Anda di halaman 1dari 3

PANITIA KEGIATAN

WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA


HIMPUNAN MAHASISWA ILMU TEKNOLOGI PANGAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS YUDHARTA PASURUAN
Kesekretariatan : Jl. Universitas Yudharta No.07 Sengon Agung Purwosari –Pasuruan 67162
E-mail: HIMATEPAUYP@gmail.com
contact person: +62895359912915 (Ketua) +6285648409040 (Sekretaris)

Nomor : 003/B/ Pan.Keg/HIMATEPA/UYP/II/2024


Lamp : 1
Hal : Permohonan Peminjaman Fasilitas

Kepada Yth.
BAU Universitas Yudharta
Di-
Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Salam sejahtera kami sampaikan, semoga tetap dalam lindungan Tuhan Yang
Maha Esa dan terus sukses dalam menjalankan aktifitas sehari-hari, Amin.
Sehubungan dengan akan diadakannya acara “Workshop Program Kreativitas
Mahasiswa” dengan tema “Menggali Potensi Jiwa Muda Kreatif dan Inovatif
dengan Mewujudkan Karya Melalui PKM”
yang akan dilaksanakan pada:

Hari : Kamis
Tanggal : 22 Februari 2024
Tempat : Gedung BTI Lantai 2 Universitas Yudharta Pasuruan

Maka kami selaku panitia kegiatan memohon agar saudara/i berkenan meminjamkan
barang yang kami butuhkan. Adapun barang yang ingin kami pinjam sebagai berikut:

No. Nama Barang Jumlah


1. Bendera Merah Putih 1
2. Bendera UYP 1
3. Bendera Fakultas Pertanian 1
4. Tanggul Bendera 1 set

Kami siap bertanggung jawab atas segala resiko atau kerusakan barang yang mungkin
ditimbulkan oleh kelalaian kami. Demikian permohonan ini kami buat, atas kepercayaan dan
kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Pasuruan, 16 Februari 2024

PANITIA PELAKSANA
WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA HIMATEPA
UNIVERSITAS YUDHARTA PASURUAN
Ketua pelaksana Sekretaris

Karismatus Dzaqiyah Zian Izzul Haq Arifin


NIM 202369050009 NIM 202369050012

Adapun susunan acara sebagai berikut:


PANITIA KEGIATAN
WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU TEKNOLOGI PANGAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS YUDHARTA PASURUAN
Kesekretariatan : Jl. Universitas Yudharta No.07 Sengon Agung Purwosari –Pasuruan 67162
E-mail: HIMATEPAUYP@gmail.com
contact person: +62895359912915 (Ketua) +6285648409040 (Sekretaris)

Kamis, 22 Februari 2024


Waktu Acar Tempat Pengisi Pj Keteranga
a n
07.30- Check in Panitia Semua  Absensi
08.00 Panitia panitia dan
mengatur
kesiapan
Hallmeet Lt
acara
2 Gedung B
TI Universi
tas Yudhart
a Pasuruan Yuli
08.00- Check in peserta Sekertaris Absensi peserta
08.30 serta mahasiswa
non Ilmu dan
Teknologi
Pangan serta
mahasiswa non
fakultas
pertanian
Pembukaan Acara
08.30- Pembukaan MC : Pembacaan
08.40 acara: Ali susunan
Pembukaan acara dan
acara pembukaan
Menyanyikan lagu Menyanyikan
Kebangsaan All panitia lagu
08.40- & peserta
Indonesia Raya Indonesia
08.45
Hallmeet Lt Dirijen : Ali Raya oleh
2 Gedung B Fira seluruh
TI Universi peserta dan
tas Yudhart
panitia
a Pasuruan
08.45- Sambutan ketua Sambutan oleh
09.00 Dzaqiyah ketua pelaksana
pelaksana kegiatan
Sambutan oleh Sambutan oleh
09.00- Junaidi ketua himpunan
Ketua Himpunan
09.10
Doa Doa oleh seluruh
09.10- Rozi peserta dan panitia
09.15
Pembacaan CV Ali Pembacaan CV
09.15- MC Moderator oleh
Moderator
09.20 MC
Acara Inti

Pembacaan CV Miko Pembacaan CV


09.20- Moderato Pemateri : Muh.
Pemateri
09.30 r Aniar Hari
PANITIA KEGIATAN
WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU TEKNOLOGI PANGAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS YUDHARTA PASURUAN
Kesekretariatan : Jl. Universitas Yudharta No.07 Sengon Agung Purwosari –Pasuruan 67162
E-mail: HIMATEPAUYP@gmail.com
contact person: +62895359912915 (Ketua) +6285648409040 (Sekretaris)

Swasono, Sp, Mp
Penyampaian Hallmeet Lt Pemateri: Pemaparan Materi
09.30- 2 Gedung B Muh. Aniar PKM dan sesi
materi PKM
10.30 TI Universi Hari Swasono, tanya jawab
tas Yudhart Sp, Mp
a Pasuruan

Penyerarahan Penyerahan
10.30- Ketupel piagam
Piagam kepada
10.35
pemateri
sharing session Suhul Berbagi
10.35- Daimatul pengalaman dan
11.10 tips and trik lulus
pkm
Penutupan acara

Penutup Hallmeet Lt Penutupan


11.10- 2 Gedung B MC berakhirnya
11.30 TI Universi Suhul kegiatan
tas Yudhart (Sesi Foto)
a Pasuruan

Anda mungkin juga menyukai