Anda di halaman 1dari 55

BOOKLET OSAGI XIV 2024

M3D CCB OLIMPIADE POSTER KTI

TANGGAL PENTING OSAGI XIV

SEMANGAT BERKARYA!

Himapbio Fkip Unmul @himapbiounmul @osagiunmul Himapbio Fkip Unmul


A. Biaya Pendaftaran
1. Gelombang I
a. Peserta Olimpiade Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran sebesar
Rp. 200.000,-/orang
b. Peserta Cerdas Cermat Biologi Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya
pendaftaran sebesar Rp. 250.000,-/tim
c. Peserta Karya Tulis Ilmiah Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 250.000,-/tim
d. Peserta Karya Tulis Ilmiah Tingkat Mahasiswa/i dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 250.000,-/tim
e. Peserta Mading 3 Dimensi Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 250.000,-/tim
f. Peserta Poster Digital Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 150.000,-/orang
g. Peserta Poster Manual Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 150.000,-/orang

2. Gelombang II
a. Peserta Olimpiade Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran sebesar
Rp. 220.000,-/orang
b. Peserta Cerdas Cermat Biologi Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya
9pendaftaran sebesar Rp. 270.000,-/tim
c. Peserta Karya Tulis Ilmiah Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 270.000,-/tim
d. Peserta Karya Tulis Ilmiah Tingkat Mahasiswa/i dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 270.000,-/tim
e. Peserta Mading 3 Dimensi Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 270.000,-/tim
f. Peserta Poster Digital Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 170.000,-/orang
g. Peserta Poster Manual Tingkat SMP dan SMA dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp. 170.000,-/orang
B. Mekanisme Pendaftaran
1. Pendaftaran peserta Olimpiade, Cerdas Cermat, Mading 3 Dimensi, Karya Tulis
Ilmiah, dan Poster, gelombang I dibuka dari tanggal 6 November 2023 sampai 6
Desember 2023 dan gelombang II dibuka dari tanggal 7 Januari 2024 sampai 20
Januari 2024.
2. Untuk pengumpulan makalah ilmiah dan poster peserta gelombang I sampai pada
tanggal 6 Desember 2023 dan peserta gelombang II sampai pada tanggal 20
Januari 2024
3. Peserta diwajibkan mengisi formulir pendaftaran yang telah dikirimkan panitia ke
sekolah masing-masing secara lengkap.
4. Pendaftaran dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut:
a. Secara langsung mendaftar pada website pendaftaran Osagiunmul.com.
b. Pembayaran uang pendaftaran dapat dilakukan melalui no. rekening (Seperti
yang tercantum di bawah) dengan format tambahkan 3 digit belakang nomor
Handphone Anda sebagai kode unik pendaftaran, untuk memudahkan
pengecekkan. Contoh pendaftaran, misalkn nomor Handphone anda
08234567890, maka kode unik anda adalah 890 dan anda akan mendaftaran
lomba Olimpiade 1 orang, maka total transfer adalah Rp. 200.890,-
c. Setelah transfer, diwajibkan untuk segera konfirmasi pembayaran dengan
mengirimkan format foto atau screenshot Melalui Whatsapp ke Nomor
0852-1016-0699 atas nama Kristiana Laura Husun (Konfirmasi Wajib
Dilakukan maksimal 1 x 24 jam setelah pembayaran). Biaya pendaftaran
akan dibukukan maksimal 2 x 24 jam setelah pembayaran diterima. Format
WA sebagai berikut :
NamaPengirim#AsalSekolah#TotalTransfer#JenisLomba

#NoRekening#TanggalTransfer

d. Peserta yang telah melakukan pendaftaran dan konfirmasi akan tercantum


namanya dalam daftar peserta Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV.
e. Peserta yang telah terdaftarkan, dan apabila harus mengganti dengan peserta
lain dengan beberapa alasan seperti sedang diluar kota atau sakit, paling
lambat mengkonfirmasi saat TM (Tecnical Meeting).
f. Peserta atau sekolah yang telah mendaftarkan diri, apabila mencabut berkas
tidak ada pengembalian uang (Refund).
g. Jumlah peserta untuk kategori Lomba Olimpiade dari setiap sekolah tidak
dibatasi.
h. Untuk kategori Cerdas Cermat Biologi setiap sekolah hanya dapat
mengirimkan maksimal 2 tim (1 Tim terdiri atas 3 orang)
i. Untuk kategori Lomba Mading 3 Dimensi Setiap Sekolah Hanya dapat
mengirimkan maksimal 2 tim (1 Tim terdiri atas 3 orang).
j. Untuk kategori Lomba Karya Tulis Ilmiah SMP/SMA dan Mahasiswa dapat
mengirimkan Maksimal 3 Tim (1 Tim terdiri atas 3 orang).
k. Untuk kategori Lomba Poster jumlah peserta tidak di batasi
l. Batas terkait Pengumpulan Berkas Paling Lambat Pada Saat Technical
Meeting.

Technical Meeting diselenggarakan pada 17 Februari 2024


A. Informasi dan Media Sosial
Alamat Sekretariat HIMAPBIO : Jl. Muara Pahu, Kampus FKIP UNMUL

Gunung Kelua, 75119

No. Rekening Pembayaran : 1792669629 (BNI) an.Panca Selfi Agustina

Email : osagihimapbiounmul14@gmail.com

Website : Osagiunmul.com

Facebook : Himapbio FKIP UNMUL

Instagram : @osagiunmul @himapbiounmul

Tiktok : Osagi Unmul

CP : Kristiana Laura Husun (0852-1016-0699)

Roza Adnan Sofian (0822-5858-3863)


TATA TERTIB UMUM PESERTA OSAGI XIV 2024

1. Peserta hadir 15 menit lebih awal.


2. Peserta tidak boleh diwakilkan.
3. Peserta yang datang terlambat, tidak diberi penambahan waktu mengerjakan soal.
4. Peserta wajib menyelesaikan administrasi sebelum perlombaan.
5. Peserta diperkenankan memakai seragam sekolahnya masing-masing.
6. Peserta wajib membawa alat tulis masing-masing, seperti pulpen, papan LJK, penghapus
dan pensil.
7. Peserta wajib menggunakan badgename peserta yang telah disediakan oleh panitia.
8. Dilarang kepada peserta, tamu, guru pembimbing dan penonton untuk
mendokumentasikan kegiatan secara pribadi SAAT BABAK PENYISIHAN DAN
FINAL OLIMPIADE, Jika ditemukannya indikasi kecurangan, maka akan ditegur
untuk Peringatan 1 dan dokumentasi diharuskan untuk dihapus kemudian jika
dilakukan kembali maka Peringatan 2 yaitu dikeluarkan dari ruangan acara.
9. Dilarang membawa handphone dan kertas yang berisikan jawaban didalam kantong baju
maupun celana SAAT BABAK PENYISIHAN, FINAL OLIMPIADE DAN CCB Jika
ditemukannya indikasi kecurangan, maka akan ditegur untuk Peringatan 1 dan
handphone serta catatan disita oleh Panitia kemudian jika dilakukan kembali maka
Peringatan 2 yaitu dikeluarkan dari ruangan acara.
10. Tidak dianjurkan untuk membawa barang berharga di area pelaksanaan acara osagi,
apabila terjadi kehilangan maka dari panitia tidak bertanggung jawab. Jika ingin
membawa barang berharga di area pelaksanaan acara osagi, maka harus disimpan
dengan baik.
11. Peserta dilarang membuat kegaduhan.
12. Peserta tidak diperkenankan menerima bantuan dari guru pembimbing atau orang lain
selama perlombaan berlangsung.
13. Peserta dilarang membawa senjata tajam, minuman keras, narkoba, dll.
14. Peserta yang memiliki penyakit khusus wajib membawa obat-obatan sendiri.
15. Selama babak penyisihan dilarang :
a. Meminjam alat tulis peserta lain.
b. Menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun.
c. Menggunakan alat hitung, seperti kalkulator.
d. Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.
e. Mengganggu peserta lain.
16. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
 Pelanggaran Pertama : Peringatan
 Pelanggaran Kedua : Diskualifikasi
17. Peserta wajib memenuhi tata tertib yang telah ditetapkan.
18. Hal-hal yang belum tercantum dalam tata tertib akan dicantumkan kemudian.
19. Bagi peserta yang sudah mengikuti Olimpiade, tidak diperbolehkan mengikuti Karya Tulis
Ilmiah.
Cabang Lomba

OLIMPIADE
TINGKAT SMP/SMA SEDERAJAT
OLIMPIADE
A. Mekanisme dan Tata Tertib Lomba
Olimpiade terdiri dari tiga babak, yaitu penyisihan, semifinal dan final.
1. Penyisihan
a. Babak penyisihan berupa soal tertulis.
b. Terdapat 100 soal yang harus diselesaikan dalam waktu 100 menit. Tingkat
SMA soal berupa 90 pilihan ganda dan 10 soal isian singkat. Tingkat SMP soal
berupa 90 pilihan ganda dan 10 isian singkat.
c. Peserta diperkenankan untuk mengisi data diri terlebih dahulu pada lembar
jawaban.
d. Lembar jawaban diisi dengan menggunakan bolpoint
e. Pengisian lembar jawaban dilakukan dengan menyilang (X) huruf/opsi jawaban
yang menurut anda tepat, jika jawaban diisi selain dengan tanda silang
(X) maka jawaban dianggap tidak sah. Apabila salah diberi tanda (=), lalu diganti
dengan menyilang jawaban yang menurut anda tepat. Tidak diperkenankan
menggunakan tipe-x, jika menggunakan tipe-x jawaban dianggap tidak sah.
f. Peserta dilarang mengerjakan soal sebelum tanda bel berbunyi, dimana:
1) Bunyi 1x : Lembar jawaban dibagikan dan peserta mengisi data diri.
2) Bunyi 2x : Soal dibagikan dalam posisi terbalik dan peserta
dilarang membuka soal.
3) Bunyi 3x : Soal dapat dibuka dan dikerjakan.
4) Bunyi 4x : Waktu habis.
g. Penilaian untuk soal yang dikerjakan yaitu:
1) Pilihan ganda
a) Jawaban benar = +4
b) Jawaban salah = -1
c) Jawaban kosong =0
2) Isian singkat
a) Jawaban benar = +4
b) Jawaban salah = -1
c) Jawaban kosong =0
h. Soal yang tidak jelas/kurang/naskah soal rusak/tertukar, peserta dapat
menanyakan pada pengawas. Apabila bertanya pada sesama peserta akan
diberikan peringatan pertama.
i. Selama babak penyisihan dilarang :
1) Meminjam alat tulis peserta lain.
2) Membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun.
3) Menggunakan alat hitung dan alat bantu, seperti kalkulator dan handphone.
4) Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.
5) Mengganggu peserta lain atau membuat keributan selama
perlombaan berlangsung.
6) Membawa benda–benda tajam yang membahayakan peserta lain
selamaperlombaan berlangsung.
7) Membawa obat–obatan terlarang ataupun zat adiktif lainnya.
j. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
1) Pelanggaran pertama : Peringatan
2) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi.
k. Guru pendamping dilarang mengambil dokumentasi selama perlombaan,
dokumentasi hanya diperbolehkan bagi panitia.

l. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia dan pengawas.

m. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

2. Semifinal
a. Peserta semifinal adalah 10 peserta teratas dalam penyisihan Tingkat SMA dan
SMP.
b. Babak semifinal berupa praktikum.
c. Waktu praktikum adalah 45 menit perkloter.
d. Peserta diperkenankan mengisi data diri pada lembar jawaban terlebih dahulu.
e. Peserta tidak diperkenankan melakukan kegiatan praktikum
sebelumdiperbolehkan oleh panitia.
f. Selama babak semifinal dilarang :
1) Menyentuh alat dan bahan praktikum sebelum dipersilahkan.
2) Meminjam alat tulis peserta lain.
3) Menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun
termasuk membawa handphone
4) Menggunakan alat hitung, seperti kalkulator.
5) Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.
6) Bertanya pada peserta lain tanpa izin asisten praktikum.
7) Mengganggu peserta lain.
g. Guru pendamping dilarang memasuki laboratorium untuk kepentingan apapun
h. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
1) Pelanggaran pertama : Peringatan
2) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi.
i. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia.
j. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

3. Final
a. Peserta babak final adalah lima peserta teratas dalam babak semifinal.
b. Babak final berupa presentasi artikel.
c. Masing-masing peserta diberikan waktu selama 10 menit untuk
mempresentasikan slide yang diberikan oleh panitia dan 10 menit untuk tanya
jawab.
d. Peserta dapat melihat slide 5 menit sebelum mempresentasikan materi yang
didapat.
e. Pengundian materi dilakukan setelah peserta dinyatakan lolos babak semifinal

f. Pengambilan nomor undian dilakukan saat registrasi.


g. Peserta yang sudah memasuki ruangan presentasi menunggu waktu untuk
presentasi
h. Selama presentasi peserta dilarang :

1) Menerima bantuan dari guru pembimbing/lainnya selama perlombaan.


2) Mengganggu konsentrasi peserta lain.
3) Menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun
termasuk membawa handphone.

4) Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.

i. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:


1) Pelanggaran pertama : Peringatan

2) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi

j. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia.


k. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.
Kisi-Kisi Soal
1. SMP/MTs/Sederajat
a. Keanekaragaman Makhluk Hidup
b. Perkembangan dan Pertumbuhan Makhluk Hidup
c. Klasifikasi Makhluk Hidup
d. Organisasi Kehidupan
e. Struktur dan Fungsi Tumbuhan
f. Sistem-Sistem Pada Makhluk Hidup
g. Genetika dan Evolusi
h. Ekologi
i. Bioteknologi
j. Sitologi

2. SMA/MA/Sederajat
a. Biologi Sel
b. Biosistematika
c. Anatomi dan Fisiologi Hewan
d. Anatomi dan Fisiologi Tumbuhan
e. Biokimia
f. Biokonservasi
g. Genetika dan Evolusi
h. Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
i. Histologi
j. Ekologi
k. Etologi
l. Anatomi dan Fisiologi Manusia
Cabang Lomba
CERDAS CERMAT BIOLOGI
TINGKAT SMP/SMA SEDERAJAT
CERDAS CERMAT BIOLOGI

A. Mekanisme dan Tata Tertib


Cerdas cermat terdiri dari tiga babak, yaitu babak penyisihan, semifinal dan babak final.
1. Penyisihan.
a. Babak penyisihan terdiri dari babak wajib dan babak rebutan (tebak gambar dan
soal isian).
b. Pada babak wajib, setiap tim akan memilih salah satu amplop yang telah
disediakan panitia. Didalam amplop tersebut terdapat 5 soal yang harus dijawab
dalam waktu 50 detik. Jawaban benar bernilai 100 poin, sedangkan jawaban salah
bernilai 0 poin.
c. Pada babak wajib, peserta diperkenankan untuk pass jika tidak dapat menjawab
soal. Jika melakukan pass, maka soal akan dilanjutkan dan soal yang di “pass”
kan tersebut dapat diulang kembali jika masih ada waktu. Kesempatan peserta
untuk melakukan “pass” hanya satu kali pada setiap soal dan “pass” yang kedua
soal dianggap hangus.
d. Pada soal rebutan tebak gambar, terdapat 10 gambar, kemudian peserta harus
menebak gambar yang telah ditampilkan.
e. Waktu yang diberikan sejak penampilan gambar, penulisan jawaban, dan
penekanan bel adalah 40 detik. Peserta diperkenankan untuk menulis jawaban
terlebih dahulu setelah itu menekan bel lalu mengangkat papan jawaban.
Jawaban ditulis dengan huruf yang JELAS sehingga juri dapat melihat jawaban.
f. Jawaban benar bernilai 100 poin, sedangkan jawaban salah bernilai 0 poin.
g. Pada babak rebutan soal pernyataan yang dijawab BENAR atau SALAH,
terdapat 10 soal yang akan dibacakan. Tim yang paling cepat menekan bel dalam
waktu 10 detik berhak menjawab. Jawaban benar bernilai 100 poin, sedangkan
jawaban salah bernilai -50 poin.
h. Jika ada tim dengan nilai seri, maka tim tersebut akan bertanding kembali hingga
di dapat nilai yang lebih tinggi untuk masuk ke babak final. Jika jawaban salah,
nilai tidak di kurangi dan soal dapat dilempar ke tim yang lain sebanyak 1 kali.
i. Selama babak penyisihan dilarang :

1) Meminjam alat tulis peserta lain.


2) Membawa/menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk
apapun.
3) Membawa dan menggunakan alat bantu, seperti KALKULATOR dan
HANDPHONE.

4) Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.

5) Mengganggu peserta lain

j. GURU dan PENONTON dilarang memberi isyarat jawaban dalam bentuk apapun
kepada peserta.

k. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:


1) Pelanggaran pertama : Peringatan
2) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi
l. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia.
m. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

2. Semifinal
a. Peserta semifinal adalah pemenang masing-masing kloter pada babak penyisihan
b. Pada babak semifinal, jumlah soal sama dengan babak penyisihan
c. Selama babak semifinal dilarang :
a. Meminjam alat tulis peserta lain.
b. Membawa/menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun.
c. Membawa dan menggunakan alat bantu, seperti KALKULATOR dan
HANDPHONE.
d. Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.
e. Mengganggu peserta lain
d. GURU dan PENONTON dilarang memberi isyarat jawaban dalam bentuk apapun
kepada peserta.
e. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
a. Pelanggaran pertama : Peringatan
b. Pelanggaran kedua : Diskualifikasi
f. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia.
g. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

3. Final
a. Peserta final adalah pemenang masing-masing kloter pada babak semifinal.
b. Pada babak final, jumlah soal sama dengan babak penyisihan tetapi soal gambar
diganti dengan soal video sebanyak 5 soal. Nilai untuk soal video yaitu, benar = 100
point dan salah = 0 point
c. Selama babak final dilarang :
1) Meminjam alat tulis peserta
lain.
2) Membawa/menggunakan/membuka buku ataupun catatan dalam bentuk apapun.
3) Membawa dan menggunakan alat bantu, seperti KALKULATOR dan
HANDPHONE.
4) Menerima/memberi catatan dari dan ke peserta lain.
5) Mengganggu peserta lain.
d. GURU dan PENONTON dilarang memberi isyarat jawaban dalam bentuk apapun
kepada peserta.
e. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
1) Pelanggaran pertama : Peringatan
2) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi
f. Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada panitia.
g. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.
Kisi-Kisi Soal
1. SMP/MTs/Sederajat
a. Keanekaragaman Makhluk Hidup
b. Perkembangan dan Pertumbuhan Makhluk Hidup
c. Klasifikasi Makhluk Hidup
d. Organisasi Kehidupan
e. Struktur dan Fungsi Tumbuhan
f. Sistem-Sistem Pada Makhluk Hidup
g. Genetika dan Evolusi
h. Ekologi
i. Bioteknologi
j. Sitologi
2. SMA/MA/Sederajat
a. Biologi Sel
b. Biosistematika
c. Anatomi dan Fisiologi Hewan
d. Anatomi dan Fisiologi Tumbuhan
e. Biokimia
f. Biokonservasi
g. Genetika dan Evolusi
h. Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
i. Histologi
j. Ekologi
k. Etologi
l. Anatomi dan Fisiologi Manusia
Cabang Lomba

KARYA TULIS ILMIAH


TINGKAT SMP DAN SMA SEDERAJAT

TEMA
Optimalkan Peran Generasi Muda
dalam Mencegah Global Boiling
Melalui Inovasi Teknologi Ramah
Lingkungan.
KARYA TULIS ILMIAH
A. TEMA
“Optimalkan Peran Generasi Muda dalam Mencegah Global Boiling Melalui
Inovasi Teknologi Ramah Lingkungan”

B. SUB TEMA
Sebagai korelasi dengan tema besar dan pengerucutan fokus bidang, Lomba
Karya Tulis Ilmiah OSAGI 2024 akan mengusung sub tema berikut:
1. Sains dan Teknologi
2. Sosial dan Budaya
3. Pendidikan
4. Lingkungan
5. Kesehatan
Judul: Bebas Sesuai Tema
C. TIMELINE KEGIATAN
No. Kegiatan Tanggal
1 Pendaftaran, Pembayaran dan 6 November – 6 Desember 2023
Pengumpulan Full Paper
Gelombang 1
2 Pendaftaran, Pembayaran dan 7 Januari – 20 Januari 2024
Pengumpulan Full Paper
Gelombang 2
3 Pengumuman Lolos 5 Finalis 31 Januari 2024
LKTI
4 Registrasi dan Pengumpulan 1-16 Februari 2024
Power Point Finalis
5 Technical Meeting 17 Februari 2024
6 Final (Presentasi) 20 Februari 2024

D. KETENTUAN UMUM
1. Peserta merupakan siswa dari SMP/MTs/Sederajat dan SMA/MA/Sederajat
se-Kaltim & se-Kaltara serta masih berstatus siswa aktif dibuktikan dengan
Kartu Tanda Pelajar.
2. Setiap tim berjumlah 2 sampai 3 orang siswa dengan 1 orang sebagai ketua
kelompok.
3. Karya tulis ilmiah yang dikirimkan adalah karya orisinil yang belum pernah
dipublikasikan serta belum pernah dan tidak sedang diikutkan dalam
kompetisi apapun.
4. Karya tulis dapat merepresentasikan gagasan yang inovatif, kreatif dan
solutif sesuai dengan tema yang telah ditentukan.
5. Karya tulis bersifat objektif, tidak mengandung SARA, dan didukung oleh
fakta yang aktual.
6. Penulisan dilakukan secara sistematis dan logis dengan penggunaan Bahasa
Indonesia yang baik dan benar, sesuai PUEBI.
7. Karya tulis dapat berupa hasil telaah pustaka maupun penelitian.
8. Setiap tim wajib memiliki guru pembimbing.
9. Pengumuman lolos final akan dilaksanakan pada tanggal 31 Januari 2024
melalui instagram @osagiunmul.
10. Peserta yang telah mengirimkan full paper akan mendapatkan e-sertifikat.
11. Jika terjadi kecurangan akan didiskualifikasi oleh panitia.
12. Segala keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

E. MEKANISME PENDAFTARAN LOMBA


1. Setiap tim wajib mengisi formulir pendaftaran melalui website
Osagiunmul.com
2. Tahap pendaftaran, pembayaran dan pengiriman full paper, yaitu:
a. Pendaftaran, pembayaran dan pengiriman full paper Gelombang 1
dibuka pada tanggal 6 November – 6 Desember 2023.
b. Pendaftaran, pembayaran dan pengiriman full paper Gelombang 2
dibuka pada tanggal 7 Januari – 20 Januari 2024.
3. Untuk tahap pengumpulan full paper dikenakan biaya pendaftaran
sebesar Rp 250.000 (Gelombang 1) dan Rp 270.000 (Gelombang 2) ,per
tim

1792669629 – BNI (a.n. PANCA SELFI AGUSTINA)

4. Peserta dapat mendaftar langsung ke sekretariat HIMAPBIO atau mengisi


formulir dan mengirimkannya ke email OSAGI yaitu
(osagihimapbiounmul@gmail.com) beserta foto berwarna ukuran 3x4, scan
Kartu Tanda Pelajar dan scan bukti pembayaran.
5. Ketua tim wajib melakukan konfirmasi setelah melakukan pembayaran dan
pengiriman formulir ke Saudari Kristiana Laura Husun (085210160699)
atau Saudari Nadia Dwi Septiana (085849477342) melalui WhatsApp
dengan format
LKTI_Nama Ketua Tim_Nama Sekolah_Nama penyetor_Waktu
pengiriman
Contoh:
LKTI_ Nadia Dwi Septiana_SMAN 1 Balikpapan_ Nadia Dwi Septiana
_14 Januari 2024

F. MEKANISME PENGUMPULAN FULL PAPER (Soft File dan Print Out)


1. Karya tulis ilmiah WAJIB dikumpulkan dalam bentuk Soft File dengan
format PDF dan Print Out sebanyak 3 rangkap sampai tanggal yang telah
tertera di timeline kegiatan.
2. Karya tulis ilmiah Print Out sebanyak 3 rangkap dikirim ke Alamat
Sekretariat HIMAPBIO : Jl. Muara Pahu, kampus FKIP UNMUL Gunung
Kelua, 75119, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.
3. Karya tulis ilmiah Soft File di kirim ke email pengumpulan karya OSAGI
(karyaosagi14@gmail.com) dengan subject dan nama file
KTI_OSAGI2024_NAMA KETUA TIM_NAMA SEKOLAH_NOMOR
SUB TEMA_JUDUL KARYA TULIS
4. Setelah mengirimkan karya tulis ilmiah wajib konfirmasi ke nomor Saudari
Kristiana Laura Husun (085210160699) atau Saudari Nadia Dwi
Septiana (085849477342) via Whatsapp dengan format yang sama seperti
subject.
5. Jika pengiriman Full Paper mengalami keterlambatan akan dikurangi 2
poin/hari.
G. KETENTUAN FINALIS
1. Hasil karya tulis ilmiah yang diajukan akan diseleksi oleh juri yang telah
ditentukan. Dalam tahapan ini akan dipilih 5 Finalis karya tulis terbaik
untuk mengikuti tahap grand final.
2. Tim yang lolos ke tahap grand final akan diumumkan tanggal 31 Januari
2024 melalui instagram @osagiunmul
3. Tim yang lolos ke tahap grand final diwajibkan untuk melakukan konfirmasi
(registrasi) finalis 5 besar OSAGI 2024 mulai 1-16 Februari 2024 pukul
23.59 WITA ke nomor Saudari Kristiana Laura Husun (085210160699)
atau Saudari Nadia Dwi Septiana (085849477342) via Whatsapp
4. Tim yang tidak melakukan konfirmasi (registrasi) pada tanggal dan waktu
yang telah ditentukan akan di DIDISKUALIFIKASI.
5. Peserta yang lolos ke babak grand final diwajibkan mempersiapkan
presentasi dalam bentuk Power Point dengan batas maksimal adalah 15
slide. File Power Point dikirimkan ke panitia saat konfirmasi
(registrasi).
6. Peserta yang lolos ke tahap grand final wajib mengikuti Technical Meeting
yang akan dilaksanakan pada tanggal 17 Februari 2024. Pada saat Technical
Meeting, tim yang akan maju presentasi akan di undi nomor urut presentasi
7. Tahap grand final atau presentasi dilaksanakan pada tanggal 20 Februari
2024
8. Peserta akan mempresentasikan karya tulis dalam bentuk Power Point
9. Pemenang yang telah terpilih pada tahap grand final merupakan peserta yang
memiliki nilai tertinggi hasil kumulatif dari semua aspek yang dikategorikan
dalam penilaian karya tulis dan presentasi.
10. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
H. SISTEMATIKA DAN STRUKTUR PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH
⮚ Format Penulisan Karya Tulis Ilmiah
1. Bagian awal
a. Halaman Judul
1) Judul diketik dengan huruf kapital, Font Times New Roman,
ukuran 14, cetak tebal (bold), hendaknya ekspresif, sesuai dan
tepat dengan masalah yang ditulis, serta tidak membuka
peluang untuk penafsiran ganda.
2) Sub Tema dicantumkan di bawah judul karya.
3) Logo sekolah.
4) Nama dan NISN ditulis dengan jelas.
5) Nama Sekolah, kota asal dan tahun penulisan ditulis dengan
jelas dan cetak tebal (bold).
6) Halaman judul terdiri 2 yakni halaman judul dengan identitas
Sekolah dan halaman judul tanpa identitas Sekolah. (Lampiran
1 dan 2)
b. Halaman Pengesahan
1) Lembar pengesahan memuat Judul, Nama Lengkap Ketua
Kelompok, NISN (Nomor Induk Siswa Nasional),
Kelas/Jurusan, No.Tlp/HP, Email, Jumlah Anggota, Nama
Guru Pembimbing, NIP, No.TLP/HP, dan Email Guru
Pembimbing.
2) Lembar pengesahan berisi tanda tangan Ketua Kelompok dan
Guru Pembimbing lengkap dengan tanggal pengesahan, tanpa
ada stempel sekolah.
3) Lembar pengesahan diberi tanggal sesuai dengan tanggal
pengesahan. (Lampiran 3)
c. Halaman Pernyataan Orisinalitas
Lembar pernyataan keaslian dan belum pernah dikompetisikan dan
atau dipublikasikan dengan materai 10.000 yang ditanda tangani
Ketua Kelompok dan Guru Pembimbing. (Lampiran 4)
d. Kata Pengantar
e. Daftar Isi
f. Daftar Gambar/Tabel/Daftar Lampiran (jika diperlukan)
g. Abstrak
1) Abstrak ditulis dalam Bahasa Indonesia
2) Diketik dalam kertas berukuran A4 dengan batas pengetikan:
samping kiri 4 cm, samping kanan 3 cm, batas atas 3 cm, batas
bawah 3 cm dan teks rata kanan kiri (Justify text).
3) Jumlah kata dalam abstrak 250 – 500 kata.
4) Judul karya tulis dicetak tebal (bold) dengan alignment tengah
(center) dan space after 12.
5) Di bawah judul karya tulis diketik semua nama penulis dengan
nama ketua ditulis paling awal.
6) Di bawah abstrak, diketik secara alfabetis kata kunci dari
gagasan karya tulis yang diangkat. Kata kunci diketik miring
(italic) dan dicetak tebal (bold).
7) Semua huruf yang digunakan dalam judul, nama penulis,
abstrak, dan kata kunci menggunakan font Times New Roman
12 dengan spasi 1,0
2. Bagian inti
a. Bab I Pendahuluan
1) Latar Belakang berisi gambaran umum mengenai topik yang
diangkat serta alasan memilih pokok permasalahan menjadi
karya tulis.
2) Rumusan Masalah berisi permasalahan yang nantinya akan
dianalisis dalam pembahasan.
3) Tujuan dan manfaat yang ingin dicapai melalui penulisan.
b. Bab II Tinjauan Pustaka
1) Uraian yang menunjukkan landasan teori dan konsep-konsep
yang relevan dengan masalah yang dikaji.
2) Uraian mengenai pemecahan masalah yang pernah dilakukan.
3) Kutipan akan lebih baik bila diambil dari sumber pustaka
seperti; jurnal penelitian, buku, maupun prosiding seminar.
c. Bab III Metode Penelitian
Berisi uraian secara cermat cara atau prosedur pengumpulan
data atau informasi, serta analisis sintesis.
d. Bab IV Pembahasan
1) Non Research : Uraian hasil kajian, temuan, ide
pengembangan yang sesuai dengan rumusan masalah dan
tujuan didasarkan pada data atau informasi, tinjauan pustaka
serta analisis.
2) Research : Hasil berisi informasi/data/hasil pengujian data
dari observasi atau penelitian yang dilakukan. Pembahasan
berisi tentang uraian, interpretasi data dan analisis.
e. Bab V Kesimpulan
1) Kesimpulan harus konsisten dengan analisis permasalahan dan
menjawab tujuan.
2) Saran disampaikan secara spesifik sejalan dengan implikasi
kebijakan.
3. Bagian akhir
1) Daftar Pustaka
Daftar pustaka ditulis untuk memberi informasi sehingga
pembaca dapat dengan mudah menemukan sumber yang
disebutkan. Format daftar pustaka mengikuti format Council of
Science Editors (CSE) dengan Name-Year System.
2) Daftar Riwayat Hidup
Daftar riwayat hidup peserta mencakup nama lengkap, tempat
dan tanggal lahir, karya ilmiah yang pernah dibuat, dan
penghargaan ilmiah yang pernah diraih masing-masing peserta
pada setiap kelompok.
3) Lampiran (jika diperlukan)
Lampiran lain yang diperlukan seperti foto/dokumentasi, data
dan informasi lainnya yang mendukung isi tulisan.

⮚ Persyaratan Penulisan
1. Naskah ditulis maksimal 25 halaman. Jumlah halaman tidak termasuk
cover, halaman pengesahan, abstrak, daftar isi gambar / tabel serta
lampiran-lampiran.
2. Full Paper dengan jumlah halaman yang melebihi batas maksimal akan
mendapatkan pengurangan poin.
3. Karya tulis merupakan gagasan orisinil buatan peserta dan belum
pernah atau tidak sedang diikut sertakan dalam lomba sejenis.
4. Bahasa Indonesia yang digunakan harus baku dengan tata bahasa dan
ejaan sesuai dengan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang
Disempurnakan (PUEBI).

⮚ Petunjuk Teknis Penulisan dan Pengetikan


1. Penulisan Huruf
Naskah diketik pada kertas ukuran A4, jenis huruf Times New
Roman ukuran 12, dan spasi 1,5 (kecuali Judul ukuran 14).
2. Tata Letak Batas
Pengetikan samping kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, dan bawah 3
cm.
3. Jarak Pengetikan, Bab, Sub-bab dan Perinciannya
a. Jarak pengetikan antara Bab dan Sub-bab 2 spasi, sub-sub dan
kalimat dibawahnya 1,5 spasi.
b. Bab dan Judul Bab diketik di tengah menggunakan huruf besar,
dicetak tebal (bold), dan tanpa digaris bawahi.
c. Judul Sub-bab ditulis dari samping kiri, huruf pertama setiap kata
ditulis dengan huruf besar (kapital), kecuali kata hubung atau
konjungsi.
d. Judul Anak Sub-bab ditulis dari samping kiri, huruf pertama setiap
kata ditulis dengan huruf besar (kapital), kecuali kata hubung atau
konjungsi.
4. Penomoran halaman
a. Nomor pada bagian awal dimulai dari halaman sampul hingga
abstrak menggunakan angka romawi kecil (i,ii,iii,iv dan
seterusnya). Nomor halaman ditulis pada bagian tengah bawah.
b. Bagian inti karya tulis mulai dari pendahuluan hingga penutup
memakai angka arab (1,2,3 dan seterusnya). Nomor halaman ditulis
pada bagian kanan bawah.

I. KETENTUAN FINAL ATAU PRESENTASI KARYA TULIS ILMIAH


Setiap tim diberikan waktu total 20 menit. Peserta menyajikan Power Point
yang telah dibuat selama 10 menit. Setelah menyajikan karya tulisnya, sesi tanya
jawab dimulai. Sesi ini berlangsung selama 10 menit.
Peserta yang telah presentasi dipersilahkan untuk kembali ketempat dan
tidak meninggalkan tempat perlombaan.
J. KRITERIA PENILAIAN
1. Penilaian Karya Tulis (Babak Penyisihan)

No Kriteria Penilaian Persentase


1 Sistematika Penulisan 15%
2 Gagasan 25%
3 Data dan Sumber Informasi 20%
4 Pembahasan Kesimpulan dan 40%
Penerapan Gagasan
Total 100%

2. Penilaian Presentasi (Babak Final)

No Kriteria Penilaian Persentase


1 Penyajian/Presentasi (maksimal 10 30%
menit)
2 Tanya Jawab (10 menit) 70%
Total 100%

K. HADIAH
Juara I : Rp. 1.800.000,- + Sertifikat+ Medali+ Trophy
Juara II : Rp. 1.500.000,- + Sertifikat+ Medali+ Trophy
Juara III : Rp. 1.000.000,- + Sertifikat+ Medali+ Trophy
Harapan I : Rp. 750.000,- + Sertifikat+ Medali+ Trophy
Best Innovation : Rp. 500.000,-+ Sertifikat+ Medali
L. LAYANAN INFORMASI
1. Alamat
Sekretariat HIMAPBIO di Jl. Muara Pahu kampus FKIP Universitas
Mulawarman, Gunung Kelua, Samarinda, Kalimantan Timur, 75119.
2. Info lainnya dapat mengakses
Email : osagihimapbiounmul@gmail.com
Website : Osagiunmul.com
Instagram : @osagiunmul
Fb : Himapbio FKIP UNMUL
CP : Nadia Dwi Septiana (085849477342)
Kristiana Laura Husun (085210160699)
M. LAMPIRAN-LAMPIRAN
1. Lampiran format halaman judul dengan identitas Sekolah

JUDUL KARYA TULIS


(Times New Roman, 14pt, all caps bold, 1,5 spacing)
SUB TEMA

LOGO

SEKOLAH

Lomba Karya Tulis Ilmiah


KOMPETISI SAINS BIOLOGI 2024
(OSAGI 2024)
(Times New Roman, 12pt, 1,5 spacing)

Disusun Oleh:
NAMA KETUA (NISN)
NAMA ANGGOTA 1 (NISN)
NAMA ANGGOTA 2 (NISN)
(Times New Roman, 12pt, 1,5 spacing)

NAMA SEKOLAH
KOTA
TAHUN
(Times New Roman, 12pt, all caps bold, 1,5 spacing)
2. Lampiran format halaman judul tanpa identitas Sekolah

JUDUL KARYA TULIS


(Times New Roman, 14pt, all caps bold, 1,5 spacing)
SUB TEMA

Lomba Karya Tulis Ilmiah


KOMPETISI SAINS BIOLOGI 2024
(OSAGI 2024)
(Times New Roman, 12pt, 1,5 spacing)

Disusun Oleh:
NAMA KETUA (NISN)
NAMA ANGGOTA 1 (NISN)
NAMA ANGGOTA 2 (NISN)
(Times New Roman, 12pt, 1,5 spacing
KOTA
TAHUN
(Times New Roman, 12pt, all caps bold, 1,5 spacing)
3. Lampiran format halaman pengesahan
HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul Karya Tulis :


2. Asal Sekolah :
3. Sub-tema :
4. Ketua Tim
a. Nama Lengkap :
b. NISN :
c. Kelas :
d. Sekolah :
e. Alamat email :
f. Alamat rumah :
g. No.Hp :
5. Jumlah anggota :…. orang
a. Nama Anggota 1 :
b. Nama Anggota 2 :
6. Guru Pembimbing
a. Nama Lengkap dan Gelar :
b. NIP :
c. Alamat rumah dan No.HP :
d. Alamat email :

Kota, tanggal bulan tahun

Menyetujui,
Guru Pembimbing, Ketua Tim,

(Nama Lengkap dan Gelar) (Nama Lengkap)


NIP. NISN.
4. Lampiran format halaman pernyataan
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS
Yang bertanda tangan di bawah ini,
Nama Ketua :
Jenis Kelamin :
Tempat, Tanggal Lahir :
Alamat e-mail :
Kelas :
Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
No. Hp :
Jumlah Anggota : …. orang
Nama Anggota 1 :
Nama Anggota 2 :
Dengan ini menyatakan bahwa karya tulis dengan judul :
…………………………………………..
merupakan hasil karya sendiri dan tidak mengandung unsur plagiat maupun saduran
serta belum pernah diikutkan dalam kompetisi serupa. Apabila dikemudian hari
pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi yang ditetapkan oleh
panitia Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) Universitas Mulawarman berupa
diskualifikasi dari kompetisi. Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya
untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Kota, tanggal bulan tahun
Menyetujui,
Guru Pembimbing, Ketua Tim,
(MATERAI 10.000)*

(Nama Lengkap dan Gelar) (Nama Lengkap)


NIP. NISN.
5. Lampiran daftar riwayat hidup peserta

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PESERTA

A. Identitas Diri
Nama Lengkap :
NISN :
Sebagai : Ketua / Anggota
Tempat, Tanggal Lahir :
Alamat :
Asal Sekolah :
Kelas/Jurusan :
E- Mail :
No. Handphone :

B. Karya yang pernah dibuat


No. Judul Karya Jenis Lomba/kegiatan Tahun

C. Penghargaan yang pernah diraih


No. Judul Penghargaan Lembaga/Institut Tahun
Pemberi Penghargaan

Kota, tanggal bulan tahun


Ketua/Anggota

(Nama Lengkap)
6. Lampiran logo OSAGI (Kompetisi Sains Biologi)
Cabang Lomba
POSTER
TINGKAT SMP DAN SMA SEDERAJAT

TEMA
Bersama Menjaga dan Melestarikan
Keindahan Padang Lamun sebagai
Bentuk Peran Gold Generation dalam
Mencegah Rusaknya Ekosistem Padang
Lamun.
POSTER

A. Tema Poster Untuk SMP/MTs/Sederajat dan SMA/MA/Sederajat :


“Bersama Menjaga dan Melestarikan Keindahan Padang Lamun
sebagai Bentuk Peran Gold Generation dalam Mencegah Rusaknya
Ekosistem Padang Lamun”

B. Ketentuan Lomba
1. Poster yang diikut sertakan adalah hasil karya sendiri, tidak diperkenankan
menggunakan hasil karya orang lain dan belum pernah dipublikasikan
sebelumnya serta tidak pernah atau sedang diikut sertakan dalam lomba poster
sebelumnya.
2. Poster tidak mengandung SARA dan unsur pornografi.
3. Peserta wajib mengisi surat pernyataan yang ditandatangi dengan menggunakan
materai 10.000 (terlampir).
4. Lomba poster terbagi atas 2 kategori lomba, yaitu Poster Digital dan Poster
Manual.
5. Peserta diperbolehkan mengikuti kedua kategori lomba (Poster Digital dan Poster
Manual).
6. Setiap peserta yang mengikuti satu atau kedua kategori lomba, hanya
diperbolehkan mengirimkan masing-masing 1 karya poster baik pada kategori
lomba Poster Digital maupun Poster Manual.
7. Poster dibuat tanpa garis tepi pada kertas berukuran A3. Media gambar yang
diperkenankan pada kategori Poster Digital ialah computer digital imaging (Corel
Draw, Adobe Photoshop, dsb.) dan pada kategori Poster Manual ialah cat poster,
cat air, crayon dan pewarna lainnya.
8. Peserta poster manual wajib menyertakan video pembuatan poster saat 20% jadi,
70% jadi, dan 100% jadi. Kemudian dapat dikirimkan pada email pengumpulan
karya OSAGI (karyaosagi14@gmail.com). Dengan durasi minimal 3 menit dan
maksimal 5 menit.
9. Poster yang diikut sertakan memiliki penjelasan yang terdiri atas:
a. Nama peserta, asal sekolah dan kategori poster
b. Judul poster
c. Jenis pewarna (untuk Poster Manual) atau Jenis software (untuk Poster
Digital).
d. Makna poster yang sesuai dengan tema yang ditentukan.
*NOTE : Penjelasan poster diketik dalam kertas A4 dan dilampirkan 1 berkas
bersama poster
10. Poster dikumpulkan dalam bentuk SOFT FILE dan HARD FILE
11. Pengumpulan SOFT FILE poster (JPG), penjelasan (PDF), dan surat pernyataan
(di scan dan disimpan dalam bentuk PDF) disatukan dalam 1 folder (Poster
Manual dapat di scan dan disimpan dalam bentuk JPG). Folder tersebut dapat
dikirim ke email pengumpulan karya OSAGI (karyaosagi14@gmail.com), format
(rar) dengan nama folder dan subjek email sebagai berikut:
OSAGIXIV2024_KategoriLomba_TingkatSekolah_NamaPeserta_AsalSekolah
(Contoh:
OSAGIXIV2024_PosterManual_SMA_Nadia Dwi Septiana_SMAN4Samarinda)
12. Pengumpulan HARD FILE poster, penjelasan, dan surat pernyataan disatukan
dalam 1 map dan dikirim ke alamat Sekretariat HIMAPBIO : Jl. Muara Pahu
kampus FKIP UNMUL Gunung Kelua, 7511 Samarinda, Kalimantan Timur
(atas nama Nadia Dwi Septiana, 085849477342).
13. Poster yang akan diikutsertakan paling lambat telah dikirimkan pada tanggal 6
Desember 2023 (Gelombang 1) dan pada 20 Januari 2024 (Gelombang 2).
Jika terlambat akan dikenakan pengurangan poin sebanyak 2 poin/hari.
14. Peserta diharapkan melakukan konfirmasi via WhatsApp setelah mengirimkan
Poster kepada Nadia Dwi Septiana (cp: 085849477342).
15. Pemenang The Most Liked ditentukan berdasarkan voting dari jumlah stiker
osagi terbanyak dan voting dimulai pada tanggal 20, 21, dan 22 Februari 2024
(dan akan ditutup di hari terakhir pukul 13.00 WITA).
16. Penilaian dan Keputusan Juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

C. Mekanisme dan Tata Tertib Lomba


Kategori Poster Digital dan Kategori Poster Manual terdiri atas dua babak yaitu
penyisihan dan final.
1. Penyisihan Poster
a. Pada tahap penyisihan, poster yang diikut sertakan akan dinilai oleh tim juri
dan poster dengan nilai terbaik akan masuk ke babak final, dengan ketentuan
sebagai berikut :
1) 10 poster pada kategori Poster Digital dan 10 poster pada kategori Poster
Manual tingkat SMP/MTs Sederajat.
2) 10 poster pada kategori Poster Digital dan 10 poster pada kategori Poster
Manual tingkat SMA/MA Sederajat.
b. Finalis Poster akan diumumkan pada tanggal 31 Januari 2024 melalui
Instagram: @osagiunmul dan grup Whatsapp guru pembimbing.

2. Final Poster (Presentasi)


a. Pada saat Technical Meeting, peserta yang akan maju presentasi akan diundi
nomor urut presentasi.
b. Babak final berupa presentasi poster yang telah dibuat.
c. Masing-masing peserta diberikan waktu selama 6 menit untuk mempresen-
tasikan poster yang telah dibuat dan juri akan memberi tanggapan selama 10
menit.
d. Selama presentasi
1) Guru dilarang memberi isyarat jawaban dalam bentuk apapun kepada
peserta
2) Dilarang membawa catatan dalam bentuk apapun, peserta diharapkan
menjelaskan sesuai dengan pemahamannya
3) Pelanggaran akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
a) Pelanggaran pertama : Peringatan
b) Pelanggaran kedua : Diskualifikasi
e. Peserta wajib menggunakan seragam sekolah
f. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama :
TTL :
NIS :
Asal Sekolah :
No Hp :

Menyatakan bahwa poster yang saya buat dengan judul


__________________________________ merupakan karya Orisinil saya sendiri, tanpa
ada unsur plagiat didalamnya. Sehingga saya bertanggung jawab atas keorisinalitas karya
yang saya buat. Apabila ada unsur plagiatisme, maka hal tersebut bukan tanggung jawab
dari pihak pelaksana kegiatan.

...................., ...................., 20...


Peserta

MATERAI
10000

(..............................)

*) Jika tidak ada materai 10000 dapat diganti dengan materai 6000 sebanyak 2 buah
Cabang Lomba
MADING 3 DIMENSI
TINGKAT SMP DAN SMA SEDERAJAT

TEMA
Optimalisasi Peran Gold
Generation dalam Konservasi
Laut guna Melestarikan
Kehidupan Biota Laut
MADING 3D

A. Tema Mading 3 Dimensi Untuk SMP/MTs/sederajat dan SMA/MA/sederajat:


“Optimalisasi Peran Gold Generation dalam Konservasi Laut guna
Melestarikan Kehidupan Biota Laut”

Judul : Bebas Sesuai Tema

B. Ketentuan Lomba
1. Setiap sekolah dapat memberikan perwakilannya maksimal 2 tim dimana setiap tim
terdiri dari 3 orang siswa
2. Bahan utama dalam pembuatan Mading 3 Dimensi (BUKAN MADING 4
DIMENSI) berupa 80% barang bekas atau daur ulang dan 20% barang bebas atau
pendukung. (MEMINIMALISIR PENGGUNAAN STYROFOAM ATAU
TIDAK SAMA SEKALI)
Perbedaan Mading 3 Dimensi dan 4 Dimensi

 Mading 3 Dimensi (yang boleh  Mading 4 Dimensi (tidak boleh


dibuat dan sesuai ketentuan) dibuat)
 Dapat dilihat dari segala sisi  Dapat dibuka tutup

3. Setiap tim wajib membuat rangkaian mading sebelum waktu kegiatan perakitan,
disekolah masing-masing (80% Bahan Setengah Jadi)
4. Perakitan mading akan dilakukan di tempat pelaksanaan dengan waktu yang telah
ditetapkan yaitu selama 90 menit
5. Alas mading 3 Dimensi dapat berupa triplek bekas
6. Luas mading yaitu sebesar 1,5 m x 1 m dan tinggi mading maksimal 1,5 m
Note: Jika tidak sesuai akan dilakukan pengurangan 5 poin
7. Mading harus berisikan rubrik yang memuat tulisan-tulisan yang jelas untuk
ditampilkan sebanyak 60%
8. Rubrik wajib terdiri atas artikel inti (pembahasan utama), komik, kolom IPTEK
atau sains sesuai dengan tema
9. Diperbolehkan adanya penambahan rubrik dari peserta
10. Tiap tim diperkenankan memakai aksesoris atau pakaian yang memiliki ciri khas
(yang membedakan dengan tim yang lain)
11. Setiap anggota kelompok wajib mengetahui segala sesuatu yang berkaitan dengan
mading yang telah dibuat
12. Nomor urut presentasi akan diundi pada saat Technical Meeting
13. Kriteria penilaian :
a. Kesesuaian tampilan fisik mading dengan tema
b. Kesesuaian isi mading dengan tema
c. Originalitas (kemiripan dengan bentuk atau warna aslinya)
d. Kekompakan tim / kerja sama tim
e. Kekreatifan dalam penggunaan bahan bekas
f. Menonjolkan (tulisan atau gambar) apa yang ingin di sampaikan ke orang lain
g. Presentasi mading (selama 10 menit per-Tim dan tanya jawab 5 menit)
14. Menyerahkan form alat dan bahan yang digunakan pada form yang sudah
disediakan oleh panitia (PENGUMPULAN TERAKHIR PADA SAAT Technical
Meeting).
15. Untuk karya mading yang telah selesai dilombakan, dapat dibawa kembali pada hari
penutupan.

C. Mekanisme dan Tata Tertib Lomba


1. Setiap tim diperkenankan memasuki tempat acara 15 menit sebelum acara dimulai
dan diwajibkan membawa peralatan yang diperlukan.
2. Apabila peserta datang terlambat atau melebihi waktu yang telah ditetapkan maka
tidak diberi tambahan waktu perakitan
3. Tempat perakitan berupa petak dengan ukuran panjang dan lebar 2,5 x 2,5 menter
dengan batas lakban siku-siku diserta nama tim, asal sekolah, dan nama peserta di
bagian atas salah satu sisi.
4. Ketika acara dimulai, setiap tim dipersilahkan untuk merakit Mading 3 Dimensi
yang telah dikonsep selama 90 menit.
5. Selama proses perakitan, peserta tidak diperbolehkan meminjam peralatan dari tim
lain, meminta bantuan kepada pihak lain, mengganggu tim lain, dan dilarang
melewati batas yang telah ditentukan
6. Diperkenankan memakai air secukupnya atau seperlunya.
7. Tidak diperkenankan menggunakan api baik pada saat perakitan atau saat
presentasi mading.
8. Panitia tidak menyediakan stopkontak atau aliran listrik
9. Ketika acara sedang berlangsung, hanya peserta yang dapat memasuki area perakitan
dan guru pembimbing maupun penonton dilarang untuk memasuki area perakitan
ataupun membantu peserta
10. Peserta yang melanggar akan diberikan sanksi sebagai berikut :
a. Pelanggaran pertama : Peringatan
b. Pelanggaran kedua : Pengurangan Point
c. Pelanggaran ketiga : Diskualifikasi
11. Peserta diminta tetap di tempat perakitan untuk melakukan presentasi selama 10
menit yang akan dinilai oleh juri.
12. Keputusan dari juri mutlak dan tidak dapat di ganggu gugat.
13. Peserta yang sudah melaksanakan kegiatan dilarang untuk meninggalkan tempat
pelaksanaan tanpa sepengetahuan dari panitia.
FORM ALAT DAN BAHAN MADING 3 DIMENSI

Nama Sekolah/ Tim :


Nama Anggota Kelompok : 1.
2.
3.
Alat dan Bahan :
Keterangan
No. Nama Alat/ bahan Bekas Baru
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Olimpiade
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Jumlah peserta Olimpiade dari setiap sekolah tidak dibatasi.
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Cerdas Cermat Biologi
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Untuk kategori Cerdas Cermat Biologi, setiap sekolah dapat mengirimkan maksimal 2 tim (1 tim terdiri dari 3 orang).
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Mading 3 Dimensi
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Untuk kategori Mading 3 Dimensi, setiap sekolah dapat mengirimkan maksimal 2 tim (1 tim terdiri dari 3 orang).
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Karya Tulis Ilmiah
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Untuk kategori Karya Tulis Ilmiah, setiap sekolah dapat mengirimkan maksimal 3 tim (1 tim terdiri dari 3 orang).
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Poster Digital
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Jumlah peserta Poster Digital dari setiap sekolah tidak dibatasi.
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN
Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV
Tingkat SMP dan SMA Sederajat Se-KalTim dan KalTara

Kota/ Kabupaten : ….……………………………………………………………...


Nama : ….……………………………………………………………...
Alamat Asal : ….……………………………………………………………...
Sekolah Asal : …………………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………………
Nomor Induk Siswa : ….……………………………………………………………...
Kelas : ….……………………………………………………………...
No. HP : …………………………………………………………………
Email : ………………………………………………………………...
Riwayat Penyakit : ...................................................................................................
Guru Pembimbing :.....................................................................................................
(Lengkap dengan Gelar Akademik)
Kategori Lomba : Poster Manual
……………..,………………………20...

FOTO Peserta
BERWARNA

3X4

(……………………………………)

NB:
1. Jumlah peserta Poster Manual dari setiap sekolah tidak dibatasi.
2. Melampirkan foto berwarna 3x4 (2 lembar).
3. Melampirkan fotokopi kartu pelajar.
4. Melampirkan surat keterangan dari sekolah (asli).
5. Melampirkan fotokopi bukti pembayaran uang pendaftaran (apabila melalui rekening bank)
6. Formulir ini dapat digandakan.
FORMULIR PENDAFTARAN

Kompetisi Sains Biologi (OSAGI) XIV 2024

Judul Karya Ilmiah :


Subtema :
Asal Universitas :
Dosen Pembimbing :

Ketua Kelompok
Nama :
Fakultas / Jurusan :
Tempat, tanggal lahir : 2x3

Jenis kelamin :
Alamat domisili :
Nomor telepon :
E-mail :

Anggota Kelompok
Nama :
Fakultas / Jurusan :
Tempat, tanggal lahir : 2x3

Jenis kelamin :
Alamat domisili :
Nomor telepon :
E-mail :

Anggota Kelompok
Nama :
Fakultas / Jurusan : 2x3

Tempat, tanggal lahir :


Jenis kelamin :
Alamat domisili :
Nomor telepon :
E-mail :

Dengan ini saya menyatakan bahwa data yang saya sampaikan adalah benar adanya.

....................., ................. 20...

Ketua tim Anggota 1 Anggota 2

(Nama Lengkap) (Nama Lengkap) (Nama Lengkap)


NIM. NIM. NIM.

Anda mungkin juga menyukai