Anda di halaman 1dari 3

Langkah-langkah untuk mulai melakukan input data pada RedCap:

1. Log in ke dalam website Redcap melalui link berikut:


https://redcap.pusatkajian.com/redcap_v12.0.27/index.php?pid=265
2. Masukkan username dan password sesuai dengan yang sudah dikirimkan ke email
masing-masing
3. Pilih proyek yang ingin diinput, contoh: REGISTRI KANKER HATI

4. Klik add/edit records

5. Klik tombol +Add new record yang berwarna hijau


6. Data dapat mulai diinput untuk setiap subyek. Bila pengisian data belum selesai dalam
satu kali input, maka dapat save dan exit form atau save and go to next form.

7. Lakukan rename record untuk menyamakan penamaan tiap subyek.


Contoh format record:
003-00002-256296-RUD
003: kode RS (otomatis terinput dari sistem)
00002: nomor urut subyek yang diinput ke dalam Redcap (sesuai
256296: nomor rekam medik
RUD: inisial nama pasien (3 huruf)

Contoh pembuatan inisial:


BUNGA --> BUN
BUNGA MAWAR --> BUM
BUNGA MAWAR MERAH --> BMM
BUNGA MAWAR MERAH TUA --> BMM

Cara rename record


a. Klik record status dashboard, klik record ID
b. Klik choose action for record, lalu rename record

Anda mungkin juga menyukai