Anda di halaman 1dari 11

NO

MATERI
.
1. INKLUSI, IDENTITAS, Inklusi adalah masuknya atau bergabungnya individu kedalam bagian kelompok
SERTA PEMBENTUKAN untuk menjalin hubungan sosial.

KELOMPOK. Identitas adalah adalah sekumpulan individu yang dapat berkelompok karena
What memiliki suatu ciri khas yang membedakan dengan kelompok lainnya.

Pembentukan kelompok adalah keinginan atau perasaan untuk membentuk sebuah


sekumpulan yang didalamnya berisi individu-individu yang memiliki tujuan dan
kepentingan yang sama-sama ingin dicapai.
Disaat mereka memiliki keinginan untuk berada disebuah kelompok dan memiliki
Where suatu ciri khas, dan juga mereka memiliki tujuan yang sama serta memiliki peran dan
fungsinya masing- masing.
Ketika kita merasa dalam memenuhi kebutuhan kita, individu perlu melakukan
When interaksi dengaan individu lainnya. Karena dengan demikian seluruh waktu yang kita
habiskan, ternyata digunakan untuk berkomunikasi dengan orang lain.
Kita semua yang berperan sebagai pembentukan kelompok dan sekumpulan individu
Who yang pada dasarnya merupakan makhluk sosial dan makhluk yang tidak dapat hidup
sendiri.
Karena manusia adalah mahluk sosial dan tidak bisa hidup sendiri maka individu
Why memutuskan untuk hidup berkelompok.
Inklusi, identitas, dan pembentukan kelompok memiliki keterkaitan satu sam lain
yang diantaranya didalam sebuah kelompok pastinya ada sebuah kebutuhan individu
How yang membuat kenapa ia bisa masuk kedalam kelompok tersebut dan biasanya dalam
sebuah kelompok memiliki ciri khas yang dapat dibedakan dengan kelompok lain.

Definisi Inklusi: pendekatan untuk membangun dan mengembangkan sebuah lingkungan yang
semakin terbuka dengan berbagai peebedaan latar belakang, karakteristik, status,
budaya dan lainnya.

Identitas: sebuah ciri khas yang dimiliki suatu kelompok berupa kebudayaan yang
diciptakan oleh kelompok tersebut.
Pembentukan kelompok: kumpulan individu yang memiliki keterikatan dengan yang
lainnya dan memiliki tujuan yang sama
Karena pada dasarnya manusia adalah mahkluk sosial yang saling membutuhkan satu
sama lain, dan membutuhkan orang lain untuk dalam hidupnya. maka dari sinilah
Esensi
manusia dapat menentukan bagaimana ia dapat berinteraksi dengan lingkungannya.
Kehidupan sosial, saling memiliki satu sama lain
Aspek
Untuk menumbuhkan rasa saling memiliki satu sama lain dan menumbuhkan rasa

Tujuan kekompakan dalam tiap diri individu yang merupakan karakteristik suatu kelompok
sebagai suatu keterikatan antar individu.
Dalam mencapai tujuan tersebut, maka hal yang harus kita lakukan terlebih dahulu
yaitu dapat berkomunikasi dengan baik dan berhubungan dengan orang-orang
Nilai guna
dilingkungan kita.

NO
MATERI
.
2. KOHESI DAN
Sebuah kekuatan yang mendorong anggota kelompok untuk tinggal dalam kelompok
PERKEMBANGANNYA
What tersebut, menjaga, memelihara dan mencegahnya meninggalkan kelompok tersebut
SERTA STRUKTUR
satu sama lain.
KELOMPOK
Terjadi disaat perasaan saling membutuhkan, saling menjaga, dan saling menolong
Where satu sama lain terhadap sesame anggota kelompok
Ketika adanya rasa tanggung jawab yang membuat semua itu menimbulkan sebuah
When rasa kesatuan, keeratan yang membuat anggotanya nyaman dalam kelompok tersebut.
Setiap individu atau setiap anggota yang berada didalam sebuah kelompok
Who
Karena adanya suatu daya tarik bagi kelompok dengan berjalannya waktu yang sudah
Why dihabiskan secara bersama sama.
Dengan adanya suatu tujuan yang ingin dicapai dan diselesaikan secara bersama
How sama, penyelesaian perbedaan,daya tarik pribadi, pengakuan dan penghargaan.
Keinginan setiap anggota kelompok untuk terus dapat mempertahankan
Definisi keanggotaannya tersebut dalam sebuah kelompok.
Untuk membangun pola budaya yang lebih menekankan pada kelompok tersebut.
Esensi
Perasaan saling membutuhkan, saling menjaga, dan saling bekerja sama satu sama
Aspek lain.
Menciptakan hubungan yang saling mendukung dan menolong satu sama lain dalam
Tujuan mengatasi masalah yang dihadapi kelompok.
Membangun motivasi untuk membangun kebersamaan dan keterikatan antar anggota.
Nilai guna
NO
MATERI
.
3. FAKTOR DETERMINAN
faktor yang dapat mempengaruhi besarnya kelompok (size of group), status dan peranan
YANG
seseorang (individuan role and status), jaringan komunikasi (the web of comunication),
MEMPENGARUHI What
pimpinan dan suasana kepemimpinan (leader and leadership situation) dan tugas kelompok
KELOMPOK
(group task).
Disaat individu perlu akan sebuah kebutuhan, tetapi juga disaat mengembangkan diri
Where yang dilakukan setiap individu itu sendiri
karena tiga faktor yang pertama berasal dari dalam, dari anggota kelompok (internal
factors) sedangkan dua faktor yang berakhir berasal dari luar kelompok (eksternal factor).
When Jadi kita dipengaruhi oleh faktor fakor dari luar dan dalam, sehingga itu sangat berpengaruh
pada dinamika dalam sebuah kelompok.
Setiap individu yang sedang dipengaruhi oleh kebutuhan
Who
Karena agar terjadi suatu perubahan dalam diri yang pada hakikatnya tidak dapat
Why hidup sendiri.
Dengan adanya kepuasan tersendiri didalam setiap individu itu sendiri
How
Sekumpulan perilaku yang dimiliki manusia yang dipengaruhi oleh lingkuan sekitar
Definisi seperti, etikagenetika dll.
Adanya rasa saling mempengaruhi satiap individu dengan individu lain.
Esensi
Perilaku manusia, budaya, dan sistem dalam sebuah kelompok.
Aspek
Untuk memenuhi kebutuhan dan dalam memenuhi kebutuhannya tersebut, harus ada
Tujuan penyesuaian diri terhadap lingkungan.
Meminimalisir tingkat penyimpangan yang dapat terjadi didalam suatu kelompok,
Nilai guna agar dapat lebih terarah lagi nantinya.

NO
MATERI
.
4. KEKUASAAN DALAM
Kekuasaan kelompok adalah suatu kewenangan atau kemampuan yang didapatkan
KELOMPOK What
kelompok untuk menyadarkan masyarakat akan kemauan-kemauannya sendiri.
Disaat semua anggota menyetujui dan sepakat akan kekuasaan yang tepat dalam
Where memimpin kelompoknya.
Ketika terjadi sebuah masalah dimana seseorang merasa berkuasa atas kelompoknya
When
Biasanya seseorang yang berkuasa itu adalah seorang pemimpin, namun pemimpin
Who tersebut tidak sebijaksana seperti seorang pemimpin.
Karena adanya sebuah wilayah yang memerlukan seseorang yang berkuasa.
Why
Sebenarnya kekuasaan dalam kelompok dengan kepemimpinan memiliki keterkaitan.
How Namun disini seseorang yang memiliki kekuasaan belum tentu dapat menjadi seorang
pemimpin, tetapi secara otomatis pemimpin bisa menguasai kelompok.
Adanya kendali atau pengaruh yang dilakukan oleh seseorang dalam suatu kelompok
Definisi yang dimana orang itu memiliki posisi untuk melakukan tindakan tertentu.
Dapat mengendali perilaku orang lain dengan cara menjadi influence.
Esensi
Kekuasaan, kekayaan, keahliaan, kedudukan, agama, wilayah.
Aspek
Agar dapat mengatur orang-orang yang ada dalam kelompok tersebut.
Tujuan
Hampir sama dengan kepemimpinan, disini kekuasaan juga memiliki pengaruh
Nilai guna memotivasi kelompoknya.

NO
MATERI
.
5. KEPEMIMPINAN
Suatu kegiatan mempengaruhi orang lain atau individu untuk dapat mencapai tujuan
DALAM KELOMPOK What
yang telah ditentukan.
Disetiap kelompok pada saat adanya sebuah tujuan yang ingin dicapai
Where
Ketika ada motivasi dari dalam diri setiap anggota kelompok
When
Seseorang yang memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi dan memiliki jiwa
Who kepemimpinan yang baik, dan di pilih secara sepakat oleh semua anggota kelompok.
Karena sebuah kelompok memerlukan sebuah pemimpin didalamnya.
Why
Dalam kepemimpinan yang baik, biasanya pemimpin mampu menjadi role model
How yang dapat membuat anggotanya bersedia untuk diarahkan menjadi pribadi yang
sesuai harapan.
Proses untuk membuat orang memahami manfaat bekerja bersama orang lain
Definisi sehingga mereka paham dan mau melakukannya.
Kepemimpinan dimulai dari dalam hati dan keluar untuk melayani mereka yang
dipimpinnya. Perubahan karakter adalah segala-galanya bagi seorang pemimpin.
Tanpa perubahan dari dalam, tanpa kedamaian diri, tanpa kerendahan hati, tanpa
Esensi
adanya integritas yang kokoh, daya tahan menghadapi kesulitan dan tantangan, dan
visi serta misi yang jelas, seseorang tidak akan pernah menjadi pemimpin.
Ketegasan, keahlian, kewibawaan, mendidik, memberi arahan, dan memberi
Aspek bimbingan
Agar dapat mengatur orang-orang yang ada dalam kelompok tersebut.
Tujuan
Memotivasi dan menjadikan kelompok agar dapat lebih baik lagi.
Nilai guna

NO
MATERI
.
6. KINERJA KELOMPOK
What Menggambarkan sampai seberapa jauh sebuah setiap individu didalam sebuah
kelompok dalam melakukan tugasnya.
Disetiap kelompok yang telah dibentuk.
Where
Ketika dilakukan pengukuruna seberapa jauh keja dari sebuah kelompok untuk
When mengevaluasi kinerja setiap individu yang ada didalam kelompok.
Setiap individu yang berada didalam sebuah kelompok.
Who
Karena untuk mencapai sebuah tujuan dari kelompok, semuanya harus bekerja guna
Why mewujudkan tujuan tersebut.
Adanya kegiatan yang dilakukan individu berupa interaksi dan transaksi dengan
How orang lain untuk kepentingan kelompok.
Menggambarkan sampai seberapa jauh seseorang telah melaksanakan tugas pokoknya
Definisi sehingga dapat memberikan hasil yang telah ditetapkan oleh kelompok.
Membandingkan kinerja yang dilakukan oleh kelompok.
Esensi
1).Aspek karakter, kepribadian, dan perilaku kerja kelompok.
Aspek 2). Aspek hasil pekerjaan yang dilakukan (job results).
Untuk mengukur seberapa jauh apa yang sudah dilakukan kelompok, untuk
menjadikan sebagai pengembangan setiap individu didalam kelompok seiring
Tujuan
berjalannya waktu.
Ini dapat membuat kelompok meningkatkan motivasinya dalam mengerjakan tugas
Nilai guna

NO MATERI
.
7. PEMBUATAN
What Sebuah pemecahan dalam sebuah masalah
KEPUTUSAN DALAM
Disaat ada masalah yang dihadapi kelompok
KELOMPOK Where
Ketika mempertimbangkan sebuah tindakan yang sebelumnya sudah
When dipertimbangkan.
Individu atau kelompok yang terlibat dalam sebuah keputusan
Who
Karena dalam pembuatan keputusan dapat membuat anggotanya dapat memecahkan
Why masalah sesuai dengan pertimbangan yang telah ditetapkan.
Dengan memperhatikan indiviu yang terlibat dalam proses pengambilan keputusan
How yang sesuai dengan bentuk hubungan kelompok tersebut dan mempertimbangkan
segala kemungkinan yang akan terjadi kedepannya.
Suatu cara yang digunakan untuk memberikan suatu pendapat yang dapat
Definisi menyelesaikan suatu masalah dengan cara / teknik tertentu agar dapat lebih diterima
oleh semua pihak.
Keputusan yang baik adalah keputusan yang telah dipilih dari berbagai alternatif yang
Esensi ada setelah dianalisis dengan matang.
1. Identifikasi alternatif
Aspek
2. Evaluasi alternatif

3. Memilih alternatif

4. Implementasi keputusan
Untuk mencapai tujuan dari anggota kelompok, dalam rangka mengoptimalkan
Tujuan pemecahan suatu masalah dengan beberapa pertimbangan tertentu.
Dalam pengambilan keputusan di sebuah kelompok, biasanya menggunakan sistem
demokrasi. Karena dari sini terlihat bahwa banyaknya keputusan yang diambil
Nilai guna
berdasarkan hasil diskusi terlebih dahulu atau musyawarah.

NO
MATERI
.
8. TIM DAN KONFLIK
Konflik : Suatu proses interaksi yang terjadi adanya perbedaan sudut pandang dalam
DALAM KELOMPOK
suatu kelompok.
What

Tim : interaksi antar anggota yang saling bekerja sama untuk mencapai tujuan
Disaat adanya perbedaan pendapat antara anggota kelompok
Where
Ketika perbedaan sudut pandang antara satu dengan yang lainnya. Saat perbedaan
When sudut pandang tersebut menyebabkan dampak bagi kelangsungan kelompok tersebut.
Individu yang merasa bersebrangan pedapat dengan individu lainnya.
Who
Karena adanya perbedaan pemikiran antara satu dengan yang lainnya, dan
Why misscomunication antara pribadi yang satu dengan yang lain.
Dengan menjadikan konflik tersebut sebagai pembelajaran untuk kedepannya.
How
Tim: hampir sama dengan kelompok, tim adalah adanya interaksi antar individu yang

Definisi saling bekerjasama satu sama lain dalam mencapai tujuannya.


Konflik: adanya pertentangan antara dua orang atau lebih, untuk berusaha memenuhi
tujuan dan dengan cara bersebrangan atau menentang pihak lawannya.
Meminimalisir terjadinya konflik dalam kelompok.
Esensi
Perbedaan dari tiap anggotanya, dari aspek kebudayaan, adanya perbedaan
Aspek pandangan, hubungan sosial.
Agar konflik tersebut dapat menghasilkan suatu kesepakatan yang menguntungkan
semua pihak. Dan ini ada kaitannya dengan pembuatan keputusan dalam suatu
Tujuan kelompok agar masalah yang dihadapi cepat dielesaikan tanpa ada orang yang merasa
dirugikan.
Menumbuhkan perasaan saling memahami sehingga hidup menjadi harmonis.
Nilai guna

Anda mungkin juga menyukai