Anda di halaman 1dari 2

TIK BAB 1 KELAS 7 SMP

1 2

4 5

9 10

11 12

13

14 15 16

17

18 19

Across Down
1. Bagian komputer untuk menggerakkan 2. Alat yang memiliki fungsi sama dengan stabilizer
pointer/penunjuk dalam layar. saat menggunakan komputer.
4. Pilihan mode untuk menonaktifkan komputer. 3. Bagian komputer yang menyimpan data secara
7. Bagian output komputer yang menghasilkan suara. permanen.
8. Istilah pada mode komputer yang digunakan untuk 5. Tombol perintah untuk menonaktifkan komputer.
mengunci akun komputer yang sedang aktif. 6. Bagian input komputer untuk mengetik.
13. Istilah perangkat lunak komputer. 7. Alat yang berfungsi untuk menjaga tegangan arus
14. Istilah mematikan komputer dan langsung listrik agar stabil (normal)saat komputer
menghidupkannya kembali secara otomatis. digunakan.
17. Bagian output komputer yang berfungsi mencetak 9. Tampilan awal pada layar monitor saat komputer
gambar atau tulisan ke dalam kertas. dinyalakan.
18. Istilah perangkat keras komputer. 10. Posisi mata saat menggunakan komputer harusnya
... dengan monitor.
19. otak komputer.
11. Bagian output komputer yang menampilkan
gambar atau hasil input yang kita perintahkan pada
komputer.
12. Random Access Memory.
15. Istilah membuat komputer dalam keadaan tertidur
sementara.
16. Posisi punggung saat menggunakan komputer.

Anda mungkin juga menyukai