Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA PARIAMAN

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA


TK NEGERI 01 PARIAMAN TIMUR
JL. H. Samnanhudi Komplek Kantor Camat Pariaman Timur Desa Sungai Pasak

KEPUTUSAN KEPALA TAMAN KANAK – KANAK NEGERI 01 PARIAMAN TIMUR


KOTA PARIAMAN
NOMOR. 422 / … / TKN 01 Partim /2023

TENTANG

REVISI PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR


SEMESTER II (DUA) TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Menimbang : bahwa untuk kelancaran proses belajar dan mengajar di Taman


Kanak – Kanak Negeri 01 Pariaman Timur perlu ditetapkan
pembagian tugas guru dengan Keputusan Kepala Taman Kanak –
Kanak.

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional;
2. Undang – Undang Nomor14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru,
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
19 Tahun 2017 tentang Perubahan Peraturan Pemerintah Nomor
74 Tahun 2008 tentang Guru;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar
Nasional Pendidikan, sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan
Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar
Nasional Pendidikan;
5. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022 tentang Standar
Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang
Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah;
6. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 tentang Standar Isi
pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan
Pendidikan Menengah;
7. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022 tentang Standar
Proses pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan
Dasar, dan Pendidikan Menengah;
8. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022 tentang Standar
Penilaian pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan
Dasar, dan Pendidikan Menengah;
9. Kepmendikbudristek Nomor 262/M/2022 tentang Perubahan
atas Kepmendikbudristek Nomor 56/M/2022 tentang Pedoman
Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran.

Memperhatikan : Hasil rapat……………….

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
Kesatu : Pembagian Tugas Guru dalan Proses Belajar dan Mengajar
Semester II (dua) Tahun Pelajaran 2022/2023 sebagaimana tertulis
pada lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dengan
keputusan ini.
Kedua : Semua biaya yang ditimbulkan akibat ditetapkannya keputusan ini
dibebankan kepada BOP Taman Kanak – Kanak Negeri 01 Pariaman
Timur.
Ketiga : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan dilakukan
perbaikan dan penyesuaian sebagaimana mestinya.
Keempat : Keputusan ini berlaku Tanggal 1 Januari 2023 sampai dengan 30
Juni 2023.

Ditetapkan di : Sungai Pasak


Pada Tanggal : 3 Februari 2023

Kepala Taman Kanak – Kanak,

DESI FEBRI SANDI, S.Pd.


NIP. ……………………………..
Catatan.

1. KOP SURAT.
 Kop surat sudah sesuai dengan Perwako Pariaman Nomor 22 Tahun 2022
tentang Tata Naskah Dinas di Lingkungan Pemko Pariaman(jenis huruf,ukuran
huruf)
 Semua satuan satuan pendidikan negeri menggunakan KOP surat sesuai diatas,
hanya mengganti nama satuan pendidikan yang berwarna kuning.
 Satuan pendidikan bukan negeri menggunakan KOP surat, sesuai dengan
ketetapan oleh yayasan atau penyelenggara.
2. 422 adalah indeks surat untuk administrasi sekolah, berdasarkan Kepmendagri
Nomor 78 Tahun 2012
3. Nomor Surat dapat disesuaikan dengan nomo surat di Satuan Pendidikan.
4. Semua yang ditandai warna kuning dapat dirubah (sesuai jenis satuan pendidikan,
nama pengawas/penilik, nama kepala satuan pendidikan, nip, dan tempat penerbitan
SK ini)
5. Nomenklatur Bidang berdasarkan Perwako Pariaman Nomor 43 Tahun 2016 tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olah Raga adalah
Bidang Pendidikan Pembinaan PAUD, Non Formal.
Lampiran : Revisi Keputusan Kepala Taman Kanak – Kanak Negeri 01 Pariaman Timur Kota Pariaman
Nomor : …………………………………….
Tanggal : 2 Januari 2023
Tentang : Pembagian Tugas Guru Dalam Proses Belajar Mengajar Semester II (Dua)
Tahun Pelajaran 2022/2023.

REVISI PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR


SEMESTER II (DUA) TAHUN PELAJARAN 2022/2023

JUMLAH
MENGAJAR
NO NAMA / NIP JABATAN PESERTA USIA JUMLAH JAM
DI KELAS
DIDIK

Disetujui : Ditetapkan di : Sungai Pasak


Pada Tanggal : 3 Februari 2023
Pengawas/Penilik, Kepala Taman Kanak – Kanak,

HALIMAH,S.Pd. DESI FEBRI SANDI, S.Pd.


NIP…………………………………. NIP. ……………………………..
Mengetahui :
Kepala Bidang PP PAUD, Non Formal,

YURNAL, S.Pd., M.Pd.


NIP.197204101998021001

Anda mungkin juga menyukai