Anda di halaman 1dari 13
KERANGKA ACUAN PROGRAM KESEHATAN KELUARGA UPTD PUSKESMAS KALIWIRO TAHUN 2023 PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS KALIWIRO Jalan Selomanik No.02 Kaliwiro Telp. Telp.088229758069 Email: pkmxwiro@gmail.com KALIWIRO No. Revisi 05 [Tol Terbit | 14 Januari 2023 | Halaman’ 9 MY —_ KERANGKA ACUAN PROGRAM KESEHATAN KELUARGA UPTD PUSKESMAS KALIWIRO TAHUN 2023 PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO, DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS KALIWIRO Jalan Selomanik No.02 Kaliwiro Telp. Telp.088229758069 Email: pkmxwiro@gmail.com KALIWIRO PENDAHULUAN Pelayanan KIA-KB di Puskesmas merupakan merupakan pelayanan wajib yang harus dilakukan oleh setiap Puskesmas sesuai dengan Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 yang mengatur tentang Kebijakan Dasar Puskesmas. Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak dan Keluarga Berencana merupakan salah satu Program Pokok yang ada di Puskesmas. Pelayanan KIA-KB dilakukan dengan cara pendekatan di dalam dan di luar gedung. Di dalam gedung diantaranya pelayanan ANC terpadu, pemeriksaan nifas dan BBL, pelayanan KB, imunisasi bayi dan ibu hamil, sedangkan untuk pelayanan di luar gedung meliputi pelacakan kasus Kematian Ibu dan Bayi, pemantauan ibu hamil resiko tinggi, kunjungan neonatal resiko tinggi, kunjungan nifas resiko tinggi, safari KB, kelas ibu hamil dan kelas ibu balita serta kegiatan lain uyang terkait dengan upaya KIA-KB. Pemberian pelayanan publik yang berkualitas dan mampu memberikan kepuasan masyarakat merupakan kewajiban yang harus dilakukan oleh Pemerintah, salah satunya adalah menyediakan fasilitas kesehatan yang berkualitas di Puskesmas. LATAR BELAKANG Puskesmas kaliwiro terletak diwilayah Kecamatan Kaliwiro yang terdiri dari 20 Desa dan 1 Kelurahan,dengan jumlah penduduk 44.683 jiwa Di wilayah Puskesmas Kaliwiro pada tahun 2022 terdapat AKB 14 kasus. ‘Sedangkan kasus AKI tahun 2022 ada 1 kasus111 Berdasarkan data tersebut diatas maka disusunliah kerangka acuan program KIA- KB Puskesmas Kaliwiro tahun 2023, yang disusun berdasarkan RPK Puskesmas Kaliwiro tahun 2023 TUJUAN A. Tujuan Umum Tercapainya Perubahan perilaku individu, keluarga dan masyarakat dalam menurunkan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) diwilayah Kecamatan Kaliwiro B. Tujuan Khusus 1. Meningkatkan capaian kunjungan K1 menjadi 100% 2. Meningkatn capaian kunjungan K4 menjadi 100% 3. Meningkatkan capaian deteksi resiko tinggi oleh tenaga kesehatan dan masyarakat menjadi 100% 4, Meningkatkan Capaian penanganan komplikasi maternal dan neonatal menjadi 100% 5. Menurunkan Angka Kematian Bayi dan Balita menjadi 5 6. Meningkatkan Capaian Kunjungan Neonatal (KN3) menjadi 100% IV. TATA NILAI 1 Tata Nilai dan Tujuan Puskesmas Kaliwiro Tata Nilai Petugas : H —:_ Handal memberikan pelayanan terbaik oleh tenaga professional (petugas harus sesuai standar pendidikan) A: Akuntable dapat dipertanggung jawabkan (menulis apa yang dikerjakan dan mengerjakan apa yang ditulis) T Tegas berani mengambil keputusan sesuai tanggung jawab yang diberikan (bekerja sesuai SOP) I Informatif , selalu memberikan penjelasan sesuai kewenangan secara jelas kepada masyarakat dan pihak lainnya. (Hasil capaian kegiatan dan keluhan pelanggan dipublikasikan dan dilaporkan saat lokmin tribulan) K : Kreatif, selalu berusaha membuaat inovasi untuk meningkatkan mutu pelayanan (inovasi bertambah setiap tahun) U Unggul terbaik dalam memberikan pelayanan (survey kepuasan pelanggan) V. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN [Ne | Kegiatan Pokok _ T Rincian Kegiatan | Posyandu "| Pelayanan bayi, balita, ibu hamil, kb dan konsultasi | Pemantaun Bumil Resti Melakukan kunjungan rumah Kelas Ibu Hamil Pertemuan ibu hamil u nifas resti felakukan kunjunganrumah | Kelas Ibu Balita Pertemuan ibu balita i 2. 3 (4. | Pemantauan | 4 6 ~~) Kunjungan rumah bumil yang | Melakukan kunjungan rumah tidak mau periksa dan DO ANC 7. |Pembinaan kader posyandu dan| - Pertemuan kader PIH - Pengisian materi 8. | Kunjungan rumah BBL 0-28 hari | Melakukan kunjungan rumah yang tidak datang ke fasilitas | kesehatan Kunjungan neonatal resti Melakukan Kunjungan rumah | = 10. | Pelacakan kasus —_ kematian | Kunjungan dan wawancara dengan keluarga neonatal bayi/ balita/ibu 41. | Pemeriksaan SDIDTK di | Melakukan deteksi tumbang balita | posyandu | | 72. |Pembinaan kesehatan remaja | Perlemuan dan penyuluhan tentang Kesehatan | (RINDU) | reproduksi | 13. | Posyandu Remaja dan MTPKR | Pelayanan Remaja dan Skrinning 14. | Konsultasi dan pelaporan ~ |Melakukan pengiriman laporan ke Dinas | Kesehatan Kabupaten /45. / Evaluasi program Kia. -~—~—~—~(| Pertemuan dan pemaparan hasil kegiatan 16. | Pertemuan sosialisasi | Pertemuan bidan desa dengan masyarakat kesepakatan _kegiatan dan | sasaran upaya KIA KB kesepakatan jadwal _kegiatan dengan masyarakat sasaran_ upaya KIA KB 47. | Rapat Koordinasi | Pertemuan dan pemaparan hasil kegiatan penanggungjawab upaya dan pelaksana kegiatan KIA KB 18. | Survey harapan dan kebutuhan| | masyarakat sasaran upaya KIA | KB VI. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN Kegiatan Pokok Pelaksana a Peran Linptog Peran Linsek Terkait Keterangan | Program Terkait KIA-KB | 1. Posyandu -Menyusun —_rencana | Program gizi Kades ‘Sumber biaya BOK | kegiatan |= Menyiapkan bahan penyuluhan | Memfasilitasi kegiatan posyandu | dan ADD =Koordinasi dengan tentang gizi Ketua TPPKK memantau LPL Program P2 : kegiatan posyandu -Menentukan — waktu, - Menyiapkan vaksin Kader : tempat dan jadwal Melaksanaken kegiatan posyandu pelaksanaan kegiatan | 2.Pemantauan bumil /-Menentukan — waktu | Program Gizi " Kades Memfasilitasi rujukan ADD dan BOK | resti | kunjungan KIE tentang gizi ibu hamil Memberikan PMT Kader : Pendamping ibu hamil resti Program perkesmas KIE tentang bumil resti | Memberikan terapi dan rujukan | untuk kunjungan 3.Kelas ibu hamil | Menentukan jadwal | Program gizi Kades = ‘ADD dan BOK | dan tempat | Menyampaikan materi tentang gizi ibu | Memfasilitasi kelas ibu hamil | pelaksaan hamil Program UKGMD Kader Menyampaikan Kesehatan gigi dan mulut | Mendampingi kelas ibu hamil | | dalam kehamilan | | Program Promkes | Menyampaikan Deklarasi ibu hamil sehat | indonesia dalam mencegah stunying 4.pemantauan Ibu nifas | Menentukan waktu | KIE tentang ibu nifas resti Kader : — BOK | resti kunjungan Memberikan terapi dan rujukan Mendampingi kunjungan ibu nifas | resti | 5.Kelas ibu balita Menentukan jadwal | Program gizi Kades a ADD dan BOK dan tempat | Menyampaikan materi tentang gizi balita | Memfasiltasi kelas ibu balita pelaksaan Program P2 Kader : | Menyampaikan materi penyakit menular, | Mendampingi kelas ibu balita imunisasi 6.Kunjungan rumah ibu | Menentukan jadwal | Program gizi : Kader : - "BOK hamil yang tidak periksa | kunjungan Menyampaikan materi tentang gizi balita | Mendampingi kunjungan ibu hamil | dan DO ANC Menyiapkan — form L [7.Pembinaan __kader | Menentukan_jadwal | Program gizi : - Kades - memfasilitasi transport ADD dan BOK posyandu dan PIH dan tempat Menyampaikan materi tentang gizi balita | Program P2 | Menyampaikan materi penyakit menular, imunisasi 8.Kunjungan rumah BBL 0-| Menentukan jadwal | Program gizi a Kader: BOK 28 hari yang tidak datang | kunjungan Menyampaikan materi ASI eksklusif Mendampingi kunjungan BBL 0-28 ke fasilitas kesehatan Menyiapkan —_ form | Program P2 hari kunjungan imunisasi | Kunjungan neonatal resti | Menentukan waktu | KIE tentang ibu neonatal resti Kader : ~|BOK kunjungan Memberikan terapi dan rujukan Mendampingi kunjungan neonatal | ~ | 10 Pelacakan kasus | Menentukan jadwal a Kader | BOK kematian neonatal’ bayil | kunjungan Mendampingi kunjungan balita/ibu Menyiapkan form pelacakan | 11.Pemeriksaan SDIDTK | Menentukan jadwal | Program gizi: Kader: melakukan pemeriksaan | BOK dan ADD di posyandu dan menyiapkan | Melakukan KIE tumbang balita | perlengkapan /12.Pembinaan Kesehatan | Menentukan jadwal | Promkes : penyuluhan kespro Kader BKR: — T BOK remaja (RINDU) dan tempat Gizi : penyuluhan gizi remaja,anemia mendampingi 13.Posyandu remaja dan | - Menyusun rencana | Promkes : penyuluhan kespro Kades: ~~ | BOK MTPKR kegiatan Gizi : penyuluhan gizi remaja,anemia Memfasilitasi kegiatan posyandu - Koordinasi dengan reamaja LP/LS Kader | Menentukan waktu, Melaksanakan kegiatan posyandu | tempat dan jadwal | pelaksanaan kegiatan 14.Konsultasi dan | Setiap awal bulan oO BLUD pelaporan sebelum tanggal5 | - - | 15.Evaluasi program kia | Setiap akhir bulan a 7 BOK | 16.Pertemuan sosialisasi | Mentukan _jadwal, | Promkes:. menyampaikan kegiatan yang | Kades : memfasililtasi pertemuan | ADD kesepakatan kegiatan dan | tempat dan sasaran | dilakukan UKM |Ketua TPPKK : memfasilitasi kesepakatan jadwal | pertemuan kegiatan dengan masyarakat sasaran upaya | [Mate | 17.Rapat koordinasi [Mentukan — jadwal, | Promkes:: menyampaikan kegiatan BLUD Penanggungjawab upaya | tempat promkes | dan pelaksana_kegiatan Program gizi KIA KB Menyampaikan kegiatan gizi BLUD- 18.Survey harapan dan kebutuhan —masyarakat ‘sasaran upaya KIA KB Mentukan —jadwal, tempat dan sasaran VIL SASARAN KEGIATAN [NO KEGIATAN ‘SASARAN | 1 | Posyandu a Balita,bumil,bu 2 | Pemantaun Bumil Resti Ibu hamil resti i! 3 | Kelas Ibu Hamil Semua Ibu hamil | 4 | Kelas Ibu Balita ~ | Ibu balita usia 12-24bulan 5. | Pemantauan ibu nifas resti ‘Ibu nifas resti | 6. | Kunjungan rumah bumil yang tidak mau | Ibu hamil yang tidak mau periksa periksa dan DO ANC ke nakes 7. | Pembinaan kader posyandu dan kaderPIH | Kader posyandu dan kader _ pemantauan ibu hamil | “8. | Kunjungan rumah BBL 0-28 hari yang tidak | BBL yang tidak melakukan KN2 datang ke fasilitas kesehatan dan KN3 9. | Kunjungan Neonatal resti Neonatal resti 10. |Pelacakan kasus kematian neonatal’ bayi/ | Keluarga/orang — tua | balita/ibu neonatal/bayilbalita/ibu yang meninggal 11. | Pemeriksaan SDIDTK di posyandu Balita diposyandu | | 12. | Pembinaan kesehatan remaja (RINDU) Remaja | 13. | Posyandu remaja dan MTPKR ~ Remaja 7 14. | Konsultasi dan pelaporan | Laporan bidan desa diteruskan | kedinkes kabupaten 18. | Evaluasi program KIA Bidan Desa | 16. | Pertemuan sosialisasi kesepakatan kegiatan | Bidan desa dan masyarakat dan kesepakatan jadwal kegiatan dengan masyarakat sasaran upaya KIA KB 17. | Rapat koordinasi penanggungjawab upaya | Bidan desa ~| | dan pelaksana kegiatan KIA KB 18. | Survey harapan dan kebutuhan masyarakat | Masyarakat | | sasaran upaya KIA IX. JADWAL KEGIATAN [ BULAN KEGIATAN 7[/2/314]5]6]7|8|9]10| 11] 12 Posyandu Vv V[viviv viv] ov “Pemantauan Ibu hamil Resti | Vivivfv viv] ov | }"i"| 4 Kelas ibu hamil vy] Pemantauan Ibu nifasresti | V|¥)¥ ov) vv viv} oy Kelas ibu balita - v Kunjungan rumah bumil yang tidak mau periksa dan DO v Viviviv viv] ov ANC | Pembinaan kader posyandu | [ 7 - dan kader PIH Kunjungan BBL 0-28 hari yang tidak dating ke fasilitas | Viviviv viv v Kesehatan Kunjungan Neonatal resti Vv Vivi viv Viv Vv Pelacakan kasus kematian ; | : | neonatal/bayi/balita/ibu ‘ Vieyyyy Vyvy oy Pemeriksaan SDIDTK di im - posyadu Vv Viviviv viv Vv Pembinaan kader kesehatan | | remaja (RINDU) . ¥ Posyandu remaja dan MTPKR | y Viviviv Vivioy Konsultasi dan pelaporan v viviviv viviioy Evaluasi program KIA v viviviy vivioyv | | Pertemuan sosialisasi T - kesepakatan kegiatan dan kesepakatan jadwal kegiatan | y dengan masyarakat sasaran | upaya KIA Rapat koordinasi penanggungjawab upayadan 9 y )¥) Vv) v{ vi vivo viv viv v pelaksana kegiatan KIA-KB Survey harapan dan kebutuhan masyarakat sasaran upaya KIA X. _EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN Evaluasi pelaksanaan kegiatan dilakukan oleh pelaksana dan koordinator promosi kesehatan setiap 1 bulan dan dilaporkan kepada PJ UKM esensial dan Kepala Puskesmas. ° XI. PENCATATAN, PELAPORAN, DAN EVALUASI KEGIATAN Pencatatan dengan menggunakan format laporan yang telah ditetapkan dan dilaporkan kepada PJ UKM dan kepala Puskesmas setiap bulan dan kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Wonosobo maksimal setiap tanggal 5 bulan berikutnya. Evaluasi kegiatan dilakukan setiap 3 bulan sekali sesuai dengan jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Kaliwiro. eo Mengetahui, Kepala ee Kaliwiro. Penanggungjawab UKM —_Koordinator Upaya Kesga lis Lita Desi IsnaeniAmd.Keb _ Erna sugihartAmd.Keb eo NIP.19761227200804205NIP_ 1984090120; 7od4seb4

Anda mungkin juga menyukai