Anda di halaman 1dari 2

1. Berikut merupakan pencemar biologi, kecuali......

a. Minyak d. salmonella thyposa


b. Entamoeba coli e. escherichia coli
c. mikroorganisme
2. dibawah ini merupakan indikator fisik polusi udara adalah.....
a. rasa d. tekstur
b. PH e. bau
c. Keberadaan lumut kerak
3. Komponen Berikut Yang Dijadikan Indikator Bagi Polusi Tanah,Kecuali....
a. Cacing tanah d. salinitas
b. Kandungan fosfor e. warna
c. Bakteri koliform
4. Setiap hari,hutan kita di jarah.Tidak mengherankan udara semakin terasa panas.Oleh karena
itu,.....
a. tiap siswa wajib membawa pohon jati untuk ditanam di sekolah
b. kita wajib menangkap penjarahnya
c. melaporkan ke RT jika kita tahu ada orang yang menebang pohon
d. kita membentuk tim relawan,kemudian masuk hutan untuk mencatat pohon yang masih
ada
e. kita turut melakukan gerakan penghijauan minimal di halaman rumah dan sekolah
5. Manusia memiliki kelebihan di banding organisme lain sehingga manusia dapat secara optimal
mengembangkan lingkungan melalui pengembangan.....
a. pertanian d. perikanan
b. industri e. peternakan
c. ilmu dan teknologi
6. Tindakan berikut ini yang tidak sesuai dengan etika lingkungan adalah .....
a. pembakaran sampah plastik di permukiman d. sistem tebang pilih
b. penimbunan limbah di lubang galian e. rehabilitasi satwa langka
c. pengolahan limbah sebelum di buang ke sungai
7. Disudut perempatan jalan terlihat seonggok sampah yang telah terkumpul, namun belum
sempat diangkut oleh petugas kebersihan.Langkah yang sebaiknya kita lakukan adalah.....
a. punguti dan buang ke sungai d. biarkan berada pada tempatnya
b. menggunakannya sebagai sarana mainan e. bakar agar tidak kotor
c. mencari petugas kebersihan setempat
8. Apabila kita telah menyadari adanya pengaruh negatif pencemaran,tindakan yang tepat kita
lakukan terhadap timbunan sampah yang ada di sekitar kita adalah.....
a. membiarkannya saja
b. membakar agar segera bersih
c. memberikan masukan ke ketua RT agar di adakan kerja bakti
d. menghentikan pembuangan sampah cari tempat pembuangan baru
e. setiap ada gerakan kebersihan kita harus membantu
9. Sikap kita saat mendengar berita saudara kita terlanda bencana,padahal kita berada jauh dari
lokasi adalah.....
a. segera berkoordinasi dengan teman-teman membentuk POSKO
b. biasa saja,bukankah semua peristiwa sudah ada yang mengatur
c. secepat mungkin segera menjenguk korban
d. mengumpulkan bahan bahan bantuan untuk segera di serahkan pada badan-badan yang
menanganinya
e. melapor pada pihak yang berwajib
10. Wujud kepedulian kita terhadap keadaan lingkungan di sekitar tempat tinggal berupa.....
a. sering mendengarkan pergunjingan tetangga
b. pengembangan hobi sepeda santai
c. pembentukkan kelompok belajar
d. pemanfaatan uang saku kita secara maksimal untuk membeli tanaman langka yang di
lindungi
e. sikap hemat energi dan tidak berperilaku konsumtif
11. Organisme yang sering berperan sebagai para meter pencemaran air adalah.....
a. amoeba proteus d. mitrosomonas
b. escherichia coli e. spirogyra
c. euchema spinosum
12. Penebangan hutan tidak beraturan,pembuangan sampah tidak pada tempatnya,pembuangan
Limbah pabrik tidak memenuhi ketentuan, secara langsung mengakibatkan.....
a. berkurangnya populasi manusia d. rusaknya hewan dan tumbuhan
b. punahnya beberapa jenis hewan e. timbulnya sikap individualisme
c. rusaknya kondisi sosial budaya
13. contoh polusi udara yang berasal dari sumber alami adalah.....
a. asap pabrik d. gunung meletus
b. bakaran sampah e. fotosintesis
c. cahaya matahari
14. hasil pembakaran bahan bakar adalah.....
a. karbon monoksida d. amonia
b. oksigen e. nitrogen
c. sulfur
15. contoh polutan yang umumnya dihasilkan oleh lingkungan pertanian adalah...
a. merkuri dan zat radioaktif d. fosfor dan nitrogen
b. nitrogen dan minyak e. hidrokarbon dan fosfor
c. klorin dan sulfur dioksida
16. .

ESAY
17. Sebutkan masing – masing 3 contoh polutan air yang berasal dari rumah tangga dan polutan
diudara yang berasal dari kendaraan bermotor!
18. Jelaskan hubungan antara polusi tanah, polusi air dan polusi udara !
19. Apa yang dimaksudkan dengan DO dan BOD ?
20. Jelaskan bahaya dari serat asbes dan pengharum ruangan !
21. jelaskan mengapa cacing tanah dapat menjadi indikator biologi bagi polusi tanah !

1 C 11 A 21 B
2 A 12 A 22 C
3 D 13 E 23 D
4 A 14 A 24 E
5 C 15 A 25 A
6 D 16 D
7 D 17 A
8 D 18 D

Anda mungkin juga menyukai