x
Honorarium Instruktur (Ahli Jumlah Trip
PenAngkatanapan) Per kapal
Motor
Biaya Asuransi Jiwa Peserta 5 Orang x Jumlah Hari x
Magang nelayan Per kapal Motor Jumlah Trip

Sewa sarana mobilitas air (Sewa 1 RAB x 4 kali


Kapal Motor)
Perlengkapan dan Perbekalan 1 RAB x Jumlah Hari x Jumlah
melaut Trip
Baju Pelampung 1 RAB x Jumlah Peserta
Kaos Kegiatan 1 buah x jumlah peserta
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 Orang x 4 kali

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


Umbul-umbul 20 buah x Jumlah Lokasi
Spanduk 2 Buah x Jumlah Lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Leaflet 100 x Jumlah Lokasi


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten
evaluasi
Pelatihan/Bimtek Ketrampilan
Nelayan di DIY
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 Kali
(identifikasi calon peserta)

Uang transport peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 6 Jpl x Jumlah Hari Pelatihan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 4 Hari x Jumlah


dari KKP (PNBP) - Bimtek Angkatan
Ketrampilan Kenelayanan

RAB Biaya pendidikan/bimtek 30 Orang x 1 RAB x Jumlah


dari KKP (PNBP) skema RAB Angkatan

Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah


Angkatan
Modul 1 Modul x 30 Orang x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan Praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Penjilidan laporan 5 Eksemplar
Akomodasi dan Komponen Jumlah Orang x Jumlah Hari x
Perjalanan Dinas Honorarium Jumlah Angkatan
Instruktur dan panitia dari KKP

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 Hari x Jumlah


pelaksanaan Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Hibah Sarana prasarana 1 RAB


penangkapan ikan
- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x 3 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten


evaluasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyusunan Dokumen
Perencanaan dan atau
Pengawasan Pengadaan kapal
Perikanan
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- FGD Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah FGD
Honorarium Moderator 1 OK x Jumlah FGD
Uang transport peserta 20 Orang x Jumlah FGD
Makan Minum Harian Umum 30 Orang x Jumlah FGD
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 20
Orang x Jumlah FGD
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Narsum luar DIY Jumlah Orang x 1 pp x Jumlah


FGD
- Penyusunan Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 10 kali
Penyusunan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 6 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 Orang x 1 kali


(Konsultasi ke Kementerian
Kelautan dan Perikanan)
Jasa Konsultansi Badan 1 RAB
Usaha/Kontrak PerOrangan/
Tenaga Ahli
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah RAB

Tim Teknis Penyusunan Jumlah Orang x 3 bulan


Dokumen Perencanaan
Pengadaan kapal Perikanan
- Cetak Cetak dokumen Perencanaan 1 RAB
dan atau pengawasan
Pengadaan kapal Perikanan
Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x Jumlah RAB

HIBAH SARANA DAN


PRASARANA PERIKANAN
TANGKAP
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 4 kali
Persiapan
- Pelaksanaan Makan dan Minum Rapat 15 Orang x 10 kali x Jumlah
Persiapan di kelompok dalam KUB Penerima Hibah
rangka idenfitikasi dan
koordinasi teknis
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 10 Kali x Jumlah
dalam rangka monitoring dan lokasi penerima hibah
Distribusi Bantuan

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 4 Kali x Jumlah Hari


dalam rangka monitoring
pengadaan sarana dan
prasarana (alat penangkapan /
kapal perikanan)

- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali


Persiapan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x Jumlah
dalam rangka monitoring Lokasi penerima Hibah
pemanfaatan hibah

Lomba Perahu Nelayan Tingkat


DIY
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- identifikasi calon peserta Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 15 kali
Persiapan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 4 Ksli
(identifikasi calon peserta)

- Pelaksanaan BBM PMT Peserta 25 Liter x Jumlah PMT


BBM Perahu Tim SAR 1 RAB (90 Liter)
Display Kapal 1 buah x jumlah perahu peserta

Cetak Spanduk 2 Buah x Jumlah Lokasi


Cetak Umbul Umbul 20 Buah x Jumlah Lokasi
Kaos Kegiatan Lomba Perahu 100 buah
Nelayan (Peserta, Tim sar, Juru
Timbang, Tenaga Pendorong,
panitia)
Hadiah Lomba 1 RAB
Makan Minum Pelaksanaan 80 Buah
Uang Layar Peserta 1 Hari x jumlah PMT x jumlah
peserta
Honorarium Petugas Keamanan 1 Hari x jumlah petugas
keamanan
Honorarium Juri 1 Hari x jumlah juri
Biaya asuransi peserta 1 bulan x jumlah PMT x jumlah
peserta
Sewa Kursi Lipat 1 Hari x 60 unit
Sewa Meja 1 Hari x 6 unit
Sewa Tenda 1 Hari x 2 unit
Sewa Sound System 1 Hari x 1 unit
Uang Transport Juru Timbang 1 Hari x jumlah petugas

Uang Transport Tenaga 1 Hari x jumlah tenaga


Pendorong PMT pendorong
Perjalanan dinas pelaksanaan 12 Orang x 1 kali

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x 3 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten


evaluasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Lomba Perahu Nelayan Tingkat
Kabupaten DIY
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- identifikasi calon peserta Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali x 3 Kabupaten
Persiapan
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 3 Kabupaten x 6 Kali
(identifikasi calon peserta)

- Pelaksanaan BBM PMT Peserta 25 Liter x Jumlah PMT x 3


Kabupaten
BBM Perahu Tim SAR 1 RAB (90 Liter) x 3 Kabupaten

Display Kapal 1 buah x jumlah perahu peserta


x 3 Kabupaten
Cetak Spanduk 2 Buah x Jumlah Lokasi x 3
Kabupaten.
Cetak Umbul Umbul 20 Buah x Jumlah Lokasi x 3
Kabupaten
Kaos Kegiatan Lomba Perahu 120 buah x 3 Kabupaten
Nelayan (Peserta, Tim sar, Juru
Timbang, Tenaga Pendorong,
panitia)
Hadiah Lomba 1 RAB
Makan Minum Pelaksanaan 120 OK x 3 Kabupaten
Uang Layar Peserta 1 Hari x jumlah PMT x jumlah
peserta x 3 Kabupaten

Honorarium Petugas Keamanan 1 Hari x jumlah petugas


keamanan x 3 Kabupaten
Honorarium Juri 1 Hari x jumlah juri x 3
Kabupaten
Biaya asuransi peserta 1 bulan x jumlah PMT x jumlah
peserta x 3 Kabupaten

Sewa Kursi Lipat 1 Hari x 60 Unit x 3 Kabupaten

Sewa Meja 1 Hari x 6 unit x 3 Kabupaten

Sewa Tenda 1 Hari x 2 unit x 3 Kabupaten

Sewa Sound System 1 Hari x 1 unit x 3 Kabupaten

Uang Transport Juru Timbang 1 Hari x Jumlah Petugas x 3


Kabupaten
Uang Transport Tenaga 1 Hari x jumlah tenaga
Pendorong PMT pendorong x 3 Kabupaten
Perjalanan dinas pelaksanaan 10 Orang x 1 kali x 3 Kabupaten

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penjilidan laporan 5 Eksemplar x 3 Kabupaten


- Monitoring Evaluasi Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x 3 kali

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kabupaten


evaluasi
Pengembangan Pelabuhan
Perikanan DIY Jasa Pengawasan 1 RAB
Jasa Perencanaan 1 RAB
Pembangunan Kawasan 1 RAB
Pelabuhan
Sarana dan Prasarana Gedung 1 RAB
Kantor
Penunjang Transportasi Darat 1 RAB
dan Laut
Honorarium Tim Pengadaan 1 RAB
Honorarium Tim Teknis 20 Orang x 12 Bulan
Pembangunan Fisik Pelabuhan Pelaksanaan Pekerjaan Fisik
Perikanan/Pengembangan
Pelabuhan Perikanan

Honorarium Tim Peneliti 20 Orang x 12 Bulan


Pelaksanaan Kontrak Pelaksanaan Pekerjaan Fisik
Pembangunan Fisik Pelabuhan
Perikanan/Pengembangan
Pelabuhan Perikanan

Biaya Penunjang Pengadaan / 1 RAB


Pengembangan Pelabuhan
Perikanan
Kajian Pengembangan 1 RAB
pelabuhan perikanan
Sarana dan Prasarana 1 RAB
Perkantoran Pelabuhan
Perikanan
Sarana dan Prasarana 1 RAB
Operasional Lapangan
Pelabuhan Perikanan
Review DED 1 RAB
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x 4 kali x 12 bulan
dalam daerah Spesifikasi : uang
Harian perjalanan dinas dalam
DIY kurang dari 8 Jam

Makanan dan minuman rapat 25 Orang x 4 kali x 6 bulan


Spesifikasi : Rapat Biasa/rapat
umum/sidang di
DPRD/peserta upacara
(snack/kudapan)

Lomba Kelompok Usaha


Bersama
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan
Pelaksanaan Hadiah lomba 1 RAB x jumlah pemenang
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Makan Minum Harian Umum jumlah Orang x jumlah lokasi
lomba
Belanja Honorarium Juri lomba 3 Orang x 3 kali x jumlah lokasi
lomba
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x jumlah lokasi lomba x
daerah 6 kali
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Pengawalan dan Pendampingan


Pemanfaatan Dana Hibah dan
Bansos Perikanan Tangkap

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Pelaksanaan Uang transport peserta 30 Orang x Jumlah lokasi hibah
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah lokasi hibah
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah lokasi hibah
Harian Umum
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 40
Orang x Jumlah lokasi hibah

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x Jumlah lokasi hibah


daerah pelaksanaan
Monitoring dan Evaluasi Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x Jumlah lokasi hibah

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x Jumlah lokasi hibah


daerah monev
Bimtek Penguatan Kapasitas
Kelembagaan Perikanan
Tangkap
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 3 kali
Persiapan
Makan dan Minum Rapat 20 Orang x 3 kali x Jumlah
Persiapan koordinasi pembinaan kelompok
kelompok usaha bersama

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten


daerah dlm rangka koordinasi

Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 OJ x 6 Hari x Jumlah


Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 6 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Perjalanan Dinas luar 2 Orang x 1 pp x Jumlah
daerah untuk Narasumber dari Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 6 Hari x Jumlah


daerah dlm rangka pelaksanaan Angkatan

Kunjungan Lapangan Belanja Perjalanan dinas luar 2 Orang x 2 Hari


daerah survey dan koordinasi
kunjungan lapangan (lokasi
baru)
Belanja Perjalanan dinas luar 5 Orang x 3 Hari x Jumlah
daerah untuk pendamping Angkatan
Belanja Akomodasi hotel 35 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Akomodasi kunjungan 35 Orang x 2 Hari x Jumlah
lapangan Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Sewa Bus 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah lokasi x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah lokasi
x Jumlah Angkatan
Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah dlm rangka monev

Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali


Persiapan
Bimtek Diversifikasi Usaha
Perikanan Tangkap
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Honorarium Narasumber 5 OJ x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 3 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x 3 Hari x Jumlah
Harian Umum Angkatan
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x 3 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x jumlah lokasi x 6 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten x 2 kali
daerah monev
Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x 1 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sosialisasi Akses Permodalan
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten
daerah (dalam rangka
koordinasi)
Pelaksanaan Uang transport peserta 30 Orang x Jumlah lokasi
Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah lokasi
Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah lokasi
Harian Umum
Belanja Penggandaan Materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x Jumlah lokasi


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat Monev 4 Orang x 3 Kabupaten

Bimtek penangkapan Ikan di


Perairan Umum
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Pelaksanaan Honorarium Narasumber atau 5 OJ x Jumlah Angkatan
Pembahas, Moderator,Pembawa
Acara, dan Panitia (Narsum)

Honorarium Narasumber atau 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah


Pembahas, Moderator,Pembawa Angkatan
Acara, dan Panitia (Honorarium
Instruktur)

Uang transport peserta 30 Orang x Jumlah Angkatan


Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x Jumlah Angkatan
Harian Umum
Belanja Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x jumlah lokasi x 6 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

-Monitoring dan evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat Monev 4 Orang x 4 Kabupaten

FGD Pengelolaan Kelembagaan


Perikanan Tangkap

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 1 kali
Persiapan
Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x 3 Kabupaten
daerah (dalam rangka
koordinasi)

Pelaksanaan Honorarium Narasumber atau 5 OJ x 2 kali


Pembahas, Moderator,Pembawa
Acara, dan Panitia (Narsum)

Uang transport peserta 30 Orang x 2 kali


Belanja Makanan dan Minuman 40 Orang x 2 kali
Harian Umum
Belanja Penggandaan materi 10 Lembar x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan dinas dalam 4 Orang x jumlah lokasi x 6 kali


daerah dlm rangka pelaksanaan

Monitoring dan Evaluasi Belanja Perjalanan dinas dalam 25 Orang x 1 kali


daerah monev
Makan dan Minum Rapat Monev 4 Orang x 4 Kabupaten

Bimtek Budidaya Ikan dalam


ember
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x Jumlah pertemuan
Persiapan persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 4 OJ x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 4 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 30 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 4 Hari x Jumlah
Angkatan
Alat/perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Bahan praktek 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang x 4 Hari x


Jumlah Angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
- Hibah sarpras (RAB budidaya Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
Pejabat pengadaan barang/jasa 4 Orang x Jumlah RAB

- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


Jumlah lokasi hibah
Bimtek Budidaya Ikan non
konsumsi

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
- Koordinasi Makan dan Minum Rapat 30 Orang x Jumlah pertemuan
Persiapan persiapan
- Pelaksanaan Honorarium Narasumber 4 OJ x 2 Hari
Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x 2 Hari
Uang Transport peserta 30 Orang x 2 Hari
Makan Minum Harian Umum 40 Orang x 2 Hari
Penggandaan Materi 1 Modul x 30 Orang
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bahan Percontohan Budidaya 1 RAB


Ikan Hias
- Hibah sarpras (RAB budidaya) Bantuan sosial/Hibah/Tool 1 RAB
Kit/Peralatan/Perlengkapan/cal
on induk beserta biaya
pendukungnya
- Monitoring Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Jumlah lokasi hibah
Rapat evaluasi kegiatan 25 Orang x 2 kali
Laporan kegiatan 5 Eksemplar
Lomba (CPIB, CBIB) Makan dan Minum Rapat 30 Orang x Jumlah pertemuan
Persiapan persiapan
ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Bantuan Konsumsi lomba 40 Orang x Jumlah Angkatan


Hadiah Lomba 1 RAB
Piagam 1 Eksemplar x jumlah pemenang

Piala 5 Unit
Dewan Juri 5 OH x 1 Angkatan x 1 Hari
Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Jumlah lokasi hibah
Pelatihan Minapadi
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
- Pelatihan Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 6 Hari x Jumlah
Aktivitas Lapangan (Pertemuan Angkatan
di masyarakat)
Honorarium Narasumber 4 OJ x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 2 Orang x 2 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


daerah Jumlah lokasi hibah
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Hotel 45 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan minum perjalanan 45 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Kendaraan 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Bermotor Penumpang Angkatan
Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah lokasi x Jumlah
Angkatan
Pelatihan Manajemen Kelompok
Madya Perikanan Budidaya

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
- Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
- Pelatihan Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x 6 Hari x Jumlah
Aktivitas Lapangan (Pertemuan Angkatan
di masyarakat)
Honorarium Narasumber 4 OJ x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Honorarium Instruktur 2 Orang x 2 Jpl x 6 Hari x
Jumlah Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 6 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 12 kali


daerah
- Kunjungan Lapangan Pendamping 5 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Hotel 45 Orang x 1 Hari x Jumlah
Angkatan
Makan minum perjalanan 45 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Uang transport peserta 40 Orang x 2 Hari x Jumlah
Angkatan
Belanja Sewa Kendaraan 1 unit x 3 Hari x Jumlah
Bermotor Penumpang Angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Narasumber 4 OJ x Jumlah lokasi x Jumlah
Angkatan
Kontes Ikan Hias
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 8 kali
Persiapan
Pelaksanaan (Tanpa EO) Makan Minum Harian Umum Jumlah peserta + penyelenggara
x 4 Hari
Honor Juri 7 Orang x 4 Hari
Sewa panggung 1 RAB
Sewa Aquarium 1 RAB
Sewa Tenda 1 RAB
Sound Sytem 1 RAB
Publikasi 1 RAB
Dokumentasi 1 RAB
MC 2 Orang x 4 Hari
Hiburan/Kesenian 1 RAB
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Hadiah/Penghargaan 1 RAB
Pelaksanaan (Melibatkan EO) Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali
Persiapan
Makan Minum Harian Umum Jumlah peserta x 4 Hari
Honor Juri 7 Orang x 4 Hari
Publikasi 1 RAB
Hadiah/Penghargaan 1 RAB
event Oranganizer 1 RAB
Pameran Kelautan dan Belanja Bahan-Bahan Lainnya 1 RAB x Jumlah Pameran
Perikanan (Bahan Percontohan)

ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Makanan dan Minuman 25 Orang x 3 kali


Rapat
Belanja Makanan dan Minuman 1RAB x Jumlah Pameran
Aktivitas Lapangan
Belanja Jasa Tenaga Kesenian 2 Orang x Jumlah Hari x
dan Kebudayaan (Penjaga Stand) Jumlah Pameran

Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB x Jumlah Pameran


Acara (Orangan Tunggal)

Belanja Sewa Mebel (Meja , 1 RAB x Jumlah Pameran


Kursi,Tenda dll)
Belanja Sewa Alat Pendingin 1 RAB x Jumlah Pameran
(Blower misti cool)
Belanja Sewa Alat Rumah 1 RAB x Jumlah Pameran
Tangga Lainnya (Home Use)
(Sewa Panggung)
Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB x Jumlah Pameran
Audio (Sound System)
Belanja Sewa Bangunan Gedung 1 RAB x Jumlah Pameran
Tempat Kerja Lainnya

Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 RAB x Jumlah Pameran


Kantor Lainnya (Batik)
Belanja Sewa Bangunan Gedung 1 RAB x Jumlah Pameran
Tempat Kerja Lainnya (Sewa
Booth)
Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 RAB x Jumlah Pameran
Acara (Dekorasi Booth)

Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali


Daerah
Uang transport peserta 1 RAB x Jumlah Kegiatan
Belanja Perjalanan Dinas Luar 6 Orang x Jumlah Pameran
Daerah
Pasar BaHari Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Makanan dan Minuman 200 Orang


Harian Umum
Honorarium Narasumber 2 Orang x Jumlah Kegiatan
Belanja Jasa Penyelenggaraan 1 Orang x Jumlah Kegiatan
Acara
Belanja Jasa Iklan/Reklame, 1 RAB
Film, dan Pemotretan (Konten
Video Publikasi)
Belanja Sewa Mebel 1 RAB x Jumlah Kegiatan
Belanja Sewa Alat Pendingin 1 RAB x Jumlah Kegiatan
Belanja Sewa Alat Rumah 1 RAB x Jumlah Kegiatan
Tangga Lainnya (Home Use)
Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB x Jumlah Kegiatan
Audio
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 4 Kabupaten x 2 kali
Daerah
Uang transport peserta 200 Orang x Jumlah Kegiatan

Gerakan Cinta Laut (Gita Laut)

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makanan dan minuman rapat 40 Orang x jumlah kegiatan

Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x jumlah lokasi


dalam daerah
Pelaksanaan Makanan dan minuman 1000 Orang x jumlah lokasi
aktivitas lapangan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x jumlah lokasi
dalam daerah
Jamuan makanan dan 30 Orang x 1 Hari
minuman Gubernur/Wagub
Belanja Pakaian Dinas 1000 Orang x jumlah lokasi
Lapangan (PDL)
Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Pembaca Doa/ Rohaniawan 1 Orang x jumlah kegiatan
Pembawa Acara Profesional 1 Orang x jumlah kegiatan
Honorarium Narasumber 1 OJ x jumlah kegiatan
Gubernur
Honorarium Narasumber Bupati 1 OJ x jumlah kegiatan

Honorarium Narasumber 1 OJ x jumlah kegiatan


Protokol 2 OJ x jumlah kegiatan
Belanja Persediaan untuk 1 RAB
Dijual/Diserahkan-Persediaan
untuk Dijual/Diserahkan
kepada Masyarakat

Belanja Sewa Kendaraan 1 RAB


Bermotor Penumpang
Event Oranganiser 1 RAB
Belanja Sewa Alat Kantor 1 RAB
Lainnya
Belanja Sewa Mebel 1 RAB
Belanja Sewa Kendaraan 1 RAB
Bermotor Angkatanutan Barang

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB


Audio
Kemah Bahari
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makanan dan minuman rapat 50 Orang x jumlah kegiatan

Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x jumlah lokasi


dalam daerah
Pelaksanaan Makanan dan minuman 50 Orang x jumlah lokasi
aktivitas lapangan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x jumlah lokasi
dalam daerah
Honorarium Instruktur 8 Jpl x jumlah Hari
Honorarium Narasumber 4 Orang x 1 jam x jumlah
kegiatan
Uang transport peserta 50 Orang x jumlah Hari
Belanja Sewa Electric Generating 1 RAB
Set
Belanja Sewa Kendaraan 1 RAB
Bermotor Penumpang
Belanja Sewa Alat Kantor 1 RAB
Lainnya
Belanja Sewa Mebel 1 RAB
Belanja Sewa Peralatan Studio 1 RAB
Audio
Belanja Sewa Alat Studio 1 RAB
Lainnya
Belanja Bahan-Bahan/Bibit 1 RAB
Tanaman
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Sewa Peralatan Umum 1 RAB

Pengkayaan Sumberdaya Ikan


Lokal
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makanan dan minuman rapat 25 Orang x Jumlah kegiatan

Pelaksanaan Makanan dan minuman 30 Orang x Jumlah kegiatan


aktivitas lapangan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x Jumlah kegiatan
dalam daerah
Honorarium Narasumber 1 Orang x Jumlah kegiatan
Uang transport peserta 25 Orang x Jumlah kegiatan
Belanja Bahan-Bahan/Bibit 1 RAB
Ternak/Bibit Ikan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja Pakaian Dinas 1 RAB


Lapangan (PDL)
Bimtek Garam
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makanan dan minuman rapat 15 Orang x Jumlah kegiatan

Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x Jumlah kegiatan


dalam daerah
Pelaksanaan Makanan dan minuman 30 Orang x Jumlah kegiatan
aktivitas lapangan
Uang Harian perjalanan dinas 4 Orang x Jumlah kegiatan
dalam daerah
Honorarium Instruktur 6 Jpl x Jumlah kegiatan
Honorarium Narasumber 1 Orang x Jumlah kegiatan
Uang transport peserta 25 Orang x Jumlah kegiatan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan Dinas Luar Daerah 1 Orang x 2 Hari x 1 kali


Dalam rangka bimtek garam

Koordinasi dan Sinkronisasi


Monev Pengembangan Budaya
BaHari
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Belanja Makanan dan Minuman 30 Orang x jumlah kegiatan x 3
Rapat kali
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Daerah Jumlah lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Monitoring dan Evaluasi Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Lapangan Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Makanan dan Minuman 45 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Harian Umum Jumlah kegiatan

Honorarium Narasumber 4 Orang x Jumlah kegiatan


Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Daerah Jumlah lokasi
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang transport peseta 45 Orang x Jumlah kegiatan


Sinkronisasi Program Kegiatan

Pendukung ATK 1 Paket D


Penggandaan 1 Paket D
Pelaksanaan Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Alat/Bahan untuk 5 Jenis
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Belanja Makanan dan Minuman 50 Orang x Jumlah kegiatan


Harian Umum
Honorarium Narasumber atau 4 Orang x Jumlah kegiatan
Pembahas, Moderator, Pembawa
Acara, dan Panitia
Belanja Perjalanan Dinas Dalam 4 Orang X 2 Kali
Daerah
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang transport peserta 50 Orang x Jumlah kegiatan


Pengembangan Desa Maritim
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Pelaksanaan Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Perlengkapan
Dinas
Belanja Alat/Bahan untuk 5 Jenis
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Belanja Makanan dan Minuman 35 Orang x jumlah desa


Rapat penerima BKK Desa Maritim x 2
kali x 1 tahun
Honorarium Narasumber atau 3 Jpl x jumlah desa penerima
Pembahas, Moderator, Pembawa BKK Desa Maritim x 2 Kali
Acara, dan Panitia

Belanja Perjalanan Dinas 4 Orang X jumlah desa penerima


Daerah BKK Desa Maritim x 2 Kali

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang transport peserta 30 Orang x jumlah kegiatan x 2


kali
Kenduri Nelayan
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 kali x Jumlah
kegiatan

Makanan dan minuman Harian 60 Orang x 1 kali x Jumlah


umum kegiatan
Honorarium Narasumber/ 4 Orang x Jumlah kegiatan
pembahas/ penceramah

Atraksi Kesenian 1 RAB


Sewa kursi lipat 80 buah x 1 Hari
Sewa meja 30 buah x 1 Hari
Sewa tenda 1 Unit
Sewa Sound system 1 Unit
Upacara/lapangan
sewa panggung rigging 1 Hari
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Uang transport peserta 50 Orang x 1 kali x 1 bulan


Pengembangan Pelabuhan Jasa Konsultasi Pengawasan 1 RAB
Perikanan Pantai pembangunan kawasan
pelabuhan
Konstruksi Kawasan pelabuhan 1 RAB

Jasa konsultasi perencanaan 1 RAB


pembangunan sarana dan
prasarana pelabuhan
Pembangunan sarana dan 1 RAB
prasarana pelabuhan
Jasa konsultasi pengawasan 1 RAB
pembangunan sarana dan
prasarana pelabuhan
Pengembangan Broodstock Ikan
Lokal
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 8 kali
Persiapan
Pelaksanaan Pengadaan induk/calon induk 5 jenis/komoditas

Pengadaan pakan 1 RAB


Pengadaan benih jumlah ekor x jumlah komoditas

Pengadaan benur jumlah ekor x jumlah komoditas


Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Pengadaan vitamin, probiotik, 1 RAB
vaksin, stimulan
Pengadaan pupuk, bahan-bahan 1 RAB
kimia
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Pengadaan perlengkapan 1 RAB


Belanja BBM 1 RAB
Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x jumlah lokasi x pp
dalam rangka koordinasi ke KKP

Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x jumlah lokasi x pp


dalam rangka pengkayaan
genetis ikan domestik
Perjalanan dinas luar daerah 4 Orang x jumlah lokasi x pp
dalam rangka study tiru
pengembangan teknologi
broodstock ikan lokal
Perjalanan dinas pengadaan 4 Orang x jumlah komoditas x
induk/calon induk pp
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x jumlah komoditas x


jumlah lokasi
Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 2 kali


Persiapan
Pelatihan/Bimtek/Kaji Terap
Budidaya Air Tawar
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjadin dalam Kota 4 Orang x Jumlah Angkatan x 5
Kabupaten/Kota
Bahan praktek kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Pengadaan perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan


Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 5 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 OK x jumlah pertemuan
Praktisi 2 OK x jumlah pertemuan
Makan minum kegiatan 50 Orang x Jumlah Angkatan x
5 Kabupaten/Kota

Pengadaan pakaian dinas 50 Orang x Jumlah Angkatan x


lapangan 5 Kabupaten/Kota

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x jumlah lokasi x
komoditas
Makan dan Minum Rapat 25 Orang x jumlah komoditas x
Persiapan 3 kali
Pelatihan/Bimtek/Kaji Terap
Budidaya Air Payau-Laut
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjadin dalam Kota 4 Orang x Jumlah Angkatan x 5
Kabupaten/Kota
Bahan praktek kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Pengadaan perlengkapan 1 RAB


Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
Honorarium Instruktur 5 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 OK x jumlah pertemuan
Praktisi 2 OK x jumlah pertemuan
Makan minum kegiatan 50 Orang x Jumlah Angkatan x
5 Kabupaten/Kota

Pengadaan pakaian dinas 50 Orang x Jumlah Angkatan x


lapangan 5 Kabupaten/Kota

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x jumlah komoditas x


3 kali
Diseminasi Ikan lokal
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 6 kali
Persiapan
Pelaksanaan Perjadin dalam Kota 50 Orang x jumlah pertemuan x
5 Kabupaten/Kota

Bahan praktek kegiatan 1 RAB x Jumlah Angkatan


Honorarium Narasumber 5 OJ x Jumlah Angkatan
Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium Instruktur 1 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Asisten Honorarium Instruktur 4 Orang x 6 Jpl x Jumlah
Angkatan
Honorarium Moderator 1 OK x jumlah pertemuan
Makan minum kegiatan 60 Orang x Jumlah Angkatan x
5 Kabupaten/Kota

Pengadaan pakaian dinas 60 Orang x Jumlah Angkatan x


lapangan 5 Kabupaten/Kota

Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB x Jumlah Angkatan


Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Pengadaan perlengkapan 1 RAB x Jumlah Angkatan


Penggandaan materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah lokasi
Perjalanan dinas narsum pusat 2 Orang x 1 pp x jumlah
pertemuan
Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Perjalanan dinas dalam daerah


4 Orang x jumlah pertemuan x 5
Kabupaten/Kota
Monitoring dan Evaluasi Perjalanan dinas dalam daerah
4 Orang x jumlah lokasi x 5
Kabupaten/Kota
Makan dan Minum Rapat Monev 25 Orang x jumlah komoditas x
3 kali
Pengembangan Sarana dan
Prasarana Broodstock Ikan
Lokal
Pendukung ATK 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Persiapan Makan dan Minum Rapat 25 Orang x 4 kali
Persiapan
Pelaksanaan Jasa konsultansi perencanaan RAB

Jasa konsultansi pengawasan RAB

Pejabat pengadaan barang/jasa 1 Orang x jumlah RAB

Perjalanan dinas biasa 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Pembangunan 1 RAB
gedung/hatchery/unit
perkolaman ikan-ikan
lokal/pagar/sumur/sarana
perbenihan
Rehab 1 RAB
gedung/hatchery/kolam/pagar/
sarana perbenihan
Belanja Alat/Bahan untuk 1 RAB
Kegiatan Kantor-Alat/Bahan
untuk Kegiatan Kantor Lainnya

Pengadaan perlengkapan 1 RAB


Perjalanan dinas dalam daerah 4 Orang x 4 kali x jumlah lokasi

Belanja Bahan kertas dan cover 10 jenis

Belanja Bahan Cetak 1 RAB


Belanja Bahan Komputer 8 jenis
Belanja Bahan-Bahan Lainnya 4 jenis

Belanja BBM 2 jenis

24. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PEKERJAAN UMUM, PERUMAHAN DAN ENERGI SUMBER DAYA MINERAL

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan SDA dan Bangunan Penyusunan Rencana Teknis DED Bangunan Penampung Air Jasa Konsultansi Perencanaan 2 Paket
SUMBER DAYA AIR (SDA) Pengaman Pantai pada Wilayah dan Dokumen Lingkungan
Sungai Lintas Daerah Hidup untuk Konstruksi Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Kabupaten/Kota Bendungan, Embung, dan Detail Engineering Design Jasa Konsultansi Perencanaan 6 Paket
Bangunan Penampung Air Rehabilitasi Embung
Lainnya Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Feasibilty Study Embung Jasa Konsultansi Perencanaan 2 Paket

Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ


Review Detail Engineering Jasa Konsultansi Perencanaan 2 Paket
Design
Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Penyusunan Rencana Teknis Penyusunan SED Air Tanah Jasa konsultansi Perencanaan 4 Paket
dan Dokumen Lingkungan
Hidup untuk Konstruksi Air Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Sumur Air Tanah Pembangunan Sumur Bor Air Jasa konstruksi Pembangunan 21 Paket
untuk Air Baku Tanah Dalam dan Sumur Sumur Bor Air Tanah Dalam
Resapan Pada Daerah Sulit Air dan Sumur Resapan Pada
Daerah Sulit Air

Jasa konsultansi pengawasan 21 Paket


Teknis
Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Rehabilitasi Embung dan Rehabilitasi Embung Jasa konstruksi Rehabilitasi 4 Paket
Penampungan Air Lainnya Embung
Jasa konsultansi pengawasan Persentase sesuai SHBJ
Rehabilitasi Embung

Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ


Operasi dan Pemeliharaan Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket D
Embung dan Penampung Air Penggandaan 11 Paket D
Lainnya Makanan dan Minuman rapat 25 orang x 1 hari x 24 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 1 hari x jmlh kali

Pemeliharaan Berkala Jasa Konstruksi 6 Paket


Jasa Konsultansi Pengawas Persentase sesuai SHBJ
Jasa Konsultansi Perencana Persentase sesuai SHBJ
Penunjang dari kegiatan Persentase sesuai SHBJ
Pemeliharaan rutin Makanan dan Minuman rapat 35 org x 1 hari x 12 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 1 hari x kali


pemeliharaan rutin
Tenaga Harian Lepas Petugas OP 26 org x 25 hari x 12 bulan
Embung
Tukang Pemeliharaan Rutin volume x koefisien x 25 embung
(Perawatan) Sarpras Embung x 12 bulan
Pemeliharaan rutin

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Pekerja pemeliharaan Rutin volume x koefisien x 25 embung
(Perawatan) Embung x 12 bulan
Barang dan Jasa lainnya 1 Paket
Bahan- bahan Bangunan dan 1 Paket
Konstruksi
Bahan- bahan Bakar dan 1 Paket
Pelumas
Bahan- bahan Lainnya 1 Paket
Suku Cadang - Suku Cadang 1 Paket
Alat Pertanian
Suku Cadang - Suku Cadang 1 Paket
Lainnya
Alat-Alat dan Perlengkapan 1 Paket
Pengamanan & Pengendalian Makanan dan Minuman rapat 30 org x 1 hari x 12 kali
Embung/Telaga
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 1 hari x kali
pengamanan dan pengendalian

Tukang Pemeliharaan volume x koefisien x 25 embung


Pengamanan dan pengendalian x 12 bulan
Embung
Pekerja pemeliharaan volume x koefisien x 25 embung
Pengamanan dan pengendalian x 12 bulan
Embung
Barang dan Jasa lainnya 1 Paket
Bahan- bahan Bangunan dan 1 Paket
Konstruksi
Bahan- bahan Lainnya 1 Paket
Suku Cadang - Suku Cadang 1 Paket
Lainnya
Alat-Alat dan Perlengkapan 1 Paket
Penjilidan dokumen 100 lembar
Pengelolaan Hidrologi dan Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket D
Kualitas Air WS Kewenangan Penggandaan 8 Paket D
Provinsi Makanan dan Minuman rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan

Operasi dan Pemeliharaan Pos Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 kab x 30 kali
Hidrologi Pengumpulan data Data
Hidrologi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 kab x 12 kali
Pengumpulan data Data
Kualitas Air
Tukang Cat untuk Pengecatan 1 org x 4 hari x 64 lokasi
pos hidrologi
Bahan bangunan dan 1 Paket
konstruksi
Bahan-Bahan Kimia 1 Paket
Suku Cadang-Suku Cadang 1 Paket
Lainnya
Alat/Bahan Perlengkapan Dinas 1 Paket

Pengadaan Alat-alat ukur 1 Paket


Pemeliharaan Komputer- 2 Paket
Peralatan Jaringan
Pengadaan Alat Hidrologi 1 Paket
Bahan-Bahan Bakar dan 1 Paket
Pelumas
Pengujian sampel (lab jumlah parameter uji x 102 kali
terakreditasi)
Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 Paket
Kantor Lainnya Pencatat Duga
Air Otomatis (AWLR), Pencatat
Duga Air Tanah (GEOHIDRO),
Pencatat Curah Hujan Otomatis
(ARR) dan Iklim (KLIMATOLOGI)

Koneksi GSM/ GPRS Telemetry 1 Paket

Pemeliharaan Pos Hidrologi 2 Paket


Perawatan Server Monitoring 1 Paket
Telemetry
Pengadaan Konstruksi / 1 Paket
Pembelian Pagar Pos Hidrologi

Pengadaan Konstruksi / 1 Paket


Pembelian Gedung Pos
Pengawas
BBM untuk Genset 50 liter x 1 tahun
Pemeliharaan Peralatan 1 Paket
telemetry
Pengumpulan dan Pengelolaan Makanan dan Minuman rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
Data SISDA
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 5 Kabupaten x jumlah
pengumpulan
Petugas Pengumpulan data 7 org x jmlh pengumpulan data
SISDA (Non PNS) x 20 hari x 10 bulan
Petugas Operator SISDA 1 org x 22 hari x 12 bulan
Petugas Pengelola Data SISDA 1 org x 22 hari x 12 bulan

Petugas Pos AWLR/Pos Duga Air 19 org x 9 hr x 12 bulan


Otomatis (PDAO)
Petugas Pos ARR/Pos Curah 34 org x 8 hr x 12 bulan
Hujan Otomatis (PCHO)
Petugas Pos Klimatologi / Iklim 10 org x 7 hr x 12 bulan

Petugas Pos Geohidro/Pos Duga 6 org x 7 hr x 12 bulan


Air Tanah (PDAT)
Petugas Pengambil sampel 1 org x 22 hari x 4 bulan
Kualitas air
Petugas Pengukuran Debit 2 org x 22 hari x 8 bulan
Jasa Konsultansi updating web 1 Paket
SISDA
Tenaga Ahli Pengolah Data 1 orang x 10 bln
Pembinaan dan Pemberdayaan Penunjang untuk Kegiatan Alat Tulis Kantor, Cetak dan persentase sesuai SHBJ
Kelembagaan Pengelolaan SDA Dewan SDA, Komir dan Penggandaan, Publikasi, Belanja
Kewenangan Provinsi Kampanye Bahan Kimia, Belanja Sewa
Peralatan Penunjang.

Tenaga Penunjang Rekomendasi Tenaga Ahli Perorangan 2 orang X 2 Kegiatan x 10 bulan


kebijakan pengelolaan irigasi di
DIY melalui Komisi Irigasi dan
Dewan SDA DIY

Operasional Komisi Irigasi dan Tim Pelaksana Kegiatan (anggota 44 orang x 10 bulan
Dewan SDA dan sekretariat)
Rekomendasi kebijakan
pengelolaan irigasi di DIY
melalui Komisi Irigasi
Rapat koordinasi sekretariat Makanan dan Minuman rapat 60 orang x 1 hari x 12 kali
komisi irigasi
Sidang Komisi Irigasi Makan Minum harian umum 60 orang x 1 hari x 6 kali
Uang transport ( Non PNS) 60 orang x 6 kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Sidang Komisi Irigasi KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
moderator (Non PNS) 1 OK x 6 kali
Narasumber 4 OJ x 6 kali
Penjaringan Aspirasi Makan Minum harian umum 60 orang x 1 hari x 6 kali
Uang transport (Non PNS) 60 orang x 6 kali
moderator 1 OK x 6 kali
Narasumber 4 OJ x 6 kali
Sewa tempat pertemuan 1 tempat/gedung x jml
penjaringan
Kunjungan lapangan Makan Minum harian umum 60 orang x 1 hari x 3 kali
Narasumber 4 OJ x 3 kali
Uang transport (Non PNS) 60 orang x 3 kali
Monitoring, Koordinasi dan Perjalanan dinas dalam daerah 5 org x 45 kegiatan x 15 kali
Evaluasi
Perjalanan dinas luar kota 3 org x 4 kali x 1 tahun
Makanan dan Minuman rapat 60 orang x 1 hari x 3 kali

Rekomendasi kebijakan sumber


daya air melalui Dewan SDA

-Rapat Koordinasi Tim Makanan dan Minuman rapat 50 orang x 1 hari x 3 kali
Pelaksana Kegiatan Dewan SDA
Transport peserta (Non PNS) 30 orang x 3 kali
- Sidang Dewan SDA Narasumber 4 OJ x 6 kali
Moderator (Non PNS) 1 OK x 6 kali
Transport peserta (Non PNS) 50 orang x 6 kali
Makan Minum harian umum 50 orang x 1 hari x 6 kali
- Penjaringan aspirasi Moderator (Non PNS) 1 OK x 3 kali
Transport peserta (Non PNS) 50 orang x 3 kali
Makan Minum harian umum 50 orang x 1 hari x 3 kali
- Kunjungan Kerja Lapangan Narasumber 1 OJ x 2 kali
(bersama Dewan SDA) Transport peserta (Non PNS) 40 orang x 2 kali
Makan Minum harian umum 50 orang x 1 hari x 2 kali
Souvenir/plakat 1 buah x 2 kali
- Monitoring, Koordinasi dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 1 kali x 10 bulan x 5
Evaluasi kab/kota
Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 hari x 12 kali

Penyusunan Peraturan
perundang-undangan di Bidang
SDA dan Drainase
Penyusunan Peraturan
perundang-undangan di Bidang
SDA melibAlat Tulis Kantoran
jasa konsultansi kontrak
perorangan dan Badan Usaha

Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D


Penggandaan 8 Paket D
- Penyusunan Jasa konsultansi kontrak 1 Paket
perorangan
- FGD Narasumber 8 OJ x 4 kali
Moderator 2 OK x 4 kali
pembawa acara 2 OK x 4 kali
Transport peserta 50 orang
Makan Minum harian umum 50 orang
Penggandaan Materi 50 lembar x 40 orang
Perjalanan dinas narsum luar 1 orang x 1 pp
DIY
- Cetak Cetak produk hukum 2 Paket
- Sosialisasi produk hukum Narasumber 4 OJ x 4 kali
Moderator 2 OK x 8 kali
pembawa acara 2 OK x 8 kali
Transport peserta 200 orang
Makan Minum harian umum 220 orang x 1 hari x 12 kali
Narasumber luar pemda DIY 1 orang x 1 kali
-Monitoring Evaluasi dan Penggandaan laporan 50 lbr x 6 laporan
Pelaporan Perjalanan dinas Luar Daerah 2 org x 1 hari x 2 kali
konsultasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 2 kali X 8 bulan

Makanan dan Minuman rapat 25 orang x 1 hari x 24 kali

Kampanye Pengelolaan Sumber Jasa pembuatan film 1 Paket


Daya Air Perlengkapan Kampanye 1 Paket x jmlh kampanye
Dekorasi 1 paket x jmlh kampanye
Sewa Panggung 1 paket x jmlh kampanye
Cetak Spanduk 1 paket x jmlh kampanye
Cetak bendera 1 paket x jmlh kampanye
Cetak Backdrop 1 paket x jmlh kampanye
Cetak Undangan jmlh peserta x jmlh kampanye

Sewa meja dan kursi 1 Paket x jmlh kampanye


Sewa Genset 1 unit x jmlh kampanye
Sewa Tenda 8 unit x jmlh kampanye
Sewa Sound System 1 unit x jmlh kampanye
Sewa Peralatan Kesenian 1 Paket x jmlh kampanye
Sewa Toilet Portable 1 unit x jmlh kampanye
Dokumentasi 1 paket x jmlh kampanye
leaflet/ brosur/ selebaran 1.000 lembar x jmlh kampanye

Publikasi di media cetak 1 kali x jmlh kampanye


Publikasi liputan TV lokal 1 kali x jmlh kampanye
Publikasi Radio 3 kali x 7 hari x jmlh kampanye

Umbul-umbul 10 buah x jmlh kampanye


Baliho 1 buah x jmlh kampanye
Narasumber 4 OJ x jmlh kampanye
Moderator 4 OJ x jmlh kampanye
pembawa acara 1 OK x jmlh kampanye
Transport peserta jumlah peserta x jmlh kampanye

Makan Minum harian umum 300 orang x 1 hari x 2 kali


Makan Minum rapat 300 orang x 1 hari x 2 kali
Toolkit jumlah peserta x jmlh kampanye

Jasa EO 1 paket
Sarasehan bersama komunitas Narasumber 4 OJ x jmlh kampanye
peduli SDA Moderator 4 OJ x jmlh kampanye
pembawa acara 1 OK x jmlh kampanye
Transport peserta 250 orang x jmlh kampanye
Makan Minum harian umum 260 orang x 1 hari x 2 kali
Pendampingan komunitas peduli Cetak Komik Kampanye 2500 eksemplar
SDA Pengelolaan SDA
Makanan dan Minuman 50 orang x jumlah komunitas
Tenaga pendamping komunitas 2 or x 5 kl x 6 jpl x jml
peduli SDA komunitas
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 org x 5 kab/kota x jumlah
pendampingan
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 peserta x 4 hari x jumlah
lomba
Perjalanan Dinas Luar Daerah 1 org x 4 hari x jumlah lomba
Pendamping
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Evaluasi dan Rekomendasi Penunjang Alat Tulis Kantor 5 paket D
Teknis (Rekomtek) Pemanfaatan Penggandaan 4 paket D
SDA WS Kewenangan Provinsi Pelaksanaan Makanan dan Minuman rapat 30 org x 1 hari x 12 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 6 kali x 12 bulan

Pengembangan dan Pengelolaan Penyusunan Rencana Teknis Penunjang Alat Tulis Kantor 6 paket D
Sistem Irigasi Primer dan dan Dokumen Lingkungan Penggandaan 8 paket D
Sekunder pada Daerah Irigasi Hidup untuk Konstruksi Irigasi Persiapan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 1 hari x 12 bulan
yang Luasnya 1000 Ha-3000 Ha dan Rawa
dan Daerah Irigasi Lintas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 10 Bulan x 5
Daerah Kabupaten/Kota kab/kota
Updating Database e-PAKSI dan Alat Perlengkapan Survey 1 Paket
AKNPI 41 Daerah Irigasi Jasa Konsultansi Badan Usaha/ 1 Paket
Kontrak Perorangan/ Tenaga
Ahli Irigasi
Jasa Konsultansi Badan Usaha/ 1 Paket
Kontrak Perorangan/ Tenaga
Ahli Sistem Informasi Geografis

Jasa Konsultansi Badan Usaha/ 1 Paket


Kontrak Perorangan/ Tenaga
Ahli Teknik Informatika

Jasa Konsultansi Badan Usaha/ 1 Paket


Kontrak Perorangan/ Tenaga
Ahli Sumber Daya Air
Jasa Konsultansi Kontrak 1 Paket
Perorangan/Tenaga Drafter
Jasa Konsultansi Kontrak 1 Paket
Perorangan/Tenaga Surveyor
Jasa Konsultansi Kontrak 1 Paket
Perorangan/Tenaga Entry Data

Detail Engineering Design Jasa konsultansi Detail 2 Paket


Rehabilitasi Bendung Engineering Design Rehabilitasi
Bendung
Belanja Penunjang Presentase sesuai SHBJ
Kajian Tunel DI Jasa konsultansi Kajian Tunel 2 Paket
Pijenan/Kamijoro DI Pijenan/Kamijoro
Belanja Penunjang Presentase sesuai SHBJ
Monitoring, Koordinasi dan Makanan dan Minuman rapat 15 orang x 1 hari x 12 kali
Evaluasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 4 Kali x Jumlah Lokasi

Peningkatan Jaringan Irigasi Peningkatan Jaringan Irigasi Jasa Konstruksi Peningkatan 17 Paket
Permukaan Permukaan jaringan Irigasi
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
Teknik jumlah paket
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Penunjang Peningkatan Presentase sesuai SHBJ
Jaringan Irigasi
Rehabilitasi Jaringan Irigasi Rehabilitasi Jaringan Irigasi Jasa konstruksi Rehabilitasi 5 Paket
Permukaan Permukaan Jaringan Irigasi
Jasa konsultansi pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
Teknis jumlah paket
Jasa konsultansi perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Operasi dan Pemeliharaan Penunjang Alat Tulis Kantor 15 paket D
Jaringan Irigasi Permukaan Penggandaan 40 paket D
Penjilidan 280 buku
Persiapan Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 kali x 12 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x jmlh kali

Bahan-Bahan Bangunan dan 3 Paket


Konstruksi
Suku Cadang-Suku Cadang Alat 3 Paket
Pertanian
Suku Cadang-Suku Cadang Alat 3 Paket
Besar
Alat/Bahan untuk Kegiatan 3 Paket
Kantor-Perlengkapan Dinas
Alat/Bahan untuk Kegiatan 4 Paket
Kantor- Kertas dan Cover
Pelaksanaan
Operasi Jaringan Irigasi 41 Alat Perlengkapan kerja 1 Paket
Daerah Irigasi Kewenangan Upah pencatat data debit air 42 org x 36 hari
Penjaga pintu air (Jogo Gejlig) 116 orang x 30 hari x 12 bulan

Jasa Konsultansi Perencanaan 1 Paket


Kalibrasi Bangunan Ukur
Jaringan Irigasi

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Narasumber 4 OJ x 3 hari X kali
Instruktur 4 orang x 6 jpl x 3 hari x kali
Transport peserta 30 orang x kali
Makan Minum harian umum 30 orang x 5 hari x 20 kali
Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 5 hari x 20 kali

perj. dinas dlm daerah 5 org x x kali


Alat Perlengkapan kerja 1 Paket
Peralatan Penunjang Kegiatan 1 Paket

Upah Petugas Pompa 16 org x 21 hari x 8 bln


Pemeliharaan alat bermesin 1 Paket
Radiator 1 Paket
Belanja Modal Genset dan 1 Paket
Pompa
Jasa Konstruksi Pemeliharaan 2 Paket
Berkala kontruksi Jaringan
Sumur Pompa

Bahan-Bahan Bakar dan 1 Paket


Pelumas
Belanja pengadaan barang dan 1 Paket x jumlah lokasi
jasa
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Perlengkapan lomba 1 Paket x 3 kali
Cetak Spanduk 50 m2
Cetak Backdrop 80 m
Sewa meja dan kursi 1500 buah
Sewa Genset 1 unit x 3 kali
Sewa Tenda 48 unit
Sewa Sound System 4 unit
Dokumentasi 1 Paket
leaflet/ brosur/ selebaran 1.000 lembar
Publikasi di media cetak 1 kali
Umbul-umbul 10 buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Baliho 1 buah
Hadiah lomba 4 paket X 3 kali
Mobilitas darat (Pick up,mobil 1 Paket
penumpang dll)
Juri jmlh orang x 3 kali
Pemeliharaan Berkala jaringan Jasa Konstruksi 10 Paket
irigasi Jasa Konsultansi Pengawas Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 hari x 12 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x jmlh kali

Pemeliharaan Rutin Jaringan Bahan Baku Bangunan 1 Paket x Jmlh Lokasi


Irigasi 41 Daerah Irigasi Belanja pengadaan barang dan 1 Paket x jumlah lokasi
Kewenangan jasa
Sewa tempat 1 hari x kali
Tukang Pemeliharaan Rutin 8 orang x 7 hari x 12 bulan x 41
Jaringan Irigasi yang bersifat DI
Perawatan
Pekerja pemeliharaan Rutin 25 orang x 7 hari x 12 bulan x
Jaringan Irigasi yang bersifat 41 DI
Perawatan
Pekerja Pemeliharaan Rutin 30 orang x 7 hari x 12 bulan x
Jaringan Irigasi yang bersifat 41 DI
Perbaikan ringan
Tukang Pemeliharaan Rutin 8 orang x 7 hari x 12 bulan x 41
Jaringan Irigasi yang bersifat DI
Perbaikan ringan
Pengadaan Bahan/material 1 Paket x 41 DI
Alat-alat/Perlengkapan 3 Paket
Bahan-Bahan Bakar dan 1 Paket x 41 DI
Pelumas
Sewa Alat Berat 1 Paket
(Eksavator,Eksvator Mini,Dum
truck dll)
Mobilitas darat (Pick up,mobil 1 Paket
penumpang dll)
Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 hari x 41 kali

Makanan dan Minuman Harian 30 orang x 1 hari x 41 kali


Umum
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x kali

Pengamanan & Pengendalian Tukang Pengamanan dan 5 org x 4 hari x 35 kali


Jaringan Irigasi 41 DI Pengendalian
Pekerja Pengamanan dan 8 orang x 7 hari x 12 bulan x 41
Pengendalian DI
Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 7 hari x 12 bulan x
41 DI
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x jumlah hari x kali

Belanja pengadaan barang dan 1 paket x jumlah lokasi


jasa
Belanja Modal Genset dan Belanja Modal Genset dan 1 Paket
Pompa Pompa
Pemeliharaan Berkala Jaringan Jasa Konstruksi Pemeliharaan 2 Paket
Sumur Pompa Berkala kontruksi Jaringan
Sumur Pompa

Monitoring, Koordinasi dan Makanan dan Minuman rapat 30 Org x 1hari x 12 kali
Evaluasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 1 hari x 41 kali

Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 30 Org x 1 hari x 41 kali

Operasi dan Pemeliharaan Penunjang Alat Tulis Kantor 10 paket D


Bendung Irigasi Penggandaan 10 paket D
Penjilidan 100 buku
Persiapan Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 kali x 12 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x kali

Alat/Bahan untuk Kegiatan 4 Paket


Kantor- Kertas dan Cover
Pelaksanaan Alat Perlengkapan kerja 1 Paket
Belanja Peralatan Penunjang 1 Paket
Kegiatan
Alat Komputer 1 Paket
Bahan-Bahan Bangunan dan 3 Paket
Konstruksi
Belanja pengadaan barang dan 1 Paket
jasa
Alat/Bahan untuk Kegiatan 2 Paket
Kantor-Perlengkapan Dinas
Alat/Bahan untuk Kegiatan 2 Paket
Kantor-Perabot Kantor
Penjaga Bendung 64 orang x 30 hari x 12 bulan

Makan Minum harian umum 30 orang x 1 hari x 6 kali


Makanan dan Minuman rapat 30 orang x 1 hari x 6 kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x kali

Alat Perlengkapan kerja 1 Paket


Peralatan Penunjang Kegiatan 1 Paket

Belanja pengadaan barang dan 1 Paket x jumlah lokasi


jasa
Sewa tempat 1 hari x kali
Jasa Konstruksi 2 Paket
Jasa Konsultansi Pengawas Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Tukang Jumlah hari x jumlah orang x
kali
Pekerja Jumlah hari x jumlah orang x
kali
Pengadaan Bahan/material 1 Paket x jmlh DI
Bahan-Bahan Bakar dan 1 Paket x jmlh DI
Pelumas
Sewa Alat Berat 1 Paket
(Eksavator,Eksvator Mini,Dum
truck dll)
Mobilitas darat (Pick up,mobil 1 Paket
penumpang dll)
Monitoring, Koordinasi dan Makanan dan Minuman rapat 30 Org x 1 hari x 12 kali
Evaluasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Org x 1 hari x kali

Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 30 Org x 1 hari x 12 kali

Pengelolaan dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 paket D


Alokasi Air Irigasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 Pengelolaan dan3Pengawasan Penunjang 4 5 6
Alokasi Air Irigasi Penggandaan 8 paket D
Penjilidan 100 buku
Alat/Bahan untuk Kegiatan 1 Paket
Kantor- Kertas dan Cover
pelaksanaan Narasumber 4 orang x 5 jam x jml kali
Transport peserta 30 orang x jumlah hari x kali
Makan Minum harian umum 30 orang x 1 hari x 41 kali
Sewa tempat 1 hari x kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 org x 1 hari x kali

Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 30 Org x 1 hari x 12 kali

PROGRAM PENGELOLAAN DAN Pengelolaan dan Pengembangan Penyusunan Rencana, Detail Engineering Design Jasa konsultansi 2 Paket
PENGEMBANGAN SISTEM Sistem Drainase yang Kebijakan, Strategi dan Teknis Saluran Drainase Penunjang Persentase sesuai SHBJ
DRAINASE Terhubung Langsung dengan Penyediaan Drainase Perkotaan Pembangunan Saluran Drainase Jasa konstruksi 3 Paket
Sungai Lintas Daerah dan Sarana penunjangnya Jasa konsultansi pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
Kabupaten/Kota dan Kawasan Teknis jumlah paket
Strategis Provinsi Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Operasi dan Pemeliharaan Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket D
Sistem Drainase Penggandaan 8 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 kali x 12 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 8 Kali x 10 hari x 2


saluran drainase
Pelaksanaan Pemeliharaan Tenaga kerja Pembersihan 15 orang x 6 kali x 14 hari x 2
saluran Drainase Saluran Drainase saluran drainase
Tenaga kerja Pemeliharaan 5 orang x 6 kali x 6 hari x 2
Sarpras Drainase saluran drainase
Sewa kendaraan operasional 1 Unit x 20 hr x 2 saluran
khusus drainase
Bahan / Material Pemeliharaan 1 Paket x 2 saluran drainase
Rehabilitasi Drainase

Belanja modal pompa Air 1 Paket


Monitoring dan evaluasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 8 Kali x 10 hari x 2
pekerjaan saluran drainase
PROGRAM Penyelenggaraan Jalan Provinsi Penyusunan Rencana, Penyusunan DED Jalan Jasa Konsultansi DED 2 Paket
PENYELENNGGARAAN JALAN Kebijakan, Strategi, Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengembangan Jaringan Jalan Tersusunnya Rekomendasi Makanan dan Minuman rapat 6 orang x 4 kali x 12 bulan
serta Perencanaan Teknis Teknis Pemanfaatan Bagian-
Penyelenggaraan Jalan dan Bagian Jalan Perjalanan Dinas 2 orang x estimasi survey untuk
Jembatan perizinan (10 kali x 12)

Pembebasan Lahan/Tanah Penyusunan Dokumen Perjalanan Dinas 5 orang x 1 kali x 4 bulan x 2


untuk Penyelenggaraan Jalan Perencanaan Pengadaan Tanah lokasi

Penyusunan Dokumen IPL Makanan dan Minuman rapat 50 orang x 2 kali


Pembangunan Jembatan Sosialisasi Awal
Blaburan 2 di Ruas Jalan Makanan dan Minuman rapat 50 orang x 2 kali
Tangisan - Blaburan Konsultasi Publik
Makanan dan Minuman rapat 50 orang x 2 kali
Sosialisasi Awal
(snack/kudapan)
Makanan dan Minuman rapat 50 orang x 2 kali
Konsultasi Publik
(snack/kudapan)
Tim Persiapan 10 orang x 3 bulan
Anggota Merangkap Anggota
Tim Pengadaan Lahan
Tim Persiapan 1 orang x 3 bulan
Sekretaris merangkap Anggota
tim persiapan/pelaksanaan
ganti rugi tanah

Tim Persiapan 1 orang x 3 bulan


Ketua Merangkap Anggota Tim
Pengadaan Lahan
Tim Persiapan 4 orang x 3 bulan
Sekretariat Tim Pengadaan
Lahan
Sewa Mobil 1 unit x 4 kali x 4 bulan
Perjalanan Dinas 5 orang x 2 kali x 3 bulan
Penyusunan Dokumen Apraisal Makanan dan Minuman 10 orang x 5 kali
Pembangunan Jembatan kegiatan lapangan
Blaburan 2 di Ruas Jalan
Tangisan - Blaburan

Survei Kondisi Jalan/Jembatan Konsultansi Inspeksi Kondisi Jasa Konsultansi DED 1 Paket
Jalan Tahun 2023 Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Konsultansi Inspeksi Kondisi Jasa Konsultansi DED 1 Paket
Jembatan Tahun 2023 Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Pelebaran Jalan Menuju Standar Peningkatan Jalan Jasa konstruksi 10 Paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Perencanaan jumlah paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Pengawasan jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Jalur Jasa konstruksi 1 Paket
Penyelamatan dan Kolam Persentase sesuai SHBJ x
Penyelamatan di Imogiri Jasa Konsultansi Perencanaan jumlah paket
Mangunan Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Pengawasan jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pemeliharaan Rutin Jalan Pemeliharaan Rutin Jalan Jasa Konstruksi 4 Paket
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Operasional Underpass Kulur Tenaga/Pekerja (kulur +YIA) 2 orang x 12 bulan + 6 orang (3
dan YIA shift) x 12 bulan
Bahan Bakar untuk Pompa 900 liter x 12 bulan
Perjalanan Dinas (2 orang x 2 kali x 12 ) + (3 orang
x 2 kali x 12)
Pemeliharaan Rutin Jembatan Pemeliharaan Rutin Jembatan Jasa Konstruksi 4 Paket
Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Penggantian Jembatan Pembangunan Jembatan Jasa konstruksi 4 Paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Perencanaan jumlah paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Pengawasan jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Rehabilitasi Jalan Rehabilitasi Jalan Jasa konstruksi 3 Paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Perencanaan jumlah paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Pengawasan jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Rekonstruksi Jalan Rekonstruksi Jalan Jasa konstruksi 3 Paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Perencanaan jumlah paket
Persentase sesuai SHBJ x
Jasa Konsultansi Pengawasan jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN DAN Pengelolaan dan Pengembangan Penyusunan Rencana, Penyusunan Jakstrada SPAM Jasa Konsultansi 1 Paket
PENGEMBANGAN SISTEM Sistem Penyediaan Air Minum Kebijakan, Strategi dan Teknis DIY Belanja Penunjang pekerjaan Persentase sesuai SHBJ
PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM) Lintas Kabupaten/Kota Perluasan SPAM Jaringan DED Optimalisasi Pemanfaatan Belanja Jasa Konsultansi 1 Paket
Perpipaan SPAM Regional Kartamantul Perencanaan
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Talud IPA Kebon Jasa Konstruksi 1 Paket
Agung Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Jasa Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai
SHBJ
Penyediaan Lahan untuk Penyusunan DPPT Jasa Konsultansi Berorientasi 1 Paket
Pengembangan SPAM Lintas Layanan-Jasa Survei
Kabupaten/Kota Penyusunan DPPT
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan lahan SPAM Regional Tim Persiapan Pengadaan Lahan SK gubernur
Kartamantul (Reservoir
Sambikerep) pengadaan lahan 3000 m2
Biaya Operasional dan Biaya Persentase sesuai SHBJ
Pendukung
PROGRAM PENGEMBANGAN Pengembangan Sistem dan Pembangunan TPA/TPST/SPA Penyusunan Addendum AMDAL Belanja Jasa Konsultansi 1 Paket
SISTEM DAN PENGELOLAAN Pengelolaan Persampahan Kewenangan Provinsi TPA Piyungan Berorientasi Layanan-Jasa Studi
PERSAMPAHAN REGIONAL Regional Penelitian dan Bantuan Teknik

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pembebasan lahan di TPA pengadaan lahan 3,5 Ha
Piyungan tahap III Biaya Operasional dan Biaya Persentase sesuai SHBJ
Pendukung
Pekerjaan konstruksi sel baru di Belanja Penunjang pekerjaan Persentase sesuai SHBJ
TPA Transisi Piyungan Tahap II Jasa Konstruksi 1 Paket
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Rehabilitasi TPA/TPST/SPA Pekerjaan Pemasangan Pagar di Jasa Konstruksi 1 Paket
Kewenangan Provinsi TPA Piyungan Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang pekerjaan Persentase sesuai SHBJ
Penanganan drainase kawasan Jasa Konstruksi 1 Paket
permukiman di TPA Piyungan Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
Tahap II jumlah paket
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang pekerjaan Persentase sesuai SHBJ
Penyediaan Sarana Dan Kajian Penyelenggaraan TPS 3R Jasa Konsultansi Lingkungan 1 Paket
Prasarana Persampahan di Kota Yogyakarta, Kab.
Sleman, dan Kab. Bantul Belanja Penunjang pekerjaan Persentase sesuai SHBJ
PROGRAM PENATAAN Penetapan dan Penyelenggaraan Perencanaan, Pembangunan, Penyusunan Dokumen Penyusunan dokumen 1 Paket
BANGUNAN GEDUNG Bangunan Gedung untuk Pengawasan dan Pemanfaatan Identifikasi Bangunan Gedung identifkasi bangunan gedung
Kepentingan Strategis Daerah Bangunan Gedung untuk Milik Daerah Provinsi Sesuai milik daerah provinsi sesuai
Provinsi Kepentingan Strategis Daerah Regulasi regulasi
Provinsi Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Bantuan Teknis Pembangunan Penunjang Alat Tulis Kantor 12 Paket D
Bangunan Gedung Negara Penggandaan 65 Paket D
untuk Kepentingan Strategis Makanan dan Minuman Rapat 200 Orang / hari
Provinsi
Sewa Kendaraan 90 Hari
Honor harian perjalanan dinas 400 Orang

Penyusunan rekomendasi teknis Pengadaan Tenaga Ahli 2 orang x 7 bulan


biaya pembangunan bangunan Makanan dan Minuman Harian 60 orang x 2 kali
gedung negara Umum
Cetak Banner meter x 2 kali
Narasumber 3 org x 1 Jam x 2 kali
pembawa acara 3 orang x 2 kali
Seminar Kit 60 Paket x 2 Seminar
Penggandaan materi 60 lbr x jml peserta x 2 kali
Penyebarluasan informasi Makanan dan Minuman Harian 50 Orang / hari x 4 kali
peraturan bangunan gedung Umum
Cetak Banner meter x 4 kali
Narasumber 3 org x 4 kali
pembawa acara 1 org x 4 kali
Seminar Kit 50 Paket x 4 Seminar
Hand antiseptick 4 botol x jml sidang
Penggandaan materi 50 lbr x jml peserta x 4 kali
Sewa Gedung Pertemuan Umum 1 unit x 4 hari

Pendampingan pelaksanaan Makan minum Koordinasi 20 Orang x 5 kali


penyelenggaraan bangunan Sewa Kendaraan 30 Hari
gedung negara Perjalanan Dinas harian umum 90 orang

Pengadaan Alat Pengaman Diri 10 Paket

PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Ruang Satuan Pemanfaatan Ruang Satuan Proses Pensertifikatan Tanah Makanan dan Minuman Rapat 10 orang x 5 kali x 5 bulan
KEIISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ruang Strategis Kasultanan dan Ruang Strategis Pantai Selatan JJLS
URUSAN TATA RUANG Kadipaten Makan di tempat kegiatan 10 orang x 3 kali x 5 bulan
Sewa Mobil 2 unit x 4 kali x 4 bulan
Tim Pensertifikatan JJLS 10 orang x 5 bulan
Anggota
Tim Pensertifikatan JJLS 10 orang x 5 bulan
Anggota sekretariat tim
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Ketua
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Ketua/wakil ketua sekretariat
tim
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Penanggung jawab
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Pengarah
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Sekretaris
Tim Pensertifikatan JJLS 1 orang x 5 bulan
Wakil ketua
Perjalanan Dinas 4 orang x 4 kali x 5 bulan
Pelaksanaan Pengadaan Tanah Makanan dan Minuman Rapat 80 orang x 2 kali
JJLS Simpang Bundaran
Planjan Makan di tempat kegiatan 5 orang x 5 kali
Sewa Mobil 2 unit x 4 kali x 4 bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 3 kali x 4 bulan

Pengamanan Aset Tanah JJLS di Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 5 kali x 4 bulan
Gunungkidul
Makanan dan Minuman 5 orang x 5 kali x 4 bulan
kegiatan lapangan
Pengamanan Aset Tanah JJLS di Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 5 kali x 2 bulan
Kulon Progo
Makanan dan Minuman 8 orang x 5 kali x 2 bulan
kegiatan lapangan
Pengamanan Aset Tanah JJLS di Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 3 kali x 2 bulan
Sleman
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Pengamanan Aset Tanah JJLS di KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Sleman 4 5 6
Makanan dan Minuman 8 orang x 5 kali x x 2 bulan
kegiatan lapangan
Pemanfaatan Ruang Satuan Pembangunan Jalan dan Jasa Konstruksi 2 Paket
Ruang Strategis Karst Gunung Jembatan Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x jml
Sewu Paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Sumur Bor Air Jasa konstruksi Pembangunan 1 Paket x jumlah lokasi
Tanah Dalam dan Sumur Sumur Bor Air Tanah Dalam
Resapan Pada Daerah Sulit Air dan Sumur Resapan Pada
Daerah Sulit Air

Jasa konsultansi pengawasan Persentase sesuai SHBJ x


Teknis jumlah paket
Survei Investigasi Desain (SID) 1 Paket x jumlah lokasi

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pemanfaatan Ruang Satuan Pembangunan Jembatan Jasa Konstruksi 1 Paket
Ruang Strategis Perbukitan Persentase sesuai SHBJ x jml
Menoreh Jasa Konsultansi Pengawasan Paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Sumur Bor Air Jasa konstruksi Pembangunan 1 Paket x jumlah lokasi
Tanah Dalam dan Sumur Sumur Bor Air Tanah Dalam
Resapan Pada Daerah Sulit Air dan Sumur Resapan Pada
Daerah Sulit Air

Jasa konsultansi pengawasan Persentase sesuai SHBJ x jml


Teknis Paket
Survei Investigasi Desain (SID) 1 Paket x jumlah lokasi

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


PROGRAM PENYELENGGARAAN Pelestarian Cagar Budaya dan Pengembangan Lumbung Penunjang Alat Tulis Kantor 6 paket D
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Warisan Budaya Mataraman Penggandaan 6 paket D
URUSAN KEBUDAYAAN Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 1 kali x 12 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 1 hari x lokasi

Peningkatan Saluran Irigasi Jasa Konstruksi Peningkatan 30 Paket


Tersier Saluran irigasi
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ
Teknik
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Penguatan Kelembagaan Irigasi Pengadaan bahan baku 1 Paket
bangunan
Legalitas Badan Hukum P3A 1 Paket x 60 P3A
Pengadaan Peralatan Kerja 1 Paket
Pengadaan Pakaian kerja 1 Paket
Tenaga Pendamping Lapangan 1 org x 60 lokasi

Pengadaan Peralatan Kantor 1 Paket


Sewa Panggung 3 hari x 5 kali
Sewa meja dan kursi 110 org x 5 hari x 5 kali
Sewa Genset 1 unit x 3 hari x 5 kali
Sewa Tenda 3 hari x 5 kali
Sewa Sound System 1 unit x 3 hari x 5 kali
Sewa Peralatan Kesenian 1 unit x 3 hari x 5 kali
Sewa Toilet Portable 1 unit x 5 kali
Dokumentasi 1 Paket x 5 kali
Publikasi di media cetak 1 Paket x 5 kali
Publikasi liputan TV lokal 1 Paket x 5 kali
Umbul-umbul 10 bh x 5 kali
Baliho 1 bh x 5 kali
Narasumber 2 orang x 1 jam x 5 kali
Moderator 1 org x 5 kali
pembawa acara 1 org x 5 kali
Transport peserta 50 orang x 5 kali
Makanan dan Minuman Harian 70 oang x 1 hari x 12 kali
Umum
Jasa EO 1 Paket x 5 kali
Penyusunan Peraturan Jasa Konsultansi Review Pergub 3 Paket
Gubernur tentang keirigasian
Jasa Konsultansi Penyusunan 2 Paket
Rancangan Pergub

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


PROGRAM PENGELOLAAN Pelaksanaan Konservasi Energi Pengalokasian Anggaran untuk Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 5 paket D
ENERGI TERBARUKAN di Wilayah Provinsi Program Konservasi Energi Penggandaan 4 paket D
Makanan dan Minuman Rapat 10 orang x 1 kali x 12 bulan
Koordinasi
Pembinaan, Evaluasi dan makanan dan minuman rapat 10 orang x 2 kali x 12 bulan
Rekomendasi Pelaksanaan
Konservasi Energi dan Energi Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x jumlah obyek pelaku
Baru Terbarukan pembinaan pelaksanaan EBTKE
konservasi energi dan energi
baru terbarukan

Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 kab x 4 kali


akselesari pelaksanaan
konservasi energi dan energi
baru terbarukan

Narasumber Sosialisasi 4 OJ x jumlah angkatan


Makanan dan Minuman Harian (jumlah peserta + narsum +
Umum Sosialisasi panitia) x jumlah angkatan
Transport Peserta Sosialisasi30 orang x jumlah angkatan
Penggandaan Materi Sosialisasi
10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x jumlah
angkatan
Belanja Sewa Bangunan Gedung 1 unit x 1 hari x jumlah
Tempat Pertemuan Sosialisasi angkatan

Seminar kit 30 orang x jumlah angkatan


Materi Teknis Kebijakan Energi Jasa Konsultansi Materi Teknis 1 Paket
Baru Terbarukan dan Kebijakan Energi Baru
Konservasi Energi Terbarukan dan Konservasi
Energi
Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pemeliharaan/Perbaikan/Revital Jasa Lainnya 2 Paket
isasi Pembangkit Listrik Tenaga Pemeliharaan/Perbaikan/Revital
Energi Baru Terbarukan (EBT) isasi Pembangkit Listrik Tenaga
Energi Baru Terbarukan (EBT)

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pengaturan Akselerasi Jasa Konsultansi Pengaturan 1 Paket
Penggunaan Energi Baru Akselerasi Penggunaan Energi
Terbarukan di DIY Baru Terbarukan di DIY

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pembinaan dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Konservasi Energi Kewenangan Penggandaan 5 Paket D
Propinsi
PROGRAM KEGIATAN PembinaanSUBdan
KEGIATAN
Pengawasan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Kewenangan
Konservasi Energi 4 5 6
Propinsi Pengawasan dan Pengendalian Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 1 kali x jumlah titik
Energi Baru Terbarukan lokasi EBT
Perjalanan Dinas Tetap Operator 1 orang x 1 kali x jumlah PLTS
PLTS
Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 2 kali x 12 bulan

Pemeliharaan Rutin PLTMH Pemeliharaan Rutin PLTMH 1 Paket x lokasi pemeliharaan

Pemeliharaan Rutin PLTS Pemeliharaan Rutin PLTS 1 Paket x lokasi pemeliharaan

Pemeliharaan Rutin PLTH Pemeliharaan Rutin PLTH 1 Paket x lokasi pemeliharaan

PROGRAM PENGELOLAAN Penatausahaan Izin Operasi Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 5 paket D
KETENAGALISTRIKAN yang Fasilitas Instalasinya Penggandaan 4 paket D
dalam Daerah Provinsi Makanan dan Minuman Rapat 10 orang x 1 kali x 12 bulan

Penyusunan Rekomendasi Pembinaan Pelaksanaan makanan dan minuman rapat 15 orang x 2 kali x 12 bulan
Perizinan dan Informasi Izin Perijinan Ketenagalistrikan di 4 evaluasi pembinaan perizinan
Operasi yang Fasilitas Kabupaten dan 1 Kota ketenagalistrikan
Instalasinya dalam Daerah Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 kali x 4 kab
Provinsi koordinasi dan persiapan
pelaksanaan pembinaan
perijinan
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 3 kali x jumlah
dalam rangka pelaksanaan sasaran izin
pembinaan perizinan
ketenagalistrikan
Narasumber 4 OJ x jumlah angkatan
Makanan dan Minuman Rapat (jumlah peserta + narsum +
panitia) x jumlah angkatan
Transport Peserta 30 orang x jumlah angkatan
Penggandaan Materi 10 lembar x jumlah materi x
jumlah peserta x jumlah
angkatan
Rekomendasi Teknis Perizinan makanan dan minuman rapat 10 orang x 1 kali x 60 rekom
Ketenagalistrikan di 4
Kabupaten 1 Kota Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 1 kali x perkiraan
jumlah permohoman izin
baru/perpanjangan
Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Pelaksanaan Perizinan Operasi Penggandaan 5 Paket D
yang Fasilitas Instalasinya Pengawasan dan Pengendalian Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan
dalam Daerah Provinsi Pelaksanaan Perizinan
Ketenagalistrikan
- Pemantauan dan Inventarisasi Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah target
Kegiatan Usaha pengguna genset tanpa izin
Ketenagalistrikan tanpa Izin
- Monitoring Dalam Rangka Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah izin
Pengawasan dan Pengendalian
Pelaksanaan Perizinan
Ketenagalistrikan
- Publikasi Publikasi 1 Paket
- Workshop, Sosialisasi, dan Narasumber 4 OJ x jmlh angkatan
Ekspose Transport Peserta 40 orang x jmlh angkatan
Makanan dan Minuman Harian 50 orang x jmlh angkatan
Umum
Penggandaan Materi 10 lbr x jmlh materi x 40 orang x
jmlh angkatan
Sewa Tempat 1 unit x jmlh angkatan
Perjalanan Dinas Pelaksanaan 8 orang x jmlh angkatan

Pengelolaan Aplikasi SIPGELIS Jasa Konsultansi Pengelolaan jumlah tenaga ahli x bulan
Aplikasi SIPGELIS (waktu pengelolaan)

Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 2 kali

Pendataan Usaha Penyediaan Jasa Konsultansi 1 Paket x lokasi pendataan


Tenaga Listrik untuk Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penganggaran untuk Kelompok Pembangunan Sarana Penunjang Kegiatan Alat Tulis Kantor 5 paket D
Masyarakat Tidak Mampu, Penyediaan Tenaga Listrik Penggandaan 4 paket D
Pembangunan Sarana Belum Berkembang, Daerah Makanan dan Minuman Rapat 10 orang x 1kali x 12 bulan
Penyediaan Tenaga Listrik Terpencil dan Perdesaan
Belum Berkembang, Daerah Evaluasi dan Updating Data Jasa Konsultansi 1 Paket
Terpencil dan Perdesaan Rumah Tangga Miskin Belum Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penyusunan Survey Investigasi Jasa Konsultansi 1 Paket
Desain Jaringan Listrik di Non Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan instalasi dan Jasa konstruksi 1 Paket x jumlah
sambungan listrik rumah paket/kabupaten
tangga Jasa konsultansi pengawasan Sesuai ketentuan penunjang
dalam SHBJ x jumlah
paket/kabupaten
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
PROGRAM PENGELOLAAN Penetapan Zona Konservasi Air Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 5 Paket D
ASPEK KEGEOLOGIAN Tanah pada Cekungan Air Pemanfaatan Zona Konservasi Penggandaan 4 Paket D
Tanah dalam Daerah Provinsi Air Tanah pada Cekungan Air Monitoring dan Evaluasi Makanan dan Minuman Harian 20 orang x 2 kl x 12 bln
Tanah Fluktuasi Air Tanah Umum Fluktuasi Air tanah

Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 4 kali x 12 bln

Narasumber 4 OJ x angkatan
Transport peserta 40 org x angkatan
Makanan dan Minuman Rapat 50 orang x angkatan
Koordinasi
Cetak Bahan/materi 10 lb x 4 materi x 40 org x
angkatan
Moderator 1 OK x angkatan
Pembinaan Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 2 kl x 12 bln
Penggunaan Air Tanah Koordinasi dan evaluasi
pelaksanaan pengelolaan air
tanah dan geologi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x 2 kl x 4 kab


Koordinasi pelaksanaan
peningkatan pelestarian air
tanah dan geologi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 orang x jml pengusahaan air


dalam rangka pembinaan tanah
pengusahaan air tanah

Narasumber 4 OJ x 3 kali
Moderator 1 OK x 3 kali
Transport peserta 40 orang x 3 kali
Makanan dan Minuman Harian 50 orang x 3 kali
Umum
Penggandaan bahan materi 15 lembar x 4 materi x 40
peserta x 3 kl
Perjalanan Dinas Narasumber jumlah orang x 1 pp x 3 kali
luar DIY
Pemeliharaan AWLR dan sumur Jasa Pemeliharaan AWLR dan 1 Paket
pantau Sumur Pantau air tanah dalam
air tanah dalam
Pemeliharaan AWLR dan sumur
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN pantau AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 air tanah dalam4 5 6
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Rekomendasi Teknis Izin Makanan dan Minuman Rapat
Penggunaan Air Tanah di 4 evaluasi penerbitan Rekomtek
Kabupaten dan 1 Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 3 kali x jml pengguna
verifikasi dan evaluasi (wajib izin)
penerbitan rekomendasi teknis
air tanah (tahap pengeboran,
konstruksi, pengujian dan
penggunaan air tanah)

Pengumpulan dan Pengolahan Review Neraca Air Tanah Jasa Konsultansi 3 Paket
Data Zona Konservasi Air Tanah Cekungan Air Tanah Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penentuan dan Penetapan Zona Penetapan Zona Konservasi Air Jasa Konsultansi 1 Paket
Konservasi Air Tanah pada Tanah Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penetapan Nilai Perolehan Air Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Tanah dalam Daerah Provinsi Pemanfaatan Air Tanah Penggandaan 5 Paket D
Pemantauan, Pengendalian, dan Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan
Evaluasi Pengelolaan Air Tanah

- Pemantauan dan Inventarisasi Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah target
Pengambilan Air Tanah tanpa pengambilan air tanah tanpa
Izin izin
- Monitoring (Onsite) Wasdal Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 1 kali x jumlah
Konstruksi Sumur Bor undangan konstruksi
- Monitoring (Onsite) Wasdal Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah izin
Pelaksanaan Izin/Pengambilan
Air Tanah
- Tim Pengawasan Terintegrasi Tim 25 orang x 2 bulan 6 bulan
SK Gubernur Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 2 kali x 6 bulan

Perjalanan Dinas Biasa 25 orang x 1 kali x 6 bulan


- Anugerah Pengusahaan Air Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Tanah Anugerah Pengusahaan Air 2 Paket
Tanah
- Publikasi Publikasi 1 Paket
- Workshop, Sosialisasi, dan Narasumber 4 OJ x jmlh angkatan
Ekspose Transport Peserta 40 orang x jmlh angkatan
Makanan dan Minuman Harian 50 orang x jmlh angkatan
Umum
Penggandaan Materi 10 lbr x jmlh materi x 40 orang x
jmlh angkatan
Sewa Tempat 1 unit x jmlh angkatan
Perjalanan Dinas Pelaksanaan 8 orang x jmlh angkatan

Pengelolaan Aplikasi SIPATA Jasa Konsultansi Pengelolaan jumlah tenaga ahli x bulan
Aplikasi SIPATA (waktu pengelolaan)
Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 2 kali

Penetapan Nilai Perolehan Air Penghitungan, Perumusan dan Penetapan Nilai Perolehan Air Jasa Konsultansi Perseorangan Ahli muda pengalaman 5 tahun
Tanah (NPA) dalam Daerah Penetapan Nilai Perolehan Air Penetapan Nilai Perolehan Air TENAGA AHLI PADA BADAN
Provinsi USAHA JASA
KONSTRUKSI/JASA
KONSULTANSI pendidikan S1

Penunjang Alat Tulis Kantor 1 paket D


Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 3 kali x 3 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 orang x 2 kali x 3 bulan


verifikasi dan evaluasi faktor
nilai air
Pengumpulan dan Pengolahan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Data dan Informasi Nilai Penggandaan 8 Paket D
Perolehan Air Tanah Pendataan dan Pencatatan Perjalanan Dinas Tetap 1 orang x 12 bulan x jumlah
Volume Air Tanah untuk Pendataan dan Penghitungan wajib pajak
Penghitungan NPA Volume Air Tanah

Makananan dan Minuman 25 orang x 4 kali x 12 bulan


Rapat
Perjalanan Dinas Biasa 2 orang x 8 kali x 12 bulan
PROGRAM PENGELOLAAN Penetapan Wilayah Izin Usaha Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
MINERAL DAN BATU BARA Pertambangan Mineral Bukan Pemanfaatan Wilayah Izin Usaha Penggandaan 5 Paket D
Logam dan Batuan dalam 1 Pertambangan Mineral Bukan Pengawasan dan Pengendalian Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah izin
(satu) Daerah Provinsi dan Logam dan Batuan dalam 1 Pemanfaatan Wilayah Izin Usaha
wilayah Laut sampai dengan 12 (satu) Daerah Provinsi dan Pertambangan Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan
Mil Wilayah Laut sampai dengan 12
Mil - Workshop, Sosialisasi, dan Narasumber 4 OJ x jmlh angkatan
Ekspose Transport Peserta 40 orang x jmlh angkatan
Makanan dan Minuman Harian 50 orang x jmlh angkatan
Umum
Penggandaan Materi 10 lbr x jmlh materi x 40 orang x
jmlh angkatan
Sewa Tempat 1 unit x jmlh angkatan
Perjalanan Dinas Pelaksanaan 8 orang x jmlh angkatan

- Publikasi Publikasi 1 Paket


Evaluasi Kondisi Lahan KegiatanJasa Konsultansi Evaluasi 4 orang x 8 kali x 12 bulan
Pertambangan di Kabupaten Kondisi Lahan Kegiatan 1 Paket x lokasi evaluasi kondisi
Sleman Pertambangan di Kabupaten lahan kegiatan pertambangan
Sleman
Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Identifikasi Penambangan Tanpa Jasa Konsultansi Identifikasi 1 Paket x lokasi evaluasi kondisi
Izin di Kabupaten Bantul dan Penambangan Tanpa Izin di lahan kegiatan pertambangan
Kulon Progo Kabupaten Bantul dan Kulon
Progo
Belanja Penunjang sesuai ketentuan SHBJ
Penatausahaan Izin Penyusunan dan Perumusan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Pertambangan Rakyat untuk Rekomendasi Perizinan dan Penggandaan 8 Paket D
Komoditas Mineral Logam, Informasi Izin Pertambangan Workshop Narasumber 4 OJ x angkatan
Batubara, Mineral Bukan Rakyat untuk Moderator 1 OK x angkatan
Logam, dan Batuan dalam Komoditas Mineral Logam, Transport peserta 40 orang x angkatan
Wilayah Pertambangan Rakyat Batubara, Mineral Bukan Makan Minum Harian Umum 50 orang x angkatan
Logam, dan Batuan dalam Penggandaan Materi 10 lembar x 4 materi x jumlah
Wilayah Pertambangan Rakyat peserta
Perjalanan dinas Narasumber jumlah orang x 1 pp
luar DIY
Koordinasi Penentuan Harga Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
Patokan Mineral
Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x 4 Kab x 12 kali

Koordinasi Penyelesaian Konflik Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
dan Pertambangan Tanpa Izin
Perjalanan Dinas Dalam daerah 4 orang x 12 kali

Pembinaan dan Evaluasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 2 kali x 12 bulan
Pelaksanaan Pertambangan
Rakyat Perjalanan Dinas Dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 24 kali

Pengesahan RKAB/RKTTL Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan


PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pengujian dan Pengesahan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
Penanggung Jawab Operasional
Kegiatan
Pengadaan Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Penyusunan Usaha/Kontrak
Dokumen Pengelolaan Wilayah Perorangan/Tenaga Ahli
Pertambangan Rakyat Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Penyusunan Usaha/Kontrak
Dokumen KLHS WPR Komoditas Perorangan/Tenaga Ahli
Tambang Batuan Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan Jasa Lainnya Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Fasilitasi pemasangan Usaha/Kontrak
Tanda Batas kegiatan Perorangan/Tenaga Ahli
Pertambangan Rakyat dan Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Evaluasi Terhadap Permohonan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 2 kali x 12 bulan
Penerbitan IPR Batuan
Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x 24 kali

Pematokan Wilayah Izin Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x jumlah usaha
Pertambangan Rakyat Mineral pertambangan
Bukan Logam dan Batuan serta
WPR
Pelaksanaan Reklamasi dan Pengadaan Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pascatambang bersama Pekerjaan Penyusunan Rencana Usaha/Kontrak
Pemegang Izin Pertambangan Reklamasi dan Pasca Tambang Perorangan/Tenaga Ahli
Rakyat kegiatan Pertambangan Rakyat Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penatausahaan Izin Usaha Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Pertambangan Mineral Bukan Pelaksanaan Perizinan Usaha Penggandaan 6 paket D
Logam dan Batuan dalam Pertambangan Mineral Bukan Pengawasan dan Pengendalian Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan
rangka Penanaman Modal Logam dan Batuan dalam Usaha Pertambangan
Dalam Negeri pada Wilayah Izin rangka Penanaman Modal
Usaha Pertambangan Daerah Dalam Negeri pada Wilayah Izin - Koordinasi Pelaksanaan Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 6 kali x 12 bulan
yang Berada dalam 1 (satu) Usaha Pertambangan Daerah Pengawasan dan Pengendalian
Daerah Provinsi termasuk yang Berada dalam 1 (satu) Usaha Pertambangan
Wilayah Laut sampai dengan 12 Daerah Provinsi termasuk
Mil Laut Wilayah Laut sampai dengan 12 - Pengawasan dan Pengendalian Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 4 x objek pemantauan
Mil Laut Usaha Pertambangan

- Pembuatan Papan Larangan Papan Larangan Penambangan 1 Paket x lokasi pemasangan


Penambangan
- Pengawasan Terintegrasi Tim Pengawasan Terintegrasi SK gubernur
Makanan dan Minuman Rapat 40 orang x 2 kali x 6 bulan

Perjalanan Dinas Biasa 40 orang x 1 kali x 6 bulan


- Workshop, Sosialisasi, dan Narasumber 4 OJ x jmlh angkatan
Ekspose Transport Peserta 40 orang x jmlh angkatan
Makanan dan Minuman Harian 50 orang x jmlh angkatan
Umum
Penggandaan Materi 10 lbr x jmlh materi x 40 orang x
jmlh angkatan
Sewa Tempat 1 unit x jmlh angkatan
Perjalanan Dinas Pelaksanaan 8 orang x jmlh angkatan

- Sewa Sarana Mobilitas Darat Sewa Sarana Mobilitas Darat 2 Unit x jmlh OTT
OTT Penambangan Ilegal OTT Penambangan Ilegal

- Publikasi Publikasi 1 Paket


Pendataan dan Penghitungan Perjalanan Dinas Tetap 1 orang x 4 kali x jumlah izin x
Volume Produksi Usaha Pendataan dan Penghitungan 12 bulan
Pertambangan Volume Produksi Usaha
Pertambangan

Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Pengelolaan Aplikasi SIPBANG Jasa Konsultansi Pengelolaan jumlah tenaga ahli x bulan
Aplikasi SIPBANG (waktu pengelolaan)

Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 2 kali

Pelatihan Aplikasi SIPBANG Makanan dan Minuman Rapat 30 orang x 2 kali


Pelatihan
Penggandaan Materi Pelatihan 30 orang x 2 kali x jumlah
lembar materi
Penyusunan Rekomendasi Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Perizinan dan Informasi Izin Penggandaan 8 Paket D
Usaha Pertambangan Mineral Workshop Narasumber 4 OJ x angkatan
Bukan Logam dan Batuan Moderator 1 OK x angkatan
dalam rangka Penanaman Modal Transport peserta 40 orang x angkatan
Dalam Negeri pada Wilayah Izin Makan Minum Harian Umum 50 orang x angkatan
Usaha Pertambangan Daerah Penggandaan Materi 10 lembar x 4 materi x jumlah
yang Berada dalam 1 (satu) peserta
Daerah Provinsi termasuk Perjalanan dinas Narasumber jumlah orang x 1 pp
Wilayah Laut sampai dengan 12 luar DIY
Mil Laut Koordinasi Penentuan Harga Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
Patokan Mineral
Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x 4 Kab x 12 kali

Koordinasi Penyelesaian Konflik Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
dan Pertambangan Tanpa Izin
Perjalanan Dinas Dalam daerah 4 orang x 12 kali

Pembinaan dan Evaluasi Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 2 kali x 12 bulan
Pelaksanaan Usaha
Pertambangan Perjalanan Dinas Dalam daerah 4 orang x 4 Kab x 24 kali

Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 2 kali


rekonsiliasi data pertambangan

Pengesahan RKAB/RKTTL Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan

Pengujian dan Pengesahan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 12 bulan
Kepala Teknik Tambang(KTT)
Pembentukan Tim Pembinaan Tim Pengarah 11 org x 4 bl
Pelaksanan Usaha Tim Pelaksana 30 org x 6 bl
Pengadaan Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Penyusunan Materi Usaha/Kontrak
Teknis dan Naskah Akademik Perorangan/Tenaga Ahli
Rancangan Perubahan Perda Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Penyusunan Materi Usaha/Kontrak
Teknis dan Rapergub bidang Perorangan/Tenaga Ahli
pertambangan mineral di DIY Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan Jasa Kosultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Penyusunan Usaha/Kontrak
Penetapan Harga Patokan Perorangan/Tenaga Ahli
Penjualan Mineral Bukan Logam Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan Jasa Kosultansi Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Pekerjaan Review Blue Print Usaha/Kontrak
Pengembangan dan Perorangan/Tenaga Ahli
Pemberdayaan Masyarakat Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Evaluasi Terhadap Permohonan Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 2 kali x 12 bulan
Penerbitan WIUP, SIPB dan Izin
Khusus di Bidang Pertambangan Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x 24 kali ( 2 pemohon
per bulan )
Pematokan Wilayah Izin Usaha Perjalanan Dinas Dalam daerah 3 orang x jumlah usaha
Pertambangan Mineral Bukan pertambangan
Logam dan Batuan
Penetapan Harga Patokan Pengendalian dan Pengawasan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Mineral Bukan Logam dan Pelaksanaan Penggandaan 5 Paket D
Batuan Harga Patokan Mineral Bukan Survei Harga Patokan Mineral Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 4 kali x jumlah izin
Logam dan Batuan Bukan Logam dan Batuan Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan

Pengawasan dan Pengendalian Perjalanan Dinas Biasa 4 orang x 2 kali x jumlah izin
Pelaksanaan Harga Patokan Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 4 kali x 12 bulan
Mineral Bukan Logam dan
PROGRAM PENGEMBANGAN Pendataan Penyediaan dan Identifikasi Perumahan di Lokasi Pendataan perumahan di lokasi Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
PERUMAHAN Rehabilitasi Rumah Korban Rawan Bencana atau Terkena yang berpotensi dapat perumahan di lokasi yang
Bencana atau Relokasi Program Relokasi Program Provinsi menimbulkan bahaya berpotensi dapat menimbulkan
Provinsi bahaya
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pendataan perumahan di lokasi Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
bantaran sungai sebagai perumahan di lokasi bantaran
pencegahan kawasan kumuh sungai sebagai pencegahan
kawasan kumuh
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pendataan perumahan yang Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
terkena relokasi program perumahan yang terkena
pemerintah relokasi program pemerintah
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pendataan Perumahan di atas Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
lahan bukan fungsi permukiman Perumahan di atas lahan bukan
fungsi permukiman
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Identifikasi Lahan-Lahan Pendataan lahan potensial Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
Potensial sebagai Lokasi untuk Penyediaan rumah bagi lahan potensial untuk
Relokasi Perumahan masyarakat yang terkena Penyediaan rumah bagi
dampak bencana dan relokasi masyarakat yang terkena
program pemerintah dampak bencana dan relokasi
program pemerintah
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengumpulan Data Rumah Pendataan Rumah Korban Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
Korban Bencana Kejadian Bencana Kejadian Sebelumnya Rumah Korban Bencana
Sebelumnya yang Belum yang Belum Tertangani Kejadian Sebelumnya yang
Tertangani Belum Tertangani
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pendataan dan Verifikasi Penunjang Alat Tulis Kantor 2 paket D
Penerima Rumah bagi Korban Penggandaan 2 paket D
Bencana Alam atau Terkena Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x 5
Relokasi Program Provinsi monitoring/ koordinasi ke kabupaten/kota
Kab/Kota
Pengelolaan SIPERUM Jasa Konsultansi Tenaga Ahli 2 orang x 8 bulan
Pengelolaan SIPERUM - PKP
Jasa Konsultansi Tenaga Ahli 2 orang x 8 bulan
Pengelolaan SIPERUM - GIS
Jasa Konsultansi Asisten Tenaga 1 orang x 8 bulan
Ahli Pengelolaan SIPERUM

Narasumber 4 OJ
Moderator 4 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 orang
Umum
Dokumen data jumlah dan Belanja Penunjang Persentase berdasar SHBJ
pemilik rumah dalam sistem
informasi perumahan (SIPERUM)

Jasa Konsultansi 1 Paket


Pengembangan Sistem informasi
Perumahan Sebelumnya yang
Belum Tertangani

Pendataan Rumah Sewa Milik Pendataan Kondisi dan Daya Jasa Konsultansi Pendataan 1 Paket
Masyarakat, Rumah Susun dan Tampung Rumah Sewa Milik Kondisi dan Daya Tampung
Rumah Khusus Masayarakat, Rumah Susun Rumah Sewa Milik Masayarakat,
dan Rumah Khusus Rumah Susun dan Rumah
Khusus
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan dan Rehabilitasi Rehabilitasi Rumah bagi Korban Konstruksi Rehabilitasi Rumah Konstruksi Rehabilitasi Rumah 1 Paket x jumlah BNBA
Rumah Korban Bencana atau Bencana bagi Korban Bencana bagi Korban Bencana
Relokasi Program Provinsi Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Rumah bagi Kajian rehabilitasi dan Jasa Konsultansi Kajian 1 Paket
Korban Bencana rekonstruksi rumah sederhana rehabilitasi dan rekonstruksi
saat bencana rumah sederhana saat bencana

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Konstruksi Rehabilitasi Rumah Konstruksi Rehabilitasi Rumah 1 Paket x jumlah BNBA
bagi Korban Bencana bagi Korban Bencana
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Biaya Sertifikasi Tanah 1 Paket x jumlah BNBA
Pendistribusian dan Serah Pelaksanaan Pembagian Rumah Penunjang Alat Tulis Kantor 2 paket D
Terima Rumah bagi Korban bagi Korban Bencana Provinsi Penggandaan 2 paket D
Bencana atau Relokasi Program atau Relokasi Program Provinsi Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 2 kali
Provinsi
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x
monitoring/ koordinasi ke kabupaten/kota
Kab/Kota
Pelaksanaan Backdrop 1 buah
Perancang Pentas 1 Paket
Kru Panggung 1 Paket
Narasumber 1 OJ
Pembawa Acara 1 OK
transport peserta 60 orang
makan minum harian umum 60 orang
atraksi kesenian 1 pentas
sewa tempat 1 lokasi
sewa panggung 1 hari
dekorasi panggung 1 paket
sewa tenda 4 unit
sewa kursi dan meja buah x peserta
sewa sound system 4 unit
Penatausahaan Serah Terima Penunjang Alat Tulis Kantor 2 paket D
Rumah bagi Korban Bencana Penggandaan 2 paket D
Provinsi atau Relokasi Program Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 2 kali
Provinsi
Penatausahaan Serah Terima Penunjang
Rumah bagi Korban Bencana
PROGRAM KEGIATAN Provinsi SUB
atau KEGIATAN
Relokasi Program AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 Provinsi 3 4 5 6
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 2 kali x
monitoring/ koordinasi ke kabupaten/kota
Kab/Kota
Pelaksanaan Backdrop 1 buah
Perancang Pentas 1 Paket
Kru Panggung 1 Paket
Narasumber 1 OJ
Pembawa Acara 1 OK
transport peserta 60 orang
makan minum harian umum 60 orang
atraksi kesenian 1 pentas
sewa tempat 1 lokasi
sewa panggung 1 hari
dekorasi panggung 1 paket
sewa tenda 4 unit
sewa kursi dan meja buah x peserta
sewa sound system 4 unit
PROGRAM KAWASAN Peningkatan Kualitas Kawasan Penyusunan Rencana Tapak Perencanaan Penanganan Kws. Jasa Konsultansi Perencanaan 1 Paket
PERMUKIMAN Permukiman Kumuh dengan (Site Plan) dan Detail Kumuh Penanganan Kws. Kumuh
luas 10 (sepuluh) Ha sampai Engineering Design (DED) Kewenangan DIY Kewenangan DIY
dengan dibawah 15 (lima belas) Peremajaan / Pemugaran
Ha Permukiman Kumuh dengan Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Perbaikan Rumah Tidak Layak Peningkatan Kualitas Rumah Konstruksi Penanganan RTLH 1 Paket x jumlah BNBA
Huni dalam Kawasan Tidak Layak Huni
Permukiman dengan Luas 10 Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
(Sepuluh) Ha sampai dengan di jumlah paket
Bawah 15 (Lima Belas) Ha : Jasa Konsultans Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembangunan Baru Rumah Konstruksi Penanganan RTLH 1 Paket x jumlah BNBA
layak Huni Pembangunan Baru
Jasa Konsultansi Perencanaan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Jasa Konsultansi Pengawasan Persentase sesuai SHBJ x
jumlah paket
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penataan Kawasan Permukiman Koordinasi dan Sinkronisasi Penunjang Alat Tulis Kantor 2 paket D
Kumuh dengan Luas 10 Penyelenggaraan Urusan Penggandaan 2 paket D
(Sepuluh) Ha sampai dengan di Perumahan dan Kawasan Makanan dan Minuman Rapat 15 orang x 2 kali
Bawah 15 (Lima Belas) Ha Permukiman
Perjalanan dinas dalam daerah 4 orang x 6 kali x
monitoring/ koordinasi ke kabupaten/kota
Kab/Kota
Koordinasi PKP Jasa Konsultansi Tenaga Ahli 1 orang x 8 bulan
Pengelolaan SIPERUM - PKP
Jasa Konsultansi Tenaga Ahli 1 orang x 8 bulan
Pengelolaan SIPERUM -
Penyehatan Lingkungan
FGD tematik PKP Backdrop FGD 8 buah
Narasumber 32 OJ
Moderator 7 OK
transport peserta 512 orang
Makanan dan Minuman Harian 640 orang
Umum
PROGRAM PENINGKATAN Urusan Penyelenggaraan PSU Perencanaan Penyediaan PSU DED PSU Permukiman Jasa Konsultansi DED PSU 1 Paket
PRASARANA, SARANA DAN Permukiman Permukiman Permukiman
UTILITAS UMUM (PSU) Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Kajian Pengembangan Kawasan Jasa Konsultansi Kajian 1 Paket
Permukiman Pengembangan Kawasan
Permukiman
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penyediaan Prasarana, Sarana, Konstruksi PSU Pada Kawasan Konstruksi Prasarana, Sarana 1 Paket x jmlh lokasi
dan Utilitas Umum di Permukiman dan Utilitas Umum pada
Permukiman untuk Menunjang kawasan permukiman
Fungsi Permukiman Jasa Konsultansi Badan Usaha Persentase sesuai SHBJ x
Review Bantuan Prasarana, jumlah paket
Sarana dan Utilitas Umum pada
kawasan permukiman

Jasa Konsultansi Badan Usaha/ Persentase sesuai SHBJ x


Kontrak Perorangan jumlah paket
Pengawasan / Pendampingan
Bantuan Prasarana, Sarana dan
Utilitas Umum pada kawasan
permukiman

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


PROGRAM PENGEMBANGAN Penyelenggaraan Pelatihan Penyiapan Training Need Persiapan Alat Tulis Kantor 2 Paket A
JASA KONSTRUKSI Tenaga Ahli Konstruksi Assessment (TNA) Pelatihan Penggandaan 2 Paket A
Tenaga Ahli Konstruksi Makanan dan Minuman Rapat 25 orang x 1 kali x 4 bulan
Koordinasi
Pelaksanaan Kajian: Identifikasi, Jasa Konsultansi atau Jasa 1 Paket
Pengumpulan data, Analisis, Lainnya Badan Usaha/Kontrak
rekomendasi
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Kunjungan Kerja ke Pusat Perjalanan dinas luar daerah (jumlah personel) x 3 hari
koordinasi kegiatan TNA dengan
Kementerian PUPR
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (jumlah personel) x 3 hari
koordinasi Studi Banding
Pelaksanaan TNA
Penyiapan Instruktur/Asesor/ Penunjang operasional Alat Tulis Kantor 9 Paket A
Penyelenggara Pelatihan Penggandaan 12 Paket A
Makanan dan Minuman Rapat 20 orang x 1 kali x 6 bulan

Pelaksanaan Kegiatan makan minum harian umum 40 orang x 3 hari x jumlah


(pertemuan 1 fullday) angkatan
Narasumber/pembahas/pencera 5 OJ x 3 hari x jumlah angkatan
mah
Sewa tempat 3 hari x jumlah angkatan
Perjalanan dinas asesor dari (jumlah asesor) x 3 hari x jumlah
Jakarta angkatan
Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (jumlah personel) x 3 hari
koordinasi dengan Balai Wilayah
IV Surabaya
Pelaksanaan Pelatihan Tenaga Rapat Koordinasi Alat Tulis Kantor 3 paket A x Jumlah Angkatan
Ahli Konstruksi
Penggandaan 2 paket A x jumlah angkatan
Makanan dan minuman rapat 20 orang x 1 kali x 6 bulan
koordinasi persiapan kegiatan
dengan asosiasi
Makanan dan minuman rapat 20 orang x 1 kali x 6 bulan
koordinasi persiapan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 orang x 5 kali


Koordinasi dengan Kab/Kota

Pelatihan dan pembekalan Makanan dan Minuman Harian (Jml Peserta + panitia +
Umum (pertemuan 1 fullday) Narasumber) x hari x jml akt

Narasumber 4 OJ x jml hari x jmlh angkatan


Pelatihan dan pembekalan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Asisten instruktur 6 JPL x jml hari x jmlh angkatan

Sewa tempat 3 hari x jumlah angkatan


Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (jumlah personel) x 3 hari
koordinasi Studi banding
dengan Pemda Lain
Pemantauan dan Evaluasi Persiapan Alat Tulis Kantor 2 paket A
Kegiatan Pelatihan Tenaga Ahli Penggandaan 1 paket A
Konstruksi Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 1 kali x 2 bulan
persiapan kegiatan

Pelaksanaan Kajian: Identifikasi, Jasa Konsultansi atau Jasa 1 Paket


Pengumpulan data, Analisis, Lainnya Badan Usaha/Kontrak
rekomendasi
Makanan dan minuman rapat 30 orang x 1 kali x 4 bulan
besar
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 orang x 5 kali

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Kunjungan Kerja ke Daerah Lain Perjalanan dinas luar daerah (jumlah personel) x 3 hari
koordinasi Studi banding
dengan Pemda Lain
Pembinaan dan Peningkatan Penunjang Alat Tulis Kantor 115 Paket A
Kapasitas Kelembagaan Penggandaan 65 Paket A
Konstruksi Pelatihan personel laborarium Biaya bimbingan teknis Paket x jumlah peserta
Perjalanan dinas luar daerah jumlah peserta x jumlah hari x
dalam rangka pelatihan personel jumlah pelatihan dalam satu
laboratorium tahun anggaran
Audit Internal Makanan dan Minuman Harian 27 orang x 2 kali x 1 bulan
Umum
Kaji Ulang Manajemen Makanan dan Minuman Harian 27 orang x 2 kali x 1 bulan
Umum
Survailans/Asesmen KAN Iuran Tahunan Sesuai ketentuan
Biaya pendaftaran asesmen Sesuai ketentuan
Biaya pelaksanaan asesmen 1 Paket x jml asesor x 2 hari
(biaya akomodasi dan
transportasi)
Makanan dan Minuman Harian 30 orang x 2 kali x 1 bulan
Umum
Uji Banding parameter Penyediaan sampel jumlah parameter uji x jumlah
pengujian antar laboratorium jenis bahan uji
Pengemasan sampel jumlah parameter uji x jumlah
jenis bahan uji
Pengiriman sampel biaya pengiriman x jumlah
parameter
Biaya uji banding 1 Paket
Perjalanan dinas luar daerah jumlah personel x jumlah hari x
dalam rangka uji banding jumlah pelaksanaan uji banding

Sewa kendaraan jumlah kendaraan x jumlah hari

Uji Profisiensi parameter Biaya uji profisiensi 1 Paket


pengujian Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x jumlah hari x 3 kali x
dalam rangka uji profisiensi jumlah pelaksanaan uji
profisiensi
Kalibrasi alat laboratorium Perjalanan dinas luar daerah 1 Paket
konstruksi badan anggaran ke pemerintah
daerah lain
Pemeliharaan alat laboratorium Pengadaan jasa pemeliharaan 1 Paket
konstruksi alat laboratorium

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pengadaan alat dan Pengadaan alat dan 1 Paket
perlengkapan perlengkapan
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengadaan alat uji laboratorium Pengadaan alat uji laboratorium 1 Paket
konstruksi
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pembuatan sistem manajemen Jasa Konsultansi Pembuatan 1 Paket
laboratorium sistem manajemen laboratorium

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pelayanan umum, uji aspiratif Cetak formulir dan blangko 1 Paket
dan penerbitan Laporan Hasil Bahan Kimia 1 Paket
Uji (LHU) Penggandaan 40 paket A
Perjalanan dinas dalam rangka jumlah orang x jumlah hari x
pelayanan umum dan uji jumlah pelayanan
aspiratif
Makanan dan minuman rapat 30 orang x 1 kali x 12 bulan

Ekstrafooding 25 orang x 3 hari x 52 minggu

Pemusnahan sampel 4 kali sewa kendaraan


Penyelenggaraan Sistem Pengelolaan Operasional Persiapan Alat Tulis Kantor 2 paket A
Informasi Jasa Konstruksi Layanan Informasi Jasa Penggandaan 1 paket A
(SIPJAKI) Cakupan Daerah Konstruksi Makanan dan minuman rapat 10 orang x 1 kali x 5 bulan
Provinsi koordinasi persiapan kegiatan

Pengelolaan dan peningkatan Tenaga Ahli Web Designer 1 Orang x 12 Bulan


kapasitas website Asisten Tenaga Ahli Bagian 1 Orang x 6 Bulan
Programmer
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 5 kali

Rapat Kerja Pemutakhiran Data Narasumber 4 OJ x 1 hari x jmlh angkatan


SIPJAKI
Makanan dan Minuman Harian 25 orang x 1 kali x 2 bulan
Umum (pertemuan 1 hari
fullday)
Sewa tempat 1 hari x jmlh angkatan
Penyedia Data dan Informasi Persiapan Alat Tulis Kantor 6 paket A
Jasa Konstruksi Penggandaan 6 paket A
Makanan dan minuman rapat 25 orang x 2 kali x 10 bulan
koordinasi persiapan kegiatan

Inventarisasi data Jasa Konsultansi Penyusunan 1 Paket


penyelenggaraan konstruksi Informasi Penyelenggaraan
Konstruksi
Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Makanan dan minuman rapat 30 orang x 2 kali x 1 bulan

Penyebaran informasi dan Jasa Konsultansi atau Jasa 1 Paket


pameran teknologi ke-PUan Lainnya Badan Usaha/Kontrak
melalui Klinik Konstruksi Perorangan/Tenaga Ahli

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Makanan dan minuman rapat 25 orang x 1 kali x 2 bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 orang x 5 kab x 2 kali

Penyusunan informasi teknis Penyedia data informasi bahan 78 kecamatan x 2 sampel x 12


bahan bangunan bangunan (toko bangunan) bulan
Penyusunan informasi teknis
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
bahan bangunan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Surveyor / kolektor data / Jasa 5 org x 12 bln
Lainnya Pengumpulan data

Jasa konsultansi Analisis Data 1 Paket

Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Alat Tulis Kantor 5 Paket A
Penggandaan 3 Paket A
Sosialisasi dan layanan Makanan dan minuman rapat 20 orang x 1 kali x 10 bulan
konsultansi untuk masyarakat
melalui klinik konstruksi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 orang x 2 kali x jml lokasi

Narasumber 4 OJ x 1 hari x jmlh lokasi


Moderator 1 orang x 1 hari x jml lokasi
Pembawa Acara 1 orang x 1 hari x jml lokasi
Sewa tempat/bangunan 1 kali x jml lokasi
Makan minum harian umum 50 orang x 1 kali x 10 bulan
Uang transport peserta Jml peserta x 1 hari x jml lokasi
masyarakat
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 orang x 1 hari x jml lokasi

Belanja Operasional Alat Peraga 1 Paket


Multimedia ke-PU-an
Alat Tulis Kantor 3 Paket A x Jumlah Angkatan

Penggandaan 3 Paket A x Jumlah Angkatan

PROGRAM PENGELOLAAN DAN Pengelolaan dan Pengembangan Operasi dan Pemeliharaan Pengendalian Kualitas Air Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
PENGEMBANGAN SISTEM AIR Sistem Air Limbah Domestik Sistem Pengelolaan Air Limbah Limbah Jaringan Penggandaan 1 Paket A
LIMBAH Regional Domestik Pengendalian Kualitas Air Pemeriksaan Kualitas Air jumlah parameter x tarif uji x 30
Masuk/Keluar IPAL Masuk/Keluar kali
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Pengadaan Pakaian Kerja 1 Paket
Laboratorium
Pengadaan Alat laboratorium 1 Paket
Penggandaan 2 Paket A
Alat Tulis Kantor 2 Paket A
Pemantauan dan Pengendalian uji kualitas air tanah jumlah parameter x tarif uji x 40
Kualitas Air kali
Tanah di Jaringan
Pengendalian Kualitas Biota / Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Coliform
Pemantauan dan Pengendalian Pemeriksaan sludge Limbah jumlah parameter x tarif uji x 4
Kualitas Lumpur Tinja dari Rumah Tangga kali
Truck tangki Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Pengadaan Bahan Isi tabung gas 45 Tabung

Makanan dan minuman rapat 250 OK

Makanan dan minuman lembur 5 orang x 16 kali


Kegiatan Pelumpuran Kolam
Aerasi IPAL

Makanan dan minuman lembur 2 orang x 50 kali


Kegiatan Pemantauan Truck
Tangki Tinja

Makanan dan minuman lembur 2 orang x 50 kali


Kegiatan Retribusi Truck Tangki
Tinja

Pengendalian Kualitas Udara Pemeriksaan Kualitas Udara jumlah parameter x tarif x 23


kali
Pengendalian Kualitas Unsur Pemeriksaan Kualitas Unsur jumlah parameter x tarif uji x 4
dalam Sludge dalam Sludge kali
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Pengadaan Suku Cadang Alat 1 Paket
laboratorium
Perencanaan kegiatan Makan minum rapat 250 OK
Operasional dan Pemeliharaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 org x 6 kali

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 orang x 1 kali


konsultasi pusat
Operasi dan Pemeliharaan Extrafooding Jumlah pegawai x 3 kl x 4
peralatan IPAL minggu x 12 bulan
Pengadaan Pakaian Kerja 1 Paket
Standard Safety
Pengadaan peralatan kerja 1 Paket
Pengadaan Alat Teknis Operasi 1 Paket
dan Pemeliharaan
BBM/Pelumas untuk Peralatan jmlh peralatan x 12 bulan
Instalasi
Pemeliharaan Generating 1 Paket
Set/Genset
Pemeliharaan Aerator dan Mixer 1 Paket
SBR
Pemeliharaan Instalasi Inlet dan 1 Paket
Grit Chamber, Sump Pit
Pemeliharaan Lift Pump, Pompa 1 Paket
Sumbmersible, Hydrant, Troly,
Vacum pump, Valve IPAL Sewon

Pembersihan Lumpur SDB 1 Paket


Pemeliharaan Pintu 1 Paket
air/penstock instalasi kolam
SBR
Pemeliharaan Sensor (DO, PH, 1 Paket
COD) Inlet dan outlet
Pemeliharaan trafo, ATS, dan 1 Paket
pemeliharaan instalasi-instalasi
SCADA IPAL Sewon
Jasa Pembuangan dan 1 Paket
Pengolahan Limbah B3
Penggandaan 9 Paket A
Alat Tulis Kantor 5 Paket A
Pengendalian Kualitas Lumpur Extrafooding Jmh pegawai x 12 kl x 12 bln
Tinja Pengadaan Pakaian Kerja 1 Paket
Laboratorium
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penggandaan 1 Paket A
Pemeriksaan Kualitas Lumpur jumlah parameter x tarif uji x 4
Tinja kali
Pengendalian Kualitas Air Pemeriksaan Kualitas Air Masuk jumlah parameter x tarif uji x 16
Masuk/Keluar IPLT / Keluar IPLT kali
Pengisian Tabung Gas Nitrogen 1 Paket
dan Argon
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Penggandaan 1 Paket A
Pengendalian Kualitas Air
Masuk/Keluar IPLT

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Pengadaan Alat Perlengkapan 1 Paket
Pengendalian kualitas air
masuk/ keluar IPLT

Pemeliharaan Instalasi Pengolah Jasa Pemeliharaan dan 4 Paket


Lumpur Tinja Pembersihan Alat dan seluruh
Instalasi IPLT
Pengadaan Alat laboratorium 1 Paket
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Makanan dan minuman rapat 150 OS OK

Extrafooding 1728 OK
Pengadaan Pakaian Kerja 1 Paket
Laboratorium
Alat Tulis Kantor 4 Paket A
Penggandaan 1 Paket A
Updating Peta dan Profil Jasa Konsultansi Pengukuran 1 Paket
Jaringan Air Limbah Profil / Updating data Jaringan
Air Limbah

Belanja Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Pemeliharaan Jalan kawasan Penunjang Persentase sesuai SHBJ
IPAL Pemeliharaan Pemeliharaan 1 Paket
Jalan dan Drainase Lingkungan
IPAL
Pemeliharaan Jaringan Air Extrafooding jumlah pegawai x 3 kl x 4
Limbah minggu x 12 bln
Makanan dan Minuman Rapat 150 OK

Alat Tulis Kantor 4 Paket A


Pengadaan Peralatan kerja 1 Paket
Pengadaan Pakaian Kerja 1 Paket
Standard Safety
Pengadaan Tutup Manhole dan 1 Paket
Ring
Pengadaan bahan konstruksi 1 Paket
Jasa Pemeliharaan Cover 1 Paket
Manhole Jaringan
Jasa Pemeliharaan Jaringan Air 3 Paket
Limbah (Sleman,Kota
Yogyakarta, Bantul)
Jasa Pembersihan sampah & 1 Paket
lumpur pipa induk, Lateral,
glontor IPAL Kawasan Sleman,
Kota dan Bantul
Jasa Pemeliharaan Siphon (kali 1 Paket
putih, code, ISI)
Jasa Pemeliharaan Saluran 1 Paket
Outlet Air Limbah,Pemeliharaan
pintu glontor

Jasa Pemeliharaan infrastruktur 1 Paket


Unit Layanan Emergency

Penggandaan 5 Paket A
Pengendalian Kualitas Air Pemeriksaan Kualitas Air Masuk jumlah parameter x tarif uji x 16
Masuk/Keluar IPLT / Keluar IPLT kali
Pengisian Tabung Gas Nitrogen 1 Paket
dan Argon
Pengadaan Bahan Kimia 1 Paket
Pengadaan Alat Perlengkapan 1 Paket
Pengendalian kualitas air
masuk/ keluar IPLT

Penunjang Persentase sesuai SHBJ


Rehabilitasi/Peningkatan/Perlua Penyusunan Dokumen Jasa Konsultansi penyusunan 1 Paket
san Sistem Pengelolaan Air Lingkungan Hidup Kegiatan dokumen AMDAL IPAL Sewon
Limbah Domestik Regional IPAL Sewon
Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pengelolaan dan Pengembangan Survei dan Investigasi untuk Pendataan Pelanggan SPAM Jasa Konsultansi (pihak ketiga) 1 Paket
Sistem Penyediaan Air Minum Pengembangan SPAM Lintas Regional Kartamantul
(SPAM) Lintas Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pemantauan Keberlanjutan Alat Tulis Kantor Penunjang 6 Paket A
Pelayanan Air Minum SPAM kegiatan
Lintas Kabupaten/Kota Penggandaan Bahan dan 8025 lembar
Laporan Pemantauan
Makanan dan Minuman rapat 15 orang/hari x 10 kali
pemantauan kuantitas
pelayanan air minum
Makanan dan Minuman rapat 20 orang/hari x 15 kali
pemantauan standar pelayanan
air minum
Biaya perjalanan dinas tetap 4 orang/hari x 15 kali
pemantauan kuantitas
pelayanan air minum
Biaya perjalanan dinas tetap 4 orang/hari x 15 kali
pemantauan standar pelayanan

Jasa Tenaga Ahli 2 orang/Bulan x 6 Bulan


FGD "Pemantauan Honorarium Narasumber FGD 1 orang/jam
Keberlanjutan Pelayanan Air pemautauan keberlanjutan
Minum SPAM Lintas pelayanan air minm SPAM lintas
Kabupaten/Kota" kabupaten/kota (setingkat
eselon II)

Honorarium Narasumber FGD 1 orang/jam


pemautauan keberlanjutan
pelayanan air minm SPAM lintas
kabupaten/kota (setingkat
eselon III)

Transpot peserta tingkat lokal 35 orang/hari x 1 kegiatan


FGD pemautauan keberlanjutan
pelayanan air minm SPAM lintas
kabupaten/kota

Sewa gedung pertemuan FGD 1 hari


pemautauan keberlanjutan
pelayanan air minm SPAM lintas
kabupaten/kota

Makanan dan Minuman FGD 50 orang/hari x 1 kali


pemantauan keberlanjutan
pelayanan air minum SPAM
lintas kabupaten/kota
Alat Tulis Kantor 1 Paket A
FGD "Optimalisasi Pemanfaatan Honorarium Narasumber FGD 1 orang/jam
SPAM Regional untuk Pelayanan Optimalisasi Pemanfaatan SPAM
Air Minum kepada Masyarakat" Regional untuk pelayanan air
minum kepada masyarakat
(setingkat eselon II)
FGD "Optimalisasi Pemanfaatan
SPAM Regional untuk Pelayanan
Air Minum kepada Masyarakat"

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium Narasumber FGD 1 orang/jam
Optimalisasi Pemanfaatan SPAM
Regional untuk pelayanan air
minum kepada masyarakat
(setingkat eselon III)

Transpot peserta tingkat lokal 35 orang/hari x 1 kegiatan


FGD Optimalisasi Pemanfaatan
SPAM Regional untuk pelayanan
air minum kepada masyarakat

Sewa gedung pertemuan FGD 1 hari


Optimalisasi Pemanfaatan SPAM
Regional untuk pelayanan air
minum kepada masyarakat

Makanan dan Minuman FGD 50 orang/hari x 1 kali


Optimalisasi Pemanfaatan SPAM
Regional untuk pelayanan air
minum kepada masyarakat

Alat Tulis Kantor 1 Paket A


Kajian Identifikasi Potensi Jasa Konsultansi (pihak ketiga) 1 Paket
Jaringan Hilir untuk
Optimalisasi Penggunaan SPAM Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penyiapan Bahan Penyusunan Alat Tulis Kantor 9 Paket A
Identifikasi Potensi Jaringan Penggandaan Hasil Identifikasi 8637 Lembar
Hilir untuk Optimalisasi Potensi Jaringan Hilir untuk
Penggunaan SPAM Regional Optimalisasi Penggunaan SPAM
Kartamantul Regional
Makanan dan Minuman rapat 20 orang/hari x 15 kali
koordinasi
Biaya perjalanan dinas tetap 4 orang/kali x 30 kali
penunjang Kegiatan Identifikasi
Potensi Jaringan Hilir untuk
Optimalisasi Penggunaan SPAM
Regional
Pemantauan Kinerja Perumda Jasa Konsultansi (pihak ketiga)
Air Bersih Tirtatama
Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Pelaksanaan Kegiatan Bahan kertas dan cover 15 rim
Pembinaan dan Pengawasan Penunjang kegiatan
Pencapaian SPM Kab/Kota Alat Tulis Kantor 4 Paket A
Bidang Air Minum Penggandaan Bahan dan 572 lembar
Laporan Pembinaan dan
Pengawasan
Makanan dan Minuman rapat 20 orang/hari x 4 kali
koordinasi
Biaya perjalanan dinas tetap 2 orang/hari x 15 kali
pengawasan kualitas air minum
yang diproduksi
Biaya perjalanan dinas tetap 2 orang/hari x 15 kali
pengawasan kuantitas air
minum yang diproduksi
Penyusunan Petunjuk Teknis Jasa Konsultansi (pihak ketiga) 1 Paket
Pembinaan dan Pengawasan
Pencapaian SPM Kab/Kota Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Penyiapan Bahan Rekomendasi Penggandaan hasil rekomendasi 3000 lembar
Perluasan Pengembangan perluasan pengembangan
Pelayanan Air Curah Regional pelayanan air curah regional

Makanan dan minuman rapat 20 orang/hari x 5 kali


koordinasi
Biaya perjalanan dinas tetap 2 orang/hari x 20 kali
Perumusan Rekomendasi Jasa Konsultansi (pihak ketiga) 1 Paket
Perluasan Pengembangan
Pelayanan Air Curah Regional Penunjang Persentase sesuai SHBJ
Operasi dan Pemeliharaan SPAM Pelaksanaan Subsidi Operasi Belanja Subsidi OP 1 Paket
Lintas Kabupaten/Kota dan Pemeliharaan SPAM Lintas Alat Tulis Kantor pendukung 7 Paket A
Kabupaten/Kota kegiatan
Makanan dan Minuman rapat 20 orang/kali x 15 kali
koordinasi
Penggandaan Penunjang 4195 lembar
Perjalanan dinas tetap 3 orang/hari x 15 hari
Pendukung Subsidi Operasi dan Jasa Konsultansi (pihak ketiga) 2 Paket
Pemeliharaan SPAM Lintas
Kabupaten/Kota Penunjang Persentase sesuai SHBJ x 2
paket
Pengawal Pencairan Subsidi Tim Teknis Pelaksana Kegiatan 1 Paket
Operasi dan Pemeliharaan SPAM dan Sekretariat Tim Pelaksana
Lintas Kabupaten/Kota Kegiatan

25. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PERTANAHAN DAN TATA RUANG

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENYELENGGARAAN Penetapan Rencana Tata Ruang Pelaksanaan Persetujuan 1. Penyusunan Materi Teknis (Buku Data, Buku Analisa, Buku Rencana, Album Peta, NA/Raperda)
PENATAAN RUANG Wilayah dan Rencana Rinci Tata Substansi, Evaluasi a. Penyusunan melibatkan jasa konsultansi badan usaha
Ruang Provinsi dan Penetapan RTRW Provinsi Paket Jasa Konsultansi Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
b. Penyusunan melibatkan jasa konsultansi kontrak perorangan
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan Persiapan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 4 Kali x Jumlah Bulan x 15
Orang
Pelaksanaan Narasumber 2 Orang x 1 OJ x 6 Kali
- FGD (5x) Moderator 1 Orang x 6 Kali
Tema : Transport Peserta 40 Orang x Jumlah kajian
1. Tujakstra Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x Jumlah kajian
2. Struktur Ruang
3. Pola Ruang Cetak Bahan /Materi 10 lembar x 40 Orang
4. Indikasi program Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x Jumlah Bulan
5. Arahan Peraturan Zonasi x Jumlah Paket
6. NA Raperda Tenaga Ahli 1 Paket
c. Workshop
Tema per sektor : Narasumber 2 Orang x 1 OJ x 5 Kali
1. sarpras Moderator 1 Orang x 5 Kali
2. lingkungan Transport Peserta 20 Orang x Jumlah kajian
3. esdm Hidangan FGD di Gedung 20 Orang x Jumlah kajian
4. ekonomi Pemerintah
5. perindustrian
d. Uji Publik
Pelaksanaan Narasumber 2 Orang x 1 Kali
Moderator narasumber Pusat 1 Orang
Transport Peserta 40 Orang
Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x Paket meeting hotel

Cetak Bahan /Materi 10 lembar x 40


Pelaporan Cetak hasil kajian/kebijakan 5 Buku x 10 Eksemplar
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Pelaporan 4 5 6
Cetak album peta 1 Buku x 10 Eksemplar
e. Proses Persetujuan Substansi
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan Persiapan 4 Paket D
Persiapan Cetak raperda 1 Buku x 20 Eksemplar
Pelaksanaan 4 Kali x 10 Orang x Jumlah
Makanan dan Minuman Rapat
Bulan
Tenaga Ahli Planologi 2 Orang x 10 Bulan
Tenaga Ahli Geografi 2 Orang x 10 Bulan
Perjalanan Dinas ke Pusat (pra 3 Orang x 2 PP x 2 Hari
loket dan loket)
Perjalanan Dinas ke Pusat 5 Orang x 1 PP x 2 Hari
dalam rangka FORUM LINTAS
SEKTOR di Jakarta
f. Proses Penetapan RAPERDA
Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 4 Hari x 1 PP
Dalam Rangka Studi Banding ke
Luar Jawa Dengan Legislatif

Akomodasi Rapat pembahasan 20 Orang x 4 Kali x 2 Bulan x


Pelaksanaan substansi dengan dewan Paket meeting hotel
(PANSUS)
Honor Peserta Rapat 20 Orang x 4 Kali x 2 Bulan
pembahasan
Narasumber Rapat pembahasan 1 Orang x 1 Jam x 4 Kali x 2
Bulan
g. Proses Evaluasi Kemendagri
Pelaksanaan Makanan dan Minuman di 2 Kali x 50 Orang
instansi Pusat
Transport Peserta di Pusat 2 Kali x 50 Orang
Narasumber Pusat 2 Orang x 1 Jam x 2 Kali
Cetak Bahan /Materi 10 lembar x 50 Orang x 2 Kali

Perjalanan Dinas luar daerah :

1. Dalam rangka evaluasi 2 Orang x 2 PP x 2 Hari


2. Dalam rangka koordinasi dan
identifikasi, verifikasi dan
2 Orang x 2 PP x 2 Hari
klarifikasi Program Nasional

Penetapan Kebijakan dalam Penyusunan Bahan Keputusan Gubernur tentang Sanksi Administratif
Rangka Pelaksanaan Penataan Pelaksanaan Jasa Konsultansi beserta biaya 1 Paket
Ruang pendukungnya (Pengadaan
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
Belanja Penunjang (Pengadaan
sesuai Perpres Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Barang/Jasa )
Sosialisasi Kebijakan dan 1. Sosialisasi Dokumen Penataan Ruang
Peraturan Perundang-Undangan Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Bidang Penataan Ruang Penggandaan Persiapan 4 Paket D
Pelaksanaan Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian
60 Orang x 2 Kali
Umum Sosialisasi
Cetak buku 1 Paket
2. Publikasi Dokumen Penataan Ruang
Pelaksanaan Publikasi Elektronik (Televisi:
5 Kali
talkshow/liputan)
Publikasi Media Cetak (Surat
10 Kali
Kabar)
3. Penilaian Desa Tertib Pertanahan dan Tata Ruang DIY
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan Persiapan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali

Pelaksanaan Lomba Desa Tertib Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 5 desa x 1 Kali
Tata Ruang
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 3Kali x 5 desa

Honorarium Juri 2 OK x 1 keg


Hadiah Untuk Juara I, II, III dan 5 desa x 1 Kali
Juara Harapan I dan II
Cetak Spanduk 2 x 4 meter
Pelaporan Cetak laporan 6 Eksemplar
PROGRAM PENYELENGGARAAN Koordinasi dan Sinkronisasi Koordinasi dan Sinkronisasi 1. Penyusunan Dokumen Kesesuaian Pemanfaatan ruang pada RTRW
PENATAAN RUANG Pemanfataan Ruang Daerah Pemanfaatan Ruang untuk Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Provinsi Investasi dan Pembangunan Penggandaan Persiapan 8 Paket D
Daerah Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 1 Kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 5 Kali
Pelaksanaan
Tenaga Ahli 4 Orang x 5 Bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 4 Kali
FGD Narasumber 1 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Umum
Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi & Pelaporan 20 Orang x 1 Kali
Evaluasi
2. Penyusunan Dokumen Keterpaduan Indikasi Program pada RTRW
Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Penggandaan Persiapan 8 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 1 Kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 5 Kali
Pelaksanaan
Tenaga Ahli Perseorangan 4 Orang x 5 Bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 4 Kali

FGD Narasumber 1 OJ x 4 Kali


Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 4 Kali
Umum
Transpor Peserta 20 Orang x 2 Kali
Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi & Pelaporan 20 Orang x 1 Kali
Evaluasi
3. Penyusunan Dokumen Sinkronisasi Program Pemanfaatan Ruang (SPPR)
Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Penggandaan Persiapan 8 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 1 Kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 6 Kali
Pelaksanaan
Tenaga Ahli Perseorangan 5 Orang x 5 Bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 4 Kali

Tim Pelaksana Penyusunan


20 Orang x 5 Bulan
SPPR
Perjalanan Dinas Luar Daerah
dalam rangka Konsultansi ke 2 Orang x 1 Kali
Kementerian ATR
FGD Narasumber 2 OJ x 4 Kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 FGD 4 5 6
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 4 Kali
Umum
Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi & Pelaporan 20 Orang x 1 Kali
Evaluasi
4. Penyusunan Rumusan bahan kebijakan penataan ruang daerah melalui FPRD DIY
a. Rapat Koordinasi FPRD
Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Penggandaan Persiapan 8 Paket D
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 3 Kali x 10 Bulann
b. Rapat Kerja FPRD
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x 6 Kali
Moderator 1 OJ x 6 Kali
Peserta 40 Orang x 6 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x 6 Kali
Cetak laporan 2 lap x 3 eks
Koordinasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 10 Bulan
ke Kabupaten
5. Penyusunan Rekomendasi Kesesuaian Pemanfaatan Ruang oleh FPRD DIY
Pelaksanaan Tenaga Ahli 3 Orang x 10 Bulan
Tim Pelaksana Kegiatan dan
Sekretariat Forum Penataan Sesuai dengan SK Gubernur
Ruang Daerah (FPRD)

Program penyelenggaraan Koordinasi dan Sinkronisasi Koordinasi Pelaksanaan 1. Rekomendasi hasil evaluasi ketidaksesuaian pemanfaatan ruang
Penataan Ruang Pengendalian Pemanfaatan Penataan Ruang (S90)* Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Ruang Daerah Provinsi Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 kab

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Kali


Pelaksanaan
a. Investigasi & Survei Lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota
Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 esksemplar


Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah Raker
Moderator 1 OK x Jumlah Raker
Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Raker
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Raker
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah Workshop
Moderator 1 OK x Jumlah Workshop
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Hari
Umum
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
Orang
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah workshop
2. Pengawasan Teknis Penyelenggaraan Penataan Ruang kab./kota di DIY
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 kab

Pelaksanaan 25 Orang x 10 Kali


Makanan dan Minuman Rapat
a. Investigasi & Survei Lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota
Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 esksemplar


Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah kab./kota
Moderator 1 OK x Jumlah kab./kota
Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah kab./kota
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah Workshop
Moderator 1 OK x Jumlah Workshop
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Hari
Umum
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
Orang
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah Workshop

Penetapan pemenang Terbaik I - V : Piagam dan Piala


pembinaan kepada Kab./Kota
sesuai dengan hasil penilaian
wastek
3. Pelaksanaan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang (KKPR)
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 kab

Pelaksanaan
a. Investigasi & Survei Lapangan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota


Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 esksemplar


Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah Raker
Moderator 1 OK x Jumlah Raker
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
Raker
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Raker
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah Raker
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah Workshop
Moderator 1 OK x Jumlah Workshop
Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Hari
Umum
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
Orang
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah Workshop
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Koordinasi dan Sinkronisasi 1. Identifikasi pelanggaran pemanfaatan ruang di DIY
Penertiban dan Penegakan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Hukum Bidang Penataan Ruang Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Pelaksanaan
a. Investigasi & Survei Lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota
Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 esksemplar


Tenaga Ahli 3 Orang x 5 Bulan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali

b. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah kab./kota


Moderator 1 OK x Jumlah kab./kota
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah kab./kota
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah kab./kota
Moderator 1 OK x Jumlah kab./kota
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Umum kab./kota
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah kab./kota
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah Workshop

2. Pelaksanaan penertiban pelanggaran pemanfaatan ruang


Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Pelaksanaan
a. Koordinasi terhadap Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali
ketidaksesuaian pemanfaatan Tim Rekomendasi terhadap
ruang ketidaksesuaian pemanfaatan
ruang
Perjalanan Dinas Dalam Daerah :
- Pengumpulan Data dan
verifikasi 10 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota
30 Orang x Jumlah lokasi
- Penyampaian Surat Peringatan penertiban
- Pemasangan Papan Peringatan 30 Orang x Jumlah lokasi
penertiban
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali
klarifikasi dan verifikasi

Cetak laporan 6 Eksemplar x Jumlah lokasi


penertiban
Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b. Papan Peringatan Belanja Papan peringatan lokasi Papan Peringatan x Jumlah
pelanggaran pemanfaatan ruang lokasi pelanggaran

Pemasangan Papan peringatan Papan Peringatan x Jumlah


lokasi pelanggaran pemanfaatan lokasi pelanggaran
ruang

c. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah lokasi


pelanggaran
Moderator 1 OK x Jumlah lokasi
pelanggaran
Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x Jumlah
lokasi pelanggaran
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 1 Kali x Jumlah
lokasi pelanggaran
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah lokasi
pelanggaran
d. Publikasi/Workshop Narasumber 2 OJx Jumlah lokasi
pelanggaran
Moderator 1 OK x Jumlah lokasi
pelanggaran
Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari x Jumlah
lokasi pelanggaran
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Hari x Jumlah
Umum lokasi pelanggaran
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
Orang x Jumlah lokasi
pelanggaran
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah Workshop

Tim Pelaksana Kegiatan dan Sesuai dengan SK Gubernur


Sekretariat Tim Pelaksana
Kegiatan
3. Penilaian KKPR dan Pernyataan Mandiri
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 kab

Pelaksanaan
a Investigasi & Survei Lapangan Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 10 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota
Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 Eksemplar


Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah lokasi
Moderator 1 OK x Jumlah lokasi
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
lokasi
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
lokasi
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah lokasi
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah lokasi
Moderator 1 OK x Jumlah lokasi
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
lokasi
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
Umum lokasi
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah lokasi
4. Penyusunan Audit Tata Jasa Konsultansi 1 Paket
Ruang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
5. Kajian Penentuan Tanda Jasa Konsultansi 1 Paket
Batas Sempadan Pantai Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
Koordinasi dan Sinkronisasi Pemberian Insentif dan Disinsentif di Kab/ Kota
Pemberian Insentif dan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Disinsentif Bidang Penataan Penggandaan 4 Paket D
Ruang Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 kab

Pelaksanaan
a. Investigasi & Survei Lapangan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 4 kab/kota


Investigasi & Survei Lapangan

Cetak laporan 6 esksemplar


Tenaga Ahli Perorangan 3 Orang x 5 Bulan
b. Rapat Kerja Narasumber 2 OJ x Jumlah kab./kota
Moderator 1 OK x Jumlah kab./kota
Transport Peserta 15 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari x Jumlah
kab./kota
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 30
Orang x Jumlah kab./kota
c. Rakor/Workshop Narasumber 2 OJ x Jumlah Workshop
Moderator 1 OK x Jumlah Workshop
Transport Peserta 20 Orang x 1 Hari
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Hari
Umum
Cetak Materi 10 lbr x Jumlah materi x 40
Orang
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah Workshop

Penetapan pemenang Terbaik I - V : Piagam dan Piala


pembinaan kepada Kab./Kota
sesuai dengan hasil penilaian
wastek
PROGRAM PENGADAAN TANAH Penetapan Lokasi Pengadaan Pemberitahuan, Pendataan Awal Bahan Penerbitan Penetapan lokasi Pembangunan untuk Kepentingan umum
UNTUK KEPENTINGAN UMUM Tanah untuk Kepentingan Lokasi, Konsultasi Publik Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Umum di Wilayah Provinsi Rencana Pembangunan dan Penggandaan 8 Paket D
Penetapan Lokasi Pengadaan Pelaksanaan
Tanah untuk Kepentingan a. Koordinasi dan verifikasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 Bulan
Umum permohonan penetapan lokasi

b. Pengumpulan, koordinasi dan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 Bulan
Verifkasi Data, dokumen
perencanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kali x 8 Bulan

Tenaga Ahli 1 Orang x 10 Bulan


c. Koordinasi Tahapan Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 Bulan
Pengadaan tanah
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 8 Bulan

Penyebarluasa Informasi Pra dan Pasca IPL


Sosialisasi Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 60 Orang x 2 Kali

Cetak buku 120 Eksemplar x 1 Paket Buku


Publikasi Publikasi Elektronik
5 Kali
(Televisi:talkshow/liputan)
Publikasi Media Cetak (Surat
10 Kali
kabar)
PROGRAM REDISTRIBUSI Penetapan Subyek dan Obyek Koordinasi Penetapan Rekomendasi Penetapan Redistribusi Tanah Objek Reforma Agraria Lintas Daerah Kabupaten/Kota
TANAH DAN GANTI KERUGIAN Redistribusi Tanah Lintas Redistribusi Tanah Objek Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
TANAH KELEBIHAN MAKSIMUM Daerah Kabupaten/Kota dalam Reforma Agraria Lintas Daerah Penggandaan 8 Paket D
DAN TANAH ABSENTEE 1 (satu) Daerah Provinsi Kabupaten/Kota Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 10 Bulan

a. Pembahasan Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 10 Kali x 10 Bulan

Narasumber 3 OJ x 10 Kali
Tenaga ahli 1 Orang x 10 Bulan
b. Pengumpulan data lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 10 Bulan

Program Penyelenggaraan Perencanaan Tata Ruang Satuan Perencanaan Program/Kegiatan Penyusunan RRTR Satuan Ruang Strategis
Keistimewaan Yogyakarta Ruang Strategis Kasultanan dan Urusan Tata Ruang 1. Penyusunan melibatkan jasa konsultansi badan usaha
Urusan Tata Ruang Kadipaten Pelaksanaan Jasa Konsultansi Badan Usaha 1 Paket x jml Paket

Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ


sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
2. Penyusunan melibatkan jasa konsultansi kontrak perorangan
Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Penggandaan Persiapan 8 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 4 Kali x jml Bulan x 15 Orang

Pelaksanaan Tenaga Ahli Jumlah Orang x Jumlah Bulan

- FGD (5x) Narasumber 2 Orang x 1 Jam x 6 Kali


Tema : Moderator 1 Orang x 6 Kali
1. Tujakstra Transport Peserta 40 Orang x jml kajian
2. Struktur Ruang Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x jml kajian
3. Pola Ruang
4. Indikasi program Cetak Bahan /Materi 10 lembar x 40 Orang
- Workshop Narasumber 2 Orang x 1 Jam x 5 Kali
Tema per sektor : Moderator 1 Orang x 5 Kali
1. sarpras Transport Peserta 10 Orang x jml kajian
2. lingkungan Hidangan FGD di Gedung 20 Orang x jml kajian
Pemerintah
3. esdm
4. ekonomi
5. perindustrian
- Uji Publik Narasumber 2 Orang x 1 jam x jml Kali
Moderator narasumber Pusat 1 Orang x jml Kali
Transport Peserta 40 Orang
Akomodasi 50 Orang x Paket meeting hotel

Cetak Bahan /Materi 10 lembar x 40


- Koordinasi Perjalanan Dinas ke Pusat 2 Orang x 1 PP x jml Bulan x jml
dalam rangka konsultasi Paket
substansi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x jml Bulan x
jml Paket
Pelaporan Cetak hasil kajian/kebijakan 5 Buku x 10 Eksemplar
Cetak album peta 1 Buku x 10 Eksemplar
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyusunan RTBL Satuan Paket Jasa Konsultansi
Jasa Konsultansi Badan Usaha 1 Paket x jml Paket
Ruang Strategis
Belanja Penunjang (Pengadaan
sesuai Perpres Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Barang/Jasa )
Program Penyelenggaraan Perencanaan Tata Ruang Satuan Penyusunan Rencana Induk 1. Pengintegrasian Materi Teknis dan Penyusunan Rapergub Rencana Induk Satuan Ruang Strategis
Keistimewaan Yogyakarta Ruang Strategis Kasultanan dan Satuan Ruang Strategis a. Pengintegrasian Materi Teknis Rencana Induk Satuan Ruang Strategis Pantai Selatan DIY (Pantai
Urusan Tata Ruang Kadipaten Kasultanan dan Kadipaten Pelaksanaan
Jasa Konsultansi Badan Usaha 1 Paket x jml Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan
sesuai Perpres Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Barang/Jasa )
b. Penyusunan Rapergub Rencana Induk Satuan Ruang Strategis Pantai Selatan DIY (Pantai Selatan
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 2 Kali
Persiapan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 6 Kali
Pelaksanaan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 kab x 6 Kali
Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi & Pelaporan 20 Orang x 1 Kali
Evaluasi
2. Penyusunan Meteri Teknis dan Rapergub Rencana Induk Satuan Ruang Strategis Kerto Pleret dan
a. Penyusunan Meteri Teknis Rencana Induk Satuan Ruang Strategis Kerto Pleret dan Makam Raja-
Pelaksanaan
Jasa Konsultansi Badan Usaha 1 Paket x jml Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan
sesuai Perpres Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Barang/Jasa )
b. Penyusunan Rapergub Rencana Induk Satuan Ruang Strategis Kerto Pleret dan Makam Raja-Raja
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 6 Kali
Pelaksanaan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 kab x 10 Kali
Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi & Pelaporan 20 Orang x 1 Kali
Evaluasi
Program Penyelenggaraan Perencanaan Tata Ruang Satuan Penyebarluasan Informasi 1. Sosialisasi Rencana Tata Ruang
Keistimewaan Yogyakarta Ruang Strategis Kasultanan dan Rencana Tata Ruang Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Urusan Tata Ruang Kadipaten Penggandaan Persiapan 4 Paket D
Pelaksanaan Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Rapat
60 Orang x 2 Kali
Sosialisasi
Cetak buku 1 Paket
2. Publikasi Dokumen Penataan Ruang
Pelaksanaan Publikasi Elektronik (Televisi
5 Kali
:talkshow/liputan)
Publikasi Media Cetak (Surat
10 Kali
kabar)
Program Penyelenggaraan Pengendalian Pemanfaatan Pengawasan Penyelenggaraan 1. Penyusunan Dokumen Kesesuaian pemanfaatan ruang terhadap arahan tata ruang pada satuan
Keistimewaan Yogyakarta Penataan Ruang Satuan Ruang Penataan Ruang a. Pengajuan rekomendasi pemanfaatan ruang
Urusan Tata Ruang Strategis Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali


Tim Monev Pemanfaatan Ruang
SRS
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 4 kab/kota

Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 5 Kali


proses pengajuan rekomendasi
pemanfaatan ruang

Tenaga Ahli Perorangan 4 Orang x 5 Bulan


b. Koordinasi dokumen Kesesuaian pemanfaatan ruang terhadap arahan tata ruang pada satuan
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x jml. Kab./kota
Moderator 1 OJ x jml. Kab./kota
Transport peserta 30 Orang x jml. Kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x jml. Kab./kota

Materi 10 lbr x jml materi x 30 Orang x


jml. Kab./kota
Cetak laporan 6 Eksemplar
c. Ekspose hasil monev
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x jml. Kab./kota
Moderator 1 OJ x jml. Kab./kota
Transport peserta 20 Orang x jml. Kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x jml. Kab./kota

Cetak Materi 10 lbr x jml materi x 40 Orang x


jml. Kab./kota
Cetak laporan 6 Eksemplar
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah ekspose
2. Penguatan peran masyarakat dalam pengendalian pemanfaatan ruang
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali
Persiapan
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x jmlh desa
Moderator 1 OK x jmlh desa
Transport Peserta 10 Orang x 1 hr x jmlh desa
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 1 hr x jmlh desa

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 1 Kali x jml desa


pelaksanaan raker
Sewa tempat pertemuan 1 hr x jmlh desa
dusun/kelurahan/kecamatan

Cetak laporan 6 Eksemplar


Evaluasi & Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat
Evaluasi 15 Orang x 3 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 4 kab/kota


3. Penyusunan Dokumen keterpaduan program pada satuan ruang strategis tanah kasultanan dan
a. Pengajuan rekomendasi pemanfaatan ruang dan sinkronisasi program pemanfaatan ruang
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 10 Kali


Tim Keterpaduan Program SRS

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 4 kab/kota


Pelaksanaan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 5 Kali
proses pengajuan rekomendasi
pemanfaatan ruang dan
sinkronisasi program
pemanfaatan ruang
Tenaga Ahli Perorangan 4 Orang x 5 Bulan
b. Koordinasi keterpaduan program pada satuan ruang strategis tanah kasultanan dan tanah
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x jml. Kab./kota
Moderator 1 OJ x jml. Kab./kota
Transport peserta 20 Orang x jml. Kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x jml. Kab./kota

Cetak Materi 10 lbr x jml materi x 30 Orang x


jml. Kab./kota
Cetak laporan 6 Eksemplar
c. Ekspose hasil monev
Pelaksanaan Narasumber 2 OJ x jml. Kab./kota
Moderator 1 OK x jml. Kab./kota
Transport peserta 20 Orang x jml. Kab./kota
Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x jml. Kab./kota

Cetak Materi 10 lbr x jml materi x 40 Orang x


jml. Kab./kota
Cetak laporan 6 Eksemplar
Seminar Kit 50 Orang x Jumlah ekspose
4. Penyusunan Kajian Identifikasi Satuan Ruang Strategis Potensial di DIY
Pelaksanaan Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
5. Penyusunan Kajian Dampak Rencana Pembangunan Jalan Tol Terhadap Perkembangan Kawasan
Pelaksanaan Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
6. Penyusunan Kajian Dampak Rencana Pembangunan Jalan Tol Terhadap Perkembangan Kawasan
Pelaksanaan Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
Penyelenggaraan Keistimewaan Sarana dan Prasarana Pengadaan Sarana dan Sarana pendukung pelaksanaan kegiatan urusan keistimewaan
Yogyakarta Urusan Pertanahan Keistimewaan Prasarana Pendukung Pelaksanaan Belanja Barang/ Jasa/ Modal 1 Paket/ E-Catalog
Pelaksanaan Kegiatan
Keistimewaan Urusan Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Tata Ruang sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Penatausahaan Tanah 1. Dokumen Evaluasi Pendaftaran Tanah Kasultanan dan Tanah Kadipaten
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Kasultanan dan Tanah a. Koordinasi Evaluasi Pendaftaran Tanah Kasultanan dan Tanah Kadipaten
Kadipaten Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 3 Kali

b. Evaluasi pendaftaran tanah


Pelaksanaan Narasumber 3 OJ x 6 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 6 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 10 Kali

c. Identifikasi bidang baru


Pelaksanaan Narasumber 4 OJ x 3 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 3 Kali

Honorarium Peserta 30 Orang x 3 Kali


5 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
yang diidentifikasi
Sewa kendaraan 1 Hari x 2 Kali x Jumlah desa
yang diidentifikasi
d. Evaluasi capaian baseline pendaftaran tanah
Pelaksanaan Narasumber 4 OJ x 3 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 3 Kali

2. Rekomendasi Pendaftaran Pencatatan Perubahan Sertipikat Tanah Desa


a. Koordinasi Pendaftaran pencatatan Perubahan Sertifikat Tanah Desa
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 31 Orang x 3 Kali x 2 Bulan

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 5 Kali

Sewa kendaraan 1 Hari x 20 Kali


b. Ekspose hasil verifikasi kabupaten
Pelaksanaan Narasumber 3 OJ x 4 Kali x 4 Kab
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 4 Kali x 4 Kab

c. Pencermatan hasil verifikasi dan penyusunan BA


Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Narasumber 3 OJ x 4 Kali x 4 Kab


Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 4 Kali x 4 Kab

d. Peninjauan lapangan ke desa


Pelaksanaaan 5 Orang x 3 Kali x Jumlah desa
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
yang diverifikasi
1 Hari x 3 Kali x Jumlah desa
Sewa kendaraan
yang diverifikasi
Koordinasi regulasi Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 3 Kali
Pensertipikatan Tanah Desa ke
Kementerian ATR/BPN dan
Kemendagri
Penyusunan rekomendasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 3 Bulan

3. Dokumen Identifikasi Keputusan Kepala Daerah DIY tentang Pemberian Hak Atas Tanah
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 31 Orang x 3 Kali x 2 Bulan

Pelaksanaan
a. Koordinasi dengan Kabupaten Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 5 Kali

Sewa kendaraan 1 Hari x 20 Kali


b. Penyiapan Peta Kerja Cetak Peta sesuai lembar peta per desa x
jml desa yang menjadi target
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
b. Penyiapan Peta Kerja
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 2 Kali


c. Identifikasi bidang / Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
peninjauan lapangan yang menjadi target
Sewa kendaraan 1 Hari x 2 Kali x Jumlah desa
yang menjadi target
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
yang menjadi target
Biaya Pelacakan dan Pendataan 6 Orang x Jumlah target
identifikasi
d. Pemeriksaan hasil identifikasi Narasumber 4 OJ x 2 Kali
dokumen Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Kali

Transport Peserta 20 Orang x 2 Kali


Tenaga Ahli 2 Orang x 1 Paket x Jumlah
Bulan
e. Ekspose hasil identifikasi Narasumber 3 OJ x 2 Kali
dokumen Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 2 Kali


4. Dokumen Verifikasi Tanah Enclave di DIY
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 31 Orang x 3 Kali x 2 Bulan

Pelaksanaan
a. Koordinasi dengan Kabupaten Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 5 Kali

Sewa kendaraan 1 Hari x 20 Kali


b. Penyiapan Peta Kerja Cetak Peta sesuai lembar peta per desa x
jml desa yang menjadi target
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 2 Kali


c. Identifikasi bidang / Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
peninjauan lapangan yang menjadi target
Sewa kendaraan 1 Hari x 2 Kali x Jumlah desa
yang menjadi target
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
yang menjadi target
Biaya Pelacakan dan Pendataan 6 Orang x Jumlah target
identifikasi
d. Pemeriksaan hasil identifikasi Narasumber 3 OJ x 3 Kali
dokumen Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 3 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 2 Kali


e. Ekspose hasil identifikasi Narasumber 3 OJ x 2 Kali
dokumen Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 2 Kali


f. Penelusuran regulasi Tanah Perjalanan Dinas Luar Daerah 3 Orang x 3 Kali
Enclave ke Kementerian ATR,
Kemendagri, ANRI Tenaga Ahli Jumlah Orang x Jumlah Bulan

Pelaporan Cetak Laporan 6 Eksemplar


Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Pemeliharaan Dokumen Pemeliharaan Dokumen Pertanahan
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Pertanahan a. Koordinasi dan pengumpulan dokumen yang akan dilakukan pemeliharaan
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 31 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Makanan dan Minuman Rapat 2 Kali x 25 Orang x 3 Bulan
Pelaksanaan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 3 Bulan
pengambilan dan penyiapan
dokumen yang akan dilakukan
pemeliharaan

b. Penyiapan dan pengiriman dokumen ke ANRI


Pelaksanaan Hidangan Rapat penyiapan 1 Kali x 25 Orang x 1 Bulan
pengiriman dokumen ke ANRI

Pengiriman dokumen Jumlah dokumen x Jumlah


administrasi pertanahan dari Bulan
Pemda DIY ke ANRI
Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 1 Kali
penyiapan dan pendampingan
dokumen pertanahan yang
dikirim ke ANRI untuk
dilakukan pemeliharaan
dokumen
c. Pemeriksaan pekerjaan dan serah terima hasil pekerjaan pemeliharaan dokumen
Pelaksanaan Biaya pemeliharaan dokumen 1 Paket
pertanahan di ANRI

Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ


sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
d. Penyiapan dan pengiriman kembali dokumen pertanahan hasil pemeliharaan di ANRI
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 2 Kali x 25 Orang x 1 Bulan

Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 1 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kali x 2 Bulan

Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Pengawasan Tanah Kasultanan, Monitoring dan Evaluasi terhadap Pemanfaatan Tanah kasultanan, Tanah kadipaten dan Tanah
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Tanah Kadipaten, dan Tanah Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Desa Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan

Pelaksanaan Jumlah Orang x 1 Paket x


Tenaga Ahli
Jumlah Bulan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Rekomendasi Peningkatan Kesesuaian Pemanfaatan Tanah


Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 1 Kali x 12 Bulann


Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Perencanaan Program/Kegiatan Perencanaan Program/Kegiatan urusan Pertanahan
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten urusan Pertanahan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan
Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Perencanaan Program/Kegiatan
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten urusan Pertanahan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
a. Pengumpulan dan Verifikasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 Orang x 2 Kali x 6 Bulann
Data
b. Koordinasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 Orang x 3 Kali x 6 Bulann

Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 6 Kali

c. Pembahasan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 10 Bulann

d. Rapat Kerja Narasumber 4 OJ x 12 Kali


Moderator 1 OK x 12 Kali
Makanan dan Minuman Harian
Umum 54 Orang x 12 Kali
Makanan dan Minuman Rapat
Pelaporan 25 Orang x 3 Kali x 2 Bulann
Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Monitoring dan Evaluasi 1. Verifikasi dan Evaluasi Data
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Pelaksanaan Program/Kegiatan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
urusan Pertanahan Penggandaan 4 Paket D
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat
30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian
Umum 40 Orang x 12 Kali Hari
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 Orang x 3 Kali x 6 Bulann

Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 4 Kali

-Pembahasan : Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 9 Bulann

-Rapat Kerja : Narasumber 4 OJ x 7 Kali


Moderator 1 OK x 7 Kali
Makanan dan Minuman Harian
Umum 45 Orang x 7 Kali Hari
Tenaga Ahli Jumlah Orang x Jumlah Bulan

2. Updating database sistem informasi database dana keistimewaan urusan pertanahan


Pelaksanaan Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
3. Pelaporan Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program/ Kegiatan Urusan Pertanahan
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 2 Bulann
Cetak Laporan 6 Eksemplar
Penyelenggaraan Keistimewaan Pengelolaan Tanah Kasultanan Pengembangan dan 1. Data spasial Tanah Kasultanan dan Tanah Kadipaten yang telah bersertipikat
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Pemanfaatan Sistem Informasi Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Pertanahan Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan 30 Orang x 2 Kali x 9 Bulan
Makanan dan Minuman Rapat
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kab x 10 Kali

-Permohonan data spasial Tanah Biaya survei dan pemetaan Jumlah sertipikat x biaya sesuai
Kasultanan dan Tanah Tanah Kasultanan dan Tanah ketentuan yang berlaku di
Kadipaten yang telah terbit Kadipaten yang telah Kantor Pertanahan
sertifikat : bersertipikat
2. Updating Data spasial Tanah Kasultanan dan Tanah Kadipaten yang telah bersertipikat dalam
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan 30 Orang x 2 Kali x 9 Bulan
Makanan dan Minuman Rapat
Tenaga Ahli 1 Paket
3. Monev Pengelolaan Basis Data Pertanahan
Pelaksanaan Narasumber 3 OJ x 9 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 9 Kali
4. Dokumen Penelusuran Data Pertanahan
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan 5 Orang x 2 Kali x Jumlah desa
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
yang diKaliarifikasi
Narasumber 4 OJ x 3 Kali
Moderator 1 OK x 3 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 3 Kali
Transport peserta 20 Orang x 3 Kali
5. Pengembangan Sistem Informasi Pertanahan INTANTARU BERINFO
Pelaksanaan Jasa Konsultansi 1 Paket
Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )
Penyelenggaraan Keistimewaan Pemanfaatan Tanah Kasultanan Penyiapan Bahan Pertimbangan 1. Rekomendasi Pemanfaatan Tanah Kasultanan dan Kadipaten
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Teknis Penggunaan Tanah a. Penelitian dan Verifkasi berkas permohonan
Kasultanan dan Tanah Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Kadipaten Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 2 Kali x 25 Orang x 10 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 10 Bulan


4 Orang x 1 Paket x Jumlah
Tenaga Ahli
Bulan
b. Koordinasi dan penyusunan rekomendasi
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 2 Kali x 25 Orang x 10 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 10 Bulan


Cetak Laporan 6 Eksemplar
2. Rekomendasi Kepala DPTR tentang Ijin Pemanfaatan Tanah Desa
a. Penelitian dan Verifkasi berkas permohonan serta peninjauan lapangan
Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 20 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 60x

Tenaga Ahli 2 Orang x 1 Paket x Jumlah


Bulan
b. Koordinasi dan penyusunan rekomendasi
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 50 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 10 Kali


c. Evaluasi dan Penyusunan laporan
Pelaksanaan
Makanan dan Minuman Rapat 18 Orang x 3 Kali
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Pelaksanaan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak Laporan 6 Eksemplar
Penyelenggaraan Keistimewaan Pemanfaatan Tanah Kasultanan Penanganan Keberatan dan 1. Inventarisasi permasalahan tanah desa
Yogyakarta Urusan Pertanahan dan Tanah Kadipaten Sengketa Pertanahan Tanah Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Kasultanan, Tanah Kadipaten Penggandaan 4 Paket D
dan Tanah Desa Persiapan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan
a. Sosialisasi Konsumsi sosialisasi 5 Orang x Jumlah kalurahan
Transport Peserta 5 Orang x Jumlah kalurahan
Belanja sewa bangunan gedung 1 Hari x Jumlah kalurahan
tempat pertemuan
Narasumber 2 OJ x Jumlah kalurahan
b. Kelompok kerja (Pokja Tim Pelaksana Kegiatan
Sesuai dengan SK Gubernur
Inventarisasi) Inventarisasi
c. Koordinasi dan monitoring Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x Jumlah kalurahan x 4


Kali
d. Rapat kerja hasil inventarisasi Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x Jumlah kalurahan x
(Ekspose pokja inventarisasi) 4 Kali
Transport Peserta Jumlah anggota pokja x 4 Kali

e. Rapat kerja hasil inventarisasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali
(Raker hasil inventarisasi)
Narasumber 4 Orang x 4 Kali jam
Penanganan permasalahan keberatan dan sengketa dalam hal pengelolaan dan pemanfaatan
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Perjalanan Dinas biasa 5 Orang x 1 Kali x 12 Bulann


Verifikasi Permohonan Penyelesaian Tukar Menukar
Persiapan Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Penggandaan 4 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Tenaga Ahli Jumla Orang x 1 Paket x Jumlah


Bulan
Tim Pelaksana Kegiatan
Sesuai dengan SK Gubernur
Verifikasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 12 Bulann

Penyelenggaraan Keistimewaan Sarana dan Prasarana Pengadaan Sarana dan Sarana pendukung pelaksanaan kegiatan urusan keistimewaan
Yogyakarta Urusan Pertanahan Keistimewaan Prasarana Pendukung Belanja Barang/ Jasa/ Modal 1 Paket/ E-Catalog
Pelaksanaan
Pelaksanaan Kegiatan
Keistimewaan Urusan Belanja Penunjang (Pengadaan Persentase Sesuai SHBJ
Pertanahan sesuai Perpres Pengadaan
Barang/Jasa )

26. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PERENCANAAN Penyelenggaraan Kajian Pembuatan dan Pelaksanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
LINGKUNGAN HIDUP Lingkungan Hidup Strategis KLHS untuk KRP yang Penggandaan 8 Paket D
(KLHS) Provinsi Berpotensi Menimbulkan Validasi KLHS RTR Kab/Kota Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 20 Kali
Dampak/Resiko Lingkungan koordinasi
Hidup Tim Validasi KLHS SK Gubernur
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 15 dokumen
kerja Validasi KLHS RTR
Kab/Kota
Narasumber rapat kerja Validasi 2 OJ x 15 Kali
KLHS RTR Kab/Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 15 Kali

Penyusunan KLHS Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D


RPJPD/RPJMD Penggandaan 4 Paket D
Penyusunan KLHS RPJMD
Persiapan Penyusunan KLHS Perjalanan Dinas ke pusat 2 Orang x 2 PP
RPJMD dalam rangka konsultasi
penyusunan KLHS
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab

Makanan dan Minuman Rapat 4 Kali x 6 Bulan x 15 Orang


rutin
Tenaga Ahli/Pakar 6 Orang x 6 Bulan
Pokja Penyusun KLHS SK Gubernur
FGD Penyusunan KLHS RPJMD Narasumber 2 OJ x 7 Kali
Moderator 1 OH x 7 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 7 kajian
Hidangan FGD di Gedung 35 Orang x 7 kajian
Pemerintah
Bahan /materi 10 lembar x 35 Orang x 7 Kali

Uji Publik / Konsultasi Publik Narasumber 4 OJ x 2 Kali


Moderator narasumber pusat 1 OH x 2 Kali
Transport Peserta 50 Orang
Hidangan FGD di Hotel 55 Orang x 2 Kali
Bahan /materi 10 lembar x 40 x 2 Kali
Cetak hasil kajian/kebijakan 5 buku x 10 eksemplar
Cetal album peta 1 buku x 10 eksemplar
Proses Validasi KLHS oleh KLHK Makanan dan Minuman di 2 Kali x 20 Orang
instansi pusat
Transport peserta di pusat 2 Kali x 20 Orang
Narasumber Pusat 2 OJ x 2 Kali
Penggandaan Materi 10 lembar x 20 Orang x 2 Kali

Perjalanan Dinas luar daerah :

1. Dalam rangka Validasi 6 Orang x 2 PP x 2 Hari


Penyusunan KLHS Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
RPJPD/RPJMD Penggandaan 4 Paket D
Penyusunan KLHS RPJPD
Persiapan Penyusunan KLHS Perjalanan Dinas ke pusat 2 Orang x 2 PP
RPJPD dalam rangka konsultasi
penyusunan KLHS
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab

Makanan dan Minuman Rapat 4 Kali x 6 Bulan x 15 Orang


rutin
Tenaga Ahli/Pakar 6 Orang x 6 Bulan
Pokja Penyusun KLHS SK Gubernur
Penyusunan KLHS RPJPD Narasumber 2 Orang x 1 OJ x 7 Kali
Moderator 1 Orang x 7 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 7 kajian
Hidangan FGD di Gedung 35 Orang x 7 kajian
Pemerintah
Penyusunan KLHS RPJPD

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Bahan /materi 10 lembar x 35 Orang x 7 Kali

Uji Publik/Konsultasi Publik Narasumber 4 OJ x 2 Kali


Moderator narasumber pusat 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 50 Orang
Hidangan FGD di Hotel 55 Orang x 2 Kali
Bahan /materi 10 lembar x 40 x 2 Kali
Cetak hasil kajian/kebijakan 5 buku x 10 eksemplar
Cetal album peta 1 buku x 10 eksemplar
Proses Validasi KLHK Makanan dan Minuman di 2 Kali x 20 Orang
instansi pusat
Transport peserta di pusat 2 Kali x 20 Orang
Narasumber Pusat 2 Orang x 1 OJ x 2 Kali
Penggandaan Materi 10 lembar x 20 Orang x 2 Kali

Perjalanan Dinas luar daerah :

1. Dalam rangka Validasi 6 Orang x 2 PP x 2 Hari


Pedoman Penyusunan RPPLH

Sosialisasi Pedoman Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 5 Kali


Penyusunan RPPLH Umum Sosialisasi Pedoman
Penyusunan RPPLH

Narasumber Sosialisasi 4 OJ x 5 Kali


Pedoman Penyusunan RPPLH

Moderator Sosialisasi Pedoman 1 OH x 5 Kali


Penyusunan RPPLH

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 1 Kali

Transport Peserta 40 Orang x 1 PP x 5 Kali


Sewa tempat 5 Paket
Seminar kit 40 set x 5 Kali
Penyusunan Inventarisasi Belanja jasa konsultasi 1 Paket
Lingkungan Hidup sebagai penyusunan Inventarisasi
Bahan Penyusunan RPPLH di Lingkungan Hidup sebagai
DIY Bahan Penyusunan RPPLH di
DIY
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Neraca Sumber Belanja jasa konsultasi 1 Paket
Daya Alam sebagai Bahan penyusunan Neraca Sumber
Penyusunan RPPLH di DIY Daya Alam sebagai Bahan
Penyusunan RPPLH di DIY
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM PENGENDALIAN Pencegahan Pencemaran Koordinasi, Sinkronisasi dan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
PENCEMARAN DAN/ATAU dan/atau Kerusakan Pelaksanaan Pencegahan Penggandaan 4 Paket D
KERUSAKAN LINGKUNGAN Lingkugan Hidup Pencemaran Lingkungan Hidup Pemantauan Kualitas Air
HIDUP Dilaksanakan terhadap Media Sungai, Tanah, Limbah, Laut
Tanah, Air, Udara, dan Laut dan Udara
Persiapan Rapat Koordinasi Persiapan 25 Orang x 15 Kali
Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 6 Orang x 3 periode x 20 Kali
Pemantauan Kualitas Air Sungai

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 periode x 10 Kali


Pemantauan Kualitas Air Tanah
dan Limbah
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 periode x 10 Kali
Pemantauan Kualitas Air Laut

Analisa Laboratorium 2 Kali


Pemantauan Kualitas Air Laut

Pemantauan Kualitas Udara 2 Kali


Metode Passive Sampler
Pelaporan Rapat Evaluasi Hasil 25 Orang x 15 Kali
Pemantauan
Tenaga Ahli Penyusunan 1 Orang x 3 Bulan
Laporan Monitoring dan
Evaluasi Pemantauan Kualitas
Air Sungai
Tenaga Ahli Penyusunan 1 Orang x 2 Bulan
Laporan Monitoring dan
Evaluasi Pemantauan Kualitas
Air Tanah
Tenaga Ahli Penyusunan 1 Orang x 2 Bulan
Laporan Monitoring dan
Evaluasi Pemantauan Kualitas
Air Limbah
Tenaga Ahli Penyusunan 1 Orang x 2 Bulan
Laporan Monitoring dan
Evaluasi Pemantauan Kualitas
Air Laut
Cetak Laporan 25 eksemplar
Koordinasi, Sinkronisasi dan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
Pelaksanaan Pengendalian Penggandaan 4 Paket D
Emisi Gas Rumah Kaca, Penyusunan Laporan Gas
Mitigasi dan Adaptasi Rumah Kaca
Perubahan Iklim Persiapan Rapat Koordinasi Persiapan 25 Orang x 5 Kali
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 3 Kali
Umum Rapat Koordinasi
Inventarisasi Gas Rumah Kaca

Narasumber 2 OJ x 3 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 1 Hari
ke Kabupaten/Kota
Inventarisasi Data Awal
Penyusunan Laporan Gas
Rumah Kaca
Pelaporan Tenaga Ahli Penyusunan 1 OB x 2 Bulan
Laporan Gas Rumah Kaca
Cetak Laporan 5 eksemplar
Penyusunan Dokumen Informasi Penyusunan Dokumen Informasi 1 paket
Kinerja Pengelolaan Lingkungan Kinerja Pengelolaan Lingkungan
Hidup Daerah Hidup Daerah

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Pengelolaan Laboratorium Penunjang Alat Tulis Kantor 5 Paket D
Lingkungan Hidup Provinsi Penggandaan 5 Paket D
Updating Dokumen Akreditasi
Laboratorium
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 25 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Orang x 1 Kali
dalam rangka Pengurusan
Akreditasi
Cetak leaflet 1000 lembar x 2 jenis
Cetak banner 2 Buah x 2 jenis
Pelaksanaan Pengadaan buku standar 1 Paket
metode pengujian/buku
SNI/buku teknis lainnya
Pelaksanaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
a. In House Training Narasumber 4 OJ x 3 Kali x 3 Angkatan
Instruktur 4 JPL x 3 Kali x 3 Angkatan
Transport Peserta 25 Orang x 3 Kali x 3 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 3 Kali x 3 Angkatan


Umum In House Training

Bahan Praktek 1 Paket x 3 Angkatan


b. Audit Internal Manajemen Narasumber Audit Internal 4 OJ x 2 Kali
dan Teknis Pengujian Manajemen dan Teknis
Pengujian
Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 2 Kali
Umum
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali
koordinasi tindakan perbaikan
hasil temuan audit
c. Kaji Ulang Manajemen Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali

d. Asesmen/Surveillance Biaya asesmen/pra-asesmen tarif sesuai PP 74 thn 2019


/surveilens tentang PNBP
Biaya re-akreditasi tarif sesuai PP 74 thn 2019
tentang PNBP
Penambahan ruang lingkup tarif sesuai PP 74 thn 2019
tentang PNBP
Biaya tahunan akreditasi tarif sesuai PP 74 thn 2019
tentang PNBP
Perjalanan Dinas Luar Daerah 3 Orang x 1 PP
Untuk Asesor
Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 3 Kali
Umum
e. Uji Profisiensi Biaya uji profisiensi 1 Paket
f. Uji Banding antar Biaya pengiriman sampel 1 Paket sampel x 1 Kali
laboratorium
g. Monitoring Pengendalian Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 10 Kali x 4 kab
Mutu Pengambilan Sampel di
Lapangan
Pengembangan aplikasi Pengadaan Jasa Konsultansi 1 Paket
pelayanan online laboratorium Badan Usaha/Kontrak
Perorangan/ Tenaga Ahli
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Kalibrasi Peralatan Kalibrasi peralatan laboratorium 1 Paket
Laboratorium Lingkungan
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pelayanan Jasa Pengujian
Parameter Kualitas Lingkungan
48 Parameter
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 40 Kali
Koordinasi
Cetak blanko lembar hasil 6.000 lbr x 4 form
uji/LHU, blanko rekaman
Sistem Manajemen Mutu Lab,
formulir penerimaan contoh uji,
lembar data lapangan

Pelaksanaan Extra fooding petugas pengelola 19 Orang x 12 Kali x 12 Bulan


lab
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 200 titik
Pengambilan Contoh Uji Air

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 200 titik


Pengambilan Contoh Uji Udara

Pembelian Bahan dan Alat Bahan/Material 1 Paket


Penunjang Obat-obatan 1 Paket
Bahan Kimia Lab Air 1 Paket
Bahan Kimia Lab Udara 1 Paket
Alat-Alat/Perlengkapan Belanja 1 Paket
Penunjang Laboratorium

Pengelolaan Limbah Biaya pengelolaan limbah B3 1 Paket


Laboratorium Lingkungan
Pemeliharaan Peralatan Pemeliharaan sarana prasaran 1 Paket
Laboratorium Lingkungan laboratorium
Pemeliharaan IPAL 1 Paket
Pengadaan Alat Uji Udara Pengadaan Peralatan 1 Paket
Ambien dan Air Laboratorium Air
Pengadaan Peralatan 1 Paket
Laboratorium Udara
Pengadaan Mercury Analyzer 1 Paket
PROGRAM PENGENDALIAN Pengumpulan Limbah B3 Lintas Fasilitasi Pemenuhan Komitmen Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
BAHAN BERBAHAYA DAN Daerah Kabupaten/Kota dalam Izin Pengumpulan Limbah B3 Penggandaan 4 Paket D
BERACUN (B3) DAN LIMBAH 1 (satu) Daerah Provinsi dilaksanakan melalui Sistem Layanan Dokumen Pertek Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Kali
BAHAN BERBAHAYA DAN Pelayanan Perizinan Berusaha Pengumpulan Limbah B3 lintas Layanan Dokumen Pertek
BERACUN (LIMBAH B3) Terintegrasi Secara Elektronik Kab/Kota dan/atau Rincian dan/atau Rincian Teknis
Teknis Penyimpanan Limbah B3
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 12 Kali
verifikasi Dokumen
Bimbingan Teknis Penyusunan
Pertek Pengumpulan Limbah B3
dan/atau Rintek Penyimpanan
Limbah B3

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 8 Kali


persiapan dan evaluasi Bimtek

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 3 Kali


Umum Bimtek Penyusunan
Pertek dan/atau Rintek Limbah
B3
Narasumber Bimtek 2 Orang x 1 Hari x 3 Kali
Penyusunan Pertek dan/atau
Rintek Limbah B3
Transport Peserta Bimtek 40 Orang x 3 Kali
Penyusunan Pertek dan/atau
Rintek Limbah B3
Koordinasi Pengelolaan Limbah
B3
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali
persiapan Rakor Limbah B3

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Kali


Umum Rakor Pengelolaan
Limbah B3
Narasumber Rakor Pengelolaan 4 OJ x 3 Kali
Limbah B3
Transport Peserta Rakor 40 Orang x 3 Kali
Pengelolaan Limbah B3
Kajian Depo Limbah B3 Kajian Depo Limbah B3 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM PEMBINAAN DAN Pembinaan dan Pengawasan Izin Fasilitasi Pemenuhan Ketentuan Penunjang Alat Tulis Kantor 11 Paket D
PENGAWASAN TERHADAP IZIN Lingkungan dan Izin PPLH yang dan Kewajiban Izin Lingkungan Penggandaan 15 Paket D
LINGKUNGAN DAN diterbitkan olehPemerintah dan/atau Izin PPLH
IZINPERLINDUNGAN DAN Daerah Provinsi
PENGELOLAAN LINGKUNGAN
HIDUP (PPLH)
PROGRAM PROGRAM
PEMBINAAN DAN PembinaanKEGIATAN
dan Pengawasan Izin FasilitasiSUB KEGIATAN
Pemenuhan Ketentuan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1
PENGAWASAN TERHADAP IZIN Lingkungan dan2Izin PPLH yang dan Kewajiban Izin3 Lingkungan 4 5 6
LINGKUNGAN DAN diterbitkan olehPemerintah dan/atau Izin PPLH Penilaian dan Pemeriksaan
IZINPERLINDUNGAN DAN Daerah Provinsi Dokumen Persetujuan Teknis
PENGELOLAAN LINGKUNGAN dan Verifikasi Surat Kelayakan
HIDUP (PPLH) Operasional (SLO)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 30 Kali
pemeriksaan Persetujuan Teknis

Tim pelaksana kegiatan SK Gubernur


(Penilaian Substansi
Persetujuan Teknis)
Tim pelaksana kegiatan (Komisi SK Gubernur
Penilai Amdal DIY / TUKLH DIY )

Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 1 Hari x 30 Kali


Penilaian dan Pemeriksaan
Dokumen Persetujuan Teknis
dan Verifikasi Surat Kelayakan
Operasional (SLO)

Penilaian/Pemeriksaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 15 Kali


Dokumen Lingkungan Peninjauan Lapangan Rona Awal

a. Pembahasan Amdal Makanan dan Minuman Harian 2 Kali x 15 Dokumen x


Umum Hidangan Tim Teknis 50 Orang
Pembahasan Amdal
b. Pemeriksaan UKL-UPL Makanan dan Minuman Harian 1 Kali x 15 Dokumen x
Umum Hidangan Tim Teknis 30 Orang
Pemeriksaan UKL-UPL

c. Workshop Amdal Lintas Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 2 Kali


Sektor Umum Workshop Amdal Lintas
Sektor
Narasumber Workshop Amdal 4 OJ x 2 Kali
Lintas Sektor
Moderator Workshop Amdal 1 OH x 2 Kali
Lintas Sektor
Seminar kit Workshop Amdal 40 set x 2 Angkatan
Lintas Sektor
d. Pelatihan Pengenalan Amdal Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 9 Kali
untuk Aparatur Pemerintah Umum Pelatihan Pengenalan
Amdal untuk Aparatur
Pemerintah
Narasumber Pelatihan 4 OJ x 9 Hari
Pengenalan Amdal untuk
Aparatur Pemerintah
Honorarium moderator Pelatihan 1 OH x 9 Hari
Pengenalan Amdal untuk
Aparatur Pemerintah
Transport peserta Pelatihan 40 Orang x 9 Kali (PP)
Pengenalan Amdal untuk
Aparatur Pemerintah
Seminar kit Pelatihan 40 Orang x 3 Angkatan
Pengenalan Amdal untuk
Aparatur Pemerintah
e. Pelatihan Penyusunan Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 3 Kali
Laporan Pelaksanaan Umum Pelatihan Penyusunan
Persetujuan Lingkungan Laporan Pelaksanaan
Persetujuan Lingkungan

Narasumber Pelatihan 4 OJ x 3 Kali


Penyusunan Laporan
Pelaksanaan Persetujuan
Lingkungan
Moderator Pelatihan 1 OH x 3 Kali
Penyusunan Laporan
Pelaksanaan Persetujuan
Lingkungan
Transport peserta Pelatihan 40 Orang x 3 Kali (PP)
Penyusunan Laporan
Pelaksanaan Persetujuan
Lingkungan
Seminar kit Pelatihan 40 set x 3 Angkatan
Penyusunan Laporan
Pelaksanaan Persetujuan
Lingkungan
f. Pelatihan Penyusunan Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 2 Kali
Perubahan Persetujuan Umum Pelatihan Penyusunan
Lingkungan Perubahan Persetujuan
Lingkungan
Narasumber Pelatihan 4 OJ x 2 Kali
Penyusunan Perubahan
Persetujuan Lingkungan
Moderator Pelatihan 1 OH x 2 Kali
Penyusunan Perubahan
Persetujuan Lingkungan
Transport peserta Pelatihan 40 Orang x 2 Kali (PP)
Penyusunan Perubahan
Persetujuan Lingkungan
Seminar kit Pelatihan 40 set x 2 Angkatan
Penyusunan Perubahan
Persetujuan Lingkungan
Pembinaan dan Pengawasan
Kinerja Penilai/Pemeriksa
Dokumen Lingkungan
a. Pengawasan Penilai Amdal Narasumber Pengawasan Penilai 4 OJ x 5 Kali
Kabupaten/Kota Amdal Kabupaten/Kota

Honorarium moderator 1 OH x 5 Kali


Pengawasan Penilai Amdal
Kabupaten/Kota
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 5 Kali
Umum Pengawasan Penilai
Amdal Kabupaten/Kota

Transport peserta Pengawasan 40 Orang x 5 Kali (PP)


Penilai Amdal Kabupaten/Kota

Seminar kit Pengawasan Penilai 40 set x 5 Angkatan


Amdal Kabupaten/Kota

b. Pembinaan Pemeriksa UKL- Narasumber Pembinaan 4 OJ x 5 Kali


UPL/SPPL Kabupaten/Kota Pemeriksa UKL-UPL/SPPL
Kabupaten/Kota
Honorarium moderator 1 OH x 5 Kali
Pembinaan Pemeriksa UKL-
UPL/SPPL Kabupaten/Kota
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 5 Kali
Umum Pembinaan Pemeriksa
UKL-UPL/SPPL Kabupaten/Kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta Pembinaan 40 Orang x 5 Kali (PP)
Pemeriksa UKL-UPL/SPPL
Kabupaten/Kota
Seminar kit Pembinaan 40 set x 5 Angkatan
Pemeriksa UKL-UPL/SPPL
Kabupaten/Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 4 kabupaten
Pembinaan Pemeriksa UKL-
UPL/SPPL Kabupaten/Kota

Pengembangan Sistem Aplikasi Belanja jasa konsultasi 1 Paket


Amdal (Upgrade Database pengembangan Sistem Aplikasi
Dokumen Amdal Eksisting di Amdal (Upgrade Database
DIY) Dokumen Amdal Eksisting di
DIY)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM PEMBINAAN DAN Pembinaan dan Pengawasan Izin Pengembangan Kapasitas Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
PENGAWASAN TERHADAP IZIN Lingkungan dan Izin PPLH yang Pejabat Pengawas Lingkungan Penggandaan 2 Paket D
LINGKUNGAN DAN IZIN diterbitkan oleh Pemerintah Hidup Bimbingan Teknis Pengawasan
PERLINDUNGAN DAN Daerah Provinsi dan Penegakan Hukum Bagi
PENGELOLAAN LINGKUNGAN Pengawas Kab/Kota
HIDUP (PPLH)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 2 Kali
Persiapan Bimbingan Teknis
Pengawasan dan Penegakan
Hukum Bagi Pengawas
Kab/Kota
Pelaksanaan Narasumber 4 OJ x 2 Hari
Instruktur 4 JPL x 2 Hari
Makanan dan Minuman Harian 25 Orang x 2 Hari x 1 Angkatan
Umum
Seminar Kit 25 set x 1 Angkatan

Pelatihan dan Sertifikasi Biaya Pelatihan 4 Paket x 1 Angkatan


Pengambil Contoh Uji
Pelatihan Dasar - dasar AMDAL Biaya Pelatihan 4 Paket x 1 Angkatan

Pengawasan Usaha dan/atau Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D


Kegiatan yang Izin Lingkungan Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 30 Kali
Hidup, Izin PPLH yang
diterbitkan oleh Pemerintah Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 24 Kali
Daerah Provinsi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Hari x 40 kegiatan
Pengawasan Usaha dan/atau
Kegiatan yang Izin Lingkungan
Hidup, Izin PPLH yang
diterbitkan oleh Pemerintah
Daerah Provinsi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 15 kegiatan
Pengambilan Sampel
Analisa sampel air limbah 15 Kali
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 30 Kali
evaluasi
PROGRAM PENGHARGAAN Pemberian Penghargaan Penilaian Kinerja Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket D
LINGKUNGAN HIDUP UNTUK Lingkungan Hidup untuk Masyarakat/Lembaga Penggandaan 10 Paket D
MASYARAKAT Provinsi Masyarakat/Dunia Pembinaan dan Peningkatan
Usaha/Dunia Pendidikan/ Kapasitas SDM dan
Filantropi dalam Perlindungan Kelembagaan Lingkungan Hidup
dan Pengelolaan Lingkungan (Adiwiyata, Kalpataru, ProKlim)
Hidup
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 18 Kali
Pembinaan dan Peningkatan
Kapasitas SDM dan
Kelembagaan Lingkungan Hidup
(Adiwiyata, Kalpataru, ProKlim)

Tim Pembina Adiwiyata SK Gubernur


Pelaksanaan
a. Pembuatan Film Pembuatan film PPLH 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
b. Bimtek Pembinaan Sekolah Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Kali
Adiwiyata Umum
Transport Peserta Bimtek 15 Orang x 1 Kali (PP) x 3 Kali
Adiwiyata
Narasumber 4 OJ x 3 Kali
Instruktur 4 JPL x 3 Kali
c. Operasi dan Pemeliharaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 30 Kali
Kolam Lindi Umum
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 20 Kali

d. Apresiasi Penerima Sarana prasarana pendukung 10 Paket


Penghargaan Sekolah Adiwiyata PPLH (solar sel/ sumur
Nasional/ Mandiri resapan/ PAH/ komposter, dll)

e. Bimtek Pembinaan Kalpataru Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali


Umum
Transport Peserta Bimtek 40 Orang x 1 Kali (PP) x 2 Kali
Kalpataru
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Instruktur 4 JPL x 2 Kali
f. Pembinaan Kalpataru Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 5 kab/kota x 2 Kali
Umum Pembinaan Kalpataru

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 2 Kali


Pembinaan Kalpataru
g. Workshop Program Kampung Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Iklim (ProKlim) Umum Program Kampung Iklim
(ProKlim)
Transport Peserta 40 Orang x 1 Kali (PP) x 2 Kali

Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Instruktur 4 JPL x 2 Kali
Cetak Buku Juknis Proklim 1 Paket (200 exp)
h. Pembinaan Program Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 5 kab/kota x 2 Kali
Kampung Iklim (ProKlim) Umum Pembinaan Program
Kampung Iklim (ProKlim)

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 2 Kali


Pembinaan Program Kampung
Iklim (ProKlim)
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
Evaluasi Pembinaan dan
Peningkatan Kapasitas SDM dan
Kelembagaan Lingkungan Hidup
(Adiwiyata, Kalpataru, ProKlim)

Penilaian/verifikasi Penghargaan
Lingkungan Hidup (Adiwiyata,
Kalpataru, Proklim)
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 18 Kali
Penilaian/verifikasi Penghargaan
Lingkungan Hidup (Adiwiyata,
Kalpataru, Proklim)

Pelaksanaan
a. Penilaian/verifikasi Sekolah Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 30 Kali
Adiwiyata Umum Penilaian/verifikasi
Sekolah Adiwiyata

Seragam verifikator 15 Buah


Sewa Mobil 2 unit x 4 kab x 5 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 2 Kali
Penilaian/verifikasi Sekolah
Adiwiyata
Trophy 5 Buah x 3 kategori
Juri verifikasi 5 Orang x 3 kategori
Uang Pembinaan/Hadiah 5 peringkat x 3 kategori
b. Penilaian/verifikasi Kalpataru Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 30 Kali
Umum
Seragam verifikator 10 Buah
Sewa Mobil 4 unit x 4 kategori
Juri verifikasi 2 Orang x 2 kategori
Trophy 5 Buah x 4 kategori
Uang Pembinaan/Hadiah 5 peringkat x 4 kategori
Cetak usulan calon kalpataru 12 exemplar
c. Penilaian/verifikasi Proklim Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 15 Kali
Umum
Seragam verifikator 5 Buah
Sewa Mobil 1 unit x 5 Lokasi
Juri verifikasi 5 Orang x 1 kategori
Trophy 5 Buah
Uang Pembinaan/Hadiah 5 peringkat x 1 kategori
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali

PROGRAM PENANGANAN Penyelesaian Pengaduan Pengelolaan Pengaduan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
PENGADUAN LINGKUNGAN Masyarakat di Bidang Masyarakat terhadap PPLH Penggandaan 3 Paket D
HIDUP Perlindungan dan Pengelolaan Provinsi Tim Penegakan Hukum Terpadu Tim Penegakan Hukum Terpadu SK Gubernur
Lingkungan Hidup (PPLH)
Provinsi Berita Acara Verifikasi dan
Rekomendasi Pengaduan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 20 Kali

a. Tindak Lanjut Aduan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Kali x 10 kasus
Monitoring
Analisis sampel kasus 1 Kali x 10 kasus
b. Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 10 Kali
Pengambilan Sampel
Analisis sampel air bersih 10 Lokasi
Analisis sampel air sungai 2 Kali
Analisis sampel air limbah 6 Kali
Analisis sampeludara kebisingan 5 Kali
kebauan
Analisis sampel udara ambien 2 Lokasi

Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 20 Kali

PROGRAM PENGELOLAAN Penanganan Sampah di Penyusunan Rencana, Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
PERSAMPAHAN TPA/TPST Regional Kebijakan dan Teknis Penggandaan 4 Paket D
Penanganan Sampah Regional Penyusunan Laporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Kali
Pengawasan TPA Regional
Piyungan Tenaga Ahli Pengawasan TPA 1 Orang x 6 Bulan
Regional Piyungan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 12 Kali
Pengawasan TPA Regional
Piyungan
Cetak Laporan 1 laporan x 10 eksemplar
Pemrosesan Akhir di TPA/TPST Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket A
Regional Penggandaan 2 Paket A
Operasi dan Pemeliharaan Sirtu 1 Paket
Landfill Transisi Tanah Urug 1 Paket
BBM Alat Berat 9 unit x 11 jam x 25 liter x 365
Hari
BBM Roda 2 2 unit x 15 liter x 12 Bulan
BBM Roda 3 2 unit x 15 liter x 12 Bulan
BBM Roda 6 2 unit x 100 liter x 12 Bulan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
koordinasi
Penataan Landfill Zona B Penataan Landfill Zona B 1 Paket
Konstruksi
Jasa Konsultan Perencana Persentase Sesuai SHBJ
Jasa Konsultan Pengawas Persentase Sesuai SHBJ
Pengoperasian dan 1. Pemeliharaan Berkala Jalan Pemeliharaan Berkala Jalan 1 Paket
Pemeliharaan TPA/TPST Kawasan Kawasan Konstruksi
Regional Jasa Konsultan Perencana Persentase Sesuai SHBJ
Jasa Konsultan Pengawas Persentase Sesuai SHBJ
2. Pemeliharaan Jembatan Pemeliharaan Jembatan 1 Paket
Timbang Timbang
3. Operasi dan Pemeliharaan Bahan Kimia 1 Paket
Kolam Lindi Pemeliharaan Kolam Lindi 1 Paket
Saluran Drainase 1 Paket
Pemasangan pagar BRC 1 Paket
4. Operasi dan Pemeliharaan Operasi dan Pemeliharaan 1 Paket
Mekanikal Elektrikal peralatan kelistrikan
5. Operasi dan Pemeliharaan Radiator Coolant 9 unit x 15 liter x 2 Kali
Peralatan Overhaul Final Drive 3 unit
Overtransmisi Alat Berat 3 unit
Penggantian Suku Cadang Roda 2 unit x 2 Kali
2
Penggantian Suku Cadang Roda 2 unit x 2 Kali
3
Penggantian Suku Cadang Roda 2 unit x 2 Kali
6
Pemeliharaan Suku Cadang Alat 1 Paket
Berat
Service Roda 6 2 unit x 2 Kali
Service Alat Berat 9 unit x 12 Kali
Service Roda 2 2 unit x 4 Kali
Service Roda 3 2 unit x 4 Kali
6. Pengadaan Perlengkapan K3 Kaca Mata Gerinda 60 Buah
Masker 15 dus
Masker N95. 9501 V 60 Buah
Safety Helmet 60 Buah
Sarung Tangan Kain 10 dus
Sarung Tangan Karet 10 dus
Safety Shoes 60 Buah
7. Pengadaan Tenaga Kerja TPA Pengadaan Tenaga Kerja TPA 1 Paket

8. Hasil Uji Kualitas Udara Uji Kualitas udara dan 2 titik x 2 Kali
kebisingan
9. Pemeriksaan Kesehatan Pemeriksaan Kesehatan 1 Paket
Lingkungan Sekitar TPA Masyarakat sekitar TPA
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
10.Merti TPA Peralatan Kebersihan 1 Paket
Honorarium peserta 150 Orang x 4 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 8 Kali
koordinasi
Makan dan minum aktvitas 150 Orang x 4 Kali
lapangan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali

11. BKK Bantuan Keuangan Khusus 2 Lokasi


12. Operasi Gabungan Tenaga Operasi 52 Orang x 12 Bulan x 2 Kali
Makanan dan Minuman Rapat 52 Orang x 12 Bulan x 2 Kali
Koordinasi
Makanan dan Minuman 52 Orang x 12 Bulan x 2 Kali
aktivitas lapangan
Kerja Sama Penanganan Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket D
Sampah di TPA/TPST Regional Penggandaan 10 Paket D
Monev Kinerja dan Penerimaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
Retribusi koordinasi
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 8 Bulan
rekonsiliasi
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Bulan
rekonsiliasi dan evaluasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 12 Bulan


Monev Kinerja dan Penerimaan
Retribusi
Penyediaan Sarana dan 1. Pengadaan Alat pemotong Pengadaan Alat pemotong 1 unit
Prasarana Penanganan Sampah rumput rumput
di TPA/TPST Regional 2. Pengadaan Alat Fogging Pengadaan Alat Fogging 1 unit
3. Indikator Digital jembatan Pengadaan Indikator Digital 1 unit
Timbang jembatan Timbang
4. Komputer server Pengadaan Komputer server 1 unit
5. Pengadaan Rak Komputer Pengadaan Rak Komputer 1 unit
6. Pengadaan Alat Berat Pengadaan Excavator 1 unit
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM PENGELOLAAN Rencana Pengelolaan Kesatuan Penyusunan Rencana Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket A
HUTAN Pengelolaan Hutan kecuali pada Pengelolaan Kesatuan Penggandaan 4 Paket A
Kesatuan Pengelolaan Hutan Pengelolaan Hutan Penyusunan Dokumen Rencana Belanja jasa konsultansi 1 Paket Paket
Konservasi (KPHK) Pengelolaan Hutan Jangka Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Dokumen Rencana Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 12 Kali x 5 Lokasi x
Pengelolaan Hutan Jangka penyusunan RPHJPd 5 kegiatan
Pendek (RPHJPd) KPH Makanan dan Minuman 10 Orang x 24 Lokasi x 4 Hari x
Yogyakarta 2024 Aktivitas Lapangan 9 kegiatan
Tenaga surveyor 10 Orang x 24 Lokasi x 4 Hari x
5 kegiatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 24 Lokasi x 4 Kali x
10 kegiatan
Belanja bahan - 1 Paket
bahan/perlengkapan untuk
taksasi
Pemanfaatan Hutan di Kawasan Penilaian Rencana Pengelolaan Penunjang Alat Tulis Kantor 8 Paket A
Hutan Produksi dan Hutan di Kawasan Hutan Produksi Penggandaan 5 Paket A
Lindung Penyusunan Dokumen Rencana Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 132 Kelompok x 3
Kerja Tahunan Pemanfaatan pendampingan pembuatan Kali
Hutan Produksi yang Disahkan dokumen
(KPH) Perjalanan Dinas pendampingan 3 Orang x 132 Kelompok x 2 Kali

Penilaian Rencana Pengelolaan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket A


di Kawasan Hutan Lindung Penggandaan 1 Paket A
Penyusunan Dokumen Rencana Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 132 Kelompok x 3
Kerja Tahunan Pemanfaatan pendampingan pembuatan Kali
Hutan Lindung yang Disahkan dokumen
(KPH) Perjalanan Dinas pendampingan 3 Orang x 132 Kelompok x 2 Kali

Pelaksanaan Pemanfaatan Penunjang Alat Tulis Kantor 11 Paket A


Hutan di KPH Penggandaan 15 Paket A
1. Pembinaan Masyarakat Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 24 RPH x 12 Kali
Sekitar Hutan Dalam pembinaan masyarakat sekitar
Pemanfaatan Lahan di Kawasan hutan dalam pemanfaatan lahan
Hutan (KPH) di kawasan hutuan

Perjalanan Dinas pembinaan 3 Orang x 24 RPH x 12 Kali


KTH
2. Produksi Hasil Hutan Minyak
Kayu Putih
2.a. Koordinasi Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali
Pengolahan Minyak Kayu Putih
Tenaga Pendamping Perhutanan 3 Orang x 22 Hari x 12 Bulan
Sosial
Tenaga Administrasi Produksi 2 Orang x 22 Hari x 12 Bulan
Hasil Hutan Bukan Kayu

2.b. Overhaul Pabrik Tenaga Pembersihan Bak/Ketel 3 Bak x 12 hr x 4 Orang


Sendangmole Masak
Tenaga Pembersihan Bak 3 Bak x 5 hr x 5 Orang
Pendingin
Tenaga Pembersihan Bak 5 bak x 3 hr x 5 Orang
Penampungan air
Tenaga Pembersihan Sparator 3 sparator x 1 hr x 2 Orang

Tenaga Pembersihan Kondensor 4 Orang x 20 hr

Tenaga Pembersihan lorong api 3 Orang x 15 hr

Tenaga Pembersihan Blower 3 Orang x 10 Hari


Tenaga Pembersihan Cooling 3 Orang x 15 Hari
tower
Tenaga Pembersihan Boiler 3 Orang x 15 hr
Boiler treatment (perawatan 1 Paket
boiler selama periode
penyulingan)
Cleaning boiler 1 Paket
2.c. Overhaul Pabrik Gelaran Tenaga Pembersihan Bak/Ketel 3 bak x 12 hr x 4 Orang
Masak
Tenaga Pembersihan Bak 3 bak x 4 hr x 5 Orang
Pendingin
Tenaga Pembersihan Bak 2 bak x 3 hr x 5 Orang
Penampungan air
Tenaga Pembersihan Sparator 1 sparator x 1 hr x 2 Orang

Tenaga Pembersihan Boiler 1 sparator x 15 hr


Boiler treatment (perawatan 1 Paket
boiler selama periode
penyulingan)
Cleaning boiler 1 Paket
2.d. Koordinasi di Kelompok Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 5 BDH
Tani Hutan Persiapan Pungutan
Perjalanan Dinas persiapan 3 Orang x 5 BDH
pungutan di Kelompok Tani
Hutan/ Pembinaan KTH
2.d. Koordinasi di Kelompok
Tani Hutan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Supervisi 3 Orang x 8 Kali x 5 BDH
Pungutan Daun Kayu Putih di
Lapangan
2.e. Penyiapan bahan baku Perjalanan Dinas Dalam Rangka 3 Orang x 1 Kali x 5 BDH
daun kayu putih persiapan pungutan/petik Daun
Kayu Putih

Tenaga Persiapan 6 Ha/ 1 HOK


pungutan/petik Daun Kayu
Putih
Tenaga Pungutan/petik Daun 1 Paket
Kayu Putih
Tenaga Muat bongkar daun 1 Paket
kayu putih
Tenaga Pengamanan Daun Kayu 1 Paket
Putih
Tenaga Penimbangan daun kayu 1 Paket
putih di lapangan
Angkut dan muat bongkar daun 1 Paket
kayu putih ke Pabrik Gelaran
dan Sendangmole
Tenaga produksi/ penyediaan 1 Paket
daun kayu putih
Provisi Sumber Daya Hutan 4835 Ton Daun Kayu putih
(PSDH) Daun Kayu putih (sesuai
Permen LHK)
2.f. Penyiapan Alat & Bahan BBM 1 Paket
Bahan Kimia 1 Paket
Perlengkapan dan peralatan 1 Paket
pengolahan/ penyulingan
minyak kayu putih
Papan informasi 1 Paket
Alat Produksi 1 Paket
Studi hidrologi 1 Paket
Pembuatan sumur bor 1 Paket
Pemasangan Listrik 1 Paket
Pemasangan PDAM 1 Paket
2.g. Proses pengolahan minyak Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
kayu putih penyulingan Minyak Kayu Putih

Tenaga Pembuatan Briket (40% 1 Paket


x target daun kayu putih)

Tenaga Memasak Daun Kayu 1 Paket


Putih di Pabrik Sendangmole
dan Gelaran
Tenaga Pengapian di Pabrik 1 Paket
Sendangmole dan Gelaran
Tenaga Penimbangan daun kayu 1 Paket
putih di pabrik
Tenaga Penakaran Minyak Kayu 1 Paket
Putih di
Pabrik
Tenaga Penakaran Minyak Kayu 1 Paket
Masuk ke
TPN Baciro
Tenaga Penakaran Minyak Kayu 1 Paket
Keluar dari TPN Baciro
Pembayaran PSDH Daun Kayu 1 Paket
Putih
Angkutan & muat bongkar 1 Paket
minyak kayu putih
Pembersihan limbah daun kayu 1 Paket
putih sisa pembuatan briket

Pengujian kelayakan produksi 1 Paket x 2 pabrik


pabrik
pengolahan minyak kayu putih

Makanan dan minuman lembur 12 Orang x 1 Hari x 120 Kali


Proses
Pengolahan Minyak Kayu Putih
(Pabrik)
Uang Lembur Proses Pengolahan 12 Orang x 3 jam x 120 Kali
Minyak
Kayu Putih ( Pabrik )
Analisa Kadar Minyak Kondisi di 2 sampel
Pabrik
Analisa Kadar Minyak Kondisi di 2 sampel
TPN
Perjalanan Dinas supervisi 3 Orang x 8 Kali x 2 pabrik
Pengolahan Minyak Kayu Putih
di Pabrik
Perjalanan Dinas Kepala Pabrik 2 Orang x 4 Kali x 8 bln
koordinasi penyediaan dan hasil
pugutan daun kayu putih

Perjalanan Dinas Kepala Pabrik 2 Orang x 2 Kali x 8 bln


koordinasi penyediaan dan hasil
pugutan daun kayu putih

Pencetakan Dokumen 2 Dokumen x 100 eksemplar


Penatausahaan Hasil Hutan
Premi Jaminan Kecelakaan Kerja 70 Orang
dan Jaminan Kematian bagi
tenaga pabrik pengolahan
minyak kayu putih

2.h. Penjualan Minyak Kayu Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
Putih penjualan Minyak Kayu Putih

Panitia Pelelangan Penjualan 8 Orang


Minyak Kayu Putih
Belanja pubikasi/ iklan 1 Paket
3. Pemeliharaan Jalan Produksi Jasa Konstruksi jalan produksi 1 Paket

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Jasa Konsultansi perencanaan Persentase Sesuai SHBJ
pemeliharaan jalan produksi

Jasa Konsultansi pegawasan Persentase Sesuai SHBJ


pemeliharaan jalan produksi
4. Pemeliharaan Mesin Pabrik Pemeliharaan Mesin Pabrik 1 Paket
Pengolahan Minyak Kayu Putih Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
5. Produksi Hasil Hutan Kayu

Koordinasi Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali


Tebang Pilih tebang
Koordinasi di Kelompok Tani Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 5 BDH
Hutan
Perjalanan Dinas koordinasi di 3 Orang x 4 Kali x 5 BDH
kelompok tani hutan
Koordinasi di Kelompok Tani
Hutan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Tenaga Produksi Hasil Hutan 2 Orang x 22 Hari x 12 Bulan
Kayu
Pendataan Perjalanan Dinas Dalam Rangka 3 Orang x 2 Kali x 5 BDH
Pengecekan tegakan dan lokasi
tebangan
Perjalanan Dinas Dalam Rangka 2 Orang x 100 Hari
Ukur Kayu
dan Pembuatan LHP
Penyiapan Alat dan Bahan BBM 1 Paket
Peralatan 1 Paket
Perlengkapan 1 Paket
Penebangan Tenaga Tebang dan Bagi Batang 656 m3 x3 HOK

Tenaga Pembuat Kayu Bakar 200 sm x 1 HOK


Tenaga Sarad 656 m3 x 1 HOK
Tenaga Pengaman Kayu 4 Orang x 100 Hari x 5 BDH
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 4 Kali x 5 BDH
Supervisi Tebangan
Provisi Sumber Daya Hutan tarif PNBP x 660 m3
(PSDH) Kayu Hasil Tebangan
(sesuai Permen LHK)
Angkutan Kayu 660 m3/3 m3
Tebangan tak tersangka 1 Paket
Land clearing 1 Paket
Lelang dan Penjualan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
pelelangan tebang
6. Pengadaan Bak Daun Pabrik Mesin pabrik dan alat produksi 1 Paket
Gelaran dan Genset Pabrik
Gelaran Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
7. Pembangunan Rumah Genset Jasa Konstruksi Pembangunan 1 Paket
Pabrik Gelaran
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Jasa Konsultansi perencanaan Persentase Sesuai SHBJ
pembangunan
Jasa Konsultansi pegawasan Persentase Sesuai SHBJ
pembangunan
8. Pembuatan Dokumen MasterPlan Relokasi Usaha 1 Paket
Perencanaan Relokasi Usaha Pabrik Minyak Kayu Putih
Pabrik Minyak Kayu Putih Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
DED relokasi usaha pabrik 1 Paket
minyak kayu putih
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Amdal relokasi usaha pabrik 1 Paket
minyak kayu putih
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Dokumen Lingkungan (UKL- 1 Paket
UPL) Relokasi Usaha Pabrik
Minyak Kayu Putih
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Dokumen Lingkungan 1 Paket
(Andalalin) Relokasi Usaha
Pabrik Minyak Kayu Putih
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengembangan Pemanfaatan Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket A
Hasil Hutan Kayu, Hasil Hutan Penggandaan 10 Paket A
Bukan Kayu dan/atau Jasa 1. Penanaman Kayu Putih
Lingkungan Persiapan
a. Kebutuhan Pupuk Kandang Belanja bahan-bahan 300.000 batang x 2 Kg
untuk Penanaman, kimia/pupuk
Pemeliharaan Tahun-I (P1), dan
Pemeliharaan Tahun-II (P2)

b. Belanja Bahan Pengadaan bahan/peralatan 1 Paket


kerja
Pembuatan papan nama 1 Buah/ha
penanaman
Ajir penanaman tanaman kayu 300.000 batang + 1%
putih
Patok arah larikan 300 patok/ha
c. Rapat Koordinasi Kegiatan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 12 RPH x 1 Kali
Penanaman Kayu Putih koordinasi kegiatan penanaman
kayu putih
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 12 RPH x 1 Kali
pembinaan petani kegiatan
penanaman kayu putih

Pelaksanaan Penanaman Kayu Persiapan lapangan dan 33 hok/ha


Putih pembuatan jalan pemeriksaan

Distribusi bibit, penanaman, 39 hok/ha


dan pemupukan
Tenaga pemasangan ajir, 42 hok/ ha
pembuatan lubang dan piringan

Pemeliharaan tahun berjalan 45 hok/ha


(penyiangan, pendangiran,
penyulaman)
Tenaga pengawasan/ mandor 10 hok/ha
tanam
a. Pemeliharaan Tahun-I (P1) Distribusi bibit ke lubang 3 hok/ha
tanaman
Penyulaman 12 hok/ha
Penyiangan, pendangiran, 54 hok/ha
pemupukan, pengendalian hama
dan penyakit (3x)
Pengawasan/mandor tanam 10 hok/ha
b. Pemeliharaan Tahun-II (P2) Penyulaman serta penyiangan, 57 hok/ha
pendangiran, pemupukan,
pengendalian hama dan
penyakit (3x)
Pengawasan/mandor tanam 10 hok/ha
Sewa Kendaraan Angkut Bibit 3000 bibit/rit
dari Persemaian ke Lokasi
Penanaman
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 12 RPH
dalam rangka supervisi kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 12 RPH


dalam rangka supervisi
pendampingan kelompok tani

2. Pelatihan Drone Mapping Pelatihan untuk 20 orang 1 Paket


Pelaksanaan Perlindungan Pencegahan dan Pembatasan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket A
Hutan di Hutan Lindung dan Kerusakan Hutan Penggandaan 10 Paket A
Hutan Produksi 1. Perlindungan Hutan Produksi Pakaian Dinas Lapangan 1 set x jumlah personil
dan Hutan Lindung (KPH Peralatan Lapangan 1 Paket
Yogyakarta) Perlengkapan Lapangan 1 Paket
Rapat Koordinasi Perlindungan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 24 RPH x 12 Kali
dan Pengamanan Hutan

Pencegahan Kebakaran Hutan Tenaga pembuatan sekat bakar (luas sekat bakar/100 m2) x 1
Orang x 1 Hari
Hutan Produksi

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS


Pencegahan Kebakaran Hutan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Tenaga pengawas pembuatan (luas sekat bakar/500 m2) x 1
sekat bakar Orang x 1 Hari
Tenaga pemeliharaan sekat (luas sekat bakar/1000 m2) x 1
bakar Orang x 1 Hari
Angkut Kayu Temuan / Bencana Sewa kendaraan roda empat 24 RPH x 12 Bulan x 1 Kali
Alam (Pick Up)
Patroli Rutin Petugas Teknis Perjalanan Dinas Dalam Daerah 150 Orang x 12 Bulan x 4 Kali
Perlindungan Hutan Dalam Rangka Patroli
2. Rehabilitasi Hutan dan Lahan

Persiapan Rehabilitasi Hutan


dan Lahan
a. Kebutuhan Pupuk Kandang Belanja bahan-bahan 30.000 batang x 2 Kg
untuk Penanaman, kimia/pupuk
Pemeliharaan Tahun-I (P1), dan
Pemeliharaan Tahun-II (P2)

b. Belanja Bahan Pengadaan bahan/peralatan 1 Paket


kerja
Pembuatan papan nama 1 Buah/ha
penanaman
Kebutuhan Bibit 1100 btg/ ha
Ajir penanaman 300.00 batang + 1%
c. Rapat Koordinasi Kegiatan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 BDH x 1 Kali
Penanaman Kayu Putih koordinasi kegiatan penanaman
kayu putih
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 BDH x 1 Kali
pembinaan petani kegiatan
penanaman kayu putih

Pelaksanaan Rehabilitasi Hutan Penanaman Reboisasi 1 Paket


dan Lahan (Penanaman 1.100 batang/Ha)

Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket


Tahun-I (Penanaman 1.100
batang/Ha)

Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket


Tahun-II (Penanaman 1.100
batang/Ha)

Penanaman Reboisasi 1 Paket


(Penanaman 625 batang/Ha)
Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket
Tahun-I (Penanaman 625
batang/Ha)
Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket
Tahun-II (Penanaman 625
batang/Ha)
Penanaman Reboisasi 1 Paket
Agroforestry (Penanaman 400
batang/Ha)
Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket
Agroforestry Tahun-I
(Penanaman 400 batang/Ha)

Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket


Agroforestry Tahun-II
(Penanaman 400 batang/Ha)

Penanaman Reboisasi 1 Paket


Agroforestry (Penanaman 200
batang/Ha)
Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket
Agroforestry Tahun-I
(Penanaman 200 batang/Ha)

Penanaman Tanaman Reboisasi 1 Paket


Agroforestry Tahun-II
(Penanaman 200 batang/Ha)

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 5 BDH


dalam rangka supervisi kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 5 BDH


dalam rangka supervisi
pendampingan kelompok tani

Evaluasi Kinerja RHL 1 Paket


3. Pemeliharaan Pal Batas
Dalam Kawasan
Pemeliharaan Pal Batas Dalam Belanja Bahan - Bahan Untuk 1 Paket
Kawasan Penelusuran Pal
Pengadaan Ajir Ajir pemeliharaan pal batas 1500 ajir pal
dalam kawasan
Rapat Koordinasi Penelusuran Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 24 RPH x 1 Kali
Ulang Pal Batas Dalam Kawasan koordinasi
Hutan
Pelaksanaan Penelusuran dan Konsumsi Pelaksanaan 114 km x 5 Orang x 1 Hari
Pemasangan Pal Batas Penelusuran dan Pemasangan
Sementara Pal Batas Sementara

Tenaga surveyor 114 km x 5 Orang x 1 Hari


Penelusuran Pal Batas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 24 RPH x 2 Kali
Sementara
Pemanfaatan Hutan di Kawasan Koordinasi dan Sinkronisasi Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Hutan Produksi dan Hutan Pengendalian Izin Usaha atau Penggandaan 3 Paket D
Lindung Kerjasama Pemanfaatan di 1. Monitoring Evaluasi
Kawasan Hutan Produksi Pemanfaatan Hutan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 5 BDH
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 5 BDH
koordinasi dan evaluasi
pelaksanaan kegiatan

Cetak Peta Kerja 10 lembar


Pelaksanaan Perjalanan Dinas evaluasi 5 Orang x 5 BDH x 15 Hari
pengelolaan kawasan hutan
Upah tenaga bantu evaluasi 9 Orang x 5 BDH x 15 Hari
Konsumsi tenaga bantu evaluasi 13 Orang x 5 BDH x 15 Hari

Perlengkapan Penyelesaian 1 Paket


Permasalahan Tenurial
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
Penyusunan Laporan
Pelaksanaan Rehabilitasi di Luar Penyusunan Rencana Tahunan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Kawasan Hutan Negara Rehabilitasi Lahan (RTnRL) Penggandaan 10 Paket D
1. Review dokumen RKTP Jasa konsultansi kajian potensi 1 Paket
hutan rakyat
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2. Dokumen Rencana Tahunan
Rehabilitasi Lahan
Pelaksanaan Rehabilitasi di Luar Penyusunan Rencana Tahunan
Kawasan Hutan Negara Rehabilitasi Lahan (RTnRL)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Koordinasi Kegiatan
Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 6 Kali x 10 Lokasi
Pengambilan Data Penyusunan
Rencana Tahunan Rehabilitasi
Lahan
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali
Koordinasi Penyusunan
Dokumen Rencana Tahunan
Rehabilitasi Lahan

Cetak Dokumen 10 dokumen


3. Kajian Indentifikasi Lahan
Kritis
Pelaksanaan Jasa penyusunan Kajian 1 Paket
Identifikasi Lahan kritis
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
4. Review Dokumen Rencana
Pengelolaaan DAS Opak 2014-
2029
Pelaksanaan Jasa Konsultansi Review 1 Paket
Dokumen Pengelolaan DAS
Opak 2014-2029
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
5. Fasilitasi Forum DAS DIY
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 6 Kali
Koordinasi Kegiatan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali
Koordinasi Penyusunan
Dokumen Rencana Tahunan
Rehabilitasi Lahan

Cetak Dokumen 10 dokumen


Pembangunan Hutan Rakyat di Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Luar Kawasan Penggandaan 4 Paket D
Hutan Negara 1. Penanaman Hutan Rakyat
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
persiapan koordinasi kegiatan

Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 15 Lokasi


bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 15 Lokasi
Penyusunan rancangan teknis

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 1 Kali x 15 Lokasi


sosialisasi
Pelaksanaan Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 btg
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir per Btg bibit
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 15 Lokasi
pendampingan pelaksanaan

Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 15 Lokasi


pengawasan
2. Pembuatan Kebun Bibit
Rakyat (KBR)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Koordinasi kegiatan
Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi
bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 8 Lokasi
Penyusunan rancangan teknis

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi


sosialisasi
Pelaksanaan Upah pembersihan lahan 20 HOK
Upah pembuatan dan 5 HOK
pemasangan papan nama dan
papan kegiatan
Upah pembuatan bedeng tabur 35 HOK
dan bedeng sapih
Upah pemasangan instalasi air 20 HOK
dan bak penampungan
Upah pemasangan naungan 30 HOK
Upah pembuatan pondok kerja 20 HOK

Papan Nama Kegiatan 1 Buah


Pupuk organik 2 Kg/Btg
Benih 2 Kg untuk 20000 polybag
Bedeng 1 Paket
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi
pendampingan pelaksanaan

Pengawasan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi


pengawasan/monitoring

Pembangunan Penghijauan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D


Lingkungan di Luar Penggandaan 4 Paket D
Kawasan Hutan Negara 1. Penanaman Bambu di
Sepadan Sungai
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
koordinasi kegiatan
Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
penyusunan rancangan teknis

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi


sosialisasi
Pelaksanaan Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 btg
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir per 1 Btg bibit
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
pendampingan pelaksanaan

Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi


pengawasan/monitoring
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
2. Penanaman Aren
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
koordinasi kegiatan
Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
penyusunan rancangan teknis

Belanja makanan minuman 30 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi


rapat sosialisasi
Pelaksanaan Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 btg
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir per 1 Btg bibit
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi
pendampingan pelaksanaan

Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 5 Lokasi


Pengawasan/monitoring

Penerapan Teknik Konservasi 1. Pembangunan Bangunan


Tanah dan Air Sipil Teknis berupa Gully Plug
Hutan dan Lahan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
koordinasi kegiatan
Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi
bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi
penyusunan rancangan teknis

Belanja makanan minuman 30 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi


rapat sosialisasi
Pelaksanaan Mandor 4 Orang x 7 Hari
Pembantu Juru Ukur 1 Orang x 7 Hari
Juru Ukur 1 Orang x 7 Hari
Tukang Kayu Kasar 2 Orang x 7 Hari
Tenaga Pekerja 11 Orang x 7 Hari
Pembangunan Gully Plug 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 8 Lokasi
pengawasan/monitoring

2. Pembangunan Bangunan
Sipil Teknis berupa Dam
Penahan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
koordinasi kegiatan
Sosialisasi ke calon penerima 30 Orang x 1 Kali x 4 Lokasi
bantuan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 Lokasi
penyusunan rancangan teknis

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 1 Kali x 4 Lokasi


Sosialisasi
Pelaksanaan Mandor 4 Orang x 7 Hari
Pembantu Juru Ukur 1 Orang x 7 Hari
Juru Ukur 1 Orang x 7 Hari
Tukang Kayu Kasar 2 Orang x 7 Hari
Tenaga Pekerja 11 Orang x 7 Hari
Pembangunan Dam Penahan 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x 4 Lokasi
pengawasan/monitoring

Pengembangan Perbenihan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D


Penggandaan 4 Paket D
1. Kebun pangkas tanaman
langka
Persiapan media sampai dengan Rapat koordinasi 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
penaburan benih Perjalanan Dinas persiapan 4 Orang x 2 Kali
kegiatan
Pembabatan dan pembersihan Tenaga kerja 200 m2/HOK x 30.000 m2
lapangan Herbisida 500 m2/liter x 30.000 m2
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pembuatan bedeng tabur dan Tenaga kerja 100 m2/HOK
bedeng sapih Alat/perlengkapan 1 Paket
Pembuatan naungan dan Tenaga kerja 1 Buah/HOK x 350.000
sungkup bedeng tabur bibit/10.000
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pencampuran, pengayakan dan Tenaga kerja 3,5 m3/HOK
penyiapan media Tanah subur 1 m3/1.000 polybag x 350.000
bibit
Sekam padi 1 m3/2.000 polybag x 350.000
bibit
Media pasir 1 m3/2.000 polybag x 350.000
bibit
Pupuk organik 250 gr/batang x 350.000 bibit

Alat/perlengkapan 1 Paket
Panataan dan pengisian polybag Tenaga kerja 800 polybag/HOK
Alat/perlengkapan 1 Paket
Penanaman dan Penaburan Tenaga kerja 5 Kg/HOK
benih Benih 1 Paket x jenis bibit
Pembuatan setek pucuk Tenaga kerja 20 setek/HOK
tanaman Zat perangsang tumbuh 1 Kg/50.000 batang x
350.000bibit
Pancabutan dan penyapihan Tenaga kerja 1.000 batang/HOK
bibit Pupuk daun 1 Kg/120.000 batang x 350.000
bibit
Zat perangsang tumbuh 1 Kg/150.000 batang x 350.000
bibit
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pembuatan lobang tanam Tenaga Kerja 26 HOK per 400 btg
Pemasangan ajir Tenaga Kerja 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah/batang
Pemupukan Tenaga Kerja 13 HOK per 400 btg
Pupuk organik 5 Kg x pohon
Pupuk anorganik 0,25 Kg x pohon
Penanaman Tenaga Kerja 20 HOK per 400 btg
Evaluasi Persiapan media Perjalanan Dinas Evaluasi 4 Orang x 8 Kali
sampai dengan penaburan benih

Persiapan Pemeliharaan bibit di Rapat koordinasi 25 Orang x 2 Kali x 10 bln


bedeng sapih Perjalanan Dinas persiapan 4 Orang x 2 Kali
kegiatan
Persiapan Pemeliharaan bibit di
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
bedeng sapih KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Peralatan perlengkapan 1 Paket
lapangan
Pemupukan Tenaga kerja 5.000 btg/HOK
NPK 1 Kg/2.000 batang x 350.000
bibit
Penyiangan Tenaga kerja 10.000 batang/HOK x 7 Bulan

Penyiraman Tenaga kerja 100.000 batang/HOK x 24 Kali x


7 Bulan
BBM 1 Paket
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pemeliharaan pompa air 1 Paket
penyiraman tanaman
Perbaikan jaringan air 1 Paket
penyiramann tanaman
Pembuatan/pemeliharaan jalan 1 Paket
menuju sumber air penyiraman
tanaman
Pemotongan akar, pengurangan Tenaga kerja 2.000 batang/HOK
daun dan penataan kembali Alat/perlengkapan 1 Paket
Seleksi dan penyulaman Tenaga kerja 2.500 btg/HOK x 25 % x
350.000 bibit
Bibit 25 % x 350.000 bibit
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pengendalian OPT Tenaga kerja 25.000 batang/HOK
Fungisida 1 Kg/75.000 batang x 350.000

Insektisida 1 liter/75.000 batang x 350.000

Alat/perlengkapan 1 Paket
Penyiapan bibit siap salur Tenaga kerja 2.000 btg/ HOK
Papan daftar mutasi bibit 2 Buah
Penilaian Mutu Bibit/ Sertifikasi 1 Paket

Pengedropan bibit ke lokasi 2 Orang x 4 BDH


Evaluasi Pemeliharaan bibit di Perjalanan Dinas Evaluasi 4 Orang x 8 Kali
bedeng sapih
Sumber Benih Tanaman Kayu
Putih/ Jati/ Mahoni
Persiapan Rapat koordinasi 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
Pembabatan dan pembersihan Tenaga kerja 500 m2/HOK
bawah tegakan Papan sumber benih 2 bh
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pemupukan Tenaga kerja 100 phn/HOK x 2 Kali
Pupuk organik 5 Kg/pohon
Pupuk anorganik 0,25 Kg/pohon
Pengambilan benih Tenaga kerja benih kayu putih 110 pohon/HOK

Tenaga kerja benih jati/mahoni 5 pohon/HOK

Alat/perlengkapan 1 Paket
Perlakuan benih Tenaga kerja kayu putih 25 pohon/HOK
Tenaga kerja benih jati/mahoni 10 pohon/HOK

Alat/perlengkapan 1 Paket
Sertifikasi sumber benih 10 Ha x biaya sertifikasi
Sertifikat sumber benih 7 Sumber Benih
Perjalanan Dinas Evaluasi 4 Orang x 7 SB x 4 Kali
pengelolaan sumber benih
Kebun Pangkas
Jati/Pulai/Tanaman Sejenis
Pembersihan dan penggemburan Tenaga kerja 100 m2/HOK
tanah kebun pangkas

Penanaman Tenaga kerja 20 phn /HOK


Penyiangan dan pendangiran Tenaga kerja 100 m2/HOK x 4 Kali
Pemupukan Tenaga kerja 100 phn/HOK x 2 Kali
Pupuk organik 5 Kg/pohon
Pupuk anorganik 0,25 Kg/pohon
Penyiraman Tenaga kerja 200 phn/HOK x 4 Kali x5 bln
BBM 1 Paket
Pelaksanaan Perlindungan Pencegahan dan Pembatasan Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket D
Hutan di Hutan Lindung dan Kerusakan Kawasan Hutan Penggandaan 6 Paket D
Hutan Produksi 1. Pemeliharaan Batas Kawasan
Hutan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 5 BDH
koordinasi
Cetak Peta Kawasan 10 lembar
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 5 BDH
koordinasi dan evaluasi
pelaksanaan kegiatan

Pelaksanaan
a. Penelusuran Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 BDH x 50 Hari
rangka
penelusuran/Inventarisasi tanda
batas kawasan hutan
Upah tenaga bantu 2 HOK per 2 km
penelusuran/Inventarisasi tanda
batas kawasan hutan
Konsumsi pelaksanaan 3 Orang per 2 km
penelusuran batas
Alat/Perlengkapan 1 Paket
b. Penegasan tanda batas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 20 Lokasi x 2 Kali
dalam rangka penegasan tanda
batas
Upah tenaga bantu penegasan 4 OH per 2 papan
tanda batas
c. Pemeliharaan tanda batas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 1 Lokasi x 20 Kali
dalam rangka pemeliharaan
tanda batas
Upah tenaga bantu 3 OH per 2 pal
pemeliharaan tanda batas
Konsumsi Pelaksanaan 4 OH per 2 pal
pemeliharaan tanda batas
Alat/Perlengkapan 1 Paket
d. Sosialisasi Batas Kawasan Transport Peserta 25 Orang x 5 Angkatan
Hutan Daerah Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 5 Angkatan
Umum
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Angkatan
dalam rangka pelaksanaan

Poster 50 lembar x 5 Angkatan


Leaflet 100 lembar x 5 Angkatan
2. Penyelesaian Permasalahan
Tenurial Kawasan Hutan

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 5 BDH


koordinasi
Cetak Peta Kawasan 10 lembar
Persiapan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas koordinasi dan 5 Orang x 2 Kali x 5 BDH
evaluasi pelaksanaan kegiatan

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 12 Bulan


rapat penyelesaian
permasalahan tenurial
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 12 Bulan
tinjauan lokasi permasalahan
tenurial
Perlengkapan Penyelesaian 1 Paket
Permasalahan Tenurial
Cetak Peta Kerja 6 lembar
Cetak Peta Hasil 10 lembar
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 BDH x 15 Hari
penyelesaian permasalahan
tenurial
Upah tenaga bantu penyelesaian 6 Orang x 5 BDH x 15 Hari
permasalahan tenurial

Konsumsi tenaga penyelesaian 9 Orang x 5 BDH x 15 Hari


tenurial
3. Peningkatan kapasitas SDM
perlindungan dan pengamanan
hutan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
persiapan dan koordinasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Lokasi/BDH

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 5 Hari x 5 Angkatan


Umum
Transport Peserta 40 Orang x 5 Hari x 5 Angkatan

seminar kit 40 set x 5 Angkatan


modul pelatihan 40 set x 5 Angkatan
instruktur 3 jpl x 5 Hari x 5 Angkatan
narasumber 3 OJ x 5 Hari x 5 Angkatan
Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Hari x 5 Angkatan

Sewa tempat pertemuan 5 Hari x 5 Angkatan


Sewa Sound System 5 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 5 Hari x 5 Angkatan
Topi Lapangan 40 Buah x 5 Angkatan
Kaos Lapangan 40 Buah x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Hari x 5 Angkatan
(panitia)
Perjalanan Dinas Dalam 6 Orang x 5 Hari x 5 Angkatan
Daerah/bantuan transport
narasumber/instruktur
2. Apel siaga bagi Polisi
Kehutanan dan Aparat Penegak
Hukum Kehutanan di wilayah
DIY
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
persiapan dan koordinasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali

Pelaksanaan Baliho/spanduk 10 m2
Sewa Tenda 75 m2
Sewa Sound system lapangan 1 Paket

Sewa kursi/meja 100 Buah


Makanan dan Minuman Harian 150 Orang
Umum
3. Tindak Lanjut Penegakan Biaya Pemeriksaan Setempat 10 Kasus/perkara
Hukum Tindak Pidana Saksi Ahli 10 Kasus/perkara
Kehutanan Sewa kendaraan angkut barang 1 unit x 10 kasus/perkara
bukti
Tenaga bongkar muat kayu 4 Orang x 1 Hari x 10
barang bukti kasus/perkara
Tenaga pengamanan kayu 4 Orang x 2 Hari x 10
barang bukti di lapangan kasus/perkara
4. Pembinaan Masyarakat di
Sekitar Kawasan Hutan pada 5
BDH di wilayah DIY
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Lokasi
persiapan dan koordinasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 10


Umum Angkatan
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 10
Angkatan
instruktur 6 jpl x 1 Hari x 10 Angkatan
Sewa kursi/meja 50 Buah x 10 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 10 Angkatan
Sewa Sound System 1 Hari x 10 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 10 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi

5. Fasilitasi pembentukan
masyarakat mitra polhut (MMP)

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 10 Lokasi


persiapan dan koordinasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi

Pelaksanaan
a. Sosialisasi Pembentukan MMP Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi

Narasumber 3 OJ x 1 Hari x 10 Lokasi


Sewa kursi/meja 50 Buah x 10 Lokasi
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 10 Lokasi
Sewa Sound System 1 Hari x 10 Lokasi
Sewa LCD 1 Hari x 10 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 10 Lokasi

b. Pelaksanaan Pembentukan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan


MMP Umum
Seminar kit 40 set x 5 Angkatan
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan

Narasumber 3 OJ x 1 Hari x 5 Angkatan


kaos lapangan 40 Buah x 5 Angkatan
Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 5 Angkatan
MMP

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Sewa Sound System 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 5 Lokasi

c. Bimtek Bagi MMP Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan

instruktur 6 jpl x 1 Hari x 5 Angkatan


Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa Sound System 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 5 Lokasi

d. Patroli Pengamanan Hutan Honorarium Tenaga Patroli 25 Orang x 1 Hari x 5 BDH x 12


bersama MMP Pengamanan Hutan Masyarakat Bulan
Mitra Polhut
Perjalanan Dinas supervisi 4 Orang x 1 Hari x 5 BDH x 12
patroli pengamanan hutan Bulan
Pencegahan dan Pembatasan Penunjang Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Kerusakan Hasil Hutan Penggandaan 1 Paket D
Operasi Pencegahan dan
Pembatasan Kerusakan Hasil
Hutan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
persiapan dan koordinasi

Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi


dalam rangka monitoring
pelaksanaan perlindungan
hutan pada pemegang izin
perhutanan sosial

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi


dalam rangka pengawasan
peredaran hasil hutan kayu di
sekitar kawasan hutan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi


dalam rangka uji petik sumber
bahan baku pada unit usaha
pengolahan hasil hutan kayu

Koordinasi, Sinkronisasi dan Penunjang Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Pelaksanaan Perlindungan Penggandaan 1 Paket D
Hutan 1. Fasilitasi penanganan hama
hutan (fasilitasi identifikasi,
pelatihan dan penanganan
hama hutan) di wilayah DIY

a. Identifikasi Gangguan Hama Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Kali
Hutan di wilayah KPH dan
Tahura
b. Koordinasi pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 12 Kali
perlindungan hutan di
KPH/BDH dan Tahura Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 12 Kali

c. Koordinasi Persiapan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 5 Lokasi


Pelatihan Pencegahan dan
Pengendalian Hama Hutan
d. Pelatihan Pencegahan dan Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 2 Hari x 5 Lokasi
Pengendalian Hama Hutan harian umum
Transport Peserta 40 Orang x 2 Hari x 5 Angkatan

Narasumber 3 OJ x 1 Hari x 5 Angkatan


Instruktur 3 JPL x 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 2 Hari x 5 Angkatan
Sewa Sound System 2 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 2 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Hari x 5 Lokasi

e. Pengadaan Peralatan Pengadaan Peralatan 1 Paket


Perlindungan dan Pengamanan Perlindungan dan Pengamanan
Hutan Hutan
Koordinasi, Sinkronisasi dan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
Pelaksanaan Penggandaan 4 Paket D
Pencegahan/Penanggulangan 1. Pelaksanaan
Kebakaran Hutan dan Lahan patroli/sosialisasi pencegahan
dan pengendalian kebakaran
hutan dan lahan

a. Sosialisasi pencegahan dan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali


pengendalian kebakaran hutan koordinasi
dan lahan Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan

Narasumber 3 OJ x 1 Hari x 5 Angkatan


Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa Sound System 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 5 BDH
dalam rangka koordinasi
persiapan sosialisasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 5 BDH


dalam rangka sosialisasi
pencegahan dan pengendalian
kebakaran hutan dan lahan

b. Patroli Pencegahan dan Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 5 Kali x 5 BDH
Pengendalian Kebakaran Hutan koordinasi
dan Lahan bersama Masyarakat Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 5 BDH
Peduli Api (MPA) dalam rangka koordinasi
persiapan Patroli Pencegahan
dan Pengendalian Kebakaran
Hutan dan Lahan bersama MPA

Honorarium Tenaga Patroli 30 Orang x 5 Kali x 5 BDH


Pencegahan dan Pengendalian
Kebakaran Hutan dan Lahan
bersama MPA
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 5 BDH
dalam rangka supervisi Patroli
Pencegahan dan Pengendalian
Kebakaran Hutan dan Lahan
bersama MPA

c. Monitoring dan Evaluasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali x 5 BDH
Pelaksanaan Pembuatan dan
Pemeliharaan Sekat Bakar di
wilayah
KPH dan Tahura
2. Pelaksanaan fasilitasi
pembentukan dan pembinaan
masyarakat peduli api (MPA)

a. Sosialisasi Pembentukan MPA Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali x 5 BDH
koordinasi persiapan
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan

narasumber 3 OJ x 1 Hari x 5 Angkatan


Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa Sound System 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi
dalam rangka koordinasi
persiapan sosialisasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi


dalam rangka sosialisasi
Pembentukan MPA

b. Pembentukan MPA ID card anggota MPA 30 Buah x 5 Angkatan


Materai 30 Buah x 5 Angkatan
Kaos lapangan pembentukan 30 Buah x 5 Angkatan
MPA
Seminar kit pembentukan MPA 30 set x 5 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Hari x 5 Angkatan


Umum
Transport Peserta 40 Orang x 3 Hari x 5 Angkatan

narasumber 1 OJ x 3 Hari x 5 Angkatan


instruktur 6 jpl x 3 Hari x 5 Angkatan
Sewa kursi/meja 50 Buah x 3 Hari x 5 Angkatan

Sewa tempat pertemuan 3 Hari x 5 Angkatan


Sewa Sound System 3 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 3 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Hari x 25 Lokasi
dalam rangka Pembentukan
MPA
c. Pembinaan MPA Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 5 Angkatan

instruktur 6 jpl x 1 Hari x 5 Angkatan


Sewa kursi/meja 50 Buah x 5 Angkatan
Sewa tempat pertemuan 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa Sound System 1 Hari x 5 Angkatan
Sewa LCD 1 Hari x 5 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 25 Lokasi
dalam rangka Pembinaan MPA

PROGRAM PENGELOLAAN Pelaksanaan Pengolahan Hasil Rencana Pengolahan Hasil Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
HUTAN Hutan Kayu dengan Kapasitas Hutan Kayu dengan Kapasitas Penggandaan 4 Paket D
Produksi <6000 m3/tahun Produksi <6000 m3 1. Pelaporan Pemegang Izin Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 20 Kali
kordinasi
a. Bimbingan Teknis (Rencana Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 3 Kali
Pengolahan Hasil Hutan Kayu Umum
dengan Kapasitas Produksi Narasumber 3 Orang x 2 jam x 3 Kali
<6000 m3) Moderator 1 Orang x 3 Kali
Instruktur 1 Orang x 2 jam x 3 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kali

Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x 3 Kali


Banner 1 Buah x 3 Kali
Sertifikat peserta 30 Buah x 3 Kali
Perjalanan Dinas Narasumber 3 Orang x 1 PP x 3 Kali
Pusat
b. Stock opname dalam rangka Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 30 Lokasi
penyusunan RPBBI
c. Evaluasi penyusunan RPBBI Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 30 Lokasi
dan persiapan penyusunan
tahun berikutnya

d. Monitoring dan Evaluasi Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 4 Kali


pemegang ijin Umum
Transport Peserta 30 Orang x 4 Kali
Pembinaan dan Pelaksanaan 1. Fasilitasi Pemasaran Hasil
Pengolahan Hasil Hutan Kayu Hutan
dengan Kapasitas Produksi a. Sosialisasi Temu Usaha Narasumber 6 OJ x 4 Kali
<6000m3/tahun Moderator 1 OK x 4 Kali
Akomodasi/Makanan dan 50 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Minuman Harian Umum
Perjalanan Dinas Narasumber 3 Orang x 1 PP x 4 Kali
Pusat
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Banner 1 Buah x 4 Kali
Sertifikat peserta 40 Buah x 4 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 10 Lokasi

2. Pengembangan Aplikasi Pengembangan Aplikasi 1 Paket


Virtual Exhibition Produk Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
3. Pembinaan, Pengendalian dan Narasumber 6 OJ x 4 Kali
Pengawasan Pemegang Izin Moderator 1 OK x 4 Kali
Pengolahan Hasil Hutan Kayu Instruktur 2 JPL x 4 Kali
Perjalanan Dinas Narasumber 3 Orang x 1 PP x 4 Kali
Pusat
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Umum
Transport Peserta 40 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Sertifikat peserta 30 Buah x 4 Kali
Banner 1 Buah x 4 Kali
a. Pembinaan, Pengendalian, Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 25 Lokasi
dan Pengawasan Pemegang Izin dalam rangka Pembinaan,
Pengolahan Hasil Hutan Kayu Pengendalian, dan Pengawasan
Pemegang Izin Pengolahan Hasil
Hutan Kayu
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
b. Pembinaan, Pengendalian, Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 25 Lokasi
dan Pengawasan Penampungan Pembinaan, Pengendalian, dan
Hasil Hutan Kayu Pengawasan Penampungan Hasil
Hutan Kayu

c. Pembinaan, Pengendalian, Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 4 Kali 25


dan Pengawasan Pemegang Izin Pembinaan, Pengendalian, dan Lokasi
Usaha Pemanfaatan Hutan Pengawasan Pemegang Izin
Usaha Pemanfaatan Hutan

d. Pembinaan, Pengendalian, Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 4 Kali 25


dan Pengawasan Produksi Hasil Pembinaan, Pengendalian, dan Lokasi
Hutan Kayu Pengawasan Produksi Hasil
Hutan Kayu

e. Evaluasi pemegang izin usaha Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 4 Kali 25
pemanfaatan hasil hutan Evaluasi pemegang izin usaha Lokasi
pemanfaatan hasil hutan

4. Pengembangan Aplikasi Pengembangan Aplikasi 1 Paket


Sistem Informasi Penatausahaan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
5. Pembinaan, Pengendalian dan Narasumber 6 OJ x 4 Kali
Pengawasan Pengolahan Hasil Moderator 1 OK x 4 Kali
Hutan Bukan Kayu Instruktur 2 JPL x 4 Kali
Perjalanan Dinas Narasumber 3 Orang x 1 PP x 4 Kali
Pusat
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Umum
Transport Peserta 30 Orang x 1 Hari x 4 Kali
Banner 1 Buah x 4 Kali
Sertifikat peserta 30 Buah x 4 Kali
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 25 Lokasi

PROGRAM PENGELOLAAN Perbenihan Tanaman Hutan Sertifikasi Mutu Bibit Tanaman Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket A
HUTAN Kehutanan Penggandaan 2 Paket A
1. Sertifikasi Bibit Tanaman
Kehutanan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 3 Kali
Koordinasi Persiapan
Cetak Leaflet Juknis Sertifikasi 2.000 eksp

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kali x 1 Lokasi


dalam rangka persiapan
sertifikasi
Pelaksanaan
a. Sertifikasi Rapat koordinasi Pelaksanaan 15 Orang x 4 Kali

Peralatan teknis untuk 1 Paket


pelaksaan sertifikasi mutu bibit

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 6 Kali x 1 Lokasi


dalam rangka sertifikasi /
penilaian leyakan mutu bbibit

b. Monitoring dan Pengawasan Rapat evaluasi dan pengawasan 15 Orang x 3 Kali


pengangkutan bibit Tanaman pengankutan bibit
Kehutanan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kali x 1 Lokasi
dalam rangka pengawasan dan
pengangkutan bibit

Sertifikasi Sumber benih Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket A


Penggandaan 2 Paket A
1. Sertifikasi Sumber Benih
Persiapan Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 8 Kali
Koordinasi Persiapan
Peralatan untuk Sertifikasi 1 Paket
sumber benih
Bahan-bahan untuk proses 1 Paket
sertifikasi sumber benih
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Lokasi x 2 Kali
dalam rangka persiapan
sertifikasi
Pelaksanaan
a. Sertifikasi Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 2 Kali
Koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Lokasi x 4 Kali
dalam rangka sertifikasi sumber
benih
Surveylance Sumber Benih 1 Paket
(Retribusi ke BPTH Wil I
Palembang)
b. Pemetaan lokasi sumber Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 4 Kali
benih Koordinasi
Peralataan lapangan 1 Paket
Perjalanan Dinas dalam daerah 5 Orang x 4 Lokasi x 2 Kali
dalam rangka pemetaan calon
sumber benih

2. Pemeliharaan Sumber Benih

Persiapan Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 2 Kali


Koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Lokasi x 8 Kali
dalam rangka Pengawasan dan
pengawalan tegakan/pohon
induk
Pelaksanaan Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 2 Kali
Koordinasi
Peralatan dan bahan 1 Paket
pemeliharaan tegakan/ pohon
induk
Pemeliharaan tegakan/pohon 360 HOK
induk
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Lokasi x 8 Kali
dalam rangka supervisi
pemeliharaan sumber benih

Pelaporan Makanan dan minuman rapat 15 Orang x 2 Kali


Koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x jml Lokasi x 8 Kali
dalam rangka monitoring dan
evaluasi sumber benih

Sertifikasi mutu benih Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket A


Penggandaan 2 Paket A
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali
Koordinasi Persiapan
Peralatan dan Bahan 1 Paket
Laboratorium untuk pengujian
Sertifikasi mutu benih

Persiapan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang X 2 Kali x 1 Lokasi
dalam rangka sosialisasi
sertifikasi mutu benih

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali


Koordinasi Persiapan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 6 Kali x 1 Lokasi
dalam rangka sertifikasi mutu
benih
Pengawasan Peredaran benih Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket A
dan/atau bibit Tanaman Penggandaan 3 Paket A
Kehutanan 1. Pembinaan dan Pengawalan
Pengada dan Pengedar Benih
dan/atau bibit

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 4 Kali


Koordinasi Persiapan Pembinaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 10


Persiapan Pembinaan pengada/pengedar
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 4 Kali
Koordinasi Pembinaan dan
Pengawalan Pengada dan
Pengedar Benih dan/atau bibit

Sepatu Lapangan 6 Orang


Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 6 Kali x 10
Pembinaan dan Pengawalan pengada/pengedar
Pengada dan Pengedar Benih
dan/atau bibit

2. Pengawasan Peredaran
benuih/bibit diwilayah DIY
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali
Koordinasi Persiapan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 2 Kali x 10
Persiapan Pengawasan pengada/pengedar
peredaran benih dan/atau bibit

Pelaksanaan
a. Pengawasan Peredaran benih Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali
dan/atau bibit Tanaman Koordinasi pengawasan
Kehutanan peredaeran benih dan/atau bibit
Tanaman Kehutanan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kali x 10


dalam rangka Pengawasan pengada/pengedar
peredaran benih dan/atau bibit

b. Penilaian Kelayakan Pengada Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 3 Kali x 1


dan Pengedar benih dan/atau dalam rangka penlaian pengada/pengedar
bibit Tanaman Kehutanan kelayakan pengada dan
pengedar benih dan/atau bibit
Tanaman Kehutanan

Pembangunan sumber benih Pemeliharaan Sumber Benih


Unggul Kayu Putih
Persiapan Rapat koordinasi 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
Penyiangan dan pendangiran Tenaga kerja 100 batang/HOK x 7 Bulan
Herbisida 500 m2/liter x luas
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pemeliharaan label tanaman Tenaga kerja 100 batang/HOK
Alat/perlengkapan/label 1 Paket
Penyulaman Tenaga kerja 100 batang/HOK
Bibit 25 % x jmlh bibit
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pembabatan dan pembersihan Tenaga kerja 500 m2/HOK
bawah tegakan Papan sumber benih 20 sumber benih
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pemupukan Tenaga kerja 100 phn/HOK x 2 Kali
Pupuk organik 5 Kg/pohon
Pupuk anorganik 0,25 Kg/pohon
Pengawasan dan pemeliharaan Tenaga kerja 10.000 batang/HOK
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pengukuran tanaman Tenaga kerja 100 batang/HOK
Alat/perlengkapan 1 Paket
Seleksi dan penjarangan Tenaga kerja 5 pohon/HOK
Alat/perlengkapan 1 Paket
Pengambilan benih Tenaga kerja benih kayu putih 110 pohon/HOK

tenaga kerja benih jati/mahoni 5 pohon/HOK

Alat/perlengkapan 1 Paket
Perlakuan benih Tenaga kerja kayu putih 225 pohon/HOK
Tenaga kerja benih jati/mahoni 10 pohon/HOK

Alat/perlengkapan 1 Paket
Sertifikasi sumber benih 10 Ha x biaya sertifikasi
Sertifikat sumber benih jmlh sertifikat
Perjalanan Dinas Evaluasi 4 Orang x 10 Lokasi x 4 Kali
pengelolaan sumber benih
PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Kawasan Bernilai Penguatan Kapasitas dan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI Ekosistem Penting, daerah Pemberdayaan Masyarakat di Penggandaan 4 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Penyangga Kawasan Suaka Kawasan Bernilai Ekosistem 1. Fasilitasi Pengembangan
Alam dan Kawasan Pelestarian Penting Kewenangan Daerah Wisata Edukasi Tanam
Alam Propinsi Mangrove, Bird Watching, dan
Budidaya Kepiting Sistem Crab
Bowl
a. Pelatihan wisata edukasi
tanam mangrove
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
Persiapan
Perjalan dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
persiapan
Pelaksanaan
1) Pelatihan Wisata Edukasi Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Tanam Mangrove Angkatan
Instruktur 6 JPL x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x 3 Kelompok
x 3 Angkatan
Konsumsi Pelatihan 38 Orang x 3 Hari x 3 Kelompok
x 3 Angkatan
Sewa tempat 1 unit x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Sertifikat 25 Orang x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Peralatan Pelatihan 1 Paket x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Hari x 3 Kelompok x
3 Angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak Laporan 2 dokumen
Perlenngkapan peserta (kaos, 30 Buah x 3 Kelompok x 3
topi) Angkatan
2)Pembinaan KTH/Petani Makanan dan Minuman 30 Orang x 2 Kali x 3 Kelompok
Pembinaan KTH
Perjalanan Dinas pendampingan 4 Orang x 2 Kali x 3 Kelompok

Peralatan/Perlengkapan Sarpras 1 Paket x 3 Kelompok

c. Pelatihan bird watching


Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
sosialisasi, persiapan, dan
koordinasi
Perjalan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
Persiapan dan Sosialisasi
Pelaksanaan
1) Pelatihan Bird Watching Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Instruktur 8 JPL x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Bahan pelatihan 1 Paket x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x 3 Kelompok
x 3 Angkatan
Sewa tempat 1 unit x 3 Hari x 3 Kelompok x 3
Angkatan
cetak sertifikat 25 Orang x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Peralatan Pelatihan 1 Paket x 3 Kelompok x 3
Angkatan
Peralatan/ Perlengkapan 1 Paket x 3 Kelompok x 3
Sarpras Peningkatan Kelas Angkatan
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Hari x 3 Kelompok x
3 Angkatan

Perlenngkapan peserta (kaos, 30 Buah x 3 Kelompok x 3


topi) Angkatan
2) Pembinaan KTH/Petani Makan dan Minum Pembinaan 30 Orang x 2 Kali x 3 Kelompok
KTH
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Kelompok
Pembinaan KTH/Petani

3) Pelatihan budidaya kepiting


sistem Crab Bowl
Persiapan Alat Tulis Kantor 1 Paket
Bahan pelatihan 1 Paket x 2 Angkatan
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
sosialisasi, persiapan, dan
koordinasi
Perjalan dinas persiapan dan 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi
sosialisasi
Pelaksanaan
1) Pelatihan Budidaya Kepiting Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 2 Angkatan
Sistem Crab Bowl Instruktur 8 JPL x 3 Hari x 2 Angkatan
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 38 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan


Umum
Sewa tempat 1 unit x 3 Hari x 2 Angkatan
cetak sertifikat 25 Orang x 2 Angkatan
Peralatan Pelatihan 1 Paket x jmlh Angkatan
Peralatan/ Perlengkapan 1 Paket x 2 Angkatan
Sarpras Peningkatan Kelas
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan

Perlenngkapan peserta (kaos, 30 Buah x 2 Angkatan


topi)
2) Pembinaan KTH/Petani Makanan dan Minuman 30 Orang x 2 Kali x 2 Kelompok
pembinaan KTH
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Kelompok
Pembinaan KTH/Petani

2. Penguatan kapasitas
SDM/masyarakat dalam
pengelolaan kawasan di KEE
lahan basah
a. Pelatihan pengelolaan
kawasan, kelembagaan, SDM,
dan usaha pemanfaatan

Persiapan Bahan pelatihan 1 Paket x 2 Angkatan


Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
Persiapan
Perjalan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi
Persiapan dan Sosialisasi
Pelaksanaan
1) Pelatihan Pengelolaan Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 2 Angkatan
Kawasan, Kelembagaan, SDM, Instruktur 8 JPL x 3 Hari x 2 Angkatan
dan Usaha Pemanfaatan Transport peserta on class (dlm 30 Orang x 3 Hari x 2
daerah) Angkatan
Makanan dan Minuman Harian 38 Orang x 3 Hari x 2
Umum Angkatan
Sewa tempat 1 unit x 3 Hari x 2 Angkatan

Sertifikat 30 Orang x 2 Angkatan


Peralatan Pelatihan 1 Paket x 2 Angkatan
Peralatan/ Perlengkapan 1 Paket x 2 Angkatan
Sarpras Peningkatan Kelas
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan

Perlenngkapan peserta (kaos, 30 Buah x 2 Angkatan


topi)
2) Pembinaan KTH/Petani Makanan dan Minuman 30 Orang x 2 Kali x 2 Angkatan
pembinaan KTH
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Angkatan
Pembinaan KTH
PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Kawasan Bernilai Perencanaan Pemanfaatan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI Ekosistem Penting, daerah Ekosistem Karst Penggandaan 4 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Penyangga Kawasan Suaka 1. Pemantauan Kesesuaian
Alam dan Kawasan Pelestarian Rencana Pemanfaatan
Alam Ekosistem Karst untuk Sektor
Pariwisata
Persiapan Bahan/guide 1 Paket
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 10 Lokasi


persiapan/sosialisasi
TA Anthropologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Biologi/Botani 1 Orang x 3 Bulan
Persiapan

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
TA Geologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Hidrologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Hukum 1 Orang x 3 Bulan
TA Kehutanan/Lingkungan 1 Orang x 3 Bulan
TA Konservasi/Ekologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Pariwisata 1 Orang x 3 Bulan
TA Sosial Ekonomi 1 Orang x 3 Bulan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi pelaksanaan kegiatan

Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali


tabulasi dan olah data
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali
analisis data
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 10 Lokasi
identifikasi dan inventarisasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 10 Lokasi


Perjalanan validasi data

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 10 Lokasi


cross check data
Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali
monev kegiatan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 9 Kali
penyusunan laporan hasil
pemantauan
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 Kali
finalisasi laporan
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Umum ekspose laporan

Narasumber ekspose laporan 3 OJ x 2 Kali


PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Kawasan Bernilai Pengendalian Kerusakan dan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI Ekosistem Penting, daerah Pemeliharaan Ekosistem Karst Penggandaan 4 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Penyangga Kawasan Suaka 1. Rehabilitasi Kawasan Lindung
Alam dan Kawasan Pelestarian Karst dengan Tanaman Native
Alam Karst
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali


koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi


Persiapan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi
koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi


penyusunan rancangan teknis

Cetak Rancangan Teknis 20 eksemplar


Pelaksanaan
a. Penanaman Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 btg
tanam
Tenaga Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 ajir/Btg
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 1 Paket
papan nama 1 Buah x 2 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi


pengawasan kegiatan
b. Bimtek Pelestarian Kawasan Narasumber 4 OJ x 3 Hari x 2 Angkatan
Karst Instruktur 4 JPL x 3 Hari x 2 Angkatan
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan


Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 Hari x 2 Angkatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan
Bimtek Pelestarian Kawasan
Karst
Pelaporan Cetak laporan 20 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Lokasi
Monev

2. Pemantauan Ekosistem Karst


di Geosite Gua Ngingrong

Persiapan Bahan/guide 1 Paket


Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali
sosialisasi, persiapan, koordinasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 10 Lokasi


persiapan dan sosialisasi

TA Biologi/Botani 1 Orang x 3 Bulan


TA Geologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Hidrologi 1 Orang x 3 Bulan
TA Kehutanan/Lingkungan 1 Orang x 3 Bulan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah jumlah TA x 4 Kali x 10 Lokasi


identifikasi dan inventarisasi

Perjalanan Dinas Dalam Daerah jumlah TA x 4 Kali x 10 Lokasi


validasi data
Perjalanan Dinas Dalam Daerah Jumlah TA x 2 Kali x 10 Lokasi
cross check data
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 2 Kali
tabulasi dan olah data
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali
analisis data
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 5 Kali
penyusunan laporan hasil
pemantauan
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali
pembahasan laporan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
finalisasi laporan
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Hari
ekspose laporan
Narasumber Ekspose 3 OJ x 10 Lokasi
Perjalanan monev 4 Orang x 2 Kali x 10 Lokasi
3. Penyusunan Kriteria Baku Konsultansi Penyusunan 1 Paket
Kerusakan Ekosistem Karst Kriteria Baku KErusakan
Daerah Ekosistem Karst Daerah
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Kawasan Bernilai Pengendalian Kerusakan dan Penunjang Alat Tulis Kantor 1 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI Ekosistem Penting, daerah Pemeliharaan Ekosistem Lahan Penggandaan 2 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Penyangga Kawasan Suaka Basah 1. Konservasi Ekosistem Lahan
Alam dan Kawasan Pelestarian Basah DTA melalui Pengkayaan
Alam Tanaman Lokal Khas di 3 Lokasi
DTA
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali


koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi


sosialisasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
penyusunan rancangan teknis

Cetak Rantek 20 eksemplar


Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
koordinasi pelaksanaan kegiatan

a. Penanaman Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg


Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 btg
tanam
Tenaga Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 ajir/batang
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
papan nama 1 Buah x 3 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi


pengawasan kegiatan
b. Pemeliharaan I Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 lubang
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 lubang
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Bibit 20% x 1000 batang
Pupuk 2 Kg/Btg
Ajir 1 ajir/batang
c. Pendampingan Narasumber 4 OJ x 3 hr x 3 Lokasi
Instruktur 4 JPL x 3 hr x 3 Lokasi
Transport Peserta 30 Orang x 3 hr x 3 Lokasi
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 hr x 3 Lokasi
Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 hr x 3 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 hr x 3 Lokasi
Pendampingan
Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Cetak Laporan 10 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali
Monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 3 Lokasi
Monev
2. Pemeliharaaan Ekosistem
Lahan Basah melalui
Penanaman Mangrove di KEE
Lahan Basah (BAROS)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali


koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


sosialisasi dan persiapan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


koordinasi pelaksanaan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali


penyusunan rancangan teknis

Cetak rantek 30 eksemplar


Pelaksanaan
a. Penanaman Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Tenaga pembuatan/pemasangan 20 HOK per 400 btg
pagar

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
Bibit 10000 btg/ha
Bampu petung 400 batang/ha
bambu apus 400 batang/ha
Paranet 4 roll/ha
Paku reng 25 Kg/ha
Tali PE 1 roll/ha
papan nama 1 Buah x 1 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


pengawasan kegiatan
b. Pemeliharaan I Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 lubang
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
b. Pemeliharaan I

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Bibit 20% x 1000 btg
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
c. Pendampingan Narasumber 4 OJ x 3 Hari
Instruktur 4 JPL x 3Hari
Transport Peserta 30 Orang x 3Hari
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Hari
Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 Hari
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3Hari
Pendampingan
Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Cetak Laporan 10 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
monev
3. Pemeliharaaan Ekosistem
Lahan Basah melalui
Penanaman Mangrove di KEE
Lahan Basah (JANGKARAN)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali


koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


sosialisasi dan persiapan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


koordinasi pelaksanaan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali


penyusunan rancangan teknis

Cetak rantek 30 eksemplar


Pelaksanaan
a. Penanaman Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Tenaga pembuatan/pemasangan 20 HOK per 400 btg
pagar

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
Bibit 10000 btg/ha
Bampu petung 400 batang/ha
bambu apus 400 batang/ha
Paranet 4 roll/ha
Paku reng 25 Kg/ha
Tali PE 1 roll/ha
papan nama 1 Buah x 1 Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


pengawasan kegiatan
b. Pemeliharaan I Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 lubang
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Bibit 20% x 1000 batang
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
c. Pendampingan Narasumber 4 OJ x 3 Kali
Instruktur 4 JPL x 3 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 3 Kali
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Kali
Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 Kali
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Kali

Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Cetak Laporan 10 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
monev
PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Kawasan Bernilai Pengelolaan Daerah Penyangga Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI Ekosistem Penting, daerah di Kawasan Bernilai Ekosistem Penggandaan 2 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Penyangga Kawasan Suaka Penting Kewenangan Daerah 1. Penyusunan Database Daerah Konsultansi Penyusunan 1 Paket
Alam dan Kawasan Pelestarian Provinsi Penyangga KEE di DIY Database Daerah Penyangga
Alam KEE di DIY
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2. Konservasi Daerah Penyangga
KEE Lahan Basah Baros yang
Berfungsi sebagai Barrier
Melalui Penanaman Vegetasi
Pantai (BAROS)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapa 25 Orang x 4 Kali


koordinasi pelaksanaan
Perjalanan sosialisasi dan 4 Orang x 2 Kali
persiapan
Perjalanan koordinasi 4 Orang x 2 Kali
pelaksanaan kegiatan
Perjalanan penyusunan 3 Orang x 2 Kali
rancangan teknis
Cetak rantek 20 eksemplar
Pelaksanaan
a. Penanaman Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 btg
tanam
Tenaga pemasangan media 10 HOK per 400 btg
tanam press blok
Tenaga Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Tenaga pembuatan sumur 5 HOK per 1 sumur
Tenaga penyiraman 5 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
Media tanam press blok 1 Buah per 1 batang bibit
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sumur bouis beton 2 Buah per hektar
Selang plastik 10 Buah
Selang 10 Buah
Pipa PVC 10 Buah
papan nama 1 Buah
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


pengawasan kegiatan
b. Pemeliharaan I Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 lubang
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 lubang
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Bibit 20% x 1000 batang
Pupuk 2 Kg/Btg
Ajir 1 Buah per 1 batang bibit
Media tanam press blok 1 Buah per 1 batang bibit
c. Pendampingan Narasumber 4 OJ x 3 Hari
Instruktur 4 JPL x 3 har
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Hari
Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 Hari
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 3 Hari

Bantuan sosial/Hibah/ 1 Paket


Peralatan/Perlengkapan
Pelaporan Cetak laporan 10 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
monev
3. Konservasi Daerah Penyangga
KEE Lahan Basah Baros yang
Berfungsi sebagai Barrier
Melalui Penanaman Vegetasi
Pantai (PASIR MENDHIT)

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali


sosialisasi dan persiapan

Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali


koordinasi pelaksanaan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


sosialisasi dan persiapan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


koordinasi pelaksanaan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 3 Orang x 2 Kali


penyusunan rancangan teknis

Cetak rantek 20 eksemplar


Pelaksanaan Tenaga Pemasangan Ajir 2 HOK per 400 btg
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 btg
tanam
Tenaga pemasangan media 10 HOK per 400 btg
tanam press blok
Tenaga Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg

Tenaga Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg

Tenaga Pemeliharaan dan 1 HOK per 400 btg


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Tenaga pembuatan sumur 5 HOK per 1 sumur
Tenaga penyiraman 5 HOK per 400 btg
Ajir 1 Buah ajir untuk 1 Btg bibit
Pupuk Kandang 2 Kg/Btg
Bibit 400 btg/ha
Media tanam press blok 1 Buah per 1 batang bibit
Sumur bouis beton 2 Buah per hektar
Selang plastik 10 Buah
Selang 10 Buah
Pipa PVC 10 Buah
papan nama 1 Buah
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
pendampingan kegiatan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali


pengawasan kegiatan
a. Pemeliharaan I Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 lubang
Pembuatan lubang tanam 26 HOK per 400 lubang
Langsir dan pemupukan 13 HOK per 400 btg
Langsir dan penanaman 20 HOK per 400 btg
Pemeliharaan dan pengamanan 1 HOK per 400 btg
bibit
Pengawasan 2 HOK per 400 btg
Bibit 20% x 1000 batang
Pupuk 2 Kg/Btg
Ajir 1 Buah per 1 batang bibit
Media tanam press blok 1 Buah per 1 batang bibit
b. Pendampingan Narasumber 4 OJ x 3 Hari
Instruktur 4 JPL x 3 har
Transport Peserta 30 Orang x 3 Hari
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 3 Hari
Umum
Sewa Tempat 1 unit x 3 Hari
Perjalanan Dinas Dalam Rangka 4 Orang x 3 Hari
pendampingan
Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Cetak laporan 10 Buah
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monev
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali
monev
PROGRAM KONSERVASI Pengelolaan Taman Hutan Raya Pencegahan, Penanggulangan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
SUMBER DAYA ALAM HAYATI (TAHURA) Provinsi dan Pembatasan Kerusakan Penggandaan 4 Paket D
DAN EKOSISTEMNYA Kawasan TAHURA 1. Pembersihan lahan bawah
tegakan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
persiapan
Pelaksanaan Tenaga pembersihan lahan 1 HOK per 200 m2
bawah tegakan
Peralatan 1 Paket
Pelaksanaan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monitoring
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
pelaksanaan permbersihan
lahan bawah
Petugas pemelihara taman dan 2 HOK x 300 Hari
wisata
Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
evaluasi
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
2. Pembuatan sekat bakar
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
persiapan
Pelaksanaan Tenaga Pembuatan Sekat Bakar 1 HOK per 100 m2

Tenaga Pengawasan Sekat Bakar 1 HOK per 500 m2

Tenaga Pemeliharaan Sekat 1 HOK per 1000 m2


Bakar
Peralatan 1 Paket
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
monitoring
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
monitoring
Pelaporan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
evaluasi
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
3. Pengecekan Pal Batas Dalam

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali


koordinasi
Alat/Perlengkapan 1 Paket
Digitasi peta 10 peta
Cetak Peta Kawasan 10 lembar
Perjalanan Dinas Dalam Rangka 5 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
groundcheck hasil digitasi peta

Pelaksanaan
a. Penelusuran/ Inventarisasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 HOK per 2 km
tanda batas kawasan hutan dalam rangka
penelusuran/Inventarisasi tanda
batas kawasan hutan
Upah tenaga bantu 2 HOK per 2 km
penelusuran/Inventarisasi tanda
batas kawasan hutan
Konsumsi pelaksanaan 2 HOK per 2 km
penelusuran batas
Alat/Perlengkapan 1 Paket
b. Penegasan tanda batas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 8 Kali
dalam rangka penegasan tanda
batas
Upah tenaga bantu penegasan 4 HOK x 8 Kali
tanda batas
Makan di tempat kegiatan 4 HOK x 8 Kali
pemeliharaan tanda batas
Alat/Perlengkapan 1 Paket
c. Pemeliharaan tanda batas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 HOK x 8 Kali
dalam rangka pemeliharaan
tanda batas
Upah tenaga bantu 3 HOK x 8 Kali
pemeliharaan tanda batas
Makan di tempat kegiatan 3 HOK x 8 Kali
pemeliharaan tanda batas
Alat/Perlengkapan 1 Paket
d. Pemasangan Pal Batas Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
monitoring
Tenaga Penentu Koordinat 1 HOK x 8 Kali
Lokasi
Tenaga Pemberi Nomor Pal dan 2 HOK x 8 Kali
Pencatat
Tenaga Langsir Pal 4 HOK x 8 Kali
Tenaga Pemasang Pal Beton 4 HOK x 8 Kali
Tenaga Angkut Pal Batas Ke 4 HOK per 2 pal
Titik Bagi
Makan di tempat kegiatan 16 Orang x 1 Kali
Tenaga Penentu Koordinat
Lokasi
Makan di tempat kegiatan 2 Orang x 8 Kali
Tenaga Pemberi Nomor Pal dan
Pencatat
Makan di tempat kegiatan 4 Orang x 8 Kali
Tenaga Langsir Pal
Makan di tempat kegiatan 4 Orang x 8 Kali
Tenaga Pemasang Pal Beton
Makan di tempat kegiatan 4 HOK x 150 Kali
Tenaga Angkut Pal Batas ke
Titik Bagi
Sewa Angkut Pal Batas ke Titik 300 pal
Bagi
Alat/Perlengkapan 1 Paket
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 1 Kali
dalam rangka monitoring

e. Pemasangan Papan Nama Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali


monitoring
Tenaga Penentu Koordinat 1 HOK x 8 Kali
Lokasi
Tenaga Langsir Papan Nama 4 HOK x 8 Kali
Blok/Petak
Tenaga Pemasang Papan Nama 4 HOK x 8 Kali
Blok/Petak
Tenaga Angkut Papan Nama 4 HOK x 150 Kali
Blok/Petak
Makan di tempat kegiatan 1 Orang x 16 Kali
Tenaga Penentu Koordinat
Lokasi
Makan di tempat kegiatan 4 Orang x 8 Kali
Tenaga Langsir Papan Nama
Blok/Petak
Makan di tempat kegiatan 4 Orang x 8 Kali
Tenaga Pemasang Papan Nama
Blok/Petak
Makan di tempat kegiatan (jumlah pal : 2 langsir) x 4 Orang
Tenaga Angkut Pal Batas ke
Titik Bagi
Sewa Angkut Papan Nama jumlah papan nama
Blok/Petak ke Titik Bagi petak/blok/rit
Alat/Perlengkapan 1 Paket
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 1 Kali
dalam rangka monitoring

Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali


penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
evaluasi
4. Pengamanan Dalam Kawasan

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 24 Kali


koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
persiapan
Pelaksanaan
a. Identifikasi Kerawanan Peta Kerawanan Kerusakan 25 Buah
Kawasan Hutan
Perjalanan Dinas Identifikasi 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
Kerawanan
b. Patroli Serentak Perjalanan Dinas patroli 8 Orang x 2 Lokasi x 6 Kali
serentak
Peralatan patroli 1 Paket
Makan di tempat kegiatan 20 Orang x 12 Kali
c. Operasional Pengamanan Kawasan Tahura 10 Orang x 26 Hari x 12 Bulan
Bunder oleh MMP
d. Operasional Tahura Makanan dan Minuman Harian 3 Orang x 1 tahun
Umum operasional Tahura

Buku kerja pengamanan 12 Bulan x 5 Orang


Buku Saku Peraturan 1 Buah x 10 Orang
Perundangan Perlindungan
Hutan
Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
evaluasi
5. Laporan RKL RPL Tahura
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Rangka 4 Orang x 2 Lokasi x 1 Kali
persiapan inventarisasi tegakan
rawan bencana

Alat dan bahan 1 Paket


Pelaksanaan
a. Penyusunan Dokumen Jasa konsultasi penyusunan 1 Paket
melibatkan jasa konsultansi laporan RKL RPL Tahura
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
6. Inventarisasi Tegakan Rawan
Bencana
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
Persiapan
Pelaksanaan
a. Pendataan/inventarisasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 4 Kali
tegakan rawan bencana Pengecekan tegakan dan lokasi
tebangan
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 2 Lokasi x 1 Kali
Umum
Makanan dan Minuman Harian 4 Orang x 2 Lokasi x 4 Kali
Umum Kegiatan Lapangan

b. Pemangkasan Makanan dan Minuman Harian 1 HOK per pohon


Umum Tenaga Pangkas dan Bagi
Kayu
Makanan dan Minuman Harian 2 HOK per pohon
Umum Tenaga Sarat
Makanan dan Minuman Harian 4 HOK per pohon
Umum Tenaga Pengaman Kayu

Tenaga Pangkas dan Bagi 1 HOK per pohon


Batang
Tenaga Sarad 2 HOK per pohon
Tenaga Pengaman Kayu 4 HOK/5 pohon/Hari
Sewa kendaraan beserta tenaga 3 m3/rit
angkutan
Tebangan tak tersangka (santar 25 m3
sesuai proses pemangkasan &
volume laporan)

Alat dan bahan 1 Paket


Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
dalam rangka supervisi

Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali


penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
evaluasi
Pengawetan Tumbuhan, satwa, Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
serta Habitat TAHURA Provinsi Penggandaan 3 Paket D
1. Penyediaan pakan, perawatan
kesehatan satwa koleksi

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali


koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 4 Kali
dalam rangka persiapan

Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali

Pemeriksaan Kesehatan Rusa 1 Paket

Petugas kandang rusa 1 Orang x 300 Hari


Rumput Pakan Rusa 1 Paket
Polar pakan rusa 1 Paket
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 4 Kali
dalam rangka monitoring

Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali


evaluasi
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 4 Kali
evaluasi
2. Penyelamatan anakan alam

Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali


koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
persiapan
Pembuatan papan informasi 1 Paket
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pelaksanaan Pemasangan label 30 HOK per 400 batang
Bahan dan perlengkapan 1 Paket
pelabelan
Ajir 1 Buah per 1 batang
Tenaga penandaan anakan alam 8 HOK per 400 batang

Pengecekan anakan alam 3 HOK per 2000 batang


Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
monitoring
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
evaluasi
3. Penambahan koleksi tanaman
dengan penanaman dan
pemeliharaan tanaman
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 2 Kali
persiapan
Pembuatan papan informasi 1 Paket
Pelaksanaan
a. Penanaman Tenaga Pembersihan lahan 1 HOK per 200 m2
Tenaga Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 ajir
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 lubang
tanam
Tenaga Langsir dan pemupukan 8 HOK per 400 batang

Tenaga Langsir dan penanaman 13 HOK per 400 batang

Tenaga Pemeliharaan dan 3 HOK per 400 batang


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 10 HOK per 400 batang
Tenaga Pembersihan lahan 1 HOK per 200 m2
bawah tegakan
Bibit 1 Paket
Ajir 1 Buah per 1 batang
Infus tanaman 1 Buah per 1 batang
Bronjong 1 unit per 1 batang
Mulsa batu 1 unit per 1 batang
Pupuk kandang 2 Kg per 1 batang
Sewa angkutan bibit 3.500 batang/rit
Penanaman anggrek 1 batang per 1 pohon
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
penanaman
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
evaluasi
b. Pemeliharaan I Tenaga Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 ajir
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 lubang
tanam
Tenaga Langsir dan pemupukan 8 HOK per 400 batang

Tenaga Langsir dan penanaman 13 HOK per 400 batang

Tenaga Pemeliharaan dan 3 HOK per 400 batang


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 10 HOK per 400 batang
Bibit 20% x jumlah tanaman
c. Pemeliharaan II Tenaga Pemasangan Ajir 5 HOK per 400 ajir
Tenaga Pembuatan lubang 26 HOK per 400 lubang
tanam
Tenaga Langsir dan pemupukan 8 HOK per 400 batang

Tenaga Langsir dan penanaman 13 HOK per 400 batang

Tenaga Pemeliharaan dan 3 HOK per 400 batang


pengamanan bibit
Tenaga Pengawasan 10 HOK per 400 batang
Bibit 10% x jumlah tanaman
d. Pemeliharaan Arboretum Honor petugas pemelihara 2 Orang x 300 Hari
arboretum
Peralatan/Perlengkapan 1 Paket
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Lokasi x 3 Kali
evaluasi
Penguatan Kapasitas dan Penunjang Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Pemberdayaan Masyarakat di Penggandaan 4 Paket D
sekitar TAHURA Provinsi 1. Pembinaan dan
pendampingan peran serta
masyarakat dalam pengelolaan
Tahura
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas persiapan dan 4 Orang x 7 Kelompok x 2 Kali
koordinasi
Pelaksanaan Transport Peserta 30 Orang x 7 Kelompok x 1 Kali

Instruktur 4 jpl x 7 Kelompok x 1 Kali


Makanan dan Minuman Harian 37 Orang x 7 Kali
Umum pertemuan di
masyarakat
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 7 Kelompok x 1 Kali

Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali


penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 7 Kelompok x 1 Kali
evaluasi
2. Identifikasi potensi KTH
binaan
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas persiapan dan 4 Orang x 8 Kelompok x 1 Kali
koordinasi
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 8 Kali x 3 Kali
pelaksanaan
Makanan dan Minuman Harian 15 Orang x 8 Kelompok x 8 Kali
Umum survey identifikasi
potensi KTH Binaan

Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 8 Kelompok x 8 Kali

a. Fasilitasi pemberdayaan Hibah barang 10 Paket


kelompok
Pelaporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 8 Kali
penyusunan laporan
3. Pelatihan/Bimtek keamanan
wisata
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
koordinasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN Persiapan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 2 Kali
persiapan dan koordinasi

Pelaksanaan Instruktur 4 jpl x 3 Hari x 1 Angkatan


Asisten Instruktur 4 jpl x 3 Hari x 1 Angkatan
Transport Peserta 40 Orang x 3 Hari x 1 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 3 Hari x 1 Angkatan


Umum
Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 3 Kali
monitoring
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Kali
pelaksanaan
Perlengkapan peserta 1 Paket x 1 Angkatan
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 2 Kali
evaluasi
4. Pendidikan Konservasi
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 5 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Lokasi x 1 Kali
persiapan
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 4 Kali

Narasumber 4 OJ x 4 Lokasi
Transport Peserta 100 Orang x 4 Lokasi
Makanan dan Minuman Harian 110 Orang x 4 Lokasi
Umum
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 4 Lokasi

Spanduk 10 Buah
Banner 15 Buah
Leaflet 5.000 eks
Brosur 1.000 eks
Poster 1.000 eks
Sticker 1.000 eks
Pembuatan video profil 1 Paket
Pembuatan iklan pendek 1 Paket
Iklan Layanan Masyarakat 4 Kali tayang
5. Pengembangan Website Jasa konsultansi pengembangan 1 Paket
Website
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pelaporan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Lokasi x 1 Kali
evaluasi
Pengelolaan Kawasan Bernilai Perencanaan Pemanfaatan Penunjang Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Ekosistem Penting, daerah Ekosistem Lahan Basah Penggandaan 2 Paket D
Penyangga Kawasan Suaka 1. Penyusunan Database Konsultansi Penyusunan
Alam dan Kawasan Pelestarian Ekosistem Lahan Basah dan Database Ekosistem Lahan
Alam Indikasi Pemanfaatannya di DIY Basah dan Indikasi
Pemanfaatannya di DIY
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2. Inventarisasi TSL di KEE
Lahan Basah
a. Inventarisasi TSL di KEE Konsultansi Inventarisasi TSL di 1 Paket
Lahan Basah KEE Lahan Basah
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
b. Pelatihan/Bimtek TSL Narasumber 4 OJ x 3 Hari x 2 Angkatan
Instruktur 4 JPL x 3 Hari x 2 Angkatan
Transport Peserta 40 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 3 Hari x 2 Angkatan


Umum
Perlengkapan peserta 1 Paket x 2Angkatan
PROGRAM PENDIDIKAN DAN Pelaksanaan Penyuluhan Penguatan dan pendampingan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
PELATIHAN, PENYULUHAN DAN Kehutanan Provinsi dan Kelembagaan Kelompok Tani Penggandaan 4 Paket D
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Pemberdayaan Masyarakat di Hutan 1. Peningkatan Kelas Hutan
DI BIDANG KEHUTANAN Bidang Kehutanan Rakyat (HR)
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 12 Kali
koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Lokasi
Dalam Rangka Identifikasi
Lokasi Calon Peserta

Pelaksanaan
a. Pelatihan Peningkatan kelas
Hutan Rakyat (HR)
1) On class Instruktur pelatihan 8 JPL x 3 Hari x 15 Angkatan
peningkatan kelas HR
Narasumber pelatihan 2 OJ x 3 Hari x 15 Angkatan
peningkatan kelas HR
Transport Peserta 25 Orang x 6 Hari x 15
Angkatan
Makan dan minum pelatihan on 35 Orang x 6 Hari x 15
class Angkatan
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 6 Hari x 15 Angkatan

Peralatan pelatihan 1 Paket x 15 Angkatan


Sewa tempat 6 Hari x 15 Angkatan
2) Studi Banding Makan dan minum pelatihan 35 Orang x 3 Hari x 15
studi banding Angkatan
Akomodasi Hotel 35 Orang x 2 Hari x 15
Angkatan
Akomodasi lokasi 4 Lokasi x 15 Angkatan
Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 3 Hari x 15
Umum Angkatan
Sewa Bus 1 unit x 3 Hari x 15 Angkatan

Narasumber lapangan 4 OJ x 15 Angkatan


Uang saku peserta 30 Orang x 3 Hari x 15
Angkatan
Sertifikat 30 Orang x 15 Angkatan
Perlengkapan peserta/Personal 30 Buah x 15 Angkatan
use (kaos, topi)

Perjalanan Dinas luar daerah 4 Orang x 3 Hari x 15 Angkatan


pendampingan
Bantuan sosial/Hibah/ 1 Paket x 15 Angkatan
Peralatan/ Perlengkapan
Sarpras Peningkatan Kelas
b. Penilaian Peningkatan Kelas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 15 Lokasi
Hutan Rakyat dalam rangka penilaian
peningkatan kelas HR

2. Peningkatan Kelas
Perhutanan Sosial
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
koordinasi Pelaksanaan
Kegiatan
Persiapan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perjalanan Dinas identifikasi 4 Orang x 10 Lokasi
Lokasi Calon Peserta
Pelaksanaan
a. Pelatihan Peningkatan Kelas
Perhutanan Sosial
1) On class Instruktur 8 JPL x 3 Hari x 10 Angkatan
Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 10 Angkatan
Transport Peserta 25 Orang x 6 Hari x 10
Angkatan
Makan dan minum pelatihan on 35 Orang x 6 Hari x 10
class Angkatan
Sewa tempat 1 unit x 6 Hari x 10 Angkatan

Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 6 Hari x 10 Angkatan

Sertifikat 25 Orang x 10 Angkatan


Peralatan pelatihan 1 Paket x 10 Angkatan
Bantuan sosial/Hibah/ 1 Paket x 10 Angkatan
Peralatan/ Perlengkapan
Sarpras Peningkatan Kelas
2) Studi Banding Uang saku peserta 25 Orang x 3 Hari x10 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 3 Hari x 10


Umum Angkatan
Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 3 Hari x 10 Angkatan
Pendampingan Studi Banding

Perlengkapan peserta/Personal 30 Buah x 10 Angkatan


use (kaos, topi)

Pendamping 5 Orang x 3 Hari x 10 Angkatan

Akomodasi Hotel 35 Orang x 2 hr x 10 Angkatan

Akomodasi lokasi 4 Lokasi x 10 Angkatan


Sewa Bus 1 unit x 3 hr x 10 Angkatan
Narasumber lapangan 4 OJ x 10 Angkatan
b. Penilaian Peningkatan kelas Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 10 Kelompok
Perhutanan Sosial dalam rangka penilaian kelas PS

c. Pembinaan dan Monitoring


KTH
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 6 Kali
koordinasi Pelaksanaan
Kegiatan
Perjalanan Dinas identifikasi 4 Orang x 5 Lokasi
Lokasi Calon Peserta
Pelaksanaan Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 3 Hari x 3 Angkatan
Umum
Instruktur pembinaan, Monev 8 JPL x 1 Hari x 3 Angkatan
KTH
Sewa tempat pertemuan 1 Lokasi x 3 Angkatan
Transport Peserta 25 Orang x 3 Angkatan
Perlengkapan peserta/personal 25 Paket x 3 Angkatan
use (Alat Tulis Kantor, kaos,
topi)
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 3 Angkatan

3. Jambore KTH
Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 6 Kali x 1 kegiatan
koordinasi Pelaksanaan
Kegiatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 4 Lokasi
identifikasi calon lokasi jambore

Pelaksanaan
a. Sarasehan Transport Peserta 250 Orang x 3 Hari x 1 kegiatan

Perlengkapan peserta (co card, 250 Orang x 1 Paket


kaos, topi, tas/totebag)
Sewa gedung/ruang 1 unit x 1 Hari
pertunjukan
Dekorasi background 1 Paket x 1 Hari
Sewa Sound System 1 unit x 1 Hari
Dokumentasi 1 Paket
Sertifikat 250 Orang x 1 lembar
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Hari

Sewa tempat 250 x Paket (2 Hari 1 malam)


penginapan/mess/wisma/bung
alow
Narasumber 8 OJ x 1 Kali
b. Pameran Sewa tenda 2 unit x 2 Hari
Sewa meja pameran 150 Buah x 2 Hari
Sewa kursi pameran 300 Buah x 2 Hari
Media informasi (Banner, 10 Buah
Xbanner, papan informasi)
c. Pentas Seni Sewa kostum 1 Paket x 1 Hari
d. Kunjungan Lapangan Instruktur 4 JPL x 1 Kali
sewa bus untuk kunjungan 12 bus x 1 Hari
lapangan
Peningkatan Kapasitas dan Penunjang Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Kompetensi Penyuluh Penggandaan 2 Paket D
Kehutanan dan SDM Bidang 1. Fasilitasi penyuluh Penggandaan 2 Paket D
Kehutanan Kehutanan
Persiapan Penerbitan sertifikat register 50 Kelompok x 1 lembar
KTH
Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 6 Kali
koordinasi rutin
Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x 5 Kali
penyusunan program
Cetak dokumen program 40 dokumen
Pelaksanaan
a. Koordinasi Penyuluh Tingkat Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x 3 Kali
Provinsi rakor penyuluh tingkat Provinsi

Narasumber lokal rakor 4 OJ x 3 Kali


penyuluh tingkat Provinsi
Narasumber pusat rakor 2 OJ x 3 Angkatan
penyuluh tingkat Provinsi
Moderator rakor penyuluh 1 OK x 3 Kali
tingkat provinsi
Penerbitan sertifikat rakor 50 lembar x 3 Kali
penyuluh
b. Pertemuan Ikatan Penyuluh Makan dan minum pertemuan 70 Orang x 2 Kali
Kehutanan Indonesia (Ipkindo IPKINDO DIY
DIY) Narasumber pertemuan 2 Orang x 2 jam x 2 Kali
IPKINDO DIY
Penerbitan sertifikat pertemuan 60 lembar x 2 Kali
IPKINDO DIY
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
c. Seminar hasil Pengembangan Makan dan minum seminar 50 Orang x 1 Hari x 2 Kali
Profesi Penyuluh Kehutanan hasil pengembangan profesi
penyuluh kehutanan
Moderator seminar hasil 1 OK x 2 Kali
pengembangan profesi penyuluh
kehutanan
Sertifikat 50 lembar
d. Monitoring kegiatan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 40 Kali
penyuluhan dalam rangka monitoring
kegiatan penyuluhan

2. Fasilitasi Penyuluh
Kehutanan Swadaya Masyarakat

a. Bimtek Penyuluh Kehutanan


Swadaya Masyarakat (PKSM)

1) On Class Narasumber 2 OJ x 3 Hari x 4 Angkatan


Instruktur 8 JPL x 6 Hari x 4 Angkatan
Transport peserta on class 30 Orang x 6 Hari x 4 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 38 Orang x 6 Hari x 4 Angkatan


Umum Bimtek PKSM onclass

Sewa tempat 1 unit x 6 Hari x 4 Angkatan


Sertifikat 30 lbr x 4 Angkatan
Peralatan Pelatihan 1 Paket x 4 Angkatan
Perjalanan Dinas pelaksanaan 4 Orang x 6 Hari x 4 Angkatan

Perlengkapan peserta 30 Paket x 4 Angkatan


2) Studi Banding Perjalanan Dinas Luar Daerah 5 Orang x 3 Hari x 4 Angkatan
Pendamping
uang saku peserta off class 30 Orang x 3 Hari x 4 Angkatan

Akomodasi Hotel 35 Orang x 2 hr x 4 Angkatan

Akomodasi lokasi 4 Lokasi x 4 Angkatan


Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 3 hr x 4 Angkatan
Umum
Sewa Bus 1 unit x 3 hr x 4 Angkatan
Narasumber lapangan 4 OJ x 4 Angkatan
b. Penyuluhan Masyarakat/KTH Instruktur 50 Orang x 1 JPL x 6 kegiatan
oleh PKSM
PROGRAM PENYELENGGARAAN Sejarah, Bahasa, Sastra dan Pembinaan dan Pengelolaan Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
KEISTIMEWAAN URUSAN Permuseuman Permuseuman Penggandaan 4 Paket D
KEBUDAYAAN 1. Kajian Galeri Kehutanan
a. Persiapan Makanan dan Minumanan 25 os x 6 Kali
Rapat Persiapan
b. Pelaksanaan
1) Identifikasi dan inventarisasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 kabupaten x 5 Kali
potensi untuk galeri kehutanan

2) Studi Banding Dalam Rangka Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Kali x 20 Orang
Pembuatan Galeri Kehutanan
Sewa Bus 2 Kali x 1 PP
3). Penyusunan Kajian Galeri Penyusunan Kajian Galeri 1 RAB
Kehutanan Kehutanan
Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
c. Pelaporan Makanan dan Minumanan 25 os x 4 Kali
Rapat Evaluasi
Pengembangan Kearifan Lokal Pengembangan Wana Wisata Penunjang Alat Tulis Kantor 4 Paket D
dan Potensi Budaya Budaya Mataram Penggandaan 4 Paket D
1. Pengembangan KPHK Tahura 1 RAB
Bunder
a. Persiapan Makanan Minuman Rapat 20 os x 20 Kali
Sarana pengolahan data 1 RAB
pemetaan
Penerangan Fasum 3 unit
Sarana Komunikasi 5 unit
Pengamanan Kawasan
Sarana Inventarisasi Satwa 1 pak
Hutan Lindung
- Pelatihan/Bimtek keamanan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali
wisata koordinasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 2 Kali
persiapan dan koordinasi

b. Pelaksanaan
- Eksplorasi Makanan Minuman Aktivitas 50 Orang x 19 Kali
Lapangan
Pemandu Wisata 365 Hari x 1 OH
Tenaga eksplorasi anggrek 140 OH
Tenaga eksplorasi tanaman 200 OH
Tenaga langsir dan pemupukan (2000/400)Kali x 8 OH

Tenaga langsir dan penanaman (2000/400)Kali x 13 OH

Tenaga pemasangan ajir (2000/400)Kali x 5 OH


Tenaga pembuatan lubang (2000/400)Kali x 26 OH
tanam
Tenaga pemeliharaan dan (2000/400)Kali x 3 OH
pengamanan bibit
Tenaga pengawasan (2000/400)Kali x 10 OH
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 28 Kali
Dalam Rangka Eksplorasi
Anggrek
Perjalanan Dinas Luar Daerah 2 Kali x 200 Orang
Dalam Rangka Eksplorasi

- Inventarisasi Satwa di Hutan Tenaga Ahli 3 OB


Lindung Asisten Tenaga Ahli 3 OB
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 60 Kali
Dalam Rangka Inventarisasi
Satwa Hutan Lindung

- Review Rencana Pengelolaan Tenaga Ahli 6 OB


Tahura Bunder Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 20 Kali
Dalam Rangka Review Rencana
Pengelolaan Tahura Bunder

Perjalanan Dinas Luar Daerah 4 Orang x 2 Kali


Dalam Rangka Review Rencana
Pengelolaan Tahura Bunder

- Pelatihan/Bimtek keamanan Instruktur 4 jpl x 3 Hari x 1 Angkatan


wisata Asisten Instruktur 4 jpl x 3 Hari x 1 Angkatan
Transport Peserta 40 Orang x 3 Hari x 1 Angkatan

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 3 Hari x 1 Angkatan


Umum
- Pelatihan/Bimtek keamanan
wisata

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 3 Kali
monitoring
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Kali
pelaksanaan
Perlengkapan peserta 1 Paket x 1 Angkatan
c. Pelaporan
- Inventarisasi Satwa di Hutan Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Kali
Lindung Umum
Transport Peserta 50 Orang x 1 Kali
- Review Rencana Pengelolaan Narasumber 2 OJ x 1 Kali
Tahura Bunder Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 1 Kali
Umum
Transport Peserta 60 Orang x 1 Kali
- Pelatihan/Bimtek keamanan Makanan dan Minuman rapat 25 Orang x 2 Kali
wisata penyusunan laporan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Lokasi x 2 Kali
evaluasi
Adat, Seni, Tradisi dan Lembaga Pengembangan dam Penunjang Penggandaan 6 Paket D
Budaya Implementasi Nilai - nilai Luhur Alat Tulis Kantor 6 Paket D
dalam Masyarakat 1. Pengadaan Sarana Prasarana
Pendukung Jogja Hijau

a. Persiapan Makanan dan Minumanan rapat 20 os x 8 Kali

b. Pelaksanaan
1) Monitoring/Pendampingan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Lokasi x 3 Kali
Jogja Hijau
Mesin pencacah sampah plastik 4 unit

Mesin pencacah sampah organik 4 unit

- Kendaraa hasil eksplorasi Kendaraan Angkutan Sampah 4 unit


Roda 4
Kendaraan Angkutan Sampah 4 unit
Roda 3
2. Pemulihan Ekosistem Hutan Media Tanam Press Blok 6.250 btg
Pantai melalui Penanaman Pupuk Kandang 2 Kg x 6.250 btg
Tanaman Endemik Gumuk Pasir Bibit tanaman A 5 jenis x 1000 btg
di Pantai Baros-Pengklik- Bibit tanaman B 2 jenis x 625 btg
Samas Ajir 1 ajir/btg bibit
Peralatan 1 RAB
Makanan dan Minumanan rapat 25 os x 2 Kali
Sosialisasi dan Persiapan
kegiatan
Makanan dan Minumanan rapat 25 os x 2 Kali
Koordinasi Pelaksanaan
Kegiatan
Makanan dan Minumanan rapat 30 os x 2 Kali x 2 Kelompok
Pembinaan petani
Makanan dan Minumanan rapat 25 os x 2 Kali
Monev
Pemasangan Ajir 6250/400 Buah x 2 HOK
Pembuatan Lubang Tanam 6250/400 Buah x 26 HOK
Langsir dan Pemberian Pupuk 6250/400 Kg x 13 HOK

Langsir dan Penanaman Bibit 6250/400 btg x 20 HOK

Pembuatan sumur 4/4 Buah x 5 HOK


Pemeliharaan dan Pengamanan 6250/400 btg x 1 HOK
Bibit
Pengawasan 6250/400 btg x 1 HOK
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Klp
Persiapan dan Sosialisasi
Kegiatan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 3 Kali x 2 Klp
Pelaksanaan Kegiatan dan
Pendampingan kelompok

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Klp


Pembinaan Petani
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 2 Kali x 2 Klp
Monev

27. STANDAR BELANJA KHUSUS BADAN PERENCANAAN DAN PEMBANGUAN DAERAH

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


PROGRAM PERENCANAAN, Penyusunan Perencanaan dan Koordinasi Penelaahan Telaahan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
PENGENDALIAN DAN EVALUASI Pendanaan Dokumen Perencanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 32 Paket D
PEMBANGUNAN DAERAH Pembangunan Daerah dengan Penggandaan 40 Paket D
Dokumen Kebijakan Lainnya Penyusunan Dokumen Sinkronisasi Perencanaan Tahun 2024 Yang Berisi Mengenai Program
(S90)* Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan


usulan rencana kegiatan

Tenaga Ahli 1 Orang x 5 Bulan


Cetak dokumen Cetak Sinkronisasi Perencanaan 100 buku
Tahun n+1
Penyusunan Visi Misi
Penyusunan Visi Misi Kepala Tenaga Ahli 10 Orang x 6 Bulan
Daerah
Raker Penyusunan Visi Misi Narasumber 6 OJ x 2 Kali
Kepala Daerah Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 50 Orang x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 170 Orang x 2 Kali
Umum
Cetak visi misi gubernur 200 Eksemplar
Fasilitasi Rapid 170 Orang x 2 Kali
test/Antigen/PCR/Genose
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 7 Bulan

Penyusunan Dokumen Sinkronisasi Perencanaan Tahun 2025 yang berisi mengenai Program
Sinkronisasi dengan kab/kota Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 4
Kali
Tenaga Ahli 1 Orang x 5 Bulan
Rapat penyusunan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan


usulan rencana kegiatan

Raker Sinkronisasi Perencanaan Narasumber 6 OJ x 2 Kali


pembangunan Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 170 Orang x 2 Kali
Umum
Cetak Sinkronisasi Perencanaan 100 buku
Tahun n+2
Sinkronisasi dengan kab/kota Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 4
Kali
Koordinasi Penyusunan dan Validasi KLHS RPJMD 2022- Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 7 Kali
Penetapan Dokumen 2027 umum
Perencanaan Pembangunan Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 3 Kali
Daerah Provinsi validasi di pusat/KL
Koordinasi Penyusunan dan Validasi KLHS RPJMD 2022-
Penetapan Dokumen 2027
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN
Perencanaan Pembangunan AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 Daerah Provinsi3 4 5 6
Narasumber 2 Orang x 1 jam
Moderator 1 Kegiatan
Tenaga Ahli 2 Orang x 5 Bulan
Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 7 Eksemplar
Penyusunan Dokumen RPJMD DIY
Penunjang Alat Tulis Kantor 50 Paket D
Penggandaan 65 Paket D
Penyusunan RPMJD Tim Penyusun Perencanaan SK Gubernur
Jangka Menengah
Penyusunan Rancangan Tenaga Ahli 5 Orang x 9 Bulan
Teknokratik RPJMD Cetak Draft Rancangan 100 Eksemplar
Teknokratik RPJMD
Cetak Rancangan Teknokratik 100 Eksemplar
RPJMD
Forum Pembahasan Rancangan Narasumber 6 OJ
Teknokratik RPJMD Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang
Umum
Forum Arahan Gubernur Narasumber 6 OJ
Kepada TAPD Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 85 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Forum Arahan Gubernur Narasumber 6 OJ
Kepada Perangkat Daerah Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 160 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Forum Konsultasi Publik Narasumber 6 OJ
Moderator 1 OK
Transport Peserta 60 Orang
Makanan dan Minuman Harian 210 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 210 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Rapat Koordinasi Rancangan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 6 Bulan
Teknokratis
Rapat Kerja Makanan dan Minuman Harian 75 Orang x 2 Hari x 2 Kali
Umum
Konsinyering Akomodasi/Konsumsi 75 Orang x 2 Hari x 2 Kali
Penginapan/Paket Meeting 75 Orang x 1 malam x 2 Kali
Sewa Bus 2 Unit x 2 Hari x 2 Kali
Penyusunan Ranwal RPJMD Tenaga Ahli 5 Orang x 6 Bulan
Cetak dokumen Cetak Draft Rancangan Awal 350 Eksemplar
RPJMD
Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar
Awal RPJMD
Cetak Dokumen Penghantaran 200 Eksemplar
Rancangan Awal RPJMD

Cetak Dokumen Kesepakatan 150 Eksemplar


Rancangan Awal RPJMD

Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar


RPJMD
Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar
Akhir RPJMD
Cetak Dokumen RPJMD 300 Eksemplar
Konsultasi Rancangan Awal Narasumber 8 OJ
RPJMD dengan kementerian Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
Musrenbang RPJMD Narasumber 8 OJ x 2 Kali
Pembaca Doa 1 OK
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 75 Orang x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 260 Orang x 2 Kali
Umum/Akomodasi Hotel

Belanja Dekorasi 1 Set


Kit Peserta 250 Paket
Belanja Dokumentasi 1 Paket x 2 Kali
Belanja Dekorasi 1 Set x 2 Kali
Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak
Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP x 2 Kali
pusat
Fasilitasi Rapid 260 Orang x 2 Kali
test/Antigen/PCR/Genose
Evaluasi Perda RPJMD dengan Narasumber 8 OJ
kementerian Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 7 Bulan

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 6 Bulan


penyusunan RPJMD
Penyusunan Dokumen RPJPD
Penyusunan Naskah Akademik Jasa konsultansi Badan Usaha 1 Paket
RPJPD
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Background Study Jasa konsultansi Badan Usaha 1 Paket
RPJPD
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan RPJPD Tim Penyusun Perencanaan SK Gubernur
Jangka Panjang
Penyusunan Rancangan Tenaga Ahli 8 Orang x 5 Bulan
Teknokratik RPJPD
Forum Pembahasan Rancangan Narasumber 6 OJ
Teknokratik RPJPD Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang
Umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 6 Bulan

Penyusunan Rancangan Awal Narasumber 6 OJ


Makanan dan Minuman Harian 120 Orang
Umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 6 Bulan

Forum Konsultasi Publik Narasumber 6 OJ


Moderator 1 OK
Transport Peserta 60 Orang
Makanan dan Minuman Harian 210 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 210 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Konsultasi Rancangan Awal Narasumber 8 OJ
RPJPD dengan kementerian Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Musrenbang RPJPD Narasumber 8 OJ x 2 Kali
Pembaca Doa 1 OK
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 75 Orang x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 260 Orang x 2 Kali
Umum/Akomodasi Hotel

Belanja Dekorasi 1 Set


Kit Peserta 250 Paket
Belanja Dokumentasi 1 Paket x 2 Kali
Belanja Dekorasi 1 Set x 2 Kali
Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak
Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP x 2 Kali
pusat
Fasilitasi Rapid 260 Orang x 2 Kali
test/Antigen/PCR/Genose
Evaluasi Perda RPJPD dengan Narasumber 8 OJ
kementerian Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 12 Kali x 7 Bulan

Raker Makanan dan Minuman Harian 75 Orang x 2 Hari x 2 Kali


Umum
Konsinyering Akomodasi/Konsumsi 75 Orang x 2 Hari x 2 Kali
Penginapan/Paket Meeting 75 Orang x 1 malam x 2 Kali
Sewa Bus 2 Unit x 2 Hari x 2 Kali
Kit Peserta 250 Paket
Cetak dokumen Cetak Naskah Akademik RPJPD 250 Eksemplar

Cetak Background Study RPJPD 300 Eksemplar

Cetak Draft Rancangan Awal 350 Eksemplar


RPJPD
Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar
Awal RPJPD
Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar
RPJPD
Cetak Dokumen Rancangan 300 Eksemplar
Akhir RPJPD
Cetak Dokumen RPJPD 300 Eksemplar
Penyusunan Dokumen RKPD
Penyusunan RKPD Tim Penyusunan Perencanaan SK Gubernur
Pembangunan Tahunan

Forum Arahan Gubernur kepada Narasumber 6 OJ


TAPD Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 85 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Forum Arahan Gubernur kepada Narasumber 6 OJ
Perangkat Daerah Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 160 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Penyelenggaraan Kick Off RKPD Narasumber 8 OJ
Moderator 1 OK
Pembaca Doa 1 OK
Transport Peserta 75 Orang
Belanja Dokumentasi Foto & 1 Paket
Video Shooting
Belanja Dekorasi 1 Set
Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak
Makanan dan Minuman Harian 260 Orang
Umum/Akomodasi Hotel

Perjalanan Dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP


Pusat
Perjalanan Dinas Pendamping Jmlh Pendamping x 1 PP
Narasumber
Fasilitasi Rapid 260 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Forum Konsultasi Publik Narasumber 6 OJ
Moderator 1 OK
Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 170 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 170 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Forum Sektoral Kewilayahan Narasumber 6 OJ x 4 bidang x 5
Kabupaten/Kota
Moderator 1 OK x 4 bidang x 5
Kabupaten/Kota
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 4 bidang x 5
Umum Kabupaten/Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 5
Kabupaten/Kota
Fasilitasi Rapid 60 Orang x 4 bidang x 5
test/Antigen/PCR/Genose Kabupaten/Kota
Desk Pemantapan Sektoral dan Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 4 bidang x 5
Kewilayahan Umum Kabupaten/Kota
Fasilitasi RKPD dengan Narasumber 6 OJ
kementerian Transport Peserta 70 Orang
Makanan dan Minuman Harian 75 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 75 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Penilaian Dokumen Narasumber 8 OJ
Perencanaan Tingkat Provinsi Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang
Umum
Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 110
Orang
Fasilitasi Rapid 120 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Penilaian Reka Cipta Bhakti Narasumber 6 OJ x 3 Kali
Nugraha Tingkat Moderator 1 OK x 3 Kali
Kabupaten/Kota Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 90
Orang
Transport Peserta 50 OK
Piagam Reka Cipta Bhakti 5 Buah
Nugraha
Piala/Trophy Reka Cipta Bhakti 5 Buah
Nugraha
Pigura Piagam Reka Cipta 5 Buah
Bhakti Nugraha
Makanan dan Minuman Harian 100 Orang x 1 Kali
Umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Rapat penyusunan RKPD Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 12 Bulan

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 6 Kali x 12 Bulan


Penyusunan RKPD
Konsinyering Penginapan/Paket Meeting 75 Orang x 1 Hari x 2 Kali
Sewa bus 2 Unit x 2 Hari x 2 Kali
Musrenbang RKPD Penggandaan 6 Paket D
Moderator 1 OK
Pembaca Doa 1 OK
Transport Peserta 75 Orang x 2 Hari
Makanan dan Minuman Harian 260 Orang x 2 Hari
Umum/Akomodasi Hotel

Kit Peserta 250 Paket


Belanja Dokumentasi Foto & 1 Paket
Video Shooting
Belanja Dekorasi Musrenbang 1 Set

Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak


Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Pendamping x 1 PP
Narasumber
Cetak Laporan 10 Eksemplar
Fasilitasi Rapid 260 Orang x 2 Hari
test/Antigen/PCR/Genose
Penyusunan Buku Panduan Cetak Buku Panduan 300 Eksemplar
Musrenbang Musrenbang
Forum Tematik Narasumber 6 OJ x 4 Forum
Moderator 1 OK x 4 Forum
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang x 4 Forum
Umum
Forum OPD Narasumber 6 OJ x 4 Forum
Moderator 1 OK x 4 Forum
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang x 4 Forum
Umum
Forum Gabungan Narasumber 6 OJ
Kabupaten/Kota Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Forum Pra Trilateral Narasumber 6 OJ x 5 Kabupaten/Kota
Moderator 1 OK x 5 Kabupaten/Kota
Penggandaan Materi 4 sktr x 5 Kabupaten/Kota x
110 Orang x 5 Lembar
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang x 1 hr x 5
Umum Kabupaten/Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota

Forum Trilateral Narasumber 6 OJ x 5 Kabupaten/Kota


Moderator 1 OK x 5 Kabupaten/Kota
Penggandaan Materi 4 sktr x 5 Kabupaten/Kota x
110 Orang x 5 Lembar
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang x 1 hr x 5
Umum Kabupaten/Kota
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kabupaten/Kota

Forum Gabungan Sektoral Narasumber 8 OJ


Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Forum Integrasi Perencanaan Narasumber 6 OJ
Sektoral dan Kewilayahan Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Penutupan Musrenbang RKPD Narasumber 8 OJ
Moderator 1 OK
Transport Peserta 75 Orang
Makanan dan Minuman Harian 260 Orang
Umum/Akomodasi Hotel

Kit Peserta 250 Paket


Belanja Dokumentasi Foto & 1 Paket
Video Shooting
Belanja Dekorasi Musrenbang 1 Set

Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak


Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Pendamping x 1 PP
Narasumber (keg. bidang
perencanaan dan pengendalian
BaPPeda)
Cetak Laporan 10 eks
Fasilitasi Rapid 260 Orang x 2 Hari
test/Antigen/PCR/Genose
Rapat Koordinasi Pasca Narasumber 6 OJ
Musrenbang Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang
Umum
Fasilitasi Rapid 120 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Pra Musrenbang Regional Narasumber 7 OJ
Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang x 2 hr
Umum/Akomodasi Fullboard

Belanja Dekorasi Pra 1 Set


Musrenbangreg
Penggandaan Materi 4 Materi x 2 hr x 75 Orang x 20
Lembar
Fasilitasi Rapid 85 Orang x 2 hr
test/Antigen/PCR/Genose
Musrenbang Regional Narasumber 14 OJ x 3 Hari
Moderator 7 OK x 3 Hari
Akomodasi Hotel 150 Orang x 3 hr
Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat/luar
DIY/Menteri/Gubernur
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Pendamping x 1 PP
Narasumber
Belanja Dokumentasi Foto & 1 Paket
Video Shooting
Belanja Dekorasi 1 Set
Belanja Publikasi 2 x tayang media cetak
Sewa Kendaraan 10 bh x 3 hr
Entertainment Welcome Party 1 Paket
City tour 1 Paket
Souvenir Peserta 100 Paket
Souvenir Gubernur dan Menteri 10 Paket

Kit Peserta 200 Paket


Seragam Panitia 50 Buah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak buku panduan 200 Buah
Cetak tanda Peserta 200 Buah
Cetak tanda panitia 50 Buah
Cetak buku deklarasi 100 Buah
Musrenbangreg
Cetak buku tindak lanjut 100 Buah
deklarasi Musrenbangreg
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 2 hr x 130 Orang
x 20 Lembar
Fasilitasi Rapid 150 Orang x 3 hr
test/Antigen/PCR/Genose
Evaluasi Musrenbang Regional Narasumber 7 OJ
Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 85 Orang
Umum/Akomodasi fullboard

Belanja Dekorasi 1 Paket


Penggandaan Materi Jmlh Materi x 70 Orang x 20
Lembar
Fasilitasi Rapid 85 Orang
test/Antigen/PCR/Genose
Penyusunan RKPD Tenaga Ahli 5 Orang x 6 Bulan
Cetak dokumen RKPD Cetak Draft Rancangan Awal 200 Eksemplar
RKPD
Cetak Dokumen Rancangan 200 Eksemplar
Awal RKPD
Cetak Dokumen Rancangan 250 Eksemplar
RKPD
Cetak Dokumen Rancangan 200 Eksemplar
Akhir RKPD
Cetak Dokumen RKPD 250 Eksemplar
Cetak Kalender Perencanaan Cetak Kalender Perencanaan 1000 Eksemplar
Penyusunan Perubahan RKPD
Penyusunan Perubahan RKPD Jasa konsultansi Badan 1 Paket
Usaha/Perorangan
Rapat Kerja Penyusunan Narasumber 6 OJ
Perubahan RKPD Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 4 Bulan

Fasilitasi RKPD Perubahan Narasumber 6 OJ


dengan kementerian Transport Peserta 70 Orang
Makanan dan Minuman Harian 75 Orang
Umum
Cetak Dokumen Perubahan Cetak Dokumen Rancangan 150 Eksemplar
RKPD Perubahan RKPD
Cetak Dokumen Rancangan 150 Eksemplar
Akhir Perubahan RKPD
Cetak Dokumen Perubahan 200 Eksemplar
RKPD
Fasilitasi penyusunan Renja Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 4 Bulan
Penyusunan Renja
Fasilitasi penyusunan Renstra Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 4 Bulan
Penyusunan Renstra
Pengembangan Aplikasi Jasa konsultansi pengembangan 1 Paket
Perencanaan Pembangunan aplikasi beserta biaya
pendukungnya
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengendalian, Evaluasi dan Monitoring, Evaluasi dan Penyusunan Laporan Hasil Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah
Pelaporan Bidang Perencanaan Penyusunan Laporan Berkala Penyusunan Laporan Hasil Honorarium Tim Pengendalian SK Gubernur
Pembangunan Daerah Pelaksanaan Pembangunan Evaluasi Kinerja Pembangunan Pembangunan Daerah
Daerah Provinsi Daerah
Penyerahan DIPA APBN Tahun 2023
Penyerahan DIPA Makanan dan Minuman Rapat 230 Orang x 1 keg

Cetak Undangan 200 Lembar


Sewa Kursi 250 kursi
Dekorasi 1 Paket
Honorarium Pelaku Seni dan 5 Orang x 1 Kali
Budaya
Pengarahan Satker Dekon/TP Moderator 1 OK
lingkup Pemda Narasumber 8 OJ (2 Orang x 2Kali x 2jam)
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x 2Kali
Umum
Monitoring pelaksanaan di Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 4
lapangan Kali x 4 TW
Penyusunan Dokumen Perjanjian Kinerja Gubernur Tahun 2023
Penyusunan Dokumen Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali x 2 Bulan
Perjanjian Kinerja Gubernur
Tahun 2023 Cetak Buku PK 15 Eksemplar
Cetak Buku Perubahan PK 15 Eksemplar
Penyusunan Laporan Kinerja APBN (dekon/TP) triwulan IV/2022 dan Triwulan I-III/2023
Penyusunan Laporan Kinerja Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Hari x 4 Kali
APBN (dekon/TP) triwulan pengendalian
IV/2022 dan Triwulan IIII/2023 Cetak Laporan kinerja dekon/tp 5 Eksemplar x 4 triwulan
triwulanan
Penyusunan Dokumen Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah
Penyusunan Dokumen Evaluasi Makanan dan Minuman Rapat 28 Orang x 2 Kali x 2 Bulan
Kinerja Pembangunan Daerah
(EKPD) Kab/Kota Tahun 2023 Tenaga ahli 2 Orang x 3 Bulan
Asisten Tenaga Ahli 1 Orang x 2 Bulan
Cetak buku Laporan evaluasi 10 Eksemplar
Evaluasi SAKIP Pemda DIY
Penunjang Alat Tulis Kantor 18 Paket D
Koordinasi persiapan Penggandaan 8 Paket D
pelaksanaan Evaluasi SAKIP
Pemda DIY
Pra Evaluasi SAKIP Narasumber 8 OJ
Perjalanan dinas narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Orang x 1 PP
narasumber pusat

Fasilitasi Rapid 2 Orang


test/Antigen/PCR/Genose
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3Kali x 3Bulan

Makanan dan Minuman Harian 80 Orang


Umum
Evaluasi SAKIP Narasumber 8 OJ
Perjalanan dinas narasumber Jmlh Orang x 1 PP
pusat
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Orang x 1 PP
narasumber pusat

Fasilitasi Rapid 2 Orang


test/Antigen/PCR/Genose
Makanan dan Minuman Harian 80 Orang
Umum
Penyusunan Dokumen LKPJ Gubernur Tahun 2022
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Kick Off Meeting Pelaporan Makanan dan Minuman Harian 150 Orang
Umum/Akomodasi Hotel

Narasumber 6 OJ
Pengarahan teknis penulisan Makanan dan Minuman Harian 150 Orang
LKPJ Umum
Narasumber 6 OJ
Desk Materi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali x 2 Bulan
pengendalian
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 2 Bulan
pengendalian
Cetak buku LKPJ Pemda Cetak buku LKPJ 135 Eksemplar
Penyusunan Dokumen evaluasi hasil RPJPD DIY
Cetak buku evaluasi hasil Cetak buku evaluasi hasil 10 Eksemplar
RPJPD DIY RPJPD
Penyusunan Laporan evaluasi Hasil Program Pemda Tahun 2021
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar
Monitoring lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 Orang x 4 Kabupaten/Kota x
8 Kali
Penyusunan Laporan evaluasi Hasil Renja OPD DIY Semester II/Tahun 2022 dan Semester I/2023
Evaluasi Hasil Dokumen Asisten Tenaga Ahli 1 Orang x 10 Bulan
Perencanaan
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Laporan evaluasi Hasil Renstra OPD DIY Tahun 2021
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Laporan evaluasi Hasil RKPD DIY Semester II/ 2022 dan Semester I/2023
Evaluasi Hasil Dokumen Asisten Tenaga Ahli 1 Orang x 10 Bulan
Perencanaan
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar x 2 dokumen
Penyusunan Laporan evaluasi hasil RPJMD DIY Tahun 2022
Evaluasi Hasil Dokumen Asisten Tenaga Ahli 1 Orang x 10 Bulan
Perencanaan
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Laporan evaluasi Kebijakan Perencanaan Tahunan
Pengumpulan data/bahan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 4 buku

Ekspose Evaluasi Hasil Makanan dan Minuman Harian 30 Orang x 2 keg


Dokumen Perencanaan Umum
Analisis data & penulisan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 2 Bulan
evaluasi hasil dokumen
perencanaan Tingkat Provinsi Narasumber 2 Orang x 1 jam x 4 keg
Penyusunan Laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Laporan evaluasi pelaksanaan pembangunan daerah TW IV/ Tahun 2022 dan TW IIII
Penyiapan bahan kebijakan Tenaga Ahli 1 Orang x 4 Bulan
Pengendalian, Monitoring dan
Evaluasi Pembangunan Daerah

Sosialisasi Kebijakan Narasumber 2 Orang x 1 Kali


Pengendalian Makanan dan Minuman Harian 200 Orang x 1 Kali
Umum
Desk timbal balik Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x 3 ruang x 6 hr x 4
Pengendalian (timbal balik) TW

Cetak laporan Cetak Laporan evaluasi 85 Eksemplar x 4 Kali


pelaksanaan pembangunan
daerah
Rapat Koordinasi Pengendalian Narasumber (1 OJ x 4 Kali) + (4 OJ x 4 Kali)
pembangunan (Penyerahan
Raport Triwulanan) Moderator 1 OK x 4 Kali
Pembawa Acara 1 Orang x 4 Kali
Makanan dan Minuman Harian 250 Orang x 4 Kali
Umum/Akomodasi Hotel

Cetak Undangan 230 Buah x 4 Kali


Layouter Buku 1 Orang x 1 keg
Dekorasi 1 Paket x 4 Kali
Honorarium Pelaku Seni dan 4 Orang x 4 Kali
Budaya
Perjalanan dinas Narasumber Jmlh Orang x 1 PP x 4 Kali
pusat
Perjalanan dinas Pendamping Jmlh Pendamping x 1 PP x 4
Narasumber pusat (keg. bidang Kali
perencanaan dan pengendalian)

Fasilitasi Rapid Jumlah Pelaku Kesenian +


test/Antigen/PCR/Genose Pendukung + Panitia
Fasilitasi Rapid Jumlah narasumber+
test/Antigen/PCR/Genose Pendamping x 4 Kali
Monev Program Unggulan/ Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 6 Bulan
Strategis/ DAK/ Evaluasi Umum/monev
Kebijakan
Desk Program Unggulan/ Makanan dan Minuman Rapat 50 Orang x 8 Kali x 1tahun
Srategis/ DAK/ Evaluasi
kebijakan
Updating Sengguh Tahun 2023
Updating Aplikasi Pengendalian Jasa Konsultansi Updating 1 Paket
Pembangunan Aplikasi Pengendalian
Pembangunan
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Laporan Kajian Evaluasi Mikro Sasaran dan Program Pembangunan DIY
Cetak laporan Cetak Buku 15 buku
Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 4Kali
biasa
Penyusunan kajian Jasa konsultansi Perorangan 2 Orang x 4 Bulan
Surveyor
Jasa konsultansi Perorangan 2 Orang x 4 Bulan
Tenaga Ahli
Fasilitasi/Evaluasi Dokumen Penunjang Alat Tulis Kantor 5 Paket D
Perencanaan Pembangunan Penggandaan 4 Paket D
Daerah Kabupaten/Kota Penyusunan Laporan Evaluasi Hasil RKPD Kab/Kota Semester II/2022 dan Semester I/2023
Analisis data & penulisan Jasa konsultansi Badan 1 Orang x 6 Bulan
evaluasi Hasil dokumen Usaha/Kontrak Perorangan
perencanaan Tingkat Kab/Kota

Monitoring lapangan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 8 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 2


Kali
Cetak laporan Layouter Buku 1 Orang/kegiatan
Cetak Laporan 10 Eksemplar x 2 Kali
Rapat Kerja/Rakor Narasumber 2 OJ x 1 Kali
Hasil/Ekspose Evaluasi Hasil Moderator 1 OK x 1 Kali
Dok. Perencanaan Makanan dan Minuman Harian 34 Orang x 2 Kali
Pembangunan Daerah Umum
Penyusunan Laporan Evaluasi Hasil RPJMD Kab/Kota Tahun 2021
Analisis data & penulisan Jasa konsultansi Badan 1 Orang x 6 Bulan
evaluasi Hasil dokumen Usaha/Kontrak Perorangan
perencanaan Tingkat Kab/Kota

Cetak laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar


Rapat Kerja/Rakor Hasil Narasumber 2 Orang x 1 jam
/Ekspose Evaluasi Hasil Dok. Makanan dan Minuman Harian 34 Orang x 3 buku x 2 Kali
Perencanaan Pembangunan Umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Koordinasi Perencanaan Bidang Koordinasi Penyusunan Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Bidang Pemerintahan yang Dikoordinir
Pemerintahan dan Dokumen Perencanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 15 Paket D
Pembangunan Manusia Pembangunan Daerah Bidang Penggandaan 30 Paket D
Pemerintahan (RPJPD, RPJMD Penyusunan Perencanaan Tenaga Ahli 4 Orang x 6 Bulan
dan RKPD) Pembangunan Bidang
Pemerintahan
Penyusunan Dokumen Perencanaan Jangka Menengah Bidang Pemerintahan
Penyusunan Dokumen Tim Penyusunan Perencanaan SK Gubernur
Perencanaan Jangka Menengah Bidang Pemerintahan
Bidang Pemerintahan

Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 6 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 3


Kali
FGD Perencanaan Bidang Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Pemerintahan Umum
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 2 Kali
Penggandaan Materi 30 Orang x 2 Kali x 4 Materi x
10 Lembar
Pelaporan Penggandaan 2 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan Pembangunan Bidang Pemerintahan Kelompok
Rapat koordinasi perencanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
sektoral umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi jml Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x jml sektor x 2 Kali

Koordinasi perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


12 Bulan x 2 Kali
Penyusunan laporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Bahan Perencanaan Tahun 2025 Bidang Pemerintahan Kelompok Substansi
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
perencanaan
Pelaporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Evaluasi capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Administrasi
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 4
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Monitoring capaian program OPD Kelompok Substansi Administrasi Publik Tahun 2023
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 12
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan Pembangunan Bidang Pemerintahan Kelompok
Rapat Koordinasi Perencanaan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
sektoral umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


12 Bulan x 2 Kali
Pelaporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Bahan Perencanaan Tahun 2025 Bidang Pemerintahan Kelompok Substansi
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
perencanaan
Pelaporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Evaluasi capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Pemerintahan
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 4
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Monitoring capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Pemerintahan Umum Tahun 2023
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 12
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Koordinasi Penyusunan Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Bidang Pembangunan Manusia yang
Dokumen Perencanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 17 Paket D
Pembangunan Daerah Bidang Penggandaan 30 Paket D
Pembangunan Manusia (RPJPD, Penyusunan Perencanaan Tenaga Ahli 4 Orang x 6 Bulan
RPJMD dan RKPD) Pembangunan Bidang Sosial
Budaya
Penyusunan Dokumen Perencanaan Jangka Menengah Bidang Sosial Budaya
Penyusunan Dokumen Tim Penyusunan Perencanaan SK Gubernur
Perencanaan Jangka Menengah Bidang Pemerintahan
Bidang Sosial Budaya

Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 6 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 3


Kali
FGD Perencanaan Bidang Sosial Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Budaya Umum
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 2 Kali
Penggandaan Materi 30 Orang x 2 Kali x 4 Materi x
10 Lembar
Pelaporan Penggandaan 2 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan Pembangunan Bidang Pembangunan Manusia Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Rapat kerja Perencanaan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


12 Bulan x 2 Kali
Penyusunan Laporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan tahun 2025 bidang Pembangunan Manusia Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 2 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 2 Bulan
Perencanaan
Penyusunan Laporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen evaluasi capaian program OPD mitra Bidang Pembangunan Manusia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 4
Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen hasil monitoring capaian program OPD mitra bidang Pembangunan Manusia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan pembangunan bidang Pembangunan Manusia Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 8 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Rapat kerja Perencanaan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


12 Bulan x 2 Kali
Penyusunan Laporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan tahun 2025 bidang Pembangunan Manusia Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 2 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 2 Bulan
Perencanaan
Penyusunan Laporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
CSR/TSLP dan Pemda
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Kali x 10 Bulan
umum
Pelaporan Penggandaan Laporan 10 Eksemplar
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Penghargaan CSR Awards Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 80 Orang x 10 Kali x 1 Bulan
umum
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 18 Orang x 1 Kabupaten/Kota x
2 Kali
Perjalanan Dinas Narasumber 2 Orang x 2 hr x 1Kali
Pusat
Perjalanan Dinas Pendamping 2 Orang x 2 hr x 1Kali
Narasumber
Tenaga Kesenian dan 10 Orang x 1Kali
Kebudayaan: Band
Tenaga Kesenian dan 2 Orang x 1Kali
Kebudayaan: Penyanyi Nasional

Tenaga Kesenian dan 1 acara


Kebudayaan: Sewa atraksi
Akomodasi 300 Orang
Makanan dan Minuman Harian 300 Orang
Umum
Pembawa Acara Profesional 1 Orang x 1 Kali
Moderator Acara CSR Awards 1 Orang x 1 Kali
Narasumber setingkat kepala 4 OJ x 1 Kali
daerah
Narasumber setingkat menteri 4 OJ x 1 Kali

Honorarium Tim Penilai 5 Orang x 1 Kali


Sewa Sound System 2 Hari
Konten Video CSR Pendukung 1 Paket
Penanggulangan Kemiskinan

Souvenir event acara 250 pack


Fasilitasi Rapid 250 Kali
test/Antigen/PCR/Genose
Piagam Penghargaan 10 Lembar
Plakat Penghargaan acara 20 Buah
Cetak Undangan 250 Buah
Backdrop acara 2 Paket
Dokumentasi video dan foto 3 Paket
Penyusunan Dokumen evaluasi capaian program OPD mitra Bidang Pembangunan Manusia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 4
Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen hasil monitoring capaian program OPD mitra bidang Pembangunan Manusia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Rapat Koordinasi KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen evaluasi CSR/TSLP
Penyusunan Dokumen evaluasi Tim TLSP/CSR SK Gubernur
CSR/TSLP
Persiapan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Rapat Kerja Forum Narasumber 6 OJ x 3 Kali
Tanggungjawab Sosial dan Transport Peserta 30 Orang x 3 Kali
Lingkungan Perusahaan (TSLP) Makanan dan Minuman Harian 100 Orang x 3 Kali
Umum
Monitoring dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Evaluasi/Konsultasi 12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen evaluasi Penanggulangan Kemiskinan DIY
Koordinasi Penanggulangan Tim TKPKD SK Gubernur
Kemiskinan Daerah (TKPKD)
Pelaksana Kegiatan Tim Pelaksana Kegiatan SK Gubernur
Penanggulangan Kemiskinan Penanggulangan Kemiskinan
Daerah (SEBERMAS) Daerah
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Kali x 10 Bulan
umum
Rapat Kerja Penanggulangan Narasumber 6 OJ x 3 Kali
Kemiskinan Daerah Transport Peserta 30 Orang x 3 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 3 Kali
Umum
Sekretariat Pemberdayaan Tenaga Ahli Sebermas 7 Orang x 11 Bulan
Masyarakat Asisten Tenaga Ahli Sebermas 3 Orang x 11 Bulan

Monitoring dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 10 Orang x 5 Kabupaten/Kota x


Evaluasi/Konsultasi 12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 20 Eksemplar
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Dokumen Monev TPB DIY
Pelaksana Kegiatan Evaluasi Tim Evaluasi RAD TPB/SDGs SK Gubernur
RAD TPB/SDGs
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 40 Orang x 1 Kali x 10 Bulan
umum
Pengadaan Tenaga Ahli TPB Tenaga ahli 2 Orang x 6 Bulan
Rapat Kerja Monev TPB Narasumber 6 OJ x 2 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
Monitoring dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
Evaluasi/Konsultasi 12 Kali
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 25 Eksemplar
Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Pengembangan aplikasi sistem informasi penanggulangan kemiskinan
Pengembangan aplikasi sistem Jasa Konsultansi Sistem 1 Paket
informasi penanggulangan Informasi Penanggulangan
kemiskinan Kemiskinan
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Koordinasi Penyusunan Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Bidang Perekonomian yang Dikoordinir
Dokumen Perencanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 16 Paket D
Pembangunan Daerah Bidang Penggandaan 40 Paket D
Perekonomian (RPJPD, RPJMD Penyusunan Perencanaan Tenaga ahli 4 Orang x 6 Bulan
dan RKPD) Pembangunan Bidang
Perekonomian
Penyusunan Dokumen Perencanaan Jangka Menengah Bidang Perekonomian
Penyusunan Dokumen Tim Penyusunan Perencanaan SK Gubernur
Perencanaan Jangka Menengah Bidang Perekonomian
Bidang Perekonomian

Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 6 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 3


Kali
FGD Perencanaan Bidang Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Perekonomian Umum
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 2 Kali
Penggandaan Materi 30 Orang x 2 Kali x 4 Materi x
10 Lembar
Pelaporan Penggandaan 2 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Penyusunan Bahan Perencanaan Pembangunan Bidang Perekonomian Kelompok Substansi Dunia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
perencanaan
Rapat Kerja Perencanaan dan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Korsin Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 2


Sektoral Kali x 12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Bahan Perencanaan Tahun 2025 Bidang Perekonomian Kelompok Substansi Dunia
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
perencanaan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Evaluasi capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Dunia Usaha
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 4
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Monitoring capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Dunia Usaha Tahun 2023
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 12
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 Pelaporan 4 5 6
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Bahan Perencanaan Pembangunan Bidang Perekonomian Kelompok Substansi
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
perencanaan
Rapat Kerja Perencanaan dan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Korsin Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 2


Sektoral Kali x 12 Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen bahan Perencanaan Tahun 2025 Bidang Perekonomian Kelompok Substansi
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
perencanaan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Evaluasi capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Pertanian dan Kelautan Tahun 2022
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 4
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Monitoring capaian program OPD mitra Kelompok Substansi Pertanian dan Kelautan Tahun 2023
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan Monitoring Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 5 kab x 2 Kali x 12
Evaluasi Sektoral Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Hasil Monev RAD Pangan dan Gizi Tahun 2022
Ekspose RAD Pangan dan Gizi Narasumber 6 OJ
(PG) Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 110 Orang
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 100 Orang x 10
Lembar
Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D
Penjilidan Laporan 15 Eksemplar
Koordinasi Perencanaan Bidang Koordinasi Penyusunan Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Bidang Infrastruktur yang Dikoordinir
Infrastruktur Dokumen Perencanaan Penunjang Alat Tulis Kantor 20 Paket D
dan Kewilayahan Pembangunan Daerah Bidang Penyusunan Perencanaan Tenaga Ahli 4 Orang x 6 Bulan
Infrastruktur (RPJPD, RPJMD pembangunan Bidang Sarana
dan RKPD Prasarana
Penggandaan 2 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Perencanaan Jangka Menengah Bidang Sarana Prasarana
Penyusunan Dokumen Tim Penyusunan Perencanaan SK Gubernur
Perencanaan Jangka Menengah Bidang Sarana Prasarana
Bidang Sarana Prasarana

Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 6 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 3


Kali
FGD Perencanaan Bidang Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Sarpras Umum
Narasumber 4 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Transport Peserta 30 Orang x 2 Kali
Penggandaan Materi 30 Orang x 2 Kali x 4 Materi x
10 Lembar
Pelaporan Penggandaan 2 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Kelompok Substansi PIW ESDM :
Penyusunan Dokumen Bahan Perencanaan Sebagai Bahan Masukan Penyusunan RKPD Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Rapat kerja Perencanaan dan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
korsin
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kab x 2 Kali x 10
Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Bahan Perencanaan Kelompok Substansi PIW ESDM Tahun 2025
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 3 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 3 Bulan
Perencanaan
Rapat Kerja Perencanaan dan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Korsin Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 3 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Evaluasi Capaian Program OPD Mitra Kelompok Substansi PIW ESDM tahun
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 4 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Hasil Monitoring Capaian Program OPD Mitra Kelompok Substansi PIW
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 10 Bulan
umum
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Rapat Koordinasi KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 10 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 10 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Kelompok Substansi PTR LHK :
Penyusunan Dokumen Bahan Perencanaan Sebagai Bahan Masukan Penyusunan RKPD Kelompok
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 12 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 12 Bulan
Perencanaan
Rapat kerja Perencanaan dan Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
korsin Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kab x 2 Kali x 10
Bulan
Pelaporan Penggandaan Laporan 4 Paket D
Penjilidan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Bahan Perencanaan Kelompok Substansi PTR LHK Tahun 2025
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 3 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 3 Bulan
Perencanaan
Narasumber 6 OJ x Jmlh sektor x 2 Kali
Moderator 1 OK x Jmlh sektor x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 70 Orang x Jmlh sektor x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Jmlh Materi x 20 Lembar x Jmlh
Peserta x Jmlh sektor x 2 Kali

Koordinasi Perencanaan sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 3 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Evaluasi Capaian Program OPD Mitra Kelompok Substansi PTR LHK tahun
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 4 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 4 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Hasil Monitoring Capaian Program OPD Mitra Kelompok Substansi PTR LHK
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 10 Bulan
umum
Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 2 Kali x 10 Bulan
Pengendalian
Koordinasi dan monev sektoral Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 kab x 10 Bulan

Pelaporan Penggandaan Laporan 2 Paket D


Penjilidan Laporan 10 Eksemplar
Penyusunan Dokumen Rencana Aksi Daerah Pembangunan Rendah Karbon (RAD PRK) DIY
Penyusunan Dokumen RAD PRK Jasa Konsultansi Badan 1 Paket
Usaha/Kontrak Perorangan
PROGRAM PENELITIAN DAN Kegiatan Penelitian dan Sub Kegiatan Penelitian dan Penyusunan Dokumen Hasil Penelitian dan Pengembangan Bidang Aspek-Aspek Sosial
PENGEMBANGAN DAERAH Pengembangan Bidang Sosial Pengembangan Bidang Aspek- Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket A
dan Kependudukan Aspek Sosial Penggandaan 12 Paket A
Penyusunan Proposal Penelitian
Rapat penyusunan proposal Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 2 Bulan

Pengumpulan data awal Perjalanan Dinas Dalam Daerah 8 Orang x 4 Kali

FGD Proposal Narasumber 3 OJ


Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang
Pelaksanaan Penelitian
Rapat penyusunan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 6 Bulan

Pengumpulan data Perjalanan Dinas Dalam Daerah 6 Orang x 24 Kali


pengumpulan data lapangan

Kuesioner Kit Jmlh responden


FGD Pelaksanaan Penelitian Narasumber 3 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x 2 Kali
Ekspose hasil penelitian
Ekspose Hasil Kajian/penelitian Narasumber 3 OJ
Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang
Cetak hasil penelitian Cetak pamflet hasil penelitian 100 Unit x 2 Lembar

Cetak Hasil Penelitian 100 Eksemplar


Kegiatan Penelitian dan Sub Kegiatan Penelitian dan Penyusunan Dokumen Hasil Penelitian dan Pengembangan Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah
Pengembangan Bidang Ekonomi Pengembangan Koperasi, Usaha Pendukung Alat Tulis Kantor 10 Paket A
dan Pembangunan Kecil dan Menengah Penggandaan 12 Paket A
Penyusunan Proposal Penelitian
Rapat penyusunan proposal Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 2 Bulan

Pengumpulan data awal Perjalanan Dinas Dalam Daerah 8 Orang x 4 Kali

FGD Proposal Narasumber 3 OJ


Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang
Pelaksanaan Penelitian
Rapat penyusunan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 6 Bulan

Pengumpulan data Perjalanan Dinas Dalam Daerah 6 Orang x 24 Kali


pengumpulan data lapangan

Kuesioner Kit Jmlh responden


FGD Pelaksanaan Penelitian Narasumber 3 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
FGD Pelaksanaan Penelitian

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x 2 Kali
Ekspose hasil penelitian
Ekspose Hasil Kajian/penelitian Narasumber 3 OJ
Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang
Cetak pamflet hasil penelitian 100 Unit x 2 Lembar

Cetak hasil penelitian Cetak Hasil Penelitian 100 Eksemplar


Kegiatan Penelitian dan Sub Kegiatan Fasilitasi, Laporan Hasil Fasilitasi, Pelaksanaan dan Evaluasi Penelitian dan Pengembangan Bidang
Pengembangan Bidang Pelaksanaan, dan Evaluasi Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket A
Penyelenggaraan Pemerintahan Penelitian dan Pengembangan Penggandaan 12 Paket A
dan Pengkajian Peraturan Bidang Pemerintahan Umum Fasilitasi, Pelaksanaan, dan Tim Indeks Pengukuran SK Gubernur
Evaluasi penyelenggaraan Keuangan Daerah (IPKD)
pemerintahan
Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket A
Penggandaan 12 Paket A
Fasilitasi, Pelaksanaan, dan Tim Indeks Pengukuran SK Gubernur
Evaluasi penyelenggaraan Keuangan Daerah (IPKD)
pemerintahan
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 3 Kali x 12 Bulan

Pengumpulan data dan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 6 Orang x 20 Kali


pembinaan
Rakor Fasilitasi, Pelaksanaan, dan Evaluasi penyelenggaraan pemerintahan
Bimbingan Teknis Narasumber 3 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x 2 Kali
Penyusunan Dokumen Rencana Induk Kelitbangan dan Inovasi Daerah (RIKID)
Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket A
Penyusunan Rencana Induk Kelitbangan dan Inovasi Daerah
Pengumpulan Data Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kab x 3 Kali

Penyusunan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 2 Kali x 3 Bulan

Tenaga Ahli 5 Orang x 3 Bulan


FGD RIKID Narasumber 2 OJ x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 40 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi 15 Lembar x 2 Materi x 35
Orang x 2 Kali
Ekspose RIKID Narasumber 3 OJ x 1 Kali
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 1 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x 3 Materi x 45
Orang x 1 Kali
Cetak Buku rencana induk 50 buku x 1 Kali
kelitbangan
Cetak laporan Cetak Laporan 10 Eksemplar

Kegiatan Pengembangan Inovasi Sub Kegiatan Sosialisasi dan Penyusunan Laporan Hasil Penyelenggaraan Sosialisasi dan Diseminasi Hasil-Hasil Kelitbangan
dan Teknologi Diseminasi Hasil-Hasil Penunjang Alat Tulis Kantor 6 Paket A
Kelitbangan Penggandaan 26 Paket A
Rekomendasi hasil penelitian tahun n
Rapat penyusunan Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali X 3 Bulan

Pencetakan rekomendasi Cetak buku rekomendasi 50 Eksemplar


penelitian
Inventarisasi hasil penelitian tahun n
Rakor Kelitbangan Narasumber 3 OJ x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x 2 Kali
FGD Analisis Penelitian sektoral Narasumber 3 OJ x 4 Kali
Moderator 1 OK x 4 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 4 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x 4 Kali
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 3 Bulan

Pengumpulan Data 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 2


Kali x 4 Bulan
Pencetakan inventarisasi Cetak buku Laporan 50 Eksemplar
inventarisasi penelitian
Laporan monitoring evaluasi kelitbangan tahun n
Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 5 Bulan

Pengumpulan Data 5 Orang x 5 Kabupaten/Kota x 2


Kali x 4 Bulan
Pencetakan monev Cetak buku Laporan monev 20 Eksemplar
Rumusan bahan kebijakan kelitbangan
Fasilitasi Dewan Penelitian dan
Pengembangan
Dewan Penelitian dan Dewan Penelitian dan SK Gubernur
pengembangan Pengembangan
Rapat Kerja Rutin anggota DPP Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 12 Kali
DIY Umum
FGD DPP DIY Narasumber 3 OJ x 4 Kali
Moderator 1 OK x 4 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 4 Kali
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x 50 Orang x Jmlh
Materi x 4 Kali
Rapat Paripurna Dewan Narasumber 3 OJ x 2 Kali
Penelitian dan Pengembangan Moderator 1 OK x 2 Kali
DIY Makanan dan Minuman Harian 90 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi Rapat 10 Lembar x 80 Orang x Jmlh
Paripurna DPP DIY Materi x 2 Kali
Inventarisasi data, Koordinasi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 15 Orang x 5 Kabupaten/Kota x
dan konsultasi, serta kaji 4 Kali
banding
Penyusunan Laporan Cetak buku Rumusan bahan 50 Eksemplar
kebijakan kelitbangan
Laporan Pelaksanaan Kegiatan 10 Eksemplar
DPP
Publikasi Prosiding Ilmiah
Pembuatan Laporan dan Honorarium Penyusunan per halaman artikel/makalah
Publikasi Karya Tulis Ilmiah Makalah/Pembuat Artikel
Penyusunan Jurnal
Honorarium Penasehat 1 Orang x jumlah penerbitan
Honorarium Penanggung Jawab 1 Orang x jumlah penerbitan
Pembuatan Laporan dan
Publikasi Karya Tulis Ilmiah

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium Pengarah 1 Orang x jumlah penerbitan
Honorarium Redaktur 1 Orang x jumlah penerbitan
Honorarium Penyunting/Editor 3 Orang x jumlah penerbitan

Honorarium Desain Grafis 1 Orang x jumlah penerbitan


Honorarium Fotografer 1 Orang x jumlah penerbitan
Honorarium Sekretariat 2 Orang x jumlah penerbitan
Honorarium Mitra 2 Orang x jumlah penerbitan
Bestari/Reviewer
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x jumlah penerbitan
Umum untuk seminar
Moderator seminar 1 OK
Penggandaan Materi seminar 10 Lembar x jumlah makalah x
50 Orang
Sertifikat orasi ilmiah jumlah pemakalah
Cetak buku prosiding 100 Eksemplar x jumlah
penerbitan
Penyelenggaraan Statistik Koordinasi dan Sinkronisasi Penyusunan Dokumen Koordinasi dan Sinkronisasi Pengumpulan, Pengolahan, Analisis dan
Sektoral di Lingkup Daerah Pengumpulan, Pengolahan, Penunjang Alat Tulis Kantor 30 Paket A
Provinsi Analisis dan Diseminasi Data Penggandaan 60 Paket A
Statistik Sektoral Pengumpulan Data Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 Kali x 3 Bulan x
jumlah Kajian
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 2
Kali x 1 Bulan x jumlah kajian

Penyusunan Dokumen Analisis ICOR Sektoral DIY sebagai bahan penyusunan Perencanaan,
Pengolahan dan Analisis Data Jasa Konsultasi Penelitian 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Dokumen Analisis Makro Ekonomi sebagai bahan penyusunan Perencanaan,
Pengolahan dan Analisis Data Jasa Konsultasi Penelitian 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyediaan Data Statistik Sektoral Perencanaan dan Pengendalian
Pengumpulan data Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 1 Kali x 5


Bulan
Penyusunan Buku Statistik Cetak Buku 50 Eksemplar
Sektoral
Penyediaan Data statistik Tim Penyediaan Data statistik SK Gubernur
Sektoral Perencanaan dan Sektoral Perencanaan dan
Pengendalian Pengendalian

Penyediaan Data Geospasial Perencanaan dan Pengendalian


Pengumpulan data Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 1 Kali x 5


Bulan
Penyusunan Buku Geospasial Cetak Buku Peta 50 Eksemplar

Update Aplikasi Dataku


Pengembangan Aplikasi Jasa Konsultasi Pengembangan 1 Paket
Aplikasi
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengumpulan dan Penyajian Data Statistik
Pengumpulan data Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 4 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 1 Kali x 6


Bulan
Desk Walidata Pendukung dan Makanan dan Minuman Rapat 150 (Jumlah Produsen data +
Produsen Data OPD Walidata Pendukung + Walidata)
x 4 Kali (triwulanan)

Rakor Forum Satu Data Narasumber 4 Orang x 2 Jam x 1 Kali


Pembangunan Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 160 Orang
Umum
Penggandaan Materi 4 Materi x 1 Kali x 160 Orang x
25 Lembar
Pengumpulan dan Penyajian Data Geospasial
Pengumpulan data Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali x 9 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 3 Bulan

Desk Walidata Pendukung dan Makanan dan Minuman Rapat 150 (Jumlah Produsen data +
Produsen Data OPD Walidata Pendukung + Walidata)
x 2 Kali (semesteran)

Pengolahan dan analisis data Tenaga Ahli 1 Orang x 6 Bulan


Asisten Tenaga Ahli 2 Orang x 6 Bulan
Pengumpulan dan Penyajian Data Geospasial
Rakor Simpul Jaringan Narasumber 4 Orang x 2 Jam
Moderator 1 OK
Makanan dan Minuman Harian 120 Orang (Jumlah Produsen
Umum data geospasial + Walidata
Pendukung + Walidata) x 1 Kali

Penggandaan Materi 4 Materi x 1 Kali x 120 Orang x


25 Lembar
Fasilitasi Satu Data Indonesia: Dokumen Proyeksi Data
Pengumpulan data Dalam Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 8 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 4 Bulan

Penyusunan Buku Dokumen Cetak Buku 50 Eksemplar


Proyeksi Data
Penyusunan Buku Dokumen Cetak Buku 50 Eksemplar
Profil DIY
FGD Proyeksi Data Narasumber 3 Orang x 3 Jam x 2 Kali
Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 35 Orang x 2 Kali
Umum
Penggandaan Materi 4 Materi x 2 Kali x 35 Orang x
25 Lembar
Penyusunan Dokumen Analisis Kemiskinan Multidimensional
Pengolahan dan Analisis Jasa Konsultasi Penelitian 1 Paket
Kemiskinan Multidimensional Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Dokumen Analisis Pertumbuhan Ekonomi Inklusif
Pengolahan dan Analisis Data Jasa Konsultasi Penelitian 1 Paket
Pertumbuhan Ekonomi Inklusif Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyelenggaraan Statistik Membangun Metadata Statistik Penunjang Alat Tulis Kantor 10 Paket A
Sektoral di Lingkup Daerah Sektoral Penggandaan 15 Paket A
Provinsi Pengumpulan Data Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 Kali x 3 Bulan

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kabupaten/Kota x 2


Kali
Penyusunan Dokumen Metadata Jasa Konsultasi Penelitian 1 Paket
Statistik Sektoral Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Bimbingan Teknis Metadata Narasumber 3 Orang x 3 Jam x 2 Kali
Statistik Sektoral Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman Harian 60 Orang x 2 Kali
Umum
Bimbingan Teknis Metadata
Statistik Sektoral
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan Materi 4 Materi x 2 Kali x 60 Orang x
25 Lembar
Supervisi ke Kab/Kota Perjalanan Dinas Dalam Daerah 5 Orang x 4 Kab x 4 Bulan

28. STANDAR BELANJA KHUSUS BIRO PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR WILAYAH DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN SETDA DIY

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM KEBIJAKAN Pelaporan Pelaksanaan Fasilitasi Perumusan Kebijakan Penunjang Alat Tulis Kantor 16 Paket B
ADMINISTRASI PEMBANGUNAN Pembangunan Daerah Teknis Pembangunan Daerah Penggandaan 18 Paket B
1. Penyusunan Bahan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
Infrastruktur Daerah
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 Kali
Koordinasi Kab/Kota
Narasumber 5 OJ x 4 Kali

Moderator 5 OK
Transport 40 Orang x 4 Kali
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 4 Kali
Umum
Cetak Policy Brief 20 Eksemplar
Cetak laporan 6 Eksemplar x 4 Kali
2. Penyusunan Kebijakan
Infrastruktur Daerah
2.a. Penyusunan Kebijakan Jasa Konsultansi Dengan Badan 1 Paket
Infrastruktur Daerah melibatkan Usaha
jasa konsultansi badan usaha Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2.b. Penyusunan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
Infrastruktur Daerah melibatkan penyusunan
jasa konsultansi kontrak
perorangan/swakelola tipe 1

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 Kali

Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan


(swakelola tipe 1)
Raker Kajian Narasumber 5 OJ x 4 Kali x Jmlh Kajian
Moderator 1 OK x 4 Kali x Jmlh Kajian
Transport peserta 40 Orang x 4 Kali x Jmlh Kajian

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 4 Kali x Jmlh Kajian


Umum
Cetak Laporan 10 Eksemplar x 4 Kali x Jmlh
Kajian
Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh Kajian

Transport peserta 40 Orang x Jmlh Kajian


Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x Jmlh Kajian
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlhh Materi x 50
Orang x Jmlh Kajian
Cetak Laporan Kegiatan 10 Eksemplar
Cetak Ringkasan Kebijakan 20 Eksemplar
2.c. Penyusunan Kebijakan Penyusunan Kebijakan 1 Paket
Infrastruktur Daerah melibatkan Infrastruktur Daerah Swakelola
jasa konsultansi kontrak Tipe 2 Berdasarkan perjanjian
perorangan/swakelola Tipe 2 kerjasama

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


3. Penyusunan Bahan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali
Pembangunan Berkelanjutan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 6 Kali
koordinasi kab
Narasumber 5 OJ x Jmlh Sektor
Moderator 5 OK x Jmlh Sektor
Transport 40 Orang x Jmlh Sektor
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x Jmlh Sektor
Umum
Cetak Ringkasan Kebijakan 20 Eksemplar
Cetak laporan 6 Eksemplar x Jmlh Sektor
4. Penyusunan Kebijakan
Pembangunan Berkelanjutan
4.a. Penyusunan Kebijakan Jasa Konsultansi dengan Badan 1 Paket
Pembangunan Berkelanjutan usaha
melibatkan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
4.b. Penyusunan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x2 Kali x 10 bln
Pembangunan Berkelanjutan penyusunan
melibatkan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 8 Kali
jasa konsultansi kontrak
perorangan/swakelola tipe 1 Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan
(swakelola tipe 1)
Raker Kajian Narasumber 5 OJ x 3 Kali x Jmlh Kajian
Moderator 5 OK x 3 Kali x Jmlh Kajian
Transport peserta 40 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian


Umum
Cetak laporan 6 Eksemplar x 3 Kali x Jmlh
Kajian
Cetak Kebijakan 25 Eksemplar
Cetak Ringkasan Kebijakan 25 Eksemplar
Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh Kajian
Transport peserta 40 Orang x Jmlh Kajian
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x Jmlh Kajian
Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlhh Materi x 40
Orang x Jmlh Kajian
Cetak Laporan Kegiatan 10 Eksemplar
4.c Penyusunan Kebijakan Penyusunan Kebijakan 1 Paket
Pembangunan Berkelanjutan Infrastruktur Daerah Swakelola
melibatkan Tipe 2 Berdasarkan perjanjian
jasa konsultansi kontrak kerjasama
perorangan/swakelola Tipe 2
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
5. Penyusunan Bahan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali
Pembangunan Berkelanjutan
(Rakor Kebijakan Sektoral) Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 6 Kali
koordinasi kab
Narasumber 5 OJ x Jmlh Sektor

Moderator 5 OJ x Jmlh Sektor

Transport 40 Orang x Jmlh Sektor


Makanan dan Minuman Harian
Umum 50 Orang x Jmlh Sektor

Cetak Policy Brief 1 Paket


6 Eksemplar x Jmlh Sektor
Cetak laporan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
6. Penyusunan Kebijakan
Pengembangan Sumber-Sumber
Pembiayaan Non Pemerintah

6.a.Penyusunan Kebijakan Jasa Konsultansi dengan Badan 1 Paket


Pengembangan Sumber-Sumber usaha
Pembiayaan Non Pemerintah Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
6.b. Penyusunan Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 6 Kali
Pengembangan Sumber-Sumber
Pembiayaan Non Pemerintah Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 10 Kali
melibatkan koordinasi kab/kota
jasa konsultansi kontrak Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
perorangan/swakelola Tipe 1 penyusunan
(Raker Kajian) Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan
(swakelola tipe 1)
Narasumber 5 OJ x 3 Kali x Jmlh Kajian
5 OJ x 3 Kali x Jmlh Kajian
Moderator
Transport peserta 40 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian

Makanan dan Minuman Harian


Umum 50 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian

Cetak laporan 6 Eksemplar x 3 Kali x Jmlh


Kajian
Cetak kebijakan 25 Eksemplar

Cetak Ringkasan Kebijakan 20 Eksemplar


Narasumber 5 OJ x Jmlh Kajian

Transport Peserta 40 Orang x Jmlh Kajian


Makanan dan Minuman Harian
Umum 50 Orang x Jmlh Kajian
10 Lembar x Jmlhh Materi x 100
Penggandaan Materi Orang x Jmlh Kajian
Cetak Laporan Kegiatan 10 Eksemplar
6.c. Penyusunan Kebijakan Penyusunan Kebijakan 1 Paket
Pengembangan Sumber-Sumber Infrastruktur Daerah Swakelola
Pembiayaan Non Pemerintah Tipe 2 Berdasarkan perjanjian
melibatkan kerjasama
jasa konsultansi kontrak
perorangan/swakelola Tipe 2 Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM KEBIJAKAN Pengendalian Administrasi Pengendalian Administrasi Penunjang Alat Tulis Kantor 16 Paket B
ADMINISTRASI PEMBANGUNAN Pelaksanaan Pembangunan Pelaksanaan Pembangunan Penggandaan 18 Paket B
Daerah Wilayah 1. Penyusunan Laporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
Monitoring
dan Evaluasi Pelaksanaan
Kebijakan Infrastruktur Daerah Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 Kali
Koordinasi ke Kabupaten

1.a. Monev Kebijakan Jasa Konsultansi dengan Badan Paket


Infrastruktur usaha
Daerah melibatkan jasa Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
1.b. Monev Kebijakan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
Infrastruktur penyusunan
Daerah melibatkan jasa Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 10 Kali
konsultansi kontrak
perorangan/swakelola Tipe 1 Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan
(swakelola tipe 1)
Raker Implementasi Kebijakan Narasumber 5 OJ x 4 Kali x Jmlh Sektor
/Monev Moderator 1 Orang/Kegiatan x 4 Kali x
Jmlh Sektor
Transport peserta 40 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor


Umum
Cetak Ringkasan 20 Eksemplar
Kebijakan(Policy Brief)
Cetak Ringkasan Kebijakan

Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh Sektor yang


dimonev kebijakan
Transport peserta 40 Orang x Jmlh Sektor yang
dimonev kebijakan
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x Jmlh Sektor yang
Umum dimonev kebijakan
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x Jmlh Sektor yang
dimonev kebijakan
1.c. Monev Kebijakan Penyusunan Kebijakan 1 Paket
Infrastruktur Infrastruktur Daerah Swakelola
Daerah melibatkan Tipe 2 Berdasarkan perjanjian
jasa konsultansi kontrak kerjasama
perorangan/swakelola Tipe 2
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2. Penyusunan Laporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 2 bln
Monitoring
dan Evaluasi Pelaksanaan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 4 Kali
Kebijakan Pembangunan Koordinasi ke Kabupaten
Berkelanjutan

2.a. Monev Pembangunan Jasa Konsultansi dengan Badan 1 Paket


Berkelanjutan melibatkan jasa usaha
konsultansi badan usaha Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
2.b. Monev Pembangunan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali x 8 bln
Berkelanjutan jasa konsultansi penyusunan
kontrak perorangan/swakelola Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan
tipe 1 (swakelola tipe 1)
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 16 Kali
Koordinasi ke Kabupaten

- Raker Implementasi Kebijakan Narasumber 5 OJ x 4 Kali x Jmlh Sektor


Monev Moderator 1 OK x 4 Kali x Jmlh Sektor
Transport peserta 40 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor

Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor


Umum
Cetak Laporan Kegiatan 5 Eksemplar x Jmlh Sektor
Cetak Laporan Monev Kebijakan 10 Eksemplar x Jmlh Sektor

Cetak Ringkasan Kebijakan 10 Eksemplar x Jmlh Sektor


- Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh monev kebijakan

Moderator 1 OK x Jmlh monev kebijakan

Transport peserta 40 Orang x Jmlh monev


kebijakan
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x Jmlh monev
Umum kebijakan
Penggandaan Materi 10 Lembar x Jmlh Materi x 50
Orang x Jmlh monev kebijakan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
2.c. Monev Pembangunan Penyusunan Kebijakan 1 Paket
Berkelanjutan melibatkan Pembangunan Berkelanjutan
jasa konsultansi kontrak Swakelola Tipe 2 Berdasarkan
perorangan/swakelola Tipe 2 perjanjian kerjasama

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


3. Penyusunan Laporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
Koordinasi, Monitoring dan
Evaluasi Kebijakan
Pengembangan Sumber-Sumber
Pembiayaan Non Pemerintah Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 10 Kali
Koordinasi ke Kabupaten

3.a Penyusunan Laporan Jasa Konsultansi dengan Badan 1 Paket


Koordinasi, Monitoring dan usaha
Evaluasi Kebijakan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
3.b. Penyusunan Laporan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 2 Kali x 10 bln
Koordinasi, Monitoring dan penyusunan
Evaluasi Kebijakan Tenaga Ahli Jmlh Orang x 8 Bulan
Pengembangan Sumber-Sumber (swakelola tipe 1)
Raker Implementasi Narasumber 5 OJ x 4 Kali x Jmlh Sektor
Kebijakan/Monev
Moderator 1 OK x 4 Kali x Jmlh Sektor
40 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor
Transport Peserta
Makanan dan Minuman Harian 50 Orang x 4 Kali x Jmlh Sektor
Umum
Cetak Cetak Monev Kebijakan 25 Eksemplar
Cetak Policy Brief 20 Eksemplar
Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh monev kebijakan

Transport peserta 100 Orang x Jmlh monev


kebijakan
Makanan dan Minuman Harian 110 Orang x Jmlh monev
Umum kebijakan
10 Lembar x Jmlh Materi x 110
Penggandaan Materi Orang x Jmlh
monev kebijakan
Cetak Laporan Cetak Laporan kegiatan 10 Eksemplar

4. Pendampingan Kerjasama Tim Persiapan Proyek KPBU 5 Orang x Jmlh Proyek KPBU
Pemerintah dengan Badan
Usaha (KPBU)
Rapat koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 20 Kali

Raker/Konsultasi Publik Penceramah 5 OJ x Jmlh Proyek KPBU


Moderator 1 OK x Jmlh Proyek KPBU
Transport Peserta 40 Orang x Jmlh Proyek KPBU

50 Orang x Jmlh Proyek KPBU


Makanan dan Minuman Harian Umum

Penggandaan Materi 10 Lembar x 2 Kali x 3 Materi x


40 Peserta x Jmlh Proyek KPBU

Cetak laporan 6 Eksemplar x Jmlh Proyek


KPBU
Pengumuman Lelang Media Cetak Tingkat Nasional 1 Kali x Jmlh Proyek KPBU

Pengadaan BUP KPBU Panitia Pengadaan BUP KPBU 13 Orang x Jmlh Proyek KPBU

Tenaga Ahli Pendamping Panitia 5 Orang x Jmlh Proyek KPBU


Pengadaan
Koordinasi dan Konsultasi Konsultasi dan Koordinasi 2 Orang x Jmlh Proyek KPBU x 2
Pendampingan KPBU hr

Capacity Building KPBU Narasumber/Penceramah Pusat 5 OJ x 1 Kali

Perjalanan Dinas Narasumber 2 Orang x 1 pp


Pusat
Moderator 1 OK x 1 Kali
Transport Peserta 40 Orang x Jmlh Angkatan
50 Orang x Jmlh Angkatan
Makanan dan Minuman Harian Umum
Penggandaan Materi 10 Lembar x 2 Kali x 3 Materi x
40 Peserta
PROGRAM KEBIJAKAN DAN Pelaksanaan Pengadaan Barang Pelaksanaan Pengadaan Barang Penunjang Alat Tulis Kantor 30 Paket B
PELAYANAN PENGADAAN dan Jasa dan Jasa Penggandaan 185 Paket B
BARANG DAN JASA 1. Terlaksananya BeLa Laporan Akhir Tahun 1 Eksemplar
Pengadaan dan Katalog Lokal Laporan Monev Triwulan 3 Eksemplar x 4 triwulan
2. Sosialisasi Narasumber Pusat 3 OJ x 2 Kali
Perjalanan Dinas Narasumber 1 Orang PP x 2 Kali
Pusat
Penginapan Narasumber Pusat 1 OH x 2 Kali

Taksi Jakarta Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali

Taksi DIY Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali


Narasumber Lokal/ Pemda DIY 1 OJ x 2 Kali

Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman 50 Orang x 2 Kali
Sosialisai
3. Terlaksananya Tender/ Laporan Akhir Tahun 1 Eksemplar
Seleksi Laporan Selesai Tender dan Dok 2 Eksemplar x Jmlh Paket
Pelimpahan tender/seleksi
Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x Jmlh Paket
tender/seleksi
Tim Pelaksana Kegiatan SK Gubernur
Jasa Konsultansi Non 1 Paket
Konstruksi
Belanja Penunjang Jasa Persentase Sesuai SHBJ
Konsultansi Non Konstruksi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kabupaten x 12 Kali

Pengelolaan Sistem Pengadaan Penunjang Alat Tulis Kantor 23 Paket B


Secara Elektronik Penggandaan 5 Paket B
1. Pengelolaan Sistem Informasi Laporan Akhir 1 Eksemplar
PBJ Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 1 Kali x 12 Bulan

2. Pengembangan Sistem Laporan Akhir 1 Eksemplar


Informasi PBJ Jasa Konsultansi Berorientasi 1 Paket
Bidang-Telematika

Belanja Penunjang Jasa Persentase Sesuai SHBJ


Konsultansi Berorientasi Bidang-
Telematika
3. Realisasi Pemanfaatan SPSE Laporan Akhir 1 Eksemplar
Dalam Proses PBJ Sampai Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 1 Kali x 12 Bulan
Dengan Penyelenggaraan
Pendampingan, Konsultasi, Penunjang Alat Tulis Kantor 27 Paket B
dan/atau Bimbingan Teknis Penggandaan 10 Paket B
Pengadaan Barang dan Jasa 1. Sumber Daya Manusia PBJ Laporan Akhir Tahun 1 Eksemplar
Pendampingan, Konsultasi,
PROGRAM KEGIATAN SUB
dan/atau KEGIATAN
Bimbingan Teknis AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 dan Jasa
Pengadaan Barang 1. Sumber Daya4Manusia PBJ 5 6
Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 1 Kali x 12 Bulan

2. Sosialisasi Narasumber Pusat 3 OJ x 2 Kali


Perjalanan Dinas Narasumber 1 Orang PP x 2 Kali
Pusat
Penginapan Narasumber Pusat 1 OH x 2 Kali

Taksi Jakarta Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali

Taksi DIY Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali


Narasumber Lokal/ Pemda DIY 1 OJ x 2 Kali

Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman 50 Orang x 2 Kali
Sosialisai
3. Realisasi Pemenuhan Unsur Laporan Akhir Tahun 1 Eksemplar
Kematangan Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 1 Kali x 12 Bulan

4. Sosialisasi Narasumber Pusat 3 OJ x 2 Kali


Perjalanan Dinas Narasumber 1 Orang PP x 2 Kali
Pusat
Penginapan Narasumber Pusat 1 OH x 2 Kali

Taksi Jakarta Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali

Taksi DIY Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali


Narasumber Lokal/ Pemda DIY 1 OJ x 2 Kali

Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman 50 Orang x 2 Kali
Sosialisai
Jasa Konsultansi Non 1 Paket
Konstruksi
Belanja Penunjang Jasa Persentase Sesuai SHBJ
Konsultansi Non Konstruksi
5. Pendampingan dan Laporan Akhir Tahun 1 Eksemplar
Konsultasi Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 1 Kali x 12 Bulan

6. Sosialisasi Narasumber Pusat 3 OJ x 2 Kali


Perjalanan Dinas Narasumber 1 Orang PP x 2 Kali
Pusat
Penginapan Narasumber Pusat 1 OH x 2 Kali

Taksi Jakarta Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali

Taksi DIY Narasumber Pusat 1 OK x 2 Kali


Narasumber Lokal/ Pemda DIY 1 OJ x 2 Kali

Moderator 1 OK x 2 Kali
Makanan dan Minuman 50 Orang x 2 Kali
Sosialisai
PROGRAM KEBIJAKAN Pelestarian Cagar Budaya dan Nominasi Warisan Budaya Penunjang Alat tulis kantor 6 Paket B
ADMINISTRASI PEMBANGUNAN Warisan Budaya Nasional dan Dunia Penggandaan 3 Paket B
Sewa Akun Rapat Daring 1 Akun x 1 Tahun
1. Pengelolaan Geopark Daerah
Istimewa Yogyakarta
1.a. Rapat Koordinasi Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 24 Kali

1.b. Monev Pengelolaan Geopark Narasumber 2 Orang x 2 Jam x 4 Kabupaten


DIY x 2 Kali
Moderator 1 OK x 4 Kabupaten x 2 Kali
Transport 30 Orang x 6 Kali
Makanan dan Minuman Harian 37 Orang x 6 Kali
Umum
1.c. Verifikasi Geoheritage Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 30 Lokasi
koordinasi kab/kota
1.d.Penguatan Jejaring Geopark Sewa Kendaraan Kecil (Hiace) 2 Unit x 4 Kali
Nasional/Regional/Global
Koordinasi Jejaring Geopark 4 Orang x 1 Kali
Nasional/Indonesia:
Perjalanan Dinas Luar Daerah

Koordinasi Pengelolaan Geopark 3 Orang x 4 Kali


(KNGI):
Perjalanan Dinas Luar Daerah

Koordinasi Jejaring Geopark 4 Orang x 4 Kali


Gunung Sewu:
Perjalanan Dinas Luar Daerah
(Surabaya, Semarang, Pacitan,
Wonogiri)

Koordinasi Jejaring Geopark 3 Orang x 1 Kali


Asia Pasifik:
Perjalanan Dinas Luar Negeri

Desain Penanda Kemitraan 1 Paket


Geopark
Pengadaan Penanda Kemitraan 1 Paket
Geopark
1.e. Penguatan Kemitraan Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 30 Lokasi
koordinasi kab/kota
1.f. Forum Warisan Kelompok Pakar Forum Warisan SK Gubernur
Geologi/Komite Pengelolaan Geologi/Komite Pengoordinasian
Geopark DIY Pengelolaan Geopark DIY

Fasilitator Badan Pengelola 1 Orang x Kabupaten x 10 Bulan


Geopark Jogja
Fasilitator Pengoordinasian 1 Orang x 10 Bulan
Geopark Gunung Sewu
Fasilitator Sistem Informasi 1 Orang x 10 Bulan
Geoheritage dan Geopark
Cetak Laporan Kegiatan 3 jenis x 10 Buah/Paket
2 .Centre Of Excellence (Pusat
Unggulan) Penelitian dan
Pendidikan Kebumian
2.a.Persiapan Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 10 Kali

2.b.Penyusunan Bahan Edukasi Penyusunan E-Buku Saku 1 Paket


dan Publikasi Geopark Geoheritage DIY

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Penyusunan Komik Edukasi 1 Paket
Geoheritage DIY

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Cetak Leaflet 21 judul x 500 lembar
Panel Informasi 1 Paket
Geoheritage/Geopark
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pembuatan Film 3 Paket
Dokumenter/Publikasi
Geoheritage dan Geopark DIY

2.c.Peningkatan Kapasitas SDM

Seminar/Workshop/Raker Narasumber 2 Orang x 2 Jam x 6 Kali


(tatap muka) 6 Kali
Moderator
Transport
30 Orang x 6 Kali
Makanan dan Minuman Harian 37 Orang x 6 Kali
Umum/Akomodasi
Bimtek: Instruktur 2 Orang x 2 Jam x 3 Kali x 3
Angkatan
Moderator 6 OK
Transport 30 Orang x 3 Kali x 3 Angkatan

Akomodasi 37 Orang x 3 Kali x 3 Angkatan

Sewa Kendaraan Kecil (Hiace) 2 Unit x 1 Kali x 3 Angkatan

2.d.Pelaporan Cetak Laporan Kegiatan 3 jenis x 10 Eksemplar


3.Penyusunan Kajian
3.a.Penyusunan Kajian Jasa Konsultansi Badan Usaha 3 Paket
melibatkan jasa konsultansi
badan usaha Belanja Penunjang Jasa Persentase Sesuai SHBJ
Konsultansi Badan Usaha
3.b.Penyusunan Kajian Makanan dan Minuman Rapat 10 Orang x 2 Kali x 10 bln
swakelola tipe 1 penyusunan

Penggandaan 1.000 lembar


Tenaga Ahli Jmlh Orang x 10 Bulan
Raker Kajian Narasumber 5 OJ x 3 Kali x Jmlh Kajian
Moderator 5 OJ x 3 Kali x Jmlh Kajian
Transport peserta 35 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian

Makanan dan Minuman harian 45 Orang x 3 Kali x Jmlh Kajian


umum

Cetak laporan 6 Eksemplar x 3 Kali x Jmlh


Kajian
Cetak kebijakan 20 Eksemplar
Cetak Policy Brief 20 Eksemplar
Ekspose Hasil Narasumber 5 OJ x Jmlh Kajian
Transport peserta 35 Orang x Jmlh Kajian
Makan Minum harian umum 45 Orang x Jmlh Kajian
10 Lembar x Jmlh Materi x 35
Penggandaan Materi Orang x Jmlh Kajian
Cetak Laporan Kegiatan 10 Eksemplar
3.c. Penyusunan Kajian secara Penyusunan Kajian dengan 3 Paket
swakelola tipe 2 perjanjian kerjasama
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ

29. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PERHUBUNGAN

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PENYELENGGARAAN LALU Penetapan Rencana Induk Penetapan Kebijakan dan Penilaian WTN Alat Tulis Kantor 1 Paket D
LINTAS DAN ANGKUTAN JALAN Jaringan LLAJ Provinsi Sosialisasi Rencana Induk Penggandaan Persiapan 2 Paket D
(LLAJ) Jaringan LLAJ Provinsi Rapat Koordinasi Dengan Rapat Koordinasi 25 Orang x 4 Kali
Kabupaten Kota Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali
Rangka Penilaian WTN

Penyusunan Studi Evaluasi Jasa Konsultansi Studi 1 Paket


Kinerja Keselamatan Jalan Penelitian
Provinsi 1 dokumen Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Dokumen Rencana Jasa Konsultansi Studi 1 Paket
Aksi Keselamatan DIY Penelitian
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pembuatan Naskah Akademik Pembuatan Naskah Akademik 1 Paket
RIT RIT
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyediaan Perlengkapan Jalan Penyediaan Perlengkapan Jalan Pengadaan dan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
di Jalan Provinsi di Jalan Provinsi Pemasangan APJ Listrik Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
Pemasangan APJ Surya Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
Pagar Pengaman Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
Rambu lalu lintas Rambu Lalu Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Lintas darat Lainnya dan RPPJ Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
Rambu Bersuar/Warning Light Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Rehabilitasi dan Pemeliharaan Pengadaan Suku Cadang APILL Pemeliharaan APILL 1 Paket
Perlengkapan Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pemeliharaan Perlengkapan Makanan dan Minuman Rapat 15 Orang x 1 Kali x 12 Bulan
Jalan APILL dan APJ
12 bulan Jasa Teknisi (Instalasi Listrik) 6 Orang x 22 Hari x 12 Bulan
satuan
Perjalanan Dinas Operasional 3 Orang x 4 Hari x 12 Bulan
Tetap
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Pemeliharaan EWS Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
1 unit Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Suku Cadang Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Rambu Bersuar 1 paket Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Suku Cadang APJ Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Tenaga Listrik 1 paket Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Suku Cadang APJ Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Tenaga Surya 1 paket Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Kendaraan Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Operasional & Crane (Skylift Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Kampanye Pengamanan Aset Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Perlengkapan Jalan Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali

Narasumber 4 OJ x Jmlh Lokasi


Transport Peserta 50 Orang x Jmlh Lokasi
Makanan dan Minuman 60 Orang x Jmlh Lokasi
Kaos Peserta dan Seminar Kit 60 Orang x Jmlh Lokasi

Dokumentasi 1 Paket x Jmlh Lokasi


Belanja Publikasi 1 Kali Tayang x Jmlh Lokasi
Backdrop 5 m2 x Jmlh Lokasi
Standbanner 2 Buah x Jmlh Lokasi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penggandaan materi kampanye 20 Lembar x 4 Narasumber x 50
Peserta x Jmlh Lokasi
4 Orang x 1 Kali x Jmlh Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
Pelaksanaan Kampanye
Pengelolaan Terminal Penyusunan Rencana Penyusunan Review DED Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Penumpang Tipe B Pembangunan Terminal Terminal Jombor Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penumpang Tipe B Penyusunan Amdal Park And Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Ride Bandara Adi sucjipto Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Andalalin Park And Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Ride Bandara Adi sucjipto Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Review DED Park Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
and Ride Gamping Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Kajian UKL/UPL Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Park and Ride Gamping Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Kajian Andalalin Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
Park and Ride Gamping Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Rehabilitasi dan pemeliharaan Pemeliharaan Sarana dan Pengadaan Barang/Jasa 1 x Paket
Terminal (Fasilitas Utama dan Prasarana (7 Lokasi) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pendukung) Pemeliharaan Fasilitas Pekerjaan Konstruksi 1 x Paket
Penunjang Park and Ride Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Terselenggaranya Pelayanan dan Tim Pengendalian dan Jumlah Orang x 10 Bulan
operasional Layanan di Simpul Pengawasan Terminal , Tempat
Transportasi (Terminal,Park And Khusus Parkir dan Park n ride
ride, Tempat Khusus Parkir)
Kerjasama (BKO)Personil Jml Personil x jml Bulan
Pengamanan Tempat Khusus
Parkir
Sewa Tanah Terminal Jombor Per Tahun
Ekstra Fooding Jumlah Orang x 12 hr x 12 bln

Teknisi Portal Gate 3 Orang x 12 Bulan


Belanja Cetak
Cetak Karcis Retribusi Jumlah Layanan x Jumlah Jenis
Retribusi
Spanduk Himbauan Jumlah Lokasi x Jumlah
Himbauan
Penggandaan 3 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat Jumlah Orang x Jmlh Sesi x 12
bln
Pembangunan Gedung Terminal Pengembangan Simpul Terminal Pekerjaan Konstruksi 1 Paket
Jombor Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Belanja Konsultasi Pengawasan Persentase Sesuai SHBJ

Penyediaan Tempat Khusus Pekerjaan Konstruksi 1 Paket


Parkir Roda2 Park and Ride Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pelaksanaan Manajemen dan Uji Coba dan Sosialisasi Kampanye Keselamatan Lalu Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
Rekayasa Lalu Lintas untuk Pelaksanaan Manajemen dan Lintas 2000 Peserta
Jaringan jalan Provinsi Rekayasa Lalu Lintas untuk Narasumber 4 OJ x Jmlh Lokasi
Jaringan Jalan Provinsi Transport Peserta 100 Orang x Jmlh Lokasi
Makanan dan Minuman 110 Orang x Jmlh Lokasi
Kaos Peserta dan Seminar Kit 110 Orang x Jmlh Lokasi

Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Dokumentasi 1 Paket x Jmlh Lokasi
Belanja Publikasi 1 Kali Tayang x Jmlh Lokasi
Backdrop 5 m2 x Jmlh Lokasi
Standbanner 2 Buah x Jmlh Lokasi
Penggandaan materi kampanye 20 Lembar x 4 Narasumber x 50
Peserta x Jmlh Lokasi
4 Orang x 1 Kali x Jmlh Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
Pelaksanaan Kampanye
Hibah pada masyarakat di lokasi
3 Jenis x Jmlh Lokasi
kampanye
Kampanye Keselamatan Lalu
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
Lintas Untuk Pendidikan Dasar
dan Pra Sekolah Narasumber 4 OJ x Jmlh Lokasi
Transport Peserta 50 Orang x Jmlh Lokasi
Makanan dan Minuman 60 Orang x Jmlh Lokasi
Kaos Peserta dan Seminar Kit 60 Orang x Jmlh Lokasi
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Dokumentasi 1 Paket x Jmlh Lokasi
Belanja Publikasi 1 Kali Tayang x Jmlh Lokasi
Backdrop 5 m2 x Jmlh Lokasi
Standbanner 2 Buah x Jmlh Lokasi
20 Lembar x 4 Narasumber x 50
Penggandaan materi kampanye
Peserta x Jmlh Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
4 Orang x 1 Kali x Jmlh Lokasi
Pelaksanaan Kampanye
Alat Peraga 1 Paket
Pemilihan Pelajar Pelopor
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 8 Kali
Keselamatan Lalu Lintas dan
Angkutan Jalan DIY Tingkat SD Belanja Perjalanan Dinas Dalam
Daerah koordinasi Dinas
4 Orang x 2 Kali x 4 Kab
Pendidikan dan Dinas
Perhubungan Kab/Kota
Pembekalan Narasumber 4 OJ x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping
55 Orang x 1 Kali
dan Dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 2 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
20 Lembar x 4 Narasumber x 55
Penggandaan materi kampanye
Peserta x Jmlh Lokasi
Perlengkapan pengarahan
3 Paket x 55 Orang x 1 Kali
(peserta, pendamping)
Backdrop 5 m2 x 1 lokasi
Standbanner 2 Buah x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Penjurian/Penilaian Juri 3 Orang x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping,
55 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
Sertifikat Peserta dan
50 Orang x 1 Kali
Pembimbing
Piagam Penghargaan Pemenang
10 Orang x 1 Kali
dan Pembimbing
Trophy Pelajar Pelopor 5 set
Uang Pembinaan 5 juara x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Pemilihan pelajar pelopor
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 8 Kali
keselamatan lalu lintas dan
angkutan jalan DIY Tingkat SMP
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Pemilihan pelajar pelopor KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 keselamatan lalu4 lintas dan 5 6
angkutan jalan DIY Tingkat SMP Belanja Perjalanan Dinas Dalam
Daerah koordinasi Dinas
4 Orang x 2 Kali x 4 Kab
Pendidikan dan Dinas
Perhubungan Kab/Kota
Pembekalan Narasumber 4 OJ x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping
55 Orang x 1 Kali
dan Dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 2 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
20 Lembar x 4 Narasumber x 55
Penggandaan materi kampanye
Peserta x Jmlh Lokasi
Perlengkapan pengarahan
3 Paket x 55 Orang x 1 Kali
(peserta, pendamping)
Backdrop 5 m2 x 1 lokasi
Standbanner 2 Buah x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Penjurian/Penilaian Juri 3 Orang x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping,
55 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
Sertifikat Peserta dan
50 Orang x 1 Kali
Pembimbing
Piagam Penghargaan Pemenang
10 Orang x 1 Kali
dan Pembimbing
Trophy Pelajar Pelopor 5 set
Uang Pembinaan 5 juara x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Pemilihan pelajar pelopor
Makanan dan Minuman Rapat 20 Orang x 8 Kali
keselamatan lalu lintas dan
angkutan jalan DIY Tingkat SMA Belanja Perjalanan Dinas Dalam
Daerah koordinasi Dinas
4 Orang x 2 Kali x 4 Kab
Pendidikan dan Dinas
Perhubungan Kab/Kota
Pembekalan Narasumber 4 OJ x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping
55 Orang x 1 Kali
dan Dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 2 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
20 Lembar x 4 Narasumber x 55
Penggandaan materi kampanye
Peserta x Jmlh Lokasi
Perlengkapan pengarahan
3 Paket x 55 Orang x 1 Kali
(peserta, pendamping)
Backdrop 5 m2 x 1 lokasi
Standbanner 2 Buah x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Penjurian/Penilaian Juri 3 Orang x 1 Kali
Transport (peserta, pendamping,
55 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota)

Makanan dan Minuman Harian


Umum (peserta, pendamping, 80 Orang x 1 Kali
dishub kab/kota, penyelenggara)
Sertifikat Peserta dan
50 Orang x 1 Kali
Pembimbing
Piagam Penghargaan Pemenang
10 Orang x 1 Kali
dan Pembimbing
Trophy Pelajar Pelopor 5 set
Uang Pembinaan 5 juara x 1 Kali
Dokumentasi 1 Paket x 1 Kali
Pengiriman Wakil Pelajar Pelopor
Belanja Perjalanan Dinas Luar
DIY ke Tingkat Nasional
Daerah untuk Pendampingan
Seleksi dan Peningkatan
1 Orang x 5 Hari x 2 Kali
Kapasitas Pelajar Pelopor
Tingkat Nasional SMA (Guru
Pembimbing)

Belanja Perjalanan Dinas Luar


Daerah untuk Pendampingan
Seleksi dan Peningkatan 1 Orang x 5 Hari x 2 Kali
Kapasitas Pelajar Pelopor
Tingkat Nasional SMA (Dishub)
Safety Riding for Millennial
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali
untuk SMA
Narasumber 4 OJ x Jmlh Lokasi
Transport Peserta 50 Orang x Jmlh Lokasi
Makanan dan Minuman 60 Orang x Jmlh Lokasi
Kaos Peserta dan Seminar Kit 60 Orang x Jmlh Lokasi
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Dokumentasi 1 Paket x Jmlh Lokasi
Belanja Publikasi 1 Kali Tayang x Jmlh Lokasi
Backdrop 5 m2 x Jmlh Lokasi
Standbanner 2 Buah x Jmlh Lokasi
20 Lembar x 4 Narasumber x 50
Penggandaan materi kampanye
Peserta x Jmlh Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
4 Orang x 1 Kali x Jmlh Lokasi
Pelaksanaan Kampanye
Alat Peraga 1 Paket
Iklan Layanan Masyarakat Pembuatan Iklan Layanan
1 Paket x jmlh ILM
tentang Keselamatan LLAJ Masyarakat
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penayangan Iklan Layanan
20 tayang x jmlh ILM
Masyarakat
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Buku Keselamatan LLAJ Untuk Pencetakaan dan Pengiriman
100 Eksemplar
SD Buku
Poster Keselamatan LLAJ Untuk Pencetakaan dan Pengiriman
100 Eksemplar
SMP Poster
Banner Keselamatan Untuk SMA Pencetakaan dan Pengiriman
100 Buah
Stand Banner
Pengadaan, Pemasangan, Jumlah Ketersediaan Operator Pemilihan Penyedia Jasa
1 Paket
Perbaikan, dan Pemeliharaan ATCS Operator CC Room ATCS
Perlengkapan Jalan dalam Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Rangka Manajemen dan Inventarisasi dan Identifikasi Jasa Konsultansi 1 Paket
Rekayasa Lalu Lintas Kinerja APILL ATCS Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pemeliharaan ATCS Pemeliharaan ATCS 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pemeliharaan VMS Pemeliharaan VMS 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Perbaikan, dan Pemeliharaan
Perlengkapan Jalan dalam
Rangka Manajemen dan
Rekayasa Lalu Lintas

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Teknisi APILL Jasa Teknisi APILL 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi ATMS 1 Paket
Pengendali Lalu Lintas Tingkat Pengawasan Pekerjaan ATMS Persentase Sesuai SHBJ
Lanjut (ATMS) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi ATIS 1 Paket
Teknologi Informasi Pelaku Pengawasan Pekerjaan ATIS Persentase Sesuai SHBJ
Perjalanan (ATIS) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi EMS 1 Paket
Sistem Manajemen Keselamatan Pengawasan Pekerjaan EMS Persentase Sesuai SHBJ
dan Insiden (EMS) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi APILL 1 Paket
APILL Pengawasan Pekerjaan
Persentase Sesuai SHBJ
Konstruksi APILL
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi APMS 1 Paket
Sistem Manajemen Parkir Pengawasan Pekerjaan APMS Persentase Sesuai SHBJ
Tingkat Lanjut (APMS) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi PTIS 1 Paket
Teknologi Informasi Angkutan Pengawasan Pekerjaan PTIS Persentase Sesuai SHBJ
Umum (PTIS) Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pembangunan Jaringan Fiber Konstruksi Fiber Optik 1 Paket
Optik Pengawasan Pekerjaan Fiber
Persentase Sesuai SHBJ
Optik
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Sayembara Desain Galery Studi Konsultasi 1 Paket
Transportasi Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
DED Galery Transportasi Studi DED 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pembangunan Galery Pelaksanaan Kontruksi 1 Paket
Transportasi Pengawasan Pekerjaan
Persentase Sesuai SHBJ
Kontruksi
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pembangunan ITS Facility Konstruksi ITS Facility 1 Paket
Pengawasan Konstruksi ITS
Persentase Sesuai SHBJ
Facility
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Forum Lalu Lintas dan Rapat kerja forum LLAJ Makanan dan Minuman Rapat
30 Orang x 3 kl x 12 Bln
Angkutan Jalan untuk Jaringan
Jalan Provinsi Pemantauan Lalu lintas, Perjalanan Dinas 4 Orang x 18 Kali
Tinjauan Lapangan dan Ujicoba Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Pelaksanaan Hasil Forum Lalu Penggandaan 2 Paket D
Penataan Manajemen dan Studi Evaluasi Kinerja Ruas Jasa Konsultansi Badan
Rekayasa Lalu Lintas Untuk jalan dan Simpang Usaha/Kontrak 1 Paket
Jaringan Jalan Provinsi PerOrangan/Tenaga Ahli
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Studi Manajemen dan Rekayasa Jasa Konsultansi Badan
Lalu Lintas di sekitar Exit Tol Usaha/Kontrak 1 Paket
Yogyakarta-Solo PerOrangan/Tenaga Ahli
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan dan Pengendalian Penegakan Hukum Angkutan Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Efektivitas Pelaksanaan Penggandaan 7200 lembar
Kebijakan Untuk Jaringan Jalan Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 10 Kali sidang
Provinsi Koordinasi
Makanan dan Minuman Rapat
30 Orang x 6 Kali x 10
Razia Kendaraan Bermotor
Perjalanan Dinas
30 Orang x 6 Hari x 10
Operasional Tetap
Pemeliharaan Alat Uji dan Alat Service Alat Uji Emisi 1 Paket
Ukur Kalibrasi Alat Uji Emisi 1 Paket
Service Alat Timbangan Portable 1 Paket
Kalibrasi Alat Timbangan
1 Paket
Portable
Penegakan Hukum Lalu Lintas Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Penggandaan 7000 lembar
Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 10 sidang
Koordinasi
Makanan dan Minuman Rapat
30 Orang x 6 Hari x 10
Razia Kendaraan Bermotor
Perjalanan Dinas
30 Orang x 6 Hari x 10
Operasional Tetap
Pembinaan Unit Pelaksanaan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Pengujian Kendaraan Bermotor
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Hari x 5
Pemantauan Angkutan Pada Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Hari Lebaran
Cetak Baliho/Spanduk Lebaran 5 x 3 meter

Cetak Handout Renops Lebaran 70 eksemplar


Penggandaan 3000 lembar
Obat-obatan 5 Paket
Makanan dan Minuman Rapat
35 Orang x 2 sidang
biasa
Honor petugas pos pemantau
120 Orang x 16 Hari
LEBARAN
Talk Show TV lokal Sewa
1 tayang
perlengkapan posko
Sewa vellbed 4 Unit x 16 Hari
Sewa pos jaga 4 Unit
Sewa Meja Kursi 8 Buah x 5 x 16 Hari
Cetak Leaflat 6000 Lembar
Pemantauan Angkutan Pada Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Hari Natal
Cetak Baliho/Spanduk Lebaran 5 x 3 meter
Cetak Handout Renops Natal 30 eksemplar
Penggandaan 2000 lembar
Obat-obatan 5 Paket
Makanan dan Minuman Rapat
35 Orang x 2 sidang
biasa
Honor petugas pos pemantau
120 Orang x 8 Hari
NATAL
Talk Show TV lokal Sewa
1 tayang
perlengkapan posko
Sewa pos jaga 4 Unit
Sewa Meja Kursi 8 Buah x 5 lokasi pos
Cetak Leaflat 6000 Lembar
Pemantauan Angkutan Pada Honor petugas pos pemantau
120 Orang x 4 Hari
Hari Baru TAHUN BARU
Sewa pos jaga 4 Unit
Sewa Meja Kursi 8 Buah x 5 lokasi pos
Cetak Leaflat 6000 Lembar
Peringatan Harhubnas Makanan dan Minuman Peserta
850 Orang
Upacara
Rangkaian bunga meja 10 Buah
Sewa Tenda VIP 10 meter
Sewa Panggung 8 m2 x 2 Hari
Sewa Meja Kursi 120 Buah
Sewa Kursi VIP 20 Buah
Sewa Meja VIP 10 Buah
Peringatan Harhubnas

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Sewa Sound System 1 Paket
Cetak Baliho/Spanduk Lebaran 5 x 3 meter
Persetujuan Hasil Analisis Penetapan Kebijakan Tata Kelola Koordinasi dan Makanan dan Minuman Rapat
Dampak Lalu Lintas (Andalalin) Andalalin Pembahasan/Sidang Andalalin 30 Orang x 36 Kali
untuk Jalan Provinsi
Peninjauan Lapangan Pada
Lokasi Pembangunan/
Pengembangan Suatu Kegiatan 4 Orang x Jumlah Dokumen
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
Dalam Mendukung Penilaian Andalalin
Dokumen Andalalin

Peninjauan Lapangan Dalam


Rangka Monitoring dan Evaluasi
Pengawasan Terhadap 4 Orang x Jumlah Dokumen
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
Pelaksanaan Pemenuhan Andalalin
Kewajiban Pengembang/
Pembangun
Forum Andalalin Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Narasumber 2 OJ x jumlah kegiatan
Makanan dan Minuman Harian
30 Orang x jumlah kegiatan
Umum
Pejalanan Dinas Narasumber 2 oarang x 1 PP x Jumlah
Pusat kegiatan
10 lbr x jmlh materi x 30 Orang
Penggandaan
x jumlah kegiatan
Audit dan Inspeksi Keselamatan Pelaksanaan Inspeksi, Audit dan Pemilihan Abdiyasa Tingkat Penggandaan 2 Paket D
LLAJ di Jalan Pemantauan Pemenuhan Provinsi Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Persyaratan Penyelenggaraan Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 6 Kali
Kompetensi Pengemudi
Kendaraan Bermotor Provinsi Juri 5 Orang x 3 Hari
Transport Peserta 15 Orang x 3 Hari
Kaos Peserta 15 Orang
Makan Minum Harian Umum 30 Orang x 3 Hari
Dokumentasi 1 Paket
Uang Pembinaan (Hadiah
Juara 1,2 dan 3
Lomba)
Cetak Sertifikat 15 Orang
Plakat Peserta Pemilihan
15 Buah
Abdiyasa
Partisipasi Pemilihan Abdiyasa Pengiriman Peserta Seleksi
Tingkat Nasional Nasional (2 Peeserta, 1 3 Orang x 8 Hari x 1 Kali
Organda.perusahaan)
Perjalanan Dinas Luar Daerah
Pendampingan Peserta Seleksi
1 Orang x 8 Hari x 1 Kali
Nasional 1 Orang x 8 hari x 1
kali
Baju Seragam Juara 1 dan 2 2 stel
Penyediaan Angkutan Umum Penyediaan Angkutan Umum Jasa Kebersihan Halte Trans JogjaPengadaan
1 tahun Barang/Jasa 1 Paket
untuk Jasa Angkutan Orang untuk Jasa Angkutan Orang Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
dan/atau Barang Antar Kota dan/atau Barang Antar Kota Pemeliharaan Halte Trans Jogja 1 Pengadaan
tahun Barang/Jasa 1 Paket
dalam 1 (satu) Daerah Provinsi dalam 1 (satu) Daerah Provinsi Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Appraisal Bus Trans Jogja 2024 Appraisal Bus Trans Jogja 1 Paket
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penghitungan BOK Trans Jogja
Belanja Jasa Perhitungan BOK 1 Paket
2024
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Perencanaan Subsidi Trans Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 6 Kali
Jogja
Subsidi Operasional Trans Jogja Alat Tulis Kantor 2 Paket D
Penggandaan 2 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat
25 Orang x 20 Kali

Subsidi Operasional Trans Jogja 1 Paket

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 x 12 Bulan


Pencairan Subsidi Trans Jogja Makanan dan Minuman Rapat
20 Orang x 12 Kali
Monitoring Subsidi Trans Jogja Makanan dan Minuman Rapat
15 Orang x 12 Kali

Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 12 Kali


Pengendalian dan Pengawasan Pemantauan dan Pengawasan Jasa Konsultasi
Ketersediaan Angkutan Umum CCTV TransJogja Badan/usaha/kontrak 1 Paket
untuk Jasa Angkutan Orang PerOrangan/Tenaga Ahli
dan/atau Barang Antar Kota Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
dalam 1 (satu) Provinsi Olah Data Penumpang Jasa Konsultasi
TransJogja Badan/usaha/kontrak 1 Paket
PerOrangan/Tenaga Ahli
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pemantauan dan Pengawasan Alat Tulis Kantor 3 Paket D
Trans Jogja yang beroperasi Penggandaan 2 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 Kali x 12 Bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah
20 Orang x 260 Hari
Tertib Perizinan Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Cetak Stiker Barcode Angkutan
2000 lembar
Sewa Khsuus
Perjalanan Dinas dalam Daerah
4 Orang x 8 Kali x 10 Bulan
Survey tertib perizinan
Pemeliharaan Pemeliharaan Software dan
1 Paket
Scanner Barcode
Penetapan Kawasan Perkotaan Perumusan Kebijakan Evaluasi Kinerja dan Evaluasi Kinerja dan
untuk Pelayanan Angkutan Penetapan Kawasan Perkotaan Pengembangan Angkutan Pengembangan Angkutan 1 Paket
Perkotaan yang Melampaui untuk Angkutan Perkotaan Perkotaan Perkotaan
Batas 1 (satu) Daerah Kewenangan Provinsi Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Kabupaten/Kota dalam 1 (satu) Perencanaan Teknis Prioritas Perencanaan Teknis Prioritas
Daerah Provinsi Angkutan Bersubsidi Trans Angkutan Bersubsidi Trans 1 Paket
Jogja Jogja
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Draft Legal Prioritas Penyusunan draft legal prioritas
1 Paket
Bus bus
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Studi Peremajaan Angkutan Studi Peremajaan Angkutan
Perkotaan Bersubsidi Trans Perkotaan Bersubsidi Trans 1 Paket
Jogja berbasis Listrik Jogja Berbasis Listrik
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Sosialisasi dan Uji Coba Sosialisasi dan Publikasi Sosialisasi Media cetak 15 Kali
Pelaksanaan Kebijakan Angkutan Umum Sosialisasi Media Online 15 Kali
Penetapan Kawasan Perkotaan
untuk Angkutan Perkotaan Sosialisasi TV lokal 10 Kali
Kewenangan Provinsi Kampanye Angkutan Umum Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 4 Kali

Narasumber 4 OJ x Jmlh Lokasi


Transport Peserta 50 Orang x Jmlh Lokasi
Makanan dan Minuman 60 Orang x Jmlh Lokasi
Kaos Peserta dan Seminar Kit 60 Orang x Jmlh Lokasi
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
untuk Angkutan Perkotaan
Kewenangan Provinsi Kampanye Angkutan Umum

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Dokumentasi 1 Paket x Jmlh Lokasi
Belanja Publikasi 1 Kali Tayang x Jmlh Lokasi
Backdrop 5 m2 x Jmlh Lokasi
Standbanner 2 Buah x Jmlh Lokasi
Penggandaan materi kampanye 20 Lembar x 4 Narasumber x 50
Peserta x Jmlh Lokasi
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 1 Kali x Jmlh Lokasi
Pelaksanaan Kampanye

Perumusan Kebijakan Rencana Perencanaan Teknis Angkutan Perencanaan Teknis Angkutan 1 Paket
Umum Jaringan Trayek Umum AKDP dan Perdesaan Umum AKDP dan Perdesaan
Antarkota Kewenangan Provinsi Dalam Provinsi Dalam Provinsi
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
DED Infrastruktur Transportasi Konsultansi DED Infrastruktur 1 Paket
Pendukung Kawasan Wisata Transportasi Pendukung
Kawasan Wisata
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Sosialisasi dan Uji Coba Sosialisasi Untuk Trayek AKDP Sosialisasi Untuk Trayek AKDP 2 Kali Tayang
Pelaksanaan Kebijakan Rencana dan Pedesaan di Provinsi dan Pedesaan di Provinsi
Umum Jaringan Trayek
Antarkota Kewenangan Provinsi Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 6 Kali

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali

Alat Tulis Kantor 1 Paket D


Sosialisasi Transportasi Wisata Sosialisasi Transportasi Wisata 2 Kali Tayang

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 5 Kali

Makanan dan Minuman Rapat 30 Orang x 3 Kali

Alat Tulis Kantor 1 Paket D


PROGRAM PENGELOLAAN Penetapan Rencana Induk Pengendalian Pelaksanaan Koordinasi dan Sinkronisasi Alat Tulis Kantor 1 Paket D
PERKERETAAPIAN Perkeretaapian Rencana Induk Perkeretaapian Perkeretaapian di DIY Penggandaan 1 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 1 Kali x 12 Bulan
Perjalanan Dinas Dalam Daerah 4 Orang x 4 Kali x 10 Bulan

Survei Pelayanan KA Studi Survei Pelayanan KA 1 Paket


Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM PENYELENGGARAAN Pemanfaatan Ruang Satuan Pemanfaatan Ruang Satuan Operasional Petugas Jogo Margo Jasa keamanan kabupaten 72 Orang x 12 Bulan
KEISTIMEWAAN YOGYAKARTA Ruang Strategis Kasultanan dan Ruang Strategis Sumbu Filosofis Sleman (operasional Jogo
URUSAN TATA RUANG Kadipaten Margo)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penegakan Hukum Lalu Lintas Perjalanan Dinas Tetap 20 Orang x 2 x 10 Bulan
di Kawasan Sumbu Filosofis Makan minum razia kendaraan 20 Orang x 2 x 10 Bulan
bermotor
Alat Tulis Kantor 1 Paket D
Penggandaan 1 Paket D
Makanan dan Minuman Rapat 25 Orang x 3 Kali

Pengadaan Alat Uji Emisi Belanja Barang (Alat Uji) 1 Paket


Kendaraaan Bermotor Dengan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Alat Uji Emisi Belanja Barang (Alat Uji) 1 Paket
Kendaraaan Bermotor Dengan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Konstruksi PTIS 1 Paket
PTIS di Halte Mangkubumi 1 2, Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Malioboro 1,2 dan Vredenburg Pengawasan Pekerjaan PTIS Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan pemasangan ITS Konstruksi PTIS 1 Paket
simpang Tugu, Kleringan dan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Dokumen Pengawasan Pengawasan Pekerjaan PTIS Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan pemasangan ITS Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Kajian UKL - UPL Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
dan Andalalin ABA Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Kajian UKL - UPL Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
dan Andalalin UPN Ketandan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Penyusunan Dokumen DED Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
UPN Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pengadaan Barang/Jasa (Gate 1 Paket
Fasilitas Operasional Terbatas Acces)
Tempat Khusus Parkir Abu Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Bakar Ali Pengadaan Barang/Jasa (CCTV) 1 Paket

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Pengadaan Barang/Jasa (Lampu 1 Paket
Penerangan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Genset)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa (Rehab 1 Paket
Toilet)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Pengecatan Marka)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa (Jasa 1 Paket
Tenaga Kebersihan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Jasa Pembuangan Sampah Jml Angkut x Jmlh Lokasi x 12
Bulan
Pengadaan Barang/Jasa (Jasa 1 Paket
Tenaga Keamanan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan pemasangan Pengadaan Barang/Jasa (Gate 1 Paket
Fasilitas Operasional Terbatas Acces)
Tempat Khusus Parkir UPN Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Ketandan Pengadaan Barang/Jasa (CCTV) 1 Paket

Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ


Pengadaan Barang/Jasa (Lampu 1 Paket
Penerangan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Genset)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa (Toilet 1 Paket
Portable)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Pengecatan Marka)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Pengadaan dan pemasangan
Papan Nama)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan Barang/Jasa 1 Paket
(Pengadaan dan Pemasangan
Rambu petunjuk arah)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Pengadaan Barang/Jasa (Jasa 1 Paket
Tenaga Kebersihan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Jasa Pembuangan Sampah Jml Angkut x Jmlh Lokasi x 12
Bulan
Pengadaan Barang/Jasa (Jasa 1 Paket
Tenaga Keamanan)
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Launching Becak Tenaga Pengadaan Jasa Event 1 Paket
Alternatif Launching Becak Tenaga
Alternatif
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Becak Tenaga Altternatif Pengadaan Becak Tenaga 1 Paket
Alternatif
Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Ruang Strategis Karst Gunung APJ Listrik Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Sewu Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
APJ Surya Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Pagar Pengaman Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
(Guardrail) Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu lalu lintas Rambu Lalu Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Lintas darat Lainnya dan RPPJ Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu Bersuar/Warning Light Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Tersedianya ITS Simpang Mulo, Konstruksi ITS 1 Paket
Bibal, Siluk Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan ITS Persentase Sesuai SHBJ
Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Ruang Strategis Pantai Selatan APJ Listrik Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Gunungkidul Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
APJ Surya Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Pagar Pengaman Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
(Guardrail) Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu Lalu Lintas darat Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Lainnya dan RPPJ Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu Bersuar/Warning Light Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan ITS Konstruksi ITS 1 Paket
Simpang Girijati dan Legundi Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan ITS Persentase Sesuai SHBJ
Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Ruang Strategis Merapi APJ Listrik Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
APJ Surya Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Pagar Pengaman Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
(Guardrail) Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu lalu lintas Rambu Lalu Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Lintas darat Lainnya dan RPPJ Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu Bersuar/Warning Light Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pemanfaatan Ruang Satuan Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Ruang Strategis Pantai Selatan APJ Listrik Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Kulonprogo Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
APJ Surya Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Pagar Pengaman Jalan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
(Guardrail) Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu lalu lintas Rambu Lalu Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Lintas darat Lainnya dan RPPJ Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Pengadaan dan Pemasangan Pekerjaan Konstruksi 1 Paket x Jumlah Paket
Rambu Bersuar/Warning Light Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan Persentase Sesuai SHBJ
Tersedianya ITS Simpang Konstruksi ITS 1 Paket
Ngremang dan Cicikan Belanja Penunjang Persentase Sesuai SHBJ
Pengawasan Pekerjaan ITS Persentase Sesuai SHBJ

30. STANDAR BELANJA KHUSUS DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
PROGRAM PENGELOLAAN Pengelolaan Pendidikan Sekolah Pendukung Alat tulis kantor 137 Paket D, 445 Paket A
PENDIDIKAN Menengah Atas Penggandaan 132 Paket D, 402 Paket A
Pembangunan Ruang Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Guru/Kepala Sekolah/TU
Pembangunan Ruang Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Laboratorium Biologi
Pembangunan Ruang Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Laboratorium Komputer
Pembangunan Ruang Unit Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Kesehatan Sekolah
Pembangunan Perpustakaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah
Pembangunan Sarana, Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Prasarana dan Utilitas Sekolah

Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Kelas Sekolah
Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU

Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Laboratorium Fisika
Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Laboratorium Kimia
Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Laboratorium Komputer

Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Laboratorium Bahasa
Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Ruang Unit Kesehatan Sekolah
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Rehabilitasi Sedang/Berat Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Perpustakaan Sekolah
Rehabilitasi Sarana, Prasarana Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
dan Utilitas Sekolah

Pengadaan Mebel Sekolah Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Pengadaaan Alat Praktik dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Peraga Peserta Didik
Penyediaan Biaya Personil BOSDA Swasta Sekolah Bantuan Operasional Sekolah 317 sekolah
Peserta Didik Sekolah Menengah Menengah Daerah
Atas Beasiswa Jaminan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 14 kali
Kelangsungan Pendidikan SMA
Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 150 orang x 10 lembar x 4
materi
Honorarium petugas pendataan 15 orang x 24 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 15 orang x 24 hari x 2 kali


pendataan
Honorarium petugas verifikasi 15 orang x 24 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 15 orang x 24 hari x 2 kali


verifikasi
Beasiswa Jaminan 400 siswa
Kelangsungan Pendidikan SMA

Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari


evaluasi
Beasiswa Retrieval SMA Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali

Makan minum harian umum 200 orang x 1 hari


sosialisasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 200 orang x 10 lembar x 4
materi
Honorarium petugas verifikasi 15 orang x 15 hari

Makan minum harian umum 15 orang x 15 hari


verifikasi
Perjalanan dinas dalam daerah 50 orang x 3 hari
penjaringan data calon penerima
beasiswa
Beasiswa Retrieval SMA 300 siswa
Makan minum harian umum 200 orang x 1 hari
evaluasi
Dana Insentif Daerah (DID) DID sesuai peraturan tentang DID

Penyelenggaraan Proses Belajar Biaya Operasional SMA Negeri Bantuan Operasional Sekolah 69 sekolah
dan Ujian bagi Peserta Didik Negeri
Pengelolaan Data Pokok Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 20 kali
Pendidikan SMA, SMK, SLB
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari x 3 jenjang
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 jenjang x 1 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Instruktur 6 orang jam pelajaran x 5 hari x
Bimbingan Teknis 3 jenjang
Honorarium Asisten Instruktur 6 orang jam pelajaran x 5 hari x
Bimbingan Teknis 3 jenjang
Honorarium petugas pendataan 25 orang x 3 bulan

Pengembangan Sistem Informasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 20 kali


Manajemen Pendidikan
Jasa pengembangan aplikasi 1 paket
Sistem Informasi Manajemen
Pendidikan
Penyelenggaraan PPDB Online Makan minum rapat PPDB 25 orang x 20 kali
Kertas 150 rim
Penggandaan 30.000 lembar
Honorarium Tim Pelaksana 15 orang x 4 bulan
PPDB
Makan minum harian umum 200 orang x 4 hari
sosialisasi PPDB
Makan minum harian umum 200 orang x 3 hari
Bimbingan Teknis Operator
PPDB
Honorarium Instruktur 6 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis Operator
PPDB
Honorarium Asisten Instruktur 6 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis Operator
PPDB
Cetak baliho 5 buah
Cetak poster 650 eksemplar
Cetak banner 7 buah
Cetak leaflet 3.000 buah
Jasa pengembangan website 1 paket
PPDB
Jasa pemeliharaan website 1 paket
PPDB
Honorarium pembuat artikel 3 orang x 20 halaman x 12
pengelola website PPDB bulan
Jasa pengembangan website 1 paket
Dapodik
Honorarium operator pendataan 25 orang x 2 bulan
dapodik
Jasa pendataan PPDB 1 paket
Jasa content development PPDB 1 paket

Honorarium petugas layanan 3 orang x 3 bulan


informasi PPDB
Honorarium petugas pendataan 100 orang x 5 hari
PPDB
Honorarium petugas entry PPDB 100 orang x 5 hari

Honorarium petugas verifikasi 100 orang x 5 hari


PPDB
Makan minum harian umum 200 orang x 13 hari
PPDB
Jasa penyelenggara acara 7 kali
program televisi (pendidikan)
PPDB
Jasa iklan animasi grafis PPDB 14 kali

Jasa publikasi PPDB 2 paket


Talkshow Siaran Pendidikan Makan minum harian umum 25 orang x 7 hari
Honorarium Narasumber 3 orang jam x 7 hari
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Talkshow Siaran Pendidikan KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Jasa publikasi media elektronik 7 kali

Penyelenggaraan Tes Penjajakan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 15 hari


Hasil Belajar Siswa SMA
Kertas 20 rim
Penggandaan 5.000 lembar
Konsumsi akomodasi 70 orang x 3 hari
penyusunan soal TPHBS
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
penyusunan soal TPHBS
Honorarium penyusun soal 60 butir soal x 20 bidang
TPHBS
Konsumsi akomodasi telaah soal 70 orang x 3 hari
TPHBS
Honorarium petugas telaah 60 butir soal x 20 bidang
materi soal TPHBS
Honorarium petugas telaah 60 butir soal x 20 bidang
bahasa soal TPHBS
Konsumsi akomodasi 15 orang x 3 hari
pengolahan soal TPHBS
Honorarium petugas pengolah 15 orang x 60 paket x 3 hari
soal TPHBS
Makan minum harian umum 15 orang x 3 hari
validasi soal TPHBS
Honorarium petugas analisis 5 orang x 3 hari
hasil TPHBS
Makan minum harian umum 20 orang x 20 hari
pelaksanaan TPHBS
Honorarium petugas teknis 20 orang x 20 hari
TPHBS
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 60 sekolah
monitoring pelaksanaan TPHBS

Pendampingan dan Monitoring Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali


Sekolah Penggerak
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari
Bimbingan Teknis sekolah
penggerak
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis sekolah
penggerak
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis sekolah
penggerak
Transport peserta Bimbingan 35 orang x 3 hari
Teknis sekolah penggerak
Penggandaan materi Bimbingan 40 lembar x 50 orang
Teknis sekolah penggerak

Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari


koordinasi sekolah penggerak

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari


koordinasi sekolah penggerak

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 25 sekolah x 3 hari


pendampingan sekolah
penggerak
Pengembangan Kewirausahaan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Siswa SMA
Makan minum harian umum 60 orang x 4 hari
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 40 orang x 3 hari
Teknis
Beasiswa kewirausahaan siswa 15 kelompok
SMA
Layanan Pembelajaran dan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 2 kali x 50 kegiatan
Pendampingan TIK dengan pengembangan MLS
Mobile Learning Service (MLS)
Balai Teknologi Komunikasi Cetak publikasi MLS 1 paket
Pendidikan (BTKP) Pakaian Korsa MLS 43 buah
Cetak sertifikat MLS 20 lembar x 50 kegiatan
Makanan minuman harian 28 orang x 2 hari x 50 kegiatan
umum MLS
Honorarium Instruktur MLS 12 orang jam pelajaran x 1 hari
x 50 kegiatan
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 1 hari
MLS x 50 kegiatan
Sewa kendaraan keperluan MLS 1 unit x 2 hari x 50 kegiatan

Talkshow Radio dan Podcast Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kali
Jogja Belajar Balai Teknologi Pemilihan Duta Jogja Belajar
Komunikasi Pendidikan (BTKP)
Transport peserta Pemilihan 50 orang x 1 hari x 3 kegiatan
Duta Jogja Belajar
Honorarium Juri Pemilihan Duta 3 orang x 1 hari x 3 kegiatan
Jogja Belajar
Alat/perlengkapan Pemilihan 1 paket
Duta Jogja Belajar
Trophy Pemilihan Duta Jogja 1 set
Belajar
Makan minum harian umum 55 orang x 1 hari x 3 kegiatan
Pemilihan Duta Jogja Belajar
Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 kali
JB Go To School
Honorarium Narasumber JB Go 4 orang jam x 5 kegiatan
To School
Honorarium peserta JB Go To 40 orang x 1 hari x 5 kegiatan
School
Makan minum harian umum JB 50 orang x 1 hari x 5 kegiatan
Go To School
Bahan perlengkapan JB Go To 1 paket x 5 kegiatan
School
Penggandaan materi JB Go To 10 lembar x 10 materi x 40
School orang x 5 kegiatan
Perjalanan dinas pelaksanaan 4 orang x 5 kegiatan
dalam daerah JB Go To School

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali


branding Jogja Belajar

Spot Iklan Lokal Kegiatan Balai 998 kali


Tekkomdik DIY melalui Siaran
Radio
Makan minum rapat 25 orang x 20 kali
pengembangan Jogja Belajar
Publikasi sharing 1 paket
program/siaran radio
pengembangan Jogja Belajar
Makan minum harian umum 12 orang x 25 kali
Talkshow JB Radio
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Narasumber 2 orang jam x 1 hari x 25
Talkshow JB Radio kegiatan
Honorarium Host Talkshow JB 2 orang x 1 kali x 25 kegiatan
Radio
Honorarium Kru Film Best Boy 4 orang x 1 hari x 25 kegiatan
Talkshow JB Radio
Honorarium Kru Film Script 2 orang x 1 hari x 25 kegiatan
Supervisor Talkshow JB Radio

Honorarium Kru Film Utility 2 orang x 1 hari x 25 kegiatan


Sound Talkshow JB Radio
Technician
Operator Live Streaming Podcast 2 orang x 1 hari x 25 kegiatan

Honorarium Editor Talkshow JB 1 orang jam x 1 hari x 25


Radio kegiatan
Honorarium Penulis Naskah 1 orang jam x 1 hari x 25
Talkshow JB Radio kegiatan
Honorarium Penyiar Radio 18 orang jam x 360 hari
streaming JB Radio
Honorarium Reporter streaming 1 orang x 1 hari x 40 reportase
JB Radio
Honorarium Script Writer 360 naskah
streaming JB Radio
Honorarium Produksi streaming 30 produksi
JB Radio
Pakaian Korsa untuk JB Radio 15 buah

Souvenir/cinderamata sebagai 60 buah


sarana branding JB Radio

Honorarium Penulisan Artikel 1 orang x 12 bulan x 10 lembar


Web x 1 kegiatan
Honorarium penulisan 1 orang x 12 bulan x 10 lembar
Artikel/Naskah Jogja Belajar x 1 kegiatan
Budaya
Makan minum harian umum 12 orang x 20 kegiatan
Podcast
Honorarium Narasumber 2 orang jam x 1 hari x 20
Podcast kegiatan
Honorarium Host Podcast 4 orang x 20 kegiatan
Honorarium Kameramen 4 orang x 20 kegiatan
Podcast
Honorarium Script Supervisor 2 orang x 20 kegiatan
Podcast
Honorarium Untility Sound 2 orang x 20 kegiatan
Technician Podcast
Honorarium Operator Streaming 2 orang x 20 kegiatan
Podcast
Honorarium Editor Podcast JB 1 orang x 20 kegiatan
Radio
Honorarium Penulis Naskah 1 orang x 20 kegiatan
Podcast
Produksi Konten Bahan Siar Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Video Balai Teknologi
Komunikasi Pendidikan (BTKP) Makan minum harian umum 12 orang x 1 hari x 40 kegiatan

Honorarium penulis 1 orang x 40 kegiatan


Honorarium Bintang 2 orang x 40 kegiatan
Tamu/Cameo Cast Pemeran
Pendukung Utama
Honorarium Kru Film Assistant 1 orang x 40 kegiatan
Editor/File Loader
Honorarium Kru Film Cam 2 orang x 40 kegiatan
Loader
Honorarium Floor Director 1 orang x 40 kegiatan
Infografis Balai Teknologi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Komunikasi Pendidikan (BTKP)
Makan minum harian umum 33 orang x 9 hari x 10 kegiatan
kegiatan Infografis
Honorarium Narasumber pra 2 orang jam x 1 hari
produksi Infografis
Honorarium Penulis pra 1 orang x 10 kegiatan
produksi Infografis
Honorarium Pengkaji pra 2 orang x 10 kegiatan
produksi Infografis
Honorarium Storyboder 1 orang x 10 kegiatan
produksi Infografis
Honorarium Editor produksi 1 orang x 10 kegiatan
Infografis
Honorarium Ilustrator Musik 1 orang x 10 kegiatan
produksi Infografis
Honorarium Dubber produksi 1 orang x 10 kegiatan
Infografis
Honorarium Desain 1 orang x 10 kegiatan
tokoh/karakter-properti
produksi Infografis
Honorarium Visual FX Artist 1 orang x 10 kegiatan
Honorarium Analis Draf Master 3 orang x 10 kegiatan
uji coba Infografis
Film Pendidikan Balai Teknologi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Komunikasi Pendidikan (BTKP)
Makan minum harian umum 52 orang x 10 hari x 5 kegiatan
kegiatan Film Pendidikan
Honorarium Narasumber pra 2 orang jam x 1 hari
produksi Film Pendidikan
Honorarium Penulis pra 1 orang x 5 kegiatan
produksi Film Pendidikan
Honorarium Pengkaji pra 2 orang x 5 kegiatan
produksi Film Pendidikan
Honorarium Kru Film 1 orang x 5 kegiatan
DOP/Cameraman
Honorarium Aktor/Aktris 1 orang x 5 kegiatan
Pendatang Baru Cast Pemeran
Pendukung Utama
Honorarium Pemeran 6 orang x 4 hari x 5 kegiatan
Pendukung Cast Pemeran
Pendukung Utama
Honorarium Kru Film Cam 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan
Loader
Honorarium Kru Film Make Up 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan
Assistant
Honorarium Kru Film Director 1 orang x 5 kegiatan

Honorarium Kru Film Set 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan


Assistant
Honorarium Kru Film Editor 1 orang x 5 kegiatan
Honorarium Kru Film Gaffer 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan
Honorarium Kru Film Best Boy 3 orang x 4 hari x 5 kegiatan

Honorarium Kru Film Boom 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan


Operator
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Kru Film Script 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan
Supervisor
Honorarium Kru Film Wardrobe 1 orang x 4 hari x 5 kegiatan

Sewa tempat/gedung 1 unit x 4 hari x 5 kegiatan


pertunjukan
Sewa kendaraan 1 unit x 4 hari x 5 kegiatan
Honorarium Analis Draft Master 3 orang x 5 kegiatan
ujicoba Film Pendidikan

Produksi Bahan Siaran JB Radio Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Balai Teknologi Komunikasi
Pendidikan (BTKP) Makan minum harian umum 7 orang x 1 hari x 30 kegiatan

Honorarium penyusun materi 1 orang x 30 kegiatan

Honorarium Editor 1 orang x 30 kegiatan


Honorarium Artis 2 orang x 30 kegiatan
Honorarium Teknisi 1 orang x 30 kegiatan
Bimbingan Teknis Online Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Pemanfaatan Teknologi
Informasi dan Komunikasi (TIK) Makan minum harian umum 8 orang x 6 hari x 4 angkatan
Balai Teknologi Komunikasi Honorarium Narasumber 6 orang jam x 6 hari x 4
Pendidikan (BTKP) angkatan
Honorarium Moderator 1 orang x 6 kegiatan
Bimbingan Teknis Produksi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Media Pembelajaran Balai
Teknologi Komunikasi Makan minum harian umum 24 orang x 4 hari x 4 angkatan
Pendidikan (BTKP)
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 4 hari x
4 angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 4 hari x
4 angkatan
Cetak sertifikat 80 lembar
Bimbingan Teknis Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Pengembangan Sekolah Model
Balai Teknologi Komunikasi Makan minum harian umum 34 orang x 4 hari x 4 angkatan
Pendidikan (BTKP)
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 4 hari x
4 angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 4 hari x
4 angkatan
Cetak sertifikat 120 lembar
Pembinaan Komunitas Balai Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Teknologi Komunikasi
Pendidikan (BTKP) Makan minum harian umum 24 orang x 5 kali x 6 angkatan
pembinaan komunitas
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 5 hari x
6 angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 5 hari x
6 angkatan
Cetak sertifikat 120 lembar
Penyusunan Panduan Bauran Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Pembelajaran Balai Teknologi
Komunikasi Pendidikan (BTKP) Makan minum harian umum 65 orang x 2 hari
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari x 2
angkatan
Honorarium Moderator 1 orang x 1 hari x 2 angkatan
Cetak sertifikat 100 lembar
Penggandaan materi 1.000 lembar
Penyiapan dan Tindak Lanjut Pengembangan Model Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Evaluasi Satuan Pendidikan Pembelajaran
Menengah Atas Konsumsi akomodasi workshop 80 orang x 3 hari

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari


workshop
Honorarium Instruktur 16 orang jam pelajaran x 3 hari
workshop x 4 angkatan
Cetak sertifikat peserta 75 lembar
workshop
Obat-obatan workshop 1 paket
Penyusunan Instrumen Makan minum harian umum 80 orang x 3 hari
Penilaian Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
workshop
Honorarium Instruktur 170 jam pelajaran x 3 hari
workshop
Cetak sertifikat peserta 75 lembar
workshop
Obat-obatan workshop 1 paket
Forum Tim Pengembang Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Kurikulum
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
FGD
Pemetaan Mutu Sekolah Jenjang Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 5 kali
Pendidikan Menengah
Makan minum harian umum 40 orang x 10 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 10 hari
sosialisasi
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 30 sekolah
monev pemetaan mutu sekolah
jenjang dikmen

Pembinaan Minat, Bakat dan Kompetisi Sains Nasional Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 20 kali
Kreativitas Siswa (KSN)/Olimpiade Sains Nasional
(OSN) Jenjang SMA Tingkat Honorarium korektor soal essay 500 lembar x 4 bidang x 4 hari
Provinsi seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium korektor soal 500 lembar x 5 bidang x 4 hari


pilihan ganda seleksi tingkat
kabupaten/kota
Makan minum harian koreksi 12 orang x 4 hari
lembar jawaban komputer (LJK)
seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium petugas entry nilai 2 orang x 3 hari


seleksi tingkat kabupaten/kota

Makan minum harian entry 2 orang x 3 hari


lembar jawaban komputer (LJK)
seleksi tingkat kabupaten/kota

Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang


monitoring seleksi tingkat
kabupaten/kota
Konsumsi akomodasi 21 orang x 4 hari x 9 bidang
pembinaan pra seleksi tingkat
provinsi
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 4 hari x 9 bidang
pembinaan pra seleksi tingkat
provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Instruktur 16 orang jam pelajaran x 4 hari
pembinaan pra seleksi tingkat x 9 bidang
provinsi
Transport peserta pembinaan 20 orang x 4 hari x 9 bidang
pra seleksi tingkat provinsi
Makan minum harian seleksi 450 orang x 1 hari
tingkat provinsi
Honorarium petugas lapangan 10 orang x 1 hari
seleksi tingkat provinsi

Honorarium pengawas seleksi 36 orang x 1 hari


tingkat provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 20 unit x 1 hari
provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 30 m2
provinsi
Cetak sertifikat seleksi tingkat 27 lembar
provinsi
Uang penghargaan seleksi 9 kategori x 6 paket
tingkat provinsi
Trophy kejuaraan seleksi tingkat 9 set
provinsi
Konsumsi akomodasi 45 orang x 15 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Sewa laboratorium pembinaan 6 unit x 12 hari


ke tingkat nasional

Sewa mobil pembinaan ke 2 unit x 6 hari


tingkat nasional
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 15 hari x 9 bidang
pembinaan ke tingkat nasional

Honorarium Instruktur 16 orang jam pelajaran x 15 hari


pembinaan ke tingkat nasional x 9 bidang

Transport peserta pembinaan ke 40 orang x 15 hari


tingkat nasional
Pakaian batik kontingen seleksi 50 buah
tingkat nasional
Jaket kontingen seleksi tingkat 50 buah
nasional
Uang saku peserta seleksi 35 orang x 7 hari
tingkat nasional
Perjalanan dinas luar daerah 50 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 50 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Kompetisi Sains Nasional Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
(KSN)/Olimpiade Sains Nasional
(OSN) Jenjang SMA Jenjang Makan minum harian umum 175 orang x 2 hari
SMA Tingkat Kabupaten/Kota technical meeting
Makan minum harian umum 2100 orang x 2 hari
seleksi
Cetak backdrop 1 buah x 9 bidang lomba
Cetak leaflet publikasi 500 lembar
Cetak piagam 3 lembar x 9 bidang
Cetak spanduk 1 buah x 9 bidang lomba
Cetak x-banner 2 buah
Liputan TV Lokal 2 jam tayang
Honorarium pengawas seleksi 2 orang x 2 hari x 50 ruang

Honorarium petugas lapangan 3 orang x 2 hari x 9 bidang


seleksi
Honorarium petugas keamanan 10 orang x 2 hari

Honorarium petugas kebersihan 10 orang x 2 hari

Penggandaan 2000 lembar


Sewa tempat seleksi dan ruang 55 unit x 2 hari
panitia
Trophy kejuaraan 9 set
Uang penghargaan 9 kategori x 6 paket
Honorarium pendamping 2 orang x 3 hari x 9 bidang
pengiriman seleksi tingkat
provinsi
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 3 hari x 9 bidang
seleksi tingkat provinsi

Sewa kendaraan pengiriman ke 2 unit x 3 hari


tingkat provinsi
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 4 hari
pendampingan tingkat nasional

Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 20 kali


Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (OOSN) Honorarium petugas lapangan 2 orang x 3 hari x 5 cabang
Jenjang SMA Tingkat Provinsi seleksi tingkat provinsi

Honorarium koordinator cabang 1 orang x 3 hari x 5 cabang


seleksi tingkat provinsi

Honorarium Juri/Wasit seleksi 50 orang x 3 hari


tingkat provinsi
Honorarium dokter seleksi 1 orang x 3 hari x 5 cabang
tingkat provinsi
Honorarium paramedis seleksi 2 orang x 3 hari x 5 cabang
tingkat provinsi
Honorarium aparat seleksi 50 orang x 3 hari
tingkat provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 30 m2
provinsi
Cetak sertifikat seleksi tingkat 90 lembar
provinsi
Makan minum harian umum 250 orang x 3 hari
seleksi tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Sewa kolam renang seleksi 1 unit x 3 hari
tingkat provinsi
Sewa lapangan seleksi tingkat 4 unit x 3 hari
provinsi
Bahan/perlengkapan lomba 1 paket
seleksi tingkat provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 5 cabang x 3 hari
tingkat provinsi
Pakaian olahraga/kaos seleksi 220 buah
tingkat provinsi
Trophy untuk seleksi tingkat 16 kategori x 1 set
provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Uang penghargaan untuk seleksi 16 kategori x 5 paket
tingkat provinsi
Bahan/perlengkapan 1 paket
pembinaan ke tingkat nasional

Sewa tempat pembinaan ke 5 unit x 10 hari


tingkat nasional
Konsumsi akomodasi 20 orang x 10 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Makan minum harian umum 20 orang x 10 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Honorarium Instruktur 16 orang jam pelajaran x 10 hari


pembinaan KOSN/OOSN x 5 cabang
menuju Nasional
Honorarium Motivator 2 orang jam x 2 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Transport peserta pembinaan ke 16 orang x 10 hari


tingkat nasional
Kostum tanding seleksi tingkat 16 buah
nasional
Pakaian batik kontingen seleksi 30 buah
tingkat nasional
Training pack seleksi tingkat 30 stel
nasional
Sepatu olahraga seleksi tingkat 20 pasang
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 30 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 30 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 50 orang x 4 kali
Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (OOSN) Makan minum harian umum 200 orang x 1 hari
Jenjang SMA Tingkat technical meeting
Kabupaten/Kota Sewa kursi technical meeting 200 buah x 1 hari
Sewa meja technical meeting 10 buah x 1 hari
Sewa sound system technical 1 unit x 1 hari
meeting
Sewa tenda technical meeting 2 unit x 1 hari
Cetak backdrop 1 lembar
Cetak banner 8 lembar
Cetak leaflet 500 lembar
Cetak spanduk 1 buah x 5 cabang
Obat-obatan seleksi 1 Paket
Alat tulis kantor 50 jenis
Liputan TV lokal 2 jam tayang
Penggandaan 2.000 lembar
Kaos lapangan 100 buah
Alat/perlengkapan seleksi 2 paket x 5 cabang
Sewa alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 5 cabang lomba x 4
hari
Cetak piagam 120 lembar
Makan minum harian umum 700 orang x 4 hari
seleksi
Trophy untuk seleksi tingkat 16 kategori x 1 set
provinsi
Uang penghargaan untuk seleksi 16 kategori x 5 paket
tingkat provinsi
Honorarium petugas lapangan 5 orang x 4 hari x 5 cabang
seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium Koordinator Cabang 2 orang x 4 hari x 5 cabang


seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium Dewan 50 orang x 4 hari


Hakim/Wasit/Juri/Pembantu
Juri seleksi tingkat
kabupaten/kota
Honorarium dokter seleksi 1 orang x 4 hari x 5 cabang
tingkat kabupaten/kota
Honorarium paramedis seleksi 2 orang x 4 hari x 5 cabang
tingkat kabupaten/kota

Sewa ambulance 1 unit x 4 hari


Honorarium aparat seleksi 50 orang x 4 hari
tingkat kabupaten/kota
Sewa tempat untuk seleksi 2 unit x 4 hari x 4 cabang
tingkat kabupaten/kota
Sewa kolam renang untuk 2 unit x 4 hari x 1 cabang
seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium pelatih/Instruktur 16 orang jam x 10 hari x 5


pembinaan cabang

Makan minum harian umum 100 orang x 10 hari


pembinaan
Alat/perlengkapan pembinaan 2 paket x 5 cabang

Sewa alat/perlengkapan 1 paket x 10 hari x 5 cabang


pembinaan
Sewa tempat untuk pembinaan 2 unit x 10 hari x 4 cabang

Sewa kolam renang untuk 2 unit x 10 hari x 1 cabang


pembinaan
Obat-obatan pembinaan 1 paket
Transport peserta pembinaan 80 orang x 10 hari
tingkat provinsi
Honorarium pendamping seleksi 2 orang x 3 hari x 5 cabang
tingkat provinsi
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 3 hari x 5 cabang
pendampingan ke tingkat
provinsi
Sewa kendaraan 4 unit x 3 hari
Sewa kendaraan angkutan 1 unit x 3 hari
barang
Pakaian olahraga kontingen 100 stel
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 4 hari
pendampingan ke tingkat
nasional
Festival Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Nasional (FLSSN) Jenjang SMA
Tingkat Provinsi Bahan/perlengkapan seleksi 2 paket x 10 bidang
tingkat provinsi
Cetak sertifikat seleksi tingkat 42 lembar
provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 30 m2
provinsi
Festival Lomba Seni Siswa
Nasional (FLSSN) Jenjang SMA
Tingkat Provinsi

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Honorarium aparat lomba 4 orang x 2 hari x 10 bidang
seleksi tingkat provinsi
Honorarium juri seleksi tingkat 3 orang x 2 hari x 10 bidang
provinsi
Honorarium koordinator bidang 1 orang x 2 hari x 10 bidang
lomba seleksi tingkat provinsi

Honorarium petugas lapangan 2 orang x 2 hari x 10 bidang


seleksi tingkat provinsi

Makan minum harian umum 250 orang x 2 hari


seleksi tingkat provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 2 paket x 2 hari x 10 bidang
tingkat provinsi
Sewa sound system seleksi 1 unit x 2 hari x 10 bidang
tingkat provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 10 bidang
provinsi
Trophy kejuaraan seleksi tingkat 15 set
provinsi
Uang penghargaan seleksi 15 kategori x 6 paket
tingkat provinsi
Konsumsi akomodasi 18 orang x 10 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 10 hari x 10


pembinaan ke tingkat nasional bidang

Honorarium Instruktur 100 orang jam pelajaran x 10


pembinaan ke tingkat nasional hari x 10 bidang

Transport peserta pembinaan ke 15 orang x 10 hari


tingkat nasional
Bahan/perlengkapan 1 paket x 10 bidang
pembinaan ke tingkat nasional

Jaket kontingen seleksi tingkat 35 buah


nasional
Seragam batik seleksi tingkat 35 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 40 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 40 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Sewa alat/perlengkapan lomba 2 paket
bidang kriya seleksi tingkat
nasional
Sewa pakaian tradisional seleksi 5 orang x 1 set x 6 hari
tingkat nasional
Festival Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 50 orang x 3 kali
Nasional (FLSSN) Tingkat
Kabupaten/Kota Makan minum harian umum 150 orang x 3 hari
technical meeting
Alat tulis kantor 50 jenis
Bahan/perlengkapan seleksi 1 paket x 10 bidang
Cetak backdrop 1 lembar
Cetak banner 10 m2 x 10 bidang
Cetak leaflet 500 lembar
Cetak spanduk 10 m2 x 10 bidang
Cetak piagam 45 lembar
Honorarium aparat lomba 4 orang x 10 bidang x 4 hari
seleksi
Honorarium 4 orang x 10 bidang x 4 hari
Juri/Wasit/Pembantu Juri
Honorarium Koordinator Cabang 1 orang x 10 bidang x 4 hari

Honorarium petugas lapangan 5 orang x 10 bidang x 4 hari

Liputan TV lokal 2 jam tayang


Makan minum harian umum 550 orang x 4 hari
seleksi
Sewa tempat untuk seleksi 1 unit x 10 bidang x 4 hari
Sewa panggung 40 m2
Sewa peralatan lomba 1 paket
Sewa sound system 1 unit x 10 bidang x 4 hari
Sewa tenda 2 unit x 1 hari
Trophy kejuaraan 15 set
Uang penghargaan 15 kategori x 5 paket
Obat-obatan 1 paket
Penggandaan materi 2.000 lembar
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 10 bidang

Honorarium pelatih/Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari


pembinaan x 10 bidang

Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari


pembinaan
Sewa peralatan/perlengkapan 1 paket x 3 hari x 10 bidang
olahraga pembinaan

Transport peserta pembinaan 50 orang x 2 hari


Honorarium pendamping 2 orang x 2 hari x 10 bidang
pengiriman ke tingkat provinsi

Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 2 hari x 10 bidang


pengiriman ke tingkat provinsi

Sewa kendaraan 4 unit x 2 hari


Sewa kendaraan angkutan 4 unit x 2 hari
barang
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 4 hari
pendampingan ke tingkat
nasional
Debat Bahasa Jenjang SMA Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Tingkat Provinsi
Makan minum harian umum 60 orang x 3 hari x 2 bidang x 2
seleksi tingkat provinsi kategori
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 3 hari x 2 bidang x 2
provinsi kategori
Honorarium petugas lapangan 3 orang x 3 hari x 2 bidang x 2
seleksi tingkat provinsi kategori

Honorarium moderator seleksi 1 orang x 5 kelompok x 2 bidang


tingkat provinsi
Honorarium timer seleksi tingkat 1 orang x 5 kelompok x 2 bidang
provinsi
Cetak sertifikat seleksi tingkat 24 lembar
provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 2 set x 2 bidang
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Uang penghargaan seleksi 2 kategori x 6 paket x 2 bidang
tingkat provinsi
Makan minum harian umum 20 orang x 5 hari x 2 bidang
pembinaan ke tingkat nasional

Konsumsi akomodasi 12 orang x 5 hari x 2 kegiatan


pembinaan menuju nasional
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 10 hari
pembinaan ke tingkat nasional x 2 bidang

Transport peserta pembinaan ke 3 orang x 10 hari x 2 bidang


tingkat nasional
Transport sparing partner 3 orang x 10 hari x 2 bidang
pembinaan ke tingkat nasional

Pakaian batik kontingen seleksi 20 buah


tingkat nasional
Jaket kontingen seleksi tingkat 20 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 12 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 20 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Debat Bahasa Tingkat Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 hari
Kabupaten/Kota
Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari x 2 bidang
technical meeting
Cetak backdrop 2 buah
Cetak piagam 50 lembar
Cetak spanduk 10 m2 x 2 bidang x 2 kategori

Honorarium penyusun soal 3 orang x 2 bidang x 2 kategori


seleksi
Honorarium Juri seleksi 3 orang x 7 ruang x 3 hari x 2
bidang x 2 kategori
Honorarium Moderator seleksi 1 orang x 7 ruang x 3 hari x 2
bidang x 1 kategori
Honorarium petugas lapangan 5 orang x 3 hari x 2 bidang x 2
seleksi kategori
Honorarium timer seleksi 1 orang x 7 ruang x 3 hari x 2
bidang x 1 kategori
Makan minum harian umum 300 orang x 3 hari x 2 bidang
seleksi
Trophy kejuaraan seleksi 2 set x 2 bidang
Uang penghargaan seleksi 2 kategori x 6 paket x 2 bidang

Sewa alat/perlengkapan seleksi1 paket x 2 hari x 2 bidang x 2


kategori
Sewa sound system seleksi 1 unit x 2 hari x 2 bidang x 2
kategori
Sewa tempat untuk seleksi 10 unit x 2 hari x 2 bidang x 2
kategori
Honorarium pendamping tingkat 3 orang x 2 hari x 2 bidang
provinsi
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 12 bidang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi

Sewa kendaraan seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 2 bidang


provinsi
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 hari
seleksi tingkat nasional
Pembinaan Penelitian Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali
Siswa/KOPSI/Olimpiade
Penelitian Siswa Indonesia Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari
(OPSI) sosialisasi
Honorarium Narasumber 2 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 25 orang x 10 hari
seleksi proposal penelitian
Honorarium petugas seleksi 20 orang x 10 hari
proposal penelitian
Makan minum harian umum 150 orang x 15 hari
pembinaan penelitian
Honorarium Narasumber 1 orang jam x 15 hari x 10
pembinaan penelitian bidang
Honorarium Instruktur 6 orang jam pelajaran x 15 hari
pembinaan penelitian x 10 bidang
Transport peserta pembinaan 120 orang x 15 hari
penelitian
Konsumsi akomodasi 50 orang x 5 hari
pembinaan menuju nasional
Honorarium Narasumber 8 orang jam x 3 bidang
pembinaan penelitian menuju
nasional
Honorarium Instruktur 52 orang jam pelajaran x 10
pembinaan penelitian menuju bidang
nasional
Beasiswa Penelitian 25 karya x 5 bidang
Transport peserta pembinaan 45 orang x 5 hari
penelitian menuju nasional
Seragam batik seleksi tingkat 50 buah
nasional
Jaket kontingen seleksi tingkat 50 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 60 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 60 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Festival Inovasi dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali
Kewirausahaan Siswa Indonesia
(FIKSI) Jenjang SMA Tingkat Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari
Provinsi sosialisasi
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 25 orang x 10 hari
seleksi
Honorarium petugas seleksi 20 orang x 10 hari
Alat/bahan perlengkapan seleksi 1 paket

Medali kejuaraan 1 set x 8 bidang


Makan minum harian umum 150 orang x 10 hari
pembinaan
Honorarium Narasumber 1 orang jam x 10 hari x 8 bidang
pembinaan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 10 hari
pembinaan x 8 bidang
Transport peserta pembinaan 120 orang x 10 hari
Makan minum harian umum 60 orang x 5 hari
pembinaan menuju tingkat
nasional
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Narasumber 8 orang jam x 5 hari x 8 bidang
pembinaan menuju tingkat
nasional
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
pembinaan menuju tingkat x 8 bidang
nasional
Transport peserta pembinaan 45 orang x 5 hari
menuju tingkat nasional
Seragam batik kontingen ke 60 buah
tingkat nasional
Jaket kontingen ke tingkat 60 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah ke 60 orang x 7 hari
tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 60 orang
antigen/PCR/rapid test) ke
tingkat nasional
Bimbingan Teknis Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Karakter Bagi Siswa Jenjang
SMA Tingkat Provinsi Konsumsi akomodasi 30 orang x 7 hari x 6 angkatan

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 7 hari x 6


angkatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 7 hari
x 6 angkatan
Perlengkapan peserta 1 paket x 25 orang x 6 angkatan

Pakaian kerja lapangan 25 buah x 6 angkatan


Cetak spanduk 30 m2
Honorarium petugas lapangan 2 orang x 7 hari x 6 angkatan

Obat-obatan 1 paket x 6 angkatan


Transport peserta 25 orang x 7 hari x 6 angkatan

Pendidikan Karakter Bagi Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 3 kali x 2 jenjang
Tingkat Kabupaten/Kota
Makan minum harian umum 75 orang x 1 hari x 2 jenjang
sosialisasi
Alat tulis kantor 50 jenis x 2 jenjang
Cetak backdrop 1 buah x 2 jenjang
Cetak sertifikat 50 lembar x 4 angkatan x 2
jenjang
Cetak spanduk 10 m2 x 2 jenjang
Obat Obatan 1 paket x 2 jenjang
Makan minum harian umum 50 orang x 3 hari x 4 angkatan x
pelaksanaan 2 jenjang
Jasa penyelenggaraan 1 paket
acara/Event Organizer (EO)
Jasa retribusi masuk lokasi 55 buah x 4 angkatan x 2
jenjang
Kaos olahraga 50 buah x 4 angkatan x 2
jenjang
Sewa tempat 3 unit x 3 hari x 4 angkatan x 2
jenjang
Sewa kendaraan 2 unit x 4 hari x 4 angkatan x 2
jenjang
Penggandaan materi 50 orang x 100 lembar x 4
angkatan x 2 jenjang
Makan minum harian umum 55 orang x 3 hari x 4 angkatan x
pelaksanaan pendidikan 2 jenjang
karakter
Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari x 4 angkatan x
pelaksanaan pendidikan 2 jenjang
karakter
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
x 4 angkatan x 2 jenjang
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari x 4
angkatan x 2 jenjang
Transport peserta 50 orang x 6 hari x 4 angkatan x
2 jenjang
Bimbingan Teknis Wawasan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
Kebangsaaan dan Bela Negara
Bagi Siswa Tingkat Provinsi Konsumsi akomodasi 30 orang x 7 hari x 6 angkatan

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 7 hari x 6


angkatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 7 hari
x 6 angkatan
Perlengkapan peserta 25 orang x 1 paket x 6 angkatan

Pakaian lapangan 25 buah x 6 angkatan


Transport peserta 25 orang x 7 hari x 6 angkatan

Honorarium petugas lapangan 2 orang x 7 hari x 6 angkatan

Cetak spanduk 30 m2
Obat-obatan 1 paket x 6 angkatan
Wawasan Kebangsaaan dan Bela Makan minum rapat 25 orang x 4 kali x 2 jenjang
Negara Bagi Siswa Tingkat Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari x 2 jenjang
Kabupaten/Kota sosialisasi
Alat tulis kantor 50 jenis x 2 jenjang
Cetak backdrop 2 buah x 2 jenjang
Cetak sertifikat/piagam 50 lembar x 4 angkatan x 2
jenjang
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 6 hari
x 4 angkatan x 2 jenjang
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 6 hari x 4
angkatan x 2 jenjang
Kaos kegiatan 50 buah x 4 angkatan x 2
jenjang
Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari x 4 angkatan x
2 jenjang
Penggandaan materi 50 orang x 100 lembar x 4
angkatan x 2 jenjang
Sewa tempat 3 unit x 3 hari x 4 angkatan x 2
jenjang
Sewa sound system 1 unit x 3 hari x 4 angkatan x 2
jenjang
Transport peserta 50 orang x 6 hari x 4 angkatan x
2 jenjang
Anugerah Prestasi Bidang Makan minum rapat koordinasi 75 orang x 3 kali
Dikpora
Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari
Gladi Bersih
Makan minum harian umum 1.200 orang x 1 hari
Anugerah Prestasi Bidang
Dikpora
Jamuan makan 100 orang
(prasmanan)/konsumsi transit
undangan VIP
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium petugas lapangan 50 orang x 1 hari

Honorarium petugas pendataan 10 orang x 3 hari

Jasa tenaga kesenian dan 2 orang x 1 hari


kebudayaan/MC
Jasa tenaga keamanan 5 orang x 2 hari
Jasa tenaga kebersihan 15 orang x 2 hari
Jasa Liputan Program Televisi 1 paket

Jasa penyelenggaraan 1 paket


acara/Event Organizer
Jasa Atraksi Kesenian 1 paket
Cetak sertifikat/piagam 300 lembar
Cetak undangan 900 buah
Cetak buku panduan 200 buah
Cetak paperbag 200 buah
Pakaian batik tradisional 200 buah
Uang penghargaan untuk 300 orang
Anugerah Prestasi Bidang
Dikpora
Transport Wartawan Peliput 20 orang
Cetak spanduk 4 buah
Perlengkapan acara Anugerah 3 jenis
Prestasi Bidang Dikpora

Pembinaan Lomba Kihajar Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 20 kali


Tingkat Nasional Balai Teknologi
Komunikasi Pendidikan (BTKP) Makan minum harian umum 90 orang x 2 hari x 2 jenjang
persiapan
Publikasi lomba 1 paket
Honorarium MC 2 orang x 1 hari
pembukaan/penutupan
Sewa meja 300 buah x 1 hari
pembukaan/penutupan
Sewa kursi 300 buah x 1 hari
pembukaan/penutupan
Jasa atraksi kesenian 1 paket
pembukaan/penutupan
Makan minum harian umum 350 orang x 1 hari
pembukaan/penutupan
Honorarium MC lomba 2 orang x 3 hari x 10 lomba
Honorarium Juri lomba 3 orang x 3 hari x 10 lomba
Honorarium petugas lapangan 2 orang x 3 hari x 10 lomba
lomba
Transport peserta lomba 50 orang x 3 hari x 10 lomba
Makan minum harian umum 755 orang x 3 hari
lomba
Trophy kejuaraan 10 set
Uang pembinaan/hadiah lomba 6 paket x 10 kategori

Hadiah kuis/doorprize 30 buah


Seragam penyelenggara (batik) 100 buah

Kaos peserta 500 buah


Alat/bahan perlengkapan lomba 1 paket

Penggandaan materi lomba 15.000 lembar


Cetak sertifikat 320 lembar
Cetak ID Card 320 buah
Cetak seaflet promosi 2000 buah
Sewa tempat 1 unit x 3 hari
Sewa meja 75 buah x 3 hari
Sewa kursi 75 buah x 3 hari
Sewa sound system 2 unit x 3 hari
Sewa lighting 2 unit x 3 hari
Sewa tenda/panggung 1 unit x 3 hari
Sewa TV LED 12 unit x 3 hari
Sewa generator 1 set x 3 hari
Sewa partisi 5 buah x 3 hari
Dekorasi 1 paket x 3 hari
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari
Lokakarya
Honorarium Moderator 5 orang x 1 hari
Lokakarya
Makan minum harian umum 110 orang x 1 hari
Lokakarya
Sewa tempat Lokakarya 1 unit x 1 hari
Sewa kursi Lokakarya 120 buah x 1 hari
Sewa meja Lokakarya 25 buah x 1 hari
Cetak sertifikat Lokakarya 100 lembar
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari
Pembinaan
Honorarium Asisten Instruktur 2 orang x 8 jam pelajaran x 3
Pembinaan hari
Transport untuk peserta 40 orang x 3 hari
Pembinaan
Konsumsi akomodasi 40 orang x 3 hari
Pembinaan
Penggandaan materi Pembinaan 40 orang x 1 modul

Perjalanan dinas luar daerah 6 orang x 5 hari


pendamping tingkat nasional
Sewa pakaian adat daerah 5 stel x 5 hari
tingkat nasional
Seragam kontingen tingkat 25 orang x 25 buah
nasional
Kostum tingkat nasional 25 orang x 25 buah
Obat-obatan tingkat nasional 1 paket
Penerbitan Buletin dan Jurnal Makan minum rapat Penerbitan 20 orang x 10 kali
Balai Teknologi Komunikasi Jurnal Ilmiah Adi Karsa
Pendidikan (BTKP)
Honorarium Redaktur 1 orang x 2 edisi
Penerbitan Jurnal Ilmiah Adi
Karsa
Honorarium Editor Penerbitan 1 orang x 2 edisi
Jurnal Ilmiah Adi Karsa

Honorarium Sekretariat 1 orang x 2 edisi


Penerbitan Jurnal Ilmiah Adi
Karsa
Honorarium pembuat artikel 3000 eksemplar x 2 edisi
Penerbitan Jurnal Ilmiah Adi
Karsa
Honorarium Layouter Penerbitan 1 orang x 2 edisi
Jurnal Ilmiah Adi Karsa

Cetak Jurnal Penerbitan Jurnal 3.000 eksemplar


Ilmiah Adi Karsa
Makan minum rapat Penerbitan 20 orang x 10 kali
Buletin Warta Guru
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium redaktur Penerbitan 1 orang x 3 edisi
Buletin Warta Guru

Honorarium editor Penerbitan 1 orang x 3 edisi


Buletin Warta Guru

Honorarium sektretariat 1 orang x 3 edisi


Penerbitan Buletin Warta Guru

Honorarium pembuat artikel 4.500 eksemplar x 3 edisi


Penerbitan Buletin Warta Guru

Honorarium Layouter Penerbitan 1 orang x 3 edisi


Buletin Warta Guru

Cetak Buletin Penerbitan Buletin 4.500 eksemplar


Warta Guru
Penyediaan Pendidik dan Tenaga Pemberkasan Tunjangan Profesi Makan minum rapat persiapan 45 orang x 6 kali
Kependidikan bagi Satuan Guru (TPG) SMA identifikasi, verifikasi dan
Pendidikan Sekolah Menengah sinkronisasi data usulan TPG
Atas SMA
Perjalanan dinas dalam daerah 90 orang x 3 hari
monitoring identifikasi, verifikasi
dan sinkronisasi data usulan
TPG SMA

Konsumsi dan akomodasi 90 orang x 3 hari x 3 angkatan


Bimbingan Teknis pemberkasan
TPG SMA
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3
Bimbingan Teknis pemberkasan angkatan
TPG SMA
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
TPG SMA
Transport peserta Bimbingan 85 orang x 3 hari x 3 angkatan
Teknis pemberkasan TPG SMA

Pemberkasan Tambahan Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 6 kali


Penghasilan (Tamsil) Guru SMA
Alat tulis kantor 20 jenis
Perjalanan dinas dalam daerah 40 orang x 3 hari
monitoring identifikasi, verifikasi
dan sinkronisasi data usulan
Tamsil SMA

Konsumsi akomodasi Bimbingan 45 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan Tamsil
SMA
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan
Tamsil SMA
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
Tamsil SMA
Transport peserta Bimbingan 40 orang x 3 hari x 3 angkatan
Teknis pemberkasan Tamsil
SMA
Pengembangan Karir Pendidik Penilaian Angka Kredit Guru Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 6 kali
dan Tenaga Kependidikan Pada
Satuan Pendidikan Sekolah Alat tulis kantor 20 jenis
Menengah Atas Makan minum harian umum 90 orang x 6 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 25 orang x 6 hari
petugas verifikasi dan validasi
data
Honorarium petugas verifikasi 25 orang x 6 hari
dan validasi data
Makan minum harian umum 50 orang x 14 hari
petugas tim ahli dan petugas
pendamping
Honorarium tim ahli 30 orang x 14 hari
Honorarium pemdamping tim 20 orang x 14 hari
ahli
Jasa tenaga informasi dan 2 orang x 6 bulan
teknologi (programer)
Bimbingan Teknis Penyegaran Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 4 kali
Penilaian Angka Kredit Guru
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari


Konsumsi akomodasi 35 orang x 3 hari
Transport peserta 30 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 30 lembar
Jasa tenaga kesehatan (swab 35 orang
antigen/PCR/rapid test)
Peningkatan Kompetensi Calon Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
Asesor Penilaian Kinerja Guru
SMA Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
pelatihan
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari
pelatihan
Konsumsi akomodasi pelatihan 75 orang x 3 hari

Jasa tenaga kesehatan (swab 75 orang


antigen/PCR/rapid test)
pelatihan
Transport peserta pelatihan 69 orang x 3 hari
Cetak sertifikat pelatihan 69 lembar
Peningkatan Kompetensi Guru Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 8 kali
Dalam Penelitian Tindakan Kelas
Konsumsi akomodasi Bimbingan 80 orang x 3 hari
Teknis
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 80 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 75 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 75 lembar
Teknis
Bimbingan Teknis Penulisan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 6 kali
Jurnal
Konsumsi akomodasi 80 orang x 3 hari
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari


Jasa tenaga kesehatan (swab 80 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis Penulisan
Jurnal

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Transport peserta 75 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 75 lembar
Peningkatan Kompetensi Literasi Makan minum rapat koordinasi 50 orang x 6 kali
dan Numerasi
Konsumsi akomodasi Bimbingan 80 orang x 3 hari
Teknis
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 80 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 75 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 75 lembar
Teknis
Penyediaan Biaya Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 6 kali
Profesi Guru (PPG)
Makan minum harian umum 90 orang x 1 hari x 6 angkatan
sosialisasi
Honoarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari x 6
sosialisasi angkatan
Honorarium Instruktur 6 orang jam pelajaran x 1 hari x
sosialisasi 6 angkatan
Biaya sertifikasi 70 orang
Pemilihan Guru dan Tenaga Makan minum rapat persiapan 25 orang x 4 kali x 2 kegiatan
Kependidikan Berprestasi dan
Tenaga Kependidikan Makan minum harian umum 150 orang x 1 hari x 2 kegiatan
Berprestasi dan Berdedikasi, technical meeting
Pemilihan Kepala Sekolah, Cetak backdrop 2 buah x 2 kegiatan
Pengawas Sekolah dan Tenaga Cetak ID Card 350 buah x 2 kegiatan
Administrasi Berprestasi Tingkat Cetak sertifikat 100 lembar x 2 kegiatan
Kabupaten/Kota Cetak spanduk 10 m2 x 6 bidang x 2 kegiatan

Honorarium Penyusunan Soal 9 orang x 100 butir soal x 2 hari


Seleksi x 6 bidang x 2 kegiatan
Honorarium Petugas Lapangan 5 orang x 2 hari x 6 bidang x 2
Seleksi kegiatan
Honorarium Pengawas Ruang 1 orang x 20 ruang x 2 hari x 6
Seleksi bidang x 2 kegiatan
Honorarium Pemeriksa Hasil 3 orang x 2 hari x 6 bidang x 2
Seleksi kegiatan
Honorarium Juri/Penguji Seleksi 3 orang x 2 hari x 6 bidang x 2
kegiatan
Makan minum harian umum 350 orang x 2 hari x 2 kegiatan
Seleksi
Penggandaan soal Seleksi 1000 lembar x 2 kegiatan
Sewa sound system 1 unit x 2 hari x 2 kegiatan
Sewa tempat 20 unit x 2 hari x 2 kegiatan
Trohy kejuaraan 6 set x 2 kegiatan
Uang penghargaan 6 kategori x 5 paket x 2 kegiatan

Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 2 hari x 2 kegiatan


peserta dan pendamping

Perjalanan dinas luar daerah ke 2 orang x 4 hari


tingkat nasional
Seragam batik 15 buah x 2 kegiatan
Pembinaan Kelembagaan dan Pembinaan Manajemen Sekolah Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 12 kali
Manajemen Sekolah Menengah
Atas Makan minum harian umum 200 orang x 5 hari
Honorarium Narasumber 5 orang jam x 5 hari
Koordinasi Musyawarah Kerja Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Pengawas Sekolah (MKPS)
Makan minum harian umum 50 orang x 5 hari
MKPS
Honorarium Narasumber MKPS 5 orang jam x 5 hari

Workshop Implementasi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali


Pendidikan Pancasila, Wawasan
Kebangsaan dan Bela Negara Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari
serta Insersi Budaya Anti Honorarium Instruktur 20 orang jam pelajaran x 3 hari
Korupsi.
Konsumsi akomodasi 30 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 30 lembar
Obat-obatan 1 paket
Penyelenggaraan dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali
Pembinaan Sekolah Sehat
Tingkat Provinsi Penggandaan materi pembinaan 15.000 lembar
dan pengembangan
UKS/Madrasah

Makan minum harian umum 30 orang x 4 hari x 20 sekolah


pembinaan dan pengembangan
UKS/Madrasah

Honorarium Instruktur 18 orang jam pelajaran x 4 hari


Pembinaan dan Pengembangan x 20 sekolah
UKS/Madrasah

Makan minum harian umum 40 orang x 4 hari


FGD pengembangan
UKS/Madrasah
Honorarium Narasumber FGD 6 orang jam x 4 hari
pengembangan UKS/Madrasah

Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 2 hari x 20 sekolah


monitoring pembinaan dan
pengembangan UKS/Madrasah

Penguatan Kelembagaan Bidang Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 4 kali


Pendidikan
Hibah uang kepada Dewan 1 lembaga x 1 tahun
Pendidikan DIY
Hibah uang kepada Gabungan 1 lembaga x 1 tahun
Organisasi Penyelenggara Taman
Kanak-kanak Indonesia
(GOPTKI) DIY

Hibah uang kepada Lembaga 1 lembaga x 1 tahun


orang Tua Asuh (LOTA) DIY
Hibah uang kepada Persatuan 1 lembaga x 1 tahun
Guru Republik Indonesia (PGRI)
DIY
Pembinaan Waka Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali x 3 kegiatan
Kesiswaan/Kurikulum/Sarpras
Jenjang SMA Tingkat Cetak sertifikat 50 orang x 2 angkatan x 3
Kabupaten/Kota kegiatan
Cetak spanduk 10 m2 x 3 kegiatan
Pembinaan Waka
Kesiswaan/Kurikulum/Sarpras
Jenjang SMA Tingkat
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Kabupaten/Kota KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 3 kegiatan
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari x 3 kegiatan

Makan minum harian umum 70 orang x 2 angkatan x 5 hari x


3 kegiatan
Penggandaan materi 2.500 lembar
Sewa tempat 2 unit x 5 hari x 2 angkatan x 3
kegiatan
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan x 5 hari x
3 kegiatan
Penguatan Data pokok Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali
pendidikan (Dapodik) Jenjang
SMA Tingkat Kabupaten/Kota Cetak sertifikat 50 orang x 2 angkatan
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 2
angkatan x 5 hari
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 angkatan x 5
hari
Konsumsi akomodasi 55 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penggandaan materi 2.500 lembar


Transport peserta 50 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penguatan Manajerial Kepala Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali


Sekolah Jenjang SMA Tingkat
Kabupaten/Kota Cetak sertifikat Penguatan 50 orang x 2 angkatan
Manajerial Kepala Sekolah
Cetak spanduk Penguatan 10 m2
Manajerial Kepala Sekolah
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
Penguatan Manajerial Kepala
Sekolah
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari
Penguatan Manajerial Kepala
Sekolah
Makan minum harian umum 70 orang x 2 angkatan x 5 hari
Penguatan Manajerial Kepala
Sekolah
Penggandaan materi Penguatan 2.500 lembar
Manajerial Kepala Sekolah

Sewa tempat Penguatan 2 unit x 5 hari x 2 angkatan


Manajerial Kepala Sekolah
Transport peserta Penguatan 50 orang x 2 angkatan x 5 hari
Manajerial Kepala Sekolah
Honorarium Instruktur Sekolah 2 orang x 6 jam pelajaran x 1
Penggerak hari x 25 sekolah
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
Sosialisasi Sekolah Penggerak

Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali


Sekolah Penggerak

Makan Minum Sosialisasi 100 orang x 1 hari x 25 sekolah


Sekolah Penggerak
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 1 hari x 25
Sosialisasi Sekolah Penggerak sekolah

Honorarium Instruktur Sekolah 2 orang x 6 jam pelajaran x 1


Penggerak hari x 25 sekolah
Pemberdayaan Musyawarah Makan minum rapat persiapan 30 orang x 4 kali x 4 kegiatan
Guru Tingkat Kabupaten/Kota
Makan minum harian umum 55 orang x 5 hari x 4 angkatan x
4 kegiatan
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 4
angkatan x 4 kegiatan
Honorarium Instruktur 24 orang jam pelajaran x 5 hari
x 4 angkatan x 4 kegiatan

Sewa tempat 1 unit x 5 hari x 4 angkatan x 4


kegiatan
Transport peserta 50 orang x 5 hari x 4 angkatan x
4 kegiatan
Cetak sertifikat 50 orang x 4 angkatan x 4
kegiatan
Cetak spanduk 10 m2 x 4 kegiatan
Pembinaan Sekolah Adiwiyata Makan minum rapat persiapan 30 orang x 4 kali
Tingkat Kabupaten/Kota kegiatan
ATK 50 jenis
Cetak piagam 3 lembar
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 10 orang jam pelajaran x 3 hari
pembinaan
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Sewa tempat pembinaan 1 unit x 2 hari
Makan minum harian umum 200 orang x 3 hari
pembinaan sekolah adiwiyata
Penggandaan materi 4.000 lembar
Honorarium juri 3 orang x 1 hari x 20 sekolah
Honorarium petugas lapangan 3 orang x 1 hari x 20 sekolah

Trophy untuk seleksi tingkat 1 set


kabupaten/kota
Uang penghargaan untuk seleksi 1 kategori x 3 paket
tingkat kabupaten/kota

Pengelolaan Dana BOS Sekolah BOSNAS SMA Operasional Sekolah Negeri 170 sekolah
Menengah Atas
Peningkatan Kapasitas Sosialisasi, Pendataan dan Honorarium petugas pendataan 12 orang x 7 hari x 4 kali
Pengelolaan Dana BOS Sekolah Verifikasi BOS SMA BOS
Menengah Atas Makan minum harian umum 12 orang x 7 hari x 4 kali
pendataan BOS
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Transport peserta sosialisasi 150 orang x 5 kabupaten/kota
BOS/BOSDA
Makan minum harian umum 160 orang x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Penggandaan materi sosialisasi 30.000 lembar
BOS/BOSDA
Sewa tempat sosialisasi 5 unit x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa meja sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa kursi sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa sound system sosialisasi 5 unit x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium petugas verifikasi 5 orang x 10 hari x 3 kali
data BOS/BOSDA
Makan minum harian umum 5 orang x 10 hari x 3 kali
verifikasi BOS/BOSDA
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pendampingan
SIPBOSKEUDA/ARKAS
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pelatihan RKAS
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pelatihan RKAS
Makan minum harian umum 225 orang x 6 hari
pelatihan RKAS
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 hari
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Jasa tenaga kesehatan (swab 2 orang
antigen/PCR/rapid test)
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Makan minum rapat pencairan 360 orang x 4 kali
dana BOS
Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 4 hari x 4 sekolah
monitoring pelaksanaan dana
BOS
Makan minum harian umum 360 orang x 4 kali
rekonsiliasi dana BOS
Pengelolaan Pendidikan Sekolah Pendukung Alat tulis kantor 94 Paket D, 294 Paket A
Menengah Kejuruan Penggandaan 147 Paket D, 242 Paket A
Pembangunan Ruang Praktik Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Siswa
Pembangunan Ruang Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Laboratorium
Pembangunan Ruang Unit Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Kesehatan Sekolah
Rehabilitasi Ruang Kelas Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah
Rehabilitasi Ruang Guru/Kepala Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah/TU
Rehabilitasi Ruang Praktik Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Siswa
Rehabilitasi Ruang Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Laboratorium
Rehabilitasi Ruang Unit Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Kesehatan Sekolah
Rehabilitasi Sarana, Prasarana Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
dan Utilitas Sekolah

Pengadaan Mebel Sekolah Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Pengadaaan Alat Praktik dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Peraga Peserta Didik
Penyediaan Biaya Personil Beasiswa Jaminan Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
Peserta Didik Sekolah Kelangsungan Pendidikan SMK
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 500 orang x 3 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 3.500 lembar x 4 materi x 500
orang x 3 hari
Makan minum harian umum 15 orang x 24 hari x 2 kali
pendataan
Honorarium petugas pendataan 15 orang x 24 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 15 orang x 24 hari x 2 kali


verifikasi
Honorarium petugas verifikasi 15 orang x 24 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 600 orang x 2 kali


pemberian bantuan beasiswa
Beasiswa Jaminan 500 siswa
Kelangsungan Pendidikan SMK

Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 50 sekolah x 2 kali


monitoring dan evaluasi

Beasiswa Retrieval SMK Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari


sosialisasi
Makan minum harian umum 200 orang x 3 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 3.500 lembar x 4 materi x 200
orang x 3 hari
Makan minum harian umum 15 orang x 20 hari x 2 kali
pendataan
Honorarium petugas pendataan 15 orang x 20 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 15 orang x 20 hari x 2 kali


verifikasi
Honorarium petugas verifikasi 15 orang x 20 hari x 2 kali

Makan minum harian umum 250 orang x 2 kali


pemberian beasiswa
Beasiswa Retrieval SMK 200 siswa
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 50 sekolah x 2 hari
monitoring dan evaluasi

Uji Kompetensi Siswa SMK Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
(Siswa SMK Lulus Bersertifikasi
Lembaga Sertifikasi Profesi Honorarium petugas validasi 5 orang x 10 hari
(LSP)) data
Makan minum harian umum 200 orang x 5 hari
sosialisasi dan validasi data
Beasiswa LSP Uji Kompetensi 300 siswa x 25 kompetensi
Siswa SMK keahlian
Penyelengaraan Proses Belajar Biaya Operasional SMK Negeri Biaya Operasional Sekolah 69 sekolah
dan Ujian bagi Peserta Didik
Produksi Konten Media Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 3 kali
Pembelajaran Augmented Reality
Balai Teknologi Komunikasi Makan minum harian umum pra 10 orang x 3 hari x 4 judul
Pendidikan (BTKP) produksi
Honorarium Narasumber pra 2 orang jam x 1 hari
produksi
Honorarium Penulis/Pengkaji 3 orang x 4 judul
pra produksi

Makan minum harian umum 3 orang x 1 hari x 4 judul


Analis Draf Master
Honorarium Analis Draf Master 3 orang x 4 judul

Makan minum harian umum 20 orang x 4 hari x 4 judul


produksi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Analis dan 2 orang x 4 judul
Sutradara
Honorarium 2 orang x 4 judul
Programmer/Storyboarder
Honorarium Desainer Grafis/3D 5 orang x 4 judul
Ilustrator/Animator/Editor/Pen
ata Musik/Dubber

Makan minum harian umum 15 orang x 4 judul x 2 hari


pasca produksi
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat koordinasi 100 orang x 8 kali
Peningkatan Kompetensi Peserta
Didik SMK Balai Latihan Penggandaan materi 47 lembar x 15 orang x 24
Pendidikan Teknik (BLPT) kompetensi diklat
Makan minum harian umum 17 orang x 5 hari x 4 kompetensi
diklat
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari x 4
kompetensi diklat
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 24 kompetensi diklat
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 24 kompetensi diklat
Transport peserta 15 orang x 5 hari x 24
kompetensi diklat
Alat tulis kantor 20 jenis
Perlengkapan pendukung 15 stel x 24 kompetensi diklat
wearpack/seragam bengkel
Cetak sertifikat 15 lembar x 24 kompetensi
diklat
Biaya jasa kunjungan dokter 2 orang x 5 hari x 24 kompetensi
diklat
Jasa tenaga kesehatan (swab 15 orang x 1 kali x 24
antigen/PCR/rapid test) kompetensi diklat
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat koordinasi 60 orang x 2 kali
Peningkatan Kompetensi Guru
Sekolah Menengah Kejuruan Penggandaan materi 49 lembar x 15 orang x 4
(SMK)/Instruktur Balai Latihan kompetensi diklat
Pendidikan Teknik (BLPT) Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari x 4
kompetensi diklat
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 4 kompetensi diklat
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 4 kompetensi diklat
Makan minum harian umum 17 orang x 5 hari x 4 kompetensi
diklat
Perlengkapan/bahan praktek 24 paket
Alat tulis kantor 50 jenis
Perlengkapan pendukung 15 stel x 24 kompetensi diklat
wearpack/seragam bengkel
Cetak sertifikat 15 lembar x 4 kompetensi diklat

Biaya jasa kunjungan dokter 2 orang x 5 hari x 4 kompetensi


diklat
Jasa tenaga kesehatan (swab 15 orang x 1 kali x 4 kompetensi
antigen/PCR/rapid test) diklat
Pengadaan Peralatan dan Mesin CNC Laser Cuting CO2 2 unit
Lainnya Balai Latihan Open Rack 2 unit
Pendidikan Teknik (BLPT) UPS 34 unit
Digital Storage Oscilloscope 2 unit
Mesin las SMAW 16 unit
Rugo test 4 unit
Fusion splicer optik Fujikura 4 unit
70S 90S terlengkap
Komputer desktop 1 unit
Komputer gGrafis 16 unit
Hardisk 8 unit
Printer A3 3 unit
SFP Transeiver 2 unit
Dial indicator Mitutoyo 4 unit

Dongkrak transmisi mobil floor 3 unit

PLC trainer 2 unit

Alat uji emisi gas buang (untuk 2 unit


bensin)
Engine stand gasoline 12 unit
Kompresor 13 unit

Scanner mobil 3 unit

Trainer power steering hydraulic 1 unit

Keyboard mouse 41 buah


Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat koordinasi 60 orang x 2 kali
Peningkatan Kompetensi Guru
Sekolah Luar Biasa (SLB) Balai Penggandaan materi 49 lembar x 15 orang x 2
Latihan Pendidikan Teknik kompetensi diklat
(BLPT) Honorarium Narasumber 1 orang jam x 5 hari x 2
kompetensi diklat
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 2 kompetensi diklat
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 2 kompetensi diklat
Makan minum harian umum 17 orang x 5 hari x 2 kompetensi
diklat
Perlengkapan/bahan praktek 24 paket
Alat tulis kantor kegiatan diklat 50 jenis

Perlengkapan pendukung 15 stel x 2 kompetensi diklat


wearpack/seragam bengkel
Cetak sertifikat 15 lembar x 2 kompetensi diklat

Biaya jasa kunjungan dokter 2 orang x 5 hari x 2 kompetensi


diklat
Jasa tenaga kesehatan (swab 15 orang x 1 kali x 2 kompetensi
antigen/PCR/rapid test) diklat
Pendidikan dan Pelatihan Makan minum rapat koordinasi 60 orang x 2 kali
Peningkatan Kompetensi Siswa
dan Guru Pendamping Sekolah Penggandaan materi 48 lembar x 2 kompetensi diklat
Luar Biasa (SLB) Balai Latihan x 1 paket
Pendidikan Teknik (BLPT) Honorarium Narasumber 1 orang jam x 5 hari x 2
kompetensi diklat
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 2 kompetensi diklat
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
x 2 kompetensi diklat
Makan minum harian umum 17 orang x 5 hari x 2 kompetensi
diklat
Perlengkapan/bahan praktek 6 paket
Alat tulis kantor kegiatan diklat 20 jenis
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Perlengkapan pendukung 30 stel x 2 kompetensi diklat
wearpack/seragam bengkel
Cetak sertifikat 30 lembar x 2 kompetensi diklat

Biaya jasa kunjungan dokter


2 orang x 5 hari x 2 kompetensi
diklat
Jasa tenaga kesehatan (swab 30 orang x 1 kali 2 kompetensi
antigen/PCR/rapid test) diklat
Pemeliharaan Rutin Berkala Pemeliharaan peralatan bengkel 1 paket
Peralatan Bengkel Seksi Jurusan Mesin
Layanan Pendidikan Teknik Pemeliharaan peralatan bengkel 1 paket
Balai Latihan Pendidikan Teknik Jurusan Otomotif
(BLPT) Pemeliharaan peralatan bengkel 1 paket
Jurusan Sipil dan Furniture

Pemeliharaan peralatan bengkel 1 paket


Jurusan Elektro dan Informatika

Up Skilling untuk Instruktur Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 4 jurusan x 1


Balai Latihan Pendidikan Teknik kompetensi diklat
(BLPT) Biaya diklat teknis/fungsional 160 orang x 1 kompetensi diklat

Pengembangan Lembaga Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 4 kali


Sertifikasi Profesi (LSP P2) Balai
Latihan Pendidikan Teknik Honorarium Narasumber 8 orang jam x 5 hari
(BLPT) Honorarium Moderator 1 orang x 5 hari x 2 kali
Makan minum harian umum 250 orang x 5 hari
Honorarium penguji kompetensi 2 orang x 5 jam pelajaran x 5
keahlian ujian Pengembangan hari
LSP P2
Cetak sertifikat 180 buah
Biaya uji kompetensi keahlian 180 siswa
(siswa)
Penggandaan materi 14.425 lembar
Promosi dan Sosialisasi kegiatan Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 3 kali
Balai Latihan Pendidikan Teknik
(BLPT) Honorarium Narasumber 8 orang jam x 6 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 50 orang x 6 hari
sosialisasi
Perjalanan dinas dalam daerah 6 orang x 2 hari x 5
kabupaten/kota
Perjalanan dinas luar daerah 5 orang x 3 hari x 6 kali
Cetak banner 2 buah
Cetak leaflet 500 lembar
Pengembangan Karya Inovasi Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 4 kali
Pembelajaran Balai Latihan
Pendidikan Teknik (BLPT) Penggandaan materi 2.000 lembar
Alat tulis kantor 20 jenis
Perlengkapan/bahan praktek 1 paket
Pemetaan Kebutuhan Makan minum rapat koordinasi 15 orang x 6 kali
Pendidikan dan Pelatihan
Sekolah Menengah Kejuruan Alat tulis kantor 20 jenis
(SMK) se-DIY Balai Latihan Penggandaan materi 67 lembar x 120 orang
Pendidikan Teknik (BLPT) Perjalanan dinas dalam daerah 12 orang x 1 hari x 2 kali x 5
kabupaten/kota
Penyelarasan Kurikulum Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 4 kali
Kediklatan Balai Latihan
Pendidikan Teknik (BLPT) Honorarium Narasumber 6 orang jam x 4 hari
dengan Industri dan Dunia Kerja Bimbingan Teknis
(IDUKA) Honorarium Moderator 1 orang x 1 kegiatan x 4 hari
Makan minum harian umum 20 orang x 4 hari
Bimbingan Teknis
Penggandaan materi Bimbingan 1.600 lembar
Teknis
Perjalanan dinas dalam daerah 10 orang x 4 hari
pemetaan kebutuhan
pendidikan dan pelatihan SMK

Forum Bursa Kerja Khusus Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
(BKK) Tingkat Provinsi Balai
Latihan Pendidikan Teknik Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 kali
(BLPT) Honorarium Moderator 1 orang x 3 hari
Transport peserta 250 orang hari x 3 hari
Makan minum harian umum 270 orang hari x 3 hari
Pengiriman Uji Kompetensi Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Siswa Sekolah Menengah
Kejuruan (SMK) Balai Latihan Makan minum harian umum 750 orang x 5 hari
Pendidikan Teknik (BLPT) sosialisasi dan validasi data
Honorarium petugas validasi 10 orang x 5 hari
data
Biaya LSP3 500 orang x 50 kompetensi
keahlian
Penyiapan dan Tindak Lanjut Pemetaan Tamatan Siswa SMK Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 12 kali
Evaluasi Satuan Pendidikan tingkat Provinsi
Menengah Kejuruan Makan minum harian umum 300 orang x 2 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 hari
sosialisasi
Honorarium Moderator 1 orang x 2 hari
sosialisasi
Transport peserta 250 orang x 2 hari
Honorarium Pengolah Database 3 orang x 12 bulan

Jasa Pembuatan 1 paket


Aplikasi/Software data base
Pemetaan Tamatan Siswa SMK

Jasa Pengembangan 1 paket


aplikasi/Software data base
Pemetaan Tamatan Siswa SMK

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 2 hari x 5


pemetaan tamatan siswa SMK kabupaten/kota
tingkat provinsi
Pembinaan Minat, Bakat dan Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Kreativitas Siswa Nasional (KOSN)/ Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Makan minum harian umum 200 orang x 1 hari
Tingkat Provinsi technical meeting
Honorarium koordinator cabang 1 orang x 10 cabang olahraga x
seleksi tingkat provinsi 3 hari

Honorarium Juri/Wasit seleksi 6 orang x 10 cabang olahraga x


tingkat provinsi 3 hari
Honorarium Dewan 5 orang x 10 cabang olahraga x
Hakim/Pembantu Juri seleksi 3 hari
tingkat provinsi
Honorarium Petugas Lapangan 5 orang x 10 cabang olahraga x
seleksi tingkat provinsi 3 hari
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium aparat 60 orang x 3 hari
pertandingan seleksi tingkat
provinsi
Jasa dokter pertandingan seleksi 1 orang x 10 cabang x 3 hari
tingkat provinsi
Honorarium paramedis seleksi 3 orang x 10 cabang olahraga x
tingkat provinsi 3 hari
Makan minum harian umum 360 orang x 3 hari
seleksi tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 10 cabang olahraga
tingkat provinsi
Sewa lapangan/GOR seleksi 1 unit x 3 hari x 10 cabang
tingkat provinsi olahraga
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 10 cabang olahraga x
tingkat provinsi 3 hari
Penggandaan seleksi tingkat 8.000 lembar
provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 80 lembar
provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 10 set

Uang penghargaan seleksi 10 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Kaos seleksi tingkat provinsi 230 buah
Publikasi seleksi tingkat provinsi 1 paket

Makan minum harian umum 250 orang x 2 hari


pembukaan dan penutupan
seleksi tingkat provinsi
Dekorasi pembukaan dan 1 paket x 2 hari
penutupan seleksi tingkat
provinsi
Honorarium Pelatih/Instruktur 12 orang jam pelajaran x 20 hari
pembinaan ke tingkat nasional x 10 cabang olahraga

Makan minum harian umum 50 orang x 15 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 10 cabang olahraga


ke tingkat nasional

Sewa tempat pembinaan ke 1 unit x 20 hari x 11 cabang


tingkat nasional olahraga
Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 10 cabang olahraga x
ke tingkat nasional 20 hari

Transport peserta pembinaan ke 25 orang x 20 hari


tingkat nasional
Konsumsi akomodasi 50 orang x 5 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Alat/perlengkapan kontingen 1 paket x 10 cabang olahraga


seleksi tingkat nasional

Pakaian olahraga peserta seleksi 50 buah


tingkat nasional
Pakaian tanding peserta seleksi 50 buah
tingkat nasional
Seragam batik kontingen seleksi 50 buah
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 7 hari
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 55 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 hari x 10 cabang
dalam rangka monitoring olahraga
evaluasi
Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Makan minum harian umum 60 orang x 3 hari x 1 kegiatan
Jenjang SMK Tingkat technical meeting persiapan
Kabupaten/Kota Honorarium koordinator cabang 1 orang x 3 hari x 10 cabang
seleksi tingkat kabupaten/kota olahraga

Honorarium Juri/Wasit seleksi 6 orang x 3 hari x 10 cabang


tingkat kabupaten/kota olahraga

Honorarium Dewan 5 orang x 3 hari x 10 cabang


Hakim/Pembantu Juri seleksi olahraga
tingkat kabupaten/kota

Honorarium Petugas Lapangan 5 orang x 3 hari x 10 cabang


seleksi tingkat kabupaten/kota olahraga

Honorarium aparat 60 orang x 3 hari


pertandingan seleksi tingkat
kabupaten/kota
Jasa dokter pertandingan seleksi 1 orang x 3 hari x 10 cabang
tingkat kabupaten/kota olahraga

Honorarium paramedis seleksi 3 orang x 3 hari x 10 cabang


tingkat kabupaten/kota olahraga

Sewa ambulan seleksi tingkat 1 unit x 3 hari


kabupaten/kota
Makan minum harian umum 250 orang x 3 hari
seleksi tingkat kabupaten/kota

Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket


kabupaten/kota
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 10 cabang olahraga
tingkat kabupaten/kota
Sewa tempat seleksi tingkat 2 unit x 3 hari x 10 cabang
kabupaten/kota olahraga
Sewa kursi seleksi tingkat 50 buah x 3 hari
kabupaten/kota
Sewa meja seleksi tingkat 10 buah x 3 hari
kabupaten/kota
Sewa sound system seleksi 5 unit x 3 hari
tingkat kabupaten/kota
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 10 cabang lomba x 3
hari
Cetak piagam seleksi tingkat 80 lembar
kabupaten/kota
Medali kejuaraan seleksi tingkat 10 set
kabupaten/kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Uang penghargaan untuk seleksi 10 kategori x 5 paket
tingkat kabupaten/kota

Kaos seleksi tingkat 100 buah


kabupaten/kota
Liputan TV Lokal publikasi 2 jam tayang
Cetak spanduk 10 m2 x 10 cabang lomba
backdrob seleksi tingkat 1 lembar
kabupaten/kota
Cetak Leaflet publikasi 500 lembar
Honorarium pelatih/Instruktur 8 orang jam pelajaran x 20 hari
pembinaan x 10 cabang olahraga

Makan minum harian umum 100 orang x 4 hari


pembinaan tingkat provinsi
Sewa Tempat pembinaan tingkat 2 unit x 3 hari x 10 cabang
provinsi olahraga
Honorarium pendamping 2 orang x 1 hari x 10 cabang
pengiriman seleksi tingkat olahraga
provinsi
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 1 hari x 10 cabang
pengiriman seleksi tingkat lomba
provinsi
Sewa mobilitas seleksi tingkat 5 unit x 1 hari
kabupaten/kota
Jaket tebal kontingen 45 buah
Pakaian kerja lapangan 45 stel
Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 4 hari
pengiriman seleksi tingkat
nasional
Festival dan Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Nasional (FLS2N) Jenjang SMK
Tingkat Provinsi Makan minum harian umum 250 orang x 3 hari
technical meeting
Honorarium penyusun soal 5 orang x 15 bidang x 5 hari
seleksi tingkat provinsi
Makan minum harian umum 75 orang x 5 hari
penyusun soal seleksi tingkat
provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 2 paket x 15 bidang
tingkat provinsi
Honorarium Juri seleksi tingkat 6 orang x 3 hari x 15 bidang
provinsi
Honorarium petugas lapangan 5 orang x 3 hari x 15 bidang
seleksi tingkat provinsi

Honorarium teknisi seleksi 5 orang x 3 hari x 15 bidang


tingkat provinsi
Makan minum harian umum 200 orang x 3 hari x 15 bidang
seleksi tingkat provinsi
Penggandaan seleksi tingkat 15.000 lembar
provinsi
Publikasi seleksi tingkat provinsi 1 paket

Sewa gamelan seleksi tingkat 1 unit x 3 hari


provinsi
Sewa peralatan/perlengkapan 1 paket x 3 hari x 15 bidang
seleksi tingkat provinsi

Sewa sound system seleksi 3 unit x 3 hari x 15 bidang


tingkat provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 5 unit x 3 hari x 15 bidang
provinsi
Cetak sertifikat/piagam seleksi 85 lembar
tingkat provinsi
Uang penghargaan seleksi 15 kategori x 5 paket
tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 15 set

Dekorasi pembukaan dan 1 paket x 2 hari


penutupan FLSSN
Honorarium Host/MC 2 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLSSN
Honorarium Penata Rias 3 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLSSN
Honorarium Pengisi Acara 1 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLSSN
Makan minum harian umum 350 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLSSN
Sewa kursi pembukaan dan 500 buah x 2 hari
penutupan FLSSN
Sewa sound system pembukaan 2 unit x 2 hari
dan penutupan FLSSN

Honorarium pelatih pembinaan 24 orang jam pelajaran x 20 hari


x 15 bidang
Makan minum harian umum 40 orang x 20 hari
pembinaan
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 15 bidang

Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 15 bidang

Transport peserta pembinaan 20 orang x 20 hari


Alat/perlengkapan FLSSN ke 1 paket x 15 bidang
tingkat nasional
Jasa pengiriman property ke 1 paket x 15 bidang
tingkat nasional
Kaos kontingen ke tingkat 65 buah
nasional
Seragam kontingen ke tingkat 65 buah
nasional
Sewa kendaraan peserta ke 2 unit x 7 hari
tingkat nasional
Perjalanan dinas dalam peserta 50 orang x 7 hari
ke tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 50 orang
antigen/PCR/rapid test) ke
tingkat nasional
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 4 hari x 15 bidang
monitoring evaluasi FLSSN

Festival dan Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Nasional (FLS2N) Jenjang SMK
Tingkat Kabupaten/Kota Makan minum harian umum 250 orang x 3 hari
technical meeting
Honorarium penyusun soal 5 orang x 4 hari x 15 bidang
seleksi tingkat kabupaten/kota
Festival dan Lomba Seni Siswa
Nasional (FLS2N) Jenjang SMK
Tingkat Kabupaten/Kota

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 75 orang x 4 hari
penyusun soal seleksi tingkat
kabupaten/kota
Alat/perlengkapan seleksi 2 paket x 15 bidang
tingkat kabupaten/kota
Obat-Obatan 1 paket
Honorarium Juri seleksi tingkat 6 orang x 3 hari x 15 bidang
kabupaten/kota
Honorarium petugas lapangan 5 orang x 3 hari x 15 bidang
seleksi tingkat kabupaten/kota

Honorarium teknisi seleksi 5 orang x 3 hari x 15 bidang


tingkat kabupaten/kota
Makan minum harian umum 550 orang x 4 hari
seleksi tingkat kabupaten/kota

Liputan TV Lokal publikasi 2 jam tayang


Cetak banner 10 m2 x 15 bidang
Cetak leaflet 500 lembar
Cetak spanduk 10 m2 x 15 bidang
Sewa gamelan 1 unit x 3 hari
Sewa peralatan/perlengkapan 1 paket x 3 hari x 15 bidang

Sewa sound system 3 unit x 3 hari x 15 bidang


Sewa tempat 5 unit x 3 hari x 15 bidang
Sewa panggung 1 unit x 3 hari x 15 bidang
Cetak sertifikat/piagam 170 lembar
Uang penghargaan seleksi 15 kategori x 5 paket
tingkat kabupaten/kota
Trophy seleksi tingkat 15 set
kabupaten/ kota
Honorarium pendamping 2 orang x 15 bidang x 2 hari
pengiriman seleksi tingkat
provinsi
Honorarium pelatih/Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
pembinaan x 15 bidang

Makan minum harian umum 100 orang x 3 hari


pembinaan
Perjalanan dinas dalam daerah 2 orang x 2 hari x 15 bidang
pengiriman seleksi tingkat
provinsi
Sewa mobilitas pengiriman 4 unit x 2 hari
peserta ke tingkat provinsi
Transport pelatih/pendamping 1 orang x 1 hari x 15 bidang

Perjalanan dinas luar daerah 3 orang x 4 hari


pendampingan ke tingkat
nasional
Lomba Kompetensi Siswa (LKS) Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 2 kali x 47 bidang
SMK Tingkat Provinsi seleksi tingkat provinsi

Makan minum harian umum 20 orang x 47 bidang x 5 hari


penyusunan naskah soal seleksi
tingkat provinsi
Honorarium penyusun naskah, 20 orang x 47 bidang x 5 hari
penyusun butir, telaah materi
dan telaah bahasa seleksi
tingkat provinsi

Makan minum harian umum 250 orang x 2 hari


technical meeting
Makan minum harian umum 800 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan LKS

Cetak undangan pembukaan 300 buah x 2 kali


dan penutupan LKS
Honorarium pengisi acara 2 orang x 1 hari x 2 kegiatan
pembukaan dan penutupan LKS

Honorarium Penata Rias 5 orang x 1 hari x 2 kegiatan


pembukaan dan penutupan LKS

Jasa penyelenggara acara 1 paket


pembukaan dan penutupan LKS

Makan minum harian umum 950 orang x 3 hari


seleksi tingkat provinsi
Honorarium petugas lapangan 10 orang x 47 bidang x 3 hari
seleksi tingkat provinsi

Honorarium juri seleksi tingkat 5 orang x 47 bidang x 3 hari


provinsi
Honorarium teknisi seleksi 5 orang x 47 bidang x 3 hari
tingkat provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 47 bidang
tingkat provinsi
Sewa alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 47 bidang x 3 hari
tingkat provinsi
Sewa genset seleksi tingkat 3 unit x 3 hari
provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 3 hari x 47 bidang
provinsi
Penggandaan seleksi tingkat 90.000 lembar
provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 48 set

Uang penghargaan seleksi 47 kategori x 5 paket


tingkat provinsi
Cetak sertifikat/piagam seleksi 750 lembar
tingkat provinsi
Kaos seleksi tingkat provinsi 900 buah
Makan minum harian umum 150 orang x 20 hari
pembinaan
Transport peserta pembinaan 75 orang x 20 hari
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 20 hari
pembinaan x 47 bidang
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 47 bidang

Sewa alat/perlengkapan 1 paket x 47 bidang x 20 hari


pembinaan
Penggandaan materi pembinaan 5000 lembar

Konsumsi akomodasi 95 orang x 5 hari


pembinaan
Transport peserta pembinaan 75 orang x 5 hari
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 47 bidang x 4 hari
monitoring evaluasi
Konsumsi akomodasi Training 95 orang x 9 hari
Camp/Pemusatan ke industri
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Transport peserta Training 75 orang x 3 hari
Camp/Pemusatan ke industri

Trophy Training 1 set


Camp/Pemusatan ke industri

Uang pembinaan Training 47 bidang x 1 paket


Camp/Pemusatan ke industri

Jasa penyelenggara acara 1 paket


Training Camp/Pemusatan ke
industri
Makan minum harian umum 175 orang x 1 hari
pengiriman ke tingkat nasional

Seragam kontingen pengiriman 175 stel


tingkat nasional
Seragam batik kontingen 175 buah
pengiriman tingkat nasional
Alat/perlengkapan pengiriman 1 paket x 47 bidang
tingkat nasional
Obat obatan pengiriman tingkat 1 paket
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 175 orang x 7 hari
pengiriman tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 175 orang
antigen/PCR/rapid test)
pengiriman tingkat nasional
Festival Inovasi Kewirausahaan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 2 kali x 7 bidang
Siswa Indonesia (FIKSI) Jenjang
SMK Tingkat Provinsi Makan minum penyusunan 20 orang x 4 hari x 7 bidang
naskah soal
Honorarium penyusun soal, 20 orang x 4 hari x 7 bidang
telaah materi dan telaah bahasa

Makan minum harian umum 175 orang x 2 hari


technical meeting
Makan minum harian umum 950 orang x 3 hari
seleksi tingkat provinsi
Honorarium Juri seleksi tingkat 5 orang x 3 hari x 7 bidang
provinsi
Honorarium Pengisi Acara 2 orang x 3 hari x 2 kali
seleksi tingkat provinsi
Honorarium teknisi seleksi 5 orang x 3 hari x 7 bidang
tingkat provinsi
Honorarium petugas lapangan 5 orang x 3 hari x 7 bidang
seleksi tingkat provinsi

Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 3 hari x 7 bidang


provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 7 bidang
tingkat provinsi
Sewa alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 3 hari x 7 bidang
tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 7 set

Uang penghargaan seleksi FIKSI 7 kategori x 5 paket

Cetak sertifikat seleksi tingkat 150 lembar


provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 150 lembar
provinsi
Penggandaan materi seleksi 90.000 lembar
tingkat provinsi
Seragam seleksi tingkat provinsi 150 buah

Konsumsi akomodasi 35 orang x 20 hari


pembinaan
Transport peserta pembinaan 35 orang x 20 hari
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 20 hari
pembinaan x 7 bidang
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 7 bidang

Sewa alat/perlengkapan 1 unit x 7 bidang x 20 hari


pembinaan
Penggandaan materi pembinaan 2.000 lembar

Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari


pengiriman tingkat nasional
Seragam kontingen pengiriman 100 buah
tingkat nasional
Seragam batik kontingen 100 buah
pengiriman tingkat nasional
Alat/perlengkapan pengiriman 1 paket x 7 bidang
tingkat nasional
Obat obatan pengiriman tingkat 1 paket
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 50 orang x 7 hari
pengiriman tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 50 orang
antigen/PCR/rapid test)
pengiriman ke tingkat nasional

Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 7 bidang x 4 hari


monitoring evaluasi
Forum Komunikasi Pengurus Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 15 kali
OSIS (FKPO) SMA SMK Tingkat
Provinsi Makan minum harian umum 100 orang x 2 hari x 2 kali
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari x 2 kali
Honorarium Moderator 1 orang x 4 kegiatan
Transport peserta 100 orang x 2 hari x 2 kali
Cetak sertifikat 100 lembar
Penguatan Karakter Siswa Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
Tingkat Provinsi
Makan minum harian umum 150 orang x 2 hari x 2 angkatan
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 125 orang x 2 hari x 2 angkatan

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari x 2


sosialisasi angkatan
Konsumsi akomodasi Bimbingan 175 orang x 2 hari x 2 angkatan
Teknis
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 hari x 2
Bimbingan Teknis angkatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 2 hari
Bimbingan Teknis x 2 angkatan
Honorarium Moderator 1 orang x 2 hari x 2 angkatan
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 150 orang x 5 hari x 2 angkatan
Teknis
Cetak sertifikat 150 lembar x 2 angkatan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Penyediaan Pendidik dan Tenaga Pemberkasan Tunjangan Profesi Makan minum rapat persiapan 45 orang x 6 kali
Kependidikan bagi Satuan Guru (TPG) Guru SMK identifikasi, verifikasi dan
Pendidikan Sekolah Menengah sinkronisasi data usulan TPG
Kejuruan SMK
Perjalanan dinas dalam daerah 90 orang x 3 hari
monitoring identifikasi, verifikasi
dan sinkronisasi data usulan
TPG SMK

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3


Bimbingan Teknis pemberkasan angkatan
TPG SMK
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
TPG SMK
Konsumsi akomodasi Bimbingan 90 orang x 3 hari x 3 angkatan
Teknis pemberkasan TPG SMK

Transport peserta Bimbingan 83 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan TPG SMK

Pemberkasan Tambahan Makan minum rapat persiapan 25 orang x 3 kali


Penghasilan (Tamsil) Guru SMK identifikasi, verifikasi dan
sinkronisasi data usulan Tamsil
SMK
Perjalanan dinas dalam daerah 40 orang x 3 kali
monitoring identifikasi, verifikasi
dsn sinkronisasi data usulan
Tamsil SMK

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3


Bimbingan Teknis pemberkasan angkatan
Tamsil SMK
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
Tamsil SMK
Kunsumsi akomodasi 25 orang x 3 hari x 3 angkatan
Bimbingan Teknis pemberkasan
Tamsil SMK
Transportasi peserta Bimbingan 20 orang x 3 hari x 3 angkatan
Teknis pemberkasan Tamsil
SMK
Pengembangan Karir Pendidik Peningkatan Kompetensi Calon Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
dan Tenaga Kependidikan Pada Asesor Penilaian Kinerja Guru
Satuan Pendidikan Sekolah SMK Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Menengah Kejuruan Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Konsumsi akomodasi Bimbingan 55 orang x 3 hari
Teknis
Transport peserta Bimbingan 50 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 50 lembar
Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Peningkatan Kompetensi Guru Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
Dalam Penelitian Tindakan Kelas
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Konsumsi akomodasi Bimbingan 55 orang x 3 hari
Teknis
Transport peserta Bimbingan 50 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 50 lembar
Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Bimbingan Teknis Penulisan Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 4 kali
Jurnal
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari


Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari
Transport peserta 50 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 50 lembar
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Peningkatan Kompetensi Literasi Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
dan Numerasi
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Konsumsi akomodasi Bimbingan 55 orang x 3 hari
Teknis
Transport peserta Bimbingan 50 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 50 lembar
Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Peningkatan Kompetensi Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
Petugas Perpustakaan Sekolah
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Konsumsi akomodasi Bimbingan 55 orang x 3 hari
Teknis
Transport peserta Bimbingan 50 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 50 lembar
Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis
Pembinaan Kelembagaan dan Bimbingan Teknis Sinkronisasi Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
Manajemen Sekolah Menengah Kurikulum dengan Dunia Usaha
Kejuruan dan Dunia Industri (DUDI) Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari x 2
Bimbingan Teknis angkatan
Konsumsi akomodasi Bimbingan 85 orang x 3 hari x 2 angkatan
Teknis
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis x 2 angkatan
Honorarium Moderator 2 orang x 2 kegiatan
Bimbingan Teknis
Kejuruan dan Dunia Industri (DUDI)

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Transport peserta Bimbingan 85 orang x 3 hari x 2 angkatan
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 85 lembar x 2 angkatan
Teknis
Pembinaan Manajemen Sekolah Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 3 hari x 2


Bimbingan Teknis angkatan
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 3 hari x
Bimbingan Teknis 2 angkatan
Honorarium Moderator 2 orang x 2 angkatan
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 235 orang x 3 hari x 2 angkatan
Teknis
Makan minum harian umum 240 orang x 3 hari x 2 angkatan
Bimbingan Teknis
Cetak sertifikat 235 lembar
Workshop Pusat Pengembangan Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
Karir Siswa (PPKS)/Bursa Kerja
Khusus (BKK) Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 angkatan
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 3 hari x
2 angkatan
Honorarium Moderator 2 orang x 2 angkatan
Transport peserta 235 orang x 3 hari x 2 angkatan

Makan minum harian umum 235 orang x 3 hari x 2 angkatan

Cetak sertifikat 235 lembar


Pendampingan Praktik Kerja Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 5 kali
Industri (Prakerin) Siswa
Sewa kendaraan 3 unit x 5 hari x 5 kegiatan
Seragam batik 45 buah
Perjalanan dinas luar daerah 20 orang x 5 hari x 5 kegiatan

Pendidikan dan Pelatihan Basic Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 15 kali
Safety Training (BST)
Cetak buku panduan 100 buku
Seragam batik 100 buah
Sewa bus 3 unit x 3 hari
Beasiswa Diklat BST pada 100 orang
lembaga/dunia usaha/dunia
industri
Cetak sertifikat 100 lembar
Verifikasi Alat UKK di Wilayah Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 5 kali
Kabupaten/Kota
Makan minum harian umum 100 orang x 2 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 hari
sosialisasi
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 1 hari x 60 sekolah
verifikasi alat UKK
Pembinaan Waka Makan minum rapat persiapan 30 orang x 4 kali x 3 kegiatan
Kesiswaan/Kurikulum/Sarpras
Jenjang SMK Tingkat Cetak sertifikat 70 lembar x 3 kegiatan
Kabupaten/Kota Cetak spanduk 10 m2 x 3 kegiatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
x 3 kegiatan
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3 kegiatan

Makan minum harian umum 80 orang x 3 hari x 3 kegiatan

Sewa gedung/tempat/ruang 1 ruang x 3 hari x 3 kegiatan


untuk pertemuan/pelatihan
Konsumsi akomodasi 75 orang x 3 hari x 3 kegiatan

Transport peserta 70 orang x 3 hari x 3 kegiatan

Penguatan Tenaga Administrasi Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali


Sekolah (Ka TU) Jenjang SMK
Tingkat Kabupaten/Kota Cetak sertifikat 50 orang x 2 angkatan
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari


Makan minum harian umum 70 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penggandaan materi 2.500 lembar


Sewa tempat 2 unit x 5 hari x 2 angkatan
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penguatan Data Pokok Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali


Pendidikan (Dapodik) Jenjang
SMK Tingkat Kabupaten/Kota Cetak sertifikat 50 orang x 2 angkatan
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 2
angkatan x 5 hari
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 2 angkatan x 5
hari
Konsumsi akomodasi 55 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penggandaan materi 2.500 lembar


Transport peserta 50 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penguatan Manajerial Kepala Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali


Sekolah Jenjang SMK Tingkat
Kabupaten/Kota Cetak sertifikat 50 orang x 2 angkatan
Cetak spanduk 10 m2
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari

Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari


Makan minum harian umum 70 orang x 2 angkatan x 5 hari

Penggandaan materi 2.500 lembar


Sewa tempat 2 unit x 5 hari x 2 angkatan
Transport peserta 50 orang x 2 angkatan x 5 hari

Pengelolaan Dana BOS Sekolah BOSNAS SMK Bantuan Operasional Sekolah 219 sekolah
Menengah Kejuruan Negeri
Peningkatan Kapasitas Sosialisasi, Pendataan dan Honorarium petugas pendataan 12 orang x 7 hari x 4 kali
Pengelolaan Dana BOS Sekolah Verifikasi BOS SMK BOS
Menengah Kejuruan Makan minum harian umum 12 orang x 7 hari x 4 kali
pendataan BOS
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Transport peserta sosialisasi 150 orang x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Makan minum harian umum 160 orang x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Penggandaan materi sosialisasi 30.000 lembar
BOS/BOSDA
Sewa gedung/tempat/ruang 5 unit x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa meja sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa kursi sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa sound system sosialisasi 5 unit x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota

Honorarium petugas verifikasi 5 orang x 10 hari x 3 kali


data BOS/BOSDA
Makan minum harian umum 5 orang x 10 hari x 3 kali
verifikasi BOS/BOSDA
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 8 hari
pendampingan
SIPBOSKEUDA/ARKAS
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 8 hari
pelatihan RKAS
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 8 hari x
pelatihan RKAS 4 orang
Makan minum harian umum 225 orang x 8 hari
pelatihan RKAS
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 hari
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Jasa tenaga kesehatan (swab 2 orang
antigen/PCR/rapid test)
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Makan minum rapat pencairan 450 orang x 4 kali
dana BOS
Perjalanan dinas dalam daerah 12 orang x 4 sekolah x 3 hari
monitoring pelaksanaan dana
BOS
Makan minum harian umum 450 orang x 4 kali
rekonsiliasi dana BOS
Pengelolaan Pendidikan Khusus Pendukung Alat tulis kantor 46 Paket D, 5 Paket A
Penggandaan 113 Paket D, 2 Paket A
Pembangunan Sarana, Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Prasarana dan Utilitas Sekolah

Rehabilitasi Ruang Kelas Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah
Rehabilitasi Ruang Guru/Kepala Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah/TU
Rehabilitasi Perpustakaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Sekolah
Rehabilitasi Sarana, Prasarana Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
dan Utilitas Sekolah

Rehabilitasi Ruang Orientasi dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Mobilitas
Pengadaaan Alat Praktik dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Belanja DAK sesuai petunjuk teknis DAK
Peraga Peserta Didik
Penyediaan Biaya Personil Beasiswa Jaminan Peserta Didik Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 4 kali
Peserta Didik Pendidikan Pendidikan Khusus
Khusus Honorarium Narasumber 3 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 200 orang x 1 hari
Makan minum harian umum 250 orang x hari
sosialisasi
Penggandaan materi 35 lembar x 200 orang
Beasiswa Jaminan Peserta Didik 5.100 siswa
Pendidikan Khusus
Perjalanan dinas dalam daerah 90 orang x 1 hari
monitoring dan evaluasi

Penyaluran BOSDA SLB Swasta Makan minum rapat koordinasi 35 orang x 4 kali

Penggandaan materi sosialisasi 13.000 lembar x 1 materi x 250


orang
Makan minum harian umum 300 orang x 2 hari
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 250 orang x 2 hari
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari
sosialisasi
Makan minum rapat verifikasi 25 orang x 4 kali
proposal
Hibah uang BOSDA SLB Swasta jumlah sekolah x 1 tahun

Perjalanan dinas dalam daerah 7 orang x 1 hari x 70 sekolah


monitoring evaluasi
Pemberian Makanan Tambahan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Anak Sekolah (PMTAS) bagi SLB
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 70 orang x 1 hari
PMTAS SLB
Makan minum harian umum 75 orang x 1 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 4.000 lembar

Makan minum rapat verifikasi 25 orang x 4 kali


PMTAS SLB
Bahan makanan PMTAS SLB 1.500 siswa x 35 kali
Pemberian susu PMTAS SLB 1.500 siswa x 35 kali
Perjalanan dinas dalam daerah 1 orang x 79 sekolah x 1 hari
monitoring evaluasi
Penyediaan Biaya Asrama SLB Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Negeri
Penggandaan materi sosialisasi 1.350 lembar x 1 materi x 20
orang
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 20 orang x 1 hari
Makan minum harian umum 30 orang x 1 hari
sosialisasi
Makan minum rapat verifikasi 25 orang x 4 kali
penyediaan biaya asrama SLB
Negeri
Biaya asrama SLB Negeri 100 siswa
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 1 hari x 79 sekolah
monitoring evaluasi
Beasiswa Vokasi Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Khusus
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari
sosialisasi
Transport peserta sosialisasi 170 orang x 2 hari
Makan minum harian umum 200 orang x 2 hari
sosialisasi
Penggandaan materi sosialisasi 60 lembar x 170 orang x 2 kali
Khusus

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Beasiswa Vokasi Pendidikan 144 siswa
Khusus
Perjalanan dinas dalam daerah 1 orang x 1 hari x 79 sekolah
monitoring evaluasi
Penyelenggaraan Proses Belajar Biaya Operasional SLB Negeri Operasional SLB Negeri 9 SLB Negeri
dan Ujian bagi Peserta Didik
Produksi Konten Media Makan minum harian umum pra 10 orang x 2 judul x 3 hari
Pembelajaran Virtual Reality produksi Virtual Reality
Balai Teknologi Komunikasi Makan minum harian umum 15 orang x 4 hari x 2 judul
Pendidikan (BTKP) Produksi Virtual Reality
Honorarium Narasumber Virtual 1 orang x 1 sesi
Reality
Honorarium Penulis/Pengkaji 3 orang x 2 judul
Virtual Reality

Makan minum harian umum 15 orang x 1 hari x 2 judul


Analis Draf Master Virtual
Reality
Honorarium Analis Draf Master 3 orang x 2 judul
Uji Coba Virtual Reality

Honorarium Perancang Sistem/ 2 orang x 2 judul


Sutradara Produksi Virtual
Reality
Honorarium Programer/ 3 orang x 2 judul
Storyboder/ Modeling Produksi
Virtual Reality
Honorarium Designer 6 orang x 2 judul
Grafis/Animator/ Teknisi/
Editor /Ilustrator Musik
/Dubber Produksi Virtual
Reality
Makan minum harian umum 15 orang x 2 hari x 2 judul
Pasca Produksi Virtual Reality

Penggandaan materi Virtual 500 lembar x 2 kegiatan


Reality
Bimbingan Teknis Produksi Makan minum rapat 20 orang x 3 kali
Media Pembelajaran Balai Makan minum harian umum 25 orang x 4 hari x 2 angkatan
Teknologi Komunikasi
Pendidikan (BTKP) Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 4 hari x
2 angkatan
Honorarium Asisten Instruktur 8 jam orang pelajaran x 4 hari x
2 angkatan
Cetak sertifikat 200 lembar
Pembinaan Minat, Bakat dan Kompetisi Sains Nasional Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Kreativitas Siswa (KSN)/Olimpiade Siswa Nasional
(OSN) SD Trophy seleksi tingkat provinsi 2 set

Uang penghargaan seleksi 2 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 10 lembar
provinsi
Cetak spanduk KSN/OSN 10 m2
jenjang SD tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Honorarium penyusun soal 5 orang x 2 mata pelajaran x 5
seleksi tingkat provinsi hari
Honorarium pengawas seleksi 5 orang x 2 mata pelajaran x 1
tingkat provinsi hari
Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari
seleksi tingkat provinsi
Transport peserta pembinaan 40 orang x 6 hari
tahap I
Sewa alat praktikum pembinaan 2 set x 6 hari
tahap I
Konsumsi akomodasi 50 orang x 6 hari
pembinaan tahap I
Honorarium Narasumber 20 orang jam x 6 hari x 2 mata
pembinaan tahap I pelajaran
Transport peserta pembinaan 30 orang x 6 hari
tahap II
Sewa alat praktikum pembinaan 2 set x 6 hari
tahap II
Konsumsi akomodasi 40 orang x 6 hari
pembinaan tahap II
Honorarium Narasumber 20 orang jam x 6 hari x 2 mata
pembinaan tahap II pelajaran
Pakaian batik pengiriman seleksi 40 buah
tingkat nasional
Kaos kontingen pengiriman 40 buah
seleksi tingkat nasional
Perjalanan dinas luar daerah 50 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 50 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Honorarium koordinator seleksi 1 orang x 2 hari x 8 cabang
SD tingkat provinsi olahraga
Honorarium Juri/Wasit seleksi 5 orang x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Honorarium Pembantu Juri 4 orang x 2 hari x 8 cabang
seleksi tingkat provinsi olahraga
Honorarium Petugas Lapangan 3 orang x 2 hari x 8 cabang
seleksi tingkat provinsi olahraga

Honorarium Pengawas Lapangan 3 orang x 2 hari x 8 cabang


seleksi tingkat provinsi olahraga

Honorarium Official 2 orang x 2 hari x 5


kabupaten/kota seleksi tingkat kabupaten/kota
provinsi
Honorarium Dokter/Tim Medis 2 orang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Alat bahan perlengkapan seleksi 1 paket x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Trophy seleksi tingkat provinsi 8 set

Uang penghargaan seleksi 8 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Dokumentasi foto dan video 1 paket
seleksi tingkat provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak spanduk seleksi tingkat 10 buah
provinsi
Cetak sertifikat/piagam seleksi 60 lembar
tingkat provinsi
Sewa sound system seleksi 1 unit x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 8 cabang
provinsi olahraga
Sewa kendaraan seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa peralatan seleksi tingkat 1 paket x 2 hari x 8 cabang
provinsi olahraga
Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari
technical meeting seleksi tingkat
provinsi
Makan minum harian umum 900 orang
seleksi tingkat provinsi
Transport pelatih/pendamping 2 orang x 8 cabang olahraga x 5
seleksi tingkat provinsi kabupaten/kota

Transport peserta pembinaan 50 orang x 6 hari


Konsumsi akomodasi 80 orang x 6 hari
pembinaan
Honorarium Instruktur/pelatih 36 orang jam pelajaran x 6 hari
pembinaan x 8 cabang olahraga

Sewa tempat pembinaan 1 unit x 6 hari x 8 cabang


olahraga
Sewa kendaraan pembinaan 1 unit x 6 hari x 8 cabang
olahraga
Obat-obatan pembinaan 1 paket
Alat/bahan perlengkapan 1 paket
pembinaan
Sewa peralatan pembinaan 1 paket x 6 hari x 8 cabang
olahraga
Cetak spanduk pembinaan 10 buah
Perjalanan dinas luar daerah 110 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 110 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Training pack kontingen seleksi 100 stel
tingkat nasional
Pakaian olahraga/kaos seleksi 100 buah
tingkat nasional
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
nasional
Cetak spanduk seleksi tingkat 10 buah
nasional
Festival Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Nasional (FLS2N) SD
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 2 hari x 6 cabang
provinsi lomba
Honorarium Petugas Lapangan 2 orang x 2 hari x 6 cabang
seleksi tingkat provinsi lomba

Honorarium Koordinator seleksi 1 orang x 2 hari x 6 cabang


tingkat provinsi lomba
Honorarium Official seleksi 1 orang x 5 kabupaten/kota
tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 6 set

Uang penghargaan seleksi 6 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 2 hari x 6 cabang
tingkat provinsi lomba
Dokumentasi foto dan video 1 paket
seleksi tingkat provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 8 buah
provinsi
Cetak piagam untuk seleksi 35 lembar
tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Makan minum harian umum 500 orang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Transport pelatih/pendamping 2 orang x 2 hari x 5
seleksi tingkat provinsi kabupaten/kota

Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari


technical meeting seleksi tingkat
provinsi
Transport peserta pembinaan 30 orang x 6 hari
Konsumsi akomodasi 45 orang x 6 hari
pembinaan
Honorarium Instruktur 24 orang jam pelajaran x 6 hari
pembinaan x 6 cabang lomba
Cetak spanduk pembinaan 6 buah
Pakaian batik pengiriman seleksi 45 buah
tingkat nasional
Perjalanan dinas luar daerah 55 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Kaos kontingen seleksi tingkat 45 buah
nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Sewa kostum tradisional seleksi 5 stel x 6 hari
tingkat nasional
Sewa alat kesenian seleksi 1 unit x 6 hari
tingkat nasional
Kompetisi Sains Nasional Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
(KSN)/Olimpiade Siswa Nasional
(OSN) SMP Trophy seleksi tingkat provinsi 3 set

Uang penghargaan seleksi 3 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 15 lembar
provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 1 buah
provinsi
(OSN) SMP

PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA


1 2 3 4 5 6
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Honorarium penyusun soal 5 orang x 5 hari x 3 mata
seleksi tingkat provinsi pelajaran
Honorarium pengawas seleksi 5 orang x 1 hari x 3 mata
tingkat provinsi pelajaran
Makan minum harian umum 200 orang x 1 hari
seleksi tingkat provinsi
Makan minum harian umum 5 orang x 5 hari x 3 mata
korektor seleksi tingkat provinsi pelajaran

Transport peserta pembinaan 70 orang x 6 hari


tahap I
Sewa alat praktikum pembinaan 3 set x 6 hari
tahap I
Konsumsi akomodasi 80 orang x 6 hari
pembinaan tahap I
Honorarium Narasumber 27 orang jam x 6 hari x 3 mata
pembinaan tahap I pelajaran
Transport peserta pembinaan 50 orang x 6 hari
tahap II
Sewa alat praktikum pembinaan 3 set x 6 hari
tahap II
Konsumsi akomodasi 50 orang x 6 hari
pembinaan tahap II
Honorarium Narasumber 27 orang jam x 6 hari x 3 mata
pembinaan tahap II pelajaran
Pakaian batik pengiriman seleksi 40 buah
tingkat nasional
Kaos kontingen seleksi tingkat 40 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 50 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 50 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Honorarium koordinator seleksi 1 orang x 2 hari x 8 cabang
SMP tingkat provinsi olahraga
Honorarium Juri/Wasit seleksi 5 orang x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Honorarium Pembantu Juri 4 orang x 2 hari x 8 cabang
seleksi tingkat provinsi olahraga
Honorarium Petugas Lapangan 3 orang x 2 hari x 8 cabang
seleksi tingkat provinsi olahraga

Honorarium Pengawas Lapangan 3 orang x 2 hari x 8 cabang


seleksi tingkat provinsi olahraga

Honorarium Official 2 orang x 2 hari x 5


Kabupaten/kota seleksi tingkat kabupaten/kota
provinsi
Honorarium Dokter/Tim Medis 2 orang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Alat/perlengkapan untuk seleksi 1 paket x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Trophy seleksi tingkat provinsi 8 set

Uang penghargaan untuk seleksi 8 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Dokumentasi foto dan video 1 paket
seleksi tingkat provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 10 buah
provinsi
Cetak sertifikat/piagam seleksi 60 lembar
tingkat provinsi
Sewa sound system seleksi 1 unit x 2 hari x 8 cabang
tingkat provinsi olahraga
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 8 cabang
provinsi olahraga
Sewa kendaraan seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa peralatan seleksi tingkat 1 paket x 2 hari x 8 cabang
provinsi olahraga
Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari
technical meeting seleksi tingkat
provinsi
Makan minum harian umum 900 orang
seleksi tingkat provinsi
Transport pelatih/pendamping 2 orang x 8 cabang olahraga x 5
seleksi tingkat provinsi kabupaten/kota

Transport peserta pembinaan 50 orang x 6 hari


Konsumsi akomodasi 80 orang x 6 hari
pembinaan
Honorarium Instruktur/pelatih 36 orang jam pelajaran x 6 hari
pembinaan x 8 cabang olahraga

Sewa tempat pembinaan 1 unit x 6 hari x 8 cabang


olahraga
Sewa kendaraan pembinaan 1 unit x 8 cabang olahraga x 6
hari
Obat-obatan pembinaan 1 paket
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket

Sewa peralatan pembinaan 1 paket x 8 cabang olahraga x 6


hari
Cetak spanduk pembinaan 10 buah
Perjalanan dinas luar daerah 110 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 110 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Training pack kontingen seleksi 100 stel
tingkat nasional
Pakaian olahraga/kaos seleksi 100 buah
tingkat nasional
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
nasional
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Cetak spanduk seleksi tingkat 10 buah
nasional
Festival Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Nasional (FLS2N) SMP seleksi tingkat provinsi

Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 2 hari x 6 cabang


provinsi lomba
Honorarium Petugas Lapangan 2 orang x 2 hari x 6 cabang
seleksi tingkat provinsi lomba

Honorarium Koordinator seleksi 1 orang x 2 hari x 6 cabang


tingkat provinsi lomba
Honorarium Official seleksi 1 orang x 5 kabupaten/kota
tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 6 set

Uang penghargaan untuk seleksi 50 orang x 3 paket


tingkat provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 2 hari x 6 cabang
tingkat provinsi lomba
Dokumentasi foto dan video 1 paket
seleksi tingkat provinsi
Cetak spanduk seleksi tingkat 8 buah
provinsi
Cetak sertifikat/piagam seleksi 50 lembar
tingkat provinsi
Obat-obatan untuk seleksi 1 paket
tingkat provinsi
Makan minum harian umum 600 orang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Transport pelatih/pendamping 2 orang x 2 hari x 5
seleksi tingkat provinsi kabupaten/kota

Makan minum harian umum 100 orang x 1 hari


technical meeting seleksi tingkat
provinsi
Transport peserta pembinaan 50 orang x 6 hari
Konsumsi akomodasi 65 orang x 6 hari
pembinaan
Honorarium Instruktur 6 orang x 12 jam pelajaran x 6
pembinaan hari x 6 cabang lomba
Cetak spanduk pembinaan 8 buah
Pakaian batik seleksi tingkat 60 buah
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 110 orang x 5 hari
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 110 orang
antigen/PCR/rapid test)
pemantauan seleksi tingkat
nasional
Kaos kontingen seleksi tingkat 60 buah
nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Sewa kostum tradisional seleksi 5 stel x 6 hari
tingkat nasional
Sewa alat kesenian seleksi 1 unit x 6 hari
tingkat nasional
Penyelenggaraan lomba MTQ Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 5 kali
Pelajar Tingkat Provinsi
Makan minum harian umum 75 orang x 1 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 3 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Makan minum harian umum 80 orang x 1 hari
gladi bersih
Honorarium pembawa acara 1 orang x 1 kegiatan x 2 hari
pembukaan dan penutupan
lomba
Honorarium pengisi acara 10 orang x 1 kegiatan x 1 hari
pembukaan dan penutupan
lomba
Sewa kursi 325 unit x 1 hari
Sewa meja 50 unit x 1 hari
Sewa sound system 10 unit x 1 hari
Sewa panggung 1 unit x 1 hari
Honorarium petugas lapangan 2 orang x 25 cabang lomba x 1
hari
Honorarium Juri 3 orang x 25 cabang lomba x 1
hari
Honorarium Penyusun Soal 3 orang x 5 cabang lomba x 3
hari
Makan minum harian umum 500 orang x 1 hari
lomba
Trophy pemenang lomba 25 set
Cetak sertifikat/piagam 100 lembar
Uang penghargaan pemenang 25 kategori x 3 paket
lomba
Dokumentasi foto dan video 1 paket
Cetak backdrop 1 buah x 25 cabang lomba
Obat-obatan 1 paket
Cetak spanduk 1 buah x 25 cabang lomba
Sewa kendaraan 2 unit x 1 hari
Sewa tenda 1 unit x 1 hari
Festival dan Lomba Seni Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali
Nasional (FLS2N) Pendidikan
Khusus Makan minum harian umum 150 orang x 2 hari
technical meeting
Transport peserta technical 2 orang x 11 bidang x 2 hari x 5
meeting kabupaten/kota
Honorarium Pengisi Acara 15 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLS2N Diksus
Honorarium Penata Rias 2 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
FLS2N Diksus
Honorarium MC pembukaan 2 orang x 2 hari
dan penutupan FLS2N Diksus

Sewa kursi pembukaan dan 350 buah x 2 hari


penutupan FLS2N Diksus
Sewa meja pembukaan dan 200 buah x 2 hari
penutupan FLS2N Diksus
Sewa tenda pembukaan dan 3 unit x 2 hari
penutupan FLS2N Diksus
Sewa sound system pembukaan 1 unit x 2 hari
dan penutupan FLS2N Diksus

Makan minum harian umum 350 orang x 2 kali


pembukaan dan penutupan
FLS2N Diksus
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Dekorasi panggung pembukaan 1 paket x 2 hari
dan penutupan FLS2N
Pendidikan Khusus
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 2 hari x 11 bidang
provinsi
Honorarium Pembantu Juri 2 orang x 2 hari x 11 bidang
seleksi tingkat provinsi
Honorarium Pendamping seleksi 2 orang x 2 hari x 11 bidang x 5
tingkat provinsi kabupaten/kota
Honorarium Petugas Lapangan 2 orang x 2 hari x 11 bidang
seleksi tingkat provinsi

Makan minum harian umum 360 orang x 2 hari


seleksi tingkat provinsi
Transport peserta seleksi tingkat 2 orang x 2 hari x 11 bidang x 5
provinsi kabupaten/kota
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 11 bidang
tingkat provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 11 bidang
provinsi
Sewa aula seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa sound system seleksi 2 unit x 2 hari
tingkat provinsi
Sewa genset seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 2 hari x 11 bidang
tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 1 set x 11 bidang

Uang penghargaan seleksi 11 kategori x 6 paket


tingkat provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 6 lembar x 11 bidang
provinsi
Kaos lapangan seleksi tingkat 200 buah
provinsi
Dokumentasi seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Publikasi media cetak seleksi 1 paket
tingkat provinsi
Publikasi media televisi seleksi 1 paket
tingkat provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 6 hari
pembinaan ke tingkat nasional x 11 bidang

Honorarium Pendamping 1 orang x 6 hari x 11 bidang


pembinaan ke tingkat nasional

Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 11 bidang


ke tingkat nasional

Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 6 hari x 11 bidang


ke tingkat nasional

Konsumsi akomodasi 40 orang x 6 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Transport peserta pembinaan ke 1 orang x 6 hari x 11 bidang


tingkat nasional
Obat-obatan pembinaan ke 1 paket
tingkat nasional
Sewa pakaian tradisional peserta 30 set x 4 hari
seleksi tingkat nasional

Kaos kontingen seleksi tingkat 30 buah


nasional
Pakaian batik seleksi tingkat 30 buah
nasional
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 30 orang x 4 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 30 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 4 hari
nasional
Kompetisi Olahraga Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Nasional (KOSN)/Olimpiade
Olahraga Siswa Nasional (OOSN) Makan minum harian umum 150 orang
Peserta Didik Berkebutuhan technical meeting
Khusus (PDBK) Transport peserta technical 2 orang x 2 hari x 9 bidang x 5
meeting kabupaten/kota
Makan minum harian umum 350 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
KOSN/OOSN PDBK
Honorarium Pengisi Acara 15 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
KOSN/OOSN PDBK
Honorarium Penata Rias 2 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
KOSN/OOSN PDBK
Honorarium MC pembukaan 2 orang x 2 hari
dan penutupan KOSN/OOSN
PDBK
Sewa kursi pembukaan dan 500 buah x 2 hari
penutupan KOSN/OOSN PDBK

Sewa tenda pembukaan dan 3 unit x 2 hari


penutupan KOSN/OOSN PDBK

Sewa sound system pembukaan 1 unit x 2 hari


dan penutupan KOSN/OOSN
PDBK
Dekorasi panggung pembukaan 1 paket
dan penutupan KOSN/OOSN
PDBK
Makan minum harian umum 360 orang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Transport peserta seleksi tingkat 2 orang x 2 hari x 9 bidang x 5
provinsi kabupaten/kota
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 2 hari x 9 bidang
provinsi
Honorarium Pembantu Juri 2 orang x 2 hari x 9 bidang
seleksi tingkat provinsi
Honorarium Pendamping seleksi 2 orang x 2 hari x 9 bidang x 5
tingkat provinsi kabupaten/kota
Honorarium Petugas Lapangan 4 orang x 2 hari x 9 bidang
seleksi tingkat provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Dokter seleksi 1 orang x 2 hari x 9 bidang
tingkat provinsi
Honorarium Paramedis seleksi 2 orang x 2 hari x 9 bidang
tingkat provinsi
Honorarium aparat 60 orang x 2 hari
pertandingan seleksi tingkat
provinsi
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 9 bidang
tingkat provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 2 hari x 9 bidang
provinsi
Sewa aula seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa sound system seleksi 2 unit x 2 hari
tingkat provinsi
Sewa genset seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 2 hari x 9 bidang
tingkat provinsi
Medali seleksi tingkat provinsi 9 set

Trophy seleksi tingkat provinsi 9 set

Uang hadiah seleksi tingkat 9 kategori x 6 paket


provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 6 lembar x 9 bidang
provinsi
Kaos lapangan seleksi tingkat 200 buah
provinsi
Dokumentasi seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Publikasi seleksi tingkat provinsi 1 paket

Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket


provinsi
Konsumsi akomodasi 40 orang x 6 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Transport peserta pembinaan ke 2 orang x 9 bidang x 6 hari


tingkat nasional
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 9
pembinaan ke tingkat nasional bidang x 6 hari

Honorarium Pendamping 2 orang x 9 bidang x 6 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Obat-obatan pembinaan ke 1 paket


tingkat nasional
Pakaian tanding pembinaan ke 20 buah
tingkat nasional
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 9 bidang
ke tingkat nasional

Sewa lapangan pembinaan ke 1 unit x 9 bidang x 6 hari


tingkat nasional
Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 9 bidang x 6 hari
ke tingkat nasional

Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket


nasional
Perjalanan dinas luar daerah 30 orang x 4 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 30 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 4 hari
nasional
Kaos lapangan seleksi tingkat 30 buah
nasional
Lomba Ketrampilan Siswa Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali
Nasional (LKSN) Anak
Berkebutuhan Khusus (ABK) Makan minum harian umum 150 orang
technical meeting
Makan minum harian umum 350 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
LKSN ABK
Honorarium Pengisi Acara 15 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
LKSN ABK
Honorarium Penata Rias 2 orang x 2 hari
pembukaan dan penutupan
LKSN ABK
Honorarium MC pembukaan 2 orang x 2 hari
dan penutupan LKSN ABK
Sewa kursi pembukaan dan 500 buah x 2 hari
penutupan LKSN ABK
Sewa meja pembukaan dan 300 buah x 2 hari
penutupan LKSN ABK
Sewa tenda pembukaan dan 3 unit x 2 hari
penutupan LKSN ABK
Sewa sound system pembukaan 1 unit x 2 hari
dan penutupan LKSN ABK

Dekorasi panggung pembukaan 1 paket x 2 hari


dan penutupan LKSN ABK

Makan minum harian umum 500 orang x 2 hari


seleksi tingkat provinsi
Transport peserta seleksi tingkat 2 orang x 9 bidang x 2 hari x 5
provinsi kabupaten/kota
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 9 bidang x 2 hari
provinsi
Honorarium Pembantu Juri 2 orang x 9 bidang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi
Honorarium Pendamping seleksi 2 orang x 9 bidang x 2 hari x 5
tingkat provinsi kabupaten/kota
Honorarium Petugas Lapangan 3 orang x 9 bidang x 2 hari
seleksi tingkat provinsi

Alat/perlengkapan seleksi 1 paket


tingkat provinsi
Trophy seleksi tingkat provinsi 9 set

Uang hadiah seleksi tingkat 9 kategori x 6 paket


provinsi
Cetak piagam seleksi tingkat 6 lembar x 9 bidang
provinsi
Sewa tempat seleksi tingkat 1 unit x 9 bidang x 2 hari
provinsi
Sewa aula seleksi tingkat 1 unit x 2 hari
provinsi
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Sewa sound system seleksi 1 unit x 2 hari
tingkat provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 9 bidang x 2 hari
tingkat provinsi
Kaos lapangan seleksi tingkat 200 buah
provinsi
Dokumentasi seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Publikasi seleksi tingkat provinsi 1 paket

Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket


provinsi
Konsumsi akomodasi 40 orang x 6 hari
pembinaan ke tingkat nasional

Transport peserta pembinaan ke 2 orang x 9 bidang x 6 hari


tingkat nasional
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 9
pembinaan ke tingkat nasional bidang x 6 hari

Honorarium Pendamping 2 orang x 9 bidang x 6 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 9 bidang x 6 hari


ke tingkat nasional

Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket


ke tingkat nasional

Obat-obatan pembinaan ke 1 paket


tingkat nasional
Sewa pakaian tradisional 30 set x 5 hari
pengiriman peserta ke tingkat
nasional
Kaos kontingen seleksi tingkat 30 buah
nasional
Sewa perlengkapan seleksi ke 1 unit x 9 bidang x 5 hari
tingkat nasional
Perjalanan dinas luar daerah 30 orang x 5 hari
seleksi tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 5 hari
nasional
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
nasional
Lomba Olahraga Tuna Grahita Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 6 kali

Makan minum harian umum 250 orang x 1 hari


technical meeting
Transport peserta technical 200 orang x 1 hari
meeting Tingkat Lokal
Makan minum harian umum 500 orang x 1 hari
pembukaan dan penutupan
lomba
Honorarium MC pembukaan 2 orang x 1 hari
dan penutupan lomba
Sewa kursi pembukaan dan 500 buah x 1 hari
penutupan lomba
Sewa meja pembukaan dan 400 buah x 1 hari
penutupan lomba
Sewa tenda pembukaan dan 4 unit x 1 hari
penutupan lomba
Sewa Panggung pembukaan dan 4 unit x 1 hari
penutupan lomba
Sewa sound system pembukaan 2 unit x 1 hari
dan penutupan lomba

Dekorasi pembukaan dan 1 paket


penutupan lomba
Honorarium Juri seleksi tingkat 3 orang x 1 hari x 11 bidang
provinsi
Honorarium Pembantu Juri 2 orang x 1 hari x 11 bidang
seleksi tingkat provinsi
Honorarium Petugas Lapangan 4 orang x 1 hari x 11 bidang
seleksi tingkat provinsi

Honorarium Dokter 1 orang x 1 hari x 11 bidang


Pertandingan seleksi tingkat
provinsi
Honorarium Paramedis seleksi 2 orang x 1 hari x 11 bidang
tingkat provinsi
Honorarium Aparat 3 orang x 1 hari x 11 bidang
Pertandingan seleksi tingkat
provinsi
Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Perlengkapan seleksi tingkat 1 paket x 11 bidang
provinsi
Medali seleksi tingkat provinsi 35 set

Honorarium Pendamping seleksi 2 orang x 1 hari x 11 bidang x 5


tingkat provinsi kabupaten/kota
Uang hadiah seleksi tingkat 11 kategori x 6 paket
provinsi
Sewa lapangan/tempat seleksi 1 unit x 1 hari x 11 bidang
tingkat provinsi
Sewa perlengkapan seleksi 1 paket x 1 hari x 11 bidang
tingkat provinsi
Kaos lapangan seleksi tingkat 400 buah
provinsi
Makan minum harian umum 500 orang x 1 hari
seleksi tingkat provinsi
Transport peserta seleksi tingkat 400 orang x 1 hari
provinsi
Dokumentasi seleksi tingkat 1 paket
provinsi
Publikasi seleksi tingkat provinsi 1 paket

Obat-obatan seleksi tingkat 1 paket


provinsi
Transport peserta pembinaan ke 40 orang x 5 hari
tingkat nasional
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
pembinaan ke tingkat nasional x 11 bidang

Honorarium Pendamping 40 orang x 5 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Sewa lapangan pembinaan ke 1 unit x 5 hari x 11 bidang


tingkat nasional
Sewa perlengkapan pembinaan 1 paket x 5 hari x 11 bidang
ke tingkat nasional
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Alat/perlengkapan pembinaan 1 paket x 11 bidang
ke tingkat nasional

Konsumsi akomodasi 100 orang x 5 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Obat-obatan pembinaan ke 1 paket


tingkat nasional
Pakaian batik seleksi tingkat 90 buah
nasional
Jaket kontingen seleksi tingkat 90 buah
nasional
Pakaian olahraga seleksi tingkat 90 stel
nasional
Alat/perlengkapan seleksi 1 paket x 11 bidang
tingkat nasional
Sewa kendaraan seleksi tingkat 2 unit x 7 hari
nasional
Perjalanan dinas luar daerah 90 orang x 7 hari
seleksi tingkat nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 90 orang
antigen/PCR/rapid test) seleksi
tingkat nasional
Pusat Layanan Keberbakatan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 8 kali
(PLK)
Makan minum harian umum 180 orang x 2 hari
Penjaringan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Transport peserta Penjaringan 100 orang x 2 hari
Pusat Layanan Keberbakatan
DIY
Honorarium Juri Penjaringan 3 orang x 2 hari x 4 bidang
Pusat Layanan Keberbakatan
DIY
Honorarium Pembantu Juri 2 orang x 2 hari x 4 bidang
Penjaringan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Honorarium Petugas Lapangan 2 orang x 2 hari x 4 bidang
Penjaringan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Honorarium Pendamping 100 orang x 2 hari x 4 bidang
Penjaringan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Makan minum harian umum 25 orang x 4 bidang x 40 hari
Pembinaan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Transport peserta Pembinaan 15 orang x 4 bidang x 40 hari
Pusat Layanan Keberbakatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 40 hari
Pembinaan Pusat Layanan x 4 bidang
Keberbakatan DIY
Honorarium Asisten Instruktur 12 orang jam pelajaran x 40 hari
Pembinaan Pusat Layanan x 4 bidang
Keberbakatan DIY
Honorarium Koordinator 1 orang x 12 bulan
Pembinaan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Honorarium Petugas Lapangan 1 orang x 4 bidang x 40 hari
Pembinaan Pusat Layanan
Keberbakatan DIY
Perlengkapan Pembinaan Pusat 1 paket x 4 bidang
Layanan Keberbakatan DIY

Kaos Lapangan Pembinaan 110 buah


Pusat Layanan Keberbakatan
Dokumentasi Pembinaan Pusat 1 paket
Layanan Keberbakatan
Obat-obatan Pembinaan Pusat 1 paket
Layanan Keberbakatan
Dokumentasi pembinaan Pusat 1 paket
Layanan Keberbakatan
Cetak CD (Softcopy) Video 250 buah
pembinaan Pusat Layanan
Keberbakatan
Makan minum harian umum 250 orang x 2 hari
Unjuk Prestasi
Honorarium Penata Iringan 2 orang x 2 kegiatan
Musik Unjuk Prestasi
Honorarium Penata Rias Unjuk 1 orang x 2 bidang x 2 kegiatan
Prestasi
Honorarium Tenaga Rias Unjuk 2 orang x 2 bidang x 2 kegiatan
Prestasi
Honorarium Pencipta Lagu 2 orang x 5 lagu
Unjuk Prestasi
Honorarium Pengaransemen 2 orang x 5 lagu
Lagu Unjuk Prestasi
Sewa tempat Unjuk Prestasi 1 unit x 2 hari
Sewa tenda Unjuk Prestasi 5 unit x 2 hari
Sewa pakaian tradisional Unjuk 50 set x 2 hari
Prestasi
Sewa sound system Unjuk 2 unit x 2 hari
Prestasi
Sewa studio musik Unjuk 2 unit x 2 hari
Prestasi
Sewa kendaraan Unjuk Prestasi 1 unit x 2 hari

Penyediaan Pendidik dan Tenaga Pemberian Insentif bagi GTY PTY Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 5 kabupaten/kota x
Kependidikan bagi Satuan SLB, SMA, SMK, dan Guru 10 kali
Pendidikan Khusus Inklusi Makan minum harian umum 200 orang x 5 angkatan x 1 hari
sosialisasi
Pemberian Insentif GTY dan PTY 30.000 orang bulan

Perjalanan dinas dalam daerah 300 orang


monitoring dan evaluasi

Pemberkasan Tunjangan Profesi Makan minum rapat persiapan 30 orang x 10 kali


Guru (TPG) Guru SLB identifikasi, verifikasi dan
sinkronisasi data usulan TPG
SLB
Perjalanan dinas dalam daerah 90 orang x 3 hari
monitoring identifikasi, verifikasi
dan sinkronisasi data usulan
TPG SLB

Transport peserta Bimbingan 45 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan TPG SLB

Konsumsi akomodasi Bimbingan 60 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan TPG SLB
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3
Bimbingan Teknis pemberkasan angkatan
TPG SLB
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
TPG SLB
Pemberkasan Tamsil Guru SLB Makan minum rapat persiapan 15 orang x 10 kali
identifikasi, verifikasi dan
sinkronisasi data usulan Tamsil
SLB
Perjalanan dinas dalam daerah 36 orang x 3 hari
monitoring identifikasi, verifikasi
data usulan Tamsil SLB

Transport peserta Bimbingan 15 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan Tamsil SLB

Konsumsi akomodasi Bimbingan 20 orang x 3 hari x 3 angkatan


Teknis pemberkasan Tamsil SLB

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari x 3


Bimbingan Teknis pemberkasan angkatan
Tamsil SLB
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis pemberkasan x 3 angkatan
Tamsil SLB
Penyediaan Tambahan Tambahan penghasilan (Tamsil) 100 orang x 12 bulan
Penghasilan Bagi Guru Agama bagi guru agama belum
belum Sertifikasi sertifikasi
Pengembangan Karir Pendidik Penilaian Kinerja Kepala Sekolah Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 5 kali
dan Tenaga Kependidikan pada (PKKS) PKKS
Satuan Pendidikan Khusus Makan minum harian umum 20 orang x 1 hari
PKKS
Perjalanan dinas dalam daerah 127 sekolah x 5 orang x 1 hari
monitoring evaluasi PKKS

Peningkatan Kompetensi Calon Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 4 kali


Asesor Penilaian Kinerja Guru
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Bimbingan Teknis
Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari
Bimbingan Teknis
Transport peserta Bimbingan 50 orang x 3 hari
Teknis
Cetak sertifikat Bimbingan 50 lembar
Teknis
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis

Bimbingan Teknis Peningkatan Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 4 kali


Kompetensi Guru Dalam
Penelitian Tindakan Kelas Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari


Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari
Transport peserta 50 orang x 3 hari
Cetak sertifikat peserta 50 lembar
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis Penulisan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 5 kali
Jurnal
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari


Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari
Transport peserta 50 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 50 lembar
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Bimbingan Teknis Peningkatan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 4 kali
Kompetensi Literasi dan
Numerasi Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 3 hari

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari


Konsumsi akomodasi 55 orang x 3 hari
Transport peserta 50 orang x 3 hari
Cetak sertifikat 50 lembar
Jasa tenaga kesehatan (swab 55 orang
antigen/PCR/rapid test)
Pelatihan Guru Pembimbing Makan minum Rapat 25 orang x 4 kali
Khusus Sekolah Penyelenggara Sewa kendaraan 1 unit x 5 hari
Pendidikan Inklusi Cetak sertifikat 150 lembar
Cetak modul 155 buku
Obat-obatan 1 paket
Alat tulis kantor 1 paket x 3 jenis
Alat/perlengkapan pelatihan 1 paket
Konsumsi akomodasi pelatihan 160 orang x 5 hari x 2 angkatan

Transport peserta pelatihan 150 orang x 5 hari x 2 angkatan

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 2


pelatihan angkatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 kelas
pelatihan x 5 hari x 2 angkatan
Jasa tenaga kesehatan (swab 160 orang x 2 angkatan
antigen/PCR/rapid test)
pelatihan
Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari x 5 lokasi
pendampingan Rencana Tindak
Lanjut (RTL) pelatihan

Transport peserta 60 orang x 1 hari x 5 lokasi


pendampingan Rencana Tindak
Lanjut (RTL) pelatihan

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari x 5 lokasi


pendampingan Rencana Tindak
Lanjut (RTL) pelatihan

Pelatihan Pendidikan Luar Biasa Makan minum Rapat Koordinasi 25 orang x 4 kali
(ke-PLBan) Guru SLB Non Pelatihan ke-PLBan Guru SLB
Pendidikan Luar Biasa (PLB) Non PLB
Biaya pelatihan ke-PLBan Guru 50 orang x 1 tahun
SLB Non PLB
Alat tulis kantor 3 jenis
Pelatihan Identifikasi dan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 4 kali
Assesmen Peserta Didik
Berkebutuhan Khusus Alat tulis kantor 3 jenis
Obat-obatan 1 paket
Pelatihan Identifikasi dan
Assesmen Peserta Didik
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS
Berkebutuhan Khusus KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Alat/perlengkapan pelatihan 1 paket
Transport peserta 100 orang x 10 hari
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 kelas x 5 hari x
2 angkatan
Konsumsi akomodasi 110 orang x 10 hari
Cetak sertifikat 100 lembar
Cetak modul 110 buku
Jasa tenaga kesehatan (swab 150 orang
antigen/PCR/rapid test)
Pemilihan Guru dan Tenaga Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
Kependidikan Berprestasi dan
Berdedikasi Makan minum harian umum 60 orang x 1 hari
penulisan soal
Honorarium penulis soal 3 orang x 1 paket soal x 15
bidang
Honorarium Tim Penilai/Penguji 3 orang x 15 bidang x 10 hari
tertulis dan lisan

Honorarium Tim Koordinator 15 bidang x 1 orang


Jenjang
Makan minum harian umum 100 orang x 10 hari
seleksi
Trophy pemenang pemilihan 15 set
Uang pembinaan pemenang 15 kategori x 6 paket
pemilihan
Penggandaan soal dan materi 1100 lembar x 15 bidang
Cetak sertifikat 3 orang x 1 lembar x 15 bidang

Cetak ID Card 5 orang x 1 lembar x 15 bidang

Honorarium tenaga ahli 7 orang jam x 10 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Makan minum harian umum 100 orang x 10 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Perjalanan dinas luar daerah 6 orang x 2 hari


pengiriman seleksi tingkat
nasional
Jasa tenaga kesehatan (swab 6 orang
antigen/PCR/rapid test)
pengiriman seleksi tingkat
nasional
Pakaian kontingen seleksi 25 buah x 2 jenis
tingkat nasional

Pemilihan Kepala Sekolah, Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali


Pengawas Sekolah dan Tenaga
Administrasi Berprestasi Honorarium penulis soal 3 orang x 1 paket soal x 13
bidang
Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari
penulisan soal
Honorarium Tim Penilai/Penguji 3 orang x 13 bidang x 10 hari
tertulis dan lisan

Honorarium Tim Koordinator 1 orang x 13 bidang


Jenjang
Makan minum harian umum 100 orang x 10 hari
seleksi
Trophy pemenang pemilihan 13 set
Uang pembinaan pemenang 13 kategori x 6 paket
pemilihan
Penggandaan 1100 lembar x 13 bidang
Cetak sertifikat 3 orang x 1 lembar x 13 bidang

Cetak ID Card 5 orang x 1 lembar x 13 bidang

Honorarium tenaga ahli 7 orang jam x 10 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Makan minum harian umum 100 orang x 10 hari


pembinaan ke tingkat nasional

Perjalanan dinas luar daerah 6 orang x 2 hari


pengiriman dan pendampingan
peserta seleksi tingkat nasional

Jasa tenaga kesehatan (swab 6 orang


antigen/PCR/rapid test)
pengirimanseleksi tingkat
nasional
Pakaian kontingen seleksi 25 buah x 2 jenis
tingkat nasional

Pelatihan Penelitian Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali

Cetak sertifikat 50 lembar


Cetak modul 55 buku
Obat-obatan 1 paket
Alat tulis kantor 3 jenis
Alat/perlengkapan pelatihan 1 paket
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 4
pelatihan angkatan
Honorarium Instruktur 14 orang jam pelajaran x 5 hari
pelatihan x 4 angkatan
Konsumsi akomodasi 60 orang x 5 hari x 4 angkatan

Transport peserta 50 orang x 5 hari x 4 angkatan

Honorarium penulisan Jurnal 1 orang x 20 artikel

Honorarium 6 orang x 2 jurnal


Penanggungjawab/Editor/
Penyunting/ Desain/ Layout/
Redaktur Jurnal
Cetak Jurnal 300 eksemplar x 2 jurnal
Pembinaan Kelembagaan dan Penguatan Kurikulum dan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
Manajemen Sekolah Pendidikan Pembelajaran Sekolah Luar Kurikulum dan Pembelajaran
Khusus Biasa SLB
Alat tulis kantor 20 jenis
Honorarium Narasumber Review 6 orang jam x 5 hari
Kurikulum SLB
Makan minum harian umum 125 orang x 5 hari
Review Kurikulum SLB
Honorarium Narasumber FGD 3 orang jam x 2 hari
Telaah Laporan Kepengawasan

Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari


FGD Telaah Laporan
Kepengawasan
Honorarium Narasumber Forum 6 orang jam x 3 hari
MKKS SLB
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 100 orang x 3 hari
Forum MKKS SLB
Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 8 kali
pendampingan sekolah
penggerak pendidikan khusus

Makan minum harian umum 30 orang x 2 hari


pendampingan sekolah
penggerak pendidikan khusus

Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari


pendampingan sekolah
penggerak pendidikan khusus

Perjalananan dinas dalam 2 orang x 1 hari x 20 sekolah


daerah pendampingan sekolah
penggerak pendidikan khusus

Pembinaan Pendidikan Inklusi Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 20 kali

Makan minum harian umum 50 orang x 1 hari x 20 lokasi


Transport peserta 40 orang x 1 hari x 20 lokasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari x 20 lokasi

Cetak backdrop 1 buah x 20 lokasi


Sewa kendaraan 1 unit x 1 hari x 20 lokasi
Obat-obatan 1 paket
Alat tulis kantor 15 jenis
Operasional Pusat Layanan Makan minum rapat koordinasi 20 orang x 10 kali
Autis
Alat tulis kantor 30 jenis
Alat kebersihan dan bahan 1 paket
pembersih
Penggandaan 35000 lembar
Makan minum harian umum 300 orang x 1 hari x 3 kegiatan
sosialisasi Pusat Layanan Autis

Pemeliharaan Gedung Pusat 1 paket


Layanan Autis
Jasa konsultansi perencanaan 1 paket
pemeliharaan Gedung Pusat
Layanan Autis
Pengisian tabung gas 2 tabung x 12 bulan
Obat-obatan 1 paket
Alat/perlengkapan Pusat 1 paket
Layanan Autis
Langganan surat kabar/majalah 2 surat kabar x 12 bulan

Cetak banner 20 buah


Cetak baliho 20 buah
Cetak leaflet/brosur 1000 lembar
Retribusi pajak sampah 12 bulan
Cetak buku penghubung 100 eksemplar
Pakaian kerja/operasional 35 stel
Honorarium Ahli Pendidikan 1 orang x 8 hari x 12 bulan
Honorarium Dokter Pusat 4 orang x 12 hari x 12 bulan
Layanan Autis
Honorarium Psikolog Pusat 8 orang x 12 hari x 12 bulan
Layanan Autis
Honorarium ahli gizi 2 orang x 12 hari x 12 bulan
Honorarium guru 1176 orang jam pelajaran x 12
bulan
Honorarium terapis 1960 orang jam pelajaran x 12
bulan
Honorarium Narasumber 4 orang jam x 5 hari x 1
Bimbingan Teknis Peningkatan angkatan
Mutu Layanan Autis

Honorarium Instruktur 16 orang jam pelajaran x 5 hari


Bimbingan Teknis Peningkatan
Mutu Layanan Autis

Transport peserta Bimbingan 40 orang x 5 hari


Teknis Peningkatan Mutu
Layanan Autis
Konsumsi akomodasi Bimbingan 50 orang x 5 hari
Teknis Peningkatan Mutu
Layanan Autis

Penggandaan materi Bimbingan 20 lembar x 3 materi x 40 orang


Teknis Peningkatan Mutu x 5 hari
Layanan Autis

Perjalanan dinas luar daerah 6 orang x 5 hari


Narasumber Bimbingan Teknis
Peningkatan Mutu Layanan
Autis
Sewa kendaraan monitoring 1 unit x 10 hari
Makan minum pendidikan luar 70 orang x 10 hari
sekolah
Makan minum parenting 70 orang x 10 hari
education
Pendampingan Satuan Makan minum rapat koordinasi 10 orang x 2 kali x 10 bulan
Pendidikan Aman Bencana
Makan minum harian umum 50 orang x 2 hari
workshop
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 2 hari
workshop
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 2 hari
pendampingan x 35 sekolah
Perjalanan dinas dalam daerah 3 orang x 2 hari x 35 sekolah
pendampingan
Advokasi Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 30 orang x 10 kali
Berkebutuhan Khusus
Alat tulis kantor 20 jenis
Transport peserta 60 orang x 1 hari x 30 lokasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari x 30 lokasi

Cetak backdrop 1 buah x 30 lokasi


Cetak leaflet 100 lembar x 30 lokasi
Sewa tenda 2 unit x 30 lokasi
Sewa kursi 50 unit x 30 lokasi
Sewa pakaian tradisional 5 set x 30 lokasi
Sewa sound system 1 unit x 1 hari x 30 lokasi
Makan minum harian umum 80 orang x 1 hari x 30 lokasi
Sewa kendaraan 1 unit x 1 hari x 30 lokasi
Obat-obatan 1 paket
Sewa gedung tempat pertemuan 1 unit x 1 hari x 30 lokasi

Forum Integrasi Pendidikan Makan minum rapat koordinasi 25 orang x 10 kali


Vokasi
Kertas 2 rim
Forum Integrasi Pendidikan
PROGRAM KEGIATAN SUB KEGIATAN Vokasi AKTIVITAS KOMPONEN BELANJA BATASAN BELANJA
1 2 3 4 5 6
Makan minum harian umum 80 orang x 5 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari
Bimbingan Teknis
Honorarium Kurator produk 1 orang x 2 hari x 15 bidang x
IKM/UMKM 10 bulan
Workshop Pencegahan Makan minum rapat 25 orang x 5 kali
Perundungan Kekerasan pada Makan minum harian umum 150 orang x 5 hari
Satuan Pendidikan sosialisasi
Alat tulis kantor 20 jenis
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 1 hari
sosialisasi
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 2
Workshop angkatan
Honorarium Instruktur 12 orang jam pelajaran x 5 hari
Workshop x 2 angkatan
Obat-obatan Workshop 1 paket
Makan minum harian umum 90 orang x 5 hari
workshop
Transport peserta Workshop 79 orang x 1 hari
Cetak sertifikat Workshop 79 lembar
Cetak modul Workshop 85 buku
Forum Karang Pamitran Makan minum harian umum 100 orang x 3 hari
Pembina Pramuka Honorarium Narasumber 6 orang jam x 3 hari
Alat tulis kantor 50 jenis
Internasional Disabilitas Makan minum rapat koordinasi 40 orang x 4 kali

Jasa penyelenggaraan 1 paket


acara/Event Organizer (EO)
seremonial
Makan minum harian umum 310 orang x 1 hari
seremonial
Goody 250 paket
bag/souvenir/cinderamata
seremonial
Jasa petugas pengamanan 1 paket
seremonial
Pakaian batik panitia seremonial 40 orang

Jasa penyelenggaraan 1 paket


acara/Event Organizer (EO)
kunjungan wisata
Sewa kendaraan umum/bis 6 unit x 1 hari
kunjungan wisata
Sewa kendaraan roda empat 3 unit x 1 hari
kunjungan wisata
Jasa petugas pengamanan 1 paket
kunjungan wisata
Makan minum harian umum 290 orang x 1 hari
kunjungan wisata
Tiket kunjungan wisata 290 tiket kelas VIP
Pengelolaan Dana BOS Sekolah BOSNAS DIKSUS Operasional Sekolah Negeri 9 sekolah
Pendidikan Khusus
Peningkatan Kapasitas Sosialisasi, Pendataan dan Honorarium petugas pendataan 12 orang x 7 hari x 4 kali
Pengelolaan Dana BOS Sekolah Verifikasi BOS Pendidikan BOS
Pendidikan Khusus Khusus Makan minum harian umum 12 orang x 7 hari x 4 kali
pendataan BOS
Honorarium Narasumber 6 orang jam x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Transport peserta sosialisasi 150 orang x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Makan minum harian umum 160 orang x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Penggandaan materi sosialisasi 10 lembar x 4 materi x 150
BOS/BOSDA orang x 5 kabupaten/kota
Sewa gedung/tempat/ruang 5 unit x 5 hari x 5
sosialisasi BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa meja sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa kursi sosialisasi 160 buah x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Sewa sound system sosialisasi 5 unit x 5 hari x 5
BOS/BOSDA kabupaten/kota
Perjalanan dinas dalam daerah 5 orang x 5 hari x 5
pelaksanaan sosialisasi kabupaten/kota
BOS/BOSDA
Honorarium petugas verifikasi 5 orang x 10 hari x 3 kali
data BOS/BOSDA
Makan minum harian umum 5 orang x 10 hari x 3 kali
verifikasi BOS/BOSDA
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pendampingan
SIPBOSKEUDA/ARKAS
Honorarium Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pelatihan RKAS
Honorarium Asisten Instruktur 8 orang jam pelajaran x 6 hari
pelatihan RKAS
Makan minum harian umum 170 orang x 6 hari
pelatihan RKAS
Perjalanan dinas luar daerah 2 orang x 4 kali
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Jasa tenaga kesehatan (swab 2 orang
antigen/PCR/rapid test)
koordinasi dan konsultasi dana
BOS
Makan minum rapat pencairan 170 orang x 4 hari
dana BOS
Perjalanan dinas dalam daerah 8 orang x 3 hari x 4 sekolah
monitoring pelaksanaan dana
BOS
Makan minum harian umum 170 orang x 4 hari
rekonsiliasi dana BOS
PROGRAM PENGEMBANGAN Penetapan Kurikulum Muatan Pendukung Alat tulis kantor 1 Paket D
KURIKULUM Lokal Pendidikan Menengah Penggandaan 2 Paket D
Pelatihan Penyusunan Pengembangan Kontekstualisasi Makan minum rapat koordinasi 20 orang x

Anda mungkin juga menyukai