Anda di halaman 1dari 23

ARRAY 1 Dimensi

ARRAY

 Array adalah struktur data paling sederhana


 Sekelompok elemen yang memiliki nilai homogen
(tipe sama) dan tipe data tertentu.
 Array memiliki elemen berupa data-data yang
memiliki ukuran dan tipe data sama
 Elemen data di array bisa diakses melalui posisinya
(indeks) pada array
 Indeks dapat berupa integer maupun string
(associative array)
ARRAY

 Array juga dapat dikatakan sebagai


baris atau deret.

 Contoh Real : Baris / deretan kamar


pada suatu hotel.
Macam-macam Array

1. Array satu dimensi

2. Array dua dimensi

3. Array Multidimensi
ARRAY 1 DIMENSI
Array 1 Dimensi
 Merepresentasikan vektor
 Deklarasi array 1 dimensi:
tipe_data nama_var[ukuran];
int nilai [12];

dengan :
 tipe_data : untuk menyatakan tipe dari elemen
array, misalnya int, char, float.
 nama_var : nama variabel array
 ukuran : untuk menyatakan jumlah maksimal
elemen array (diapit tanda [ ]).
 Setiap elemen array dapat diakses melalui indeks.

 Indeks array secara default dimulai dari 0.

 Bentuk umum : Tipe_array nama_array[ukuran];


Macam-macam Deklarasi
Array 1 Dimensi
 int numbers[10];
 int numbers[10] = { 34, 27, 16 };
 int numbers[] = {2, -3, 45, 79, -14, 5, 9, 28, -1, 0};
 char text[] = "Welcome to New Zealand.";
 float radix[12] = { 134.362, 1913.248 };
 double radians[1000];
Ilustrasi Array Satu Dimensi

Terlihat dari ilustrasi bahwa:


Terdapat 7 buah kotak.
Dalam istilah array disebut elemen, cell(sel), lokasi atau kolom.
Jadi array diatas terdiri dari 7 elemen, atau 7 lokasi atau 7 kolom.
Array 1 dimensi disebut juga VECTOR.
Ilustrasi Array dengan isinya

int main()
{
int A[ ] = {25, 26, 27, 28, 29};
}
Menyiapkan Array 1 Dimensi

 Karena array mempunyai


nama yang sama yaitu A,
int A[7] maka setiap elemen diberi
sebutan nama yang berbeda
dengan memberikan nomer
indeks, sehingga masing-
masing menjadi : A[0], A[1],
A[2], A[3], A[4], A[5], A[6],
yang biasa dibaca dengan:
A dengan indeks 0 atau A nol
Deklarasi array satu dimensi

#include<iostream.h>
int main()
{ int A[7];

main() Disiapkan 5 buah array dengan ilustrasi sbb:


{
int A[5] = { 25, 12, 17, 10, 15 };

}
 Contoh pendeklarasian array :
float A[5];

 menyatakan bahwa array A


mengandung 5 elemen bertipe float.
Akses Elemen Array 1
Dimensi
 Data array akan disimpan dalam memori yang
berurutan.

 Elemen pertama mempunyai indeks bernilai 0.

 Jika variabel A dideklarasikan sebagai array dengan 5


elemen, maka elemen pertama memiliki indeks sama
dengan 0, dan elemen terakhir memiliki indeks 4.
A[0] float
A[1]
A[2]

A[3]
A[4]
float A[5]

Bentuk umum pengaksesan array adalah sbb :


nama_var[indeks]

A[0]  Elemen pertama A


A[4]  Elemen ke-5 dari A
Mengisi nilai ke array

Contoh:
A[0] = 35.5 /*contoh 1 mengisi array secara
langsung*/
cin>>A[2] /*contoh 2 mengisi dari
keyboard*/

Contoh 1 memberi nilai 35.5 ke array elemen pertama,


contoh 2 membaca dari keyboard dan memberikan
nilainya ke array A elemen ke-3.
Mengisi array
o Mengisi nilai langsung ke A[0] = 10
setiap elemen A[1] = 20
A[3] = 30
… (dst)

o Mengisi nilai dengan looping


for (int c=0; c<25; c++)
(lebih cepat)
{ cout<<“A[“<<c<<“] = “;
cin>>A[c]; }
Contoh Array 1 Dimensi
 Dalam pemprograman C++ array 1D, dapat dituliskan sebagai berikut :

#include <iostream.h> Penjelasan Program :


using namespace std; Akan disiapkan sebuah array 1D
main() bertipe data integer dgn 12
{ elemen yg diberikan nomer
int jumlah_hari [12]; index dari 0 s.d 11
}

0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

A[1] A[12]
Contoh Array 1 Dimensi
 Program menampilkan jumlah hari dalam 1 bulan
di Tahun 2017
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
A[1] 31 28 31 30 31 30 31 31 30 31 30 31 A[12]
Contoh Array 1 Dimensi
 Buatlah sebuah program dengan bahasa c++ yang menampilkan
output sebagai berikut : 0 1 2 3 4
0 A B C D E
1 F G H I J
2 K L M N O
Contoh Array 1 Dimensi
 Buatlah sebuah program dengan bahasa c++ yang menampilkan
DATA SUHU:
Home work

1. Program menampilkan jumlah hari dalam 1 bulan di


Tahun 2018 (screen shot coding & hasil RUN)

2. Buatlah sebuah program dengan bahasa c++ yang


menampilkan output sebagai berikut :
0 1 2 3 4
0 B U N G A
1 I N D A H
2 W A N G I
Cont next week

Anda mungkin juga menyukai