Anda di halaman 1dari 2

PENANDAAN LOKASI

PEMBEDAHAN
No Dokumen :
440/01/SOP.SPR/2023
No Revisi :
SOP
Tgl Terbit : 03 Januari 2023

Halaman : 1/1

UPTD
PUSKESMAS
SAMPARA Hj. SURIANI, SKM, M.Kes
NIP. 196706211987032004

1. Pengertian Prosedur penandaan lokasi dilakukannya pembedahan pada pasien oleh


operator yang akan melakukan tindakan.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam menerapkan langkah-langkah untuk
memastikan tepat lokasi bagian tubuh pasien yang akan dilakukan
pembedahan.
3. Kebijakan Surat keputusan Kepala UPTD Puskesmas Nomor :440 /01/ PkmSPR /
2023 tentang Sasaran Keselamatan Pasien di UPTD Puskesmas Sampara
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017
tentang Keselamatan Pasien.

5. Prosedur/ 1. Petugas memberi salam.


Langkah-langkah
2. Petugas melakukan identifikasi pasien yang akan menjalani
pembedahan.
3. Petugas mencuci tangan.
4. Petugas menjelaskan tujuan penandaan lokasi pembedahan.
5. Petugas memberikan penandaan lokasi pada daerah pembedahan
dengan tanda yang mudah dikenali dan tidak luntur.

6. Alat dan Bahan 1. Spidol

7. Unit Terkait 1. Ruang Tindakan / UGD


2. Poli KIA / KB
8. Dokumen Terkait 1. Rekam medis
2. Lembar Informed Consent
3. Lembar penandaan lokasi pembedahan
9. Rekaman
Historis
Perubahan No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
diberlakukan
PENANDAAN LOKASI
PEMBEDAHAN
No Dokumen :
440/01/SOP.SPR/2023
No Revisi :
SOP
Tgl Terbit : 03 Januari 2023

Halaman : 1/1

UPTD
PUSKESMAS
SAMPARA Hj. SURIANI, SKM, M.Kes
NIP. 196706211987032004

FORMULIR PENANDAAN LOKASI OPERASI (


WANITA)
Ruangan : ………………………………………. Tanggal :…………………….. Waktu :
………………

Jenis Operasi : ……………………………………….

Saya menyatakan bahwa lokasi operasi yang telah ditetapkan pada diagram adalah benar.

Nama Pasien/Keluarga Dokter Operator

(…………………….………….) (…………………….………….)
Tanda tangan dan nama lengkap Tanda tangan dan nama lengkap

Anda mungkin juga menyukai