Anda di halaman 1dari 5

LK-01: Mengkaji Kasus Penempatan dan Pengembangan Kapasitas Peserta Didik

Kelompok :3
Nama Anggota
1. NANANG QOSIM (Ketua)
2. MOH. BIDAR BAIHAQI (Sekretaris )
3. TRIYONO (Anggota)
4. YULIANUS WAINARNO (Anggota)
5. FARIDA ASPAN (Anggota)
6. LANGGENG TUNGGU SUKESTI (Anggota)
7. IWAN RIDWAN (Anggota)

Waktu: 10 menit
Tugas: Kelompok
Tujuan Tugas: Melalui tugas mengkaji kasus penempatan dan pengembangan kapasitas
peserta didik disekolah ini, Saudara diharapkan mampu 1) mengidentifikasi
kebutuhan peserta didik, 2) mengidentifikasi penempatan peserta didik
dengan tepat, serta merancangan program pengembangan kapasitas
peserta didik sesuai hasil analisis kebutuhan peserta secara
menyeluruh/komprehensif.

Petunjuk pengerjaan:
1. Peserta dalam kelompok mengkaji peraturan terkait penempatan dan pengembangan
peserta didik untuk menentukan prinsip-prinsip yang berlaku.
2. Peserta membahas studi kasus tentang penempatan dan pengembangan peserta didik,
kemudian membuat analisis sesuai prinsip-prinsip yang berlaku.
3. Hasil kerja kelompok dipresentasikan.
4. Pengajar memberikan konfirmasi atas jawaban kelompok.
5. Pengajar melakukan penilaian dengan mencermati proses pengerjaan LK. 01 melalui
pengamatan tumbuhnya nilai- nilai integritas pada sub nilai disiplin dan tanggung jawab.
Studi Kasus:
Sekolah Cendekia memiliki 288 peserta didik, dua diantaranya peserta didik berkebutuhan
khusus. Satu peserta didik mempunyai low vision yang tidak bisa membaca dari jarak jauh dan
satu peserta didik memiliki cacat fisik sejak lahir yang membutuhkan kursi roda untuk
mobilitasnya. Sekolah tersebut diminati oleh masyarakat sekitar, namun memiliki keterbatasan
dalam sarana dan prasarana di bidang olahraga dan kesenian. Lapangan olahraga yang
tersedia adalah lapangan voli, sementara untuk alat musik terdapat seperangkat alat rebana, 12
buah seruling dan 3 buah gitar. Kegiatan OSIS pun kurang berjalan dengan baik karena ketua
OSIS hanya mengadakan rapat satu kali dan tidak ada tindak lanjut dari guru pembina OSIS.
Bagaimanakah tindakan Saudara sebagai kepala sekolah dalam menempatkan dan
mengembangkan kapasitas peserta didik?

LK 1a Identifikasi kebutuhan peserta didik

Kebutuhan Peserta Hasil yang dicapai Permasalahan yang Tindaklanjut


Didik terjadi
Low Vision  Anak dapat mengikuti Tidak bisa mengikuti  Ditempatkan pada tempat
pembelajaran dengan kegiatan duduk di bangku paling
baik, pembelajaran dengan depan.
 Potensi anak baik karena tidak bisa  Bekerjasama dengan
berkembang membaca dari jauh puskesmas untuk
pemeriksaan intensif
siswa.
 Pemberian alat bantu
kaca mata.
Cacat Fisik  Potensi anak  Tidak bisa  Memberi kegiatan lain
berkembang mengikuti seperti kesenian
 Siswa dapat kegiatan  Memberikan alat bantu
melakukan olahraga kursi roda.
bergerakan atau  Pergerakan  Mempermudah
motorisasi dengan siswa terbatas pergerakan siswa
mudah dan bisa dengan membuat lorong
menggunakan ramah disabilitas
fasilitas toilet dengan  Membuat toilet ramah
nyaman disabilitas
 Memberikan sosialisasi
kepada siswa normal
untuk memperlakukan
siswa disabilitas dengan
perlakuan sama.
 Diberikan duduk di kelas
dekat pintu masuk.
Anggota OSIS Kegiatan OSIS kembali  Kegiatan tidak  Menegur pembina OSIS
berjalan dengan baik berjalan dengan dan berdiskusi dengan
baik. hati tentang kemajuan
 Kurang OSIS..
mendapat  Pembinaan lebih intensif
pembinaan  Melakukan motivasi
terhadap anggota OSIS
 Dilakukan workshop
kepemimpinaan

Pembina OSIS Pembinaan OSIS lebih Pembinaan Yang  Memberi teguran dan
intensif dan kontinue kurang Intensif diskusi.
 Memberikan insentif
sebagai pembina OSIS
 Memberikan
pendampingan dari
kepala sekolah
 Mengurangi jam mengajar
jika jam mengajar
pembina OSIS terlalu
banyak
Lapangan Sarpras bidang olahraga Kurangnya Sarpras di  Pembuatan proposal
Olahraga dan tempat bermain Sarana Olahraga penambahan sarana dan
terpenuhi sesuai standar prasarana olahraga
 Penggunaan sarpras
yang ada dengan
penjadwalan
 MOU dengan lapangan
bola atau lapangan futsal
setempat
Alat Kesenian Sarpras bidang kesenian Kurangnya Sarpras  Pembuatan proposal
di Sarana Kesenian penambahan sarana dan
terpenuhi sesuai standar
prasarana bidang
kesenian
 Penggunaan sarpras
yang ada dengan
penjadwalan
 Merekrut guru rebbana
yang berkualitas guna
memberdayakan rebana
yang ada.
 Menggunakan alat musik
alternatif dari peralatan
yang ada (misal galon
aqua)
 Melibatkan siswa untuk
membawa alat musik
pribadi yang terjangkau
(seperti seruling, gitar dll)
LK 1b Rencanakan penempatan dan pengembangan kapasitas peserta didik
Prinsip- Hasil yang dicapai Permasalahan yang Tindaklanjut
prinsip terjadi
Penempatan
Peserta
Didik
Berdasarkan  Meningkatnya prestasi  Kekurangan SDM  Menyiapkan Guru dan
Kemampuan akademik sekolah Guru sarana yang memadai
akademik /siswa.  kompetensi guru  Meningkatkan kompetensi
siswa  Pembinaan siswa masih perlu guru dengan pembinaan
yang memiliki high ditingkatkan. atau workshop serta diklat.
atau low intellegence  Menyiapkan SDM/ Guru
lebih terarah.

Berdasarkan  Pembinaan siswa  Kekurangan guru  Menyiapkan Guru dan


kesamaan yang lebih terarah. produktif. sarana yang memadai
minat atau  Meningkatnya prestasi  Minimnya  Pengalokasian dana pada
interest akademik sekolah dukungan dana. RKS/ RKAS tahun
siswa /siswa. berikutnya.
.

Rubrik Penilaian:
Skor 86-100 : apabila bisa menemukan 5 alternatif solusi dengan tepat (sarpras
olahraga, sarpras kesenian, peserta didik berkebutuhan khusus,
kegiatan OSIS yang belum berjalan dengan baik, dan pembinaan OSIS
yang masih kurang).

Skor 76-85,99: apabila bisa menemukan 4 alternatif solusi dengan tepat (sarpras
olahraga, sarpras kesenian, peserta didik berkebutuhan khusus,
kegiatan OSIS yang belum berjalan dengan baik, dan pembinaan OSIS
yang masih kurang).

Skor 66-75,99 : apabila bisa menemukan 3 alternatif solusi dengan tepat (sarpras
olahraga, sarpras kesenian, peserta didik berkebutuhan khusus,
kegiatan OSIS yang belum berjalan dengan baik, dan pembinaan OSIS
yang masih kurang).
Skor 0-65,99: apabila bisa menemukan 2 alternatif solusi dengan tepat (sarpras
olahraga, sarpras kesenian, peserta didik berkebutuhan khusus,
kegiatan OSIS yang belum berjalan dengan baik, dan pembinaan OSIS
yang masih kurang).

Anda mungkin juga menyukai

  • LK 02 - Rev 020419
    LK 02 - Rev 020419
    Dokumen3 halaman
    LK 02 - Rev 020419
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen1 halaman
    Bab V
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen1 halaman
    Bab Iv
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat
  • ABSTRAK
    ABSTRAK
    Dokumen1 halaman
    ABSTRAK
    Bidar Baihaqi
    0% (1)
  • RPP Konvensional
    RPP Konvensional
    Dokumen1 halaman
    RPP Konvensional
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen2 halaman
    Bab V
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat
  • Foto Penelitian
    Foto Penelitian
    Dokumen3 halaman
    Foto Penelitian
    Bidar Baihaqi
    Belum ada peringkat