Anda di halaman 1dari 9

TUGAS REVIEW

Mata Kuliah : Bahasa Inggris

Oleh:

A.Musawir
230221038

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SINJAI
/2024
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Panyayang,
Kami panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang melimpahkan rahmat,
hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah yang
sedang kami pelajari yaitu “BAHASA INGGRIS”.
Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari
berbagai sumber dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan
baik dari segi rangkaian maupun tata bahasanya. Menerima segala saran dan kritik dari
pembaca agar kami dapat memperbaiki makalah ini Akhir kata kami berharap semoga
makalah ini bermanfaat bagi pembaca.
BAB I
PENDAHULUAN
A. Rumusan masalah
1. Part of Speech
2. Simple Present Tense
3. Simple Past Tense
4. Simple Perfect Tense
5. Present Progressive Tense
6. Simple Future Tense
7. Adjective Clause and Noun Clause
8. Gerund and Infinitif
9. Direct Speech and Quoted Speech

B. Tujuan masalah
1. Memahami Part of Speech
2. Memahami Simple Present Tense
3. Memahami Past Tense
4. Memahami Perfect Tense
5. Memahami Present Progressive Tense
6. Memahami Simple Future Tense
7. Memahami Adjective Clause and Noun Clause
8. Memahami Gerund and Infinitif
9. Memahami Direct Speech and Quoted Speech
BAB II
PEMBAHASAN
A. Part of Speech
1. Pengertian Part of Speech
Part of speech adalah klasifikasi kata yang dikategorikan berdasarkan peran
dan fungsinya dalam struktur Bahasa yang mencakup semua yang dimiliki bahasa itu
sendiri. Part of speech menunjukkan bagaimana kata berfungsi dalam arti serta
secara tata bahasa di dalam kalimat. Satu kata dapat berfungsi sebagai lebih dari
satu bagian ucapan jika digunakan dalam keadaan yang berbeda. Part of Speech
adalah jenis kata yang digunakan untuk menyusun kalimat untuk
menghubungkan ide atau untuk menyampaikan pemikiran dikenal sebagai part of
speech
Bagian tuturan memiliki dua fungsi dasar yaitu fungsi taksonomi (taxonomic)
dan fungsi statis (syntactic). Taksonomi mengacu pada kata-kata sebagai nouns, verbs dll.
Sedangkan, sistematik mengacu pada katakata sebagai subjek, objek, dll.

2. Jenis Part of Speech


Tata Bahasa (grammar) mengkategorikan kata-kata dalam bahasa Inggris menjadi 9
tipe dasar yang biasa juga disebut "kelas kata". Sebagian besar jenis bahasa dapat
dibagi menjadi beberapa sub-kelas. Sangat penting untuk mengenali jenis kata.
Ini membantu kami menganalisis kalimat dan memahaminya. Ini juga membantu
kita membangun kalimat yang baik.

3. Contoh Part of Speech

a) Merry has three cats at home. (Merry punya tiga ekor kucing di rumah.)
b) Candra wears her new uniform today. (Candra mengenakan seragam barunya hari
ini.)
c) Monica very friendly, so many people like her. (Monica sangat ramah, sehingga
banyak orang menyukainya)
d) Because he know that she like traveling, he asked her to come along. (Karena dia
tahu dia menyukai traveling, dia memintanya untuk datang bersama)
e) It is my car, so it is mine. (Ini mobil saya, maka ini milik saya)

B. simple present
1. pengertian simple present
simple present tense merupakan bentuk kalimat sederhana yang
peristiwanya menunjukkan kebiasaan atau dilakukan secara berulang-ulang yang
berhubungan dengan waktu sekarang. Adapun bentuk dari simplepresent tenseyaitu
verbaldannominal.Rumus untuk bentuk verbal adalah: S+V1 (s/es) +O. Adapun
rumus untuk bentuk nominal adalah: S+to be1 (is, am, are)+Complement
(ANA).
Simple present tense digunakan untuk menunjukkan fakta atau suatu
kebenaran yang diketahui orang. Misalnya, terbitnya matahari dari timur dan
terbenam di barat. Selain itu, kalimat fakta bisa juga berkaitan dengan karakteristik
seseorang, misalnya vegetarian yang tidak makan daging.
2. Rumuss simple present
 Verbal
a) Kalimat Positif: S+ V (s/es)+ O
b) Kalimat Negatif: S+ do/does + not + V1 + O
c) Kalimat Tanya: Do/Does + S + V1 + O?
Keterangan:
S = Subjek (orang atau benda)
V = Kata kerja (menggunakan akhiran s/es jika subjeknya he/she/it pada
kalimat positif)
O= Objek (orang atau benda)
Pasangan Do: I/you/we/they ; Pasangan does: he/she/it
 Nominal
a) Kalimat Positif: S+ Is/am/are + C
b) Kalimat Negatif: S+ Is/am/are + not + C
c) Kalimat Tanya: Is/am/are + S + C?

3. Contoh Kalimat dengan Simple Present Tense

1. Ayah pergi kerja naik sepeda. (habit/kebiasaan)


My father goes to work by bicyle. (+)
My father does not go to work by bicyle. (-)
Does my father go to work by bicyle? (?)

2. Saya bermain tenis setiap hari. (habit/kebiasaan)


I play tennis everyday. (+)
I do not play tennis everyday. (-)
Do I play tennis everyday? (?)

3. Mereka berkendara ke Paris setiap liburan. (aksi berulang/ event)


They drive to Paris every holiday. (+)
They do not drive to Paris every holiday. (-)
Do they drive to Paris every holiday? (?)
C. Past Tense
Simple past tense merupakan jenis kalimat yang digunakan untuk
menceritakan kejadian yang terjadi di masa lampau yang mana telah selesai atau
berakhir di masa lampau itu juga. Jadi kita akan menggunakan tenses ini ketika kita
menceritakan aktivitas kita yang sudah selesai terjadi di masa lalu.
Contohnya kita ingin bercerita bahwa kita membeli sebuah buku kemarin sore.
Nah, karena aktivitas ini terjadi di masa lalu (kemarin sore) dan proses pembeliannya
sudah selesai, maka kita bisa menggunakan verb ini untuk menceritakannya
1. Penggunaan
Untuk menyatakan aktivitas yang terjadi pada waktu tertentu dimasa lampau
-She bought a book yesterday
-Ahmad went to London
2. Contoh kalimat
( + ) Subject + verb-II + object
( -) Subject + did + not + verb-I + object
( ? ) Did + subject + verb I + object + ?
( + ) He read holy qur‟an yesterday
( -) He did not read holy qur‟an yesterday
( ? ) Did he read holy qur‟an yerterday ? Yes, he has
3. Keteranan waktu
-Yesterday
-To days ago
-Last...
-Just now
D. Perfect Tense
Present perfect tense merupakan tata kalimat (grammatical tense) yang
digunakan untuk menunjukkan sebuah kegiatan di masa lampau yang masih terjadi
hingga saat ini.
1. Penggunaan
Dipakai untuk menyatakan suatu perbuatan yang telah terjadi pada waktu
lampau sebelum peristiwa lain menusul diwaktu lampau.Contoh :
-I graduated from Senior High School in 1990. i attended to University in 1991.
-I had graduated from Senior High School before I attended at university.On
Sunday morning, He panted my car. At Lunch time, My brother arrived.
-When My brother arrived, he had painted my car.
2. Rumus
 Verbal
( + ) Subject + had + V3 + Object
( -) Subject + had + not + V3 + Object
( ? ) had + Subject + V3 + Object + ?
 nominal
( + ) Subject + had + been
( -) Subject + had + not + been
( ? ) had + Subject + been + ?
3. Keterangan Waktu
-Afterpast perfect tense, past tense
-Past perfect tense beforepast tense
-Past perfect tense Whenpast tense
E. Present Progressive Tense
1. Pengertian Progressive Tense
Merupakan bentuk kata kerja yang digunakan untuk menyatakan aksi yang
sedang berlangsung sekarang (present) atau rencana di masa depan (future).
Adverb of time adalah adverb (kata keterangan) yang digunakan untuk
menyatakan waktu terjadinya suatu kegiatan atau peristiwa.
2. Fungsi Penggunaan Present Progressive Tense
ika kamu ingin menyatakan kegiatan atau aksi yang sedang dilakukan pada masa
sekarang ini.
a. Menyatakan kegiatan dalam jangka panjang.
b. Kegiatan jangka panjang meliputi aktivitas rutin yang sedang berlanhsung di
masa sekitar sekarang (minggu ini, bulan ini, tahun ini).
c. Jika kamu ingin memberitahukan rencanamu yang pasti.
d. Biasanya format atau rumus yang digunakan adalah sisipan “be + going to”
dalam kalimat.
3. Rumus Present Progressive Tense
a. Kalimat positif
 The ships are sailing. (Kapal-kapal itu sedang berlayar.)
 He is smiling. (Dia sedang tersenyum.)
b. Kalimat negative
 The ships are not sailing. (Kapal-kapal itu tidak sedang berlayar.)
 He is not smiling. (Dia tidak sedang tersenyum.)
4. Contoh kalimat
 She is brushing the bathroom floor. (Dia sedang menyikat lantai kamar
mandi.)
 I‘m driving a car to Bandung now. (Saya sedang mengendarai mobil ke
Bandung sekarang.)
 He‘s learning English in order to be a great guide. (Dia sedang mempelajari
bahasa Inggris agar menjadi pemandu wisata yang hebat.)
 I‘m living with my sister at the moment. (Saya tinggal dengan saudara
perempuan saya saat ini.)
 I’m spending my holiday on Kuta beach next month. (Saya sedang
menghabiskan liburan di pantai Kuta akhir bulan depan.)
F. Simple Future Tense
1. Pengertian
Simple future tense merupakan tenses untuk menjelaskan suatu peristiwa yang
belum mulai dan akan terjadi di masa yang akan datang. Kalimat pada simple future
tense dapat ditandai dengan penggunaan kata will, shall, dan going to. Simple future
tense juga digunakan untuk menyatakan suatu prediksi atau keinginan.
2. Rumus Simple Future Tense

(+) Subject+will/shall+V1+Object

Subject + to be (am/is/are) going to + V1

(-)
Subject+will/shall+not+ V1+Object
Subject + to be (am/is/are) + not + going to + V1

(?)
Will/shall+Subject+V1+Object

3. Contoh Penggunaan Simple Future Tense


 I will take school examination next week (Saya akan mengikuti ujian sekolah
pekan depan)
 Danny will be 17 years old next month (Danny akan berusia 17 tahun bulan
depan)
 We will arrive at Soekarno-Hatta International Airport at 09.00 a.m (Kita akan
tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta pukul 09.00 pagi)
G. Adjective Clause and Noun Clause
1. pengertian
Clause merupakan kelompok kata yang mengandung subjek dan predikat. Clause bisa
berupa kalimat yang dapat berdiri sendiri sebagai suatu kalimat atau juga dikenal
dengan independent clause. Dalam konstruksinya yang terdiri dari subjek dan
predikat, clause juga bisa disertai dengan objek ataupun kata keterangan.
Ciri-ciri clause:
 Clause bisa menjadi kalimat jika kepadanya menggunakan intonasi final
 – Dalam clause hanya terdapat satu predikat
 – Dalam kalimat jamak (plural), clause adalah bagian dari kalimat
2. Adverb clause diawali dengan kata yang disebut sebagai subordinate conjunction
(after, because, when, though, dll). Kata ini juga berfungsi sebagai penghubung antara
independen clause yang diterangkan.
Noun clause adalah bentuk noun (kata benda) dalam Bahasa Inggris. Noun
clause adalah sebuah dependent clause yang mempunyai fungsi sebagai kata benda.
Karena berfungsi sebagai kata benda, dapat digantikan dengan “it”.
Ciri-ciri
 What my mother cooks is always tasty / apa yang ibuku masak selalu enak
 That he is kind and smart is right / bahwa dia baik dan pintar adalah benar
 She afraid that I couldn’t come to her party / dia takut bahwa aku tidak dapat
datang ke pestanya
H. Gerund and Infinitif
1. Gerund adalah kata kerja yang mendapatkan akhiran ‘-ing’ dan memiliki fungsi
sebagai kata benda (noun) dalam kalimat.
 Sebagai subjek kalimat.
 Reading is my hobby.
 Baking is so much fun for me.
 Sebagai objek kalimat.
 I really enjoy swimming at the beach
 She likes drinking coffee.
2. nfinitive merupakan bentuk dasar kata kerja yang hadir setelah kata ‘to’. Beberapa
contoh penggunaan infinitive dalam kalimat adalah:
 setelah kata sifat
 It’s easy to forget that we all make mistakes.
 It’s hard to work on something that you don’t enjoy.
 Sebagai subjek kalimat.
 To work so hard for so long must be really exhausting.
 To bake a delicious cake is what she does best.
I. Direct Speech and Quoted Speech
1. pengertian
Direct speech (kalimat langsung) ialah kata-kata atau kalimat yang diucapkan
langsung oleh pembicara (orang pertama) dan ditulis apa adanya.
a. Contoh:
- She says, “ I am a clever student.”
- Dia berkata, “Saya seorang murid yang pandai.”
2. Contoh
b. He said, “I will come here” (Dia berkata, “Saya akan datang kesini”)
c. She says to her friend, “I have been waiting” (Dia berkata pada temannya,
“Saya sudah menunggu”)
d. He said to me, “Where are you going?” (Dia berkata pada saya, “Kemana
kamu akan pergi?”)
e. “You must not forget what i told you”, Dani said (“Kamu tidak boleh lupa apa
yang saya katakan padamu”, Kata Dani)

Anda mungkin juga menyukai