Anda di halaman 1dari 6

KOP STIKES

UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : BIOSTATISIK


Dosen : Eddi Supriadi,SIP,SKM,MMKes

Petunjuk soal no 1 30 : pilihlah salah satu jawaban paling benar dengan membubuhkan
tanda (X) pada salah satu hurup di lembar jawaban

A Pertanyaan pilihan ganda


1. Tahapan dalam pekerjaan statistik, setelah pengumpulan data adalah ....
a. Analisis data
b. Entri data
c. Pengolahan data
d. Interpretasi data

2. Pengolahan data adalah


a. Kegiatan menyimpulkan data
b. Kegiatan meringkas dan mengelompokan data
c. Kegiatan menterjemahkan data
d. Semua benar

3. Data yang telah dikumpulkan dan akan dilakukan pengolahan disebut data
a. Data jadi
b. Data setengah jadi
c. Data mentah
d. Data asal

4. Pengolahan data bertujuan


a. Menyederhanakan data
b. Mengelompokan data dan merapikan data
c. Mempermudah analisis data
d. Semua benar

5. Yang dimaksud dengan editing adalah ...............


a. Pemeriksaan kelengkapan data
b. Memberikan kode
c. Mengolah data
d. Interpretasi data

6. Hal yang harus diperhatikan dalam tahap editing (penyuntingan) data adalah ........
a. Kesesuaian jawaban responden dengan pertanyaan yang diajukan
b. Kelengkapan pengisian daftar pertanyaan
c. Keajegan (consistency) jawaban responden
d. Semua benar
7. Yang dimaksud dengan koding adalah..........
a. Pemberian istilah
b. Menentukan kategori
c. Menentukan kode
d. Menentukan skor

8. Kode yang perlu ditentukan dalam pengolahan data adalah


a. Skor Jawaban
b. Identitas
c. Kategori
d. Semua benar

9. Jenis kode yang biasa diberikan pada tahap pengolahan data adalah berupa
a. Hurup
b. Simbol
c. Rumus
d. Angka

10. Pemberian kode terhadap identitas responden diperlukan dengan alasan


a. Mengganti alamat responden
b. Mengganti usia responden
c. Memudahkan pengolahan
d. Menjaga kerahasiaan responden

11. Yang dimmaksud dengan tabulasi data adalah


a. Kegiatan menentukan skor
b. Kegiatan menetkan skor, menjumlahkan dan mengelompokkan
c. Kegiatan menilai
d. Semua salah

12. Cara melakukan tabulasi dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu


a. Tabulasi manual dan internet
b. Internet dan mekanik
c. Manual dan tradisional
d. Manual dan mekanik

13. Hasil pengolahan data disajikan dalam bentuk tabel yang disebut ...
a. Master tabel
b. Tabel data
c. Tabel grafik
d. Tabel distribusi frekuensi

14. Yang dimaksud dengan analisis data adalah


a. Mendeskripsikan data suatu variabel atau menghubungkan suatu variabel dengan
variabel lainnya
b. Menggambarakan suatu variabel
c. Menilai data
d. Menyimpulkan data
15. Analisis data menurut jenis data terdiri dari 2 jenis yaitu
a. Analisis data kuantitatif dan analisis deskriptif
b. Analisis deskriptif dan analitik
c. Analisis data kuantitatif dan analisis data kualitatif
d. Analisis parametrik dan non parametrik

16. Analisis data kuantitatif terdiri dari 2 jenis yaitu


a. deskriptif dan square
b. deskriptif dan tabulasi
c. deskriptif dan inferatif
d. inferatif dan analitik

17. Analisis yang dilakukan dengan cara menggambarkan kelompok data pada suatu
variabel disebut dengan analisis.......
a. Bivariat
b. Univariat/deskriptif
c. Persentase
d. Distribusi

18. Analisis inferential terdiri dari 2 jenis yaitu


a. Analisis deskriptif dan persentase
b. Analisis bivariat dan parametrik
c. Analisis bivariat dan multivariat
d. Multifariat dan multifaktor

19. Analisis deskriptif meliputi penentuan nilai nilai yaitu


a. Rata rata median modus
b. Range
c. Distribusi frekuensi
d. Semua benar

20. Pada analisis distribusi frekuensi dengan yang harus diperhatikan adalah data
ekstrim yaitu
a. Semua kelompok data
b. Frekuensi terendah
c. Frekuensi tertinggi
d. Frekuensi terendah dan tertinggi

21. Jika kita melakukan analisis inferential variabel pendidikan dengan kategori:
pendidikan rendah, sedang dan tinggi, maka uji statitik yang digunakan adalah ...
a. Statistik parametrik
b. Statistik non parametrik
c. Bisa kedua duanya
d. Semua salah
22. Uji ststitik untuk data berupa hasil pengukuran suhu dengan kategori : a. 36,1-370C,
b. 37,1 -380C, c. 38,1 -390C , uji statistik yang tepat untuk data tersebut adalah..
a. Parametrik
b. Non parametrik
c. Deskriptif
d. perbandngan

23. Analisis data yang bertujuan untuk mencari hubungan atau kesesuaian data antara
variabel independen dengan variabel dependen disebut analisis ...
a. perbandingan
b. korelasi
c. inferensi
d. persentasae

24. Analisis perbandingan bertujuan untuk mencari nilai ....


a. kesamaan
b. kesesuaian
c. perbedaan
d. hubungan

25. salah satu jenis uji statistik parametrik yang digunakan untuk mengetahui
perbandingan antar kelompok
Yaitu ...
a. Anova
b. Regresi
c. Korelasi
d. Odd ratio

26. Salah satu jenis uji statistik untuk mengetahui hubungan antar variabel (korelasi)
adalah
a. Anova
b. Manova
c. T test
d. Pearson product moment

27. Jika kita bermaksud untuk melakukan penelitian dengan masalah : apakah terdapat
hubungan antara X1 dan Y? X2 dan Y, atau X1 dan X2 dengan Y secara bersama-
sama, maka uji statistik yang ttepat adalah
a. Korelasi
b. Deskriptif
c. Regressi
d. T test

28. Uji t-test independent sample artinya .......


a. Untuk membandingkan 2 kelompok
b. Untuk membandngkan beberapa kelompok
c. t-test untuk membandingkan dua kelompok dengan perlakuan berbeda
d. untuk membandingkan satu kelomok dengan perlakuan yang sama
29. Canonical Correlation Analysis digunakan untuk tujuan menganalisis .......
a. Satu variabel bebas
b. Satu variabel terikat
c. beberapa variabel bebas (independent variable) dan beberapa variabel terikat
(dependent variable)
d. beberapa variabel terikat

30. Analisis data kualitatif terdiri dari 3 langkah yaitu

a. Pengumpulan data, pengolahan ,kesimulan


b. Organizing, sumarizing, interpretating
c. Analisis data kuantatif
d. Editing. Koding, tabulating

B Pertanyaan isian singkat


Petunjuk : Kerjakan soal dibawah ini dengan benar.jawaban diisi pada lembar jawaban
Diperbolehkan menggunakan kalkulator

Seorang peneliti telah melakukan penelitian tentang pengetahuan keluarga mengenai pola
hidup bersih dan sehat. Hasil pengumpulan data tersebut adalah sebagai beriikut

Nomor Pertanyaan
Nama jml % kategori
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
A 1 0 1 0 0 1 1 1 0 1
B 0 1 0 1 1 1 0 0 0 0
C 1 0 0 0 0 0 0 1 1 1
D 1 0 1 1 1 0 0 1 1 1
E 0 0 1 1 0 1 1 1 1 1
F 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0
G 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1
H 1 0 1 1 0 0 0 0 0 0

Data tersebut dikelompokkan menjadi 3 kriteria/kategori yaitu :


1. Pengetahuan kurang :skor 0 - 59%
2. Cukup : skor 60 -75%
3. Baik : skor 76 -100%

1. Berdasaran data pada tabel diatas, sebutkan jumlah skor masing masing responden
A,=...... B=,......C,=......D=.... E.=..... dan seterusnya

2. Sebutkan skor masing masing responden dalam bentuk persentase


A,=......% B=,.....% .C,=......% dan seterusnya

3. Kelompokkan data tersebut menurut kategori :


Pengetahuan kurang = ......orang, cukup =.......orang, baik = ......orang
4. Berdasarkan data nomor 3 masukan data tersebut kedalam tabel distribusi frekuensi
seperti tabel dibawah ini dan (tabel dibuat secara manual pada lembar jawaban)

No Kategori Frekuensi (jumlah) Perentase (%)


1
2
3
Jumlah

5. Berdasarkan tabel nomor 4 ,lakukan nterpretasi data dengan narasi untuk


menyimpulkan hasil analisis data tesebut

6. Hasil penelitian tentang sikap 10 orang mahasiswa terhadap kenaikan harga BBM
didapat skor sebagai berikut : 45,55,60,60,30,40,60,80,20,50 dengan kriteria
Sikap negatip :jika skor 0 50,
Sikap Positif : jika skor 51 - 100

Pertanyaan no 6 : berapakah nilai rata rata/ mean data tersebut diatas

7. Berapakah nilai median data pada nomor 6


8. Berapakah nilai modus pada data nomor 6
9. Responden bersikap negatif = ......orang (.......%) , sikap positip = ......orang (........%)
10. Menurut pendapat anda, apakah alasan mahasiswa menolak dan menyetujui kenaikan
BBM

Anda mungkin juga menyukai