Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL STS IPA KELAS 7

1. Jelaskan yang dimaksud dengan gerak menurut 10. Budi berlari dengan kelajuan 6 m/s sejauh 900
fisika? m. Selang waktu yang dibutuhkan budi sebesar
...
2. Apa yang dimaksud dengan gerak relatif? .
11. Seorang anak berlari dengan kecepatan 8 m/s.
Jarak yang ditempuh anak selama 30 sekon
3. Sebutkan 3 perbedaan antara gerak lurus dan adalah ....
gerak lurus berubah beraturan?
12. Jika terdapat dua buah gaya masing-masing
4. Berikan contoh peristiwa: besarnya 90 N dan 50 N yang bekerja pada
A. GLBB dipercepat sebuah benda. Maka besarnya resultan kedua
B. GLBB diperlambat gaya tersebut adalah ....

5. Sebuah mobil bergerak sejauh 70 km ke a rah 13. Perhatikan gambar berikut.


timur, kemudian berbalik sejauh 40 km ke arah
25 N
barat. Jarak dan perpindahan yang ditempuh 55 N
mobil tersebut berturut-turut adalah ....
6. Perhatikan arah mata angin berikut ini. 30 N

Besar resultan gaya yang bekerja pada


benda tersebut adalah ....

Dudi bersepeda 40 meter ke arah timur 14. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan awal
kemudian berbelok ke selatan menempuh 30 8 m/s, setelah 6 detik kecepatannya menjadi 20
meter. Perpindahan yang dilakukan dudi m/s. Percepatan yang dialami mobil tersebut
adalah .... adalah ....
15. Sebbutkan 3 conoth gaya tak sentuh!
7. Perhatikan gambar berikut ini. 16. Sebuah benda memiliki massa 0,25 kilogram,
gaya yang diperlukan untuk membuat benda
tersebut dapat bergerak dengan percepatan 2
m/s2 adalah ....

17. Perhatikan gambar berikut.


F=150 N
a. Grafik a tersebut merupakan hubungan
kecepatan terhadap waktu pada gerak ....
b. Grafik b tersebut merupakan hubungan
kecepatan terhadap waktu pada gerak ....
Percepatan yang dialami benda tersebut
adalah ....
8. Perhatikan tabel berikut.
Nama Jarak tempuh Waktu (s)
18. Perhatikan gambar berikut.
(m)
Alvino 100 25 F1 = 50 N

Bimo 200 40 m= 20 kg
F2 = 80 N
Fazri 150 25
Fahri 300 30 Balok tersebut bergerak dengan percepatan
sebesar ....
Berdasarkan tabel tersebut, yang memiliki
kecepatan paling besar adalah .... 19. Tuliskan contoh peristiwa yang menera[kan
prinsip Hukum I Newton!
9. Amir menempuh jarak dari kota A ke kota B 20. Tuliskan contoh peristiwa yang menera[kan
dengan mengendarai sepeda. Jarak yang prinsip Hukum III Newton
ditempuh 10 menit pertama 1 km, 10 menit
kedua 2 km dan 10 menit berikutnya 1,5 km
Kecepatan rata-rata Amir adalah ....km/jam

Anda mungkin juga menyukai