Anda di halaman 1dari 8

1.

Kekuasaan sebagaimana ditegaskan dalam Pasal 23 E ayat (1) UUD Negara Republi Ind
onesia Tahun 1945 yang menyatakan bahwa “untuk memeriksa pengelolaan dantanggun
g jawab tentang keuangan negara diadakan satu Badan yang bebas dan mandiri.”. Berda
sarkan pasal tersebut, Badan yang dimaksud adalah …
A. Menteri Keuangan RI
B. Dewan Perwakilan Daerah
C. Dewan Perwakilan Rakyat
D. Gubernur Bank Indonesia
E. Badan Pemeriksa Keuangan

2. Sebutkan salah satu alasan mengapa Indonesia membutuhkan UUD 1945 dalam Konstit
usi atau hukum dasar negara, kecuali !
A. Memiliki Fleksibilitas terhadap perubahan yang terjadi
B. Sebagai Identitas Nasional
C. Untuk Legitimasi Pemerintahan
D. Terdapat Pengaruh Asing
E. Memastikan Keadilan dan Hak Asasi Manusi

3. Dalam melakukan perubahan-perubahan atau amandemen terhadap UUD 1945 terdapat


kesepakatan yang mendasar yaitu tidak melakukan perubahan terhadap …
A. Pembukaan UUD 1945
B. Batang Tubuh
C. Pasal-pasal mengenai Lembaga Negara
D. Aturan Tambahan
E. Isi UUD 1945

4. Mengapa pembagian kekuasaan diatur dalam UUD 1945?


A. Untuk memperkuat kekuasaan eksekutif
B. Untuk mencegah konsentrasi kekuasaan di satu tangan
C. Untuk memberikan keleluasaan bagi pemerintah daerah
D. Untuk membatasi hak-hak individu
E. Memberikan kekuasaan sepenuhnya kepada eksekutif

5. Hukum dasar yang dijadikan pegangan dalam penyelenggaraan suatu negara disebut ….
A. Pancasila
B. Konstitusi
C. Falsafah negara
D. Undang-undang
E. Pembukaan UUD NRI 1945

6. Bentuk negara dimana wewenang legislatif tertinggi dipusatkan dalam suatu badan legis
latif nasional disebut ...
A. Negara merdeka
B. Negara kesatuan
C. Negara demokrasi
D. Negara berkembang
E. Negara komunis

7. Pada tahun berapa UUD 1945 di amandemen ke 2 di lakukan?


A. 22 Agustus 1999
B. 18 Agustus 2000
C. 18 September 2000
D. 20 Oktober 1999
E. 21 November 2001

8. Perhatikan pernyataan berikut!


(1) Momentum yang telah dicapai harus dimanfaatkan untuk menyatakan kemerdekaan;
(2) Perjuangan bangsa Indonesia telah mencapai tingkat yang menentukan;
(3) Kemerdekaan yang dicapai bangsa Indonesia adalah rahmat dan anugerah Tuhan Y
ang Maha Kuasa;
(4) Rasa syukur bangsa Indonesia atas karunia Tuhan dalam memperoleh kemerdekaan.
Makna alinea ketiga Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Ta
hun 1945 ditunjukkan perayataan nomor …
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
E. (1) dan (4)

9. Undang – Undang Dasar 1945 mempunyai beberapa fungsi untuk negara. Sebagai huku
m tentang UUD 1945 berfungsi sebagai………….
A. Mengikat seluruh warga negra
B. Sebagai acuan dan alat untuk mengontrol seluruh norma dan peraturan yang berlaku
C. Meemuat tugas lembaga negara dan pelaksanaannya
D. Untuk menentukan lembaga negara
E. Menentukan kehidupan negara kedepannya

10. Perhatikan pernyataan berikut!


(1) Mencapai masyarakat adil dan makmur;
(2) Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia;
(3) Memajukan kesejahteraan umum;
(4) Mencerdaskan kehidupan bangsa.

Negara Indonesia dibentuk memiliki tujuan negara yang hendak diwujudkan seperti terc
antum dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 19
45 seperti ditunjukkan pada pernyataan nomor …
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (4)
E. (1), (4),

11. Apa yang menjadi sumber kekuasaan tertinggi dalam sistem ketatanegaraan Indonesia
menurut UUD 1945?
A. Presiden
B. Dewan Perwakilan Rakyat
C. Mahkamah Konstitusi
D. Rakyat
E. Dewan Perwakilan Daerah

12. Hak asasi manusia yang dijamin dalam UUD 1945 termasuk hak-hak berikut, kecuali:
A. Hak atas kebebasan berserikat dan berkumpul secara damai
B. Hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak
C. Hak atas kebebasan beragama dan berkeyakinan
D. Hak atas perlindungan hukum yang adil
E. Hak atas kepemilikan tanah secara eksklusif oleh pihak swasta

13. "karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan per keadlian". Kalimat pada alinea pe
rtama Pembukaan UUD 1945 tersebut mengacu pada kegiatan ?
A. Kapitalisme
B. Terosisme
C. Penjajahan
D. Diskriminasi
E. Hak asasi manusia

14. Alinea pertama Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1
945 mengandung makna …
A. Dorongan dari motivasi spiritual yang luhur.
B. Kemerdekaan Indonesia adalah pemberian Jepang.
C. Aspirasi bangsa Indonesia untuk melepaskan diri dari penjajahan.
D. perjuangan bangsa Indonesia telah mencapai tingkat yang menentukan.
E. Perjuangan bangsa yang telah usai

15. Wilayah NKRI adalah sebuah negara kepulauan yang berciri nusantara dengan wilayah
yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan dengan undang-undang merupakan pasa
l....UUD 1945
A. 24
B. 25A
C. 25B
D. 25C
E. 26

16. Pasal berapa dalam UUD 1945 yang mengatur tentang hak kebebasan beragama?
A. Pasal 28
B. Pasal 29
C. Pasal 30
D. Pasal 31
E. Pasal 26

17. Bentuk negara Indonesia berdasarkan pokok pikiran pertama Undang-Undang Dasar Ne
gara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah …
A. Kesatuan
B. Serikat
C. Federal
D. Republik

18. Apa yang menjadi dasar filosofis penyusunan UUD 1945?


A. Pancasila
B. Bhinneka Tunggal Ika
C. Gotong Royong
D. Musyawarah
E. Persatuan
19. Pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 19
45 merupakan penjabaran dari …
A. Pancasila
B. Undang-Undang
C. Proklamasi kemerdekaan
D. Ketetapan Majelis
E. UU

20. UUD 1945 telah mengalami perubahan amandemen sebanyak:


A. 2 kali
B. 3 kali
C. 4 kali
D. 5 kali
E. 6 Kali

21. Perhatikan pernyataan dibawah ini:


(1) Tujuan negara yang akan diwujudkan dalam oleh pemerintah Negara;
(2) Ketentuan diadakannya Undang-Undang Dasar;
(3) Bentuk pemerintahan;
(4) Dasar Negara;
(5) Perjuangan bangsa sudah mencapai tingkat yang menentukan;
(6) Motivasi spiritual.
Prinsip-prinsip negara Indonesia yang tercantum dalam Pembukaan Undang-Undang D
asar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 ditunjukkan nomor …
A. (1), (2), (3), dan (4)
B. (1), (3), (4), dan (5)
C. (2), (3), (4), dan (5)
D. (3), (4), (5), dan (6)
E. (3), (2,), (4), dan (1)

22. Kapan UUD 1945 Indonesia diamandemen untuk pertama kalinya?


A. 1945
B. 1949
C. 1950
D. 1999
E. 2000

23. "...dengan selamat sentosa mengantarkan rakyat Indonesia kedepan pintu gerbang kem
erdekaan negara Indonesia..." Kalimat tersebut adalah bagian dari pembukaan UUD 194
5 alinea ke?
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima

24. Pertanyaan: Apa yang diatur dalam UUD 1945 terkait hak asasi manusia?
A. UUD 1945 secara khusus mengatur hak-hak asasi manusia di Indonesia.
B. Pasal 28A hingga 28J UUD 1945 menjelaskan hak asasi manusia yang diakui di Indo
nesia.
C. UUD 1945 menjamin hak asasi manusia melalui pasal-pasal yang mengatur hak hidu
p, kebebasan berpendapat, dan lainnya.
D. Hak asasi manusia diatur dalam UUD 1945 dengan rinci, termasuk hak kebebasan b
eragama, hak berserikat, dan lain-lain.
E. Hak azasi manusia secara mendasar mengatur tentang segala bentuk kebebasan

25. Dalam menyelesaikan masalah, sesuai pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang Das
ar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah dengan mengutamakan ...
A. Toleransi
B. Kekeluargaan
C. Kekerasan
D. Musyawarah mufakat
E. Demonstrasi

26. Kewajiban warga negara untuk ikut serta dalam pertahanan dan keamanan negara diatu
r melalui undang-undang dasar 1945 pasal...
A. 26 ayat 1
B. 27 ayat 1
C. 27 ayat 2
D. 30 ayat 1
E. 30 ayat 2

27. Pokok pikiran Ketuhanan dengan dasar kemanusiaan dijabarkan dalam pasal …
A. Pasal 26 ayat (1)
B. Pasal 27 ayat (1)
C. Pasal 27 ayat (2)
D. Pasal 29 ayat (1)
E. Pasal 28 ayat (1)

28. Pada alinea keempat terdapat sistem demokrasi Indonesia, yaitu kedaulatan…
A. Negara
B. Pemerintah
C. Demokrasi
D. Ekonomi
E. Rakyat

29. Di dalam UUD 1945 pada alinea keberapa tujuan negara Indonesia di sebutkan....
A. Alinea ke-1
B. Alinea ke-2
C. Alinea ke-3
D. Alinea ke-4
E. Alinea ke-5

30. Pokok pikiran pertama Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945 menyatakan bahwa “negara melindungi segenap bangsa Indonesia dan sel
uruh tumpah darah Indonesia dengan berdasar atas persatuan” ini mengandung arti bah
wa ....
A. Penyelenggaraan negara dan setiap warga negara wajib mengutamakan kepentingan
negara diatas golongan dan individu
B. Kepentingan pribadi penyelenggara negara diatas kepentingan negara dan golongan
C. Kepentingan golongan diatas kepentingan pribadi dan penyelenggara negara
D. Penyelenggara negara kepentingannya di atas kepentingan negara dan golongan
E. Kepentingan pribadi adalah segalanya

31. Berapa jumlah pasal yang terdapat dalam Undang-Undang Dasar 1945?
A. 36 pasal
B. 37 pasal
C. 41 pasal
D. 45 pasal
E. 46 Pasal

32. Pembukaan UUD 1945 menunjukkan bahwa negara Indonesia adalah negara demokras
i, yang berbunyi:
A.. Maka disusunlah Kemerdekaan Kebangsaan
B. Dalam suatu Undang-Undang Dasar Negara Indonesia
C. Terbentuk dalam suatu susunan Negara Republik Indonesia
D. Negara Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat
E. Negara Republik yang berketuhanan

33.Kekuasaan sebagaimana ditegaskan dalam Pasal 23 E ayat (1) UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 yang menyatakan bahwa “untuk memeriksa pengelolaan dan
tanggung jawab tentang keuangan negara diadakan satu Badan yang bebas dan
mandiri.”. Berdasarkan pasal tersebut, Badan yang dimaksud adalah …
A. Menteri Keuangan RI
B. Dewan Perwakilan Daerah
C. Dewan Perwakilan Rakyat
D. Gubernur Bank Indonesia
E. Badan Pemeriksa Keuangan

34.Berikut cita-cita Bangsa Indonesia dalam pembukaan UUD 1945 …


A. Bersatu, berdaulat, adil dan makmur
B. Bersatu, berdaulat, aman dan damai
C. Mencerdaskan kehidupan bangsa
D. Bersatu, berdaulat, adil dan tentram
E. Memajukan kesejahteraan umum

35.Isi dari UUD Tahun 1945 Pasal 1 ayat (3) adalah ...
A . Indonesia menganut prinsip pembagian kekuasaan
B . negara melindungi seluruh tumpah darah Indonesia
C . negara Indonesia adalah negara kepulauan dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika
D . lambang negara Indonesia adalah burung garuda
E. negara Indonesia adalah negara hukum

36.Dalam UUD NRI Tahun 1945 dari Pasal 27-Pasal 34 berisi tentang .... warga negara.
A. Hak
B. Kewajiban
C. Tugas
D. HAM
E. Agama
37.Tugas MPR menurut pasal 3 UUD 1945 adalah...
A. Menetapkan UUD dan GBHN
B. Memilih Presiden dan wakilnya
C. Mengubah UUD
D. Meminta pertanggung jawaban dari presiden
E. Memberhentikan presiden

38.Apa yang dimaksud dengan "amandemen" dalam konteks Undang-Undang Dasar 1945?
A. Proses mengubah atau menambah pasal-pasal dalam UUD 1945.
B. Serangkaian hak dan kewajiban yang diatur oleh UUD 1945.
C. Pembagian kekuasaan antara eksekutif, legislatif, dan yudikatif dalam UUD 1945.
D. Pengaturan mengenai struktur pemerintahan dan hubungan antara pemerintah pusat
dan daerah dalam UUD 1945.
E. Pernyataan prinsip-prinsip dasar yang menjadi landasan negara Indonesia.

39.Makna kedaulatan rakyat berdasarkan Undang-Undang Dasar Negara Republik


Indonesia Tahun 1945 adalah …

A. Kekuasaan dari, oleh, dan untuk golongan.


B. Kekuasaan adalah di tangan rakyat dan dilakukan sepenuhnya oleh MPR.
C. Kekuasaan pemerintahan berasal dari pejabat.
D. Kedaulatan berada ditangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang
Dasar.
E. Kekusaan ditangan presiden

40.Usaha pertahanan dan keamanan negara dilaksanakan melalui sistem pertahanan dan k
eamanan raktay semesta, dimana kekuatan utama untuk itu menjadi tanggung jawab …
….

A. TNI dan Polri


B. TNI, Polri dan Rakyat
C. TNI
D. POLRI
E. Rakyat

Anda mungkin juga menyukai