Anda di halaman 1dari 21

1.

Di awal tahun 2020 dilaporkan 560 penduduk usia 30-40 meninggal akibat virus corona da
ri 100.000 penduduk usia 30-40 di Wuhan, maka angka kematian khusus virus corona adala
h?

Pilih salah satu:

a. 8,6

b. 9,6

c. 5,6

d. 6,6

e. 7,6

2.Seorang peneliti akan menyajikan hasil penelitian tentang "Kecemasan mahasiswa semes
ter VII Alih Jenjang 3 Prodi Sarjana Terapan Keperawatan Anestesiologi dalam menghadapi
ujian OSCE Anestesi". Peneliti hanya memiliki satu variabel klasifikasi. Pada tabel 1, variabe
l klasifikasi pada baris adalah jenis kelamin, sedangkan pada tabel 2, sebagai variabel klasifi
kasi adalah kelompok umur. Apakah jenis tabel yang tepat ?

Pilih salah satu:

a. Tabel dua jalan

b. Tabel empat jalan

c. Tabel satu jalan

d. Tabel lima jalan

e. Tabel tiga jalan

3.Mahasiswa Diploma 4 anestesi mengadapi ujian skripsi dengan tiga kategori yaitu lulus m
emuaskan, sangat memuaskan dan lulus terpuji. Nanda merupakan mahasiswa satu dari 40
mahasioswa yang mengikuti ujian skripsi. Berapa peluang Nanda untuk mendapatkan nilai l
ulus terpuji?

Pilih salah satu:

a. 3/40

b. 2/40

c. 1/40

d. 1/3
e. 40/1

4.Seorang peneliti akan menyajikan hasil penelitian tentang data kecenderungan (trend dat
a), data serial waktu (time series), menunjukkan adanya perubahan dengan waktu atau umu
r atau menurut variabel lain. Apakah jenis diagram yang tepat ?

Pilih salah satu:

a. Histogram

b. Diagram Scatter plot

c. Diagram Batang

d. Diagram Lingkaran

e. Diagram garis

5.Jika hasil analisis data menggambarkan informasi tentang kesimpulan dari sampel hasil pe
nelitian, maka bentuk analisis data ini berupa

Pilih salah satu:

a. Analisis asosiasi

b. Analisis kompararif

c. Analiisis korelasi

d. Analisis deskriptif

e. Analisis inferensial

6.Diketahui data sebagai berikut: 6, 7, 7, 8, 9, 8, 6, 7, 8, 5, 9, 4. Berdasarkan data di atas, te


ntukan modus dari data yang disajikan di atas!

Pilih salah satu:

a. 6 dan 7

b. 8 dan 9

c. 5 dan 6

d. 7 dan 8

e. 9 dan 10

7.Di awal tahun 2021 terdapat jumlah rumah di wilayah Bandung sebanyak 600, dari jumlah
tersebut terdapat Rumah Sehat sebanyak 150. Berapa persentase Rumah Sehat di wilayah
Bandung?
Pilih salah satu:

a. 20%

b. 10%

c. 30%

d. 25%

e. 15%

8.Seorang mahasiswa Alih Jenjang 3 STKA belajar Biostatistik. Maka akan ditemukan data y
ang memiliki rentang yang sama tetapi tidak memiliki nilai nol. Data apakah yang dimaksud?

Pilih salah satu:

a. Kategorikal

b. Interval

c. Ordinal

d. Rasio

e. Nominal

9.Sudi melakukan pengumpulan data tinggi badan, berat badan dan indeks masa tubuh ke d
alam kategori rasio. Jika Sudi akan menampilkan data rasio pada hasil penelitian ini, maka p
engukuran yang harus ada pada karakteristik data tersebut:

Pilih salah satu:

a. Median dan mode

b. Median dab frekwensi

c. Mean, standar deviasi dan frekwensi

d. Mode

e. Mean dan standar deviasi

10.Jumlah ibu hamil di wilayah Nogotirto Gamping Sleman pada tahun 2021 sejumlah 237 ib
u hamil. Dari jumlah ibu hamil tersebut, terdapat 166 ibu hamil yang melakukan kunjungan r
utin (K4) di puskesmas Gamping II Sleman. Berapa cakupan ibu hamil yang melakukan kunj
ungan rutin (K4) di puskesmas tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 65,07 %

b. 64,07 %
c. 77,89 %

d. 63,07 %

e. 70,04 %

11.Seorang peneliti akan menyajikan data dari hasil penelitian kualitatif. Apa skala data yang
akan digunakan dalam penyajian data ?

Pilih salah satu:

a. Skala interval

b. Skala Numerikal

c. Skala Kategorik

d. Skala nominal

e. Skala rasio

12.Data 50 mahasiswa, diambil sampel 10 orang untuk mengukur ukuran tinggi badan mere
ka. Data berikut diperoleh: 165, 170, 169, 168, 156, 160, 175, 162, 169, 165. Berapakah dev
iasi sampel yang ada pada sampel data tersebut?

Pilih salah satu:

a. 5, 23

b. 5, 24

c. 5, 21

d. 5, 25

e. 5, 22

13.Validitas untuk mengetahui tata letak dan bentuk suatu intrumen yang menggambarkan k
eakuratan isi instrumen menggunakan validitas ….

Pilih salah satu:

a. Validitas prediktif

b. Validitas muka

c. Validitas kesesuaian

d. Vaiditas konevergen

e. Validitas antar muka

14.Kategori penelitian tidak terdapat nilai Nol Absolut. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Kategorik
b. Rasio

c. Interval

d. Nominal

e. Ordinal

15.Seorang peneliti akan membuat kategori data dalam kelipatan tertentu dengan jarak anta
r kelas atau kategori sama. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Kategorik

b. Nominal

c. Rasio

d. Interval

e. Ordinal

16.Anggapan atau pernyataan yang mungkin benar atau tidak, mengenai satu populasi atau
lebih disebut ....

Pilih salah satu:

a. Hipotesis semu

b. Hipotesis

c. Hipotesis bayangan

d. Statistika

e. Hipotesis statistic

17.Seorang mahasiswa akan mengadopsi intrumen berbahasa asing dengan melakukan cro
ss cultural adaptation, dengan melakukan penterjemahan berulang. Setelah tahapan itu sele
sai peneliti perlu melakukan analisis pakar untuk menganalisis intremen tersebut. Analisis pa
kar dalam rangka untuk memenuhi syarat validitas ….

Pilih salah satu:

a. Validitas internal

b. Validitas ekternal

c. Validitas diskriminan

d. Vaditias ekspert
e. Validitas prediktif

18.Jika saudara akan melakukan coding pada data dengan kategori baik dan buruk pada tin
gkat pengetahuan responden, maka coding untuk data pengetahuan ini adalah

Pilih salah satu:

a. Baik coding 1, buruk coding 2

b. Tidak memenuhi kriteria karena data kontinue

c. Baik dan buruk di coding 1

d. Baik dan buruk di coding 2

e. Baik coding 2, buruk coding 1

19.Selama tahun 2021 dilaporkan di Puskesmas Mlati II ada kasus penyakit Diabetes Mellitu
s sebanyak 221 kasus dari populasi yang ada sebesar 21.000. Berapa angka insiden penya
kit Diabetes Mellitus di Puskesmas Mlati II ?

Pilih salah satu:

a. 11,82 kasus per 1000 penduduk

b. 10,52 kasus per 1000 penduduk

c. 12,82 kasus per 1000 penduduk

d. 11,52 kasus per 1000 penduduk

e. 13,82 kasus per 1000 penduduk

20.Jika analisis data di tujukan untuk menilai sejauh mana suatu alat ukur itu mengukur apa
yang hendak diukur, maka data ini menunjukkan ….

Pilih salah satu:

a. Validitas

b. Confirmatory index

c. Item defferensial

d. Item development

e. Reliabilitas

21.Probabilitas seorang pasien COVID 19 untuk meninggal adalah 0,05, maka probabilitas p
asien COVID 19 untuk hidup adalah 1–0,05=0,95 (95%). Termasuk apakah probabilitas ters
ebut ?

Pilih salah satu:

a. Probabilitas Binomial
b. Pendekatan Intuitif

c. Hukum komplementer

d. Hukum penjumlahan

e. Pendekatan Relatif

22.Seorang mahasiswa Alih Jenjang 3 STKA menemukan data dalam statistik dengan ciri -
ciri memiliki tingkatan tertentu yang dapat diurutkan mulai dari terendah sampai tertinggi dan
rentang antar jenjang tidak sama, skala data apakah yang dimaksud?

Pilih salah satu:

a. Nominal

b. Ordinal

c. Rasio

d. Interval

e. Kategorikal

23.Rumah sakit Sehat pada tahun 2021 memiliki 140 tempat tidur. Pada tahun yang sama te
rdapat pasien rawat inap dengan jumlah 5.600 orang. Jumlah pasien yang keluar rumah saki
t dalam keadaan hidup sebanyak 5.300 orang dan pasien yang keluar rumah sakit dalam ke
adaan mati sebanyak 300 orang. Berapa frekuensi penggunaan tempat tidur/Bed Turn Over
(BTO) di RS tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 40

b. 35

c. 38

d. 45

e. 50

24.Di wilayah Gamping terdapat sebanyak 42 desa. Saat musim penghujan tahun 2021 terja
di KLB Demam Berdarah (DHF) pada 11 desa di wilayah tersebut. Berapa persentase desa
yang terkena KLB penyakit DHF tersebut?

Pilih salah satu:

a. 32,19 %

b. 21,19 %

c. 31,19 %

d. 26,19 %

e. 15,19 %
25.Rentang kemungkinan pada setiap percobaan probabilitas untuk mendapat nilai tertentu,
sebesar

Pilih salah satu:

a. 1 sampai 100

b. 0 sampai 1

c. 0 sampai 100

d. Tak terduga

e. 1 sampai 50

26.Jika saudara akan melakukan uji validitas menggunakan mesin hitung SPSS, maka saud
ara harus memilih perintah pada SPSS dengan mengklik analyze corelation :

Pilih salah satu:

a. Partial

b. Canocical bivariate

c. Reliability

d. Distance

e. Bivariate

27.Pada tahun 2021 jumlah pasien rawat jalan dengan kasus hipertensi di RSUD Bantul sej
umlah 532 pasien. Jumlah pasien rawat jalan keseluruhan pada tahun 2021 sejumlah 5.700
pasien. Berapa proporsi jumlah pasien hipertensi di Rumah Sakit tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 12,33 %

b. 9,33 %

c. 8,33 %

d. 10,33 %

e. 11,33 %

28.Seorang peneliti akan membuat kategori dengan memberikan urutan (ranking) dan mem
bedakan satu dengan yang lain. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:


a. Interval

b. Ordinal

c. Nominal

d. Rasio

e. Numerikal

29.Berikut merupakan data usia dari 20 ibu rumah tangga yang mengikuti program KB: 18 1
9 23 27 28 32 33 40 33 43 19 24 18 25 30 42 41 34 35 19. Berdasarkan data tersebut dapat
diketahui nilai mediannya, yaitu . . .

Pilih salah satu:

a. 28

b. 31

c. 30

d. 32

e. 29

30.Seorang mahasiswa Alih Jenjang 3 STKA mau menguraikan hasil penelitian dengan men
diskripsikan dengan narasi kata-kata. Jenis data manakah yang sesuai berdasarkan data ter
sebut?

Pilih salah satu:

a. Kualitatif

b. Sekunder

c. Kuantitatif

d. Primer

e. Diskrit

31.Alat ukur dinyatakan valid jika memenuhi persyaratan ….

Pilih salah satu:

a. Membedakan antara alat ukur satu dengan yang lain

b. Cermat dan akurat dalam mengukur intrumen


c. Dapat digunakan diberbagai kondisi dengan responden berbeda

d. Memberikan hasil yang sesuai dengan tujuan penelitian

e. Membedakan setiap item instrumen

32.Andi perlu melakukan cleaning pada data yang telah di entry, tujuannya melakukan clean
ing adalah

Pilih salah satu:

a. Menghilangkan data yang tidak perlu

b. Modifikasi data missing

c. Memperbaiki data yang kurang

d. Perbaikan kesalahan penulisan coding

e. Memudahkan data dientry computer

33.Probabilitas pasien yg mengalami bedah jantung meninggal 5%. Maka Probabilitas (Hidu
p) = 100-5 = 95%. Termasuk apakah probabilitas tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Hukum penjumlahan

b. Pendekatan Intuitif

c. Hukum komplementer

d. Pendekatan Relatif

e. Probabilitas Binomial

34.Mahasiswa melakukan percobaan probalitas pada tumpukan dua kartu, untuk mendapatk
an kartu As kriting. Mahasiswa melakukan percobaan sebanyak 4 kali dengan rincian kartu 1
sebanyak 2 kali dan kartu 2 sebanyak 2 kali. Berapa kemungkinan mahasiswa tersebut men
dapatkan kartu As kriting pada pengambilan 4 kali tersebut?

Pilih salah satu:

a. 4/52

b. 3/52

c. 2/52

d. 1/52

e. 8/52
35.Suatu ukuran untuk menilai pencapaian hasil pelaksanaan dari suatu target kegiatan yan
g ditentukan pada periode waktu tertentu. Apakah indikator kesehatan yang tepat ?

Pilih salah satu:

a. Rasio

b. Rate

c. Frekuensi

d. Proporsi

e. Coverage

36.Data hasil penelitian menunjukkan skala ordinal, maka dalam pelaporan dalam bentuk ta
bel, maka skala pengukuran yang harus dilaporkan adalah

Pilih salah satu:

a. Standar deviasi

b. Mode

c. Mean

d. Median

e. Mean dan standar deviasi

37.Jika suatu dapat intrumen mengukur kemampuan responden dengan mengikuti teori dan
ketentuan yang ada, maka validitas yang sesuai dengan alat ukur tersebut adalah ….

Pilih salah satu:

a. Validitas muka

b. Validitas conkuren

c. Validitas isi

d. Validitas psikometrik

e. Validitas logic

38.Pada awal tahun 2020 di Wuhan terdapat kejadian luar biasa akibat virus corona, dilapor
kan penduduk yang terkena virus corona sejumlah 550, dari 7500 penduduk di Wuhan. Bera
pakah Attack Ratenya?

Pilih salah satu:

a. 3,3%

b. 7,3%
c. 5,3%

d. 6,3%

e. 4,3%

39.Wilayah RSUD Wonosari terdapat jumlah penduduk kabupaten tersebut menurut hasil se
nsus penduduk sebanyak 3 juta penduduk dengan konstanta 10.000.000. Dari pernyataan t
ersebut, berapakah banyak nya tempat tidur yang ada di RSUD Wonosari jika rasio tempat ti
dur terhadap penduduk nya adalah 1.050?

Pilih salah satu:

a. 316

b. 318

c. 314

d. 317

e. 315

40.Analisis inferensial akan membagi data menjadi parametrik dan non parametrik. Jika data
yang saudara miliki merupakan data parametrik maka analisis datanya menggunakan :

Pilih salah satu:

a. Uji t test

b. Uji Spearman

c. Kruskal–Wallis test

d. Uji Man Whitney

e. Wilcoxon

41.Pada tahun 2021, di wilayah Puskesmas Patuk Gunung Kidul terdapat 44 Posyandu, dan
sebanyak 29 diantaranya merupakan Posyandu Purnama dan Mandiri. Berapa persentase P
osyandu Purnama dan Mandiri di wilayah Puskesmas tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 63,91 %

b. 65,91 %

c. 69,97 %
d. 68,91 %

e. 66,67 %

42.Kategori penelitian memiliki nilai Nol Absolut. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Ordinal

b. Rasio

c. Interval

d. Nominal

e. Kategorik

43.Diketahui data sebagai berikut: 19, 21, 21, 21, 21, 27, 27, 27, 31, 31, 45, 45, 45, 47, 47, 5
1, 53, 55, 57,57. Berapakah RANGE dari data tersaji diatas ...

Pilih salah satu:

a. 39

b. 37

c. 36

d. 38

e. 40

44.Profil Kesehatan kota Yogyakarta tahun 2021 (laporan dari puskesmas wilayah kota) Jum
lah Kelahiran hidup = 25.160, Jumlah kematian ibu hamil = 10, Jumlah kematian ibu bersalin
= 6, Jumlah kematian ibu nifas = 11. Berapa angka kematian ibu di kota Yogyakarta ?

Pilih salah satu:

a. 127

b. 107

c. 117

d. 44

e. 137

45.Saudara ingin memperkirakan jumlah lulusan diploma 4 anestesi selama 10 tahun ke dep
an depan. Kemudian saudara membandingkan dengan Penata anestesi yang akan pension
pada 10 tahun mendatang. Saat ini data yang saudara dapatkan hanya jumlah mahasiswa.
Saudara inngin memperkirakan kemungkinan lulusan diploma 4 anestesi mendapatkan kese
mpatan pekerjaan. Probalitas seperti ini menggunakan pendekatan:

Pilih salah satu:

a. Komparatif

b. Probabilitas

c. Klasik

d. Subyektif

e. Relatif

46.Amir saat ini sedang menyelesaikan skripsi pada pendidikan sarjana saint terapan di Polt
ekkes Kemenkes Yogyakarta. Saat ini di masuk pada tahap analisis data. Apa tujuan Amir m
elakukan analisis data:

Pilih salah satu:

a. Mendapatkan informasi terkait dengan karakteristik responden

b. Memperoleh informasi hasil penelitian

c. Menjawab tujuan penelitian

d. Mendapatkan hasil sesuai keinginan peneliti

e. Menganalisis data yang diperoleh

47.Indikator kesehatan yang digunakan untuk lebih complek, memiliki ukuran multidimension
al (gabungan dari sejumlah indikator). Apakah indikator kesehatan yang tepat ?

Pilih salah satu:

a. Proporsi

b. Composite Index

c. Rasio

d. Absolut

e. Rate

48.Selama tahun 2021 jumlah pasien yang datang untuk rawat jalan di Puskesmas Sayegan
Sleman sebanyak 3210 orang. Dari kunjungan tersebut terdapat 572 pasien mengalami pen
yakit ISPA. Berapa proporsi penyakit ISPA di puskesmas Sayegan tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 14,82 %

b. 18,82 %

c. 15,82 %
d. 16,82 %

e. 17,82 %

49.Menurut data pada tahun 2021 di kecamatan Godean, Sleman Yogyakarta. terdapat 1.88
5 rumah dari jumlah tersebut, 1.278 rumah dinyatakan termasuk rumah yang memenuhi per
syaratan rumah sehat. Berapa persentase rumah sehat di kecamatan tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 64 %

b. 68 %

c. 62 %

d. 66 %

e. 72 %

50.Jika analisis data di tujukan untuk menilai sejauh mana suatu alat ukur itu mengukur apa
yang hendak diukur, maka data ini menunjukkan

Pilih salah satu:

a. Reliabilitas

b. Item development

c. Validitas

d. Item defferensial

e. Confirmatory index

51.Andi akan melakukan analisis data dari hasil pengambilan data yang telah dilakukan seb
elumnya. Persiapan yang diperlukan oleh Andi untuk melakukan analisis data adalah

Pilih salah satu:

a. Cek pengisian daftar hadir

b. Melakukan pengecekan pada kuesioner

c. Merubah kuesioner sesuai dengan kondisi pasien

d. Cek identitas dan coding

e. Mempersiapkan dummy table sebelum diolah melalui mesin hitung

52.Penggunaan coding dalam analisis data menggunakan mesin penghitung angka (seperti
SPSS dll) bertujuan untuk

Pilih salah satu:

a. Mempermudah entry data


b. Menghindari data missing

c. Mencegah kesalahan

d. Mengindari salah interpretasi

e. Mencegah data berlebih

53.Diketahui data tunggal yang telah diurutkan sebanyak 100 buah. Tentukan data keberap
a yang menjadi median!

Pilih salah satu:

a. Data ke 50+51

b. Data ke 51+52

c. Data ke 53+54

d. Tidak terukur

e. Data ke 52+53

54.Goodnes intrumen dalam pengukurann relibilitas yang menunjukkan ada stabilitas alat uk
ur dilakukan dengan cara menentukan ….

Pilih salah satu:

a. Inquiry relibiality

b. Tes-retest reliabilitas

c. Univarian reliabilitas

d. Inter item consistency

e. Spil half

55.Jumlah responden pasien post operasi Sectio Caesarea di suatu RS sejumlah 40 orang.
Jenis data manakah yang sesuai berdasarkan data tersebut?

Pilih salah satu:

a. Diskrit

b. Sekunder

c. Kuantitatif

d. Kualitatif

e. Primer

56.Indikator kesehatan harus dapat didukung oleh pengumpulan data yang baik, benar dan t
eliti. Apakah indikator kesehatan yang tepat ?
Pilih salah satu:

a. Measurable

b. Timle

c. Reliable

d. Attributable

e. Simple

57.Jumlah ibu hamil di wilayah Puskesmas Pakem Sleman pada tahun 2021 sebanyak 137
orang. Jumlah ibu hamil yang mendapatkan tablet Fe sebanyak 131 orang. Berapa persenta
se ibu hamil yang mendapat tablet Fe ?

Pilih salah satu:

a. 96,62 %

b. 93,62 %

c. 95,62 %

d. 95,32%

e. 94,62 %

58.Probabilitas keluarnya angka 1 pada 1 kali pelemparan dadu dapat langsung dihitung tan
pa perlu melakukan percobaan berulang-ulang (P (1) = 1/6). Termasuk apakah probabilitas t
ersebut ?

Pilih salah satu:

a. Pendekatan Relatif

b. Hukum komplementer

c. Probabilitas Binomial

d. Hukum penjumlahan

e. Pendekatan Intuitif

59.Frekwensi suatu percobaan berdasarkan kemungkinan mendapatkan salah satu angka p


ada pengambilan dadu dikenal sebagai

Pilih salah satu:

a. Kemungkinan

b. Kejadian
c. Peluang

d. Kesempatan

e. Relatifitas

60.Reliabilitas suatu intrumen penelitian dapat dikatan baik jika alat ukur tersebut dapat men
gambarkan ….

Pilih salah satu:

a. Memiliki kesesuaian antara kisi-kisi dengan pertanyaan

b. Menggambarkan isi alat ukur

c. Mengukur konsistensi alat ukur

d. Mengukur aspek yang tidak dapat diukur dengan instrument sebelumnya

e. Apa yang harus diukur

61.Seorang mahasiswa Alih Jenjang 3 STKA melakukan penelitian akan membuat karakteri
stik responden Jenis Kelamin, Jenis Pekerjaan dan Agama. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Rasio

b. Numerikal

c. Interval

d. Nominal

e. Ordinal

62.Seorang peneliti menyajikan hasil penelitian tentang "Gambaran Pengetahuan dan Sikap
perawat anestesi di Instalasi Bedah Sentral RSUD Wates" dengan cara fakta-fakta dijadikan
satu di dalam teks dan bersifat naratif. Apakah penyajian data yang tepat ?

Pilih salah satu:

a. Penyajian diagram

b. Penyajian tekstual

c. Penyajian semi tabular

d. Penyajian grafik

e. Penyajian tabel
63.Seorang peneliti akan menyajikan hasil penelitian dalam bentuk tabel tentang "Tingkat ke
cemasan pre operasi Laparatomi". Apakah prinsip umum yang harus dilakukan oleh peneliti ?

Pilih salah satu:

a. Judul tabel tidak terpisah dari badan tabel oleh garis atau spasi

b. Tabel disusun secara kompleks

c. Lebih 3 variab el dalam satu tabel

d. Tabel harus dapat menjelaskan diri sendiri

e. Garis vertikal yang memisahkan tabel diperlukan pada tabel yang kecil

64.Seorang mahasiswa Alih Jenjang 3 STKA melakukan penelitian akan membuat karakteri
stik Berat Badan dan Tinggi Badan. Apakah skala data tersebut ?

Pilih salah satu:

a. Interval

b. Rasio

c. Nominal

d. Ordinal

e. Numerikal

65.Penelitian yang bermanfaat untuk menguji teori-teori ilmiah untuk mengetahui hubungan
empiris dan analitis dalam bidang tertentu…

Pilih salah satu:

a. Penelitian evaluasi

b. Penelitian survey

c. Penelitian berjenjang

d. Penelitian terapan

e. Penelitian dasar

66.Cakupan penimbangan balita pada tahun 2021 di wilayah Turusan Gamping Sleman adal
ah 75%. Dari cakupan tersebut diketahui terdapat 120 balita ditimbang baru. Berapa jumlah
balita di wilayah Turusan Gamping Sleman pada tahun 2021?

Pilih salah satu:

a. 160 balita
b. 150 balita

c. 240 balita

d. 210 balita

e. 140 balita

67.Puskesmas Gamping I dan Gamping II memiliki jumlah perawat 20 orang dan jumlah pen
duduk 8.200 orang. Berapa rasio perawat di puskesmas Gamping I dan Gamping II ?

Pilih salah satu:

a. 30

b. 23

c. 25

d. 24

e. 28

68.Sebuah tabel diketahui bahwa data memiliki interval kelas 5. Jumlah semua frekuensi dat
a sama dengan 100 dan jumlah semua frekuensi sebelum median sama dengan 20. Jika fre
kuensi kelas median sama dengan 10 dan tepi bawah kelas median adalah 39.5 maka medi
an dari data tersebut adalah……..

Pilih salah satu:

a. 56.5

b. 58.5

c. 59.5

d. 52.5

e. 54.5

69.Di Kabupaten Kulon Progo terdapat 830 desa. Pada tahun 2021 hanya 146 dari 830 des
a yang mendapatkan Universal Child Immunization (UCI). Berapa persentase desa yang me
ncapai UCI di Kabupaten tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 15,59 %

b. 16,59 %

c. 14,59 %

d. 17,59 %
e. 13,59 %

70.Cakupan balita yang memiliki KMS di dusun Sidokarto tahun 2021 yaitu 92,65 %. Jumlah
balita yang ada di dusun tersebut di ketahui ada 340 anak. Berapa jumlah balita yang sudah
memiliki KMS di dusun tersebut ?

Pilih salah satu:

a. 305 balita

b. 310 balita

c. 320 balita

d. 300 balita

e. 315 balita

Anda mungkin juga menyukai