Anda di halaman 1dari 22

METALURGI FISIK

Disusun Oleh

Eko Surojo
Jurusan Teknik Mesin
FT - UNS
STRUKTUR KRISTAL
 Di dalam logam padat, atom-atom tersusun
secara teratur dan berulang dalam pola tiga
dimensi. Struktur seperti itu disebut dengan
kristal
 Struktur kristal berpengaruh terhadap sifat
bahan
 Untuk mendeskripsikan struktur kristal,
atom dianggap sebagai bulatan (bola) padat
yang memiliki diameter tertentu
Contoh struktur kristal:
Sel satuan
Pengertian :
Pola geometri terkecil dan berulang
Jenis-jenis sel satuan

1. FCC (Face Centered Cubic)

the cube edge length a and the atomic


radius R are related through:
Coordination number:
For metals, each atom has the same number of nearest-
neighbor or touching atoms

Atomic packing factor (APF):


2. BCC (Body Centered Cubic)
3. Hexagonal Close Packed
Struktur kristal dari beberapa logam
DENSITY COMPUTATIONS
Bidang kristalografi
Dinyatakan dalam indeks Miller (h k l):
cara menentukan indeks Miller :
- cari panjang potong pada sumbu x, y
dan z
- Lakukan pembalikan dari angka yang
diperoleh
- Kalikan (dengan faktor pengali) hasil
pembalikan sehingga diperoleh
bilangan bulat yang terkecil
Contoh bidang kristalografi
Arah kristalografi
Dinyatakan dalam [u v w] yang
merupakan vektor.
Contoh :

Indeks arah di atas = [120]


Struktur Kristal susunan rapat
Sel satuan FCC dan HCP merupakan
kristal susunan rapat. Dapat
dideskripsikan di dalam bidang susunan
rapat. Jika pusat atom pada bidang
susunan rapat diberi label, maka
susunan kedua kristal (FCC & HCP)
dapat digambarkan sebagai berikut :
Susunan rapat FCC dan HCP

(a) FCC dengan susunan :


ABCABC….
(a) HCP dengan susunan :
ABAB…..
Susunan rapat FCC
Susunan rapat HCP
Butir

Kumpulan sel satuan yang mempunyai


orientasi sama
Kebanyakan kristal logam padat tersusun
atas sejumlah banyak butir, dimana bahan
seperti ini disebut dengan polikristal
Tahapan proses pembekuan yang menggambarkan
terbentuknya butir:
Butir dilihat di bawah mikroskup:

Pengamatan butir :
a. Permukaan yang sudah dipolish & dietsa terbentuk lekukan di batas
butir sehingga memberikan karekteristik pemantulan yang berbeda
b. Hasil foto spesimen paduan besi-kromium

Anda mungkin juga menyukai