Anda di halaman 1dari 5

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS I) MADRASAH IBTIDAIYAH

TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Tema : 4 Hak dan Kewajibanku Hari / Tanggal :

Kelas : III (tiga) Waktu :

Muatan PPKn
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf, a, b atau c yang benar pada lembar
jawaban yang telah disediakan!
b. Pak Arman hidup nyaman di
1. Hak dan kewajiban harus lingkungan bertetangga
dilaksnakan secara .... c. orang-orang membuang sampah
a. bersama sembarang
b. seimbang 4. Contoh hak yang kita terima
c. berselang sebagai warga negara adalah ....
2. Setiap orang berhak mendapatkan a. membayar pajak
tempat tinggal yang berbentuk .... b. menaati peraturan lalu lintas
a. rumah c. mendapatkan perlindungan
b. mall hukum
c. aula 5. Sarana yang disediakan bagi
3. Sikap yang menunjukkan pejalan kaki yang ditandai dengan
pelaksanaan kewajiban ketika garis hitam putih ketika
bekerjasama dengan tetangga menyeberang jalan adalah ....
adalah .... a. halte
a. ayah dan para tetangga b. zebra cross
bergotong royong c.jembatan
membersihkan selokan

II. Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
6. Ketika dibelikan baju baru, kita harus mengucapkan ....
7. Sesuatu yang harus kita lakukan adalah ....
III. Jawablah pertanyaan –pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
8. Sebutkan 3 contoh kewajiban anak di rumah !
Muatan Bahasa Indonesia
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf, a, b atau c yang benar pada lembar jawaban
yang telah disediakan!
1. Salah satu budaya hidup sehat a. Ayah Bagus harus mengantar
adalah .... tetangga ke bengkel
a. banyak tidur b. Ayah jangan mengantar
b. main sepuasnya c. Sebaiknya Bagus meminjamkan
c. menjaga pakaian bersih pompa.
2. Berikut ini saran yang tepat untuk 4. Kalimat saran biasanya
untuk menjadi anak yang pintar, menggunakan kata ....
kecuali .... a. sebaiknya
a. sering mengerjakan latihan soal b. janganlah
b. sering bermain dengan teman c. tidak boleh
tanpa mengenal waktu 5. Kata yang sesuai dengan kaidah
c. sering membaca buku pelajaran bahasa yang sudah digunakan
adalah...
3. Tetangga Bagus membutuhkan a. kata serapan
pompa sepeda.Ayah Bagus b. bahasa gaul
memiliki pompa . Kalimat saran c. katabaku
yang tepat untuk Bagus adalah ....
II. Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
6. Kalimat yang berisi pendapat, usulan, komentar atau tanggapan adalah ....
7. Tempat untuk pejalan kaki adalah ....
III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
8. Banyak pengendara motor yang menerobos lampu merah, bagaimana saran yang
dapat kamu berikan ?
Muatan Matematika
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf, a, b atau c yang benar pada lembar jawaban
yang telah disediakan!
1. Hasil dari 1.182 + 1.256 adalah ... a. 550 dan 250
a. 2.384 b. 590 dan 390
b. 2.438 c. 370 dan 270
c. 2.843 5. Pak Royan memiliki roti berjumlah
2. Ibu membeli 386 butir telur ayam. Ibu 250 buah. Roti tersebut akan
juga membeli 250 butir telur bebek. dimasukkan ke dalam 5 kantong
Jumlah telur yang dibeli ibu adalah ... plastik sama banyak , maka masing-
butir masing kantong plastik berisi ....
a. 60 buah
a. 636 b. 50 buah
b. 649 c. 40 buah
c. 686
3. 75 x 4 = n n adalah ....
a. 150
b. 250
c. 300
4. Berikut ini pasangan bilangan yang
menghasilkan selisih 200 ....
II. Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
6. 1025 - = 500
7. Ibu membeli 14 kg beras untuk seminggu.Berapakah kebutuhan beras untuk
sehari ?

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
8. Jumlah siswa MI Harapan Jaya adalah 486 , sedangkan 80 siswa tidak disambut
ketika masuk madrasah.Berapa jumlah siswa yang disambut ketika masuk
madrasah?
Muatan SBdP
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf, a, b atau c yang benar pada lembar
jawaban yang telah disediakan!
a.melompat
1. Pola irama berjalan menurut .... b. melangkah
a. lirik c. bersila
b. birama 4. Gambar di samping
c. tempo adalah merupakan
2. Berikut yang merupakan warna bidang ..
primer adalah ... a. persegi
a.merah b. segitiga
b.ungu c. persegi panjang
c.coklat
3. Contoh gerak tari pada gambar di 5. Karya dekoratif berguna untuk ....
bawah ini adalah .... a. belajar
b. berdagang
c. hiasan

II. Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
6. Warna yang bukan terbuat dari campuran warna lain adalah ....
7. Rambu – rambu lalu lintas biasanya berwarna ....
III. Jawablah pertanyaan –pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap pada
lembar jawaban yang telah disediakan!
8. Sebutkan 3 macam gerakan kaki dalam tarian !
Muatan PJOK
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf, a, b atau c yang benar pada lembar jawaban
yang telah
disediakan

1. Permainan berikut ini yang 4. Berikut ini termasuk


memerlukan alat adalah ... permaininan
a. Gobak Sodor tradisional adalah ....
b. Kasti a. Jumping jack
c. Petak umpet b. Futsal
2. Kita perlu ... agar tubuh segar c. Petak umpet
setelah melakukan aktivitas. 5.Berjalan dan berlari
a. Makan mengandalkan kekuatan ....
b. Minum a. mata
c. Istirahat b.tangan
3. Anak – anak berlari dari garis c.kaki
start menuju garis ....
a. Finis
b. Awal
c. Mula

II. Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat
pada lembar jawaban yang telah disediakan!
6. Tempe dan tahu banyak mengandung ....
7. Berolahraga secara rutin agar tubuh menjadi ....
III. Jawablah pertanyaan- pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap
pada lembar jawaban yang telah disediakan!
8. Tuliskan makanan 4 sehat 5 sempurna !

Anda mungkin juga menyukai