Anda di halaman 1dari 8

INSTRUMEN PENILAIAN,KISI-KISI, ASESMEN

SUMATIF KELAS V / SMT 1


IPAS

SDN PANCORAN 10 PAGI


JAKARTA SELATAN
KISI-KISI TES SUMATIF LM 1

KISI-KISI IPAS
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Jumlah Soal : 20


Fase :C Waktu : 60 menit
Kelas : V (Lima) Penyusun : Rahmalia, S.Pd

CAPAIAN BENTUK NOMOR


NO MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL
PEMBELAJARAN SOAL SOAL
1. Peserta didik mampu Kata sifat Disajikan sebuah diagram venn, peserta didik mengidentifikasi
C1 PG 1
menganalisis informasi informasi yang sesuai dengan diagram tersebut.
berupa fakta, prosedur Disajikan gambar dan tabel. Peserta didik dapat
C1 PG 2
dengan mengidentifikasi hal-hal yang perlu diperhatikan pada
mengidentifikasikan ciri gambar sebelum menentukan nomor paragraf yang
objek dan urutan proses paling sesuai.
kejadian dan nilai-nilai
dari berbagai jenis teks Disajikan gambar. Peserta didik menentukan deskripsi yang paling C1 PG 3
informatif dan fiksi yang tepat.
disajikan dalam bentuk Disajikan ilustrasi. Peserta didik menentukan makna kata sifat C1 PG 4
lisan, teks aural (teks kreatif.
yang dibacakan dan/atau Disajikan gambar, peserta didik menentukan kata sifat yang sesuai
didengar) dan audio. dengan gambar. C1 PG 5

Disajikan Sebuah cerita, peserta didik menentukan sifat tokoh yang C2 Isian
Isia 16
dapat diteladani dalam sebuah cerita tersebut. Singkat
CAPAIAN BENTUK NOMOR
NO MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL
PEMBELAJARAN SOAL SOAL
2. Peserta didik mampu memahami Makna awalan pe Disajikan 4 pernyataan, peserta didik dapat
C1 PG 6
informasi dan kosakata baru yang sinonim dan Menunjukkan nomor yang merupakan kalimat majemuk setara dan
memiliki makna denotatif, literal, antonim sejalan.
kalimat majemuk Disajikan kalimat, peserta didik menentukan kata hubung yang
konotatif, dan kiasan untuk
setara tepat, agar menjadi kalimat majemuk setara. C1 PG 7
mengidentifikasi objek, fenomena,
dan karakter. Peserta didik menentukan kata “dendam” jika diberkan imbuhan
C1 PG 8
pe-.
Peserta didik dapat menentukan antonim kata ramah. C1 PG 9
Peserta didik dapat menentukan sinonim kata alim. C1 PG 10

Disajikan kalimat rumpang. Peserta didik dapat menentukan 11


C1 PG
kata hubung dengan tepat
Disajikan kalimat rumpang. Peserta didik dapat menentukan 12
C1 PG
kata hubung dengan tepat
Disajikan kalimat rumpang. Peserta didik dapat menentukan 13
C1 PG
kata hubung dengan tepat
Peserta didik membuat kalimat sederhana kalimat majemuk setara
berlawanan atau pertentangan C3 Uraian 16
3. Peserta didik menyampaikan perasaan Menulis puisi
berdasarkan fakta, imajinasi (dari diri sendiri akrostik Peserta didik dapat menentukan puisi yang setiap awal barisnya C1 PG 14
dibentuk dari rangkaian huruf dan memberi makna.
dan orang lain) secara indah dan menarik
dalam bentuk prosa dan puisi dengan Disajikan kreasi akrostik, Peserta didik dapat mengidentifikasi sifat C1 PG 15
penggunaan kosakata secara kreatif. dari kreasi akrostik tersebut.
Peserta didik dapat membuat akrostik dari nama panggilannya C3 Uraian 17
masing-masing.
4. Peserta didik mampu menulis teks Jurnal membaca
eksplanasi, laporan, dan eksposisi persuasif Disajikan cerita fiksi. Peserta didik membuat jurnal membaca dari
dari gagasan, hasil pengamatan, pengalaman, cerita yang disajikan.
dan imajinasi; menjelaskan hubungan
C3 Uraian 18
kausalitas, serta menuangkan hasil
pengamatan untuk meyakinkan pembaca.
PENILAIAN UMATIF LINGKUP MATERI 1
IPAS KELAS V / SMT 1
SDN PANCORAN 10 PG
KURIKULUM MERDEKA
Nilai
Nama : ...................................
Hari / Tanggal : ..................................
Waktu : 60 Menit

I. Pilih huruf A, B, C, atau D pada jawaban yang tepat!

1. Perhatikan diagram venn berikut !

Wayan bersaudara dengan Made. Mereka memiliki beberapa persamaan. Salah satu
persamaannya yaitu ....

A. Sifat
B. Cita-cita
C. Bentuk hidung
D. Warna kulit

2. Perhatikan gambar dan tabel di bawah ini!

Paragraf yang paling sesuai untuk


mendeskripsikan gambar di samping atas
ditunjukkan oleh paragraf nomor ....

A. Satu
B. Dua
C. Tiga
D. Empat
3. Perhatikan tabel!
Kalimat yang paling tepat untuk mendeskripsikan
gambar di atas yaitu ....

A. Tanaman tersebut senang karena dirawat


B. Anak laki-laki sedang menyiram tanaman
C. Tanaman sangat baik disiram pada pagi hari
D. Seorang anak mempraktekkan cara menanam

4. Pak Ketut dikenal sebagai pelukis yang kreatif, karena beliau menghasilkan karya-karya yang sangat
unik.

Kata kreatif pada kalimat di atas memiliki makna ....

A. tajam pikiran B. banyak ide C. memiliki daya cipta D. selalu berusaha

5. Perhatikan gambar!
Kata sifat yang tepat untuk mendeksripsikan
kegiatan anak-anak pada gambar di atas yaitu ....

A. rajin
B. cerdas
C. ramah
D. lincah

6. Perhatikan pernyataan berikut!

1. Adit rajin belajar, sehingga ia memperoleh peringkat 1 di kelas


2. Gita suka bermain piano, sedangkan Chika suka bermain gitar
3. Nopita dapat segera menemukan kancing yang tercecer di jalan karena ia memiliki mata yang jeli
4. Kerajinan pot bunga dari barang bekas tersebut dibuat oleh Bayu dan Widi
Kalimat majemuk setara yang sejalan ditunjukkan oleh nomor...

A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

7. Nancy pandai berhitung. Nancy tidak pandai menyanyi.


Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi dua kalimat tunggal di atas, agar menjadi sebuah kalimat
majemuk yaitu.....

A. Tetapi B. Karena C. Atau D. Sehingga

8. Kata "dendam" jika diberikan imbuhan pe- akan menjadi kata ....

A. pedendam B. penyendam C. pemdendam D. pendendam

9. Ibuku selalu menyapa orang-orang yang berbelanja di warung dengan penuh senyuman. Beliau dikenal
sebagai penjual yang ramah.
Kata ramah antonimnya yaitu....

A. kaku B. nakal C. cerewet D. Baik

10. “Jadilah orang yang alim. Jika tidak mampu, maka jadilah penuntut ilmu. Jika tidak mampu jadi penuntut
ilmu, jadilah pendengar ilmu“ kata Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Kotabaru.
Kata alim sinonimnya yaitu....

A. apik B. soleh C. badung D. penggerutu

11. Aimin sudah berusaha sungguh-sungguh ….. ia belum menjadi juara

A. Tetapi B. dan C. Namun D. meskipun

12. Darmin ….. Darman adalah anak Pak Salim.

A. Tetapi B. dan C. Namun D. meskipun


13. Banyak orang tidak menyukainya ………. ia seorang pembual.

A. Karena B. atau C. sehingga D. ketika

14. Puisi yang setiap awal barisnya dibentuk dari rangkaian huruf yang memberi makna disebut …..

A. puisi B. pantun C. cerpen D. akrostik

15. Perhatikan kreasi berikut!


Berdasarkan kreasi di samping, Adit memiliki
sifat ....
A. teratur
B. selalu berusaha
C. banyak ide
D. membangkitkan tawa

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

16. Perhatikan cerita berikut!

Siam dan Chen

Dahulu kala, di suatu desa tinggalah seorang pria dermawan bernama Pak Long. Dia
memiliki dua orang anak bernama Siam dan Lui. Siam adalah anak yang penurut dan suka
menolong. Masyarakat sekitar sangat kagum dengan perilaku Siam. Setiap pagi terlihat Siam
dengan penuh semangat mendorong gerobak buah ke pasar. Setelah membantu ayahnya
berjualan, Siam bersiap-siap untuk pergi ke sekolah.
Siam memiliki tetangga bernama Chen. Mereka juga merupakan teman sekelas. Chen
suka bermain games di ponsel pintarnya. Tidak pernah terlihat sekalipun dia pernah membantu
keluarganya membersihkan rumah. Dia juga sering melupakan tugas-tugas yang diberikan Ibu
Guru, sehingga dia langganan terkena hukuman. Namun, Chen tidak pernah jera. Di sekolah,
Chen lebih suka mengobrol dan menggambar dibandingkan mendengarkan penjelasan guru.

Berdasarkan cerita di atas, sifat tokoh yang dapat kita teladani yaitu ....

17. Buatlah satu kalimat majemuk setara berlawanan dan satu kalimat majemuk setara sejalan !

18. Buatlah puisi akrostik dari nama panggilmu yang menggambarkan tentang sifat, hobi, cita-cita, atau
asal daerahmu!

19. Buatlah jurnal membaca dari cerita berikut ini!


a. judul:
b. tokoh cerita:
c. sifat tokoh:
d. isi cerita:
e. komentar:
KUNCI JAWABAN TES FORMATIF LM 1
BAHASA INDONESIA KELAS V/SMT 1

I. Pilihan Ganda
1. D
2. B
3. B
4. C
5. D
6. D
7. A
8. D
9. A
10. B
11. C
12. B
13. A
14. D
15. A

II. Isian / Uraian


16. Penolong
17. Kebijakan guru
18. Kebijakan guru
19. Kebijakan guru

SCORE
Pilihan Ganda 15 x 1 poin 15 poin
Isian dan Uraian
Nomor 16 1 poin
17 2 poin
18 2 poin
19 5 poin 10 poin
Total 25 poin

Nilai Akhir = Jumlah betul x 100


Poin maksimal

Contoh:

Nilai Akhir = 25 poin x 100 = 100 poin


25

Anda mungkin juga menyukai