Anda di halaman 1dari 9

I . Berilah tanda silang (x) pada abjad yang di anggap benar dalam lembar jawaban yang tersedia!

1. Materi tentang titik, garis, bentuk, warna, tekstur ,gelap terang dan pengaturan yang berupa
komposisi, keseimbangan, proporsi, kesatuan dan irama sangat dibutuhkan ketika kita akan
menggambar, materi tersebut disebut juga dengan materi… .
a. Rupa murni c. Rupa fungsi
b. Rupa dasar d. Rupa terapan

2. Disajikan data berikut ini !


1. Komposisi
2. Keseimbangan
3. Kesatuan
4. Proporsi

Manakah data yang tepat tentang perbandingan ukuran dalam menggambar !


a. 1 b. 2 c. 3 d. 4

3. Di dalam rupa dasar kita mengenal tentang teori titik, garis, bentuk, warna, tekstur ,gelap
terang dan pengaturan yang berupa komposisi, keseimbangan, proporsi, kesatuan dan irama.
Rupa dasar merupakan komposisi bentuk-bentuk dasar untuk mencapai… .
a. Kesatuan c. Keseimbangan
b. Keseimbangan dan kesatuan d. Keseimbangan dan akurasi

5. Alam benda terdiri atas benda buatan manusia dan benda yang sudah terbentuk dari alam yang
bisa dijadikan objek gambar selain flora dan fauna. Langkah pertama yang harus dilakukan
dalam menggambar alam benda adalah, ...
a. Menentukan warna
b. Memilih objek gambar
c. Menentukan komposisi
d. Memilih teknik menggambar

6. Sebelum menggambar dengan bentuk objek yang sesungguhnya, kita perlu membuat rancangan
gambar dengan membuat bentuk dasar objek menggunakan garis tipis sebagai garis bantu untuk
mempermudah dalam menggambar disebut dengan… .
a. Sketsa b. Garis tepi c. Garis arsir d. Gelap terang

7. Ketika menggambar flora, hal penting yang harus diperhatikan adalah bagaimana melakukan
persepsi, memindahkan bentuk, warna dan karakter setiap jenis tumbuhan kedalam bidang datar.
Untuk melakukan hal-hal tersebut diperlukan, ...
a. Imajinasi yang kuat
b. Objek gambar yang banyak
c. Gagasan dan perencanaan yang matang
d. Kecermatan dalam mengamati setiap detail tumbuhan

8. Jika kita memperhatikan benda-benda yang ada disekitar kita banyak yang berbentuk lingkaran,
kotak, segitiga, persegi panjang. Bentuk-bentuk benda tersebut mempunyai pola yang disebut…
.
a. Flora b. Fauna c. Figuratif d. Geometrik
9. Bentuk geometris memiliki garis sudut yang tegas, lurus, serta teratur. Bisa dikatakan jika
seluruh motif seni rupa dengan bentuk geometris bisa diukur, memiliki wujud yang jelas, dan
dapat didefinisikan secara pasti. Bentuk-bentuk gambar geometris sederhana yang dapat dibuat
adalah…
a. Kubus, balok, bola c. Persegi, balok, kubus
b. Kubus, balok, lingkaran d. Lingkaran, segitiga, persegi

10. Perhatikan data berikut !


1. Memilih dan menyusun benda yang akan digambar
2. Mentranformasikan bentuk 3 dimensi ke atas bidang datar
3. Menjadikan ilusi 3 dimensi dengan menerapkan perspektif, pewarnaan dan gelap terang
4. Mentranformasikan karakter benda yang di gambar
Dari data diatas, kita bisa mengetahui dan menyimpulkan bahwa data tersebut merupakan
kemampuan yang harus dimiliki oleh seseorang dalam menggambar, ...
a. Flora c. Fauna
b. Alam benda d. Alam khayal

11. Sejak usia dini, kita mengenal berbagai gambar sederhana yang mudah untuk dikenali seperti
persegi panjang, segi tiga, trapezium, lingkaran, yang merupakan beberapa contoh dari hasil
pertemuan unsur seni rupa garis yang bertemu dan terhubung dengan garis lain, yang dalam
usur seni rupa disebut dengan… .
a. Titik b. Bidang c. Tekstur d. Bentuk

12. Selain faktor bakat serta latihan yang intensif, alat dan media dalam menggambar merupakan hal
yang menentukan kualitas gambar yang dihasilkan. Media berupa kanvas akan lebih bagus
apabila kita menggunakan, ...
a. Tinta cina
b. Pastel
c. Tracpen
d. Cat minyak

13. Analisalah gambar disamping ini ! Berdasarkan analisa, langkah


pertama yang harus dilakukan dalam menggambar fauna seperti
yang terdapat pada gambar tersebut adalah..
a. Membuat kepala c. Membuat badan
b. Membuat leher d. Membuat kaki

14. Kegiatan menggambar objek alam dan benda yang terdapat di sekitar dengan keadaan
sebenarnya dan menggunakan kepekaan dalam menggambar merupakan pengertian dari
menggambar… .
a. Flora b. Fauna c. Bebas d. Alam benda

15. Penggambaran benda-benda yang sudah di komposisikan sedemikian rupa sehingga menonjolkan
kontras ukuran dan bentuk yang menyatu dengan baik disebut… .
a. Rupa dasar c. Alam benda
b. Motif gambar d. Komposisi gambar

16. Bunga Sedap Malam banyak dijumpai di daerah Rembang, salah satu kecamatan yang ada di
daerah Kabupaten Pasuruan. Warga sekitar menjadikan bunga tersebut sebagai salah satu
sumber mata pencaharian karena banyak diminati banyak orang, sehingga menjadikan bunga
sedap malam menjadi salah satu ikon atau ciri khas Kabupaten Pasuruan. Yang merupakan
motif ragam hias sedap malam Kabupaten Pasuruan yaitu … .
a. c.

b. d.
17. Pola geometris merupakan pola yang dikembangkan dari bentuk dasar garis lengkung dan
lurus dan kemudian dikembangkan sesuai dengan selera dan imajinasi pembuatnya.
Dibawah ini yang merupakan contoh pola geometris adalah, ...

a. c.

b. BB d.

18. Menggunakan kertas atau tisu sebagai alat untuk menggosok hasil goresan di kertas untuk
meghasilkan gradasi tebal tipis dalam mewujudkan kesan gelap terang dalam menggambar
yang disebut degan teknik… .
a. Arsir b. Blok c. Dussel d. Pointilis

19. Pola geometris monokromatik dapat digunakan sebagai awal permulaan menggambar.
Pernyataan yang tepat berkaitan dengan hal tersebut adalah… .
a. Pola geometris monokromatik menggunakan warna-warna terang
b. Pola geometris monokromatik menggunakan warna tingkat lanjut
c. Pola geometris monokromatik mengedepankan kombinasi terang dan gelap
d. Pola geometris monokromatik menitikberatkan pada perpaduan warna kontras

20. Kegiatan menggambar objek alam dan benda yang terdapat di sekitar dengan keadaan
sebenarnya dan menggunakan kepekaan dalam menggambar serta menyalin gambar
dengan cara memperbesar dan mengecilkan gambar menggunakan skala merupakan
pengertian dari… .
a. Tehnik arsir c. Tehnik grid
b. Tehnik pointilis d. Tehnik aquarel

21.

22.
23. Sejak masa prasejarah, nenek moyang kita (manusia purba) menggunakan teknik gambar untuk
memvisualisasikan binatang-binatang dan lingkungan sekitar yang mereka amati dengan
menggunakan media yang ada di sekitar mereka, salah satunya adalah… .
a. Lukisan di guci keramik c. Lukisan kerajinan anyaman
b. Lukisan di perabotan rumah tangga d. Lukisan dinding-dinding dalam gua

25. Disajikan data sebagai berikut :


1. Mendesain
2. Mempersiapkan alat dan bahan
3. Menciptakan komposisi dari hasil sketsa
4. Mengamati bentuk dan pola
5. Membuat sketsa yang di amati

Urutan yang benar dalam mendesain adalah… .


a. 1-2-3-4-5 b. 2-3-1-4-5 c. 4-5-3-2-1 d. 3-4-2-5-1

26. Dalam pembuatan desain proses mengamati lingkungan sekitar untuk mendapatkan
referensi ataupun ide sangatlah penting bagi seorang desainer, hal tersebut dilakukan untuk…
.
a. Mendapatkan inspirasi c. Meniru pola-pola
b. Melatih kemampuan teknis d. Mengembangkan pola-pola

27. Pola yang ditemukan pada alam sekitar yang menyerupai bentuk flora terdapat pada daun,
pohon, bunga, hewan, (pola kelopak bunga, kumpulan bebatuan,serat kayu, daun-daunan,
kerang, dan lain-lain ) yang memiliki susunan struktur tidak teratur (permukaan/bidang atau
lengkungan yang tidak teratur sehingga lebih sulit atau bahkan tidak bisa untuk
mengukurnya)
yang disebut… .
a. Pola organis c. Pola abstrak
b. Pola beraturan c. Pola geometris

28. Garis merupakan unsur pembentuk bidang dua dimensi dalam seni rupa. Garis ini merupakan
gabungan dari unsur titik hingga membentuk sebuah garis. Sebuah garis memiliki dimensi
memanjang dan memiliki arah tertentu. Berikut ini merupakan gambar dari berbagai macam
garis, yaitu…. .

a. c.

b. d.
29. Unsur pembentuk seni rupa selanjutnya adalah warna. Dengan adanya warna, sebuah karya
seni akan menjadi lebih hidup dan eksresif. Berdasarkan teori warna, terdapat tujuh spektrum
warna. Sedangkan warna-warna dalam seni rupa terdapat teori warna pigmen yaitu
dikelompokan menjadi beberapa jenis warna, seperti warna primer, sekunder, tersier,
komplementer, analogus, dan monokromatik. Berikut yang merupakan kelompok warna
primer adalah… .
a. Merah, putih, hitam c. Kuning, biru, putih
b. Kuning, biru, merah d. Hitam, merah, kuning

30. Berikut ini yang merupakan contoh pola – pola geometris yang ada di sekitar kita yaitu… .

a. c.

b. d.

31. Manakah gambar dibawah ini yang mempunyai pola organis… .

a. c.

b. d.

32. Perhatikan langkah-langkah berikut ini!


1) Memberi kesan untuk latar belakang.
2) Mengetahui bagian-bagian dari objek gambar.
3) Mengetahui bentuk dasar dari objek yang akan digambar.
4) Memberi dimensi gelap terang baik hitam putih atau berwarna.
5) Menyusun dan menyambung bagian per bagian menjadi gambar yang utuh.

Urutan tahapan menggambar yang tepat adalah...


a. 1-2-3-4-5 b. 2-3-4-5-1 c. 3-4-1-5-2 d. 3-2-5-4-1
33. Aplikasi pola geometris pada benda-benda keseharian dapat dilakukan dengan memperhatikan
ciri khas benda yang ada di daerah masing-masing. Berikut ini yang merupakan aplikasi pola
geometris pada benda yang memiliki ciri khas adalah… .

a. DAD c.

b. d.

34. Rancangan yang dilakukan sebelum membuat suatu obyek, sistem, komponen atau struktur
tertentu disebut dengan desain. Dalam mendesain diperlukan prinsip-prinsip yang meliputi…
.
a. Keseimbangan b. Ilustrasi c. Ekspresi d. Akurasi

35. Perpaduan antara unsur seni rupa yang satu dengan yang lainnya sehingga unsur-unsur
tersebut saling berhubungan satu sama lain merupakan pengertian dari… .
a. Irama b. Tekanan c. Komposisi d. Kesatuan

36. Prinsip keseimbangan merupakan sebuah prinsip dalam menggambar untuk menghindari
kesan berat sebelah pada suatu desain. Berikut ini yang merupakan prinsip keseimbangan dalam
sebuah desain yaitu… .

a. b. c. d.

37.

38. Cara untuk menampilkan obyek tertentu agar terlihat menonjol dan berbeda dari obyek sekitarnya
disebut dengan penekanan. Tujuan dari prinsip penekanan ini adalah agar focus utama dari
pemirsa
tertuju pada obyek tersebut. Dalam mendesain penekanan dapat ditempuh melalui… .
a. Urutan/susunan b. Komposisi c. Ilustrasi d. Eksposisi

39. Media gambar ialah tempat untuk menuangkan pemikiran imajinasi atau untuk menggambarkan
sesuatu yang ingin digambarkan dengan menggunakan alat gambar. Media dalam menggambar
sangat beraneka ragam, manakah yang termasuk media dalam menggambar… .
a. Kertas b. Paralon c. Cat minyak d. Cat sablon
40. Pola organis berbentuk tumbuhan ( flora ) merupakan pola yang paling banyak dan paling sering
kita temui. Mulai dari akar, batang, daun dan bunga. Berikut ini yang bukan termasuk pola
organis flora adalah… .

a. b. c. d.

41. Pola organis berupa hewan ( fauna ) adalah pola desain yang menggunakan hewan sebagai
inspirasinya. Segala jenis hewan dapat digunakan sebagai pola desain, contohnya ikan, kuda,
burung, dan lain-lain. Untuk membuat pola organis berupa hewan dapat ditempuh melalui
tahapan… .
a. Pewarnaan, membuat sketsa, membuat detail gambar
b. Menggambar bentuk badan, leher, kepala, kaki,mewarnai
c. Membuat sketsa, pewarnaan, detail sketsa, melakukan finishing
d. Mengarsir, membuat sketsa, memberi detail gambar, melakukan finishing

42. Disajikan data tentang tahapan menggambar pola organis flora !


1) Merapikan detail sketsa
2) Mengarsir sketsa obyek
3) Membuat sketsa kasar
4) Memuat detail sketsa dan memberi warna
5) Mempersiapkan alat, bahan, objek serta mengamati objek

Tahapan menggambar pola organis berupa pola fauna yang tepat adalah… .
a. 1-2-3-4-5 b. 2-3-4-1-5 c. 5-3-2-4-1 d. 3-2-1-5-4

43. Disajikan data berikut tentang Langkah-langkah membuat pola organis berupa alam benda !
1) Menentukan pencahayaan dan bayangan.
2) Pewarnaan.
3) Penyempurnaan
4) Menyusun bagian yang digambar.
5) Membuat sketsa gambar
6) Menentukan obyek yang digambar

Urutan Langkah-langkah yang benar dalam menggambar pola organis berupa pola alam benda
yaitu… .
a. 1-2-3-4-5-6 b. 2-1-4-3-5-6 c. 6-4-5-1-2-3 d. 5-2-3-6-1-4

44. Komposisi yang menunjukkan bahwa obyek dibagian kanan tidak sama dengan obyek di bagian
kiri bidang gambar tetapi terkesan menunjukkan keseimbangan, disebut…
a. Komposisi simetris c. Komposisi asimteris
b. Komposisi diagonal d. Komposisi terpusat

45. Pola organis berupa pola desain yang menggunakan manusia, kartun, anime sebagai insiprasi
desainnya disebut jugs pola organis figurative. Berikut ini yang merupakan pola organis figurtif
yaitu… .

a. b. c. d.

46. Amatilah gambar dibawah ini tentang pola organis yang ada di sekitar kita !
Manakah yang termasuk gambar pola organis yang ada di sekitar kita … .
a. b. c. d.

47. Pola organis dan geometris dapat diterapkan pada benda-benda yang ada di dalam rumah kita,
misalnya gelas, piring, guci, sulam baju, songket kain, dan lain-lain. Pola tersebut dapat
diterapkan menggunakan tehnik lukis tehnik jahit, tehnik anyam, tehnik batik tehnik sulam dan
tehink lainnya. Berikut ini yang termasuk penerapan pola organis pada benda yang menggunakan
tehnik lukis adalah… .

a. b. c. d.

48. Pola organis dan geometris tidak hanya digunakan untuk memperindah karya-karya seni
kerajinan tradisional, namun sampai saat ini sangat mudah ditemukan pada banyak karya seni
ataupun benda lain. Salah satunya adalah tekstil. Tekstil dalam kehidupan sehari-hari sering
disamakan dengan istilah kain. Penerapan pola organis dan geometris menggunakan kain dapat
dilakukan dengan tehnik… .
a. Tehnik ukir, batik c. Tehnik ukir, lukis
b. Tehnik lukis, batik d. Tehnik ikat, anyam

49. Pola geometris dapat diterapkan pada benda kerajinan yang berbahan dasar kayu, rotan, bambu
pada bagian dari sisi bangunan rumah tradisional atau benda lainnya. Pola geometris yang
bersifat tiga dimensi dapat kita dijumpai pada barang-barang rumah tangga dan kerajinan
tangan
yang muncul dalam bentuk dasar yang sama seperti bentuk flora, fauna, manusia dan bentuk
geometris. Tehnik yang digunakan dalam penerapan pola geometris berbahan kayu, bambu,
rotan adalah tehnik… .
a. Anyam, batik c. Cetak, sablon
b. Anyam, ukir, d. Ukir, batik

50. Cara membuat gambar menggunakan garis sebagai unsur utamanya. Garis yang digunakan
bisa berupa garis lurus maupun garis lengkung dengan ketebalan tertentu. Yang memiliki
ciri-
ciri didominasi unsur garis, menghasilkan gambar yang terlihat lebih nyata disebut tehnik…
.
a. Arsir b. Linier c. Aquarel d. Pointilis

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai