PSTS PKN KELAS 12 Bener

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 7

NAMA :

KELAS :
PSTS PKN KELAS 12
TANGGAL :
25 Pertanyaan

1. Nilai-nilai Pancasila yang bersifat universal, sehingga di dalamnya terkandung cita-cita, tujuan, serta nilai-
nilai yang baik dan benar serta bersifat tetap dan melekat pada kelangsungan hidup negara, disebut ....

A Nilai Praksis B Nilai Instrumental

C Nilai Dasar D Nilai Vital

E Nilai Konstitusional

2. Dari beberapa pilihan yang ada dibawah sini manakah yang merupakan tugas dan wewenang kejaksaan
dalam bidang pidana, yang tidak benar…

Melakukan peningkatan terhadap kesadaran Laksanakan setiap keputusan sidang yang


A B
hukum yang dilakukan masyarakat memperoleh hukum tetap

C Melakukan penyidikan setiap ada kasus D Melakukan penuntutan terhadap tersangka

Selalu melakukan pengawasan terhadap setiap


E
pelaksanaan putusan sidang

3. Perilaku yang sesuai dengan nilai-nilai Sila Ketuhanan Yang Maha Esa adalah ....

Mengembangkan sikap gotong royong dan Membina kerja sama dan tolong menolong
A kekeluargaan dengan masyarakat di lingkungan B dengan pemeluk agama lain sesuai dengan
sekitar situasi dan kondisi di lingkungan masing-masing

Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain Memperlakukan orang lain sesuai dengan harkat
C D dan martabatnya sebagai makhluk ciptaan Tuhan
Yang Maha Esa

Menempatkan kepentingan bangsa dan negara


E
di atas kepentingan pribadi dan golongan

4. Jika kita menjadi warga negara dari suatu negara pasti sudah memiliki hak dan kewajibannya. sebagai
seorang warga negara yang baik maka salah satu kewajiban yang harus dipenuhi oleh seluruh warga
negara adalah…

A Nikmati seluruh fasilitas negara yang canggih B Pelayanan kesehatan yang memadai

Harus dapatkan perlindungan hukum yang kuat Dapat pekerjaan dan kehidupan yang sangat
C D
layak

E Selalu membayar pajak tepat waktu


5. Semua orang akan sangat wajib menghormati seluruh hak asasi manusia milik orang lain dalam
kehidupan sehari-hari baik itu dalam masyarakat, bangsa, dan juga negara. Hal ini sama seperti yang
sudah ditegaskan pada…

A Pasal 29 J ayat 1 B Pasal 29 j ayat 3

C Pasal 28 i ayat 2 D Pasal 28 K ayat 1

E Pasal 28 j ayat 1

6. Dalam penerapan hukum, partisipasi masyarakat sangat diperlukan agar setiap hukum dapat ditegakkan
sebagai upaya meminimalisir tindak kejahatan yang sering terjadi, menurut anda perkembangan
partisipasi masyarakat terhadap hukum akan sangat terpupuk jika penegakan diterapkan melalui…

Sosialisasi hukum sejak dini Hukuman yang berat untuk para pelanggar
A B
hukum di Indonesia

C Hukum semua rakyat kecil D Setiap rumah dipajang gambar kepolisian

Transparansi hukum yang sangat sering


E
dilakukan

7. Sebagai seorang warga negara yang baik, berikut ini yang merupakan kewajiban dasar yang hanya
berlaku bagi warga negara Indonesia adalah ....

A Menghormati pendapat orang lain B Menghormati orang lain yang sedang beribadah

C Menjaga kelestarian lingkungan alam D Menghormati kedaulatan negara

E Melakukan usaha bela negara

8. Pada pasal 16 UU RI nomor 2 tahun 2002 yang mengenai kepolisian. menjelaskan secara rinci tentang
apa pasal tersebut…

A Peraturan kinerja Polri B Syarat menjadi anggota Polri

C Kewenangan yang dimiliki Polri D Fungsi dari anggota Polri

E Tugas-tugas Polri

9. Dalam penegakan hukum Indonesia dibantu oleh salah satu komisi yaitu Komisi Pemberantas Korupsi
(KPK). Pelaksanaan tugas KPK ini didasari oleh undang-undang…

A UU RI No. 70 Tahun 2002 B UU RI No. 40 Tahun 2022

C UU RI No. 20 Tahun 2004 D UU RI No. 30 Tahun 2002

E UU RI No. 50 Tahun 2003


10. Kewenangan yang dimiliki pihak kepolisian dalam menjalankan tugasnya antara lain adalah…

Tidak menerima laporan kejahatan dan lain Berhak melakukan 4P (Penangkapan,


A B
sebagainya saat malam hari Penggeledahan, Penyitaan dan juga Penahanan)

Melakukan pemutusan sidang Memberikan pembelaan kepada tersangka yang


C D
belum ditetapkan

Menentukan hukuman yang didapatkan oleh


E
pelanggar hukum

11. Kuasa untuk menerima atau melakukan sesuatu yang mestinya diterima/dilakukan oleh pihak-pihak yang
lain yang pada prinsipnya dapat dituntut secara paksa olehnya disebut….

A Wewenang B Tanggung Jawab

C Kewajiban D Tugas

E Hak

12. Sebuah tatanan yang di dalamnya hukum mempunyai kekuasaan mutlak untuk mengatur kehidupan
berbangsa dan bernegara, serta menempatkan hukum dalam posisi tertinggi dalam melindungi seluruh
lapisan masyarakat sering disebut sebagai….

A Perlindungan dan penegakan hukum B Kemutlakan hukum

C Supremasi hukum D Absolutisme hukum

E Keadilan social

13. Undang-Undang NRI Tahun 1945 Pasal 30 menekankan bahwa usaha pertahanan dan keamanan negara
merupakan tugas dari …. sebagai kekuatan utama.

A TNI B Kejaksaan Agung

C Seluruh elemen pemerintahan dan masyarakat D Seluruh rakyat Indonesia

E TNI dan POLISI

14. Perjudian selalu meresahkan masyarakat karena mengganggu ketenangan warga. Oleh karena itu,
Tindakan tepat yang harus dilakukan para aparat kepolisian adalah…

Mencurigai setiap warga masyarakat yang Menghimbau kepada masyarakat agar berhati-
A B
berkelompok hati jika ada kelompok judi

Menangkap dan menindak tegas para pelaku Memaklumi para pelaku karena mencari
C D
pekerjaan sulit

Meminta bantuan warga masyarakat untuk


E
menangkap para pelaku perjudian
15. Isi dari UUD Tahun 1945 Pasal 1 ayat (3) adalah ….

Negara Indonesia adalah negara kepulauan Lambang negara Indonesia adalah burung
A B
dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika garuda

Negara Indonesia adalah negara hukum Indonesia menganut prinsip pembagian


C D
kekuasaan

Negara melindungi seluruh tumpah darah


E
Indonesia

16. Partisipasi politik siswa sebagai warga negara dapat diwujudkan dengan kegiatan….

A Menggunakan hak pasif dalam pemilu B Aktif dalam kehidupan keagamaan

C Aktif masuk sekolah D Aktif sebagai pengurus OSIS

E Menggunakan hak aktif dalam pemilu

17. Berikut ini bukan merupakan tindakan pencegahan yang dapat dilakukan untuk pengatasi berbagai kasus
pelanggaran HAM, yaitu …

Penyebarluasan prinsip-prinsip HAM kepada Penyebarluasan prinsip-prinsip HAM kepada


A B
masyarakat masyarakat

Peningkatan pengawasan dari masyarakat dan Peningkatan kualitas pelayanan publik untuk
C lembaga-lembaga politik terhadap setiap upaya D mencegah terjadinya berbagai bentuk
penegakan HAM yang dilakukan oleh pemerintah pelanggaran HAM oleh pemerintah

Menjatuhkan hukuman bagi orang yang


E
melakukan pelanggaran terhadap HAM

18. Salah satu bentuk pelanggaran HAM ringan adalah…

kelalaian dalam pemberian pelayanan Kesehatan memindahkan secara paksa anak-anak dari
A B
kelompok tertentu ke kelompok lain

memaksakan tindakan-tindakan yang bertujuan Penganiyaan kepada kaum minoritas


C D
mencegah kelahiran di dalam kelompok

memusnahkan seluruh atau sebagian kelompok


E
bangsa

19. Memindahkan secara paksa anak-anak dari kelompok tertentu ke kelompok lain termasuk jenis
pelanggaran…

A penganiayaan B kejahatan kemanusiaan

C penyiksaan D Kejahatan seksual

E kejahatan genosida
20. Desa Pancasila Desa Balun, Lamongan, Jawa Timur disebut sebagai desa Pancasila. Di sana ada tiga
agama besar yaitu Hindu, Islam, dan Kristen hidup berdampingan dengan damai. Sebuah masjid, gereja,
dan kuil berdiri berdampingan di pusat desa. Warga Desa Balun telah hidup berdampingan selama
puluhan tahun dengan semua perbedaan yang ada. Warga Desa Balu saling bantu dalam menyukseskan
perayaan hari besar agama. Pada waktu umat agama Islam merayakan hari raya Idul Fitri, umat
beragama lain turut bersilaturahmi. Begitu juga saat umat Kristen merayakan Natal. Pada perayaan Nyepi
umat Hindu membutuhkan ketenangan dan kekhusyukan dalam kegelapan. Pada saat itu juga, masjid
dan gereja yang dibangun di samping kuil, mematikan beberapa lampunya. Mereka juga mengadakan
kegiatan pengajian atau sembahyangan tanpa pengeras suara utama. Undang-Undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 menjamin hak asasi manusia sesuai wacana yaitu dalam…

A Pasal 26 B Pasal 27

C Pasal 29 D Pasal 28

E Pasal 30

21. Kewajiban warga negara dalam usaha bela negara diatur dalam UUD 1945 pasal …

A 27 ayat 2 B 27 ayat 3

C 27 ayat 1 D 23 A

E 30 ayat 1

22. Komponen sistem pertahanan dan keamanan Republik Indonesia berdasarkan ketentuan Pasal 30 Ayat
(2) UUD NRI 1945 adalah ...

Kepolisian Republik Indonesia merupakan Tentara Nasional Indonesia merupakan


A B
komponen pendukung bidang pertahanan komponen utama bidang pertahanan

Kepolisian Republik Indonesia merupakan Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian


C komponen utama bidang keamanan dan D Republik Indonesia merupakan komponen
pertahanan cadangan sistem pertahanan

Tentara Nasional Indonesia bersama rakyat


E merupakan komponen pendukung bidang
pertahanan

23. Contoh pengingkaran kewajiban sebagai warga negara adalah ....

A menaati hukum yang berlaku B Tidak melanjutkan pendidikan

C tidak membayar pajak D tidak memeluk agama

E tidak mempunyai tempat tinggal tetap


24. Hak warga negara untuk mengikuti pendidikan dasar dan dibiayai oleh pemerintah diatur dalam pasal ...
UUD 1945.

A 31 ayat 2 B 32 ayat 1

C 30 ayat 1 D 31 ayat 1

E 33 ayat 1

25. Contoh hak warga negara dalam bidang hukum adalah ...

setiap warga negara bebas mengeluarkan semua warga negara mempunyai hak membela
A B
pendapat diri di depan pengadilan

semua warga negara bebas menjalankan agama Setiap warga negara mendapatkan Pendidikan
C D
masing-masing

keikutsertaan warga negara dalam membela


E
Negara
Kunci jawaban

1. c 2. a 3. b 4. e

5. e 6. a 7. e 8. c

9. d 10. b 11. e 12. c

13. d 14. c 15. c 16. e

17. e 18. a 19. e 20. c

21. b 22. b 23. c 24. a

25. b

Anda mungkin juga menyukai