Anda di halaman 1dari 2

RAPAT PERSIAPAN REKOLEKSI & VISUALISASI 2024

SENIN, 11 MARET 2024

Tempat : Pendopo Darmoyuwono, Gereja SPMR Purbowardayan


Waktu : 10.30 WIB

Topik Pembahasan:
1. Rekoleksi
2. Fiksasi Jumlah Talent, Tim Buruz, dan Tim Formatur Visualisasi 2024
3. Catatan Tambahan

Pembahasan:
1. Rekoleksi
a) Waktu Pelaksanaan
Hari/Tgl. : Jumat, 22 Maret 2024
Tempat : Ruang Fransiskus, Gereja SPMR Purbowardayan
Waktu : 19.30 WIB
b) Rundown Kegiatan

RUNDOWN REKOLEKSI VISUALISASI 2024

Waktu Durasi Deskripsi Kegiatan Pengisi PJ

19.30 – 20.00 30’ Peserta kumpul - All Crew

20.00 – 20.10 10’ Doa & Pembukaan Jelita, Frater, Jelita


dan Tim Buruz

20.10 – 20.55 45’ Movie Time - Tim Liturgi

20.55 – 21.15 20’ Refleksi Frater & Jelita Tim Liturgi

21.15 – 21.30 15’ Pendalaman Mas Adi/ Produser


Karakter Tim Buruz

21.30 – 22.00 30’ Penutup & Foto Cantika, Frater, All Crew
Bersama Tim Buruz

c) Lain-Lain:
- Terkait konsumsi rekoleksi akan diusahakan terlebih dahulu untuk
mengajukan ke Romo Supri. Kalau memang tidak bisa, memakai
anggaran konsumsi Visualisasi.
- Peminjaman ruangan Fransiskus diajukan oleh Sekretaris.
2. Fiksasi Jumlah Talent, Tim Buruz, dan Tim Formatur Visualisasi 2024
● Tambahan panitia: 9 orang
Sherly, Rena (Wanita menangis & Wardrobe)
Retha, Tasya (Wardrobe)
Rafael (PDD)
Yoas (Perkap)
Andi, Ryan (Sound)
● Jumlah Tim Talent, Buruz, dan Formatur Visualisasi
Talent : 48 orang
Buruz : 16 orang
Musik : 27 orang
Formatur : 53 orang
----------------------------- +
TOTAL : 144 ORANG

3. Catatan Tambahan
● Rencana setelah visualisasi: mengajukan permintaan pembuatan ruang
tersendiri ke Romo Supri sebagai tempat penyimpanan inventaris
Visualisasi agar dapat digunakan kembali kedepannya
● Pada hari H, tim formatur diusahakan bisa menginap di gereja untuk
membantu tim-tim yang membutuhkan bantuan.

Anda mungkin juga menyukai