Anda di halaman 1dari 4

12. Sosiologi ada hubungannya dengan sejarah, sebab sosiologi juga mempelajari...

A. Peristiwa masa lampau yang pernah terjadi


B. Sebab-sebab terjadinya peristiwa masa lampau
C. Peristiwa yang merupakan proses kemasyarakatan
D. Hubungan sebab-akibat pada masa lampau
E. Masa lampau, masa kini, dan masa datang

13. Sosiologi sangat berguna bagi pembangunan, karena dapat...

A. Memberikan data sosial yang diperlukan dalam pembangunan


B. Mengolah data secara terperinci tentang keadaan masyarakat
C. Mengembangkan pengetahuan secara objektif dan rasional
D. Mencari pemecahan masalah dari kondisi masyarakat
E. Menganalisis dampak pembangunan dari sudut iptek

14. Pokok pembahasan sosiologi menurut Berger adalah...

A. Fakta sosial
B. Tindakan sosial
C. Imajinasi sosial
D. Realitas sosial
E. Perubahan sosial

15. Setelah mempelajari sosiologi sebagai ilmu pengetahuan, kita diharapkan


mampu berpikir secara kritis dan objektif terhadap masalah yang terdapat di sekitar
kita. Penjelasan di atas harus ditunjang dengan sikap...

A. Jujur dan adil


B. Solidaritas dan toleransi
C. Kompromis dan akomodatif
D. Praktis dan realistis
E. Independen dan pragmatis

16. Definisi sosiologi adalah...


A. Ilmu pengetahuan tentang pergaulan hidup manusia
B. Ilmu yang mempelajari adat istiadat manusia
C. Ilmu yang mempelajari hubungan manusia dengan alam
D. Ilmu yang mempelajari terjadinya manusia
E. Ilmu pengetahuan tentang alam semesta

17. Salah satu pokok bahasan sosiologi adalah...

a. Kesadaran sosial
b. Penyelewengan sosial
c. Penyimpangan sosial
d. Kontrak sosial
e. Realitas sosial

18. Yang dimaksud dengan konsep bebas nilai menurut Emile Durkheim adalah...

a. Peneliti menjaga jarak dari ilmunya


b. Peneliti bersikap netral terhadap ilmunya
c. Peneliti bersikap netral terhadap objek penelitiannya
d. Peneliti berempati dengan objek penelitiannya
e. Peneliti menunjukkan perasaannya ketika meneliti sebuah objek

19. Gejala-gejala sosial yang muncul akibat pesatnya globalisasi adalah...

a. Meningkatnya jumlah penduduk


b. Mundurnya teknologi
c. Meningkatnya perilaku yang memicu gaya Barat
d. Pesatnya perdagangan
e. Pesatnya kriminalitas

20. Berikut ini yang termasuk dalam pengangguran berdasarkan penyebab,


kecuali...
A. Pengangguran normal
B. Pengangguran siklikal
C. Pengangguran terbuka
D. Pengangguran teknologi
E. Pengangguran struktural

21. Perhatikan pernyataan dibawah ini!

1) Pendidikan yang rendah


2) Malas bekerja
3) Keterbatasan sumber daya alam
4) Terbatasnya lapangan kerja
5) Keterbatasan modal
6) Beban keluarga

Pernyataan diatas merupakan faktor-faktor yang menimbulkan...

A. Realitas sosial
B. Gejala sosial
C. Kemiskinan
D. Pengangguran
E. Anak jalanan

22. Sistem hubungan sosial yang terorganisasi yang mewujudkan nilai-nilai dan
tata cara umum tertentu dan memenuhi kebutuhan dasar masyarakat disebut...

A. Realita sosial
B. Lembaga sosial
C. Interaksi sosial
D. Proses sosial
E. Norma sosial

23. Pengangguran yang diakibatkan pertambahan lowongan pekerjaan yang ada


lebih rendah dibandingkan jumlah tenaga kerja yang ada disebut...
A. Pengangguran tersembunyi
B. Pengangguran teknologi
C. Pengangguran struktural
D. Pengangguran siklikal
E. Pengangguran terbuka

24. Masyarakat menciptakan bermacam norma yang mempunyai tujuan untuk….

A. Menjaga nilai-nilai
B. Melestarikan kebudayaan
C. Menjaga keteraturan sosial
D. Anarki sosial
E. Kerusuhan massal

25. Fenomena anak jalanan, geng motor, serta tawuran pelajar merupakan bagian
dari macam-macam...

A. Realitas sosial
B. Gejala sosial
C. Interaksi sosial
D. Ketimpangan sosial
E. Perubahan sosial

Anda mungkin juga menyukai