Anda di halaman 1dari 5
DINAS PENANGGULANGAN KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA PENGUMUMAN Nomor : 34/I/BKVPPK/PN.01.01 Tentang SELEKSI PRA PENGADAAN LANGSUNG TENAGA AHLI ANALIS DATA DAN INFORMASI DINAS PENANGGULANGAN KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN TAHUN ANGGARAN 2024 Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DK! Jakarta membuka seleksi Tenaga Ahli Perorangan Analis Data dan Informasi dengan ketentuan sebagai berikut No. Posisi Jumiah yang dibutuhkan 1 [Tenaga Ahli Analis Data 2 Orang |. Tenaga Ahli Analis Data dan Informasi (Data Scientist) A. Persyaratan Kualifikasi Administrasi : NOORON GS 10. 1 12. 13, 14, Warga Negara Indonesia (WN); Usia maksimal 35 tahun; Diutamakan memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) DK! Jakarta; Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP); Pas foto ukuran 4 x 6 berwarna; Pendidikan minimal Strata 1 (S1); Menyampaikan Surat Lamaran yang ditujukan kepada Pejabat Pembuat Memi Komitmen Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DKI Jakarta (format terlampir); Melampirkan Daftar Riwayat Hidup/Curriculum Vitae (CV); Melampirkan ljazah, Transkip Nilai; Memiliki Sertifikat pendukung diutamakan; Melampirkan pengalaman kerja / kontrak kerja; Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja di bawah tekanan; Memiliki komitmen dan minat dalam bidang kebakaran, jiwa kemanusiaan, ‘semangat pengabdian dan dedikasi tinggi; Mampu bekerja secara mandiri dan dapat bekerjasama dalam kelompok; 15. 16. 47. 18, 19, B. Persyaratan Kualifikasi Teknis Tenaga Ahli Pengelolaan Data dan Informasi: 1 * ero IL. Tata 1 Bersedia bekerja diluar jam kerja dan dapat dipanggil sewaktu-waktu apabila dibutuhkan; Melampirkan Surat Keterangan Sehat Jasmani dan Rohani dari RSUD, RSUP, Puskesmas Kecamatan (dilampirkan pada saat dinyatakan lulus dan/atau penandatanganan kontrak) ; Melampirkan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari Kepolisian Republik Indonesia yang masih berlaku (dilampirkan pada saat dinyatakan lulus dan/atau penandatanganan kontrak); Melampirkan Surat Keterangan Bebas Narkoba dari RS Pemerintah/ Swasta/ Instansi yang berwenang 1 (satu) bulan terakhir (ka sudah dinyatakan lulus, diserahkan pada saat penandatanganan kontrak); Melampirkan Surat Pernyataan tidak menuntut untuk diangkat sebagai calon PNS dan/atau PPPK, tidak menuntut apabila proses rekrutmen dibatalkan karena ketentuan dan keputusan yang ada, bersedia menerima upah sesuai dengan yang tertuang dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran/ DPA, (jika sudah dinyatakan lulus, diserahkan pada saat penandatanganan kontrak); Memiliki pengalaman minimal 3 (tiga) tahun sebagai Data Analyst) Data Scientist / Data Enginering/ Data Manager pada bidang pekerjaan sejenis. Memiliki pengetahuan yang baik tentang teknik-teknik statistik, data mining, dan pemodelan prediktif. Menguasai Microsoft Office (pengolahan data pada excel). Menguasai data visualization dan analytics tools seperti: Goggle Analytic! Semrush/ Google Data Studio/ Phyton/ R/ SQL/ GIS/ Tableau dan sejenisnya Menguasai teknis struktur data base. Menguasai teknis pengolahan data dan pelaporan. Kemampuan menggabungkan data dari berbagai sumber. Kemampuan komunikasi yang baik untuk menjelaskan hasil pengolahan data secara jelas dan ringkas Cara Pendaftaran Pelamar mengirimkan dokumen lamaran dalam bentuk soffcopy / scan yang terdiri dari: a. Surat Lamaran (format terlampir) b. Daftar Riwayat Hidup/Curriculum Vitae (CV); c. KTP d. NPWP e. Pas Foto ukuran 4 x 6 berwarna f. ljazah Terakhir, Transkip Nilai g. Sertifikat Pendukung di bidang IT/SI h. Pengalaman Kerja / Kontrak kerja / Portofolio dibidang IT/SI i. Berkas lamaran ditujukan kepada Pejabat Pembuat Komitmen Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DKI Jakarta melalui link https://bit ly/tadatindamkar; 2. Pendaftaran dibuka mulai tanggal 19 s.d 29 Januari 2024. 3. Hasil setiap tahapan seleksi diumumkan pada website https://Ipse jakarta.go id/ dan https://jakarta.go id/loker; Pelamar yang lulus seleksi Administrasi pada saat seleksi kompetensi wajib membawa dokumen pendaftaran sebagai berikut : Surat Lamaran (format terlampir) Daftar Riwayat Hidup/Curriculum Vitae (CV) Asli dan Fotocopy KTP Asli dan Fotocopy NPWP Asli dan Fotocopy ljazah Terakhir dan Transkip Nilai Asli dan Fotocopy Sertifikat Pendukung Asli dan Foto Copy Pengalaman Kerja / Kontrak Kerja @-reaogc.m Ill Jadwal Seleksi Seluruh tahapan seleksi dilakukan di Kantor Dinas Penanggulangan Kebakaran dan WV. Penyelamatan Provinsi DK! Jakarta, penjadwalan seluruh tahapan seleksi adalah sebagai berikut 4 No | Tahapan Waktubeameses| 1 | Pengumuman 19 Januari 2024 2 | Pendaftaran dan pemasukan dokumen seleksi | 45 59 januari 2024 administrasi : 3 | Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 31 Januari 2024 Pi 4. | Pembuktian dokumen kualifikasi administrasi, perry |_* Tes Kompetensi dan Wawancara | 5 | Pengumuman Hasil Seleksi Akhir 7 Februari 2024 6 | Penandatangan Kontrak 1 Maret 2024 Lain-lain Bagi pelamar yang tidak hadir dan/atau tidak mampu mengikuti tahapan seleksi dengan alasan apapun pada waktu dan tempat yang di tetapkan maka dinyatakan GUGUR ; Apabila dalam pelaksanaan seleksi atau kemudian hari setelah adanya pengumuman kelulusan akhir, diketahui terdapat keterangan / dokumen pelamar yang tidak sesuailtidak benar. Panitia seleksi dapat menggugurkan kelulusan yang bersangkutan ; Pelamar yang dinyatakan lulus akan dihubungi melalui telepon dan berhak mengikuti tahapan selanjutnya ; Bagi pelamar yang dinyatakan lulus dan diterima, membuat surat pernyataan tidak mengajukan tuntutan apabila terjadi revisi anggaran yang berakibat hapusnya kegiatan atau berkurangnya anggaran kegiatan dalam penerimaan tenaga ahli analis data dan informasi Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan tahun anggaran 2024; . Tenaga Ahli Pengeiola data dan informasi tidak diberikan THR / Gaji ke-13 dan Fasilitas Kesehatan dalam bentuk apapun; Besaran gaji yang diterima Tenaga Ahli Analis Data dan informasi (belum dipotong pajak penghasilan) maksimal Rp. 10.175.000,- Seleksi penerimaan ini TIDAK DIPUNGUT BIAYA dan seluruh hasilnya menjadi hak mutlak Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DK| Jakarta dan keputusan dan tidak dapat diganggu gugat. Jakarta, 19 Januari 2024 Aen Pembuat Komitmen -—— Drs. Hardisiswan, M.M N.L.P. 198607201997031004 CONTOH SURAT LAMARAN Kepada, Yth. Pejabat Pembuat Komitmen Dinas Penananggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DK Jakarta di- Jakarta Dengan hormat, Saya yang bertanda tangan di bawah ini Nama ‘Tempat, Tanggal Lahir Jenis Kelamin NIK Pendidikan Terakhir Agama ‘Alamat Sesuai KTP Nomor Tip / Hp Posisi yang di lamar Dengan ini menyampaikan surat lamaran agar dapat mengikuti Seleksi Tenaga Ahli Analis data dan Informasi di Lingkungan Pemerintah Provinsi DK! Jakarta Tahun Anggaran 2024 Demikian surat lamaran ini dibuat. Adapun seluruh data yang saya berikan adalah benar dan telah sesuai dengan persyaratan, apabila dikemudian hari diketahui bahwa saya memberikan keterangan data yang tidak benar atau tidak sesuai dengan persyaratan dan/atau berlawanan dengan surat pemyataan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berhak menggugurkan dan membatalkan keikutsertaan/kelulusan saya pada Seleksi Tenaga Anii Jakarta, .... Januari 2024 Hormat saya, Materai 10.000 (Nama Jelas)

Anda mungkin juga menyukai