Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA


DIREKTORAT PRESERVASI JALAN DAN JEMBATAN WILAYAH II
Jalan Pattimura No.20 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12110, Telepon (021) 7395725 Faksimili (021) 7243704

LAPORAN HASIL RAPAT


Pembahasan Usulan Penanganan Tanggap Darurat dan Pasca Bencana Alam Provinsi
Maluku Utara

Hari/ : Senin / 2 Oktober 2023 Acara : Pembahasan Usulan


Tanggal Penanganan Tanggap Darurat dan
Jam : 15.00 WIB Pasca Bencana Alam Provinsi
Tempat : Zoom Meeting Maluku Utara
Meeting ID : 844 3148 4310
Passcode : longsoran

Peserta

Dokumentasi Rapat

1
Subdit Preservasi Jalan Dan Jembatan Wilayah 2
 Kasubdit Perencanaan Teknis Preservasi Jalan Dan Jembatan Wilayah 2
- Apakah usulan yang terbaru yakin bisa diselsaikan dengan pasangan batu?
- Data ukur awal yang dijadikan dasar dalam menentukan volume harus jelas
sumbernya dari mana.
 Kasubdit Preservasi Jalan dan Jembatan Wilayah 2B
- Catatan untuk teman2 dibalai untuk mengejar progress fisik dan melengkapi
kelengkapan administrasi
 Pak Trunajaya
- Jika PPK dan Kasatker yakin dapat diselesaikan, tentu harus ada pembutiannya
baik itu lintasan kritisnya atau apapun yang dapat membuktikan bahwa pekerjaan
penanganan ini dapat diselesaikan di tahun anggaran 2023
 Dukungan Teknis Wil.2B (Pak Tito)
- Lebih baik semuanya diperhitungan dengan menggunakan Ms. Project agar
lintasan kritisnya dapat terlihat, jadi sebaiknya tidak hanya menggunakan excel
saja
 Dukungan Teknis Rentek (Pak Bavin)
- Metode kerja mohon dapat dipertimbangkan, karna dengan pasangan batu
sepertinya kurang efektif.

BPJN Maluku Utara


 PPK 2.2 (Pak Yusep Lingga)
- Pengadaan pasangan batu sudah dilakukan dan material akan tiba hari Jum’at 6

2
Oktober 2023

Anda mungkin juga menyukai