Anda di halaman 1dari 1

5.

Membuat Footnote dan Endnote


 Cara membuat footnote
1) Tempatkan kursor pada kata atau kalimat yang akan diberikan catatan kaki
(footnote)
2) Klik menu “References”
3) Klik “Insert Footnote”
4) Microsoft Word akan secara otomatis membawa kamu ke margin bawah
halaman. Lalu, tuliskan catatan kaki yang diinginkan

 Cara membuat endnote


1) Tempatkan kursor pada kata atau kalimat yang akan diberikan endnote
2) Klik menu “References”
3) Klik “Insert Endnote” yang terletak di sebelah kanan atas dari menu “Insert
Footnote”
4) Microsoft Word akan secara otomatis mengarahkanmu ke halaman terakhir
dokumen. Lalu, tuliskan endnote yang diinginkan
6. Menyimpan dokumen
1) Klik File, lalu pilih Simpan/Save
2) Selanjutnya, pilih atau telusuri tempat penyimpanan dokumen tersebut
3) Ketikkan nama untuk dokumen yang Moms buat di kotak nama file
4) Klik simpan
7. Mencetak dokumen
1) Pilih File > Cetak.
2) Untuk mempratinjau setiap halaman, pilih panah maju dan mundur di bagian
bawah halaman. Jika teks terlalu kecil untuk dibaca, gunakan penggeser zoom
di bagian bawah halaman untuk memperbesarnya.
3) Pilih jumlah salinan, dan opsi lain yang Anda inginkan, lalu pilih tombol
Cetak
8. Mengubah Word ke PDF
1) Buka Microsoft Word.
2) Buka file word yang akan dirubah menjadi pdf.
3) Klik menu File, pilih Save As. Kemudian klik Browse jika di versi Word
yang anda gunakan tidak langsung muncul kotak dialog Save As.
4) Pada kotak dialog Save As, Save as type pilih PDF. Supaya lebih jelas, lihat
gambar di bawah ini. Tentukan nama file dan pilih folder yang akan jadi
tempat menyimpan hasil file PDF nya. Kalau sudah klik tombol Save.

Anda mungkin juga menyukai