Anda di halaman 1dari 5

QUIZ UUD 1945 -Part 1

1. Menurut Pasal 1 UUD 1945 amandemen, MPR tidak lagi melakukan


sepenuhnyakedaulatan rakyat, karena ...
a. Kedaulatan berada di tangan rakyat
b. Kedaulatan sepenuhnya dilakukan melalui pilpres langsung
c. Kedaulatan berada ditangan legislatif dan presiden/wapres yang dilakukan
melaluimekanisme pemilihan langsung
d. Kedaulatan berada di tangan Mahkamah Konstitusi
2. Berikut ini yang bukan termuat dalam isi UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
adalah...
a. Hak dan kewajiban warga negara c. Keuangan negara
b. Pembagian daerah d. Pemisahan kekuasaan

3. Salah satu fungsi UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebagai alat kontrol yang
berarti...
a. Pedoman dalam penyelenggaraan kehidupan berbangsa dan bernegara
b. Pedoman dalam penyusunan peraturan perundang-undangan
c. Hukum/norma yang lebih rendah sesuai atau tidak dengan norma yang lebih tinggi..
d. Sumber hukum bagi hukum yang ada ditingkat bawah

4. Seluruh peraturan perundang-undangan di bawah UUD Negara Republik Indonesia Tahun


1945, tidak boleh bertentangan dengan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
karena...
a. memuat hal-hal yang prinsip c. merupakan hukum tertulis
b. merupakan hukum dasar d. dibuat oleh para pendiri negara

5. Salah satu hasil perubahan UUD 1945 adalah...


a. Kekuasaan presiden berada di bawah MPR
b. DPR memiliki kekuasaan eksekutif
c. Pemilihan presiden secara langsung
d. Adanya lembaga DPD yang dipilih oleh DPR

6. UUD 1945 merupakan supreme law yang berarti.


a. memuat hal-hal yang prinsip c. merupakan hukum tertulis
b. merupakan hukum dasar d. dibuat oleh para pendiri negara

7. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 memiliki fungsi yang salah
satunya adalah...
a. Organisasi negara pada suatu lembaga
b. alat memaksa dari aturan yang berlaku
c. alat kontrol dari norma hukum yang rendah terhadap norma hukum yang tinggi
d. sumber hukum yang tinggi

8. Setiap peraturan perundang-undangan harus sesuai dengan kenyataan yang ada di dalam
kehidupan masyarakat.
Landasan yang digunakan di dalam pernyataan tersebut adalah ...
a. Filosofis c. Yuridis
b. Sosiologis d. Normatif

9. Menurut UU No. 12 Tahun 2011, tata urutan peraturan perundang-undangan yang berada
dibawah UUD 1945 adalah ...
a. Ketetapan MPR c. Peraturan presiden
b. Perppu d. Undang-undang

10. Tata urutan perundang-undangan RI pertama kali diatur dalam ...


a. Tap MPR No. XX/MPRS/1966 c. Tap MPR No. III/MPR/2004
b. Tap MPR No. III/MPR/2000 d. UU No. 10 Tahun 2004

11. Peraturan yang digunakan untuk melaksanakan Undang-Undang Dasar 1945 adalah...

a. UUD 1945 c. Undang-undang


b. Ketetapan MPR d. Peraturan Pemerintah (PP)

12. Hasil perubahan UUD 1945 yang ketiga dilaksanakan pada tanggal 9 November 2001,
menambah jumlah pasal dalam pasal 24 tentang kekuasaan kehakiman, yaitu pasal….
A. Pasal 24B dan 24C
B. Pasal 24C dan 24D
C. Pasal 24D dan 24E
D. Pasal 24E dan 24F
E. Pasal 24F dan 24G

13. Kandungan yang terdapat dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke-3 adalah….
A. Negara persatuan adalah negara yang melindungi bangsa Indonesia seluruhnya.
B. Menunjukkan konsekuensi logis bahwa undang-undang dasar harus mengundang isi yang
mewajibkan pemerintah dan lain-lain penyelenggara negara untuk memelihara budi pekerti
kemanusiaan yang luhur, dan memegang teguh cita-cita moral rakyat yang luhur.
C. Keadilan sosial yang didasarkan pada kesadaran bahwa manusia mempunyai hak dan
kewajiban yang sama untuk menciptakan keadilan sosial dalam kehidupan masyarakat.
D. Negara mengatasi segala paham golongan, menghendaki persatuan yang meliputi segenap
bangsa Indonesia.
E. Sistem negara yang terbentuk dalam undang-undang dasar haruslah ber dasar kedaulatan
rakyat dan berdasar permusyawaratan/perwa kilan. Pokok pikiran ketiga adalah penjelmaan
sila keempat Pancasila.

14. Fungsi pembukaan UUD 1945 yang mencantumkan dasar negara yang tersusun secara
hierarki dan piramida dan piramida di Indonesia menjadi ciri dan karakteristik bangsa
merupakan fungsi pembukaan UUD 1945 alinea ke-….
A. I
B. II
C. III
D. IV

15. Amandemen UUD 1945 yang ketiga dilakukan pada tanggal….


A. 9 September 2001
B. 9 Oktober 2001
C. 9 November 2001
D. 9 Desember 2001
E. 10 Desember 2001

16. Adapun dasar pemikiran dilakukan perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 antara lain sebagai berikut ini, kecuali….
A. Karena kekuasaan tertinggi ada di tangan MPR maka tidak terjadi checks and balances
pada lembagalembaga kenegaraan.
B. Sistem yang dianut UndangUndang Dasar 1945 adalah dominan eksekutif (executife
heavy), yakni kekuasaan dominan di tangan presiden.
C. Rumusan Undang-Undang Dasar 1945 tentang semangat penyelenggaraan agar sudah
didukung ketentuan konstitusi yang memuat aturan dasar tentang kehidupan yang demokratis,
supermasi hukum pemberdayaan rakyat, penghormatan hak asasi manusia (HAM), dan
otonomi daerah.
D. Undang-Undang Dasar 1945 mengandung pasal-pasal yang terlalu “luwes” sehingga dapat
menimbulkan lebih dari satu tafsiran (multitafsir).
E. Undang-Undang Dasar 1945 terlalu banyak memberikan kewenangan kepada kekuasaan
Presiden untuk mengatur hal-hal penting dengan undang-undang.

17. Bentuk negara Indonesia berdasarkan UUDS adalah ....

a. kesatuan
b.federasi
c. parlementer
d. presidensial

18. Rasa persatuan dan kesatuan menjalin rasa kebersamaan dan saling melengkapi antara
satu dengan yang lain, Menjalin rasa kemanusiaan dan sikap saling toleransi serta rasa
harmonis untuk hidup berdampingan, dan Menjalin rasa persahabatan, kekeluargaan, dan
sikap tolong menolong antar sesama, serta sikap nasionalisme."
Penjelasan di atas merupakan makna dari …
a. Kebangsaan
b. Kesatuan
c. Kewarganegaraan
d. Kebhinekaan

19. Pasal 35 Undang-Undang Dasar 1945 selengkapnya berbunyi ….

a. Bahasa Negara ialah Bahasa Indonesia


b. Bendera Negara Indonesia ialah Sang Merah Putih
c. Lambang Negara ialah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika
d. Semboyan negara adalah Bhinneka Tunggal Ika
e. Lagu Kebangsaan ialah Indonesia Raya

utusan untuk mengubah pasal-pasal Undang-Undang Dasar dilakukan dengan persetujuan


sekurang-kurangnya …. dari seluruh anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat.

a. 2/3 ditambah 1
b. 1/3 ditambah 1
c. 40% ditambah 1
d. 50% ditambah 1
e. 60% ditambah 1

20. Pasal 1 ayat 2 UUD 1945 bersumber dari salah satu nilai Pancasila yaitu sila ke
a. Sila ke dua
b. Sila ke tiga
c. Sila ke empat
d. Sila ke lima
e. Sila satu

21. Pasal 28 UUD 1945 bersumber dari salah satu nilai Pancasila yaitu sila ke
a. Sila ke dua
b. Sila ke tiga
c. Sila ke empat
d. Sila ke lima
e.Sila satu

23. Pasal 33 ayat 1,2,dan 3 UUD 1945 bersumber pada nilai Pancasila yaitu
a. Sila ke dua
b. Sila ke tiga
c. Sila ke empat
d. Sila ke lima
e.Sila satu

24. Kegiatan pertanian dan perkebunan termasuk salah satu upaya yang dilakukan demi
menciptakan kemakmuran Rakyat, ini merupakan perwujudan dalam pokok pikiran pancasila
yang ke?
a. pokok pikiran yang ke satu
b. pokok pikiran yang ke dua
c. pokok pikiran yang ke tiga
d. pokok pikiran yang ke empat
e. pokok pikiran yang ke satu dan empat

25. Seluruh peraturan perundang-undangan di Indonesia harus bersumber pada Pembukaan


Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang didalamnya terkandung
asas kerohanian negara yaitu
a. Pancasila
b. Hukum Adat
c. Hukum tidak tertulis
d. Konstitusi
e. Norma

Anda mungkin juga menyukai