Anda di halaman 1dari 4

OBSERVASI

STANDAR ASESMEN SUMATIFDALAM PROSES PEMBELAJARAN


TAHUN PELAJARAN 2023/2024
21 November 2023

Nama Sekolah : …………………………………………….


Nama Guru : ………………………….…………………
NIP. : ………………………….…………………
Mengajar Kelas/Mapel : ………………………….…………………
Mata Pelajaran : …………………………….………………
Jlh. Jam Mengajar : …………………………..…………………
Bersertifikasi : …………………………………………….

Petumjuk Mengerjakan
Berilah tanda cekklis (v) jika anda sudah atau belum meiliki Daftar Nilai, Format Asesemen dan sudah atau
belum menggunkan dalam proses kegitan pembelajaran !

No Soal / Pertanyaan Sudah Belum


1 Apakah anda telah memilki daftar nilai siswa hasil asesmen pembelajaran ?

2 Apakah anda sudah memiliki format Asesme Kognitif Akhir Lingkup Materi dan sudah
menggunakan dalam proses pembelajaran di sekolah?
3 Apakah anda memiliki jurnal sikap sebagai kelengkapan Rubrik Asesmen Sikap (P5)
4 Apakah jurnal sikap yang anda miliki sudah digunakan dalam proses pembelajaran ?
5 Apakah anda sudah memiliki format Rubrik Asenmen Sikap (P5) ?
6 Apakah format Rubrik Asesmen Sikap (P5) yang anda memiliki sudah digunakan dalam
proses pembelajaran ?
7 Apakah anda meniliki format Asesmen Proyek dalam proses pembelajaran?
8 Apakahi format Asesmen Proyek yang anda memiliki sudah digunakan dalam proses
pembelajaran di sekolah ?
9 Apakah format Assesmen yang anda gunakan mengacu kepada rubrik Asesmen ?
10 Apakah anda meniliki format Asesmen Ketrampilan dalam proses pembelajar?
11 Apakahi format Asemen Ketrampilan yang anda memiliki sudah digunakan dalam
proses pembelajaran di sekolah ?
12 Apakah format Asesmen Ketramplan yang anda gunakan mengacu kepada Rubrik
Asesmen Ketrampilan
13 Apakah anda neniliki format Asesmen Portopolio dalam proses pembelajaran ?
14 Apakahi format Asesmen Portopolio yang anda memiliki sudah digunakan dalam proses
pembelajaran di sekolah ?
15 Apakah format Asesmen Portopolio yang anda gunakan sudan mengacu kepada rubrik
Asesmen Portopolio ?
Jumlah Skor Perolehan

Nilai = Skor Perolehan : Skor maksimal x 1 00 ( : 15 x 100 )

Tumijajar, 21 Nopember 2023


Guru Ma[pel/Kelas …………

…………………………………..
NIP
PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 21 TUMIJAJAR KECAMATAN TUMIJAJAR
NIS : 100051 NPSN : 10808594 NSS : 101181202005
Alamat : Jl.Jendral Sudirman Tiyuh.Daya Sakti Kec. Tumijajar Kab. Tulangbawang Barat Kode Pos 34692

BERITA ACARA
WORK SHOP
PENINGKATAN KOMPETENSI GURU DENGAN MEMBUAT AKSI NYATA PADA PMM
JENJANG SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI 21 TUMIJAJAR
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Pada hari ini Senin, Lima Oktober tahun dua ribu dua puluh tiga, SD Negerii 21 Tumjajar
yang beralamat di Jalan Raya Dayasakti kecamatan Tumijajar kabupaten Tulang Bawang
Barat melaksanakan kegiatan Work Shop dengan tema “ Penigkatan Kopetensi Guru
dengan membuat aksi nyata pada PMM jenjang Sekolah Dasar di SD Negeri 21 Tumijajar
Tahun Pelajaran 2023/3024”

Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh guru kelas/mata pelaran dengan harapan setelah selesainya
kegiatan ini guru paham dan mengerti sekaligus melaksanakan dan membuat aksi nyata PMM
dalam proses pembelajaran

Pelaksanaan Work Shop selama sehari dengan Pemateri atau Narasumber Bapak Anggi
Hermawan, M.Pd. dan Pengawas Pembina H. Bapak Eko Pratikto, S.Pd.., M.Pd.I SD Negeri 21
Tumijajar

Demikian Berita Acara pelaksanaan kegiatan Work Shop ini dibuat untuk diketahui dan sebagai
laporan.

Tumijajar, 05 Oktober 2023


Mengetahui, Kepala Sekolah
Pengawas Pembina

H. EKO PRATIKTO, S.Pd., M.Pd.I. ASTRIDA, S.Pd.


NIP.196605171992031994 NIP.197108311999032003
DAFTAR HADIR
KEGIATAN WORK SHOP PENINGKATAN KOPETENSI GURU
DALAM MENYUSUN ASESMEN SUMATIF
SD NEGERI 21 TUMIJAJAR
T.P. 2023/2024

21 Nopember 2023

Tanda Tangan
No Nama NIP JABATAN
Ganjil Genap
1 H. Eko Pratikto, S.Pd., Pengawas 1
196605171992031004
M.Pd.I.
2 Kepala Sekolah 2
Astrida, S.Pd 197108311999032003

3 Guru Kelas 1 3
Slamet Rahayu S.Pd 196606251991122001

4 Guru Kelas 6B 4
Daud, A.Ma.Pd 196807021992031014

5 Siti Yumrotun Nasiroh, Guru Kelas 5 5


196707032007012008
S.Pd
6 Guru Kelas 3 6
Gemah Ripah, S.Pd 196903042008012010

7 Guru Kelas 2 7
Rismiyati, S.Pd 197108162006042010

8 Guru Kelas 4 8
Gimin, S.Pd 196508182008011004

9 Guru Kelas 6A 9
Fatria Lina, S.Pd 197902042010012010

10 Guru BDL 10
Rosita, S.Pd 197105082022212002

11
Ismawati, S.Pd
- Guru PAI 11

12 Guru B. Inggris 12
Sulis Setiawati, A.Ma -
13 Guru PJOK 13
Aris Setiawan, S.Pd -
14 Veri Irawan Tata Usaha 14
-
15 Shafa Moreta Alditya Penjaga 15
-
Perpustakaan

Tumijajar, 21 Nopember 2023


Mengetahui, Kepala Sekolah
Pengawas Pembina,

H. EKO PRATIKTO, S.Pd., M.Pd.I. ASTRIDA, S.Pd.


NIP. 196605171992031004 NIP. 197108311999032003
PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI 21 TUMIJAJAR KECAMATAN TUMIJAJAR
NIS : 100051 NPSN : 10808594 NSS : 101181202005
Alamat : Jl.Jendral Sudirman Tiyuh.Daya Sakti Kec. Tumijajar Kab. Tulangbawang Barat Kode Pos 34692

BERITA ACARA
WORK SHOP
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA
JENJANG SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI 21 TUMIJAJAR
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Pada hari ini Senin, Delapan Desember tahun dua ribu dua puluh tiga, SD Negerii 21
Tumjajar yang beralamat di Jalan Raya Dayasakti kecamatan Tumijajar kabupaten Tulang
Bawang Barat melaksanakan kegiatan Work Shop dengan tema “ Projek Penguatan Profil
Pelajar Pancasila jenjang Sekolah Dasar di SD Negeri 21 Tumijajar Tahun Pelajaran
2023/3024”

Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh guru kelas/mata pelaran dengan harapan setelah selesainya
kegiatan ini guru paham dan mengerti sekaligus melaksanakan dan Mengembangkan P5 dalam
proses pembelajaran

Pelaksanaan Work Shop selama sehari dengan Pemateri atau Narasumber H. Bapak Eko
Pratikto, S.Pd.., M.Pd.I. Pengawas Pembina SD Negeri 21 Tumijajar

Demikian Berita Acara pelaksanaan kegiatan Work Shop ini dibuat untuk diketahui dan sebagai
laporan.

Tumijajar, 08 Desember

2023
Mengetahui, Kepala Sekolah
Pengawas Pembina

H. EKO PRATIKTO, S.Pd., M.Pd.I. ASTRIDA, S.Pd.


NIP.196605171992031994 NIP.197108311999032003

Anda mungkin juga menyukai